SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 6
Downloaden Sie, um offline zu lesen
PROPOSAL PENELITIAN
PENGEMBANGAN SISTEM
PENYUSUNAN DAN PENGENDALIAN ANGGARAN
PADA STAIN SYAIKH ABDURRAHMAN SIDDIK BANGKA BELITUNG
YANG MAMPU MENINGKATKAN
EFEKTIFITAS DAN AKUNTABILITAS ANGGARAN
Disusun oleh:
Kusnadi
NIM. 500630465
PROGRAM PASCASARJANA
UNIVERSITAS TERBUKA
2017
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri Syaikh Abdurrahman Siddik
Bangka Belitung yang selanjutnya disebut Sekolah Tinggi adalah perguruan
tinggi yang diselenggarakan oleh Kementerian Agama yang berada di bawah
dan bertanggung jawab kepada Menteri Agama. (Peraturan Mentei Agama
Nomor 54 Tahun 2013 Pasal 1). Sekolah Tinggi mempunyai tugas
melaksanakan melaksanakan penyelenggaraan pendidikan tinggi yang meliputi
program pendidikan akademik, vokasi dan/atau profesi, penelitian, dan
pengabdian kepada masyarakat dalam bidang ilmu pengetahuan dan teknologi
keagamaan islam sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan. (Peraturan
Mentei Agama Nomor 54 Tahun 2013 Pasal 2).
Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri Syaikh Abdurrahman Siddik
Bangka Belitung lebih familiar dengan sebutan STAIN SAS Babel. Untuk
melaksanakan penyelenggaraan pendidikan tinggi tersebut STAIN SAS Babel
setiap tahunnya menyusun rencana program dan anggaran.
Kasubbag Perencanaan keuangan dan Akuntansi STAIN SAS Babel,
Zahwan Zaki, MAB., mengatakan bahwa Mekanisme penyusunan rencana
program dan anggaran pada STAIN SAS Babel dilakukan melaui rapat kerja
internal dengan melibatkan seluruh unit yang ada di STAIN SAS Babel, usulan
ditelaah, kemudian diinput ke dalam aplikasi RKAKL untuk diusulkan ke
Direktur Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama. (wawancara, 10
Maret 2017).
Penyusun Rencana Program dan Anggaran STAIN SAS Babel,
mengatakan dalam rapat kerja internal tersebut unit-unit yang ada di STAIN
SAS Babel membuat rencana program kerja sesuai dengan kebutuhan masing-
masing unit, kemudian dituangkan ke dalam rencana anggaran biaya (RAB)
dengan dilengkapi data dukung seperti Kerangka Acuan Kerja (KAK).
Rencana program dan anggaran tersebut selanjutnya ditelaah oleh tim
Perencanaan Keuangan STAIN SAS Babel. Hasil penelaahan tersebut akan
dituangkan ke dalam Aplikasi RKAKL (Rencana Kerja Anggaran Kementerian
Lembaga) dan dijadikan usulan Rencana Program dan Anggaran STAIN SAS
Babel untuk disampaikan kepada Direktur Jenderal Pendidikan Islam sebagai
Pembina STAIN SAS Babel. Mekanisme penyusunan rencana program dan
anggaran tersebut melalui 3 tahapan yaitu (1) penyusunan pagu indikatif pada
bulan januari sampai dengan bulan april, (2) penyusunan pagu anggaran pada
bulan Mei sampai dengan bulan Agustus dan (3) penyusunan pagu alokasi
anggaran bulan September sampai dengan bulan Desember. (wawancara, 10
Maret 2017).
Sedangkan dalam pelaksanaan dan pengendalian anggaran pada STAIN
SAS Babel, menurut Zahwan Zaki, MAB., unit-unit menyusun rencana jadwal
pelaksanaan kegiatan dan menyerahkan rencana jadwal pelaksanaan kegiatan
tersebut di awal tahun kepada subbag Perencanaan, Keuangan dan Akuntansi.
Selanjutnya unit-unit mengusulkan kepada Kuasa Pengguna Anggaran untuk
pencairan dana kegiatan dan pelaporan kegiatan disampaikan setelah
pelaksanaan kegiatan. Akan tetapi realisasi pelaksanaan kegiatan seringkali
tidak sesuai jadwal yang direncanakan dan waktu pelaporan
pertanggungjawaban kegiatan berbeda.
Berdasarkan latar belakang diatas, dapat disimpulkan bahwa
penyusunan dan pengendalian rencana kerja dan anggaran pada STAIN SAS
Babel masih menggunakan cara yang manual sehingga dalam penyusunan dan
pengendalian rencana program dan anggaran cukup menyita waktu yang lama
dan biaya yang besar karena seringnya pertemun untuk membahas rencana
kerja dan anggaran. Selain itu sering terjadi human error dalam penginputan
rencana program dan anggaran ke aplikasi RKAKL oleh operator RKAKL.
Untuk mengatasi permasalahan diatas penulis ingin melakukan suatu
penelitian yang dapat membantu STAIN SAS Babel dalam penyusunan dan
pengendalian anggaran yang masih manual menjadi sistem informasi yang
terintegerasi secara online yang dapat membantu mempercepat proses
penyusunan rencana program dan anggaran, menghemat biaya penyusunan
rencana dan program dan anggaran dan dapat memudahkan manajemen dalam
pengendalian anggaran. Dengan sistem sistem informasi tersebut unit-unit
dalam mengusulkan rencana program dan anggaran, membuat jadwal
pelakanaan kegiatan, dan pelaporan pertanggungjawaban anggaran, cukup
login ke apikasi sistem informasi untuk menginput rencana kerja dan anggaran,
membuat jadwal pelaksanaan kegiatan, dan pelaporan pertanggungjawan
anggaran. Dengan adanya sistem informasi tersebut dapat memudahkan
STAIN SAS Babel dalam melakukan penyusunan dan pengendalian rencana
program dan anggaran.
B. Perumusan Masalah
Berdasarkan permasalahan pada latar belakang diatas penulis
merumuskan masalah, yaitu:
1. Pengembangan model penyusunan dan pengendalian anggaran yang masih
manual menjadi Sistem Informasi Penyusunan dan Pengendalian Anggaran
berbasis online pada STAIN SAS Babel
2. Bagaimana pengaruh Sistem Informasi Penyusunan dan Pengendalian
Anggaran berbasis online pada STAIN SAS Babel terhadap efesiensi dan
akuntabilitas anggaran?
C. Tujuan Penelitian
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk membuat konsep sistem Sistem
Informasi Penyusunan dan Pengendalian Anggaran yang mampu meningkatkan
efektifitas dan akuntabilitas rencana program dan anggaran pada STAIN SAS
Babel.
D. Kegunaan Hasil Penelitian
Sedangkan manfaat yang diharapkan dari penelitian ini adalah agar
STAIN SAS Babel membangun Sistem Informasi Penyusunan dan
Pengendalian Anggaran untuk meningkatkan efektifitas dan akuntabilitas
dalam penyusunan dan pengendalian rencana program dan anggaran pada
STAIN SAS Babel.
DAFTAR PUSTAKA
Republik Indonesia. 2013. Peraturan Menteri Agama Nomor 54 Tahun 2013
tentang Organisasi dan Tata Kerja Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri
Syaikh Abdurrahman Siddik Bangka Belitung. Kementerian Agama RI.
Jakarta.
Penyusun Rencana Program dan Anggaran STAIN SAS Babel, 2017. Di
wawancara oleh Kusnadi (10 Maret 2017). Mekanisme Penyusunan dan
Pengendalian anggaran STAIN SAS Babel.
Zaki, Zahwan. 2017. Di wawancara oleh Kusnadi (10 Maret 2017). Mekanisme
Penyusunan dan Pengendalian anggaran STAIN SAS Babel.

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Asn integritas dan tahun toleransi 2022 revisi
Asn integritas dan tahun toleransi 2022 revisiAsn integritas dan tahun toleransi 2022 revisi
Asn integritas dan tahun toleransi 2022 revisihumas4
 
Kusnadi, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma., proposal penelitian, mpb, ut, 2017ok
Kusnadi, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma., proposal penelitian, mpb, ut, 2017okKusnadi, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma., proposal penelitian, mpb, ut, 2017ok
Kusnadi, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma., proposal penelitian, mpb, ut, 2017oknh4edy
 
Aplikasi visum sosialisasi penyuluh kkbpk anindita bogor
Aplikasi visum sosialisasi penyuluh kkbpk anindita bogorAplikasi visum sosialisasi penyuluh kkbpk anindita bogor
Aplikasi visum sosialisasi penyuluh kkbpk anindita bogorAnindita Dyah Sekarpuri
 
Ppt laporan Aktualisasi Habituasi Latsar CPNS 2019
Ppt laporan Aktualisasi Habituasi Latsar CPNS 2019Ppt laporan Aktualisasi Habituasi Latsar CPNS 2019
Ppt laporan Aktualisasi Habituasi Latsar CPNS 2019temanna #LABEDDU
 
Fungsi dan peran bappeda
Fungsi dan peran bappedaFungsi dan peran bappeda
Fungsi dan peran bappedaSiti Sahati
 
Pergub Lampung Nomor 88 tahun 2016
Pergub Lampung Nomor  88 tahun 2016Pergub Lampung Nomor  88 tahun 2016
Pergub Lampung Nomor 88 tahun 2016santoni toni
 
Paparan acara asia foundation yogya 1 3 2018
Paparan acara asia foundation yogya 1 3 2018Paparan acara asia foundation yogya 1 3 2018
Paparan acara asia foundation yogya 1 3 2018Husnul Abidin,S.H.,M.Kn.
 
Ppt seminar rancangan aktualisasi final Uswatun Coachee
Ppt seminar rancangan aktualisasi final Uswatun CoacheePpt seminar rancangan aktualisasi final Uswatun Coachee
Ppt seminar rancangan aktualisasi final Uswatun Coacheetemanna #LABEDDU
 
Heni sri wahyuni mekanisme pelaporan kinerja asn
Heni sri wahyuni   mekanisme pelaporan kinerja asnHeni sri wahyuni   mekanisme pelaporan kinerja asn
Heni sri wahyuni mekanisme pelaporan kinerja asnKutsiyatinMSi
 
PERATURAN BUPATI ASAHAN NOMOR : 31 TAHUN 2008
PERATURAN BUPATI ASAHAN NOMOR : 31 TAHUN  2008PERATURAN BUPATI ASAHAN NOMOR : 31 TAHUN  2008
PERATURAN BUPATI ASAHAN NOMOR : 31 TAHUN 2008Trisno Setiawan
 
Pergub no.256 tahun_.2016_
Pergub no.256 tahun_.2016_Pergub no.256 tahun_.2016_
Pergub no.256 tahun_.2016_Dandy Putra
 
Roadmap ASN Kabupaten Nagekeo (Matriks hasil analisis kebijakan)
Roadmap ASN Kabupaten Nagekeo (Matriks hasil analisis kebijakan)Roadmap ASN Kabupaten Nagekeo (Matriks hasil analisis kebijakan)
Roadmap ASN Kabupaten Nagekeo (Matriks hasil analisis kebijakan)Nanang Priyo Utomo
 

Was ist angesagt? (20)

Asn integritas dan tahun toleransi 2022 revisi
Asn integritas dan tahun toleransi 2022 revisiAsn integritas dan tahun toleransi 2022 revisi
Asn integritas dan tahun toleransi 2022 revisi
 
Maizar_Pembangunan zona integritas zi wbk wbbm tahun 2020 kementerian perhubu...
Maizar_Pembangunan zona integritas zi wbk wbbm tahun 2020 kementerian perhubu...Maizar_Pembangunan zona integritas zi wbk wbbm tahun 2020 kementerian perhubu...
Maizar_Pembangunan zona integritas zi wbk wbbm tahun 2020 kementerian perhubu...
 
Isi renstra 2016 2021 hasil perbaikan
Isi renstra 2016 2021 hasil perbaikanIsi renstra 2016 2021 hasil perbaikan
Isi renstra 2016 2021 hasil perbaikan
 
Kusnadi, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma., proposal penelitian, mpb, ut, 2017ok
Kusnadi, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma., proposal penelitian, mpb, ut, 2017okKusnadi, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma., proposal penelitian, mpb, ut, 2017ok
Kusnadi, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma., proposal penelitian, mpb, ut, 2017ok
 
Aplikasi visum sosialisasi penyuluh kkbpk anindita bogor
Aplikasi visum sosialisasi penyuluh kkbpk anindita bogorAplikasi visum sosialisasi penyuluh kkbpk anindita bogor
Aplikasi visum sosialisasi penyuluh kkbpk anindita bogor
 
Ppt laporan Aktualisasi Habituasi Latsar CPNS 2019
Ppt laporan Aktualisasi Habituasi Latsar CPNS 2019Ppt laporan Aktualisasi Habituasi Latsar CPNS 2019
Ppt laporan Aktualisasi Habituasi Latsar CPNS 2019
 
Fungsi dan peran bappeda
Fungsi dan peran bappedaFungsi dan peran bappeda
Fungsi dan peran bappeda
 
Pergub Lampung Nomor 88 tahun 2016
Pergub Lampung Nomor  88 tahun 2016Pergub Lampung Nomor  88 tahun 2016
Pergub Lampung Nomor 88 tahun 2016
 
Paparan acara asia foundation yogya 1 3 2018
Paparan acara asia foundation yogya 1 3 2018Paparan acara asia foundation yogya 1 3 2018
Paparan acara asia foundation yogya 1 3 2018
 
Ppt seminar rancangan aktualisasi final Uswatun Coachee
Ppt seminar rancangan aktualisasi final Uswatun CoacheePpt seminar rancangan aktualisasi final Uswatun Coachee
Ppt seminar rancangan aktualisasi final Uswatun Coachee
 
Tupoksi
TupoksiTupoksi
Tupoksi
 
Lakip pemko
Lakip pemkoLakip pemko
Lakip pemko
 
2 f anjab ak muda
2 f anjab ak muda2 f anjab ak muda
2 f anjab ak muda
 
Heni sri wahyuni mekanisme pelaporan kinerja asn
Heni sri wahyuni   mekanisme pelaporan kinerja asnHeni sri wahyuni   mekanisme pelaporan kinerja asn
Heni sri wahyuni mekanisme pelaporan kinerja asn
 
PERATURAN BUPATI ASAHAN NOMOR : 31 TAHUN 2008
PERATURAN BUPATI ASAHAN NOMOR : 31 TAHUN  2008PERATURAN BUPATI ASAHAN NOMOR : 31 TAHUN  2008
PERATURAN BUPATI ASAHAN NOMOR : 31 TAHUN 2008
 
Rencana-kerja-2014
Rencana-kerja-2014Rencana-kerja-2014
Rencana-kerja-2014
 
Ppls kua sukawangi bekasi
Ppls kua sukawangi bekasiPpls kua sukawangi bekasi
Ppls kua sukawangi bekasi
 
Pergub no.256 tahun_.2016_
Pergub no.256 tahun_.2016_Pergub no.256 tahun_.2016_
Pergub no.256 tahun_.2016_
 
Laporan akhir balai 2018
Laporan akhir balai 2018Laporan akhir balai 2018
Laporan akhir balai 2018
 
Roadmap ASN Kabupaten Nagekeo (Matriks hasil analisis kebijakan)
Roadmap ASN Kabupaten Nagekeo (Matriks hasil analisis kebijakan)Roadmap ASN Kabupaten Nagekeo (Matriks hasil analisis kebijakan)
Roadmap ASN Kabupaten Nagekeo (Matriks hasil analisis kebijakan)
 

Andere mochten auch

Teknik menyusun rencana kerja penyuluh agama
Teknik menyusun rencana kerja penyuluh agamaTeknik menyusun rencana kerja penyuluh agama
Teknik menyusun rencana kerja penyuluh agamaFirman Nugraha
 
Perencanaan dan pelaksanaan penyuluhan
Perencanaan dan pelaksanaan penyuluhanPerencanaan dan pelaksanaan penyuluhan
Perencanaan dan pelaksanaan penyuluhanMuhammad Eko
 
Teknik penyusunan laporan penyuluh agama
Teknik penyusunan laporan penyuluh agamaTeknik penyusunan laporan penyuluh agama
Teknik penyusunan laporan penyuluh agamaumar ali bethan
 
PERENCANAAN PROGRAM PENYULUHAN
PERENCANAAN PROGRAM PENYULUHAN PERENCANAAN PROGRAM PENYULUHAN
PERENCANAAN PROGRAM PENYULUHAN Muhammad Eko
 
Delitos Sexuales
Delitos SexualesDelitos Sexuales
Delitos SexualesRiveroM25
 
3Com 10505-04
3Com 10505-043Com 10505-04
3Com 10505-04savomir
 
3Com 3CPCCOMBO-CB1
3Com 3CPCCOMBO-CB13Com 3CPCCOMBO-CB1
3Com 3CPCCOMBO-CB1savomir
 
3Com 3CCFE575BT-1
3Com 3CCFE575BT-13Com 3CCFE575BT-1
3Com 3CCFE575BT-1savomir
 
3Com 21H9856
3Com 21H98563Com 21H9856
3Com 21H9856savomir
 

Andere mochten auch (9)

Teknik menyusun rencana kerja penyuluh agama
Teknik menyusun rencana kerja penyuluh agamaTeknik menyusun rencana kerja penyuluh agama
Teknik menyusun rencana kerja penyuluh agama
 
Perencanaan dan pelaksanaan penyuluhan
Perencanaan dan pelaksanaan penyuluhanPerencanaan dan pelaksanaan penyuluhan
Perencanaan dan pelaksanaan penyuluhan
 
Teknik penyusunan laporan penyuluh agama
Teknik penyusunan laporan penyuluh agamaTeknik penyusunan laporan penyuluh agama
Teknik penyusunan laporan penyuluh agama
 
PERENCANAAN PROGRAM PENYULUHAN
PERENCANAAN PROGRAM PENYULUHAN PERENCANAAN PROGRAM PENYULUHAN
PERENCANAAN PROGRAM PENYULUHAN
 
Delitos Sexuales
Delitos SexualesDelitos Sexuales
Delitos Sexuales
 
3Com 10505-04
3Com 10505-043Com 10505-04
3Com 10505-04
 
3Com 3CPCCOMBO-CB1
3Com 3CPCCOMBO-CB13Com 3CPCCOMBO-CB1
3Com 3CPCCOMBO-CB1
 
3Com 3CCFE575BT-1
3Com 3CCFE575BT-13Com 3CCFE575BT-1
3Com 3CCFE575BT-1
 
3Com 21H9856
3Com 21H98563Com 21H9856
3Com 21H9856
 

Ähnlich wie Kusnadi, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma., proposal bab i, mpb.1, ut, 2017

Lki penyusunan apbd 2016 juli nov 2015
Lki penyusunan apbd 2016 juli   nov 2015Lki penyusunan apbd 2016 juli   nov 2015
Lki penyusunan apbd 2016 juli nov 2015lkibandung
 
PROGRAM_KERJA_TAHUNAN_KEPALA_PROGRAM_KEA.docx
PROGRAM_KERJA_TAHUNAN_KEPALA_PROGRAM_KEA.docxPROGRAM_KERJA_TAHUNAN_KEPALA_PROGRAM_KEA.docx
PROGRAM_KERJA_TAHUNAN_KEPALA_PROGRAM_KEA.docxAzamPuryanto
 
Program kerja tahunan kaprok rpl
Program kerja tahunan kaprok rplProgram kerja tahunan kaprok rpl
Program kerja tahunan kaprok rplMualim Jepara
 
Area Kunci Ditjen Perbendaharaan
Area Kunci Ditjen PerbendaharaanArea Kunci Ditjen Perbendaharaan
Area Kunci Ditjen PerbendaharaanDeady Rizky Yunanto
 
PROGRAM_KERJA_TU_MTS (1).docx
PROGRAM_KERJA_TU_MTS (1).docxPROGRAM_KERJA_TU_MTS (1).docx
PROGRAM_KERJA_TU_MTS (1).docxradenyusuf4
 
Program kerja tu_mts
Program kerja tu_mtsProgram kerja tu_mts
Program kerja tu_mtsMiawsGoogle
 
Project Management Plan
Project Management PlanProject Management Plan
Project Management PlanAdam Aremania
 
2 Agenda III E-Learning PKP LAN (Ani 11, 14, 16 Agst 2023)+ Tugas(1).pptx
2 Agenda III E-Learning PKP LAN (Ani 11, 14, 16 Agst 2023)+ Tugas(1).pptx2 Agenda III E-Learning PKP LAN (Ani 11, 14, 16 Agst 2023)+ Tugas(1).pptx
2 Agenda III E-Learning PKP LAN (Ani 11, 14, 16 Agst 2023)+ Tugas(1).pptxrenggarpoltekkesmata
 
Kebijakan aplikasi rkas
Kebijakan aplikasi rkasKebijakan aplikasi rkas
Kebijakan aplikasi rkasEvi Nofutri
 
Lap QW 2021-digabungkan.pdf
Lap QW 2021-digabungkan.pdfLap QW 2021-digabungkan.pdf
Lap QW 2021-digabungkan.pdfAdiWidodo12
 
Program kerja ktu mtsn 1
Program kerja ktu mtsn 1Program kerja ktu mtsn 1
Program kerja ktu mtsn 1Azzam Zhelytha
 
Program kerja ktu mtsn 1
Program kerja ktu mtsn 1Program kerja ktu mtsn 1
Program kerja ktu mtsn 1Azzam Zhelytha
 
MATERI DAN KEBIJAKAN BOS 2022.pdf
MATERI DAN KEBIJAKAN BOS 2022.pdfMATERI DAN KEBIJAKAN BOS 2022.pdf
MATERI DAN KEBIJAKAN BOS 2022.pdfnovilianasari3
 
Laporan Pendahuluan Konsep Perencanaan Bangunan
Laporan Pendahuluan Konsep Perencanaan Bangunan Laporan Pendahuluan Konsep Perencanaan Bangunan
Laporan Pendahuluan Konsep Perencanaan Bangunan Gremons
 
05A.Materi ARKAS.pptx
05A.Materi ARKAS.pptx05A.Materi ARKAS.pptx
05A.Materi ARKAS.pptxssuser37b6a0
 
Isu-Isu dan Program Strategis
Isu-Isu dan Program StrategisIsu-Isu dan Program Strategis
Isu-Isu dan Program Strategispaisjabar
 

Ähnlich wie Kusnadi, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma., proposal bab i, mpb.1, ut, 2017 (20)

Lki penyusunan apbd 2016 juli nov 2015
Lki penyusunan apbd 2016 juli   nov 2015Lki penyusunan apbd 2016 juli   nov 2015
Lki penyusunan apbd 2016 juli nov 2015
 
PROGRAM_KERJA_TAHUNAN_KEPALA_PROGRAM_KEA.docx
PROGRAM_KERJA_TAHUNAN_KEPALA_PROGRAM_KEA.docxPROGRAM_KERJA_TAHUNAN_KEPALA_PROGRAM_KEA.docx
PROGRAM_KERJA_TAHUNAN_KEPALA_PROGRAM_KEA.docx
 
Program kerja tahunan kaprok rpl
Program kerja tahunan kaprok rplProgram kerja tahunan kaprok rpl
Program kerja tahunan kaprok rpl
 
Area Kunci Ditjen Perbendaharaan
Area Kunci Ditjen PerbendaharaanArea Kunci Ditjen Perbendaharaan
Area Kunci Ditjen Perbendaharaan
 
PROGRAM_KERJA_TU_MTS (1).docx
PROGRAM_KERJA_TU_MTS (1).docxPROGRAM_KERJA_TU_MTS (1).docx
PROGRAM_KERJA_TU_MTS (1).docx
 
Program kerja tu_mts
Program kerja tu_mtsProgram kerja tu_mts
Program kerja tu_mts
 
Project Management Plan
Project Management PlanProject Management Plan
Project Management Plan
 
Program kerja aptisi
Program kerja aptisiProgram kerja aptisi
Program kerja aptisi
 
2 Agenda III E-Learning PKP LAN (Ani 11, 14, 16 Agst 2023)+ Tugas(1).pptx
2 Agenda III E-Learning PKP LAN (Ani 11, 14, 16 Agst 2023)+ Tugas(1).pptx2 Agenda III E-Learning PKP LAN (Ani 11, 14, 16 Agst 2023)+ Tugas(1).pptx
2 Agenda III E-Learning PKP LAN (Ani 11, 14, 16 Agst 2023)+ Tugas(1).pptx
 
Kebijakan aplikasi rkas
Kebijakan aplikasi rkasKebijakan aplikasi rkas
Kebijakan aplikasi rkas
 
Naskah Memorandum Kabid PPI
Naskah Memorandum Kabid PPINaskah Memorandum Kabid PPI
Naskah Memorandum Kabid PPI
 
Lap QW 2021-digabungkan.pdf
Lap QW 2021-digabungkan.pdfLap QW 2021-digabungkan.pdf
Lap QW 2021-digabungkan.pdf
 
Program kerja ktu mtsn 1
Program kerja ktu mtsn 1Program kerja ktu mtsn 1
Program kerja ktu mtsn 1
 
Program kerja ktu mtsn 1
Program kerja ktu mtsn 1Program kerja ktu mtsn 1
Program kerja ktu mtsn 1
 
MATERI DAN KEBIJAKAN BOS 2022.pdf
MATERI DAN KEBIJAKAN BOS 2022.pdfMATERI DAN KEBIJAKAN BOS 2022.pdf
MATERI DAN KEBIJAKAN BOS 2022.pdf
 
Laporan Pendahuluan Konsep Perencanaan Bangunan
Laporan Pendahuluan Konsep Perencanaan Bangunan Laporan Pendahuluan Konsep Perencanaan Bangunan
Laporan Pendahuluan Konsep Perencanaan Bangunan
 
6715 457-13685-1-10-20180122
6715 457-13685-1-10-201801226715 457-13685-1-10-20180122
6715 457-13685-1-10-20180122
 
05A.Materi ARKAS.pptx
05A.Materi ARKAS.pptx05A.Materi ARKAS.pptx
05A.Materi ARKAS.pptx
 
Mppl E-Budgeting
Mppl E-BudgetingMppl E-Budgeting
Mppl E-Budgeting
 
Isu-Isu dan Program Strategis
Isu-Isu dan Program StrategisIsu-Isu dan Program Strategis
Isu-Isu dan Program Strategis
 

Kusnadi, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma., proposal bab i, mpb.1, ut, 2017

  • 1. PROPOSAL PENELITIAN PENGEMBANGAN SISTEM PENYUSUNAN DAN PENGENDALIAN ANGGARAN PADA STAIN SYAIKH ABDURRAHMAN SIDDIK BANGKA BELITUNG YANG MAMPU MENINGKATKAN EFEKTIFITAS DAN AKUNTABILITAS ANGGARAN Disusun oleh: Kusnadi NIM. 500630465 PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS TERBUKA 2017
  • 2. BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri Syaikh Abdurrahman Siddik Bangka Belitung yang selanjutnya disebut Sekolah Tinggi adalah perguruan tinggi yang diselenggarakan oleh Kementerian Agama yang berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Menteri Agama. (Peraturan Mentei Agama Nomor 54 Tahun 2013 Pasal 1). Sekolah Tinggi mempunyai tugas melaksanakan melaksanakan penyelenggaraan pendidikan tinggi yang meliputi program pendidikan akademik, vokasi dan/atau profesi, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat dalam bidang ilmu pengetahuan dan teknologi keagamaan islam sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan. (Peraturan Mentei Agama Nomor 54 Tahun 2013 Pasal 2). Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri Syaikh Abdurrahman Siddik Bangka Belitung lebih familiar dengan sebutan STAIN SAS Babel. Untuk melaksanakan penyelenggaraan pendidikan tinggi tersebut STAIN SAS Babel setiap tahunnya menyusun rencana program dan anggaran. Kasubbag Perencanaan keuangan dan Akuntansi STAIN SAS Babel, Zahwan Zaki, MAB., mengatakan bahwa Mekanisme penyusunan rencana program dan anggaran pada STAIN SAS Babel dilakukan melaui rapat kerja internal dengan melibatkan seluruh unit yang ada di STAIN SAS Babel, usulan ditelaah, kemudian diinput ke dalam aplikasi RKAKL untuk diusulkan ke Direktur Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama. (wawancara, 10 Maret 2017). Penyusun Rencana Program dan Anggaran STAIN SAS Babel, mengatakan dalam rapat kerja internal tersebut unit-unit yang ada di STAIN SAS Babel membuat rencana program kerja sesuai dengan kebutuhan masing-
  • 3. masing unit, kemudian dituangkan ke dalam rencana anggaran biaya (RAB) dengan dilengkapi data dukung seperti Kerangka Acuan Kerja (KAK). Rencana program dan anggaran tersebut selanjutnya ditelaah oleh tim Perencanaan Keuangan STAIN SAS Babel. Hasil penelaahan tersebut akan dituangkan ke dalam Aplikasi RKAKL (Rencana Kerja Anggaran Kementerian Lembaga) dan dijadikan usulan Rencana Program dan Anggaran STAIN SAS Babel untuk disampaikan kepada Direktur Jenderal Pendidikan Islam sebagai Pembina STAIN SAS Babel. Mekanisme penyusunan rencana program dan anggaran tersebut melalui 3 tahapan yaitu (1) penyusunan pagu indikatif pada bulan januari sampai dengan bulan april, (2) penyusunan pagu anggaran pada bulan Mei sampai dengan bulan Agustus dan (3) penyusunan pagu alokasi anggaran bulan September sampai dengan bulan Desember. (wawancara, 10 Maret 2017). Sedangkan dalam pelaksanaan dan pengendalian anggaran pada STAIN SAS Babel, menurut Zahwan Zaki, MAB., unit-unit menyusun rencana jadwal pelaksanaan kegiatan dan menyerahkan rencana jadwal pelaksanaan kegiatan tersebut di awal tahun kepada subbag Perencanaan, Keuangan dan Akuntansi. Selanjutnya unit-unit mengusulkan kepada Kuasa Pengguna Anggaran untuk pencairan dana kegiatan dan pelaporan kegiatan disampaikan setelah pelaksanaan kegiatan. Akan tetapi realisasi pelaksanaan kegiatan seringkali tidak sesuai jadwal yang direncanakan dan waktu pelaporan pertanggungjawaban kegiatan berbeda. Berdasarkan latar belakang diatas, dapat disimpulkan bahwa penyusunan dan pengendalian rencana kerja dan anggaran pada STAIN SAS Babel masih menggunakan cara yang manual sehingga dalam penyusunan dan pengendalian rencana program dan anggaran cukup menyita waktu yang lama dan biaya yang besar karena seringnya pertemun untuk membahas rencana kerja dan anggaran. Selain itu sering terjadi human error dalam penginputan rencana program dan anggaran ke aplikasi RKAKL oleh operator RKAKL.
  • 4. Untuk mengatasi permasalahan diatas penulis ingin melakukan suatu penelitian yang dapat membantu STAIN SAS Babel dalam penyusunan dan pengendalian anggaran yang masih manual menjadi sistem informasi yang terintegerasi secara online yang dapat membantu mempercepat proses penyusunan rencana program dan anggaran, menghemat biaya penyusunan rencana dan program dan anggaran dan dapat memudahkan manajemen dalam pengendalian anggaran. Dengan sistem sistem informasi tersebut unit-unit dalam mengusulkan rencana program dan anggaran, membuat jadwal pelakanaan kegiatan, dan pelaporan pertanggungjawaban anggaran, cukup login ke apikasi sistem informasi untuk menginput rencana kerja dan anggaran, membuat jadwal pelaksanaan kegiatan, dan pelaporan pertanggungjawan anggaran. Dengan adanya sistem informasi tersebut dapat memudahkan STAIN SAS Babel dalam melakukan penyusunan dan pengendalian rencana program dan anggaran. B. Perumusan Masalah Berdasarkan permasalahan pada latar belakang diatas penulis merumuskan masalah, yaitu: 1. Pengembangan model penyusunan dan pengendalian anggaran yang masih manual menjadi Sistem Informasi Penyusunan dan Pengendalian Anggaran berbasis online pada STAIN SAS Babel 2. Bagaimana pengaruh Sistem Informasi Penyusunan dan Pengendalian Anggaran berbasis online pada STAIN SAS Babel terhadap efesiensi dan akuntabilitas anggaran? C. Tujuan Penelitian Tujuan dari penelitian ini adalah untuk membuat konsep sistem Sistem Informasi Penyusunan dan Pengendalian Anggaran yang mampu meningkatkan efektifitas dan akuntabilitas rencana program dan anggaran pada STAIN SAS Babel.
  • 5. D. Kegunaan Hasil Penelitian Sedangkan manfaat yang diharapkan dari penelitian ini adalah agar STAIN SAS Babel membangun Sistem Informasi Penyusunan dan Pengendalian Anggaran untuk meningkatkan efektifitas dan akuntabilitas dalam penyusunan dan pengendalian rencana program dan anggaran pada STAIN SAS Babel.
  • 6. DAFTAR PUSTAKA Republik Indonesia. 2013. Peraturan Menteri Agama Nomor 54 Tahun 2013 tentang Organisasi dan Tata Kerja Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri Syaikh Abdurrahman Siddik Bangka Belitung. Kementerian Agama RI. Jakarta. Penyusun Rencana Program dan Anggaran STAIN SAS Babel, 2017. Di wawancara oleh Kusnadi (10 Maret 2017). Mekanisme Penyusunan dan Pengendalian anggaran STAIN SAS Babel. Zaki, Zahwan. 2017. Di wawancara oleh Kusnadi (10 Maret 2017). Mekanisme Penyusunan dan Pengendalian anggaran STAIN SAS Babel.