SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 21
 Nyeri pada tubuh, pada sendi dan pada
bagian mana pun dari tubuh adalah salah
satu hal yang tidak nyaman untuk dirasakan.
 Biasanya ketika kita merasa sakit atau pusing
langsung minum obat penghilang rasa sakit,
padahal obat penghilang rasa sakit bisa
menyebabkan efek samping pada tubuh.
 Beberapa herbal tertentu dapat dijadikan
penghilang rasa sakit alami tanpa efek
samping.
 Obat-obat penghilang rasa sakit seperti obat
non-steroid atau anti-inflamasi biasanya
banyak digunakan untuk meredakan sakit
kepala, sakit gigi, otot kram hingga arthritis
(radang sendi) kronis
 Tapi penggunaan obat penghilang rasa sakit
untuk jangka panjang dapat membawa efek
buruk pada tubuh, antara lain menyebabkan
luka di lambung, stroke, serangan jantung,
kerusakan ginjal, pendarahan di perut dan
komplikasi lain.
 Ada beberapa herbal yang dapat dijadikan
obat penghilang rasa sakit alami tanpa efek
samping dengan penggunaan oral atau
diminum,
 Buah Anggur Merah.
 Anggur merah yang dimaksud di sini bukanlah
minuman red wine yang memabukkan,
melainkan buah anggur yang ditanam di
tanah untuk dimakan, atau buah anggur
merah. Buah anggur merah adalah salah satu
herbal yang memiliki kandungan resveratrol
yang cukup tinggi. Resveratrol adalah salah
satu jenis anti oksidan yang membantu untuk
menghambat enzim yang membuat
degenerasi pada jaringan tubuh, yang
mengakibatkan nyeri sendiri dan nyeri pada
otot.
 Bagi Anda yang menderita sakit pinggang,
ada baiknya juga untuk mencoba buah yang
satu ini.
 Herbal penghilang nyeri yang satu ini
menurut Rush University Medical Center,
buah anggur dapat membantu untuk
mencegah kerusakan pada kartilago yang
merupakan salah satu penyebab sakit
pinggang.
 Ginger (Jahe).
 Jahe tentunya bukanlah sebuah tanaman
yang asing di Indonesia. Dan salah satu dari
sekian banyak jenis obat tradisional di
Indonesia.
 Herbal tradisional yang satu ini merupakan
salah satu bahan alami yang banyak
digunakan sebagai bumbu masak.
 Namun, ternyata manfaat jahe bukan hanya
sebatas bumbu masak, karena jahe juga
dapat dipakai untuk menghilangkan rasa
nyeri pada tubuh.
 Herbal Jahe dapat membantu untuk
menghilangkan sakit dengan cara menahan
kenaikan jumlah prostaglandin yang
merupakan salah satu penyebab nyeri dalam
tubuh.
 Khasiat ini secara turun temurun sudah
banyak diketahui dan digunakan di India.
 . Menurut sebuah penelitian yang dilakukan
oleh University of Miami, para peneliti
menemukan bahwa 2/3 dari pasien yang
mengalami nyeri pada lutut merasakan
bahwa nyeri yang diderita mereka berkurang
setelah mengkonsumsi ekstrak jahe selama 6
minggu.
 Dosis yang disarankan adalah 500-1.000mg
ekstrak jahe per hari.
 Dan jahe ini adalah salah satu jenis obat
tradisional yang kita kenal dan merupakan
warisan nenek moyang.
 Kacang Kedelai.
 Salah satu tanaman yang dapat dipakai
untuk membantu menghilangkan nyeriadalah
kacang kedelai.
 Tanaman yang satu ini juga banyak terdapat
di Indonesia.
 Dari salah satu riset yang dilakukan
Oklahoma State University ditemukan bahwa
para penderitaosteoarthritis yang
mengkonsumsi 40g protein dari kedelai
merasakan nyeri pada lutut mereka
berkurang.
 Hal ini disebabkan karena kedelai
mengandung isoflavon, sebuah zat yang
memiliki sifat anti inflamasi (anti
pembengkakan), yang membantu untuk
mengatasi berbagai masalah nyeri pada
sendi, terutama pada penderita
osteoarthritis.
 Kopi (Kafein).
 Salah satu cara lainnya yang dapat dipakai
untuk membantu mengurangi rasa sakit pada
tubuh adalah dengan mengkonsumsi kopi,
yang sudah menjadi minuman sehari-hari
orang Indonesia.
 Mengapa kopi? Sebab kopi mengandung
kafein yang terbukti dapat membantu untuk
meningkatkan efek kerja berbagai suplemen
yang dibuat untuk menghilangkan rasa nyeri
(analgesik).
 Selain itu, kafein juga dapat meningkatkan
ambang toleransi rasa sakit yang dimiliki
tubuh.
 Para peneliti dari University of Georgia
menemukan bahwa para pasien yang
meminum dua gelas kopi setelah berolahraga
berkurang rasa sakitnya hingga hampir 50%.
Dan ini adalah salah satu manfaat kopi untuk
kesehatan yang bisa kita dapatkan.
 . Kunyit
 Kunyit dikenal sebagai ‘bumbu kehidupan’.
Kunyit mengandung senyawa yang disebut
kurkumin, yang dapat memblok protein
penyebab peradangan dan juga
meningkatkan kemampuan tubuh untuk
menghilangkan peradangan.
 Kunyit ditemukan berguna untuk mengatasi
rasa sakit kronis yang berhubungan dengan
rheumatoid arthritis. Seiring dengan sifat
anti-inflamasi, kunyit juga membantu untuk
pengobati penyakit jantung dan diabetes.
 Asam lemak esensial Omega 3
 Asam lemak esensial omega 3 sangat baik
untuk dijadikan penghilang rasa sakit alami.
Asam lemak esensial omega 3 akan dipecah
oleh tubuh menjadi senyawa anti-inflamasi
(anti peradangan).
 Oleh karena itu, banyak orang yang
menderita sakit kronis dianjurkan
memperbanyak konsumsi asam lemak
esensial omega 3, yang banyak terkandung
pada ikan seperti salmon dan mackerel.
 . Minyak zaitun
 Sangat sedikit orang yang menyadari fakta
bahwa minyak zaitun bertindak seperti obat
anti-inflamasi dan non-steroid.
 Namun Anda harus menggunakan minyak
zaitun extra virgin.
 Minyak zaitun tidak hanya bisa membebaskan
Anda dari sakit kepala, tetapi juga memiliki
efek jangka panjang seperti ibuprofen
 Capsaicin
Mengurangi rasa sakit akibat radang sendi,
penyakit ruam saraf, sakit saraf.
 Capsaicin merupakan komponen alami yang
terkandung dalam cabai merah.
 Komponen ini mengurangi sensitifitas
reseptor saraf kulit perasa sakit (yang
dikenal dengan C-fibers).
 Arnica
Redakan sakit akibat cidera akut dan
pembengkakan setelah operasi
Herbal ini berasal dari sebuah bunga yang
tumbuh di Eropa.
 Meskipun mekanisme kerjanya belum
diketahui, herbal ini mempunyai komponen
antiperadangan. Peneliti dari Inggris dan
dokter dari Jernam menyatakan,
mengonsumsi arnica secara oral terbukti bisa
mengurangi pembengkakan lutut setelah
operasi.
 Aquamin
Redakan peradangan dan rasa sakit akibat
osteoarthtritis
Suplemen rumput laut merah (red seaweed)
ini kaya akan kalsium dan magnesium.
 Studi pendahuluan menunjukkan bahwa
komponen ini bisa mengurangi peradangan di
persendian dan membantu membangun
tulang..
 Minyak ikan
Redakan sakit persendian akibat radang sendi
atau gangguan autoimun.
Minyak akan dicerna dan dipecah menjadi zat
kimia menyerupai hormon yang disebut dengan
prostaglandins (bekerja mengurangi
peradangan).
 Peneliti dari Skotlandia menemukan, sekitar 40
persen pasien rematik arthritis yang
menggunakan cod-liver oil setiap hari bisa
mengurangi penggunaan obat-obat penghilang
sakit hingga lebih dari satu per tiganya.
 Pasien penderita sakit leher dan punggung justru
mendapatkan hasil yang lebih baik. Setelah
menggunakan selama 10 minggu, hampir dua per
tiga partisipan bisa menghentikan penggunaan
obat-obat penghilang rasa sakit.
 Pengobatan herbal adalah suatu jenis
pengobatan yang menggunakan obat yang
berasal dari tumbuhan yang diproses/
diekstrak sedemikian rupa sehingga menjadi
serbuk, pil atau cairan yang dalam prosesnya
tidak menggunakan zat kimia.
 Karena dalam hal memberikan pengobatan
dan penyembuhan secara menggunakan
produk herbal ini juga semakin marak di
Indonesia. Karena memang manfaat obat
herbal bisa dirasakan oleh para
penggunaannya.

Weitere ähnliche Inhalte

Andere mochten auch

Curriculum night
Curriculum night Curriculum night
Curriculum night cindy ashe
 
Dia de todas las almas Sala Esculla
Dia de todas las almas Sala EscullaDia de todas las almas Sala Esculla
Dia de todas las almas Sala EscullaFernanda Besteiro
 
Análisis de Campaña Fina 2008
Análisis  de Campaña Fina 2008Análisis  de Campaña Fina 2008
Análisis de Campaña Fina 2008camposdeabril
 
Meetup ScalaCamp Curitiba, Fevereiro de 2017, Parte I
Meetup ScalaCamp Curitiba, Fevereiro de 2017, Parte IMeetup ScalaCamp Curitiba, Fevereiro de 2017, Parte I
Meetup ScalaCamp Curitiba, Fevereiro de 2017, Parte IMauricio Fernandes de Castro
 
Temario de word susana zavala
Temario de word susana zavalaTemario de word susana zavala
Temario de word susana zavalaSthefy Zavala
 
Fujifilm Switzerland - Imaging solutions - A company of CHROMOS Group AG
Fujifilm Switzerland  - Imaging solutions - A company of CHROMOS Group AGFujifilm Switzerland  - Imaging solutions - A company of CHROMOS Group AG
Fujifilm Switzerland - Imaging solutions - A company of CHROMOS Group AGBernard Genoud
 
CURRICULO - VANDERLAN JR - LinkdIn
CURRICULO - VANDERLAN JR - LinkdInCURRICULO - VANDERLAN JR - LinkdIn
CURRICULO - VANDERLAN JR - LinkdInVanderlan Junior
 
Conflicto Campo Gobierno Junio 2008
Conflicto Campo Gobierno Junio 2008Conflicto Campo Gobierno Junio 2008
Conflicto Campo Gobierno Junio 2008camposdeabril
 
El pintor gaucho aspectos de su vida y obra
El pintor gaucho aspectos de su vida y obraEl pintor gaucho aspectos de su vida y obra
El pintor gaucho aspectos de su vida y obraFernanda Besteiro
 
QUerer es pooder VIajar
QUerer es pooder VIajarQUerer es pooder VIajar
QUerer es pooder VIajarguest7db234
 
«злагода 2015»
«злагода 2015»«злагода 2015»
«злагода 2015»jekah
 

Andere mochten auch (16)

Bonos Verdes, alternativa de Inversión Responsable
Bonos Verdes, alternativa de Inversión ResponsableBonos Verdes, alternativa de Inversión Responsable
Bonos Verdes, alternativa de Inversión Responsable
 
Solstice
SolsticeSolstice
Solstice
 
Curriculum night
Curriculum night Curriculum night
Curriculum night
 
Dia de todas las almas Sala Esculla
Dia de todas las almas Sala EscullaDia de todas las almas Sala Esculla
Dia de todas las almas Sala Esculla
 
24763377
2476337724763377
24763377
 
Análisis de Campaña Fina 2008
Análisis  de Campaña Fina 2008Análisis  de Campaña Fina 2008
Análisis de Campaña Fina 2008
 
Meetup ScalaCamp Curitiba, Fevereiro de 2017, Parte I
Meetup ScalaCamp Curitiba, Fevereiro de 2017, Parte IMeetup ScalaCamp Curitiba, Fevereiro de 2017, Parte I
Meetup ScalaCamp Curitiba, Fevereiro de 2017, Parte I
 
Temario de word susana zavala
Temario de word susana zavalaTemario de word susana zavala
Temario de word susana zavala
 
Vvcv16
Vvcv16Vvcv16
Vvcv16
 
Fujifilm Switzerland - Imaging solutions - A company of CHROMOS Group AG
Fujifilm Switzerland  - Imaging solutions - A company of CHROMOS Group AGFujifilm Switzerland  - Imaging solutions - A company of CHROMOS Group AG
Fujifilm Switzerland - Imaging solutions - A company of CHROMOS Group AG
 
CURRICULO - VANDERLAN JR - LinkdIn
CURRICULO - VANDERLAN JR - LinkdInCURRICULO - VANDERLAN JR - LinkdIn
CURRICULO - VANDERLAN JR - LinkdIn
 
Conflicto Campo Gobierno Junio 2008
Conflicto Campo Gobierno Junio 2008Conflicto Campo Gobierno Junio 2008
Conflicto Campo Gobierno Junio 2008
 
El pintor gaucho aspectos de su vida y obra
El pintor gaucho aspectos de su vida y obraEl pintor gaucho aspectos de su vida y obra
El pintor gaucho aspectos de su vida y obra
 
QUerer es pooder VIajar
QUerer es pooder VIajarQUerer es pooder VIajar
QUerer es pooder VIajar
 
«злагода 2015»
«злагода 2015»«злагода 2015»
«злагода 2015»
 
Perseverancia
PerseveranciaPerseverancia
Perseverancia
 

Ähnlich wie Herbal penghilang rasa nyeri

Bukan hanya untuk kesehatan, jahe juga bisa untuk menurunkan berat badan!
Bukan hanya untuk kesehatan, jahe juga bisa untuk menurunkan berat badan!Bukan hanya untuk kesehatan, jahe juga bisa untuk menurunkan berat badan!
Bukan hanya untuk kesehatan, jahe juga bisa untuk menurunkan berat badan!pegasussulaiman
 
0852 5783 8909 you fit membuat suami siap aktif besar kuat tahan lama disayan...
0852 5783 8909 you fit membuat suami siap aktif besar kuat tahan lama disayan...0852 5783 8909 you fit membuat suami siap aktif besar kuat tahan lama disayan...
0852 5783 8909 you fit membuat suami siap aktif besar kuat tahan lama disayan...SEKOLAH BISNIS INDONESIA
 
Manisan buah peer
Manisan buah peerManisan buah peer
Manisan buah peerAgam Real
 
Khasiat dari buah mengkudu
Khasiat dari buah mengkuduKhasiat dari buah mengkudu
Khasiat dari buah mengkuduHelmon Chan
 
SKRINING FITOKOMIA DAN PENENTUAN EFEKTIFITAS ANTIHIPERTENSI EKSTRAK DAUN MIMB...
SKRINING FITOKOMIA DAN PENENTUAN EFEKTIFITAS ANTIHIPERTENSI EKSTRAK DAUN MIMB...SKRINING FITOKOMIA DAN PENENTUAN EFEKTIFITAS ANTIHIPERTENSI EKSTRAK DAUN MIMB...
SKRINING FITOKOMIA DAN PENENTUAN EFEKTIFITAS ANTIHIPERTENSI EKSTRAK DAUN MIMB...Cut Fatimah
 
Antihipertensi ekstrak daun mimba
Antihipertensi ekstrak daun mimbaAntihipertensi ekstrak daun mimba
Antihipertensi ekstrak daun mimbaNurul Amelia
 
Distributor SOP Subarashi Makassar WA 0853 9617 2137
Distributor SOP Subarashi Makassar WA 0853 9617 2137Distributor SOP Subarashi Makassar WA 0853 9617 2137
Distributor SOP Subarashi Makassar WA 0853 9617 2137Muhammad Reza
 
Mengenal bawang dayak
Mengenal bawang dayakMengenal bawang dayak
Mengenal bawang dayakArief Saleh
 
Tanaman herbal daun sukun
Tanaman herbal daun sukunTanaman herbal daun sukun
Tanaman herbal daun sukunintan hrn
 
Ace Maxs | CARA MENGHILANGKAN BERCAK PUTIH
Ace Maxs | CARA MENGHILANGKAN BERCAK PUTIHAce Maxs | CARA MENGHILANGKAN BERCAK PUTIH
Ace Maxs | CARA MENGHILANGKAN BERCAK PUTIHagus salam
 
Keluarga anda memiliki asam urat tinggi inilah 25 cara mengobati dan menormal...
Keluarga anda memiliki asam urat tinggi inilah 25 cara mengobati dan menormal...Keluarga anda memiliki asam urat tinggi inilah 25 cara mengobati dan menormal...
Keluarga anda memiliki asam urat tinggi inilah 25 cara mengobati dan menormal...Doni Nurdiansyah
 
Manfaat buah2an kesehatan
Manfaat buah2an  kesehatanManfaat buah2an  kesehatan
Manfaat buah2an kesehatanHelmon Chan
 
Khasiat bahan alami natural remedies
Khasiat bahan alami natural remediesKhasiat bahan alami natural remedies
Khasiat bahan alami natural remediesmayogansareng
 

Ähnlich wie Herbal penghilang rasa nyeri (20)

Bukan hanya untuk kesehatan, jahe juga bisa untuk menurunkan berat badan!
Bukan hanya untuk kesehatan, jahe juga bisa untuk menurunkan berat badan!Bukan hanya untuk kesehatan, jahe juga bisa untuk menurunkan berat badan!
Bukan hanya untuk kesehatan, jahe juga bisa untuk menurunkan berat badan!
 
0852 5783 8909 you fit membuat suami siap aktif besar kuat tahan lama disayan...
0852 5783 8909 you fit membuat suami siap aktif besar kuat tahan lama disayan...0852 5783 8909 you fit membuat suami siap aktif besar kuat tahan lama disayan...
0852 5783 8909 you fit membuat suami siap aktif besar kuat tahan lama disayan...
 
M anfaat jahe
M anfaat jaheM anfaat jahe
M anfaat jahe
 
Manisan buah peer
Manisan buah peerManisan buah peer
Manisan buah peer
 
Home remedies
Home remediesHome remedies
Home remedies
 
Khasiat dari buah mengkudu
Khasiat dari buah mengkuduKhasiat dari buah mengkudu
Khasiat dari buah mengkudu
 
SKRINING FITOKOMIA DAN PENENTUAN EFEKTIFITAS ANTIHIPERTENSI EKSTRAK DAUN MIMB...
SKRINING FITOKOMIA DAN PENENTUAN EFEKTIFITAS ANTIHIPERTENSI EKSTRAK DAUN MIMB...SKRINING FITOKOMIA DAN PENENTUAN EFEKTIFITAS ANTIHIPERTENSI EKSTRAK DAUN MIMB...
SKRINING FITOKOMIA DAN PENENTUAN EFEKTIFITAS ANTIHIPERTENSI EKSTRAK DAUN MIMB...
 
Antihipertensi ekstrak daun mimba
Antihipertensi ekstrak daun mimbaAntihipertensi ekstrak daun mimba
Antihipertensi ekstrak daun mimba
 
Distributor SOP Subarashi Makassar WA 0853 9617 2137
Distributor SOP Subarashi Makassar WA 0853 9617 2137Distributor SOP Subarashi Makassar WA 0853 9617 2137
Distributor SOP Subarashi Makassar WA 0853 9617 2137
 
POKOK TANDUK RUSA.docx
POKOK  TANDUK RUSA.docxPOKOK  TANDUK RUSA.docx
POKOK TANDUK RUSA.docx
 
Mengenal bawang dayak
Mengenal bawang dayakMengenal bawang dayak
Mengenal bawang dayak
 
Tanaman herbal daun sukun
Tanaman herbal daun sukunTanaman herbal daun sukun
Tanaman herbal daun sukun
 
Asal usul sirsak
Asal usul sirsakAsal usul sirsak
Asal usul sirsak
 
JURNAL FIBRA
JURNAL FIBRAJURNAL FIBRA
JURNAL FIBRA
 
Buah dan rempah
Buah dan rempahBuah dan rempah
Buah dan rempah
 
Ace Maxs | CARA MENGHILANGKAN BERCAK PUTIH
Ace Maxs | CARA MENGHILANGKAN BERCAK PUTIHAce Maxs | CARA MENGHILANGKAN BERCAK PUTIH
Ace Maxs | CARA MENGHILANGKAN BERCAK PUTIH
 
Daun afrika selatan
Daun afrika selatanDaun afrika selatan
Daun afrika selatan
 
Keluarga anda memiliki asam urat tinggi inilah 25 cara mengobati dan menormal...
Keluarga anda memiliki asam urat tinggi inilah 25 cara mengobati dan menormal...Keluarga anda memiliki asam urat tinggi inilah 25 cara mengobati dan menormal...
Keluarga anda memiliki asam urat tinggi inilah 25 cara mengobati dan menormal...
 
Manfaat buah2an kesehatan
Manfaat buah2an  kesehatanManfaat buah2an  kesehatan
Manfaat buah2an kesehatan
 
Khasiat bahan alami natural remedies
Khasiat bahan alami natural remediesKhasiat bahan alami natural remedies
Khasiat bahan alami natural remedies
 

Herbal penghilang rasa nyeri

  • 1.
  • 2.  Nyeri pada tubuh, pada sendi dan pada bagian mana pun dari tubuh adalah salah satu hal yang tidak nyaman untuk dirasakan.  Biasanya ketika kita merasa sakit atau pusing langsung minum obat penghilang rasa sakit, padahal obat penghilang rasa sakit bisa menyebabkan efek samping pada tubuh.
  • 3.  Beberapa herbal tertentu dapat dijadikan penghilang rasa sakit alami tanpa efek samping.  Obat-obat penghilang rasa sakit seperti obat non-steroid atau anti-inflamasi biasanya banyak digunakan untuk meredakan sakit kepala, sakit gigi, otot kram hingga arthritis (radang sendi) kronis
  • 4.  Tapi penggunaan obat penghilang rasa sakit untuk jangka panjang dapat membawa efek buruk pada tubuh, antara lain menyebabkan luka di lambung, stroke, serangan jantung, kerusakan ginjal, pendarahan di perut dan komplikasi lain.  Ada beberapa herbal yang dapat dijadikan obat penghilang rasa sakit alami tanpa efek samping dengan penggunaan oral atau diminum,
  • 5.  Buah Anggur Merah.  Anggur merah yang dimaksud di sini bukanlah minuman red wine yang memabukkan, melainkan buah anggur yang ditanam di tanah untuk dimakan, atau buah anggur merah. Buah anggur merah adalah salah satu herbal yang memiliki kandungan resveratrol yang cukup tinggi. Resveratrol adalah salah satu jenis anti oksidan yang membantu untuk menghambat enzim yang membuat degenerasi pada jaringan tubuh, yang mengakibatkan nyeri sendiri dan nyeri pada otot.
  • 6.  Bagi Anda yang menderita sakit pinggang, ada baiknya juga untuk mencoba buah yang satu ini.  Herbal penghilang nyeri yang satu ini menurut Rush University Medical Center, buah anggur dapat membantu untuk mencegah kerusakan pada kartilago yang merupakan salah satu penyebab sakit pinggang.
  • 7.  Ginger (Jahe).  Jahe tentunya bukanlah sebuah tanaman yang asing di Indonesia. Dan salah satu dari sekian banyak jenis obat tradisional di Indonesia.  Herbal tradisional yang satu ini merupakan salah satu bahan alami yang banyak digunakan sebagai bumbu masak.
  • 8.  Namun, ternyata manfaat jahe bukan hanya sebatas bumbu masak, karena jahe juga dapat dipakai untuk menghilangkan rasa nyeri pada tubuh.  Herbal Jahe dapat membantu untuk menghilangkan sakit dengan cara menahan kenaikan jumlah prostaglandin yang merupakan salah satu penyebab nyeri dalam tubuh.  Khasiat ini secara turun temurun sudah banyak diketahui dan digunakan di India.
  • 9.  . Menurut sebuah penelitian yang dilakukan oleh University of Miami, para peneliti menemukan bahwa 2/3 dari pasien yang mengalami nyeri pada lutut merasakan bahwa nyeri yang diderita mereka berkurang setelah mengkonsumsi ekstrak jahe selama 6 minggu.  Dosis yang disarankan adalah 500-1.000mg ekstrak jahe per hari.  Dan jahe ini adalah salah satu jenis obat tradisional yang kita kenal dan merupakan warisan nenek moyang.
  • 10.  Kacang Kedelai.  Salah satu tanaman yang dapat dipakai untuk membantu menghilangkan nyeriadalah kacang kedelai.  Tanaman yang satu ini juga banyak terdapat di Indonesia.  Dari salah satu riset yang dilakukan Oklahoma State University ditemukan bahwa para penderitaosteoarthritis yang mengkonsumsi 40g protein dari kedelai merasakan nyeri pada lutut mereka berkurang.
  • 11.  Hal ini disebabkan karena kedelai mengandung isoflavon, sebuah zat yang memiliki sifat anti inflamasi (anti pembengkakan), yang membantu untuk mengatasi berbagai masalah nyeri pada sendi, terutama pada penderita osteoarthritis.
  • 12.  Kopi (Kafein).  Salah satu cara lainnya yang dapat dipakai untuk membantu mengurangi rasa sakit pada tubuh adalah dengan mengkonsumsi kopi, yang sudah menjadi minuman sehari-hari orang Indonesia.  Mengapa kopi? Sebab kopi mengandung kafein yang terbukti dapat membantu untuk meningkatkan efek kerja berbagai suplemen yang dibuat untuk menghilangkan rasa nyeri (analgesik).
  • 13.  Selain itu, kafein juga dapat meningkatkan ambang toleransi rasa sakit yang dimiliki tubuh.  Para peneliti dari University of Georgia menemukan bahwa para pasien yang meminum dua gelas kopi setelah berolahraga berkurang rasa sakitnya hingga hampir 50%. Dan ini adalah salah satu manfaat kopi untuk kesehatan yang bisa kita dapatkan.
  • 14.  . Kunyit  Kunyit dikenal sebagai ‘bumbu kehidupan’. Kunyit mengandung senyawa yang disebut kurkumin, yang dapat memblok protein penyebab peradangan dan juga meningkatkan kemampuan tubuh untuk menghilangkan peradangan.  Kunyit ditemukan berguna untuk mengatasi rasa sakit kronis yang berhubungan dengan rheumatoid arthritis. Seiring dengan sifat anti-inflamasi, kunyit juga membantu untuk pengobati penyakit jantung dan diabetes.
  • 15.  Asam lemak esensial Omega 3  Asam lemak esensial omega 3 sangat baik untuk dijadikan penghilang rasa sakit alami. Asam lemak esensial omega 3 akan dipecah oleh tubuh menjadi senyawa anti-inflamasi (anti peradangan).  Oleh karena itu, banyak orang yang menderita sakit kronis dianjurkan memperbanyak konsumsi asam lemak esensial omega 3, yang banyak terkandung pada ikan seperti salmon dan mackerel.
  • 16.  . Minyak zaitun  Sangat sedikit orang yang menyadari fakta bahwa minyak zaitun bertindak seperti obat anti-inflamasi dan non-steroid.  Namun Anda harus menggunakan minyak zaitun extra virgin.  Minyak zaitun tidak hanya bisa membebaskan Anda dari sakit kepala, tetapi juga memiliki efek jangka panjang seperti ibuprofen
  • 17.  Capsaicin Mengurangi rasa sakit akibat radang sendi, penyakit ruam saraf, sakit saraf.  Capsaicin merupakan komponen alami yang terkandung dalam cabai merah.  Komponen ini mengurangi sensitifitas reseptor saraf kulit perasa sakit (yang dikenal dengan C-fibers).
  • 18.  Arnica Redakan sakit akibat cidera akut dan pembengkakan setelah operasi Herbal ini berasal dari sebuah bunga yang tumbuh di Eropa.  Meskipun mekanisme kerjanya belum diketahui, herbal ini mempunyai komponen antiperadangan. Peneliti dari Inggris dan dokter dari Jernam menyatakan, mengonsumsi arnica secara oral terbukti bisa mengurangi pembengkakan lutut setelah operasi.
  • 19.  Aquamin Redakan peradangan dan rasa sakit akibat osteoarthtritis Suplemen rumput laut merah (red seaweed) ini kaya akan kalsium dan magnesium.  Studi pendahuluan menunjukkan bahwa komponen ini bisa mengurangi peradangan di persendian dan membantu membangun tulang..
  • 20.  Minyak ikan Redakan sakit persendian akibat radang sendi atau gangguan autoimun. Minyak akan dicerna dan dipecah menjadi zat kimia menyerupai hormon yang disebut dengan prostaglandins (bekerja mengurangi peradangan).  Peneliti dari Skotlandia menemukan, sekitar 40 persen pasien rematik arthritis yang menggunakan cod-liver oil setiap hari bisa mengurangi penggunaan obat-obat penghilang sakit hingga lebih dari satu per tiganya.  Pasien penderita sakit leher dan punggung justru mendapatkan hasil yang lebih baik. Setelah menggunakan selama 10 minggu, hampir dua per tiga partisipan bisa menghentikan penggunaan obat-obat penghilang rasa sakit.
  • 21.  Pengobatan herbal adalah suatu jenis pengobatan yang menggunakan obat yang berasal dari tumbuhan yang diproses/ diekstrak sedemikian rupa sehingga menjadi serbuk, pil atau cairan yang dalam prosesnya tidak menggunakan zat kimia.  Karena dalam hal memberikan pengobatan dan penyembuhan secara menggunakan produk herbal ini juga semakin marak di Indonesia. Karena memang manfaat obat herbal bisa dirasakan oleh para penggunaannya.