SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 7
“PEMBUATAN SANGGUL BUKLE KREASI 2”
a. Lakukan pemartingan rambut menjadi 4 bagian yaitu sisi paling depan pada bagian
poni sisi tengah dan sisi paling belakang di bagi 2 Lalu jepit dengan jepit bebek
supaya rambut tidak mudah lepas dan partingannya tetap utuh.
b. Setelah pemartingan selesai lakukan penyasakan dan sasakan ini selalu padat karna
ketika di bentuk supaya bagus dan seratnya terlihat.pada bagian tengah rambut terlebih
dahulu yg di sasak karena pada bagian depan itu hanya untuk poninya saja.semprot
sedikit haispray supaya sasakan tidak hancur.
c. Haluskan sasakan tersebut dengan sisir penghaslus sasak arahkan rambut ke belakang dan
bentuk lengkungan yg indah dan rambut di kencangkan dengan jepit biting agar tidak
mudah lepas bentukannya. jangan lupa semprotkan hairspray supaya tatanan tetap terjaga.
d. Setelah tertata semua bergantian pada rambut yg belakang sendiri pada bagian kiri itu
rambut diberi sasakan sedikit jangan terlalu padat sekali. Setelah itu haluskan dengan
sisir penghalus sasak . lalu arahkan rambut keatas nanti posisinya menyilang pada
rambut sebelahnya. Jept dengan jepit biting/ lidi supaya rambut tidak terlepas.
e. Bergantian pada arah rambut sebelahnya di berikan sedikit sasakan dan haluskan
dengan sisir penghalus sasak . arahkan rambut ke atas rambut yg sebelahnya tadi.
Kencangkan dengan jepit biting agar rambut tidak mudah lepas .
f. bentuk Bukle sesuai dengan selera masing masing. Saya memakai Bukle dengan
rambut warna warni dan saya taruhkan di tengah-tengah untuk menutupi jept lidinya.
dan samping kanan juga saya beri 1 Bukle warna merah. Agar kelihatan lebih cantik.
g. Bukle tersebut dilapisi dengan hairnet agar kelihatan bagus dan saya jpit dengan jepit
lidi/ biting, berikan ornament atau perhiasan sanggul aagr sanggul tersebut terlihat
elegent .
h. Terakhir pada bagian poni diberikan sasakan sedikit agar poni tersebut bisa
melengkung indah, haluskan dengan sisir penghalus sasak semprot hairspray
secukupnya .
Pembuatan sanggul bukle kreasi 2
Pembuatan sanggul bukle kreasi 2

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Lesson 10-development-of-surfaces-ii
Lesson 10-development-of-surfaces-iiLesson 10-development-of-surfaces-ii
Lesson 10-development-of-surfaces-iieglive
 
projection of Sectional view-engineering drawing b.tech
projection of Sectional view-engineering drawing b.techprojection of Sectional view-engineering drawing b.tech
projection of Sectional view-engineering drawing b.techMohd Mujahid Nasir
 
Manual de montagem da yamaha ybr 125cc
Manual de montagem da yamaha ybr 125ccManual de montagem da yamaha ybr 125cc
Manual de montagem da yamaha ybr 125ccwilliammagalhaes
 
Manual de serviço cr125 99 hpp
Manual de serviço cr125 99 hppManual de serviço cr125 99 hpp
Manual de serviço cr125 99 hppThiago Huari
 
Milady principles of hair design
Milady principles of hair designMilady principles of hair design
Milady principles of hair designCosmetology
 
Diferentes estilos de acabados
Diferentes estilos de acabadosDiferentes estilos de acabados
Diferentes estilos de acabadosEmagister
 
Tle 8 hair cutting and shaping techniques
Tle 8 hair cutting and shaping techniquesTle 8 hair cutting and shaping techniques
Tle 8 hair cutting and shaping techniquesKenzie Ancheta
 
Komatsu pc200 6 hydraulic excavator service repair manual sn a82001 and up
Komatsu pc200 6 hydraulic excavator service repair manual sn a82001 and upKomatsu pc200 6 hydraulic excavator service repair manual sn a82001 and up
Komatsu pc200 6 hydraulic excavator service repair manual sn a82001 and upfjjsekmsmmes
 
010178 cilindro
010178 cilindro010178 cilindro
010178 cilindroDigossound
 
Historia de la Peluquería y Maquillaje
Historia de la Peluquería y MaquillajeHistoria de la Peluquería y Maquillaje
Historia de la Peluquería y Maquillajecursopresentaciones1
 
Massey ferguson mf 290 tractor (fr) service parts catalogue manual (part numb...
Massey ferguson mf 290 tractor (fr) service parts catalogue manual (part numb...Massey ferguson mf 290 tractor (fr) service parts catalogue manual (part numb...
Massey ferguson mf 290 tractor (fr) service parts catalogue manual (part numb...udfujjsejkkem
 
Manual de serviço cr125 99 motor
Manual de serviço cr125 99 motorManual de serviço cr125 99 motor
Manual de serviço cr125 99 motorThiago Huari
 

Was ist angesagt? (14)

Lesson 10-development-of-surfaces-ii
Lesson 10-development-of-surfaces-iiLesson 10-development-of-surfaces-ii
Lesson 10-development-of-surfaces-ii
 
2.3 fryzjer
2.3 fryzjer2.3 fryzjer
2.3 fryzjer
 
projection of Sectional view-engineering drawing b.tech
projection of Sectional view-engineering drawing b.techprojection of Sectional view-engineering drawing b.tech
projection of Sectional view-engineering drawing b.tech
 
Manual de montagem da yamaha ybr 125cc
Manual de montagem da yamaha ybr 125ccManual de montagem da yamaha ybr 125cc
Manual de montagem da yamaha ybr 125cc
 
Manual de serviço cr125 99 hpp
Manual de serviço cr125 99 hppManual de serviço cr125 99 hpp
Manual de serviço cr125 99 hpp
 
Milady principles of hair design
Milady principles of hair designMilady principles of hair design
Milady principles of hair design
 
Diferentes estilos de acabados
Diferentes estilos de acabadosDiferentes estilos de acabados
Diferentes estilos de acabados
 
Tle 8 hair cutting and shaping techniques
Tle 8 hair cutting and shaping techniquesTle 8 hair cutting and shaping techniques
Tle 8 hair cutting and shaping techniques
 
Komatsu pc200 6 hydraulic excavator service repair manual sn a82001 and up
Komatsu pc200 6 hydraulic excavator service repair manual sn a82001 and upKomatsu pc200 6 hydraulic excavator service repair manual sn a82001 and up
Komatsu pc200 6 hydraulic excavator service repair manual sn a82001 and up
 
4.6 fryzjer
4.6 fryzjer 4.6 fryzjer
4.6 fryzjer
 
010178 cilindro
010178 cilindro010178 cilindro
010178 cilindro
 
Historia de la Peluquería y Maquillaje
Historia de la Peluquería y MaquillajeHistoria de la Peluquería y Maquillaje
Historia de la Peluquería y Maquillaje
 
Massey ferguson mf 290 tractor (fr) service parts catalogue manual (part numb...
Massey ferguson mf 290 tractor (fr) service parts catalogue manual (part numb...Massey ferguson mf 290 tractor (fr) service parts catalogue manual (part numb...
Massey ferguson mf 290 tractor (fr) service parts catalogue manual (part numb...
 
Manual de serviço cr125 99 motor
Manual de serviço cr125 99 motorManual de serviço cr125 99 motor
Manual de serviço cr125 99 motor
 

Andere mochten auch

Pembuatan sanggul bukle kreasi 3
Pembuatan sanggul bukle kreasi 3Pembuatan sanggul bukle kreasi 3
Pembuatan sanggul bukle kreasi 3Nolis Marliati
 
Pembuatan sanggul kreasi 5
Pembuatan sanggul kreasi 5Pembuatan sanggul kreasi 5
Pembuatan sanggul kreasi 5Nolis Marliati
 
Pembuatan sanggul kreasi
Pembuatan sanggul kreasiPembuatan sanggul kreasi
Pembuatan sanggul kreasiNolis Marliati
 
Sanggul Ukel Tekuk ( DIY)
Sanggul Ukel Tekuk ( DIY)Sanggul Ukel Tekuk ( DIY)
Sanggul Ukel Tekuk ( DIY)Ainina Sa'id
 
Pembuatan sanggul kepang
Pembuatan sanggul  kepangPembuatan sanggul  kepang
Pembuatan sanggul kepangNolis Marliati
 
Pembuatan sanggul dewi anggur 1
Pembuatan sanggul dewi anggur 1Pembuatan sanggul dewi anggur 1
Pembuatan sanggul dewi anggur 1Nolis Marliati
 
Busana dan rias pengantin jogjakarta dan solo
Busana dan rias pengantin jogjakarta dan soloBusana dan rias pengantin jogjakarta dan solo
Busana dan rias pengantin jogjakarta dan soloRema Marninda Zahara
 

Andere mochten auch (9)

Pembuatan sanggul bukle kreasi 3
Pembuatan sanggul bukle kreasi 3Pembuatan sanggul bukle kreasi 3
Pembuatan sanggul bukle kreasi 3
 
Pembuatan sanggul kreasi 5
Pembuatan sanggul kreasi 5Pembuatan sanggul kreasi 5
Pembuatan sanggul kreasi 5
 
Pembuatan sanggul kreasi
Pembuatan sanggul kreasiPembuatan sanggul kreasi
Pembuatan sanggul kreasi
 
Sanggul Ukel Tekuk ( DIY)
Sanggul Ukel Tekuk ( DIY)Sanggul Ukel Tekuk ( DIY)
Sanggul Ukel Tekuk ( DIY)
 
Pembuatan sanggul kepang
Pembuatan sanggul  kepangPembuatan sanggul  kepang
Pembuatan sanggul kepang
 
Pembuatan sanggul dewi anggur 1
Pembuatan sanggul dewi anggur 1Pembuatan sanggul dewi anggur 1
Pembuatan sanggul dewi anggur 1
 
Busana dan rias pengantin jogjakarta dan solo
Busana dan rias pengantin jogjakarta dan soloBusana dan rias pengantin jogjakarta dan solo
Busana dan rias pengantin jogjakarta dan solo
 
Modul sanggul modern
Modul sanggul modernModul sanggul modern
Modul sanggul modern
 
Sanggul tradisional
Sanggul tradisionalSanggul tradisional
Sanggul tradisional
 

Mehr von Nolis Marliati

Makalah Kosmetik Nusantara
Makalah Kosmetik NusantaraMakalah Kosmetik Nusantara
Makalah Kosmetik NusantaraNolis Marliati
 
Makalah kosmetika madura
Makalah kosmetika maduraMakalah kosmetika madura
Makalah kosmetika maduraNolis Marliati
 
Makalah kosmetik banjar
Makalah kosmetik banjar Makalah kosmetik banjar
Makalah kosmetik banjar Nolis Marliati
 
makalah kosmetik jepang
makalah kosmetik jepangmakalah kosmetik jepang
makalah kosmetik jepangNolis Marliati
 
Makalah kosmetika tradisional china
Makalah kosmetika tradisional china Makalah kosmetika tradisional china
Makalah kosmetika tradisional china Nolis Marliati
 
Makalah kosmetik jogja
Makalah  kosmetik jogjaMakalah  kosmetik jogja
Makalah kosmetik jogjaNolis Marliati
 
Upacara kehamilan masyarakat sulawesi tengah
Upacara kehamilan masyarakat sulawesi tengahUpacara kehamilan masyarakat sulawesi tengah
Upacara kehamilan masyarakat sulawesi tengahNolis Marliati
 
Tata upacara pengantin banjar
Tata upacara pengantin banjarTata upacara pengantin banjar
Tata upacara pengantin banjarNolis Marliati
 
Tata upacara dan tata rias pengantin ambon
Tata upacara dan tata rias pengantin ambonTata upacara dan tata rias pengantin ambon
Tata upacara dan tata rias pengantin ambonNolis Marliati
 
Tata rias untuk provinsi bangka belitung
Tata rias untuk provinsi bangka belitungTata rias untuk provinsi bangka belitung
Tata rias untuk provinsi bangka belitungNolis Marliati
 
Sejarah mode tata rias pengantin kalimantan tengah
Sejarah mode tata rias pengantin kalimantan tengahSejarah mode tata rias pengantin kalimantan tengah
Sejarah mode tata rias pengantin kalimantan tengahNolis Marliati
 
Pembuatan sanggul kreasi 3
Pembuatan sanggul kreasi 3Pembuatan sanggul kreasi 3
Pembuatan sanggul kreasi 3Nolis Marliati
 
Pembuatan sanggul kreasi 2
Pembuatan sanggul kreasi 2Pembuatan sanggul kreasi 2
Pembuatan sanggul kreasi 2Nolis Marliati
 
Pembuatan sanggul dewi anggur 1
Pembuatan sanggul dewi anggur 1Pembuatan sanggul dewi anggur 1
Pembuatan sanggul dewi anggur 1Nolis Marliati
 
Pembuatan sanggul anggur
Pembuatan sanggul anggurPembuatan sanggul anggur
Pembuatan sanggul anggurNolis Marliati
 

Mehr von Nolis Marliati (17)

Makalah Kosmetik Nusantara
Makalah Kosmetik NusantaraMakalah Kosmetik Nusantara
Makalah Kosmetik Nusantara
 
Makalah kosmetika madura
Makalah kosmetika maduraMakalah kosmetika madura
Makalah kosmetika madura
 
Makalah kosmetik banjar
Makalah kosmetik banjar Makalah kosmetik banjar
Makalah kosmetik banjar
 
makalah kosmetik jepang
makalah kosmetik jepangmakalah kosmetik jepang
makalah kosmetik jepang
 
Makalah kosmetika tradisional china
Makalah kosmetika tradisional china Makalah kosmetika tradisional china
Makalah kosmetika tradisional china
 
Makalah kosmetik jogja
Makalah  kosmetik jogjaMakalah  kosmetik jogja
Makalah kosmetik jogja
 
Kosmetik makalah jawa
Kosmetik makalah jawaKosmetik makalah jawa
Kosmetik makalah jawa
 
Upacara kehamilan masyarakat sulawesi tengah
Upacara kehamilan masyarakat sulawesi tengahUpacara kehamilan masyarakat sulawesi tengah
Upacara kehamilan masyarakat sulawesi tengah
 
Tata upacara pengantin banjar
Tata upacara pengantin banjarTata upacara pengantin banjar
Tata upacara pengantin banjar
 
Tata upacara dan tata rias pengantin ambon
Tata upacara dan tata rias pengantin ambonTata upacara dan tata rias pengantin ambon
Tata upacara dan tata rias pengantin ambon
 
Tata rias untuk provinsi bangka belitung
Tata rias untuk provinsi bangka belitungTata rias untuk provinsi bangka belitung
Tata rias untuk provinsi bangka belitung
 
Sejarah mode tata rias pengantin kalimantan tengah
Sejarah mode tata rias pengantin kalimantan tengahSejarah mode tata rias pengantin kalimantan tengah
Sejarah mode tata rias pengantin kalimantan tengah
 
Pernikahan adat bali
Pernikahan adat baliPernikahan adat bali
Pernikahan adat bali
 
Pembuatan sanggul kreasi 3
Pembuatan sanggul kreasi 3Pembuatan sanggul kreasi 3
Pembuatan sanggul kreasi 3
 
Pembuatan sanggul kreasi 2
Pembuatan sanggul kreasi 2Pembuatan sanggul kreasi 2
Pembuatan sanggul kreasi 2
 
Pembuatan sanggul dewi anggur 1
Pembuatan sanggul dewi anggur 1Pembuatan sanggul dewi anggur 1
Pembuatan sanggul dewi anggur 1
 
Pembuatan sanggul anggur
Pembuatan sanggul anggurPembuatan sanggul anggur
Pembuatan sanggul anggur
 

Kürzlich hochgeladen

Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptPpsSambirejo
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)PUNGKYBUDIPANGESTU1
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfChananMfd
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasarrenihartanti
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...Kanaidi ken
 
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajaraksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajarHafidRanggasi
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMIGustiBagusGending
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 

Kürzlich hochgeladen (20)

Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
 
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajaraksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 

Pembuatan sanggul bukle kreasi 2

  • 1. “PEMBUATAN SANGGUL BUKLE KREASI 2” a. Lakukan pemartingan rambut menjadi 4 bagian yaitu sisi paling depan pada bagian poni sisi tengah dan sisi paling belakang di bagi 2 Lalu jepit dengan jepit bebek supaya rambut tidak mudah lepas dan partingannya tetap utuh. b. Setelah pemartingan selesai lakukan penyasakan dan sasakan ini selalu padat karna ketika di bentuk supaya bagus dan seratnya terlihat.pada bagian tengah rambut terlebih dahulu yg di sasak karena pada bagian depan itu hanya untuk poninya saja.semprot sedikit haispray supaya sasakan tidak hancur.
  • 2. c. Haluskan sasakan tersebut dengan sisir penghaslus sasak arahkan rambut ke belakang dan bentuk lengkungan yg indah dan rambut di kencangkan dengan jepit biting agar tidak mudah lepas bentukannya. jangan lupa semprotkan hairspray supaya tatanan tetap terjaga. d. Setelah tertata semua bergantian pada rambut yg belakang sendiri pada bagian kiri itu rambut diberi sasakan sedikit jangan terlalu padat sekali. Setelah itu haluskan dengan
  • 3. sisir penghalus sasak . lalu arahkan rambut keatas nanti posisinya menyilang pada rambut sebelahnya. Jept dengan jepit biting/ lidi supaya rambut tidak terlepas. e. Bergantian pada arah rambut sebelahnya di berikan sedikit sasakan dan haluskan dengan sisir penghalus sasak . arahkan rambut ke atas rambut yg sebelahnya tadi. Kencangkan dengan jepit biting agar rambut tidak mudah lepas . f. bentuk Bukle sesuai dengan selera masing masing. Saya memakai Bukle dengan rambut warna warni dan saya taruhkan di tengah-tengah untuk menutupi jept lidinya.
  • 4. dan samping kanan juga saya beri 1 Bukle warna merah. Agar kelihatan lebih cantik. g. Bukle tersebut dilapisi dengan hairnet agar kelihatan bagus dan saya jpit dengan jepit lidi/ biting, berikan ornament atau perhiasan sanggul aagr sanggul tersebut terlihat elegent .
  • 5. h. Terakhir pada bagian poni diberikan sasakan sedikit agar poni tersebut bisa melengkung indah, haluskan dengan sisir penghalus sasak semprot hairspray secukupnya .