SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 3
Pengenalan Grafis Berbasis Vektor dan
Berbasis Bitmap
1.1 Program aplikasi pembuat grafis
Pada pembuatan media Informasi digital seperti halnya website, eksistensi grafis sudah
menjadi suatu kebutuhan. Bahkan, sudah menjadi hal yang konvensional jika suatu website
hanya terdapat grafis tanpa adanya animasi, baik animasi berbasis grafis maupun berbasis suara.
Tidak dapat di pungkiri lagi, grafis yang menjadi tolak ukur kualitas suatu program aplikasi atau
website. Hal tersebut menimbulkan perang urat syaraf antar produsen software, terutama
perusahaan yang bergerak dalam bidang design grafis, sehingga bermunculan software-software
berbasis grafis dengan fitur-fitur (fasilitas) yang canggih, mudah dalam pengoperasian, menarik,
dan compatible.
A. Pengertian Grafis Berbasis Vektor dan Grafis Berbasis Bitmap
Grafis adalah gambar yang tersusun dari koordinat-koordinat. Dengan demikian sumber gambar
yang muncul pada layar monitor komputer terdiri atas titik-titik yang mempunyai nilai
koordinat. Layar Monitor berfungsi sebgai sumbu koordinat x dan y.
Pada desain grafis, desain dibagi menjadi 2 kelompok yakni desain bitmap dan vektor. Grafis
desain bitmap dibentuk dengan raster/pixel/dot/titik/point koordinat. Semakin banyak jumlah
titik yang membentuk suatu grafis bitmap berarti semakin tinggi tingkat kerapatannya. Hal ini
menyebabkan semakin halus citra grafis, tetapi kapasitas filenya semakin besar.
Ketajaman warna dan detail gambar pada tampilan bitmap bergantung pada banyaknya pixel
warna atau resolusi yang membentuk gambar tersebut. Hal ini berkaitan erat dengan kemampuan
monitor dan VGA ( Video Graphic Adapter ) yang digunakan. Jika gambar tampilan bitmap
berresolusi tinggi di tampilkan pada monitor yang berresolusi rendah akan mengakibatkan
gambar terlihat kasar , bahkan terlihat kabur berbentuk kotak-kotak ( juggy ) jika dilakukan
pembesaran gambar. Satuan untuk ukuran grafis jenis bitmap ini adalah dpi ( dot per inch ) yang
berarti banyaknya titik dalam satu inci. Untuk lebih memahami grafis jenis bitmap .
Beberapa grafis bitmap dapat Anda temui di file komputer, yakni file komputer yang berekstensi
: .bmp, .jpg, .tif, .gif, dan .pcx. Grafis ini biasa digunakan untuk kepentingan foto-foto digital.
Program aplikasi grafis yang berbasis bitmap, antara lain : Adobe Photoshop, Corel
Photopaint, Microsoft Photo Editor dan Macromedia Fireworks. Semua program tersebut
menawarkan kemudahan dan kelengkapan fiturnya.
Selain grafis jenis bitmap, ada grafis jenis vektor yang merupakan perkembangan dari sistem
grafis bitmap (digital). Grafis ini tidak tergantung pada banyaknya pixel penyusunnya dan
kondisi monitor karena tampilan vektor tersusun atas garis-garis. Tampilan akan terlihat jelas
meskipun dilakukan pembesaran (zooming).
Penggunaan titik-titik koordinat dan rumus-rumus tertentu dapat menciptakan bermacam-macam
bentuk grafis, seperti lingkaran, segitiga, bujur sangkar dan poligon. Dengan demikian ,
pemakaian grafis vektor akan lebih irit dari segi volume file, tetapi dari segi pemakaian prosessor
akan memakan banyak memori.
Program aplikasi grafis yang berbasis vektor antara lain :
CorelDraw , Macromedia Free hand, Adobe Illustrator dan Micrografx Designer.
Perbedaan Grafis Vektor dan Grafis Bitmap
Vektor Bitmap
1. Gambar tetap jelas ketika di perbesar 1. Gambar kurang jelas ketika di perbesar
2. Tersusun oleh garis dan kurva 2. Tersusun atas titik-titik/dot
3. Ukuran File yang dihasilkan kecil 3. Ukuran File yang dihasilkan besar
4. Kualitas grafis tidak bergantung dari
banyaknya pixel
4. Kualitas grafis bergantung dari banyaknya pixel
TUGAS
Perbedaan grafis berbasis vektor dan grafis berbasis bitmap :
1. Gambar yang dihasilkan
 Vektor :
 Bitmap :
2. Ukuran file gambar
 Vektor :
 Bitmap :
3. Kecepatan akses komputer
 Vektor
 Bitmap
Kelebihan :
1. Vektor
2. Bitmap
Kekurangan :
1. Vektor
2. Bitmap

Weitere ähnliche Inhalte

Ähnlich wie pegenalan grfis

Program aplikasi grafis berbasis bitmap
Program aplikasi grafis berbasis bitmapProgram aplikasi grafis berbasis bitmap
Program aplikasi grafis berbasis bitmap
rizkyrr
 
Mengenal grafis
Mengenal grafisMengenal grafis
Mengenal grafis
Naveza
 
Mengenal gambar digital
Mengenal gambar digitalMengenal gambar digital
Mengenal gambar digital
adittAW
 

Ähnlich wie pegenalan grfis (20)

Program aplikasi grafis berbasis bitmap
Program aplikasi grafis berbasis bitmapProgram aplikasi grafis berbasis bitmap
Program aplikasi grafis berbasis bitmap
 
grafis-berbasis-vektor-dan-berbasis-bitmap.ppt
grafis-berbasis-vektor-dan-berbasis-bitmap.pptgrafis-berbasis-vektor-dan-berbasis-bitmap.ppt
grafis-berbasis-vektor-dan-berbasis-bitmap.ppt
 
Desain grafis
Desain grafisDesain grafis
Desain grafis
 
Penerapan metode drill dalam kecakapan bahasa asing
Penerapan metode drill dalam kecakapan bahasa asingPenerapan metode drill dalam kecakapan bahasa asing
Penerapan metode drill dalam kecakapan bahasa asing
 
Mengenal grafis
Mengenal grafisMengenal grafis
Mengenal grafis
 
MAKALAH JADI
MAKALAH JADIMAKALAH JADI
MAKALAH JADI
 
Grafis Berbasis Vector & Bitmap.ppt
Grafis Berbasis Vector & Bitmap.pptGrafis Berbasis Vector & Bitmap.ppt
Grafis Berbasis Vector & Bitmap.ppt
 
Desain Grafis CPT_Bitmap.pptx
Desain Grafis CPT_Bitmap.pptxDesain Grafis CPT_Bitmap.pptx
Desain Grafis CPT_Bitmap.pptx
 
Desain grafis-kls-xii
Desain grafis-kls-xiiDesain grafis-kls-xii
Desain grafis-kls-xii
 
Pengertian grafik vektor
Pengertian grafik vektorPengertian grafik vektor
Pengertian grafik vektor
 
Grafis Vektor dan Grafis Bitmap
Grafis Vektor dan Grafis BitmapGrafis Vektor dan Grafis Bitmap
Grafis Vektor dan Grafis Bitmap
 
Aplikasi vektor dan berbasis bitmap..
Aplikasi vektor dan berbasis bitmap..Aplikasi vektor dan berbasis bitmap..
Aplikasi vektor dan berbasis bitmap..
 
Mengenal gambar digital
Mengenal gambar digitalMengenal gambar digital
Mengenal gambar digital
 
Nama
NamaNama
Nama
 
Nama
NamaNama
Nama
 
Tugas nrio
Tugas nrioTugas nrio
Tugas nrio
 
kelompok 4.pptx
kelompok 4.pptxkelompok 4.pptx
kelompok 4.pptx
 
kelompok 4.pptx
kelompok 4.pptxkelompok 4.pptx
kelompok 4.pptx
 
gambar berbasis vektor
gambar berbasis vektorgambar berbasis vektor
gambar berbasis vektor
 
Powerpoint
PowerpointPowerpoint
Powerpoint
 

Kürzlich hochgeladen

Obat Aborsi Papua Barat 082223109953 ( Pills Cytotec Asli ) Jual Obat Penggug...
Obat Aborsi Papua Barat 082223109953 ( Pills Cytotec Asli ) Jual Obat Penggug...Obat Aborsi Papua Barat 082223109953 ( Pills Cytotec Asli ) Jual Obat Penggug...
Obat Aborsi Papua Barat 082223109953 ( Pills Cytotec Asli ) Jual Obat Penggug...
Jual Obat Aborsi Apotik Jual Obat Cytotec Di Sorong
 
Jual Cytotec Jakarta Barat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Jakarta Barat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Jakarta Barat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Jakarta Barat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
ssupi412
 
LIRIK LAGU EMPAT DARA & UMPAN JINAK DI AIR TENANG.pdf
LIRIK LAGU EMPAT DARA & UMPAN JINAK DI AIR TENANG.pdfLIRIK LAGU EMPAT DARA & UMPAN JINAK DI AIR TENANG.pdf
LIRIK LAGU EMPAT DARA & UMPAN JINAK DI AIR TENANG.pdf
MichaelPateh1
 

Kürzlich hochgeladen (14)

Obat Aborsi Papua Barat 082223109953 ( Pills Cytotec Asli ) Jual Obat Penggug...
Obat Aborsi Papua Barat 082223109953 ( Pills Cytotec Asli ) Jual Obat Penggug...Obat Aborsi Papua Barat 082223109953 ( Pills Cytotec Asli ) Jual Obat Penggug...
Obat Aborsi Papua Barat 082223109953 ( Pills Cytotec Asli ) Jual Obat Penggug...
 
IDMPO : SITUS SLOT MPO KEMENANGAN JACKPOT TERPERCAYA & PASTI WITHDRAW
IDMPO : SITUS SLOT MPO KEMENANGAN JACKPOT TERPERCAYA & PASTI WITHDRAWIDMPO : SITUS SLOT MPO KEMENANGAN JACKPOT TERPERCAYA & PASTI WITHDRAW
IDMPO : SITUS SLOT MPO KEMENANGAN JACKPOT TERPERCAYA & PASTI WITHDRAW
 
IDMPO : SITUS SLOT PALING PROVITE & REKOMENDASI 2024
IDMPO : SITUS SLOT PALING PROVITE & REKOMENDASI 2024IDMPO : SITUS SLOT PALING PROVITE & REKOMENDASI 2024
IDMPO : SITUS SLOT PALING PROVITE & REKOMENDASI 2024
 
Papilo99 Link Slot Online Gacor Hari Ini & Slot Mudah Maxwin Terpercaya
Papilo99 Link Slot Online Gacor Hari Ini & Slot Mudah Maxwin TerpercayaPapilo99 Link Slot Online Gacor Hari Ini & Slot Mudah Maxwin Terpercaya
Papilo99 Link Slot Online Gacor Hari Ini & Slot Mudah Maxwin Terpercaya
 
Lim4D Link Slot Super Maxwin Anti Nawala Terpercaya
Lim4D Link Slot Super Maxwin Anti Nawala TerpercayaLim4D Link Slot Super Maxwin Anti Nawala Terpercaya
Lim4D Link Slot Super Maxwin Anti Nawala Terpercaya
 
DOMBATOTO Sensasi Togel Online dengan Bet 100 Rupiah di 2024
DOMBATOTO Sensasi Togel Online dengan Bet 100 Rupiah di 2024DOMBATOTO Sensasi Togel Online dengan Bet 100 Rupiah di 2024
DOMBATOTO Sensasi Togel Online dengan Bet 100 Rupiah di 2024
 
Kisetoto Daftar Situs Slot Gacor Anti Nawala RTP Mudah Menang Terbaru
Kisetoto Daftar Situs Slot Gacor Anti Nawala RTP Mudah Menang TerbaruKisetoto Daftar Situs Slot Gacor Anti Nawala RTP Mudah Menang Terbaru
Kisetoto Daftar Situs Slot Gacor Anti Nawala RTP Mudah Menang Terbaru
 
tugas kelompok irsyad aldey.pdf
tugas kelompok irsyad aldey.pdftugas kelompok irsyad aldey.pdf
tugas kelompok irsyad aldey.pdf
 
SLOT RAHFFI AHMAD > LINK DAFTAR GACOR 2024
SLOT RAHFFI AHMAD  > LINK DAFTAR GACOR 2024SLOT RAHFFI AHMAD  > LINK DAFTAR GACOR 2024
SLOT RAHFFI AHMAD > LINK DAFTAR GACOR 2024
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Menggunakan Paytren Bonus Terbesar
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Menggunakan Paytren Bonus TerbesarUNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Menggunakan Paytren Bonus Terbesar
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Menggunakan Paytren Bonus Terbesar
 
Sakai99 Agen Situs Slot Online Resmi Terpercaya Mudah Maxwin Auto Cuan
Sakai99 Agen Situs Slot Online Resmi Terpercaya Mudah Maxwin Auto CuanSakai99 Agen Situs Slot Online Resmi Terpercaya Mudah Maxwin Auto Cuan
Sakai99 Agen Situs Slot Online Resmi Terpercaya Mudah Maxwin Auto Cuan
 
Jual Cytotec Jakarta Barat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Jakarta Barat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Jakarta Barat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Jakarta Barat 👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
 
LIRIK LAGU EMPAT DARA & UMPAN JINAK DI AIR TENANG.pdf
LIRIK LAGU EMPAT DARA & UMPAN JINAK DI AIR TENANG.pdfLIRIK LAGU EMPAT DARA & UMPAN JINAK DI AIR TENANG.pdf
LIRIK LAGU EMPAT DARA & UMPAN JINAK DI AIR TENANG.pdf
 
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot BesarBAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
 

pegenalan grfis

  • 1. Pengenalan Grafis Berbasis Vektor dan Berbasis Bitmap 1.1 Program aplikasi pembuat grafis Pada pembuatan media Informasi digital seperti halnya website, eksistensi grafis sudah menjadi suatu kebutuhan. Bahkan, sudah menjadi hal yang konvensional jika suatu website hanya terdapat grafis tanpa adanya animasi, baik animasi berbasis grafis maupun berbasis suara. Tidak dapat di pungkiri lagi, grafis yang menjadi tolak ukur kualitas suatu program aplikasi atau website. Hal tersebut menimbulkan perang urat syaraf antar produsen software, terutama perusahaan yang bergerak dalam bidang design grafis, sehingga bermunculan software-software berbasis grafis dengan fitur-fitur (fasilitas) yang canggih, mudah dalam pengoperasian, menarik, dan compatible. A. Pengertian Grafis Berbasis Vektor dan Grafis Berbasis Bitmap Grafis adalah gambar yang tersusun dari koordinat-koordinat. Dengan demikian sumber gambar yang muncul pada layar monitor komputer terdiri atas titik-titik yang mempunyai nilai koordinat. Layar Monitor berfungsi sebgai sumbu koordinat x dan y. Pada desain grafis, desain dibagi menjadi 2 kelompok yakni desain bitmap dan vektor. Grafis desain bitmap dibentuk dengan raster/pixel/dot/titik/point koordinat. Semakin banyak jumlah titik yang membentuk suatu grafis bitmap berarti semakin tinggi tingkat kerapatannya. Hal ini menyebabkan semakin halus citra grafis, tetapi kapasitas filenya semakin besar. Ketajaman warna dan detail gambar pada tampilan bitmap bergantung pada banyaknya pixel warna atau resolusi yang membentuk gambar tersebut. Hal ini berkaitan erat dengan kemampuan monitor dan VGA ( Video Graphic Adapter ) yang digunakan. Jika gambar tampilan bitmap berresolusi tinggi di tampilkan pada monitor yang berresolusi rendah akan mengakibatkan gambar terlihat kasar , bahkan terlihat kabur berbentuk kotak-kotak ( juggy ) jika dilakukan pembesaran gambar. Satuan untuk ukuran grafis jenis bitmap ini adalah dpi ( dot per inch ) yang berarti banyaknya titik dalam satu inci. Untuk lebih memahami grafis jenis bitmap . Beberapa grafis bitmap dapat Anda temui di file komputer, yakni file komputer yang berekstensi : .bmp, .jpg, .tif, .gif, dan .pcx. Grafis ini biasa digunakan untuk kepentingan foto-foto digital. Program aplikasi grafis yang berbasis bitmap, antara lain : Adobe Photoshop, Corel Photopaint, Microsoft Photo Editor dan Macromedia Fireworks. Semua program tersebut menawarkan kemudahan dan kelengkapan fiturnya. Selain grafis jenis bitmap, ada grafis jenis vektor yang merupakan perkembangan dari sistem grafis bitmap (digital). Grafis ini tidak tergantung pada banyaknya pixel penyusunnya dan kondisi monitor karena tampilan vektor tersusun atas garis-garis. Tampilan akan terlihat jelas meskipun dilakukan pembesaran (zooming).
  • 2. Penggunaan titik-titik koordinat dan rumus-rumus tertentu dapat menciptakan bermacam-macam bentuk grafis, seperti lingkaran, segitiga, bujur sangkar dan poligon. Dengan demikian , pemakaian grafis vektor akan lebih irit dari segi volume file, tetapi dari segi pemakaian prosessor akan memakan banyak memori. Program aplikasi grafis yang berbasis vektor antara lain : CorelDraw , Macromedia Free hand, Adobe Illustrator dan Micrografx Designer. Perbedaan Grafis Vektor dan Grafis Bitmap Vektor Bitmap 1. Gambar tetap jelas ketika di perbesar 1. Gambar kurang jelas ketika di perbesar 2. Tersusun oleh garis dan kurva 2. Tersusun atas titik-titik/dot 3. Ukuran File yang dihasilkan kecil 3. Ukuran File yang dihasilkan besar 4. Kualitas grafis tidak bergantung dari banyaknya pixel 4. Kualitas grafis bergantung dari banyaknya pixel TUGAS Perbedaan grafis berbasis vektor dan grafis berbasis bitmap : 1. Gambar yang dihasilkan  Vektor :  Bitmap : 2. Ukuran file gambar  Vektor :  Bitmap : 3. Kecepatan akses komputer  Vektor  Bitmap Kelebihan :
  • 3. 1. Vektor 2. Bitmap Kekurangan : 1. Vektor 2. Bitmap