SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 11
PCNU KOTA SEMARANG


Pada Pasal 4
dinyatakan Nahdlatul Ulama berpedoman kepada AlQur’an, As-Sunnah, Al-Ijma’, dan Al-Qiyas.
Sedangkan Pasal 5, Nahdlatul Ulama beraqidah Islam
menurut faham Ahlusunnah wal Jama’ah dalam
bidang aqidah mengikuti madzhab Imam Abu Hasan
Al-Asy’ari dan Imam Abu Mansur al-Maturidi; dalam
bidang fiqh mengikuti salah satu dari Madzhab Empat
(Hanafi, Maliki, Syafi'i, dan Hanbali); dan dalam
bidang tasawuf mengikuti madzhab Imam al-Junaid
al-Bagdadi dan Abu Hamid al-Ghazali. Pasal 6 Dalam
kehidupan berbangsa dan bernegara, Nahdlatul
Ulama berasas kepada Pancasila dan Undang-Undang
Dasar 1945.
Pasal 12 mengatakan Struktur Organisasi
Nahdlatul Ulama terdiri dari :
 Pengurus Besar.
 Pengurus Wilayah.
 Pengurus Cabang/Pengurus Cabang
Istimewa.
 Pengurus Majelis Wakil Cabang.
 Pengurus Ranting.
 Pengurus Anak Ranting.










Pasal 14
Pembentukan Ranting Nahdlatul Ulama diusulkan
oleh Pengurus Anak Ranting melalui Majelis Wakil
Cabang kepada Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama.
Pembentukan Ranting Nahdlatul Ulama diputuskan
oleh Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama melalui Rapat
Harian Syuriyah dan Tanfidziyah.
Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama memberikan Surat
Keputusan masa percobaan kepada Pengurus Ranting
Nahdlatul Ulama.
Pengurus Cabang mengeluarkan Surat Keputusan
setelah melalui masa percobaan selama 6 (enam)
bulan.










Pembentukan Anak Ranting Nahdlatul Ulama dapat
dilakukan jika terdapat sekurang-kurangnya 25 (dua puluh
lima) anggota.
Pembentukan Anak Ranting Nahdlatul Ulama diusulkan
oleh anggota melalui Ranting kepada Pengurus Majelis
Wakil Cabang Nahdlatul Ulama.
Pembentukan Anak Ranting Nahdlatul Ulama diputuskan
oleh Pengurus Majelis Wakil Cabang Nahdlatul Ulama
melalui Rapat Harian Syuriyah dan Tanfidziyah.
Pengurus Majelis Wakil Cabang Nahdlatul Ulama
memberikan Surat Keputusan masa percobaan kepada
Pengurus Anak Ranting Nahdlatul Ulama.
Pengurus Majelis Wakil Cabang mengeluarkan Surat
Keputusan setelah melalui masa percobaan selama 3 (tiga)
bulan.
1. MELAKUKAN PENDATAAN MASJID DAN
MUSHOLA NU/NAHDZIYYIN: CIRI
MASJID/MUSHOLA NU/NAHDLIYYIN BISA DI
KAJI DARI SEJARAHNYA: SIAPA PENDIRINYA,
DULU AMALIAHNYA SEPERTI APA, TANAH
SIAPA, STATUSNYA DAN SEBAGAINYA. (ASPEK
SEJARAH INI SANGAT PENTING KARENA
MERUPAKAN CITA-CITA/AMANAH PARA
PENDIRINYA YANG HARUS DILAKSANAKAN
OLEH GENERASI NU SEKARANG)
2. PENGURUS MASJID /MUSHOLA DI UPAYAKAN
MASUK PENGURUS RANTING /ATAU ANAK
RANTING JIKA BELUM MENJADI PENGURUS NU
(DALAM SETIAP RANTING BISA MEMILIKI BANYAK
ANAK RANTING)
3 MEMPERKUAT KEGIATAN JAMAAH YASIN DAN
TAHLIL, JAMAAH DIBAAN, ZIARAH PARA WALI
ULAMA BAIK YANG TELAH WAFAT MAUPUN YANG
MASIH HIDUP
4. UPAYAKAN SETIAP MASJID, MUSHOLA, MAJLIS
TAKLIM, JAMAAH YASIN / TAHLIL ATAU BISA
MENGGUNAKAN BATAS RW/RT DI BENTUK ANAK
RANTING NU (PENGURUS ANAK RANTING BISA
SAJA LANGSUNG PENGURUS TERSEBUT)
5. MENGADAKAN KEGIATAN (SOSIAL, KEAGAMAAN
DSB) RANTING YANG DILAKUKAKAN BERSAMA
ANAK RANTING









LAKSANAKAN SECARA AKTIF MAJLIS TAKLIM YASIN TAHLIL DSB, UPAYAKAN
SELALU ADA CERAMAH DARI USTADZ/KIAI NU DILINGKUNGANNYA, AGAR
PENGETAHUAN AGAMA SEMAKIN MENINGKAT (HATI HATI MENGUNDANG
USTADZ MENJADI PENCERAMAH, HARUS SELEKTIF)
MENDATA ANGGOTANYA: PENDIDIKANNYA, EKONOMINYA, KESEHATANNYA,
YATIM PIATU, WARGA MISKIN DSB, KARENA SEKARANG BANYAK SEKALI
PROGRAM PEMERINTAH UNTUK MASYARAKAT, MAKA JIKA ADA WARGA YANG
BELUM MENDAPATKAN HAK SESUAI KEBUTUHANNYA HENDAKNYA PENGURUS
NU MENGUPAYAKAN / MENGUSULKAN KE RT/RW/KELURAHAN SECARA ADIL,
JANGAN HANYA MEMIKIRKAN KELUARGANYA, TETAPI WARGA JUGA HARUS
DIPIKIRKAN.
JIKA ADA MASALAH MUSYAWARAHKAN DENGAN PENGURUS RANTING,
HINDARI KONFLIK YANG AKAN MERUGIKAN NU. JIKA KONFLIK TERJADI
USAHAKAN TETAP MENJAGA NAMA BAIK NU.
DATA YANG TERKUMPUL DIKUMPULKAN OLEH PENGURUS RANTING,
DILAPORKAN KE MWC DAN MWC MELAPORKAN KE PCNU KOTA SEMARANG
UNTUK KEPENTINGAN KADERISASI DAN REGENERASI NU, HENDAKNYA SETIAP
ANAK RANTING JUGA MENGAKTIFKAN BANOM TERUTAMA MUSLIMAT, ANSOR.
FATAYAT, IPNU-IPPNU.
7. RANTING DAN ANAK RANTING HENDAKNYA
MENJALIN HUBUNGAN BAIK DENGAN
PEMERINTAH SESUAI TINGKATANNYA, JIKA
ADA KEGIATAN TINGKAT KELURAHAN DATADATA TERSEBUT AKAN SANGAT
BERMANFAAT, USULKAN HAL-HAL YANG
DATANG DARI NU UNTUK KEBAIKAN
MASYARAKAT;












SIAPA
SIAPA
SIAPA
SIAPA

SENANG NU BERJUANGLAH PROK-PROK
SENANG NU BERGERAKLAH PROK-PROK
SUKA NU AYO KITA BERJUANG
SUKA NU BERGERAKLAH PROK-PROK

SIAPA SENANG NU BERSATULAH PROK-PROK
SIAPA SENANG NU BERSATULAH PROK-PROK
SIAPA SUKA NU AYO KITA BERSART
BERJUANG MELAWAN RINTANGAN !!!
YELYEL: NU!! Berjuang, bergerak, bersatu!!!
Maju!!!!
SIAPA TAKUT!!!











MUQADDIMAH
BAB I
NAMA, KEDUDUKAN DAN
STATUS
BAB II
PEDOMAN, AQIDAH DAN
ASAS
BAB III
LAMBANG
BAB IV
TUJUAN DAN USAHA
BAB V
KEANGGOTAAN, HAK
DAN KEWAJIBAN
BAB VI
STRUKTUR DAN
PERANGKAT ORGANISASI












BAB VII
KEPENGURUSAN DAN MASA
KHIDMAT
BAB VIII
TUGAS DAN WEWENANG
BAB IX
PERMUSYAWARATAN
BAB X
RAPAT-RAPAT
BAB XI
KEUANGAN DAN KEKAYAAN
BAB XII
PERUBAHAN
BAB XIII
PEMBUBARAN ORGANISASI
BAB XIV
PENUTUP

Weitere ähnliche Inhalte

Ähnlich wie Panduan membentuk ans mkl (8)

efektifitas_pembinaan_jamaah.ppt
efektifitas_pembinaan_jamaah.pptefektifitas_pembinaan_jamaah.ppt
efektifitas_pembinaan_jamaah.ppt
 
Strategi membangun usaha bmt
Strategi membangun usaha bmtStrategi membangun usaha bmt
Strategi membangun usaha bmt
 
Buku Log BSMM
Buku Log BSMMBuku Log BSMM
Buku Log BSMM
 
Sambutan bupati wonosobo acara pelantikan pengurus pc ipnu ippnu
Sambutan bupati wonosobo acara pelantikan pengurus pc ipnu ippnuSambutan bupati wonosobo acara pelantikan pengurus pc ipnu ippnu
Sambutan bupati wonosobo acara pelantikan pengurus pc ipnu ippnu
 
Pemberdayaan Ranting Muhammadiyah
Pemberdayaan Ranting MuhammadiyahPemberdayaan Ranting Muhammadiyah
Pemberdayaan Ranting Muhammadiyah
 
Sejarah bsmm
Sejarah bsmmSejarah bsmm
Sejarah bsmm
 
Sejarah bsmm
Sejarah bsmmSejarah bsmm
Sejarah bsmm
 
Manajemen Zakat Fitrah Persyarikatan Muhammadiyah.pdf
Manajemen Zakat Fitrah Persyarikatan Muhammadiyah.pdfManajemen Zakat Fitrah Persyarikatan Muhammadiyah.pdf
Manajemen Zakat Fitrah Persyarikatan Muhammadiyah.pdf
 

Mehr von Ahmad Rouf

Retorika dakwah ans mkl
Retorika dakwah ans mklRetorika dakwah ans mkl
Retorika dakwah ans mkl
Ahmad Rouf
 
Modul dan kurikulum pendidikan dakwah nu
Modul dan kurikulum pendidikan dakwah nuModul dan kurikulum pendidikan dakwah nu
Modul dan kurikulum pendidikan dakwah nu
Ahmad Rouf
 
Aswaja an-nahdliyah
Aswaja an-nahdliyahAswaja an-nahdliyah
Aswaja an-nahdliyah
Ahmad Rouf
 
Aswaja politik
Aswaja politikAswaja politik
Aswaja politik
Ahmad Rouf
 
Aswaja an nahdliyah nu
Aswaja an nahdliyah nuAswaja an nahdliyah nu
Aswaja an nahdliyah nu
Ahmad Rouf
 
Akidah ahlussunnah nu
Akidah ahlussunnah nuAkidah ahlussunnah nu
Akidah ahlussunnah nu
Ahmad Rouf
 

Mehr von Ahmad Rouf (6)

Retorika dakwah ans mkl
Retorika dakwah ans mklRetorika dakwah ans mkl
Retorika dakwah ans mkl
 
Modul dan kurikulum pendidikan dakwah nu
Modul dan kurikulum pendidikan dakwah nuModul dan kurikulum pendidikan dakwah nu
Modul dan kurikulum pendidikan dakwah nu
 
Aswaja an-nahdliyah
Aswaja an-nahdliyahAswaja an-nahdliyah
Aswaja an-nahdliyah
 
Aswaja politik
Aswaja politikAswaja politik
Aswaja politik
 
Aswaja an nahdliyah nu
Aswaja an nahdliyah nuAswaja an nahdliyah nu
Aswaja an nahdliyah nu
 
Akidah ahlussunnah nu
Akidah ahlussunnah nuAkidah ahlussunnah nu
Akidah ahlussunnah nu
 

Panduan membentuk ans mkl

  • 2.  Pada Pasal 4 dinyatakan Nahdlatul Ulama berpedoman kepada AlQur’an, As-Sunnah, Al-Ijma’, dan Al-Qiyas. Sedangkan Pasal 5, Nahdlatul Ulama beraqidah Islam menurut faham Ahlusunnah wal Jama’ah dalam bidang aqidah mengikuti madzhab Imam Abu Hasan Al-Asy’ari dan Imam Abu Mansur al-Maturidi; dalam bidang fiqh mengikuti salah satu dari Madzhab Empat (Hanafi, Maliki, Syafi'i, dan Hanbali); dan dalam bidang tasawuf mengikuti madzhab Imam al-Junaid al-Bagdadi dan Abu Hamid al-Ghazali. Pasal 6 Dalam kehidupan berbangsa dan bernegara, Nahdlatul Ulama berasas kepada Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945.
  • 3. Pasal 12 mengatakan Struktur Organisasi Nahdlatul Ulama terdiri dari :  Pengurus Besar.  Pengurus Wilayah.  Pengurus Cabang/Pengurus Cabang Istimewa.  Pengurus Majelis Wakil Cabang.  Pengurus Ranting.  Pengurus Anak Ranting.
  • 4.      Pasal 14 Pembentukan Ranting Nahdlatul Ulama diusulkan oleh Pengurus Anak Ranting melalui Majelis Wakil Cabang kepada Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama. Pembentukan Ranting Nahdlatul Ulama diputuskan oleh Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama melalui Rapat Harian Syuriyah dan Tanfidziyah. Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama memberikan Surat Keputusan masa percobaan kepada Pengurus Ranting Nahdlatul Ulama. Pengurus Cabang mengeluarkan Surat Keputusan setelah melalui masa percobaan selama 6 (enam) bulan.
  • 5.      Pembentukan Anak Ranting Nahdlatul Ulama dapat dilakukan jika terdapat sekurang-kurangnya 25 (dua puluh lima) anggota. Pembentukan Anak Ranting Nahdlatul Ulama diusulkan oleh anggota melalui Ranting kepada Pengurus Majelis Wakil Cabang Nahdlatul Ulama. Pembentukan Anak Ranting Nahdlatul Ulama diputuskan oleh Pengurus Majelis Wakil Cabang Nahdlatul Ulama melalui Rapat Harian Syuriyah dan Tanfidziyah. Pengurus Majelis Wakil Cabang Nahdlatul Ulama memberikan Surat Keputusan masa percobaan kepada Pengurus Anak Ranting Nahdlatul Ulama. Pengurus Majelis Wakil Cabang mengeluarkan Surat Keputusan setelah melalui masa percobaan selama 3 (tiga) bulan.
  • 6. 1. MELAKUKAN PENDATAAN MASJID DAN MUSHOLA NU/NAHDZIYYIN: CIRI MASJID/MUSHOLA NU/NAHDLIYYIN BISA DI KAJI DARI SEJARAHNYA: SIAPA PENDIRINYA, DULU AMALIAHNYA SEPERTI APA, TANAH SIAPA, STATUSNYA DAN SEBAGAINYA. (ASPEK SEJARAH INI SANGAT PENTING KARENA MERUPAKAN CITA-CITA/AMANAH PARA PENDIRINYA YANG HARUS DILAKSANAKAN OLEH GENERASI NU SEKARANG)
  • 7. 2. PENGURUS MASJID /MUSHOLA DI UPAYAKAN MASUK PENGURUS RANTING /ATAU ANAK RANTING JIKA BELUM MENJADI PENGURUS NU (DALAM SETIAP RANTING BISA MEMILIKI BANYAK ANAK RANTING) 3 MEMPERKUAT KEGIATAN JAMAAH YASIN DAN TAHLIL, JAMAAH DIBAAN, ZIARAH PARA WALI ULAMA BAIK YANG TELAH WAFAT MAUPUN YANG MASIH HIDUP 4. UPAYAKAN SETIAP MASJID, MUSHOLA, MAJLIS TAKLIM, JAMAAH YASIN / TAHLIL ATAU BISA MENGGUNAKAN BATAS RW/RT DI BENTUK ANAK RANTING NU (PENGURUS ANAK RANTING BISA SAJA LANGSUNG PENGURUS TERSEBUT) 5. MENGADAKAN KEGIATAN (SOSIAL, KEAGAMAAN DSB) RANTING YANG DILAKUKAKAN BERSAMA ANAK RANTING
  • 8.      LAKSANAKAN SECARA AKTIF MAJLIS TAKLIM YASIN TAHLIL DSB, UPAYAKAN SELALU ADA CERAMAH DARI USTADZ/KIAI NU DILINGKUNGANNYA, AGAR PENGETAHUAN AGAMA SEMAKIN MENINGKAT (HATI HATI MENGUNDANG USTADZ MENJADI PENCERAMAH, HARUS SELEKTIF) MENDATA ANGGOTANYA: PENDIDIKANNYA, EKONOMINYA, KESEHATANNYA, YATIM PIATU, WARGA MISKIN DSB, KARENA SEKARANG BANYAK SEKALI PROGRAM PEMERINTAH UNTUK MASYARAKAT, MAKA JIKA ADA WARGA YANG BELUM MENDAPATKAN HAK SESUAI KEBUTUHANNYA HENDAKNYA PENGURUS NU MENGUPAYAKAN / MENGUSULKAN KE RT/RW/KELURAHAN SECARA ADIL, JANGAN HANYA MEMIKIRKAN KELUARGANYA, TETAPI WARGA JUGA HARUS DIPIKIRKAN. JIKA ADA MASALAH MUSYAWARAHKAN DENGAN PENGURUS RANTING, HINDARI KONFLIK YANG AKAN MERUGIKAN NU. JIKA KONFLIK TERJADI USAHAKAN TETAP MENJAGA NAMA BAIK NU. DATA YANG TERKUMPUL DIKUMPULKAN OLEH PENGURUS RANTING, DILAPORKAN KE MWC DAN MWC MELAPORKAN KE PCNU KOTA SEMARANG UNTUK KEPENTINGAN KADERISASI DAN REGENERASI NU, HENDAKNYA SETIAP ANAK RANTING JUGA MENGAKTIFKAN BANOM TERUTAMA MUSLIMAT, ANSOR. FATAYAT, IPNU-IPPNU.
  • 9. 7. RANTING DAN ANAK RANTING HENDAKNYA MENJALIN HUBUNGAN BAIK DENGAN PEMERINTAH SESUAI TINGKATANNYA, JIKA ADA KEGIATAN TINGKAT KELURAHAN DATADATA TERSEBUT AKAN SANGAT BERMANFAAT, USULKAN HAL-HAL YANG DATANG DARI NU UNTUK KEBAIKAN MASYARAKAT;
  • 10.           SIAPA SIAPA SIAPA SIAPA SENANG NU BERJUANGLAH PROK-PROK SENANG NU BERGERAKLAH PROK-PROK SUKA NU AYO KITA BERJUANG SUKA NU BERGERAKLAH PROK-PROK SIAPA SENANG NU BERSATULAH PROK-PROK SIAPA SENANG NU BERSATULAH PROK-PROK SIAPA SUKA NU AYO KITA BERSART BERJUANG MELAWAN RINTANGAN !!! YELYEL: NU!! Berjuang, bergerak, bersatu!!! Maju!!!! SIAPA TAKUT!!!
  • 11.        MUQADDIMAH BAB I NAMA, KEDUDUKAN DAN STATUS BAB II PEDOMAN, AQIDAH DAN ASAS BAB III LAMBANG BAB IV TUJUAN DAN USAHA BAB V KEANGGOTAAN, HAK DAN KEWAJIBAN BAB VI STRUKTUR DAN PERANGKAT ORGANISASI         BAB VII KEPENGURUSAN DAN MASA KHIDMAT BAB VIII TUGAS DAN WEWENANG BAB IX PERMUSYAWARATAN BAB X RAPAT-RAPAT BAB XI KEUANGAN DAN KEKAYAAN BAB XII PERUBAHAN BAB XIII PEMBUBARAN ORGANISASI BAB XIV PENUTUP