SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 6
Nama : Arkina Putri Dewanti
NIM : 1713010005
State : Psikiatri
RIWAYAT PSKIATRI
Ruang : Bangsal Bougenvil
Tanggal : 31 Januari 2018
IDENTITAS
Pasien Alloanamnesis 1
Nama : Tn. S Kakak Kandung Pasien
Umur : 33 tahun -
Jenis Kelamin : Laki-laki Laki-laki
Agama : Islam Islam
Status : Belum Menikah Menikah
Alamat : Slawi Slawi
Pendidikan : STM -
Pekerjaan : - -
Suku Bangsa : Jawa Jawa
ANAMNESIS
1. Keluhan Utama
Pasien : Tertusuk gunting diperut
Keluarga : Gaduh gelisah
2. Riwayat Gangguan Sekarang
Seorang pasien laki-laki berusia 33 tahun, dibawa ke IGD RSUD
Soeselo Slawi dengan keluhan perut tertusuk gunting yang dibawanya dalam
saku. Menurut kakak kandung pasien, kejadian terjadi sekitar siang hari dimana
pasien pergi keluar rumah dengan membawa gunting. Pasien membawa gunting
untuk memotong daun ketela akan tetapi saat diperjalanan pasien terpeleset
kemudian gunting yang dibawanya mengenai perut pasien. Pasien sering
membawa benda tajam yang digunakan untuk mengambil daun. Setelah
dilakukan tindakan di IGD pasien teriak-teriak merasa kesakitan dan terlihat
gelisah. Menurut kakak laki-lakinya pasien dalam sehari-hari tinggal bersama
kakak perempuannya, pasien sudah tidak bekerja, terakhir bekerja menjadi
pelayan toko disalah satu mini market. Semenjak ayah pasien meninggal dan
keluar dari pekerjaanya karena ada masalah dalam pekerjaan pasien menjadi
lebih banyak diam, bengong, sedikit makan, malam hari susah tidur dan
sukanya berjalan mondar-mandir, jika disuruh mandi marah-marah.
Dari hasil anamnesis pasien mengaku berada di RS karena perutnya
tertusuk gunting tadi siang. Pasien mengatakan bahwa dia sedang berjalan
ditepi sungai yang banyak gundukan pasir, tiba-tiba terpleset dan gunting yang
ada disakunya mengenai perut. Menurut perkataan pasien, daun yang diambil
digunakan untuk memasak dan kadang dikeringkan untuk membuat campuran
teh. Pasien mengatakan bahwa merasa takut, pasien juga suka mendengar
suara-suara yang tidak jelas, pernah melihat adanya bayangan-bayangan. Suara
yang terdengar seperti mengajak ngobrol dengan pasien.
3. Riwayat Gangguan Sebelumnya
Pskiatri : -
Medis : -
4. Riwayat Penyakit Keluarga dan Demografi
Pasien merupakan anak ke 6 dari 7 bersaudara, dengan 2 kakak
perempuan, 2 kakak laki-laki, dan 1 adik perempuan. Kedua orang tua pasien
sudah meninggal. Pasien tinggal bersama kakak perempuannya yang kedua.
5. Riwayat Kehidupan Pribadi dan Aktivitas Sosial
Pasien berada dalam kandungan sampai usia 9 bulan kemudian lahir
secara normal. Pasien baru bisa berbicara dan berjalan saat usia 2 tahun.
Pendidikan pasien dimulai dari TK hingga tamat sekolah STM. Setelah lulus
dari STM pasien bekerja menjadi pelayan toko di suatu minimarket. Penjelasan
kakak pasien bahwa pasien pernah memiliki masalah dengan rekan kerjanya
sehingga pasien keluar dari tempat kerja. Setelah keluar dari tempat kerja
pasien tidak mau bekerja kembali. Pasien pernah memiliki hubungan dengan
wanita. Pasien juga pernah disukai oleh wanita tetapi pasien tidak suka.
Menurut kakak pasien, pasien disantet oleh wanita tersebut. Saat ini pasien
belum menikah.
6. Pemeriksaan Fisik, Neurologis, dan Pemeriksaan Tambahan
-
PEMERIKSAAN STATUS MENTAL
1. Deskripsi Umum
a. Penampilan : Seorang laki-laki usia 33 tahun tampak sesuai usia,
perawatan diri dibantu.
b. Perilaku dan aktivitas psikomotor : normoaktif
c. Sikap terhadap pemeriksaan : kooperatif
2. Kesadaran
a. Kuantitatif : Compos Mentis, E4M6V5
b. Kualitatif : Tidak berubah
3. Mood dan Afek
a. Mood : Disforik
b. Afek : Tumpul
c. Keserasian : Serasi
d. Empati : Tidak dapat dirasakan
4. Pembicaraan
a. Kuantitas : Baik
b. Kualitas : Baik
c. Spontanitas : Spontan
d. Volume : Cukup
e. Intonasi : Cukup
f. Artikulasi : Cukup
5. Persepsi
a. Halusinasi : Auditorik, Visual
b. Ilusi : -
c. Derealisasi : -
d. Depersonalisasi : -
6. Proses Pikir
a. Bentuk : Realistik
b. Isi : -
c. Progresi : Koheren
7. Orientasi W/T/O/S
Baik
8. Daya Ingat
a. Segera : Baik
b. Jangka Pendek : Baik
c. Jangka Menengah : Baik
d. Jangka Panjang : Buruk
9. Konsentrasi dan Perhatian
Terganggu
10. Kemampuan Visuospasial
Tidak dilakukan
11. Pikiran Abstrak
Terganggu
12. Pengendalian Impuls
Membahayakan diri/orang lain
13. Uji Daya Nilai
Tidak dilakukan
14. Insight/Tilikan
1
DIAGNOSIS MULTIAXIAL
Aksis I : F 25. Gangguan Skizoafektif
Aksis II : Tidak ada diagnosis
Aksis III : Tidak ada diagnosis
Aksis IV : Masalah pekerjaan
Aksis V : 60 - 51
DIAGNOSIS BANDING
F 32.2 Episode Depresif Berat dengan Gejala Psikotik
F 20.0 Skizofrenia Paranoid
F 20.3 Skizofrenia Tak Terinci
RENCANA PENATALAKSANAAN
1. Non-farmakoterapi
Psikoedukasi
a. Meningkatkan ketrampilan orang dengan skizofrenia dan keluarga dalam
mengelola gejala.
b. Mengajak pasien untuk mengenali gejala-gejala, melatih cara mengelola
gejala, merawat diri, mengembangkan kepatuhan menjalani pengobatan.
Psikosuportif
a. Memberikan ketenangan kepada pasien dan menciptakan lingkungan yang
nyaman.
b. Melakukan pelatihan ketrampilan lingkungan social dengan cara melihat
pasien pada kegiatan dalam lingkungan/komunitas pasien berada.
c. Memberikan saran dalam masalah pasien.
d. Memberikan harapan dan secara aktif mengatur lingkungan pasien.
2. Farmakoterapi
a. Haloperidol 5 mg
b. Risperidom 100 mg 3x1
c. Amitriptilin 2 x ½
PROGNOSIS
Ad vitam : Bonam
Ad fungsionam : Bonam
Ad sanationam : Bonam

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Asuhan keperawatan pasien lansia dengan demensia AKPER PEMKAB MUNA
Asuhan keperawatan pasien lansia dengan demensia AKPER PEMKAB MUNA Asuhan keperawatan pasien lansia dengan demensia AKPER PEMKAB MUNA
Asuhan keperawatan pasien lansia dengan demensia AKPER PEMKAB MUNA
Operator Warnet Vast Raha
 
Azimatul karimah, assessment dan manajemen gangguan jiwa
Azimatul karimah, assessment dan manajemen gangguan jiwaAzimatul karimah, assessment dan manajemen gangguan jiwa
Azimatul karimah, assessment dan manajemen gangguan jiwa
Azimatul Karimah
 

Was ist angesagt? (20)

Anamnesis ujiam psikiatri skizofrenia
Anamnesis ujiam psikiatri skizofreniaAnamnesis ujiam psikiatri skizofrenia
Anamnesis ujiam psikiatri skizofrenia
 
Anamnesis ujian psikiatri depresi
Anamnesis ujian psikiatri depresiAnamnesis ujian psikiatri depresi
Anamnesis ujian psikiatri depresi
 
Asuhan keperawatan pasien lansia dengan demensia AKPER PEMKAB MUNA
Asuhan keperawatan pasien lansia dengan demensia AKPER PEMKAB MUNA Asuhan keperawatan pasien lansia dengan demensia AKPER PEMKAB MUNA
Asuhan keperawatan pasien lansia dengan demensia AKPER PEMKAB MUNA
 
Asuhan Keperawatan Gerontik
Asuhan Keperawatan GerontikAsuhan Keperawatan Gerontik
Asuhan Keperawatan Gerontik
 
Presentasi Kasus - Skizofrenia Paranoid
Presentasi Kasus - Skizofrenia ParanoidPresentasi Kasus - Skizofrenia Paranoid
Presentasi Kasus - Skizofrenia Paranoid
 
gangguan cemas menyeluruh
gangguan cemas menyeluruhgangguan cemas menyeluruh
gangguan cemas menyeluruh
 
Case Presentation 2009
Case Presentation 2009Case Presentation 2009
Case Presentation 2009
 
Lk
LkLk
Lk
 
Anamnesis dan pemeriksaan fisik kanker pada anak
Anamnesis dan pemeriksaan fisik kanker pada anakAnamnesis dan pemeriksaan fisik kanker pada anak
Anamnesis dan pemeriksaan fisik kanker pada anak
 
Psychiatry nursing
Psychiatry nursingPsychiatry nursing
Psychiatry nursing
 
Azimatul karimah, assessment dan manajemen gangguan jiwa
Azimatul karimah, assessment dan manajemen gangguan jiwaAzimatul karimah, assessment dan manajemen gangguan jiwa
Azimatul karimah, assessment dan manajemen gangguan jiwa
 
Penatalaksanaan individu dengan risiko bunuh diri
Penatalaksanaan individu dengan risiko bunuh diriPenatalaksanaan individu dengan risiko bunuh diri
Penatalaksanaan individu dengan risiko bunuh diri
 
Assessment psikiatri
Assessment psikiatriAssessment psikiatri
Assessment psikiatri
 
Makna Dignity in mental health
Makna Dignity in mental healthMakna Dignity in mental health
Makna Dignity in mental health
 
Kasus sistem saraf
Kasus sistem sarafKasus sistem saraf
Kasus sistem saraf
 
wawancara-dan-pemeriksaan-psikiatri
wawancara-dan-pemeriksaan-psikiatriwawancara-dan-pemeriksaan-psikiatri
wawancara-dan-pemeriksaan-psikiatri
 
1
11
1
 
Presentation3 memahami skizofrenia - Psikoedukasi
Presentation3 memahami skizofrenia - PsikoedukasiPresentation3 memahami skizofrenia - Psikoedukasi
Presentation3 memahami skizofrenia - Psikoedukasi
 
Makna pemulihan bagi odgj
Makna pemulihan bagi odgjMakna pemulihan bagi odgj
Makna pemulihan bagi odgj
 
Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19
Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19
Dukungan KPSI pada ODGJ dan keluarganya di masa Pandemi COVID-19
 

Ähnlich wie Psikiatri cbd

Laporan Kasus Muhammad Sabda Rahmat Zulkifli (1).pptx
Laporan Kasus Muhammad Sabda Rahmat Zulkifli (1).pptxLaporan Kasus Muhammad Sabda Rahmat Zulkifli (1).pptx
Laporan Kasus Muhammad Sabda Rahmat Zulkifli (1).pptx
RiswandaYarYara
 
PRESENTATION PENGURUSAN DAN NURSING CARE UNTUK PESAKIT DENGAN SKIZOFRENIA.pptx
PRESENTATION PENGURUSAN DAN NURSING CARE UNTUK PESAKIT DENGAN SKIZOFRENIA.pptxPRESENTATION PENGURUSAN DAN NURSING CARE UNTUK PESAKIT DENGAN SKIZOFRENIA.pptx
PRESENTATION PENGURUSAN DAN NURSING CARE UNTUK PESAKIT DENGAN SKIZOFRENIA.pptx
Fadhli Hasif
 
LKK 1 Wawancara Psikotik BARU.docx
LKK 1 Wawancara Psikotik BARU.docxLKK 1 Wawancara Psikotik BARU.docx
LKK 1 Wawancara Psikotik BARU.docx
OtchiPutri
 
Refleksi Kasus jiwa.pdf
Refleksi Kasus jiwa.pdfRefleksi Kasus jiwa.pdf
Refleksi Kasus jiwa.pdf
hahahahacim
 
Lapkas ISIP - Ensefalopati Dengue - Maria Gabriella Ananta.pdf
Lapkas ISIP - Ensefalopati Dengue - Maria Gabriella Ananta.pdfLapkas ISIP - Ensefalopati Dengue - Maria Gabriella Ananta.pdf
Lapkas ISIP - Ensefalopati Dengue - Maria Gabriella Ananta.pdf
gabriella946536
 

Ähnlich wie Psikiatri cbd (20)

Lapsus Poli Jiwa Vandy irianto.pptx
Lapsus Poli Jiwa Vandy irianto.pptxLapsus Poli Jiwa Vandy irianto.pptx
Lapsus Poli Jiwa Vandy irianto.pptx
 
Laporan Kasus Muhammad Sabda Rahmat Zulkifli (1).pptx
Laporan Kasus Muhammad Sabda Rahmat Zulkifli (1).pptxLaporan Kasus Muhammad Sabda Rahmat Zulkifli (1).pptx
Laporan Kasus Muhammad Sabda Rahmat Zulkifli (1).pptx
 
PPT Jiwa Alfons.pptx
PPT Jiwa Alfons.pptxPPT Jiwa Alfons.pptx
PPT Jiwa Alfons.pptx
 
kasus jiwa.pptx
kasus jiwa.pptxkasus jiwa.pptx
kasus jiwa.pptx
 
LAPSUS-K1B123007-Novia Desi Deria.pptx
LAPSUS-K1B123007-Novia Desi Deria.pptxLAPSUS-K1B123007-Novia Desi Deria.pptx
LAPSUS-K1B123007-Novia Desi Deria.pptx
 
PPT UU Psikiatri.pptx
PPT UU Psikiatri.pptxPPT UU Psikiatri.pptx
PPT UU Psikiatri.pptx
 
LAPORAN KASUS_KELOMPOK 3.pptx
LAPORAN KASUS_KELOMPOK 3.pptxLAPORAN KASUS_KELOMPOK 3.pptx
LAPORAN KASUS_KELOMPOK 3.pptx
 
PRESENTATION PENGURUSAN DAN NURSING CARE UNTUK PESAKIT DENGAN SKIZOFRENIA.pptx
PRESENTATION PENGURUSAN DAN NURSING CARE UNTUK PESAKIT DENGAN SKIZOFRENIA.pptxPRESENTATION PENGURUSAN DAN NURSING CARE UNTUK PESAKIT DENGAN SKIZOFRENIA.pptx
PRESENTATION PENGURUSAN DAN NURSING CARE UNTUK PESAKIT DENGAN SKIZOFRENIA.pptx
 
LKK 1 Wawancara Psikotik BARU.docx
LKK 1 Wawancara Psikotik BARU.docxLKK 1 Wawancara Psikotik BARU.docx
LKK 1 Wawancara Psikotik BARU.docx
 
CBD Skizofrenia.docx
CBD Skizofrenia.docxCBD Skizofrenia.docx
CBD Skizofrenia.docx
 
Refleksi Kasus jiwa.pdf
Refleksi Kasus jiwa.pdfRefleksi Kasus jiwa.pdf
Refleksi Kasus jiwa.pdf
 
Askep kelompok cempaka
Askep kelompok cempakaAskep kelompok cempaka
Askep kelompok cempaka
 
ALUR.docx
ALUR.docxALUR.docx
ALUR.docx
 
PRESUS RSJD OK 1 bener_rsjd kota surakarta
PRESUS RSJD OK 1 bener_rsjd kota surakartaPRESUS RSJD OK 1 bener_rsjd kota surakarta
PRESUS RSJD OK 1 bener_rsjd kota surakarta
 
ppt seminar jiwa.pptx
ppt seminar jiwa.pptxppt seminar jiwa.pptx
ppt seminar jiwa.pptx
 
Lapkas ISIP - Ensefalopati Dengue - Maria Gabriella Ananta.pdf
Lapkas ISIP - Ensefalopati Dengue - Maria Gabriella Ananta.pdfLapkas ISIP - Ensefalopati Dengue - Maria Gabriella Ananta.pdf
Lapkas ISIP - Ensefalopati Dengue - Maria Gabriella Ananta.pdf
 
Presentation7 pemberdayaan dan advokasi - Psikoedukasi
Presentation7 pemberdayaan dan advokasi - PsikoedukasiPresentation7 pemberdayaan dan advokasi - Psikoedukasi
Presentation7 pemberdayaan dan advokasi - Psikoedukasi
 
PPTku
PPTkuPPTku
PPTku
 
Askep stroke keperawatan dewasa i
Askep stroke keperawatan dewasa iAskep stroke keperawatan dewasa i
Askep stroke keperawatan dewasa i
 
Askep lansia
Askep lansiaAskep lansia
Askep lansia
 

Kürzlich hochgeladen

Analisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksi
Analisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksiAnalisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksi
Analisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksi
MemenAzmi1
 

Kürzlich hochgeladen (11)

MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI pptMATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
 
Ruang Lingkup Lembaga Keuangan Bank dan Non Bank
Ruang Lingkup Lembaga Keuangan Bank dan Non BankRuang Lingkup Lembaga Keuangan Bank dan Non Bank
Ruang Lingkup Lembaga Keuangan Bank dan Non Bank
 
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
 
3. Sejarah masuknya islam ke Nusantara dan KERAJAAN ISLAM DEMAK.ppt
3. Sejarah masuknya islam ke Nusantara dan KERAJAAN ISLAM DEMAK.ppt3. Sejarah masuknya islam ke Nusantara dan KERAJAAN ISLAM DEMAK.ppt
3. Sejarah masuknya islam ke Nusantara dan KERAJAAN ISLAM DEMAK.ppt
 
Materi Kelas 8 - Unsur, Senyawa dan Campuran.pptx
Materi Kelas 8 - Unsur, Senyawa dan Campuran.pptxMateri Kelas 8 - Unsur, Senyawa dan Campuran.pptx
Materi Kelas 8 - Unsur, Senyawa dan Campuran.pptx
 
imunisasi measles rubella indonesia puskesmas
imunisasi measles rubella indonesia puskesmasimunisasi measles rubella indonesia puskesmas
imunisasi measles rubella indonesia puskesmas
 
PATROLI dengan BERBASIS MASYARAKAT Kehutananan
PATROLI dengan BERBASIS MASYARAKAT KehutanananPATROLI dengan BERBASIS MASYARAKAT Kehutananan
PATROLI dengan BERBASIS MASYARAKAT Kehutananan
 
Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024
Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024
Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024
 
Soal Campuran Asam Basa Kimia kelas XI.pdf
Soal Campuran Asam Basa Kimia kelas XI.pdfSoal Campuran Asam Basa Kimia kelas XI.pdf
Soal Campuran Asam Basa Kimia kelas XI.pdf
 
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
 
Analisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksi
Analisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksiAnalisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksi
Analisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksi
 

Psikiatri cbd

  • 1. Nama : Arkina Putri Dewanti NIM : 1713010005 State : Psikiatri RIWAYAT PSKIATRI Ruang : Bangsal Bougenvil Tanggal : 31 Januari 2018 IDENTITAS Pasien Alloanamnesis 1 Nama : Tn. S Kakak Kandung Pasien Umur : 33 tahun - Jenis Kelamin : Laki-laki Laki-laki Agama : Islam Islam Status : Belum Menikah Menikah Alamat : Slawi Slawi Pendidikan : STM - Pekerjaan : - - Suku Bangsa : Jawa Jawa ANAMNESIS 1. Keluhan Utama Pasien : Tertusuk gunting diperut Keluarga : Gaduh gelisah 2. Riwayat Gangguan Sekarang Seorang pasien laki-laki berusia 33 tahun, dibawa ke IGD RSUD Soeselo Slawi dengan keluhan perut tertusuk gunting yang dibawanya dalam saku. Menurut kakak kandung pasien, kejadian terjadi sekitar siang hari dimana pasien pergi keluar rumah dengan membawa gunting. Pasien membawa gunting
  • 2. untuk memotong daun ketela akan tetapi saat diperjalanan pasien terpeleset kemudian gunting yang dibawanya mengenai perut pasien. Pasien sering membawa benda tajam yang digunakan untuk mengambil daun. Setelah dilakukan tindakan di IGD pasien teriak-teriak merasa kesakitan dan terlihat gelisah. Menurut kakak laki-lakinya pasien dalam sehari-hari tinggal bersama kakak perempuannya, pasien sudah tidak bekerja, terakhir bekerja menjadi pelayan toko disalah satu mini market. Semenjak ayah pasien meninggal dan keluar dari pekerjaanya karena ada masalah dalam pekerjaan pasien menjadi lebih banyak diam, bengong, sedikit makan, malam hari susah tidur dan sukanya berjalan mondar-mandir, jika disuruh mandi marah-marah. Dari hasil anamnesis pasien mengaku berada di RS karena perutnya tertusuk gunting tadi siang. Pasien mengatakan bahwa dia sedang berjalan ditepi sungai yang banyak gundukan pasir, tiba-tiba terpleset dan gunting yang ada disakunya mengenai perut. Menurut perkataan pasien, daun yang diambil digunakan untuk memasak dan kadang dikeringkan untuk membuat campuran teh. Pasien mengatakan bahwa merasa takut, pasien juga suka mendengar suara-suara yang tidak jelas, pernah melihat adanya bayangan-bayangan. Suara yang terdengar seperti mengajak ngobrol dengan pasien. 3. Riwayat Gangguan Sebelumnya Pskiatri : - Medis : - 4. Riwayat Penyakit Keluarga dan Demografi Pasien merupakan anak ke 6 dari 7 bersaudara, dengan 2 kakak perempuan, 2 kakak laki-laki, dan 1 adik perempuan. Kedua orang tua pasien sudah meninggal. Pasien tinggal bersama kakak perempuannya yang kedua.
  • 3. 5. Riwayat Kehidupan Pribadi dan Aktivitas Sosial Pasien berada dalam kandungan sampai usia 9 bulan kemudian lahir secara normal. Pasien baru bisa berbicara dan berjalan saat usia 2 tahun. Pendidikan pasien dimulai dari TK hingga tamat sekolah STM. Setelah lulus dari STM pasien bekerja menjadi pelayan toko di suatu minimarket. Penjelasan kakak pasien bahwa pasien pernah memiliki masalah dengan rekan kerjanya sehingga pasien keluar dari tempat kerja. Setelah keluar dari tempat kerja pasien tidak mau bekerja kembali. Pasien pernah memiliki hubungan dengan wanita. Pasien juga pernah disukai oleh wanita tetapi pasien tidak suka. Menurut kakak pasien, pasien disantet oleh wanita tersebut. Saat ini pasien belum menikah. 6. Pemeriksaan Fisik, Neurologis, dan Pemeriksaan Tambahan - PEMERIKSAAN STATUS MENTAL 1. Deskripsi Umum a. Penampilan : Seorang laki-laki usia 33 tahun tampak sesuai usia, perawatan diri dibantu. b. Perilaku dan aktivitas psikomotor : normoaktif c. Sikap terhadap pemeriksaan : kooperatif 2. Kesadaran a. Kuantitatif : Compos Mentis, E4M6V5 b. Kualitatif : Tidak berubah 3. Mood dan Afek a. Mood : Disforik b. Afek : Tumpul c. Keserasian : Serasi d. Empati : Tidak dapat dirasakan 4. Pembicaraan a. Kuantitas : Baik
  • 4. b. Kualitas : Baik c. Spontanitas : Spontan d. Volume : Cukup e. Intonasi : Cukup f. Artikulasi : Cukup 5. Persepsi a. Halusinasi : Auditorik, Visual b. Ilusi : - c. Derealisasi : - d. Depersonalisasi : - 6. Proses Pikir a. Bentuk : Realistik b. Isi : - c. Progresi : Koheren 7. Orientasi W/T/O/S Baik 8. Daya Ingat a. Segera : Baik b. Jangka Pendek : Baik c. Jangka Menengah : Baik d. Jangka Panjang : Buruk 9. Konsentrasi dan Perhatian Terganggu 10. Kemampuan Visuospasial Tidak dilakukan 11. Pikiran Abstrak Terganggu 12. Pengendalian Impuls Membahayakan diri/orang lain
  • 5. 13. Uji Daya Nilai Tidak dilakukan 14. Insight/Tilikan 1 DIAGNOSIS MULTIAXIAL Aksis I : F 25. Gangguan Skizoafektif Aksis II : Tidak ada diagnosis Aksis III : Tidak ada diagnosis Aksis IV : Masalah pekerjaan Aksis V : 60 - 51 DIAGNOSIS BANDING F 32.2 Episode Depresif Berat dengan Gejala Psikotik F 20.0 Skizofrenia Paranoid F 20.3 Skizofrenia Tak Terinci RENCANA PENATALAKSANAAN 1. Non-farmakoterapi Psikoedukasi a. Meningkatkan ketrampilan orang dengan skizofrenia dan keluarga dalam mengelola gejala. b. Mengajak pasien untuk mengenali gejala-gejala, melatih cara mengelola gejala, merawat diri, mengembangkan kepatuhan menjalani pengobatan. Psikosuportif a. Memberikan ketenangan kepada pasien dan menciptakan lingkungan yang nyaman. b. Melakukan pelatihan ketrampilan lingkungan social dengan cara melihat pasien pada kegiatan dalam lingkungan/komunitas pasien berada. c. Memberikan saran dalam masalah pasien.
  • 6. d. Memberikan harapan dan secara aktif mengatur lingkungan pasien. 2. Farmakoterapi a. Haloperidol 5 mg b. Risperidom 100 mg 3x1 c. Amitriptilin 2 x ½ PROGNOSIS Ad vitam : Bonam Ad fungsionam : Bonam Ad sanationam : Bonam