SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 34
Minggu ke-2
 Konsep Nilai Waktu Uang
 Konsep Penganggaran Modal
EK/S/MK-2/2012 2
Konsep Nilai
Waktu Uang
EK/S/MK-2/2012 3
Jika seseorang akan diminta memilih untuk menerima Rp. 1.000.000 saat ini ataukah Rp.
1.000.000 satu tahun yang akan datang?
Bagaimana jika berlaku apabila kita harus membayar atau mengeluarkan uang untuk SPP?
Jika jumlah yang dibayar sama besarnya, mengapa harus membayar lebih awal?
EK/S/MK-2/2012 4
Semakin tinggi tingkat bunga yang dipandang relevan, semakin
besar perbedaan antara nilai sekarang dengan nilai yang akan
diterima di kemudian hari.
Tinggi rendah tingkat bunga dipengaruhi oleh risiko investasi.
EK/S/MK-2/2012 5
Bunga adalah uang yang dibayarkan atau diterima atas penggunaan uang.
Penerimaan di masa sekarang membuat kita memiliki kesempatan untuk menyimpan uang dalam
suatu bentuk investasi & mendapatkan bunga (interest).
EK/S/MK-2/2012 6
 Tingkat Bunga Sederhana (simple interest)
 Tingkat Bunga Majemuk (compound interest)
EK/S/MK-2/2012 7
 Adalah bunga yang dibayarkan/diterima berdasarkan pada nilai asli, atau nilai pokok yang
dipinjam/dipinjamkan.
 Nilai mata uang dari tingkat bunga sederhana merupakan fungsi dari tiga variabel:
1. Jumlah uang yang dipinjam/dipinjamkan atau nilai pokok
2. Tingkat bunga per periode waktu
3. Jumlah periode waktu dimana nilai pokok tersebut dipinjam/dipinjamkan
EK/S/MK-2/2012 8
Rumus Tingkat Bunga
Sederhana (Simple
Interest)
SI = Po (i)
(n)
Dimana:
SI = tingkat bunga sederhana
P0 = nilai pokok, atau jumlah uang yang
dipinjam/dipinjamkan pada periode ke-0
i = tingkat bunga per periode
n = jumlah periode waktu
EK/S/MK-2/2012 9
Contoh Soal Tingkat Bunga
Sederhana (Simple
Interest)
SI = Po (i)
(n)
Ari menyimpan uang di rekening tabungan BCA
Rp. 10.000.000 dengan membayar 9% tingkat
bunga sederhana dan membiarkan di rekening
tersebut selama 15 tahun. Berapakah jumlah
bunga yang terakumulasi pada akhir tahun ke-
15?
EK/S/MK-2/2012 10
EK/S/MK-2/2012 11
Nilai pada suatu waktu di masa datang dari sejumlah uang di masa sekarang atau
serangkaian pembayaran yang dievaluasi dengan menggunakan tingkat bunga
tertentu.
Rumus:
FV1 = P0 (1+i)
EK/S/MK-2/2012 12
Seseorang memiliki $100 di rekening tabungannya. Jika tingkat bunga per tahun
sebesar 8% dimajemukkan per tahun, berapakah nilai $100 tersebut pada akhir
tahun?
FV1 = P0 (1+ i)
= $100 (1+8%)
= $100 (1,08)
= $108
Bagaimana jika memiliki tabungan selama dua tahun?
EK/S/MK-2/2012 13
FV2 = P0 (1+ i) (1+ i)
atau
FVn = P0 (1+ i)n
= $100 (1+8%)2
= $100 (1,08)2
= $116,64
EK/S/MK-2/2012 14
FVn = PV0 [1 + (i/m)]m.n
Dimana:
FV = nilai masa depan investasi di akhir tahun ke –n
n = jumlah tahun pemajemukan
i = tingkat suku bunga (diskonto) tahunan
PV = nilai sekarang atau jumlah investasi mula-mula di awal tahun
pertama
m = jumlah berapa kali pemajemukan terjadi
EK/S/MK-2/2012 15
 Jika anda menyimpan uang anda di bank sebesar Rp. 1.000.000 selama
satu tahun dan memperoleh bunga 15% per tahun dan bunga dibayarkan
tiga kali dalam satu tahun. Berapakah nilai waktu yang akan datang?
 Jika kita menempatkan $100 dalam tabungan dengan bunga 12%
dimajemukkan kuartalan (setahun 4 kali), berapa pertumbuhan investasi
tersebut di akhir tahun kelima?
 Adalah bunga yang dibayarkan / diterima berdasarkan bunga yang dibayarkan /
diterima sebelumnya, dan nilai pokok yang dipinjam/dipinjamkan.
 Perbedaan mendasar dengan tingkat bunga sederhana adalah pengaruh bunga
berbunga.
 Konsep tingkat bunga majemuk
◦ Bunga yang dibayarkan/diterima dari suatu pinjaman/investasi ditambahkan
pada nilai pokoknya secara periodik.
EK/S/MK-2/2012 16
FVn = P0(1+i)n atau FVn = P0(FVIFi,n)
EK/S/MK-2/2012 17
Jika kita menempatkan $100 dalam tabungan dengan tingkat suku bunga
majemuk 15% per tahun, berapa jumlah tabungan kita dalam 10 tahun?
Jika kita menempatkan $100 dalam tabungan dengan tingkat suku bunga
majemuk 10% per tahun, berapa jumlah tabungan kita dalam 10 tahun?
Jika kita menempatkan $100 dalam tabungan dengan tingkat suku bunga
majemuk 5% per tahun, berapa jumlah tabungan kita dalam 10 tahun?
EK/S/MK-2/2012 18
EK/S/MK-2/2012 19
EK/S/MK-2/2012 20
Tahun Dengan Bunga Sederhana Dengan Bunga Majemuk
2 $ 1,16 $ 1,17
20 2,60 4,66
200 17,00 $ 4.838.949,59
Nilai masa depan dari $1 yang diinvestasikan dalam berbagai
periode waktu pada tingkat bunga 8% per tahun.
EK/S/MK-2/2012 21
Adalah nilai sekarang dari sejumlah uang dimasa datang, atau
serangkaian pembayaran yang dievaluasi menggunakan tingkat
bunga tertentu.
Rumus:
PV0 = P0 = FVn/(1 + i)n
= FVn [1/(1 + i)n]
EK/S/MK-2/2012 22
$500 diterima pada akhir tahun pertama, berapakah total nilai
sekarang dari penerimaan tersebut dengan tingkat diskonto
sebesar 25%?
 Tingkat diskonto (tingkat
kapitalisasi) adalah tingkat bunga
yang digunakan untuk mengubah nilai
masa depan menjadi nilai sekarang.
PV0 = P0 = FVn/(1+i)n
= FVn [1/(1+i) n]
Atau dapat dinyatakan kembali dengan
persamaan berikut ini:
PV0 = FVn (PVIFi,n)
EK/S/MK-2/2012 23
 Berapa nilai sekarang $100 yang diterima di akhir tahun kesepuluh jika
tingkat diskontonya 5%?
 Berapa nilai sekarang $100 yang diterima di akhir tahun kesepuluh jika
tingkat diskontonya 10%?
 Berapa nilai sekarang $100 yang diterima di akhir tahun kesepuluh jika
tingkat diskontonya 15%?
 Berapa nilai sekarang $1.500 yang diterima di akhir tahun kesepuluh jika
tingkat diskontonya 8%?
 Berapa nilai sekarang dari investasi yang menghasilkan $500 pada 5
tahun kemudian dan $1.000 yang akan diterima 10 tahun yang akan
datang, jika tingkat diskonto adalah 5%?
EK/S/MK-2/2012 24
EK/S/MK-2/2012 25
Perhitungan yang lebih akurat
Persamaan Future ValueInvestasi saat ini Rp. 1.000.000, dan akan
menerima sebesar Rp. 3.000.000 pada
delapan tahun yang akan datang.
Berapakah tingkat bunganya?
FVn = P0 (FVIFi,n)
Rp.3.000.000 = Rp. 1.000.000 (FVIFi,8 )
(FVIFi,8 ) = Rp.3.000.000/Rp.1.000.000
(FVIFi,8 ) = 3
EK/S/MK-2/2012 26
Dengan menyusun ulang persamaan
nilai masa depan atau nilai sekarang.
(FVIFi,8 ) = (1+i)8
(1+i) = 3 1/8 = 30,125
(1+i) = 1,1472
i = 0,1472
Perhitungan yang lebih akurat
menggunakan logaritma natural
Persamaan Future ValueBerapa lama waktu yang dibutuhkan
agar investasi sebesar $1.000 dapat
tumbuh menjadi $1.900 jika diinvestasikan
dengan tingkat bunga majemuk 10% per
tahun?
FVn = P0 (FVIFi,n)
$1.900 = $1.000 (FVIF10%,n )
(FVIF10%,n ) = $1.900/$1.000
(FVIF10%,n ) = 1,9
EK/S/MK-2/2012 27
Dengan menyusun ulang persamaan
nilai masa depan atau nilai sekarang.
(FVIF10%,n ) = (1+0,10)n
n(In1,10) = In 1,9
n = (In 1,9)/(In 1,1)
n = 6,73 tahun
EK/S/MK-2/2012 28
 Adalah serangkaian pembayaran
atau penerimaan dalam jumlah yang
sama selama jangka waktu atau
periode tertentu.
 Anuitas sederhana ⇨ (ordinary
annuity) pembayaran atau
penerimaan terjadi dalam setiap
akhir periode.
 Anuitas diterima di awal ⇨ (annuity
due) pembayaran atau penerimaan
terjadi pada awal setiap periode.
 Anuitas majemuk ⇨ (compoundEK/S/MK-2/2012 29
 Dimana:
◦ PMT = pembayaran anuitas yang disimpan atau diterima di akhir tiap tahun
◦ i = tingkat diskonto (bunga) tahunan
◦ PV = nilai masa depan anuitas di akhir tahun ke-n
◦ n = jumlah tahun di mana anuitas berlangsung
EK/S/MK-2/2012 30
 Untuk memenuhi pendidikan Universitas
kita akan menabung $500 tiap akhir
tahun selama 5 tahun berikut dalam
bank dengan tingkat suku bunga
6%, berapa yang kita dapatkan di akhir
tahun kelima?
FV 5 = $500(1+0,06)4 + $500(1+0,06)3 + $500(1+0,06)2 +
$500(1+0,06)1 + $500
FV 5 = $500(1,262) + $500(1,191) + $500(1,124) +
$500(1,060) + $500
FV 5 = 631,00 + 595,50 + 530,00 + $500
EK/S/MK-2/2012 31
 Dana pensiun, asuransi, dan bunga yang diterima dari obligasi semuanya melibatkan anuitas.
 Dimana:
◦ PMT = pembayaran anuitas yang disimpan atau diterima di akhir tiap tahun
◦ i = tingkat diskonto (bunga) tahunan
◦ PV = nilai sekarang anuitas masa depan
◦ n = jumlah tahun di mana anuitas berlangsung
EK/S/MK-2/2012 32
1. Berapa nilai yang akan datang diterima sekarang dari $500 di akhir tahun kelima dengan
tingkat diskonto 6%?
2. Berapa nilai sekarang anuitas selama 10 tahun atas $1.000 yang didiskontokan kembali ke
masa sekarang pada tingkat 5%?
EK/S/MK-2/2012 33
 Adalah tingkat bunga aktual yang diperoleh (dibayar) setelah menyesuaikan tingkat bunga
nominal dengan berbagai faktor seperti jumlah periode pemajemukan per tahun.
 Rumus tingkat bunga tahunan efektif yaitu
Tingkat bunga tahunan efektif = (1 + [i/m])m - 1
EK/S/MK-2/2012 34

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

nilai waktu uang
nilai waktu uangnilai waktu uang
nilai waktu uangAmrul Rizal
 
Pasar Saham - 01 Pengenalan Investasi
Pasar Saham - 01 Pengenalan InvestasiPasar Saham - 01 Pengenalan Investasi
Pasar Saham - 01 Pengenalan InvestasiKuliahKita
 
Kelompok 2 Akuntansi Keuangan Menengah 2, BAB 12 "Liabilitas Jangka Panjang"
Kelompok 2 Akuntansi Keuangan Menengah 2, BAB 12 "Liabilitas Jangka Panjang"Kelompok 2 Akuntansi Keuangan Menengah 2, BAB 12 "Liabilitas Jangka Panjang"
Kelompok 2 Akuntansi Keuangan Menengah 2, BAB 12 "Liabilitas Jangka Panjang"risangaji febriyanto
 
Makalah nilai waktu uang
Makalah nilai waktu uangMakalah nilai waktu uang
Makalah nilai waktu uangNinda Kusuma
 
Soal kuis
Soal kuisSoal kuis
Soal kuisBoldson
 
Contoh obligasi amortisasi
Contoh obligasi amortisasiContoh obligasi amortisasi
Contoh obligasi amortisasiFransisco Laben
 
EKSI 4203 - Modul 6 Penilaian Obligasi
EKSI 4203 - Modul 6 Penilaian ObligasiEKSI 4203 - Modul 6 Penilaian Obligasi
EKSI 4203 - Modul 6 Penilaian ObligasiAncilla Kustedjo
 
Tugas matematika bisnis dan keuangan
Tugas matematika bisnis dan keuanganTugas matematika bisnis dan keuangan
Tugas matematika bisnis dan keuanganBoldson
 
Akuntansi keuangan hutang obligasi
Akuntansi keuangan hutang obligasiAkuntansi keuangan hutang obligasi
Akuntansi keuangan hutang obligasijoni201112281
 
Ppt matematika keuangan "imbal hasil dan pengembalian".
Ppt matematika keuangan "imbal hasil dan pengembalian".Ppt matematika keuangan "imbal hasil dan pengembalian".
Ppt matematika keuangan "imbal hasil dan pengembalian".ifa lutfita
 
9 penilaian-obligasi1
9 penilaian-obligasi19 penilaian-obligasi1
9 penilaian-obligasi1Masrul Huda
 
Pengantar Akuntansi 2- Bonds payable
Pengantar Akuntansi 2- Bonds payablePengantar Akuntansi 2- Bonds payable
Pengantar Akuntansi 2- Bonds payableyuniastuti18400700
 
Diskon & tingkat diskon
Diskon & tingkat diskonDiskon & tingkat diskon
Diskon & tingkat diskonLeite Bayukaka
 
Utang wesel, hipotik dan obligasi
Utang wesel, hipotik dan obligasiUtang wesel, hipotik dan obligasi
Utang wesel, hipotik dan obligasiKasmadi Rais
 
UTANG WESEL JANGKA PANJANG. akuntansi keuangan menengah 2
UTANG WESEL JANGKA PANJANG. akuntansi keuangan menengah 2UTANG WESEL JANGKA PANJANG. akuntansi keuangan menengah 2
UTANG WESEL JANGKA PANJANG. akuntansi keuangan menengah 2DIANA LESTARI
 

Was ist angesagt? (20)

Ppt wesel
Ppt weselPpt wesel
Ppt wesel
 
nilai waktu uang
nilai waktu uangnilai waktu uang
nilai waktu uang
 
Pasar Saham - 01 Pengenalan Investasi
Pasar Saham - 01 Pengenalan InvestasiPasar Saham - 01 Pengenalan Investasi
Pasar Saham - 01 Pengenalan Investasi
 
Kelompok 2 Akuntansi Keuangan Menengah 2, BAB 12 "Liabilitas Jangka Panjang"
Kelompok 2 Akuntansi Keuangan Menengah 2, BAB 12 "Liabilitas Jangka Panjang"Kelompok 2 Akuntansi Keuangan Menengah 2, BAB 12 "Liabilitas Jangka Panjang"
Kelompok 2 Akuntansi Keuangan Menengah 2, BAB 12 "Liabilitas Jangka Panjang"
 
Makalah nilai waktu uang
Makalah nilai waktu uangMakalah nilai waktu uang
Makalah nilai waktu uang
 
Soal kuis
Soal kuisSoal kuis
Soal kuis
 
Contoh obligasi amortisasi
Contoh obligasi amortisasiContoh obligasi amortisasi
Contoh obligasi amortisasi
 
EKSI 4203 - Modul 6 Penilaian Obligasi
EKSI 4203 - Modul 6 Penilaian ObligasiEKSI 4203 - Modul 6 Penilaian Obligasi
EKSI 4203 - Modul 6 Penilaian Obligasi
 
Tugas matematika bisnis dan keuangan
Tugas matematika bisnis dan keuanganTugas matematika bisnis dan keuangan
Tugas matematika bisnis dan keuangan
 
JAWABAN EKONOMI TEKNIK
JAWABAN EKONOMI TEKNIK JAWABAN EKONOMI TEKNIK
JAWABAN EKONOMI TEKNIK
 
Akuntansi keuangan hutang obligasi
Akuntansi keuangan hutang obligasiAkuntansi keuangan hutang obligasi
Akuntansi keuangan hutang obligasi
 
Ppt matematika keuangan "imbal hasil dan pengembalian".
Ppt matematika keuangan "imbal hasil dan pengembalian".Ppt matematika keuangan "imbal hasil dan pengembalian".
Ppt matematika keuangan "imbal hasil dan pengembalian".
 
9 penilaian-obligasi1
9 penilaian-obligasi19 penilaian-obligasi1
9 penilaian-obligasi1
 
Pengantar Akuntansi 2- Bonds payable
Pengantar Akuntansi 2- Bonds payablePengantar Akuntansi 2- Bonds payable
Pengantar Akuntansi 2- Bonds payable
 
Wesel Tagih
Wesel TagihWesel Tagih
Wesel Tagih
 
Pertemuan 5 saham dan obligasi
Pertemuan 5 saham dan obligasiPertemuan 5 saham dan obligasi
Pertemuan 5 saham dan obligasi
 
Diskon & tingkat diskon
Diskon & tingkat diskonDiskon & tingkat diskon
Diskon & tingkat diskon
 
Mk07 obligasi
Mk07 obligasiMk07 obligasi
Mk07 obligasi
 
Utang wesel, hipotik dan obligasi
Utang wesel, hipotik dan obligasiUtang wesel, hipotik dan obligasi
Utang wesel, hipotik dan obligasi
 
UTANG WESEL JANGKA PANJANG. akuntansi keuangan menengah 2
UTANG WESEL JANGKA PANJANG. akuntansi keuangan menengah 2UTANG WESEL JANGKA PANJANG. akuntansi keuangan menengah 2
UTANG WESEL JANGKA PANJANG. akuntansi keuangan menengah 2
 

Andere mochten auch

Konsep penilaian dalam manajemen keuangan
Konsep penilaian dalam manajemen keuanganKonsep penilaian dalam manajemen keuangan
Konsep penilaian dalam manajemen keuanganThrone Rush Indo
 
Analisis kelayakan investasi
Analisis kelayakan investasiAnalisis kelayakan investasi
Analisis kelayakan investasiyy rahmat
 
4. konsep penilaian investasi
4.  konsep penilaian investasi4.  konsep penilaian investasi
4. konsep penilaian investasiRatih Aryati
 
metode penilaian investasi
metode penilaian investasimetode penilaian investasi
metode penilaian investasiUsman Fadholy
 
Bab 6 siklus dan prosedur akuntansi (Pengantar Akuntansi)
Bab 6 siklus dan prosedur akuntansi (Pengantar Akuntansi)Bab 6 siklus dan prosedur akuntansi (Pengantar Akuntansi)
Bab 6 siklus dan prosedur akuntansi (Pengantar Akuntansi)Fajar Sandy
 
anggaran modal
 anggaran modal anggaran modal
anggaran modalotnayirt
 
Anggaran modal
Anggaran modalAnggaran modal
Anggaran modalsulkhi
 
Teknik penganggaran modal
Teknik penganggaran modalTeknik penganggaran modal
Teknik penganggaran modalAnis Fithriyani
 
Penganggaran modal
Penganggaran modalPenganggaran modal
Penganggaran modalWulan Agusti
 
Capital budgeting
Capital budgetingCapital budgeting
Capital budgetingnonarunny
 
Analisis proyek full version
Analisis proyek full versionAnalisis proyek full version
Analisis proyek full versionKrisdinar Sumadja
 
9 Analisa Kelayakan Investasi
9  Analisa Kelayakan Investasi9  Analisa Kelayakan Investasi
9 Analisa Kelayakan InvestasiSimon Patabang
 
Manajemen keuangan bab 07 Penganggaran modal
Manajemen keuangan bab 07 Penganggaran modalManajemen keuangan bab 07 Penganggaran modal
Manajemen keuangan bab 07 Penganggaran modalLia Ivvana
 

Andere mochten auch (19)

Konsep penilaian dalam manajemen keuangan
Konsep penilaian dalam manajemen keuanganKonsep penilaian dalam manajemen keuangan
Konsep penilaian dalam manajemen keuangan
 
Analisis kelayakan investasi
Analisis kelayakan investasiAnalisis kelayakan investasi
Analisis kelayakan investasi
 
4. konsep penilaian investasi
4.  konsep penilaian investasi4.  konsep penilaian investasi
4. konsep penilaian investasi
 
metode penilaian investasi
metode penilaian investasimetode penilaian investasi
metode penilaian investasi
 
Bab 6 siklus dan prosedur akuntansi (Pengantar Akuntansi)
Bab 6 siklus dan prosedur akuntansi (Pengantar Akuntansi)Bab 6 siklus dan prosedur akuntansi (Pengantar Akuntansi)
Bab 6 siklus dan prosedur akuntansi (Pengantar Akuntansi)
 
anggaran modal
 anggaran modal anggaran modal
anggaran modal
 
Anggaran modal
Anggaran modalAnggaran modal
Anggaran modal
 
Struktur modal
Struktur modalStruktur modal
Struktur modal
 
4.teknik penganggaran modal
4.teknik penganggaran modal4.teknik penganggaran modal
4.teknik penganggaran modal
 
Teknik penganggaran modal
Teknik penganggaran modalTeknik penganggaran modal
Teknik penganggaran modal
 
Penganggaran modal
Penganggaran modalPenganggaran modal
Penganggaran modal
 
Capital budgeting
Capital budgetingCapital budgeting
Capital budgeting
 
Teknik penganggaran modal
Teknik penganggaran modalTeknik penganggaran modal
Teknik penganggaran modal
 
Analisis Kriteria Investasi (Analisis Proyek BAB 3)
Analisis Kriteria Investasi (Analisis Proyek BAB 3)Analisis Kriteria Investasi (Analisis Proyek BAB 3)
Analisis Kriteria Investasi (Analisis Proyek BAB 3)
 
Analisis proyek full version
Analisis proyek full versionAnalisis proyek full version
Analisis proyek full version
 
9 Analisa Kelayakan Investasi
9  Analisa Kelayakan Investasi9  Analisa Kelayakan Investasi
9 Analisa Kelayakan Investasi
 
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis
Contoh Laporan Studi Kelayakan BisnisContoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis
Contoh Laporan Studi Kelayakan Bisnis
 
Capital Budgeting
Capital BudgetingCapital Budgeting
Capital Budgeting
 
Manajemen keuangan bab 07 Penganggaran modal
Manajemen keuangan bab 07 Penganggaran modalManajemen keuangan bab 07 Penganggaran modal
Manajemen keuangan bab 07 Penganggaran modal
 

Ähnlich wie 2. nilai waktu uang dan teknik anggaran modal

Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2PutriMuaini
 
suku bunga dan nilai uang
suku bunga dan nilai uangsuku bunga dan nilai uang
suku bunga dan nilai uangDaniel SLSA CLA
 
NILAI WAKTU DARI UANG
NILAI WAKTU DARI UANGNILAI WAKTU DARI UANG
NILAI WAKTU DARI UANGuli alicia
 
Nilai Waktu dari Uang
Nilai Waktu dari UangNilai Waktu dari Uang
Nilai Waktu dari Uangdindasptnt
 
Ekonomi-Teknik-Pertemuan-2.ppt
Ekonomi-Teknik-Pertemuan-2.pptEkonomi-Teknik-Pertemuan-2.ppt
Ekonomi-Teknik-Pertemuan-2.pptRandyKuswanto
 
Manajemen keuangan part 2 of 5
Manajemen keuangan part 2 of 5Manajemen keuangan part 2 of 5
Manajemen keuangan part 2 of 5Judianto Nugroho
 
Konsep nilai waktu uang pembaharuan
Konsep nilai waktu uang pembaharuanKonsep nilai waktu uang pembaharuan
Konsep nilai waktu uang pembaharuanIlmu-bermanfaat23
 
TIME VALUE OF MONEY.pptx
TIME  VALUE  OF  MONEY.pptxTIME  VALUE  OF  MONEY.pptx
TIME VALUE OF MONEY.pptxfirstioAditya
 
Time value money (1)_SESI 5.ppt
Time value money (1)_SESI 5.pptTime value money (1)_SESI 5.ppt
Time value money (1)_SESI 5.pptFiranedaCitra1
 
Time value of money
Time value of moneyTime value of money
Time value of moneyPT Lion Air
 
Konsep nilai waktu uang pembaharuan
Konsep nilai waktu uang pembaharuanKonsep nilai waktu uang pembaharuan
Konsep nilai waktu uang pembaharuanIlmu-bermanfaat23
 
Akuntansi Menengah - Intermediate Accounting Kieso Weygant
Akuntansi Menengah - Intermediate Accounting Kieso WeygantAkuntansi Menengah - Intermediate Accounting Kieso Weygant
Akuntansi Menengah - Intermediate Accounting Kieso WeygantAmalia Dekata
 
nilai waktu uang 1.ppt
nilai waktu uang 1.pptnilai waktu uang 1.ppt
nilai waktu uang 1.pptNitaApriyanti3
 
Bab 3 nilai_waktu_uang
Bab 3 nilai_waktu_uangBab 3 nilai_waktu_uang
Bab 3 nilai_waktu_uangInal Ypyn
 

Ähnlich wie 2. nilai waktu uang dan teknik anggaran modal (20)

Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
 
Time Value Of Money
Time Value Of MoneyTime Value Of Money
Time Value Of Money
 
suku bunga dan nilai uang
suku bunga dan nilai uangsuku bunga dan nilai uang
suku bunga dan nilai uang
 
NILAI_WAKTU_UANG_FIX.pptx
NILAI_WAKTU_UANG_FIX.pptxNILAI_WAKTU_UANG_FIX.pptx
NILAI_WAKTU_UANG_FIX.pptx
 
NILAI WAKTU DARI UANG
NILAI WAKTU DARI UANGNILAI WAKTU DARI UANG
NILAI WAKTU DARI UANG
 
Nilai Waktu dari Uang
Nilai Waktu dari UangNilai Waktu dari Uang
Nilai Waktu dari Uang
 
99017 9-847873159863
99017 9-84787315986399017 9-847873159863
99017 9-847873159863
 
Ekonomi-Teknik-Pertemuan-2.ppt
Ekonomi-Teknik-Pertemuan-2.pptEkonomi-Teknik-Pertemuan-2.ppt
Ekonomi-Teknik-Pertemuan-2.ppt
 
Manajemen keuangan part 2 of 5
Manajemen keuangan part 2 of 5Manajemen keuangan part 2 of 5
Manajemen keuangan part 2 of 5
 
Konsep nilai waktu uang pembaharuan
Konsep nilai waktu uang pembaharuanKonsep nilai waktu uang pembaharuan
Konsep nilai waktu uang pembaharuan
 
TIME VALUE OF MONEY.pptx
TIME  VALUE  OF  MONEY.pptxTIME  VALUE  OF  MONEY.pptx
TIME VALUE OF MONEY.pptx
 
Time value money (1)_SESI 5.ppt
Time value money (1)_SESI 5.pptTime value money (1)_SESI 5.ppt
Time value money (1)_SESI 5.ppt
 
Time value of money
Time value of moneyTime value of money
Time value of money
 
Ekonomi teknik
Ekonomi teknikEkonomi teknik
Ekonomi teknik
 
Konsep nilai waktu uang pembaharuan
Konsep nilai waktu uang pembaharuanKonsep nilai waktu uang pembaharuan
Konsep nilai waktu uang pembaharuan
 
Akuntansi Menengah - Intermediate Accounting Kieso Weygant
Akuntansi Menengah - Intermediate Accounting Kieso WeygantAkuntansi Menengah - Intermediate Accounting Kieso Weygant
Akuntansi Menengah - Intermediate Accounting Kieso Weygant
 
Nilai waktu uang.ppt
Nilai waktu uang.pptNilai waktu uang.ppt
Nilai waktu uang.ppt
 
nilai waktu uang 1.ppt
nilai waktu uang 1.pptnilai waktu uang 1.ppt
nilai waktu uang 1.ppt
 
TVM 2.ppt
TVM 2.pptTVM 2.ppt
TVM 2.ppt
 
Bab 3 nilai_waktu_uang
Bab 3 nilai_waktu_uangBab 3 nilai_waktu_uang
Bab 3 nilai_waktu_uang
 

Mehr von dianpipit

Chapter 13 kewajiban lancar, provisi, kontijensi
Chapter 13 kewajiban lancar, provisi, kontijensiChapter 13 kewajiban lancar, provisi, kontijensi
Chapter 13 kewajiban lancar, provisi, kontijensidianpipit
 
6 8-1 sasia information system control for system reliability
6 8-1 sasia information system control for system reliability6 8-1 sasia information system control for system reliability
6 8-1 sasia information system control for system reliabilitydianpipit
 
5. analisis swot-r2
5. analisis swot-r25. analisis swot-r2
5. analisis swot-r2dianpipit
 
Studi kasus sistem informasi akuntansi
Studi kasus sistem informasi akuntansiStudi kasus sistem informasi akuntansi
Studi kasus sistem informasi akuntansidianpipit
 
Studi kasus singapore airlines
Studi kasus singapore airlinesStudi kasus singapore airlines
Studi kasus singapore airlinesdianpipit
 
Studi kasus hertz menjadi nirkabel
Studi kasus hertz menjadi nirkabelStudi kasus hertz menjadi nirkabel
Studi kasus hertz menjadi nirkabeldianpipit
 
Capital asset-pricing-model-capm
Capital asset-pricing-model-capmCapital asset-pricing-model-capm
Capital asset-pricing-model-capmdianpipit
 
7. market value added dan economic value added
7. market value added dan economic value added7. market value added dan economic value added
7. market value added dan economic value addeddianpipit
 
6. pengambilan keputusan dalam struktur modal
6. pengambilan keputusan dalam struktur modal6. pengambilan keputusan dalam struktur modal
6. pengambilan keputusan dalam struktur modaldianpipit
 
5. manajemen struktur modal
5. manajemen struktur modal5. manajemen struktur modal
5. manajemen struktur modaldianpipit
 
4. biaya modal
4. biaya modal4. biaya modal
4. biaya modaldianpipit
 
3. teknik penganggaran modal
3. teknik penganggaran modal3. teknik penganggaran modal
3. teknik penganggaran modaldianpipit
 
1. konsep dasar manajemen keuangan
1. konsep dasar manajemen keuangan1. konsep dasar manajemen keuangan
1. konsep dasar manajemen keuangandianpipit
 
Perdagangan international
Perdagangan internationalPerdagangan international
Perdagangan internationaldianpipit
 
Hb organisasi-internasional-bidang-ekonomi-dan-perdagangan
Hb organisasi-internasional-bidang-ekonomi-dan-perdaganganHb organisasi-internasional-bidang-ekonomi-dan-perdagangan
Hb organisasi-internasional-bidang-ekonomi-dan-perdagangandianpipit
 

Mehr von dianpipit (15)

Chapter 13 kewajiban lancar, provisi, kontijensi
Chapter 13 kewajiban lancar, provisi, kontijensiChapter 13 kewajiban lancar, provisi, kontijensi
Chapter 13 kewajiban lancar, provisi, kontijensi
 
6 8-1 sasia information system control for system reliability
6 8-1 sasia information system control for system reliability6 8-1 sasia information system control for system reliability
6 8-1 sasia information system control for system reliability
 
5. analisis swot-r2
5. analisis swot-r25. analisis swot-r2
5. analisis swot-r2
 
Studi kasus sistem informasi akuntansi
Studi kasus sistem informasi akuntansiStudi kasus sistem informasi akuntansi
Studi kasus sistem informasi akuntansi
 
Studi kasus singapore airlines
Studi kasus singapore airlinesStudi kasus singapore airlines
Studi kasus singapore airlines
 
Studi kasus hertz menjadi nirkabel
Studi kasus hertz menjadi nirkabelStudi kasus hertz menjadi nirkabel
Studi kasus hertz menjadi nirkabel
 
Capital asset-pricing-model-capm
Capital asset-pricing-model-capmCapital asset-pricing-model-capm
Capital asset-pricing-model-capm
 
7. market value added dan economic value added
7. market value added dan economic value added7. market value added dan economic value added
7. market value added dan economic value added
 
6. pengambilan keputusan dalam struktur modal
6. pengambilan keputusan dalam struktur modal6. pengambilan keputusan dalam struktur modal
6. pengambilan keputusan dalam struktur modal
 
5. manajemen struktur modal
5. manajemen struktur modal5. manajemen struktur modal
5. manajemen struktur modal
 
4. biaya modal
4. biaya modal4. biaya modal
4. biaya modal
 
3. teknik penganggaran modal
3. teknik penganggaran modal3. teknik penganggaran modal
3. teknik penganggaran modal
 
1. konsep dasar manajemen keuangan
1. konsep dasar manajemen keuangan1. konsep dasar manajemen keuangan
1. konsep dasar manajemen keuangan
 
Perdagangan international
Perdagangan internationalPerdagangan international
Perdagangan international
 
Hb organisasi-internasional-bidang-ekonomi-dan-perdagangan
Hb organisasi-internasional-bidang-ekonomi-dan-perdaganganHb organisasi-internasional-bidang-ekonomi-dan-perdagangan
Hb organisasi-internasional-bidang-ekonomi-dan-perdagangan
 

2. nilai waktu uang dan teknik anggaran modal

  • 2.  Konsep Nilai Waktu Uang  Konsep Penganggaran Modal EK/S/MK-2/2012 2
  • 4. Jika seseorang akan diminta memilih untuk menerima Rp. 1.000.000 saat ini ataukah Rp. 1.000.000 satu tahun yang akan datang? Bagaimana jika berlaku apabila kita harus membayar atau mengeluarkan uang untuk SPP? Jika jumlah yang dibayar sama besarnya, mengapa harus membayar lebih awal? EK/S/MK-2/2012 4
  • 5. Semakin tinggi tingkat bunga yang dipandang relevan, semakin besar perbedaan antara nilai sekarang dengan nilai yang akan diterima di kemudian hari. Tinggi rendah tingkat bunga dipengaruhi oleh risiko investasi. EK/S/MK-2/2012 5
  • 6. Bunga adalah uang yang dibayarkan atau diterima atas penggunaan uang. Penerimaan di masa sekarang membuat kita memiliki kesempatan untuk menyimpan uang dalam suatu bentuk investasi & mendapatkan bunga (interest). EK/S/MK-2/2012 6
  • 7.  Tingkat Bunga Sederhana (simple interest)  Tingkat Bunga Majemuk (compound interest) EK/S/MK-2/2012 7
  • 8.  Adalah bunga yang dibayarkan/diterima berdasarkan pada nilai asli, atau nilai pokok yang dipinjam/dipinjamkan.  Nilai mata uang dari tingkat bunga sederhana merupakan fungsi dari tiga variabel: 1. Jumlah uang yang dipinjam/dipinjamkan atau nilai pokok 2. Tingkat bunga per periode waktu 3. Jumlah periode waktu dimana nilai pokok tersebut dipinjam/dipinjamkan EK/S/MK-2/2012 8
  • 9. Rumus Tingkat Bunga Sederhana (Simple Interest) SI = Po (i) (n) Dimana: SI = tingkat bunga sederhana P0 = nilai pokok, atau jumlah uang yang dipinjam/dipinjamkan pada periode ke-0 i = tingkat bunga per periode n = jumlah periode waktu EK/S/MK-2/2012 9
  • 10. Contoh Soal Tingkat Bunga Sederhana (Simple Interest) SI = Po (i) (n) Ari menyimpan uang di rekening tabungan BCA Rp. 10.000.000 dengan membayar 9% tingkat bunga sederhana dan membiarkan di rekening tersebut selama 15 tahun. Berapakah jumlah bunga yang terakumulasi pada akhir tahun ke- 15? EK/S/MK-2/2012 10
  • 11. EK/S/MK-2/2012 11 Nilai pada suatu waktu di masa datang dari sejumlah uang di masa sekarang atau serangkaian pembayaran yang dievaluasi dengan menggunakan tingkat bunga tertentu. Rumus: FV1 = P0 (1+i)
  • 12. EK/S/MK-2/2012 12 Seseorang memiliki $100 di rekening tabungannya. Jika tingkat bunga per tahun sebesar 8% dimajemukkan per tahun, berapakah nilai $100 tersebut pada akhir tahun? FV1 = P0 (1+ i) = $100 (1+8%) = $100 (1,08) = $108 Bagaimana jika memiliki tabungan selama dua tahun?
  • 13. EK/S/MK-2/2012 13 FV2 = P0 (1+ i) (1+ i) atau FVn = P0 (1+ i)n = $100 (1+8%)2 = $100 (1,08)2 = $116,64
  • 14. EK/S/MK-2/2012 14 FVn = PV0 [1 + (i/m)]m.n Dimana: FV = nilai masa depan investasi di akhir tahun ke –n n = jumlah tahun pemajemukan i = tingkat suku bunga (diskonto) tahunan PV = nilai sekarang atau jumlah investasi mula-mula di awal tahun pertama m = jumlah berapa kali pemajemukan terjadi
  • 15. EK/S/MK-2/2012 15  Jika anda menyimpan uang anda di bank sebesar Rp. 1.000.000 selama satu tahun dan memperoleh bunga 15% per tahun dan bunga dibayarkan tiga kali dalam satu tahun. Berapakah nilai waktu yang akan datang?  Jika kita menempatkan $100 dalam tabungan dengan bunga 12% dimajemukkan kuartalan (setahun 4 kali), berapa pertumbuhan investasi tersebut di akhir tahun kelima?
  • 16.  Adalah bunga yang dibayarkan / diterima berdasarkan bunga yang dibayarkan / diterima sebelumnya, dan nilai pokok yang dipinjam/dipinjamkan.  Perbedaan mendasar dengan tingkat bunga sederhana adalah pengaruh bunga berbunga.  Konsep tingkat bunga majemuk ◦ Bunga yang dibayarkan/diterima dari suatu pinjaman/investasi ditambahkan pada nilai pokoknya secara periodik. EK/S/MK-2/2012 16
  • 17. FVn = P0(1+i)n atau FVn = P0(FVIFi,n) EK/S/MK-2/2012 17
  • 18. Jika kita menempatkan $100 dalam tabungan dengan tingkat suku bunga majemuk 15% per tahun, berapa jumlah tabungan kita dalam 10 tahun? Jika kita menempatkan $100 dalam tabungan dengan tingkat suku bunga majemuk 10% per tahun, berapa jumlah tabungan kita dalam 10 tahun? Jika kita menempatkan $100 dalam tabungan dengan tingkat suku bunga majemuk 5% per tahun, berapa jumlah tabungan kita dalam 10 tahun? EK/S/MK-2/2012 18
  • 20. EK/S/MK-2/2012 20 Tahun Dengan Bunga Sederhana Dengan Bunga Majemuk 2 $ 1,16 $ 1,17 20 2,60 4,66 200 17,00 $ 4.838.949,59 Nilai masa depan dari $1 yang diinvestasikan dalam berbagai periode waktu pada tingkat bunga 8% per tahun.
  • 21. EK/S/MK-2/2012 21 Adalah nilai sekarang dari sejumlah uang dimasa datang, atau serangkaian pembayaran yang dievaluasi menggunakan tingkat bunga tertentu. Rumus: PV0 = P0 = FVn/(1 + i)n = FVn [1/(1 + i)n]
  • 22. EK/S/MK-2/2012 22 $500 diterima pada akhir tahun pertama, berapakah total nilai sekarang dari penerimaan tersebut dengan tingkat diskonto sebesar 25%?
  • 23.  Tingkat diskonto (tingkat kapitalisasi) adalah tingkat bunga yang digunakan untuk mengubah nilai masa depan menjadi nilai sekarang. PV0 = P0 = FVn/(1+i)n = FVn [1/(1+i) n] Atau dapat dinyatakan kembali dengan persamaan berikut ini: PV0 = FVn (PVIFi,n) EK/S/MK-2/2012 23
  • 24.  Berapa nilai sekarang $100 yang diterima di akhir tahun kesepuluh jika tingkat diskontonya 5%?  Berapa nilai sekarang $100 yang diterima di akhir tahun kesepuluh jika tingkat diskontonya 10%?  Berapa nilai sekarang $100 yang diterima di akhir tahun kesepuluh jika tingkat diskontonya 15%?  Berapa nilai sekarang $1.500 yang diterima di akhir tahun kesepuluh jika tingkat diskontonya 8%?  Berapa nilai sekarang dari investasi yang menghasilkan $500 pada 5 tahun kemudian dan $1.000 yang akan diterima 10 tahun yang akan datang, jika tingkat diskonto adalah 5%? EK/S/MK-2/2012 24
  • 26. Perhitungan yang lebih akurat Persamaan Future ValueInvestasi saat ini Rp. 1.000.000, dan akan menerima sebesar Rp. 3.000.000 pada delapan tahun yang akan datang. Berapakah tingkat bunganya? FVn = P0 (FVIFi,n) Rp.3.000.000 = Rp. 1.000.000 (FVIFi,8 ) (FVIFi,8 ) = Rp.3.000.000/Rp.1.000.000 (FVIFi,8 ) = 3 EK/S/MK-2/2012 26 Dengan menyusun ulang persamaan nilai masa depan atau nilai sekarang. (FVIFi,8 ) = (1+i)8 (1+i) = 3 1/8 = 30,125 (1+i) = 1,1472 i = 0,1472
  • 27. Perhitungan yang lebih akurat menggunakan logaritma natural Persamaan Future ValueBerapa lama waktu yang dibutuhkan agar investasi sebesar $1.000 dapat tumbuh menjadi $1.900 jika diinvestasikan dengan tingkat bunga majemuk 10% per tahun? FVn = P0 (FVIFi,n) $1.900 = $1.000 (FVIF10%,n ) (FVIF10%,n ) = $1.900/$1.000 (FVIF10%,n ) = 1,9 EK/S/MK-2/2012 27 Dengan menyusun ulang persamaan nilai masa depan atau nilai sekarang. (FVIF10%,n ) = (1+0,10)n n(In1,10) = In 1,9 n = (In 1,9)/(In 1,1) n = 6,73 tahun
  • 29.  Adalah serangkaian pembayaran atau penerimaan dalam jumlah yang sama selama jangka waktu atau periode tertentu.  Anuitas sederhana ⇨ (ordinary annuity) pembayaran atau penerimaan terjadi dalam setiap akhir periode.  Anuitas diterima di awal ⇨ (annuity due) pembayaran atau penerimaan terjadi pada awal setiap periode.  Anuitas majemuk ⇨ (compoundEK/S/MK-2/2012 29
  • 30.  Dimana: ◦ PMT = pembayaran anuitas yang disimpan atau diterima di akhir tiap tahun ◦ i = tingkat diskonto (bunga) tahunan ◦ PV = nilai masa depan anuitas di akhir tahun ke-n ◦ n = jumlah tahun di mana anuitas berlangsung EK/S/MK-2/2012 30
  • 31.  Untuk memenuhi pendidikan Universitas kita akan menabung $500 tiap akhir tahun selama 5 tahun berikut dalam bank dengan tingkat suku bunga 6%, berapa yang kita dapatkan di akhir tahun kelima? FV 5 = $500(1+0,06)4 + $500(1+0,06)3 + $500(1+0,06)2 + $500(1+0,06)1 + $500 FV 5 = $500(1,262) + $500(1,191) + $500(1,124) + $500(1,060) + $500 FV 5 = 631,00 + 595,50 + 530,00 + $500 EK/S/MK-2/2012 31
  • 32.  Dana pensiun, asuransi, dan bunga yang diterima dari obligasi semuanya melibatkan anuitas.  Dimana: ◦ PMT = pembayaran anuitas yang disimpan atau diterima di akhir tiap tahun ◦ i = tingkat diskonto (bunga) tahunan ◦ PV = nilai sekarang anuitas masa depan ◦ n = jumlah tahun di mana anuitas berlangsung EK/S/MK-2/2012 32
  • 33. 1. Berapa nilai yang akan datang diterima sekarang dari $500 di akhir tahun kelima dengan tingkat diskonto 6%? 2. Berapa nilai sekarang anuitas selama 10 tahun atas $1.000 yang didiskontokan kembali ke masa sekarang pada tingkat 5%? EK/S/MK-2/2012 33
  • 34.  Adalah tingkat bunga aktual yang diperoleh (dibayar) setelah menyesuaikan tingkat bunga nominal dengan berbagai faktor seperti jumlah periode pemajemukan per tahun.  Rumus tingkat bunga tahunan efektif yaitu Tingkat bunga tahunan efektif = (1 + [i/m])m - 1 EK/S/MK-2/2012 34