SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 8
Pendahuluan
Harga : salah satu elemen bauran pemasaran yang menghasilkan
pendapatan;elemen lain yang menghasilkan biaya. Harga juga mengkomunikasikan
positioning nilai yang dimaksudkan dari produk atau merek perusahaan ke
perusahaan.
Contoh
Pisau cukur Gillete memperlihatkan kekuatan
penetapan harga dengan menetapkan harga
premium sehingga gillete meraih
kepemimpinan pasar yang sangat besar dalam
kategori pisau cukur dan mata pisau,memiliki
sekitar 70% pasar global
2
Memahami Penetapan Harga
Harga bukan hanya angka-angka dilabel harga,tetapi harga juga terdiri dari
banyak komponen. Sepanjang sejarah,harga ditetapkan melalui negoisasi antara
pembeli dan penjual. Menetapkan satu harga untuk semua pembeli adalah ide
yang relatif modern yang timbul bersama perkembangan perdagangan eceran
skala besar pada akhir abad ke-19.
1. Lingkungan Penetapan Harga Yang Berubah
“ Banyaknya perusahaan melawan kecenderungan harga yang
rendah dan berhasil mendorong konsumen membeli produk dan jasa yang
lebih mahal “
Contoh :
Pantene produk
P&G
Dove produk
Unilever
3
2. Bagaimana Perusahaan Menetapkan Harga..???
Penetapan
Harga
Manajer Devisi
Manajer Lini
Produk
Departemen penetapan harga untuk mengatur
atau membantu departemen lain dalam
menetapkan harga yang tepat. Departemen
ini melapor ke departemen
pemasaran,departemen keuangan atau
manajemen puncak. Menajemen puncak
menetapkan tujuan dan kebijakan penetapan
harga umum.
Departemen lain yang mempengaruhi
penetapan harga meliputi manajer
penjualan,manajer produksi,manajer
keuangan dan akuntan.
4
3. Psikologi Konsumen dan Penetapan
Harga
Harga
Referens
i
Asumsi
Harga-
Kualitas
Akhiran
Harga
Membandingkan harga
yang diteliti dengan harga
internal yang mereka ingat.
Jenis- jenis :
• Harga yang wajar
• Harga umum
• Harga terakhir
yang dibayarkan
• Batas atas harga
• Batas bawah
harga
• Harga pesaing
• Harga masa depan
yang diharapkan
• Harga diskon yang
biasa
Biasanya konsumen
cenderung
menggunakan harga
sebagai indikator
kualitas.
Misalnya :
Dalam hal bidang fashion.
Harga tas Hermes yang
harganya lebih mahal
dianggap memiliki kualitas
tinggi dibandingkan Tas hasil
home industri.
Banyaknya penjual yakin
harga harus dengan akhiran
angka ganjil
Menyebabkan cenderungnya
konsumen melihat harga
barang Rp 199.000 dengan
kisaran Rp 100.000 bukan Rp
200.000. Dengan kata
lain,konsumen cenderung
memproses harga bukan
dengan membulatkan.
5
Menetapkn
Harga
Langkah 1
Memilih Tujuan
Penetapan Harga
1. Kemampuan
bertahan
2. Laba saat ini
maksimum
3. Pangsa pasar
maksimum
4. Pemerahan pasar
maksimum
5. Kepemimpina
kualitas
produk
6. Tujuan lain
Langkah 2
Menentukan
permintaan
1. Sensitivitas Harga
2. Memperkirakan Kurva Permintaan
3. Elastisitas Harga Permintaan
Langkah 3
Memperkirakan
Biaya
1. Jenis-jenis biaya
dan tingkat harga
2. Produksi
Terkumulasi
3. Kalkulasi biaya
target
Biaya Variabel
Biaya Total
Biaya rata-rata
Langkah 4
Menganalisis Biaya,Harga,dan Penawaran
Pesaing
Langkah 5
Memilih Metode
Penetapan Harga
 Penetapan Harga Markup
 Penetapan Harga Nilai Anggapan
 Penetapan Harga Nilai
 Penetapan Harga Going Rate
 Penetapan Harga Jenis Lelang
Langkah 6
Memilih Harga
Akhir
• Dampak Kegiatan Pemasaran Lain
• Kebijakan Penetapan Harga Perusahaan
• Penetapan Harga Berbagi Keuntungan dan
Resiko
• Dampak Harga Pada Pihak Lain
6
Menyesuaikan
Harga
Penetapan Harga
Geografis
(Tunai,Pertukaran,
Barter)
Penetapan secara geografis,perusahaan memutuskan
bagaimana memberi harga kepada produknya untuk
konsumen yang berbeda dilokasi dan negara yang
berbeda. Ada empat bentuk cara pembayaran :
1. Barter
2. Persetujuan kompensasi
3. Pengaturan pembelian kembali
4. Offset
Diskon Harga dan
Intensif
Perusahaan akan menyesuaikan harga mereka dan
memberikan diskon dan intensif untuk pembayaran
dini,pembelian volume,dan pembelian diluar musim.
Ada 5 jenis diskon harga dan intensif :
1) Diskon
2) Diskon Kuantitas
3) Diskon Fungsional
4) Diskon Musiman
5) Insentif (Allowance)
7
Penetapan Harga
Promosi
Beberapa teknik penetapan harga untuk merangsang
pembelian dini :
1) Penetapan Harga Pemimpin Kerugian (loss-leader)
2) Rabat Tunai
3) Pembiayaan Berbunga Rendah
4) Jangka waktu pembayaran yang lebih panjang
5) Jamina dan kontrak jasa
6) Diskon psikologis
“jika strategi berhasil pesaing meniru dan strategi inimenjadi
tidak efektif. sedangkan jika tidak berhasil,dalam hal ini
perusahaan hanya membuang-buang uang”
Penetapan Harga
Terdiferensiasi
Terbagi menjadi 3 tingkat Diskriminasi :
1. Diskriminasi tingkat harga pertama,penjual
menggunakan harga terpisah kepada pelanggan
2. diskriminasi tingkat harga kedua, penjual
mengenakan harga yang tidak terlalu mahal
8
Memulai Dan Merespons Perubahan
Harga
Memulai penurunan
harga
Penyebab penurunan harga
sbb:
1. Kapasitas pabrik berlebih
2. Dalam usahanya
mendominasi pasar melalui
biaya murah
Strategi penurunan harga yang
menyebabkan kemungkinan
jebakan lain sbb:
1. Jebakan kualitas rendah
2. Jebakan pangsa pasar yang
rentan
3. Jebakan saku tipis
4. Jebakan perang harga
Memulai kenaikan harga
Penyebab utama kenaikan
harga yaitu :
1. Inflasi biaya
2. Kelebihan permintaan
Langkah untuk menaikan harga
:
1. Penetapan harga kutipan
tertunda (delayed quotation)
2. Klausa peningkatan harga
(escalator clause)
3.Penguraian
4. Pengurangan diskon

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Ppt-marketing decision
Ppt-marketing decisionPpt-marketing decision
Ppt-marketing decision
Mustika Eva
 
Penentuan harga transfer
Penentuan harga transferPenentuan harga transfer
Penentuan harga transfer
vitalfrans
 
Makalah SPM (Harga Transfer)
Makalah SPM (Harga Transfer)Makalah SPM (Harga Transfer)
Makalah SPM (Harga Transfer)
Abdul Haris
 

Was ist angesagt? (20)

Pricing decisions
Pricing decisionsPricing decisions
Pricing decisions
 
Pricing strategy (Marketing)
Pricing strategy (Marketing)Pricing strategy (Marketing)
Pricing strategy (Marketing)
 
Benchmarking final
Benchmarking finalBenchmarking final
Benchmarking final
 
Ppt-marketing decision
Ppt-marketing decisionPpt-marketing decision
Ppt-marketing decision
 
Strategi harga
Strategi hargaStrategi harga
Strategi harga
 
Pemasaran pricing strategy
Pemasaran pricing strategyPemasaran pricing strategy
Pemasaran pricing strategy
 
Transfer pricing SPM
Transfer pricing SPMTransfer pricing SPM
Transfer pricing SPM
 
MENGEMBANGKAN STRATEGI DAN PROGRAM PENETAPAN HARGA
MENGEMBANGKAN STRATEGI DAN PROGRAM PENETAPAN HARGAMENGEMBANGKAN STRATEGI DAN PROGRAM PENETAPAN HARGA
MENGEMBANGKAN STRATEGI DAN PROGRAM PENETAPAN HARGA
 
Unit 2 Campuran Pemasaran - Perletakan Harga
Unit 2 Campuran Pemasaran - Perletakan HargaUnit 2 Campuran Pemasaran - Perletakan Harga
Unit 2 Campuran Pemasaran - Perletakan Harga
 
Strategi harga
Strategi hargaStrategi harga
Strategi harga
 
Penentuan harga transfer
Penentuan harga transferPenentuan harga transfer
Penentuan harga transfer
 
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan HargaMengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
 
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan HargaMengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
 
Harga transfer
Harga transferHarga transfer
Harga transfer
 
Strategi Penentuan Harga Produk
Strategi Penentuan Harga ProdukStrategi Penentuan Harga Produk
Strategi Penentuan Harga Produk
 
Tugas Mata Kuliah AIDP: "Strategi Penentuan Harga"1
Tugas Mata Kuliah AIDP: "Strategi Penentuan Harga"1Tugas Mata Kuliah AIDP: "Strategi Penentuan Harga"1
Tugas Mata Kuliah AIDP: "Strategi Penentuan Harga"1
 
Strategi Penetapan Harga
Strategi Penetapan HargaStrategi Penetapan Harga
Strategi Penetapan Harga
 
Riski mahadi//Tugas makala//penentuan harga transfer
Riski mahadi//Tugas makala//penentuan harga transferRiski mahadi//Tugas makala//penentuan harga transfer
Riski mahadi//Tugas makala//penentuan harga transfer
 
Makalah SPM (Harga Transfer)
Makalah SPM (Harga Transfer)Makalah SPM (Harga Transfer)
Makalah SPM (Harga Transfer)
 
Chapter#6
Chapter#6Chapter#6
Chapter#6
 

Ähnlich wie Penetapan harga 2

PENETAPAN HARGA PRODUK
PENETAPAN HARGA PRODUKPENETAPAN HARGA PRODUK
PENETAPAN HARGA PRODUK
Putri Athena
 
Pertemuan 9 - Strategi Penetapan Harga Jasa (3).ppt
Pertemuan 9 - Strategi Penetapan Harga Jasa (3).pptPertemuan 9 - Strategi Penetapan Harga Jasa (3).ppt
Pertemuan 9 - Strategi Penetapan Harga Jasa (3).ppt
fajarbayu14
 

Ähnlich wie Penetapan harga 2 (20)

PENETAPAN HARGA PRODUK
PENETAPAN HARGA PRODUKPENETAPAN HARGA PRODUK
PENETAPAN HARGA PRODUK
 
Strategi dan Penetapan Harga
Strategi dan Penetapan HargaStrategi dan Penetapan Harga
Strategi dan Penetapan Harga
 
Penetapan Harga ( WJS - Universitas Jambi )
Penetapan Harga ( WJS - Universitas Jambi )Penetapan Harga ( WJS - Universitas Jambi )
Penetapan Harga ( WJS - Universitas Jambi )
 
Pertemuan 10 penentuan saluran distribusi dalam pengembangan pemasaran
Pertemuan 10 penentuan saluran distribusi dalam pengembangan pemasaranPertemuan 10 penentuan saluran distribusi dalam pengembangan pemasaran
Pertemuan 10 penentuan saluran distribusi dalam pengembangan pemasaran
 
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan HargaMengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
 
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan HargaMengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
 
Bab 14 mengembangkan strategi dan program penetapan harga
Bab 14 mengembangkan strategi dan program penetapan hargaBab 14 mengembangkan strategi dan program penetapan harga
Bab 14 mengembangkan strategi dan program penetapan harga
 
Chapter 16 - Dhea Nor Azkia 2210312120039.pptx
Chapter 16 - Dhea Nor Azkia 2210312120039.pptxChapter 16 - Dhea Nor Azkia 2210312120039.pptx
Chapter 16 - Dhea Nor Azkia 2210312120039.pptx
 
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan HargaMengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
 
Pricing Techniques on "Business Analysis and Valuation" Training
Pricing Techniques on "Business Analysis and Valuation" TrainingPricing Techniques on "Business Analysis and Valuation" Training
Pricing Techniques on "Business Analysis and Valuation" Training
 
BAHAN SETELAH MID BU SRI.doc
BAHAN SETELAH MID BU SRI.docBAHAN SETELAH MID BU SRI.doc
BAHAN SETELAH MID BU SRI.doc
 
Pricing Strategy
Pricing StrategyPricing Strategy
Pricing Strategy
 
Pertemuan 9 - Strategi Penetapan Harga Jasa (3).ppt
Pertemuan 9 - Strategi Penetapan Harga Jasa (3).pptPertemuan 9 - Strategi Penetapan Harga Jasa (3).ppt
Pertemuan 9 - Strategi Penetapan Harga Jasa (3).ppt
 
Penetapan_Harga
Penetapan_HargaPenetapan_Harga
Penetapan_Harga
 
Mengembangkan Program dan Strategi Penetapan Harga
Mengembangkan Program dan Strategi Penetapan HargaMengembangkan Program dan Strategi Penetapan Harga
Mengembangkan Program dan Strategi Penetapan Harga
 
Manajemen Pemasaran ch 12
Manajemen Pemasaran ch 12Manajemen Pemasaran ch 12
Manajemen Pemasaran ch 12
 
EKMA4570 - Penganggaran - Modul 4
EKMA4570 -  Penganggaran - Modul 4EKMA4570 -  Penganggaran - Modul 4
EKMA4570 - Penganggaran - Modul 4
 
MANAJEMEN PEMASARAN
MANAJEMEN PEMASARAN MANAJEMEN PEMASARAN
MANAJEMEN PEMASARAN
 
Manajemen Pemasaran
Manajemen PemasaranManajemen Pemasaran
Manajemen Pemasaran
 
Mansar tubes
Mansar tubesMansar tubes
Mansar tubes
 

Kürzlich hochgeladen

SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
AlfandoWibowo2
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
ssuser35630b
 

Kürzlich hochgeladen (20)

PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRegresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.pptStoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 

Penetapan harga 2

  • 1. Pendahuluan Harga : salah satu elemen bauran pemasaran yang menghasilkan pendapatan;elemen lain yang menghasilkan biaya. Harga juga mengkomunikasikan positioning nilai yang dimaksudkan dari produk atau merek perusahaan ke perusahaan. Contoh Pisau cukur Gillete memperlihatkan kekuatan penetapan harga dengan menetapkan harga premium sehingga gillete meraih kepemimpinan pasar yang sangat besar dalam kategori pisau cukur dan mata pisau,memiliki sekitar 70% pasar global
  • 2. 2 Memahami Penetapan Harga Harga bukan hanya angka-angka dilabel harga,tetapi harga juga terdiri dari banyak komponen. Sepanjang sejarah,harga ditetapkan melalui negoisasi antara pembeli dan penjual. Menetapkan satu harga untuk semua pembeli adalah ide yang relatif modern yang timbul bersama perkembangan perdagangan eceran skala besar pada akhir abad ke-19. 1. Lingkungan Penetapan Harga Yang Berubah “ Banyaknya perusahaan melawan kecenderungan harga yang rendah dan berhasil mendorong konsumen membeli produk dan jasa yang lebih mahal “ Contoh : Pantene produk P&G Dove produk Unilever
  • 3. 3 2. Bagaimana Perusahaan Menetapkan Harga..??? Penetapan Harga Manajer Devisi Manajer Lini Produk Departemen penetapan harga untuk mengatur atau membantu departemen lain dalam menetapkan harga yang tepat. Departemen ini melapor ke departemen pemasaran,departemen keuangan atau manajemen puncak. Menajemen puncak menetapkan tujuan dan kebijakan penetapan harga umum. Departemen lain yang mempengaruhi penetapan harga meliputi manajer penjualan,manajer produksi,manajer keuangan dan akuntan.
  • 4. 4 3. Psikologi Konsumen dan Penetapan Harga Harga Referens i Asumsi Harga- Kualitas Akhiran Harga Membandingkan harga yang diteliti dengan harga internal yang mereka ingat. Jenis- jenis : • Harga yang wajar • Harga umum • Harga terakhir yang dibayarkan • Batas atas harga • Batas bawah harga • Harga pesaing • Harga masa depan yang diharapkan • Harga diskon yang biasa Biasanya konsumen cenderung menggunakan harga sebagai indikator kualitas. Misalnya : Dalam hal bidang fashion. Harga tas Hermes yang harganya lebih mahal dianggap memiliki kualitas tinggi dibandingkan Tas hasil home industri. Banyaknya penjual yakin harga harus dengan akhiran angka ganjil Menyebabkan cenderungnya konsumen melihat harga barang Rp 199.000 dengan kisaran Rp 100.000 bukan Rp 200.000. Dengan kata lain,konsumen cenderung memproses harga bukan dengan membulatkan.
  • 5. 5 Menetapkn Harga Langkah 1 Memilih Tujuan Penetapan Harga 1. Kemampuan bertahan 2. Laba saat ini maksimum 3. Pangsa pasar maksimum 4. Pemerahan pasar maksimum 5. Kepemimpina kualitas produk 6. Tujuan lain Langkah 2 Menentukan permintaan 1. Sensitivitas Harga 2. Memperkirakan Kurva Permintaan 3. Elastisitas Harga Permintaan Langkah 3 Memperkirakan Biaya 1. Jenis-jenis biaya dan tingkat harga 2. Produksi Terkumulasi 3. Kalkulasi biaya target Biaya Variabel Biaya Total Biaya rata-rata Langkah 4 Menganalisis Biaya,Harga,dan Penawaran Pesaing Langkah 5 Memilih Metode Penetapan Harga  Penetapan Harga Markup  Penetapan Harga Nilai Anggapan  Penetapan Harga Nilai  Penetapan Harga Going Rate  Penetapan Harga Jenis Lelang Langkah 6 Memilih Harga Akhir • Dampak Kegiatan Pemasaran Lain • Kebijakan Penetapan Harga Perusahaan • Penetapan Harga Berbagi Keuntungan dan Resiko • Dampak Harga Pada Pihak Lain
  • 6. 6 Menyesuaikan Harga Penetapan Harga Geografis (Tunai,Pertukaran, Barter) Penetapan secara geografis,perusahaan memutuskan bagaimana memberi harga kepada produknya untuk konsumen yang berbeda dilokasi dan negara yang berbeda. Ada empat bentuk cara pembayaran : 1. Barter 2. Persetujuan kompensasi 3. Pengaturan pembelian kembali 4. Offset Diskon Harga dan Intensif Perusahaan akan menyesuaikan harga mereka dan memberikan diskon dan intensif untuk pembayaran dini,pembelian volume,dan pembelian diluar musim. Ada 5 jenis diskon harga dan intensif : 1) Diskon 2) Diskon Kuantitas 3) Diskon Fungsional 4) Diskon Musiman 5) Insentif (Allowance)
  • 7. 7 Penetapan Harga Promosi Beberapa teknik penetapan harga untuk merangsang pembelian dini : 1) Penetapan Harga Pemimpin Kerugian (loss-leader) 2) Rabat Tunai 3) Pembiayaan Berbunga Rendah 4) Jangka waktu pembayaran yang lebih panjang 5) Jamina dan kontrak jasa 6) Diskon psikologis “jika strategi berhasil pesaing meniru dan strategi inimenjadi tidak efektif. sedangkan jika tidak berhasil,dalam hal ini perusahaan hanya membuang-buang uang” Penetapan Harga Terdiferensiasi Terbagi menjadi 3 tingkat Diskriminasi : 1. Diskriminasi tingkat harga pertama,penjual menggunakan harga terpisah kepada pelanggan 2. diskriminasi tingkat harga kedua, penjual mengenakan harga yang tidak terlalu mahal
  • 8. 8 Memulai Dan Merespons Perubahan Harga Memulai penurunan harga Penyebab penurunan harga sbb: 1. Kapasitas pabrik berlebih 2. Dalam usahanya mendominasi pasar melalui biaya murah Strategi penurunan harga yang menyebabkan kemungkinan jebakan lain sbb: 1. Jebakan kualitas rendah 2. Jebakan pangsa pasar yang rentan 3. Jebakan saku tipis 4. Jebakan perang harga Memulai kenaikan harga Penyebab utama kenaikan harga yaitu : 1. Inflasi biaya 2. Kelebihan permintaan Langkah untuk menaikan harga : 1. Penetapan harga kutipan tertunda (delayed quotation) 2. Klausa peningkatan harga (escalator clause) 3.Penguraian 4. Pengurangan diskon