SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 10
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Nama Sekolah : SMK Negeri 3 Maumere
Mata Pelajaran : Dasar Kompetensi Kejuruan
Kelas/Semester : I ( satu )/ 2 (Dua)
Pertemuan ke : 1 - 3
Standar Kompetensi : Menginstalasi Sistem Operasi Berbasis GUI dan CLI
Kode Kompetensi : 071.DKK.07
Kompetensi Dasar : Menjelaskan langkah instalasi sistem operasi berbasis GUI (graphical user
interface)
Indikator :
 Paket instalasi sistemoperasi yang legal disediakan dalammedia
penyimpanan yang sesuai (HD, CD, FD, DVD atau media lainnya).
 Installation manual sistemoperasi sudah disediakan dan dipahami
 Manual Media paket instalasi sistemoperasi dipasang dan siap
diakses.
 Logsheet/report-sheet telah disiapkan
Alokasi Waktu : 12 x 40 Menit
NILAI PENDIDIKAN BUDAYA DAN KARAKTER BANGSA
 Disiplin dalam mematuhi peraturan sekolah.
 Menghargai prestasi hasil kerja orang lain
 Mengerjakan tugas yang diterima secara aktif, mandiri, inisiatif dan kreatif
 Mengerjakan soal tes/ulangan dengan kemandirian dan penuh kejujuran
 Saling Bekerja sama dalam mengerjakan tugas kelompok
 Berkomunikasi lisan/ tulisan dengan guru maupun teman menggunakan bahasa yang benar
dan sopan
A. TUJUAN PEMBELAJARAN
Tujuan dari pembelajaran ini adalah agar peserta didik mampu:
1. Siswa mampu menjelaskan sistemoperasi yang legal dan ilegal
2. Siswa mampu menjelaskan Installation Manual sistemoperasi
3. Siswa mampu membaca Manual Media paket instalasi sistemoperasi.
4. Siswa mampu menjelaskan langakah-langkah instalasi sistemoperasi dipasang sesuai
dengan Installation Manual
5. Siswa mampu memilih sistemoperasi yang akan diinstall secara teliti
6. Siswa mampu mempersiapkan perangkat komputer dengan konfigurasi hardware yang
sesuai untuk instalasi sistemoperasi berbasis GUI
B. MATERI AJAR
1. Konsep dasar instalasi sistemoperasi berbasis GUI
2. Konsep dasar manajemen media penyimpan
3. Jenis-jenis sistemoperasi berbasis GUI
4. Jenis dan cara pengaturan BIOS
5. Jenis-jenis file dan aplikasinya
6. Pengaturan konfigurasi awal pra-instalasi (misal : membuat batch file, instalasi driver
CDROMunder text mode)
C. METODE PEMBELAJARAN
1. Pendekatan : Scientific Learning
2. Model/Strategi : Project Based Learning
3. Metode : eksplorasi, elaborasi, konfirmasi
D. KKM : 73
E. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pertemuan ke 1
Kegiatan Diskripsi Alokasi
Waktu
Pendahuluan 1. Siswa merespon salam dan pertanyaan dari guru
berhubungan dengan kondisi dan pembelajaran
sebelumnya.
2. Siswa menerima informasi tentang keterkaitan
pembelajaran sebelumnya dengan pembelajaran yang
10
menit
akan dilaksanakan.
3. Siswa menerima informasi kompetensi, materi, tujuan,
dan langkah pembelajaran yang akan dilaksanakan.
Inti 1. Eksplorasi
a. Guru membagi siswa dalamtatanan pembelajaran
kooperatif jingsaw, setiap kelompok terdiri dari 5 – 6
siswa.
b. Guru menggali pemahaman siswa tentang macam-
macam sistemoperasi.
c. Guru menjelaskan menjelaskan sistemoperasi yang
legal dan ilegal
d. Guru memisahkan kelompok mempersiapkan perangkat
komputer dengan konfigurasi hardware yang sesuai
untuk instalasi sistemoperasi berbasis GUI
e. Guru membagi materi praktek mengatur BIOS dan
memasang media paket instalasi sistemoperasi
Nilai PBKB yang diharapkan :Rasa ingin tahu, mandiri, kreatif
2. Elaborasi
a. Guru mengawasi dan mengarahkan selama siswa
melakukan praktek pengaturan BIOS dalam kelompok /
individu.
b. Guru menarik hasil pembuatan laporan siswa dan
mendiskusikan hasil praktek, kelompok lain diminta
memberikan tanggapan.
Nilai PBKB yang diharapkan: Demokratis, komunikatif,disiplin
3. Konfirmasi
a. Guru memberikan umpan balik kepada siswa
b. Guru mengkonfirmasikan ke siswa dalam
mengatur BIOS
50
menit
230
menit
30
menit
c. Guru mengkonfirmasikan ke siswa dalam
memasang media paket instalasi sistemoperasi
Nilai PBKB yang diharapkan : Kerja keras, kreatif,
komunikatif
Penutup 1. Guru mereview kembali materi dari pertama
2. Guru membuat kesimpulan/rangkuman materi dari hasil
diskusi
3. Guru memberikan sesi tanya jawab kepada siswa
4. Guru menilai kemampuan siswa (Quis, postes)
5. Guru memberikan penugasan untuk pertemuan yang akan
datang
Nilai PBKB yang diharapkan : Jujur, tanggung jawab, kreatif,
rasa ingin tahu, disiplin
30
menit
F. ALAT /BAHAN/ SUMBER BAHAN:
1. Alat/Bahan:
a. White Board dan Spidol
b. LCD, Komputer/Laptop
c. CD master Sistem Operasi berbasis GUI (MS. Windows 7)
2. Sumber Belajar:
a. Internet (en.wikipedia.org)
b. Buku manual alat
d. Power point KK07
e. Lembar Jobsheet dan Lembar Tugas
G. PENILAIAN PROSES DAN HASIL BELAJAR
Teknik Penilaian : Observasi test Tertulis, dan Test Praktek
1. Observasi
a. Lembar Pengamatan Sikap
No Nama Siswa
Perilaku yang diamati saat pembelajaran
Menghargai Disiplin Aktif Kerjasama Kejujuran Komunikasi
orang lain
1
Alexsander K. Nugroho
2
Alfonsa Dua Sisi
3
Areelus Raja
4
Cecilia P. Fernandes
5
Daniel M.S. Gorantokan
6
Damianus Jefri
7
Elisabeth Nona Leni
Skala penilaian dibuat dengan rentangan dari 1 sampai dengan 5
Penafsiran angka : 1. Sangat Kurang, 2. Kurang, 3.Cukup, 4. Baik, 5. Amat Baik
b. Lembar Penilaian Keterampilan
NO NAMA SISWA
Aspek Penilaian Keterampilan
Total
Pemilihan
Media
Instalasi
Penentuan
tombol
keyboard
untuk
eksplorasi
BIOS
Menu
BIOS
untuk
konfigurasi
pra
instalasi
Menyimpan
hasil
konfigurasi
di BIOS
Laporan hasil
Praktikum
1
Alexsander K.
Nugroho
2 Alfonsa Dua Sisi
3 Areelus Raja
4
Cecilia P.
Fernandes
5 Daniel M.S.
Gorantokan
6 Damianus Jefri
7
Elisabeth Nona
Leni
Lembar Penskoran Nilai Keterampilan
NO NAMA SISWA
Skor yang diperoleh per butir soal
Total
1 2 3 4 5
10 10 50 20 10 100
1 Alexsander K. Nugroho
2 Alfonsa Dua Sisi
3 Areelus Raja
4 Cecilia P. Fernandes
5 Daniel M.S. Gorantokan
6 Damianus Jefri
7 Elisabeth Nona Leni
8
Skore Penilaian
Skor Keterangan
0 – 69 Belum
Kompeten
70 – 100 Kompeten
2. Test tertulis
Objektif Test
1. Pengelolaan seluruh sumber-daya yang terdapat pada sistemkomputer dan menyediakan
sekumpulan layanan (system calls) kepada pemakai sehingga memudahkan dan menyamankan
penggunaan, serta pemanfaatan sumber-daya sistemkomputer dapat lebih optimal, adalah
pengertian dari ….
a. Pengertian software secara umum
b. Pengertian sistemoperasi secara umum
c. Pengertian sistemoperasi secara kusus
d. Pengertian hardware operasi secara umum
e. Pengertian sistemoperasi secara detail
2. Program yang dibuat untuk mengendalikan dan mengkoordinasikan seluruh kegiatan dari
sistemkomputer disebut ...
a. Program Aplikasi d. Antivirus
b. Driver e. Smadav
c. Sistem Operasi
3. Sistem operasi merupakan penghubung antara apa ….
a. pengguna komputer dengan perangkat keras komputer
b. pengguna komputer dengan perangkat software komputer
c. barinware dengan perangkat pengguna komputer
d. barinware komputer dengan perangkat software komputer
e. barinware komputer dengan perangkat sistem komputer
4. Sebelum ada sistemoperasi, orang hanya menggunakan komputer dengan menggunakan
signal ….
a. signal handpone dan signal digital
b. signal televisi dan signal digital
c. signal telepone dan signal digital
d. signal analog dan signal gelombang
e. signal analog dan signal digital
5. Sistem komputer pada dasarnya terdiri dari empat komponen utama, yaitu ….
a. perangkat-keras, program aplikasi, program utility , dan brainware
b. perangkat-keras, program aplikasi, sistem-operasi, dan pengguna
c. perangkat-keras, program aplikasi, sistem-operasi, dan pengguna
d. perangkat-keras, program utility, sistem-operasi, dan pengguna
e. perangkat-keras, program aplikasi, sistem-operasi, program utility
Kunci Jawaban
1. B
2. D
3. E
4. D
5. B
Skore Penilaian = (jumlah jawaban benar / jumlah ) * 10
Skor Keterangan
0 – 69 Belum
Kompeten
70 – 100 Kompeten
Mengetahui
Kapro TKJ
Helena Y.M. Doren, ST
NIP. 19790627 200903 2 005
Maumere, 09 Januari 2017
Guru Mapel,
Veronika Walen Maran, S.Kom
NIP.19830217 200804 2 001
Mengesahkan,
Kepala SMKN 3 Maumere
AlfridBerlinKedoh, S.Pd,M.Pd
NIP.19680427199512 1 001
KELOMPOK ………………..
Anggota
No. Nama Kelas/No. Absen
1.
2.
3.
4.
TUGAS TERSTRUKTUR :
A. Petunjuk :
1. Diskusikan dengan anggota kelompok sebelum anda menuangkan secara tertulis pada
lembar jawaban yang tersedia!
2. Presentasikan hasil keputusan diskusi kelompok didepan kelompok lain didepan kelas!
3. Pertanggung jawabkan presentasi kelompok anda didepan kelas apabila ada sanggahan dari
kelompok lain!
B. Jawablah pertanyaan di bawah ini!
1. Jelaskan pengertian so menurut pendapatmu?
2. Jelaskan fungsi dari sistem operasi
3. Sebutkan bagian2 dari so?
4. Jelaskan layanan-layanan dari so
5. Jelaskan interface dari sistem operasi yang kita gunakan
C. Tuliskan jawaban kalian pada tempat yang telah disediakan di bawah ini! Bila tidak cukup,
sediakan kertas lain!
JAWAB:
………………………………………………………………………………..…………………………………………………………………
………………………………………………………………………………..………………………………………………………………
……………………………………………………………………………..……………………………………………………………………
…………………………………………………………………………..………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………..………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………..……………………………………………………………………
……………………………………………………………………………..……………………………………………………………………
……………………………………………………………………………..……………………………………………………………………
…………………………………………………………………………..………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………..………………………………………………………………………
………………………………………………………………………..…………………………………………………………………………
………………………………………………………………………..…………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………..…………………………………………………………………
………………………………………………………………………………..…………………………………………………………………
……………………………………………………………………………..……………………………………………………………………
…………………………………………………………………………..………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………..………………………………………………………………………
TUGAS TIDAK TERSTRUKTUR :
1. Carilah beberapa jenis sistemoperasi yang berkembang saat ini, baik dari keluarga Windows,
Linux, dan Machintosh (MAC OS)
2. Kelompokkan jenis-jenis SO yang sudah anda temukan, berdasarkan interfacenya dengan user,
yakni GUI atau CLI

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Rpp 1 - logika algoritma
Rpp   1 - logika algoritmaRpp   1 - logika algoritma
Rpp 1 - logika algoritmaabdul rohman
 
RPP TIK SD
RPP TIK SDRPP TIK SD
RPP TIK SDMay Aza
 
Contoh rencana pelaksanaan pembelajaran mapel TIK kelas XI SMA/MA
Contoh rencana pelaksanaan pembelajaran mapel TIK kelas XI SMA/MAContoh rencana pelaksanaan pembelajaran mapel TIK kelas XI SMA/MA
Contoh rencana pelaksanaan pembelajaran mapel TIK kelas XI SMA/MAAbdullah Azzam Al Haqqoni
 
3.7 pembuatan e book
3.7 pembuatan e book3.7 pembuatan e book
3.7 pembuatan e bookyansasmi
 
Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester gasal 2020 2021
Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester gasal 2020 2021Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester gasal 2020 2021
Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester gasal 2020 2021Yanuar Wijatmoko
 
Rpp 1 Simulasi dan Komunikasi Digital
Rpp 1 Simulasi dan Komunikasi DigitalRpp 1 Simulasi dan Komunikasi Digital
Rpp 1 Simulasi dan Komunikasi Digitalsuyandi sinaga
 
RPP TEKNIK PEMROGRAMAN
RPP TEKNIK PEMROGRAMANRPP TEKNIK PEMROGRAMAN
RPP TEKNIK PEMROGRAMANTeh Matahari
 
Rpp administrasi-server-xii-1-rev1
Rpp administrasi-server-xii-1-rev1Rpp administrasi-server-xii-1-rev1
Rpp administrasi-server-xii-1-rev1Eka Murdiono
 
524 rekayasa perangkat lunak smk
524 rekayasa perangkat lunak smk524 rekayasa perangkat lunak smk
524 rekayasa perangkat lunak smkWinarto Winartoap
 
Administrasi server1kk17
Administrasi server1kk17Administrasi server1kk17
Administrasi server1kk17Heri Syaifudin
 
17 silabus teknik_pemrograman
17 silabus teknik_pemrograman17 silabus teknik_pemrograman
17 silabus teknik_pemrogramanEKO SUPRIYADI
 
3.5 dan 4.5 rpp mengoperasikan aplikasi presentasi
3.5 dan 4.5 rpp  mengoperasikan aplikasi presentasi3.5 dan 4.5 rpp  mengoperasikan aplikasi presentasi
3.5 dan 4.5 rpp mengoperasikan aplikasi presentasiZiah Arsyad
 
Silabus TIK kelas VI
Silabus TIK kelas VISilabus TIK kelas VI
Silabus TIK kelas VIOry Genio
 
RPP SIMULASI DAN KOMUNIKASI DIGITAL
RPP SIMULASI DAN KOMUNIKASI DIGITAL RPP SIMULASI DAN KOMUNIKASI DIGITAL
RPP SIMULASI DAN KOMUNIKASI DIGITAL Suyandi Sinaga
 
Rpp teknik pemerograman semester 1 teknik elektronika kurikulum 2013
Rpp teknik pemerograman semester 1 teknik elektronika kurikulum 2013Rpp teknik pemerograman semester 1 teknik elektronika kurikulum 2013
Rpp teknik pemerograman semester 1 teknik elektronika kurikulum 2013Wibowo Laksono
 

Was ist angesagt? (20)

Rpp 1 - logika algoritma
Rpp   1 - logika algoritmaRpp   1 - logika algoritma
Rpp 1 - logika algoritma
 
RPP TIK SD
RPP TIK SDRPP TIK SD
RPP TIK SD
 
Contoh rencana pelaksanaan pembelajaran mapel TIK kelas XI SMA/MA
Contoh rencana pelaksanaan pembelajaran mapel TIK kelas XI SMA/MAContoh rencana pelaksanaan pembelajaran mapel TIK kelas XI SMA/MA
Contoh rencana pelaksanaan pembelajaran mapel TIK kelas XI SMA/MA
 
Rpp TIK Kelas VII Smt Gasal
Rpp TIK  Kelas VII Smt GasalRpp TIK  Kelas VII Smt Gasal
Rpp TIK Kelas VII Smt Gasal
 
SILABUS SIMKOMDIG
SILABUS SIMKOMDIG SILABUS SIMKOMDIG
SILABUS SIMKOMDIG
 
Silabu sok[1]
Silabu sok[1]Silabu sok[1]
Silabu sok[1]
 
Rpp 1 logika algoritma
Rpp 1 logika algoritmaRpp 1 logika algoritma
Rpp 1 logika algoritma
 
3.7 pembuatan e book
3.7 pembuatan e book3.7 pembuatan e book
3.7 pembuatan e book
 
Rpp simulasi digital
Rpp simulasi digitalRpp simulasi digital
Rpp simulasi digital
 
Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester gasal 2020 2021
Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester gasal 2020 2021Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester gasal 2020 2021
Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester gasal 2020 2021
 
Rpp 1 Simulasi dan Komunikasi Digital
Rpp 1 Simulasi dan Komunikasi DigitalRpp 1 Simulasi dan Komunikasi Digital
Rpp 1 Simulasi dan Komunikasi Digital
 
RPP TEKNIK PEMROGRAMAN
RPP TEKNIK PEMROGRAMANRPP TEKNIK PEMROGRAMAN
RPP TEKNIK PEMROGRAMAN
 
Rpp administrasi-server-xii-1-rev1
Rpp administrasi-server-xii-1-rev1Rpp administrasi-server-xii-1-rev1
Rpp administrasi-server-xii-1-rev1
 
524 rekayasa perangkat lunak smk
524 rekayasa perangkat lunak smk524 rekayasa perangkat lunak smk
524 rekayasa perangkat lunak smk
 
Administrasi server1kk17
Administrasi server1kk17Administrasi server1kk17
Administrasi server1kk17
 
17 silabus teknik_pemrograman
17 silabus teknik_pemrograman17 silabus teknik_pemrograman
17 silabus teknik_pemrograman
 
3.5 dan 4.5 rpp mengoperasikan aplikasi presentasi
3.5 dan 4.5 rpp  mengoperasikan aplikasi presentasi3.5 dan 4.5 rpp  mengoperasikan aplikasi presentasi
3.5 dan 4.5 rpp mengoperasikan aplikasi presentasi
 
Silabus TIK kelas VI
Silabus TIK kelas VISilabus TIK kelas VI
Silabus TIK kelas VI
 
RPP SIMULASI DAN KOMUNIKASI DIGITAL
RPP SIMULASI DAN KOMUNIKASI DIGITAL RPP SIMULASI DAN KOMUNIKASI DIGITAL
RPP SIMULASI DAN KOMUNIKASI DIGITAL
 
Rpp teknik pemerograman semester 1 teknik elektronika kurikulum 2013
Rpp teknik pemerograman semester 1 teknik elektronika kurikulum 2013Rpp teknik pemerograman semester 1 teknik elektronika kurikulum 2013
Rpp teknik pemerograman semester 1 teknik elektronika kurikulum 2013
 

Ähnlich wie Rpp TKJ SO GUI_CLI 4-9

RPP Remote Server PPL1_compressed.pdf
RPP Remote Server PPL1_compressed.pdfRPP Remote Server PPL1_compressed.pdf
RPP Remote Server PPL1_compressed.pdfssuser91a2f81
 
Perangkat ajar sistem komputer, kurikulum merdeka kelas 7
Perangkat ajar sistem komputer, kurikulum merdeka kelas 7Perangkat ajar sistem komputer, kurikulum merdeka kelas 7
Perangkat ajar sistem komputer, kurikulum merdeka kelas 7IstiRahayu17
 
Rpp perakitan
Rpp perakitanRpp perakitan
Rpp perakitanrahmat
 
126771-1596539562.pdf
126771-1596539562.pdf126771-1596539562.pdf
126771-1596539562.pdfapalahu3
 
Konsep-Konsep Dasar Pengembangan Perangkat Lunak dan Gim(Pert 1 - 3) PPLG-MA...
Konsep-Konsep Dasar Pengembangan Perangkat Lunak dan Gim(Pert 1 - 3)  PPLG-MA...Konsep-Konsep Dasar Pengembangan Perangkat Lunak dan Gim(Pert 1 - 3)  PPLG-MA...
Konsep-Konsep Dasar Pengembangan Perangkat Lunak dan Gim(Pert 1 - 3) PPLG-MA...MayaEndah1
 
Rpptiksma berkarakter klsx-2
Rpptiksma berkarakter klsx-2Rpptiksma berkarakter klsx-2
Rpptiksma berkarakter klsx-2Rahma D'fitri
 
RPP TIK kelas V
RPP TIK kelas VRPP TIK kelas V
RPP TIK kelas VOry Genio
 
RPP INFORMATIKA DARING KELAS 7 (1).docx
RPP INFORMATIKA DARING KELAS 7 (1).docxRPP INFORMATIKA DARING KELAS 7 (1).docx
RPP INFORMATIKA DARING KELAS 7 (1).docxsmpn3kresek
 
aksi nyata ATP DAN CP.pdf
aksi nyata ATP DAN CP.pdfaksi nyata ATP DAN CP.pdf
aksi nyata ATP DAN CP.pdfSetyaLazuardi
 
KISI-KISI, INSTRUMEN DAN RUBRIK PENILAIAN RENAKSI 2, ABDUL AZIZ.docx.pdf
KISI-KISI, INSTRUMEN DAN RUBRIK PENILAIAN RENAKSI 2, ABDUL AZIZ.docx.pdfKISI-KISI, INSTRUMEN DAN RUBRIK PENILAIAN RENAKSI 2, ABDUL AZIZ.docx.pdf
KISI-KISI, INSTRUMEN DAN RUBRIK PENILAIAN RENAKSI 2, ABDUL AZIZ.docx.pdfAbdulAziz112487
 
rpp informatika 1 lembar.pdf
rpp informatika 1 lembar.pdfrpp informatika 1 lembar.pdf
rpp informatika 1 lembar.pdfssuser87f84e
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan   pembelajaranRencana pelaksanaan   pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranDanielPasaribu17
 

Ähnlich wie Rpp TKJ SO GUI_CLI 4-9 (20)

RPP Remote Server PPL1_compressed.pdf
RPP Remote Server PPL1_compressed.pdfRPP Remote Server PPL1_compressed.pdf
RPP Remote Server PPL1_compressed.pdf
 
rpp tik smp 7 sms 2
rpp tik smp 7 sms 2rpp tik smp 7 sms 2
rpp tik smp 7 sms 2
 
Perangkat ajar sistem komputer, kurikulum merdeka kelas 7
Perangkat ajar sistem komputer, kurikulum merdeka kelas 7Perangkat ajar sistem komputer, kurikulum merdeka kelas 7
Perangkat ajar sistem komputer, kurikulum merdeka kelas 7
 
Rpp perakitan
Rpp perakitanRpp perakitan
Rpp perakitan
 
Rpp 5 6 smk29
Rpp 5 6 smk29Rpp 5 6 smk29
Rpp 5 6 smk29
 
126771-1596539562.pdf
126771-1596539562.pdf126771-1596539562.pdf
126771-1596539562.pdf
 
Rpp pertemuan 1
Rpp pertemuan 1Rpp pertemuan 1
Rpp pertemuan 1
 
Konsep-Konsep Dasar Pengembangan Perangkat Lunak dan Gim(Pert 1 - 3) PPLG-MA...
Konsep-Konsep Dasar Pengembangan Perangkat Lunak dan Gim(Pert 1 - 3)  PPLG-MA...Konsep-Konsep Dasar Pengembangan Perangkat Lunak dan Gim(Pert 1 - 3)  PPLG-MA...
Konsep-Konsep Dasar Pengembangan Perangkat Lunak dan Gim(Pert 1 - 3) PPLG-MA...
 
Modul Ajar Basis Data
Modul Ajar Basis DataModul Ajar Basis Data
Modul Ajar Basis Data
 
Rpptiksma berkarakter klsx-2
Rpptiksma berkarakter klsx-2Rpptiksma berkarakter klsx-2
Rpptiksma berkarakter klsx-2
 
RPP TIK kelas V
RPP TIK kelas VRPP TIK kelas V
RPP TIK kelas V
 
14. lk.5 rpp unit 2
14. lk.5 rpp unit 214. lk.5 rpp unit 2
14. lk.5 rpp unit 2
 
RPP INFORMATIKA DARING KELAS 7 (1).docx
RPP INFORMATIKA DARING KELAS 7 (1).docxRPP INFORMATIKA DARING KELAS 7 (1).docx
RPP INFORMATIKA DARING KELAS 7 (1).docx
 
aksi nyata ATP DAN CP.pdf
aksi nyata ATP DAN CP.pdfaksi nyata ATP DAN CP.pdf
aksi nyata ATP DAN CP.pdf
 
1. Silabus TIK.doc
1. Silabus TIK.doc1. Silabus TIK.doc
1. Silabus TIK.doc
 
Rpp pemrograman dasar
Rpp pemrograman dasarRpp pemrograman dasar
Rpp pemrograman dasar
 
KISI-KISI, INSTRUMEN DAN RUBRIK PENILAIAN RENAKSI 2, ABDUL AZIZ.docx.pdf
KISI-KISI, INSTRUMEN DAN RUBRIK PENILAIAN RENAKSI 2, ABDUL AZIZ.docx.pdfKISI-KISI, INSTRUMEN DAN RUBRIK PENILAIAN RENAKSI 2, ABDUL AZIZ.docx.pdf
KISI-KISI, INSTRUMEN DAN RUBRIK PENILAIAN RENAKSI 2, ABDUL AZIZ.docx.pdf
 
rpp informatika 1 lembar.pdf
rpp informatika 1 lembar.pdfrpp informatika 1 lembar.pdf
rpp informatika 1 lembar.pdf
 
Menginstal p cdansoftware
Menginstal p cdansoftwareMenginstal p cdansoftware
Menginstal p cdansoftware
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan   pembelajaranRencana pelaksanaan   pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaran
 

Kürzlich hochgeladen

SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYNovitaDewi98
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptPpsSambirejo
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptxPelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptxboynugraha727
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxrizalhabib4
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxriscacriswanda
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAppgauliananda03
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfJarzaniIsmail
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...MuhammadSyamsuryadiS
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"baimmuhammad71
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024RoseMia3
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxSaujiOji
 
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRegresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRizalAminulloh2
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptAlfandoWibowo2
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfEniNuraeni29
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanAdePutraTunggali
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 

Kürzlich hochgeladen (20)

SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptxPelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
 
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRegresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 

Rpp TKJ SO GUI_CLI 4-9

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Nama Sekolah : SMK Negeri 3 Maumere Mata Pelajaran : Dasar Kompetensi Kejuruan Kelas/Semester : I ( satu )/ 2 (Dua) Pertemuan ke : 1 - 3 Standar Kompetensi : Menginstalasi Sistem Operasi Berbasis GUI dan CLI Kode Kompetensi : 071.DKK.07 Kompetensi Dasar : Menjelaskan langkah instalasi sistem operasi berbasis GUI (graphical user interface) Indikator :  Paket instalasi sistemoperasi yang legal disediakan dalammedia penyimpanan yang sesuai (HD, CD, FD, DVD atau media lainnya).  Installation manual sistemoperasi sudah disediakan dan dipahami  Manual Media paket instalasi sistemoperasi dipasang dan siap diakses.  Logsheet/report-sheet telah disiapkan Alokasi Waktu : 12 x 40 Menit NILAI PENDIDIKAN BUDAYA DAN KARAKTER BANGSA  Disiplin dalam mematuhi peraturan sekolah.  Menghargai prestasi hasil kerja orang lain  Mengerjakan tugas yang diterima secara aktif, mandiri, inisiatif dan kreatif  Mengerjakan soal tes/ulangan dengan kemandirian dan penuh kejujuran  Saling Bekerja sama dalam mengerjakan tugas kelompok  Berkomunikasi lisan/ tulisan dengan guru maupun teman menggunakan bahasa yang benar dan sopan A. TUJUAN PEMBELAJARAN Tujuan dari pembelajaran ini adalah agar peserta didik mampu: 1. Siswa mampu menjelaskan sistemoperasi yang legal dan ilegal
  • 2. 2. Siswa mampu menjelaskan Installation Manual sistemoperasi 3. Siswa mampu membaca Manual Media paket instalasi sistemoperasi. 4. Siswa mampu menjelaskan langakah-langkah instalasi sistemoperasi dipasang sesuai dengan Installation Manual 5. Siswa mampu memilih sistemoperasi yang akan diinstall secara teliti 6. Siswa mampu mempersiapkan perangkat komputer dengan konfigurasi hardware yang sesuai untuk instalasi sistemoperasi berbasis GUI B. MATERI AJAR 1. Konsep dasar instalasi sistemoperasi berbasis GUI 2. Konsep dasar manajemen media penyimpan 3. Jenis-jenis sistemoperasi berbasis GUI 4. Jenis dan cara pengaturan BIOS 5. Jenis-jenis file dan aplikasinya 6. Pengaturan konfigurasi awal pra-instalasi (misal : membuat batch file, instalasi driver CDROMunder text mode) C. METODE PEMBELAJARAN 1. Pendekatan : Scientific Learning 2. Model/Strategi : Project Based Learning 3. Metode : eksplorasi, elaborasi, konfirmasi D. KKM : 73 E. KEGIATAN PEMBELAJARAN Pertemuan ke 1 Kegiatan Diskripsi Alokasi Waktu Pendahuluan 1. Siswa merespon salam dan pertanyaan dari guru berhubungan dengan kondisi dan pembelajaran sebelumnya. 2. Siswa menerima informasi tentang keterkaitan pembelajaran sebelumnya dengan pembelajaran yang 10 menit
  • 3. akan dilaksanakan. 3. Siswa menerima informasi kompetensi, materi, tujuan, dan langkah pembelajaran yang akan dilaksanakan. Inti 1. Eksplorasi a. Guru membagi siswa dalamtatanan pembelajaran kooperatif jingsaw, setiap kelompok terdiri dari 5 – 6 siswa. b. Guru menggali pemahaman siswa tentang macam- macam sistemoperasi. c. Guru menjelaskan menjelaskan sistemoperasi yang legal dan ilegal d. Guru memisahkan kelompok mempersiapkan perangkat komputer dengan konfigurasi hardware yang sesuai untuk instalasi sistemoperasi berbasis GUI e. Guru membagi materi praktek mengatur BIOS dan memasang media paket instalasi sistemoperasi Nilai PBKB yang diharapkan :Rasa ingin tahu, mandiri, kreatif 2. Elaborasi a. Guru mengawasi dan mengarahkan selama siswa melakukan praktek pengaturan BIOS dalam kelompok / individu. b. Guru menarik hasil pembuatan laporan siswa dan mendiskusikan hasil praktek, kelompok lain diminta memberikan tanggapan. Nilai PBKB yang diharapkan: Demokratis, komunikatif,disiplin 3. Konfirmasi a. Guru memberikan umpan balik kepada siswa b. Guru mengkonfirmasikan ke siswa dalam mengatur BIOS 50 menit 230 menit 30 menit
  • 4. c. Guru mengkonfirmasikan ke siswa dalam memasang media paket instalasi sistemoperasi Nilai PBKB yang diharapkan : Kerja keras, kreatif, komunikatif Penutup 1. Guru mereview kembali materi dari pertama 2. Guru membuat kesimpulan/rangkuman materi dari hasil diskusi 3. Guru memberikan sesi tanya jawab kepada siswa 4. Guru menilai kemampuan siswa (Quis, postes) 5. Guru memberikan penugasan untuk pertemuan yang akan datang Nilai PBKB yang diharapkan : Jujur, tanggung jawab, kreatif, rasa ingin tahu, disiplin 30 menit F. ALAT /BAHAN/ SUMBER BAHAN: 1. Alat/Bahan: a. White Board dan Spidol b. LCD, Komputer/Laptop c. CD master Sistem Operasi berbasis GUI (MS. Windows 7) 2. Sumber Belajar: a. Internet (en.wikipedia.org) b. Buku manual alat d. Power point KK07 e. Lembar Jobsheet dan Lembar Tugas
  • 5. G. PENILAIAN PROSES DAN HASIL BELAJAR Teknik Penilaian : Observasi test Tertulis, dan Test Praktek 1. Observasi a. Lembar Pengamatan Sikap No Nama Siswa Perilaku yang diamati saat pembelajaran Menghargai Disiplin Aktif Kerjasama Kejujuran Komunikasi orang lain 1 Alexsander K. Nugroho 2 Alfonsa Dua Sisi 3 Areelus Raja 4 Cecilia P. Fernandes 5 Daniel M.S. Gorantokan 6 Damianus Jefri 7 Elisabeth Nona Leni Skala penilaian dibuat dengan rentangan dari 1 sampai dengan 5 Penafsiran angka : 1. Sangat Kurang, 2. Kurang, 3.Cukup, 4. Baik, 5. Amat Baik b. Lembar Penilaian Keterampilan NO NAMA SISWA Aspek Penilaian Keterampilan Total Pemilihan Media Instalasi Penentuan tombol keyboard untuk eksplorasi BIOS Menu BIOS untuk konfigurasi pra instalasi Menyimpan hasil konfigurasi di BIOS Laporan hasil Praktikum 1 Alexsander K. Nugroho 2 Alfonsa Dua Sisi 3 Areelus Raja 4 Cecilia P. Fernandes 5 Daniel M.S.
  • 6. Gorantokan 6 Damianus Jefri 7 Elisabeth Nona Leni Lembar Penskoran Nilai Keterampilan NO NAMA SISWA Skor yang diperoleh per butir soal Total 1 2 3 4 5 10 10 50 20 10 100 1 Alexsander K. Nugroho 2 Alfonsa Dua Sisi 3 Areelus Raja 4 Cecilia P. Fernandes 5 Daniel M.S. Gorantokan 6 Damianus Jefri 7 Elisabeth Nona Leni 8 Skore Penilaian Skor Keterangan 0 – 69 Belum Kompeten 70 – 100 Kompeten 2. Test tertulis Objektif Test 1. Pengelolaan seluruh sumber-daya yang terdapat pada sistemkomputer dan menyediakan sekumpulan layanan (system calls) kepada pemakai sehingga memudahkan dan menyamankan penggunaan, serta pemanfaatan sumber-daya sistemkomputer dapat lebih optimal, adalah pengertian dari ….
  • 7. a. Pengertian software secara umum b. Pengertian sistemoperasi secara umum c. Pengertian sistemoperasi secara kusus d. Pengertian hardware operasi secara umum e. Pengertian sistemoperasi secara detail 2. Program yang dibuat untuk mengendalikan dan mengkoordinasikan seluruh kegiatan dari sistemkomputer disebut ... a. Program Aplikasi d. Antivirus b. Driver e. Smadav c. Sistem Operasi 3. Sistem operasi merupakan penghubung antara apa …. a. pengguna komputer dengan perangkat keras komputer b. pengguna komputer dengan perangkat software komputer c. barinware dengan perangkat pengguna komputer d. barinware komputer dengan perangkat software komputer e. barinware komputer dengan perangkat sistem komputer 4. Sebelum ada sistemoperasi, orang hanya menggunakan komputer dengan menggunakan signal …. a. signal handpone dan signal digital b. signal televisi dan signal digital c. signal telepone dan signal digital d. signal analog dan signal gelombang e. signal analog dan signal digital 5. Sistem komputer pada dasarnya terdiri dari empat komponen utama, yaitu …. a. perangkat-keras, program aplikasi, program utility , dan brainware b. perangkat-keras, program aplikasi, sistem-operasi, dan pengguna c. perangkat-keras, program aplikasi, sistem-operasi, dan pengguna d. perangkat-keras, program utility, sistem-operasi, dan pengguna e. perangkat-keras, program aplikasi, sistem-operasi, program utility
  • 8. Kunci Jawaban 1. B 2. D 3. E 4. D 5. B Skore Penilaian = (jumlah jawaban benar / jumlah ) * 10 Skor Keterangan 0 – 69 Belum Kompeten 70 – 100 Kompeten Mengetahui Kapro TKJ Helena Y.M. Doren, ST NIP. 19790627 200903 2 005 Maumere, 09 Januari 2017 Guru Mapel, Veronika Walen Maran, S.Kom NIP.19830217 200804 2 001 Mengesahkan, Kepala SMKN 3 Maumere AlfridBerlinKedoh, S.Pd,M.Pd NIP.19680427199512 1 001
  • 9. KELOMPOK ……………….. Anggota No. Nama Kelas/No. Absen 1. 2. 3. 4. TUGAS TERSTRUKTUR : A. Petunjuk : 1. Diskusikan dengan anggota kelompok sebelum anda menuangkan secara tertulis pada lembar jawaban yang tersedia! 2. Presentasikan hasil keputusan diskusi kelompok didepan kelompok lain didepan kelas! 3. Pertanggung jawabkan presentasi kelompok anda didepan kelas apabila ada sanggahan dari kelompok lain! B. Jawablah pertanyaan di bawah ini! 1. Jelaskan pengertian so menurut pendapatmu? 2. Jelaskan fungsi dari sistem operasi 3. Sebutkan bagian2 dari so? 4. Jelaskan layanan-layanan dari so 5. Jelaskan interface dari sistem operasi yang kita gunakan C. Tuliskan jawaban kalian pada tempat yang telah disediakan di bawah ini! Bila tidak cukup, sediakan kertas lain! JAWAB: ………………………………………………………………………………..………………………………………………………………… ………………………………………………………………………………..……………………………………………………………… ……………………………………………………………………………..…………………………………………………………………… …………………………………………………………………………..……………………………………………………………………… …………………………………………………………………………..……………………………………………………………………… ……………………………………………………………………………..…………………………………………………………………… ……………………………………………………………………………..…………………………………………………………………… ……………………………………………………………………………..…………………………………………………………………… …………………………………………………………………………..……………………………………………………………………… …………………………………………………………………………..……………………………………………………………………… ………………………………………………………………………..………………………………………………………………………… ………………………………………………………………………..………………………………………………………………………… ………………………………………………………………………………..………………………………………………………………… ………………………………………………………………………………..………………………………………………………………… ……………………………………………………………………………..…………………………………………………………………… …………………………………………………………………………..……………………………………………………………………… …………………………………………………………………………..………………………………………………………………………
  • 10. TUGAS TIDAK TERSTRUKTUR : 1. Carilah beberapa jenis sistemoperasi yang berkembang saat ini, baik dari keluarga Windows, Linux, dan Machintosh (MAC OS) 2. Kelompokkan jenis-jenis SO yang sudah anda temukan, berdasarkan interfacenya dengan user, yakni GUI atau CLI