SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 7
PROPOSAL
KEGIATAN PEMBERDAYAAN GUGUSDEPAN
TAHUN 2013
1. Informasi Umum
1.1. Nama Organisasi
Gerakan Pramuka Pangkalan Universitas Negeri Malang Gudep 04271-
04272
1.2. Kwartir Cabang
Kota Malang
1.3. Judul Kegiatan
Lomba Kepramukaan Tingkat Penegak (L-KTP)
1.4. Nama Penanggung Jawab Kegiatan
Rohmanudin KDR 04271
Debi Rahmawati KDR 04272
1.5. Nama Ketua Panitia
Achmad Robeth
1.6. Alamat Sanggar Bhakti Pramuka
Kompleks UKM gerakan Pramuka gedung C3 Universitas Negeri Malang,
Jalan Semarang No 5 Malang 65145
1.7. Nomor Telepon/HP
(0341) 551312 Psw 477
1.8. Alamat e-mail
ukmpramukaum@gmail.com
racanaum31@yahoo.com
2. Kegiatan
2.1. Tipe kegiatan
A: Kegiatan Prestasi
2.2. Golongan
Penegak
2.3. Identifikasi kebutuhan
Lomba Kepramukaan Tingkat Penegak ini di adakan berdasarkan hasil
musyawarah dewan racana Dr. Soetomo-R.A Kartini gugsdepan kota
malang 04271-04272 Universitas Negeri Malang dan dari perkembangan
kegiatan kaum pemuda yang saat ini minim dalam kontribusi langsung
dalam masyarakat (pramuka penegak). Penegak dalam umumnya
berperan aktif dalam memajukan kualitas di masyarakat. Untuk itulah
Pramuka Universitas Negeri Malang mengadakan Lomba Kepramukaan
Tingkat Penegak (L-KTP) I dengan bertujuan sebagai wadah bagi para
Pramuka Penegak untuk berani mengajukan ide, berekspresi, serta mau
memajukan masyarakat Indonesia.
2.4. Tujuan kegiatan
2.4.1. Tujuan
Untuk meningkatkan kualitas Pramuka Penegak di wilayah Jawa
Timur dan dapat menerapkan pengetahuan serta ilmunya dalam
pengembangan terpadu di masyarakat dalam rangka usaha
peningkatan daya saing global.
2.4.2. Hasil
Untuk mendapatkan hasil yang terbaik kami berupaya untuk
selalu meningkatkan kualitas dalam perlombaan. Untuk ukuran
kuantitatif target yang kita berikan adalah 100 sangga. Dalam hal
kualitatif dalam perlombaan kami berusaha mengangkat hal yang
berkaitan langsung dengan masyarakat seperti Karya Ilmiah Remaja
dengan membahas Potensi Pengembangan Wilayah Berkelanjutan di
masing – masing daerah peserta, serta ada Penyuluhan Kesehatan
Reproduksi Remaja yang diharapkan berguna dalam terjun langsung
di masyarakat.
2.4.3. Ukuran dampak
Untuk mengukur hasil yang ingin kami dapatkan yaitu terdapat
kualifikasi standar yang kami harapkan dari setiap mata lomba dan
juga antusias dari peserta untuk mengikuti perlombaan prestasi ini.
2.5. Identifikasi Penerima manfaat
2.5.1. Manfaat sendiri (bagi organisasi)
Manfaat bagi organisasi yang melaksanakan kegiatan ini adalah agar
dapat memberikan pelajaran dan pengalaman bagi anggota Pramuka
Universitas Negeri Malang, yang mana mereka harus dapat
2
mempersiapkan kegiatan dengan baik dan dapat memupuk rasa
kekompakan antar anggota Racana dan diharapkan pula ketika
mereka terjun kedalam masyarakat mereka mampu melaksanakan
dan mempersiapkan kegiatan semacam ini
2.5.2. Manfaat luar (bagi masyarakat)
Tentunya dari beberapa kegiatan yang akan diselanggarakan ini
beberapa kegiatan mempunyai nilai kebersamaan dan gotong royong
antar sesama oleh karena itu hal ini juga akan berdampak ketika
partisipan terjun dalam masyarakat, mereka akan senantiasa untuk
selalu menerapkan Trisatya dan Dasa Dharma seorang gerakan
Pramuka. Begitu juga dengan waktu pelaksanaan kegiatan juga akan
menambah penghasilan masyarakat disekitar bumi perkemahan
karena kami memberikan fasilitas bazar bagi masyarakat yang ingin
berjualan disekitar bumi perkemahan.
2.5.3. Jumlah penerima manfaat
Langsung: 800 Tidak langsung: 100
2.5.4. Jumlah pramuka dan non pramuka penerima manfaat
Pramuka: 800 Non Pramuka: 100
2.6. Pengembangan Jangka Panjang
Kami terus berupaya dalam memberikan kegiatan yang menarik
dan berkualitas dengan harapan para Pramuka Penegak dapat
memberikan kontribusi langsung ke masyarakat dengan menerapkan
hasil dari mengikuti pelombaan ini.
3. Pelaksanaan Kegiatan
3.1. Lama kegiatan
Mulai Kegiatan : 1 Juli – 30 November
Laporan sementara : 20 Oktober
Akhir Kegiatan : 16 – 17 November
Laporan Akhir : 30 November
3.2. Rangkaian kegiatan (time schedulle)
Tanggal Waktu Kegiatan Penanggung Jawab
Sabtu 06.00 – 07.00 Daftar Ulang Sie Kesekretariatan
3
17 November
2013
07.00 – 07.30 Persiapan Upacara Sie Kegiatan (Mitra)
07.30 – 08.30 Upacara Pembukaan Sie Kegiatan (Mitra)
08.30 – 09.00
Persiapan Pendirian
Tenda
Sie Kegiatan
(Khamim)
Sabtu
17 November
2013
09.00 – 10.00 Pendirian Tenda Sie Kegiatan
10.00 – 12.00
GIAT 1
Fotografi
Cerdas Tangkas
Mading 3D
Poster
Sie Kegiatan
Mitra
Miftah
Winy
12.00 – 13.00 Ishoma Semua Panitia
13.00 – 14.30
GIAT 2
Pioneering
KIR
Hasta Karya
Scout Chef
Sie Kegiatan
Khamim
Atin
Rizky
Winy
15.00 – 15.30 Ishoma Semua Panitia
15.30 – 17.00
GIAT 3
Final KIR
Final Cerdas Tangkas
Project Proposal
Sie Kegiatan
Atin
Mitra
Rizky
17.00 – 19.00 Ishoma Semua Panitia
19.00 – 22.00 Aransemen Lagu Sie Kegiatan (Adib)
22.00 - . . . Istirahat Semua Panitia
Minggu,
17 November
2013
04.00 – 04.30 Ibadah Semua Panitia
04.30 – 05.30 Giat Pribadi Semua Panitia
05.30 – 06.30 Senam Pagi Sie Kegiatan
06.30 – 07.00 Persiapan Lintas Medan Sie Kegiatan
07.00 – 12.00
GIAT 4
Penyuluhan KRR
Lintas Medan
(PPGD,SMS, KIM
Peta Topografi, Sket
Panorama
Sie Kegiatan
Atin
Mitra, Rizky, Adib
Khamim, Mifta,
Winy
12.00 – 13.00 Ishoma Semua Panitia
13.00 – 14.00
Bongkar Tenda Sie Kegiatan
14.00 – selesai
Upacara Penutupan
Pengumuman
Semua Panitia
3.3. Materi.
- Karya Ilmiah Remaja - Pioneering - Lintas Medan
- Poster Narkoba - Fotografi (Peta Topografi)
- Film Dokumenter - Scout Chef (Sandi, Morse,
4
- Aransemen Lagu - Penyuluhan KRR Semaphore)
- Cerdas Tangkas - Project Proposal (PPGD, KIM)
- Hasta Karya - Mading 3D (Sket Panorama)
3.4. Metode
Dalam kegiatan L-KTP ini kami menggunakan metode perlombaan
perkemahan dan penjelahan
3.5. Koordinasi kegiatan
3.5.1. Susunan Panitia
Ketua Sangga Kerja : Achmad Robeth
Sekretaris : Nur Faizah
Bendahara : Irfan Fatoni
I. Ketua I : Agus Ambarwari
I.1. Kegiatan : I.2. Dekdok : I.3. Perlengkapan :
Adib Aprillia (Co) Ratna Riya Rahayu (Co) Fajar Bayu Prataman
(Co)
Puji Prihatin Diyah Ayu K Rizal Mawardi
Khamim Tohari M. Agus Asaduddin Chamim Asmaul Khusna
Rizky Rachmadhansyah Gayatri H Daru W.
Mitra M. Rendy Wahyu S. P Yudha Permana
Miftahul R Melinda Tajwidatul H
II. Ketua II : Nila Siti Wardani
II.1. Kesekretariatan : II.2. Kesehatan : II.3. Konsumsi :
Kholis Shotul A (co) Ike Fatmawati.(Co) Melida Widyawati (co)
Alif Febriana Rahayu Munirotun Ni’mah Siti Fatimah
Mentari U. Arif Mustaqim Kristin Puji Rahayu
Asti Susanti Hidayatullah Siti Fatichatus Sarifah
Dewi Oktaviana Ira Rokayah Desi Anggrianto
Yuli Ika Siti Rohanah Nailul Izzah
Vinda Damay Gista Setya Astuti Linda Novitasari
M. Izhar Safawi
Sayyidul Kahfi
III. Ketua III : Budi Darmawan
III.1 Keamanan : III.2. Humas : III.3 Publikasi :
Khozinatus S (Co) Taufiqur Rahman(Co) Hidayat (Co)
Desi Mustika Arizka Rahma Shelly Septina
Ayu Vanidya Desi susilowati Ratna K
Sulis Indah Nur K. Fajar Mega A
IV. Kegiatan Pembina : VI. Tim Juri : VII Tim Rekap :
M. Syamsudin (Co) Alimah Nuryanti (Co) Satriyani Putri R (Co)
Binti Rosyidah Binti Nafsiyah Rifqi Nur H.
Moh. Andis Wiyanto Rahmania Qurrota A Theresia Eka F.
3.5.2. Orang yang terlibat
Pembina : Purwanto, S.Pd, M. Si Pembina Gudep 04.271
Dra. Nihayati, S. Pd, M. Pd Pembina Gudep 04.272
5
Pramuka : Seluruh Anggota Pramuka Universitas Negeri Malang
Non Pramuka : Masyarakat dan Golongan Instansi
3.6. Mitra Kegiatan
1. Yonif Kavaleri 3/Tank Kodam Brawijaya Singosari
2. Kwartir Daerah Jawa Timur
3. Kwartir Cabang Seluruh Jawa Timur
4. Dinas Pendidikan dan Kebudayaan
5. Dinas Pemuda dan Olahraga se-Jawatimur
6. Badan Narkotika Provinsi dan kota/kab se-Jawatimur
7. Dinas Keagamaan
8. Instansi-instansi Pendidikan
9. Perusahaan-perusahaan yang berada di Jawa Timur
3.7. Identifikasi kekuatan dan keterbatasan
Kekuatan dari pelaksanaan kegiatan ini adalah tingginya semangat
dari anggota Pramuka Universitas Negeri Malang untuk
mempersiapkan dan melaksanakan kegiatan ini dengan sebaik-
baiknya dan tentunya dukungan dari pihak Universitas yang
merekomendasi untuk mengadakan kegiatan ini. Kelemahan kami
terbatas pada pendanaan untuk melaksanaakan kegiatan ini, dan
kami berusaha untuk mengajukan proposal sponsorship di setiap
perusahaan dan instasi-instasi yang mau diajak kerjasama.
4. Anggaran
4.1. Total Anggaran
Rp 36.025.000,-
4.2. Dana Stimulan yang diajukan
Rp 3.000.000
4.3. Rincian Anggaran
Alokasi Anggaran Dana
A. Kegiatan dan Operasional Rp 8.591.000,-
B. Kesekretariatan Rp 8.392.500,-
C. Perlengkapan dan Teritorial Rp 4.430.500,-
D. Humas Rp 2.805.000,-
E. Kesehatan Rp 2.200.000,-
F. Keamanan Rp 880.000,-
G. Dekdok Rp. 2.100.000,-
H. Konsumsi Rp 4.076.000,-
I. Publikasi Rp 2.050.000,-
6
Rp 36.025.000,-
Pemasukan
1. Dana UM Rp 2.000.000,-
2. Uang Pendaftaran Rp 16.000.000,-
Rp.20.000.000,
Kekurangan Dana Rp.18.025.000,
5. Lampiran
Kami pernah melakukan kegiatan serupa yakni LCTPP ( Lomba cerdas
tangkas pramuka penegak) pada tahun 2004 tingkat jawa timur. Kegiatan ini
menggunakan model lapangan dan penjelejahan. Lomba yang di laksanakan
meliputi cerdas tangkas kepramukaan yang keseluruhan mencapai 10 mata
lomba. Kejuaraan yang di raih meliputi juara umum, juara khusus, juara regu
dan juara tetap. Kami menjalin kerjasama dengan pihak-pihak terkait seperti
pihak YONKAV 3/ TANK dan lain-lain.
Malang, 01 Juli 2013
Ketua Panitia, Penanggung Jawab,
Ketua Dewan Racana 04271
Achmad Robeth Rohmanudin
NID 271 111 026 NID 271 110 018
KAMABIGUS
Prof. Dr. H. Suparno
NIP. 195204021978031001
7

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Contoh Proposal Bakti Sosial
Contoh Proposal Bakti SosialContoh Proposal Bakti Sosial
Contoh Proposal Bakti SosialIswi Haniffah
 
Proposal 1
Proposal 1Proposal 1
Proposal 1embuh09
 
Tugas proposal tata tekhnik
Tugas proposal tata tekhnikTugas proposal tata tekhnik
Tugas proposal tata tekhnikAmelia Poetry
 
Contoh proposal dana kegiatan
Contoh proposal dana kegiatanContoh proposal dana kegiatan
Contoh proposal dana kegiatanAditya Yoga
 
Pengajuan Nomor Gudep
Pengajuan Nomor GudepPengajuan Nomor Gudep
Pengajuan Nomor Gudepastozone
 
Contoh proposal turnamen sepak bola
Contoh proposal turnamen sepak bolaContoh proposal turnamen sepak bola
Contoh proposal turnamen sepak bolaom makplus
 
Proposal safari ramadhan IPNU Kec.Mantup tahun 2012
Proposal safari ramadhan IPNU Kec.Mantup tahun 2012Proposal safari ramadhan IPNU Kec.Mantup tahun 2012
Proposal safari ramadhan IPNU Kec.Mantup tahun 2012Miftakhul Huda
 
contoh Proposal kegiatan Futsal
contoh Proposal kegiatan Futsalcontoh Proposal kegiatan Futsal
contoh Proposal kegiatan Futsalikarahma97
 
Kertas Kerja Keseluruhan OPKIM'10 Penjuru
Kertas Kerja Keseluruhan OPKIM'10 PenjuruKertas Kerja Keseluruhan OPKIM'10 Penjuru
Kertas Kerja Keseluruhan OPKIM'10 PenjuruSyeda Yuuras
 
Laporan kuliah kerja nyatasecara kelompok
Laporan kuliah  kerja nyatasecara kelompokLaporan kuliah  kerja nyatasecara kelompok
Laporan kuliah kerja nyatasecara kelompokEdah Rossansen
 
Buletin catur percasi_mjl_ed_iv_17
Buletin catur percasi_mjl_ed_iv_17Buletin catur percasi_mjl_ed_iv_17
Buletin catur percasi_mjl_ed_iv_17Mohammad Shafari
 
Laporan opkim 14 1-
Laporan opkim 14  1-Laporan opkim 14  1-
Laporan opkim 14 1-Nikmat Yusop
 
Permohonan izin operasionla gudep
Permohonan izin operasionla gudepPermohonan izin operasionla gudep
Permohonan izin operasionla gudepHendri Hendri
 
LPJ Bidang 5 OSIS/PK VIP SMAN 68 Jakarta
LPJ Bidang 5 OSIS/PK VIP SMAN 68 JakartaLPJ Bidang 5 OSIS/PK VIP SMAN 68 Jakarta
LPJ Bidang 5 OSIS/PK VIP SMAN 68 Jakartawisnuwms
 
B.indo laporan kegiatan
B.indo laporan kegiatanB.indo laporan kegiatan
B.indo laporan kegiatanDhio Asfah
 
PETUNJUK TEKNIS PERKEMAHAN MA.MASMUR ROVER SCOUT CAMP 2014
PETUNJUK TEKNIS PERKEMAHAN MA.MASMUR ROVER SCOUT CAMP 2014PETUNJUK TEKNIS PERKEMAHAN MA.MASMUR ROVER SCOUT CAMP 2014
PETUNJUK TEKNIS PERKEMAHAN MA.MASMUR ROVER SCOUT CAMP 2014Putra Riau
 
Laporan KKN Alternatif UNNES 2014
Laporan KKN Alternatif UNNES 2014Laporan KKN Alternatif UNNES 2014
Laporan KKN Alternatif UNNES 2014Zulyy Zelyytta
 

Was ist angesagt? (20)

Contoh Proposal Bakti Sosial
Contoh Proposal Bakti SosialContoh Proposal Bakti Sosial
Contoh Proposal Bakti Sosial
 
Proposal 1
Proposal 1Proposal 1
Proposal 1
 
Tugas proposal tata tekhnik
Tugas proposal tata tekhnikTugas proposal tata tekhnik
Tugas proposal tata tekhnik
 
Contoh proposal dana kegiatan
Contoh proposal dana kegiatanContoh proposal dana kegiatan
Contoh proposal dana kegiatan
 
Pengajuan Nomor Gudep
Pengajuan Nomor GudepPengajuan Nomor Gudep
Pengajuan Nomor Gudep
 
Contoh proposal turnamen sepak bola
Contoh proposal turnamen sepak bolaContoh proposal turnamen sepak bola
Contoh proposal turnamen sepak bola
 
Proposal safari ramadhan IPNU Kec.Mantup tahun 2012
Proposal safari ramadhan IPNU Kec.Mantup tahun 2012Proposal safari ramadhan IPNU Kec.Mantup tahun 2012
Proposal safari ramadhan IPNU Kec.Mantup tahun 2012
 
contoh Proposal kegiatan Futsal
contoh Proposal kegiatan Futsalcontoh Proposal kegiatan Futsal
contoh Proposal kegiatan Futsal
 
Bullet percasi ed 3 2018
Bullet percasi ed 3 2018Bullet percasi ed 3 2018
Bullet percasi ed 3 2018
 
Kertas Kerja Keseluruhan OPKIM'10 Penjuru
Kertas Kerja Keseluruhan OPKIM'10 PenjuruKertas Kerja Keseluruhan OPKIM'10 Penjuru
Kertas Kerja Keseluruhan OPKIM'10 Penjuru
 
Laporan kuliah kerja nyatasecara kelompok
Laporan kuliah  kerja nyatasecara kelompokLaporan kuliah  kerja nyatasecara kelompok
Laporan kuliah kerja nyatasecara kelompok
 
JUKLAK PPMN
JUKLAK PPMNJUKLAK PPMN
JUKLAK PPMN
 
Buletin catur percasi_mjl_ed_iv_17
Buletin catur percasi_mjl_ed_iv_17Buletin catur percasi_mjl_ed_iv_17
Buletin catur percasi_mjl_ed_iv_17
 
Laporan opkim 14 1-
Laporan opkim 14  1-Laporan opkim 14  1-
Laporan opkim 14 1-
 
Permohonan izin operasionla gudep
Permohonan izin operasionla gudepPermohonan izin operasionla gudep
Permohonan izin operasionla gudep
 
LPJ Bidang 5 OSIS/PK VIP SMAN 68 Jakarta
LPJ Bidang 5 OSIS/PK VIP SMAN 68 JakartaLPJ Bidang 5 OSIS/PK VIP SMAN 68 Jakarta
LPJ Bidang 5 OSIS/PK VIP SMAN 68 Jakarta
 
Proposal buka puasa
Proposal buka puasaProposal buka puasa
Proposal buka puasa
 
B.indo laporan kegiatan
B.indo laporan kegiatanB.indo laporan kegiatan
B.indo laporan kegiatan
 
PETUNJUK TEKNIS PERKEMAHAN MA.MASMUR ROVER SCOUT CAMP 2014
PETUNJUK TEKNIS PERKEMAHAN MA.MASMUR ROVER SCOUT CAMP 2014PETUNJUK TEKNIS PERKEMAHAN MA.MASMUR ROVER SCOUT CAMP 2014
PETUNJUK TEKNIS PERKEMAHAN MA.MASMUR ROVER SCOUT CAMP 2014
 
Laporan KKN Alternatif UNNES 2014
Laporan KKN Alternatif UNNES 2014Laporan KKN Alternatif UNNES 2014
Laporan KKN Alternatif UNNES 2014
 

Andere mochten auch

Format tm,tt,tmtt
Format tm,tt,tmttFormat tm,tt,tmtt
Format tm,tt,tmttNovifaridah
 
Bantuan hidup dasar - kegawat daruratan
Bantuan hidup dasar - kegawat daruratanBantuan hidup dasar - kegawat daruratan
Bantuan hidup dasar - kegawat daruratanfadlyadrian
 
Pembelajaran tm,pt dan tmtt
Pembelajaran tm,pt dan tmttPembelajaran tm,pt dan tmtt
Pembelajaran tm,pt dan tmttBeny Marshall
 
Instrumen pendukung akreditasi tkr smk ypn 2014
Instrumen pendukung akreditasi tkr smk ypn 2014Instrumen pendukung akreditasi tkr smk ypn 2014
Instrumen pendukung akreditasi tkr smk ypn 2014SMK YZA 2 KOTA BOGOR
 

Andere mochten auch (6)

Rjp fix
Rjp fixRjp fix
Rjp fix
 
Format tm,tt,tmtt
Format tm,tt,tmttFormat tm,tt,tmtt
Format tm,tt,tmtt
 
Bantuan hidup dasar - kegawat daruratan
Bantuan hidup dasar - kegawat daruratanBantuan hidup dasar - kegawat daruratan
Bantuan hidup dasar - kegawat daruratan
 
Pembelajaran tm,pt dan tmtt
Pembelajaran tm,pt dan tmttPembelajaran tm,pt dan tmtt
Pembelajaran tm,pt dan tmtt
 
Instrumen pendukung akreditasi tkr smk ypn 2014
Instrumen pendukung akreditasi tkr smk ypn 2014Instrumen pendukung akreditasi tkr smk ypn 2014
Instrumen pendukung akreditasi tkr smk ypn 2014
 
Ppgd Awam
Ppgd AwamPpgd Awam
Ppgd Awam
 

Ähnlich wie Proposal lktp 2013 kwarda jatim

LAPORAN AKHIR KKN KELOMPOK 06 2022 FIX.pdf
LAPORAN AKHIR KKN KELOMPOK 06 2022 FIX.pdfLAPORAN AKHIR KKN KELOMPOK 06 2022 FIX.pdf
LAPORAN AKHIR KKN KELOMPOK 06 2022 FIX.pdfAzizatulImtiHana
 
PEMBEKALAN KEISTIMEWAAN.ppt
PEMBEKALAN KEISTIMEWAAN.pptPEMBEKALAN KEISTIMEWAAN.ppt
PEMBEKALAN KEISTIMEWAAN.pptdatangawen
 
Proposal sponsor
Proposal sponsorProposal sponsor
Proposal sponsorLis Lis
 
Laporan Akhir Kuliah Kerja Nyata Non-Reguler 04 RW 08 Mitra Bisnis Ikan Band...
Laporan Akhir Kuliah Kerja Nyata Non-Reguler 04 RW 08  Mitra Bisnis Ikan Band...Laporan Akhir Kuliah Kerja Nyata Non-Reguler 04 RW 08  Mitra Bisnis Ikan Band...
Laporan Akhir Kuliah Kerja Nyata Non-Reguler 04 RW 08 Mitra Bisnis Ikan Band...Achmad Adhiaksa Hutomo
 
Proposal Kegiatan Rekrutmen LDK
Proposal Kegiatan Rekrutmen LDKProposal Kegiatan Rekrutmen LDK
Proposal Kegiatan Rekrutmen LDKEl Sharief Khondaq
 
KDAU-Partner Meeting KID
KDAU-Partner Meeting KIDKDAU-Partner Meeting KID
KDAU-Partner Meeting KIDMuhammad Adam
 
Proposal Ekstrakulikuler Leadership 2014 OSIS/PK VIP
Proposal Ekstrakulikuler Leadership 2014 OSIS/PK VIPProposal Ekstrakulikuler Leadership 2014 OSIS/PK VIP
Proposal Ekstrakulikuler Leadership 2014 OSIS/PK VIPwisnuwms
 
Evaluasi Pelaksanaan Program Kompensasi Pengurangan Subsidi BBM 2005
Evaluasi Pelaksanaan Program Kompensasi Pengurangan Subsidi BBM 2005Evaluasi Pelaksanaan Program Kompensasi Pengurangan Subsidi BBM 2005
Evaluasi Pelaksanaan Program Kompensasi Pengurangan Subsidi BBM 2005Wasmui
 
Proposal mastaka f.i.a.h 2
Proposal mastaka f.i.a.h 2Proposal mastaka f.i.a.h 2
Proposal mastaka f.i.a.h 2lakahiwa19
 
Laporan Perjusami.docx
Laporan Perjusami.docxLaporan Perjusami.docx
Laporan Perjusami.docxGilang931591
 
Proposal jumbara pmr
Proposal jumbara pmrProposal jumbara pmr
Proposal jumbara pmrslamet adi
 
Faktor faktor yang mempengaruhi produksi kopi agribisnis di kecamatan silo
Faktor faktor yang mempengaruhi produksi kopi agribisnis di kecamatan siloFaktor faktor yang mempengaruhi produksi kopi agribisnis di kecamatan silo
Faktor faktor yang mempengaruhi produksi kopi agribisnis di kecamatan siloPascasarjana POLITEKNIK NEGERI JEMBER
 
Contoh pembuatan proposal pmr tugas bu tutik
Contoh pembuatan proposal pmr tugas bu tutikContoh pembuatan proposal pmr tugas bu tutik
Contoh pembuatan proposal pmr tugas bu tutikNita Mardiana
 
Proposal ldks
Proposal ldksProposal ldks
Proposal ldksImran Iim
 
Tugas proposal kegiatan
Tugas proposal kegiatanTugas proposal kegiatan
Tugas proposal kegiatanAsri Ismardini
 

Ähnlich wie Proposal lktp 2013 kwarda jatim (20)

Proposal futsal cup
Proposal futsal cupProposal futsal cup
Proposal futsal cup
 
LAPORAN AKHIR KKN KELOMPOK 06 2022 FIX.pdf
LAPORAN AKHIR KKN KELOMPOK 06 2022 FIX.pdfLAPORAN AKHIR KKN KELOMPOK 06 2022 FIX.pdf
LAPORAN AKHIR KKN KELOMPOK 06 2022 FIX.pdf
 
PEMBEKALAN KEISTIMEWAAN.ppt
PEMBEKALAN KEISTIMEWAAN.pptPEMBEKALAN KEISTIMEWAAN.ppt
PEMBEKALAN KEISTIMEWAAN.ppt
 
Proposal sponsor
Proposal sponsorProposal sponsor
Proposal sponsor
 
Laporan Akhir Kuliah Kerja Nyata Non-Reguler 04 RW 08 Mitra Bisnis Ikan Band...
Laporan Akhir Kuliah Kerja Nyata Non-Reguler 04 RW 08  Mitra Bisnis Ikan Band...Laporan Akhir Kuliah Kerja Nyata Non-Reguler 04 RW 08  Mitra Bisnis Ikan Band...
Laporan Akhir Kuliah Kerja Nyata Non-Reguler 04 RW 08 Mitra Bisnis Ikan Band...
 
Proposal Kegiatan Rekrutmen LDK
Proposal Kegiatan Rekrutmen LDKProposal Kegiatan Rekrutmen LDK
Proposal Kegiatan Rekrutmen LDK
 
Kegiatan pramuka
Kegiatan pramukaKegiatan pramuka
Kegiatan pramuka
 
KDAU-Partner Meeting KID
KDAU-Partner Meeting KIDKDAU-Partner Meeting KID
KDAU-Partner Meeting KID
 
Proposal Ekstrakulikuler Leadership 2014 OSIS/PK VIP
Proposal Ekstrakulikuler Leadership 2014 OSIS/PK VIPProposal Ekstrakulikuler Leadership 2014 OSIS/PK VIP
Proposal Ekstrakulikuler Leadership 2014 OSIS/PK VIP
 
Evaluasi Pelaksanaan Program Kompensasi Pengurangan Subsidi BBM 2005
Evaluasi Pelaksanaan Program Kompensasi Pengurangan Subsidi BBM 2005Evaluasi Pelaksanaan Program Kompensasi Pengurangan Subsidi BBM 2005
Evaluasi Pelaksanaan Program Kompensasi Pengurangan Subsidi BBM 2005
 
Proposal mastaka f.i.a.h 2
Proposal mastaka f.i.a.h 2Proposal mastaka f.i.a.h 2
Proposal mastaka f.i.a.h 2
 
Rundown.pdf
Rundown.pdfRundown.pdf
Rundown.pdf
 
Laporan Perjusami.docx
Laporan Perjusami.docxLaporan Perjusami.docx
Laporan Perjusami.docx
 
Proposal jumbara pmr
Proposal jumbara pmrProposal jumbara pmr
Proposal jumbara pmr
 
Proposal pramuka
Proposal pramukaProposal pramuka
Proposal pramuka
 
Juklak BA 2014
Juklak BA 2014Juklak BA 2014
Juklak BA 2014
 
Faktor faktor yang mempengaruhi produksi kopi agribisnis di kecamatan silo
Faktor faktor yang mempengaruhi produksi kopi agribisnis di kecamatan siloFaktor faktor yang mempengaruhi produksi kopi agribisnis di kecamatan silo
Faktor faktor yang mempengaruhi produksi kopi agribisnis di kecamatan silo
 
Contoh pembuatan proposal pmr tugas bu tutik
Contoh pembuatan proposal pmr tugas bu tutikContoh pembuatan proposal pmr tugas bu tutik
Contoh pembuatan proposal pmr tugas bu tutik
 
Proposal ldks
Proposal ldksProposal ldks
Proposal ldks
 
Tugas proposal kegiatan
Tugas proposal kegiatanTugas proposal kegiatan
Tugas proposal kegiatan
 

Kürzlich hochgeladen

MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANwawan479953
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxMOHDAZLANBINALIMoe
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxJuliBriana2
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxPANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxfitriaoskar
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...Kanaidi ken
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptnovibernadina
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxrizalhabib4
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaharnosuharno5
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxDedeRosza
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxSaujiOji
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxIvvatulAini
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfJarzaniIsmail
 
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024RahmadLalu1
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYNovitaDewi98
 

Kürzlich hochgeladen (20)

MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxPANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 

Proposal lktp 2013 kwarda jatim

  • 1. PROPOSAL KEGIATAN PEMBERDAYAAN GUGUSDEPAN TAHUN 2013 1. Informasi Umum 1.1. Nama Organisasi Gerakan Pramuka Pangkalan Universitas Negeri Malang Gudep 04271- 04272 1.2. Kwartir Cabang Kota Malang 1.3. Judul Kegiatan Lomba Kepramukaan Tingkat Penegak (L-KTP) 1.4. Nama Penanggung Jawab Kegiatan Rohmanudin KDR 04271 Debi Rahmawati KDR 04272 1.5. Nama Ketua Panitia Achmad Robeth 1.6. Alamat Sanggar Bhakti Pramuka Kompleks UKM gerakan Pramuka gedung C3 Universitas Negeri Malang, Jalan Semarang No 5 Malang 65145 1.7. Nomor Telepon/HP (0341) 551312 Psw 477 1.8. Alamat e-mail ukmpramukaum@gmail.com racanaum31@yahoo.com 2. Kegiatan 2.1. Tipe kegiatan A: Kegiatan Prestasi 2.2. Golongan Penegak 2.3. Identifikasi kebutuhan
  • 2. Lomba Kepramukaan Tingkat Penegak ini di adakan berdasarkan hasil musyawarah dewan racana Dr. Soetomo-R.A Kartini gugsdepan kota malang 04271-04272 Universitas Negeri Malang dan dari perkembangan kegiatan kaum pemuda yang saat ini minim dalam kontribusi langsung dalam masyarakat (pramuka penegak). Penegak dalam umumnya berperan aktif dalam memajukan kualitas di masyarakat. Untuk itulah Pramuka Universitas Negeri Malang mengadakan Lomba Kepramukaan Tingkat Penegak (L-KTP) I dengan bertujuan sebagai wadah bagi para Pramuka Penegak untuk berani mengajukan ide, berekspresi, serta mau memajukan masyarakat Indonesia. 2.4. Tujuan kegiatan 2.4.1. Tujuan Untuk meningkatkan kualitas Pramuka Penegak di wilayah Jawa Timur dan dapat menerapkan pengetahuan serta ilmunya dalam pengembangan terpadu di masyarakat dalam rangka usaha peningkatan daya saing global. 2.4.2. Hasil Untuk mendapatkan hasil yang terbaik kami berupaya untuk selalu meningkatkan kualitas dalam perlombaan. Untuk ukuran kuantitatif target yang kita berikan adalah 100 sangga. Dalam hal kualitatif dalam perlombaan kami berusaha mengangkat hal yang berkaitan langsung dengan masyarakat seperti Karya Ilmiah Remaja dengan membahas Potensi Pengembangan Wilayah Berkelanjutan di masing – masing daerah peserta, serta ada Penyuluhan Kesehatan Reproduksi Remaja yang diharapkan berguna dalam terjun langsung di masyarakat. 2.4.3. Ukuran dampak Untuk mengukur hasil yang ingin kami dapatkan yaitu terdapat kualifikasi standar yang kami harapkan dari setiap mata lomba dan juga antusias dari peserta untuk mengikuti perlombaan prestasi ini. 2.5. Identifikasi Penerima manfaat 2.5.1. Manfaat sendiri (bagi organisasi) Manfaat bagi organisasi yang melaksanakan kegiatan ini adalah agar dapat memberikan pelajaran dan pengalaman bagi anggota Pramuka Universitas Negeri Malang, yang mana mereka harus dapat 2
  • 3. mempersiapkan kegiatan dengan baik dan dapat memupuk rasa kekompakan antar anggota Racana dan diharapkan pula ketika mereka terjun kedalam masyarakat mereka mampu melaksanakan dan mempersiapkan kegiatan semacam ini 2.5.2. Manfaat luar (bagi masyarakat) Tentunya dari beberapa kegiatan yang akan diselanggarakan ini beberapa kegiatan mempunyai nilai kebersamaan dan gotong royong antar sesama oleh karena itu hal ini juga akan berdampak ketika partisipan terjun dalam masyarakat, mereka akan senantiasa untuk selalu menerapkan Trisatya dan Dasa Dharma seorang gerakan Pramuka. Begitu juga dengan waktu pelaksanaan kegiatan juga akan menambah penghasilan masyarakat disekitar bumi perkemahan karena kami memberikan fasilitas bazar bagi masyarakat yang ingin berjualan disekitar bumi perkemahan. 2.5.3. Jumlah penerima manfaat Langsung: 800 Tidak langsung: 100 2.5.4. Jumlah pramuka dan non pramuka penerima manfaat Pramuka: 800 Non Pramuka: 100 2.6. Pengembangan Jangka Panjang Kami terus berupaya dalam memberikan kegiatan yang menarik dan berkualitas dengan harapan para Pramuka Penegak dapat memberikan kontribusi langsung ke masyarakat dengan menerapkan hasil dari mengikuti pelombaan ini. 3. Pelaksanaan Kegiatan 3.1. Lama kegiatan Mulai Kegiatan : 1 Juli – 30 November Laporan sementara : 20 Oktober Akhir Kegiatan : 16 – 17 November Laporan Akhir : 30 November 3.2. Rangkaian kegiatan (time schedulle) Tanggal Waktu Kegiatan Penanggung Jawab Sabtu 06.00 – 07.00 Daftar Ulang Sie Kesekretariatan 3
  • 4. 17 November 2013 07.00 – 07.30 Persiapan Upacara Sie Kegiatan (Mitra) 07.30 – 08.30 Upacara Pembukaan Sie Kegiatan (Mitra) 08.30 – 09.00 Persiapan Pendirian Tenda Sie Kegiatan (Khamim) Sabtu 17 November 2013 09.00 – 10.00 Pendirian Tenda Sie Kegiatan 10.00 – 12.00 GIAT 1 Fotografi Cerdas Tangkas Mading 3D Poster Sie Kegiatan Mitra Miftah Winy 12.00 – 13.00 Ishoma Semua Panitia 13.00 – 14.30 GIAT 2 Pioneering KIR Hasta Karya Scout Chef Sie Kegiatan Khamim Atin Rizky Winy 15.00 – 15.30 Ishoma Semua Panitia 15.30 – 17.00 GIAT 3 Final KIR Final Cerdas Tangkas Project Proposal Sie Kegiatan Atin Mitra Rizky 17.00 – 19.00 Ishoma Semua Panitia 19.00 – 22.00 Aransemen Lagu Sie Kegiatan (Adib) 22.00 - . . . Istirahat Semua Panitia Minggu, 17 November 2013 04.00 – 04.30 Ibadah Semua Panitia 04.30 – 05.30 Giat Pribadi Semua Panitia 05.30 – 06.30 Senam Pagi Sie Kegiatan 06.30 – 07.00 Persiapan Lintas Medan Sie Kegiatan 07.00 – 12.00 GIAT 4 Penyuluhan KRR Lintas Medan (PPGD,SMS, KIM Peta Topografi, Sket Panorama Sie Kegiatan Atin Mitra, Rizky, Adib Khamim, Mifta, Winy 12.00 – 13.00 Ishoma Semua Panitia 13.00 – 14.00 Bongkar Tenda Sie Kegiatan 14.00 – selesai Upacara Penutupan Pengumuman Semua Panitia 3.3. Materi. - Karya Ilmiah Remaja - Pioneering - Lintas Medan - Poster Narkoba - Fotografi (Peta Topografi) - Film Dokumenter - Scout Chef (Sandi, Morse, 4
  • 5. - Aransemen Lagu - Penyuluhan KRR Semaphore) - Cerdas Tangkas - Project Proposal (PPGD, KIM) - Hasta Karya - Mading 3D (Sket Panorama) 3.4. Metode Dalam kegiatan L-KTP ini kami menggunakan metode perlombaan perkemahan dan penjelahan 3.5. Koordinasi kegiatan 3.5.1. Susunan Panitia Ketua Sangga Kerja : Achmad Robeth Sekretaris : Nur Faizah Bendahara : Irfan Fatoni I. Ketua I : Agus Ambarwari I.1. Kegiatan : I.2. Dekdok : I.3. Perlengkapan : Adib Aprillia (Co) Ratna Riya Rahayu (Co) Fajar Bayu Prataman (Co) Puji Prihatin Diyah Ayu K Rizal Mawardi Khamim Tohari M. Agus Asaduddin Chamim Asmaul Khusna Rizky Rachmadhansyah Gayatri H Daru W. Mitra M. Rendy Wahyu S. P Yudha Permana Miftahul R Melinda Tajwidatul H II. Ketua II : Nila Siti Wardani II.1. Kesekretariatan : II.2. Kesehatan : II.3. Konsumsi : Kholis Shotul A (co) Ike Fatmawati.(Co) Melida Widyawati (co) Alif Febriana Rahayu Munirotun Ni’mah Siti Fatimah Mentari U. Arif Mustaqim Kristin Puji Rahayu Asti Susanti Hidayatullah Siti Fatichatus Sarifah Dewi Oktaviana Ira Rokayah Desi Anggrianto Yuli Ika Siti Rohanah Nailul Izzah Vinda Damay Gista Setya Astuti Linda Novitasari M. Izhar Safawi Sayyidul Kahfi III. Ketua III : Budi Darmawan III.1 Keamanan : III.2. Humas : III.3 Publikasi : Khozinatus S (Co) Taufiqur Rahman(Co) Hidayat (Co) Desi Mustika Arizka Rahma Shelly Septina Ayu Vanidya Desi susilowati Ratna K Sulis Indah Nur K. Fajar Mega A IV. Kegiatan Pembina : VI. Tim Juri : VII Tim Rekap : M. Syamsudin (Co) Alimah Nuryanti (Co) Satriyani Putri R (Co) Binti Rosyidah Binti Nafsiyah Rifqi Nur H. Moh. Andis Wiyanto Rahmania Qurrota A Theresia Eka F. 3.5.2. Orang yang terlibat Pembina : Purwanto, S.Pd, M. Si Pembina Gudep 04.271 Dra. Nihayati, S. Pd, M. Pd Pembina Gudep 04.272 5
  • 6. Pramuka : Seluruh Anggota Pramuka Universitas Negeri Malang Non Pramuka : Masyarakat dan Golongan Instansi 3.6. Mitra Kegiatan 1. Yonif Kavaleri 3/Tank Kodam Brawijaya Singosari 2. Kwartir Daerah Jawa Timur 3. Kwartir Cabang Seluruh Jawa Timur 4. Dinas Pendidikan dan Kebudayaan 5. Dinas Pemuda dan Olahraga se-Jawatimur 6. Badan Narkotika Provinsi dan kota/kab se-Jawatimur 7. Dinas Keagamaan 8. Instansi-instansi Pendidikan 9. Perusahaan-perusahaan yang berada di Jawa Timur 3.7. Identifikasi kekuatan dan keterbatasan Kekuatan dari pelaksanaan kegiatan ini adalah tingginya semangat dari anggota Pramuka Universitas Negeri Malang untuk mempersiapkan dan melaksanakan kegiatan ini dengan sebaik- baiknya dan tentunya dukungan dari pihak Universitas yang merekomendasi untuk mengadakan kegiatan ini. Kelemahan kami terbatas pada pendanaan untuk melaksanaakan kegiatan ini, dan kami berusaha untuk mengajukan proposal sponsorship di setiap perusahaan dan instasi-instasi yang mau diajak kerjasama. 4. Anggaran 4.1. Total Anggaran Rp 36.025.000,- 4.2. Dana Stimulan yang diajukan Rp 3.000.000 4.3. Rincian Anggaran Alokasi Anggaran Dana A. Kegiatan dan Operasional Rp 8.591.000,- B. Kesekretariatan Rp 8.392.500,- C. Perlengkapan dan Teritorial Rp 4.430.500,- D. Humas Rp 2.805.000,- E. Kesehatan Rp 2.200.000,- F. Keamanan Rp 880.000,- G. Dekdok Rp. 2.100.000,- H. Konsumsi Rp 4.076.000,- I. Publikasi Rp 2.050.000,- 6
  • 7. Rp 36.025.000,- Pemasukan 1. Dana UM Rp 2.000.000,- 2. Uang Pendaftaran Rp 16.000.000,- Rp.20.000.000, Kekurangan Dana Rp.18.025.000, 5. Lampiran Kami pernah melakukan kegiatan serupa yakni LCTPP ( Lomba cerdas tangkas pramuka penegak) pada tahun 2004 tingkat jawa timur. Kegiatan ini menggunakan model lapangan dan penjelejahan. Lomba yang di laksanakan meliputi cerdas tangkas kepramukaan yang keseluruhan mencapai 10 mata lomba. Kejuaraan yang di raih meliputi juara umum, juara khusus, juara regu dan juara tetap. Kami menjalin kerjasama dengan pihak-pihak terkait seperti pihak YONKAV 3/ TANK dan lain-lain. Malang, 01 Juli 2013 Ketua Panitia, Penanggung Jawab, Ketua Dewan Racana 04271 Achmad Robeth Rohmanudin NID 271 111 026 NID 271 110 018 KAMABIGUS Prof. Dr. H. Suparno NIP. 195204021978031001 7