SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
Sejarah Dinasti Mamluk
Oleh:
Ahmad nurfadli
Hanan Mafazi
Mugni Sulaeman
Rizki Kurniawan
Fitria ningsih
Nur fadilah
Syifa Fauziah

( 1250-1517 M )
Mamluk atau Mameluk (bahasa arab :
,
mamlūk (tunggal),
, mamālīk (jamak))
adalah tentara budak yang telah memeluk
Islam dan berdinas untuk khalifah Islam dan
Kesultanan Ayyubiyah pada abad
pertengahan. Mereka akhirnya menjadi
tentara yang paling berkuasa dan juga pernah
mendirikan Kesultanan mamluk di Mesir.
Sejarah pembentukan
Dinasti Mamluk
Proses berdirinya Mamalik dimulai dengan
terbunuhnya Sultan Maliq al-Shaleh dari
dinasti Ayyubiyah pada 14 Sya’ban 647 H/22
November 1249 M. budak-budak asal Turki
memperkuat dirinya dalam satu kesatuan
yang terorganisasi. Hal ini dilakukan karena
mereka menyadari bahwa pergantian sultan
akan menggoyahkan kedudukan mereka.
Masa Kekuasaan dinasti Mamluk

Sejarah dinasti Mamluk ini hanya berlangsung sampai
tahun 1517 M, ketika dikalahkan oleh Bani Utsmani,
Daulah ini dibagi menjadi dua periode :
• Pertama, periode kekuasaan Mamluk Bahri, sejak
berdirinya (1250 M) sampai berakhirnya
pemerintahan baybars tahun 1277 M.
• Kedua, periode kekuasaan Mamluk Burji, sejak
berkuasanya Saifuddin Qalawun berkuasa (12791290 M) sampai kerajaan ini dikalahkan oleh Bani
Utsmani tahun 1517 M.
Kemajuan-kemajuan
Dinasti Mamluk
Adapun kemajuan-kemajuan yang dicapai
dinasti Mamluk adalah sebagai berikut:
1. Bidang Militer.
2. Bidang Pemerintahan.
3. Bidang Ekonomi.
4. Bidang ilmu pengetahuan.
5. Bidang Seni dan Budaya.
1. Bidang Militer
Pemerintahan dinasti ini dilantik dari
pengaruhnya dalam kemiliteran. Para Mamluk
yang dididik haruslah dengan tujuan untuk
menjadi pasukan pendukung kebijaksanaan
pemimpin. Ketua Negara atau sultan akan
diangkat di antara pemimpin tentara yang
terbaik, yang paling berprestasi, dan
mempunyai kemampuan untuk menghimpun
kekuatan. Walaupun mereka adalah
pendatang di wilayah Mesir
Setelah memeluk Islam, seorang Mamluk akan
dilatih sebagai tentara berkuda. Mereka harus
mematuhi Furisiyyah, sebuah aturan perilaku
yang memasukkan nilai-nilai seperti
keberanian dan kemurahan hati dan juga
doktrin mengenai taktik perang berkuda,
kemahiran menunggang kuda, kemahiran
memanah dan juga kemahiran merawat luka
dan cedera.
2. Bidang Pemerintahan
Dalam bidang pemerintahan, kemenangan
dinasti Mamalik atas tentara Mongol di 'Ayn
al-Jalut menjadi modal besar untuk menguasai
daerah-daerah sekitarnya. Banyak penguasapenguasa dinasti kecil menyatakan setia
kepada kerajaan ini. Untuk menjalankan
pemerintahan di dalam negeri, Baybars
mengangkat kelompok militer sebagai elit
politik.
3. Bidang Ekonomi
Dalam bidang ekonomi, dinasti Mamluk membuka
hubungan dagang dengan Perancis dan Itali
melalui perluasan jalur perdagangan yang sudah
dirintis oleh dinasti Fatimiyyah di
Mesir sebelumnya.
Disamping itu, hasil pertanian juga meningkat.
Keberhasilan dalam bidang ekonomi ini didukung
oleh pembangunan jaringan pengangkutan dan
komunikasi antara kota, baik laut mahupun darat.
Keteguhan angkatan laut Mamalik sangat
membantu pengembangan ekonominya.
4. Bidang Ilmu Pengetahuan
Di dalam ilmu pengetahuan, Mesir menjadi tempat
pelarian ilmuan-ilmuan asal Baghdad dari serangan
tentera Mongol. Kerana itu, ilmu-ilmu banyak
berkembang di Mesir, seperti sejarah, perubatan,
astronomi, matematik, dan ilmu agama.
Dalam ilmu sejarah tercatat nama-nama besar, seperti
Ibn Khalikan, Ibn Taghribardi, dan Ibn Khaldun. Di
bidang astronomi dikenal nama Nasir Al-Din Al-tusi. Di
bidang perubatan pula, Abu Hasan `Ali Al-Nafis.
Sedangkan, dalam bidang ilmu keagamaan, tersohor
nama Ibn Taimiyah, Al-Sayuthi, dan Ibn Hajar Al`Asqalani.
5. Bidang Seni dan Budaya
Pengembangan arsitektur yang sangat tinggi
tersebut ditopang oleh datangnya beberapa
insinyur tehnik yang melarikan diri ke Mesir
untuk mencari perlindungan kepada sultan
akibat kejaran tentara Mongol. Kedatangan
arsitek tersebut membawa Mesir mengalami
perkembangan seni dan budaya secara cepat,
dengan prestasi-prestasi tersendiri seperti
arsitektur, keramik, dan karya arsitek dalam
logam.
Faktor Internal
1. Para Sultan dari Mamluk Burji tidak memiliki
pengetahuan cara mengatur roda pemerintahan
kecuali latihan militer.
2. larangan megimpor rempah-rempah dari India.
3. memecat orang-orang non Muslim dari pegawai
pemerintah.
4. Dan banyak masyarakat yang dijangkiti berbagai
macam penyakit yang meminta banyak korban.
Faktor Eksternal
1. Pada tahun 1498 Vasco Da Gama, seorang
navigator yang berkebangsaan Portugis,
mendapat jalan ke Timur melalui Tanjung
Pengharapan di Afrika Selatan.
2. Munculnya kekuatan politik baru yang besar
sebagai tantangan bagi dinasti Mamalik.
3. bergolaknya daerah kekuasaan Mamluk di Syiria.
4. Dan penyerangan tentara usmaniyah ke kota
kairo Mesir.
Sejarah dinasti mamluk

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Sejarah bani abbasiyah
Sejarah bani abbasiyahSejarah bani abbasiyah
Sejarah bani abbasiyah
Julak Laraw
 
PPT SKI Tokoh dan peran bani abbasyiah
PPT SKI Tokoh dan peran bani abbasyiahPPT SKI Tokoh dan peran bani abbasyiah
PPT SKI Tokoh dan peran bani abbasyiah
Sunja Dewi
 
Modul SKI - KB 1 Perkembangan Kebudayaan Pada Masa Khulafaur Rasyidin
Modul SKI - KB 1 Perkembangan Kebudayaan Pada Masa Khulafaur RasyidinModul SKI - KB 1 Perkembangan Kebudayaan Pada Masa Khulafaur Rasyidin
Modul SKI - KB 1 Perkembangan Kebudayaan Pada Masa Khulafaur Rasyidin
Istna Zakia Iriana
 

Was ist angesagt? (20)

Kemajuan ayyubiyah
Kemajuan ayyubiyahKemajuan ayyubiyah
Kemajuan ayyubiyah
 
Sejarah bani abbasiyah
Sejarah bani abbasiyahSejarah bani abbasiyah
Sejarah bani abbasiyah
 
PPT SKI Tokoh dan peran bani abbasyiah
PPT SKI Tokoh dan peran bani abbasyiahPPT SKI Tokoh dan peran bani abbasyiah
PPT SKI Tokoh dan peran bani abbasyiah
 
Ppt ski-bani-umayyah
Ppt ski-bani-umayyahPpt ski-bani-umayyah
Ppt ski-bani-umayyah
 
Kajian Peradaban Islam
Kajian Peradaban IslamKajian Peradaban Islam
Kajian Peradaban Islam
 
Turki utsmani
Turki utsmaniTurki utsmani
Turki utsmani
 
Filsafat Islam - Al Ghazali
Filsafat Islam - Al GhazaliFilsafat Islam - Al Ghazali
Filsafat Islam - Al Ghazali
 
sejarah dinasti fatimiyah
sejarah dinasti fatimiyah sejarah dinasti fatimiyah
sejarah dinasti fatimiyah
 
Sejarah islam
Sejarah islamSejarah islam
Sejarah islam
 
Peradaban islam pada masa Nabi Muhammad SAW
Peradaban islam pada masa Nabi Muhammad SAWPeradaban islam pada masa Nabi Muhammad SAW
Peradaban islam pada masa Nabi Muhammad SAW
 
ISLAM DI SPANYOL
ISLAM DI SPANYOLISLAM DI SPANYOL
ISLAM DI SPANYOL
 
Sejarah Dinasti Turki Usmani
Sejarah Dinasti Turki UsmaniSejarah Dinasti Turki Usmani
Sejarah Dinasti Turki Usmani
 
Perkembangan Islam Pada Masa Dinasti Al Ayyubiyah
Perkembangan Islam Pada Masa Dinasti Al AyyubiyahPerkembangan Islam Pada Masa Dinasti Al Ayyubiyah
Perkembangan Islam Pada Masa Dinasti Al Ayyubiyah
 
Modul SKI - KB 1 Perkembangan Kebudayaan Pada Masa Khulafaur Rasyidin
Modul SKI - KB 1 Perkembangan Kebudayaan Pada Masa Khulafaur RasyidinModul SKI - KB 1 Perkembangan Kebudayaan Pada Masa Khulafaur Rasyidin
Modul SKI - KB 1 Perkembangan Kebudayaan Pada Masa Khulafaur Rasyidin
 
Hijrah Nabi Muhammad Ke Madinah
Hijrah Nabi Muhammad Ke MadinahHijrah Nabi Muhammad Ke Madinah
Hijrah Nabi Muhammad Ke Madinah
 
PPT Masa Bani umayyah
PPT Masa Bani umayyahPPT Masa Bani umayyah
PPT Masa Bani umayyah
 
DAKWAH RASULULLAH PERIODE MAKKAH
DAKWAH RASULULLAH PERIODE MAKKAHDAKWAH RASULULLAH PERIODE MAKKAH
DAKWAH RASULULLAH PERIODE MAKKAH
 
Sejarah Peradaban Islam (Masa Dinasti Umayyah)
Sejarah Peradaban Islam (Masa Dinasti Umayyah)Sejarah Peradaban Islam (Masa Dinasti Umayyah)
Sejarah Peradaban Islam (Masa Dinasti Umayyah)
 
Ustman bin affan (Khulafaur Rasyidin ke 3)
Ustman bin affan (Khulafaur Rasyidin ke 3)Ustman bin affan (Khulafaur Rasyidin ke 3)
Ustman bin affan (Khulafaur Rasyidin ke 3)
 
Sejarah masuknya islam ke indonesia.pptx [autosaved]
Sejarah masuknya islam ke indonesia.pptx [autosaved]Sejarah masuknya islam ke indonesia.pptx [autosaved]
Sejarah masuknya islam ke indonesia.pptx [autosaved]
 

Ähnlich wie Sejarah dinasti mamluk

Dinasti mamalik di mesir diramu ulang
Dinasti mamalik di mesir diramu ulangDinasti mamalik di mesir diramu ulang
Dinasti mamalik di mesir diramu ulang
Masykur S. Soefyan
 

Ähnlich wie Sejarah dinasti mamluk (20)

Daulah mamlukiyyah
Daulah mamlukiyyahDaulah mamlukiyyah
Daulah mamlukiyyah
 
PPt Perkembangan isam abad petengahan
PPt Perkembangan isam abad petengahanPPt Perkembangan isam abad petengahan
PPt Perkembangan isam abad petengahan
 
Agama (kelompok 3)
Agama (kelompok 3)Agama (kelompok 3)
Agama (kelompok 3)
 
Perkembangan islam pada masa pertengahan
Perkembangan islam pada masa pertengahanPerkembangan islam pada masa pertengahan
Perkembangan islam pada masa pertengahan
 
PPT SEJARAH KEMUNDURAN ISLAM TITA.pptx
PPT SEJARAH KEMUNDURAN ISLAM TITA.pptxPPT SEJARAH KEMUNDURAN ISLAM TITA.pptx
PPT SEJARAH KEMUNDURAN ISLAM TITA.pptx
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
Kelas 08 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Bab 9
Kelas 08 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Bab 9Kelas 08 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Bab 9
Kelas 08 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Bab 9
 
SEJARAH DINASTI UMAYYAH I DAN I - JAPAR SADIQ ASSAQAF.docx
SEJARAH DINASTI UMAYYAH I DAN I - JAPAR SADIQ ASSAQAF.docxSEJARAH DINASTI UMAYYAH I DAN I - JAPAR SADIQ ASSAQAF.docx
SEJARAH DINASTI UMAYYAH I DAN I - JAPAR SADIQ ASSAQAF.docx
 
Makalah spi turki usmani
Makalah spi turki usmaniMakalah spi turki usmani
Makalah spi turki usmani
 
Dinasti mamalik di mesir diramu ulang
Dinasti mamalik di mesir diramu ulangDinasti mamalik di mesir diramu ulang
Dinasti mamalik di mesir diramu ulang
 
Sejarah Peradaban Islam II.pdf
Sejarah Peradaban Islam II.pdfSejarah Peradaban Islam II.pdf
Sejarah Peradaban Islam II.pdf
 
Perkembangan islam
Perkembangan islamPerkembangan islam
Perkembangan islam
 
Makalah dinasti utsmaniy
Makalah dinasti utsmaniyMakalah dinasti utsmaniy
Makalah dinasti utsmaniy
 
Masa Kemunduran.docx
Masa Kemunduran.docxMasa Kemunduran.docx
Masa Kemunduran.docx
 
Power Point SPI 9
Power Point SPI 9Power Point SPI 9
Power Point SPI 9
 
sejarah pemikiran ekonomi islam pada masa 3 kerajaan besar
sejarah pemikiran  ekonomi islam pada masa 3 kerajaan besarsejarah pemikiran  ekonomi islam pada masa 3 kerajaan besar
sejarah pemikiran ekonomi islam pada masa 3 kerajaan besar
 
Turki usmani
Turki usmaniTurki usmani
Turki usmani
 
Persentasi Agama Arsyad
Persentasi Agama ArsyadPersentasi Agama Arsyad
Persentasi Agama Arsyad
 
Sejarah peradaban islam Masa Bani Abbasiyah
Sejarah peradaban islam Masa Bani AbbasiyahSejarah peradaban islam Masa Bani Abbasiyah
Sejarah peradaban islam Masa Bani Abbasiyah
 
sejarahperadabanislam.pdf
sejarahperadabanislam.pdfsejarahperadabanislam.pdf
sejarahperadabanislam.pdf
 

Mehr von mugnisulaeman

Perbedaan haji dan umroh
Perbedaan haji dan umrohPerbedaan haji dan umroh
Perbedaan haji dan umroh
mugnisulaeman
 
Biografi, karya dan pemikiran Ibnu Bajjah
Biografi, karya dan pemikiran Ibnu BajjahBiografi, karya dan pemikiran Ibnu Bajjah
Biografi, karya dan pemikiran Ibnu Bajjah
mugnisulaeman
 
filsafat : Akal dan hati pada zaman modern
filsafat : Akal dan hati pada zaman modernfilsafat : Akal dan hati pada zaman modern
filsafat : Akal dan hati pada zaman modern
mugnisulaeman
 
Pandangan ekonomi islam tentang riba
Pandangan ekonomi islam tentang ribaPandangan ekonomi islam tentang riba
Pandangan ekonomi islam tentang riba
mugnisulaeman
 
Proses terjadinya manusia berdasarkan IPTEK
Proses terjadinya manusia berdasarkan IPTEKProses terjadinya manusia berdasarkan IPTEK
Proses terjadinya manusia berdasarkan IPTEK
mugnisulaeman
 

Mehr von mugnisulaeman (10)

IJTIHAD
IJTIHADIJTIHAD
IJTIHAD
 
Takhrij Hadits
Takhrij HaditsTakhrij Hadits
Takhrij Hadits
 
Hiwalah
HiwalahHiwalah
Hiwalah
 
Perbedaan haji dan umroh
Perbedaan haji dan umrohPerbedaan haji dan umroh
Perbedaan haji dan umroh
 
Qardh dan Ariyah
Qardh dan AriyahQardh dan Ariyah
Qardh dan Ariyah
 
Biografi, karya dan pemikiran Ibnu Bajjah
Biografi, karya dan pemikiran Ibnu BajjahBiografi, karya dan pemikiran Ibnu Bajjah
Biografi, karya dan pemikiran Ibnu Bajjah
 
filsafat : Akal dan hati pada zaman modern
filsafat : Akal dan hati pada zaman modernfilsafat : Akal dan hati pada zaman modern
filsafat : Akal dan hati pada zaman modern
 
Manajemen Resiko
Manajemen ResikoManajemen Resiko
Manajemen Resiko
 
Pandangan ekonomi islam tentang riba
Pandangan ekonomi islam tentang ribaPandangan ekonomi islam tentang riba
Pandangan ekonomi islam tentang riba
 
Proses terjadinya manusia berdasarkan IPTEK
Proses terjadinya manusia berdasarkan IPTEKProses terjadinya manusia berdasarkan IPTEK
Proses terjadinya manusia berdasarkan IPTEK
 

Kürzlich hochgeladen

Materi bahasa Indonesia kelompok empat 2
Materi bahasa Indonesia kelompok empat 2Materi bahasa Indonesia kelompok empat 2
Materi bahasa Indonesia kelompok empat 2
riko406765
 
noun clause powerpointnoun clause powerpoint
noun clause powerpointnoun clause powerpointnoun clause powerpointnoun clause powerpoint
noun clause powerpointnoun clause powerpoint
akunoppoa31rhn
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 

Kürzlich hochgeladen (20)

Dhea Salsabila_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Dhea Salsabila_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfDhea Salsabila_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Dhea Salsabila_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docxDokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
 
Bukti dukung E kinerja kepala sekolah.pdf
Bukti dukung E kinerja  kepala sekolah.pdfBukti dukung E kinerja  kepala sekolah.pdf
Bukti dukung E kinerja kepala sekolah.pdf
 
Materi bahasa Indonesia kelompok empat 2
Materi bahasa Indonesia kelompok empat 2Materi bahasa Indonesia kelompok empat 2
Materi bahasa Indonesia kelompok empat 2
 
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJARAKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
 
PPT Tentang Penyusunan Modul Ajar Untuk Guru.pptx
PPT Tentang Penyusunan Modul Ajar Untuk Guru.pptxPPT Tentang Penyusunan Modul Ajar Untuk Guru.pptx
PPT Tentang Penyusunan Modul Ajar Untuk Guru.pptx
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
noun clause powerpointnoun clause powerpoint
noun clause powerpointnoun clause powerpointnoun clause powerpointnoun clause powerpoint
noun clause powerpointnoun clause powerpoint
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
Teori Sosiologi Emile Durkheim (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Sosiologi Emile Durkheim (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Teori Sosiologi Emile Durkheim (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Sosiologi Emile Durkheim (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
 
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
 

Sejarah dinasti mamluk

  • 1. Sejarah Dinasti Mamluk Oleh: Ahmad nurfadli Hanan Mafazi Mugni Sulaeman Rizki Kurniawan Fitria ningsih Nur fadilah Syifa Fauziah ( 1250-1517 M )
  • 2. Mamluk atau Mameluk (bahasa arab : , mamlūk (tunggal), , mamālīk (jamak)) adalah tentara budak yang telah memeluk Islam dan berdinas untuk khalifah Islam dan Kesultanan Ayyubiyah pada abad pertengahan. Mereka akhirnya menjadi tentara yang paling berkuasa dan juga pernah mendirikan Kesultanan mamluk di Mesir.
  • 3. Sejarah pembentukan Dinasti Mamluk Proses berdirinya Mamalik dimulai dengan terbunuhnya Sultan Maliq al-Shaleh dari dinasti Ayyubiyah pada 14 Sya’ban 647 H/22 November 1249 M. budak-budak asal Turki memperkuat dirinya dalam satu kesatuan yang terorganisasi. Hal ini dilakukan karena mereka menyadari bahwa pergantian sultan akan menggoyahkan kedudukan mereka.
  • 4.
  • 5. Masa Kekuasaan dinasti Mamluk Sejarah dinasti Mamluk ini hanya berlangsung sampai tahun 1517 M, ketika dikalahkan oleh Bani Utsmani, Daulah ini dibagi menjadi dua periode : • Pertama, periode kekuasaan Mamluk Bahri, sejak berdirinya (1250 M) sampai berakhirnya pemerintahan baybars tahun 1277 M. • Kedua, periode kekuasaan Mamluk Burji, sejak berkuasanya Saifuddin Qalawun berkuasa (12791290 M) sampai kerajaan ini dikalahkan oleh Bani Utsmani tahun 1517 M.
  • 6.
  • 7.
  • 8. Kemajuan-kemajuan Dinasti Mamluk Adapun kemajuan-kemajuan yang dicapai dinasti Mamluk adalah sebagai berikut: 1. Bidang Militer. 2. Bidang Pemerintahan. 3. Bidang Ekonomi. 4. Bidang ilmu pengetahuan. 5. Bidang Seni dan Budaya.
  • 9. 1. Bidang Militer Pemerintahan dinasti ini dilantik dari pengaruhnya dalam kemiliteran. Para Mamluk yang dididik haruslah dengan tujuan untuk menjadi pasukan pendukung kebijaksanaan pemimpin. Ketua Negara atau sultan akan diangkat di antara pemimpin tentara yang terbaik, yang paling berprestasi, dan mempunyai kemampuan untuk menghimpun kekuatan. Walaupun mereka adalah pendatang di wilayah Mesir
  • 10. Setelah memeluk Islam, seorang Mamluk akan dilatih sebagai tentara berkuda. Mereka harus mematuhi Furisiyyah, sebuah aturan perilaku yang memasukkan nilai-nilai seperti keberanian dan kemurahan hati dan juga doktrin mengenai taktik perang berkuda, kemahiran menunggang kuda, kemahiran memanah dan juga kemahiran merawat luka dan cedera.
  • 11. 2. Bidang Pemerintahan Dalam bidang pemerintahan, kemenangan dinasti Mamalik atas tentara Mongol di 'Ayn al-Jalut menjadi modal besar untuk menguasai daerah-daerah sekitarnya. Banyak penguasapenguasa dinasti kecil menyatakan setia kepada kerajaan ini. Untuk menjalankan pemerintahan di dalam negeri, Baybars mengangkat kelompok militer sebagai elit politik.
  • 12. 3. Bidang Ekonomi Dalam bidang ekonomi, dinasti Mamluk membuka hubungan dagang dengan Perancis dan Itali melalui perluasan jalur perdagangan yang sudah dirintis oleh dinasti Fatimiyyah di Mesir sebelumnya. Disamping itu, hasil pertanian juga meningkat. Keberhasilan dalam bidang ekonomi ini didukung oleh pembangunan jaringan pengangkutan dan komunikasi antara kota, baik laut mahupun darat. Keteguhan angkatan laut Mamalik sangat membantu pengembangan ekonominya.
  • 13. 4. Bidang Ilmu Pengetahuan Di dalam ilmu pengetahuan, Mesir menjadi tempat pelarian ilmuan-ilmuan asal Baghdad dari serangan tentera Mongol. Kerana itu, ilmu-ilmu banyak berkembang di Mesir, seperti sejarah, perubatan, astronomi, matematik, dan ilmu agama. Dalam ilmu sejarah tercatat nama-nama besar, seperti Ibn Khalikan, Ibn Taghribardi, dan Ibn Khaldun. Di bidang astronomi dikenal nama Nasir Al-Din Al-tusi. Di bidang perubatan pula, Abu Hasan `Ali Al-Nafis. Sedangkan, dalam bidang ilmu keagamaan, tersohor nama Ibn Taimiyah, Al-Sayuthi, dan Ibn Hajar Al`Asqalani.
  • 14. 5. Bidang Seni dan Budaya Pengembangan arsitektur yang sangat tinggi tersebut ditopang oleh datangnya beberapa insinyur tehnik yang melarikan diri ke Mesir untuk mencari perlindungan kepada sultan akibat kejaran tentara Mongol. Kedatangan arsitek tersebut membawa Mesir mengalami perkembangan seni dan budaya secara cepat, dengan prestasi-prestasi tersendiri seperti arsitektur, keramik, dan karya arsitek dalam logam.
  • 15.
  • 16. Faktor Internal 1. Para Sultan dari Mamluk Burji tidak memiliki pengetahuan cara mengatur roda pemerintahan kecuali latihan militer. 2. larangan megimpor rempah-rempah dari India. 3. memecat orang-orang non Muslim dari pegawai pemerintah. 4. Dan banyak masyarakat yang dijangkiti berbagai macam penyakit yang meminta banyak korban.
  • 17. Faktor Eksternal 1. Pada tahun 1498 Vasco Da Gama, seorang navigator yang berkebangsaan Portugis, mendapat jalan ke Timur melalui Tanjung Pengharapan di Afrika Selatan. 2. Munculnya kekuatan politik baru yang besar sebagai tantangan bagi dinasti Mamalik. 3. bergolaknya daerah kekuasaan Mamluk di Syiria. 4. Dan penyerangan tentara usmaniyah ke kota kairo Mesir.