SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 18
KARAKTERISTIK HIDRODINAMIKA PADA MEDIA TANAM CAMPURAN TANAH
DAN KOMPOS SERTA PENGARUHNYA TERHADAP PERTUMBUHAN DAN
SERAPAN MINERAL ZINC PADA TANAMAN JAGUNG
(Zea Mays L.)
Seminar Tugas Akhir 1 (Penelitian)
Ahmad Husadi
11811461
Dosen Pembimbing:
Dr. Ir. Alim Purwadireja Adisasmita
Dr. Ir. Teguh Wirakarsa
PROGRAM STUDI REKAYASA PERTANIAN TROPIK
FAKULTAS BIOTEKNOLOGI
PERGURUAN TINGGI BANDUNG
Latar Belakang
• Pentingnya meningkatkan produktivitas hasil pertanian
• Potensi penerapan teknologi SRI (System of Rice
Intensification) di Indonesia
• Pendekatan siklus ruang serta siklus hidup pada media tanam
yang belum banyak dipelajari sebagai konsep utama dari
metode SRI
Tujuan
• Menentukan karakteristik hidrodinamika media tanah dan
campuran tanah kompos
• Menentukan pengaruh karakteristik hidrodinamika tanah kompos
terhadap pertumbuhan tanaman jagung (Zea mays L.)
• Menentukan hubungan antara karakteristik hidrodinamika
dengan adanya penambahan mineral pada tanaman
Alur Penelitian
• Uji porositas
• Uji kapilaritas
• Uji kapasitas tahanan air
Uji
hidrodinamika
• Variasi media tanam
• Variasi pemberian kadar
mineral Zn
Penanaman
tanaman
Jagung
• Pertumbuhan tinggi
• Berat taruk (shoot) akhir
• Kadar mineral Zn
• Kadar klorofil
Pengukuran
pertumbuhan
tanaman jagung
BAHAN
• Jagung hibrida varian sukmaraga dari Balitbang Sulawesi
Selatan
• Tanah sekitar kampus ITB Jatinangor (silty clay)
• Kompos dari instalasi kompos Sabuga ITB
• Media yang diuji: tanah, campuran (tanah:kompos) 3:1, 1:1
(v/v), serta kompos murni
MATERIAL
• Kolom mika ukuran 6 x 12 cm (diameter x tinggi)
• Polibag ukuran 12 x 20 cm (diameter x tinggi)
Metodologi Penelitian
Uji Porositas
• Fraksi yang menunjukkan rasio ruang kosong
suatu media terhadap total volume media
• 𝜀 =
(𝑉 𝑚𝑒𝑑𝑖𝑎+𝑉 𝑎𝑖𝑟)−𝑉 𝑏𝑢𝑙𝑘
𝑉 𝑚𝑒𝑑𝑖𝑎
(Bear, 2013)
Metodologi Penelitian
Uji Rasio Air Tertahan (field capacity)
• Angka yang menunjukkan persentasi air yang tertahan dalam media
tanam terhadap volume total media tanam
𝐻𝑢 =
𝑉𝑘𝑜𝑙𝑜𝑚𝑏𝑎𝑠𝑎ℎ − (𝑉𝑘𝑜𝑙𝑜𝑚 + 𝑉𝑎𝑖𝑟)
𝑉𝑘𝑜𝑙𝑜𝑚𝑏𝑎𝑠𝑎ℎ
(Kirkham, M.B)
Uji Kapilaritas
• Melihat profil tinggi kenaikan air di dalam
media tanam terhadap waktu
• Lu & Likos (2004)
Metodologi Penelitian
Penanaman Jagung
Benih jagung berumur 5 hari (dengan tinggi rata-rata 6 cm) ditanam di
polybag dengan ketinggian media tanam 12 cm
Jenis Perlakuan:
• Media tanam berupa tanah, campuran tanah dan kompos 3:1 serta 1:1
(v/v)
• Penambahan mineral Zn dalam ZnSO4 pada kadar 0, 6, dan 12 ppm
(Singh, 1986)
Media Tanam Zn 0 ppm Zn 6 ppm Zn 12 ppm
Tanah M0 M0A1 M0A2
Tanah : Kompos (3:1) M1 M1A1 M1A2
Tanah : Kompos (1:1) M2 M2A1 M2A2
Hasil Uji Porositas
Media Tanam Porositas
M0 0,60 ± 0,01a
M1 0,63 ± 0,00b
M2 0,66 ± 0,01c
Kompos 0,75 ± 0,01d
0.60 0.63 0.66
0.75
0
0.2
0.4
0.6
0.8
1
M0 M1 M2 Kompos
Porositas
Jenis Media Tanam
Hasil Uji Porositas pada setiap media tanam
Hasil Uji Anova Data Porositas Setiap Media
Tanam
Penambahan kompos dapat meningkatkan
ruang kosong pada tanah
Hasil Uji Kapilaritas
Hasil Uji Kapilaritas
pada setiap media
tanam
• Daya kapilaritas pada kompos cenderung kecil jika dibandingkan tanah jenis
lain (Lu & Likos, 2004)
• Kecilnya daya kapilaritas kompos disebabkan ukuran partikel serta distribusi
ukuran partikel pada kompos yang tidak merata
0
2
4
6
8
10
12
14
0 10 20 30 40 50 60
TINGGIKENAIKANAIR(CM) WAKTU (MENIT)
M0 M1 M2 Kompos
Kapasitas Tahanan Air (Field Capacity)
Hasil uji tahanan air pada setiap media tanam
Usaha untuk meningkatkan kapasitas tahanan air:
• Lapisan tanah hidrofobik (Ghupta, 2015)
54.84
60.63
64.79
69.50
0
10
20
30
40
50
60
70
80
M0 M1 M2 Kompos
LiquidHoldup(%)
Jenis Media Tanam
Media Tanam Nilai Holdup
M0 54,84±2,69a
M1 60,63±0,89b
M2 64,79±1,99c
Kompos 69,50±1,00d
Karakteristik Hidrodinamika Tanah Kompos
Klasifikasi air dalam tanah:
• Gravitional water
• Capillary water
• Hygroscopic water
(Sharma, 2007)
Sand
Silt Clay (10x)
Partikel Tanah
(Carlos, 2002)
Partikel Kompos
(Lewis, 2003)
Pertumbuhan Tinggi Tanaman Jagung
Media Tanah
Metode pengukuran tinggi dilakukan dengan mengukur panjang tanaman jagung dari
permukaan media hingga ujung daun terpanjang (ocw.ipb.ac.id/../pengamatan_pertumbuhan.pdf)
0
20
40
60
80
100
120
0 2 4 6
TINGGITANAMAN(CM)
MINGGU KE-
M0 M0A1 M0A2
0
20
40
60
80
100
120
0 2 4 6
MINGGU KE-
M1 M1A1 M1A2
0
20
40
60
80
100
120
0 2 4 6
MINGGU KE-
M2 M2A1 M2A2
Media Tanah-Kompos 3:1 Media Tanah-Kompos 1:1
Biomassa Tanaman Jagung
Hasil
pengukuran
biomassa akhir
tanaman jagung
0.66 0.58 0.63
3.00 3.15
2.93
3.17
2.70
3.77
0
1
2
3
4
5
6
M0A0 M0A1 M0A2 M1A0 M1A1 M1A2 M2A0 M2A1 M2A2
Beratbiomassatarut(g)
Jenis Perlakuan
Beda Perlakuan Berat Biomassa (g)
M0 0,63 ± 0,24a
M0A1 0,58 ± 0,10a
M0A2 0,63 ± 0,10a
M1 2,99 ± 0,59b
M1A1 2,93 ± 0,51b
M1A2 3,15 ± 0,50b
M2 3,16 ± 0,52b
M2A1 2,70 ± 0,34b
M2A2 3,77 ± 1,02b
Uji Signifikansi
perolehan biomassa
terhadap setiap
perlakuan
Hasil Uji Kandungan Mineral Zn
Hasil
pengukuran
kadar mineral Zn
pada taruk
tanaman jagung
54.96
68.945
82.845
67.315 70.57
78.86
93.415
62.36
69.92
0
10
20
30
40
50
60
70
80
90
100
M0 M0A1 M0A2 M1 M1A1 M1A2 M2 M2A1 M2A2
KonsentrasZn(ppm)
Jenis perlakuan
Hasil Uji Kadar Klorofil pada Daun
Hasil pengukuran
kadar klorofil pada
daun tanaman
jagung
0
5
10
15
20
25
30
M0 M0A1 M0A2 M1 M1A1 M1A2 M2 M2A1 M2A2
Jumlahklorofil(spad)
Jenis perlakuan
Jenis Perlakuan P
Variasi kompos 0,421
Variasi Zn 0,001
Kombinasi Kompos dengan Zn 0,986
Hasil uji signifikansi
perlakuan terhadap kadar
klorofil daun
Kesimpulan
• Adanya ruang mikro pada partikel kompos yang dapat meningkatkan
ketersediaan ruang serta kapasitas air pada media tanam
• Penggunaan kompos pada media tanam dapat meningkatkan perolehan
biomassa tanaman jagung (Zea mays L.) secara signifikan
• Penggunaan kompos pada media tanam dapat juga berperan sebagai sumber
nutrisi (mineral)
• Diperlukan penelitian lebih lanjut untuk melihat pengaruh serapan nutrisi serta pertumbuhan tanaman
yang lebih spesifik pada media tanam campuran tanah kompos
• Ukuran media tanam dapat divariasikan untuk melihat pengaruh ketersediaan ruang terhadap
pertumbuhan tanaman
Saran
Daftar Pustaka
Furlani, Â. M. C., Furlani, P. R., Meda, A. R., & Duarte, A. P. (2005). Efficiency of maize cultivars for zinc uptake and use. Scientia Agricola,
62(3), 264-273.
Glover, D. (2011). The system of rice intensification: time for an empirical turn. NJAS-Wageningen Journal of Life Sciences, 57(3), 217-224.
Gupta, B., Shah, D. O., Mishra, B., Joshi, P. A., Gandhi, V. G., & Fougat, R. S. (2015). Effect of top soil wettability on water evaporation and plant
growth. Journal of colloid and interface science, 449, 506-513.
Kirkham, M. B. (2014). Principles of soil and plant water relations. Academic Press.
Lu, N., & Likos, W. J. (2004). Rate of capillary rise in soil. Journal of geotechnical and Geoenvironmental engineering, 130(6), 646-650.
Sharma, B. K. (2014). Environmental chemistry. Krishna Prakashan Media.
Singh, K., & Banerjee, N. K. (1986). Growth and zinc content of maize (Zea mays L.) as related to soil-applied zinc. Field Crops Research, 13, 55-61.
Tuller, M., & Or, D. (2004). Retention of water in soil and the soil water characteristic curve. Encyclopedia of soils in the environment, 4, 278-
289
Bear, J. (2013). Dynamics of fluids in porous media. Courier Corporation
Zhang, Y. Q., Pang, & Zou, C. Q. (2013). Zinc fertilizer placement affects zinc content in maize plant. Plant and soil, 372(1-2), 81-92.
Vaz, C. M., Herrmann, P. S., & Crestana, S. (2002). Thickness and size distribution of clay-sized soil particles measured through atomic
force microscopy. Powder technology, 126(1), 51-58.
Lewis, B. A., Wrenn, J. H., Lewis, A. J., Alford, J. J., & Alford, D. (2003). Middle Wisconsinan and recent wet site mummified wood, humus,
peat, and pollen, Santa Rosa Island, Florida. Review of Palaeobotany and Palynology, 126(3), 243-266.

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Was ist angesagt? (6)

Seminar Nasional - Chindy
Seminar Nasional - ChindySeminar Nasional - Chindy
Seminar Nasional - Chindy
 
Perbaikan Tanah Gambut
Perbaikan Tanah Gambut Perbaikan Tanah Gambut
Perbaikan Tanah Gambut
 
396 763-6-pb
396 763-6-pb396 763-6-pb
396 763-6-pb
 
Acara 4 (struktur tanah)
Acara 4 (struktur tanah)Acara 4 (struktur tanah)
Acara 4 (struktur tanah)
 
Laporan akhir dasar dasar ilmu tanah
Laporan akhir dasar dasar ilmu tanahLaporan akhir dasar dasar ilmu tanah
Laporan akhir dasar dasar ilmu tanah
 
Laporan resmi
Laporan resmiLaporan resmi
Laporan resmi
 

Ähnlich wie KARAKTERISTIK HIDRODINAMIKA MEDIA TANAM CAMPURAN TANAH DAN KOMPOS

ppt_skripsi_s1_ptn.pptx
ppt_skripsi_s1_ptn.pptxppt_skripsi_s1_ptn.pptx
ppt_skripsi_s1_ptn.pptxShinta376032
 
Presentasi sidang usulan penelitian pengaruh jamur resisten logam berat terha...
Presentasi sidang usulan penelitian pengaruh jamur resisten logam berat terha...Presentasi sidang usulan penelitian pengaruh jamur resisten logam berat terha...
Presentasi sidang usulan penelitian pengaruh jamur resisten logam berat terha...Bondan the Planter of Palm Oil
 
POTENSI GENETIK PLASMA NUTFAH UBI JALAR KOLEKSI EX-SITU DAN EVALUASI STABI...
POTENSI  GENETIK PLASMA NUTFAH UBI  JALAR KOLEKSI EX-SITU DAN  EVALUASI STABI...POTENSI  GENETIK PLASMA NUTFAH UBI  JALAR KOLEKSI EX-SITU DAN  EVALUASI STABI...
POTENSI GENETIK PLASMA NUTFAH UBI JALAR KOLEKSI EX-SITU DAN EVALUASI STABI...University of Brawijaya
 
PPT PROPOSAL BIOAKUMULASI LOGAM BERAT Pb DAN Cd PADA MANGROVE DI KAWASAN TELU...
PPT PROPOSAL BIOAKUMULASI LOGAM BERAT Pb DAN Cd PADA MANGROVE DI KAWASAN TELU...PPT PROPOSAL BIOAKUMULASI LOGAM BERAT Pb DAN Cd PADA MANGROVE DI KAWASAN TELU...
PPT PROPOSAL BIOAKUMULASI LOGAM BERAT Pb DAN Cd PADA MANGROVE DI KAWASAN TELU...EkaAndiani
 
Makalah sawi dan urine kelinci
Makalah sawi dan urine kelinciMakalah sawi dan urine kelinci
Makalah sawi dan urine kelinciBBPP_Batu
 
Pola konservasi lahan usahatani sayuran dataran tinggi revisi
Pola konservasi lahan usahatani sayuran dataran tinggi revisiPola konservasi lahan usahatani sayuran dataran tinggi revisi
Pola konservasi lahan usahatani sayuran dataran tinggi revisiuppmstppbogor
 
POWER POINT SEMPRO JS benarrrrrrr.pptx
POWER POINT SEMPRO JS benarrrrrrr.pptxPOWER POINT SEMPRO JS benarrrrrrr.pptx
POWER POINT SEMPRO JS benarrrrrrr.pptxAndryAdmajaTarigan
 
Efektivitas cara aplikasi dan lama ppt
Efektivitas cara aplikasi dan lama pptEfektivitas cara aplikasi dan lama ppt
Efektivitas cara aplikasi dan lama pptuppmstppbogor
 
PPT_nurya_polos-edit TKU.pptx
PPT_nurya_polos-edit TKU.pptxPPT_nurya_polos-edit TKU.pptx
PPT_nurya_polos-edit TKU.pptxDodolaneNoya
 
Efektivitas cara aplikasi dan lama ppt
Efektivitas cara aplikasi dan lama pptEfektivitas cara aplikasi dan lama ppt
Efektivitas cara aplikasi dan lama pptuppmstppbogor
 
Efektivitas cara aplikasi dan lama ppt
Efektivitas cara aplikasi dan lama pptEfektivitas cara aplikasi dan lama ppt
Efektivitas cara aplikasi dan lama pptuppmstppbogor
 
PPT Kelimpahan Gastropoda di Terumbu Karang
PPT Kelimpahan Gastropoda di Terumbu KarangPPT Kelimpahan Gastropoda di Terumbu Karang
PPT Kelimpahan Gastropoda di Terumbu KarangOlan Yusuf
 
modul rancangan acak lengkap
modul rancangan acak lengkapmodul rancangan acak lengkap
modul rancangan acak lengkapzainal509
 
Seminar Biologi - Pengaruh Tipe Pupuk pada Pertumbuhan Amaranthus caudatus
Seminar Biologi - Pengaruh Tipe Pupuk pada Pertumbuhan Amaranthus caudatusSeminar Biologi - Pengaruh Tipe Pupuk pada Pertumbuhan Amaranthus caudatus
Seminar Biologi - Pengaruh Tipe Pupuk pada Pertumbuhan Amaranthus caudatusharis fadilah
 
Presentasi Sidang Hasil Penelitian (SHP) Pengaruh Jamur Resisten Logam Berat ...
Presentasi Sidang Hasil Penelitian (SHP) Pengaruh Jamur Resisten Logam Berat ...Presentasi Sidang Hasil Penelitian (SHP) Pengaruh Jamur Resisten Logam Berat ...
Presentasi Sidang Hasil Penelitian (SHP) Pengaruh Jamur Resisten Logam Berat ...Bondan the Planter of Palm Oil
 
Laporan Praktikum Kesuburan Tanah
Laporan Praktikum Kesuburan TanahLaporan Praktikum Kesuburan Tanah
Laporan Praktikum Kesuburan Tanahedhie noegroho
 

Ähnlich wie KARAKTERISTIK HIDRODINAMIKA MEDIA TANAM CAMPURAN TANAH DAN KOMPOS (20)

ppt_skripsi_s1_ptn.pptx
ppt_skripsi_s1_ptn.pptxppt_skripsi_s1_ptn.pptx
ppt_skripsi_s1_ptn.pptx
 
Presentasi sidang usulan penelitian pengaruh jamur resisten logam berat terha...
Presentasi sidang usulan penelitian pengaruh jamur resisten logam berat terha...Presentasi sidang usulan penelitian pengaruh jamur resisten logam berat terha...
Presentasi sidang usulan penelitian pengaruh jamur resisten logam berat terha...
 
Hidroponik
HidroponikHidroponik
Hidroponik
 
POTENSI GENETIK PLASMA NUTFAH UBI JALAR KOLEKSI EX-SITU DAN EVALUASI STABI...
POTENSI  GENETIK PLASMA NUTFAH UBI  JALAR KOLEKSI EX-SITU DAN  EVALUASI STABI...POTENSI  GENETIK PLASMA NUTFAH UBI  JALAR KOLEKSI EX-SITU DAN  EVALUASI STABI...
POTENSI GENETIK PLASMA NUTFAH UBI JALAR KOLEKSI EX-SITU DAN EVALUASI STABI...
 
PPT PROPOSAL BIOAKUMULASI LOGAM BERAT Pb DAN Cd PADA MANGROVE DI KAWASAN TELU...
PPT PROPOSAL BIOAKUMULASI LOGAM BERAT Pb DAN Cd PADA MANGROVE DI KAWASAN TELU...PPT PROPOSAL BIOAKUMULASI LOGAM BERAT Pb DAN Cd PADA MANGROVE DI KAWASAN TELU...
PPT PROPOSAL BIOAKUMULASI LOGAM BERAT Pb DAN Cd PADA MANGROVE DI KAWASAN TELU...
 
Makalah sawi dan urine kelinci
Makalah sawi dan urine kelinciMakalah sawi dan urine kelinci
Makalah sawi dan urine kelinci
 
6 apresus
6 apresus6 apresus
6 apresus
 
Pola konservasi lahan usahatani sayuran dataran tinggi revisi
Pola konservasi lahan usahatani sayuran dataran tinggi revisiPola konservasi lahan usahatani sayuran dataran tinggi revisi
Pola konservasi lahan usahatani sayuran dataran tinggi revisi
 
POWER POINT SEMPRO JS benarrrrrrr.pptx
POWER POINT SEMPRO JS benarrrrrrr.pptxPOWER POINT SEMPRO JS benarrrrrrr.pptx
POWER POINT SEMPRO JS benarrrrrrr.pptx
 
Efektivitas cara aplikasi dan lama ppt
Efektivitas cara aplikasi dan lama pptEfektivitas cara aplikasi dan lama ppt
Efektivitas cara aplikasi dan lama ppt
 
PPT_nurya_polos-edit TKU.pptx
PPT_nurya_polos-edit TKU.pptxPPT_nurya_polos-edit TKU.pptx
PPT_nurya_polos-edit TKU.pptx
 
Efektivitas cara aplikasi dan lama ppt
Efektivitas cara aplikasi dan lama pptEfektivitas cara aplikasi dan lama ppt
Efektivitas cara aplikasi dan lama ppt
 
Efektivitas cara aplikasi dan lama ppt
Efektivitas cara aplikasi dan lama pptEfektivitas cara aplikasi dan lama ppt
Efektivitas cara aplikasi dan lama ppt
 
PPT Kelimpahan Gastropoda di Terumbu Karang
PPT Kelimpahan Gastropoda di Terumbu KarangPPT Kelimpahan Gastropoda di Terumbu Karang
PPT Kelimpahan Gastropoda di Terumbu Karang
 
modul rancangan acak lengkap
modul rancangan acak lengkapmodul rancangan acak lengkap
modul rancangan acak lengkap
 
Yocky syaida adha putra
Yocky syaida adha putraYocky syaida adha putra
Yocky syaida adha putra
 
Seminar Biologi - Pengaruh Tipe Pupuk pada Pertumbuhan Amaranthus caudatus
Seminar Biologi - Pengaruh Tipe Pupuk pada Pertumbuhan Amaranthus caudatusSeminar Biologi - Pengaruh Tipe Pupuk pada Pertumbuhan Amaranthus caudatus
Seminar Biologi - Pengaruh Tipe Pupuk pada Pertumbuhan Amaranthus caudatus
 
Bptpjakarta
BptpjakartaBptpjakarta
Bptpjakarta
 
Presentasi Sidang Hasil Penelitian (SHP) Pengaruh Jamur Resisten Logam Berat ...
Presentasi Sidang Hasil Penelitian (SHP) Pengaruh Jamur Resisten Logam Berat ...Presentasi Sidang Hasil Penelitian (SHP) Pengaruh Jamur Resisten Logam Berat ...
Presentasi Sidang Hasil Penelitian (SHP) Pengaruh Jamur Resisten Logam Berat ...
 
Laporan Praktikum Kesuburan Tanah
Laporan Praktikum Kesuburan TanahLaporan Praktikum Kesuburan Tanah
Laporan Praktikum Kesuburan Tanah
 

Mehr von Wordpress Instant

Molecular Farming: Kelebihan dan Prospek Jangka Panjang by Statmat Indonesia
Molecular Farming: Kelebihan dan Prospek Jangka Panjang by Statmat IndonesiaMolecular Farming: Kelebihan dan Prospek Jangka Panjang by Statmat Indonesia
Molecular Farming: Kelebihan dan Prospek Jangka Panjang by Statmat IndonesiaWordpress Instant
 
Dampak game online by seva mobil bekas
Dampak game online by seva mobil bekasDampak game online by seva mobil bekas
Dampak game online by seva mobil bekasWordpress Instant
 
Gambar foto dan penjelasan virus corona covid 19 [karinov.co.idi]
Gambar foto dan penjelasan virus corona covid 19 [karinov.co.idi]Gambar foto dan penjelasan virus corona covid 19 [karinov.co.idi]
Gambar foto dan penjelasan virus corona covid 19 [karinov.co.idi]Wordpress Instant
 
Mengenal Banding Pajak di UU KUP
Mengenal Banding Pajak di UU KUPMengenal Banding Pajak di UU KUP
Mengenal Banding Pajak di UU KUPWordpress Instant
 
Contoh Abstrak Jurnal Ilmiah Internasional di PTN Indonesia by Karinov.co.id
Contoh Abstrak Jurnal Ilmiah Internasional di PTN Indonesia by Karinov.co.idContoh Abstrak Jurnal Ilmiah Internasional di PTN Indonesia by Karinov.co.id
Contoh Abstrak Jurnal Ilmiah Internasional di PTN Indonesia by Karinov.co.idWordpress Instant
 
Lampiran 3. Penerima pendanaan pengabdian kepada masyarakat | Karinov.wiki - ...
Lampiran 3. Penerima pendanaan pengabdian kepada masyarakat | Karinov.wiki - ...Lampiran 3. Penerima pendanaan pengabdian kepada masyarakat | Karinov.wiki - ...
Lampiran 3. Penerima pendanaan pengabdian kepada masyarakat | Karinov.wiki - ...Wordpress Instant
 
Penerima Pendanaan Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat di Perguruan ...
 Penerima Pendanaan Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat di Perguruan ... Penerima Pendanaan Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat di Perguruan ...
Penerima Pendanaan Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat di Perguruan ...Wordpress Instant
 
Lampiran 2. Penerima pendanaan penelitian di PTNBH | Karinov.wiki - Evaluasi....
Lampiran 2. Penerima pendanaan penelitian di PTNBH | Karinov.wiki - Evaluasi....Lampiran 2. Penerima pendanaan penelitian di PTNBH | Karinov.wiki - Evaluasi....
Lampiran 2. Penerima pendanaan penelitian di PTNBH | Karinov.wiki - Evaluasi....Wordpress Instant
 
Karinovcoid - Contoh Surat Perjanjian Kerjasama Usaha
Karinovcoid - Contoh Surat Perjanjian Kerjasama UsahaKarinovcoid - Contoh Surat Perjanjian Kerjasama Usaha
Karinovcoid - Contoh Surat Perjanjian Kerjasama UsahaWordpress Instant
 

Mehr von Wordpress Instant (9)

Molecular Farming: Kelebihan dan Prospek Jangka Panjang by Statmat Indonesia
Molecular Farming: Kelebihan dan Prospek Jangka Panjang by Statmat IndonesiaMolecular Farming: Kelebihan dan Prospek Jangka Panjang by Statmat Indonesia
Molecular Farming: Kelebihan dan Prospek Jangka Panjang by Statmat Indonesia
 
Dampak game online by seva mobil bekas
Dampak game online by seva mobil bekasDampak game online by seva mobil bekas
Dampak game online by seva mobil bekas
 
Gambar foto dan penjelasan virus corona covid 19 [karinov.co.idi]
Gambar foto dan penjelasan virus corona covid 19 [karinov.co.idi]Gambar foto dan penjelasan virus corona covid 19 [karinov.co.idi]
Gambar foto dan penjelasan virus corona covid 19 [karinov.co.idi]
 
Mengenal Banding Pajak di UU KUP
Mengenal Banding Pajak di UU KUPMengenal Banding Pajak di UU KUP
Mengenal Banding Pajak di UU KUP
 
Contoh Abstrak Jurnal Ilmiah Internasional di PTN Indonesia by Karinov.co.id
Contoh Abstrak Jurnal Ilmiah Internasional di PTN Indonesia by Karinov.co.idContoh Abstrak Jurnal Ilmiah Internasional di PTN Indonesia by Karinov.co.id
Contoh Abstrak Jurnal Ilmiah Internasional di PTN Indonesia by Karinov.co.id
 
Lampiran 3. Penerima pendanaan pengabdian kepada masyarakat | Karinov.wiki - ...
Lampiran 3. Penerima pendanaan pengabdian kepada masyarakat | Karinov.wiki - ...Lampiran 3. Penerima pendanaan pengabdian kepada masyarakat | Karinov.wiki - ...
Lampiran 3. Penerima pendanaan pengabdian kepada masyarakat | Karinov.wiki - ...
 
Penerima Pendanaan Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat di Perguruan ...
 Penerima Pendanaan Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat di Perguruan ... Penerima Pendanaan Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat di Perguruan ...
Penerima Pendanaan Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat di Perguruan ...
 
Lampiran 2. Penerima pendanaan penelitian di PTNBH | Karinov.wiki - Evaluasi....
Lampiran 2. Penerima pendanaan penelitian di PTNBH | Karinov.wiki - Evaluasi....Lampiran 2. Penerima pendanaan penelitian di PTNBH | Karinov.wiki - Evaluasi....
Lampiran 2. Penerima pendanaan penelitian di PTNBH | Karinov.wiki - Evaluasi....
 
Karinovcoid - Contoh Surat Perjanjian Kerjasama Usaha
Karinovcoid - Contoh Surat Perjanjian Kerjasama UsahaKarinovcoid - Contoh Surat Perjanjian Kerjasama Usaha
Karinovcoid - Contoh Surat Perjanjian Kerjasama Usaha
 

KARAKTERISTIK HIDRODINAMIKA MEDIA TANAM CAMPURAN TANAH DAN KOMPOS

  • 1. KARAKTERISTIK HIDRODINAMIKA PADA MEDIA TANAM CAMPURAN TANAH DAN KOMPOS SERTA PENGARUHNYA TERHADAP PERTUMBUHAN DAN SERAPAN MINERAL ZINC PADA TANAMAN JAGUNG (Zea Mays L.) Seminar Tugas Akhir 1 (Penelitian) Ahmad Husadi 11811461 Dosen Pembimbing: Dr. Ir. Alim Purwadireja Adisasmita Dr. Ir. Teguh Wirakarsa PROGRAM STUDI REKAYASA PERTANIAN TROPIK FAKULTAS BIOTEKNOLOGI PERGURUAN TINGGI BANDUNG
  • 2. Latar Belakang • Pentingnya meningkatkan produktivitas hasil pertanian • Potensi penerapan teknologi SRI (System of Rice Intensification) di Indonesia • Pendekatan siklus ruang serta siklus hidup pada media tanam yang belum banyak dipelajari sebagai konsep utama dari metode SRI
  • 3. Tujuan • Menentukan karakteristik hidrodinamika media tanah dan campuran tanah kompos • Menentukan pengaruh karakteristik hidrodinamika tanah kompos terhadap pertumbuhan tanaman jagung (Zea mays L.) • Menentukan hubungan antara karakteristik hidrodinamika dengan adanya penambahan mineral pada tanaman
  • 4. Alur Penelitian • Uji porositas • Uji kapilaritas • Uji kapasitas tahanan air Uji hidrodinamika • Variasi media tanam • Variasi pemberian kadar mineral Zn Penanaman tanaman Jagung • Pertumbuhan tinggi • Berat taruk (shoot) akhir • Kadar mineral Zn • Kadar klorofil Pengukuran pertumbuhan tanaman jagung
  • 5. BAHAN • Jagung hibrida varian sukmaraga dari Balitbang Sulawesi Selatan • Tanah sekitar kampus ITB Jatinangor (silty clay) • Kompos dari instalasi kompos Sabuga ITB • Media yang diuji: tanah, campuran (tanah:kompos) 3:1, 1:1 (v/v), serta kompos murni MATERIAL • Kolom mika ukuran 6 x 12 cm (diameter x tinggi) • Polibag ukuran 12 x 20 cm (diameter x tinggi)
  • 6. Metodologi Penelitian Uji Porositas • Fraksi yang menunjukkan rasio ruang kosong suatu media terhadap total volume media • 𝜀 = (𝑉 𝑚𝑒𝑑𝑖𝑎+𝑉 𝑎𝑖𝑟)−𝑉 𝑏𝑢𝑙𝑘 𝑉 𝑚𝑒𝑑𝑖𝑎 (Bear, 2013)
  • 7. Metodologi Penelitian Uji Rasio Air Tertahan (field capacity) • Angka yang menunjukkan persentasi air yang tertahan dalam media tanam terhadap volume total media tanam 𝐻𝑢 = 𝑉𝑘𝑜𝑙𝑜𝑚𝑏𝑎𝑠𝑎ℎ − (𝑉𝑘𝑜𝑙𝑜𝑚 + 𝑉𝑎𝑖𝑟) 𝑉𝑘𝑜𝑙𝑜𝑚𝑏𝑎𝑠𝑎ℎ (Kirkham, M.B) Uji Kapilaritas • Melihat profil tinggi kenaikan air di dalam media tanam terhadap waktu • Lu & Likos (2004)
  • 8. Metodologi Penelitian Penanaman Jagung Benih jagung berumur 5 hari (dengan tinggi rata-rata 6 cm) ditanam di polybag dengan ketinggian media tanam 12 cm Jenis Perlakuan: • Media tanam berupa tanah, campuran tanah dan kompos 3:1 serta 1:1 (v/v) • Penambahan mineral Zn dalam ZnSO4 pada kadar 0, 6, dan 12 ppm (Singh, 1986) Media Tanam Zn 0 ppm Zn 6 ppm Zn 12 ppm Tanah M0 M0A1 M0A2 Tanah : Kompos (3:1) M1 M1A1 M1A2 Tanah : Kompos (1:1) M2 M2A1 M2A2
  • 9. Hasil Uji Porositas Media Tanam Porositas M0 0,60 ± 0,01a M1 0,63 ± 0,00b M2 0,66 ± 0,01c Kompos 0,75 ± 0,01d 0.60 0.63 0.66 0.75 0 0.2 0.4 0.6 0.8 1 M0 M1 M2 Kompos Porositas Jenis Media Tanam Hasil Uji Porositas pada setiap media tanam Hasil Uji Anova Data Porositas Setiap Media Tanam Penambahan kompos dapat meningkatkan ruang kosong pada tanah
  • 10. Hasil Uji Kapilaritas Hasil Uji Kapilaritas pada setiap media tanam • Daya kapilaritas pada kompos cenderung kecil jika dibandingkan tanah jenis lain (Lu & Likos, 2004) • Kecilnya daya kapilaritas kompos disebabkan ukuran partikel serta distribusi ukuran partikel pada kompos yang tidak merata 0 2 4 6 8 10 12 14 0 10 20 30 40 50 60 TINGGIKENAIKANAIR(CM) WAKTU (MENIT) M0 M1 M2 Kompos
  • 11. Kapasitas Tahanan Air (Field Capacity) Hasil uji tahanan air pada setiap media tanam Usaha untuk meningkatkan kapasitas tahanan air: • Lapisan tanah hidrofobik (Ghupta, 2015) 54.84 60.63 64.79 69.50 0 10 20 30 40 50 60 70 80 M0 M1 M2 Kompos LiquidHoldup(%) Jenis Media Tanam Media Tanam Nilai Holdup M0 54,84±2,69a M1 60,63±0,89b M2 64,79±1,99c Kompos 69,50±1,00d
  • 12. Karakteristik Hidrodinamika Tanah Kompos Klasifikasi air dalam tanah: • Gravitional water • Capillary water • Hygroscopic water (Sharma, 2007) Sand Silt Clay (10x) Partikel Tanah (Carlos, 2002) Partikel Kompos (Lewis, 2003)
  • 13. Pertumbuhan Tinggi Tanaman Jagung Media Tanah Metode pengukuran tinggi dilakukan dengan mengukur panjang tanaman jagung dari permukaan media hingga ujung daun terpanjang (ocw.ipb.ac.id/../pengamatan_pertumbuhan.pdf) 0 20 40 60 80 100 120 0 2 4 6 TINGGITANAMAN(CM) MINGGU KE- M0 M0A1 M0A2 0 20 40 60 80 100 120 0 2 4 6 MINGGU KE- M1 M1A1 M1A2 0 20 40 60 80 100 120 0 2 4 6 MINGGU KE- M2 M2A1 M2A2 Media Tanah-Kompos 3:1 Media Tanah-Kompos 1:1
  • 14. Biomassa Tanaman Jagung Hasil pengukuran biomassa akhir tanaman jagung 0.66 0.58 0.63 3.00 3.15 2.93 3.17 2.70 3.77 0 1 2 3 4 5 6 M0A0 M0A1 M0A2 M1A0 M1A1 M1A2 M2A0 M2A1 M2A2 Beratbiomassatarut(g) Jenis Perlakuan Beda Perlakuan Berat Biomassa (g) M0 0,63 ± 0,24a M0A1 0,58 ± 0,10a M0A2 0,63 ± 0,10a M1 2,99 ± 0,59b M1A1 2,93 ± 0,51b M1A2 3,15 ± 0,50b M2 3,16 ± 0,52b M2A1 2,70 ± 0,34b M2A2 3,77 ± 1,02b Uji Signifikansi perolehan biomassa terhadap setiap perlakuan
  • 15. Hasil Uji Kandungan Mineral Zn Hasil pengukuran kadar mineral Zn pada taruk tanaman jagung 54.96 68.945 82.845 67.315 70.57 78.86 93.415 62.36 69.92 0 10 20 30 40 50 60 70 80 90 100 M0 M0A1 M0A2 M1 M1A1 M1A2 M2 M2A1 M2A2 KonsentrasZn(ppm) Jenis perlakuan
  • 16. Hasil Uji Kadar Klorofil pada Daun Hasil pengukuran kadar klorofil pada daun tanaman jagung 0 5 10 15 20 25 30 M0 M0A1 M0A2 M1 M1A1 M1A2 M2 M2A1 M2A2 Jumlahklorofil(spad) Jenis perlakuan Jenis Perlakuan P Variasi kompos 0,421 Variasi Zn 0,001 Kombinasi Kompos dengan Zn 0,986 Hasil uji signifikansi perlakuan terhadap kadar klorofil daun
  • 17. Kesimpulan • Adanya ruang mikro pada partikel kompos yang dapat meningkatkan ketersediaan ruang serta kapasitas air pada media tanam • Penggunaan kompos pada media tanam dapat meningkatkan perolehan biomassa tanaman jagung (Zea mays L.) secara signifikan • Penggunaan kompos pada media tanam dapat juga berperan sebagai sumber nutrisi (mineral) • Diperlukan penelitian lebih lanjut untuk melihat pengaruh serapan nutrisi serta pertumbuhan tanaman yang lebih spesifik pada media tanam campuran tanah kompos • Ukuran media tanam dapat divariasikan untuk melihat pengaruh ketersediaan ruang terhadap pertumbuhan tanaman Saran
  • 18. Daftar Pustaka Furlani, Â. M. C., Furlani, P. R., Meda, A. R., & Duarte, A. P. (2005). Efficiency of maize cultivars for zinc uptake and use. Scientia Agricola, 62(3), 264-273. Glover, D. (2011). The system of rice intensification: time for an empirical turn. NJAS-Wageningen Journal of Life Sciences, 57(3), 217-224. Gupta, B., Shah, D. O., Mishra, B., Joshi, P. A., Gandhi, V. G., & Fougat, R. S. (2015). Effect of top soil wettability on water evaporation and plant growth. Journal of colloid and interface science, 449, 506-513. Kirkham, M. B. (2014). Principles of soil and plant water relations. Academic Press. Lu, N., & Likos, W. J. (2004). Rate of capillary rise in soil. Journal of geotechnical and Geoenvironmental engineering, 130(6), 646-650. Sharma, B. K. (2014). Environmental chemistry. Krishna Prakashan Media. Singh, K., & Banerjee, N. K. (1986). Growth and zinc content of maize (Zea mays L.) as related to soil-applied zinc. Field Crops Research, 13, 55-61. Tuller, M., & Or, D. (2004). Retention of water in soil and the soil water characteristic curve. Encyclopedia of soils in the environment, 4, 278- 289 Bear, J. (2013). Dynamics of fluids in porous media. Courier Corporation Zhang, Y. Q., Pang, & Zou, C. Q. (2013). Zinc fertilizer placement affects zinc content in maize plant. Plant and soil, 372(1-2), 81-92. Vaz, C. M., Herrmann, P. S., & Crestana, S. (2002). Thickness and size distribution of clay-sized soil particles measured through atomic force microscopy. Powder technology, 126(1), 51-58. Lewis, B. A., Wrenn, J. H., Lewis, A. J., Alford, J. J., & Alford, D. (2003). Middle Wisconsinan and recent wet site mummified wood, humus, peat, and pollen, Santa Rosa Island, Florida. Review of Palaeobotany and Palynology, 126(3), 243-266.

Hinweis der Redaktion

  1. Isi catatan presentasi Anda disini
  2. Isi catatan presentasi Anda disini
  3. Isi catatan presentasi Anda disini
  4. Isi catatan presentasi Anda disini
  5. Isi catatan presentasi Anda disini
  6. Isi catatan presentasi Anda disini
  7. Isi catatan presentasi Anda disini
  8. Isi catatan presentasi Anda disini
  9. Isi catatan presentasi Anda disini
  10. Isi catatan presentasi Anda disini
  11. Isi catatan presentasi Anda disini
  12. Isi catatan presentasi Anda disini
  13. Isi catatan presentasi Anda disini
  14. Isi catatan presentasi Anda disini
  15. Isi catatan presentasi Anda disini
  16. Isi catatan presentasi Anda disini