SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 21
Preparasi Bahan Galian
Alat Pemisah Mineral
“Shaking Table”
Disusun Oleh :
1. Alfin Alfarizi
2. Andre Yupandes
3. Isti’anah
4. Marta Heru Anugrah
5. Ferdy Ferdiansyah
6. Rezky Rahmadiansyah
Tabling adalah suatu proses untuk
memisahkan antara mineral berharga dan tidak
berharga dengan mendasarkan pada perbedaan
berat jenis dari mineral melalui aliran fluida
yang tipis.
Shaking table adalah suatu mesin
pemilihan tambang pada jebakan untuk bahan-
bahan yang berharga yang bekerja dengan
pedoman gaya berat.
Kegiatan ini adalah secara luas
digunakan di dalam pemilihan W, Au, Ag, Zn,
tantalum, columbium, besi, mangan,
ferrontanium dan batubara. Variasi dari alat
meja konsentrasi tergantung dari daya muat
pengolahan, laju pemilahan, dan nisbah
pengayaan.
SHAKING TABLE
Salah satu metode Konsentrasi Gravitasi adalah Tabling. Tabling
merupakan pemisahan material dengan cara mengalirkan air yang tipis pada
suatu meja bergoyang, dengan menggunakan media aliran tipis dari air
(Flowing Film Concentration). Alat yang digunakan disebut “Shaking Table”
atau “Meja Goyang”.
Mekanisme :
sulicing effect + gaya tegak lurus dengan aliran fluida hentak Head Motion
Prinsip Kerja Alat Shaking Table
Prinsip Kerja Shaking Table adalah berdasarkan perbedaan
berat dan ukuran partikel terhadap gaya gesek akibat aliran air tipis.
Partikel dengan diameter yang sama akan memiliki gaya dorong
yang sama besar. Sedangkan apabila specific Gravitynya berbeda
maka gaya gesek pada partikel berat akan lebih besar daripada
partikel ringan. Karena pengaruh gaya dari aliran, maka partikel
ringan akan terdorong / terbawa lebih cepat dari partikel berat
searah aliran.
Karena gerakan relative Horizontal dari motor maka partikel
berat akan bergerak lebih cepat daripada material ringan dengan
arah horizontal. Untuk itu perlu dipasang riffle (penghalang) untuk
membentuk turbulensi dalam aliran sehingga partikel ringan diberi
kesempatan berada diatas dan partikel berat relative dibawah.
Pada prinsipnya, ada tiga macam gaya yang bekerja pada Shaking
Table, yaitu :
 Gaya Dorong Alir, gaya dorong alir merupakan fungsi
kecepatan relative aliran air dan partikel. Dalam prosesnya,
partikel bergerak dengan kecepatan yang dipengaruhi oleh
kedalaman air.
 Gaya Gesek, gaya gesek ini terjadi antara partikel dengan dasar
deck (alas alat).
 Gaya Gravitasi, gaya ini terjadi berdasarkan berat jenis yang
dimiliki oleh maerial tersebut, dimana material yang memiliki
berat jenis lebih berat akan segera mengalir menuju kemiringan
dari meja yang terdekat.
Faktor yang mempengaruhi Shaking Table :
1. Ukuran dari feed
2. Operasi (roughing/cleaning)
3. Perbedaan SG mineral-mineralnya
4. SG rata-rata mineralnya
Mekanisme Kerja Alat
Pada meja goyang didalam proses pemisahannya, pemisahan mineral
terjadi Karen adanya sentakan meja yang ditimbulkan oleh head motion dan
aliran air tipis dipermukaan meja dari wash water.
Mineral berat karena mempunyai gaya gesek yang lebih besar maka
akan terlempar kesamping (searah sentakan meja). Lebih jauh, mineral yang
berukuran halus akan terlempar kesamping lebih jauh dibanding dengan mineral
yang berukuran kasar.
Mineral ringan berukuran kasar akan terdorong oleh aliran air lebih jauh
dari pada mineral berat berukran halus. Sedangkan adanya riffle, di atas meja
akan mengakibatkan aliran turbulen dan membentuk perlapisan/susunan mineral
berat dan ringan.
Distribusi partikel dipengaruhi oleh :
a. Sifat-sifat riffle
b. Permukaan deck
c. Water supply
d. Perbedaan bentuk dan ukuran partikel
e. Ada tidaknya material yang termasuk middling atau
material interlog yaitu partikel dengan sebagian material
berat dan sebagian material ringan.
Faktor yang mempengaruhi gerakan aliran pada dasar :
a. Slope deck
b. Tebal / Kecepatan air
c. Viscositas fluid
d. Bentuk partikel
e. Kekerasan deck
f. Koeifisien gesekan Partikel
Pada pemisahan menggunakan meja goyang, distribusi
partikel dipengaruhi oleh sifat-sifat riffle, permukaan deck, water
supply, perbedaan bentuk, ukuran partikel dan ada tidaknya
material yang termasuk middling atau material interlog atau partikel
dengan sebagian material berat dan sebagian material ringan. Riffle
(penghalang) merupakan perangkat dukung yang berfungsi untuk
membentuk turbulensi dalam aliran sehingga partikel ringan diberi
kesempatan berada diatas dan partikel berat relatif dibawah.
Berdasarkan pada ukuran besar butir material yang
dipisahkan, meja goyang dapat dibedakan menjadi “sand table” dan
“slime table”. Perbedaan pada kedua alat ini terletak pada jumlah
dan jarak antar Riffle. Jumlah riffle pada Sand Table sangat banyak
sedangkan jumlah riffle pada Slime Table sedang. Jarak antar riffle
sand Table antara ¼ hingga 1 ¼ inch sedangkan Slime Table lebih
besar daripada Sand Table. Selain itu Sand Table, ada bagian deck
yang tidak diberi riffle digunakan untuk slime sedangkan pada
Slime Table, ada bagian deck yang tidak dipasang riffle.
Definisi pemisahan mineral dengan meja goyang
Meja goyang atau shaking table merupakan alat pengolahan bijih atau
mineral yang digunakan untuk meningkatkan nilai atau kadar mineral tertentu.
Prinsip pemisahannya berdasarkan pada perbedaan fisik density atau berat jenis
dari mineral-mineral yang dipisah.
Berdasarkan density atau berat jenisnya mineral dalam bijih dapat
dikelompokkan menjadi tiga jenis yaitu :
 Mineral berat yaitu mineral yang memiliki berat jenis relative tinggi,
 Mineral ringan yaitu mineral dengan beratjenis relative ringan, dan
 Mineral middling,yaitu mineral yang memiliki berat jenis antara mineral berat
dan ringan.
Macam Meja Goyang yang lain adalah :
Willey Table,
Butcher Table,
Card Tabel,
Card Field Table,
Plat of Table, dan
Dister Diagonal Overslorm Table.
Meja Goyang Willey Tabel, alat ini berbentuk
empat persegi panjang dengan riffle dibuat mulai
dari ukuran pendek hingga panjang.
Terdiri dari deck berbentuk segi empat dan
“Headmotion” sebagai penggeraknya. Ketinggian
riffle minimal ½ feed dan lebar ¼ feed(5). Faktor
yang sering diubah adalah kemiringannya.
Meja Goyang Bucher Table, mempunyai bentuk hampir sama
dengan Willey, tapi memiliki watch plinger untuk mencuci. Bentuk
head motion hamper sama dengan wifle table tetapi berbeda pada
riffelnya. Riffle pada alat ini membengkok kearah atas. Dengan
riffle ini material dipaksa untuk naik pada bagian riffle yang
membelok kearah atas sebelum sampai ke tempat konsentrat.
Posisis riffle terbagi menjadi zone stratifikasi, cleaning zone dan
dischange zone. Mekanisme kerjanya, material bergerak ke kiri dan
air bergerak ke kanan, sehingga material ringan akan terbawa arus
air sedang material berat akan berjalan terus.
Meja Goyang Card Table, yakni meja goyang
dengan riffle dibuat dengan mengerat deck dengan
bentuk segitiga dan head motion.
Meja goyang Dister Diagonal Overslorm Table, yakni meja
goyang dengan berbentuk Deck Rombahedral. Pada dasarnya
perbedaan macam-macam meja goyang ini terletak dari head
motion dan bentuk riffelnya.
Pemisahan antara konsentrat, middling dan tailing tidak jelas /
berdekatan sekali. Kapasitas dari table dipengaruhi oleh :
• Ukuran feed
• Operasi yang dikhendaki
• Perbedaan berat jenis antara mineral yang dipisahkan
• Berat jenis rata-rata dari mineral yang akan dipisahkan.
Meja Goyang Card Field Table, yakni meja
goyang dengan berbentuk Wafley Table yang
ditutupi seluruhnya oleh riffle.
Plat of Table, merupakan meja goyang yang
mempunyai ciri utama di atas deck ada tiga
macam riffle dan terdapat tiga zona dari riffle
yaitu zone Stratifikasi, zone Intermediate Plan dan
zone Lipper.
Kelompok 7

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Tipe dan jenis bahan peledak
Tipe dan jenis bahan peledakTipe dan jenis bahan peledak
Tipe dan jenis bahan peledak
UVRI - UKDM
 
paper underground mining
paper underground miningpaper underground mining
paper underground mining
heny novi
 
Teknik eksplorasi
Teknik eksplorasiTeknik eksplorasi
Teknik eksplorasi
oilandgas24
 

Was ist angesagt? (20)

Sistem Penambangan
Sistem PenambanganSistem Penambangan
Sistem Penambangan
 
Peralatan tambang bawah tanah 1
Peralatan tambang bawah tanah 1Peralatan tambang bawah tanah 1
Peralatan tambang bawah tanah 1
 
Genesa bahan galian
Genesa bahan galian Genesa bahan galian
Genesa bahan galian
 
Humprey spiral
Humprey spiralHumprey spiral
Humprey spiral
 
176523087 sluice-box
176523087 sluice-box176523087 sluice-box
176523087 sluice-box
 
Tipe dan jenis bahan peledak
Tipe dan jenis bahan peledakTipe dan jenis bahan peledak
Tipe dan jenis bahan peledak
 
Eksplorasi Emas
Eksplorasi EmasEksplorasi Emas
Eksplorasi Emas
 
laporan modul 1- kominusi - grinding
laporan modul 1- kominusi - grindinglaporan modul 1- kominusi - grinding
laporan modul 1- kominusi - grinding
 
paper underground mining
paper underground miningpaper underground mining
paper underground mining
 
Pola peledakan
Pola peledakanPola peledakan
Pola peledakan
 
ANALISA EKSPLORASI PERTAMBANGAN EMAS
ANALISA EKSPLORASI PERTAMBANGAN EMAS ANALISA EKSPLORASI PERTAMBANGAN EMAS
ANALISA EKSPLORASI PERTAMBANGAN EMAS
 
Mekanika Batuan
Mekanika BatuanMekanika Batuan
Mekanika Batuan
 
Deskripsi core
Deskripsi coreDeskripsi core
Deskripsi core
 
Proses hidrotermal 2
Proses hidrotermal 2Proses hidrotermal 2
Proses hidrotermal 2
 
Perencanaan Pertambangan dan Ventilasi metode longwall
Perencanaan Pertambangan dan Ventilasi metode longwallPerencanaan Pertambangan dan Ventilasi metode longwall
Perencanaan Pertambangan dan Ventilasi metode longwall
 
Flotasi
FlotasiFlotasi
Flotasi
 
Teknik eksplorasi
Teknik eksplorasiTeknik eksplorasi
Teknik eksplorasi
 
deskripsi batuan sedimen
deskripsi batuan sedimen deskripsi batuan sedimen
deskripsi batuan sedimen
 
228829546 deskripsi-batuan-metamorf
228829546 deskripsi-batuan-metamorf228829546 deskripsi-batuan-metamorf
228829546 deskripsi-batuan-metamorf
 
Metode Penambangan Cut and Fill
Metode Penambangan Cut and FillMetode Penambangan Cut and Fill
Metode Penambangan Cut and Fill
 

Andere mochten auch

UU RI NO 4 TAHUN 2009 TENTANG PERTAMBANGAN MINERAL DAN BATUBARA
UU RI NO 4 TAHUN 2009 TENTANG PERTAMBANGAN MINERAL DAN BATUBARAUU RI NO 4 TAHUN 2009 TENTANG PERTAMBANGAN MINERAL DAN BATUBARA
UU RI NO 4 TAHUN 2009 TENTANG PERTAMBANGAN MINERAL DAN BATUBARA
csr-semenindonesia
 
Peningkatan kadar konsentrasi n dewatering
Peningkatan kadar konsentrasi n dewateringPeningkatan kadar konsentrasi n dewatering
Peningkatan kadar konsentrasi n dewatering
PERMATA UNHAS
 
Bahan galian industri
Bahan galian industriBahan galian industri
Bahan galian industri
UVRI - UKDM
 
UU 4 tahun 2009 (UU Minerba)
UU 4 tahun 2009 (UU Minerba)UU 4 tahun 2009 (UU Minerba)
UU 4 tahun 2009 (UU Minerba)
Fikri Irsyad
 

Andere mochten auch (17)

Bahan galian
Bahan galianBahan galian
Bahan galian
 
UU RI NO 4 TAHUN 2009 TENTANG PERTAMBANGAN MINERAL DAN BATUBARA
UU RI NO 4 TAHUN 2009 TENTANG PERTAMBANGAN MINERAL DAN BATUBARAUU RI NO 4 TAHUN 2009 TENTANG PERTAMBANGAN MINERAL DAN BATUBARA
UU RI NO 4 TAHUN 2009 TENTANG PERTAMBANGAN MINERAL DAN BATUBARA
 
Kbg nikel {ika nurcahyaningsih (1205025100)}
Kbg nikel {ika nurcahyaningsih (1205025100)}Kbg nikel {ika nurcahyaningsih (1205025100)}
Kbg nikel {ika nurcahyaningsih (1205025100)}
 
Bahan Galian Tembaga
Bahan Galian TembagaBahan Galian Tembaga
Bahan Galian Tembaga
 
Peningkatan kadar konsentrasi n dewatering
Peningkatan kadar konsentrasi n dewateringPeningkatan kadar konsentrasi n dewatering
Peningkatan kadar konsentrasi n dewatering
 
Standarisasi dan peraturan
Standarisasi dan peraturanStandarisasi dan peraturan
Standarisasi dan peraturan
 
Daftar Hadir & Rundown Acara RAKERDA PBMTI MPD Purbalingga
Daftar Hadir & Rundown Acara RAKERDA PBMTI MPD PurbalinggaDaftar Hadir & Rundown Acara RAKERDA PBMTI MPD Purbalingga
Daftar Hadir & Rundown Acara RAKERDA PBMTI MPD Purbalingga
 
Tanah diatom tamara claudya
Tanah diatom tamara claudyaTanah diatom tamara claudya
Tanah diatom tamara claudya
 
Bahan galian industri
Bahan galian industriBahan galian industri
Bahan galian industri
 
Undang-undang No. 4 Tahun 2009 tentang Pertambangan Mineral dan Batubara
Undang-undang No. 4 Tahun 2009 tentang Pertambangan Mineral dan BatubaraUndang-undang No. 4 Tahun 2009 tentang Pertambangan Mineral dan Batubara
Undang-undang No. 4 Tahun 2009 tentang Pertambangan Mineral dan Batubara
 
Laporan eskursi gbg kelompok 9
Laporan eskursi gbg kelompok 9Laporan eskursi gbg kelompok 9
Laporan eskursi gbg kelompok 9
 
MANGAN - BAHAN GALIAN INDUSTRI - BONITA
MANGAN - BAHAN GALIAN INDUSTRI - BONITAMANGAN - BAHAN GALIAN INDUSTRI - BONITA
MANGAN - BAHAN GALIAN INDUSTRI - BONITA
 
KERTAS KERJA WAJIB AK I (Manajemen Pertambangan & Energi)
KERTAS KERJA WAJIB AK I (Manajemen Pertambangan & Energi)KERTAS KERJA WAJIB AK I (Manajemen Pertambangan & Energi)
KERTAS KERJA WAJIB AK I (Manajemen Pertambangan & Energi)
 
Makalah pengolahan mineral crushing
Makalah pengolahan mineral crushingMakalah pengolahan mineral crushing
Makalah pengolahan mineral crushing
 
UU 4 tahun 2009 (UU Minerba)
UU 4 tahun 2009 (UU Minerba)UU 4 tahun 2009 (UU Minerba)
UU 4 tahun 2009 (UU Minerba)
 
Bab 3-bentuk-dan-tekstur-bijih
Bab 3-bentuk-dan-tekstur-bijihBab 3-bentuk-dan-tekstur-bijih
Bab 3-bentuk-dan-tekstur-bijih
 
Presentasi pasir besi (9)
Presentasi pasir besi (9)Presentasi pasir besi (9)
Presentasi pasir besi (9)
 

Kürzlich hochgeladen

HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
nabilafarahdiba95
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
DewiUmbar
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
MaskuratulMunawaroh
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 

Kürzlich hochgeladen (20)

MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
 
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.pptPenyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
Penyuluhan DM Tipe II Kegiatan Prolanis.ppt
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 

Preparasi bahan galian

  • 1. Preparasi Bahan Galian Alat Pemisah Mineral “Shaking Table” Disusun Oleh : 1. Alfin Alfarizi 2. Andre Yupandes 3. Isti’anah 4. Marta Heru Anugrah 5. Ferdy Ferdiansyah 6. Rezky Rahmadiansyah
  • 2.
  • 3. Tabling adalah suatu proses untuk memisahkan antara mineral berharga dan tidak berharga dengan mendasarkan pada perbedaan berat jenis dari mineral melalui aliran fluida yang tipis. Shaking table adalah suatu mesin pemilihan tambang pada jebakan untuk bahan- bahan yang berharga yang bekerja dengan pedoman gaya berat. Kegiatan ini adalah secara luas digunakan di dalam pemilihan W, Au, Ag, Zn, tantalum, columbium, besi, mangan, ferrontanium dan batubara. Variasi dari alat meja konsentrasi tergantung dari daya muat pengolahan, laju pemilahan, dan nisbah pengayaan.
  • 4. SHAKING TABLE Salah satu metode Konsentrasi Gravitasi adalah Tabling. Tabling merupakan pemisahan material dengan cara mengalirkan air yang tipis pada suatu meja bergoyang, dengan menggunakan media aliran tipis dari air (Flowing Film Concentration). Alat yang digunakan disebut “Shaking Table” atau “Meja Goyang”. Mekanisme : sulicing effect + gaya tegak lurus dengan aliran fluida hentak Head Motion
  • 5. Prinsip Kerja Alat Shaking Table Prinsip Kerja Shaking Table adalah berdasarkan perbedaan berat dan ukuran partikel terhadap gaya gesek akibat aliran air tipis. Partikel dengan diameter yang sama akan memiliki gaya dorong yang sama besar. Sedangkan apabila specific Gravitynya berbeda maka gaya gesek pada partikel berat akan lebih besar daripada partikel ringan. Karena pengaruh gaya dari aliran, maka partikel ringan akan terdorong / terbawa lebih cepat dari partikel berat searah aliran. Karena gerakan relative Horizontal dari motor maka partikel berat akan bergerak lebih cepat daripada material ringan dengan arah horizontal. Untuk itu perlu dipasang riffle (penghalang) untuk membentuk turbulensi dalam aliran sehingga partikel ringan diberi kesempatan berada diatas dan partikel berat relative dibawah.
  • 6. Pada prinsipnya, ada tiga macam gaya yang bekerja pada Shaking Table, yaitu :  Gaya Dorong Alir, gaya dorong alir merupakan fungsi kecepatan relative aliran air dan partikel. Dalam prosesnya, partikel bergerak dengan kecepatan yang dipengaruhi oleh kedalaman air.  Gaya Gesek, gaya gesek ini terjadi antara partikel dengan dasar deck (alas alat).  Gaya Gravitasi, gaya ini terjadi berdasarkan berat jenis yang dimiliki oleh maerial tersebut, dimana material yang memiliki berat jenis lebih berat akan segera mengalir menuju kemiringan dari meja yang terdekat.
  • 7. Faktor yang mempengaruhi Shaking Table : 1. Ukuran dari feed 2. Operasi (roughing/cleaning) 3. Perbedaan SG mineral-mineralnya 4. SG rata-rata mineralnya
  • 8. Mekanisme Kerja Alat Pada meja goyang didalam proses pemisahannya, pemisahan mineral terjadi Karen adanya sentakan meja yang ditimbulkan oleh head motion dan aliran air tipis dipermukaan meja dari wash water. Mineral berat karena mempunyai gaya gesek yang lebih besar maka akan terlempar kesamping (searah sentakan meja). Lebih jauh, mineral yang berukuran halus akan terlempar kesamping lebih jauh dibanding dengan mineral yang berukuran kasar. Mineral ringan berukuran kasar akan terdorong oleh aliran air lebih jauh dari pada mineral berat berukran halus. Sedangkan adanya riffle, di atas meja akan mengakibatkan aliran turbulen dan membentuk perlapisan/susunan mineral berat dan ringan.
  • 9. Distribusi partikel dipengaruhi oleh : a. Sifat-sifat riffle b. Permukaan deck c. Water supply d. Perbedaan bentuk dan ukuran partikel e. Ada tidaknya material yang termasuk middling atau material interlog yaitu partikel dengan sebagian material berat dan sebagian material ringan.
  • 10. Faktor yang mempengaruhi gerakan aliran pada dasar : a. Slope deck b. Tebal / Kecepatan air c. Viscositas fluid d. Bentuk partikel e. Kekerasan deck f. Koeifisien gesekan Partikel
  • 11. Pada pemisahan menggunakan meja goyang, distribusi partikel dipengaruhi oleh sifat-sifat riffle, permukaan deck, water supply, perbedaan bentuk, ukuran partikel dan ada tidaknya material yang termasuk middling atau material interlog atau partikel dengan sebagian material berat dan sebagian material ringan. Riffle (penghalang) merupakan perangkat dukung yang berfungsi untuk membentuk turbulensi dalam aliran sehingga partikel ringan diberi kesempatan berada diatas dan partikel berat relatif dibawah.
  • 12. Berdasarkan pada ukuran besar butir material yang dipisahkan, meja goyang dapat dibedakan menjadi “sand table” dan “slime table”. Perbedaan pada kedua alat ini terletak pada jumlah dan jarak antar Riffle. Jumlah riffle pada Sand Table sangat banyak sedangkan jumlah riffle pada Slime Table sedang. Jarak antar riffle sand Table antara ¼ hingga 1 ¼ inch sedangkan Slime Table lebih besar daripada Sand Table. Selain itu Sand Table, ada bagian deck yang tidak diberi riffle digunakan untuk slime sedangkan pada Slime Table, ada bagian deck yang tidak dipasang riffle.
  • 13. Definisi pemisahan mineral dengan meja goyang Meja goyang atau shaking table merupakan alat pengolahan bijih atau mineral yang digunakan untuk meningkatkan nilai atau kadar mineral tertentu. Prinsip pemisahannya berdasarkan pada perbedaan fisik density atau berat jenis dari mineral-mineral yang dipisah. Berdasarkan density atau berat jenisnya mineral dalam bijih dapat dikelompokkan menjadi tiga jenis yaitu :  Mineral berat yaitu mineral yang memiliki berat jenis relative tinggi,  Mineral ringan yaitu mineral dengan beratjenis relative ringan, dan  Mineral middling,yaitu mineral yang memiliki berat jenis antara mineral berat dan ringan.
  • 14. Macam Meja Goyang yang lain adalah : Willey Table, Butcher Table, Card Tabel, Card Field Table, Plat of Table, dan Dister Diagonal Overslorm Table.
  • 15. Meja Goyang Willey Tabel, alat ini berbentuk empat persegi panjang dengan riffle dibuat mulai dari ukuran pendek hingga panjang. Terdiri dari deck berbentuk segi empat dan “Headmotion” sebagai penggeraknya. Ketinggian riffle minimal ½ feed dan lebar ¼ feed(5). Faktor yang sering diubah adalah kemiringannya.
  • 16. Meja Goyang Bucher Table, mempunyai bentuk hampir sama dengan Willey, tapi memiliki watch plinger untuk mencuci. Bentuk head motion hamper sama dengan wifle table tetapi berbeda pada riffelnya. Riffle pada alat ini membengkok kearah atas. Dengan riffle ini material dipaksa untuk naik pada bagian riffle yang membelok kearah atas sebelum sampai ke tempat konsentrat. Posisis riffle terbagi menjadi zone stratifikasi, cleaning zone dan dischange zone. Mekanisme kerjanya, material bergerak ke kiri dan air bergerak ke kanan, sehingga material ringan akan terbawa arus air sedang material berat akan berjalan terus.
  • 17. Meja Goyang Card Table, yakni meja goyang dengan riffle dibuat dengan mengerat deck dengan bentuk segitiga dan head motion.
  • 18. Meja goyang Dister Diagonal Overslorm Table, yakni meja goyang dengan berbentuk Deck Rombahedral. Pada dasarnya perbedaan macam-macam meja goyang ini terletak dari head motion dan bentuk riffelnya. Pemisahan antara konsentrat, middling dan tailing tidak jelas / berdekatan sekali. Kapasitas dari table dipengaruhi oleh : • Ukuran feed • Operasi yang dikhendaki • Perbedaan berat jenis antara mineral yang dipisahkan • Berat jenis rata-rata dari mineral yang akan dipisahkan.
  • 19. Meja Goyang Card Field Table, yakni meja goyang dengan berbentuk Wafley Table yang ditutupi seluruhnya oleh riffle.
  • 20. Plat of Table, merupakan meja goyang yang mempunyai ciri utama di atas deck ada tiga macam riffle dan terdapat tiga zona dari riffle yaitu zone Stratifikasi, zone Intermediate Plan dan zone Lipper.