SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 21
JENIS-JENIS KURIKULUM OLEH LISTON HAPOSAN SIBURIAN MAGISTER PENDIDIKAN BIOLOGI UNIVERSITAS NEGERI MEDAN 2011
JENIS-JENIS KURIKULUM 1. Separated Subject Curriculum 2. Correlated Curriculum 3. Integrated Curriculum 4. Broad Curriculum
[object Object],[object Object]
MANFAAT SEPARATE-SUBJECT CURRICULUM 1.Bahan pelajaran dapat disajikan secara logis. 2. Kurikulum ini sederhana, mudah direncanakan dan dilaksanakan. 3. Kurikulum ini mudah dinilai.  4. Kurikulum ini juga dipakai di pendidikan tinggi.
5. Kurikulum ini telah dipakai berabad-ubad lamanya dan sudah menjadi tradisi. 6. Kurikulum ini lebih memudahkan guru. 7. Kurikulum ini mudah diubah. 8. Organisasi kurikulum yang sistematis seperti yang dimiliki oleh subject-curriculum esensial untuk menafsirkan pengalaman.
[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object]
Akan tetapi kurikulum ini juga memiliki beberapa keunggulan sebagai berikut: a). Bahan pelajaran dapat disajikan secara logis, sistematis dan berkesinambungan, hal ini karena setiap bahan telah disusun dan diuraikan secara sistematis dan logis dengan mengikuti urutan yang tepat yaitu dari yang mudah ke yang sukar, dari yang sederhana ke yang kompleks. b). Organisasi kurikulum bentuk ini sangat sederhana, mudah direncanakan dan mudah dilaksanakan dan mudah juga diadakan perubahan jika diperlukan.
c). Kurikulum ini mudah dinilai untuk mendapatkan data-data yang diperlukan untuk dilakukan perubahan seperlunya. Karena kurikulum ini terutama bertujuan untuk menyampaikan sejumlah pengetahuan maka hal itu dapat dengan mudah diketahui hasilnya yaitu dengan melakukan pengukuran yang berupa tes.
II. Correlated curriculum (Kurikulum Korelasi Atau Pelajaran Saling Berhubungan).  Mata pelajaran dalam kurikulum ini  harus dihubungkan dan disusun  sedemikian rupa sehingga yang satu  memperkuat yang lain, yang satu  melengkapi yang lain. Jadi di sini mata  pelajaran itu dihubungkan antara satu  dengan yang lainnya sehingga tidak  berdiri sendiri.
[object Object],[object Object],[object Object]
c. Korelasi sistematis, yaitu yang mana korelasi ini disusun oleh guru sendiri. d. Korelasi informal, yang mana kurikulum ini dapat berjalan dengan cara antara beberapa guru saling bekerja sama, saling meminta untuk mengkorelasikan antara mata pelajaran yang dipegang guru A dengan mata pelajaran yang dipegang oleh guru B. e. Korelasi formal, yaitu kurikulum ini sebenarnya telah direncanakan oleh guru atau tim secara bersama-sama.  f. Korelasi meluas (broad field), di mana korelasi ini sebenarnya merupakan fungsi dari beberapa bidang studi yang memiliki ciri khas yang sama dipadukan menjadi satu bidang studi.
[object Object],[object Object],[object Object],[object Object]
[object Object],[object Object],[object Object]
[object Object],[object Object],[object Object]
III. Broad Fields Curriculum Hilda Taba menyatakan bahwa  the broad fields  curriculum  adalah usaha meningkatkan  kurikulum dengan mengkombinasikan  beberapa mata pelajaran. Misalnya, Fisika,  Kimia dan Biologi disatukan menjadi Ilmu  pengetahuan Alam. BEBERAPA KEUNTUNGAN BROAD FIELD CURRICULUM 1.Korelasi memajukan Integrasi pengetahuan pada murid-murid. 2. Minat murid bertambah apabila ia melihat hubungan antara matapelajaran-matapelajaran.
3.Pengertian murid-murid tentang sesuatu lebih mendalam, bila didapat penjelasan dari berbagai matapelajaran. 4.Korelasi memberikan pengertian yang lebih luas karena diperoleh pandangandari berbagai-bagai sudut dan tidak hanya dari satu mata pelajaran saja. 5.Korelasi memungkinkan murid-murid menggunakan pengetahuannya lebihfungsional.  6.Korelasi antara mata pelajaran lebih mengutamakan pengertian dan prinsip-prinsip daripada pengetahuan dan penguasaan fakta-fakta.
KEKURANGAN-KEKURANGAN KURIKULUM  INI 1.Kurikulum ini pada hakikatnya kurikulum yang subject- centered dan tidak menggunakan bahan yang Iangsung berhubungan dengan kebutuhan danminat anak-anak serta dengan masalah-masalah yang hangat yang dihadapimurid-murid dalam kehidupannya sehari-hari. 2.Broad-field tidak memberi pengetahuan yang sistematis serta mendalammengenai berbagai mata pelajaran.  3.Guru sering tidak menguasai pendekatan inter-disipliner. Jika spesialisasinya geografi, ia akan mengutamakan geografi dan menjadikan sejarah,kewarganegaraan atau ekonomi sebagai pelajaran pembantu.
IV.  INTEGRATED CURRICULUM Integrasi berasal dari kata "integer" yang  berarti unit. Dengan integrasi dimaksud  perpaduan, koordinasi, harmoni,  kebulatan keseluruhan.Integrated  curriculum meniadakan batas-batas  antara berbagai-bagai matapelajaran  dan menyajikan bahan pelajaran dalam  bentuk unit atau keseluruhan.
[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object],[object Object]
KELEMAHAN INTEGRATED CURRICULUM 1. Guru-guru tidak dididik untuk menjalankan kurikulum seperti ini. 2. Kurikulum ini dianggap tidak mempunyai organisasi yang logis sistematis. 3. Kurikulum ini memberatkan tugas guru. 4. Kurikulum ini tidak memungkinkan ujian umum. 5. Anak-anak dianggap tidak sanggup menentukan kurikulum. 6. Alat-alat sangat kurang untuk menjalankan kurikulum
 

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Perubahan kurikulum
Perubahan kurikulumPerubahan kurikulum
Perubahan kurikulumsyahriani612
 
Koneksi Antar Materi-PB-T4.pdf
Koneksi Antar Materi-PB-T4.pdfKoneksi Antar Materi-PB-T4.pdf
Koneksi Antar Materi-PB-T4.pdfHanyLuvya
 
AKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docx
AKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docxAKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docx
AKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docxsatrioFajarP
 
Makalah Silabus
Makalah SilabusMakalah Silabus
Makalah Silabusmutiararx
 
Format APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) Terbaru
Format APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) TerbaruFormat APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) Terbaru
Format APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) TerbaruAkang Juve
 
Filosofi_Topik 5_Aksi Nyata.pptx
Filosofi_Topik 5_Aksi Nyata.pptxFilosofi_Topik 5_Aksi Nyata.pptx
Filosofi_Topik 5_Aksi Nyata.pptxRizkyAristia
 
Jenis jenis kurikulum
Jenis jenis kurikulumJenis jenis kurikulum
Jenis jenis kurikulumyenifha
 
Miskonsepsi pembelajaran IPA di SD
Miskonsepsi pembelajaran IPA di SDMiskonsepsi pembelajaran IPA di SD
Miskonsepsi pembelajaran IPA di SDNastiti Rahajeng
 
Ruang Kolaborasi Topik 7.pptx
Ruang Kolaborasi Topik 7.pptxRuang Kolaborasi Topik 7.pptx
Ruang Kolaborasi Topik 7.pptxAnggiGinanjar9
 
rasional pengembangan dan pelaksanaan kurikulum
rasional pengembangan dan pelaksanaan kurikulumrasional pengembangan dan pelaksanaan kurikulum
rasional pengembangan dan pelaksanaan kurikulumTohir Haliwaza
 
Kata kerja-operasional-bloom-revisi
Kata kerja-operasional-bloom-revisiKata kerja-operasional-bloom-revisi
Kata kerja-operasional-bloom-revisisilvesterjhonda
 
STRATEGI PEMBELAJARAN BAGI ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS
STRATEGI PEMBELAJARAN  BAGI ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUSSTRATEGI PEMBELAJARAN  BAGI ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS
STRATEGI PEMBELAJARAN BAGI ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUSWarman Tateuteu
 
2. PEMBELAJARAN DIFERENSIASI (1).pptx
2. PEMBELAJARAN DIFERENSIASI (1).pptx2. PEMBELAJARAN DIFERENSIASI (1).pptx
2. PEMBELAJARAN DIFERENSIASI (1).pptxalinaya3
 
Kata kerja operasional indikator k13_taksonomi bloom
Kata kerja operasional indikator k13_taksonomi bloomKata kerja operasional indikator k13_taksonomi bloom
Kata kerja operasional indikator k13_taksonomi bloommasterkukuh
 
1. 2. petunjuk penggunaan modul
1. 2. petunjuk penggunaan modul1. 2. petunjuk penggunaan modul
1. 2. petunjuk penggunaan modulDian Sari
 
Bab 2. Lingkungan Belajar Abad 21.pptx
Bab 2. Lingkungan Belajar Abad 21.pptxBab 2. Lingkungan Belajar Abad 21.pptx
Bab 2. Lingkungan Belajar Abad 21.pptxzhenkekamahendra
 

Was ist angesagt? (20)

Perubahan kurikulum
Perubahan kurikulumPerubahan kurikulum
Perubahan kurikulum
 
Koneksi Antar Materi-PB-T4.pdf
Koneksi Antar Materi-PB-T4.pdfKoneksi Antar Materi-PB-T4.pdf
Koneksi Antar Materi-PB-T4.pdf
 
AKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docx
AKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docxAKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docx
AKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docx
 
Makalah Silabus
Makalah SilabusMakalah Silabus
Makalah Silabus
 
Topik 2 Aksi Nyata.pdf
Topik 2 Aksi Nyata.pdfTopik 2 Aksi Nyata.pdf
Topik 2 Aksi Nyata.pdf
 
Format APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) Terbaru
Format APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) TerbaruFormat APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) Terbaru
Format APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) Terbaru
 
Filosofi_Topik 5_Aksi Nyata.pptx
Filosofi_Topik 5_Aksi Nyata.pptxFilosofi_Topik 5_Aksi Nyata.pptx
Filosofi_Topik 5_Aksi Nyata.pptx
 
Jenis jenis kurikulum
Jenis jenis kurikulumJenis jenis kurikulum
Jenis jenis kurikulum
 
Pembelajaran terpadu model connected
Pembelajaran terpadu model connectedPembelajaran terpadu model connected
Pembelajaran terpadu model connected
 
Tabel 1 RK.docx
Tabel 1 RK.docxTabel 1 RK.docx
Tabel 1 RK.docx
 
Miskonsepsi pembelajaran IPA di SD
Miskonsepsi pembelajaran IPA di SDMiskonsepsi pembelajaran IPA di SD
Miskonsepsi pembelajaran IPA di SD
 
KTSP PPT
KTSP PPTKTSP PPT
KTSP PPT
 
Ruang Kolaborasi Topik 7.pptx
Ruang Kolaborasi Topik 7.pptxRuang Kolaborasi Topik 7.pptx
Ruang Kolaborasi Topik 7.pptx
 
rasional pengembangan dan pelaksanaan kurikulum
rasional pengembangan dan pelaksanaan kurikulumrasional pengembangan dan pelaksanaan kurikulum
rasional pengembangan dan pelaksanaan kurikulum
 
Kata kerja-operasional-bloom-revisi
Kata kerja-operasional-bloom-revisiKata kerja-operasional-bloom-revisi
Kata kerja-operasional-bloom-revisi
 
STRATEGI PEMBELAJARAN BAGI ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS
STRATEGI PEMBELAJARAN  BAGI ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUSSTRATEGI PEMBELAJARAN  BAGI ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS
STRATEGI PEMBELAJARAN BAGI ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS
 
2. PEMBELAJARAN DIFERENSIASI (1).pptx
2. PEMBELAJARAN DIFERENSIASI (1).pptx2. PEMBELAJARAN DIFERENSIASI (1).pptx
2. PEMBELAJARAN DIFERENSIASI (1).pptx
 
Kata kerja operasional indikator k13_taksonomi bloom
Kata kerja operasional indikator k13_taksonomi bloomKata kerja operasional indikator k13_taksonomi bloom
Kata kerja operasional indikator k13_taksonomi bloom
 
1. 2. petunjuk penggunaan modul
1. 2. petunjuk penggunaan modul1. 2. petunjuk penggunaan modul
1. 2. petunjuk penggunaan modul
 
Bab 2. Lingkungan Belajar Abad 21.pptx
Bab 2. Lingkungan Belajar Abad 21.pptxBab 2. Lingkungan Belajar Abad 21.pptx
Bab 2. Lingkungan Belajar Abad 21.pptx
 

Andere mochten auch

integrated curriculum
integrated curriculum integrated curriculum
integrated curriculum Iqra Shah
 
PPT Materi IPS Kelas V SD Sem. 1
PPT Materi IPS Kelas V SD Sem. 1PPT Materi IPS Kelas V SD Sem. 1
PPT Materi IPS Kelas V SD Sem. 1ilmi_ardi
 
Power point jenis jenis kurikulum [autosaved]
Power point jenis jenis kurikulum [autosaved]Power point jenis jenis kurikulum [autosaved]
Power point jenis jenis kurikulum [autosaved]Liston Siburian
 
Jenis-Jenis Kurikulum Group 7
Jenis-Jenis Kurikulum Group 7Jenis-Jenis Kurikulum Group 7
Jenis-Jenis Kurikulum Group 7Woelan EL
 
Kurikulum Dan Pengajaran
Kurikulum Dan PengajaranKurikulum Dan Pengajaran
Kurikulum Dan Pengajaranitanurhayati
 
Pengembangan kurikulum pendidikan tinggi
Pengembangan kurikulum pendidikan tinggiPengembangan kurikulum pendidikan tinggi
Pengembangan kurikulum pendidikan tinggiSamuel Hadjo
 
jenis-jenis Kurikulum di INDONESIA
jenis-jenis Kurikulum di INDONESIAjenis-jenis Kurikulum di INDONESIA
jenis-jenis Kurikulum di INDONESIAmerlin monim
 
ppt pembelajaran terpadu model Webbed
ppt pembelajaran terpadu model Webbedppt pembelajaran terpadu model Webbed
ppt pembelajaran terpadu model WebbedCha-cha Taulanys
 
Ppt kurikulum & pembelajaran
Ppt kurikulum & pembelajaranPpt kurikulum & pembelajaran
Ppt kurikulum & pembelajaranRisa Lestari
 
Ppt pembelajaran dan pengembangan kurikulum
Ppt pembelajaran dan pengembangan kurikulumPpt pembelajaran dan pengembangan kurikulum
Ppt pembelajaran dan pengembangan kurikulumNikmah Nurvicalesti
 
Integrated curriculum Design
Integrated curriculum DesignIntegrated curriculum Design
Integrated curriculum DesignPflugerville ISD
 
Kurikulum & pembelajaran (ppt)
Kurikulum & pembelajaran (ppt)Kurikulum & pembelajaran (ppt)
Kurikulum & pembelajaran (ppt)Dewi Kurnia
 
Power point pengembangan kurikulum
Power point pengembangan kurikulumPower point pengembangan kurikulum
Power point pengembangan kurikulumEcha Rizkia
 
Power point pengembangan kurikulum dan pembelajaran
Power point pengembangan kurikulum dan pembelajaranPower point pengembangan kurikulum dan pembelajaran
Power point pengembangan kurikulum dan pembelajaranNdah Nabilla
 
Integrated curriculum
Integrated curriculumIntegrated curriculum
Integrated curriculumMatt Lyon
 

Andere mochten auch (20)

Jenis jenis kurikulum
Jenis jenis kurikulumJenis jenis kurikulum
Jenis jenis kurikulum
 
Nurhayanti jenis jenis kurikulum
Nurhayanti jenis jenis kurikulumNurhayanti jenis jenis kurikulum
Nurhayanti jenis jenis kurikulum
 
integrated curriculum
integrated curriculum integrated curriculum
integrated curriculum
 
Tipe-tipe Kurikulum PPT
Tipe-tipe Kurikulum PPTTipe-tipe Kurikulum PPT
Tipe-tipe Kurikulum PPT
 
PPT Materi IPS Kelas V SD Sem. 1
PPT Materi IPS Kelas V SD Sem. 1PPT Materi IPS Kelas V SD Sem. 1
PPT Materi IPS Kelas V SD Sem. 1
 
Power point jenis jenis kurikulum [autosaved]
Power point jenis jenis kurikulum [autosaved]Power point jenis jenis kurikulum [autosaved]
Power point jenis jenis kurikulum [autosaved]
 
Jenis-Jenis Kurikulum Group 7
Jenis-Jenis Kurikulum Group 7Jenis-Jenis Kurikulum Group 7
Jenis-Jenis Kurikulum Group 7
 
Kurikulum Dan Pengajaran
Kurikulum Dan PengajaranKurikulum Dan Pengajaran
Kurikulum Dan Pengajaran
 
Pengembangan kurikulum pendidikan tinggi
Pengembangan kurikulum pendidikan tinggiPengembangan kurikulum pendidikan tinggi
Pengembangan kurikulum pendidikan tinggi
 
jenis-jenis Kurikulum di INDONESIA
jenis-jenis Kurikulum di INDONESIAjenis-jenis Kurikulum di INDONESIA
jenis-jenis Kurikulum di INDONESIA
 
ppt pembelajaran terpadu model Webbed
ppt pembelajaran terpadu model Webbedppt pembelajaran terpadu model Webbed
ppt pembelajaran terpadu model Webbed
 
Komponen Kurikulum PPT
Komponen Kurikulum PPTKomponen Kurikulum PPT
Komponen Kurikulum PPT
 
Ppt kurikulum & pembelajaran
Ppt kurikulum & pembelajaranPpt kurikulum & pembelajaran
Ppt kurikulum & pembelajaran
 
Ppt pembelajaran dan pengembangan kurikulum
Ppt pembelajaran dan pengembangan kurikulumPpt pembelajaran dan pengembangan kurikulum
Ppt pembelajaran dan pengembangan kurikulum
 
Integrated curriculum Design
Integrated curriculum DesignIntegrated curriculum Design
Integrated curriculum Design
 
Kurikulum & pembelajaran (ppt)
Kurikulum & pembelajaran (ppt)Kurikulum & pembelajaran (ppt)
Kurikulum & pembelajaran (ppt)
 
Power point pengembangan kurikulum
Power point pengembangan kurikulumPower point pengembangan kurikulum
Power point pengembangan kurikulum
 
Power point pengembangan kurikulum dan pembelajaran
Power point pengembangan kurikulum dan pembelajaranPower point pengembangan kurikulum dan pembelajaran
Power point pengembangan kurikulum dan pembelajaran
 
Integrated Curriculum
Integrated CurriculumIntegrated Curriculum
Integrated Curriculum
 
Integrated curriculum
Integrated curriculumIntegrated curriculum
Integrated curriculum
 

Ähnlich wie JenisKurikulum

Power point jenis jenis kurikulum [autosaved]
Power point jenis jenis kurikulum [autosaved]Power point jenis jenis kurikulum [autosaved]
Power point jenis jenis kurikulum [autosaved]Liston Siburian
 
Organisasi Kurikulum Matakuliah Telaah Kurikulum
Organisasi Kurikulum Matakuliah Telaah KurikulumOrganisasi Kurikulum Matakuliah Telaah Kurikulum
Organisasi Kurikulum Matakuliah Telaah KurikulumChiaRha
 
347383586 tugas-resume-pembelajaran-terpadu-modul-1-6-docx
347383586 tugas-resume-pembelajaran-terpadu-modul-1-6-docx347383586 tugas-resume-pembelajaran-terpadu-modul-1-6-docx
347383586 tugas-resume-pembelajaran-terpadu-modul-1-6-docxnurul hakimin
 
5. pembelajaran tematik
5. pembelajaran tematik5. pembelajaran tematik
5. pembelajaran tematikDeir Irhamni
 
Prinsip prinsip pengembangan kurikulum pai 3
Prinsip prinsip pengembangan kurikulum pai  3Prinsip prinsip pengembangan kurikulum pai  3
Prinsip prinsip pengembangan kurikulum pai 3tatiksuwartinah
 
Jenis-jenis Organisasi Kurikulum
Jenis-jenis Organisasi KurikulumJenis-jenis Organisasi Kurikulum
Jenis-jenis Organisasi KurikulumAmbar Fidianingsih
 
Alasan logis empiris penerapan ipa terpadu
Alasan logis empiris penerapan ipa terpaduAlasan logis empiris penerapan ipa terpadu
Alasan logis empiris penerapan ipa terpaduArdiana21
 
Alasan logis empiris penerapan ipa terpadu
Alasan logis empiris penerapan ipa terpaduAlasan logis empiris penerapan ipa terpadu
Alasan logis empiris penerapan ipa terpaduArdiana21
 
2.1 konsep ips_terpadu
2.1 konsep ips_terpadu2.1 konsep ips_terpadu
2.1 konsep ips_terpaduJelita Purba
 
2.1 konsep ips_terpadu
2.1 konsep ips_terpadu2.1 konsep ips_terpadu
2.1 konsep ips_terpadujelithapurba
 
PPT PEMBELAJARAN TERPADU.pptx
PPT PEMBELAJARAN TERPADU.pptxPPT PEMBELAJARAN TERPADU.pptx
PPT PEMBELAJARAN TERPADU.pptxArrasyid9
 
Kurikulum dan pengajaran editan
Kurikulum dan pengajaran editanKurikulum dan pengajaran editan
Kurikulum dan pengajaran editanRirin Romayanti
 
Konsep ips terpadu
Konsep ips terpadu  Konsep ips terpadu
Konsep ips terpadu devilistari
 
2.1 konsep ips terpadu
2.1 konsep ips terpadu  2.1 konsep ips terpadu
2.1 konsep ips terpadu devilistari
 
MODUL 6 PEMBELAJARAN IPA di SD.pptx
MODUL 6 PEMBELAJARAN IPA di SD.pptxMODUL 6 PEMBELAJARAN IPA di SD.pptx
MODUL 6 PEMBELAJARAN IPA di SD.pptxRisyaIkhsan
 
Konsep ips terpadu devi listari
Konsep ips terpadu   devi listariKonsep ips terpadu   devi listari
Konsep ips terpadu devi listaridevilistari
 
Kurikulum dan pengajaran editan
Kurikulum dan pengajaran editanKurikulum dan pengajaran editan
Kurikulum dan pengajaran editanRien Romayanti
 

Ähnlich wie JenisKurikulum (20)

Power point jenis jenis kurikulum [autosaved]
Power point jenis jenis kurikulum [autosaved]Power point jenis jenis kurikulum [autosaved]
Power point jenis jenis kurikulum [autosaved]
 
Organisasi Kurikulum Matakuliah Telaah Kurikulum
Organisasi Kurikulum Matakuliah Telaah KurikulumOrganisasi Kurikulum Matakuliah Telaah Kurikulum
Organisasi Kurikulum Matakuliah Telaah Kurikulum
 
347383586 tugas-resume-pembelajaran-terpadu-modul-1-6-docx
347383586 tugas-resume-pembelajaran-terpadu-modul-1-6-docx347383586 tugas-resume-pembelajaran-terpadu-modul-1-6-docx
347383586 tugas-resume-pembelajaran-terpadu-modul-1-6-docx
 
PKLH.pptx
PKLH.pptxPKLH.pptx
PKLH.pptx
 
5. pembelajaran tematik
5. pembelajaran tematik5. pembelajaran tematik
5. pembelajaran tematik
 
Prinsip prinsip pengembangan kurikulum pai 3
Prinsip prinsip pengembangan kurikulum pai  3Prinsip prinsip pengembangan kurikulum pai  3
Prinsip prinsip pengembangan kurikulum pai 3
 
Jenis-jenis Organisasi Kurikulum
Jenis-jenis Organisasi KurikulumJenis-jenis Organisasi Kurikulum
Jenis-jenis Organisasi Kurikulum
 
Alasan logis empiris penerapan ipa terpadu
Alasan logis empiris penerapan ipa terpaduAlasan logis empiris penerapan ipa terpadu
Alasan logis empiris penerapan ipa terpadu
 
Alasan logis empiris penerapan ipa terpadu
Alasan logis empiris penerapan ipa terpaduAlasan logis empiris penerapan ipa terpadu
Alasan logis empiris penerapan ipa terpadu
 
2.1 konsep ips_terpadu
2.1 konsep ips_terpadu2.1 konsep ips_terpadu
2.1 konsep ips_terpadu
 
2.1 konsep ips_terpadu
2.1 konsep ips_terpadu2.1 konsep ips_terpadu
2.1 konsep ips_terpadu
 
tematik sd
tematik sdtematik sd
tematik sd
 
1946956.ppt
1946956.ppt1946956.ppt
1946956.ppt
 
PPT PEMBELAJARAN TERPADU.pptx
PPT PEMBELAJARAN TERPADU.pptxPPT PEMBELAJARAN TERPADU.pptx
PPT PEMBELAJARAN TERPADU.pptx
 
Kurikulum dan pengajaran editan
Kurikulum dan pengajaran editanKurikulum dan pengajaran editan
Kurikulum dan pengajaran editan
 
Konsep ips terpadu
Konsep ips terpadu  Konsep ips terpadu
Konsep ips terpadu
 
2.1 konsep ips terpadu
2.1 konsep ips terpadu  2.1 konsep ips terpadu
2.1 konsep ips terpadu
 
MODUL 6 PEMBELAJARAN IPA di SD.pptx
MODUL 6 PEMBELAJARAN IPA di SD.pptxMODUL 6 PEMBELAJARAN IPA di SD.pptx
MODUL 6 PEMBELAJARAN IPA di SD.pptx
 
Konsep ips terpadu devi listari
Konsep ips terpadu   devi listariKonsep ips terpadu   devi listari
Konsep ips terpadu devi listari
 
Kurikulum dan pengajaran editan
Kurikulum dan pengajaran editanKurikulum dan pengajaran editan
Kurikulum dan pengajaran editan
 

JenisKurikulum

  • 1. JENIS-JENIS KURIKULUM OLEH LISTON HAPOSAN SIBURIAN MAGISTER PENDIDIKAN BIOLOGI UNIVERSITAS NEGERI MEDAN 2011
  • 2. JENIS-JENIS KURIKULUM 1. Separated Subject Curriculum 2. Correlated Curriculum 3. Integrated Curriculum 4. Broad Curriculum
  • 3.
  • 4. MANFAAT SEPARATE-SUBJECT CURRICULUM 1.Bahan pelajaran dapat disajikan secara logis. 2. Kurikulum ini sederhana, mudah direncanakan dan dilaksanakan. 3. Kurikulum ini mudah dinilai. 4. Kurikulum ini juga dipakai di pendidikan tinggi.
  • 5. 5. Kurikulum ini telah dipakai berabad-ubad lamanya dan sudah menjadi tradisi. 6. Kurikulum ini lebih memudahkan guru. 7. Kurikulum ini mudah diubah. 8. Organisasi kurikulum yang sistematis seperti yang dimiliki oleh subject-curriculum esensial untuk menafsirkan pengalaman.
  • 6.
  • 7. Akan tetapi kurikulum ini juga memiliki beberapa keunggulan sebagai berikut: a). Bahan pelajaran dapat disajikan secara logis, sistematis dan berkesinambungan, hal ini karena setiap bahan telah disusun dan diuraikan secara sistematis dan logis dengan mengikuti urutan yang tepat yaitu dari yang mudah ke yang sukar, dari yang sederhana ke yang kompleks. b). Organisasi kurikulum bentuk ini sangat sederhana, mudah direncanakan dan mudah dilaksanakan dan mudah juga diadakan perubahan jika diperlukan.
  • 8. c). Kurikulum ini mudah dinilai untuk mendapatkan data-data yang diperlukan untuk dilakukan perubahan seperlunya. Karena kurikulum ini terutama bertujuan untuk menyampaikan sejumlah pengetahuan maka hal itu dapat dengan mudah diketahui hasilnya yaitu dengan melakukan pengukuran yang berupa tes.
  • 9. II. Correlated curriculum (Kurikulum Korelasi Atau Pelajaran Saling Berhubungan). Mata pelajaran dalam kurikulum ini harus dihubungkan dan disusun sedemikian rupa sehingga yang satu memperkuat yang lain, yang satu melengkapi yang lain. Jadi di sini mata pelajaran itu dihubungkan antara satu dengan yang lainnya sehingga tidak berdiri sendiri.
  • 10.
  • 11. c. Korelasi sistematis, yaitu yang mana korelasi ini disusun oleh guru sendiri. d. Korelasi informal, yang mana kurikulum ini dapat berjalan dengan cara antara beberapa guru saling bekerja sama, saling meminta untuk mengkorelasikan antara mata pelajaran yang dipegang guru A dengan mata pelajaran yang dipegang oleh guru B. e. Korelasi formal, yaitu kurikulum ini sebenarnya telah direncanakan oleh guru atau tim secara bersama-sama. f. Korelasi meluas (broad field), di mana korelasi ini sebenarnya merupakan fungsi dari beberapa bidang studi yang memiliki ciri khas yang sama dipadukan menjadi satu bidang studi.
  • 12.
  • 13.
  • 14.
  • 15. III. Broad Fields Curriculum Hilda Taba menyatakan bahwa the broad fields curriculum adalah usaha meningkatkan kurikulum dengan mengkombinasikan beberapa mata pelajaran. Misalnya, Fisika, Kimia dan Biologi disatukan menjadi Ilmu pengetahuan Alam. BEBERAPA KEUNTUNGAN BROAD FIELD CURRICULUM 1.Korelasi memajukan Integrasi pengetahuan pada murid-murid. 2. Minat murid bertambah apabila ia melihat hubungan antara matapelajaran-matapelajaran.
  • 16. 3.Pengertian murid-murid tentang sesuatu lebih mendalam, bila didapat penjelasan dari berbagai matapelajaran. 4.Korelasi memberikan pengertian yang lebih luas karena diperoleh pandangandari berbagai-bagai sudut dan tidak hanya dari satu mata pelajaran saja. 5.Korelasi memungkinkan murid-murid menggunakan pengetahuannya lebihfungsional. 6.Korelasi antara mata pelajaran lebih mengutamakan pengertian dan prinsip-prinsip daripada pengetahuan dan penguasaan fakta-fakta.
  • 17. KEKURANGAN-KEKURANGAN KURIKULUM INI 1.Kurikulum ini pada hakikatnya kurikulum yang subject- centered dan tidak menggunakan bahan yang Iangsung berhubungan dengan kebutuhan danminat anak-anak serta dengan masalah-masalah yang hangat yang dihadapimurid-murid dalam kehidupannya sehari-hari. 2.Broad-field tidak memberi pengetahuan yang sistematis serta mendalammengenai berbagai mata pelajaran. 3.Guru sering tidak menguasai pendekatan inter-disipliner. Jika spesialisasinya geografi, ia akan mengutamakan geografi dan menjadikan sejarah,kewarganegaraan atau ekonomi sebagai pelajaran pembantu.
  • 18. IV. INTEGRATED CURRICULUM Integrasi berasal dari kata "integer" yang berarti unit. Dengan integrasi dimaksud perpaduan, koordinasi, harmoni, kebulatan keseluruhan.Integrated curriculum meniadakan batas-batas antara berbagai-bagai matapelajaran dan menyajikan bahan pelajaran dalam bentuk unit atau keseluruhan.
  • 19.
  • 20. KELEMAHAN INTEGRATED CURRICULUM 1. Guru-guru tidak dididik untuk menjalankan kurikulum seperti ini. 2. Kurikulum ini dianggap tidak mempunyai organisasi yang logis sistematis. 3. Kurikulum ini memberatkan tugas guru. 4. Kurikulum ini tidak memungkinkan ujian umum. 5. Anak-anak dianggap tidak sanggup menentukan kurikulum. 6. Alat-alat sangat kurang untuk menjalankan kurikulum
  • 21.