SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 9
Pelajaran 1 untuk 6 Januari 2018
Diadaptasi dari www.fustero.es
www.gmahktanjungpinang.org
Roma 12:2
“Janganlah kamu menjadi serupa dengan
dunia ini, tetapi berubahlah oleh
pembaharuan budimu, sehingga kamu dapat
membedakan manakah kehendak Allah: apa
yang baik, yang berkenan kepada Allah dan
yang sempurna."
Sebagai para penatalayan harta materi, kita harus berfokus pada hal-hal
surgawi gantinya pada hal-hal duniawi.
“Janganlah kamu mengasihi dunia dan apa yang ada di dalamnya. Jikalau
orang mengasihi dunia, maka kasih akan Bapa tidak ada di dalam orang itu.
Sebab semua yang ada di dalam dunia, yaitu keinginan daging dan keinginan
mata serta keangkuhan hidup, bukanlah berasal dari Bapa, melainkan dari
dunia. Dan dunia ini sedang lenyap dengan keinginannya, tetapi orang yang
melakukan kehendak Allah tetap hidup selama-lamanya.” (1 Yoh. 2:15-17)
1. Prioritas Kita.
2. Keinginan Kita.
 Keinginan daging
 Keinginan mata
 Keangkuhan Hidup
3. Identitas Kita.
PRIORITAS KITA
Ketika kekayaan dan harta benda
menjadi lebih penting daripada
hubungan kita dengan ALLAH, kita
kalah terhadap materialisme.
Pada Lukas 14:26-33, YESUS
mendorong kita untuk
merenungkan prioritas kita dalam
kehidupan ini.
Jika keinginan dunia ini menarik
semua perhatian kita, maka kita
sedang membangun “menara”
kehidupan pada fondasi yang
salah.
Jika prioritas kita adalah uang atau
kepuasan pribadi, ingatlah bahwa
“siapa mencintai kekayaan tidak
akan puas dengan
penghasilannya.” (Pengkhotbah
5:9).
“Demikian pulalah tiap-tiap orang di
antara kamu, yang tidak melepaskan
dirinya dari segala miliknya, tidak dapat
menjadi murid-Ku.” (Lukas 14:33)
KEINGINAN
DAGING
“Kata-Nya lagi kepada mereka: "Berjaga-jagalah
dan waspadalah terhadap segala ketamakan, sebab
walaupun seorang berlimpah-limpah hartanya,
hidupnya tidaklah tergantung dari pada
kekayaannya itu.’” (Lukas 12:15)
ALLAH memberi kita berkat-berkat materi, kekuatan untuk mendapatkannya
dan kemampuan untuk menggunakannya dengan benar. Meskipun demikian,
kadang kala keinginan untuk memiliki sesuatu menjadi lebih penting daripada
hal yang terpenting: Hidup kekal kita (Lukas 12:15-21).
ALLAH memberikan kita berkat-berkat materi yang dapat kita kelola, dan Ia
berkata: “jangan engkau tinggi hati, sehingga engkau melupakan TUHAN,
Allahmu, ….” (Ulangan 8:14).
KEINGINAN MATA
Iklan-iklan menampilkan gambar-gambar yang seringkali
tidak nyata, yang menarik kita untuk membeli barang-
barang yang sebenarnya tidak kita butuhkan.
Ketamakan bertumbuh dalam diri kita ketika kita ingin
memiliki apa yang dilihat oleh mata kita.
“Mata adalah pelita tubuh. Jika
matamu baik, teranglah seluruh
tubuhmu.” (Matius 6:22)
Segala sesuatunya itu adalah fantasi. Jika kita
mengizinkan ketamakan dalam hati kita, ia akan menjadi
agama yang sesat. Ia tidak memuaskan jiwa kita, tetapi
“keinginan daging” kita (Galatia 5:16).
Itulah sebabnya YESUS meminta kita untuk menjaga
mata kita tetap bersih dan murni.
KEANGKUHAN
HIDUP
Apakah persamaan yang dimiliki
oleh Lusifer (Yeh. 28:17; Yes.
14:14), Nebukadnezar (Dan. 4:30)
dan orang Farisi (Lukas 18:11-12)?
Mereka mencintai diri mereka
sendiri. Mereka menganggap diri
mereka lebih tinggi dan lebih baik
daripada orang lain.
Jika kita berpikir bahwa kita
penting, dan semuanya berfokus
pada diri kita, semua orang harus
berpikir bahwa kita lebih baik dari
mereka … Itu berarti kita memiliki
masalah yang serius, yaitu kita
bukan seorang Kristen (Roma 12:3).
Masalah itu biasanya berhubungan dengan cinta akan uang (1Tim. 6:10). Orang-
orang yang kaya, dan mereka yang ingin menjadi kaya, mudah untuk menjadi
sombong, egois dan hidup tanpa mengandalkan TUHAN. (Markus 10:25).
“dengan tidak mencari kepentingan sendiri atau
puji-pujian yang sia-sia. Sebaliknya hendaklah
dengan rendah hati yang seorang menganggap yang
lain lebih utama dari pada dirinya sendiri.” Flp.2:3)
IDENTITAS KITA
Yang manakah yang menjadi identitas kita?
PELAYAN HARTA
DUNIA
PELAYAN ALLAH
“Tak seorang pun dapat mengabdi kepada dua tuan. Karena jika demikian, ia
akan membenci yang seorang dan mengasihi yang lain, atau ia akan setia
kepada yang seorang dan tidak mengindahkan yang lain. Kamu tidak dapat
mengabdi kepada Allah dan kepada Mamon.” (Matius 6:24)
IDENTITAS KITA Allah memberi kita berkat materi untuk
menikmati dan mengembangkan karakter
kita. Bila kita menggunakannya untuk
menghormati Tuhan dan membantu mereka
yang Ia ciptakan, kita akan diberkati. Jika
kita menjadi materialistis, kita akan
kehilangan berkat tersebut.
Marilah kita bersyukur dan menyembah Bapa
Surgawi kita ketika kita dikaruniakan harta benda
di dunia ini.
Penatalayanan dan materialisme
meliputi seluruh aspek hidup
kita. Identitas kita bergantung
pada pilihan kita. Kita dapat
menjadi penatalayan atau
menjadi hamba dari harta
benda yang ALLAh berikan
kepada kita.
“Pertobatan adalah karya yang sering paling tidak kita hargai.
Bukanlah perkara yang kecil untuk mengubah pikiran duniawi yang
mencintai dosa dan membawanya untuk memahami kasih Kristus,
pesona anugerah-Nya, dan kemuliaan Allah yang tak terkatakan,
sehingga jiwa-jiwa diilhami dengan cinta ilahi dan terpikat dengan
pengetahuan surgawi. Ketika mereka memahami hal-hal ini,
kehidupan mereka yang lama akan tampak menjijikkan. Mereka akan
membenci dosa, dan, menghancurkan hati mereka di hadapan ALLAH,
mereka akan memeluk Kristus sebagai kehidupan dan sukacita jiwa.
Mereka meninggalkan kesenangan lama mereka. Mereka akan
memiliki pikiran baru, kasih sayang baru, minat baru, kehendak baru.
... Keinginan daging, keinginan mata, dan keangkuhan hidup, yang
sebelumnya disukai sebelumnya, sekarang tidak lagi disukai, dan
Kristus adalah pesona kehidupan, mahkota sukacita.
Surga, yang pernah dianggap tidak memiliki pesona, sekarang dilihat
dalam kekayaan dan kemuliaannya; dan mereka merenungkannya
sebagai rumah masa depan mereka, di mana mereka akan melihat,
mengasihi, dan memuji Dia yang telah menebus mereka dengan
darah-Nya yang berharga.” E.G.W. (To Be Like Jesus, December 8)

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

161 estudo panoramico-da_biblia-o_livro_de_galatas-parte_1
161 estudo panoramico-da_biblia-o_livro_de_galatas-parte_1161 estudo panoramico-da_biblia-o_livro_de_galatas-parte_1
161 estudo panoramico-da_biblia-o_livro_de_galatas-parte_1Robson Tavares Fernandes
 
DIPROSES UNTUK MEMBERITAKAN KEMASYHURAN TUHAN
DIPROSES UNTUK MEMBERITAKAN KEMASYHURAN TUHANDIPROSES UNTUK MEMBERITAKAN KEMASYHURAN TUHAN
DIPROSES UNTUK MEMBERITAKAN KEMASYHURAN TUHANYohanes Ratu Eda
 
Sekolah Sabat - Triwulan 1 2023 - Pelajaran 11
Sekolah Sabat - Triwulan 1 2023 - Pelajaran 11Sekolah Sabat - Triwulan 1 2023 - Pelajaran 11
Sekolah Sabat - Triwulan 1 2023 - Pelajaran 11Adam Hiola
 
Lição 11 - A Igreja no Poder do Espírito Santo
Lição 11 - A Igreja no Poder do Espírito SantoLição 11 - A Igreja no Poder do Espírito Santo
Lição 11 - A Igreja no Poder do Espírito SantoÉder Tomé
 
Lição 1: A Igreja diante do Espírito da Babilônia.pptx
Lição 1: A Igreja diante do Espírito da Babilônia.pptxLição 1: A Igreja diante do Espírito da Babilônia.pptx
Lição 1: A Igreja diante do Espírito da Babilônia.pptxCelso Napoleon
 
Sekolah Sabat - Triwulan 3 2023 - Pelajaran 14
Sekolah Sabat - Triwulan 3 2023 - Pelajaran 14Sekolah Sabat - Triwulan 3 2023 - Pelajaran 14
Sekolah Sabat - Triwulan 3 2023 - Pelajaran 14Adam Hiola
 
Pemberitaan firman tuhan powerpoint slide
Pemberitaan firman tuhan   powerpoint slidePemberitaan firman tuhan   powerpoint slide
Pemberitaan firman tuhan powerpoint slideGerry Atje
 
Perjamuan kudus
Perjamuan kudusPerjamuan kudus
Perjamuan kudusDing Emang
 
Lição 07 - A Salvação pela Graça
Lição 07 - A Salvação pela GraçaLição 07 - A Salvação pela Graça
Lição 07 - A Salvação pela GraçaÉder Tomé
 
Sekolah Sabat - Triwulan 4 2022 - Pelajaran 11
Sekolah Sabat - Triwulan 4 2022 - Pelajaran 11Sekolah Sabat - Triwulan 4 2022 - Pelajaran 11
Sekolah Sabat - Triwulan 4 2022 - Pelajaran 11Adam Hiola
 
Lição 2 - A Mordomia do Corpo
Lição 2 - A Mordomia do CorpoLição 2 - A Mordomia do Corpo
Lição 2 - A Mordomia do CorpoÉder Tomé
 
CONF.. NACIMIENTO DE JESUS, LOS ANGELES Y LOS PASTORES. SU IMPORTANCIA Y SU I...
CONF.. NACIMIENTO DE JESUS, LOS ANGELES Y LOS PASTORES. SU IMPORTANCIA Y SU I...CONF.. NACIMIENTO DE JESUS, LOS ANGELES Y LOS PASTORES. SU IMPORTANCIA Y SU I...
CONF.. NACIMIENTO DE JESUS, LOS ANGELES Y LOS PASTORES. SU IMPORTANCIA Y SU I...CPV
 
Lição 1 - A formação do caráter do cristão
Lição 1 - A formação do caráter do cristãoLição 1 - A formação do caráter do cristão
Lição 1 - A formação do caráter do cristãoErberson Pinheiro
 
Sekolah Sabat - Triwulan 1 2023 - Pelajaran 1
Sekolah Sabat - Triwulan 1 2023 - Pelajaran 1Sekolah Sabat - Triwulan 1 2023 - Pelajaran 1
Sekolah Sabat - Triwulan 1 2023 - Pelajaran 1Adam Hiola
 
Lição 1- As obras da carne e o fruto do espírito
Lição 1- As obras da carne e o fruto do espíritoLição 1- As obras da carne e o fruto do espírito
Lição 1- As obras da carne e o fruto do espíritoErberson Pinheiro
 

Was ist angesagt? (20)

161 estudo panoramico-da_biblia-o_livro_de_galatas-parte_1
161 estudo panoramico-da_biblia-o_livro_de_galatas-parte_1161 estudo panoramico-da_biblia-o_livro_de_galatas-parte_1
161 estudo panoramico-da_biblia-o_livro_de_galatas-parte_1
 
DIPROSES UNTUK MEMBERITAKAN KEMASYHURAN TUHAN
DIPROSES UNTUK MEMBERITAKAN KEMASYHURAN TUHANDIPROSES UNTUK MEMBERITAKAN KEMASYHURAN TUHAN
DIPROSES UNTUK MEMBERITAKAN KEMASYHURAN TUHAN
 
Sekolah Sabat - Triwulan 1 2023 - Pelajaran 11
Sekolah Sabat - Triwulan 1 2023 - Pelajaran 11Sekolah Sabat - Triwulan 1 2023 - Pelajaran 11
Sekolah Sabat - Triwulan 1 2023 - Pelajaran 11
 
Lição 11 - A Igreja no Poder do Espírito Santo
Lição 11 - A Igreja no Poder do Espírito SantoLição 11 - A Igreja no Poder do Espírito Santo
Lição 11 - A Igreja no Poder do Espírito Santo
 
Lição 1: A Igreja diante do Espírito da Babilônia.pptx
Lição 1: A Igreja diante do Espírito da Babilônia.pptxLição 1: A Igreja diante do Espírito da Babilônia.pptx
Lição 1: A Igreja diante do Espírito da Babilônia.pptx
 
O poder da palavra de Deus
O poder da palavra de DeusO poder da palavra de Deus
O poder da palavra de Deus
 
Sekolah Sabat - Triwulan 3 2023 - Pelajaran 14
Sekolah Sabat - Triwulan 3 2023 - Pelajaran 14Sekolah Sabat - Triwulan 3 2023 - Pelajaran 14
Sekolah Sabat - Triwulan 3 2023 - Pelajaran 14
 
Pemberitaan firman tuhan powerpoint slide
Pemberitaan firman tuhan   powerpoint slidePemberitaan firman tuhan   powerpoint slide
Pemberitaan firman tuhan powerpoint slide
 
Perjamuan kudus
Perjamuan kudusPerjamuan kudus
Perjamuan kudus
 
Lição 07 - A Salvação pela Graça
Lição 07 - A Salvação pela GraçaLição 07 - A Salvação pela Graça
Lição 07 - A Salvação pela Graça
 
Sekolah Sabat - Triwulan 4 2022 - Pelajaran 11
Sekolah Sabat - Triwulan 4 2022 - Pelajaran 11Sekolah Sabat - Triwulan 4 2022 - Pelajaran 11
Sekolah Sabat - Triwulan 4 2022 - Pelajaran 11
 
Ser y Hacer
Ser y HacerSer y Hacer
Ser y Hacer
 
Seminar natal
Seminar natalSeminar natal
Seminar natal
 
Lição 2 - A Mordomia do Corpo
Lição 2 - A Mordomia do CorpoLição 2 - A Mordomia do Corpo
Lição 2 - A Mordomia do Corpo
 
Kesucian
KesucianKesucian
Kesucian
 
CONF.. NACIMIENTO DE JESUS, LOS ANGELES Y LOS PASTORES. SU IMPORTANCIA Y SU I...
CONF.. NACIMIENTO DE JESUS, LOS ANGELES Y LOS PASTORES. SU IMPORTANCIA Y SU I...CONF.. NACIMIENTO DE JESUS, LOS ANGELES Y LOS PASTORES. SU IMPORTANCIA Y SU I...
CONF.. NACIMIENTO DE JESUS, LOS ANGELES Y LOS PASTORES. SU IMPORTANCIA Y SU I...
 
Lição 1 - A formação do caráter do cristão
Lição 1 - A formação do caráter do cristãoLição 1 - A formação do caráter do cristão
Lição 1 - A formação do caráter do cristão
 
Sekolah Sabat - Triwulan 1 2023 - Pelajaran 1
Sekolah Sabat - Triwulan 1 2023 - Pelajaran 1Sekolah Sabat - Triwulan 1 2023 - Pelajaran 1
Sekolah Sabat - Triwulan 1 2023 - Pelajaran 1
 
Iman Obat Tawar Hati
Iman Obat Tawar HatiIman Obat Tawar Hati
Iman Obat Tawar Hati
 
Lição 1- As obras da carne e o fruto do espírito
Lição 1- As obras da carne e o fruto do espíritoLição 1- As obras da carne e o fruto do espírito
Lição 1- As obras da carne e o fruto do espírito
 

Ähnlich wie BERUBAH MELALUI KASIH

Apa yang harus kita lakukan saat ini
Apa yang harus kita lakukan saat iniApa yang harus kita lakukan saat ini
Apa yang harus kita lakukan saat iniCharlie Tanara
 
Pelajaran sekolah sabat ke 2 triwulan 1 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 2 triwulan 1 2018Pelajaran sekolah sabat ke 2 triwulan 1 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 2 triwulan 1 2018David Syahputra
 
Modul Lengkap Tugas Perkembangan Anak 2
Modul Lengkap Tugas Perkembangan Anak 2Modul Lengkap Tugas Perkembangan Anak 2
Modul Lengkap Tugas Perkembangan Anak 2Amphie Yuurisman
 
Tugaas agama ppt grup 4
Tugaas agama ppt grup 4Tugaas agama ppt grup 4
Tugaas agama ppt grup 4meidyadelina
 
Memahami kasih karunia
Memahami kasih karuniaMemahami kasih karunia
Memahami kasih karuniayerywadu
 
GoGOD! Loving God!
GoGOD! Loving God!GoGOD! Loving God!
GoGOD! Loving God!SABDA
 
Pelajaran Sekolah Sabat ke-6 Triwulan III 2016
Pelajaran Sekolah Sabat ke-6 Triwulan III 2016Pelajaran Sekolah Sabat ke-6 Triwulan III 2016
Pelajaran Sekolah Sabat ke-6 Triwulan III 2016David Syahputra
 
Bab 2 mengenal allah (1)
Bab 2 mengenal allah (1)Bab 2 mengenal allah (1)
Bab 2 mengenal allah (1)Dewi Lajolie
 
Pelajaran sekolah sabat ke 7 triwulan 4 2017
Pelajaran sekolah sabat ke 7 triwulan 4 2017Pelajaran sekolah sabat ke 7 triwulan 4 2017
Pelajaran sekolah sabat ke 7 triwulan 4 2017David Syahputra
 
syarat menjadi penuai jiwa bagi kristus.
syarat menjadi penuai jiwa bagi kristus.syarat menjadi penuai jiwa bagi kristus.
syarat menjadi penuai jiwa bagi kristus.HartonoIfana
 
God's Dream For You Part 2
God's Dream For You Part 2God's Dream For You Part 2
God's Dream For You Part 2SIB Central City
 
Pelajaran sekolah sabat ke 3 triwulan 1 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 3 triwulan 1 2018Pelajaran sekolah sabat ke 3 triwulan 1 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 3 triwulan 1 2018David Syahputra
 

Ähnlich wie BERUBAH MELALUI KASIH (20)

Apa yang harus kita lakukan saat ini
Apa yang harus kita lakukan saat iniApa yang harus kita lakukan saat ini
Apa yang harus kita lakukan saat ini
 
Coram Deo "Berada dalam Hadirat-Nya"
Coram Deo "Berada dalam Hadirat-Nya"Coram Deo "Berada dalam Hadirat-Nya"
Coram Deo "Berada dalam Hadirat-Nya"
 
Ingat panggilanmu
Ingat panggilanmuIngat panggilanmu
Ingat panggilanmu
 
Ingat panggilanmu
Ingat panggilanmuIngat panggilanmu
Ingat panggilanmu
 
Pelajaran sekolah sabat ke 2 triwulan 1 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 2 triwulan 1 2018Pelajaran sekolah sabat ke 2 triwulan 1 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 2 triwulan 1 2018
 
Modul Lengkap Tugas Perkembangan Anak 2
Modul Lengkap Tugas Perkembangan Anak 2Modul Lengkap Tugas Perkembangan Anak 2
Modul Lengkap Tugas Perkembangan Anak 2
 
Tugaas agama ppt grup 4
Tugaas agama ppt grup 4Tugaas agama ppt grup 4
Tugaas agama ppt grup 4
 
Memahami kasih karunia
Memahami kasih karuniaMemahami kasih karunia
Memahami kasih karunia
 
Mengenal yang Mahakudus
Mengenal yang MahakudusMengenal yang Mahakudus
Mengenal yang Mahakudus
 
Mengisi kemerdekaan
Mengisi kemerdekaanMengisi kemerdekaan
Mengisi kemerdekaan
 
GoGOD! Loving God!
GoGOD! Loving God!GoGOD! Loving God!
GoGOD! Loving God!
 
Pel 5 pelayan sel
Pel 5 pelayan selPel 5 pelayan sel
Pel 5 pelayan sel
 
Pelajaran Sekolah Sabat ke-6 Triwulan III 2016
Pelajaran Sekolah Sabat ke-6 Triwulan III 2016Pelajaran Sekolah Sabat ke-6 Triwulan III 2016
Pelajaran Sekolah Sabat ke-6 Triwulan III 2016
 
Renungan 3
Renungan 3Renungan 3
Renungan 3
 
Bab 2 mengenal allah (1)
Bab 2 mengenal allah (1)Bab 2 mengenal allah (1)
Bab 2 mengenal allah (1)
 
Pelajaran sekolah sabat ke 7 triwulan 4 2017
Pelajaran sekolah sabat ke 7 triwulan 4 2017Pelajaran sekolah sabat ke 7 triwulan 4 2017
Pelajaran sekolah sabat ke 7 triwulan 4 2017
 
syarat menjadi penuai jiwa bagi kristus.
syarat menjadi penuai jiwa bagi kristus.syarat menjadi penuai jiwa bagi kristus.
syarat menjadi penuai jiwa bagi kristus.
 
God's Dream For You Part 2
God's Dream For You Part 2God's Dream For You Part 2
God's Dream For You Part 2
 
Pelajaran sekolah sabat ke 3 triwulan 1 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 3 triwulan 1 2018Pelajaran sekolah sabat ke 3 triwulan 1 2018
Pelajaran sekolah sabat ke 3 triwulan 1 2018
 
Multiply august 2012
Multiply august 2012Multiply august 2012
Multiply august 2012
 

Mehr von David Syahputra

Sabbath school lesson 4, 1st quarter 2022
Sabbath school lesson 4, 1st quarter 2022Sabbath school lesson 4, 1st quarter 2022
Sabbath school lesson 4, 1st quarter 2022David Syahputra
 
Pelajaran sekolah sabat ke-2 triwulan I 2022
Pelajaran sekolah sabat ke-2 triwulan I 2022Pelajaran sekolah sabat ke-2 triwulan I 2022
Pelajaran sekolah sabat ke-2 triwulan I 2022David Syahputra
 
Sabbath school lesson 2, 1st quarter 2022
Sabbath school lesson 2, 1st quarter 2022Sabbath school lesson 2, 1st quarter 2022
Sabbath school lesson 2, 1st quarter 2022David Syahputra
 
Sabbath school lesson 5, 4th quarter 2021
Sabbath school lesson 5, 4th quarter 2021Sabbath school lesson 5, 4th quarter 2021
Sabbath school lesson 5, 4th quarter 2021David Syahputra
 
Pelajaran Sekolah Sabat ke-5 Triwulan IV 2021
Pelajaran Sekolah Sabat ke-5 Triwulan IV 2021 Pelajaran Sekolah Sabat ke-5 Triwulan IV 2021
Pelajaran Sekolah Sabat ke-5 Triwulan IV 2021 David Syahputra
 
Pelajaran sekolah sabat ke -4 triwulan IV 2021
Pelajaran sekolah sabat ke -4 triwulan IV 2021Pelajaran sekolah sabat ke -4 triwulan IV 2021
Pelajaran sekolah sabat ke -4 triwulan IV 2021David Syahputra
 
Sabbath school lesson 4, 4th quarter 2021
Sabbath school lesson 4, 4th quarter 2021Sabbath school lesson 4, 4th quarter 2021
Sabbath school lesson 4, 4th quarter 2021David Syahputra
 
Sabbath school lesson 9, 3rd quarter 2021
Sabbath school lesson 9, 3rd quarter 2021Sabbath school lesson 9, 3rd quarter 2021
Sabbath school lesson 9, 3rd quarter 2021David Syahputra
 
Pelajaran Sekolah Sabat ke -9 Triwulan III 2021
Pelajaran Sekolah Sabat ke -9 Triwulan III 2021Pelajaran Sekolah Sabat ke -9 Triwulan III 2021
Pelajaran Sekolah Sabat ke -9 Triwulan III 2021David Syahputra
 
Pelajaran Sekolah Sabat ke-3 Triwulan III 2021
Pelajaran Sekolah Sabat ke-3 Triwulan III 2021Pelajaran Sekolah Sabat ke-3 Triwulan III 2021
Pelajaran Sekolah Sabat ke-3 Triwulan III 2021David Syahputra
 
Sabbath school lesson 3, 3rd quarter 2021
Sabbath school lesson 3, 3rd quarter 2021Sabbath school lesson 3, 3rd quarter 2021
Sabbath school lesson 3, 3rd quarter 2021David Syahputra
 
Pelajaran sekolah sabat ke 12 triwulan II 2021
Pelajaran sekolah sabat ke 12 triwulan II 2021Pelajaran sekolah sabat ke 12 triwulan II 2021
Pelajaran sekolah sabat ke 12 triwulan II 2021David Syahputra
 
Sabbath school lesson 13, 2nd quarter 2021
Sabbath school lesson 13, 2nd quarter 2021Sabbath school lesson 13, 2nd quarter 2021
Sabbath school lesson 13, 2nd quarter 2021David Syahputra
 
Pelajaran sekolah sabat ke- 13 triwulan III 2021
Pelajaran sekolah sabat ke- 13 triwulan III 2021Pelajaran sekolah sabat ke- 13 triwulan III 2021
Pelajaran sekolah sabat ke- 13 triwulan III 2021David Syahputra
 
Sabbath school lesson 1, 3rd quarter 2021
Sabbath school lesson 1, 3rd quarter 2021Sabbath school lesson 1, 3rd quarter 2021
Sabbath school lesson 1, 3rd quarter 2021David Syahputra
 
Pelajaran sekolah sabat ke- 1 triwulan III 2021
Pelajaran sekolah sabat ke- 1 triwulan III 2021Pelajaran sekolah sabat ke- 1 triwulan III 2021
Pelajaran sekolah sabat ke- 1 triwulan III 2021David Syahputra
 
Pelajaran sekolah sabat ke --2 triwulan III 2021
Pelajaran sekolah sabat ke --2 triwulan III 2021Pelajaran sekolah sabat ke --2 triwulan III 2021
Pelajaran sekolah sabat ke --2 triwulan III 2021David Syahputra
 
Sabbath school lesson 12, 2nd quarter 2021
Sabbath school lesson 12, 2nd quarter 2021Sabbath school lesson 12, 2nd quarter 2021
Sabbath school lesson 12, 2nd quarter 2021David Syahputra
 
Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan II 2021
Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan II 2021Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan II 2021
Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan II 2021David Syahputra
 
Sabbath school lesson 9, 2nd quarter 2021
Sabbath school lesson 9, 2nd quarter 2021Sabbath school lesson 9, 2nd quarter 2021
Sabbath school lesson 9, 2nd quarter 2021David Syahputra
 

Mehr von David Syahputra (20)

Sabbath school lesson 4, 1st quarter 2022
Sabbath school lesson 4, 1st quarter 2022Sabbath school lesson 4, 1st quarter 2022
Sabbath school lesson 4, 1st quarter 2022
 
Pelajaran sekolah sabat ke-2 triwulan I 2022
Pelajaran sekolah sabat ke-2 triwulan I 2022Pelajaran sekolah sabat ke-2 triwulan I 2022
Pelajaran sekolah sabat ke-2 triwulan I 2022
 
Sabbath school lesson 2, 1st quarter 2022
Sabbath school lesson 2, 1st quarter 2022Sabbath school lesson 2, 1st quarter 2022
Sabbath school lesson 2, 1st quarter 2022
 
Sabbath school lesson 5, 4th quarter 2021
Sabbath school lesson 5, 4th quarter 2021Sabbath school lesson 5, 4th quarter 2021
Sabbath school lesson 5, 4th quarter 2021
 
Pelajaran Sekolah Sabat ke-5 Triwulan IV 2021
Pelajaran Sekolah Sabat ke-5 Triwulan IV 2021 Pelajaran Sekolah Sabat ke-5 Triwulan IV 2021
Pelajaran Sekolah Sabat ke-5 Triwulan IV 2021
 
Pelajaran sekolah sabat ke -4 triwulan IV 2021
Pelajaran sekolah sabat ke -4 triwulan IV 2021Pelajaran sekolah sabat ke -4 triwulan IV 2021
Pelajaran sekolah sabat ke -4 triwulan IV 2021
 
Sabbath school lesson 4, 4th quarter 2021
Sabbath school lesson 4, 4th quarter 2021Sabbath school lesson 4, 4th quarter 2021
Sabbath school lesson 4, 4th quarter 2021
 
Sabbath school lesson 9, 3rd quarter 2021
Sabbath school lesson 9, 3rd quarter 2021Sabbath school lesson 9, 3rd quarter 2021
Sabbath school lesson 9, 3rd quarter 2021
 
Pelajaran Sekolah Sabat ke -9 Triwulan III 2021
Pelajaran Sekolah Sabat ke -9 Triwulan III 2021Pelajaran Sekolah Sabat ke -9 Triwulan III 2021
Pelajaran Sekolah Sabat ke -9 Triwulan III 2021
 
Pelajaran Sekolah Sabat ke-3 Triwulan III 2021
Pelajaran Sekolah Sabat ke-3 Triwulan III 2021Pelajaran Sekolah Sabat ke-3 Triwulan III 2021
Pelajaran Sekolah Sabat ke-3 Triwulan III 2021
 
Sabbath school lesson 3, 3rd quarter 2021
Sabbath school lesson 3, 3rd quarter 2021Sabbath school lesson 3, 3rd quarter 2021
Sabbath school lesson 3, 3rd quarter 2021
 
Pelajaran sekolah sabat ke 12 triwulan II 2021
Pelajaran sekolah sabat ke 12 triwulan II 2021Pelajaran sekolah sabat ke 12 triwulan II 2021
Pelajaran sekolah sabat ke 12 triwulan II 2021
 
Sabbath school lesson 13, 2nd quarter 2021
Sabbath school lesson 13, 2nd quarter 2021Sabbath school lesson 13, 2nd quarter 2021
Sabbath school lesson 13, 2nd quarter 2021
 
Pelajaran sekolah sabat ke- 13 triwulan III 2021
Pelajaran sekolah sabat ke- 13 triwulan III 2021Pelajaran sekolah sabat ke- 13 triwulan III 2021
Pelajaran sekolah sabat ke- 13 triwulan III 2021
 
Sabbath school lesson 1, 3rd quarter 2021
Sabbath school lesson 1, 3rd quarter 2021Sabbath school lesson 1, 3rd quarter 2021
Sabbath school lesson 1, 3rd quarter 2021
 
Pelajaran sekolah sabat ke- 1 triwulan III 2021
Pelajaran sekolah sabat ke- 1 triwulan III 2021Pelajaran sekolah sabat ke- 1 triwulan III 2021
Pelajaran sekolah sabat ke- 1 triwulan III 2021
 
Pelajaran sekolah sabat ke --2 triwulan III 2021
Pelajaran sekolah sabat ke --2 triwulan III 2021Pelajaran sekolah sabat ke --2 triwulan III 2021
Pelajaran sekolah sabat ke --2 triwulan III 2021
 
Sabbath school lesson 12, 2nd quarter 2021
Sabbath school lesson 12, 2nd quarter 2021Sabbath school lesson 12, 2nd quarter 2021
Sabbath school lesson 12, 2nd quarter 2021
 
Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan II 2021
Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan II 2021Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan II 2021
Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan II 2021
 
Sabbath school lesson 9, 2nd quarter 2021
Sabbath school lesson 9, 2nd quarter 2021Sabbath school lesson 9, 2nd quarter 2021
Sabbath school lesson 9, 2nd quarter 2021
 

Kürzlich hochgeladen

AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURANAYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURANBudiSetiawan246494
 
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024milliantefraim
 
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syaratIhsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syaratpuji239858
 
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfPenampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfDianNovitaMariaBanun1
 
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.KennayaWjaya
 
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)ErnestBeardly1
 
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .Ustadz Habib
 
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRenungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRobert Siby
 
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga BahagiaSEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga BahagiaRobert Siby
 
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSWJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSRobert Siby
 
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6Adam Hiola
 
Ternyata Ada KUASA Dibalik UCAPAN SYUKUR
Ternyata Ada KUASA Dibalik UCAPAN SYUKURTernyata Ada KUASA Dibalik UCAPAN SYUKUR
Ternyata Ada KUASA Dibalik UCAPAN SYUKURSmpPGRI6AminJaya
 
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdf
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdfBuku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdf
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdfsrengseng1c
 
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAHWJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAHRobert Siby
 

Kürzlich hochgeladen (14)

AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURANAYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURAN
 
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024
 
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syaratIhsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
 
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfPenampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
 
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
 
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)
 
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
 
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRenungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
 
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga BahagiaSEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
 
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSWJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
 
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
 
Ternyata Ada KUASA Dibalik UCAPAN SYUKUR
Ternyata Ada KUASA Dibalik UCAPAN SYUKURTernyata Ada KUASA Dibalik UCAPAN SYUKUR
Ternyata Ada KUASA Dibalik UCAPAN SYUKUR
 
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdf
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdfBuku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdf
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdf
 
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAHWJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
 

BERUBAH MELALUI KASIH

  • 1. Pelajaran 1 untuk 6 Januari 2018 Diadaptasi dari www.fustero.es www.gmahktanjungpinang.org Roma 12:2 “Janganlah kamu menjadi serupa dengan dunia ini, tetapi berubahlah oleh pembaharuan budimu, sehingga kamu dapat membedakan manakah kehendak Allah: apa yang baik, yang berkenan kepada Allah dan yang sempurna."
  • 2. Sebagai para penatalayan harta materi, kita harus berfokus pada hal-hal surgawi gantinya pada hal-hal duniawi. “Janganlah kamu mengasihi dunia dan apa yang ada di dalamnya. Jikalau orang mengasihi dunia, maka kasih akan Bapa tidak ada di dalam orang itu. Sebab semua yang ada di dalam dunia, yaitu keinginan daging dan keinginan mata serta keangkuhan hidup, bukanlah berasal dari Bapa, melainkan dari dunia. Dan dunia ini sedang lenyap dengan keinginannya, tetapi orang yang melakukan kehendak Allah tetap hidup selama-lamanya.” (1 Yoh. 2:15-17) 1. Prioritas Kita. 2. Keinginan Kita.  Keinginan daging  Keinginan mata  Keangkuhan Hidup 3. Identitas Kita.
  • 3. PRIORITAS KITA Ketika kekayaan dan harta benda menjadi lebih penting daripada hubungan kita dengan ALLAH, kita kalah terhadap materialisme. Pada Lukas 14:26-33, YESUS mendorong kita untuk merenungkan prioritas kita dalam kehidupan ini. Jika keinginan dunia ini menarik semua perhatian kita, maka kita sedang membangun “menara” kehidupan pada fondasi yang salah. Jika prioritas kita adalah uang atau kepuasan pribadi, ingatlah bahwa “siapa mencintai kekayaan tidak akan puas dengan penghasilannya.” (Pengkhotbah 5:9). “Demikian pulalah tiap-tiap orang di antara kamu, yang tidak melepaskan dirinya dari segala miliknya, tidak dapat menjadi murid-Ku.” (Lukas 14:33)
  • 4. KEINGINAN DAGING “Kata-Nya lagi kepada mereka: "Berjaga-jagalah dan waspadalah terhadap segala ketamakan, sebab walaupun seorang berlimpah-limpah hartanya, hidupnya tidaklah tergantung dari pada kekayaannya itu.’” (Lukas 12:15) ALLAH memberi kita berkat-berkat materi, kekuatan untuk mendapatkannya dan kemampuan untuk menggunakannya dengan benar. Meskipun demikian, kadang kala keinginan untuk memiliki sesuatu menjadi lebih penting daripada hal yang terpenting: Hidup kekal kita (Lukas 12:15-21). ALLAH memberikan kita berkat-berkat materi yang dapat kita kelola, dan Ia berkata: “jangan engkau tinggi hati, sehingga engkau melupakan TUHAN, Allahmu, ….” (Ulangan 8:14).
  • 5. KEINGINAN MATA Iklan-iklan menampilkan gambar-gambar yang seringkali tidak nyata, yang menarik kita untuk membeli barang- barang yang sebenarnya tidak kita butuhkan. Ketamakan bertumbuh dalam diri kita ketika kita ingin memiliki apa yang dilihat oleh mata kita. “Mata adalah pelita tubuh. Jika matamu baik, teranglah seluruh tubuhmu.” (Matius 6:22) Segala sesuatunya itu adalah fantasi. Jika kita mengizinkan ketamakan dalam hati kita, ia akan menjadi agama yang sesat. Ia tidak memuaskan jiwa kita, tetapi “keinginan daging” kita (Galatia 5:16). Itulah sebabnya YESUS meminta kita untuk menjaga mata kita tetap bersih dan murni.
  • 6. KEANGKUHAN HIDUP Apakah persamaan yang dimiliki oleh Lusifer (Yeh. 28:17; Yes. 14:14), Nebukadnezar (Dan. 4:30) dan orang Farisi (Lukas 18:11-12)? Mereka mencintai diri mereka sendiri. Mereka menganggap diri mereka lebih tinggi dan lebih baik daripada orang lain. Jika kita berpikir bahwa kita penting, dan semuanya berfokus pada diri kita, semua orang harus berpikir bahwa kita lebih baik dari mereka … Itu berarti kita memiliki masalah yang serius, yaitu kita bukan seorang Kristen (Roma 12:3). Masalah itu biasanya berhubungan dengan cinta akan uang (1Tim. 6:10). Orang- orang yang kaya, dan mereka yang ingin menjadi kaya, mudah untuk menjadi sombong, egois dan hidup tanpa mengandalkan TUHAN. (Markus 10:25). “dengan tidak mencari kepentingan sendiri atau puji-pujian yang sia-sia. Sebaliknya hendaklah dengan rendah hati yang seorang menganggap yang lain lebih utama dari pada dirinya sendiri.” Flp.2:3)
  • 7. IDENTITAS KITA Yang manakah yang menjadi identitas kita? PELAYAN HARTA DUNIA PELAYAN ALLAH “Tak seorang pun dapat mengabdi kepada dua tuan. Karena jika demikian, ia akan membenci yang seorang dan mengasihi yang lain, atau ia akan setia kepada yang seorang dan tidak mengindahkan yang lain. Kamu tidak dapat mengabdi kepada Allah dan kepada Mamon.” (Matius 6:24)
  • 8. IDENTITAS KITA Allah memberi kita berkat materi untuk menikmati dan mengembangkan karakter kita. Bila kita menggunakannya untuk menghormati Tuhan dan membantu mereka yang Ia ciptakan, kita akan diberkati. Jika kita menjadi materialistis, kita akan kehilangan berkat tersebut. Marilah kita bersyukur dan menyembah Bapa Surgawi kita ketika kita dikaruniakan harta benda di dunia ini. Penatalayanan dan materialisme meliputi seluruh aspek hidup kita. Identitas kita bergantung pada pilihan kita. Kita dapat menjadi penatalayan atau menjadi hamba dari harta benda yang ALLAh berikan kepada kita.
  • 9. “Pertobatan adalah karya yang sering paling tidak kita hargai. Bukanlah perkara yang kecil untuk mengubah pikiran duniawi yang mencintai dosa dan membawanya untuk memahami kasih Kristus, pesona anugerah-Nya, dan kemuliaan Allah yang tak terkatakan, sehingga jiwa-jiwa diilhami dengan cinta ilahi dan terpikat dengan pengetahuan surgawi. Ketika mereka memahami hal-hal ini, kehidupan mereka yang lama akan tampak menjijikkan. Mereka akan membenci dosa, dan, menghancurkan hati mereka di hadapan ALLAH, mereka akan memeluk Kristus sebagai kehidupan dan sukacita jiwa. Mereka meninggalkan kesenangan lama mereka. Mereka akan memiliki pikiran baru, kasih sayang baru, minat baru, kehendak baru. ... Keinginan daging, keinginan mata, dan keangkuhan hidup, yang sebelumnya disukai sebelumnya, sekarang tidak lagi disukai, dan Kristus adalah pesona kehidupan, mahkota sukacita. Surga, yang pernah dianggap tidak memiliki pesona, sekarang dilihat dalam kekayaan dan kemuliaannya; dan mereka merenungkannya sebagai rumah masa depan mereka, di mana mereka akan melihat, mengasihi, dan memuji Dia yang telah menebus mereka dengan darah-Nya yang berharga.” E.G.W. (To Be Like Jesus, December 8)