SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 18
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
                                          (RPP)


I.     IDENTITAS
       NAMA SEKOLAH               : SDN 16 SUMBAAWA
       KELAS / SEMESTER : VI / I
       MATA PELAJARAN             : IPA
       HARI/TANGGAL               :
       PERTEMUAN KE               : 4 dan 5
       ALOKASI WAKTU              : 4 x 35 menit ( 2 x p )


II.    STANDAR KOMPETENSI:
       1. Memahami Hubungan Antara Ciri                Ciri Mahluk Hidup Dengan
           Lingkkungan Tempat Hidupnya
III.   KOMPETENSI DASAR :
       1.1.          Mendeskribsikan hubungan antara ciri – ciri khusus yang dimiliki
           hewan (kelelawar, cecak, bebek ) dengan lingkungan hidupnya.
IV.    INDIKATOR :
       1. Menyebutkan ciri – ciri khusus pada beberapa hewan un tuk memenuhi
           kebutuhan hidupnya ( kelelawa, cecak, bebek )
       2. Menjjelaskan hubungan antara ciri khusus hewan dengan lingkungan
           hidupnya
V.     TUJUAN PEMBELAJARAN
       1. Melalui informasi dan pengamatan terhadap gambar hewan / sampel
           hewan kelelawar, cecak, dan bebek siswa dapat menyebutkan ciri –
           ciri khusus yang yang di miliki hewan kelelawar, cecak dan bebek
           dengan penuh ingin tahu, kerja sama dan ketelitian
       2. Melalui diskusi kelompok siswa dapat menjelaskan hubungan antara
           ciri – ciri khusus hewan dengan lingkukungan hidupnya. Ketelitian,
           rasa ingin tahu, toleransi, kerja sama dan kreatif
VI.    NILAI BUDAYA DAN KAREKTER BANGSA
       -   religiuns
       -   Kreatif
-   Mandiri
        -   Rasa ingin tahu
        -   Cinta lingkungan
VII.    MATERI POKOK
        Ciri – ciri khusus yang di miliki hewan
VIII.   ALOKASI WAKTU : 2X 35 menit ( 1 x pertemuan )
IX.     METODE PEMBELAJARAN
        -   Ceramah, tanyak jawab, diskusi dan pemberian tugas
        -   Pendekan PAIKEM
X.      KEGIATAN PEMBELAJARAN
            A. PENDAHULUAN : 10 menit
        -   Memotifasi siswa untuk mengikuti pelajaran IPA
        -   Berdoa yang di pimpin oleh salah seorang siswa
        -   Mengecek kehadiran siswa
        -   Tanyak jawab tentang jenis – jenis hewan yang ada disekelilingnya
            untuk mengalih pengetahuan awal siswa ( rasa ingin tahu, ketelitian.)
        -   Guru memperlihatkan gambar jenis hewan.siswa di tugaskan untuk
            menyebutkan nama – nama hewan sesui dengan gambar dengan rasa
            percaya diri, rasa ingin tahu dan kejujuran.
        -   Dimana hewan tersebut dapat hidup.
        -   Apakah semua hewan hidup di tempat yang sama
        -   Dari jawaban siswa, guru menuliskan topik pembelajaran “ ciri – ciri
            khusus yang di miliki hewan” ( kelelawar, cecak dan bebek )
        -   Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dengan penuh rasa ingin
            tahu siswa menyimak dan memahaminya
            B. KEGIATAN INTI : 40 menit
        -   Siswa berdiskusi dalam kelompok, mengerjakan LKS tentang ciri – ciri
            khusus hewan ,kelelawar, cecak dan bebek derta hubungan antara ciri
            khusus dengan lingkungan di tempat hidupnya ( rasa ingin tahu,
            kreatif, ketelitian dan kerja sama ).
        -   Guru berkeliling untuk mengamati, memotifasi, dan memfasilitasi
            kegiatan siswa
-   Wakil dari salah satu kelompok memprentasekan hasil kerja dan
           kelompok lain menanggapi ( keberanian, tanggung jawab, dan
           toleransi ).
       -   Dari jawaban siswa, siswa dan guru menyelesaikan masalah yang
           belum di pahami
       -   Siswa dan guru membuat simpulan tentang ciri – ciri khusus kelelawar,
           cecak dan bebek serta hubungan dengan tempat hidupnya
           C. PENUTUP : 20 MENIT
       -   Guru mengadakan refleksi, menanyakan kepada siswa tentang hal –
           hal yang dirasakan, materi yang belum dipahami serta kesan dan
           pesan setelah mengikuti pelajaran ( keberanian dan kejujuran )
       -   Siswa secara perorangan menyelesaikan lembar tugas rasa percaya
           diri jujur dan tanggung jawab.
       -   Guru mengajak siswa untuk selalu mensyukuri karunia Allah dan selalu
           memelihara untuk kelestriannya ( cinta lingkungan ).
       -   Pemberian PR pada siswa untuk mencari jenis – jenis hewan yang
           memiliki ciri – ciri khusus serta menjelaskan hubungan dengan tempat
           hidupnya
XI.    PENILAIAN
       a. Prosedur : postes
       b. Jenis tes : lisan dan tulisan
       c. Instrumen : soal – soal tes / lembar pengamatan
XII.   SUMBER
       -   SILABUS KELAS VI
       -   IPA ERLANGGA 6 hal : 1 - 4
       -   GAMBAR JENIS HEWAN / SAMPEL HEWAN
       -   IPA lain yang sesuai




                                                                  Sumbawa besar ,


           Mengetahui
           kepala sekolah                                         Guru kelas
LAMPIRAN




           LKS
           BIDANG STUDI              : IPA
           KELAS / SEMERTER          : VI / I
           TOPIK                     : CIRI – RIRI MAHLUKHIDUP




-   Carilah informasi tentang ciri – ciri mahluk hidup khususnya hewan
    seperti pada tabel berikut.
-   Diskusikan dengan anggota kelompokmu untuk menyelesaikan tugas !




    NO       NAMA HEWAN            CIRI – CIRI KHUSUS YANG DIMILIKI
                                    SERTA HUBUNGANNYA DENGAN
                                                LINGKUNGAN
     1.       KELELAWAR




     2.           CICAK




     3.          BEBEK
LAMPIRAN II


                             KUNCI JAWABAN LK


    1. Kelelawar memiliki ciri - ciri khusus :


-   mencari makan pada malam hari yang di sebut noktumal
-   sayapnya tipis dan dapat hidup bergantungan terbalik pada ranting
-   memiliki kemampuan untuk menentukan letak sesuatu dengan
    memanfaatkan bunyi yang di keluarkan melalui mulut ( ekolokasi )
    yaitu kemampuan untuk memperkirakan letak suatu benda dengan
    mendengarkan pantulan / gema bunyinya


    2. cecak :


-   kaki cecak memiliki bahan perekat yang terdiri atasyang sangut halus
    dan rambut – rambut lengket, dengan bantuan perekat ini
    memungkinkan cecak dapat memanjat dinding, berjalan terbalik di
    langit – langit rumah.


    3. Bebek :


-   Memiliki selaput antara jari – jari kaki yang berfungsi sebagai
    pendayung pada saat berenang dan tidak tebenam jauh dalam lupur
    pada saat mencari makan di dalam lumpur
-   Memiliki paruh yang pipih dan lebar untuk menjepit tubuh ikan yang
    licin
-   Memiliki lapisan lemak pada buluh sehingga tidak basah pada waktu
    berenang.
LAMPIRAN III


                                    RANGKUMAN


        Tiap – tiap hewan memiliki ciri khusus untuk dapat bertahan hidup
    seperti pada hewan kelelawar, cecak dan bebek.
        1 Kelelawar
    memiliki ciri - ciri khusus :
-   mencari makan pada malam hari yang di sebut noktumal
-   sayapnya tipis dan dapat hidup bergantungan terbalik pada ranting
-   memiliki kemampuan untuk menentukan letak sesuatu dengan
    memanfaatkan bunyi yang di keluarkan melalui mulut ( ekolokasi )
    yaitu kemampuan untuk memperkirakan letak suatu benda dengan
    mendengarkan pantulan / gema bunyinya
        2 cecak :
-   kaki cecak memiliki bahan perekat yang terdiri atasyang sangut halus
    dan     rambut – rambut lengket, dengan bantuan perekat ini
    memungkinkan cecak dapat memanjat dinding, berjalan terbalik di
    langit – langit rumah.


        3 Bebek :
-   Memiliki selaput antara jari – jari kaki yang berfungsi sebagai
    pendayung pada saat berenang dan tidak tebenam jauh dalam lupur
    pada saat mencari makan di dalam lumpur
-   Memiliki paruh yang pipih dan lebar untuk menjepit tubuh ikan yang
    licin
-   Memiliki lapisan lemak pada buluh sehingga tidak basah pada waktu
    berenang.
LAMPIRAN IV
                                      SOAL – SOAL


     Jawablah soal – soal dibawah ini dengan tepat .
     1. Sebutkan masing – masing 2 ciri khusus yang di miliki khusus yang
          di miliki oleh :
          a. Kelelawar
          b. Cecak
          c. Bebek
     2. Jelaskan ciri – ciri khusus yang dimiliki oleh kelewar, cecak, dan
          bebek dengan lingkungannya ?
     3. Jelaskan apa yang di maksud dengan ekolokasi
     4. Jelaskan mengapa cecak dapat memanjat dinding atau berjalan di
          langit – langit rumah ?




                                     KUNCI JAWABAN
    1.1 Kelelawar :
          - mencari makan pada malam hari
          - Sayap tipis
          - Memiliki untuk mendeteksi mangsanya
     2.       Cecak :
          -    Terdapat bantalan perekat kaki yang terdiri – dari rambut –
               rambut halus yang sangat lengkap
          -    Memiliki lidah yang panjang
XIII.         Bebek
          -    Memiliki selaput antara jari – jari kaki
          -    Memiliki paruh yang lebar ddan pipih
          -    Memiliki lapisan lemak pada buluhnya
2. Kelelawar
     memiliki ciri - ciri khusus :
-    mencari makan pada malam hari yang di sebut noktumal
-   sayapnya tipis dan dapat hidup bergantungan terbalik pada ranting
-   memiliki kemampuan untuk menentukan letak sesuatu dengan
    memanfaatkan bunyi yang di keluarkan melalui mulut ( ekolokasi )
    yaitu kemampuan untuk memperkirakan letak suatu benda dengan
    mendengarkan pantulan / gema bunyinya
    cecak :
-   kaki cecak memiliki bahan perekat yang terdiri atasyang sangut halus
    dan rambut – rambut lengket, dengan bantuan perekat ini
    memungkinkan cecak dapat memanjat dinding, berjalan terbalik di
    langit – langit rumah.


    Bebek :
-   Memiliki selaput antara jari – jari kaki yang berfungsi sebagai
    pendayung pada saat berenang dan tidak tebenam jauh dalam lupur
    pada saat mencari makan di dalam lumpur
-   Memiliki paruh yang pipih dan lebar untuk menjepit tubuh ikan yang
    licin
-   Memiliki lapisan lemak pada buluh sehingga tidak basah pada waktu
    berenang.
3. Kemampuan kelelawar untuk mendeteksi mangsa
4. Karena ada bantuan perekat yang di tumbuhi rambut – rambut halus
    pada kaki sehingga cecak dapat merayap di dinding.
SKOR PENILAIAN


BENTUK SOAL        NO SOAL        SKOR        NA

ESSAY         1.             1X 6        NA = SP x 100
                                              SM
              2.             1X 6


              3.             1X 4


              4.             1 X 4


                             20
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
                                       (RPP)


I.     IDENTITAS
       NAMA SEKOLAH            : SDN 16 SUMBAAWA
       KELAS / SEMESTER : VI / I
       MATA PELAJARAN          : IPA
       HARI/TANGGAL            :
       PERTEMUAN KE            :
       ALOKASI WAKTU           :


II.    STANDAR KOMPETENSI:
       5. Memahami Hubungan Antara Ciri            Ciri Mahluk Hidup Dengan
           Lingkkungan Tempat Hidupnya
III.   KOMPETENSI DASAR :
       5.1. Mendeskribsikan hubungan antara ciri – ciri khusus yang dimiliki
           tumbuhan      (kaktus, tumbuhan pemakan seranagga ) dengan
           lingkungan hidupnya.
IV.    INDIKATOR :
       3. Menyebutkan ciri – ciri khusus yang dimiliki tumbuhan ( teratai,
           kantung semar, raflesia, vemis dan katus )
       4. Menjelaskan hubungan antara ciri-ciri khusus tumbuhan ( teratai,
           kantung semar, venus, ravlesia dan kaktus ) dengan lingkungan
           hidupnya
V.     TUJUAN PEMBELAJARAN
       1. Melalui informasi dan pengamatan terhadap gambar hewan / sampel
           teratai, kantung semar, venus, ravlesia dan kaktus dengan penuh ingin
           tahu, kerja sama dan ketelitian
       2. menjelaskan hubungan antara ciri – ciri khusus pada tumbuhan teratai,
           kantung semar, venus, ravlesia dan kaktus dengan lingkungan
           hidupnya.
VI.    NILAI BUDAYA DAN KAREKTER BANGSA
       -   religiuns
       -   Kreatif
-   Mandiri
        -   Rasa ingin tahu
        -   Cinta lingkungan
VII.    MATERI POKOK
        a. Ciri – ciri khusus pada tumbuhan teratai, kantung semar, venus,
            ravlesia dan kaktus
        b. Kemampuan pra sarni
            Mengenal jenis – jenis tumbuhan serta ciri – ciri khusus pada
            tumbuhan yang di maksud.
VIII.   ALOKASI WAKTU : 4X 35 menit ( 2 x pertemuan )
IX.     METODE PEMBELAJARAN
        -   Ceramah, tanyak jawab, diskusi dan pemberian tugas
        -   Pendekan PAIKEM
X.      KEGIATAN PEMBELAJARAN
        A. PENDAHULUAN : 10 menit
            Pertemuan I ( indikator 1 dan 2 khusus teratai dan kantung semar )
        -   Memotifasi siswa untuk mengikuti pelajaran IPA
        -   Berdoa yang di pimpin oleh salah seorang siswa
        -   Mengecek kehadiran siswa
        -   Tanyak jawab tentang jenis – jenis tumbuhan yang ada dilingkungan
            sekolah untuk mengalih pengetahuan awal siswa ( rasa ingin tahu,
            ketelitian.)
        -   Guru memperlihatkan gambar jenis hewan.siswa di tugaskan untuk
            menyebutkan nama – nama hewan sesui dengan gambar dengan rasa
            percaya diri, rasa ingin tahu dan kejujuran.
        -   Dimana hewan tersebut dapat hidup.
        -   Apakah semua hewan hidup di tempat yang sama
        -   Dari jawaban siswa, guru menuliskan topik pembelajaran “ ciri – ciri
            khusus yang di miliki hewan” ( kelelawar, cecak dan bebek )
        -   Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dengan penuh rasa ingin
            tahu siswa menyimak dan memahaminya
        B. KEGIATAN INTI : 40 menit
-   Siswa berdiskusi dalam kelompok, mengerjakan LKS tentang ciri – ciri
           khusus hewan ,kelelawar, cecak dan bebek derta hubungan antara ciri
           khusus dengan lingkungan di tempat hidupnya ( rasa ingin tahu,
           kreatif, ketelitian dan kerja sama ).
       -   Guru berkeliling untuk mengamati, memotifasi, dan memfasilitasi
           kegiatan siswa
       -   Wakil dari salah satu kelompok memprentasekan hasil kerja dan
           kelompok lain menanggapi ( keberanian, tanggung jawab, dan
           toleransi ).
       -   Dari jawaban siswa, siswa dan guru menyelesaikan masalah yang
           belum di pahami
       -   Siswa dan guru membuat simpulan tentang ciri – ciri khusus kelelawar,
           cecak dan bebek serta hubungan dengan tempat hidupnya
       C. PENUTUP : 20 MENIT
       -   Guru mengadakan refleksi, menanyakan kepada siswa tentang hal –
           hal yang dirasakan, materi yang belum dipahami serta kesan dan
           pesan setelah mengikuti pelajaran ( keberanian dan kejujuran )
       -   Siswa secara perorangan menyelesaikan lembar tugas rasa percaya
           diri jujur dan tanggung jawab.
       -   Guru mengajak siswa untuk selalu mensyukuri karunia Allah dan selalu
           memelihara untuk kelestriannya ( cinta lingkungan ).
       -   Pemberian PR pada siswa untuk mencari jenis – jenis hewan yang
           memiliki ciri – ciri khusus serta menjelaskan hubungan dengan tempat
           hidupnya
XI.    PENILAIAN
       d. Prosedur : postes
       e. Jenis tes : lisan dan tulisan
       f. Instrumen : soal – soal tes / lembar pengamatan
XII.   SUMBER
       -   SILABUS KELAS VI
       -   IPA ERLANGGA 6 hal : 1 - 4
       -   GAMBAR JENIS HEWAN / SAMPEL HEWAN
       -   IPA lain yang sesuai
Sumbawa besar ,


    Mengetahui
    kepala sekolah                                       Guru kelas
                           LAMPIRAN




           LKS
           BIDANG STUDI              : IPA
           KELAS / SEMERTER          : VI / I
           TOPIK                     : CIRI – RIRI MAHLUK HIDUP




-   Carilah informasi tentang ciri – ciri mahluk hidup khususnya hewan
    seperti pada tabel berikut.
-   Diskusikan dengan anggota kelompokmu untuk menyelesaikan tugas !




    NO       NAMA HEWAN            CIRI – CIRI KHUSUS YANG DIMILIKI
                                    SERTA HUBUNGANNYA DENGAN
                                                LINGKUNGAN
     1.       KELELAWAR




     2.           CICAK




     3.          BEBEK
LAMPIRAN II


                             KUNCI JAWABAN LK


    4. Kelelawar memiliki ciri - ciri khusus :


-   mencari makan pada malam hari yang di sebut noktumal
-   sayapnya tipis dan dapat hidup bergantungan terbalik pada ranting
-   memiliki kemampuan untuk menentukan letak sesuatu dengan
    memanfaatkan bunyi yang di keluarkan melalui mulut ( ekolokasi )
    yaitu kemampuan untuk memperkirakan letak suatu benda dengan
    mendengarkan pantulan / gema bunyinya


    5. cecak :


-   kaki cecak memiliki bahan perekat yang terdiri atasyang sangut halus
    dan rambut – rambut lengket, dengan bantuan perekat ini
    memungkinkan cecak dapat memanjat dinding, berjalan terbalik di
    langit – langit rumah.


    6. Bebek :


-   Memiliki selaput antara jari – jari kaki yang berfungsi sebagai
    pendayung pada saat berenang dan tidak tebenam jauh dalam lupur
    pada saat mencari makan di dalam lumpur
-   Memiliki paruh yang pipih dan lebar untuk menjepit tubuh ikan yang
    licin
-   Memiliki lapisan lemak pada buluh sehingga tidak basah pada waktu
    berenang.




                                    LAMPIRAN III


                                    RANGKUMAN


        Tiap – tiap hewan memiliki ciri khusus untuk dapat bertahan hidup
    seperti pada hewan kelelawar, cecak dan bebek.
        4 Kelelawar
    memiliki ciri - ciri khusus :
-   mencari makan pada malam hari yang di sebut noktumal
-   sayapnya tipis dan dapat hidup bergantungan terbalik pada ranting
-   memiliki kemampuan untuk menentukan letak sesuatu dengan
    memanfaatkan bunyi yang di keluarkan melalui mulut ( ekolokasi )
    yaitu kemampuan untuk memperkirakan letak suatu benda dengan
    mendengarkan pantulan / gema bunyinya
        5 cecak :
-   kaki cecak memiliki bahan perekat yang terdiri atasyang sangut halus
    dan     rambut – rambut lengket, dengan bantuan perekat ini
    memungkinkan cecak dapat memanjat dinding, berjalan terbalik di
    langit – langit rumah.


        6 Bebek :
-   Memiliki selaput antara jari – jari kaki yang berfungsi sebagai
    pendayung pada saat berenang dan tidak tebenam jauh dalam lupur
    pada saat mencari makan di dalam lumpur
-   Memiliki paruh yang pipih dan lebar untuk menjepit tubuh ikan yang
    licin
-    Memiliki lapisan lemak pada buluh sehingga tidak basah pada waktu
     berenang.




                                    LAMPIRAN IV
                                    SOAL – SOAL


     Jawablah soal – soal dibawah ini dengan tepat .
     5. Sebutkan masing – masing 2 ciri khusus yang di miliki khusus yang
          di miliki oleh :
          d. Kelelawar
          e. Cecak
          f. Bebek
     6. Jelaskan ciri – ciri khusus yang dimiliki oleh kelewar, cecak, dan
          bebek dengan lingkungannya ?
     7. Jelaskan apa yang di maksud dengan ekolokasi
     8. Jelaskan mengapa cecak dapat memanjat dinding atau berjalan di
          langit – langit rumah ?




                                    KUNCI JAWABAN
    1.2 Kelelawar :
          - mencari makan pada malam hari
          - Sayap tipis
          - Memiliki untuk mendeteksi mangsanya
     2.       Cecak :
          -    Terdapat bantalan perekat kaki yang terdiri – dari rambut –
               rambut halus yang sangat lengkap
          -    Memiliki lidah yang panjang
     3.       Bebek
-   Memiliki selaput antara jari – jari kaki
        -   Memiliki paruh yang lebar ddan pipih
        -   Memiliki lapisan lemak pada buluhnya
6. Kelelawar
    memiliki ciri - ciri khusus :
-   mencari makan pada malam hari yang di sebut noktumal
-   sayapnya tipis dan dapat hidup bergantungan terbalik pada ranting
-   memiliki kemampuan untuk menentukan letak sesuatu dengan
    memanfaatkan bunyi yang di keluarkan melalui mulut ( ekolokasi )
    yaitu kemampuan untuk memperkirakan letak suatu benda dengan
    mendengarkan pantulan / gema bunyinya
    cecak :
-   kaki cecak memiliki bahan perekat yang terdiri atasyang sangut halus
    dan rambut – rambut lengket, dengan bantuan perekat ini
    memungkinkan cecak dapat memanjat dinding, berjalan terbalik di
    langit – langit rumah.


    Bebek :
-   Memiliki selaput antara jari – jari kaki yang berfungsi sebagai
    pendayung pada saat berenang dan tidak tebenam jauh dalam lupur
    pada saat mencari makan di dalam lumpur
-   Memiliki paruh yang pipih dan lebar untuk menjepit tubuh ikan yang
    licin
-   Memiliki lapisan lemak pada buluh sehingga tidak basah pada waktu
    berenang.
7. Kemampuan kelelawar untuk mendeteksi mangsa
8. Karena ada bantuan perekat yang di tumbuhi rambut – rambut halus
    pada kaki sehingga cecak dapat merayap di dinding.
SKOR PENILAIAN


BENTUK SOAL        NO SOAL        SKOR        NA

ESSAY         1.             1X 6        NA = SP x 100
                                              SM
              2.             1X 6


              3.             1X 4


              4.             1 X 4


                             20

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Rpp ekskresi welly
Rpp ekskresi wellyRpp ekskresi welly
Rpp ekskresi wellyWelly Andrei
 
Panduan Pengembangan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila & Budaya Kerja...
Panduan Pengembangan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila & Budaya Kerja...Panduan Pengembangan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila & Budaya Kerja...
Panduan Pengembangan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila & Budaya Kerja...SITI MASRIFAH
 
Kompetensi guru dan peran kepala sekolah
Kompetensi guru dan peran kepala sekolahKompetensi guru dan peran kepala sekolah
Kompetensi guru dan peran kepala sekolahSMKN 36 JAKARTA UTARA
 
Rubrik presentasi kelompok
Rubrik presentasi kelompokRubrik presentasi kelompok
Rubrik presentasi kelompokwawan_wawan
 
[1] rpp sd kelas 3 semester 1 sayangi hewan dan tumbuhan di sekitar www.sek...
[1] rpp sd kelas 3 semester 1   sayangi hewan dan tumbuhan di sekitar www.sek...[1] rpp sd kelas 3 semester 1   sayangi hewan dan tumbuhan di sekitar www.sek...
[1] rpp sd kelas 3 semester 1 sayangi hewan dan tumbuhan di sekitar www.sek...eli priyatna laidan
 
Ppt bahasa Baru modul 4 (finis).pptx
Ppt bahasa Baru modul 4 (finis).pptxPpt bahasa Baru modul 4 (finis).pptx
Ppt bahasa Baru modul 4 (finis).pptxGustiawanSaputra
 

Was ist angesagt? (11)

Rpp ekskresi welly
Rpp ekskresi wellyRpp ekskresi welly
Rpp ekskresi welly
 
Panduan Pengembangan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila & Budaya Kerja...
Panduan Pengembangan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila & Budaya Kerja...Panduan Pengembangan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila & Budaya Kerja...
Panduan Pengembangan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila & Budaya Kerja...
 
hakikat penelitian pendidikan
hakikat penelitian pendidikanhakikat penelitian pendidikan
hakikat penelitian pendidikan
 
Kompetensi guru dan peran kepala sekolah
Kompetensi guru dan peran kepala sekolahKompetensi guru dan peran kepala sekolah
Kompetensi guru dan peran kepala sekolah
 
Rubrik presentasi kelompok
Rubrik presentasi kelompokRubrik presentasi kelompok
Rubrik presentasi kelompok
 
[1] rpp sd kelas 3 semester 1 sayangi hewan dan tumbuhan di sekitar www.sek...
[1] rpp sd kelas 3 semester 1   sayangi hewan dan tumbuhan di sekitar www.sek...[1] rpp sd kelas 3 semester 1   sayangi hewan dan tumbuhan di sekitar www.sek...
[1] rpp sd kelas 3 semester 1 sayangi hewan dan tumbuhan di sekitar www.sek...
 
DASAR KPM
DASAR KPMDASAR KPM
DASAR KPM
 
Rph fasa 5E- Buruj tahun 6
Rph fasa 5E- Buruj tahun 6Rph fasa 5E- Buruj tahun 6
Rph fasa 5E- Buruj tahun 6
 
Ppt bahasa Baru modul 4 (finis).pptx
Ppt bahasa Baru modul 4 (finis).pptxPpt bahasa Baru modul 4 (finis).pptx
Ppt bahasa Baru modul 4 (finis).pptx
 
Matematik kspk full
Matematik kspk fullMatematik kspk full
Matematik kspk full
 
Model pembelajaran inovatif.ppt materi pelatihan
Model pembelajaran inovatif.ppt materi pelatihan Model pembelajaran inovatif.ppt materi pelatihan
Model pembelajaran inovatif.ppt materi pelatihan
 

Ähnlich wie Ciri Khusus Hewan dan Lingkungan Hidupnya

rencana pelaksanaan pembelajaran ciri - ciri hewan
rencana pelaksanaan pembelajaran ciri - ciri hewanrencana pelaksanaan pembelajaran ciri - ciri hewan
rencana pelaksanaan pembelajaran ciri - ciri hewanuniversitas samawa
 
Materi ipa ciri ciri khusus makhluk hidup kelas 6 rachmah safitri
Materi ipa ciri ciri khusus makhluk hidup kelas 6 rachmah safitriMateri ipa ciri ciri khusus makhluk hidup kelas 6 rachmah safitri
Materi ipa ciri ciri khusus makhluk hidup kelas 6 rachmah safitriRachmah Safitri
 
POWER POINT IPA kelas VI CIRI KHUSUS MAKHLUK HIDUP
POWER POINT IPA kelas VI CIRI KHUSUS MAKHLUK HIDUPPOWER POINT IPA kelas VI CIRI KHUSUS MAKHLUK HIDUP
POWER POINT IPA kelas VI CIRI KHUSUS MAKHLUK HIDUPRakhma Ferdy
 
Rpp sains tekpen
Rpp sains tekpenRpp sains tekpen
Rpp sains tekpenikiepha
 
4. rpp kelangsungan hidup mh
4. rpp kelangsungan hidup mh4. rpp kelangsungan hidup mh
4. rpp kelangsungan hidup mhSugeng Pamudji
 
Rpp 2 terbentuknya kep. indon
Rpp 2 terbentuknya kep. indonRpp 2 terbentuknya kep. indon
Rpp 2 terbentuknya kep. indonRessa
 
Rangkuman tema 2 kelas 6
Rangkuman tema 2 kelas 6Rangkuman tema 2 kelas 6
Rangkuman tema 2 kelas 6Endang Zahrow
 
01. Silabus Tematik Terpadu Kls III_Tema 1.doc
01. Silabus Tematik Terpadu Kls III_Tema 1.doc01. Silabus Tematik Terpadu Kls III_Tema 1.doc
01. Silabus Tematik Terpadu Kls III_Tema 1.docGangsarJaya
 
PPT IPA VI SD - ADAPTASI MAKHLUK HIDUP.pptx
PPT IPA VI SD - ADAPTASI MAKHLUK HIDUP.pptxPPT IPA VI SD - ADAPTASI MAKHLUK HIDUP.pptx
PPT IPA VI SD - ADAPTASI MAKHLUK HIDUP.pptxJoshuaGraciasSimbolo1
 
laporan praktikum lapangan taksonomi hewan
laporan praktikum lapangan taksonomi hewanlaporan praktikum lapangan taksonomi hewan
laporan praktikum lapangan taksonomi hewanElmisa Subama
 

Ähnlich wie Ciri Khusus Hewan dan Lingkungan Hidupnya (20)

rencana pelaksanaan pembelajaran ciri - ciri hewan
rencana pelaksanaan pembelajaran ciri - ciri hewanrencana pelaksanaan pembelajaran ciri - ciri hewan
rencana pelaksanaan pembelajaran ciri - ciri hewan
 
Materi ipa ciri ciri khusus makhluk hidup kelas 6 rachmah safitri
Materi ipa ciri ciri khusus makhluk hidup kelas 6 rachmah safitriMateri ipa ciri ciri khusus makhluk hidup kelas 6 rachmah safitri
Materi ipa ciri ciri khusus makhluk hidup kelas 6 rachmah safitri
 
POWER POINT IPA kelas VI CIRI KHUSUS MAKHLUK HIDUP
POWER POINT IPA kelas VI CIRI KHUSUS MAKHLUK HIDUPPOWER POINT IPA kelas VI CIRI KHUSUS MAKHLUK HIDUP
POWER POINT IPA kelas VI CIRI KHUSUS MAKHLUK HIDUP
 
Power point
Power pointPower point
Power point
 
RPP IPA 5 kd.1.2
RPP IPA 5 kd.1.2RPP IPA 5 kd.1.2
RPP IPA 5 kd.1.2
 
Adaptasi makhluk hidup
Adaptasi makhluk hidupAdaptasi makhluk hidup
Adaptasi makhluk hidup
 
Rpp sains tekpen
Rpp sains tekpenRpp sains tekpen
Rpp sains tekpen
 
4. rpp kelangsungan hidup mh
4. rpp kelangsungan hidup mh4. rpp kelangsungan hidup mh
4. rpp kelangsungan hidup mh
 
Rpp 2 terbentuknya kep. indon
Rpp 2 terbentuknya kep. indonRpp 2 terbentuknya kep. indon
Rpp 2 terbentuknya kep. indon
 
Rangkuman tema 2 kelas 6
Rangkuman tema 2 kelas 6Rangkuman tema 2 kelas 6
Rangkuman tema 2 kelas 6
 
01. Silabus Tematik Terpadu Kls III_Tema 1.doc
01. Silabus Tematik Terpadu Kls III_Tema 1.doc01. Silabus Tematik Terpadu Kls III_Tema 1.doc
01. Silabus Tematik Terpadu Kls III_Tema 1.doc
 
Rpp
RppRpp
Rpp
 
Aku dan keluargaku tma1
Aku dan keluargaku tma1Aku dan keluargaku tma1
Aku dan keluargaku tma1
 
PPT IPA VI SD - ADAPTASI MAKHLUK HIDUP.pptx
PPT IPA VI SD - ADAPTASI MAKHLUK HIDUP.pptxPPT IPA VI SD - ADAPTASI MAKHLUK HIDUP.pptx
PPT IPA VI SD - ADAPTASI MAKHLUK HIDUP.pptx
 
Ppt ict
Ppt ictPpt ict
Ppt ict
 
laporan praktikum lapangan taksonomi hewan
laporan praktikum lapangan taksonomi hewanlaporan praktikum lapangan taksonomi hewan
laporan praktikum lapangan taksonomi hewan
 
Rpp sd
Rpp sdRpp sd
Rpp sd
 
Rpp sd
Rpp sdRpp sd
Rpp sd
 
Bahan Ajar
Bahan AjarBahan Ajar
Bahan Ajar
 
Bahan ajar sip
Bahan ajar sipBahan ajar sip
Bahan ajar sip
 

Mehr von universitas samawa

soal ujian sekolas smp mata pelajaran IPA kelas 9 ala putu adnyana
soal ujian sekolas smp mata pelajaran IPA kelas 9 ala putu adnyanasoal ujian sekolas smp mata pelajaran IPA kelas 9 ala putu adnyana
soal ujian sekolas smp mata pelajaran IPA kelas 9 ala putu adnyanauniversitas samawa
 
Praktikum Pengujian asam, basa dan garam
Praktikum Pengujian asam, basa dan garamPraktikum Pengujian asam, basa dan garam
Praktikum Pengujian asam, basa dan garamuniversitas samawa
 
praktikum Menggunakan mikroskop
praktikum Menggunakan mikroskoppraktikum Menggunakan mikroskop
praktikum Menggunakan mikroskopuniversitas samawa
 
Surat Pindah Rayon ala putu adnyana
Surat Pindah Rayon ala putu adnyanaSurat Pindah Rayon ala putu adnyana
Surat Pindah Rayon ala putu adnyanauniversitas samawa
 
Soal ipa kelas viii bab 1 pertumbuhan dan perkembangan
Soal ipa kelas viii bab 1 pertumbuhan dan perkembanganSoal ipa kelas viii bab 1 pertumbuhan dan perkembangan
Soal ipa kelas viii bab 1 pertumbuhan dan perkembanganuniversitas samawa
 
Proposal kkl ( kuliah kerja lapangan )
Proposal kkl ( kuliah kerja lapangan )Proposal kkl ( kuliah kerja lapangan )
Proposal kkl ( kuliah kerja lapangan )universitas samawa
 
Rencana pelaksanaan pembelajara kelas iii bangun datar
Rencana pelaksanaan pembelajara kelas iii bangun datarRencana pelaksanaan pembelajara kelas iii bangun datar
Rencana pelaksanaan pembelajara kelas iii bangun dataruniversitas samawa
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran jenis hewan dan tumbuhan langka
Rencana pelaksanaan pembelajaran jenis hewan dan tumbuhan langkaRencana pelaksanaan pembelajaran jenis hewan dan tumbuhan langka
Rencana pelaksanaan pembelajaran jenis hewan dan tumbuhan langkauniversitas samawa
 
Rpp ipa untuk kelas vi semester ii
Rpp ipa untuk kelas vi semester iiRpp ipa untuk kelas vi semester ii
Rpp ipa untuk kelas vi semester iiuniversitas samawa
 
kelainan dan Penyakit pada kulit
kelainan dan Penyakit pada kulitkelainan dan Penyakit pada kulit
kelainan dan Penyakit pada kulituniversitas samawa
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran sel
Rencana pelaksanaan pembelajaran selRencana pelaksanaan pembelajaran sel
Rencana pelaksanaan pembelajaran seluniversitas samawa
 
Ciri perkembangan fisik laki laki dan perempuan
Ciri perkembangan fisik laki   laki dan perempuanCiri perkembangan fisik laki   laki dan perempuan
Ciri perkembangan fisik laki laki dan perempuanuniversitas samawa
 
Powerpoint pertambangan peti labaong
Powerpoint pertambangan peti labaongPowerpoint pertambangan peti labaong
Powerpoint pertambangan peti labaonguniversitas samawa
 

Mehr von universitas samawa (20)

soal ujian sekolas smp mata pelajaran IPA kelas 9 ala putu adnyana
soal ujian sekolas smp mata pelajaran IPA kelas 9 ala putu adnyanasoal ujian sekolas smp mata pelajaran IPA kelas 9 ala putu adnyana
soal ujian sekolas smp mata pelajaran IPA kelas 9 ala putu adnyana
 
Praktikum Pengujian asam, basa dan garam
Praktikum Pengujian asam, basa dan garamPraktikum Pengujian asam, basa dan garam
Praktikum Pengujian asam, basa dan garam
 
praktikum Menggunakan mikroskop
praktikum Menggunakan mikroskoppraktikum Menggunakan mikroskop
praktikum Menggunakan mikroskop
 
Soal semester kls 9
Soal semester kls 9Soal semester kls 9
Soal semester kls 9
 
Surat Pindah Rayon ala putu adnyana
Surat Pindah Rayon ala putu adnyanaSurat Pindah Rayon ala putu adnyana
Surat Pindah Rayon ala putu adnyana
 
Soal ipa kelas viii bab 1 pertumbuhan dan perkembangan
Soal ipa kelas viii bab 1 pertumbuhan dan perkembanganSoal ipa kelas viii bab 1 pertumbuhan dan perkembangan
Soal ipa kelas viii bab 1 pertumbuhan dan perkembangan
 
Kumpulan soal cpns
Kumpulan soal cpnsKumpulan soal cpns
Kumpulan soal cpns
 
Makalah protein
Makalah proteinMakalah protein
Makalah protein
 
Logo warna unsa
Logo warna unsaLogo warna unsa
Logo warna unsa
 
Proposal kkl ( kuliah kerja lapangan )
Proposal kkl ( kuliah kerja lapangan )Proposal kkl ( kuliah kerja lapangan )
Proposal kkl ( kuliah kerja lapangan )
 
Rpp kelas iv bilangan
Rpp kelas iv bilanganRpp kelas iv bilangan
Rpp kelas iv bilangan
 
Rpp kelas iii bangun datar
Rpp kelas iii bangun datarRpp kelas iii bangun datar
Rpp kelas iii bangun datar
 
Rencana pelaksanaan pembelajara kelas iii bangun datar
Rencana pelaksanaan pembelajara kelas iii bangun datarRencana pelaksanaan pembelajara kelas iii bangun datar
Rencana pelaksanaan pembelajara kelas iii bangun datar
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran jenis hewan dan tumbuhan langka
Rencana pelaksanaan pembelajaran jenis hewan dan tumbuhan langkaRencana pelaksanaan pembelajaran jenis hewan dan tumbuhan langka
Rencana pelaksanaan pembelajaran jenis hewan dan tumbuhan langka
 
Rpp ipa untuk kelas vi semester ii
Rpp ipa untuk kelas vi semester iiRpp ipa untuk kelas vi semester ii
Rpp ipa untuk kelas vi semester ii
 
kelainan dan Penyakit pada kulit
kelainan dan Penyakit pada kulitkelainan dan Penyakit pada kulit
kelainan dan Penyakit pada kulit
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran sel
Rencana pelaksanaan pembelajaran selRencana pelaksanaan pembelajaran sel
Rencana pelaksanaan pembelajaran sel
 
Ciri perkembangan fisik laki laki dan perempuan
Ciri perkembangan fisik laki   laki dan perempuanCiri perkembangan fisik laki   laki dan perempuan
Ciri perkembangan fisik laki laki dan perempuan
 
Powerpoint pertambangan peti labaong
Powerpoint pertambangan peti labaongPowerpoint pertambangan peti labaong
Powerpoint pertambangan peti labaong
 
ENTAMOEBA HISTOLYTICA
ENTAMOEBA HISTOLYTICAENTAMOEBA HISTOLYTICA
ENTAMOEBA HISTOLYTICA
 

Kürzlich hochgeladen

KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsAdePutraTunggali
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxherisriwahyuni
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023DodiSetiawan46
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 

Kürzlich hochgeladen (20)

KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public Relations
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docxModul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
Modul Ajar Bahasa Indonesia - Menulis Puisi Spontanitas - Fase D.docx
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 

Ciri Khusus Hewan dan Lingkungan Hidupnya

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) I. IDENTITAS NAMA SEKOLAH : SDN 16 SUMBAAWA KELAS / SEMESTER : VI / I MATA PELAJARAN : IPA HARI/TANGGAL : PERTEMUAN KE : 4 dan 5 ALOKASI WAKTU : 4 x 35 menit ( 2 x p ) II. STANDAR KOMPETENSI: 1. Memahami Hubungan Antara Ciri Ciri Mahluk Hidup Dengan Lingkkungan Tempat Hidupnya III. KOMPETENSI DASAR : 1.1. Mendeskribsikan hubungan antara ciri – ciri khusus yang dimiliki hewan (kelelawar, cecak, bebek ) dengan lingkungan hidupnya. IV. INDIKATOR : 1. Menyebutkan ciri – ciri khusus pada beberapa hewan un tuk memenuhi kebutuhan hidupnya ( kelelawa, cecak, bebek ) 2. Menjjelaskan hubungan antara ciri khusus hewan dengan lingkungan hidupnya V. TUJUAN PEMBELAJARAN 1. Melalui informasi dan pengamatan terhadap gambar hewan / sampel hewan kelelawar, cecak, dan bebek siswa dapat menyebutkan ciri – ciri khusus yang yang di miliki hewan kelelawar, cecak dan bebek dengan penuh ingin tahu, kerja sama dan ketelitian 2. Melalui diskusi kelompok siswa dapat menjelaskan hubungan antara ciri – ciri khusus hewan dengan lingkukungan hidupnya. Ketelitian, rasa ingin tahu, toleransi, kerja sama dan kreatif VI. NILAI BUDAYA DAN KAREKTER BANGSA - religiuns - Kreatif
  • 2. - Mandiri - Rasa ingin tahu - Cinta lingkungan VII. MATERI POKOK Ciri – ciri khusus yang di miliki hewan VIII. ALOKASI WAKTU : 2X 35 menit ( 1 x pertemuan ) IX. METODE PEMBELAJARAN - Ceramah, tanyak jawab, diskusi dan pemberian tugas - Pendekan PAIKEM X. KEGIATAN PEMBELAJARAN A. PENDAHULUAN : 10 menit - Memotifasi siswa untuk mengikuti pelajaran IPA - Berdoa yang di pimpin oleh salah seorang siswa - Mengecek kehadiran siswa - Tanyak jawab tentang jenis – jenis hewan yang ada disekelilingnya untuk mengalih pengetahuan awal siswa ( rasa ingin tahu, ketelitian.) - Guru memperlihatkan gambar jenis hewan.siswa di tugaskan untuk menyebutkan nama – nama hewan sesui dengan gambar dengan rasa percaya diri, rasa ingin tahu dan kejujuran. - Dimana hewan tersebut dapat hidup. - Apakah semua hewan hidup di tempat yang sama - Dari jawaban siswa, guru menuliskan topik pembelajaran “ ciri – ciri khusus yang di miliki hewan” ( kelelawar, cecak dan bebek ) - Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dengan penuh rasa ingin tahu siswa menyimak dan memahaminya B. KEGIATAN INTI : 40 menit - Siswa berdiskusi dalam kelompok, mengerjakan LKS tentang ciri – ciri khusus hewan ,kelelawar, cecak dan bebek derta hubungan antara ciri khusus dengan lingkungan di tempat hidupnya ( rasa ingin tahu, kreatif, ketelitian dan kerja sama ). - Guru berkeliling untuk mengamati, memotifasi, dan memfasilitasi kegiatan siswa
  • 3. - Wakil dari salah satu kelompok memprentasekan hasil kerja dan kelompok lain menanggapi ( keberanian, tanggung jawab, dan toleransi ). - Dari jawaban siswa, siswa dan guru menyelesaikan masalah yang belum di pahami - Siswa dan guru membuat simpulan tentang ciri – ciri khusus kelelawar, cecak dan bebek serta hubungan dengan tempat hidupnya C. PENUTUP : 20 MENIT - Guru mengadakan refleksi, menanyakan kepada siswa tentang hal – hal yang dirasakan, materi yang belum dipahami serta kesan dan pesan setelah mengikuti pelajaran ( keberanian dan kejujuran ) - Siswa secara perorangan menyelesaikan lembar tugas rasa percaya diri jujur dan tanggung jawab. - Guru mengajak siswa untuk selalu mensyukuri karunia Allah dan selalu memelihara untuk kelestriannya ( cinta lingkungan ). - Pemberian PR pada siswa untuk mencari jenis – jenis hewan yang memiliki ciri – ciri khusus serta menjelaskan hubungan dengan tempat hidupnya XI. PENILAIAN a. Prosedur : postes b. Jenis tes : lisan dan tulisan c. Instrumen : soal – soal tes / lembar pengamatan XII. SUMBER - SILABUS KELAS VI - IPA ERLANGGA 6 hal : 1 - 4 - GAMBAR JENIS HEWAN / SAMPEL HEWAN - IPA lain yang sesuai Sumbawa besar , Mengetahui kepala sekolah Guru kelas
  • 4. LAMPIRAN LKS BIDANG STUDI : IPA KELAS / SEMERTER : VI / I TOPIK : CIRI – RIRI MAHLUKHIDUP - Carilah informasi tentang ciri – ciri mahluk hidup khususnya hewan seperti pada tabel berikut. - Diskusikan dengan anggota kelompokmu untuk menyelesaikan tugas ! NO NAMA HEWAN CIRI – CIRI KHUSUS YANG DIMILIKI SERTA HUBUNGANNYA DENGAN LINGKUNGAN 1. KELELAWAR 2. CICAK 3. BEBEK
  • 5. LAMPIRAN II KUNCI JAWABAN LK 1. Kelelawar memiliki ciri - ciri khusus : - mencari makan pada malam hari yang di sebut noktumal - sayapnya tipis dan dapat hidup bergantungan terbalik pada ranting - memiliki kemampuan untuk menentukan letak sesuatu dengan memanfaatkan bunyi yang di keluarkan melalui mulut ( ekolokasi ) yaitu kemampuan untuk memperkirakan letak suatu benda dengan mendengarkan pantulan / gema bunyinya 2. cecak : - kaki cecak memiliki bahan perekat yang terdiri atasyang sangut halus dan rambut – rambut lengket, dengan bantuan perekat ini memungkinkan cecak dapat memanjat dinding, berjalan terbalik di langit – langit rumah. 3. Bebek : - Memiliki selaput antara jari – jari kaki yang berfungsi sebagai pendayung pada saat berenang dan tidak tebenam jauh dalam lupur pada saat mencari makan di dalam lumpur - Memiliki paruh yang pipih dan lebar untuk menjepit tubuh ikan yang licin - Memiliki lapisan lemak pada buluh sehingga tidak basah pada waktu berenang.
  • 6. LAMPIRAN III RANGKUMAN Tiap – tiap hewan memiliki ciri khusus untuk dapat bertahan hidup seperti pada hewan kelelawar, cecak dan bebek. 1 Kelelawar memiliki ciri - ciri khusus : - mencari makan pada malam hari yang di sebut noktumal - sayapnya tipis dan dapat hidup bergantungan terbalik pada ranting - memiliki kemampuan untuk menentukan letak sesuatu dengan memanfaatkan bunyi yang di keluarkan melalui mulut ( ekolokasi ) yaitu kemampuan untuk memperkirakan letak suatu benda dengan mendengarkan pantulan / gema bunyinya 2 cecak : - kaki cecak memiliki bahan perekat yang terdiri atasyang sangut halus dan rambut – rambut lengket, dengan bantuan perekat ini memungkinkan cecak dapat memanjat dinding, berjalan terbalik di langit – langit rumah. 3 Bebek : - Memiliki selaput antara jari – jari kaki yang berfungsi sebagai pendayung pada saat berenang dan tidak tebenam jauh dalam lupur pada saat mencari makan di dalam lumpur - Memiliki paruh yang pipih dan lebar untuk menjepit tubuh ikan yang licin - Memiliki lapisan lemak pada buluh sehingga tidak basah pada waktu berenang.
  • 7. LAMPIRAN IV SOAL – SOAL Jawablah soal – soal dibawah ini dengan tepat . 1. Sebutkan masing – masing 2 ciri khusus yang di miliki khusus yang di miliki oleh : a. Kelelawar b. Cecak c. Bebek 2. Jelaskan ciri – ciri khusus yang dimiliki oleh kelewar, cecak, dan bebek dengan lingkungannya ? 3. Jelaskan apa yang di maksud dengan ekolokasi 4. Jelaskan mengapa cecak dapat memanjat dinding atau berjalan di langit – langit rumah ? KUNCI JAWABAN 1.1 Kelelawar : - mencari makan pada malam hari - Sayap tipis - Memiliki untuk mendeteksi mangsanya 2. Cecak : - Terdapat bantalan perekat kaki yang terdiri – dari rambut – rambut halus yang sangat lengkap - Memiliki lidah yang panjang XIII. Bebek - Memiliki selaput antara jari – jari kaki - Memiliki paruh yang lebar ddan pipih - Memiliki lapisan lemak pada buluhnya 2. Kelelawar memiliki ciri - ciri khusus : - mencari makan pada malam hari yang di sebut noktumal
  • 8. - sayapnya tipis dan dapat hidup bergantungan terbalik pada ranting - memiliki kemampuan untuk menentukan letak sesuatu dengan memanfaatkan bunyi yang di keluarkan melalui mulut ( ekolokasi ) yaitu kemampuan untuk memperkirakan letak suatu benda dengan mendengarkan pantulan / gema bunyinya cecak : - kaki cecak memiliki bahan perekat yang terdiri atasyang sangut halus dan rambut – rambut lengket, dengan bantuan perekat ini memungkinkan cecak dapat memanjat dinding, berjalan terbalik di langit – langit rumah. Bebek : - Memiliki selaput antara jari – jari kaki yang berfungsi sebagai pendayung pada saat berenang dan tidak tebenam jauh dalam lupur pada saat mencari makan di dalam lumpur - Memiliki paruh yang pipih dan lebar untuk menjepit tubuh ikan yang licin - Memiliki lapisan lemak pada buluh sehingga tidak basah pada waktu berenang. 3. Kemampuan kelelawar untuk mendeteksi mangsa 4. Karena ada bantuan perekat yang di tumbuhi rambut – rambut halus pada kaki sehingga cecak dapat merayap di dinding.
  • 9. SKOR PENILAIAN BENTUK SOAL NO SOAL SKOR NA ESSAY 1. 1X 6 NA = SP x 100 SM 2. 1X 6 3. 1X 4 4. 1 X 4 20
  • 10. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) I. IDENTITAS NAMA SEKOLAH : SDN 16 SUMBAAWA KELAS / SEMESTER : VI / I MATA PELAJARAN : IPA HARI/TANGGAL : PERTEMUAN KE : ALOKASI WAKTU : II. STANDAR KOMPETENSI: 5. Memahami Hubungan Antara Ciri Ciri Mahluk Hidup Dengan Lingkkungan Tempat Hidupnya III. KOMPETENSI DASAR : 5.1. Mendeskribsikan hubungan antara ciri – ciri khusus yang dimiliki tumbuhan (kaktus, tumbuhan pemakan seranagga ) dengan lingkungan hidupnya. IV. INDIKATOR : 3. Menyebutkan ciri – ciri khusus yang dimiliki tumbuhan ( teratai, kantung semar, raflesia, vemis dan katus ) 4. Menjelaskan hubungan antara ciri-ciri khusus tumbuhan ( teratai, kantung semar, venus, ravlesia dan kaktus ) dengan lingkungan hidupnya V. TUJUAN PEMBELAJARAN 1. Melalui informasi dan pengamatan terhadap gambar hewan / sampel teratai, kantung semar, venus, ravlesia dan kaktus dengan penuh ingin tahu, kerja sama dan ketelitian 2. menjelaskan hubungan antara ciri – ciri khusus pada tumbuhan teratai, kantung semar, venus, ravlesia dan kaktus dengan lingkungan hidupnya. VI. NILAI BUDAYA DAN KAREKTER BANGSA - religiuns - Kreatif
  • 11. - Mandiri - Rasa ingin tahu - Cinta lingkungan VII. MATERI POKOK a. Ciri – ciri khusus pada tumbuhan teratai, kantung semar, venus, ravlesia dan kaktus b. Kemampuan pra sarni Mengenal jenis – jenis tumbuhan serta ciri – ciri khusus pada tumbuhan yang di maksud. VIII. ALOKASI WAKTU : 4X 35 menit ( 2 x pertemuan ) IX. METODE PEMBELAJARAN - Ceramah, tanyak jawab, diskusi dan pemberian tugas - Pendekan PAIKEM X. KEGIATAN PEMBELAJARAN A. PENDAHULUAN : 10 menit Pertemuan I ( indikator 1 dan 2 khusus teratai dan kantung semar ) - Memotifasi siswa untuk mengikuti pelajaran IPA - Berdoa yang di pimpin oleh salah seorang siswa - Mengecek kehadiran siswa - Tanyak jawab tentang jenis – jenis tumbuhan yang ada dilingkungan sekolah untuk mengalih pengetahuan awal siswa ( rasa ingin tahu, ketelitian.) - Guru memperlihatkan gambar jenis hewan.siswa di tugaskan untuk menyebutkan nama – nama hewan sesui dengan gambar dengan rasa percaya diri, rasa ingin tahu dan kejujuran. - Dimana hewan tersebut dapat hidup. - Apakah semua hewan hidup di tempat yang sama - Dari jawaban siswa, guru menuliskan topik pembelajaran “ ciri – ciri khusus yang di miliki hewan” ( kelelawar, cecak dan bebek ) - Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dengan penuh rasa ingin tahu siswa menyimak dan memahaminya B. KEGIATAN INTI : 40 menit
  • 12. - Siswa berdiskusi dalam kelompok, mengerjakan LKS tentang ciri – ciri khusus hewan ,kelelawar, cecak dan bebek derta hubungan antara ciri khusus dengan lingkungan di tempat hidupnya ( rasa ingin tahu, kreatif, ketelitian dan kerja sama ). - Guru berkeliling untuk mengamati, memotifasi, dan memfasilitasi kegiatan siswa - Wakil dari salah satu kelompok memprentasekan hasil kerja dan kelompok lain menanggapi ( keberanian, tanggung jawab, dan toleransi ). - Dari jawaban siswa, siswa dan guru menyelesaikan masalah yang belum di pahami - Siswa dan guru membuat simpulan tentang ciri – ciri khusus kelelawar, cecak dan bebek serta hubungan dengan tempat hidupnya C. PENUTUP : 20 MENIT - Guru mengadakan refleksi, menanyakan kepada siswa tentang hal – hal yang dirasakan, materi yang belum dipahami serta kesan dan pesan setelah mengikuti pelajaran ( keberanian dan kejujuran ) - Siswa secara perorangan menyelesaikan lembar tugas rasa percaya diri jujur dan tanggung jawab. - Guru mengajak siswa untuk selalu mensyukuri karunia Allah dan selalu memelihara untuk kelestriannya ( cinta lingkungan ). - Pemberian PR pada siswa untuk mencari jenis – jenis hewan yang memiliki ciri – ciri khusus serta menjelaskan hubungan dengan tempat hidupnya XI. PENILAIAN d. Prosedur : postes e. Jenis tes : lisan dan tulisan f. Instrumen : soal – soal tes / lembar pengamatan XII. SUMBER - SILABUS KELAS VI - IPA ERLANGGA 6 hal : 1 - 4 - GAMBAR JENIS HEWAN / SAMPEL HEWAN - IPA lain yang sesuai
  • 13. Sumbawa besar , Mengetahui kepala sekolah Guru kelas LAMPIRAN LKS BIDANG STUDI : IPA KELAS / SEMERTER : VI / I TOPIK : CIRI – RIRI MAHLUK HIDUP - Carilah informasi tentang ciri – ciri mahluk hidup khususnya hewan seperti pada tabel berikut. - Diskusikan dengan anggota kelompokmu untuk menyelesaikan tugas ! NO NAMA HEWAN CIRI – CIRI KHUSUS YANG DIMILIKI SERTA HUBUNGANNYA DENGAN LINGKUNGAN 1. KELELAWAR 2. CICAK 3. BEBEK
  • 14. LAMPIRAN II KUNCI JAWABAN LK 4. Kelelawar memiliki ciri - ciri khusus : - mencari makan pada malam hari yang di sebut noktumal - sayapnya tipis dan dapat hidup bergantungan terbalik pada ranting - memiliki kemampuan untuk menentukan letak sesuatu dengan memanfaatkan bunyi yang di keluarkan melalui mulut ( ekolokasi ) yaitu kemampuan untuk memperkirakan letak suatu benda dengan mendengarkan pantulan / gema bunyinya 5. cecak : - kaki cecak memiliki bahan perekat yang terdiri atasyang sangut halus dan rambut – rambut lengket, dengan bantuan perekat ini memungkinkan cecak dapat memanjat dinding, berjalan terbalik di langit – langit rumah. 6. Bebek : - Memiliki selaput antara jari – jari kaki yang berfungsi sebagai pendayung pada saat berenang dan tidak tebenam jauh dalam lupur pada saat mencari makan di dalam lumpur
  • 15. - Memiliki paruh yang pipih dan lebar untuk menjepit tubuh ikan yang licin - Memiliki lapisan lemak pada buluh sehingga tidak basah pada waktu berenang. LAMPIRAN III RANGKUMAN Tiap – tiap hewan memiliki ciri khusus untuk dapat bertahan hidup seperti pada hewan kelelawar, cecak dan bebek. 4 Kelelawar memiliki ciri - ciri khusus : - mencari makan pada malam hari yang di sebut noktumal - sayapnya tipis dan dapat hidup bergantungan terbalik pada ranting - memiliki kemampuan untuk menentukan letak sesuatu dengan memanfaatkan bunyi yang di keluarkan melalui mulut ( ekolokasi ) yaitu kemampuan untuk memperkirakan letak suatu benda dengan mendengarkan pantulan / gema bunyinya 5 cecak : - kaki cecak memiliki bahan perekat yang terdiri atasyang sangut halus dan rambut – rambut lengket, dengan bantuan perekat ini memungkinkan cecak dapat memanjat dinding, berjalan terbalik di langit – langit rumah. 6 Bebek : - Memiliki selaput antara jari – jari kaki yang berfungsi sebagai pendayung pada saat berenang dan tidak tebenam jauh dalam lupur pada saat mencari makan di dalam lumpur - Memiliki paruh yang pipih dan lebar untuk menjepit tubuh ikan yang licin
  • 16. - Memiliki lapisan lemak pada buluh sehingga tidak basah pada waktu berenang. LAMPIRAN IV SOAL – SOAL Jawablah soal – soal dibawah ini dengan tepat . 5. Sebutkan masing – masing 2 ciri khusus yang di miliki khusus yang di miliki oleh : d. Kelelawar e. Cecak f. Bebek 6. Jelaskan ciri – ciri khusus yang dimiliki oleh kelewar, cecak, dan bebek dengan lingkungannya ? 7. Jelaskan apa yang di maksud dengan ekolokasi 8. Jelaskan mengapa cecak dapat memanjat dinding atau berjalan di langit – langit rumah ? KUNCI JAWABAN 1.2 Kelelawar : - mencari makan pada malam hari - Sayap tipis - Memiliki untuk mendeteksi mangsanya 2. Cecak : - Terdapat bantalan perekat kaki yang terdiri – dari rambut – rambut halus yang sangat lengkap - Memiliki lidah yang panjang 3. Bebek
  • 17. - Memiliki selaput antara jari – jari kaki - Memiliki paruh yang lebar ddan pipih - Memiliki lapisan lemak pada buluhnya 6. Kelelawar memiliki ciri - ciri khusus : - mencari makan pada malam hari yang di sebut noktumal - sayapnya tipis dan dapat hidup bergantungan terbalik pada ranting - memiliki kemampuan untuk menentukan letak sesuatu dengan memanfaatkan bunyi yang di keluarkan melalui mulut ( ekolokasi ) yaitu kemampuan untuk memperkirakan letak suatu benda dengan mendengarkan pantulan / gema bunyinya cecak : - kaki cecak memiliki bahan perekat yang terdiri atasyang sangut halus dan rambut – rambut lengket, dengan bantuan perekat ini memungkinkan cecak dapat memanjat dinding, berjalan terbalik di langit – langit rumah. Bebek : - Memiliki selaput antara jari – jari kaki yang berfungsi sebagai pendayung pada saat berenang dan tidak tebenam jauh dalam lupur pada saat mencari makan di dalam lumpur - Memiliki paruh yang pipih dan lebar untuk menjepit tubuh ikan yang licin - Memiliki lapisan lemak pada buluh sehingga tidak basah pada waktu berenang. 7. Kemampuan kelelawar untuk mendeteksi mangsa 8. Karena ada bantuan perekat yang di tumbuhi rambut – rambut halus pada kaki sehingga cecak dapat merayap di dinding.
  • 18. SKOR PENILAIAN BENTUK SOAL NO SOAL SKOR NA ESSAY 1. 1X 6 NA = SP x 100 SM 2. 1X 6 3. 1X 4 4. 1 X 4 20