SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 15
5 Hak Perusahaan Kepada Karyawannya 
- & - 5 Hak Pribadi Karyawan 
Akhmad S.H
Tujuan Bekerja 
Sebelum Masuk Lebih JAUH?! Apa Tujuan Kita Bekerja? 
• Grafik di samping adalah 
grafik yang menarik buat 
saya. Apa indikator kita 
bekerja? Tidak ada yang 
salah tentang pilihan mana 
kita bekerja. 
• Hidup hanya sekali dan kita 
berikan yang terbaik untuk 
hidup kita.
5 Hak Perusahaan Kepada Karyawannya 
• Pada Slide – slide berikutnya akan dijelaskan 
tentang 5 Hak Perusahaan Kepada 
karyawannya. 
• Ini merupakan imbal balik terhadap apa yang 
kita terima (fasilitas, gaji, pelatihan, dll)
1. Hasil Kerja Terbaik Setiap Hari 
• Berikan Yang terbaik 
sebagai kontribusi terbaik 
kita hari ini.
2. Solusi Kreatif 
• Bukan sekedar pekerjaan 
membosankan dan 
monoton 
• Bawalah Pikiran dan Hati 
untuk memberi solusi 
terbaik dari pekerjaan
3. Kejujuran Dalam Pendapat 
• Berbicara atau berpendapat 
terhadap kebijakan 
perusahaan. Ketika sesuatu 
dianggap tidak berjalan 
maka ajukan 
• Jangan mengikuti alur “iya” 
ketika alur itu malah 
membuat perusahaan 
semakin jatuh
4. Kepedulian 
• Perhatian atau rasa peduli karyawan terhadap 
jalannya perusahaan 
• Memperhatikan bahwa baik buruknya bisnis 
perusahaan akan berdampak juga pada 
karyawan sendiri
5. Integritas 
• Mengeluh terhadap pekerjaan bukanlah solusi 
menghadapi masalah, karena mengeluh tidak 
menyelesaikan apa – apa 
• Jalankan pekerjaan dengan penuh integritas 
• Jika tidak cocok, banyak jalan lain di luar sana
5 Hak Pribadi Karyawan 
• Pada Slide – slide berikutnya akan dijelaskan 
tentang 5 Hak Pribadi Karyawan 
• Ini merupakan milik pribadi kita yang tidak 
kita korbankan untuk Perusahaan
1. Kontak Anda 
• Anda memiliki networking 
yang baik dan memiliki 
daftar kontak yang 
dibutuhkan perusahaan, 
maka itu adalah sesuatu 
yang Anda miliki
2. Kesehatan 
• Perusahaan atau Manager 
semakin menuntut 
pekerjanya untuk bekerja 
semakin keras 
• PERHATIKAN kesehatan 
anda
3. Kehidupan Pribadi 
• Kehidupan Pribadi anda 
lebih penting dari apapun 
• Prioritaskan kehidupan 
pribadi anda (keluarga, 
Anak – anak, dll) 
• Pekerjaan seharunya 
mendukung hidup, bukan 
sebaliknya
4. Loyalitas 
• Loyalitas terbentuk atas 
timbal balik, ketika 
perusahaan/manager 
mendukung kita maka 
loyalitas kita akan kita 
• Loyalitas tidak bisa 
dipaksakan
5. JIWA 
• Ketika anda merasa 
bahwa pekerjaan anda 
sudah terlalu 
mempengaruhi keadaan 
jiwa anda, maka 
saatnya anda berpikir 
mencari peluang lain
Sumber Pustaka 
• Reference : 
https://www.linkedin.com/pulse/article/20141106155149-• Liza Ryan : Influencer, CEO and Founder – 
Workplace 
• Akhmad S.H : Dreamer, Engineer, Reality 
(Make Things Happen) -&- CEO and Founder – 
ASH Group

Weitere ähnliche Inhalte

Empfohlen

PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024Neil Kimberley
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)contently
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024Albert Qian
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsKurio // The Social Media Age(ncy)
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Search Engine Journal
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summarySpeakerHub
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Tessa Mero
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentLily Ray
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best PracticesVit Horky
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementMindGenius
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...RachelPearson36
 
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Applitools
 
12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at WorkGetSmarter
 
Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...
Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...
Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...DevGAMM Conference
 

Empfohlen (20)

Skeleton Culture Code
Skeleton Culture CodeSkeleton Culture Code
Skeleton Culture Code
 
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
 
How to have difficult conversations
How to have difficult conversations How to have difficult conversations
How to have difficult conversations
 
Introduction to Data Science
Introduction to Data ScienceIntroduction to Data Science
Introduction to Data Science
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best Practices
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project management
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
 
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
 
12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work
 
ChatGPT webinar slides
ChatGPT webinar slidesChatGPT webinar slides
ChatGPT webinar slides
 
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike RoutesMore than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
 
Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...
Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...
Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...
 

5 Hak Perusahaan Kepada Karyawannya - & - 5 Hak Pribadi Karyawan

  • 1. 5 Hak Perusahaan Kepada Karyawannya - & - 5 Hak Pribadi Karyawan Akhmad S.H
  • 2. Tujuan Bekerja Sebelum Masuk Lebih JAUH?! Apa Tujuan Kita Bekerja? • Grafik di samping adalah grafik yang menarik buat saya. Apa indikator kita bekerja? Tidak ada yang salah tentang pilihan mana kita bekerja. • Hidup hanya sekali dan kita berikan yang terbaik untuk hidup kita.
  • 3. 5 Hak Perusahaan Kepada Karyawannya • Pada Slide – slide berikutnya akan dijelaskan tentang 5 Hak Perusahaan Kepada karyawannya. • Ini merupakan imbal balik terhadap apa yang kita terima (fasilitas, gaji, pelatihan, dll)
  • 4. 1. Hasil Kerja Terbaik Setiap Hari • Berikan Yang terbaik sebagai kontribusi terbaik kita hari ini.
  • 5. 2. Solusi Kreatif • Bukan sekedar pekerjaan membosankan dan monoton • Bawalah Pikiran dan Hati untuk memberi solusi terbaik dari pekerjaan
  • 6. 3. Kejujuran Dalam Pendapat • Berbicara atau berpendapat terhadap kebijakan perusahaan. Ketika sesuatu dianggap tidak berjalan maka ajukan • Jangan mengikuti alur “iya” ketika alur itu malah membuat perusahaan semakin jatuh
  • 7. 4. Kepedulian • Perhatian atau rasa peduli karyawan terhadap jalannya perusahaan • Memperhatikan bahwa baik buruknya bisnis perusahaan akan berdampak juga pada karyawan sendiri
  • 8. 5. Integritas • Mengeluh terhadap pekerjaan bukanlah solusi menghadapi masalah, karena mengeluh tidak menyelesaikan apa – apa • Jalankan pekerjaan dengan penuh integritas • Jika tidak cocok, banyak jalan lain di luar sana
  • 9. 5 Hak Pribadi Karyawan • Pada Slide – slide berikutnya akan dijelaskan tentang 5 Hak Pribadi Karyawan • Ini merupakan milik pribadi kita yang tidak kita korbankan untuk Perusahaan
  • 10. 1. Kontak Anda • Anda memiliki networking yang baik dan memiliki daftar kontak yang dibutuhkan perusahaan, maka itu adalah sesuatu yang Anda miliki
  • 11. 2. Kesehatan • Perusahaan atau Manager semakin menuntut pekerjanya untuk bekerja semakin keras • PERHATIKAN kesehatan anda
  • 12. 3. Kehidupan Pribadi • Kehidupan Pribadi anda lebih penting dari apapun • Prioritaskan kehidupan pribadi anda (keluarga, Anak – anak, dll) • Pekerjaan seharunya mendukung hidup, bukan sebaliknya
  • 13. 4. Loyalitas • Loyalitas terbentuk atas timbal balik, ketika perusahaan/manager mendukung kita maka loyalitas kita akan kita • Loyalitas tidak bisa dipaksakan
  • 14. 5. JIWA • Ketika anda merasa bahwa pekerjaan anda sudah terlalu mempengaruhi keadaan jiwa anda, maka saatnya anda berpikir mencari peluang lain
  • 15. Sumber Pustaka • Reference : https://www.linkedin.com/pulse/article/20141106155149-• Liza Ryan : Influencer, CEO and Founder – Workplace • Akhmad S.H : Dreamer, Engineer, Reality (Make Things Happen) -&- CEO and Founder – ASH Group