SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 31
BAB 2
FUNGSI
Penerbit Erlangga
Kompetensi Dasar
• Mendeskripsikan perbedaan konsep
  relasi dan fungsi.
• Menerapkan konsep fungsi linear.
• Menggambar fungsi kuadrat.
• Menerapkan konsep fungsi kuadrat.
• Menerapkan konsep fungsi eksponen.
• Menerapkan konsep fungsi logaritma.
• Menerapkan konsep fungsi
  trigonometri.
A. Relasi dan Fungsi
1. Relasi
 Relasi dari himpunan A ke himpunan
  B adalah suatu aturan atau hubungan
  yang memasangkan anggota-anggota
  himpinan A ke anggota-anggota
  himpunan B.
 Relasi antara dua himpunan dapat
  dinyatakan dengan tiga cara, yaitu:
     a. diagram panah,
     b. himpunan pasangan berurutan,
     c. diagram Cartesius.
Contoh
2.Fungsi
Fungsi atau pemetaan dari himpunan A
 ke himpunan B adalah suatu relasi
 khusus yang memasangkan setiap
 anggota A dengan tepat satu anggota
 B.
Contoh
B. Fungsi Linear
1. Bentuk Umum Fungsi Linear
 Fungsi linear memiliki variabel dengan pangkat
  tertinggi satu. Fungsi ini memetakan setiap x ∈ R
  ke suatu bentuk ax + b, dengan a ≠ 0, a dan b
  konstanta.
 Jika digambarkan, grafik fungsi linearakan
  berupa garis lurus.
 Himpunan titik-titik yang didapat dari fungsi f(x) =
  ax + b membentuk grafik yang disebut grafik
  fungsi linear.
 Grafiknya berbentuk garis lurus dengan
  persamaan y = mx + c, di mana m disebut
  gradien garis atau kemiringan garis dan c
  merupakan suatu konstanta.
2.   Grafik Fungsi Linear
    Untuk menggambar garis pada
     bidang Cartesius dengan persamaan
     y = mx + c dapat dilakukan dengan
     menentukan paling sedikit dua titik
     yang memenuhi persamaan tersebut.
    Selanjutnyadari kedua titik tersebut
     dihubungkan menjadi sebuah garis.
Contoh
3.   Gradien Persamaan Garis Lurus
4.       Menentukan Persamaan Garis Lurus
     ◦       Persamaan Garis Melalui Sebuah Titik (x1, y1) dan
             Gradien m



     ◦       Persamaan Garis Melalui Dua Titik (x1, y1) dan (x2, y2)
              Cara 1




              Cara 2
◦ Persamaan garis Melalui Titik Potong Sumbu X dan
  Sumbu Y
Contoh
5.     Kedudukan Dua Garis Lurus
     Terdapat tiga kemungkinan kedudukan antara dua
     garis lurus yang digambar dalam diagram
     Cartesius, yaitu: berpotongan, sejajar, dan
     berpotongan tegak lurus.

     a. Dua Garis Saling Berpotongan
          Dua garis lurus misal garis k dan garis l saling berpotongan
     apabila kedua gradien garis tersebut tidak sama, yaitu



          Titik potong dari dua garis lurus dapat ditentukan dengan cara
       eliminasi ataupun substitusi.
b. Dua Garis Saling Sejajar
Kedudukan dua garis lurus saling sejajar (//) apabila
  terdapathubungan antara dua gradiennya, yaitu:



 dengan m1 adalah gradien garis pertama dan m2 adalah gradien
garis kedua.


c.Dua Garis Saling Tegak Lurus
Kedudukan dua garis lurus akan saling tegak lurus (⊥)
apabila hubungan antara dua gradiennya adalah sebagai
berikut :
Contoh
C. Fungsi Kuadrat
1.   Bentuk umum fungsi kuadrat
2.Sifat-sifat grafik fungsi kuadrat
Berdasarkan nilai D
a.   D > 0 maka grafik memotong sumbu X di dua titik.
b.   D = 0 maka grafik menyinggung sumbu X.
c.   D < 0 maka grafik tidak memotong dan tidak
     menyinggung sumbu X.
Berdasarkan nilai a
 Jika a > 0, parabola terbuka ke atas
 Jika a < 0, parabola terbuka ke bawah
3.   Menggambar Grafik Fungsi Kuadrat
Contoh
4.    Penerapan Fungsi Kuadrat
    Fungsi kuadrat merupakan salah satu materi yang
     banyak dipakai dalam matematika maupun dalam
     mata pelajaran lain,seperti fisika, ekonomi dan juga
     dalam kehidupan sehari-hari.
    Dalam penerapan di kehidupan sehari-hari, nilai
     maksimum maupun minimum suatu fungsi kuadrat
     memegang peranan yang penting.
Contoh
D. Fungsi Eksponen
1.    Bentuk umum fungsi eksponen



      dengan a bilangan real, a > 0 dan a ≠
     1.
Fungsi eksponen umumnya digunakan untuk
  menyatakan pertumbuhan atau peluruhan yang
  kadar perubahannya tidak konstan. Banyak hal
  dalam kehidupan sehari-hari yang pertumbuhan
  atau peluruhannya berubah secara tidak konstan
  tetapi tergantung pada jumlah materi dan waktu.

Beberapa contoh di antaranyaadalah
a. nilai akhir suatu modal yang disimpan di bank,
b. pertumbuhan organisme populasi penduduk,
c. peluruhan (waktu paruh) radioaktif,
d. perubahan suhu
e. kecepatan reaksi kimia.
Contoh
E. Fungsi Logaritma
   Bentuk umum fungsi logaritma



untuk a > 1, a ∈ R.




     Grafik fungsi eksponen y = ax dan fungsi logaritma, y = alog x
Contoh
F. Fungsi Trigonometri
   Bentuk-bentuk umum fungsi
    trigonometri




               Grafik f(x)= sin x
Contoh

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Program linear - Model Matematika
Program linear - Model MatematikaProgram linear - Model Matematika
Program linear - Model MatematikaAtikaFaradilla
 
Fungsi objektif
Fungsi objektifFungsi objektif
Fungsi objektifDasri Saf
 
A. grafik himpunan penyelesaian sistem pertidaksamaan linier
A.  grafik himpunan penyelesaian sistem pertidaksamaan linierA.  grafik himpunan penyelesaian sistem pertidaksamaan linier
A. grafik himpunan penyelesaian sistem pertidaksamaan linierSMKN 9 Bandung
 
C. menentukan nilai optimum dari sistem pertidaksamaan linier
C.  menentukan nilai optimum dari sistem pertidaksamaan linierC.  menentukan nilai optimum dari sistem pertidaksamaan linier
C. menentukan nilai optimum dari sistem pertidaksamaan linierSMKN 9 Bandung
 
Menentukan Nilai Maksimum dan Minimum
Menentukan Nilai Maksimum dan MinimumMenentukan Nilai Maksimum dan Minimum
Menentukan Nilai Maksimum dan MinimumWina Ariyani
 
Program linear bilingual
Program linear bilingualProgram linear bilingual
Program linear bilingualmentjirungkat
 
B. menentukan model matematika dari soal cerita
B.  menentukan model matematika dari soal ceritaB.  menentukan model matematika dari soal cerita
B. menentukan model matematika dari soal ceritaSMKN 9 Bandung
 
Media pembelajaran program linear
Media pembelajaran program linearMedia pembelajaran program linear
Media pembelajaran program linearAchmad Fauzan
 
NILAI OPTIMUM DARI MASALAH PROGRAM LINIER (hani siska kurnianti)
NILAI OPTIMUM DARI MASALAH PROGRAM LINIER (hani siska kurnianti)NILAI OPTIMUM DARI MASALAH PROGRAM LINIER (hani siska kurnianti)
NILAI OPTIMUM DARI MASALAH PROGRAM LINIER (hani siska kurnianti)MuhammadAgusridho
 
Modul sistem pertidaksamaan linear dan permasalahannya
Modul sistem pertidaksamaan linear dan permasalahannyaModul sistem pertidaksamaan linear dan permasalahannya
Modul sistem pertidaksamaan linear dan permasalahannyaarif_baehaqi
 
C. menentukan nilai optimum dari sistem pertidaksamaan linier
C.  menentukan nilai optimum dari sistem pertidaksamaan linierC.  menentukan nilai optimum dari sistem pertidaksamaan linier
C. menentukan nilai optimum dari sistem pertidaksamaan linierSMKN 9 Bandung
 
Pertidaksamaan linier & metode grafik
Pertidaksamaan linier & metode grafikPertidaksamaan linier & metode grafik
Pertidaksamaan linier & metode grafiksunaryono
 
Presentasi pertidaksamaan linear
Presentasi pertidaksamaan linearPresentasi pertidaksamaan linear
Presentasi pertidaksamaan linearINURROHMAH
 

Was ist angesagt? (17)

Program linear - Model Matematika
Program linear - Model MatematikaProgram linear - Model Matematika
Program linear - Model Matematika
 
Fungsi objektif
Fungsi objektifFungsi objektif
Fungsi objektif
 
Program linear
Program linearProgram linear
Program linear
 
A. grafik himpunan penyelesaian sistem pertidaksamaan linier
A.  grafik himpunan penyelesaian sistem pertidaksamaan linierA.  grafik himpunan penyelesaian sistem pertidaksamaan linier
A. grafik himpunan penyelesaian sistem pertidaksamaan linier
 
Materi program linear
Materi program linearMateri program linear
Materi program linear
 
C. menentukan nilai optimum dari sistem pertidaksamaan linier
C.  menentukan nilai optimum dari sistem pertidaksamaan linierC.  menentukan nilai optimum dari sistem pertidaksamaan linier
C. menentukan nilai optimum dari sistem pertidaksamaan linier
 
Program Linier
Program LinierProgram Linier
Program Linier
 
Menentukan Nilai Maksimum dan Minimum
Menentukan Nilai Maksimum dan MinimumMenentukan Nilai Maksimum dan Minimum
Menentukan Nilai Maksimum dan Minimum
 
Program linear bilingual
Program linear bilingualProgram linear bilingual
Program linear bilingual
 
B. menentukan model matematika dari soal cerita
B.  menentukan model matematika dari soal ceritaB.  menentukan model matematika dari soal cerita
B. menentukan model matematika dari soal cerita
 
Fungsi non linier
Fungsi non linierFungsi non linier
Fungsi non linier
 
Media pembelajaran program linear
Media pembelajaran program linearMedia pembelajaran program linear
Media pembelajaran program linear
 
NILAI OPTIMUM DARI MASALAH PROGRAM LINIER (hani siska kurnianti)
NILAI OPTIMUM DARI MASALAH PROGRAM LINIER (hani siska kurnianti)NILAI OPTIMUM DARI MASALAH PROGRAM LINIER (hani siska kurnianti)
NILAI OPTIMUM DARI MASALAH PROGRAM LINIER (hani siska kurnianti)
 
Modul sistem pertidaksamaan linear dan permasalahannya
Modul sistem pertidaksamaan linear dan permasalahannyaModul sistem pertidaksamaan linear dan permasalahannya
Modul sistem pertidaksamaan linear dan permasalahannya
 
C. menentukan nilai optimum dari sistem pertidaksamaan linier
C.  menentukan nilai optimum dari sistem pertidaksamaan linierC.  menentukan nilai optimum dari sistem pertidaksamaan linier
C. menentukan nilai optimum dari sistem pertidaksamaan linier
 
Pertidaksamaan linier & metode grafik
Pertidaksamaan linier & metode grafikPertidaksamaan linier & metode grafik
Pertidaksamaan linier & metode grafik
 
Presentasi pertidaksamaan linear
Presentasi pertidaksamaan linearPresentasi pertidaksamaan linear
Presentasi pertidaksamaan linear
 

Andere mochten auch

Bab 3 barisan dan deret
Bab 3 barisan dan deretBab 3 barisan dan deret
Bab 3 barisan dan deretEko Supriyadi
 
Bab 4 ruang berdimensi dua
Bab 4 ruang berdimensi duaBab 4 ruang berdimensi dua
Bab 4 ruang berdimensi duaEko Supriyadi
 
Bab 2 kesalahan pengukuran
Bab 2 kesalahan pengukuran Bab 2 kesalahan pengukuran
Bab 2 kesalahan pengukuran Eko Supriyadi
 
Bab 6 logika matematika
Bab 6 logika matematikaBab 6 logika matematika
Bab 6 logika matematikaEko Supriyadi
 
Elektronika analog dan digital
Elektronika analog dan digitalElektronika analog dan digital
Elektronika analog dan digitalEko Supriyadi
 
Bab 1 operasi bilangan real
Bab 1 operasi bilangan realBab 1 operasi bilangan real
Bab 1 operasi bilangan realEko Supriyadi
 
Bab 3 persamaan dan pertidaksamaan
Bab 3 persamaan dan pertidaksamaanBab 3 persamaan dan pertidaksamaan
Bab 3 persamaan dan pertidaksamaanEko Supriyadi
 
Kk018 memasang unit generator pembangkit
Kk018   memasang unit generator pembangkitKk018   memasang unit generator pembangkit
Kk018 memasang unit generator pembangkitEko Supriyadi
 
Fungsi Komposisi Dan Fungsi Invers
Fungsi Komposisi Dan Fungsi Invers Fungsi Komposisi Dan Fungsi Invers
Fungsi Komposisi Dan Fungsi Invers Joey Leomanz B
 

Andere mochten auch (20)

Bab 3 barisan dan deret
Bab 3 barisan dan deretBab 3 barisan dan deret
Bab 3 barisan dan deret
 
Bab 4 ruang berdimensi dua
Bab 4 ruang berdimensi duaBab 4 ruang berdimensi dua
Bab 4 ruang berdimensi dua
 
Bab 2 kesalahan pengukuran
Bab 2 kesalahan pengukuran Bab 2 kesalahan pengukuran
Bab 2 kesalahan pengukuran
 
Bab 1 trigonometri
Bab 1 trigonometriBab 1 trigonometri
Bab 1 trigonometri
 
Bab 6 logika matematika
Bab 6 logika matematikaBab 6 logika matematika
Bab 6 logika matematika
 
Getaran gelombang
Getaran gelombangGetaran gelombang
Getaran gelombang
 
Media belajar mpav
Media belajar mpavMedia belajar mpav
Media belajar mpav
 
Polusi
PolusiPolusi
Polusi
 
Matriks Perkalian
Matriks PerkalianMatriks Perkalian
Matriks Perkalian
 
Program linear
Program linearProgram linear
Program linear
 
Elektronika analog dan digital
Elektronika analog dan digitalElektronika analog dan digital
Elektronika analog dan digital
 
Bab 6 vektor
Bab 6 vektorBab 6 vektor
Bab 6 vektor
 
Bab 1 operasi bilangan real
Bab 1 operasi bilangan realBab 1 operasi bilangan real
Bab 1 operasi bilangan real
 
Relasi dan fungsi
Relasi dan fungsiRelasi dan fungsi
Relasi dan fungsi
 
Bab 3 persamaan dan pertidaksamaan
Bab 3 persamaan dan pertidaksamaanBab 3 persamaan dan pertidaksamaan
Bab 3 persamaan dan pertidaksamaan
 
8. fungsi
8. fungsi8. fungsi
8. fungsi
 
Kk018 memasang unit generator pembangkit
Kk018   memasang unit generator pembangkitKk018   memasang unit generator pembangkit
Kk018 memasang unit generator pembangkit
 
Bab 5 dimensi tiga
Bab 5 dimensi tigaBab 5 dimensi tiga
Bab 5 dimensi tiga
 
Bab 4 matriks
Bab 4 matriksBab 4 matriks
Bab 4 matriks
 
Fungsi Komposisi Dan Fungsi Invers
Fungsi Komposisi Dan Fungsi Invers Fungsi Komposisi Dan Fungsi Invers
Fungsi Komposisi Dan Fungsi Invers
 

Ähnlich wie Bab 2 fungsi

Ähnlich wie Bab 2 fungsi (20)

6grafik dan-analisisnya2
6grafik dan-analisisnya26grafik dan-analisisnya2
6grafik dan-analisisnya2
 
Matematika1bangrs
Matematika1bangrsMatematika1bangrs
Matematika1bangrs
 
Matematika Peminatan 10A.ppt
Matematika Peminatan 10A.pptMatematika Peminatan 10A.ppt
Matematika Peminatan 10A.ppt
 
MATRIKS DAN DETERMINAN
MATRIKS DAN DETERMINANMATRIKS DAN DETERMINAN
MATRIKS DAN DETERMINAN
 
Fungsi dan-fungsi-linier
Fungsi dan-fungsi-linierFungsi dan-fungsi-linier
Fungsi dan-fungsi-linier
 
4 5-fungsi
4 5-fungsi4 5-fungsi
4 5-fungsi
 
ruang vektor
ruang vektor ruang vektor
ruang vektor
 
Matematika Teknik - Matriks
Matematika Teknik - MatriksMatematika Teknik - Matriks
Matematika Teknik - Matriks
 
Materi Aljabar Fungsi Kuadrat
Materi Aljabar Fungsi KuadratMateri Aljabar Fungsi Kuadrat
Materi Aljabar Fungsi Kuadrat
 
Pertemuan07
Pertemuan07Pertemuan07
Pertemuan07
 
Fungsi
Fungsi Fungsi
Fungsi
 
Fungsi
Fungsi Fungsi
Fungsi
 
Matematika Peminatan XII K.13
Matematika Peminatan XII K.13 Matematika Peminatan XII K.13
Matematika Peminatan XII K.13
 
2 Analisis Vektor
2 Analisis Vektor2 Analisis Vektor
2 Analisis Vektor
 
Buku siswa Materi Matriks
Buku siswa Materi MatriksBuku siswa Materi Matriks
Buku siswa Materi Matriks
 
Matematika Kelas 8 BAB 4 - www.ilmuguru.org.pptx
Matematika Kelas 8 BAB 4 - www.ilmuguru.org.pptxMatematika Kelas 8 BAB 4 - www.ilmuguru.org.pptx
Matematika Kelas 8 BAB 4 - www.ilmuguru.org.pptx
 
Modul 1 medan elektromagnetik
Modul 1 medan elektromagnetikModul 1 medan elektromagnetik
Modul 1 medan elektromagnetik
 
Fungsi (linier, kuadrat, rasional).pptx
Fungsi (linier, kuadrat, rasional).pptxFungsi (linier, kuadrat, rasional).pptx
Fungsi (linier, kuadrat, rasional).pptx
 
Modul Matematika Fungsi Kuadrat
Modul Matematika Fungsi KuadratModul Matematika Fungsi Kuadrat
Modul Matematika Fungsi Kuadrat
 
Aljabar linear
Aljabar linearAljabar linear
Aljabar linear
 

Mehr von Eko Supriyadi

Bahan tayang dupak terbaru ( DUPAK )
Bahan tayang dupak terbaru ( DUPAK )Bahan tayang dupak terbaru ( DUPAK )
Bahan tayang dupak terbaru ( DUPAK )Eko Supriyadi
 
Bahan evaluasi pembelajarann 2
Bahan evaluasi pembelajarann   2Bahan evaluasi pembelajarann   2
Bahan evaluasi pembelajarann 2Eko Supriyadi
 
Penyajian dan Penafsiran Data Tunggal
Penyajian dan Penafsiran Data TunggalPenyajian dan Penafsiran Data Tunggal
Penyajian dan Penafsiran Data TunggalEko Supriyadi
 
Jaring jaring Bangun Ruang Kelas 5
Jaring jaring Bangun Ruang Kelas 5Jaring jaring Bangun Ruang Kelas 5
Jaring jaring Bangun Ruang Kelas 5Eko Supriyadi
 
Volume Kubus dan Balok
Volume Kubus dan BalokVolume Kubus dan Balok
Volume Kubus dan BalokEko Supriyadi
 
Denah dan Skala Kelas 5
Denah dan Skala Kelas 5Denah dan Skala Kelas 5
Denah dan Skala Kelas 5Eko Supriyadi
 
Kecepatan dan Debit air
Kecepatan dan Debit airKecepatan dan Debit air
Kecepatan dan Debit airEko Supriyadi
 
Perkalian dan Pembagian Pecahan Kelas 5
Perkalian dan Pembagian Pecahan Kelas 5Perkalian dan Pembagian Pecahan Kelas 5
Perkalian dan Pembagian Pecahan Kelas 5Eko Supriyadi
 
2. model pembelajaran lengkap
2. model pembelajaran lengkap2. model pembelajaran lengkap
2. model pembelajaran lengkapEko Supriyadi
 
2. model pembelajaran 2013 2017
2. model pembelajaran 2013 20172. model pembelajaran 2013 2017
2. model pembelajaran 2013 2017Eko Supriyadi
 
Rpp smk agustus 2019
Rpp  smk agustus  2019Rpp  smk agustus  2019
Rpp smk agustus 2019Eko Supriyadi
 
Ppt metamorfosis kelas vi
Ppt metamorfosis kelas viPpt metamorfosis kelas vi
Ppt metamorfosis kelas viEko Supriyadi
 
Ppt bumi bulan kelas vi
Ppt bumi bulan kelas viPpt bumi bulan kelas vi
Ppt bumi bulan kelas viEko Supriyadi
 
Penilaian sd 2018 lengkap
Penilaian sd 2018 lengkapPenilaian sd 2018 lengkap
Penilaian sd 2018 lengkapEko Supriyadi
 
Soal pretest revisi Prajab
Soal pretest revisi PrajabSoal pretest revisi Prajab
Soal pretest revisi PrajabEko Supriyadi
 
Pola pikir asn sbg pelayan masyarakat
Pola pikir asn sbg pelayan masyarakatPola pikir asn sbg pelayan masyarakat
Pola pikir asn sbg pelayan masyarakatEko Supriyadi
 

Mehr von Eko Supriyadi (20)

Bahan tayang dupak terbaru ( DUPAK )
Bahan tayang dupak terbaru ( DUPAK )Bahan tayang dupak terbaru ( DUPAK )
Bahan tayang dupak terbaru ( DUPAK )
 
Bahan evaluasi pembelajarann 2
Bahan evaluasi pembelajarann   2Bahan evaluasi pembelajarann   2
Bahan evaluasi pembelajarann 2
 
Penyajian dan Penafsiran Data Tunggal
Penyajian dan Penafsiran Data TunggalPenyajian dan Penafsiran Data Tunggal
Penyajian dan Penafsiran Data Tunggal
 
Jaring jaring Bangun Ruang Kelas 5
Jaring jaring Bangun Ruang Kelas 5Jaring jaring Bangun Ruang Kelas 5
Jaring jaring Bangun Ruang Kelas 5
 
Volume Kubus dan Balok
Volume Kubus dan BalokVolume Kubus dan Balok
Volume Kubus dan Balok
 
Denah dan Skala Kelas 5
Denah dan Skala Kelas 5Denah dan Skala Kelas 5
Denah dan Skala Kelas 5
 
Kecepatan dan Debit air
Kecepatan dan Debit airKecepatan dan Debit air
Kecepatan dan Debit air
 
Perkalian dan Pembagian Pecahan Kelas 5
Perkalian dan Pembagian Pecahan Kelas 5Perkalian dan Pembagian Pecahan Kelas 5
Perkalian dan Pembagian Pecahan Kelas 5
 
Penilaian hots sd
Penilaian hots sdPenilaian hots sd
Penilaian hots sd
 
2. model pembelajaran lengkap
2. model pembelajaran lengkap2. model pembelajaran lengkap
2. model pembelajaran lengkap
 
2. model pembelajaran 2013 2017
2. model pembelajaran 2013 20172. model pembelajaran 2013 2017
2. model pembelajaran 2013 2017
 
Rpp smk agustus 2019
Rpp  smk agustus  2019Rpp  smk agustus  2019
Rpp smk agustus 2019
 
Ppt metamorfosis kelas vi
Ppt metamorfosis kelas viPpt metamorfosis kelas vi
Ppt metamorfosis kelas vi
 
Ppt darah kelas vi
Ppt darah kelas viPpt darah kelas vi
Ppt darah kelas vi
 
Ppt bumi bulan kelas vi
Ppt bumi bulan kelas viPpt bumi bulan kelas vi
Ppt bumi bulan kelas vi
 
Penilaian sd 2018 lengkap
Penilaian sd 2018 lengkapPenilaian sd 2018 lengkap
Penilaian sd 2018 lengkap
 
Soal pretest revisi Prajab
Soal pretest revisi PrajabSoal pretest revisi Prajab
Soal pretest revisi Prajab
 
Soal pretest revisi
Soal pretest revisiSoal pretest revisi
Soal pretest revisi
 
Pre tes prajab
Pre tes prajabPre tes prajab
Pre tes prajab
 
Pola pikir asn sbg pelayan masyarakat
Pola pikir asn sbg pelayan masyarakatPola pikir asn sbg pelayan masyarakat
Pola pikir asn sbg pelayan masyarakat
 

Bab 2 fungsi

  • 2. Kompetensi Dasar • Mendeskripsikan perbedaan konsep relasi dan fungsi. • Menerapkan konsep fungsi linear. • Menggambar fungsi kuadrat. • Menerapkan konsep fungsi kuadrat. • Menerapkan konsep fungsi eksponen. • Menerapkan konsep fungsi logaritma. • Menerapkan konsep fungsi trigonometri.
  • 3. A. Relasi dan Fungsi 1. Relasi  Relasi dari himpunan A ke himpunan B adalah suatu aturan atau hubungan yang memasangkan anggota-anggota himpinan A ke anggota-anggota himpunan B.  Relasi antara dua himpunan dapat dinyatakan dengan tiga cara, yaitu: a. diagram panah, b. himpunan pasangan berurutan, c. diagram Cartesius.
  • 5. 2.Fungsi Fungsi atau pemetaan dari himpunan A ke himpunan B adalah suatu relasi khusus yang memasangkan setiap anggota A dengan tepat satu anggota B.
  • 7. B. Fungsi Linear 1. Bentuk Umum Fungsi Linear  Fungsi linear memiliki variabel dengan pangkat tertinggi satu. Fungsi ini memetakan setiap x ∈ R ke suatu bentuk ax + b, dengan a ≠ 0, a dan b konstanta.  Jika digambarkan, grafik fungsi linearakan berupa garis lurus.  Himpunan titik-titik yang didapat dari fungsi f(x) = ax + b membentuk grafik yang disebut grafik fungsi linear.  Grafiknya berbentuk garis lurus dengan persamaan y = mx + c, di mana m disebut gradien garis atau kemiringan garis dan c merupakan suatu konstanta.
  • 8. 2. Grafik Fungsi Linear  Untuk menggambar garis pada bidang Cartesius dengan persamaan y = mx + c dapat dilakukan dengan menentukan paling sedikit dua titik yang memenuhi persamaan tersebut.  Selanjutnyadari kedua titik tersebut dihubungkan menjadi sebuah garis.
  • 10. 3. Gradien Persamaan Garis Lurus
  • 11. 4. Menentukan Persamaan Garis Lurus ◦ Persamaan Garis Melalui Sebuah Titik (x1, y1) dan Gradien m ◦ Persamaan Garis Melalui Dua Titik (x1, y1) dan (x2, y2)  Cara 1  Cara 2
  • 12. ◦ Persamaan garis Melalui Titik Potong Sumbu X dan Sumbu Y
  • 14. 5. Kedudukan Dua Garis Lurus Terdapat tiga kemungkinan kedudukan antara dua garis lurus yang digambar dalam diagram Cartesius, yaitu: berpotongan, sejajar, dan berpotongan tegak lurus. a. Dua Garis Saling Berpotongan Dua garis lurus misal garis k dan garis l saling berpotongan apabila kedua gradien garis tersebut tidak sama, yaitu Titik potong dari dua garis lurus dapat ditentukan dengan cara eliminasi ataupun substitusi.
  • 15. b. Dua Garis Saling Sejajar Kedudukan dua garis lurus saling sejajar (//) apabila terdapathubungan antara dua gradiennya, yaitu: dengan m1 adalah gradien garis pertama dan m2 adalah gradien garis kedua. c.Dua Garis Saling Tegak Lurus Kedudukan dua garis lurus akan saling tegak lurus (⊥) apabila hubungan antara dua gradiennya adalah sebagai berikut :
  • 17. C. Fungsi Kuadrat 1. Bentuk umum fungsi kuadrat
  • 18. 2.Sifat-sifat grafik fungsi kuadrat Berdasarkan nilai D a. D > 0 maka grafik memotong sumbu X di dua titik. b. D = 0 maka grafik menyinggung sumbu X. c. D < 0 maka grafik tidak memotong dan tidak menyinggung sumbu X.
  • 19. Berdasarkan nilai a  Jika a > 0, parabola terbuka ke atas  Jika a < 0, parabola terbuka ke bawah
  • 20. 3. Menggambar Grafik Fungsi Kuadrat
  • 22.
  • 23. 4. Penerapan Fungsi Kuadrat  Fungsi kuadrat merupakan salah satu materi yang banyak dipakai dalam matematika maupun dalam mata pelajaran lain,seperti fisika, ekonomi dan juga dalam kehidupan sehari-hari.  Dalam penerapan di kehidupan sehari-hari, nilai maksimum maupun minimum suatu fungsi kuadrat memegang peranan yang penting.
  • 25. D. Fungsi Eksponen 1. Bentuk umum fungsi eksponen dengan a bilangan real, a > 0 dan a ≠ 1.
  • 26. Fungsi eksponen umumnya digunakan untuk menyatakan pertumbuhan atau peluruhan yang kadar perubahannya tidak konstan. Banyak hal dalam kehidupan sehari-hari yang pertumbuhan atau peluruhannya berubah secara tidak konstan tetapi tergantung pada jumlah materi dan waktu. Beberapa contoh di antaranyaadalah a. nilai akhir suatu modal yang disimpan di bank, b. pertumbuhan organisme populasi penduduk, c. peluruhan (waktu paruh) radioaktif, d. perubahan suhu e. kecepatan reaksi kimia.
  • 28. E. Fungsi Logaritma  Bentuk umum fungsi logaritma untuk a > 1, a ∈ R. Grafik fungsi eksponen y = ax dan fungsi logaritma, y = alog x
  • 30. F. Fungsi Trigonometri  Bentuk-bentuk umum fungsi trigonometri Grafik f(x)= sin x