SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 17
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Kelas I Semester 1
TEMATIK
(Mapel: IPA, Matematika, dan Bahasa Indonesia)
Oleh
Cecep Hendra Suhendra, S.Pd.
1407689
PENDIDIKAN PROFESI GURU (PPG SM-3T)
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
2015
ANALISI MATA PELAJARAN
No. ASPEK
1 KETERKAITAN MATERI
a. Materi Prasyarat
1) Fakta :
IPA
 Anggota tubuh manusia
Matematika
 Nama Benda disekitar kelas siswa yang dapat di dibilang
Bahasa Indonesia
 Bentuk huruf alfabet
2) Konsep :
IPA
 Anggota tubuh manusia yaitu, kepala, mata, hidung, mulut, telinga, leher,
tangan, kaki
Matematika
 Benda disekitar kelas yaitu kursi, meja, papan tulis, buku, penghapus, jam
dinding, gambar, kapur, sepidol
Bahasa Indonesia
 Huruf alfabet dimulai dari a, b, c, d, e, f, g ,h, i, j, k, l, m, n, o, p, q, r, s, t,
u, v, w, x, y, z
b. Materi Pokok
1) Fakta :
IPA
 Kebutuhan tubuh agar tumbuh sehat dan kuat
Matematika
 Menghitung jumlah himpunan
Bahasa Indonesia
 Bentuk Huruf alfabet
2) Konsep
IPA
 Kebutuhan tubuh agar tumbuh sehat dan kuat yaitu makanan, ari bersih,
udara, pakaian bersih, lingkungan bersih
Matematika
 Benda disekitar kelas yaitu kursi, meja, papan tulis, buku, penghapus, jam
dinding, gambar, kapur, sepidol
Bahasa Indonesia
 Huruf alfabet dimulai dari a, b, c, d, e, f, g ,h, i, j, k, l, m, n, o, p, q, r, s, t,
u, v, w, x, y, z Lingkungan alam terdiri dari pegunungan, sungai, danau,
laut dan pantai
c. Materi Penunjang/ Pengembangan
Pengembangan
 Ciri-ciri lingkungan sehat
2 KETERURUTAN
 Anggota tubuh manusia
 Kebutuhan tubuh agar tumbuh sehat dan kuat
 Nama Benda disekitar kelas siswa yang dapat di dibilang
 Membilang Benda yang ada disekitar kelas
 Mengidentifikasi bentuk huruf alfabet
 Menjiplak berbagai bentuk huruf alfabet
3 KELUASAN
IPA
 Kebutuhan tubuh agar tumbuh sehat dan kuat
Matematika
 Nama Benda disekitar kelas siswa yang dapat di dibilang
Bahasa Indonesia
 Berbagai pola huruf alfabet
JARING-JARING TEMA
IPA
Makanan gizi
seimbang
Matematika
 Penjumlahan
bilangan sampai
20
Tema : keluarga
Sub tema : kegiatan di
keluarga
Bahasa indonesia
 Menulis kata
sederhana
Tema : Keluarga
Subtema : Kegiatan
di Keluarga
Menceritakan
cara merawat
tubuh
IPA
makanan gizi
seimbang
makanan pokok
(nasi)
lauk pauk
(daging,ikan,
tempe, dll)
sayuran
(wortel, bayam,
labu,dll)
buah-buahan
(apel,jeruk,
pisang,dll)
susu
mengenal nama
benda di sekitar
kelas
Matematika
membilang
banyak benda
penjumlahan
banyak benda
menulis kata Bahasa
Indonesia
menulis kata
sederhana yang
berhubungan
dengan
makanan sehat
menulis kata
sederhana
PETA KONSEP
ANALISIS KOMPETENSI PRASYARAT
IPA
Mengidentifikasi cara merawat tubuh
Matematika
Mengidentifikasi nama benda-benda disekitar kelas
Bahasa Indonesia
Mengenal pola huruf alfabet
Indikator Capaian Kompetensi Prasyarat
Materi Prasyarat
Learning experience
IPA
Menceritakan cara merawat tubuh
Matematika
Membilang benda 1 sampai 20
Bahasa indonesia
Mengidentifikasi huruf alfabet
IPA
Cara merawat tubuh:
1. Cuci tangan sebelum makan
2. Mandi 2-3 kali sehari
3. Menggosok gigi sesudah makan dan
sebelum tidur
4. Memotong kuku yang panjang
5. Memakai pakaian yang bersih
Matematika
Membilang 1 sampai 20
Bahasa indonesia
Membaca huruf alfabet
IPA
Peserta didik menceritakan kegiatan cuci tangan
sebelum makan, mandi 2-3 kali sehari, menggosok
gigi sesudah makan dan sebelum tidur, memotong
kuku yang panjang, memakai pakaian yang bersih
Matematika
Peserta didik menyebutkan nama benda-benda yang
ada di sekitar kelas yang dibimbing oleh guru.
Bahasa Indonesia
Peserta didik membaca huruf alfabet yang di tulis
oleh guru di papan tulis
ANALISIS KOMPETENSI POKOK
Standar
Kompetensi
Kompetensi
Dasar
Materi
Pokok
Indikator Capaian
Kompetensi
Tujuan pembelajaran Learning Experience
IPA
1. Mengenal
anggota
tubuh dan
kegunaannya,
serta
cara perawatannya
1.2.
Mengidentifikas
i kebutuhan
tubuh agar
tumbuh sehat
dan kuat
(makanan, air,
pakaian, udara,
lingkungan
sehat)
Makanan
gizi
seimbang
Menuliskan menu
makanan gizi seimbang
 Melalui pengamatan
gambar dan tanya
jawab, siswa dapat
menjelaskan makanan
gizi seimbang
 Melalui tanya jawab,
siswa dapat menuliskan
menu makanan gizi
seimbang
 Siswa mengamati gambar makanan
bergizi yang perlihatkan oleh guru
 Siswa bertanya jawab mengenai gambar
yang diperlihatkan guru
 Siswa menyebutkan contoh makanan
gizi seimbang
 Siswa menjelaskan makanan gizi
seimbang
Matematika
1. Melakukan
penjumlahan
dan pengurangan
bilangan sampai
20
1.3 Melakukan
penjumlahan
dan
pengurangan
bilangan
sampai 20
Penjumlaha
n sampai 20
 Menjumlahkan
bilangan sampai 20 Melalui kegiatan tanya
jawab siswa dapat
menjumlahkan bilangan
1 sampai 20 dengan
benar
 Siswa melakukan tepuk semangat
 Siswa membilang jumlah benda yang di
perlihatkan oleh guru
 Siswa menempelkan benda yang di
perlihatkan guru pada papan tulis
 Siswa menghitung benda yang sudah di
tempelkannya
 Siswa menjumlahkan benda yang
menempel di papan tulis
Bahasa Indonesia
4. Menulis
permulaan
dengan
menjiplak,
menebalkan,
mencontoh,
melengkapi, dan
menyalin
B. Indonesia
4.3 Mencontoh
huruf, kata,
atau kalimat
sederhana
dari buku atau
papan tulis
dengan benar
Menulis
kata
sederhana
 Menuliskan kata
sederhana yang
berhubungan dengan
makanan sehat
Melalui penjelasan dan
penugasan, siswa dapat
menuliskan kata
sederhana yang
berhubungan dengan
makanan sehat
 Siswa mengamati gambar makanan
sehat yang di tunjukan oleh guru
 Siswa menjawab pertanyaan guru
mengenai nama gambar yang telah di
tunjukan guru
 Siswa menyebutkan nama gambar
makanan sehat yang telah di amatinya,
 Siswa menuliskan kata sederhana yang
berhubungan dengan makanan sehat
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Satuan Pendidikan : Sekolah Dasar
Tema : Keluarga
Sub Tema : Kegiatan di Keluarga
Mata Pelajaran : IPA, Matematika, Bahasa Indonesia
Kelas / Semester : I / 1
Waktu : 5 x 35 menit
A. Standar Kompetensi
IPA
1. Mengenal anggota tubuh dan kegunaannya, serta cara perawatannya
Matematika
1. Melakukan penjumlahan dan pengurangan bilangan sampai 20
Bahasa Indonesia
1. Menulis permulaan dengan menjiplak, menebalkan, mencontoh, melengkapi, dan
menyalin
B. Kompetensi Dasar
IPA
1.2. Mengidentifikasi kebutuhan tubuh agar tumbuh sehat dan kuat (makanan, air, pakaian,
udara, lingkungan sehat)
Matematika
1.3 Melakukan penjumlahan dan pengurangan bilangan sampai 20
Bahasa Indonesia
4.3 Mencontoh huruf, kata, atau kalimat sederhana dari buku atau papan tulis dengan benar
C. Indikator Capaian Kompetensi
IPA
Menuliskan menu makanan gizi seimbang
Matematika
Menjumlahkan bilangan sampai 20
Bahasa indonesia
 Menuliskan kata sederhana yang berhubungan dengan makanan sehat
D. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui tanya jawab, siswa dapat menuliskan menu makanan gizi seimbang dengan
benar
2. Melalui kegiatan tanya jawab siswa dapat menjumlahkan bilangan 1 sampai 20
dengan benar
3. Melalui penjelasan dan penugasan, siswa dapat menuliskan 5 kata sederhana yang
berhubungan dengan makanan sehat
E. Materi Pokok
IPA
 Makanan gizi seimbang
Matematika
 Menjumlahkan bilangan sampai 20
Bahasa Indonesia
Menulis kata sederhana
F. Pendekatan, Metode, Media dan Sumber Belajar
Pendekatan : Tematik
Metode : Diskusi, Tanya Jawab, Penugasan
Media : gambar makanan gizi seimbang, contoh tulisan kata sederhana
Sumber Belajar : buku paket Ilmu Pengetahuan Alam (karya: heri sulistyanto dan edy
wiyono), buku paket Ilmu Pengetahuan Alam untuk SD dan MI (karya:
Sri Purwati), buku paket matematika untuk SD dan MI (karya:
Kismiantini dan Dyan Indrawati), buku paket bahasa kita Bahasa
Indonesia SD dan MI (karya: Muhammad jaruki)
G. Kegiatan Pembelajaran
1. Kegiatan pendahuluan (20 menit)
a. Mengkondisikan peserta didik supaya duduk dengan rapi
b. Mengajak peserta didik berdoa sebelum memulai pelajaran
c. Mengabsen peserta didik
d. Guru bersama siswa menyanyikan lagu “dua mata saya”
e. Cara merawat tubuh
f. Menyampaikan tujuan pembelajaran
2. Kegiatan Inti (120 menit)
 Siswa mengamati gambar makanan bergizi yang perlihatkan oleh guru
 Siswa bertanya jawab mengenai gambar yang diperlihatkan guru
 Siswa menyebutkan menu makanan gizi seimbang
 Siswa menuliskan menu makanan gizi seimbang
 Siswa diberi kesempatan untuk bertanya mengenai ketidak mengertiannya
 Guru dan siswa melakukan tanya jawab
 Siswa melakukan tepuk semangat
 Siswa membilang jumlah benda yang di perlihatkan oleh guru
 Siswa menempelkan benda yang di perlihatkan guru pada papan tulis
 Siswa membilang ulang benda yang telah di tempelnya
 Siswa menjumlahkan benda yang menempel di papan tulis
 Siswa menuliskan proses penjumlahan yang sudah dilakukannya
 Siswa melakukan latihan soal mengenai penjumlahan 1 sampai 20
 Siswa mengamati huruf yang di tulis guru di papan tulis
 Siswa membaca huruf yang di tulis oleh guru sehingga menjadi suku kata
 Siswa suku kata yang di dikte oleh guru
 Siswa di beri tugas untuk menuliskan kata sederhana yang berhubungan dengan
makanan sehat ( maknan pokok = nasi, lauk pauk = ikan/daging/telor, sayuran = wortel,
buah-buahan = apel/pisang/jeruk/dan lain-lain, susu)
3. Kegiatan Penutup (30 menit)
a. Peserta didik diberi soal evaluasi
b. Siswa diberi kesempatan untuk bertanya
c. Siswa dan guru merefleksi kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan serta menarik
kesimpulan bersama-sama
d. Peserta didik diberi tindak lanjut berupa PR
e. Menutup pelajaran
H. Evaluasi
Prosedur : tes proses dan tes akhir
Jenis Tes : tertulis
Bentuk Tes : isian
Instrumen : terlampir
1. Penilaian Proses
Kriteria Penilaian sikap (Proses)
No Nama Siswa
Aspek yang dinilai
Skor
kepedulian kedisiplinan
Keterangan
Aspek yang dinilai Nilai Kriteria Penilaian
kepedulian
3
Membantu teman yang
membutuhkan bantuan
2 Membantu teman dekat saja
1 Bekerja sendiri
Kedisiplinan
3 Duduk di tempatnya
2 Berpindah tempat duduknya
1 Jalan-jalan di dalam kelas
Kriteria penilaian :
Nilai Akhir =
𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝑺𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉
𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑰𝒅𝒆𝒂𝒍
x 100
Skor ideal = 6
Penilaian Evaluasi
Kriteria penilaian :
Nilai Akhir =
𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝑺𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉
𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑰𝒅𝒆𝒂𝒍
x 100
Skor ideal = 120
Penialain Menulis suku kata
No Nama Siswa
Aspek yang dinilai
Skor
Kerapihan Kedisiplinan
Keterangan
Aspek yang dinilai Nilai Kriteria Penilaian
Kerapihan
3 Kesesuaian kotak
2 Kurang sesuai dengan kotak
1 Tidak sesuai kotak
Kedisiplinan
3 Duduk di tempatnya
2 Berpindah tempat duduknya
1 Jalan-jalan di dalam kelas
Kriteria penilaian :
Nilai Akhir =
𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝑺𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉
𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑰𝒅𝒆𝒂𝒍
x 100
Skor ideal = 6
Indikator Butir soal jawaban skor
Menuliskan menu
makanan gizi seimbang
Isilah kotak dibawah ini
dengan huruf penyusun dari
nama makanan seimbang yang
ditunjukan oleh gambar di
sampingnya! (evaluasi
terlampir)
1. Apel
2. Wortel
3. Susu
4. Ikan
5. Nasi
50
Menjumlahkan
bilangan sampai 20
Hitunglah jumlah apel di
bawah ini dengan benar!
(evaluasi terlampir)
10 + 6 = 16 20
Menulis 5 kata
sederhana yang
berhubungan dengan
makanan sehat
Soal di dikte oleh guru dan
siswa menuliskannya pada
buku
Nasi, ikan, apel,
wortel, dan susu
50
jumlah 120
Bandung, 25 Agustus 2015
Mengetahui,
Guru Pamong
Wiwin Caswini, M. Pd
NIP. 19631012194102009
Praktikan
Cecep Hendra Suhendra, S. Pd
NIM. 1407689
Mengetahui,
Dosen Pembimbing Workshop
Dra. Kurniasih, M.Pd
NIP. 195906623 198503 2 003
LAMPIRAN
Materi Ajar
IPA
 Makanan Gizi Seimbang adalah Makanan yang dapat membantu pertumbuhan tubuh
supaya sehat dan kuat
 Adapun menu makanan gizi seimbang yaitu,
1. Makanan Pokok = Nasi
2. lauk pauk = ikan, daging, telor, dan lain-lain
3. buah-buahan = pisang, apel, jeruk, dan lain-lain
4. sayuran = wortel, bayam, dan lain-lain
5. susu
 Nasi dapat menghasilkan tenaga (energi)
 lauk pauk (ikan, tempe, tahu, ayam, dll) dapat membantu pertumbuhan tubuh
 sayuran dapat menghasilkan vitamin untuk menjaga kesehatan tubuh, pembentukan
tulang dan gigi
 buah-buahan dapat menghasilkan vitamin untuk menjaga kesehatan tubuh, pembentukan
tulang dan gigi
 susu dapat membantu pertumbuhan tulang dan gigi
Matematika
o Menjumlahkan bilangan sampai 20
+
10 + 7 = 17
Bahasa Indonesia
Menulis kata sederhana yang berhubungan dengan makanan sehat
apel wortel ikan nasi susu
lembar kerja siswa
(LKS)
Nama :
Kelas :
Amati gambar di bawah ini
Jodohkanlah gambar di bawah ini dengan keterangan yang sesuai!
apel
ikan goreng
susu
1,
2.
3.
Lengkapilah titik-titik di bawah ini
.................. + .................... = .....................
lauk pauk
nasi/makanan pokok
buah-buahan
evaluasi
Nama :
Kelas :
Amati gambar di bawah ini
Isilah kotak dibawah ini dengan huruf penyusun dari nama makanan seimbang yang
ditunjukan oleh gambar di sampingnya
1.
2.
3.
4.
5.
Hitunglah jumlah apel di bawah ini dengan benar
.................. + .................... = .....................

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Rencana kegiatan harian kelas 1
Rencana kegiatan harian kelas 1Rencana kegiatan harian kelas 1
Rencana kegiatan harian kelas 1Erma Yafi
 
Rpp matematika kelas 3 (pekan 1)
Rpp matematika kelas 3 (pekan 1)Rpp matematika kelas 3 (pekan 1)
Rpp matematika kelas 3 (pekan 1)Fauzan Rezki
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran Make a Match
Rencana pelaksanaan pembelajaran Make a MatchRencana pelaksanaan pembelajaran Make a Match
Rencana pelaksanaan pembelajaran Make a MatchUniversitas Negeri Medan
 
Rpp Kelas 1 Subtema Perbedaan Antar Keluarga
Rpp Kelas 1 Subtema Perbedaan Antar KeluargaRpp Kelas 1 Subtema Perbedaan Antar Keluarga
Rpp Kelas 1 Subtema Perbedaan Antar KeluargaCecep
 
Rancangan pengajaran harian matematik ct hapsyah
Rancangan pengajaran harian matematik   ct hapsyahRancangan pengajaran harian matematik   ct hapsyah
Rancangan pengajaran harian matematik ct hapsyahakumpun83
 
RPP Matematika Kelas X Semester 2 (bagian 1)
RPP Matematika Kelas X Semester 2 (bagian 1)RPP Matematika Kelas X Semester 2 (bagian 1)
RPP Matematika Kelas X Semester 2 (bagian 1)Arikha Nida
 
Rpp 1 Tema Keluarga
Rpp 1 Tema KeluargaRpp 1 Tema Keluarga
Rpp 1 Tema KeluargaCecep
 
Rpp tematik kelas III Semester 2
Rpp tematik kelas III Semester 2Rpp tematik kelas III Semester 2
Rpp tematik kelas III Semester 2Aniyah Damayanti
 
RPP Matematika Kelas 1 Semester 2 (bagian 9)
RPP Matematika Kelas 1 Semester 2 (bagian 9)RPP Matematika Kelas 1 Semester 2 (bagian 9)
RPP Matematika Kelas 1 Semester 2 (bagian 9)Arikha Nida
 
Tugas rpp matematika jumlah bil bulat
Tugas rpp matematika jumlah bil bulatTugas rpp matematika jumlah bil bulat
Tugas rpp matematika jumlah bil bulatsjati212
 
Tugas mandiri 3 tap
Tugas mandiri 3 tapTugas mandiri 3 tap
Tugas mandiri 3 tapgandi gandi
 
RPP SMK Program Linier
RPP SMK Program LinierRPP SMK Program Linier
RPP SMK Program LinierKia Hti
 

Was ist angesagt? (20)

Rencana kegiatan harian kelas 1
Rencana kegiatan harian kelas 1Rencana kegiatan harian kelas 1
Rencana kegiatan harian kelas 1
 
Kasus tap
Kasus tapKasus tap
Kasus tap
 
Kasus pembelajaran tap
Kasus pembelajaran tapKasus pembelajaran tap
Kasus pembelajaran tap
 
Rpp mtk semester 2
Rpp mtk semester 2Rpp mtk semester 2
Rpp mtk semester 2
 
Bidang ipa
Bidang ipaBidang ipa
Bidang ipa
 
Rpp matematika kelas 3 (pekan 1)
Rpp matematika kelas 3 (pekan 1)Rpp matematika kelas 3 (pekan 1)
Rpp matematika kelas 3 (pekan 1)
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran Make a Match
Rencana pelaksanaan pembelajaran Make a MatchRencana pelaksanaan pembelajaran Make a Match
Rencana pelaksanaan pembelajaran Make a Match
 
K1 t1 st1 pb3
K1 t1 st1 pb3K1 t1 st1 pb3
K1 t1 st1 pb3
 
Rpp Kelas 1 Subtema Perbedaan Antar Keluarga
Rpp Kelas 1 Subtema Perbedaan Antar KeluargaRpp Kelas 1 Subtema Perbedaan Antar Keluarga
Rpp Kelas 1 Subtema Perbedaan Antar Keluarga
 
Tugas kuliah tap
Tugas kuliah tapTugas kuliah tap
Tugas kuliah tap
 
Rancangan pengajaran harian matematik ct hapsyah
Rancangan pengajaran harian matematik   ct hapsyahRancangan pengajaran harian matematik   ct hapsyah
Rancangan pengajaran harian matematik ct hapsyah
 
RPP Matematika Kelas X Semester 2 (bagian 1)
RPP Matematika Kelas X Semester 2 (bagian 1)RPP Matematika Kelas X Semester 2 (bagian 1)
RPP Matematika Kelas X Semester 2 (bagian 1)
 
Metode make a match
Metode make a matchMetode make a match
Metode make a match
 
Rpp perbandingan – perbandingan senilai
Rpp perbandingan – perbandingan senilaiRpp perbandingan – perbandingan senilai
Rpp perbandingan – perbandingan senilai
 
Rpp 1 Tema Keluarga
Rpp 1 Tema KeluargaRpp 1 Tema Keluarga
Rpp 1 Tema Keluarga
 
Rpp tematik kelas III Semester 2
Rpp tematik kelas III Semester 2Rpp tematik kelas III Semester 2
Rpp tematik kelas III Semester 2
 
RPP Matematika Kelas 1 Semester 2 (bagian 9)
RPP Matematika Kelas 1 Semester 2 (bagian 9)RPP Matematika Kelas 1 Semester 2 (bagian 9)
RPP Matematika Kelas 1 Semester 2 (bagian 9)
 
Tugas rpp matematika jumlah bil bulat
Tugas rpp matematika jumlah bil bulatTugas rpp matematika jumlah bil bulat
Tugas rpp matematika jumlah bil bulat
 
Tugas mandiri 3 tap
Tugas mandiri 3 tapTugas mandiri 3 tap
Tugas mandiri 3 tap
 
RPP SMK Program Linier
RPP SMK Program LinierRPP SMK Program Linier
RPP SMK Program Linier
 

Ähnlich wie RPP-TEMATIK

Contoh rpp tematik kelas rendah
Contoh rpp tematik kelas rendahContoh rpp tematik kelas rendah
Contoh rpp tematik kelas rendahTaufik Chaniago
 
Rpp kls iv tema 9 subtema 1 pb 1
Rpp kls iv tema 9 subtema 1 pb 1Rpp kls iv tema 9 subtema 1 pb 1
Rpp kls iv tema 9 subtema 1 pb 1Tjoetnyak Izzatie
 
RPP kelas 5 Tema 3 Subtema 1 Pembelajaran 1
RPP kelas 5 Tema 3 Subtema 1 Pembelajaran 1RPP kelas 5 Tema 3 Subtema 1 Pembelajaran 1
RPP kelas 5 Tema 3 Subtema 1 Pembelajaran 1WienDa Fae
 
RPP K1 T1 ST2 P6.docx
RPP K1 T1 ST2 P6.docxRPP K1 T1 ST2 P6.docx
RPP K1 T1 ST2 P6.docxSumiParapat
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran kelas tinggi aulia maksum
Rencana pelaksanaan pembelajaran kelas tinggi aulia maksumRencana pelaksanaan pembelajaran kelas tinggi aulia maksum
Rencana pelaksanaan pembelajaran kelas tinggi aulia maksumdarma wati
 
RPP Kurikulum 2013 SD/MI Kelas 4 Subtema 1 Pembelajaran 2 Semester 2 Makananku
RPP Kurikulum 2013 SD/MI Kelas 4 Subtema 1 Pembelajaran 2 Semester 2 Makananku RPP Kurikulum 2013 SD/MI Kelas 4 Subtema 1 Pembelajaran 2 Semester 2 Makananku
RPP Kurikulum 2013 SD/MI Kelas 4 Subtema 1 Pembelajaran 2 Semester 2 Makananku Filenya.com
 
RPP Kelas 3 SD Tema Hasil Bumi Subtema Pemanfaatan Hasil Bumi
RPP Kelas 3 SD Tema Hasil Bumi Subtema Pemanfaatan Hasil BumiRPP Kelas 3 SD Tema Hasil Bumi Subtema Pemanfaatan Hasil Bumi
RPP Kelas 3 SD Tema Hasil Bumi Subtema Pemanfaatan Hasil BumiCecep
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranDerfzeykawmns DM
 
Rpp kelas 1 tema 1 sub tema 3 pembelajaran
Rpp kelas 1 tema 1 sub tema 3 pembelajaranRpp kelas 1 tema 1 sub tema 3 pembelajaran
Rpp kelas 1 tema 1 sub tema 3 pembelajarananggi aryadi
 
Rpp suyono indahnya kebersamaan
Rpp suyono indahnya kebersamaanRpp suyono indahnya kebersamaan
Rpp suyono indahnya kebersamaanAnggun Puspa
 
RPP kurikulum 2013 Kelas 1, Tema 1 Sub tema 2 Pembelajaran 3
RPP kurikulum 2013 Kelas 1, Tema 1  Sub tema 2  Pembelajaran 3RPP kurikulum 2013 Kelas 1, Tema 1  Sub tema 2  Pembelajaran 3
RPP kurikulum 2013 Kelas 1, Tema 1 Sub tema 2 Pembelajaran 3Ifwhar Yuhono
 
Rencanan pelaksanaan pembelajaran baru
Rencanan pelaksanaan pembelajaran baruRencanan pelaksanaan pembelajaran baru
Rencanan pelaksanaan pembelajaran barusyaihulhadi
 
RPP Kesehatan Semester2
RPP Kesehatan Semester2RPP Kesehatan Semester2
RPP Kesehatan Semester2Ran's Aza
 
Rpp Kesehatan Kelas 2
Rpp Kesehatan Kelas 2Rpp Kesehatan Kelas 2
Rpp Kesehatan Kelas 2Ran's Aza
 

Ähnlich wie RPP-TEMATIK (20)

Contoh rpp tematik kelas rendah
Contoh rpp tematik kelas rendahContoh rpp tematik kelas rendah
Contoh rpp tematik kelas rendah
 
Rpp kls iv tema 9 subtema 1 pb 1
Rpp kls iv tema 9 subtema 1 pb 1Rpp kls iv tema 9 subtema 1 pb 1
Rpp kls iv tema 9 subtema 1 pb 1
 
RPP kelas 5 Tema 3 Subtema 1 Pembelajaran 1
RPP kelas 5 Tema 3 Subtema 1 Pembelajaran 1RPP kelas 5 Tema 3 Subtema 1 Pembelajaran 1
RPP kelas 5 Tema 3 Subtema 1 Pembelajaran 1
 
RPP K1 T1 ST2 P6.docx
RPP K1 T1 ST2 P6.docxRPP K1 T1 ST2 P6.docx
RPP K1 T1 ST2 P6.docx
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran kelas tinggi aulia maksum
Rencana pelaksanaan pembelajaran kelas tinggi aulia maksumRencana pelaksanaan pembelajaran kelas tinggi aulia maksum
Rencana pelaksanaan pembelajaran kelas tinggi aulia maksum
 
RPP Kurikulum 2013 SD/MI Kelas 4 Subtema 1 Pembelajaran 2 Semester 2 Makananku
RPP Kurikulum 2013 SD/MI Kelas 4 Subtema 1 Pembelajaran 2 Semester 2 Makananku RPP Kurikulum 2013 SD/MI Kelas 4 Subtema 1 Pembelajaran 2 Semester 2 Makananku
RPP Kurikulum 2013 SD/MI Kelas 4 Subtema 1 Pembelajaran 2 Semester 2 Makananku
 
Rrp siklus 2
Rrp siklus 2Rrp siklus 2
Rrp siklus 2
 
RPP Kelas 3 SD Tema Hasil Bumi Subtema Pemanfaatan Hasil Bumi
RPP Kelas 3 SD Tema Hasil Bumi Subtema Pemanfaatan Hasil BumiRPP Kelas 3 SD Tema Hasil Bumi Subtema Pemanfaatan Hasil Bumi
RPP Kelas 3 SD Tema Hasil Bumi Subtema Pemanfaatan Hasil Bumi
 
Rpp).doc
Rpp).docRpp).doc
Rpp).doc
 
Rpp kelas 4 tema 2 subtema 1 pembelajaran 4
Rpp kelas 4 tema 2 subtema 1 pembelajaran 4Rpp kelas 4 tema 2 subtema 1 pembelajaran 4
Rpp kelas 4 tema 2 subtema 1 pembelajaran 4
 
Rpp 2 fatma
Rpp 2 fatmaRpp 2 fatma
Rpp 2 fatma
 
Rpp sartia
Rpp sartiaRpp sartia
Rpp sartia
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaran
 
Rpp kelas 1 tema 1 sub tema 3 pembelajaran
Rpp kelas 1 tema 1 sub tema 3 pembelajaranRpp kelas 1 tema 1 sub tema 3 pembelajaran
Rpp kelas 1 tema 1 sub tema 3 pembelajaran
 
Pekerjaan 6
Pekerjaan 6Pekerjaan 6
Pekerjaan 6
 
Rpp suyono indahnya kebersamaan
Rpp suyono indahnya kebersamaanRpp suyono indahnya kebersamaan
Rpp suyono indahnya kebersamaan
 
RPP kurikulum 2013 Kelas 1, Tema 1 Sub tema 2 Pembelajaran 3
RPP kurikulum 2013 Kelas 1, Tema 1  Sub tema 2  Pembelajaran 3RPP kurikulum 2013 Kelas 1, Tema 1  Sub tema 2  Pembelajaran 3
RPP kurikulum 2013 Kelas 1, Tema 1 Sub tema 2 Pembelajaran 3
 
Rencanan pelaksanaan pembelajaran baru
Rencanan pelaksanaan pembelajaran baruRencanan pelaksanaan pembelajaran baru
Rencanan pelaksanaan pembelajaran baru
 
RPP Kesehatan Semester2
RPP Kesehatan Semester2RPP Kesehatan Semester2
RPP Kesehatan Semester2
 
Rpp Kesehatan Kelas 2
Rpp Kesehatan Kelas 2Rpp Kesehatan Kelas 2
Rpp Kesehatan Kelas 2
 

Kürzlich hochgeladen

Diskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdf
Diskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdfDiskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdf
Diskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdfHendroGunawan8
 
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...MetalinaSimanjuntak1
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...Kanaidi ken
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolik
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolikDasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolik
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolikThomasAntonWibowo
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdf
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdfaksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdf
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdfwalidumar
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidupfamela161
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxssuser8905b3
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfChananMfd
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 

Kürzlich hochgeladen (20)

Diskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdf
Diskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdfDiskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdf
Diskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdf
 
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolik
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolikDasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolik
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolik
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdf
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdfaksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdf
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdf
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 

RPP-TEMATIK

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Kelas I Semester 1 TEMATIK (Mapel: IPA, Matematika, dan Bahasa Indonesia) Oleh Cecep Hendra Suhendra, S.Pd. 1407689 PENDIDIKAN PROFESI GURU (PPG SM-3T) FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA 2015
  • 2. ANALISI MATA PELAJARAN No. ASPEK 1 KETERKAITAN MATERI a. Materi Prasyarat 1) Fakta : IPA  Anggota tubuh manusia Matematika  Nama Benda disekitar kelas siswa yang dapat di dibilang Bahasa Indonesia  Bentuk huruf alfabet 2) Konsep : IPA  Anggota tubuh manusia yaitu, kepala, mata, hidung, mulut, telinga, leher, tangan, kaki Matematika  Benda disekitar kelas yaitu kursi, meja, papan tulis, buku, penghapus, jam dinding, gambar, kapur, sepidol Bahasa Indonesia  Huruf alfabet dimulai dari a, b, c, d, e, f, g ,h, i, j, k, l, m, n, o, p, q, r, s, t, u, v, w, x, y, z b. Materi Pokok 1) Fakta : IPA  Kebutuhan tubuh agar tumbuh sehat dan kuat Matematika  Menghitung jumlah himpunan Bahasa Indonesia  Bentuk Huruf alfabet 2) Konsep IPA  Kebutuhan tubuh agar tumbuh sehat dan kuat yaitu makanan, ari bersih, udara, pakaian bersih, lingkungan bersih Matematika  Benda disekitar kelas yaitu kursi, meja, papan tulis, buku, penghapus, jam dinding, gambar, kapur, sepidol Bahasa Indonesia  Huruf alfabet dimulai dari a, b, c, d, e, f, g ,h, i, j, k, l, m, n, o, p, q, r, s, t, u, v, w, x, y, z Lingkungan alam terdiri dari pegunungan, sungai, danau, laut dan pantai c. Materi Penunjang/ Pengembangan Pengembangan  Ciri-ciri lingkungan sehat 2 KETERURUTAN  Anggota tubuh manusia  Kebutuhan tubuh agar tumbuh sehat dan kuat
  • 3.  Nama Benda disekitar kelas siswa yang dapat di dibilang  Membilang Benda yang ada disekitar kelas  Mengidentifikasi bentuk huruf alfabet  Menjiplak berbagai bentuk huruf alfabet 3 KELUASAN IPA  Kebutuhan tubuh agar tumbuh sehat dan kuat Matematika  Nama Benda disekitar kelas siswa yang dapat di dibilang Bahasa Indonesia  Berbagai pola huruf alfabet
  • 4. JARING-JARING TEMA IPA Makanan gizi seimbang Matematika  Penjumlahan bilangan sampai 20 Tema : keluarga Sub tema : kegiatan di keluarga Bahasa indonesia  Menulis kata sederhana
  • 5. Tema : Keluarga Subtema : Kegiatan di Keluarga Menceritakan cara merawat tubuh IPA makanan gizi seimbang makanan pokok (nasi) lauk pauk (daging,ikan, tempe, dll) sayuran (wortel, bayam, labu,dll) buah-buahan (apel,jeruk, pisang,dll) susu mengenal nama benda di sekitar kelas Matematika membilang banyak benda penjumlahan banyak benda menulis kata Bahasa Indonesia menulis kata sederhana yang berhubungan dengan makanan sehat menulis kata sederhana PETA KONSEP
  • 6. ANALISIS KOMPETENSI PRASYARAT IPA Mengidentifikasi cara merawat tubuh Matematika Mengidentifikasi nama benda-benda disekitar kelas Bahasa Indonesia Mengenal pola huruf alfabet Indikator Capaian Kompetensi Prasyarat Materi Prasyarat Learning experience IPA Menceritakan cara merawat tubuh Matematika Membilang benda 1 sampai 20 Bahasa indonesia Mengidentifikasi huruf alfabet IPA Cara merawat tubuh: 1. Cuci tangan sebelum makan 2. Mandi 2-3 kali sehari 3. Menggosok gigi sesudah makan dan sebelum tidur 4. Memotong kuku yang panjang 5. Memakai pakaian yang bersih Matematika Membilang 1 sampai 20 Bahasa indonesia Membaca huruf alfabet IPA Peserta didik menceritakan kegiatan cuci tangan sebelum makan, mandi 2-3 kali sehari, menggosok gigi sesudah makan dan sebelum tidur, memotong kuku yang panjang, memakai pakaian yang bersih Matematika Peserta didik menyebutkan nama benda-benda yang ada di sekitar kelas yang dibimbing oleh guru. Bahasa Indonesia Peserta didik membaca huruf alfabet yang di tulis oleh guru di papan tulis
  • 7. ANALISIS KOMPETENSI POKOK Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Materi Pokok Indikator Capaian Kompetensi Tujuan pembelajaran Learning Experience IPA 1. Mengenal anggota tubuh dan kegunaannya, serta cara perawatannya 1.2. Mengidentifikas i kebutuhan tubuh agar tumbuh sehat dan kuat (makanan, air, pakaian, udara, lingkungan sehat) Makanan gizi seimbang Menuliskan menu makanan gizi seimbang  Melalui pengamatan gambar dan tanya jawab, siswa dapat menjelaskan makanan gizi seimbang  Melalui tanya jawab, siswa dapat menuliskan menu makanan gizi seimbang  Siswa mengamati gambar makanan bergizi yang perlihatkan oleh guru  Siswa bertanya jawab mengenai gambar yang diperlihatkan guru  Siswa menyebutkan contoh makanan gizi seimbang  Siswa menjelaskan makanan gizi seimbang Matematika 1. Melakukan penjumlahan dan pengurangan bilangan sampai 20 1.3 Melakukan penjumlahan dan pengurangan bilangan sampai 20 Penjumlaha n sampai 20  Menjumlahkan bilangan sampai 20 Melalui kegiatan tanya jawab siswa dapat menjumlahkan bilangan 1 sampai 20 dengan benar  Siswa melakukan tepuk semangat  Siswa membilang jumlah benda yang di perlihatkan oleh guru  Siswa menempelkan benda yang di perlihatkan guru pada papan tulis  Siswa menghitung benda yang sudah di tempelkannya  Siswa menjumlahkan benda yang menempel di papan tulis Bahasa Indonesia 4. Menulis permulaan dengan menjiplak, menebalkan, mencontoh, melengkapi, dan menyalin B. Indonesia 4.3 Mencontoh huruf, kata, atau kalimat sederhana dari buku atau papan tulis dengan benar Menulis kata sederhana  Menuliskan kata sederhana yang berhubungan dengan makanan sehat Melalui penjelasan dan penugasan, siswa dapat menuliskan kata sederhana yang berhubungan dengan makanan sehat  Siswa mengamati gambar makanan sehat yang di tunjukan oleh guru  Siswa menjawab pertanyaan guru mengenai nama gambar yang telah di tunjukan guru  Siswa menyebutkan nama gambar makanan sehat yang telah di amatinya,  Siswa menuliskan kata sederhana yang berhubungan dengan makanan sehat
  • 8. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Satuan Pendidikan : Sekolah Dasar Tema : Keluarga Sub Tema : Kegiatan di Keluarga Mata Pelajaran : IPA, Matematika, Bahasa Indonesia Kelas / Semester : I / 1 Waktu : 5 x 35 menit A. Standar Kompetensi IPA 1. Mengenal anggota tubuh dan kegunaannya, serta cara perawatannya Matematika 1. Melakukan penjumlahan dan pengurangan bilangan sampai 20 Bahasa Indonesia 1. Menulis permulaan dengan menjiplak, menebalkan, mencontoh, melengkapi, dan menyalin B. Kompetensi Dasar IPA 1.2. Mengidentifikasi kebutuhan tubuh agar tumbuh sehat dan kuat (makanan, air, pakaian, udara, lingkungan sehat) Matematika 1.3 Melakukan penjumlahan dan pengurangan bilangan sampai 20 Bahasa Indonesia 4.3 Mencontoh huruf, kata, atau kalimat sederhana dari buku atau papan tulis dengan benar C. Indikator Capaian Kompetensi IPA Menuliskan menu makanan gizi seimbang Matematika Menjumlahkan bilangan sampai 20 Bahasa indonesia  Menuliskan kata sederhana yang berhubungan dengan makanan sehat D. Tujuan Pembelajaran 1. Melalui tanya jawab, siswa dapat menuliskan menu makanan gizi seimbang dengan benar 2. Melalui kegiatan tanya jawab siswa dapat menjumlahkan bilangan 1 sampai 20 dengan benar
  • 9. 3. Melalui penjelasan dan penugasan, siswa dapat menuliskan 5 kata sederhana yang berhubungan dengan makanan sehat E. Materi Pokok IPA  Makanan gizi seimbang Matematika  Menjumlahkan bilangan sampai 20 Bahasa Indonesia Menulis kata sederhana F. Pendekatan, Metode, Media dan Sumber Belajar Pendekatan : Tematik Metode : Diskusi, Tanya Jawab, Penugasan Media : gambar makanan gizi seimbang, contoh tulisan kata sederhana Sumber Belajar : buku paket Ilmu Pengetahuan Alam (karya: heri sulistyanto dan edy wiyono), buku paket Ilmu Pengetahuan Alam untuk SD dan MI (karya: Sri Purwati), buku paket matematika untuk SD dan MI (karya: Kismiantini dan Dyan Indrawati), buku paket bahasa kita Bahasa Indonesia SD dan MI (karya: Muhammad jaruki) G. Kegiatan Pembelajaran 1. Kegiatan pendahuluan (20 menit) a. Mengkondisikan peserta didik supaya duduk dengan rapi b. Mengajak peserta didik berdoa sebelum memulai pelajaran c. Mengabsen peserta didik d. Guru bersama siswa menyanyikan lagu “dua mata saya” e. Cara merawat tubuh f. Menyampaikan tujuan pembelajaran 2. Kegiatan Inti (120 menit)  Siswa mengamati gambar makanan bergizi yang perlihatkan oleh guru  Siswa bertanya jawab mengenai gambar yang diperlihatkan guru  Siswa menyebutkan menu makanan gizi seimbang  Siswa menuliskan menu makanan gizi seimbang  Siswa diberi kesempatan untuk bertanya mengenai ketidak mengertiannya  Guru dan siswa melakukan tanya jawab  Siswa melakukan tepuk semangat  Siswa membilang jumlah benda yang di perlihatkan oleh guru  Siswa menempelkan benda yang di perlihatkan guru pada papan tulis  Siswa membilang ulang benda yang telah di tempelnya  Siswa menjumlahkan benda yang menempel di papan tulis  Siswa menuliskan proses penjumlahan yang sudah dilakukannya
  • 10.  Siswa melakukan latihan soal mengenai penjumlahan 1 sampai 20  Siswa mengamati huruf yang di tulis guru di papan tulis  Siswa membaca huruf yang di tulis oleh guru sehingga menjadi suku kata  Siswa suku kata yang di dikte oleh guru  Siswa di beri tugas untuk menuliskan kata sederhana yang berhubungan dengan makanan sehat ( maknan pokok = nasi, lauk pauk = ikan/daging/telor, sayuran = wortel, buah-buahan = apel/pisang/jeruk/dan lain-lain, susu) 3. Kegiatan Penutup (30 menit) a. Peserta didik diberi soal evaluasi b. Siswa diberi kesempatan untuk bertanya c. Siswa dan guru merefleksi kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan serta menarik kesimpulan bersama-sama d. Peserta didik diberi tindak lanjut berupa PR e. Menutup pelajaran H. Evaluasi Prosedur : tes proses dan tes akhir Jenis Tes : tertulis Bentuk Tes : isian Instrumen : terlampir 1. Penilaian Proses Kriteria Penilaian sikap (Proses) No Nama Siswa Aspek yang dinilai Skor kepedulian kedisiplinan Keterangan Aspek yang dinilai Nilai Kriteria Penilaian kepedulian 3 Membantu teman yang membutuhkan bantuan 2 Membantu teman dekat saja 1 Bekerja sendiri Kedisiplinan 3 Duduk di tempatnya 2 Berpindah tempat duduknya 1 Jalan-jalan di dalam kelas Kriteria penilaian : Nilai Akhir = 𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝑺𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉 𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑰𝒅𝒆𝒂𝒍 x 100 Skor ideal = 6
  • 11. Penilaian Evaluasi Kriteria penilaian : Nilai Akhir = 𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝑺𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉 𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑰𝒅𝒆𝒂𝒍 x 100 Skor ideal = 120 Penialain Menulis suku kata No Nama Siswa Aspek yang dinilai Skor Kerapihan Kedisiplinan Keterangan Aspek yang dinilai Nilai Kriteria Penilaian Kerapihan 3 Kesesuaian kotak 2 Kurang sesuai dengan kotak 1 Tidak sesuai kotak Kedisiplinan 3 Duduk di tempatnya 2 Berpindah tempat duduknya 1 Jalan-jalan di dalam kelas Kriteria penilaian : Nilai Akhir = 𝑱𝒖𝒎𝒍𝒂𝒉 𝑺𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉 𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑰𝒅𝒆𝒂𝒍 x 100 Skor ideal = 6 Indikator Butir soal jawaban skor Menuliskan menu makanan gizi seimbang Isilah kotak dibawah ini dengan huruf penyusun dari nama makanan seimbang yang ditunjukan oleh gambar di sampingnya! (evaluasi terlampir) 1. Apel 2. Wortel 3. Susu 4. Ikan 5. Nasi 50 Menjumlahkan bilangan sampai 20 Hitunglah jumlah apel di bawah ini dengan benar! (evaluasi terlampir) 10 + 6 = 16 20 Menulis 5 kata sederhana yang berhubungan dengan makanan sehat Soal di dikte oleh guru dan siswa menuliskannya pada buku Nasi, ikan, apel, wortel, dan susu 50 jumlah 120
  • 12. Bandung, 25 Agustus 2015 Mengetahui, Guru Pamong Wiwin Caswini, M. Pd NIP. 19631012194102009 Praktikan Cecep Hendra Suhendra, S. Pd NIM. 1407689 Mengetahui, Dosen Pembimbing Workshop Dra. Kurniasih, M.Pd NIP. 195906623 198503 2 003
  • 14. Materi Ajar IPA  Makanan Gizi Seimbang adalah Makanan yang dapat membantu pertumbuhan tubuh supaya sehat dan kuat  Adapun menu makanan gizi seimbang yaitu, 1. Makanan Pokok = Nasi 2. lauk pauk = ikan, daging, telor, dan lain-lain 3. buah-buahan = pisang, apel, jeruk, dan lain-lain 4. sayuran = wortel, bayam, dan lain-lain 5. susu  Nasi dapat menghasilkan tenaga (energi)  lauk pauk (ikan, tempe, tahu, ayam, dll) dapat membantu pertumbuhan tubuh  sayuran dapat menghasilkan vitamin untuk menjaga kesehatan tubuh, pembentukan tulang dan gigi  buah-buahan dapat menghasilkan vitamin untuk menjaga kesehatan tubuh, pembentukan tulang dan gigi  susu dapat membantu pertumbuhan tulang dan gigi Matematika o Menjumlahkan bilangan sampai 20 + 10 + 7 = 17 Bahasa Indonesia Menulis kata sederhana yang berhubungan dengan makanan sehat apel wortel ikan nasi susu
  • 15. lembar kerja siswa (LKS) Nama : Kelas : Amati gambar di bawah ini Jodohkanlah gambar di bawah ini dengan keterangan yang sesuai! apel ikan goreng susu 1, 2. 3. Lengkapilah titik-titik di bawah ini .................. + .................... = ..................... lauk pauk nasi/makanan pokok buah-buahan
  • 16. evaluasi Nama : Kelas : Amati gambar di bawah ini Isilah kotak dibawah ini dengan huruf penyusun dari nama makanan seimbang yang ditunjukan oleh gambar di sampingnya 1. 2. 3. 4. 5.
  • 17. Hitunglah jumlah apel di bawah ini dengan benar .................. + .................... = .....................