SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 5
Downloaden Sie, um offline zu lesen
DATABASE MANAGEMENT SYSTEM
Manajemen database (basis data) merupakan komponen penting dalam pembangunan
Sistem Informasi, karena menjadi terminal untuk menampung dan mengorganisasikan
seluruh data yang ada dalam sistem, agar dapat dieksplorasi untuk menyusun informasi-
informasi dalam berbagai bentuk dan keperluan manajemen.
Konsep Database
Database merupakan kelompok fakta atau keterangan yang diatur berhubungan dengan
pengolahan data, penyediaan informasi dan penggunaan referensi.
Database juga merupakan kumpulan data dan informasi dalam jumlah yang banyak,
sehingga diperlukan penyusunan dengan kriteria yang terpola dengan jelas. Oleh sebab
itu sebelum membangun sistem database dibutuhkan suatu perencanaan rancangan
sistem database, agar informasi yang diperlukan dapat diperoleh dengan efisien dan
efektif.
Manajemen data konvensional (sistem berkas)
Sebelum kemunculan sistem manajemen database, pemrosesan data menggunakan
pendekatan yang berbasis berkas. Pengorganisasian database masih terpisah antara
database satu dengan database lainnya. Perancangan sistem masih didasarkan pada
kebutuhan individual si pemakai atau per departemen, bukan berdasarkankebutuhan
sejumlah pemakai seluruh lini perusahaan/organisasi. Sehingga dapat diduga banyak
akibat negatif yang ditimbulkan dari sistem tersebut. Antara lain; redundansi atau
duplikasi data yang sering mengakibatkan kurang akurat-nya informasi yang dihasilkan,
karena terjadi perbedaan data antara data awal yang mungkin sudah diperbaharui
sedangkan data duplikatnya belum diperbaharui.

 Departemen Keuangan
                                            Data A
                                            Data B
                                                                         Laporan
                                            Data C
                                            Data D



 Departemen Produksi
                                            Data A
                                            Data B                       Laporan
                                            Data E
                                            Data F



 Departemen HRD
                                            Data A
                                            Data D                       Laporan
                                            Data E
                                            Data G




                    Gambar Ilustrasi Sistem Pengorganisasian Database Tradisional



STIE Petra Bitung                      APLIKASI KOMPUTER                    Ir. Daniel A. Rompas  1
Kelemahan sistem berbasis berkas

       Kelemahan                                 Keterangan
 Duplikasi data           Data yang sama terletak pada berbagai file/berkas, setiap
                          pemakai memiliki file/berkas tersendiri

 Pemisahan data           Karena data tersebar di beberapa file/berkas, pemaduan
                          data memerlukan langkah-langkah/ perintah yang detil,
                          rumit dan panjang.
 Tidak konsisten          Karena data terletak di beberapa file/berkas, ada
                          kemungkinan data menjadi tidak konsisten, yakni ketika
                          suatu data pada suatu file/berkas diubah, tetapi pada
                          file/berkas yang lain belum diubah.
 Dependensi data-         Perubahan dalam data membuat program juga harus
 program                  diubah.

 Format tidak             Ada kemungkinan format file/berkas yang dibuat oleh
 kompatibel               suatu aplikasi berbeda dengan format yang dibuat oleh
                          aplikasi lain, sehingga untuk memadukan data yang
                          berasal dari dua file/berkas berbeda aplikasi memerlukan
                          usaha yang rumit dan menyita waktu.


Database Management System (DBMS)
Sistem Manajemen Database adalah suatu sistem pengelolaan sekumpulan data yang
saling terkait yang dapat mengakomodasi berbagai macam kebutuhan pemakai yang
berbeda-beda secara efisien dan praktis.
DBMS menyediakan fitur-fitur seperti;
 Independensi data-program
    Program dapat ditulis tersendiri dan tidak bergantung pada struktur data dalam basis
    data.
 Keamanan
    Memiliki kemampuan untuk mencegah pengakesan data oleh orang yang tidak
    berwenang.
 Konkurensi
    Memungkinkan data dapat diakses oleh banyak pemakai
 Produktif
    Menyediakan fasilitas pembangkit query dan pembangkit laporan.

Sedangkan kelemahan DBMS :
o Membutuhkan administrator dan pemakai (SDM) yang harus benar-benar memahami
   fungsi-fungsi DBMS.
o Membutuhkan ruang penyimpanan data yang besar
o Membutuhkan perangkat keras dengan spesifikasi tertentu
o Diperlukan sistem security yang handal, karena jika terjadi kegagalan akan membuat
   operasional organisasi tersendat bahkan dapat terhenti.

Beberapa contoh DBMS terkenal : Microsoft Access, FoxBase, Visual FoxPro, Sysbase,
Informix, MySQL.




STIE Petra Bitung                 APLIKASI KOMPUTER               Ir. Daniel A. Rompas  2
Dep. Keuangan                                                                     Dep. Produksi
                      Laporan                                    Laporan




                                  (DBMS)               Data A
                                 Database              Data B
                                Management             Data C
                                  System               Data D
                                                       Data E
                                                       Data F
                                                       Data G




                      Laporan
     Dep. HRD

                                                                            Top Managers



                    Gambar Ilustrasi Sistem Pengorganisasian Database Modern




Hirarki Data dalam Database
Data dalam subuah database disusun berdasarkan sistem hirarki yang unik;
    1. Database, merupakan kumpulan file yang saling terkait satu sama lain,
       misalnya file data induk karyawan, file jabatan, file pengajar dan lain sebagainya.
       Kumpulan file yang tidak saling terkait satu sama lain tidak dapat disebut
       database, misalnya file data induk karyawan, file tamu undangan perkawinan,
       file barang retail pasar swalayan.
    2. File, yaitu kumpulan dari record yang saling terkait dan memiliki format field
       yang sama dan sejenis.
    3. Record, yaitu kumpulan field yang menggambarkan suatu unit data individu
       tertentu.
    4. Field, yaitu atribut dari record yang menunjukkan suatu item dari data sejenis
       seperti nama, alamat, dan lain sebagainya.
    5. Byte, yaitu atribut dari field yang berupa huruf yang membentuk nilai dari
       sebuah field. Huruf tersebut dapat berupa numerik maupun abjad atau karakter
       khusus.
    6. Bit, yaitu bagian terkecil dari data secara keseluruhan, yaitu berupa karakter
       ASCII nol atau satu yanmg merupakan komponen pembentuk byte.




STIE Petra Bitung                    APLIKASI KOMPUTER                     Ir. Daniel A. Rompas  3
Perbedaan representasi data tersebut menentukan abstraksi data, yang secara umum
dapat dibagi dalam 3 level abtraksi:
    1. Level eksternal
    2. Level konseptual
    3. Level internal / level fisik



             Pandangan          Pandangan           Pandangan
Level               1                  2                3
Eksternal



                                                         File Mah.      File Dosen

Level                                                    File KBM
                                                                                     Database
                                                                         File Adm.
Konseptual                      Skema
                               Konseptual
                                                          File Mahasiswa
                                                       Nama NIM       Alamat
                                                       Budi      132      Madidir
                                                       Citra     234      Girian
                                                                                     File
                                                       Doni      342      Pateten

Level                              Skema
Internal                          Internal             Nama     NIM      Alamat      Record
                                                       Budi     132      Madidir


                                                                                     Field
                                                       Nama
                                                       Budi



                                      Basis            B (kode ASCII) = 01000010
Organisasi data                       Data                                           Byte
Secara fisik
                                                       0 = Bil. I dari 01000010
                                                                                     Bit




                         Ilustrasi hirarki dan level abstraksi data




STIE Petra Bitung                       APLIKASI KOMPUTER                 Ir. Daniel A. Rompas  4
Tipe Data

Text                Data alphanumeric atau kombinasi huruf, angka, spasi dan tanda
                    baca lain, yang tidak dapat digunakan untuk operasi matematik,
                    panjang maksimal 255 karakter
Memo                Data yang bersifat teks deskriptif, panjang data maks. 32.000
                    karakter
Number              Data angka dengan berbagai macam format, dapat digunakan dalam
                    operasi matematis
Date/Time           Data tanggal dan jam dengan berbagai format
Currency            Data angka dalam format mata uang
AutoNumber          Tipe data angka secara otomatis
Yes/No atau
True/False          Tipe data yang hanya memiliki dua alternatif, Yes or No, True or False

OLE Object          Tipe data yang berisikan objek atau gambar dengan ukuran maksimal
                    128 MB
Hyperlink           Tipe data yang berisikan alamat hyperlink URL dengan panjang maks
                    2048 karakter
LookUp              Wizard yang mempunyai panjang yang sama dengan primary key




Desain Basis Data
Dalam merancang atau mendesain basis data ada beberapa hal yang perlu diperhatikan:
1. Form masukan
-   Form masukan yang dibuat harus mudah diisi oleh pemakai
-   Dapat menghindari atau memperkecil kemungkinan kesalahan pengisian
-   Penggunaan kata-kata yang tidak menimbulkan penafsiran ganda
-   Sedapat mungkin memberi batasan panjang karakter di setiap pengisian item
-   Sodorkan semua pilihan/option yang kemungkinan ada
-   Beri keterangan untuk item yang memerlukan penjelasan
2. Form Keluaran
-   Form keluaran yang dihasilkan harus mudah dipahami oleh pemakai
-   Dapat diarsip dengan mudah
-   Berikan penomoran halaman, tanggal dan jam bila perlu
-   Sesuaikan dengan ukuran kertas dan jenis printer




STIE Petra Bitung                   APLIKASI KOMPUTER               Ir. Daniel A. Rompas  5

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Artikel Ilmiah Sistem Basis Data
Artikel Ilmiah Sistem Basis Data Artikel Ilmiah Sistem Basis Data
Artikel Ilmiah Sistem Basis Data Muhammad Fajar
 
Banco de Dados - Introdução - Projeto de Banco de Dados - DER
Banco de Dados - Introdução - Projeto de Banco de Dados - DERBanco de Dados - Introdução - Projeto de Banco de Dados - DER
Banco de Dados - Introdução - Projeto de Banco de Dados - DERRangel Javier
 
Aula 1 introdução a base de dados
Aula 1   introdução a base de dadosAula 1   introdução a base de dados
Aula 1 introdução a base de dadosHélio Martins
 
Penyelenggaraan sistem informasi manajemen rumah sakit
Penyelenggaraan sistem informasi manajemen rumah sakitPenyelenggaraan sistem informasi manajemen rumah sakit
Penyelenggaraan sistem informasi manajemen rumah sakitRajaBuldan
 
LRM Entities = كيانات نموذج المكتبة المرجعي / ترجمة محمد عبد الحميد معوض
LRM  Entities = كيانات نموذج المكتبة المرجعي / ترجمة محمد عبد الحميد معوضLRM  Entities = كيانات نموذج المكتبة المرجعي / ترجمة محمد عبد الحميد معوض
LRM Entities = كيانات نموذج المكتبة المرجعي / ترجمة محمد عبد الحميد معوضMuhammad Muawwad
 
Rpl 05 - persyaratan perangkat lunak
Rpl   05 - persyaratan perangkat lunakRpl   05 - persyaratan perangkat lunak
Rpl 05 - persyaratan perangkat lunakFebriyani Syafri
 
Escriturário Banco do Brasil - Questões de Informática (Linux)
Escriturário Banco do Brasil - Questões de Informática (Linux)Escriturário Banco do Brasil - Questões de Informática (Linux)
Escriturário Banco do Brasil - Questões de Informática (Linux)Jailma Gomez
 
Conceitos geraiss gestão de base dados
Conceitos geraiss gestão de base dadosConceitos geraiss gestão de base dados
Conceitos geraiss gestão de base dadosBruno Pereira
 
DB2 and storage management
DB2 and storage managementDB2 and storage management
DB2 and storage managementCraig Mullins
 
Systemz Security Overview (for non-Mainframe folks)
Systemz Security Overview (for non-Mainframe folks)Systemz Security Overview (for non-Mainframe folks)
Systemz Security Overview (for non-Mainframe folks)Mike Smith
 
Makalah sistem informasi akuntansi (sistem manajemen database perpustakaan un...
Makalah sistem informasi akuntansi (sistem manajemen database perpustakaan un...Makalah sistem informasi akuntansi (sistem manajemen database perpustakaan un...
Makalah sistem informasi akuntansi (sistem manajemen database perpustakaan un...Jiantari Marthen
 
Sistemas de Gestão de Bases de Dados
Sistemas de Gestão de Bases de DadosSistemas de Gestão de Bases de Dados
Sistemas de Gestão de Bases de DadosClara Ferreira
 
Banco de Dados I - Aula 09 - Normalização de Dados
Banco de Dados I - Aula 09 - Normalização de DadosBanco de Dados I - Aula 09 - Normalização de Dados
Banco de Dados I - Aula 09 - Normalização de DadosLeinylson Fontinele
 

Was ist angesagt? (20)

Artikel Ilmiah Sistem Basis Data
Artikel Ilmiah Sistem Basis Data Artikel Ilmiah Sistem Basis Data
Artikel Ilmiah Sistem Basis Data
 
Backup strategy plan
Backup strategy planBackup strategy plan
Backup strategy plan
 
Banco de Dados - Introdução - Projeto de Banco de Dados - DER
Banco de Dados - Introdução - Projeto de Banco de Dados - DERBanco de Dados - Introdução - Projeto de Banco de Dados - DER
Banco de Dados - Introdução - Projeto de Banco de Dados - DER
 
Power Point | Database Design
Power Point | Database DesignPower Point | Database Design
Power Point | Database Design
 
Makalah Oracle
Makalah OracleMakalah Oracle
Makalah Oracle
 
Aula 1 introdução a base de dados
Aula 1   introdução a base de dadosAula 1   introdução a base de dados
Aula 1 introdução a base de dados
 
Penyelenggaraan sistem informasi manajemen rumah sakit
Penyelenggaraan sistem informasi manajemen rumah sakitPenyelenggaraan sistem informasi manajemen rumah sakit
Penyelenggaraan sistem informasi manajemen rumah sakit
 
LRM Entities = كيانات نموذج المكتبة المرجعي / ترجمة محمد عبد الحميد معوض
LRM  Entities = كيانات نموذج المكتبة المرجعي / ترجمة محمد عبد الحميد معوضLRM  Entities = كيانات نموذج المكتبة المرجعي / ترجمة محمد عبد الحميد معوض
LRM Entities = كيانات نموذج المكتبة المرجعي / ترجمة محمد عبد الحميد معوض
 
Rpl 05 - persyaratan perangkat lunak
Rpl   05 - persyaratan perangkat lunakRpl   05 - persyaratan perangkat lunak
Rpl 05 - persyaratan perangkat lunak
 
A Estrutura da Linguagem SQL
A Estrutura da Linguagem SQLA Estrutura da Linguagem SQL
A Estrutura da Linguagem SQL
 
Banco de Dados
Banco de DadosBanco de Dados
Banco de Dados
 
Escriturário Banco do Brasil - Questões de Informática (Linux)
Escriturário Banco do Brasil - Questões de Informática (Linux)Escriturário Banco do Brasil - Questões de Informática (Linux)
Escriturário Banco do Brasil - Questões de Informática (Linux)
 
Conceitos geraiss gestão de base dados
Conceitos geraiss gestão de base dadosConceitos geraiss gestão de base dados
Conceitos geraiss gestão de base dados
 
DB2 and storage management
DB2 and storage managementDB2 and storage management
DB2 and storage management
 
Systemz Security Overview (for non-Mainframe folks)
Systemz Security Overview (for non-Mainframe folks)Systemz Security Overview (for non-Mainframe folks)
Systemz Security Overview (for non-Mainframe folks)
 
O que é um Banco de Dados Relacional?
O que é um Banco de Dados Relacional?O que é um Banco de Dados Relacional?
O que é um Banco de Dados Relacional?
 
Makalah sistem informasi akuntansi (sistem manajemen database perpustakaan un...
Makalah sistem informasi akuntansi (sistem manajemen database perpustakaan un...Makalah sistem informasi akuntansi (sistem manajemen database perpustakaan un...
Makalah sistem informasi akuntansi (sistem manajemen database perpustakaan un...
 
Sistemas de Gestão de Bases de Dados
Sistemas de Gestão de Bases de DadosSistemas de Gestão de Bases de Dados
Sistemas de Gestão de Bases de Dados
 
Banco de Dados I - Aula 09 - Normalização de Dados
Banco de Dados I - Aula 09 - Normalização de DadosBanco de Dados I - Aula 09 - Normalização de Dados
Banco de Dados I - Aula 09 - Normalização de Dados
 
Pengertian data base
Pengertian data basePengertian data base
Pengertian data base
 

Ähnlich wie Dbms

1 pengantar basisdata
1 pengantar basisdata1 pengantar basisdata
1 pengantar basisdataAhmad Santosa
 
Basis data
Basis dataBasis data
Basis datanonieq
 
Basis data albert anak lorong
Basis data albert anak lorongBasis data albert anak lorong
Basis data albert anak lorongalbert giban
 
Sim, bella rosdiana dewi, hapzi ali, sistem informasi dan database, universit...
Sim, bella rosdiana dewi, hapzi ali, sistem informasi dan database, universit...Sim, bella rosdiana dewi, hapzi ali, sistem informasi dan database, universit...
Sim, bella rosdiana dewi, hapzi ali, sistem informasi dan database, universit...Bella Rosdiana Dewi
 
Sim, yuli dwi astuti, hapzi ali, menganalisis dan mengembangkan sistem inform...
Sim, yuli dwi astuti, hapzi ali, menganalisis dan mengembangkan sistem inform...Sim, yuli dwi astuti, hapzi ali, menganalisis dan mengembangkan sistem inform...
Sim, yuli dwi astuti, hapzi ali, menganalisis dan mengembangkan sistem inform...Yuli Dwi Astuti
 
3. si pi, yunke setya dfr, hapzi ali, basis data dalam manajemen informasi, u...
3. si pi, yunke setya dfr, hapzi ali, basis data dalam manajemen informasi, u...3. si pi, yunke setya dfr, hapzi ali, basis data dalam manajemen informasi, u...
3. si pi, yunke setya dfr, hapzi ali, basis data dalam manajemen informasi, u...ynk100681
 
Sistem basis data
Sistem basis dataSistem basis data
Sistem basis dataramdani ,
 
Sim, fina melinda jm, hapzi ali,sistem manajemen database, s1 akuntansi, univ...
Sim, fina melinda jm, hapzi ali,sistem manajemen database, s1 akuntansi, univ...Sim, fina melinda jm, hapzi ali,sistem manajemen database, s1 akuntansi, univ...
Sim, fina melinda jm, hapzi ali,sistem manajemen database, s1 akuntansi, univ...Fina Melinda Jumrotul Mu'minin
 
SIM, ISNINATUR ROSIDAH, HAPZI ALI,SISTEM MANAJEMEN DATABASE, UNIVERSITAS MERC...
SIM, ISNINATUR ROSIDAH, HAPZI ALI,SISTEM MANAJEMEN DATABASE, UNIVERSITAS MERC...SIM, ISNINATUR ROSIDAH, HAPZI ALI,SISTEM MANAJEMEN DATABASE, UNIVERSITAS MERC...
SIM, ISNINATUR ROSIDAH, HAPZI ALI,SISTEM MANAJEMEN DATABASE, UNIVERSITAS MERC...Isninatur Rosidah
 
Tugas sim, wanda soraya,yananto mihadi p., s.e., m.si., cma, sistem manajemen...
Tugas sim, wanda soraya,yananto mihadi p., s.e., m.si., cma, sistem manajemen...Tugas sim, wanda soraya,yananto mihadi p., s.e., m.si., cma, sistem manajemen...
Tugas sim, wanda soraya,yananto mihadi p., s.e., m.si., cma, sistem manajemen...wandasoraya
 
Latihan soal modul 5
Latihan soal modul 5Latihan soal modul 5
Latihan soal modul 5anasyafridha
 

Ähnlich wie Dbms (20)

1 pengantar basisdata
1 pengantar basisdata1 pengantar basisdata
1 pengantar basisdata
 
Data & Basis Data
Data & Basis DataData & Basis Data
Data & Basis Data
 
Presentasi bab 5
Presentasi bab 5Presentasi bab 5
Presentasi bab 5
 
Basis data
Basis dataBasis data
Basis data
 
Basis data albert anak lorong
Basis data albert anak lorongBasis data albert anak lorong
Basis data albert anak lorong
 
Sim, bella rosdiana dewi, hapzi ali, sistem informasi dan database, universit...
Sim, bella rosdiana dewi, hapzi ali, sistem informasi dan database, universit...Sim, bella rosdiana dewi, hapzi ali, sistem informasi dan database, universit...
Sim, bella rosdiana dewi, hapzi ali, sistem informasi dan database, universit...
 
Sim, yuli dwi astuti, hapzi ali, menganalisis dan mengembangkan sistem inform...
Sim, yuli dwi astuti, hapzi ali, menganalisis dan mengembangkan sistem inform...Sim, yuli dwi astuti, hapzi ali, menganalisis dan mengembangkan sistem inform...
Sim, yuli dwi astuti, hapzi ali, menganalisis dan mengembangkan sistem inform...
 
3. si pi, yunke setya dfr, hapzi ali, basis data dalam manajemen informasi, u...
3. si pi, yunke setya dfr, hapzi ali, basis data dalam manajemen informasi, u...3. si pi, yunke setya dfr, hapzi ali, basis data dalam manajemen informasi, u...
3. si pi, yunke setya dfr, hapzi ali, basis data dalam manajemen informasi, u...
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
 
BASIS DATA
BASIS DATABASIS DATA
BASIS DATA
 
Sistem basis data
Sistem basis dataSistem basis data
Sistem basis data
 
Sim, fina melinda jm, hapzi ali,sistem manajemen database, s1 akuntansi, univ...
Sim, fina melinda jm, hapzi ali,sistem manajemen database, s1 akuntansi, univ...Sim, fina melinda jm, hapzi ali,sistem manajemen database, s1 akuntansi, univ...
Sim, fina melinda jm, hapzi ali,sistem manajemen database, s1 akuntansi, univ...
 
Makalah basis data
Makalah basis dataMakalah basis data
Makalah basis data
 
SIM, ISNINATUR ROSIDAH, HAPZI ALI,SISTEM MANAJEMEN DATABASE, UNIVERSITAS MERC...
SIM, ISNINATUR ROSIDAH, HAPZI ALI,SISTEM MANAJEMEN DATABASE, UNIVERSITAS MERC...SIM, ISNINATUR ROSIDAH, HAPZI ALI,SISTEM MANAJEMEN DATABASE, UNIVERSITAS MERC...
SIM, ISNINATUR ROSIDAH, HAPZI ALI,SISTEM MANAJEMEN DATABASE, UNIVERSITAS MERC...
 
Tugas sim, wanda soraya,yananto mihadi p., s.e., m.si., cma, sistem manajemen...
Tugas sim, wanda soraya,yananto mihadi p., s.e., m.si., cma, sistem manajemen...Tugas sim, wanda soraya,yananto mihadi p., s.e., m.si., cma, sistem manajemen...
Tugas sim, wanda soraya,yananto mihadi p., s.e., m.si., cma, sistem manajemen...
 
Latihan soal modul 5
Latihan soal modul 5Latihan soal modul 5
Latihan soal modul 5
 
Materi 1
Materi 1Materi 1
Materi 1
 
Materi 1
Materi 1Materi 1
Materi 1
 

Kürzlich hochgeladen

Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasarrenihartanti
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaafarmasipejatentimur
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...Kanaidi ken
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptAgusRahmat39
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)PUNGKYBUDIPANGESTU1
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajaraksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajarHafidRanggasi
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfChananMfd
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfsdn3jatiblora
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 

Kürzlich hochgeladen (20)

Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajaraksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
aksi nyata penyebaran pemahaman merdeka belajar
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 

Dbms

  • 1. DATABASE MANAGEMENT SYSTEM Manajemen database (basis data) merupakan komponen penting dalam pembangunan Sistem Informasi, karena menjadi terminal untuk menampung dan mengorganisasikan seluruh data yang ada dalam sistem, agar dapat dieksplorasi untuk menyusun informasi- informasi dalam berbagai bentuk dan keperluan manajemen. Konsep Database Database merupakan kelompok fakta atau keterangan yang diatur berhubungan dengan pengolahan data, penyediaan informasi dan penggunaan referensi. Database juga merupakan kumpulan data dan informasi dalam jumlah yang banyak, sehingga diperlukan penyusunan dengan kriteria yang terpola dengan jelas. Oleh sebab itu sebelum membangun sistem database dibutuhkan suatu perencanaan rancangan sistem database, agar informasi yang diperlukan dapat diperoleh dengan efisien dan efektif. Manajemen data konvensional (sistem berkas) Sebelum kemunculan sistem manajemen database, pemrosesan data menggunakan pendekatan yang berbasis berkas. Pengorganisasian database masih terpisah antara database satu dengan database lainnya. Perancangan sistem masih didasarkan pada kebutuhan individual si pemakai atau per departemen, bukan berdasarkankebutuhan sejumlah pemakai seluruh lini perusahaan/organisasi. Sehingga dapat diduga banyak akibat negatif yang ditimbulkan dari sistem tersebut. Antara lain; redundansi atau duplikasi data yang sering mengakibatkan kurang akurat-nya informasi yang dihasilkan, karena terjadi perbedaan data antara data awal yang mungkin sudah diperbaharui sedangkan data duplikatnya belum diperbaharui. Departemen Keuangan Data A Data B Laporan Data C Data D Departemen Produksi Data A Data B Laporan Data E Data F Departemen HRD Data A Data D Laporan Data E Data G Gambar Ilustrasi Sistem Pengorganisasian Database Tradisional STIE Petra Bitung APLIKASI KOMPUTER Ir. Daniel A. Rompas  1
  • 2. Kelemahan sistem berbasis berkas Kelemahan Keterangan Duplikasi data Data yang sama terletak pada berbagai file/berkas, setiap pemakai memiliki file/berkas tersendiri Pemisahan data Karena data tersebar di beberapa file/berkas, pemaduan data memerlukan langkah-langkah/ perintah yang detil, rumit dan panjang. Tidak konsisten Karena data terletak di beberapa file/berkas, ada kemungkinan data menjadi tidak konsisten, yakni ketika suatu data pada suatu file/berkas diubah, tetapi pada file/berkas yang lain belum diubah. Dependensi data- Perubahan dalam data membuat program juga harus program diubah. Format tidak Ada kemungkinan format file/berkas yang dibuat oleh kompatibel suatu aplikasi berbeda dengan format yang dibuat oleh aplikasi lain, sehingga untuk memadukan data yang berasal dari dua file/berkas berbeda aplikasi memerlukan usaha yang rumit dan menyita waktu. Database Management System (DBMS) Sistem Manajemen Database adalah suatu sistem pengelolaan sekumpulan data yang saling terkait yang dapat mengakomodasi berbagai macam kebutuhan pemakai yang berbeda-beda secara efisien dan praktis. DBMS menyediakan fitur-fitur seperti;  Independensi data-program Program dapat ditulis tersendiri dan tidak bergantung pada struktur data dalam basis data.  Keamanan Memiliki kemampuan untuk mencegah pengakesan data oleh orang yang tidak berwenang.  Konkurensi Memungkinkan data dapat diakses oleh banyak pemakai  Produktif Menyediakan fasilitas pembangkit query dan pembangkit laporan. Sedangkan kelemahan DBMS : o Membutuhkan administrator dan pemakai (SDM) yang harus benar-benar memahami fungsi-fungsi DBMS. o Membutuhkan ruang penyimpanan data yang besar o Membutuhkan perangkat keras dengan spesifikasi tertentu o Diperlukan sistem security yang handal, karena jika terjadi kegagalan akan membuat operasional organisasi tersendat bahkan dapat terhenti. Beberapa contoh DBMS terkenal : Microsoft Access, FoxBase, Visual FoxPro, Sysbase, Informix, MySQL. STIE Petra Bitung APLIKASI KOMPUTER Ir. Daniel A. Rompas  2
  • 3. Dep. Keuangan Dep. Produksi Laporan Laporan (DBMS) Data A Database Data B Management Data C System Data D Data E Data F Data G Laporan Dep. HRD Top Managers Gambar Ilustrasi Sistem Pengorganisasian Database Modern Hirarki Data dalam Database Data dalam subuah database disusun berdasarkan sistem hirarki yang unik; 1. Database, merupakan kumpulan file yang saling terkait satu sama lain, misalnya file data induk karyawan, file jabatan, file pengajar dan lain sebagainya. Kumpulan file yang tidak saling terkait satu sama lain tidak dapat disebut database, misalnya file data induk karyawan, file tamu undangan perkawinan, file barang retail pasar swalayan. 2. File, yaitu kumpulan dari record yang saling terkait dan memiliki format field yang sama dan sejenis. 3. Record, yaitu kumpulan field yang menggambarkan suatu unit data individu tertentu. 4. Field, yaitu atribut dari record yang menunjukkan suatu item dari data sejenis seperti nama, alamat, dan lain sebagainya. 5. Byte, yaitu atribut dari field yang berupa huruf yang membentuk nilai dari sebuah field. Huruf tersebut dapat berupa numerik maupun abjad atau karakter khusus. 6. Bit, yaitu bagian terkecil dari data secara keseluruhan, yaitu berupa karakter ASCII nol atau satu yanmg merupakan komponen pembentuk byte. STIE Petra Bitung APLIKASI KOMPUTER Ir. Daniel A. Rompas  3
  • 4. Perbedaan representasi data tersebut menentukan abstraksi data, yang secara umum dapat dibagi dalam 3 level abtraksi: 1. Level eksternal 2. Level konseptual 3. Level internal / level fisik Pandangan Pandangan Pandangan Level 1 2 3 Eksternal File Mah. File Dosen Level File KBM Database File Adm. Konseptual Skema Konseptual File Mahasiswa Nama NIM Alamat Budi 132 Madidir Citra 234 Girian File Doni 342 Pateten Level Skema Internal Internal Nama NIM Alamat Record Budi 132 Madidir Field Nama Budi Basis B (kode ASCII) = 01000010 Organisasi data Data Byte Secara fisik 0 = Bil. I dari 01000010 Bit Ilustrasi hirarki dan level abstraksi data STIE Petra Bitung APLIKASI KOMPUTER Ir. Daniel A. Rompas  4
  • 5. Tipe Data Text Data alphanumeric atau kombinasi huruf, angka, spasi dan tanda baca lain, yang tidak dapat digunakan untuk operasi matematik, panjang maksimal 255 karakter Memo Data yang bersifat teks deskriptif, panjang data maks. 32.000 karakter Number Data angka dengan berbagai macam format, dapat digunakan dalam operasi matematis Date/Time Data tanggal dan jam dengan berbagai format Currency Data angka dalam format mata uang AutoNumber Tipe data angka secara otomatis Yes/No atau True/False Tipe data yang hanya memiliki dua alternatif, Yes or No, True or False OLE Object Tipe data yang berisikan objek atau gambar dengan ukuran maksimal 128 MB Hyperlink Tipe data yang berisikan alamat hyperlink URL dengan panjang maks 2048 karakter LookUp Wizard yang mempunyai panjang yang sama dengan primary key Desain Basis Data Dalam merancang atau mendesain basis data ada beberapa hal yang perlu diperhatikan: 1. Form masukan - Form masukan yang dibuat harus mudah diisi oleh pemakai - Dapat menghindari atau memperkecil kemungkinan kesalahan pengisian - Penggunaan kata-kata yang tidak menimbulkan penafsiran ganda - Sedapat mungkin memberi batasan panjang karakter di setiap pengisian item - Sodorkan semua pilihan/option yang kemungkinan ada - Beri keterangan untuk item yang memerlukan penjelasan 2. Form Keluaran - Form keluaran yang dihasilkan harus mudah dipahami oleh pemakai - Dapat diarsip dengan mudah - Berikan penomoran halaman, tanggal dan jam bila perlu - Sesuaikan dengan ukuran kertas dan jenis printer STIE Petra Bitung APLIKASI KOMPUTER Ir. Daniel A. Rompas  5