SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 8
AKUNTANSI DASAR AKRUAL DAN AKUNTANSI
              DASAR KAS
• Dalam akuntansi dasar akrual (accrual – basis
  accounting), pengaruh transaksi dan peristiwa ekonomi
  lainnya diakui pada saat kejadian (dan bukan pada saat
  kas atau setara kas diterima atau dibayar) dan dicatat
  dalam catatan akuntansi serta dilaporkan dalam
  laporan keuangan pada periode yang bersangkutan.
• Akuntansi dasar kas mengakui pendapatan pad saat kas
  diterima dan mengakui beban pada waktu kas
  dibayarkan. Dalam akuntansi dasar kas, kejadian
  ekonomi kritis adalah pada saat
  penagihan/penerimaan atau pengeluaran kas.
Perbandingan Akuntansi Dasar Kas/Tunai
           dan Dasar Akrual

                   Akuntansi Dasar Kas       Akuntansi Dasar Akrual
Pendapatan Diakui Pada saat kas diterima   Pada saat diperoleh (barang
                                           diserahkan     atau    jasa
                                           dilakukan)
Beban Diakui      Pada saat kas dibayar    Pada saat dikeluarkan untuk
                                           menghasilkan pendapatan
Matching Principle (Prinsip
             Pengkaitan)
• Prinsip ini mempertemukan antara biaya dan
  pendapatan pada waktu yang sama.
Jurnal (entri) Penyesuaian
• Entri – entri penyesuaian adalah entri – entri
  jurnal yang dibuat pada akhir periode akuntansi
  atau pada saat laporan keuangan akan disusun
  supaya menghasilkan pengaitan yang tepat
  antara pendaptan dan beban. Penyesuaian
  dibutuhkan manakala transaksi – transaksi bisnis
  mempengaruhi pendapatan dan beban lebih dari
  satu periode akuntansi. Entri penyesuaian perlu
  dilakukan untuk memastikan bahwa pengakuan
  pendapatan dan prinsip pengaitan telah diikuti.
Rekening-rekening yang perlu penyesuaian
• Beban dibayar dimuka (prepaid expense): pengeluaran
  yang telah terjadi dan diakui untuk sebuah manfaat yang
  akan diterima pada periode yang akan datang.
• Pendapatan diterima dimuka: penerimaan kas untuk
  jasa/barang yang dijual tetapi jasa/barang yang
  bersangkutan belum diserahkan kepada pembeli/pelanggan
• Pemakaian perlengkapan: penyesuaian atas perlengkapan
  yang telah dipakai
• Pengakuan beban/beban akrual/hutang: suatu manfaat
  yang sudah dirasakan sehingga sudah harus diakui sebagai
  beban teteapi belum dibayar dan dicatatat oleh entitas
  (perusahaan)
• Pengakuan pendapatan/piutang akrual: penjualan
  barang/penyerahan jasa yang sudah dilakukan sehingga
  pendapatan harus diakui tetapi belum diteima
  pembayaran/belum dicatatat entitas/perusahaan
Buatlah jurnal penyesuaian berdasarkan data-
             data sebagai berikut:
• Perlengkapan yang digunakan pada tahun ini
  adalah sebesar Rp.500.000;
• Gaji karyawan yang masih harus dibayar oleh
  perusahaan sebesar Rp.1.000.000;
• Perusahaan telah menyelesaikan pekerjaan jasa
  foto copy sebesar Rp.750.000; tetapi belum
  diterima pembayarannya.
• Tanggal 2 Januari 2006 perusahaan membayar
  sewa gedung kantor untuk 2 tahun sebesar Rp
  10.000.000
Penyesuaian

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Aktiva tetap dan Penyusutan
Aktiva tetap dan PenyusutanAktiva tetap dan Penyusutan
Aktiva tetap dan PenyusutanYan Chen
 
Jurnal penyesuaian
Jurnal penyesuaian Jurnal penyesuaian
Jurnal penyesuaian yenZ_canZ
 
8 akuntansi koreksi_kesalahan.pptx
8 akuntansi koreksi_kesalahan.pptx8 akuntansi koreksi_kesalahan.pptx
8 akuntansi koreksi_kesalahan.pptxSulistyowatiAK
 
7. jurnal penyesuaian
7. jurnal penyesuaian7. jurnal penyesuaian
7. jurnal penyesuaianSyawal S.Pd
 
Persediaan barang dagang dengan pendekatan ikhtisar laba rugi (b.ing & b.indo)
Persediaan barang dagang dengan pendekatan ikhtisar laba rugi (b.ing & b.indo)Persediaan barang dagang dengan pendekatan ikhtisar laba rugi (b.ing & b.indo)
Persediaan barang dagang dengan pendekatan ikhtisar laba rugi (b.ing & b.indo)Fitri Wulandari
 
Bab 6 (siklus akuntansi perusahaan jasa)
Bab 6 (siklus akuntansi perusahaan jasa)Bab 6 (siklus akuntansi perusahaan jasa)
Bab 6 (siklus akuntansi perusahaan jasa)Yuliawanti Ginaris
 
VERIFIKASI AKUN PILIHAN
VERIFIKASI AKUN PILIHANVERIFIKASI AKUN PILIHAN
VERIFIKASI AKUN PILIHANaegissss
 
01. gambaran umum akuntansi
01. gambaran umum akuntansi01. gambaran umum akuntansi
01. gambaran umum akuntansiDwimaghfiro
 
Jurnal penyesuaian
Jurnal penyesuaianJurnal penyesuaian
Jurnal penyesuaianIrma Afni
 
Materi Akuntansi : Penyesuaian Pembukuan Perusahaan Jasa
Materi Akuntansi : Penyesuaian Pembukuan Perusahaan JasaMateri Akuntansi : Penyesuaian Pembukuan Perusahaan Jasa
Materi Akuntansi : Penyesuaian Pembukuan Perusahaan Jasa25 34
 
Bab 8 penyesuaian
Bab 8 penyesuaianBab 8 penyesuaian
Bab 8 penyesuaianBayu Bayu
 
Si & pi, wendi nurhayat, hapzi ali, siklus buku besar dan pelaporan di pu...
Si & pi, wendi nurhayat, hapzi ali, siklus buku besar dan pelaporan di pu...Si & pi, wendi nurhayat, hapzi ali, siklus buku besar dan pelaporan di pu...
Si & pi, wendi nurhayat, hapzi ali, siklus buku besar dan pelaporan di pu...wendi_bppk
 
Kebijakan akuntansi, perubahan estimasi akuntansi & kesalahan
Kebijakan akuntansi, perubahan estimasi akuntansi & kesalahanKebijakan akuntansi, perubahan estimasi akuntansi & kesalahan
Kebijakan akuntansi, perubahan estimasi akuntansi & kesalahanGendro Budi Purnomo
 
Materi Akuntansi : Jurnal Penyesuaian Perusahaan Dagang
Materi Akuntansi : Jurnal Penyesuaian Perusahaan Dagang Materi Akuntansi : Jurnal Penyesuaian Perusahaan Dagang
Materi Akuntansi : Jurnal Penyesuaian Perusahaan Dagang 25 34
 
02 laporan keuangan_komersial_dan_fiskal (1)
02 laporan keuangan_komersial_dan_fiskal (1)02 laporan keuangan_komersial_dan_fiskal (1)
02 laporan keuangan_komersial_dan_fiskal (1)SiscaSantika
 
Bab 11 membuat ayat jurnal penutupan (3)
Bab 11 membuat ayat jurnal penutupan (3)Bab 11 membuat ayat jurnal penutupan (3)
Bab 11 membuat ayat jurnal penutupan (3)Bayu Bayu
 
JURNAL PENYESUAIAN, NERACA SALDO, NERACA LAJUR, JURNAL PENUTUP, NERACA SALDO ...
JURNAL PENYESUAIAN, NERACA SALDO, NERACA LAJUR, JURNAL PENUTUP, NERACA SALDO ...JURNAL PENYESUAIAN, NERACA SALDO, NERACA LAJUR, JURNAL PENUTUP, NERACA SALDO ...
JURNAL PENYESUAIAN, NERACA SALDO, NERACA LAJUR, JURNAL PENUTUP, NERACA SALDO ...Riki Ardoni
 

Was ist angesagt? (20)

Aktiva tetap dan Penyusutan
Aktiva tetap dan PenyusutanAktiva tetap dan Penyusutan
Aktiva tetap dan Penyusutan
 
Jurnal penyesuaian
Jurnal penyesuaian Jurnal penyesuaian
Jurnal penyesuaian
 
8 akuntansi koreksi_kesalahan.pptx
8 akuntansi koreksi_kesalahan.pptx8 akuntansi koreksi_kesalahan.pptx
8 akuntansi koreksi_kesalahan.pptx
 
Perubahan akuntansi dan analisis kesalahan
Perubahan akuntansi dan analisis kesalahanPerubahan akuntansi dan analisis kesalahan
Perubahan akuntansi dan analisis kesalahan
 
7. jurnal penyesuaian
7. jurnal penyesuaian7. jurnal penyesuaian
7. jurnal penyesuaian
 
Persediaan barang dagang dengan pendekatan ikhtisar laba rugi (b.ing & b.indo)
Persediaan barang dagang dengan pendekatan ikhtisar laba rugi (b.ing & b.indo)Persediaan barang dagang dengan pendekatan ikhtisar laba rugi (b.ing & b.indo)
Persediaan barang dagang dengan pendekatan ikhtisar laba rugi (b.ing & b.indo)
 
Bab 6 (siklus akuntansi perusahaan jasa)
Bab 6 (siklus akuntansi perusahaan jasa)Bab 6 (siklus akuntansi perusahaan jasa)
Bab 6 (siklus akuntansi perusahaan jasa)
 
VERIFIKASI AKUN PILIHAN
VERIFIKASI AKUN PILIHANVERIFIKASI AKUN PILIHAN
VERIFIKASI AKUN PILIHAN
 
01. gambaran umum akuntansi
01. gambaran umum akuntansi01. gambaran umum akuntansi
01. gambaran umum akuntansi
 
Jurnal penyesuaian
Jurnal penyesuaianJurnal penyesuaian
Jurnal penyesuaian
 
Materi Akuntansi : Penyesuaian Pembukuan Perusahaan Jasa
Materi Akuntansi : Penyesuaian Pembukuan Perusahaan JasaMateri Akuntansi : Penyesuaian Pembukuan Perusahaan Jasa
Materi Akuntansi : Penyesuaian Pembukuan Perusahaan Jasa
 
Bab 8 penyesuaian
Bab 8 penyesuaianBab 8 penyesuaian
Bab 8 penyesuaian
 
Si & pi, wendi nurhayat, hapzi ali, siklus buku besar dan pelaporan di pu...
Si & pi, wendi nurhayat, hapzi ali, siklus buku besar dan pelaporan di pu...Si & pi, wendi nurhayat, hapzi ali, siklus buku besar dan pelaporan di pu...
Si & pi, wendi nurhayat, hapzi ali, siklus buku besar dan pelaporan di pu...
 
Kebijakan akuntansi, perubahan estimasi akuntansi & kesalahan
Kebijakan akuntansi, perubahan estimasi akuntansi & kesalahanKebijakan akuntansi, perubahan estimasi akuntansi & kesalahan
Kebijakan akuntansi, perubahan estimasi akuntansi & kesalahan
 
1.modul 1
1.modul 11.modul 1
1.modul 1
 
Materi Akuntansi : Jurnal Penyesuaian Perusahaan Dagang
Materi Akuntansi : Jurnal Penyesuaian Perusahaan Dagang Materi Akuntansi : Jurnal Penyesuaian Perusahaan Dagang
Materi Akuntansi : Jurnal Penyesuaian Perusahaan Dagang
 
02 laporan keuangan_komersial_dan_fiskal (1)
02 laporan keuangan_komersial_dan_fiskal (1)02 laporan keuangan_komersial_dan_fiskal (1)
02 laporan keuangan_komersial_dan_fiskal (1)
 
Bab 4 xii ips
Bab 4 xii ipsBab 4 xii ips
Bab 4 xii ips
 
Bab 11 membuat ayat jurnal penutupan (3)
Bab 11 membuat ayat jurnal penutupan (3)Bab 11 membuat ayat jurnal penutupan (3)
Bab 11 membuat ayat jurnal penutupan (3)
 
JURNAL PENYESUAIAN, NERACA SALDO, NERACA LAJUR, JURNAL PENUTUP, NERACA SALDO ...
JURNAL PENYESUAIAN, NERACA SALDO, NERACA LAJUR, JURNAL PENUTUP, NERACA SALDO ...JURNAL PENYESUAIAN, NERACA SALDO, NERACA LAJUR, JURNAL PENUTUP, NERACA SALDO ...
JURNAL PENYESUAIAN, NERACA SALDO, NERACA LAJUR, JURNAL PENUTUP, NERACA SALDO ...
 

Ähnlich wie Penyesuaian

05. jurnal penyesuaian perusahaan dagang
05. jurnal penyesuaian perusahaan dagang05. jurnal penyesuaian perusahaan dagang
05. jurnal penyesuaian perusahaan dagangDwimaghfiro
 
PENYESUAIAN PEMBUKUAN.ppt
PENYESUAIAN PEMBUKUAN.pptPENYESUAIAN PEMBUKUAN.ppt
PENYESUAIAN PEMBUKUAN.pptAhmadKusayri1
 
Ayat Jurnal Penyesuaian -
Ayat Jurnal Penyesuaian -Ayat Jurnal Penyesuaian -
Ayat Jurnal Penyesuaian -UmmulFadhillah
 
BAB 8 Penyesuaian.pdf
BAB 8 Penyesuaian.pdfBAB 8 Penyesuaian.pdf
BAB 8 Penyesuaian.pdfBayuFitri
 
Slide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan IndonesiaSlide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan IndonesiaNovrinKartikaTumbade
 
Prinsip-prinsip Dasar Akuntansi dalam Pencatatan, Pelaporan dan Perhitungan _...
Prinsip-prinsip Dasar Akuntansi dalam Pencatatan, Pelaporan dan Perhitungan _...Prinsip-prinsip Dasar Akuntansi dalam Pencatatan, Pelaporan dan Perhitungan _...
Prinsip-prinsip Dasar Akuntansi dalam Pencatatan, Pelaporan dan Perhitungan _...Kanaidi ken
 
Bab 3 & 4 sia dan laporan keuangan
Bab 3 & 4 sia dan laporan keuanganBab 3 & 4 sia dan laporan keuangan
Bab 3 & 4 sia dan laporan keuanganRahmatia Azzindani
 
Transaksi perusahaan&persamaan akuntansi, Siklus Akuntansi
Transaksi perusahaan&persamaan akuntansi, Siklus Akuntansi Transaksi perusahaan&persamaan akuntansi, Siklus Akuntansi
Transaksi perusahaan&persamaan akuntansi, Siklus Akuntansi Kartika Dwi Rachmawati
 
Siklus akuntansi
Siklus akuntansiSiklus akuntansi
Siklus akuntansibpkp
 
Materi SIklus Akuntansi.pptx
Materi SIklus Akuntansi.pptxMateri SIklus Akuntansi.pptx
Materi SIklus Akuntansi.pptxfhf606
 

Ähnlich wie Penyesuaian (20)

05. jurnal penyesuaian perusahaan dagang
05. jurnal penyesuaian perusahaan dagang05. jurnal penyesuaian perusahaan dagang
05. jurnal penyesuaian perusahaan dagang
 
PENYESUAIAN PEMBUKUAN.ppt
PENYESUAIAN PEMBUKUAN.pptPENYESUAIAN PEMBUKUAN.ppt
PENYESUAIAN PEMBUKUAN.ppt
 
Akuntansi
AkuntansiAkuntansi
Akuntansi
 
Akuntansi
AkuntansiAkuntansi
Akuntansi
 
Laporan laba rugi
Laporan laba rugiLaporan laba rugi
Laporan laba rugi
 
Ayat Jurnal Penyesuaian -
Ayat Jurnal Penyesuaian -Ayat Jurnal Penyesuaian -
Ayat Jurnal Penyesuaian -
 
2023 Sesi 5.pptx
2023 Sesi 5.pptx2023 Sesi 5.pptx
2023 Sesi 5.pptx
 
Akuntansi pajak
Akuntansi pajakAkuntansi pajak
Akuntansi pajak
 
BAB 8 Penyesuaian.pdf
BAB 8 Penyesuaian.pdfBAB 8 Penyesuaian.pdf
BAB 8 Penyesuaian.pdf
 
Bab 8
Bab 8Bab 8
Bab 8
 
Slide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan IndonesiaSlide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
 
Pertemuan-V.pptx
Pertemuan-V.pptxPertemuan-V.pptx
Pertemuan-V.pptx
 
INTERMEDIATE ACCOUNTING PART 1
INTERMEDIATE ACCOUNTING PART 1INTERMEDIATE ACCOUNTING PART 1
INTERMEDIATE ACCOUNTING PART 1
 
Prinsip-prinsip Dasar Akuntansi dalam Pencatatan, Pelaporan dan Perhitungan _...
Prinsip-prinsip Dasar Akuntansi dalam Pencatatan, Pelaporan dan Perhitungan _...Prinsip-prinsip Dasar Akuntansi dalam Pencatatan, Pelaporan dan Perhitungan _...
Prinsip-prinsip Dasar Akuntansi dalam Pencatatan, Pelaporan dan Perhitungan _...
 
Bab 3 & 4 sia dan laporan keuangan
Bab 3 & 4 sia dan laporan keuanganBab 3 & 4 sia dan laporan keuangan
Bab 3 & 4 sia dan laporan keuangan
 
Teori Pendapatan
Teori PendapatanTeori Pendapatan
Teori Pendapatan
 
Transaksi perusahaan&persamaan akuntansi, Siklus Akuntansi
Transaksi perusahaan&persamaan akuntansi, Siklus Akuntansi Transaksi perusahaan&persamaan akuntansi, Siklus Akuntansi
Transaksi perusahaan&persamaan akuntansi, Siklus Akuntansi
 
Siklus akuntansi
Siklus akuntansiSiklus akuntansi
Siklus akuntansi
 
Materi SIklus Akuntansi.pptx
Materi SIklus Akuntansi.pptxMateri SIklus Akuntansi.pptx
Materi SIklus Akuntansi.pptx
 
Subsequent events
Subsequent eventsSubsequent events
Subsequent events
 

Penyesuaian

  • 1.
  • 2. AKUNTANSI DASAR AKRUAL DAN AKUNTANSI DASAR KAS • Dalam akuntansi dasar akrual (accrual – basis accounting), pengaruh transaksi dan peristiwa ekonomi lainnya diakui pada saat kejadian (dan bukan pada saat kas atau setara kas diterima atau dibayar) dan dicatat dalam catatan akuntansi serta dilaporkan dalam laporan keuangan pada periode yang bersangkutan. • Akuntansi dasar kas mengakui pendapatan pad saat kas diterima dan mengakui beban pada waktu kas dibayarkan. Dalam akuntansi dasar kas, kejadian ekonomi kritis adalah pada saat penagihan/penerimaan atau pengeluaran kas.
  • 3. Perbandingan Akuntansi Dasar Kas/Tunai dan Dasar Akrual Akuntansi Dasar Kas Akuntansi Dasar Akrual Pendapatan Diakui Pada saat kas diterima Pada saat diperoleh (barang diserahkan atau jasa dilakukan) Beban Diakui Pada saat kas dibayar Pada saat dikeluarkan untuk menghasilkan pendapatan
  • 4. Matching Principle (Prinsip Pengkaitan) • Prinsip ini mempertemukan antara biaya dan pendapatan pada waktu yang sama.
  • 5. Jurnal (entri) Penyesuaian • Entri – entri penyesuaian adalah entri – entri jurnal yang dibuat pada akhir periode akuntansi atau pada saat laporan keuangan akan disusun supaya menghasilkan pengaitan yang tepat antara pendaptan dan beban. Penyesuaian dibutuhkan manakala transaksi – transaksi bisnis mempengaruhi pendapatan dan beban lebih dari satu periode akuntansi. Entri penyesuaian perlu dilakukan untuk memastikan bahwa pengakuan pendapatan dan prinsip pengaitan telah diikuti.
  • 6. Rekening-rekening yang perlu penyesuaian • Beban dibayar dimuka (prepaid expense): pengeluaran yang telah terjadi dan diakui untuk sebuah manfaat yang akan diterima pada periode yang akan datang. • Pendapatan diterima dimuka: penerimaan kas untuk jasa/barang yang dijual tetapi jasa/barang yang bersangkutan belum diserahkan kepada pembeli/pelanggan • Pemakaian perlengkapan: penyesuaian atas perlengkapan yang telah dipakai • Pengakuan beban/beban akrual/hutang: suatu manfaat yang sudah dirasakan sehingga sudah harus diakui sebagai beban teteapi belum dibayar dan dicatatat oleh entitas (perusahaan) • Pengakuan pendapatan/piutang akrual: penjualan barang/penyerahan jasa yang sudah dilakukan sehingga pendapatan harus diakui tetapi belum diteima pembayaran/belum dicatatat entitas/perusahaan
  • 7. Buatlah jurnal penyesuaian berdasarkan data- data sebagai berikut: • Perlengkapan yang digunakan pada tahun ini adalah sebesar Rp.500.000; • Gaji karyawan yang masih harus dibayar oleh perusahaan sebesar Rp.1.000.000; • Perusahaan telah menyelesaikan pekerjaan jasa foto copy sebesar Rp.750.000; tetapi belum diterima pembayarannya. • Tanggal 2 Januari 2006 perusahaan membayar sewa gedung kantor untuk 2 tahun sebesar Rp 10.000.000