SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 9
Analisisis Jurnal tentang: “SYUKUR”
KELOMPOK 1
FAKULTAS PSIKOLOGI
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM
RIAU
Anggota Kelompok
Syukur | Kelompok 1 2
Gevia
Yolanda
Riski Eka
Putri
Nur
Ramadha
ni
Intan
Kasih
M. Iryad
Nurdiansya
h
Tiara
Sasmita
P
Analisis jurnal
Syukur| Kelompok 1 3
Judul : Syukur: Sebuah Konsep Psikologi Indigenous
Islami
Penulis : Johan Satria Putra
Nomor Jurnal : Jurnal Soul Volume 7 No. 2, September
2014
Defenisi Syukur
Syukur| Kelompok 1 4
Syukur atau kebersyukuran dalam ilmu psikologi sering
disebut dengan gratitude. Syukur menjadi salah satu
bagian dari psikologi positif yang menggambarkan kondisi
psikologis internal. Proses syukur melibatkan kapasitas
kognitif, unsur-unsur budaya dan agama yang dimiliki oleh
setiap individu melalui proses belajar.
Komponen Bersyukur (Fitzgerald, 1998)
Syukur| Kelompok 1 5
penghargaan yang hangat terhadap seseorang atau
sesuatu
niat baik terhadap orang atau sesuatu tersebut
perilaku yang merupakan implikasi dari penghargaan dan
niat baik tersebut
01 02 03
Wujud perilaku syukur
Syukur| Kelompok 1 6
Syukur dengan
Hati
Syukur dengan
Lisan
Syukur dengan
Perbuatan
Syukur dengan hati adalah
pengetahuan dan pengakuan hati
bahwa seluruh nikmat yang ada
pada hamba, semuanya datang
dari Allah. sehingga yang
bersangkutan tidak melalaikan
atau melupakan nikmat-nikmat
Allah yang ada padanya (Al
Fauzan, 2013).
Syukur dengan lisan
diimplikasikan melalui
sanjungan dan pujian
kepada Allah SWT terkait
segala nikmat yang telah
diberikan oleh-Nya,
seringkali berwujud dzikir
(Al Fauzan, 2013).
Bentuk perilaku syukur
dengan anggota badan ini
dapat berupa ibadah atau
juga sujud syukur (Al
Fauzan, 2013).
Perbedaan Arti Syukur Diberbagai Negara
Syukur | Kelompok 1 7
Rasa syukur lebih kepada tuhan atau
tentang religiusitas, baik itu agama
Islam, Kristen, Hindu, dll, sedangkan
pada manusia hanya berdasarkan
ucapan tanda terimakasih. Masyarakat
Indonesia memiliki tradisi yang disebut
“syukuran”, yang dalam
pelaksanaannya meliputi doa bersama,
sujud syukur, dan bersedekah kepada
orang kurang mampu, yang tujuannya
bersyukur atas pemberian tuhan.
Indonesia
Rasa syukur lebih kepada hubungan
interpersonal. Dimana orang jepang
mengartikan syukur berarti memiliki
hutang yang sangat kuat kepada
sipemberi. Hal ini sesuai dengan yang
dikemukakan oleh Benekdiktus (Naito &
Sakata, 2010) yaitu melaporkan bahwa
orang jepang merasa banyak hutang
dengan rasa syukur ketika mereka
menerima bantuan dari orang lain.
Jepang
Rasa syukur dianggap sebagai nilai
sosial yang sangat dihormati, tetapi
orang-orang tidak diharapkan untuk
merasa memiliki hutang kepada
sipemberi. Menurut Nagatomi (Naito,
dkk., 2005), budhisme thailand dalam
mengartikan syukur berarti ia harus
sadar berterimakasih kepada orang
yang memberi.
Thailand
Kesimpulan
Syukur| Kelompok 1 8
Dari ketiga perbedaan diatas dapat disimpulkan bahwa
masyarakat Indonesia dalam mengartikan syukur berarti
berhubungan dengan tuhan, dan menghormati orang yang
memberi. Masyarakat Jepang mengartikan syukur sebagai hutang
budi yang harus dibayar kepada sang pemberi. Sedangkan
masyarakat Thailand dalam mengartikan syukur berarti harus
sadar atas nikmat yang diberi orang lain kepada dirinya.
THANK YOU FOR YOUR
ATTENTION!Sesi Tanya Jawab
Syukur| Kelompok 1

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Ppt mengenal potensi diri
Ppt mengenal potensi diriPpt mengenal potensi diri
Ppt mengenal potensi diriRifka Rifka
 
Mengenal Potensi Diri
Mengenal Potensi DiriMengenal Potensi Diri
Mengenal Potensi Dirisetiawan354
 
TUTORIAL DAFTAR CEK MASALAH (DCM)
TUTORIAL DAFTAR CEK MASALAH (DCM)TUTORIAL DAFTAR CEK MASALAH (DCM)
TUTORIAL DAFTAR CEK MASALAH (DCM)dihastinee
 
RPL 1 PERCAYA DIRI.docx
RPL 1 PERCAYA DIRI.docxRPL 1 PERCAYA DIRI.docx
RPL 1 PERCAYA DIRI.docxMiltanWaja
 
Psikologi sosial - intimate relationship
Psikologi sosial -  intimate relationshipPsikologi sosial -  intimate relationship
Psikologi sosial - intimate relationshipBagus Aji
 
Presentasi kepribadian (psikologi)
Presentasi kepribadian (psikologi)Presentasi kepribadian (psikologi)
Presentasi kepribadian (psikologi)Mustaqim Furohman
 
Membangun komunikasi efektif di dalam keluarga
Membangun komunikasi efektif di dalam keluargaMembangun komunikasi efektif di dalam keluarga
Membangun komunikasi efektif di dalam keluargaSeta Wicaksana
 
RPP Pendidikan Agama Kristen (PAK) SMP Kelas IX
RPP Pendidikan Agama Kristen (PAK) SMP Kelas IXRPP Pendidikan Agama Kristen (PAK) SMP Kelas IX
RPP Pendidikan Agama Kristen (PAK) SMP Kelas IXDiva Pendidikan
 
Materi training motivasi menggapai mimpi meraih prestasi untuk pelajar
Materi training motivasi menggapai mimpi meraih prestasi untuk pelajarMateri training motivasi menggapai mimpi meraih prestasi untuk pelajar
Materi training motivasi menggapai mimpi meraih prestasi untuk pelajarNamin AB Ibnu Solihin
 
Toxic relationship
Toxic relationship   Toxic relationship
Toxic relationship Teguh Budi
 
Perkembangan fisik&kognitif dewasa awal
Perkembangan fisik&kognitif dewasa awalPerkembangan fisik&kognitif dewasa awal
Perkembangan fisik&kognitif dewasa awalyohana purwa c
 

Was ist angesagt? (20)

Organisasi dan Kelompok Kerja - PIO
Organisasi dan Kelompok Kerja - PIOOrganisasi dan Kelompok Kerja - PIO
Organisasi dan Kelompok Kerja - PIO
 
Ppt05 manajemen stres
Ppt05 manajemen stresPpt05 manajemen stres
Ppt05 manajemen stres
 
BK PRIBADI SOSIAL
BK PRIBADI SOSIALBK PRIBADI SOSIAL
BK PRIBADI SOSIAL
 
Ppt mengenal potensi diri
Ppt mengenal potensi diriPpt mengenal potensi diri
Ppt mengenal potensi diri
 
Mengenal Potensi Diri
Mengenal Potensi DiriMengenal Potensi Diri
Mengenal Potensi Diri
 
TUTORIAL DAFTAR CEK MASALAH (DCM)
TUTORIAL DAFTAR CEK MASALAH (DCM)TUTORIAL DAFTAR CEK MASALAH (DCM)
TUTORIAL DAFTAR CEK MASALAH (DCM)
 
Pengertian kode etik
Pengertian kode etikPengertian kode etik
Pengertian kode etik
 
Powerpoint bk
Powerpoint bkPowerpoint bk
Powerpoint bk
 
RPL 1 PERCAYA DIRI.docx
RPL 1 PERCAYA DIRI.docxRPL 1 PERCAYA DIRI.docx
RPL 1 PERCAYA DIRI.docx
 
Kepercayaan diri.ppt
Kepercayaan diri.pptKepercayaan diri.ppt
Kepercayaan diri.ppt
 
Psikologi sosial - intimate relationship
Psikologi sosial -  intimate relationshipPsikologi sosial -  intimate relationship
Psikologi sosial - intimate relationship
 
Presentasi kepribadian (psikologi)
Presentasi kepribadian (psikologi)Presentasi kepribadian (psikologi)
Presentasi kepribadian (psikologi)
 
Membangun komunikasi efektif di dalam keluarga
Membangun komunikasi efektif di dalam keluargaMembangun komunikasi efektif di dalam keluarga
Membangun komunikasi efektif di dalam keluarga
 
Pendekatan client centered
Pendekatan client centeredPendekatan client centered
Pendekatan client centered
 
Ppt
PptPpt
Ppt
 
RPP Pendidikan Agama Kristen (PAK) SMP Kelas IX
RPP Pendidikan Agama Kristen (PAK) SMP Kelas IXRPP Pendidikan Agama Kristen (PAK) SMP Kelas IX
RPP Pendidikan Agama Kristen (PAK) SMP Kelas IX
 
Materi training motivasi menggapai mimpi meraih prestasi untuk pelajar
Materi training motivasi menggapai mimpi meraih prestasi untuk pelajarMateri training motivasi menggapai mimpi meraih prestasi untuk pelajar
Materi training motivasi menggapai mimpi meraih prestasi untuk pelajar
 
Toxic relationship
Toxic relationship   Toxic relationship
Toxic relationship
 
PPT BERTANGGUNG JAWAB
PPT BERTANGGUNG JAWABPPT BERTANGGUNG JAWAB
PPT BERTANGGUNG JAWAB
 
Perkembangan fisik&kognitif dewasa awal
Perkembangan fisik&kognitif dewasa awalPerkembangan fisik&kognitif dewasa awal
Perkembangan fisik&kognitif dewasa awal
 

Ähnlich wie PPT Syukur dan Arti Syukur Diberbagai Negara

Topik 9 Profil Pelajar Pancasila.pdf
Topik 9 Profil Pelajar Pancasila.pdfTopik 9 Profil Pelajar Pancasila.pdf
Topik 9 Profil Pelajar Pancasila.pdfWidhaWiduriWidyawati
 
Antro kelompok 3& 7.pptx
Antro kelompok 3& 7.pptxAntro kelompok 3& 7.pptx
Antro kelompok 3& 7.pptxRimaRismayanti1
 
Psikologi agama BY dianto irawan
Psikologi agama BY dianto irawanPsikologi agama BY dianto irawan
Psikologi agama BY dianto irawanDIANTO IRAWAN
 
Hakekatreligiusitas
HakekatreligiusitasHakekatreligiusitas
Hakekatreligiusitaszaenizen
 
Journal Review_Enhancing Religious Education Through Emotional and Spiritual ...
Journal Review_Enhancing Religious Education Through Emotional and Spiritual ...Journal Review_Enhancing Religious Education Through Emotional and Spiritual ...
Journal Review_Enhancing Religious Education Through Emotional and Spiritual ...HaniaChoirunnisa
 
Makalah psikologi
Makalah psikologiMakalah psikologi
Makalah psikologiHary Ihsan
 
Makalah kramaning sembah
Makalah kramaning sembahMakalah kramaning sembah
Makalah kramaning sembahmangtrie
 
5 Kunci Sukses jadi Pemimpin made in Pramuka
5 Kunci Sukses jadi Pemimpin made in Pramuka5 Kunci Sukses jadi Pemimpin made in Pramuka
5 Kunci Sukses jadi Pemimpin made in PramukaNasruddin Asnah
 
Adven pir pir-omk
Adven pir pir-omkAdven pir pir-omk
Adven pir pir-omkkarangpanas
 
ASUHAN KEPERAWATAN DIMENSI SPIRITUAL.pptx
ASUHAN KEPERAWATAN DIMENSI SPIRITUAL.pptxASUHAN KEPERAWATAN DIMENSI SPIRITUAL.pptx
ASUHAN KEPERAWATAN DIMENSI SPIRITUAL.pptxyuni937436
 
Identitas Manusia Indonesia Kelompok.pptx
Identitas Manusia Indonesia Kelompok.pptxIdentitas Manusia Indonesia Kelompok.pptx
Identitas Manusia Indonesia Kelompok.pptxRiyanPrabowo2
 
3_TEMA_BHINEKA_TUNGGAL_IKA_pptx.pdf
3_TEMA_BHINEKA_TUNGGAL_IKA_pptx.pdf3_TEMA_BHINEKA_TUNGGAL_IKA_pptx.pdf
3_TEMA_BHINEKA_TUNGGAL_IKA_pptx.pdfGinaFujiama1
 
Hakikat Martabat dan Tanggung jawab manusia.pdf
Hakikat Martabat dan Tanggung jawab manusia.pdfHakikat Martabat dan Tanggung jawab manusia.pdf
Hakikat Martabat dan Tanggung jawab manusia.pdfPutriAnjelani
 
Kindness Ripple.pptx
Kindness Ripple.pptxKindness Ripple.pptx
Kindness Ripple.pptxYuliYetri
 
Penyimpangan keimanan umat islam berupa tradisi pemberian sesajen dan solusi ...
Penyimpangan keimanan umat islam berupa tradisi pemberian sesajen dan solusi ...Penyimpangan keimanan umat islam berupa tradisi pemberian sesajen dan solusi ...
Penyimpangan keimanan umat islam berupa tradisi pemberian sesajen dan solusi ...Linda Rosita
 
Syukur sebagai citra allah suvervisi
Syukur sebagai citra allah suvervisiSyukur sebagai citra allah suvervisi
Syukur sebagai citra allah suvervisiSilvester Nyawai
 
DIMENSI P5.docx
DIMENSI P5.docxDIMENSI P5.docx
DIMENSI P5.docxSMA
 

Ähnlich wie PPT Syukur dan Arti Syukur Diberbagai Negara (20)

Topik 9 Profil Pelajar Pancasila.pdf
Topik 9 Profil Pelajar Pancasila.pdfTopik 9 Profil Pelajar Pancasila.pdf
Topik 9 Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
Antro kelompok 3& 7.pptx
Antro kelompok 3& 7.pptxAntro kelompok 3& 7.pptx
Antro kelompok 3& 7.pptx
 
SOLIDARITAS.pptx
SOLIDARITAS.pptxSOLIDARITAS.pptx
SOLIDARITAS.pptx
 
FIQIH 8.ppt
FIQIH 8.pptFIQIH 8.ppt
FIQIH 8.ppt
 
Psikologi agama BY dianto irawan
Psikologi agama BY dianto irawanPsikologi agama BY dianto irawan
Psikologi agama BY dianto irawan
 
Hakekatreligiusitas
HakekatreligiusitasHakekatreligiusitas
Hakekatreligiusitas
 
Journal Review_Enhancing Religious Education Through Emotional and Spiritual ...
Journal Review_Enhancing Religious Education Through Emotional and Spiritual ...Journal Review_Enhancing Religious Education Through Emotional and Spiritual ...
Journal Review_Enhancing Religious Education Through Emotional and Spiritual ...
 
Makalah psikologi
Makalah psikologiMakalah psikologi
Makalah psikologi
 
Makalah kramaning sembah
Makalah kramaning sembahMakalah kramaning sembah
Makalah kramaning sembah
 
5 Kunci Sukses jadi Pemimpin made in Pramuka
5 Kunci Sukses jadi Pemimpin made in Pramuka5 Kunci Sukses jadi Pemimpin made in Pramuka
5 Kunci Sukses jadi Pemimpin made in Pramuka
 
Adven pir pir-omk
Adven pir pir-omkAdven pir pir-omk
Adven pir pir-omk
 
ASUHAN KEPERAWATAN DIMENSI SPIRITUAL.pptx
ASUHAN KEPERAWATAN DIMENSI SPIRITUAL.pptxASUHAN KEPERAWATAN DIMENSI SPIRITUAL.pptx
ASUHAN KEPERAWATAN DIMENSI SPIRITUAL.pptx
 
Identitas Manusia Indonesia Kelompok.pptx
Identitas Manusia Indonesia Kelompok.pptxIdentitas Manusia Indonesia Kelompok.pptx
Identitas Manusia Indonesia Kelompok.pptx
 
424-672-1-SM.pdf
424-672-1-SM.pdf424-672-1-SM.pdf
424-672-1-SM.pdf
 
3_TEMA_BHINEKA_TUNGGAL_IKA_pptx.pdf
3_TEMA_BHINEKA_TUNGGAL_IKA_pptx.pdf3_TEMA_BHINEKA_TUNGGAL_IKA_pptx.pdf
3_TEMA_BHINEKA_TUNGGAL_IKA_pptx.pdf
 
Hakikat Martabat dan Tanggung jawab manusia.pdf
Hakikat Martabat dan Tanggung jawab manusia.pdfHakikat Martabat dan Tanggung jawab manusia.pdf
Hakikat Martabat dan Tanggung jawab manusia.pdf
 
Kindness Ripple.pptx
Kindness Ripple.pptxKindness Ripple.pptx
Kindness Ripple.pptx
 
Penyimpangan keimanan umat islam berupa tradisi pemberian sesajen dan solusi ...
Penyimpangan keimanan umat islam berupa tradisi pemberian sesajen dan solusi ...Penyimpangan keimanan umat islam berupa tradisi pemberian sesajen dan solusi ...
Penyimpangan keimanan umat islam berupa tradisi pemberian sesajen dan solusi ...
 
Syukur sebagai citra allah suvervisi
Syukur sebagai citra allah suvervisiSyukur sebagai citra allah suvervisi
Syukur sebagai citra allah suvervisi
 
DIMENSI P5.docx
DIMENSI P5.docxDIMENSI P5.docx
DIMENSI P5.docx
 

Kürzlich hochgeladen

PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasarrenihartanti
 
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiapresentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiaNILAMSARI269850
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaafarmasipejatentimur
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...asepsaefudin2009
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptPpsSambirejo
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASbilqisizzati
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...Kanaidi ken
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 

Kürzlich hochgeladen (20)

PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
 
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiapresentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 

PPT Syukur dan Arti Syukur Diberbagai Negara

  • 1. Analisisis Jurnal tentang: “SYUKUR” KELOMPOK 1 FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU
  • 2. Anggota Kelompok Syukur | Kelompok 1 2 Gevia Yolanda Riski Eka Putri Nur Ramadha ni Intan Kasih M. Iryad Nurdiansya h Tiara Sasmita P
  • 3. Analisis jurnal Syukur| Kelompok 1 3 Judul : Syukur: Sebuah Konsep Psikologi Indigenous Islami Penulis : Johan Satria Putra Nomor Jurnal : Jurnal Soul Volume 7 No. 2, September 2014
  • 4. Defenisi Syukur Syukur| Kelompok 1 4 Syukur atau kebersyukuran dalam ilmu psikologi sering disebut dengan gratitude. Syukur menjadi salah satu bagian dari psikologi positif yang menggambarkan kondisi psikologis internal. Proses syukur melibatkan kapasitas kognitif, unsur-unsur budaya dan agama yang dimiliki oleh setiap individu melalui proses belajar.
  • 5. Komponen Bersyukur (Fitzgerald, 1998) Syukur| Kelompok 1 5 penghargaan yang hangat terhadap seseorang atau sesuatu niat baik terhadap orang atau sesuatu tersebut perilaku yang merupakan implikasi dari penghargaan dan niat baik tersebut
  • 6. 01 02 03 Wujud perilaku syukur Syukur| Kelompok 1 6 Syukur dengan Hati Syukur dengan Lisan Syukur dengan Perbuatan Syukur dengan hati adalah pengetahuan dan pengakuan hati bahwa seluruh nikmat yang ada pada hamba, semuanya datang dari Allah. sehingga yang bersangkutan tidak melalaikan atau melupakan nikmat-nikmat Allah yang ada padanya (Al Fauzan, 2013). Syukur dengan lisan diimplikasikan melalui sanjungan dan pujian kepada Allah SWT terkait segala nikmat yang telah diberikan oleh-Nya, seringkali berwujud dzikir (Al Fauzan, 2013). Bentuk perilaku syukur dengan anggota badan ini dapat berupa ibadah atau juga sujud syukur (Al Fauzan, 2013).
  • 7. Perbedaan Arti Syukur Diberbagai Negara Syukur | Kelompok 1 7 Rasa syukur lebih kepada tuhan atau tentang religiusitas, baik itu agama Islam, Kristen, Hindu, dll, sedangkan pada manusia hanya berdasarkan ucapan tanda terimakasih. Masyarakat Indonesia memiliki tradisi yang disebut “syukuran”, yang dalam pelaksanaannya meliputi doa bersama, sujud syukur, dan bersedekah kepada orang kurang mampu, yang tujuannya bersyukur atas pemberian tuhan. Indonesia Rasa syukur lebih kepada hubungan interpersonal. Dimana orang jepang mengartikan syukur berarti memiliki hutang yang sangat kuat kepada sipemberi. Hal ini sesuai dengan yang dikemukakan oleh Benekdiktus (Naito & Sakata, 2010) yaitu melaporkan bahwa orang jepang merasa banyak hutang dengan rasa syukur ketika mereka menerima bantuan dari orang lain. Jepang Rasa syukur dianggap sebagai nilai sosial yang sangat dihormati, tetapi orang-orang tidak diharapkan untuk merasa memiliki hutang kepada sipemberi. Menurut Nagatomi (Naito, dkk., 2005), budhisme thailand dalam mengartikan syukur berarti ia harus sadar berterimakasih kepada orang yang memberi. Thailand
  • 8. Kesimpulan Syukur| Kelompok 1 8 Dari ketiga perbedaan diatas dapat disimpulkan bahwa masyarakat Indonesia dalam mengartikan syukur berarti berhubungan dengan tuhan, dan menghormati orang yang memberi. Masyarakat Jepang mengartikan syukur sebagai hutang budi yang harus dibayar kepada sang pemberi. Sedangkan masyarakat Thailand dalam mengartikan syukur berarti harus sadar atas nikmat yang diberi orang lain kepada dirinya.
  • 9. THANK YOU FOR YOUR ATTENTION!Sesi Tanya Jawab Syukur| Kelompok 1