SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 10
Shiken Jigoku (Ujian Neraka)
Ujian Neraka (Shiken Jigoku),
merupakan suatu fenomena
yang terjadi dalam masyarakat
Jepang yang menunjukkan
kejamnya persaingan dalam
meraih status sosial yang
hanya bisa diperoleh dengan
perjuangan memasuki
sekolah-sekolah terbaik
melalui serangkaian ujian
masuk.
Cara Ujian
Cara Ujiannya pun tidak jauh
berbeda dengan cara yang ada di
Indonesia yaitu berupa Pilihan
Ganda dan Essay. Ujian Neraka ini
sudah dilakukan saat sang anak
ingin memasuki Taman Kanak-
Kanak atau TK namun tingkat
kesulitan soal masih tergolong
ringan
Faktor diadakannya Ujian Neraka
 Meningkatnya kesadaran orang tua dan anak
untuk memperoleh pendidikan yg tinggi
 Pengaruh sistem perekrutan tenaga kerja di
perusahaan Jepang,
 Kuatnya paham Gakureki (penilaian status
berdasarkan latar belakang akademik) di
Jepang
Dampak yang ditimbulkan
 Bertambahnya jumlah Ronin di Jepang
 Semakin banyaknya pelajar yang mengikuti
Kursus-Kursus Persiapan Ujian (Juku dan
Yobiko)
 Dapat mengakibatkan Stress dan Depresi
terhadap Sang anak
 Penyimpangan perilaku anak dan remaja.
Ronin
Ronin (浪人 rōnin) atau rōshi adalah sebutan
untuk samurai yang kehilangan atau terpisah dari tuannya
di zaman feodal Jepang (1185-1868). Samurai menjadi
kehilangan tuannya akibat hak atas wilayah kekuasaan sang
tuan dicabut oleh pemerintah. Samurai yang tidak lagi
memiliki tuan tidak bisa lagi disebut sebagai samurai,
karena samurai adalah "pelayan" bagi sang tuan.
Di zaman sekarang, istilah ronin digunakan di
Jepang untuk lulusan sekolah menengah umum (SMU) yang
gagal lulus tes masuk perguruan tinggi atau sekolah lain
yang lebih tinggi. Lulusan SMU yang tidak lagi terdaftar di
sekolah manapun diumpamakan sebagai ronin yang tidak
lagi memiliki majikan tempat mengabdi.
Juku (Bimbel)
Anak-anak yang mengikuti juku adalah siswa siswi kelas III
(Kelas XII). Mereka mengikuti kegiatan belajar ini untuk ujian semester dan
persiapan ujian masuk perguruan tinggi. Di Jepang, tidak ada ujian
nasional, ujian akhir sekolah (UAS) ataupun ujian praktek. Berbeda dengan
Indonesia.
Ada tempat les yang jumlah peminatnya sedikit dan ada juga
tempat les yang jumlah peminatnya sangat banyak. Dalam satu kelas bisa
mencapai 200 orang siswa sehingga pengajarnya harus menggunakan
microfon Itu karena siswa biasanya memilih tempat les yang tenaga
pengajarnya sudah terkenal memiliki kemampuan mengajar yang
professional.
Siswa yang telah berhasil mengikuti tes ujian masuk perguruan
tinggi, akan diumumkan nama perguruan tingginya di papan
pengumuman yang ada di juku tersebut. Pengumuman ini bertujuan
untuk mempromosikan kepada siswa-siswa yang lain.
10 Besar Universitas di Jepang
 (16) Tokyo University 東京大学
 (31) Kyoto University 京都大学
 (99) Tokyo Institute of Technology
東京工業大学
 (105) Osaka University 大阪大学
 (129) Nagoya University 名古屋大学
 (136) Tohoku University 東北大学
 (147) Hiroshima University 広島大学
 (157) Hokkaido University 北海道大学
 (172) Kobe University 神戸大学
 (198) Showa University 昭和大学

Weitere ähnliche Inhalte

Kürzlich hochgeladen

mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdfmengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
saptari3
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
nabilafarahdiba95
 

Kürzlich hochgeladen (20)

Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdfmengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
mengapa penguatan transisi PAUD SD penting.pdf
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.pptStoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
 

Empfohlen

How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
ThinkNow
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Kurio // The Social Media Age(ncy)
 

Empfohlen (20)

Product Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage EngineeringsProduct Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
 
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
 
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfAI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
 
Skeleton Culture Code
Skeleton Culture CodeSkeleton Culture Code
Skeleton Culture Code
 
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
 
How to have difficult conversations
How to have difficult conversations How to have difficult conversations
How to have difficult conversations
 
Introduction to Data Science
Introduction to Data ScienceIntroduction to Data Science
Introduction to Data Science
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best Practices
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project management
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
 
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
 
12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work
 

Shiken Jigoku (Ujian Neraka)

  • 1.
  • 2. Shiken Jigoku (Ujian Neraka) Ujian Neraka (Shiken Jigoku), merupakan suatu fenomena yang terjadi dalam masyarakat Jepang yang menunjukkan kejamnya persaingan dalam meraih status sosial yang hanya bisa diperoleh dengan perjuangan memasuki sekolah-sekolah terbaik melalui serangkaian ujian masuk.
  • 3. Cara Ujian Cara Ujiannya pun tidak jauh berbeda dengan cara yang ada di Indonesia yaitu berupa Pilihan Ganda dan Essay. Ujian Neraka ini sudah dilakukan saat sang anak ingin memasuki Taman Kanak- Kanak atau TK namun tingkat kesulitan soal masih tergolong ringan
  • 4.
  • 5. Faktor diadakannya Ujian Neraka  Meningkatnya kesadaran orang tua dan anak untuk memperoleh pendidikan yg tinggi  Pengaruh sistem perekrutan tenaga kerja di perusahaan Jepang,  Kuatnya paham Gakureki (penilaian status berdasarkan latar belakang akademik) di Jepang
  • 6.
  • 7. Dampak yang ditimbulkan  Bertambahnya jumlah Ronin di Jepang  Semakin banyaknya pelajar yang mengikuti Kursus-Kursus Persiapan Ujian (Juku dan Yobiko)  Dapat mengakibatkan Stress dan Depresi terhadap Sang anak  Penyimpangan perilaku anak dan remaja.
  • 8. Ronin Ronin (浪人 rōnin) atau rōshi adalah sebutan untuk samurai yang kehilangan atau terpisah dari tuannya di zaman feodal Jepang (1185-1868). Samurai menjadi kehilangan tuannya akibat hak atas wilayah kekuasaan sang tuan dicabut oleh pemerintah. Samurai yang tidak lagi memiliki tuan tidak bisa lagi disebut sebagai samurai, karena samurai adalah "pelayan" bagi sang tuan. Di zaman sekarang, istilah ronin digunakan di Jepang untuk lulusan sekolah menengah umum (SMU) yang gagal lulus tes masuk perguruan tinggi atau sekolah lain yang lebih tinggi. Lulusan SMU yang tidak lagi terdaftar di sekolah manapun diumpamakan sebagai ronin yang tidak lagi memiliki majikan tempat mengabdi.
  • 9. Juku (Bimbel) Anak-anak yang mengikuti juku adalah siswa siswi kelas III (Kelas XII). Mereka mengikuti kegiatan belajar ini untuk ujian semester dan persiapan ujian masuk perguruan tinggi. Di Jepang, tidak ada ujian nasional, ujian akhir sekolah (UAS) ataupun ujian praktek. Berbeda dengan Indonesia. Ada tempat les yang jumlah peminatnya sedikit dan ada juga tempat les yang jumlah peminatnya sangat banyak. Dalam satu kelas bisa mencapai 200 orang siswa sehingga pengajarnya harus menggunakan microfon Itu karena siswa biasanya memilih tempat les yang tenaga pengajarnya sudah terkenal memiliki kemampuan mengajar yang professional. Siswa yang telah berhasil mengikuti tes ujian masuk perguruan tinggi, akan diumumkan nama perguruan tingginya di papan pengumuman yang ada di juku tersebut. Pengumuman ini bertujuan untuk mempromosikan kepada siswa-siswa yang lain.
  • 10. 10 Besar Universitas di Jepang  (16) Tokyo University 東京大学  (31) Kyoto University 京都大学  (99) Tokyo Institute of Technology 東京工業大学  (105) Osaka University 大阪大学  (129) Nagoya University 名古屋大学  (136) Tohoku University 東北大学  (147) Hiroshima University 広島大学  (157) Hokkaido University 北海道大学  (172) Kobe University 神戸大学  (198) Showa University 昭和大学