SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 32
Downloaden Sie, um offline zu lesen
CONFIGURING CISCO
ROUTING PROTOCOLS
Oleh:
I Putu Hariyadi
admin@iputuhariyadi.net
www.iputuhariyadi.net
i
DAFTAR ISI
Pengenalan Cisco Internetwork Operating System (1)
Pengenalan Mode Router (1)
Konfigurasi Dasar Router (2)
Pengenalan Routing (7)
Konfigurasi Static Route (8)
Konfigurasi Default Route Forwarding (11)
Pengenalan Protokol Routing Dinamis (13)
Routing Information Protocol (16)
Enhanced Interior Gateway Routing Protocol (20)
Open Shortest Path First (25)
Configuring Cisco Routing Protocols
Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 1
Pengenalan Cisco Internetwork Operating System (IOS)
Cisco IOS adalah sistem operasi dari Cisco router yang
digunakan untuk mengatur sumber daya hardware, dan software
dari router. Cisco IOS diciptakan untuk memberikan layanan
jaringan. Anda dapat mengakses Cisco IOS command line melalui
koneksi console, modem, maupun sesi telnet.
Ketika Anda mengkonfigurasi Cisco Router dari command
line interface (CLI) yang diakses melalui console atau remote
terminal, Cisco IOS memberikan CLI yang disebut EXEC. EXEC akan
menerjemahkan perintah yang Anda masukkan dan membawa ke
operasi yang sesuai. Anda harus login ke router sebelum Anda
dapat memasukkan perintah EXEC.
Pengenalan Mode Router
Untuk tujuan keamanan, EXEC mempunyai 2 level access ke
perintah-perintah yaitu user mode, dan privileged-mode.
Router>  User-mode prompt
Router> enable
Configuring Cisco Routing Protocols
Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 2
Router#  Privileged-mode prompt
Router# disable
Router>
Router> logout
Konfigurasi Dasar Router
Sebelum melakukan konfigurasi pada router, Anda pertama
harus masuk ke mode global configuration dengan menggunakan
perintah berikut:
Router# configure terminal
Router(config)#
Mengatur Hostname
Memberikan identifikasi nama ke router menggunakan
perintah hostname. Sintaks penulisan perintah hostname:
Router(config)# hostname name
Contoh:
Router(config)# hostname wg_ro_a
wg_ro_a(config)#
Mengatur Password
Terdapat beberapa password yang dapat diatur pada router
seperti password privilege mode, console, dan telnet.
Sintaks penulisan konfigurasi password privilege mode:
Router(config)# enable secret password
Sintaks penulisan konfigurasi password console:
Masuk ke mode line console
Router(config)# line console 0
Mengatur password console
Router(config-line)# password password
Router(config-line)# login
Configuring Cisco Routing Protocols
Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 3
Sintaks penulisan konfigurasi password telnet:
Masuk ke mode line vty (Virtual Teletype)/telnet
Router(config)# line vty 0 4
Mengatur password telnet
Router(config-line)# password password
Router(config-line)# login
Contoh:
wg_ro_a(config)# enable secret sanfran
wg_ro_a(config)# line console 0
wg_ro_a(config-line)# password cisco
wg_ro_a(config-line)# login
wg_ro_a(config-line)# exit
wg_ro_a(config)# line vty 0 4
wg_ro_a(config-line)# password sanjose
wg_ro_a(config-line)# login
Mengatur Banner
Melalui mode global configuration, konfigurasi banner message-of-
the-day (motd). Karakter pembatas seperti # digunakan di awal
dan akhir dari pesan untuk memberitahu kepada router kapan
pesan selesai. Sintaks penulisan konfigurasi banner:
Router(config)# banner motd # message #
Contoh:
wg_ro_a# configure terminal
wg_ro_a(config)# banner motd # Selamat Datang di wg_ro_a
#
Mengatur Interface Router
Untuk mengkonfigurasi interface dari router dengan alamat IP
dan informasi lainnya, pertama Anda harus masuk ke mode
interface configuration dengan menentukan jenis interface dan
Configuring Cisco Routing Protocols
Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 4
nomornya. Selanjutnya konfigurasi alamat IP dan subnet mask
serta mengaktifkan interfacenya.
Sintaks penulisan perintah konfigurasi interface:
Router(config)# interface type number
Memberikan alamat IP dan subnet mask ke interface:
Router(config-if)# ip address address mask
Memberikan deskripsi untuk membantu dokumentasi jaringan:
Router(config-if)# description description
Mengaktifkan interface:
Router(config-if)# no shutdown
Contoh untuk mengatur interface fastethernet0/0 dengan alamat IP
10.0.0.1, dan subnet mask 255.0.0.0:
wg_ro_a(config)# interface fastethernet0/0
wg_ro_a(config-if)# ip address 10.0.0.1 255.0.0.0
wg_ro_a(config-if)# description terhubung ke switchA port
3
wg_ro_a(config-if)# no shutdown
Untuk menonaktifkan interface gunakan perintah berikut di mode
interface configuration:
wg_ro_a(config-if)# shutdown
Menyimpan Konfigurasi Router
Setelah melakukan konfigurasi dasar pada router, saatnya
menyimpan perubahan-perubahan konfigurasi pada router ke
NVRAM menggunakan perintah berikut:
Router# copy running-config startup-config
Memverifikasi konfigurasi dasar dan operasi router
Untuk memverifikasi status startup dan operasi router Anda dapat
menggunakan perintah-perintah status router seperti show
Configuring Cisco Routing Protocols
Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 5
version, show startup-config, show running-config, show ip
route, show interfaces, dan show ip interface brief.
Router# show version
Perintah ini digunakan untuk menampilkan konfigurasi sistem
hardware, versi software, ukuran memori, dan nilai configuration
register.
Cisco router mempunyai 3 jenis memory yaitu:
 RAM, menyimpan tabel routing, konfigurasi aktif, dan lainnya.
 NVRAM, digunakan untuk secara permanen menyimpan
konfigurasi startup.
 Flash, digunakan secara permanen untuk menyimpan image
software Cisco IOS, dan file-file lainnya.
Router# show running-config
Perintah ini digunakan untuk menampilkan konfigurasi yang
terdapat di RAM.
Router# show startup-config
Perintah ini digunakan untuk menampilkan konfigurasi yang
tersimpan di NVRAM. Konfigurasi ini yang akan digunakan oleh
router saat reboot selanjutnya.
Router# show ip route
Perintah ini digunakan untuk menampilkan tabel routing yang saat
ini digunakan oleh IOS untuk memilih jalur terbaik menuju jaringan
yang dituju.
Router# show interfaces
Perintah ini digunakan untuk menampilkan semua parameter
konfigurasi dan statistik dari interface.
Configuring Cisco Routing Protocols
Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 6
Router# show ip interface brief
Perintah ini digunakan untuk menampilkan ringkasan informasi
konfigurasi interface, termasuk alamat IP dan status dari interface.
Configuring Cisco Routing Protocols
Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 7
Pengenalan Routing
Routing adalah proses untuk meneruskan paket data dari
satu lokasi ke lokasi lainnya. Di dunia networking, router
merupakan peralatan yang digunakan untuk meroutekan trafik.
Agar dapat meroutekan apa pun, sebuah router harus
melakukan beberapa hal berikut:
 Mengetahui alamat tujuan.
 Mengidentifikasi sumber-sumber darimana router dapat
belajar.
 Menemukan route-route yang mungkin menuju
destination.
 Memilih route terbaik.
 Memelihara dan memverifikasi informasi routing.
Informasi routing yang diperoleh router dari router lainnya akan
disimpan di tabel routing. Terdapat 2 cara dimana informasi tujuan
dapat dipelajari:
 Informasi routing dimasukkan secara manual oleh
administrator jaringan.
 Informasi routing dapat dikumpulkan melalui proses routing
dinamis yang berjalan di router-router.
Perbandingan Static Route dan Dynamic Route
Static Route Dynamic Route
Menggunakan route-route yang
dimasukkan oleh administrator
jaringan ke route secara
manual.
Menggunakan route-route
dimana protokol routing jaringan
akan menyesuaikan secara
otomatis terhadap perubahan
topologi.
Configuring Cisco Routing Protocols
Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 8
Konfigurasi Static Route
Static Route biasanya digunakan ketika meroutingkan dari
sebuah network ke stub network. Stub network adalah sebuah
network yang hanya memiliki sebuah jalur keluar dari network
tersebut. Untuk mengkonfigurasi static route, masukkan perintah ip
route di mode global configuration.
Sintaks penulisan static route:
Router(config)# ip route network [mask] {address |
interface} [distance] [permanent]
Berikut ini penjelasan masing-masing parameter dari perintah ip
route:
 Parameter network, mengatur alamat network, subnetwork,
atau host. Parameter mask, mengatur subnet mask.
 Parameter address, mengatur alamat IP dari router hop
berikutnya.
 Parameter interface, menentukan nama dari interface yang
digunakan untuk mengakses jaringan tujuan. Interface harus
berupa interface point-to-point.
 Parameter distance, bersifat opsional menentukan nilai
administrative distance (AD).
Configuring Cisco Routing Protocols
Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 9
 Parameter permanent, bersifat opsional menentukan route
tidak akan dihapus meskipun jika interface dalam keadaan
shutdown.
Contoh Konfigurasi Static Route
Konfigurasi Routing Static di router core_router:
core_router#configure terminal
core_router(config)#ip route 14.1.1.0 255.255.255.0
13.1.1.100
core_router(config)#ip route 10.1.1.0 255.255.255.0
11.1.1.100
core_router(config)#end
core_router#
Konfigurasi Routing Static di router wg_ro_a:
wg_ro_a# configure terminal
wg_ro_a(config)# ip route 11.1.1.0 255.255.255.0
13.1.1.99
wg_ro_a(config)# ip route 10.1.1.0 255.255.255.0
13.1.1.99
wg_ro_a(config)# end
wg_ro_a#
Configuring Cisco Routing Protocols
Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 10
Konfigurasi Routing Static di router wg_ro_b:
wg_ro_b# configure terminal
wg_ro_b(config)# ip route 13.1.1.0 255.255.255.0
11.1.1.99
wg_ro_b(config)# ip route 14.1.1.0 255.255.255.0
11.1.1.99
wg_ro_b(config)# end
wg_ro_b#
Memverifikasi Konfigurasi Static Route
Untuk memverifikasi konfigurasi Static Route, Anda dapat
menggunakan perintah show ip route.
Router# show ip route
Contoh penggunaan perintah show ip route di router wg_ro_a:
wg_ro_a#show ip route
Codes: C - connected, S - static, I - IGRP, R - RIP, M -
mobile, B - BGP
D - EIGRP, EX - EIGRP external, O - OSPF, IA -
OSPF inter area
N1 - OSPF NSSA external type 1, N2 - OSPF NSSA
external type 2
E1 - OSPF external type 1, E2 - OSPF external type
2, E - EGP
i - IS-IS, L1 - IS-IS level-1, L2 - IS-IS level-2,
* - candidate default
U - per-user static route, o - ODR
Gateway of last resort is not set
S 10.0.0.0/8 [1/0] via 13.1.1.99
S 11.0.0.0/8 [1/0] via 13.1.1.99
C 13.0.0.0/8 is directly connected, Serial1
C 14.0.0.0/8 is directly connected, Ethernet0
Kode “S” pada hasil eksekusi perintah show ip route diatas,
menandakan static route.
Configuring Cisco Routing Protocols
Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 11
Konfigurasi Default Route Forwarding
Default Route digunakan pada situasi ketika route dari
sumber ke tujuan tidak diketahui atau ketika tidak memungkinkan
bagi router untuk memelihara banyak route di dalam routing
tabelnya. Untuk mengkonfigurasi default route forwarding, gunakan
perintah ip route pada mode global configuration.
Contoh Konfigurasi Default Route Forwarding
Konfigurasi Default Route di router wg_ro_a:
wg_ro_a# configure terminal
wg_ro_a(config)# ip route 0.0.0.0 0.0.0.0 13.1.1.99
wg_ro_a(config)# end
Configuring Cisco Routing Protocols
Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 12
wg_ro_a#
Konfigurasi Default Route di router wg_ro_b:
wg_ro_b# configure terminal
wg_ro_b(config)# ip route 0.0.0.0 0.0.0.0 11.1.1.99
wg_ro_b(config)# end
wg_ro_b#
Memverifikasi Konfigurasi Default Route
Untuk memverifikasi konfigurasi Default Route, Anda dapat
menggunakan perintah show ip route.
Router# show ip route
Contoh penggunaan perintah show ip route di router wg_ro_a:
wg_ro_a#show ip route
Codes: C - connected, S - static, I - IGRP, R - RIP, M -
mobile, B - BGP
D - EIGRP, EX - EIGRP external, O - OSPF, IA -
OSPF inter area
N1 - OSPF NSSA external type 1, N2 - OSPF NSSA
external type 2
E1 - OSPF external type 1, E2 - OSPF external type
2, E - EGP
i - IS-IS, L1 - IS-IS level-1, L2 - IS-IS level-2,
ia - IS-IS inter area
* - candidate default, U - per-user static route,
o - ODR
P - periodic downloaded static route
Gateway of last resort is 13.1.1.99 to network 0.0.0.0
C 13.0.0.0/8 is directly connected, Serial1
C 14.0.0.0/8 is directly connected, Ethernet0
S* 0.0.0.0/0 [1/0] via 13.1.1.99
Kode “S” pada hasil eksekusi perintah show ip route, menandakan
static route. Kode “*” menandakan jalur terakhir yang digunakan
ketika meneruskan paket data.
Configuring Cisco Routing Protocols
Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 13
Perintah ip classless
Perintah ip classless digunakan untuk mencegah sebuah
router membuang paket yang ditujukan ke subnetwork yang tidak
diketahui jika default route dikonfigurasi.
Contoh penggunaan perintah ip classless:
Router# configure terminal
Router(config)# ip route 0.0.0.0 0.0.0.0 192.168.2.2
Router(config)# ip classless
Pengenalan Protokol Routing Dinamis
Sebuah protokol routing mendefinisikan peraturan-peraturan
yang digunakan oleh router ketika berkomunikasi dengan router-
router tetangganya. Protokol routing digunakan di antara router-
router untuk menentukan jalur dan memelihara tabel routing.
Setelah jalur ditentukan sebuah router dapat merutekan routed
protocol.
Terdapat 2 jenis protokol routing yaitu:
1. Interior Gateway Protocols (IGP)
Protokol routing ini digunakan untuk bertukar informasi
routing di dalam sebuah autonomous system. Contoh
protokol routing yang termasuk dalam IGP antara lain
Routing Information Protocol (RIP), Interior Gateway
Routing Protocol (IGRP), Enhanced Interior Gateway
Routing Protocol (EIGRP), dan Open Shortest Path First
(OSPF).
2. Exterior Gateway Protocols (EGP)
Protokol routing ini digunakan untuk bertukar informasi
routing antar autonomous system. Contoh protokol routing
Configuring Cisco Routing Protocols
Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 14
yang termasuk dalam EGP adalah Border Gateway Protocol
(BGP).
Autonomous System adalah sebuah kumpulan jaringan
dibawah administrasi bersama yang berbagi strategi routing
yang sama.
Di dalam sebuah autonomous system, algoritma routing IGP
dalam digolongkan ke dalam salah satu dari algoritma berikut:
1. Distance Vector
Menggunakan pendekatan arah dan jarak untuk menjangkau
link lainnya di internetwork.
2. Link State
Menggunakan pendekatan dengan membuat abstraksi dari
topologi keseluruhan internetwork, atau paling tidak bagian
dimana router tersebut ditempatkan.
3. Balanced Hybrid
Menggabungkan kelebihan dari algoritma Distance Vector dan
Link State.
Administrative Distance
Merupakan sebuah nilai antara 0 sampai dengan 255 yang
digunakan untuk mengukur apa yang disebut dengan
trustworthiness dari informasi routing yang diterima oleh router dari
router tetangga.
Tabel Administrative Distance
Sumber Route Default Distance
Interface terhubung
langsung
0
Alamat Static Route 1
EIGRP 90
Configuring Cisco Routing Protocols
Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 15
IGRP 100
OSPF 110
RIPv1, RIPv2 120
External EIGRP 170
Tidak diketahui / tidak
dipercaya
255
Classful Routing versus Classless Routing
Classful routing protocols tidak menyertakan informasi subnet
mask bersama route advertisement. Contoh protokol routing
classful antara lain RIPv1, dan IGRP.
Classless routing protocols menyertakan informasi subnet mask
bersama route advertisement. Contoh protokol routing classless
antara lain RIPv2, EIGRP, OSPF, dan IS-IS.
Tabel Perbandingan Protokol Routing
Karakteristik RIPv1 RIPv2 IGRP EIGRP* OSPF
Distance Vector √ √ √ √
Link State √
Route
Summarization
Otomatis
√ √ √ √
Route
Summarization
Manual
√ √ √
Dukungan VLSM √ √ √
Proprietary √ √
Waktu
Convergence
Lambat Lambat Lambat Sangat
Cepat
Cepat
* EIGRP merupakan protokol routing distance vector dengan
beberapa fitur link state.
Configuring Cisco Routing Protocols
Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 16
Routing Information Protocol (RIP)
Karakteristik dari protokol routing RIP antara lain:
 RIP adalah protokol routing distance vector.
 Hop count digunakan sebagai metric untuk memilih jalur.
 Hop count maksimum adalah 15.
 Secara default routing updates di broadcast setiap 30 detik.
 RIP mampu melakukan load-balancing sampai 6 jalur
dengan cost yang sama (equal-cost paths).
Perbandingan RIPv1 dan RIPv2
RIPv1 RIPv2
Protokol Routing Classful Classless
Dukungan VLSM Tidak Ya
Mengirimkan subnet mask bersama
dengan routing update?
Tidak Ya
Mendukung route summarization
secara manual?
Tidak Ya
Konfigurasi RIP
Sintaks penulisan perintah konfigurasi routing protokol RIP:
Router(config)# router rip
Perintah ini akan mengaktifkan proses routing RIP
Router(config-router)# network network-number
Perintah ini digunakan untuk mengatur alamat jaringan dimana
router tersebut terhubung langsung.
Configuring Cisco Routing Protocols
Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 17
Contoh Konfigurasi RIP
Konfigurasi RIP di router core_router:
core_router# configure terminal
core_router(config)# router rip
core_router(config-router)# network 11.0.0.0
core_router(config-router)# network 13.0.0.0
core_router(config-router)# end
core_router#
Konfigurasi RIP di router wg_ro_a:
wg_ro_a# configure terminal
wg_ro_a(config)# router rip
wg_ro_a(config-router)# network 13.0.0.0
wg_ro_a(config-router)# network 14.0.0.0
wg_ro_a(config-router)# end
wg_ro_a#
Konfigurasi RIP di router wg_ro_b:
wg_ro_b# configure terminal
wg_ro_b(config)# router rip
wg_ro_b(config-router)# network 10.0.0.0
Configuring Cisco Routing Protocols
Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 18
wg_ro_b(config-router)# network 11.0.0.0
wg_ro_b(config-router)# end
wg_ro_b#
Memverifikasi Konfigurasi RIP
Untuk memverifikasi konfigurasi RIP, Anda dapat menggunakan
perintah show ip protocols:
Router# show ip protocols
Perintah ini akan menampilkan nilai-nilai yang berkaitan dengan
routing protocols dan informasi timer dari routing protocol yang
diterapkan di router. Contoh penggunaan perintah show ip
protocols di router wg_ro_a:
wg_ro_a#show ip protocols
Routing Protocol is "rip"
Sending updates every 30 seconds, next due in 16
seconds
Invalid after 180 seconds, hold down 180, flushed after
240
Outgoing update filter list for all interfaces is not
set
Incoming update filter list for all interfaces is not
set
Redistributing: rip
Default version control: send version 1, receive any
version
Interface Send Recv Key-chain
Ethernet0 1 1 2
Serial1 1 1 2
Routing for Networks:
14.0.0.0
13.0.0.0
Routing Information Sources:
Gateway Distance Last Update
13.1.1.99 120 00:00:15
Distance: (default is 120)
Menampilkan informasi tabel routing IP
Perintah show ip route dapat digunakan untuk menampilkan
informasi routing tabel IP:
Router# show ip route
Configuring Cisco Routing Protocols
Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 19
Contoh penggunaan perintah show ip route di router wg_ro_a:
wg_ro_a#show ip route
Codes: C - connected, S - static, I - IGRP, R - RIP, M -
mobile, B - BGP
D - EIGRP, EX - EIGRP external, O - OSPF, IA -
OSPF inter area
N1 - OSPF NSSA external type 1, N2 - OSPF NSSA
external type 2
E1 - OSPF external type 1, E2 - OSPF external type
2, E - EGP
i - IS-IS, L1 - IS-IS level-1, L2 - IS-IS level-2,
* - candidate default
U - per-user static route, o - ODR
Gateway of last resort is not set
R 10.0.0.0/8 [120/2] via 13.1.1.99, 00:00:25, Serial1
R 11.0.0.0/8 [120/1] via 13.1.1.99, 00:00:26, Serial1
C 13.0.0.0/8 is directly connected, Serial1
C 14.0.0.0/8 is directly connected, Ethernet0
Troubleshooting Konfigurasi RIP
Untuk melakukan troubleshooting konfigurasi RIP, Anda dapat
menggunakan perintah debug ip rip:
wg_ro_a# debug ip rip
Perintah ini akan menampilkan informasi routing update yang
dikirim dan diterima oleh RIP.
Contoh penggunaan perintah debug ip rip di router wg_ro_a:
wg_ro_a#debug ip rip
RIP protocol debugging is on
wg_ro_a#
RIP: sending v1 update to 255.255.255.255 via Ethernet0
(14.1.1.100)
network 13.0.0.0, metric 1
RIP: sending v1 update to 255.255.255.255 via Serial1
(13.1.1.100)
network 14.0.0.0, metric 1
Untuk menonaktifkan debugging, gunakan perintah no debug all:
wg_ro_a# no debug all
Configuring Cisco Routing Protocols
Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 20
Enhanced Interior Gateway Routing Protocol (EIGRP)
Karakteristik dari routing protokol EIGRP antara lain:
 EIGRP mempunyai waktu convergence yang sangat cepat
ketika terjadi perubahan topologi jaringan.
 EIGRP menggunakan bandwidth yang sangat rendah.
 Secara default EIGRP mendukung route summarization
otomatis (classful) pada batas jaringan. Tetapi manual
route summarization juga dapat dilakukan untuk mengurangi
ukuran tabel routing.
 EIGRP mempunyai 3 tabel yaitu tabel routing (menyimpan
route-route terbaik menuju jaringan tujuan), tabel
neighbors (menyimpan daftar tetangga yang berdekatan
dengan router), dan tabel topology (menyimpan daftar entri
route untuk semua tujuan yang telah dipelajari oleh router).
Konfigurasi EIGRP
Sintaks penulisan perintah konfigurasi routing protokol EIGRP:
Router(config)# router eigrp autonomous-system
Perintah ini akan mengaktifkan proses routing EIGRP. Autonomous
System (AS) adalah sebuah kumpulan jaringan-jaringan dibawah
administrasi bersama yang berbagi strategi routing yang sama. Nilai
AS tidak harus didaftarkan, tetapi semua router di dalam sebuah AS
harus mempunyai nilai AS yang sama.
Router(config-router)# network network-number
Perintah ini digunakan untuk mengatur alamat jaringan dimana
router tersebut terhubung langsung.
Configuring Cisco Routing Protocols
Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 21
Contoh Konfigurasi EIGRP
Konfigurasi EIGRP di router core_router:
core_router# configure terminal
core_router(config)# router eigrp 100
core_router(config-router)# network 11.0.0.0
core_router(config-router)# network 13.0.0.0
core_router(config-router)# end
core_router#
Konfigurasi EIGRP di router wg_ro_a:
wg_ro_a# configure terminal
wg_ro_a(config)# router eigrp 100
wg_ro_a(config-router)# network 13.0.0.0
wg_ro_a(config-router)# network 14.0.0.0
wg_ro_a(config-router)# end
wg_ro_a#
Konfigurasi EIGRP di router wg_ro_b:
wg_ro_b# configure terminal
wg_ro_b(config)# router eigrp 100
Configuring Cisco Routing Protocols
Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 22
wg_ro_b(config-router)# network 10.0.0.0
wg_ro_b(config-router)# network 11.0.0.0
wg_ro_b(config-router)# end
wg_ro_b#
Memverifikasi Konfigurasi EIGRP
Untuk memverifikasi konfigurasi EIGRP, Anda dapat menggunakan
perintah show ip route eigrp, show ip protocols, show ip eigrp
interfaces, show ip eigrp neighbors, show ip eigrp topology,
dan show ip eigrp traffic.
Router# show ip route eigrp
Perintah ini menampilkan entri EIGRP saat ini di tabel routing.
Contoh penggunaan perintah show ip route eigrp di router
wg_ro_a:
wg_ro_a#show ip route eigrp
D 10.0.0.0/8 [90/21049600] via 13.1.1.99, 00:07:11,
Serial1
D 11.0.0.0/8 [90/21024000] via 13.1.1.99, 00:11:03,
Serial1
Router# show ip protocols
Perintah ini menampilkan parameter dan status dari proses routing
yang aktif. Contoh penggunaan perintah show ip protocols di
router wg_ro_a:
wg_ro_a#show ip protocols
Routing Protocol is "eigrp 100"
Outgoing update filter list for all interfaces is not
set
Incoming update filter list for all interfaces is not
set
Default networks flagged in outgoing updates
Default networks accepted from incoming updates
EIGRP metric weight K1=1, K2=0, K3=1, K4=0, K5=0
EIGRP maximum hopcount 100
EIGRP maximum metric variance 1
Redistributing: eigrp 100
Automatic network summarization is in effect
Automatic address summarization:
13.0.0.0/8 for Ethernet0
Configuring Cisco Routing Protocols
Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 23
14.0.0.0/8 for Serial1
Routing for Networks:
14.0.0.0
13.0.0.0
Routing Information Sources:
Gateway Distance Last Update
13.1.1.99 90 00:00:36
Distance: internal 90 external 170
Router# show ip eigrp interfaces
Perintah ini digunakan untuk menentukan di interface mana EIGRP
aktif, dan untuk mempelajari informasi mengenai EIGRP yang
berkaitan dengan interface tersebut. Contoh penggunaan perintah
show ip eigrp interfaces di router wg_ro_a:
wg_ro_a#show ip eigrp interfaces
IP-EIGRP interfaces for process 100
Xmit Queue Mean Pacing Time
Multicast Pending
Interface Peers Un/Reliable SRTT Un/Reliable
Flow Timer Routes
Et0 0 0/0 0 0/10
0 0
Se1 1 0/0 18 0/15
91 0
Router# show ip eigrp neighbors
Perintah ini menampilkan tetangga-tetangga yang ditemukan olej
EIGRP dan menentukan kapan tetangga menjadi aktif dan non aktif.
Contoh penggunaan perintah show ip eigrp neighbors di router
wg_ro_a:
wg_ro_a#show ip eigrp neighbors
IP-EIGRP neighbors for process 100
H Address Interface Hold Uptime
SRTT RTO Q Seq
(sec)
(ms) Cnt Num
0 13.1.1.99 Se1 11 00:20:03
18 200 0 10
Router# show ip eigrp topology
Perintah ini menampilkan tabel topologi EIGRP, status route yang
aktif atau pasif, jumlah successors, dan feasible distance ke tujuan.
Configuring Cisco Routing Protocols
Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 24
Contoh penggunaan perintah show ip eigrp topology di router
wg_ro_a:
wg_ro_a#show ip eigrp topology
IP-EIGRP Topology Table for process 100
Codes: P - Passive, A - Active, U - Update, Q - Query, R
- Reply,
r - Reply status
P 10.0.0.0/8, 1 successors, FD is 21049600
via 13.1.1.99 (21049600/20537600), Serial1
P 11.0.0.0/8, 1 successors, FD is 21024000
via 13.1.1.99 (21024000/20512000), Serial1
P 13.0.0.0/8, 1 successors, FD is 2169856
via Connected, Serial1
P 14.0.0.0/8, 1 successors, FD is 281600
via Connected, Ethernet0
Router# show ip eigrp traffic
Perintah ini menampilkan jumlah paket yang dikirim dan diterima.
Contoh penggunaan perintah show ip eigrp traffic di router
wg_ro_a:
wg_ro_a#show ip eigrp traffic
IP-EIGRP Traffic Statistics for process 100
Hellos sent/received: 548/261
Updates sent/received: 7/5
Queries sent/received: 0/0
Replies sent/received: 0/0
Acks sent/received: 4/5
Input queue high water mark 1, 0 drops
Troubleshooting Konfigurasi EIGRP
Untuk melakukan troubleshooting konfigurasi EIGRP, dapat
menggunakan perintah debug ip eigrp:
Router# debug ip eigrp
Perintah ini dapat membantu menganalisa paket-paket yang dikirim
dan dikirim oleh sebuah interface.
Configuring Cisco Routing Protocols
Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 25
Open Shortest Path First (OSPF)
OSPF merupakan interior gateway protocol dan routing
protokol link state yang classless. OSPF memiliki 2 karakteristik
utama yaitu OSPF merupakan protokol standard terbuka, dan
OSPF dibangun berdasarkan algoritma shortest path first (SPF).
OSPF mempunyai kemampuan memecah sebuah internetwork
besar, atau sebuah autonomous system, menjadi internetwork
yang lebih kecil yang disebut dengan area. Dengan teknik ini, trafik
routing update menjadi kecil.
Konfigurasi Single Area OSPF
Sintaks penulisan perintah konfigurasi routing protokol OSPF:
Router(config)# router ospf process-id
Perintah ini akan mengaktifkan proses routing OSPF. Perintah ini
memerlukan nilai identifikasi proses sebagai argumen. Proses ID
adalah nilai yang Anda tentukan untuk mengidentifikasi proses.
Proses ID tidak perlu sama dengan Proses ID OSPF di router-router
OSPF lainnya.
Router(config-router)# network address wildcard-mask area
area-id
Perintah ini digunakan untuk mengatur alamat jaringan-jaringan IP
mana pada router sebagai bagian dari jaringan OSPF. Berikut ini
penjelasan parameter pada perintah network:
 Parameter address dapat berupa alamat network, subnet,
atau alamat interface.
 Parameter wildcard-mask mengidentifikasi bagian dari
alamat IP yang harus cocok/sesuai, dimana nilai 0 berarti
Configuring Cisco Routing Protocols
Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 26
cocok, dan 1 berarti diabaikan. Parameter area-id berupa
area yang diasosiasikan dengan jangkauan alamat OSPF,
dapat berupa nilai desimal atau notasi dotted-decimal.
Contoh Konfigurasi OSPF
Konfigurasi OSPF di router core_router:
core_router#configure terminal
core_router(config)#router ospf 100
core_router(config-router)#network 11.1.1.99 0.0.0.0 area
0
core_router(config-router)#network 13.1.1.99 0.0.0.0 area
0
core_router(config-router)#end
core_router#
Konfigurasi OSPF di router wg_ro_a:
wg_ro_a# configure terminal
wg_ro_a(config)# router ospf 100
wg_ro_a(config-router)# network 13.1.1.100 0.0.0.0 area 0
wg_ro_a(config-router)# network 14.1.1.100 0.0.0.0 area 0
Configuring Cisco Routing Protocols
Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 27
wg_ro_a(config-router)# end
wg_ro_a#
Konfigurasi OSPF di router wg_ro_b:
wg_ro_b# configure terminal
wg_ro_b(config)# router ospf 100
wg_ro_b(config-router)# network 10.1.1.100 0.0.0.0 area 0
wg_ro_b(config-router)# network 11.1.1.100 0.0.0.0 area 0
wg_ro_b(config-router)# end
wg_ro_b#
Memverifikasi Konfigurasi OSPF
Untuk memverifikasi konfigurasi OSPF, Anda dapat menggunakan
perintah show ip protocols, show ip route, show ip ospf
interface, dan show ip ospf neighbor.
Router# show ip protocols
Perintah ini menampilkan informasi tentang konfigurasi OSPF.
Contoh pengunaan perintah show ip protocols di router
wg_ro_a:
wg_ro_a#show ip protocols
Routing Protocol is "ospf 1"
Sending updates every 0 seconds
Invalid after 0 seconds, hold down 0, flushed after 0
Outgoing update filter list for all interfaces is not
set
Incoming update filter list for all interfaces is not
set
Redistributing: ospf 1
Routing for Networks:
13.1.1.100/32
14.1.1.100/32
Routing Information Sources:
Gateway Distance Last Update
13.1.1.99 110 00:06:07
11.1.1.100 110 00:06:07
Distance: (default is 110)
Configuring Cisco Routing Protocols
Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 28
Router# show ip route
Perintah ini menampilkan route-route yang diketahui oleh router
dan bagaimana mereka mempelajarinya. Contoh pengunaan
perintah show ip route di router wg_ro_a:
wg_ro_a#show ip route
Codes: C - connected, S - static, I - IGRP, R - RIP, M -
mobile, B - BGP
D - EIGRP, EX - EIGRP external, O - OSPF, IA -
OSPF inter area
N1 - OSPF NSSA external type 1, N2 - OSPF NSSA
external type 2
E1 - OSPF external type 1, E2 - OSPF external type
2, E - EGP
i - IS-IS, L1 - IS-IS level-1, L2 - IS-IS level-2,
* - candidate default
U - per-user static route, o - ODR
Gateway of last resort is not set
O 10.0.0.0/8 [110/855] via 13.1.1.99, 00:06:10,
Serial1
O 11.0.0.0/8 [110/845] via 13.1.1.99, 00:06:11,
Serial1
C 13.0.0.0/8 is directly connected, Serial1
C 14.0.0.0/8 is directly connected, Ethernet0
Router# show ip ospf interface
Perintah ini memverifikasi interface-interface yang telah
dikonfigurasi pada area yang dimaksud. Contoh pengunaan perintah
show ip ospf interface di router wg_ro_a:
wg_ro_a#show ip ospf interface
Ethernet0 is up, line protocol is up
Internet Address 14.1.1.100/8, Area 0
Process ID 1, Router ID 14.1.1.100, Network Type
BROADCAST, Cost: 10
Transmit Delay is 1 sec, State DR, Priority 1
Designated Router (ID) 14.1.1.100, Interface address
14.1.1.100
No backup designated router on this network
Timer intervals configured, Hello 10, Dead 40, Wait 40,
Retransmit 5
Hello due in 00:00:00
Neighbor Count is 0, Adjacent neighbor count is 0
Suppress hello for 0 neighbor(s)
Serial0 is administratively down, line protocol is down
Configuring Cisco Routing Protocols
Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 29
OSPF not enabled on this interface
Serial1 is up, line protocol is up
Internet Address 13.1.1.100/8, Area 0
Process ID 1, Router ID 14.1.1.100, Network Type
POINT_TO_POINT, Cost: 64
Transmit Delay is 1 sec, State POINT_TO_POINT,
Timer intervals configured, Hello 10, Dead 40, Wait 40,
Retransmit 5
Hello due in 00:00:04
Neighbor Count is 1, Adjacent neighbor count is 1
Adjacent with neighbor 13.1.1.99
Suppress hello for 0 neighbor(s)
Router# show ip ospf neighbors
Perintah ini menampilkan informasi tetangga per interface. Contoh
pengunaan perintah show ip ospf neighbors di router wg_ro_a:
wg_ro_a#show ip ospf neighbor
Neighbor ID Pri State Dead Time Address
Interface
13.1.1.99 1 FULL/ - 00:00:35
13.1.1.99 Serial1
Troubleshooting Konfigurasi OSPF
Untuk melakukan troubleshooting konfigurasi OSPF, dapat
menggunakan perintah debug ip ospf events:
Router# debug ip ospf events
Perintah ini akan menampilkan pesan jika terjadi situasi seperti IP
subnet mask dari router-router pada network yang sama tidak
sesuai, dan OSPF hello serta dead interval dari router tidak sesuai
dengan konfigurasi pada router tetangga.
DAFTAR REFERENSI
Cisco Documentation, www.cisco.com

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Lab practice 1 configuring basic routing and switching (with answer)
Lab practice 1   configuring basic routing and switching (with answer) Lab practice 1   configuring basic routing and switching (with answer)
Lab practice 1 configuring basic routing and switching (with answer)
Arz Sy
 
Konfigurasi mikrotik untuk jaringan lan
Konfigurasi mikrotik untuk jaringan lanKonfigurasi mikrotik untuk jaringan lan
Konfigurasi mikrotik untuk jaringan lan
Guntjoro Ningrat
 

Was ist angesagt? (20)

Ppt mikrotik
Ppt mikrotikPpt mikrotik
Ppt mikrotik
 
Osi layer dan fungsinya
Osi layer dan fungsinyaOsi layer dan fungsinya
Osi layer dan fungsinya
 
IP Address dan Subnetting.pptx
IP Address dan Subnetting.pptxIP Address dan Subnetting.pptx
IP Address dan Subnetting.pptx
 
Pelatihan Interkoneksi Jaringan OPD PEMKOT Mataram menggunakan VPN
Pelatihan Interkoneksi Jaringan OPD PEMKOT Mataram menggunakan VPNPelatihan Interkoneksi Jaringan OPD PEMKOT Mataram menggunakan VPN
Pelatihan Interkoneksi Jaringan OPD PEMKOT Mataram menggunakan VPN
 
Cisco router basic
Cisco router basicCisco router basic
Cisco router basic
 
Building Internet Server using CentOS 7 and CentOS Web Panel (CWP)
Building Internet Server using CentOS 7 and CentOS Web Panel (CWP)Building Internet Server using CentOS 7 and CentOS Web Panel (CWP)
Building Internet Server using CentOS 7 and CentOS Web Panel (CWP)
 
Lab practice 1 configuring basic routing and switching (with answer)
Lab practice 1   configuring basic routing and switching (with answer) Lab practice 1   configuring basic routing and switching (with answer)
Lab practice 1 configuring basic routing and switching (with answer)
 
Static Routing
Static RoutingStatic Routing
Static Routing
 
ppt mikrotik
ppt mikrotikppt mikrotik
ppt mikrotik
 
Modes of router
Modes of routerModes of router
Modes of router
 
Modul packet-tracer
Modul packet-tracerModul packet-tracer
Modul packet-tracer
 
Power Point Routing dinamis
Power Point Routing dinamisPower Point Routing dinamis
Power Point Routing dinamis
 
HOTSPOT on MikroTik Router
HOTSPOT on MikroTik RouterHOTSPOT on MikroTik Router
HOTSPOT on MikroTik Router
 
Konfigurasi mikrotik untuk jaringan lan
Konfigurasi mikrotik untuk jaringan lanKonfigurasi mikrotik untuk jaringan lan
Konfigurasi mikrotik untuk jaringan lan
 
Ngelab Packet Tracer - Subnet, IP, DHCP, Server, DNS, Email, NTP, FTP, RIP, E...
Ngelab Packet Tracer - Subnet, IP, DHCP, Server, DNS, Email, NTP, FTP, RIP, E...Ngelab Packet Tracer - Subnet, IP, DHCP, Server, DNS, Email, NTP, FTP, RIP, E...
Ngelab Packet Tracer - Subnet, IP, DHCP, Server, DNS, Email, NTP, FTP, RIP, E...
 
Basic command to configure mikrotik
Basic command to configure mikrotikBasic command to configure mikrotik
Basic command to configure mikrotik
 
Tutorial Packet Tracer NAT DHCP DNS Web Server FTP Email NTP SSH TELNET
Tutorial Packet Tracer NAT DHCP DNS Web Server FTP Email NTP SSH TELNETTutorial Packet Tracer NAT DHCP DNS Web Server FTP Email NTP SSH TELNET
Tutorial Packet Tracer NAT DHCP DNS Web Server FTP Email NTP SSH TELNET
 
Pengenalan mikrotik revisi
Pengenalan mikrotik revisiPengenalan mikrotik revisi
Pengenalan mikrotik revisi
 
Praktikum 6 pengenalan cisco packet tracer (cpt)
Praktikum 6 pengenalan cisco packet tracer (cpt)Praktikum 6 pengenalan cisco packet tracer (cpt)
Praktikum 6 pengenalan cisco packet tracer (cpt)
 
Network Automation with Ansible
Network Automation with AnsibleNetwork Automation with Ansible
Network Automation with Ansible
 

Andere mochten auch

Junos commands
Junos commandsJunos commands
Junos commands
myerfarez
 
Real-time Static Malware Analysis Using NepenthesFE
Real-time Static Malware Analysis Using NepenthesFEReal-time Static Malware Analysis Using NepenthesFE
Real-time Static Malware Analysis Using NepenthesFE
Network Intelligence India
 

Andere mochten auch (20)

Pembahasan Soal UKK SMK TKJ Paket 1 Tahun 2017
Pembahasan Soal UKK SMK TKJ Paket 1 Tahun 2017Pembahasan Soal UKK SMK TKJ Paket 1 Tahun 2017
Pembahasan Soal UKK SMK TKJ Paket 1 Tahun 2017
 
Modul Praktikum Sistem Keamanan Jaringan STMIK Bumigora Versi 1.0
Modul Praktikum Sistem Keamanan Jaringan STMIK Bumigora Versi 1.0Modul Praktikum Sistem Keamanan Jaringan STMIK Bumigora Versi 1.0
Modul Praktikum Sistem Keamanan Jaringan STMIK Bumigora Versi 1.0
 
Pembahasan Soal UKK SMK TKJ Paket 2 Tahun 2017
Pembahasan Soal UKK SMK TKJ Paket 2 Tahun 2017Pembahasan Soal UKK SMK TKJ Paket 2 Tahun 2017
Pembahasan Soal UKK SMK TKJ Paket 2 Tahun 2017
 
Pembahasan Solusi Soal UKK SMK TKJ Paket 3 Tahun 2017
Pembahasan Solusi Soal UKK SMK TKJ Paket 3 Tahun 2017Pembahasan Solusi Soal UKK SMK TKJ Paket 3 Tahun 2017
Pembahasan Solusi Soal UKK SMK TKJ Paket 3 Tahun 2017
 
Pembahasan Cisco Packet Tracer Challenge LKS SMK Provinsi NTB 2016
Pembahasan Cisco Packet Tracer Challenge LKS SMK Provinsi NTB 2016Pembahasan Cisco Packet Tracer Challenge LKS SMK Provinsi NTB 2016
Pembahasan Cisco Packet Tracer Challenge LKS SMK Provinsi NTB 2016
 
Pembahasan NETCOM Beginner Level Skill Pretest
Pembahasan NETCOM Beginner Level Skill PretestPembahasan NETCOM Beginner Level Skill Pretest
Pembahasan NETCOM Beginner Level Skill Pretest
 
Password Recovery Untuk Cisco 2900 Integrated Service Router (isr)
Password Recovery Untuk Cisco 2900 Integrated Service Router (isr)Password Recovery Untuk Cisco 2900 Integrated Service Router (isr)
Password Recovery Untuk Cisco 2900 Integrated Service Router (isr)
 
Sentralisasi Manajemen Hotspot Menggunakan Transparent Bridge EoIP over SSTP
Sentralisasi Manajemen Hotspot Menggunakan Transparent Bridge EoIP over SSTPSentralisasi Manajemen Hotspot Menggunakan Transparent Bridge EoIP over SSTP
Sentralisasi Manajemen Hotspot Menggunakan Transparent Bridge EoIP over SSTP
 
Building Domain Controller Using Windows Server 2008
Building Domain Controller Using Windows Server 2008Building Domain Controller Using Windows Server 2008
Building Domain Controller Using Windows Server 2008
 
Pembahasan Soal Ujian Praktik SMK TKJ Tahun 2016 - Paket 2
Pembahasan Soal Ujian Praktik SMK TKJ Tahun 2016 - Paket 2Pembahasan Soal Ujian Praktik SMK TKJ Tahun 2016 - Paket 2
Pembahasan Soal Ujian Praktik SMK TKJ Tahun 2016 - Paket 2
 
Ringkasan rekap nilai total lks IT Network palembang 2014
Ringkasan rekap nilai total lks IT Network palembang 2014Ringkasan rekap nilai total lks IT Network palembang 2014
Ringkasan rekap nilai total lks IT Network palembang 2014
 
Ipv6
Ipv6Ipv6
Ipv6
 
Solusi Perhitungan VLSM Bumigora Computer Networking Competition 2014 - STMIK...
Solusi Perhitungan VLSM Bumigora Computer Networking Competition 2014 - STMIK...Solusi Perhitungan VLSM Bumigora Computer Networking Competition 2014 - STMIK...
Solusi Perhitungan VLSM Bumigora Computer Networking Competition 2014 - STMIK...
 
Junos commands
Junos commandsJunos commands
Junos commands
 
Real-time Static Malware Analysis Using NepenthesFE
Real-time Static Malware Analysis Using NepenthesFEReal-time Static Malware Analysis Using NepenthesFE
Real-time Static Malware Analysis Using NepenthesFE
 
Why / How to become the Linux certified
Why / How to become the Linux certifiedWhy / How to become the Linux certified
Why / How to become the Linux certified
 
Juniper Trouble Shooting
Juniper Trouble ShootingJuniper Trouble Shooting
Juniper Trouble Shooting
 
Modul membuat server debian whezzy terbaru by:afn
Modul membuat server debian whezzy terbaru by:afnModul membuat server debian whezzy terbaru by:afn
Modul membuat server debian whezzy terbaru by:afn
 
Konfigurasi Routing OSPF Di MikroTik
Konfigurasi Routing OSPF Di MikroTikKonfigurasi Routing OSPF Di MikroTik
Konfigurasi Routing OSPF Di MikroTik
 
MX960 Router
MX960 RouterMX960 Router
MX960 Router
 

Ähnlich wie Configuring Cisco Routing Protocols

Modul ccna bahasa indonesia ccna2-3
Modul ccna  bahasa indonesia   ccna2-3Modul ccna  bahasa indonesia   ccna2-3
Modul ccna bahasa indonesia ccna2-3
Adams Firdaus
 
Instalasi dan konfigurasi router ( 1 )
Instalasi dan konfigurasi router ( 1 )Instalasi dan konfigurasi router ( 1 )
Instalasi dan konfigurasi router ( 1 )
teguhsmk
 
Instalasi dan konfigurasi router ( 2 )
Instalasi dan konfigurasi router ( 2 )Instalasi dan konfigurasi router ( 2 )
Instalasi dan konfigurasi router ( 2 )
teguhsmk
 
Modul jarkom 2011
Modul jarkom 2011Modul jarkom 2011
Modul jarkom 2011
Vivi Utami
 
09module 20 static-routing-dynamic-routing
09module 20 static-routing-dynamic-routing09module 20 static-routing-dynamic-routing
09module 20 static-routing-dynamic-routing
setioariwibowo
 
KEL-5---MANAGING-DEVICE.pptx
KEL-5---MANAGING-DEVICE.pptxKEL-5---MANAGING-DEVICE.pptx
KEL-5---MANAGING-DEVICE.pptx
SukronJazila3
 

Ähnlich wie Configuring Cisco Routing Protocols (20)

08module 18 router-devices-configuration
08module 18 router-devices-configuration08module 18 router-devices-configuration
08module 18 router-devices-configuration
 
08module 18 router-devices-configuration
08module 18 router-devices-configuration08module 18 router-devices-configuration
08module 18 router-devices-configuration
 
08module 18 router-devices-configuration
08module 18 router-devices-configuration08module 18 router-devices-configuration
08module 18 router-devices-configuration
 
Modul 4 konfigurasi router
Modul 4   konfigurasi routerModul 4   konfigurasi router
Modul 4 konfigurasi router
 
Modul ccna bahasa indonesia ccna2-3
Modul ccna  bahasa indonesia   ccna2-3Modul ccna  bahasa indonesia   ccna2-3
Modul ccna bahasa indonesia ccna2-3
 
Instalasi dan konfigurasi router ( 1 )
Instalasi dan konfigurasi router ( 1 )Instalasi dan konfigurasi router ( 1 )
Instalasi dan konfigurasi router ( 1 )
 
Instalasi dan konfigurasi router ( 2 )
Instalasi dan konfigurasi router ( 2 )Instalasi dan konfigurasi router ( 2 )
Instalasi dan konfigurasi router ( 2 )
 
Laporan cisco
Laporan ciscoLaporan cisco
Laporan cisco
 
Modul jarkom 2011
Modul jarkom 2011Modul jarkom 2011
Modul jarkom 2011
 
09module 20 static-routing-dynamic-routing
09module 20 static-routing-dynamic-routing09module 20 static-routing-dynamic-routing
09module 20 static-routing-dynamic-routing
 
09module 20 static-routing-dynamic-routing
09module 20 static-routing-dynamic-routing09module 20 static-routing-dynamic-routing
09module 20 static-routing-dynamic-routing
 
09module 20 static-routing-dynamic-routing
09module 20 static-routing-dynamic-routing09module 20 static-routing-dynamic-routing
09module 20 static-routing-dynamic-routing
 
Basic mikrotik router_os
Basic mikrotik router_osBasic mikrotik router_os
Basic mikrotik router_os
 
Bab II routing
Bab II routingBab II routing
Bab II routing
 
Basic Konfigurasi Router
Basic Konfigurasi RouterBasic Konfigurasi Router
Basic Konfigurasi Router
 
Cisco router
Cisco routerCisco router
Cisco router
 
Alfred cisco
Alfred ciscoAlfred cisco
Alfred cisco
 
KEL-5---MANAGING-DEVICE.pptx
KEL-5---MANAGING-DEVICE.pptxKEL-5---MANAGING-DEVICE.pptx
KEL-5---MANAGING-DEVICE.pptx
 
P7-ROUTING DINAMIS-OSPF.pptx
P7-ROUTING DINAMIS-OSPF.pptxP7-ROUTING DINAMIS-OSPF.pptx
P7-ROUTING DINAMIS-OSPF.pptx
 
pembelajaran jaringan wan (WIDE AREA NETWORK)
pembelajaran jaringan wan (WIDE AREA NETWORK)pembelajaran jaringan wan (WIDE AREA NETWORK)
pembelajaran jaringan wan (WIDE AREA NETWORK)
 

Mehr von I Putu Hariyadi

Mehr von I Putu Hariyadi (20)

Panduan Praktikum Administrasi Sistem Jaringan Edisi 2
Panduan Praktikum Administrasi Sistem Jaringan Edisi 2Panduan Praktikum Administrasi Sistem Jaringan Edisi 2
Panduan Praktikum Administrasi Sistem Jaringan Edisi 2
 
Panduan Praktikum Administrasi Sistem Jaringan - Proxmox VE 8.0.pdf
Panduan Praktikum Administrasi Sistem Jaringan - Proxmox VE 8.0.pdfPanduan Praktikum Administrasi Sistem Jaringan - Proxmox VE 8.0.pdf
Panduan Praktikum Administrasi Sistem Jaringan - Proxmox VE 8.0.pdf
 
Panduan Praktikum Pemrograman Sistem Jaringan
Panduan Praktikum Pemrograman Sistem JaringanPanduan Praktikum Pemrograman Sistem Jaringan
Panduan Praktikum Pemrograman Sistem Jaringan
 
Pembahasan Solusi Soal UTS Semester Genap 2023 - Praktikum Jaringan Komputer ...
Pembahasan Solusi Soal UTS Semester Genap 2023 - Praktikum Jaringan Komputer ...Pembahasan Solusi Soal UTS Semester Genap 2023 - Praktikum Jaringan Komputer ...
Pembahasan Solusi Soal UTS Semester Genap 2023 - Praktikum Jaringan Komputer ...
 
Panduan Praktikum Cloud Computing Berbasis OpenStack Versi 2.0
Panduan Praktikum Cloud Computing Berbasis OpenStack Versi 2.0Panduan Praktikum Cloud Computing Berbasis OpenStack Versi 2.0
Panduan Praktikum Cloud Computing Berbasis OpenStack Versi 2.0
 
Pembahasan Solusi Soal Uji Kompetensi Keahlian (UKK) SMK TKJ Paket 4 Kurikulu...
Pembahasan Solusi Soal Uji Kompetensi Keahlian (UKK) SMK TKJ Paket 4 Kurikulu...Pembahasan Solusi Soal Uji Kompetensi Keahlian (UKK) SMK TKJ Paket 4 Kurikulu...
Pembahasan Solusi Soal Uji Kompetensi Keahlian (UKK) SMK TKJ Paket 4 Kurikulu...
 
Troubleshooting Computer Network (TSHOOT).pdf
Troubleshooting Computer Network (TSHOOT).pdfTroubleshooting Computer Network (TSHOOT).pdf
Troubleshooting Computer Network (TSHOOT).pdf
 
Proteksi Brute Force pada Proxmox Virtual Environment (PVE) menggunakan Fail2Ban
Proteksi Brute Force pada Proxmox Virtual Environment (PVE) menggunakan Fail2BanProteksi Brute Force pada Proxmox Virtual Environment (PVE) menggunakan Fail2Ban
Proteksi Brute Force pada Proxmox Virtual Environment (PVE) menggunakan Fail2Ban
 
Instalasi dan Konfigurasi VirtualBox Guest Additions pada VM CyberOps Worksta...
Instalasi dan Konfigurasi VirtualBox Guest Additions pada VM CyberOps Worksta...Instalasi dan Konfigurasi VirtualBox Guest Additions pada VM CyberOps Worksta...
Instalasi dan Konfigurasi VirtualBox Guest Additions pada VM CyberOps Worksta...
 
Instalasi dan Konfigurasi PNETLab pada Oracle VirtualBox
Instalasi dan Konfigurasi PNETLab pada Oracle VirtualBoxInstalasi dan Konfigurasi PNETLab pada Oracle VirtualBox
Instalasi dan Konfigurasi PNETLab pada Oracle VirtualBox
 
Cisco Wireless LAN Controller (WLC)
Cisco Wireless LAN Controller (WLC)Cisco Wireless LAN Controller (WLC)
Cisco Wireless LAN Controller (WLC)
 
Jaringan Nirkabel untuk ISP
Jaringan Nirkabel untuk ISPJaringan Nirkabel untuk ISP
Jaringan Nirkabel untuk ISP
 
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 17.8.2 Packet Tracer - Skills In...
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 17.8.2 Packet Tracer - Skills In...Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 17.8.2 Packet Tracer - Skills In...
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 17.8.2 Packet Tracer - Skills In...
 
Pembahasan Solusi Subnetting Lab 17.8.1 Packet Tracer - Design and Build a Sm...
Pembahasan Solusi Subnetting Lab 17.8.1 Packet Tracer - Design and Build a Sm...Pembahasan Solusi Subnetting Lab 17.8.1 Packet Tracer - Design and Build a Sm...
Pembahasan Solusi Subnetting Lab 17.8.1 Packet Tracer - Design and Build a Sm...
 
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.10.2 Packet Tracer - Design a...
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.10.2 Packet Tracer - Design a...Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.10.2 Packet Tracer - Design a...
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.10.2 Packet Tracer - Design a...
 
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.10.1 Packet Tracer - Design a...
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.10.1 Packet Tracer - Design a...Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.10.1 Packet Tracer - Design a...
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.10.1 Packet Tracer - Design a...
 
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.9.3 Packet Tracer - VLSM Desi...
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.9.3 Packet Tracer - VLSM Desi...Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.9.3 Packet Tracer - VLSM Desi...
Pembahasan Solusi Perhitungan VLSM untuk Lab 11.9.3 Packet Tracer - VLSM Desi...
 
Pembahasan Solusi Perhitungan Subnetting untuk Lab 11.7.5 Packet Tracer - Sub...
Pembahasan Solusi Perhitungan Subnetting untuk Lab 11.7.5 Packet Tracer - Sub...Pembahasan Solusi Perhitungan Subnetting untuk Lab 11.7.5 Packet Tracer - Sub...
Pembahasan Solusi Perhitungan Subnetting untuk Lab 11.7.5 Packet Tracer - Sub...
 
Pembahasan Solusi Soal UAS Praktikum Manajemen Keamanan Informasi
Pembahasan Solusi Soal UAS Praktikum Manajemen Keamanan InformasiPembahasan Solusi Soal UAS Praktikum Manajemen Keamanan Informasi
Pembahasan Solusi Soal UAS Praktikum Manajemen Keamanan Informasi
 
Pembahasan Solusi Soal UAS Troubleshooting & Maintaining Computer Network
Pembahasan Solusi Soal UAS Troubleshooting & Maintaining Computer NetworkPembahasan Solusi Soal UAS Troubleshooting & Maintaining Computer Network
Pembahasan Solusi Soal UAS Troubleshooting & Maintaining Computer Network
 

Kürzlich hochgeladen

Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 

Kürzlich hochgeladen (20)

Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 

Configuring Cisco Routing Protocols

  • 1. CONFIGURING CISCO ROUTING PROTOCOLS Oleh: I Putu Hariyadi admin@iputuhariyadi.net www.iputuhariyadi.net
  • 2. i DAFTAR ISI Pengenalan Cisco Internetwork Operating System (1) Pengenalan Mode Router (1) Konfigurasi Dasar Router (2) Pengenalan Routing (7) Konfigurasi Static Route (8) Konfigurasi Default Route Forwarding (11) Pengenalan Protokol Routing Dinamis (13) Routing Information Protocol (16) Enhanced Interior Gateway Routing Protocol (20) Open Shortest Path First (25)
  • 3. Configuring Cisco Routing Protocols Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 1 Pengenalan Cisco Internetwork Operating System (IOS) Cisco IOS adalah sistem operasi dari Cisco router yang digunakan untuk mengatur sumber daya hardware, dan software dari router. Cisco IOS diciptakan untuk memberikan layanan jaringan. Anda dapat mengakses Cisco IOS command line melalui koneksi console, modem, maupun sesi telnet. Ketika Anda mengkonfigurasi Cisco Router dari command line interface (CLI) yang diakses melalui console atau remote terminal, Cisco IOS memberikan CLI yang disebut EXEC. EXEC akan menerjemahkan perintah yang Anda masukkan dan membawa ke operasi yang sesuai. Anda harus login ke router sebelum Anda dapat memasukkan perintah EXEC. Pengenalan Mode Router Untuk tujuan keamanan, EXEC mempunyai 2 level access ke perintah-perintah yaitu user mode, dan privileged-mode. Router>  User-mode prompt Router> enable
  • 4. Configuring Cisco Routing Protocols Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 2 Router#  Privileged-mode prompt Router# disable Router> Router> logout Konfigurasi Dasar Router Sebelum melakukan konfigurasi pada router, Anda pertama harus masuk ke mode global configuration dengan menggunakan perintah berikut: Router# configure terminal Router(config)# Mengatur Hostname Memberikan identifikasi nama ke router menggunakan perintah hostname. Sintaks penulisan perintah hostname: Router(config)# hostname name Contoh: Router(config)# hostname wg_ro_a wg_ro_a(config)# Mengatur Password Terdapat beberapa password yang dapat diatur pada router seperti password privilege mode, console, dan telnet. Sintaks penulisan konfigurasi password privilege mode: Router(config)# enable secret password Sintaks penulisan konfigurasi password console: Masuk ke mode line console Router(config)# line console 0 Mengatur password console Router(config-line)# password password Router(config-line)# login
  • 5. Configuring Cisco Routing Protocols Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 3 Sintaks penulisan konfigurasi password telnet: Masuk ke mode line vty (Virtual Teletype)/telnet Router(config)# line vty 0 4 Mengatur password telnet Router(config-line)# password password Router(config-line)# login Contoh: wg_ro_a(config)# enable secret sanfran wg_ro_a(config)# line console 0 wg_ro_a(config-line)# password cisco wg_ro_a(config-line)# login wg_ro_a(config-line)# exit wg_ro_a(config)# line vty 0 4 wg_ro_a(config-line)# password sanjose wg_ro_a(config-line)# login Mengatur Banner Melalui mode global configuration, konfigurasi banner message-of- the-day (motd). Karakter pembatas seperti # digunakan di awal dan akhir dari pesan untuk memberitahu kepada router kapan pesan selesai. Sintaks penulisan konfigurasi banner: Router(config)# banner motd # message # Contoh: wg_ro_a# configure terminal wg_ro_a(config)# banner motd # Selamat Datang di wg_ro_a # Mengatur Interface Router Untuk mengkonfigurasi interface dari router dengan alamat IP dan informasi lainnya, pertama Anda harus masuk ke mode interface configuration dengan menentukan jenis interface dan
  • 6. Configuring Cisco Routing Protocols Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 4 nomornya. Selanjutnya konfigurasi alamat IP dan subnet mask serta mengaktifkan interfacenya. Sintaks penulisan perintah konfigurasi interface: Router(config)# interface type number Memberikan alamat IP dan subnet mask ke interface: Router(config-if)# ip address address mask Memberikan deskripsi untuk membantu dokumentasi jaringan: Router(config-if)# description description Mengaktifkan interface: Router(config-if)# no shutdown Contoh untuk mengatur interface fastethernet0/0 dengan alamat IP 10.0.0.1, dan subnet mask 255.0.0.0: wg_ro_a(config)# interface fastethernet0/0 wg_ro_a(config-if)# ip address 10.0.0.1 255.0.0.0 wg_ro_a(config-if)# description terhubung ke switchA port 3 wg_ro_a(config-if)# no shutdown Untuk menonaktifkan interface gunakan perintah berikut di mode interface configuration: wg_ro_a(config-if)# shutdown Menyimpan Konfigurasi Router Setelah melakukan konfigurasi dasar pada router, saatnya menyimpan perubahan-perubahan konfigurasi pada router ke NVRAM menggunakan perintah berikut: Router# copy running-config startup-config Memverifikasi konfigurasi dasar dan operasi router Untuk memverifikasi status startup dan operasi router Anda dapat menggunakan perintah-perintah status router seperti show
  • 7. Configuring Cisco Routing Protocols Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 5 version, show startup-config, show running-config, show ip route, show interfaces, dan show ip interface brief. Router# show version Perintah ini digunakan untuk menampilkan konfigurasi sistem hardware, versi software, ukuran memori, dan nilai configuration register. Cisco router mempunyai 3 jenis memory yaitu:  RAM, menyimpan tabel routing, konfigurasi aktif, dan lainnya.  NVRAM, digunakan untuk secara permanen menyimpan konfigurasi startup.  Flash, digunakan secara permanen untuk menyimpan image software Cisco IOS, dan file-file lainnya. Router# show running-config Perintah ini digunakan untuk menampilkan konfigurasi yang terdapat di RAM. Router# show startup-config Perintah ini digunakan untuk menampilkan konfigurasi yang tersimpan di NVRAM. Konfigurasi ini yang akan digunakan oleh router saat reboot selanjutnya. Router# show ip route Perintah ini digunakan untuk menampilkan tabel routing yang saat ini digunakan oleh IOS untuk memilih jalur terbaik menuju jaringan yang dituju. Router# show interfaces Perintah ini digunakan untuk menampilkan semua parameter konfigurasi dan statistik dari interface.
  • 8. Configuring Cisco Routing Protocols Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 6 Router# show ip interface brief Perintah ini digunakan untuk menampilkan ringkasan informasi konfigurasi interface, termasuk alamat IP dan status dari interface.
  • 9. Configuring Cisco Routing Protocols Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 7 Pengenalan Routing Routing adalah proses untuk meneruskan paket data dari satu lokasi ke lokasi lainnya. Di dunia networking, router merupakan peralatan yang digunakan untuk meroutekan trafik. Agar dapat meroutekan apa pun, sebuah router harus melakukan beberapa hal berikut:  Mengetahui alamat tujuan.  Mengidentifikasi sumber-sumber darimana router dapat belajar.  Menemukan route-route yang mungkin menuju destination.  Memilih route terbaik.  Memelihara dan memverifikasi informasi routing. Informasi routing yang diperoleh router dari router lainnya akan disimpan di tabel routing. Terdapat 2 cara dimana informasi tujuan dapat dipelajari:  Informasi routing dimasukkan secara manual oleh administrator jaringan.  Informasi routing dapat dikumpulkan melalui proses routing dinamis yang berjalan di router-router. Perbandingan Static Route dan Dynamic Route Static Route Dynamic Route Menggunakan route-route yang dimasukkan oleh administrator jaringan ke route secara manual. Menggunakan route-route dimana protokol routing jaringan akan menyesuaikan secara otomatis terhadap perubahan topologi.
  • 10. Configuring Cisco Routing Protocols Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 8 Konfigurasi Static Route Static Route biasanya digunakan ketika meroutingkan dari sebuah network ke stub network. Stub network adalah sebuah network yang hanya memiliki sebuah jalur keluar dari network tersebut. Untuk mengkonfigurasi static route, masukkan perintah ip route di mode global configuration. Sintaks penulisan static route: Router(config)# ip route network [mask] {address | interface} [distance] [permanent] Berikut ini penjelasan masing-masing parameter dari perintah ip route:  Parameter network, mengatur alamat network, subnetwork, atau host. Parameter mask, mengatur subnet mask.  Parameter address, mengatur alamat IP dari router hop berikutnya.  Parameter interface, menentukan nama dari interface yang digunakan untuk mengakses jaringan tujuan. Interface harus berupa interface point-to-point.  Parameter distance, bersifat opsional menentukan nilai administrative distance (AD).
  • 11. Configuring Cisco Routing Protocols Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 9  Parameter permanent, bersifat opsional menentukan route tidak akan dihapus meskipun jika interface dalam keadaan shutdown. Contoh Konfigurasi Static Route Konfigurasi Routing Static di router core_router: core_router#configure terminal core_router(config)#ip route 14.1.1.0 255.255.255.0 13.1.1.100 core_router(config)#ip route 10.1.1.0 255.255.255.0 11.1.1.100 core_router(config)#end core_router# Konfigurasi Routing Static di router wg_ro_a: wg_ro_a# configure terminal wg_ro_a(config)# ip route 11.1.1.0 255.255.255.0 13.1.1.99 wg_ro_a(config)# ip route 10.1.1.0 255.255.255.0 13.1.1.99 wg_ro_a(config)# end wg_ro_a#
  • 12. Configuring Cisco Routing Protocols Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 10 Konfigurasi Routing Static di router wg_ro_b: wg_ro_b# configure terminal wg_ro_b(config)# ip route 13.1.1.0 255.255.255.0 11.1.1.99 wg_ro_b(config)# ip route 14.1.1.0 255.255.255.0 11.1.1.99 wg_ro_b(config)# end wg_ro_b# Memverifikasi Konfigurasi Static Route Untuk memverifikasi konfigurasi Static Route, Anda dapat menggunakan perintah show ip route. Router# show ip route Contoh penggunaan perintah show ip route di router wg_ro_a: wg_ro_a#show ip route Codes: C - connected, S - static, I - IGRP, R - RIP, M - mobile, B - BGP D - EIGRP, EX - EIGRP external, O - OSPF, IA - OSPF inter area N1 - OSPF NSSA external type 1, N2 - OSPF NSSA external type 2 E1 - OSPF external type 1, E2 - OSPF external type 2, E - EGP i - IS-IS, L1 - IS-IS level-1, L2 - IS-IS level-2, * - candidate default U - per-user static route, o - ODR Gateway of last resort is not set S 10.0.0.0/8 [1/0] via 13.1.1.99 S 11.0.0.0/8 [1/0] via 13.1.1.99 C 13.0.0.0/8 is directly connected, Serial1 C 14.0.0.0/8 is directly connected, Ethernet0 Kode “S” pada hasil eksekusi perintah show ip route diatas, menandakan static route.
  • 13. Configuring Cisco Routing Protocols Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 11 Konfigurasi Default Route Forwarding Default Route digunakan pada situasi ketika route dari sumber ke tujuan tidak diketahui atau ketika tidak memungkinkan bagi router untuk memelihara banyak route di dalam routing tabelnya. Untuk mengkonfigurasi default route forwarding, gunakan perintah ip route pada mode global configuration. Contoh Konfigurasi Default Route Forwarding Konfigurasi Default Route di router wg_ro_a: wg_ro_a# configure terminal wg_ro_a(config)# ip route 0.0.0.0 0.0.0.0 13.1.1.99 wg_ro_a(config)# end
  • 14. Configuring Cisco Routing Protocols Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 12 wg_ro_a# Konfigurasi Default Route di router wg_ro_b: wg_ro_b# configure terminal wg_ro_b(config)# ip route 0.0.0.0 0.0.0.0 11.1.1.99 wg_ro_b(config)# end wg_ro_b# Memverifikasi Konfigurasi Default Route Untuk memverifikasi konfigurasi Default Route, Anda dapat menggunakan perintah show ip route. Router# show ip route Contoh penggunaan perintah show ip route di router wg_ro_a: wg_ro_a#show ip route Codes: C - connected, S - static, I - IGRP, R - RIP, M - mobile, B - BGP D - EIGRP, EX - EIGRP external, O - OSPF, IA - OSPF inter area N1 - OSPF NSSA external type 1, N2 - OSPF NSSA external type 2 E1 - OSPF external type 1, E2 - OSPF external type 2, E - EGP i - IS-IS, L1 - IS-IS level-1, L2 - IS-IS level-2, ia - IS-IS inter area * - candidate default, U - per-user static route, o - ODR P - periodic downloaded static route Gateway of last resort is 13.1.1.99 to network 0.0.0.0 C 13.0.0.0/8 is directly connected, Serial1 C 14.0.0.0/8 is directly connected, Ethernet0 S* 0.0.0.0/0 [1/0] via 13.1.1.99 Kode “S” pada hasil eksekusi perintah show ip route, menandakan static route. Kode “*” menandakan jalur terakhir yang digunakan ketika meneruskan paket data.
  • 15. Configuring Cisco Routing Protocols Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 13 Perintah ip classless Perintah ip classless digunakan untuk mencegah sebuah router membuang paket yang ditujukan ke subnetwork yang tidak diketahui jika default route dikonfigurasi. Contoh penggunaan perintah ip classless: Router# configure terminal Router(config)# ip route 0.0.0.0 0.0.0.0 192.168.2.2 Router(config)# ip classless Pengenalan Protokol Routing Dinamis Sebuah protokol routing mendefinisikan peraturan-peraturan yang digunakan oleh router ketika berkomunikasi dengan router- router tetangganya. Protokol routing digunakan di antara router- router untuk menentukan jalur dan memelihara tabel routing. Setelah jalur ditentukan sebuah router dapat merutekan routed protocol. Terdapat 2 jenis protokol routing yaitu: 1. Interior Gateway Protocols (IGP) Protokol routing ini digunakan untuk bertukar informasi routing di dalam sebuah autonomous system. Contoh protokol routing yang termasuk dalam IGP antara lain Routing Information Protocol (RIP), Interior Gateway Routing Protocol (IGRP), Enhanced Interior Gateway Routing Protocol (EIGRP), dan Open Shortest Path First (OSPF). 2. Exterior Gateway Protocols (EGP) Protokol routing ini digunakan untuk bertukar informasi routing antar autonomous system. Contoh protokol routing
  • 16. Configuring Cisco Routing Protocols Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 14 yang termasuk dalam EGP adalah Border Gateway Protocol (BGP). Autonomous System adalah sebuah kumpulan jaringan dibawah administrasi bersama yang berbagi strategi routing yang sama. Di dalam sebuah autonomous system, algoritma routing IGP dalam digolongkan ke dalam salah satu dari algoritma berikut: 1. Distance Vector Menggunakan pendekatan arah dan jarak untuk menjangkau link lainnya di internetwork. 2. Link State Menggunakan pendekatan dengan membuat abstraksi dari topologi keseluruhan internetwork, atau paling tidak bagian dimana router tersebut ditempatkan. 3. Balanced Hybrid Menggabungkan kelebihan dari algoritma Distance Vector dan Link State. Administrative Distance Merupakan sebuah nilai antara 0 sampai dengan 255 yang digunakan untuk mengukur apa yang disebut dengan trustworthiness dari informasi routing yang diterima oleh router dari router tetangga. Tabel Administrative Distance Sumber Route Default Distance Interface terhubung langsung 0 Alamat Static Route 1 EIGRP 90
  • 17. Configuring Cisco Routing Protocols Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 15 IGRP 100 OSPF 110 RIPv1, RIPv2 120 External EIGRP 170 Tidak diketahui / tidak dipercaya 255 Classful Routing versus Classless Routing Classful routing protocols tidak menyertakan informasi subnet mask bersama route advertisement. Contoh protokol routing classful antara lain RIPv1, dan IGRP. Classless routing protocols menyertakan informasi subnet mask bersama route advertisement. Contoh protokol routing classless antara lain RIPv2, EIGRP, OSPF, dan IS-IS. Tabel Perbandingan Protokol Routing Karakteristik RIPv1 RIPv2 IGRP EIGRP* OSPF Distance Vector √ √ √ √ Link State √ Route Summarization Otomatis √ √ √ √ Route Summarization Manual √ √ √ Dukungan VLSM √ √ √ Proprietary √ √ Waktu Convergence Lambat Lambat Lambat Sangat Cepat Cepat * EIGRP merupakan protokol routing distance vector dengan beberapa fitur link state.
  • 18. Configuring Cisco Routing Protocols Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 16 Routing Information Protocol (RIP) Karakteristik dari protokol routing RIP antara lain:  RIP adalah protokol routing distance vector.  Hop count digunakan sebagai metric untuk memilih jalur.  Hop count maksimum adalah 15.  Secara default routing updates di broadcast setiap 30 detik.  RIP mampu melakukan load-balancing sampai 6 jalur dengan cost yang sama (equal-cost paths). Perbandingan RIPv1 dan RIPv2 RIPv1 RIPv2 Protokol Routing Classful Classless Dukungan VLSM Tidak Ya Mengirimkan subnet mask bersama dengan routing update? Tidak Ya Mendukung route summarization secara manual? Tidak Ya Konfigurasi RIP Sintaks penulisan perintah konfigurasi routing protokol RIP: Router(config)# router rip Perintah ini akan mengaktifkan proses routing RIP Router(config-router)# network network-number Perintah ini digunakan untuk mengatur alamat jaringan dimana router tersebut terhubung langsung.
  • 19. Configuring Cisco Routing Protocols Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 17 Contoh Konfigurasi RIP Konfigurasi RIP di router core_router: core_router# configure terminal core_router(config)# router rip core_router(config-router)# network 11.0.0.0 core_router(config-router)# network 13.0.0.0 core_router(config-router)# end core_router# Konfigurasi RIP di router wg_ro_a: wg_ro_a# configure terminal wg_ro_a(config)# router rip wg_ro_a(config-router)# network 13.0.0.0 wg_ro_a(config-router)# network 14.0.0.0 wg_ro_a(config-router)# end wg_ro_a# Konfigurasi RIP di router wg_ro_b: wg_ro_b# configure terminal wg_ro_b(config)# router rip wg_ro_b(config-router)# network 10.0.0.0
  • 20. Configuring Cisco Routing Protocols Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 18 wg_ro_b(config-router)# network 11.0.0.0 wg_ro_b(config-router)# end wg_ro_b# Memverifikasi Konfigurasi RIP Untuk memverifikasi konfigurasi RIP, Anda dapat menggunakan perintah show ip protocols: Router# show ip protocols Perintah ini akan menampilkan nilai-nilai yang berkaitan dengan routing protocols dan informasi timer dari routing protocol yang diterapkan di router. Contoh penggunaan perintah show ip protocols di router wg_ro_a: wg_ro_a#show ip protocols Routing Protocol is "rip" Sending updates every 30 seconds, next due in 16 seconds Invalid after 180 seconds, hold down 180, flushed after 240 Outgoing update filter list for all interfaces is not set Incoming update filter list for all interfaces is not set Redistributing: rip Default version control: send version 1, receive any version Interface Send Recv Key-chain Ethernet0 1 1 2 Serial1 1 1 2 Routing for Networks: 14.0.0.0 13.0.0.0 Routing Information Sources: Gateway Distance Last Update 13.1.1.99 120 00:00:15 Distance: (default is 120) Menampilkan informasi tabel routing IP Perintah show ip route dapat digunakan untuk menampilkan informasi routing tabel IP: Router# show ip route
  • 21. Configuring Cisco Routing Protocols Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 19 Contoh penggunaan perintah show ip route di router wg_ro_a: wg_ro_a#show ip route Codes: C - connected, S - static, I - IGRP, R - RIP, M - mobile, B - BGP D - EIGRP, EX - EIGRP external, O - OSPF, IA - OSPF inter area N1 - OSPF NSSA external type 1, N2 - OSPF NSSA external type 2 E1 - OSPF external type 1, E2 - OSPF external type 2, E - EGP i - IS-IS, L1 - IS-IS level-1, L2 - IS-IS level-2, * - candidate default U - per-user static route, o - ODR Gateway of last resort is not set R 10.0.0.0/8 [120/2] via 13.1.1.99, 00:00:25, Serial1 R 11.0.0.0/8 [120/1] via 13.1.1.99, 00:00:26, Serial1 C 13.0.0.0/8 is directly connected, Serial1 C 14.0.0.0/8 is directly connected, Ethernet0 Troubleshooting Konfigurasi RIP Untuk melakukan troubleshooting konfigurasi RIP, Anda dapat menggunakan perintah debug ip rip: wg_ro_a# debug ip rip Perintah ini akan menampilkan informasi routing update yang dikirim dan diterima oleh RIP. Contoh penggunaan perintah debug ip rip di router wg_ro_a: wg_ro_a#debug ip rip RIP protocol debugging is on wg_ro_a# RIP: sending v1 update to 255.255.255.255 via Ethernet0 (14.1.1.100) network 13.0.0.0, metric 1 RIP: sending v1 update to 255.255.255.255 via Serial1 (13.1.1.100) network 14.0.0.0, metric 1 Untuk menonaktifkan debugging, gunakan perintah no debug all: wg_ro_a# no debug all
  • 22. Configuring Cisco Routing Protocols Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 20 Enhanced Interior Gateway Routing Protocol (EIGRP) Karakteristik dari routing protokol EIGRP antara lain:  EIGRP mempunyai waktu convergence yang sangat cepat ketika terjadi perubahan topologi jaringan.  EIGRP menggunakan bandwidth yang sangat rendah.  Secara default EIGRP mendukung route summarization otomatis (classful) pada batas jaringan. Tetapi manual route summarization juga dapat dilakukan untuk mengurangi ukuran tabel routing.  EIGRP mempunyai 3 tabel yaitu tabel routing (menyimpan route-route terbaik menuju jaringan tujuan), tabel neighbors (menyimpan daftar tetangga yang berdekatan dengan router), dan tabel topology (menyimpan daftar entri route untuk semua tujuan yang telah dipelajari oleh router). Konfigurasi EIGRP Sintaks penulisan perintah konfigurasi routing protokol EIGRP: Router(config)# router eigrp autonomous-system Perintah ini akan mengaktifkan proses routing EIGRP. Autonomous System (AS) adalah sebuah kumpulan jaringan-jaringan dibawah administrasi bersama yang berbagi strategi routing yang sama. Nilai AS tidak harus didaftarkan, tetapi semua router di dalam sebuah AS harus mempunyai nilai AS yang sama. Router(config-router)# network network-number Perintah ini digunakan untuk mengatur alamat jaringan dimana router tersebut terhubung langsung.
  • 23. Configuring Cisco Routing Protocols Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 21 Contoh Konfigurasi EIGRP Konfigurasi EIGRP di router core_router: core_router# configure terminal core_router(config)# router eigrp 100 core_router(config-router)# network 11.0.0.0 core_router(config-router)# network 13.0.0.0 core_router(config-router)# end core_router# Konfigurasi EIGRP di router wg_ro_a: wg_ro_a# configure terminal wg_ro_a(config)# router eigrp 100 wg_ro_a(config-router)# network 13.0.0.0 wg_ro_a(config-router)# network 14.0.0.0 wg_ro_a(config-router)# end wg_ro_a# Konfigurasi EIGRP di router wg_ro_b: wg_ro_b# configure terminal wg_ro_b(config)# router eigrp 100
  • 24. Configuring Cisco Routing Protocols Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 22 wg_ro_b(config-router)# network 10.0.0.0 wg_ro_b(config-router)# network 11.0.0.0 wg_ro_b(config-router)# end wg_ro_b# Memverifikasi Konfigurasi EIGRP Untuk memverifikasi konfigurasi EIGRP, Anda dapat menggunakan perintah show ip route eigrp, show ip protocols, show ip eigrp interfaces, show ip eigrp neighbors, show ip eigrp topology, dan show ip eigrp traffic. Router# show ip route eigrp Perintah ini menampilkan entri EIGRP saat ini di tabel routing. Contoh penggunaan perintah show ip route eigrp di router wg_ro_a: wg_ro_a#show ip route eigrp D 10.0.0.0/8 [90/21049600] via 13.1.1.99, 00:07:11, Serial1 D 11.0.0.0/8 [90/21024000] via 13.1.1.99, 00:11:03, Serial1 Router# show ip protocols Perintah ini menampilkan parameter dan status dari proses routing yang aktif. Contoh penggunaan perintah show ip protocols di router wg_ro_a: wg_ro_a#show ip protocols Routing Protocol is "eigrp 100" Outgoing update filter list for all interfaces is not set Incoming update filter list for all interfaces is not set Default networks flagged in outgoing updates Default networks accepted from incoming updates EIGRP metric weight K1=1, K2=0, K3=1, K4=0, K5=0 EIGRP maximum hopcount 100 EIGRP maximum metric variance 1 Redistributing: eigrp 100 Automatic network summarization is in effect Automatic address summarization: 13.0.0.0/8 for Ethernet0
  • 25. Configuring Cisco Routing Protocols Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 23 14.0.0.0/8 for Serial1 Routing for Networks: 14.0.0.0 13.0.0.0 Routing Information Sources: Gateway Distance Last Update 13.1.1.99 90 00:00:36 Distance: internal 90 external 170 Router# show ip eigrp interfaces Perintah ini digunakan untuk menentukan di interface mana EIGRP aktif, dan untuk mempelajari informasi mengenai EIGRP yang berkaitan dengan interface tersebut. Contoh penggunaan perintah show ip eigrp interfaces di router wg_ro_a: wg_ro_a#show ip eigrp interfaces IP-EIGRP interfaces for process 100 Xmit Queue Mean Pacing Time Multicast Pending Interface Peers Un/Reliable SRTT Un/Reliable Flow Timer Routes Et0 0 0/0 0 0/10 0 0 Se1 1 0/0 18 0/15 91 0 Router# show ip eigrp neighbors Perintah ini menampilkan tetangga-tetangga yang ditemukan olej EIGRP dan menentukan kapan tetangga menjadi aktif dan non aktif. Contoh penggunaan perintah show ip eigrp neighbors di router wg_ro_a: wg_ro_a#show ip eigrp neighbors IP-EIGRP neighbors for process 100 H Address Interface Hold Uptime SRTT RTO Q Seq (sec) (ms) Cnt Num 0 13.1.1.99 Se1 11 00:20:03 18 200 0 10 Router# show ip eigrp topology Perintah ini menampilkan tabel topologi EIGRP, status route yang aktif atau pasif, jumlah successors, dan feasible distance ke tujuan.
  • 26. Configuring Cisco Routing Protocols Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 24 Contoh penggunaan perintah show ip eigrp topology di router wg_ro_a: wg_ro_a#show ip eigrp topology IP-EIGRP Topology Table for process 100 Codes: P - Passive, A - Active, U - Update, Q - Query, R - Reply, r - Reply status P 10.0.0.0/8, 1 successors, FD is 21049600 via 13.1.1.99 (21049600/20537600), Serial1 P 11.0.0.0/8, 1 successors, FD is 21024000 via 13.1.1.99 (21024000/20512000), Serial1 P 13.0.0.0/8, 1 successors, FD is 2169856 via Connected, Serial1 P 14.0.0.0/8, 1 successors, FD is 281600 via Connected, Ethernet0 Router# show ip eigrp traffic Perintah ini menampilkan jumlah paket yang dikirim dan diterima. Contoh penggunaan perintah show ip eigrp traffic di router wg_ro_a: wg_ro_a#show ip eigrp traffic IP-EIGRP Traffic Statistics for process 100 Hellos sent/received: 548/261 Updates sent/received: 7/5 Queries sent/received: 0/0 Replies sent/received: 0/0 Acks sent/received: 4/5 Input queue high water mark 1, 0 drops Troubleshooting Konfigurasi EIGRP Untuk melakukan troubleshooting konfigurasi EIGRP, dapat menggunakan perintah debug ip eigrp: Router# debug ip eigrp Perintah ini dapat membantu menganalisa paket-paket yang dikirim dan dikirim oleh sebuah interface.
  • 27. Configuring Cisco Routing Protocols Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 25 Open Shortest Path First (OSPF) OSPF merupakan interior gateway protocol dan routing protokol link state yang classless. OSPF memiliki 2 karakteristik utama yaitu OSPF merupakan protokol standard terbuka, dan OSPF dibangun berdasarkan algoritma shortest path first (SPF). OSPF mempunyai kemampuan memecah sebuah internetwork besar, atau sebuah autonomous system, menjadi internetwork yang lebih kecil yang disebut dengan area. Dengan teknik ini, trafik routing update menjadi kecil. Konfigurasi Single Area OSPF Sintaks penulisan perintah konfigurasi routing protokol OSPF: Router(config)# router ospf process-id Perintah ini akan mengaktifkan proses routing OSPF. Perintah ini memerlukan nilai identifikasi proses sebagai argumen. Proses ID adalah nilai yang Anda tentukan untuk mengidentifikasi proses. Proses ID tidak perlu sama dengan Proses ID OSPF di router-router OSPF lainnya. Router(config-router)# network address wildcard-mask area area-id Perintah ini digunakan untuk mengatur alamat jaringan-jaringan IP mana pada router sebagai bagian dari jaringan OSPF. Berikut ini penjelasan parameter pada perintah network:  Parameter address dapat berupa alamat network, subnet, atau alamat interface.  Parameter wildcard-mask mengidentifikasi bagian dari alamat IP yang harus cocok/sesuai, dimana nilai 0 berarti
  • 28. Configuring Cisco Routing Protocols Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 26 cocok, dan 1 berarti diabaikan. Parameter area-id berupa area yang diasosiasikan dengan jangkauan alamat OSPF, dapat berupa nilai desimal atau notasi dotted-decimal. Contoh Konfigurasi OSPF Konfigurasi OSPF di router core_router: core_router#configure terminal core_router(config)#router ospf 100 core_router(config-router)#network 11.1.1.99 0.0.0.0 area 0 core_router(config-router)#network 13.1.1.99 0.0.0.0 area 0 core_router(config-router)#end core_router# Konfigurasi OSPF di router wg_ro_a: wg_ro_a# configure terminal wg_ro_a(config)# router ospf 100 wg_ro_a(config-router)# network 13.1.1.100 0.0.0.0 area 0 wg_ro_a(config-router)# network 14.1.1.100 0.0.0.0 area 0
  • 29. Configuring Cisco Routing Protocols Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 27 wg_ro_a(config-router)# end wg_ro_a# Konfigurasi OSPF di router wg_ro_b: wg_ro_b# configure terminal wg_ro_b(config)# router ospf 100 wg_ro_b(config-router)# network 10.1.1.100 0.0.0.0 area 0 wg_ro_b(config-router)# network 11.1.1.100 0.0.0.0 area 0 wg_ro_b(config-router)# end wg_ro_b# Memverifikasi Konfigurasi OSPF Untuk memverifikasi konfigurasi OSPF, Anda dapat menggunakan perintah show ip protocols, show ip route, show ip ospf interface, dan show ip ospf neighbor. Router# show ip protocols Perintah ini menampilkan informasi tentang konfigurasi OSPF. Contoh pengunaan perintah show ip protocols di router wg_ro_a: wg_ro_a#show ip protocols Routing Protocol is "ospf 1" Sending updates every 0 seconds Invalid after 0 seconds, hold down 0, flushed after 0 Outgoing update filter list for all interfaces is not set Incoming update filter list for all interfaces is not set Redistributing: ospf 1 Routing for Networks: 13.1.1.100/32 14.1.1.100/32 Routing Information Sources: Gateway Distance Last Update 13.1.1.99 110 00:06:07 11.1.1.100 110 00:06:07 Distance: (default is 110)
  • 30. Configuring Cisco Routing Protocols Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 28 Router# show ip route Perintah ini menampilkan route-route yang diketahui oleh router dan bagaimana mereka mempelajarinya. Contoh pengunaan perintah show ip route di router wg_ro_a: wg_ro_a#show ip route Codes: C - connected, S - static, I - IGRP, R - RIP, M - mobile, B - BGP D - EIGRP, EX - EIGRP external, O - OSPF, IA - OSPF inter area N1 - OSPF NSSA external type 1, N2 - OSPF NSSA external type 2 E1 - OSPF external type 1, E2 - OSPF external type 2, E - EGP i - IS-IS, L1 - IS-IS level-1, L2 - IS-IS level-2, * - candidate default U - per-user static route, o - ODR Gateway of last resort is not set O 10.0.0.0/8 [110/855] via 13.1.1.99, 00:06:10, Serial1 O 11.0.0.0/8 [110/845] via 13.1.1.99, 00:06:11, Serial1 C 13.0.0.0/8 is directly connected, Serial1 C 14.0.0.0/8 is directly connected, Ethernet0 Router# show ip ospf interface Perintah ini memverifikasi interface-interface yang telah dikonfigurasi pada area yang dimaksud. Contoh pengunaan perintah show ip ospf interface di router wg_ro_a: wg_ro_a#show ip ospf interface Ethernet0 is up, line protocol is up Internet Address 14.1.1.100/8, Area 0 Process ID 1, Router ID 14.1.1.100, Network Type BROADCAST, Cost: 10 Transmit Delay is 1 sec, State DR, Priority 1 Designated Router (ID) 14.1.1.100, Interface address 14.1.1.100 No backup designated router on this network Timer intervals configured, Hello 10, Dead 40, Wait 40, Retransmit 5 Hello due in 00:00:00 Neighbor Count is 0, Adjacent neighbor count is 0 Suppress hello for 0 neighbor(s) Serial0 is administratively down, line protocol is down
  • 31. Configuring Cisco Routing Protocols Copyright © 2016 www.iputuhariyadi.net 29 OSPF not enabled on this interface Serial1 is up, line protocol is up Internet Address 13.1.1.100/8, Area 0 Process ID 1, Router ID 14.1.1.100, Network Type POINT_TO_POINT, Cost: 64 Transmit Delay is 1 sec, State POINT_TO_POINT, Timer intervals configured, Hello 10, Dead 40, Wait 40, Retransmit 5 Hello due in 00:00:04 Neighbor Count is 1, Adjacent neighbor count is 1 Adjacent with neighbor 13.1.1.99 Suppress hello for 0 neighbor(s) Router# show ip ospf neighbors Perintah ini menampilkan informasi tetangga per interface. Contoh pengunaan perintah show ip ospf neighbors di router wg_ro_a: wg_ro_a#show ip ospf neighbor Neighbor ID Pri State Dead Time Address Interface 13.1.1.99 1 FULL/ - 00:00:35 13.1.1.99 Serial1 Troubleshooting Konfigurasi OSPF Untuk melakukan troubleshooting konfigurasi OSPF, dapat menggunakan perintah debug ip ospf events: Router# debug ip ospf events Perintah ini akan menampilkan pesan jika terjadi situasi seperti IP subnet mask dari router-router pada network yang sama tidak sesuai, dan OSPF hello serta dead interval dari router tidak sesuai dengan konfigurasi pada router tetangga.