SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 4
Satuan Pendidikan : SMK Fortutechno 
Mata Pelajaran/Kompetensi : Menguasai dasar animasi stop-motion (bidang datar) 
Kelas / Semester : XI / 4 
Pertemuan Ke : 1 - 3 
Alokasi Waktu : 12 x 45 menit 
I. STANDAR KOMPETENSI : 
 Menguasai dasar animasi stop-motion (bidang datar) {animasi gerak dari per-frame 
capturing} 
II. KOMPETENSI DASAR : 
 Mendeskripsikan syarat-syarat animasi 
III. INDIKATOR : 
 Koordinasi dengan personil yang relevan dan dipastikan syarat-syarat grafik dan visual 
sehingga syarat-syarat tersebut terpenuhi dalam animasi yang dibuat. 
 Identifikasi batasan produksi yang memerlukan pertimbangan termasuk sumber dan 
peralatan yang ada. 
IV. TUJUAN PEMBELAJARAN : 
 Siswa mampu berkoordinasi dengan personil yang relevan dan memastikan syarat-syarat 
grafik dan visual sehingga syarat-syarat tersebut terpenuhi dalam animasi yang dibuat. 
 Siswa mampu mengidentifikasi batasan produksi yang memerlukan pertimbangan termasuk 
sumber dan peralatan yang ada. 
V. MATERI PEMBELAJARAN : 
 Syarat-syarat pembuatan animasi 
VI. KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL (KKM) : 75 
VII. MODEL / METODE PEMBELAJARAN : 
 Model : Pembelajaran kontekstual (CTL) 
 Strategi : inquiry 
 Pendekatan : Keterampilan Proses 
 Metode : Diskusi, tanya jawab, Tutorial dan praktikum 
VIII. SKENARIO PEMBELAJARAN : 
Kegitan Rincian 
Waktu 
(menit) 
Pertemuan 1 
Kegiatan Awal 
Kegiatan Pendahuluan : 
 Guru menjelaskan indikator dan tujuan pembelajaran yang 
harus dicapai siswa melalui pembelajaran. 
 Guru memberi motivasi dengan menunjukkan contoh-contoh 
karya animasi animasi. 
Dalam kegiatan ini guru mengharapkan siswa berkarakter rasa 
ingin tahu, komunikatif dan peduli sosial. 
30 
Kegiatan Inti 1. Pengorganisasian : Klasikal (individual) 
2. Prosedur Pembelajaran : 
 Eksplorasi 
- Guru menggali informasi tentang personil yang relevan 
di dalam bidang animasi 
- Guru meminta siswa untuk mengamati syarat-syarat 
120 
Multimedia/XI/RPP 01/2013 1
Kegitan Rincian 
Waktu 
(menit) 
grafik dan visual sehingga syarat-syarat tersebut 
terpenuhi dalam animasi yang dibuat dan siswa 
diharapkan memiliki karakter kreatif. 
- Guru memotivasi agar semua siswa komunikatif. 
 Elaborasi 
- siswa mampu menjelaskan tentang personil yang 
relevan di dalam bidang animasi 
- siswa mampu menjelaskan syarat-syarat grafik dan 
visual sehingga syarat-syarat tersebut terpenuhi dalam 
animasi yang dibuat 
Dengan kegiatan ini diharapakan siswa memiliki kreatif, 
percaya diri dan cerdas. 
 Konfirmasi 
- Guru dan siswa menyamakan persepsi tentang personil 
yang relevan dan syarat-syarat grafik dan visual di 
dalam animasi yang dibuat. 
Kegiatan Akhir Penutup 
 Guru dan siswa membuat kesimpulan pembelajaran. 
Dengan membuat kesimpulan pembelajaran diharapkan agar 
siswa memiliki karakter kreatif, percaya diri, kerja keras dan 
cerdas 
30 
Pertemuan 2 
Kegiatan Awal 
Kegiatan Pendahuluan : 
 Guru menjelaskan indikator dan tujuan pembelajaran yang 
harus dicapai siswa melalui pembelajaran. 
 Guru memberi motivasi dengan menunjukkan kegunaan 
mempelajari perencanaan pra produksi dalam animasi. 
Dalam kegiatan ini guru mengharapkan siswa berkarakter rasa 
ingin tahu, komunikatif dan peduli sosial. 
30 
Kegiatan Inti 1. Pengorganisasian : Klasikal (individual) 
2. Prosedur Pembelajaran : 
 Eksplorasi 
- Guru menggali informasi tentang konsep batasan 
produksi yang memerlukan pertimbangan termasuk 
sumber dan peralatan yang ada. 
- Guru meminta siswa untuk mengamati contoh 
perencanaan kegiatan pra produksi animasi dan siswa 
diharapkan memiliki karakter kreatif. 
- Guru memotivasi agar semua siswa komunikatif. 
 Elaborasi 
- Siswa mampu mengidentifikasikan batasan produksi 
yang memerlukan pertimbangan termasuk sumber dan 
peralatan yang ada. 
- siswa mampu menjelaskan tentang perencanaan 
kegiatan pra produksi animasi 
Dengan kegiatan ini diharapakan siswa memiliki kreatif, 
percaya diri dan cerdas. 
 Konfirmasi 
- Guru dan siswa menyamakan persepsi tentang batasan 
produksi yang memerlukan pertimbangan termasuk 
sumber dan peralatan yang ada. 
120 
Multimedia/XI/RPP 01/2013 2
Kegitan Rincian 
Waktu 
(menit) 
Kegiatan Akhir Penutup 
 Guru dan siswa membuat kesimpulan pembelajaran. 
Dengan membuat kesimpulan pembelajaran diharapkan agar 
siswa memiliki karakter kreatif, percaya diri, kerja keras dan 
cerdas 
30 
Pertemuan 3 
Kegiatan Awal 
Kegiatan Pendahuluan : 
 Guru menjelaskan indikator dan tujuan pembelajaran yang 
harus dicapai siswa melalui pembelajaran. 
 Guru memberi motivasi dengan menunjukkan kegunaan 
batasan produksi yang memerlukan pertimbangan termasuk 
sumber dan peralatan yang ada untuk animasi. 
Dalam kegiatan ini guru mengharapkan siswa berkarakter rasa 
ingin tahu, komunikatif dan peduli sosial. 
30 
Kegiatan Inti 1. Pengorganisasian : Klasikal (individual) 
2. Prosedur Pembelajaran : 
 Eksplorasi 
- Guru menggali informasi tentang konsep script dan 
storyboard berdasarkan pengetahuan siswa tentang 
pengertian kunci animasi 
- Guru meminta siswa untuk mengamati contoh script 
dan storyboard siswa diharapkan memiliki karakter 
kreatif. 
- Guru memotivasi agar semua siswa komunikatif. 
 Elaborasi 
- siswa mampu menjelaskan tentang pengertian script 
dan storyboard 
- siswa mampu menjelaskan kebutuhan dalam membuat 
animasi 
Dengan kegiatan ini diharapakan siswa memiliki kreatif, 
percaya diri dan cerdas. 
 Konfirmasi 
- Guru dan siswa menyamakan persepsi tentang konsep 
pembuatan scritp dan storyboard. 
120 
Kegiatan Akhir Penutup 
 Guru dan siswa membuat kesimpulan pembelajaran. 
Dengan membuat kesimpulan pembelajaran diharapkan agar 
siswa memiliki karakter kreatif, percaya diri, kerja keras dan 
cerdas 
30 
IX. MEDIA/SUMBER PEMBELAJARAN : 
1. Media Pembelajaran : 
a. Buku 
b. Modul 
c. Artikel 
2. Alat/Bahan Pembelajaran : 
a. Alat : Komputer, LCD Projector, pensil, penghapus, pena, penggaris 
b. Bahan : kertas HVS, buku gambar 
X. PENILAIAN : 
 Teknik Penilaian : 
 Bentuk Instrumen : 
 Kisi-Kisi Soal : 
Multimedia/XI/RPP 01/2013 3
 Naskah Soal : 
 Kunci Jawaban & Rubrik Penilaian : 
 Norma Penilaian : 
1. Skore Maksimal = 
2. Nilai Maksimal = skor maksimal = 
3. Nilai Siswa = Skor Perolehan 
XI. TUGAS TERSTRUKTUR : 
 Naskah Soal : 
XII. TUGAS TIDAK TERSTRUKTUR : 
 
XIII. SUMBER PEMBELAJARAN : 
 Chandra. 2006. 7 Jam Belajar Interaktif Flash Untuk Orang Awam. Palembang: Maxicom 
 “Menguasai cara menggambar kunci untuk animasi.ppt” diunduh pada 12 Oktober 2012 
di (http://multimediakreatif.files.wordpress.com/7-menguasai-gambar-kunci-untuk-animasi/ 
) 
 Rossya, Hanna.2012.”KK07 Menguasai Cara Menggambar Kunci Untuk Animasi” diunduh 
pada 7 Desember 2012 di (http://hanarossya.wordpress.com/2012/07/28/kk07- 
menguasai-cara-menggambar-kunci-untuk-animasi/ ) 
 “Cara membuat gambar kunci” diunduh pada 8 Januari 2013 di 
(http://www.ziddu.com/download/20002885/caramembuatgambarkunci.ppt.html ) 
 Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia Sektor Teknologi Informasi dan Komunikasi 
Sub Sektor Multimedia Dan Audio Visual diunduh pada 4 Oktober 2012 
 Slide presentasi “menguasai-dasar-animasi-stop-motion-bidang-datar-1” SMK N 2 
Cikarang Barat 
Purwokerto, 13 Juli 2013 
Penyusun, 
Ely Purnawati, S.Kom 
Multimedia/XI/RPP 01/2013 4

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Simulasi digital 2
Simulasi digital 2Simulasi digital 2
Simulasi digital 2totoh fatah
 
Buku siswa simdig semester 2 versi 140713
Buku siswa simdig semester 2 versi 140713Buku siswa simdig semester 2 versi 140713
Buku siswa simdig semester 2 versi 140713EKO SUPRIYADI
 
Simulasi digital jilid 1 (1)
Simulasi digital jilid 1 (1)Simulasi digital jilid 1 (1)
Simulasi digital jilid 1 (1)Yakin Mendapatkan
 
Simulasi digital sem1(buku siswa)
Simulasi digital sem1(buku siswa)Simulasi digital sem1(buku siswa)
Simulasi digital sem1(buku siswa)setioaribowo
 
Desain Multimedia
Desain MultimediaDesain Multimedia
Desain MultimedialombkTBK
 
3 c2-simulasi digital-x-1
3 c2-simulasi digital-x-13 c2-simulasi digital-x-1
3 c2-simulasi digital-x-1ahmadsmkn1bdg
 
Xi 2-desain multimedia-nanikk edit
Xi 2-desain multimedia-nanikk editXi 2-desain multimedia-nanikk edit
Xi 2-desain multimedia-nanikk editsetioaribowo
 
Buku digital (e pub)
Buku digital (e pub)Buku digital (e pub)
Buku digital (e pub)Bravo Samosir
 
Materi simulasi digital_versi_juni_2013
Materi simulasi digital_versi_juni_2013Materi simulasi digital_versi_juni_2013
Materi simulasi digital_versi_juni_2013Ari Gusti
 
Animasi 2D
Animasi 2DAnimasi 2D
Animasi 2DlombkTBK
 
14.tki c2-kikd-x-simulasi digital
14.tki c2-kikd-x-simulasi digital14.tki c2-kikd-x-simulasi digital
14.tki c2-kikd-x-simulasi digitalAmiroh S.Kom
 
Simulasi digital x 2
Simulasi digital x 2Simulasi digital x 2
Simulasi digital x 2Hasmul Tafit
 

Was ist angesagt? (12)

Simulasi digital 2
Simulasi digital 2Simulasi digital 2
Simulasi digital 2
 
Buku siswa simdig semester 2 versi 140713
Buku siswa simdig semester 2 versi 140713Buku siswa simdig semester 2 versi 140713
Buku siswa simdig semester 2 versi 140713
 
Simulasi digital jilid 1 (1)
Simulasi digital jilid 1 (1)Simulasi digital jilid 1 (1)
Simulasi digital jilid 1 (1)
 
Simulasi digital sem1(buku siswa)
Simulasi digital sem1(buku siswa)Simulasi digital sem1(buku siswa)
Simulasi digital sem1(buku siswa)
 
Desain Multimedia
Desain MultimediaDesain Multimedia
Desain Multimedia
 
3 c2-simulasi digital-x-1
3 c2-simulasi digital-x-13 c2-simulasi digital-x-1
3 c2-simulasi digital-x-1
 
Xi 2-desain multimedia-nanikk edit
Xi 2-desain multimedia-nanikk editXi 2-desain multimedia-nanikk edit
Xi 2-desain multimedia-nanikk edit
 
Buku digital (e pub)
Buku digital (e pub)Buku digital (e pub)
Buku digital (e pub)
 
Materi simulasi digital_versi_juni_2013
Materi simulasi digital_versi_juni_2013Materi simulasi digital_versi_juni_2013
Materi simulasi digital_versi_juni_2013
 
Animasi 2D
Animasi 2DAnimasi 2D
Animasi 2D
 
14.tki c2-kikd-x-simulasi digital
14.tki c2-kikd-x-simulasi digital14.tki c2-kikd-x-simulasi digital
14.tki c2-kikd-x-simulasi digital
 
Simulasi digital x 2
Simulasi digital x 2Simulasi digital x 2
Simulasi digital x 2
 

Ähnlich wie SMK Animasi Dasar

Modul Ajar Kelas 7 SMP Fase D Prakarya Kerajinan Unit 3
Modul Ajar Kelas 7 SMP Fase D Prakarya Kerajinan Unit 3Modul Ajar Kelas 7 SMP Fase D Prakarya Kerajinan Unit 3
Modul Ajar Kelas 7 SMP Fase D Prakarya Kerajinan Unit 3Modul Guruku
 
Modul Projek Kearifan lokal Makanan Khas dan Tarian Daerah.pptx
Modul Projek Kearifan lokal Makanan Khas dan Tarian Daerah.pptxModul Projek Kearifan lokal Makanan Khas dan Tarian Daerah.pptx
Modul Projek Kearifan lokal Makanan Khas dan Tarian Daerah.pptxudinh1500
 
PPT DESAIN Sistem Pembelajaran LIDIYARTIKAH.pdf
PPT DESAIN Sistem Pembelajaran LIDIYARTIKAH.pdfPPT DESAIN Sistem Pembelajaran LIDIYARTIKAH.pdf
PPT DESAIN Sistem Pembelajaran LIDIYARTIKAH.pdfanyar4
 
7. krp 3974 latihan mengajar minggu ke 7
7. krp 3974  latihan mengajar minggu ke 77. krp 3974  latihan mengajar minggu ke 7
7. krp 3974 latihan mengajar minggu ke 7che aishah abd aziz
 
Resume media pembelajaran
Resume media pembelajaranResume media pembelajaran
Resume media pembelajaranartikael
 
PENGGUNAAN TEKNIK-TEKNIK PEMBELAJARAN PARTISIPATIF
PENGGUNAAN TEKNIK-TEKNIK PEMBELAJARAN PARTISIPATIFPENGGUNAAN TEKNIK-TEKNIK PEMBELAJARAN PARTISIPATIF
PENGGUNAAN TEKNIK-TEKNIK PEMBELAJARAN PARTISIPATIFLia Oktafiani
 
Modul Ajar Prakarya Rekayasa Kelas 7 Fase D
Modul Ajar Prakarya Rekayasa Kelas 7 Fase DModul Ajar Prakarya Rekayasa Kelas 7 Fase D
Modul Ajar Prakarya Rekayasa Kelas 7 Fase DModul Guruku
 
Rph (cetakan)
Rph (cetakan)Rph (cetakan)
Rph (cetakan)NJ1617
 
Media pembelajaran bab6 r.a.vesitara k.
Media pembelajaran bab6 r.a.vesitara k.Media pembelajaran bab6 r.a.vesitara k.
Media pembelajaran bab6 r.a.vesitara k.Kamila Alzahra
 
Modul Ajar Kelas 11 Seni Rupa Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kelas 11 Seni Rupa Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Kelas 11 Seni Rupa Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kelas 11 Seni Rupa Fase F Kurikulum MerdekaModul Guruku
 
RPP seni budaya 11 revisi 2017
RPP seni budaya 11 revisi 2017RPP seni budaya 11 revisi 2017
RPP seni budaya 11 revisi 2017miftah1984
 
RPP PKK. KD. 3.17.docx
RPP PKK. KD. 3.17.docxRPP PKK. KD. 3.17.docx
RPP PKK. KD. 3.17.docxelobidjumadil
 
Konsep-Konsep Dasar Pengembangan Perangkat Lunak dan Gim(Pert 1 - 3) PPLG-MA...
Konsep-Konsep Dasar Pengembangan Perangkat Lunak dan Gim(Pert 1 - 3)  PPLG-MA...Konsep-Konsep Dasar Pengembangan Perangkat Lunak dan Gim(Pert 1 - 3)  PPLG-MA...
Konsep-Konsep Dasar Pengembangan Perangkat Lunak dan Gim(Pert 1 - 3) PPLG-MA...MayaEndah1
 
Nota exam teknologi
Nota exam teknologiNota exam teknologi
Nota exam teknologiNifailAsrul
 
Rpp gambar x tsm ganjil
Rpp gambar x tsm ganjilRpp gambar x tsm ganjil
Rpp gambar x tsm ganjilyoga01
 

Ähnlich wie SMK Animasi Dasar (20)

Modul Ajar Kelas 7 SMP Fase D Prakarya Kerajinan Unit 3
Modul Ajar Kelas 7 SMP Fase D Prakarya Kerajinan Unit 3Modul Ajar Kelas 7 SMP Fase D Prakarya Kerajinan Unit 3
Modul Ajar Kelas 7 SMP Fase D Prakarya Kerajinan Unit 3
 
Modul Projek Kearifan lokal Makanan Khas dan Tarian Daerah.pptx
Modul Projek Kearifan lokal Makanan Khas dan Tarian Daerah.pptxModul Projek Kearifan lokal Makanan Khas dan Tarian Daerah.pptx
Modul Projek Kearifan lokal Makanan Khas dan Tarian Daerah.pptx
 
PPT DESAIN Sistem Pembelajaran LIDIYARTIKAH.pdf
PPT DESAIN Sistem Pembelajaran LIDIYARTIKAH.pdfPPT DESAIN Sistem Pembelajaran LIDIYARTIKAH.pdf
PPT DESAIN Sistem Pembelajaran LIDIYARTIKAH.pdf
 
Desain grafis
Desain grafisDesain grafis
Desain grafis
 
Document1
Document1Document1
Document1
 
7. krp 3974 latihan mengajar minggu ke 7
7. krp 3974  latihan mengajar minggu ke 77. krp 3974  latihan mengajar minggu ke 7
7. krp 3974 latihan mengajar minggu ke 7
 
Resume media pembelajaran
Resume media pembelajaranResume media pembelajaran
Resume media pembelajaran
 
PENGGUNAAN TEKNIK-TEKNIK PEMBELAJARAN PARTISIPATIF
PENGGUNAAN TEKNIK-TEKNIK PEMBELAJARAN PARTISIPATIFPENGGUNAAN TEKNIK-TEKNIK PEMBELAJARAN PARTISIPATIF
PENGGUNAAN TEKNIK-TEKNIK PEMBELAJARAN PARTISIPATIF
 
Ensiklo media 2018
Ensiklo media 2018Ensiklo media 2018
Ensiklo media 2018
 
Modul Ajar Prakarya Rekayasa Kelas 7 Fase D
Modul Ajar Prakarya Rekayasa Kelas 7 Fase DModul Ajar Prakarya Rekayasa Kelas 7 Fase D
Modul Ajar Prakarya Rekayasa Kelas 7 Fase D
 
PBO DESAIN GRAFIS
 PBO DESAIN GRAFIS PBO DESAIN GRAFIS
PBO DESAIN GRAFIS
 
Rph (cetakan)
Rph (cetakan)Rph (cetakan)
Rph (cetakan)
 
7 p
7 p7 p
7 p
 
Media pembelajaran bab6 r.a.vesitara k.
Media pembelajaran bab6 r.a.vesitara k.Media pembelajaran bab6 r.a.vesitara k.
Media pembelajaran bab6 r.a.vesitara k.
 
Modul Ajar Kelas 11 Seni Rupa Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kelas 11 Seni Rupa Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Kelas 11 Seni Rupa Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kelas 11 Seni Rupa Fase F Kurikulum Merdeka
 
RPP seni budaya 11 revisi 2017
RPP seni budaya 11 revisi 2017RPP seni budaya 11 revisi 2017
RPP seni budaya 11 revisi 2017
 
RPP PKK. KD. 3.17.docx
RPP PKK. KD. 3.17.docxRPP PKK. KD. 3.17.docx
RPP PKK. KD. 3.17.docx
 
Konsep-Konsep Dasar Pengembangan Perangkat Lunak dan Gim(Pert 1 - 3) PPLG-MA...
Konsep-Konsep Dasar Pengembangan Perangkat Lunak dan Gim(Pert 1 - 3)  PPLG-MA...Konsep-Konsep Dasar Pengembangan Perangkat Lunak dan Gim(Pert 1 - 3)  PPLG-MA...
Konsep-Konsep Dasar Pengembangan Perangkat Lunak dan Gim(Pert 1 - 3) PPLG-MA...
 
Nota exam teknologi
Nota exam teknologiNota exam teknologi
Nota exam teknologi
 
Rpp gambar x tsm ganjil
Rpp gambar x tsm ganjilRpp gambar x tsm ganjil
Rpp gambar x tsm ganjil
 

SMK Animasi Dasar

  • 1. Satuan Pendidikan : SMK Fortutechno Mata Pelajaran/Kompetensi : Menguasai dasar animasi stop-motion (bidang datar) Kelas / Semester : XI / 4 Pertemuan Ke : 1 - 3 Alokasi Waktu : 12 x 45 menit I. STANDAR KOMPETENSI :  Menguasai dasar animasi stop-motion (bidang datar) {animasi gerak dari per-frame capturing} II. KOMPETENSI DASAR :  Mendeskripsikan syarat-syarat animasi III. INDIKATOR :  Koordinasi dengan personil yang relevan dan dipastikan syarat-syarat grafik dan visual sehingga syarat-syarat tersebut terpenuhi dalam animasi yang dibuat.  Identifikasi batasan produksi yang memerlukan pertimbangan termasuk sumber dan peralatan yang ada. IV. TUJUAN PEMBELAJARAN :  Siswa mampu berkoordinasi dengan personil yang relevan dan memastikan syarat-syarat grafik dan visual sehingga syarat-syarat tersebut terpenuhi dalam animasi yang dibuat.  Siswa mampu mengidentifikasi batasan produksi yang memerlukan pertimbangan termasuk sumber dan peralatan yang ada. V. MATERI PEMBELAJARAN :  Syarat-syarat pembuatan animasi VI. KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL (KKM) : 75 VII. MODEL / METODE PEMBELAJARAN :  Model : Pembelajaran kontekstual (CTL)  Strategi : inquiry  Pendekatan : Keterampilan Proses  Metode : Diskusi, tanya jawab, Tutorial dan praktikum VIII. SKENARIO PEMBELAJARAN : Kegitan Rincian Waktu (menit) Pertemuan 1 Kegiatan Awal Kegiatan Pendahuluan :  Guru menjelaskan indikator dan tujuan pembelajaran yang harus dicapai siswa melalui pembelajaran.  Guru memberi motivasi dengan menunjukkan contoh-contoh karya animasi animasi. Dalam kegiatan ini guru mengharapkan siswa berkarakter rasa ingin tahu, komunikatif dan peduli sosial. 30 Kegiatan Inti 1. Pengorganisasian : Klasikal (individual) 2. Prosedur Pembelajaran :  Eksplorasi - Guru menggali informasi tentang personil yang relevan di dalam bidang animasi - Guru meminta siswa untuk mengamati syarat-syarat 120 Multimedia/XI/RPP 01/2013 1
  • 2. Kegitan Rincian Waktu (menit) grafik dan visual sehingga syarat-syarat tersebut terpenuhi dalam animasi yang dibuat dan siswa diharapkan memiliki karakter kreatif. - Guru memotivasi agar semua siswa komunikatif.  Elaborasi - siswa mampu menjelaskan tentang personil yang relevan di dalam bidang animasi - siswa mampu menjelaskan syarat-syarat grafik dan visual sehingga syarat-syarat tersebut terpenuhi dalam animasi yang dibuat Dengan kegiatan ini diharapakan siswa memiliki kreatif, percaya diri dan cerdas.  Konfirmasi - Guru dan siswa menyamakan persepsi tentang personil yang relevan dan syarat-syarat grafik dan visual di dalam animasi yang dibuat. Kegiatan Akhir Penutup  Guru dan siswa membuat kesimpulan pembelajaran. Dengan membuat kesimpulan pembelajaran diharapkan agar siswa memiliki karakter kreatif, percaya diri, kerja keras dan cerdas 30 Pertemuan 2 Kegiatan Awal Kegiatan Pendahuluan :  Guru menjelaskan indikator dan tujuan pembelajaran yang harus dicapai siswa melalui pembelajaran.  Guru memberi motivasi dengan menunjukkan kegunaan mempelajari perencanaan pra produksi dalam animasi. Dalam kegiatan ini guru mengharapkan siswa berkarakter rasa ingin tahu, komunikatif dan peduli sosial. 30 Kegiatan Inti 1. Pengorganisasian : Klasikal (individual) 2. Prosedur Pembelajaran :  Eksplorasi - Guru menggali informasi tentang konsep batasan produksi yang memerlukan pertimbangan termasuk sumber dan peralatan yang ada. - Guru meminta siswa untuk mengamati contoh perencanaan kegiatan pra produksi animasi dan siswa diharapkan memiliki karakter kreatif. - Guru memotivasi agar semua siswa komunikatif.  Elaborasi - Siswa mampu mengidentifikasikan batasan produksi yang memerlukan pertimbangan termasuk sumber dan peralatan yang ada. - siswa mampu menjelaskan tentang perencanaan kegiatan pra produksi animasi Dengan kegiatan ini diharapakan siswa memiliki kreatif, percaya diri dan cerdas.  Konfirmasi - Guru dan siswa menyamakan persepsi tentang batasan produksi yang memerlukan pertimbangan termasuk sumber dan peralatan yang ada. 120 Multimedia/XI/RPP 01/2013 2
  • 3. Kegitan Rincian Waktu (menit) Kegiatan Akhir Penutup  Guru dan siswa membuat kesimpulan pembelajaran. Dengan membuat kesimpulan pembelajaran diharapkan agar siswa memiliki karakter kreatif, percaya diri, kerja keras dan cerdas 30 Pertemuan 3 Kegiatan Awal Kegiatan Pendahuluan :  Guru menjelaskan indikator dan tujuan pembelajaran yang harus dicapai siswa melalui pembelajaran.  Guru memberi motivasi dengan menunjukkan kegunaan batasan produksi yang memerlukan pertimbangan termasuk sumber dan peralatan yang ada untuk animasi. Dalam kegiatan ini guru mengharapkan siswa berkarakter rasa ingin tahu, komunikatif dan peduli sosial. 30 Kegiatan Inti 1. Pengorganisasian : Klasikal (individual) 2. Prosedur Pembelajaran :  Eksplorasi - Guru menggali informasi tentang konsep script dan storyboard berdasarkan pengetahuan siswa tentang pengertian kunci animasi - Guru meminta siswa untuk mengamati contoh script dan storyboard siswa diharapkan memiliki karakter kreatif. - Guru memotivasi agar semua siswa komunikatif.  Elaborasi - siswa mampu menjelaskan tentang pengertian script dan storyboard - siswa mampu menjelaskan kebutuhan dalam membuat animasi Dengan kegiatan ini diharapakan siswa memiliki kreatif, percaya diri dan cerdas.  Konfirmasi - Guru dan siswa menyamakan persepsi tentang konsep pembuatan scritp dan storyboard. 120 Kegiatan Akhir Penutup  Guru dan siswa membuat kesimpulan pembelajaran. Dengan membuat kesimpulan pembelajaran diharapkan agar siswa memiliki karakter kreatif, percaya diri, kerja keras dan cerdas 30 IX. MEDIA/SUMBER PEMBELAJARAN : 1. Media Pembelajaran : a. Buku b. Modul c. Artikel 2. Alat/Bahan Pembelajaran : a. Alat : Komputer, LCD Projector, pensil, penghapus, pena, penggaris b. Bahan : kertas HVS, buku gambar X. PENILAIAN :  Teknik Penilaian :  Bentuk Instrumen :  Kisi-Kisi Soal : Multimedia/XI/RPP 01/2013 3
  • 4.  Naskah Soal :  Kunci Jawaban & Rubrik Penilaian :  Norma Penilaian : 1. Skore Maksimal = 2. Nilai Maksimal = skor maksimal = 3. Nilai Siswa = Skor Perolehan XI. TUGAS TERSTRUKTUR :  Naskah Soal : XII. TUGAS TIDAK TERSTRUKTUR :  XIII. SUMBER PEMBELAJARAN :  Chandra. 2006. 7 Jam Belajar Interaktif Flash Untuk Orang Awam. Palembang: Maxicom  “Menguasai cara menggambar kunci untuk animasi.ppt” diunduh pada 12 Oktober 2012 di (http://multimediakreatif.files.wordpress.com/7-menguasai-gambar-kunci-untuk-animasi/ )  Rossya, Hanna.2012.”KK07 Menguasai Cara Menggambar Kunci Untuk Animasi” diunduh pada 7 Desember 2012 di (http://hanarossya.wordpress.com/2012/07/28/kk07- menguasai-cara-menggambar-kunci-untuk-animasi/ )  “Cara membuat gambar kunci” diunduh pada 8 Januari 2013 di (http://www.ziddu.com/download/20002885/caramembuatgambarkunci.ppt.html )  Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia Sektor Teknologi Informasi dan Komunikasi Sub Sektor Multimedia Dan Audio Visual diunduh pada 4 Oktober 2012  Slide presentasi “menguasai-dasar-animasi-stop-motion-bidang-datar-1” SMK N 2 Cikarang Barat Purwokerto, 13 Juli 2013 Penyusun, Ely Purnawati, S.Kom Multimedia/XI/RPP 01/2013 4