SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 10
CLOUD COMPUTING

KARTIN YULIYANTI
1102412091
01
PENGERTIAN
• Cloud computing pada dasarnya adalah menggunakan Internetbased service untuk men-support business process. Kata-kata
“Cloud” sendiri merujuk kepada simbol awan yang di dunia TI
digunakan untuk menggambarkan jaringan internet (internet
cloud). Cloud computing adalah gabungan pemanfaatan teknologi
komputer (‘komputasi’) dan pengembangan berbasis Internet
(‘awan’).
KARAKTERISTIK CLOUD COMPUTING
• Swalayan (On Demand Self Service)
• Akses Pita Lebar (Broadband Network Access)
• Sumberdaya Terkelompok (Resource Pooling)
• Elastis (Rapid Elasticity)
• Layanan Yang Terukur (Measured Service)
SEJARAH DAN PERKEMBANGAN
• Ide awal dari cloud computing bisa ditarik ke tahun 1960-an, saat John
McCarthy, pakar komputasi MIT yang dikenal juga sebagai salah satu pionir
intelejensia buatan, menyampaikan visi bahwa "suatu hari nanti komputasi
akan menjadi infrastruktur publik--seperti listrik dan telpon". Namun baru di
tahun 1995 lah, Larry Ellison, pendiri Oracle , memunculkan ide "Network
Computing" sebagai kampanye untuk menggugat dominasi Microsoft yang
saat itu merajai desktop computing dengan Windows 95-nya. Larry Ellison
menawarkan ide bahwa sebetulnya user tidak memerlukan berbagai
software, mulai dari Sistem Operasi dan berbagai software lain, dijejalkan ke
dalam PC Desktop mereka.
KELEBIHAN CLOUD COMPUTING
• Tanpa Investasi Awal
Dengan cloud computing, kita dapat menggunakan sebuah layanan tanpa investasi yang signifikan di awal.
• Mengubah CAPEX menjadi OPEX
Tanpa cloud computing, investasi hardware dan software harus dilakukan di awal, sehingga kita harus
melakukan pengeluaran modal (Capital Expenditure, atau CAPEX). Sedangkan dengan cloud computing, kita
dapat melakukan pengeluaran operasional (Operational Expenditure, atau OPEX).
• Lentur dan Mudah Dikembangkan
Dengan memanfaatkan Cloud Computing, bisnis kita dapat memanfaatkan TI sesuai kebutuhan
• Fokus pada Bisnis, bukan TI

Dengan menggunakan Cloud Computing, kita dapat fokus pada bisnis utama perusahaan, dan bukan
berkecimpung di dalam pengelolaan TI
KEKURANGAN CLOUD COMPUTING
• Service level, artinya kemungkinan service performance yang kurang konsisten dari
provider. Inkonsistensi cloud provider ini meliputi, data protection dan data recovery,
• Privacy, yang berarti adanya resiko data user akan diakses oleh orang lain karena hosting
dilakukan secara bersama-sama,
• Compliance, yang mengacu pada resiko adanya penyimpangan level compliance dari
provider terhadap regulasi yang diterapkan oleh user,
• Data ownership mengacu pada resiko kehilangan kepemilikan data begitu data disimpan
dalam cloud,
• Data mobility, yang mengacu pada kemungkinan share data antar cloud service dan cara
memperoleh kembali data jika suatu saat user melakukan proses terminasi terhadap
layanan cloud Computing.
LANJUTAN….
• Ketidakpastian kemampuan penegakan kebijakan keamanan pada provider.
• Kurang memadainya pelatihan dan audit TI.
• Patut dipertanyakan kendali akses istimewa pada situs provider.

• Ketidakpastian kemampuan untuk memulihkan data.
• Kedekatan data pelanggan lain sehingga kemungkinan tertukar.
• Ketidakpastian kemampuan untuk mengaudit operator.
• Ketidakpastian keberlanjutan keberadaan provider.
• Ketidakpastian kepatuhan provider terhadap peraturan.
LAYANAN CLOUD COMPUTING
• Software as a Service (SaaS) Web Application, Mail Server, Database Server
untuk keperluan internal
• Platform as a Service (PaaS) Sistem Operasi + Web Server + Framework +
Database yang untuk internal
• Infrastructure as a Service (IaaS) Virtual machine yang bisa di-request sesuai
dengan kebutuhan internal
CLOUD COMPUTING VS BISNIS
• Cloud Computing sebagai Paradigma Baru Bisnis Masa Kini
• Saat ini dengan cepatnya perkembangan IT telah membuat proses dan
strategis bisnis berubah dengan cepat. Tidak ada lagi management
perusahaan yang tidak peduli dengan persaingan produk dari rival
bisnisnya, Penggunaan perangkat IT sudah menjadi keharusan saat ini, yang
dapat dilihat dari anggaran belanja sampai dengan implementasi IT di sebuah
perusahaan. IT sudah dipandang sebagai salah satu senjata untuk bersaing di
kompetisi global, kecenderungan ini terlihat dari tidak digunakannya lagi IT
sebagai pelengkap dari proses bisnis perusahaan, namun IT dijadikan sebagai
bagian dari proses bisnisnya.
PERTIMBANGAN UNTUK MEMILIH BISNIS CLOUD
COMPUTING
• Cloud Apakah Kurang Mahal
Salah satu alasan utama mengapa agen‐agen broker dapat melakukan layanan mereka begitu efektif dan
ekonomis adalah biaya lebih murah untuk mengakses perangkat lunak yang diperlukan.
• Cloud Computing batu loncatan Jalan untuk Layanan Baru
kemudahan aksesibilitas melalui komputasi awan, beberapa perusahaan yang benar‐benar dilahirkan
menjadi ada.
• Cloud Computing Membuka Up Kemungkinan Kerja Baru
Dengan biaya yang lebih rendah dan kemudahan akses, komputasi awan membuka pintu baru kerja dalam
berbagai cara

• Cloud Computing Spurs Inovasi Aplikasi
Inovasi dalam aplikasi berbasis perangkat lunak dan awan biasanya mengikuti kenaikan profesional TI
bekerja pada proyek-proyek baru.

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt? (14)

Mine
MineMine
Mine
 
Presentasi cloud computing akakom BAB 1
Presentasi cloud computing akakom BAB 1Presentasi cloud computing akakom BAB 1
Presentasi cloud computing akakom BAB 1
 
Totolan Cloud Computing
Totolan Cloud ComputingTotolan Cloud Computing
Totolan Cloud Computing
 
Could computing
Could computingCould computing
Could computing
 
power point Cloud computing
power point Cloud computingpower point Cloud computing
power point Cloud computing
 
Cloud computing
Cloud computingCloud computing
Cloud computing
 
Cloud computing ppt
Cloud computing pptCloud computing ppt
Cloud computing ppt
 
Book of cloud computing
Book of cloud computingBook of cloud computing
Book of cloud computing
 
Powerpoint Cloud Learning
Powerpoint Cloud LearningPowerpoint Cloud Learning
Powerpoint Cloud Learning
 
Ppt cloud computing
Ppt cloud computingPpt cloud computing
Ppt cloud computing
 
Cloud Computing
Cloud ComputingCloud Computing
Cloud Computing
 
Kelompok 4 cloud computing
Kelompok 4 cloud computingKelompok 4 cloud computing
Kelompok 4 cloud computing
 
Cloud Computing
Cloud ComputingCloud Computing
Cloud Computing
 
6 -cloud_computing
6  -cloud_computing6  -cloud_computing
6 -cloud_computing
 

Ähnlich wie Cloud computing

51918221 makalah-cloud-computing
51918221 makalah-cloud-computing51918221 makalah-cloud-computing
51918221 makalah-cloud-computingAlvIn GeRungan
 
Sejarah cloud computing
Sejarah cloud computingSejarah cloud computing
Sejarah cloud computingcahkos
 
Ppt cloud computing
Ppt cloud computingPpt cloud computing
Ppt cloud computingakuyuli
 
Could computing
Could computingCould computing
Could computingmihyidi
 
Makalah cloud computing
Makalah cloud computingMakalah cloud computing
Makalah cloud computingsyabdan
 
6 -cloud_computing
6  -cloud_computing6  -cloud_computing
6 -cloud_computingJamesSAS
 
6 -cloud_computing
6  -cloud_computing6  -cloud_computing
6 -cloud_computingaljeazsharon
 
6 -cloud_computing
6  -cloud_computing6  -cloud_computing
6 -cloud_computingedwin_and1
 
Cloud System - Buku - Indonesia Language
Cloud System - Buku - Indonesia LanguageCloud System - Buku - Indonesia Language
Cloud System - Buku - Indonesia LanguageThe World Bank
 
Cloud Computing Overview
Cloud Computing OverviewCloud Computing Overview
Cloud Computing OverviewThe World Bank
 
Cloud Computing.pptx
Cloud Computing.pptxCloud Computing.pptx
Cloud Computing.pptxTMSIRHANSAMIR
 
Cloud computing
Cloud computingCloud computing
Cloud computingutia yahya
 
Cloud computing
Cloud computingCloud computing
Cloud computingutia yahya
 
Kelompok 8 - Cloud Database
Kelompok 8 - Cloud DatabaseKelompok 8 - Cloud Database
Kelompok 8 - Cloud DatabaseDejiko Chaem
 

Ähnlich wie Cloud computing (20)

51918221 makalah-cloud-computing
51918221 makalah-cloud-computing51918221 makalah-cloud-computing
51918221 makalah-cloud-computing
 
Sejarah cloud computing
Sejarah cloud computingSejarah cloud computing
Sejarah cloud computing
 
Ppt cloud computing
Ppt cloud computingPpt cloud computing
Ppt cloud computing
 
cloud_comp.pptx
cloud_comp.pptxcloud_comp.pptx
cloud_comp.pptx
 
Could computing
Could computingCould computing
Could computing
 
Could computing.PPT
Could computing.PPTCould computing.PPT
Could computing.PPT
 
Makalah cloud computing
Makalah cloud computingMakalah cloud computing
Makalah cloud computing
 
6. Cloud Computing
6. Cloud Computing6. Cloud Computing
6. Cloud Computing
 
6 -cloud_computing
6  -cloud_computing6  -cloud_computing
6 -cloud_computing
 
6 -cloud_computing
6  -cloud_computing6  -cloud_computing
6 -cloud_computing
 
6 -cloud_computing
6  -cloud_computing6  -cloud_computing
6 -cloud_computing
 
6 -cloud_computing
6  -cloud_computing6  -cloud_computing
6 -cloud_computing
 
6 -cloud_computing
6  -cloud_computing6  -cloud_computing
6 -cloud_computing
 
Cloud System - Buku - Indonesia Language
Cloud System - Buku - Indonesia LanguageCloud System - Buku - Indonesia Language
Cloud System - Buku - Indonesia Language
 
Cloud Computing Overview
Cloud Computing OverviewCloud Computing Overview
Cloud Computing Overview
 
Cloud Computing.pptx
Cloud Computing.pptxCloud Computing.pptx
Cloud Computing.pptx
 
Cloud computing [Review]
Cloud computing [Review]Cloud computing [Review]
Cloud computing [Review]
 
Cloud computing
Cloud computingCloud computing
Cloud computing
 
Cloud computing
Cloud computingCloud computing
Cloud computing
 
Kelompok 8 - Cloud Database
Kelompok 8 - Cloud DatabaseKelompok 8 - Cloud Database
Kelompok 8 - Cloud Database
 

Cloud computing

  • 2. PENGERTIAN • Cloud computing pada dasarnya adalah menggunakan Internetbased service untuk men-support business process. Kata-kata “Cloud” sendiri merujuk kepada simbol awan yang di dunia TI digunakan untuk menggambarkan jaringan internet (internet cloud). Cloud computing adalah gabungan pemanfaatan teknologi komputer (‘komputasi’) dan pengembangan berbasis Internet (‘awan’).
  • 3. KARAKTERISTIK CLOUD COMPUTING • Swalayan (On Demand Self Service) • Akses Pita Lebar (Broadband Network Access) • Sumberdaya Terkelompok (Resource Pooling) • Elastis (Rapid Elasticity) • Layanan Yang Terukur (Measured Service)
  • 4. SEJARAH DAN PERKEMBANGAN • Ide awal dari cloud computing bisa ditarik ke tahun 1960-an, saat John McCarthy, pakar komputasi MIT yang dikenal juga sebagai salah satu pionir intelejensia buatan, menyampaikan visi bahwa "suatu hari nanti komputasi akan menjadi infrastruktur publik--seperti listrik dan telpon". Namun baru di tahun 1995 lah, Larry Ellison, pendiri Oracle , memunculkan ide "Network Computing" sebagai kampanye untuk menggugat dominasi Microsoft yang saat itu merajai desktop computing dengan Windows 95-nya. Larry Ellison menawarkan ide bahwa sebetulnya user tidak memerlukan berbagai software, mulai dari Sistem Operasi dan berbagai software lain, dijejalkan ke dalam PC Desktop mereka.
  • 5. KELEBIHAN CLOUD COMPUTING • Tanpa Investasi Awal Dengan cloud computing, kita dapat menggunakan sebuah layanan tanpa investasi yang signifikan di awal. • Mengubah CAPEX menjadi OPEX Tanpa cloud computing, investasi hardware dan software harus dilakukan di awal, sehingga kita harus melakukan pengeluaran modal (Capital Expenditure, atau CAPEX). Sedangkan dengan cloud computing, kita dapat melakukan pengeluaran operasional (Operational Expenditure, atau OPEX). • Lentur dan Mudah Dikembangkan Dengan memanfaatkan Cloud Computing, bisnis kita dapat memanfaatkan TI sesuai kebutuhan • Fokus pada Bisnis, bukan TI Dengan menggunakan Cloud Computing, kita dapat fokus pada bisnis utama perusahaan, dan bukan berkecimpung di dalam pengelolaan TI
  • 6. KEKURANGAN CLOUD COMPUTING • Service level, artinya kemungkinan service performance yang kurang konsisten dari provider. Inkonsistensi cloud provider ini meliputi, data protection dan data recovery, • Privacy, yang berarti adanya resiko data user akan diakses oleh orang lain karena hosting dilakukan secara bersama-sama, • Compliance, yang mengacu pada resiko adanya penyimpangan level compliance dari provider terhadap regulasi yang diterapkan oleh user, • Data ownership mengacu pada resiko kehilangan kepemilikan data begitu data disimpan dalam cloud, • Data mobility, yang mengacu pada kemungkinan share data antar cloud service dan cara memperoleh kembali data jika suatu saat user melakukan proses terminasi terhadap layanan cloud Computing.
  • 7. LANJUTAN…. • Ketidakpastian kemampuan penegakan kebijakan keamanan pada provider. • Kurang memadainya pelatihan dan audit TI. • Patut dipertanyakan kendali akses istimewa pada situs provider. • Ketidakpastian kemampuan untuk memulihkan data. • Kedekatan data pelanggan lain sehingga kemungkinan tertukar. • Ketidakpastian kemampuan untuk mengaudit operator. • Ketidakpastian keberlanjutan keberadaan provider. • Ketidakpastian kepatuhan provider terhadap peraturan.
  • 8. LAYANAN CLOUD COMPUTING • Software as a Service (SaaS) Web Application, Mail Server, Database Server untuk keperluan internal • Platform as a Service (PaaS) Sistem Operasi + Web Server + Framework + Database yang untuk internal • Infrastructure as a Service (IaaS) Virtual machine yang bisa di-request sesuai dengan kebutuhan internal
  • 9. CLOUD COMPUTING VS BISNIS • Cloud Computing sebagai Paradigma Baru Bisnis Masa Kini • Saat ini dengan cepatnya perkembangan IT telah membuat proses dan strategis bisnis berubah dengan cepat. Tidak ada lagi management perusahaan yang tidak peduli dengan persaingan produk dari rival bisnisnya, Penggunaan perangkat IT sudah menjadi keharusan saat ini, yang dapat dilihat dari anggaran belanja sampai dengan implementasi IT di sebuah perusahaan. IT sudah dipandang sebagai salah satu senjata untuk bersaing di kompetisi global, kecenderungan ini terlihat dari tidak digunakannya lagi IT sebagai pelengkap dari proses bisnis perusahaan, namun IT dijadikan sebagai bagian dari proses bisnisnya.
  • 10. PERTIMBANGAN UNTUK MEMILIH BISNIS CLOUD COMPUTING • Cloud Apakah Kurang Mahal Salah satu alasan utama mengapa agen‐agen broker dapat melakukan layanan mereka begitu efektif dan ekonomis adalah biaya lebih murah untuk mengakses perangkat lunak yang diperlukan. • Cloud Computing batu loncatan Jalan untuk Layanan Baru kemudahan aksesibilitas melalui komputasi awan, beberapa perusahaan yang benar‐benar dilahirkan menjadi ada. • Cloud Computing Membuka Up Kemungkinan Kerja Baru Dengan biaya yang lebih rendah dan kemudahan akses, komputasi awan membuka pintu baru kerja dalam berbagai cara • Cloud Computing Spurs Inovasi Aplikasi Inovasi dalam aplikasi berbasis perangkat lunak dan awan biasanya mengikuti kenaikan profesional TI bekerja pada proyek-proyek baru.