SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 19
ROM
DAN
EPROM- S I S T E M M I K R O P R O S E S O R -
Outline
Memori
Jenis Memori
Pengertian ROM
Fungsi ROM
Perbedaan ROM dan RAM
Jenis-jenis ROM
Pengertian EPROM
Fungsi EPROM
Memori
Merupakan media penyimpanan data sementara pada komputer. Setiap
program dan data yang sedang diproses oleh processor akan disimpan di
dalam memori fisik. Data yang disimpan dalam memori fisik bersifat
sementara. Semua data yang belum disimpan ke dalam media penyimpanan
permanen (semacam hard disk atau floppy disk), sehingga data tersebut
dapat dibuka kembali di lain kesempatan.
Jenis memori yang di gunakan
1) Read Only Memory (ROM)
2) Random Access Memory (RAM)
3) Flash Disk
4) Hardisk
5) Memory Cache
Pengertian
ROM (Read Only Memory) merupakan perangkat keras pada komputer
berupa chip memori semikonduktor yang isinya hanya dapat dibaca.
ROM sifat permanen, artinya program/data yang disimpan didalam
ROM tidak mudah hilang atau berubah walau aliran listrik di matikan.
ROM modern bentuk IC (Integrated
Circuit) pada memori memiliki
kode penulisan dengan nomer
27xxx, angka 27 menunjukkan jenis
ROM, xxx menunjukkan kapasitas
dalam kilo bit (bukan kilo byte).
Fungsi ROM
Pada saat sebuah komputer dinyalakan, BIOS dapat langsung
memproses dengan cepat, tanpa harus menunggu menyalakan
perangkat media penyimpan lebih dahulu.
Pada komputer modern, BIOS disimpan dalam chip ROM yang dapat
ditulisi ulang secara elektrik yang dikenal dengan nama Flash ROM.
Perbedaan ROM dan RAM
Jenis-jenis ROM
 Mark ROM
 PROM (Programmable ROM)
 EEPROM (Electrically Erasable Programmable Read Only Memory)
 EAROM (Electronically Alterable Read Only Memory)
 Flash ROM (Flash Read Only Memory)
 EPROM (Erasable Programmable Read Only Memory)
 Mask ROM
Data pada ROM dimasukkan langsung melalui mask pada saat
perakitan chip. Hal ini membuatnya sangat ekonomis terutama jika kita
memproduksi dalam jumlah banyak. Namun hal ini juga menjadi
sangat mahal karena tidak fleksibel. Karena tidak fleksibel maka jarang
yang menggunakannya lagi.
 PROM (Programmable ROM)
Suatu bentuk memori digital di mana setiap bit setting terkunci oleh
sekering atau antifuse.
PROM digunakan untuk menyimpan program secara permanen.
Biasanya, perangkat ini menggunakan tegangan tinggi untuk secara
permanen menghapus memori dalam chip.
 EEPROM (Electrically Erasable Programmable
Read Only Memory)
Sejenis chip memori yang digunakan dalam komputer dan peralatan
elektronik untuk menyimpan sejumlah konfigurasi data pada alat
elektronik yang tetap harus terjaga.
Kelebihan dan Kelemahan EEPROM
Kelemahan EEPROM
 Virus dapat merusak isi dari
program yang tersimpan Bios
 Arus listrik yang tidak stabil
dapat merusak isi dari program
yang tersimpan di Bios.
Kelebihan EEPROM
 Dapat di upgrade atau di
modifikasi sebagian atau
keseluruhan isi dari program Bios.
 Dapat di backup, bila suatu saat
master dari Bios tersebut rusak.
 EAROM (Electronically Alterable Read Only Memory)
Salah satu jenis ROM yang dapat diprogram ulang sepanjang masih
berada di dalam komputer.
Flash ROM adalah suatu bentuk dari chip memori yang dapat ditulis, tidak
seperti chip memori akses acak/RAM, memori ini dapat menyimpan
datanya tanpa membutuhkan penyediaan listrik.
 Flash ROM (Flash Read Only Memory)
 EPROM (Erasable Programmable Read Only Memory)
Memori chip yang mempertahankan data ketika catu daya
dimatikan. sebuah array dari floating-gate transistor individual
yang diprogram oleh perangkat elektronik yang memasok
tegangan tinggi daripada yang biasanya digunakan dalam
rangkaian digital.
 Kelebihan EPROM
 Virus tidak dapat merusak isi dari program yang tersimpan didalam
Bios.
 Isi dari program Bios tidak dapat dirusak atau diubah oleh pulsa listrik,
selama stiker yang terdapat pada Bios tersebut tidak cacat atau rusak.
 Kelemahan EPROM
 Tidak dapat di upgrade atau dimodifikasi secara umum isi dari
program Bios tersebut baik itu sebagian maupun keseluruhannya.
Simpulan
 ROM (Read-Only Memory), ROM adalah salah satu memori yang ada
dalam komputer. ROM bersifat permanen, artinya program/data yang
disimpan didalam ROM tidak mudah hilang atau berubah walau aliran
listrik di matikan. ROM digunakan untuk menyimpan firmware (piranti
lunak yang berhubungan erat dengan piranti keras).
Pada saat sebuah komputer dinyalakan, BIOS dapat langsung diproses
dengan cepat, tanpa harus menunggu menyalakan perangkat media
penyimpan lebih dahulu.
Jenis-jenis ROM yaitu: Mask ROM, Programmable ROM(PROM), Erasable
Programmable Read Only Memory (EPROM), Electrically Erasable
Programmable Read Only Memory (EEPROM), Electronically Alterable
Read Only Memory (EAROM), dan Flash Read Only Memory (Flash ROM)
Daftar Pustaka
TERIMA
KASIH

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Sistem Informasi - Struktur dan Fungsi Sistem Komputer
Sistem Informasi - Struktur dan Fungsi Sistem KomputerSistem Informasi - Struktur dan Fungsi Sistem Komputer
Sistem Informasi - Struktur dan Fungsi Sistem KomputerDavid Adi Nugroho
 
Kelompok 6 Jenis Profesi Bidang IT
Kelompok 6 Jenis Profesi Bidang ITKelompok 6 Jenis Profesi Bidang IT
Kelompok 6 Jenis Profesi Bidang ITFarhanYazid6
 
Sistem kendali di industri
Sistem kendali di industriSistem kendali di industri
Sistem kendali di industriAnton Firmansyah
 
Komputasi Paralel dan terdistribusi (Pengantar sistem terdistribusi)
Komputasi Paralel dan terdistribusi (Pengantar sistem terdistribusi)Komputasi Paralel dan terdistribusi (Pengantar sistem terdistribusi)
Komputasi Paralel dan terdistribusi (Pengantar sistem terdistribusi)Indah Setyorini
 
Sinkronisasi Proses
Sinkronisasi ProsesSinkronisasi Proses
Sinkronisasi ProsesDEDE IRYAWAN
 
Materi Amplitude Modulation (AM)
Materi Amplitude Modulation (AM) Materi Amplitude Modulation (AM)
Materi Amplitude Modulation (AM) Ferdi Dirgantara
 
Kelompok 2 multiplexing dan demultiplexing
Kelompok 2 multiplexing dan demultiplexingKelompok 2 multiplexing dan demultiplexing
Kelompok 2 multiplexing dan demultiplexingFahmi Dhimas
 
Mikroprosesor Zilog Z80
Mikroprosesor Zilog Z80Mikroprosesor Zilog Z80
Mikroprosesor Zilog Z80Habibullah Srg
 
Memories in digital electronics
Memories in digital electronicsMemories in digital electronics
Memories in digital electronicsSijuGeorge10
 
Pengantar Sistem Kendali dengan PLC
Pengantar Sistem Kendali dengan PLCPengantar Sistem Kendali dengan PLC
Pengantar Sistem Kendali dengan PLCYos Budi
 
Jaringan syaraf tiruan
Jaringan syaraf tiruanJaringan syaraf tiruan
Jaringan syaraf tiruanpoposayangmomo
 
Sinkronisasi dan deadlock
Sinkronisasi dan deadlockSinkronisasi dan deadlock
Sinkronisasi dan deadlockAlvin Setiawan
 
Jenis & proses interupsi
Jenis & proses interupsiJenis & proses interupsi
Jenis & proses interupsisigitpurnama12
 

Was ist angesagt? (20)

Wireless network security
Wireless network securityWireless network security
Wireless network security
 
Makalah Memori Internal
Makalah Memori InternalMakalah Memori Internal
Makalah Memori Internal
 
Sistem Informasi - Struktur dan Fungsi Sistem Komputer
Sistem Informasi - Struktur dan Fungsi Sistem KomputerSistem Informasi - Struktur dan Fungsi Sistem Komputer
Sistem Informasi - Struktur dan Fungsi Sistem Komputer
 
K14. mikrokontroler
K14. mikrokontrolerK14. mikrokontroler
K14. mikrokontroler
 
Kelompok 6 Jenis Profesi Bidang IT
Kelompok 6 Jenis Profesi Bidang ITKelompok 6 Jenis Profesi Bidang IT
Kelompok 6 Jenis Profesi Bidang IT
 
Memory
MemoryMemory
Memory
 
Sistem kendali di industri
Sistem kendali di industriSistem kendali di industri
Sistem kendali di industri
 
Komputasi Paralel dan terdistribusi (Pengantar sistem terdistribusi)
Komputasi Paralel dan terdistribusi (Pengantar sistem terdistribusi)Komputasi Paralel dan terdistribusi (Pengantar sistem terdistribusi)
Komputasi Paralel dan terdistribusi (Pengantar sistem terdistribusi)
 
Sinkronisasi Proses
Sinkronisasi ProsesSinkronisasi Proses
Sinkronisasi Proses
 
Serial Peripheral Interface ( SPI )
Serial Peripheral Interface ( SPI )Serial Peripheral Interface ( SPI )
Serial Peripheral Interface ( SPI )
 
Prinsip usability
Prinsip usabilityPrinsip usability
Prinsip usability
 
Materi Amplitude Modulation (AM)
Materi Amplitude Modulation (AM) Materi Amplitude Modulation (AM)
Materi Amplitude Modulation (AM)
 
Kelompok 2 multiplexing dan demultiplexing
Kelompok 2 multiplexing dan demultiplexingKelompok 2 multiplexing dan demultiplexing
Kelompok 2 multiplexing dan demultiplexing
 
Mikroprosesor Zilog Z80
Mikroprosesor Zilog Z80Mikroprosesor Zilog Z80
Mikroprosesor Zilog Z80
 
Memories in digital electronics
Memories in digital electronicsMemories in digital electronics
Memories in digital electronics
 
Pengantar Sistem Kendali dengan PLC
Pengantar Sistem Kendali dengan PLCPengantar Sistem Kendali dengan PLC
Pengantar Sistem Kendali dengan PLC
 
Jaringan syaraf tiruan
Jaringan syaraf tiruanJaringan syaraf tiruan
Jaringan syaraf tiruan
 
Register
RegisterRegister
Register
 
Sinkronisasi dan deadlock
Sinkronisasi dan deadlockSinkronisasi dan deadlock
Sinkronisasi dan deadlock
 
Jenis & proses interupsi
Jenis & proses interupsiJenis & proses interupsi
Jenis & proses interupsi
 

Ähnlich wie ROM dan EPROM

Ähnlich wie ROM dan EPROM (20)

Pertemuan 9 rom
Pertemuan 9 romPertemuan 9 rom
Pertemuan 9 rom
 
ROM
ROMROM
ROM
 
CARINS PHANGENNY - TUGAS SISTEM KOMPUTER
CARINS PHANGENNY - TUGAS SISTEM KOMPUTERCARINS PHANGENNY - TUGAS SISTEM KOMPUTER
CARINS PHANGENNY - TUGAS SISTEM KOMPUTER
 
Rom & EPROM UTS lisfa
Rom & EPROM UTS lisfaRom & EPROM UTS lisfa
Rom & EPROM UTS lisfa
 
05-1. Memory.pdf
05-1. Memory.pdf05-1. Memory.pdf
05-1. Memory.pdf
 
Tugas siskom (1)
Tugas siskom (1)Tugas siskom (1)
Tugas siskom (1)
 
Pertemuan 5 (memory)
Pertemuan 5 (memory)Pertemuan 5 (memory)
Pertemuan 5 (memory)
 
Sistem komputer-Albert chandra-cktc
Sistem komputer-Albert chandra-cktcSistem komputer-Albert chandra-cktc
Sistem komputer-Albert chandra-cktc
 
Perkembangan ROM
Perkembangan ROMPerkembangan ROM
Perkembangan ROM
 
Bankin Bongestu-Sistem Komputer,Tentang:Peta Memori Dan Arsitektur Komputer
Bankin Bongestu-Sistem Komputer,Tentang:Peta Memori Dan Arsitektur KomputerBankin Bongestu-Sistem Komputer,Tentang:Peta Memori Dan Arsitektur Komputer
Bankin Bongestu-Sistem Komputer,Tentang:Peta Memori Dan Arsitektur Komputer
 
Vv
VvVv
Vv
 
BAB 9.pptx
BAB 9.pptxBAB 9.pptx
BAB 9.pptx
 
Fernando Marco-Sistem komputer memori dan organisasi atau arsitektur komputer
Fernando Marco-Sistem komputer memori dan organisasi atau arsitektur komputer Fernando Marco-Sistem komputer memori dan organisasi atau arsitektur komputer
Fernando Marco-Sistem komputer memori dan organisasi atau arsitektur komputer
 
Persentase teknologi informasi
Persentase teknologi informasiPersentase teknologi informasi
Persentase teknologi informasi
 
Internal memory
Internal memoryInternal memory
Internal memory
 
Memory.pdf
Memory.pdfMemory.pdf
Memory.pdf
 
REMEDSISTEKOM-BASIR SYA'BANI
REMEDSISTEKOM-BASIR SYA'BANIREMEDSISTEKOM-BASIR SYA'BANI
REMEDSISTEKOM-BASIR SYA'BANI
 
Sistem Komputer-Asoka Dhananjaya
Sistem Komputer-Asoka DhananjayaSistem Komputer-Asoka Dhananjaya
Sistem Komputer-Asoka Dhananjaya
 
Pertemuan 12
Pertemuan 12Pertemuan 12
Pertemuan 12
 
Tugas Video Andrean.pptx
Tugas Video Andrean.pptxTugas Video Andrean.pptx
Tugas Video Andrean.pptx
 

Kürzlich hochgeladen

aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfsdn3jatiblora
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...asepsaefudin2009
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)PUNGKYBUDIPANGESTU1
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...Kanaidi ken
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASbilqisizzati
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMIGustiBagusGending
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaafarmasipejatentimur
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptAgusRahmat39
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptxSirlyPutri1
 

Kürzlich hochgeladen (20)

aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
 

ROM dan EPROM

  • 1. ROM DAN EPROM- S I S T E M M I K R O P R O S E S O R -
  • 2. Outline Memori Jenis Memori Pengertian ROM Fungsi ROM Perbedaan ROM dan RAM Jenis-jenis ROM Pengertian EPROM Fungsi EPROM
  • 3. Memori Merupakan media penyimpanan data sementara pada komputer. Setiap program dan data yang sedang diproses oleh processor akan disimpan di dalam memori fisik. Data yang disimpan dalam memori fisik bersifat sementara. Semua data yang belum disimpan ke dalam media penyimpanan permanen (semacam hard disk atau floppy disk), sehingga data tersebut dapat dibuka kembali di lain kesempatan.
  • 4. Jenis memori yang di gunakan 1) Read Only Memory (ROM) 2) Random Access Memory (RAM) 3) Flash Disk 4) Hardisk 5) Memory Cache
  • 5. Pengertian ROM (Read Only Memory) merupakan perangkat keras pada komputer berupa chip memori semikonduktor yang isinya hanya dapat dibaca. ROM sifat permanen, artinya program/data yang disimpan didalam ROM tidak mudah hilang atau berubah walau aliran listrik di matikan. ROM modern bentuk IC (Integrated Circuit) pada memori memiliki kode penulisan dengan nomer 27xxx, angka 27 menunjukkan jenis ROM, xxx menunjukkan kapasitas dalam kilo bit (bukan kilo byte).
  • 6. Fungsi ROM Pada saat sebuah komputer dinyalakan, BIOS dapat langsung memproses dengan cepat, tanpa harus menunggu menyalakan perangkat media penyimpan lebih dahulu. Pada komputer modern, BIOS disimpan dalam chip ROM yang dapat ditulisi ulang secara elektrik yang dikenal dengan nama Flash ROM.
  • 8. Jenis-jenis ROM  Mark ROM  PROM (Programmable ROM)  EEPROM (Electrically Erasable Programmable Read Only Memory)  EAROM (Electronically Alterable Read Only Memory)  Flash ROM (Flash Read Only Memory)  EPROM (Erasable Programmable Read Only Memory)
  • 9.  Mask ROM Data pada ROM dimasukkan langsung melalui mask pada saat perakitan chip. Hal ini membuatnya sangat ekonomis terutama jika kita memproduksi dalam jumlah banyak. Namun hal ini juga menjadi sangat mahal karena tidak fleksibel. Karena tidak fleksibel maka jarang yang menggunakannya lagi.
  • 10.  PROM (Programmable ROM) Suatu bentuk memori digital di mana setiap bit setting terkunci oleh sekering atau antifuse. PROM digunakan untuk menyimpan program secara permanen. Biasanya, perangkat ini menggunakan tegangan tinggi untuk secara permanen menghapus memori dalam chip.
  • 11.  EEPROM (Electrically Erasable Programmable Read Only Memory) Sejenis chip memori yang digunakan dalam komputer dan peralatan elektronik untuk menyimpan sejumlah konfigurasi data pada alat elektronik yang tetap harus terjaga.
  • 12. Kelebihan dan Kelemahan EEPROM Kelemahan EEPROM  Virus dapat merusak isi dari program yang tersimpan Bios  Arus listrik yang tidak stabil dapat merusak isi dari program yang tersimpan di Bios. Kelebihan EEPROM  Dapat di upgrade atau di modifikasi sebagian atau keseluruhan isi dari program Bios.  Dapat di backup, bila suatu saat master dari Bios tersebut rusak.
  • 13.  EAROM (Electronically Alterable Read Only Memory) Salah satu jenis ROM yang dapat diprogram ulang sepanjang masih berada di dalam komputer.
  • 14. Flash ROM adalah suatu bentuk dari chip memori yang dapat ditulis, tidak seperti chip memori akses acak/RAM, memori ini dapat menyimpan datanya tanpa membutuhkan penyediaan listrik.  Flash ROM (Flash Read Only Memory)
  • 15.  EPROM (Erasable Programmable Read Only Memory) Memori chip yang mempertahankan data ketika catu daya dimatikan. sebuah array dari floating-gate transistor individual yang diprogram oleh perangkat elektronik yang memasok tegangan tinggi daripada yang biasanya digunakan dalam rangkaian digital.
  • 16.  Kelebihan EPROM  Virus tidak dapat merusak isi dari program yang tersimpan didalam Bios.  Isi dari program Bios tidak dapat dirusak atau diubah oleh pulsa listrik, selama stiker yang terdapat pada Bios tersebut tidak cacat atau rusak.  Kelemahan EPROM  Tidak dapat di upgrade atau dimodifikasi secara umum isi dari program Bios tersebut baik itu sebagian maupun keseluruhannya.
  • 17. Simpulan  ROM (Read-Only Memory), ROM adalah salah satu memori yang ada dalam komputer. ROM bersifat permanen, artinya program/data yang disimpan didalam ROM tidak mudah hilang atau berubah walau aliran listrik di matikan. ROM digunakan untuk menyimpan firmware (piranti lunak yang berhubungan erat dengan piranti keras). Pada saat sebuah komputer dinyalakan, BIOS dapat langsung diproses dengan cepat, tanpa harus menunggu menyalakan perangkat media penyimpan lebih dahulu. Jenis-jenis ROM yaitu: Mask ROM, Programmable ROM(PROM), Erasable Programmable Read Only Memory (EPROM), Electrically Erasable Programmable Read Only Memory (EEPROM), Electronically Alterable Read Only Memory (EAROM), dan Flash Read Only Memory (Flash ROM)