SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 21
PRESENTASI BAHASA INDONESIA 
BAB 1
Kelompok 6
Peta Konsep 
Bab 1 
Menanggapi 
Pembacaan 
& 
Menentukan 
Unsur Intrinsik 
Kutipan Novel 
Menyampaikan 
Gagasan 
& 
Tanggapan 
dalam Diskusi 
Menemukan Ide 
Pokok 
& 
Permasalahan 
dalam Artikel 
Menulis Surat 
Lamaran 
Pekerjaan 
Menggunakan 
Kata Serapan
Menanggapi Pembacaan & Menentukan Unsur 
Intrinsik Kutipan Novel 
1. Menanggapi Pembacaan 
Tanggapan yang diucapkan berupa pendapat atau gagasan yang berupa 
kritik, komentar, pertanyaan, saran atau pernyataan yang lainnya 
Tanggapan yang dapat ditanggapi berupa kejelasan pengucapan vokal, 
konsonan, dan bentukan frasa.
1. Cara Menyampaikan tanggapan 
① Disampaikan dengan bahasa lisan yang halus. 
②Disampaikan dengan sopan dan menghormati pembaca 
kutipan novel. 
2. Cara Menyampaikan tanggapan isi 
pembacaan novel 
① Tanggapan didukung dengan argumen atau alasan yang logis. 
② Tidak menggunakan nada ejekan, sindiran atau hinaan. 
③ Tanggapan bersifat objektif. 
④ Tanggapan tidak untuk menjatuhkan orang lain.
2. Menentukan Unsur Intrinsik Kutipan 
Novel 
Novel adalah karya sastra yang dibangun oleh unsur – unsur intrinsik. 
Unsur Intrinsik adalah unsur – unsur yang membangun karya sastra dari 
dalam. 
Unsur 
Intrinsik 
TEMA PENOKOHAN 
LATAR ATAU 
SETTING 
ALUR 
SUDUT 
PANDANG 
AMANAT
Gagasan, ide, atau pikiran utama yang 
mendasari suatu karya sastra 
a. Protagonis: tokoh utama yang 
pada umumnya berkarakter baik, 
jadi idola atau pahlawan 
b. Antagonis: tokoh utama yang 
pada umumnya berkarakter 
jahat, lawan dari tokoh 
protagonis 
c. Tritagonis: tokoh pemeran 
pembantu, sebagai figuran, 
posisinya netral dalam cerita. 
adalah segala 
keterangan yang 
berkaitan dengan 
waktu, ruang, dan 
suasana dalam cerita. 
Latar dapat dibedakan 
ke dalam tiga unsur 
pokok: yaitu Tempat, 
Waktu, dan Suasana. 
adalah pesan yang hendak 
disampaikan penulis 
kepada pembaca.
Alur konvensional 
(maju/progresif): Cerita 
diceritakan secara kronologis 
atau runut dari awal sampai 
akhir 
Alur konvensional 
(mundur/flashback): Cerita 
dengan menoleh ke belakang 
atau membayangkan masa 
lalu 
Alur campuran (maju-mundur): 
Campuran dari 
cerita maju dan mundur. 
Adalah posisi penulis dalam 
cerita. 
a. Orang pertama: Penulis 
berposisi sebagai ‘aku’ dalam 
cerita. Penulis seolah-olah 
menceritakan kehidupan dia 
sendiri 
b. Orang ketiga: Penulis 
berposisi sebagai pencerita 
dan berada di luar cerita. 
Penulis menggunakan ‘dia’ 
atau kata ganti orang ketiga.
3. Menyampaikan Gagasan dan Tanggapan 
dalam Diskusi 
Apa itu gagasan? Gagasan adalah opini, ide, pendapat, atau 
pikiran tentang suatu hal (orang atau peristiwa) 
Apa itu diskusi? Diskusi adalah kegiatan bertukarpikiran secara teratur 
baik dalam kelompok kecil maupun kelompok besar
Anda dapat mengemukakan persetujuan atau penolakan terhadap 
pendapat orang lain. Akan tetapi, persetujuan dan penolakan 
tersebut harus bersifat objektif dan disertai alasan yang logis. 
Contoh kalimat persetujuan pendapat: 
Saya sependapat dengan pendapat Saudara bahwa motivasi itu berasal dari 
diri sendiri dan didukung oleh dorongan orang-orang sekitar. Hal terpenting 
untuk memotivasi diri adalah tetap teguh pendirian dan sabar. 
Contoh kalimat penolakan pendapat: 
Saya kurang sependapat dengan apa yang Anda sampaikan karena wirausaha 
memerlukan modal, bukan hanya kemauan. Kemauan tanpa ada kemampuan 
sama saja nol.
Beberapa kriteria yang harus diperhatikan ketika 
mengemukakan pertanyaan dan tanggapan : 
A. Berhubungan dengan masalah yang sedang dibicarakan. 
B. Tidak mengulangi pendapat yang pernah disampaikan peserta lain. 
C. Disampaikan dengan kata dan kalimat yang tepat. 
D. Disampaikan dengan sikap terbuka dan sopan. 
E. Pertanyaan dan tanggapan dapat didukung atau diperjelas dengan 
gerak, mimik, nada suara, tekanan, dan intonasi. 
F. Pertanyaan dan tanggapan dapat mempercepat pemahaman 
masalah, penemuan sebab, dan pemecahan masalah.
3. Menemukan Ide Pokok dan Permasalahan 
dalam Artikel 
Apakah 
Artikel 
itu? 
Artikel adalah bentuk 
karangan bebas yang 
membahas masalah 
sosial dan kemanusian. 
Artikel biasannya 
memuat tentang 
pengalaman, 
pengetahuandan 
pendapat menulis 
sesuatu
Kalimat yang 
mejadi inti atau 
dasar 
pengembangan 
paragraf 
Kalimat yang 
berfungsi 
menjelaskan 
kalimat utama 
Setiap pargraf 
memiliki : 
Kalimat Utama 
Kalimat Penjelas
Kalimat utama dapat terletak pada awal, akhir, 
awal dan akhir, atau seluruh paragraf 
Pargaraf yang memiliki ide 
pokok pada awal paragraf 
disebut PARAGRAF DEDUKTIF. 
Paragraf deduktif disusun 
dengan mengemukakan pokok-pokok 
persoalan yang bersifat 
umun ke hal-hal yang khusus 
Paragraf yang memiliki ide 
pokok pada akhir paragraf di 
sebut PARAGRAF INDUKTIF. 
Paragraf dengan menguraikan 
rincian hal-hal bersifat khusus 
ke hal-hal yang bersifat umun 
Paragraf yang memiliki ide 
pokok pada awal dan pada akhir 
paragraf disebubt PARAGRAF 
CAMPURAN. Paragraf campuran 
merupakan paragraf yang 
memaparkan kesimpulan pada 
awal dan ditegaskan lagi pada 
akhir paragraf 
Paragraf yang memiliki ide 
pokok pada seluruh paragraf 
diebut PARAGRAF NARASI. 
Dimana kalimat-kalimat yang 
membentuk paragraf tersebut 
mempunyai kedudukan yang 
sama penting.
Cara mengidenfikasi 
ide pokok setiap 
paragraf 
Bacalah dengan cermat setiap paragraf 
dalam bacaan 
Cermatilah kalimat pertama hingga akhir. Terus membaca 
kalimat demi kalimat hingga anda menemukan ide pokok 
paragraf
Setelah menemukan ide pokok setiap 
paragraf, anda dapat menentukan 
permasalahan dalam artikel. 
Permasalahan dapat diidenfikasi dengan 
pernyataan dasr bahwa ada sebab, ada 
akibat
4. Menulis Surat Lamaran Pekerjaan 
Surat lamaran pekerjaan 
adalah jenis surat pribadi 
resmi yang berisi 
permohonana pekerjaan 
pada kantor, perusahaan, 
atau instansi tertentu. 
Informasi mengenai 
lowongan pekerjaan 
dapat diperoleh melalui 
media cetak, media 
audio (radio), dan media 
visual (televisi). 
Dalam surat lamaran 
berisi data pribadi 
pelamar yang disebut 
kualifikasi pelamar dan 
tujuan yang diarahkan 
pelamar.
Surat lamaran memiliki unsur – unsur penting 
sebagai berikut: 
1. Kota dan tanggal pembuatan surat 
2. Hal dan lampiran surat 
3. Salam pembuka atau pembuka surat 
4. Nama dan alamat tujuan surat 
5. Isi surat 
6. Kualifikasi / identitas singkat pelamar 
7. Hal penunjang yang disampaikan 
8. Penutup surat 
9. Salam penutup, tanda tangan, dan nama terang.
Contoh surat lamaran pekerjaan: 
Solo, 4 Januari 2014 
Hal : Lamaran Pekerjaan 
Lampiran : Satu berkas 
Yth. Kepala Personalia Sadar Djaya 
Jalan Majapahit VII No. 34 
Solo 
Dengan hormat, 
Dengan adanya iklan di Solopos, 24 Januari 2007, dengan ini saya mengajukan lamaran menjadi 
karyawan di Sadar Djaya, yaitu bagian Teknisi Komputer. Oleh karena itu saya mengajukan lamaran 
ini. Berikut kualifikasi pribadi saya. 
Nama : Yuma Ari 
Tempat, tanggal lahir : Solo, 8 Maret 1989 
Jenis kelamin : Laki – laki 
Alamat : Jalan Merak Nomor 9, Solo 
Untuk memenuhi persyaratan dan memperkuat surat lamaran ini, sebagai bahan pertimbangan berikut saya lampirkan: 
1. Satu lembar copy ijazah terakhir 
2. Satu lembar copy KTP 
3. Tiga lembar pasfoto ukuran 4 x 6 
4. Satu lembar daftar riwayat hidup 
Demikian lamaran dari saya. Besar harapan saya untuk dapat mengikuti tes seleksi. Atas perhatiannya, saya mengucapkan terima 
kasih yang sebesar-besarnya. 
Hormat saya, 
Yuma Ari
5. Menggunakan kata serapan 
Kata serapan yang belum 
sepenuhnya tererap ke 
dalam bahasa indonesia. 
Kata – kata ini digunakan 
dalam kontekss bahasa 
indonesia, 
pengucapannya masih 
mengikuti cara asing. 
Contoh: reshuffle, long 
march. 
Kata serapan yang pengucapan & 
penulisannya disesuaikan dengan 
kaidah bahasa indonesia. 
Diusahakan agar ejaannya hanya 
diubah seperlunya sehingga 
bentuk indonesianya masih bisa 
dibandinkan dengan bentuk 
asalnya. 
Contoh: advokat, aktor, bisnis.
TERIMAKASIH 

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Kalimat dalam bahasa indonesia
Kalimat dalam bahasa indonesiaKalimat dalam bahasa indonesia
Kalimat dalam bahasa indonesiaIsmee Sa'adah
 
Kalimat dalam bahasa indonesia
Kalimat dalam bahasa indonesiaKalimat dalam bahasa indonesia
Kalimat dalam bahasa indonesiaRifka Marwani
 
Pembentukan dan perluasan kalimat
Pembentukan dan perluasan kalimatPembentukan dan perluasan kalimat
Pembentukan dan perluasan kalimatMuhammad Amal
 
TATA KALIMAT BAHASA INDONESIA
TATA KALIMAT BAHASA INDONESIATATA KALIMAT BAHASA INDONESIA
TATA KALIMAT BAHASA INDONESIAA-ttiitudEd Kuu
 
Pertemuan 5 kalimat efektif kesepadanan dan kesatuan
Pertemuan 5 kalimat efektif kesepadanan dan kesatuanPertemuan 5 kalimat efektif kesepadanan dan kesatuan
Pertemuan 5 kalimat efektif kesepadanan dan kesatuanAinul Fikri
 
MAKALAH BAHASA INDONESIA RAGAM ILMIAH
MAKALAH BAHASA INDONESIA  RAGAM ILMIAHMAKALAH BAHASA INDONESIA  RAGAM ILMIAH
MAKALAH BAHASA INDONESIA RAGAM ILMIAHSharon Alfa Marlina
 
Kelas xi pertemuan 11
Kelas xi pertemuan 11Kelas xi pertemuan 11
Kelas xi pertemuan 11SeptiFauziah2
 
Kalimat efektif makalah
Kalimat efektif makalahKalimat efektif makalah
Kalimat efektif makalahMila Urmila
 
SUSUNAN KALIMAT
SUSUNAN KALIMATSUSUNAN KALIMAT
SUSUNAN KALIMATsyoretta
 
6. kalimat efektif
6. kalimat efektif6. kalimat efektif
6. kalimat efektifbusitisahara
 
Kalimat efektif jadi
Kalimat efektif jadiKalimat efektif jadi
Kalimat efektif jadiirvan2496
 
Makalah Hubungan Kalimat Tunggal dan Majemuk
Makalah Hubungan Kalimat Tunggal dan MajemukMakalah Hubungan Kalimat Tunggal dan Majemuk
Makalah Hubungan Kalimat Tunggal dan Majemukdwikar92
 
Kalimat efektif
Kalimat efektifKalimat efektif
Kalimat efektifHanifah14
 
JENIS-JENIS KALIMAT
JENIS-JENIS KALIMATJENIS-JENIS KALIMAT
JENIS-JENIS KALIMATMagdaNae
 

Was ist angesagt? (20)

Kalimat dalam bahasa indonesia
Kalimat dalam bahasa indonesiaKalimat dalam bahasa indonesia
Kalimat dalam bahasa indonesia
 
Kalimat dalam bahasa indonesia
Kalimat dalam bahasa indonesiaKalimat dalam bahasa indonesia
Kalimat dalam bahasa indonesia
 
Pembentukan dan perluasan kalimat
Pembentukan dan perluasan kalimatPembentukan dan perluasan kalimat
Pembentukan dan perluasan kalimat
 
TATA KALIMAT BAHASA INDONESIA
TATA KALIMAT BAHASA INDONESIATATA KALIMAT BAHASA INDONESIA
TATA KALIMAT BAHASA INDONESIA
 
4. kalimat
4. kalimat4. kalimat
4. kalimat
 
Pertemuan 5 kalimat efektif kesepadanan dan kesatuan
Pertemuan 5 kalimat efektif kesepadanan dan kesatuanPertemuan 5 kalimat efektif kesepadanan dan kesatuan
Pertemuan 5 kalimat efektif kesepadanan dan kesatuan
 
Kalimat Efektif
Kalimat EfektifKalimat Efektif
Kalimat Efektif
 
MAKALAH BAHASA INDONESIA RAGAM ILMIAH
MAKALAH BAHASA INDONESIA  RAGAM ILMIAHMAKALAH BAHASA INDONESIA  RAGAM ILMIAH
MAKALAH BAHASA INDONESIA RAGAM ILMIAH
 
Kelas xi pertemuan 11
Kelas xi pertemuan 11Kelas xi pertemuan 11
Kelas xi pertemuan 11
 
Makalah kalimat
Makalah   kalimatMakalah   kalimat
Makalah kalimat
 
Pola kalimat
Pola kalimatPola kalimat
Pola kalimat
 
Kalimat efektif makalah
Kalimat efektif makalahKalimat efektif makalah
Kalimat efektif makalah
 
KALIMAT EFEKTIF
KALIMAT EFEKTIFKALIMAT EFEKTIF
KALIMAT EFEKTIF
 
SUSUNAN KALIMAT
SUSUNAN KALIMATSUSUNAN KALIMAT
SUSUNAN KALIMAT
 
Kalimat efektihh
Kalimat efektihhKalimat efektihh
Kalimat efektihh
 
6. kalimat efektif
6. kalimat efektif6. kalimat efektif
6. kalimat efektif
 
Kalimat efektif jadi
Kalimat efektif jadiKalimat efektif jadi
Kalimat efektif jadi
 
Makalah Hubungan Kalimat Tunggal dan Majemuk
Makalah Hubungan Kalimat Tunggal dan MajemukMakalah Hubungan Kalimat Tunggal dan Majemuk
Makalah Hubungan Kalimat Tunggal dan Majemuk
 
Kalimat efektif
Kalimat efektifKalimat efektif
Kalimat efektif
 
JENIS-JENIS KALIMAT
JENIS-JENIS KALIMATJENIS-JENIS KALIMAT
JENIS-JENIS KALIMAT
 

Andere mochten auch

Andere mochten auch (8)

MENYAMPAIKAN GAGASAN DAN TANGGAPAN DALAM DISKUSI
MENYAMPAIKAN GAGASAN DAN TANGGAPAN DALAM DISKUSIMENYAMPAIKAN GAGASAN DAN TANGGAPAN DALAM DISKUSI
MENYAMPAIKAN GAGASAN DAN TANGGAPAN DALAM DISKUSI
 
Bank soal bahasa indonesia
Bank soal bahasa indonesiaBank soal bahasa indonesia
Bank soal bahasa indonesia
 
Menyampaikan tanggapan dalam diskusi
Menyampaikan tanggapan dalam diskusiMenyampaikan tanggapan dalam diskusi
Menyampaikan tanggapan dalam diskusi
 
Bahasa indonesia
Bahasa indonesiaBahasa indonesia
Bahasa indonesia
 
Materi pembelajaran bahasa indonesia. kelas 12 docx
Materi pembelajaran bahasa indonesia. kelas 12 docxMateri pembelajaran bahasa indonesia. kelas 12 docx
Materi pembelajaran bahasa indonesia. kelas 12 docx
 
Fakta dan opini
Fakta dan opiniFakta dan opini
Fakta dan opini
 
PPt SURAT LAMARAN PEKERJAAN (SLP)
PPt SURAT LAMARAN PEKERJAAN (SLP)PPt SURAT LAMARAN PEKERJAAN (SLP)
PPt SURAT LAMARAN PEKERJAAN (SLP)
 
Materi Kelas XII "Surat lamaran pekerjaan"
Materi Kelas XII "Surat lamaran pekerjaan"Materi Kelas XII "Surat lamaran pekerjaan"
Materi Kelas XII "Surat lamaran pekerjaan"
 

Ähnlich wie Presentasi Bahasa indonesia SMA 12

Hanna sofiah
Hanna sofiahHanna sofiah
Hanna sofiahtaufiq99
 
CARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docx
CARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docxCARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docx
CARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docxWahid148954
 
Keterampilan Membaca
Keterampilan MembacaKeterampilan Membaca
Keterampilan Membacamaurellgrz
 
Modul pembelajaran bahasa melayu kertas 1 dan kertas 2
Modul pembelajaran bahasa melayu  kertas 1 dan kertas 2Modul pembelajaran bahasa melayu  kertas 1 dan kertas 2
Modul pembelajaran bahasa melayu kertas 1 dan kertas 2aimanrais
 
Bahasa Indonesia : Artikel
Bahasa Indonesia : ArtikelBahasa Indonesia : Artikel
Bahasa Indonesia : ArtikelNesha Mutiara
 
Tik. makalah indo_melinda[1]
Tik. makalah indo_melinda[1]Tik. makalah indo_melinda[1]
Tik. makalah indo_melinda[1]MelindaTriA
 
Pengertian kalimat
Pengertian kalimatPengertian kalimat
Pengertian kalimatImron Hamami
 
Presentasi bahasa indonesia kalimat efektif
Presentasi bahasa indonesia kalimat efektifPresentasi bahasa indonesia kalimat efektif
Presentasi bahasa indonesia kalimat efektifzazinul ummah
 
Presentasi bahasa indonesia kalimat efektif
Presentasi bahasa indonesia kalimat efektifPresentasi bahasa indonesia kalimat efektif
Presentasi bahasa indonesia kalimat efektifzazinul ummah
 
Presentasi bahasa indonesia kalimat efektif
Presentasi bahasa indonesia kalimat efektifPresentasi bahasa indonesia kalimat efektif
Presentasi bahasa indonesia kalimat efektifzazinul ummah
 
Presentasi bahasa indonesia kalimat efektif
Presentasi bahasa indonesia kalimat efektifPresentasi bahasa indonesia kalimat efektif
Presentasi bahasa indonesia kalimat efektifzazinul ummah
 
MKU Bahasa Indonesia Paragraf By Asep Perdiansyah, S.Pd., M.Pd.
MKU Bahasa Indonesia Paragraf By Asep Perdiansyah, S.Pd., M.Pd.MKU Bahasa Indonesia Paragraf By Asep Perdiansyah, S.Pd., M.Pd.
MKU Bahasa Indonesia Paragraf By Asep Perdiansyah, S.Pd., M.Pd.AsepPerdiansyah
 
Kutipan & dp
Kutipan & dpKutipan & dp
Kutipan & dpAfifahs
 
Makalah kalimat-111206204412-phpapp02(2)
Makalah kalimat-111206204412-phpapp02(2)Makalah kalimat-111206204412-phpapp02(2)
Makalah kalimat-111206204412-phpapp02(2)Ifen Anas
 
Memperkenalkan diri-dan-orang-lain-dalam-forum-resmi
Memperkenalkan diri-dan-orang-lain-dalam-forum-resmiMemperkenalkan diri-dan-orang-lain-dalam-forum-resmi
Memperkenalkan diri-dan-orang-lain-dalam-forum-resmiIrviana Rozi
 
Rangkuman materi un bahasa indonesia smp
Rangkuman materi un bahasa indonesia smpRangkuman materi un bahasa indonesia smp
Rangkuman materi un bahasa indonesia smpNasarudin Taufik
 

Ähnlich wie Presentasi Bahasa indonesia SMA 12 (20)

Hanna sofiah
Hanna sofiahHanna sofiah
Hanna sofiah
 
Kalimat Efektif
Kalimat EfektifKalimat Efektif
Kalimat Efektif
 
Paragrafff
ParagrafffParagrafff
Paragrafff
 
CARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docx
CARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docxCARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docx
CARA EFEKTIF MEMBUAT PROPOSAL.docx
 
Keterampilan Membaca
Keterampilan MembacaKeterampilan Membaca
Keterampilan Membaca
 
Tatu fadilah
Tatu fadilahTatu fadilah
Tatu fadilah
 
Modul pembelajaran bahasa melayu kertas 1 dan kertas 2
Modul pembelajaran bahasa melayu  kertas 1 dan kertas 2Modul pembelajaran bahasa melayu  kertas 1 dan kertas 2
Modul pembelajaran bahasa melayu kertas 1 dan kertas 2
 
Bahasa Indonesia : Artikel
Bahasa Indonesia : ArtikelBahasa Indonesia : Artikel
Bahasa Indonesia : Artikel
 
Tik. makalah indo_melinda[1]
Tik. makalah indo_melinda[1]Tik. makalah indo_melinda[1]
Tik. makalah indo_melinda[1]
 
Pengertian kalimat
Pengertian kalimatPengertian kalimat
Pengertian kalimat
 
Presentasi bahasa indonesia kalimat efektif
Presentasi bahasa indonesia kalimat efektifPresentasi bahasa indonesia kalimat efektif
Presentasi bahasa indonesia kalimat efektif
 
Presentasi bahasa indonesia kalimat efektif
Presentasi bahasa indonesia kalimat efektifPresentasi bahasa indonesia kalimat efektif
Presentasi bahasa indonesia kalimat efektif
 
Presentasi bahasa indonesia kalimat efektif
Presentasi bahasa indonesia kalimat efektifPresentasi bahasa indonesia kalimat efektif
Presentasi bahasa indonesia kalimat efektif
 
Presentasi bahasa indonesia kalimat efektif
Presentasi bahasa indonesia kalimat efektifPresentasi bahasa indonesia kalimat efektif
Presentasi bahasa indonesia kalimat efektif
 
Peta konsep sms6
Peta konsep sms6Peta konsep sms6
Peta konsep sms6
 
MKU Bahasa Indonesia Paragraf By Asep Perdiansyah, S.Pd., M.Pd.
MKU Bahasa Indonesia Paragraf By Asep Perdiansyah, S.Pd., M.Pd.MKU Bahasa Indonesia Paragraf By Asep Perdiansyah, S.Pd., M.Pd.
MKU Bahasa Indonesia Paragraf By Asep Perdiansyah, S.Pd., M.Pd.
 
Kutipan & dp
Kutipan & dpKutipan & dp
Kutipan & dp
 
Makalah kalimat-111206204412-phpapp02(2)
Makalah kalimat-111206204412-phpapp02(2)Makalah kalimat-111206204412-phpapp02(2)
Makalah kalimat-111206204412-phpapp02(2)
 
Memperkenalkan diri-dan-orang-lain-dalam-forum-resmi
Memperkenalkan diri-dan-orang-lain-dalam-forum-resmiMemperkenalkan diri-dan-orang-lain-dalam-forum-resmi
Memperkenalkan diri-dan-orang-lain-dalam-forum-resmi
 
Rangkuman materi un bahasa indonesia smp
Rangkuman materi un bahasa indonesia smpRangkuman materi un bahasa indonesia smp
Rangkuman materi un bahasa indonesia smp
 

Mehr von marwahhh

Sistem Reproduksi Manusia
Sistem Reproduksi ManusiaSistem Reproduksi Manusia
Sistem Reproduksi Manusiamarwahhh
 
Farmasetika: Salep2
Farmasetika: Salep2Farmasetika: Salep2
Farmasetika: Salep2marwahhh
 
Farmasetika: Salep1
Farmasetika: Salep1Farmasetika: Salep1
Farmasetika: Salep1marwahhh
 
Iman dan Taqwa - Agama islam
Iman dan Taqwa - Agama islamIman dan Taqwa - Agama islam
Iman dan Taqwa - Agama islammarwahhh
 
Taraf intensitas bunyi FISIKA SMA 12
Taraf intensitas bunyi FISIKA SMA 12Taraf intensitas bunyi FISIKA SMA 12
Taraf intensitas bunyi FISIKA SMA 12marwahhh
 
Tugas biologi pertumbuhan dan perkembangan
Tugas biologi pertumbuhan dan perkembanganTugas biologi pertumbuhan dan perkembangan
Tugas biologi pertumbuhan dan perkembanganmarwahhh
 

Mehr von marwahhh (6)

Sistem Reproduksi Manusia
Sistem Reproduksi ManusiaSistem Reproduksi Manusia
Sistem Reproduksi Manusia
 
Farmasetika: Salep2
Farmasetika: Salep2Farmasetika: Salep2
Farmasetika: Salep2
 
Farmasetika: Salep1
Farmasetika: Salep1Farmasetika: Salep1
Farmasetika: Salep1
 
Iman dan Taqwa - Agama islam
Iman dan Taqwa - Agama islamIman dan Taqwa - Agama islam
Iman dan Taqwa - Agama islam
 
Taraf intensitas bunyi FISIKA SMA 12
Taraf intensitas bunyi FISIKA SMA 12Taraf intensitas bunyi FISIKA SMA 12
Taraf intensitas bunyi FISIKA SMA 12
 
Tugas biologi pertumbuhan dan perkembangan
Tugas biologi pertumbuhan dan perkembanganTugas biologi pertumbuhan dan perkembangan
Tugas biologi pertumbuhan dan perkembangan
 

Kürzlich hochgeladen

Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarankeicapmaniez
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatArfiGraphy
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 

Kürzlich hochgeladen (20)

Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajatLatihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
Latihan Soal bahasa Indonesia untuk anak sekolah sekelas SMP atau pun sederajat
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 

Presentasi Bahasa indonesia SMA 12

  • 3. Peta Konsep Bab 1 Menanggapi Pembacaan & Menentukan Unsur Intrinsik Kutipan Novel Menyampaikan Gagasan & Tanggapan dalam Diskusi Menemukan Ide Pokok & Permasalahan dalam Artikel Menulis Surat Lamaran Pekerjaan Menggunakan Kata Serapan
  • 4. Menanggapi Pembacaan & Menentukan Unsur Intrinsik Kutipan Novel 1. Menanggapi Pembacaan Tanggapan yang diucapkan berupa pendapat atau gagasan yang berupa kritik, komentar, pertanyaan, saran atau pernyataan yang lainnya Tanggapan yang dapat ditanggapi berupa kejelasan pengucapan vokal, konsonan, dan bentukan frasa.
  • 5. 1. Cara Menyampaikan tanggapan ① Disampaikan dengan bahasa lisan yang halus. ②Disampaikan dengan sopan dan menghormati pembaca kutipan novel. 2. Cara Menyampaikan tanggapan isi pembacaan novel ① Tanggapan didukung dengan argumen atau alasan yang logis. ② Tidak menggunakan nada ejekan, sindiran atau hinaan. ③ Tanggapan bersifat objektif. ④ Tanggapan tidak untuk menjatuhkan orang lain.
  • 6. 2. Menentukan Unsur Intrinsik Kutipan Novel Novel adalah karya sastra yang dibangun oleh unsur – unsur intrinsik. Unsur Intrinsik adalah unsur – unsur yang membangun karya sastra dari dalam. Unsur Intrinsik TEMA PENOKOHAN LATAR ATAU SETTING ALUR SUDUT PANDANG AMANAT
  • 7. Gagasan, ide, atau pikiran utama yang mendasari suatu karya sastra a. Protagonis: tokoh utama yang pada umumnya berkarakter baik, jadi idola atau pahlawan b. Antagonis: tokoh utama yang pada umumnya berkarakter jahat, lawan dari tokoh protagonis c. Tritagonis: tokoh pemeran pembantu, sebagai figuran, posisinya netral dalam cerita. adalah segala keterangan yang berkaitan dengan waktu, ruang, dan suasana dalam cerita. Latar dapat dibedakan ke dalam tiga unsur pokok: yaitu Tempat, Waktu, dan Suasana. adalah pesan yang hendak disampaikan penulis kepada pembaca.
  • 8. Alur konvensional (maju/progresif): Cerita diceritakan secara kronologis atau runut dari awal sampai akhir Alur konvensional (mundur/flashback): Cerita dengan menoleh ke belakang atau membayangkan masa lalu Alur campuran (maju-mundur): Campuran dari cerita maju dan mundur. Adalah posisi penulis dalam cerita. a. Orang pertama: Penulis berposisi sebagai ‘aku’ dalam cerita. Penulis seolah-olah menceritakan kehidupan dia sendiri b. Orang ketiga: Penulis berposisi sebagai pencerita dan berada di luar cerita. Penulis menggunakan ‘dia’ atau kata ganti orang ketiga.
  • 9. 3. Menyampaikan Gagasan dan Tanggapan dalam Diskusi Apa itu gagasan? Gagasan adalah opini, ide, pendapat, atau pikiran tentang suatu hal (orang atau peristiwa) Apa itu diskusi? Diskusi adalah kegiatan bertukarpikiran secara teratur baik dalam kelompok kecil maupun kelompok besar
  • 10. Anda dapat mengemukakan persetujuan atau penolakan terhadap pendapat orang lain. Akan tetapi, persetujuan dan penolakan tersebut harus bersifat objektif dan disertai alasan yang logis. Contoh kalimat persetujuan pendapat: Saya sependapat dengan pendapat Saudara bahwa motivasi itu berasal dari diri sendiri dan didukung oleh dorongan orang-orang sekitar. Hal terpenting untuk memotivasi diri adalah tetap teguh pendirian dan sabar. Contoh kalimat penolakan pendapat: Saya kurang sependapat dengan apa yang Anda sampaikan karena wirausaha memerlukan modal, bukan hanya kemauan. Kemauan tanpa ada kemampuan sama saja nol.
  • 11. Beberapa kriteria yang harus diperhatikan ketika mengemukakan pertanyaan dan tanggapan : A. Berhubungan dengan masalah yang sedang dibicarakan. B. Tidak mengulangi pendapat yang pernah disampaikan peserta lain. C. Disampaikan dengan kata dan kalimat yang tepat. D. Disampaikan dengan sikap terbuka dan sopan. E. Pertanyaan dan tanggapan dapat didukung atau diperjelas dengan gerak, mimik, nada suara, tekanan, dan intonasi. F. Pertanyaan dan tanggapan dapat mempercepat pemahaman masalah, penemuan sebab, dan pemecahan masalah.
  • 12. 3. Menemukan Ide Pokok dan Permasalahan dalam Artikel Apakah Artikel itu? Artikel adalah bentuk karangan bebas yang membahas masalah sosial dan kemanusian. Artikel biasannya memuat tentang pengalaman, pengetahuandan pendapat menulis sesuatu
  • 13. Kalimat yang mejadi inti atau dasar pengembangan paragraf Kalimat yang berfungsi menjelaskan kalimat utama Setiap pargraf memiliki : Kalimat Utama Kalimat Penjelas
  • 14. Kalimat utama dapat terletak pada awal, akhir, awal dan akhir, atau seluruh paragraf Pargaraf yang memiliki ide pokok pada awal paragraf disebut PARAGRAF DEDUKTIF. Paragraf deduktif disusun dengan mengemukakan pokok-pokok persoalan yang bersifat umun ke hal-hal yang khusus Paragraf yang memiliki ide pokok pada akhir paragraf di sebut PARAGRAF INDUKTIF. Paragraf dengan menguraikan rincian hal-hal bersifat khusus ke hal-hal yang bersifat umun Paragraf yang memiliki ide pokok pada awal dan pada akhir paragraf disebubt PARAGRAF CAMPURAN. Paragraf campuran merupakan paragraf yang memaparkan kesimpulan pada awal dan ditegaskan lagi pada akhir paragraf Paragraf yang memiliki ide pokok pada seluruh paragraf diebut PARAGRAF NARASI. Dimana kalimat-kalimat yang membentuk paragraf tersebut mempunyai kedudukan yang sama penting.
  • 15. Cara mengidenfikasi ide pokok setiap paragraf Bacalah dengan cermat setiap paragraf dalam bacaan Cermatilah kalimat pertama hingga akhir. Terus membaca kalimat demi kalimat hingga anda menemukan ide pokok paragraf
  • 16. Setelah menemukan ide pokok setiap paragraf, anda dapat menentukan permasalahan dalam artikel. Permasalahan dapat diidenfikasi dengan pernyataan dasr bahwa ada sebab, ada akibat
  • 17. 4. Menulis Surat Lamaran Pekerjaan Surat lamaran pekerjaan adalah jenis surat pribadi resmi yang berisi permohonana pekerjaan pada kantor, perusahaan, atau instansi tertentu. Informasi mengenai lowongan pekerjaan dapat diperoleh melalui media cetak, media audio (radio), dan media visual (televisi). Dalam surat lamaran berisi data pribadi pelamar yang disebut kualifikasi pelamar dan tujuan yang diarahkan pelamar.
  • 18. Surat lamaran memiliki unsur – unsur penting sebagai berikut: 1. Kota dan tanggal pembuatan surat 2. Hal dan lampiran surat 3. Salam pembuka atau pembuka surat 4. Nama dan alamat tujuan surat 5. Isi surat 6. Kualifikasi / identitas singkat pelamar 7. Hal penunjang yang disampaikan 8. Penutup surat 9. Salam penutup, tanda tangan, dan nama terang.
  • 19. Contoh surat lamaran pekerjaan: Solo, 4 Januari 2014 Hal : Lamaran Pekerjaan Lampiran : Satu berkas Yth. Kepala Personalia Sadar Djaya Jalan Majapahit VII No. 34 Solo Dengan hormat, Dengan adanya iklan di Solopos, 24 Januari 2007, dengan ini saya mengajukan lamaran menjadi karyawan di Sadar Djaya, yaitu bagian Teknisi Komputer. Oleh karena itu saya mengajukan lamaran ini. Berikut kualifikasi pribadi saya. Nama : Yuma Ari Tempat, tanggal lahir : Solo, 8 Maret 1989 Jenis kelamin : Laki – laki Alamat : Jalan Merak Nomor 9, Solo Untuk memenuhi persyaratan dan memperkuat surat lamaran ini, sebagai bahan pertimbangan berikut saya lampirkan: 1. Satu lembar copy ijazah terakhir 2. Satu lembar copy KTP 3. Tiga lembar pasfoto ukuran 4 x 6 4. Satu lembar daftar riwayat hidup Demikian lamaran dari saya. Besar harapan saya untuk dapat mengikuti tes seleksi. Atas perhatiannya, saya mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya. Hormat saya, Yuma Ari
  • 20. 5. Menggunakan kata serapan Kata serapan yang belum sepenuhnya tererap ke dalam bahasa indonesia. Kata – kata ini digunakan dalam kontekss bahasa indonesia, pengucapannya masih mengikuti cara asing. Contoh: reshuffle, long march. Kata serapan yang pengucapan & penulisannya disesuaikan dengan kaidah bahasa indonesia. Diusahakan agar ejaannya hanya diubah seperlunya sehingga bentuk indonesianya masih bisa dibandinkan dengan bentuk asalnya. Contoh: advokat, aktor, bisnis.