SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 8
PROPOSAL KEGIATAN PRAKTEK LAPANGAN 
MATA KULIAH MANAJEMEN USAHA OBJEK DAN DAYA TARIK 
WISATA BAHARI 
ANGKATAN 2012 
PROGRAM STUDI MANAJEMEN RESORT DAN LEISURE 
FAKULTAS PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL 
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA 
BANDUNG 
2014
Manajemen Usaha Objek dan Daya Tarik Wisata 
Manajemen Resort & Leisure 2012 
2014 
A. PENDAHULUAN 
Program studi Manajemen Resort & Leisure mempelajari aspek 
pengelolaan dan pengembangan kepariwisataan khususnya bidang Resort & 
Leisure. Program studi ini merupakan lembaga pendidikan tinggi bidang 
pariwisata yang menyelenggarakan proses belajar mengajar untuk tingkat 
sarjana, yang didalamnya mengkaji dan mengembangkan keilmuan serta 
praktek mata kuliah yang berkaitan dengan aspek kepariwisataan termasuk 
didalamnya adalah sumber daya alam, ekonomi dan sosial budaya sebagai ilmu 
dasar pengembangan pariwisata. Bidang kajiannya meliputi aspek 
kepariwisataan secara luas, namun terspesifikasi dalam bidang manajemen 
Resort dan Leisure. Selain memberikan pengetahuan dalam bidang akademis 
secara langsung, mahasiswa Manajemen Resort & Leisure juga diberikan 
kesempatan untuk melakukan praktek lapangan guna mengaplikasikan 
pengetahuan akademisnya. 
Dari latar belakang yang telah dijelaskan, mahasiswa Manajemen Resort 
dan Leisure akan mengadakan kegiatan praktek lapangan mata kuliah 
Manajemen Usaha Objek dan Daya Tarik Wisata yang akan diikuti oleh seluruh 
mahasiswa yang mengontrak mata kuliah tersebut. 
B. DASAR PEMIKIRAN 
Praktek lapangan mata kuliah Manajemen Usaha Objek dan Daya Tarik 
Wisata merupakan kegiatan yang bersifat wajib diikuti oleh setiap mahasiswa 
yang mengontrak mata kuliah tersebut guna mengaplikasikan pengetahuan yang 
telah diterima mahasiswa di dalam kelas. 
C. MAKSUD DAN TUJUAN 
Maksud diadakannya kegiatan ini adalah: 
1. Meningkatkan keimanan dan ketaqwaan terhadap kekuasaan Allah SWT 
yang telah menciptakan alam semesta untuk memenuhi kebutuhan hidup 
manusia dan memberikan wawasan serta ilmu pengetahuan yang luas.
Manajemen Usaha Objek dan Daya Tarik Wisata 
Manajemen Resort & Leisure 2012 
2014 
2. Mengembangkan potensi dan bakat dalam perwujudan visi misi Manajemen 
Resort and Leisure. 
3. Salah satu media eksistensi dan apresiasi terhadap Pariwisata dan Seni 
Mahasiswa program studi Manajemen Resort & Leisure dan aplikasi ilmu 
yang telah didapatkan selama proses pembelajaran di program studi 
Manajemen Resort and Leisure. 
4. Menyelesaikan program praktek lapangan guna memenuhi syarat kelulusan 
mata kuliah Manajemen Usaha Objek dan Daya Tarik Wisata Bahari di 
Program Studi Manajemen Resort dan Leisure. 
D. SASARAN KEGIATAN 
1. Meningkatkan wawasan dan pengetahuan Mahasiswa Manajemen 
Resort & Leisure. 
2. Meningkatkan rasa bangga terhadap program studi Manajemen 
Resort & Leisure. 
3. Meningkatkan kualitas SDM Mahasiswa Manajemen Resort & Leisure. 
4. Memperluas Jejaring Program Studi Manajemen Resort & Leisure. 
5. Memperkokoh dan menciptakan rasa kekeluargaan diantara seluruh 
keluarga besar Manajemen Resort and Leisure. 
E. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN 
Hari : Selasa-Kamis 
Tanggal : 9-11 Desember 2014 
Tempat : Pulau Tidung, Kepulauan Seribu, Jakarta Utara 
F. SUSUNAN KEPANITIAAN 
Penanggung Jawab : Ketua Prodi Manajemen Resort & Leisure 
Fitri Rahmafitria, SP., M.Si 
Pembina : Dosen Mata Kul iah Manajemen Usaha ODTW 
Bahari 
Prof. Dr. H. Darsiharjo M.S
Manajemen Usaha Objek dan Daya Tarik Wisata 
Manajemen Resort & Leisure 2012 
2014 
Panitia Pelaksana 
No. Jabatan Nama 
1. Ketua Panitia M. Fakhri Fakhruzzaman 
2. Sekretaris Sindy Amalia 
3. Bendahara Rizky Widya Witami 
4. Sie. Acara M.Faisal Ramdhani 
5. Sie. Transportasi Salomon Hamonangan S. 
6. Sie. Akomodasi Audina Rahmanda 
7. Sie. Konsumsi Amanda Indriani 
G. SUSUNAN ACARA 
Hari Pertama (9 Desember 2014) 
WAKTU JADWAL KEGIATAN KETERANGAN 
00.00 – 00.30 Kumpul seluruh panitia 
( Lobby Depan FPIPS ) 
Panitia 
00.30 – 02.00 Kumpul mahasiswa dan dosen 
( Lobby Depan FPIPS ) 
Seluruh 
mahasiswa 
beserta dosen 
02.00 – 04.30 Berangkat menuju JAKARTA Seluruh 
mahasiswa 
beserta dosen 
04.30 – 05.30 Sampai di Rest Area 
(Shalat Subuh dan Makan Pagi ) 
Seluruh dosen 
dan mahasiswa 
05.30 – 06.00 Sampai di Pelabuhan Muara Angke Seluruh dosen 
dan mahasiswa 
06.00 – 06.15 Kumpul di Pelabuhan Muara Angke Seluruh dosen 
dan mahasiswa 
06.15 – 06.30 Cari posisi di Kapal Feri Seluruh dosen 
dan mahasiswa 
06.30 – 09.30 Kapal berangkat menuju Pulau 
Tidung 
Seluruh dosen 
dan mahasiswa 
09.30 – 10.00 Tiba di Pulau tidung 
( Makan Siang ) 
Seluruh dosen 
dan mahasiswa
Manajemen Usaha Objek dan Daya Tarik Wisata 
Manajemen Resort & Leisure 2012 
2014 
10.00 – 11.30 Tiba di Home Stay Check In 
( Istirahat, Mandi, dll ) 
Seluruh dosen 
dan mahasiswa 
11.30 – 14.00 Observasi di Pulau Tidung Berdasarkan 
kelompok dan 
tugas masing – 
masing kelompok 
14.00 – 15.30 Kembali ke Home Stay Seluruh dosen 
dan mahasiswa 
15.30 – 17.00 Bersepeda ke Ujung Timur / 
Dermaga Galau 
Seluruh dosen 
dan mahasiswa 
17.00 – 18.00 Mampir ke Jembatan Cinta, 
Menanti Sun Set 
( Foto – Foto ) 
Seluruh dosen 
dan mahasiswa 
18.00 – 19.00 Kembali ke penginapan 
( Istirahat, Shalat, dll) 
Seluruh dosen 
dan mahasiswa 
19.00 – 20.00 Makan Malam Seluruh dosen 
dan mahasiswa 
20.00 – 23.30 Membahas hasil observasi Seluruh dosen 
dan mahasiswa 
23.30 – 05.00 Tidur Seluruh dosen 
dan mahasiswa 
Hari Kedua ( 10 Desember 2014 ) 
WAKTU JADWAL KEGIATAN KETERANGAN 
05.00 – 07.00 Bangun kemudian menunggu Sun 
Rise 
Seluruh dosen 
dan mahasiswa 
07.00 – 08.30 Makan Pagi dan Mandi Seluruh dosen 
dan mahasiswa 
08.30 – 14.30 Menuju Pulau Air, Pulau Karang 
Beras, Pulau Payung untuk 
Snorkeling dan melakukan Coral 
Planting 
Seluruh dosen 
dan mahasiswa 
14.30 – 15.30 Kembali ke Pulau Tidung, mampir 
& lompat di Jembatan Cinta 
Seluruh dosen 
dan mahasiswa 
15.30 – 16.30 Makan Siang Seluruh dosen 
dan mahasiswa 
16.30 – 18.00 Menanti Sun Set Seluruh dosen 
dan mahasiswa 
18.00 – 19.00 Kembali ke Home Stay 
( Istirahat, Mandi,dll ) 
Seluruh dosen 
dan mahasiswa
Manajemen Usaha Objek dan Daya Tarik Wisata 
Manajemen Resort & Leisure 2012 
2014 
19.00 – 20.00 Makan Malam Seluruh dosen 
dan mahasiswa 
20.00 – 23.00 Audiensi bersama Pegawai 
Pemerintahan Pulau Tidung 
Seluruh dosen 
dan mahasiswa 
23.00 Tidur Seluruh dosen 
dan mahasiswa 
Hari Ketiga ( 11 Desember 2014 ) 
WAKTU JADWAL KEGIATAN KETERANGAN 
05.00 – 08.00 Menunggu Sun Rise Seluruh dosen 
dan mahasiswa 
08.00 – 09.00 Makan Pagi dan Mandi Seluruh dosen 
dan mahasiswa 
09.00 – 10.00 Prepare Check Out Seluruh dosen 
dan mahasiswa 
10.00 – 10.30 Berkumpul dan menuju dermaga 
pelabuhan Pulau Tidung 
Seluruh dosen 
dan mahasiswa 
10.30 – 11.00 Cari posisi di Kapal Feri Seluruh dosen 
dan mahasiswa 
11.00 – 14.00 Menuju Muara Angke Seluruh dosen 
dan mahasiswa 
14.00 – 14.30 Tiba di Muara Angke Seluruh dosen 
dan mahasiswa 
14.30 – 18.00 Menuju Ke Kota Bandung Seluruh dosen 
dan mahasiswa 
18.00 Sampai Di Kota Bandung Seluruh dosen 
dan mahasiswa
Manajemen Usaha Objek dan Daya Tarik Wisata 
Manajemen Resort & Leisure 2012 
2014 
H. RANCANGAN ANGGARAN BIAYA 
No. Kebutuhan Volume Harga (Rp) Total (Rp) 
Transportasi 
Sewa Bis UPI 3 Hari 2 Malam 1 unit 2.000.000 2.000.000 
Konsumsi 
Non-Package 21 Orang 20.000 460.000 
Paket Wisata P. Tidung 
Atraksi Wisata, Akomodasi, 
Makan, Tiket Masuk (3 Hari 2 
Malam) 
21 Orang 410.000 9.430.000 
P3K 
Macam-macam Obat 150.000 150.000 
Lain-lain 
Tip Supir 1 Orang 300.000 300.000 
JUMLAH Rp12.340.000 
JUMLAH BIAYA PER 
12.340.000 : 21 Orang = 
ORANG 
Rp590.000 
L. PENUTUP 
Demikianlah proposal kami buat, semoga proposal ini menjadi bahan 
pertimbangan dan perhatian Bapak/Ibu/Saudara(i) dalam mendukung setiap 
kegiatan yang kami laksanakan dalam rangka meningkatkan pengetahuan 
sekaligus untuk melahirkan mahasiswi dan mahasiswa MRL yang berprilaku 
baik secara akademis maupun non akademis.
Manajemen Usaha Objek dan Daya Tarik Wisata 
Manajemen Resort & Leisure 2012 
2014 
M. LEMBAR PENGESAHAN 
Bandung, November 2014 
Ketua Pelaksana Sekretaris 
M. Fakhri Fakhruzzaman Sindy Amalia 
NIM. 1202387 NIM. 1202542 
Mengetahui, 
Ketua Program Studi Manajemen Resort & Leisure, 
Fitri Rahmafitria SP., M.Si 
NIP. 19741018 200812 2 001 
Pembantu Dekan 1 FPIPS, 
Dr. Elly Malihah, M.Si 
NIP.19660425 199203 2 002

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Contoh Karya Tulis Study Tour
Contoh Karya Tulis Study TourContoh Karya Tulis Study Tour
Contoh Karya Tulis Study Tour
Dede Adi Nugraha
 
lembar pengesahan, kata pengantar, daftar isi, daftar gambar, daftar tabel la...
lembar pengesahan, kata pengantar, daftar isi, daftar gambar, daftar tabel la...lembar pengesahan, kata pengantar, daftar isi, daftar gambar, daftar tabel la...
lembar pengesahan, kata pengantar, daftar isi, daftar gambar, daftar tabel la...
Google+
 
Proposal kewiurausahaan-makanan (1)
Proposal kewiurausahaan-makanan (1)Proposal kewiurausahaan-makanan (1)
Proposal kewiurausahaan-makanan (1)
Pengki Irawan
 
Copy of proposal kegiatan buka bersama
Copy of proposal kegiatan buka bersamaCopy of proposal kegiatan buka bersama
Copy of proposal kegiatan buka bersama
Imran Iim
 

Was ist angesagt? (20)

02. susunan kepanitiaan
02. susunan kepanitiaan02. susunan kepanitiaan
02. susunan kepanitiaan
 
Contoh Karya Tulis Study Tour
Contoh Karya Tulis Study TourContoh Karya Tulis Study Tour
Contoh Karya Tulis Study Tour
 
Proposal kegiatan jalan sehat
Proposal kegiatan jalan sehatProposal kegiatan jalan sehat
Proposal kegiatan jalan sehat
 
Pengembangan Eko Wisata
Pengembangan Eko WisataPengembangan Eko Wisata
Pengembangan Eko Wisata
 
Surat untuk dewan juri
Surat untuk dewan juriSurat untuk dewan juri
Surat untuk dewan juri
 
lembar pengesahan, kata pengantar, daftar isi, daftar gambar, daftar tabel la...
lembar pengesahan, kata pengantar, daftar isi, daftar gambar, daftar tabel la...lembar pengesahan, kata pengantar, daftar isi, daftar gambar, daftar tabel la...
lembar pengesahan, kata pengantar, daftar isi, daftar gambar, daftar tabel la...
 
Contoh proposal kegiatan pmr
Contoh proposal kegiatan pmrContoh proposal kegiatan pmr
Contoh proposal kegiatan pmr
 
Contoh proposal penawaran original
Contoh proposal penawaran originalContoh proposal penawaran original
Contoh proposal penawaran original
 
Proposal kerja bakti
Proposal kerja baktiProposal kerja bakti
Proposal kerja bakti
 
Laporan akhir bisnis makanan ringan
Laporan akhir bisnis makanan ringanLaporan akhir bisnis makanan ringan
Laporan akhir bisnis makanan ringan
 
MAKALAH Tugas kelompok 1 PASCASARJANA SABURAI ANGKATAN 15-ED
MAKALAH Tugas kelompok 1 PASCASARJANA SABURAI ANGKATAN 15-EDMAKALAH Tugas kelompok 1 PASCASARJANA SABURAI ANGKATAN 15-ED
MAKALAH Tugas kelompok 1 PASCASARJANA SABURAI ANGKATAN 15-ED
 
1 Bisnis Pariwisata.ppt
1 Bisnis Pariwisata.ppt1 Bisnis Pariwisata.ppt
1 Bisnis Pariwisata.ppt
 
Proposal kewiurausahaan-makanan (1)
Proposal kewiurausahaan-makanan (1)Proposal kewiurausahaan-makanan (1)
Proposal kewiurausahaan-makanan (1)
 
Rundown pentas seni 17 agustus 2017
Rundown pentas seni 17 agustus 2017Rundown pentas seni 17 agustus 2017
Rundown pentas seni 17 agustus 2017
 
Contoh proposal bazar
Contoh proposal bazarContoh proposal bazar
Contoh proposal bazar
 
laporan kkl
laporan kkllaporan kkl
laporan kkl
 
Industri pariwisata
Industri pariwisataIndustri pariwisata
Industri pariwisata
 
Laporan hasil wawancara kelompok 4
Laporan hasil wawancara   kelompok 4Laporan hasil wawancara   kelompok 4
Laporan hasil wawancara kelompok 4
 
Geopolitik Indonesia
Geopolitik IndonesiaGeopolitik Indonesia
Geopolitik Indonesia
 
Copy of proposal kegiatan buka bersama
Copy of proposal kegiatan buka bersamaCopy of proposal kegiatan buka bersama
Copy of proposal kegiatan buka bersama
 

Andere mochten auch

doc18465920141027112152 Mann Certificate
doc18465920141027112152 Mann Certificatedoc18465920141027112152 Mann Certificate
doc18465920141027112152 Mann Certificate
Sri kumar
 
Proposal evaluasi
Proposal evaluasiProposal evaluasi
Proposal evaluasi
arjuang
 
Proposal kkl ( kuliah kerja lapangan )
Proposal kkl ( kuliah kerja lapangan )Proposal kkl ( kuliah kerja lapangan )
Proposal kkl ( kuliah kerja lapangan )
universitas samawa
 
Contoh Proposal PKMK
Contoh Proposal PKMKContoh Proposal PKMK
Contoh Proposal PKMK
Hery budiyanto
 
Contoh Proposal usaha
Contoh Proposal usahaContoh Proposal usaha
Contoh Proposal usaha
Galuh Musa
 
Proposal praktikum biologi "Pengaruh Kelembaban Tanah terhadap Pertumbuhan Ke...
Proposal praktikum biologi "Pengaruh Kelembaban Tanah terhadap Pertumbuhan Ke...Proposal praktikum biologi "Pengaruh Kelembaban Tanah terhadap Pertumbuhan Ke...
Proposal praktikum biologi "Pengaruh Kelembaban Tanah terhadap Pertumbuhan Ke...
Fitroh NH
 

Andere mochten auch (10)

Contoh proposal pkl
Contoh proposal pklContoh proposal pkl
Contoh proposal pkl
 
doc18465920141027112152 Mann Certificate
doc18465920141027112152 Mann Certificatedoc18465920141027112152 Mann Certificate
doc18465920141027112152 Mann Certificate
 
Proposal evaluasi
Proposal evaluasiProposal evaluasi
Proposal evaluasi
 
Proposal magang
Proposal magangProposal magang
Proposal magang
 
Proposal kkl ( kuliah kerja lapangan )
Proposal kkl ( kuliah kerja lapangan )Proposal kkl ( kuliah kerja lapangan )
Proposal kkl ( kuliah kerja lapangan )
 
Proposal kegiatan pkl
Proposal kegiatan pklProposal kegiatan pkl
Proposal kegiatan pkl
 
Contoh Proposal PKMK
Contoh Proposal PKMKContoh Proposal PKMK
Contoh Proposal PKMK
 
Contoh proposal skripsi
Contoh proposal skripsiContoh proposal skripsi
Contoh proposal skripsi
 
Contoh Proposal usaha
Contoh Proposal usahaContoh Proposal usaha
Contoh Proposal usaha
 
Proposal praktikum biologi "Pengaruh Kelembaban Tanah terhadap Pertumbuhan Ke...
Proposal praktikum biologi "Pengaruh Kelembaban Tanah terhadap Pertumbuhan Ke...Proposal praktikum biologi "Pengaruh Kelembaban Tanah terhadap Pertumbuhan Ke...
Proposal praktikum biologi "Pengaruh Kelembaban Tanah terhadap Pertumbuhan Ke...
 

Ähnlich wie Proposal kegiatan praktek lapangan

perkhemahan INTERGERASI.doc
perkhemahan INTERGERASI.docperkhemahan INTERGERASI.doc
perkhemahan INTERGERASI.doc
Ah Zi Zi
 
Contoh kertas kerja konsevasi alam sekitar pendidikan jasmani 1
Contoh kertas kerja konsevasi alam sekitar pendidikan jasmani 1Contoh kertas kerja konsevasi alam sekitar pendidikan jasmani 1
Contoh kertas kerja konsevasi alam sekitar pendidikan jasmani 1
Mad Jaraha C Rinold
 
Kertas kerja kembara seni (new)
Kertas kerja kembara seni (new)Kertas kerja kembara seni (new)
Kertas kerja kembara seni (new)
Asuk Maris
 
Panduan pelopor madya_2014
Panduan  pelopor madya_2014Panduan  pelopor madya_2014
Panduan pelopor madya_2014
Adhitya Arjanggi
 
Kertas kerja
Kertas kerjaKertas kerja
Kertas kerja
njw21
 
Kertas kerja program_lawatan_sambil_bela
Kertas kerja program_lawatan_sambil_belaKertas kerja program_lawatan_sambil_bela
Kertas kerja program_lawatan_sambil_bela
norhadizahn
 
Paparan seminar nasional unj emas-revised
Paparan seminar nasional unj emas-revisedPaparan seminar nasional unj emas-revised
Paparan seminar nasional unj emas-revised
Ayu Wulandari
 

Ähnlich wie Proposal kegiatan praktek lapangan (20)

perkhemahan INTERGERASI.doc
perkhemahan INTERGERASI.docperkhemahan INTERGERASI.doc
perkhemahan INTERGERASI.doc
 
Contoh kertas kerja propem
Contoh kertas kerja propemContoh kertas kerja propem
Contoh kertas kerja propem
 
Contoh kertas kerja konsevasi alam sekitar pendidikan jasmani 1
Contoh kertas kerja konsevasi alam sekitar pendidikan jasmani 1Contoh kertas kerja konsevasi alam sekitar pendidikan jasmani 1
Contoh kertas kerja konsevasi alam sekitar pendidikan jasmani 1
 
Silabus bipa
Silabus bipaSilabus bipa
Silabus bipa
 
Lkmm fix
Lkmm fixLkmm fix
Lkmm fix
 
Kertas cadangan dan lawatan benchmarking 2014
Kertas cadangan dan lawatan benchmarking 2014Kertas cadangan dan lawatan benchmarking 2014
Kertas cadangan dan lawatan benchmarking 2014
 
Contoh Proposal
Contoh ProposalContoh Proposal
Contoh Proposal
 
Kertas kerja lawatan ke frim , planetarium
Kertas kerja lawatan ke frim , planetariumKertas kerja lawatan ke frim , planetarium
Kertas kerja lawatan ke frim , planetarium
 
LAPORAN PPLK DI SMAN 1 CICALENGKA
LAPORAN PPLK DI SMAN 1 CICALENGKALAPORAN PPLK DI SMAN 1 CICALENGKA
LAPORAN PPLK DI SMAN 1 CICALENGKA
 
5_KERTAS_KERJA_BENGKEL_PENGUCAPAN_AWAM (1).doc
5_KERTAS_KERJA_BENGKEL_PENGUCAPAN_AWAM (1).doc5_KERTAS_KERJA_BENGKEL_PENGUCAPAN_AWAM (1).doc
5_KERTAS_KERJA_BENGKEL_PENGUCAPAN_AWAM (1).doc
 
Kertas kerja kembara seni (new)
Kertas kerja kembara seni (new)Kertas kerja kembara seni (new)
Kertas kerja kembara seni (new)
 
Kertas kerja lawatan sambil belajar ke johor
Kertas kerja lawatan sambil belajar ke johorKertas kerja lawatan sambil belajar ke johor
Kertas kerja lawatan sambil belajar ke johor
 
Panduan pelopor madya_2014
Panduan  pelopor madya_2014Panduan  pelopor madya_2014
Panduan pelopor madya_2014
 
Proposal baru
Proposal baruProposal baru
Proposal baru
 
Kertas kerja
Kertas kerjaKertas kerja
Kertas kerja
 
RPS KKNI Perjalanan Wisata D3 PERJALANAN WISATA USU
RPS KKNI Perjalanan Wisata D3 PERJALANAN WISATA USURPS KKNI Perjalanan Wisata D3 PERJALANAN WISATA USU
RPS KKNI Perjalanan Wisata D3 PERJALANAN WISATA USU
 
Kertas kerja program_lawatan_sambil_bela
Kertas kerja program_lawatan_sambil_belaKertas kerja program_lawatan_sambil_bela
Kertas kerja program_lawatan_sambil_bela
 
Paparan seminar nasional unj emas-revised
Paparan seminar nasional unj emas-revisedPaparan seminar nasional unj emas-revised
Paparan seminar nasional unj emas-revised
 
Proposal kempen save the world
Proposal kempen save the worldProposal kempen save the world
Proposal kempen save the world
 
Kertas kerja kem motivasi 2019
Kertas kerja kem motivasi 2019Kertas kerja kem motivasi 2019
Kertas kerja kem motivasi 2019
 

Proposal kegiatan praktek lapangan

  • 1. PROPOSAL KEGIATAN PRAKTEK LAPANGAN MATA KULIAH MANAJEMEN USAHA OBJEK DAN DAYA TARIK WISATA BAHARI ANGKATAN 2012 PROGRAM STUDI MANAJEMEN RESORT DAN LEISURE FAKULTAS PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA BANDUNG 2014
  • 2. Manajemen Usaha Objek dan Daya Tarik Wisata Manajemen Resort & Leisure 2012 2014 A. PENDAHULUAN Program studi Manajemen Resort & Leisure mempelajari aspek pengelolaan dan pengembangan kepariwisataan khususnya bidang Resort & Leisure. Program studi ini merupakan lembaga pendidikan tinggi bidang pariwisata yang menyelenggarakan proses belajar mengajar untuk tingkat sarjana, yang didalamnya mengkaji dan mengembangkan keilmuan serta praktek mata kuliah yang berkaitan dengan aspek kepariwisataan termasuk didalamnya adalah sumber daya alam, ekonomi dan sosial budaya sebagai ilmu dasar pengembangan pariwisata. Bidang kajiannya meliputi aspek kepariwisataan secara luas, namun terspesifikasi dalam bidang manajemen Resort dan Leisure. Selain memberikan pengetahuan dalam bidang akademis secara langsung, mahasiswa Manajemen Resort & Leisure juga diberikan kesempatan untuk melakukan praktek lapangan guna mengaplikasikan pengetahuan akademisnya. Dari latar belakang yang telah dijelaskan, mahasiswa Manajemen Resort dan Leisure akan mengadakan kegiatan praktek lapangan mata kuliah Manajemen Usaha Objek dan Daya Tarik Wisata yang akan diikuti oleh seluruh mahasiswa yang mengontrak mata kuliah tersebut. B. DASAR PEMIKIRAN Praktek lapangan mata kuliah Manajemen Usaha Objek dan Daya Tarik Wisata merupakan kegiatan yang bersifat wajib diikuti oleh setiap mahasiswa yang mengontrak mata kuliah tersebut guna mengaplikasikan pengetahuan yang telah diterima mahasiswa di dalam kelas. C. MAKSUD DAN TUJUAN Maksud diadakannya kegiatan ini adalah: 1. Meningkatkan keimanan dan ketaqwaan terhadap kekuasaan Allah SWT yang telah menciptakan alam semesta untuk memenuhi kebutuhan hidup manusia dan memberikan wawasan serta ilmu pengetahuan yang luas.
  • 3. Manajemen Usaha Objek dan Daya Tarik Wisata Manajemen Resort & Leisure 2012 2014 2. Mengembangkan potensi dan bakat dalam perwujudan visi misi Manajemen Resort and Leisure. 3. Salah satu media eksistensi dan apresiasi terhadap Pariwisata dan Seni Mahasiswa program studi Manajemen Resort & Leisure dan aplikasi ilmu yang telah didapatkan selama proses pembelajaran di program studi Manajemen Resort and Leisure. 4. Menyelesaikan program praktek lapangan guna memenuhi syarat kelulusan mata kuliah Manajemen Usaha Objek dan Daya Tarik Wisata Bahari di Program Studi Manajemen Resort dan Leisure. D. SASARAN KEGIATAN 1. Meningkatkan wawasan dan pengetahuan Mahasiswa Manajemen Resort & Leisure. 2. Meningkatkan rasa bangga terhadap program studi Manajemen Resort & Leisure. 3. Meningkatkan kualitas SDM Mahasiswa Manajemen Resort & Leisure. 4. Memperluas Jejaring Program Studi Manajemen Resort & Leisure. 5. Memperkokoh dan menciptakan rasa kekeluargaan diantara seluruh keluarga besar Manajemen Resort and Leisure. E. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN Hari : Selasa-Kamis Tanggal : 9-11 Desember 2014 Tempat : Pulau Tidung, Kepulauan Seribu, Jakarta Utara F. SUSUNAN KEPANITIAAN Penanggung Jawab : Ketua Prodi Manajemen Resort & Leisure Fitri Rahmafitria, SP., M.Si Pembina : Dosen Mata Kul iah Manajemen Usaha ODTW Bahari Prof. Dr. H. Darsiharjo M.S
  • 4. Manajemen Usaha Objek dan Daya Tarik Wisata Manajemen Resort & Leisure 2012 2014 Panitia Pelaksana No. Jabatan Nama 1. Ketua Panitia M. Fakhri Fakhruzzaman 2. Sekretaris Sindy Amalia 3. Bendahara Rizky Widya Witami 4. Sie. Acara M.Faisal Ramdhani 5. Sie. Transportasi Salomon Hamonangan S. 6. Sie. Akomodasi Audina Rahmanda 7. Sie. Konsumsi Amanda Indriani G. SUSUNAN ACARA Hari Pertama (9 Desember 2014) WAKTU JADWAL KEGIATAN KETERANGAN 00.00 – 00.30 Kumpul seluruh panitia ( Lobby Depan FPIPS ) Panitia 00.30 – 02.00 Kumpul mahasiswa dan dosen ( Lobby Depan FPIPS ) Seluruh mahasiswa beserta dosen 02.00 – 04.30 Berangkat menuju JAKARTA Seluruh mahasiswa beserta dosen 04.30 – 05.30 Sampai di Rest Area (Shalat Subuh dan Makan Pagi ) Seluruh dosen dan mahasiswa 05.30 – 06.00 Sampai di Pelabuhan Muara Angke Seluruh dosen dan mahasiswa 06.00 – 06.15 Kumpul di Pelabuhan Muara Angke Seluruh dosen dan mahasiswa 06.15 – 06.30 Cari posisi di Kapal Feri Seluruh dosen dan mahasiswa 06.30 – 09.30 Kapal berangkat menuju Pulau Tidung Seluruh dosen dan mahasiswa 09.30 – 10.00 Tiba di Pulau tidung ( Makan Siang ) Seluruh dosen dan mahasiswa
  • 5. Manajemen Usaha Objek dan Daya Tarik Wisata Manajemen Resort & Leisure 2012 2014 10.00 – 11.30 Tiba di Home Stay Check In ( Istirahat, Mandi, dll ) Seluruh dosen dan mahasiswa 11.30 – 14.00 Observasi di Pulau Tidung Berdasarkan kelompok dan tugas masing – masing kelompok 14.00 – 15.30 Kembali ke Home Stay Seluruh dosen dan mahasiswa 15.30 – 17.00 Bersepeda ke Ujung Timur / Dermaga Galau Seluruh dosen dan mahasiswa 17.00 – 18.00 Mampir ke Jembatan Cinta, Menanti Sun Set ( Foto – Foto ) Seluruh dosen dan mahasiswa 18.00 – 19.00 Kembali ke penginapan ( Istirahat, Shalat, dll) Seluruh dosen dan mahasiswa 19.00 – 20.00 Makan Malam Seluruh dosen dan mahasiswa 20.00 – 23.30 Membahas hasil observasi Seluruh dosen dan mahasiswa 23.30 – 05.00 Tidur Seluruh dosen dan mahasiswa Hari Kedua ( 10 Desember 2014 ) WAKTU JADWAL KEGIATAN KETERANGAN 05.00 – 07.00 Bangun kemudian menunggu Sun Rise Seluruh dosen dan mahasiswa 07.00 – 08.30 Makan Pagi dan Mandi Seluruh dosen dan mahasiswa 08.30 – 14.30 Menuju Pulau Air, Pulau Karang Beras, Pulau Payung untuk Snorkeling dan melakukan Coral Planting Seluruh dosen dan mahasiswa 14.30 – 15.30 Kembali ke Pulau Tidung, mampir & lompat di Jembatan Cinta Seluruh dosen dan mahasiswa 15.30 – 16.30 Makan Siang Seluruh dosen dan mahasiswa 16.30 – 18.00 Menanti Sun Set Seluruh dosen dan mahasiswa 18.00 – 19.00 Kembali ke Home Stay ( Istirahat, Mandi,dll ) Seluruh dosen dan mahasiswa
  • 6. Manajemen Usaha Objek dan Daya Tarik Wisata Manajemen Resort & Leisure 2012 2014 19.00 – 20.00 Makan Malam Seluruh dosen dan mahasiswa 20.00 – 23.00 Audiensi bersama Pegawai Pemerintahan Pulau Tidung Seluruh dosen dan mahasiswa 23.00 Tidur Seluruh dosen dan mahasiswa Hari Ketiga ( 11 Desember 2014 ) WAKTU JADWAL KEGIATAN KETERANGAN 05.00 – 08.00 Menunggu Sun Rise Seluruh dosen dan mahasiswa 08.00 – 09.00 Makan Pagi dan Mandi Seluruh dosen dan mahasiswa 09.00 – 10.00 Prepare Check Out Seluruh dosen dan mahasiswa 10.00 – 10.30 Berkumpul dan menuju dermaga pelabuhan Pulau Tidung Seluruh dosen dan mahasiswa 10.30 – 11.00 Cari posisi di Kapal Feri Seluruh dosen dan mahasiswa 11.00 – 14.00 Menuju Muara Angke Seluruh dosen dan mahasiswa 14.00 – 14.30 Tiba di Muara Angke Seluruh dosen dan mahasiswa 14.30 – 18.00 Menuju Ke Kota Bandung Seluruh dosen dan mahasiswa 18.00 Sampai Di Kota Bandung Seluruh dosen dan mahasiswa
  • 7. Manajemen Usaha Objek dan Daya Tarik Wisata Manajemen Resort & Leisure 2012 2014 H. RANCANGAN ANGGARAN BIAYA No. Kebutuhan Volume Harga (Rp) Total (Rp) Transportasi Sewa Bis UPI 3 Hari 2 Malam 1 unit 2.000.000 2.000.000 Konsumsi Non-Package 21 Orang 20.000 460.000 Paket Wisata P. Tidung Atraksi Wisata, Akomodasi, Makan, Tiket Masuk (3 Hari 2 Malam) 21 Orang 410.000 9.430.000 P3K Macam-macam Obat 150.000 150.000 Lain-lain Tip Supir 1 Orang 300.000 300.000 JUMLAH Rp12.340.000 JUMLAH BIAYA PER 12.340.000 : 21 Orang = ORANG Rp590.000 L. PENUTUP Demikianlah proposal kami buat, semoga proposal ini menjadi bahan pertimbangan dan perhatian Bapak/Ibu/Saudara(i) dalam mendukung setiap kegiatan yang kami laksanakan dalam rangka meningkatkan pengetahuan sekaligus untuk melahirkan mahasiswi dan mahasiswa MRL yang berprilaku baik secara akademis maupun non akademis.
  • 8. Manajemen Usaha Objek dan Daya Tarik Wisata Manajemen Resort & Leisure 2012 2014 M. LEMBAR PENGESAHAN Bandung, November 2014 Ketua Pelaksana Sekretaris M. Fakhri Fakhruzzaman Sindy Amalia NIM. 1202387 NIM. 1202542 Mengetahui, Ketua Program Studi Manajemen Resort & Leisure, Fitri Rahmafitria SP., M.Si NIP. 19741018 200812 2 001 Pembantu Dekan 1 FPIPS, Dr. Elly Malihah, M.Si NIP.19660425 199203 2 002