SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 9
1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan
demokrasi pancasila
Jawab :
Demokrasi Pancasila merupakan demokrasi
yang sesuai dengan bangsa Indonesia
karena bersumber pada tata nilai sosial
budaya bangsa yang sudah melekat dalam
kehidupan masyarakat sejak dahulu.
2. Sebutkan perinsip-perinsip negara demokrasi
pancasila ?
Jawab :
a. pengakuan dan perlindungan
terhadap hak asasi manusia.
b. partisipasi rakyat dalam
pemerintahan.
c. Supremasi hukum.
3. Sebutkan dan jelaskan apasaja asas-asas pemilu sebagai
perwujudan kedaulatan rakyat dan demokrasi
Jawab :
a. Langsung
Asas langsung mengandung arti bahwa rakyat sebagai pemilih
memiliki hak untuk memberikan suaranya secara langsung sesuai
dengan kehendak hati nuraninya tanpa perantara.
b. Umum
Asas umum mengandung arti bahwa semua warga negara yang telah
memenuhi syarat sesuai dengan peraturan perundangan berhak
mengikuti pemilu. Hak ini diberikan tanpa melihat jenis kelamin,
suku, agama, ras, pekerjaan dan lain sebagainya.
c. Bebas
Asas bebas, memiliki makna semua warga negara yang telah
memiliki hak dalam pemilu memiliki kebebasan untuk menentukan
pilihannya tanpa tekanan dan paksaan dari siapapun
d. Rahasia
Asas rahasia ini, memberikan jaminan bahwa para pemilih yang
melaksanakan haknya dijamin bahwa pilihannya tidak aka
diketahui oleh siapapun dengan jalan apapun.
e. Jujur
Asas Jujur mengandung arti penyelenggara pemilu, aparat
pemerintah, peserta pemilu, pengawas pemilu, pemantau
pemilu, pemilih serta semua pihak yang terkait harus bersikap
dan bertindak jujur sesuai dengan peraturan perundang-
undangan.
f. Adil
Asas adil menjamin bahwa setiap pemilih dan peserta pemilu
mendapatkan perlakuan yang sama serta bebas dari kecurangan
pihak manapun.
4. sebutkan 4 contoh perwujudan nilai-nilai dalam
lingkungan keluarga ?
Jawab :
a. Memahami tugas tugas dan keyakinan
masing masing
b. Mengatasi dan memecahan masalah
dengan jalan musyawarah
c. Melakukan rapat jika di perlukan
5. Sebutkan 4 contoh perwujudan nilai-nilai
demokrasi dalam lingkungan sekolah?
Jawab :
a. Menghormati pendapat teman dalam
diskusi di kelas
b. Laki-laki dan perempuan memperoleh
hak yang sama dalam pendidikan
c. Memilih ketua osisi
d. Menyusun regu piket
6. Sebutkan 4 contoh perwujudan nila-nilai
demokrasi dalam lingkungan masyarakat?
Jawab :
a. Rapat RT untuk kerja bakti
b. Pemilihan ketua RT secara langsung
c. Program-program pengembangan
masyarakat atau lingkungan
d. Menghargai pendapat orang lain pada
saat terjadinya rapat di lingkungan
masyarakat
Ppkn (pancasila demokrasi)

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

SOSIALISASI PEMILU 2009 DAN 2014
SOSIALISASI PEMILU 2009 DAN 2014SOSIALISASI PEMILU 2009 DAN 2014
SOSIALISASI PEMILU 2009 DAN 2014Muhamad Yogi
 
Nina Amelia, SMAN 2 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...
Nina Amelia, SMAN 2  Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...Nina Amelia, SMAN 2  Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...
Nina Amelia, SMAN 2 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...Konsultan Pendidikan
 
Sosialisasi pemilu 2014
Sosialisasi pemilu 2014Sosialisasi pemilu 2014
Sosialisasi pemilu 2014lukman darwis
 
Perilaku yang mendukung upaya penegakan HAM di lingkungan
Perilaku yang mendukung upaya penegakan HAM di lingkunganPerilaku yang mendukung upaya penegakan HAM di lingkungan
Perilaku yang mendukung upaya penegakan HAM di lingkunganSweet Angel Weismann
 
Pemilu sebagai sarana pendidikan politik guna mewujudkan persatuan
Pemilu sebagai sarana pendidikan politik guna mewujudkan persatuanPemilu sebagai sarana pendidikan politik guna mewujudkan persatuan
Pemilu sebagai sarana pendidikan politik guna mewujudkan persatuanReedha Williams
 
Pelajaran 11Pkn kelas 8
Pelajaran 11Pkn kelas 8Pelajaran 11Pkn kelas 8
Pelajaran 11Pkn kelas 8Idris Miaus
 
Soal semester genap 2015 p kn kelas vii
Soal semester genap 2015 p kn kelas viiSoal semester genap 2015 p kn kelas vii
Soal semester genap 2015 p kn kelas viiagussarkawi
 
Kelompok yani sartika_xi_perawat
Kelompok yani sartika_xi_perawatKelompok yani sartika_xi_perawat
Kelompok yani sartika_xi_perawatapotek agam farma
 
presentasi PKN Kelompok 1 (atul jupe)
presentasi PKN Kelompok 1 (atul jupe)presentasi PKN Kelompok 1 (atul jupe)
presentasi PKN Kelompok 1 (atul jupe)apotek agam farma
 
Chusnul fadlilah_18030174064 2018B_Kritik terhadap Kerakyatan versi Pancasila
Chusnul fadlilah_18030174064 2018B_Kritik terhadap Kerakyatan versi PancasilaChusnul fadlilah_18030174064 2018B_Kritik terhadap Kerakyatan versi Pancasila
Chusnul fadlilah_18030174064 2018B_Kritik terhadap Kerakyatan versi PancasilaChusnulFadlilah
 

Was ist angesagt? (20)

SOSIALISASI PEMILU 2009 DAN 2014
SOSIALISASI PEMILU 2009 DAN 2014SOSIALISASI PEMILU 2009 DAN 2014
SOSIALISASI PEMILU 2009 DAN 2014
 
Nina Amelia, SMAN 2 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...
Nina Amelia, SMAN 2  Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...Nina Amelia, SMAN 2  Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...
Nina Amelia, SMAN 2 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...
 
Sosialisasi pemilu 2014
Sosialisasi pemilu 2014Sosialisasi pemilu 2014
Sosialisasi pemilu 2014
 
Pemiluuu klompok hasanudin
Pemiluuu klompok hasanudinPemiluuu klompok hasanudin
Pemiluuu klompok hasanudin
 
Perilaku yang mendukung upaya penegakan HAM di lingkungan
Perilaku yang mendukung upaya penegakan HAM di lingkunganPerilaku yang mendukung upaya penegakan HAM di lingkungan
Perilaku yang mendukung upaya penegakan HAM di lingkungan
 
Natural aceh
Natural acehNatural aceh
Natural aceh
 
Pemilu sebagai sarana pendidikan politik guna mewujudkan persatuan
Pemilu sebagai sarana pendidikan politik guna mewujudkan persatuanPemilu sebagai sarana pendidikan politik guna mewujudkan persatuan
Pemilu sebagai sarana pendidikan politik guna mewujudkan persatuan
 
Soal ukg p kn
Soal ukg p knSoal ukg p kn
Soal ukg p kn
 
Pelajaran 11Pkn kelas 8
Pelajaran 11Pkn kelas 8Pelajaran 11Pkn kelas 8
Pelajaran 11Pkn kelas 8
 
Soal semester genap 2015 p kn kelas vii
Soal semester genap 2015 p kn kelas viiSoal semester genap 2015 p kn kelas vii
Soal semester genap 2015 p kn kelas vii
 
Pelaksanaan Demokrasi
Pelaksanaan DemokrasiPelaksanaan Demokrasi
Pelaksanaan Demokrasi
 
Indah2
Indah2Indah2
Indah2
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
 
Soal to i
Soal to iSoal to i
Soal to i
 
Tugas pkn
Tugas pknTugas pkn
Tugas pkn
 
Kelompok yani sartika_xi_perawat
Kelompok yani sartika_xi_perawatKelompok yani sartika_xi_perawat
Kelompok yani sartika_xi_perawat
 
presentasi PKN Kelompok 1 (atul jupe)
presentasi PKN Kelompok 1 (atul jupe)presentasi PKN Kelompok 1 (atul jupe)
presentasi PKN Kelompok 1 (atul jupe)
 
Keadilan mht
Keadilan mhtKeadilan mht
Keadilan mht
 
norma-norma
norma-normanorma-norma
norma-norma
 
Chusnul fadlilah_18030174064 2018B_Kritik terhadap Kerakyatan versi Pancasila
Chusnul fadlilah_18030174064 2018B_Kritik terhadap Kerakyatan versi PancasilaChusnul fadlilah_18030174064 2018B_Kritik terhadap Kerakyatan versi Pancasila
Chusnul fadlilah_18030174064 2018B_Kritik terhadap Kerakyatan versi Pancasila
 

Ähnlich wie Ppkn (pancasila demokrasi)

Ähnlich wie Ppkn (pancasila demokrasi) (20)

Cici Ariska, SMAN 13 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...
Cici Ariska, SMAN 13 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...Cici Ariska, SMAN 13 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...
Cici Ariska, SMAN 13 Banda Aceh, Pemilihan Duta Demokrasi, Sayembara Menulis ...
 
SOAL UTS GANJIL XI
SOAL UTS GANJIL XISOAL UTS GANJIL XI
SOAL UTS GANJIL XI
 
Demokrasi Pancasila.pdf
Demokrasi Pancasila.pdfDemokrasi Pancasila.pdf
Demokrasi Pancasila.pdf
 
Demokrasi Pancasila.pdf
Demokrasi Pancasila.pdfDemokrasi Pancasila.pdf
Demokrasi Pancasila.pdf
 
Demokrasi Pancasila.docx
Demokrasi Pancasila.docxDemokrasi Pancasila.docx
Demokrasi Pancasila.docx
 
Sistem politik di indonesia
Sistem politik di indonesiaSistem politik di indonesia
Sistem politik di indonesia
 
Demokrasi Pancasila.docx
Demokrasi Pancasila.docxDemokrasi Pancasila.docx
Demokrasi Pancasila.docx
 
Rahman hasim (universalitas demokrasi)
Rahman hasim (universalitas demokrasi)Rahman hasim (universalitas demokrasi)
Rahman hasim (universalitas demokrasi)
 
Budaya Demokrasi
Budaya DemokrasiBudaya Demokrasi
Budaya Demokrasi
 
Kelompok 1
Kelompok 1Kelompok 1
Kelompok 1
 
Pengertian Budaya Demokrasi
Pengertian Budaya DemokrasiPengertian Budaya Demokrasi
Pengertian Budaya Demokrasi
 
3. PPT PBM.pptx
3. PPT PBM.pptx3. PPT PBM.pptx
3. PPT PBM.pptx
 
1280476297_PKN_XI_BAB_2_ppt.ppt
1280476297_PKN_XI_BAB_2_ppt.ppt1280476297_PKN_XI_BAB_2_ppt.ppt
1280476297_PKN_XI_BAB_2_ppt.ppt
 
Ppt pert 2
Ppt pert 2Ppt pert 2
Ppt pert 2
 
Demokrasi
DemokrasiDemokrasi
Demokrasi
 
Demokrasi Indonesia.pdf
Demokrasi Indonesia.pdfDemokrasi Indonesia.pdf
Demokrasi Indonesia.pdf
 
Demokrasi Indonesia.docx
Demokrasi Indonesia.docxDemokrasi Indonesia.docx
Demokrasi Indonesia.docx
 
Contoh soal pkn
Contoh soal pknContoh soal pkn
Contoh soal pkn
 
soal-ukk-pkn-kelas-viii
soal-ukk-pkn-kelas-viiisoal-ukk-pkn-kelas-viii
soal-ukk-pkn-kelas-viii
 
Natural aceh
Natural acehNatural aceh
Natural aceh
 

Mehr von Muammar Rizq

Buku pegangan guru agama islam smp kelas 9 kurikulum 2013 www.matematohir.wor...
Buku pegangan guru agama islam smp kelas 9 kurikulum 2013 www.matematohir.wor...Buku pegangan guru agama islam smp kelas 9 kurikulum 2013 www.matematohir.wor...
Buku pegangan guru agama islam smp kelas 9 kurikulum 2013 www.matematohir.wor...Muammar Rizq
 
Teks Diskusi '' keributan menyebabkan dampak buruk bagi pelajar''
Teks Diskusi '' keributan menyebabkan dampak buruk bagi pelajar''Teks Diskusi '' keributan menyebabkan dampak buruk bagi pelajar''
Teks Diskusi '' keributan menyebabkan dampak buruk bagi pelajar''Muammar Rizq
 
Bahan serat dan lain lain muammar 2
Bahan serat dan lain lain muammar 2Bahan serat dan lain lain muammar 2
Bahan serat dan lain lain muammar 2Muammar Rizq
 
Makalah hukum bacaan nun mati ikhfa
Makalah hukum bacaan nun mati ikhfaMakalah hukum bacaan nun mati ikhfa
Makalah hukum bacaan nun mati ikhfaMuammar Rizq
 
6801 cat kab. banjar 2014
6801 cat kab. banjar 20146801 cat kab. banjar 2014
6801 cat kab. banjar 2014Muammar Rizq
 

Mehr von Muammar Rizq (6)

Buku pegangan guru agama islam smp kelas 9 kurikulum 2013 www.matematohir.wor...
Buku pegangan guru agama islam smp kelas 9 kurikulum 2013 www.matematohir.wor...Buku pegangan guru agama islam smp kelas 9 kurikulum 2013 www.matematohir.wor...
Buku pegangan guru agama islam smp kelas 9 kurikulum 2013 www.matematohir.wor...
 
Sdm ''pendidikan
Sdm ''pendidikanSdm ''pendidikan
Sdm ''pendidikan
 
Teks Diskusi '' keributan menyebabkan dampak buruk bagi pelajar''
Teks Diskusi '' keributan menyebabkan dampak buruk bagi pelajar''Teks Diskusi '' keributan menyebabkan dampak buruk bagi pelajar''
Teks Diskusi '' keributan menyebabkan dampak buruk bagi pelajar''
 
Bahan serat dan lain lain muammar 2
Bahan serat dan lain lain muammar 2Bahan serat dan lain lain muammar 2
Bahan serat dan lain lain muammar 2
 
Makalah hukum bacaan nun mati ikhfa
Makalah hukum bacaan nun mati ikhfaMakalah hukum bacaan nun mati ikhfa
Makalah hukum bacaan nun mati ikhfa
 
6801 cat kab. banjar 2014
6801 cat kab. banjar 20146801 cat kab. banjar 2014
6801 cat kab. banjar 2014
 

Kürzlich hochgeladen

Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMMPenyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMMRiniGela
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXIksanSaputra6
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptxfurqanridha
 
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.pptPenyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.pptpalagoro17
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxsalmnor
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfEniNuraeni29
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaAndreRangga1
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxIvvatulAini
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024ssuser0bf64e
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfJarzaniIsmail
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANwawan479953
 
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxPPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxJawahirIhsan
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024DessyArliani
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxriscacriswanda
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaharnosuharno5
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...nuraji51
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 

Kürzlich hochgeladen (20)

Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMMPenyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
 
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.pptPenyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxPPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 

Ppkn (pancasila demokrasi)

  • 1.
  • 2. 1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan demokrasi pancasila Jawab : Demokrasi Pancasila merupakan demokrasi yang sesuai dengan bangsa Indonesia karena bersumber pada tata nilai sosial budaya bangsa yang sudah melekat dalam kehidupan masyarakat sejak dahulu.
  • 3. 2. Sebutkan perinsip-perinsip negara demokrasi pancasila ? Jawab : a. pengakuan dan perlindungan terhadap hak asasi manusia. b. partisipasi rakyat dalam pemerintahan. c. Supremasi hukum.
  • 4. 3. Sebutkan dan jelaskan apasaja asas-asas pemilu sebagai perwujudan kedaulatan rakyat dan demokrasi Jawab : a. Langsung Asas langsung mengandung arti bahwa rakyat sebagai pemilih memiliki hak untuk memberikan suaranya secara langsung sesuai dengan kehendak hati nuraninya tanpa perantara. b. Umum Asas umum mengandung arti bahwa semua warga negara yang telah memenuhi syarat sesuai dengan peraturan perundangan berhak mengikuti pemilu. Hak ini diberikan tanpa melihat jenis kelamin, suku, agama, ras, pekerjaan dan lain sebagainya. c. Bebas Asas bebas, memiliki makna semua warga negara yang telah memiliki hak dalam pemilu memiliki kebebasan untuk menentukan pilihannya tanpa tekanan dan paksaan dari siapapun
  • 5. d. Rahasia Asas rahasia ini, memberikan jaminan bahwa para pemilih yang melaksanakan haknya dijamin bahwa pilihannya tidak aka diketahui oleh siapapun dengan jalan apapun. e. Jujur Asas Jujur mengandung arti penyelenggara pemilu, aparat pemerintah, peserta pemilu, pengawas pemilu, pemantau pemilu, pemilih serta semua pihak yang terkait harus bersikap dan bertindak jujur sesuai dengan peraturan perundang- undangan. f. Adil Asas adil menjamin bahwa setiap pemilih dan peserta pemilu mendapatkan perlakuan yang sama serta bebas dari kecurangan pihak manapun.
  • 6. 4. sebutkan 4 contoh perwujudan nilai-nilai dalam lingkungan keluarga ? Jawab : a. Memahami tugas tugas dan keyakinan masing masing b. Mengatasi dan memecahan masalah dengan jalan musyawarah c. Melakukan rapat jika di perlukan
  • 7. 5. Sebutkan 4 contoh perwujudan nilai-nilai demokrasi dalam lingkungan sekolah? Jawab : a. Menghormati pendapat teman dalam diskusi di kelas b. Laki-laki dan perempuan memperoleh hak yang sama dalam pendidikan c. Memilih ketua osisi d. Menyusun regu piket
  • 8. 6. Sebutkan 4 contoh perwujudan nila-nilai demokrasi dalam lingkungan masyarakat? Jawab : a. Rapat RT untuk kerja bakti b. Pemilihan ketua RT secara langsung c. Program-program pengembangan masyarakat atau lingkungan d. Menghargai pendapat orang lain pada saat terjadinya rapat di lingkungan masyarakat