SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 22
18 Cara Menjual Produk 
Dengan Biaya Rendah 
Ariel dan Maria 
Kelas X-B
Sebagai seorang entrepreneur, merupakan hal 
yang penting untuk mengenalkan Brand Anda 
kepada orang banyak. Semakin banyak orang 
yang Anda jangkau, semakin banyak pula 
angka penjulan yang bisa Anda capai. 
Simple. Anda bisa menjadi desainer baju 
dalam ternama, atau seorang pembuat 
sandwich ternama di seluruh dunia, tapi jika 
Anda gagal memasarkan Brand Anda, dan 
cutomer tidak mengenal Anda, bagaimana 
cara anda menjual produk Anda?
Oleh karena itu, marketing merupakan hal 
yang harus benar-benar diperhatikan untuk 
seorang entrepreneur. Meskipun begitu, hal 
yang paling esensial yang harus anda 
perhatikan dalam marketing Anda pertama-tama 
adalah strategi marketing yang baik. 
Jangan sia-siakan seluruh dana Anda untuk 
sat chanel saja, tapi lihatlah segala 
kesempatan yang bisa Anda manfaatkan 
untuk mencapai penjualan yang lebih luas 
dan lebih jauh lagi.
Hal penting lainnya yang harus Anda ingat 
bahwa marketing merupakan hal yang 
terus berubah, maka Anda pun harus bisa 
terus berinovasi. Berinovasilah sehinga 
produk yang Anda jual bisa berbeda dari 
produk-produk yang ada di pasaran.
1. Tulislah sebuah berita 
Tulislah sebuah berita yang berisi konten 
yang menjelaskan secara detail tentang 
bisnis Anda, dan apa yang membuat 
bisnis Anda berbeda dari yang lain. 
Targetkan seluruh surat kabar yang dinilai 
relevan dengan bisnis Anda, dan jangan 
berhenti sampai disitu. Targetkan juga 
website, majalah, dan radio yang sesuai 
dengan bisnis yang Anda jalankan.
2. Gunakanlah media sosial yang 
berpengaruh, seperti Twitter. 
Buatlah akun Facebook dan Twitter, serta 
sosial media lain yang sedang booming untuk 
bisnis Anda. Anda harus membuat orang-orang 
megenal dan peduli dengan produk 
Anda. Jika Anda memiliki sebuah toko atau 
stand, tweet lah tentang hal itu, atau apa 
saja yang Anda sediakan di toko Anda. Tweet 
pula diskon-diskon yang ada di toko Anda, 
dan tweet lah hal-hal yang dapat 
menginfokan produk Anda kepada 
masyarakat.
3. Gunakanlah Facebook 
Manfaatkalah Facebook untuk 
mengiklankan poduk Anda secara gratis, 
dengan cara membagikan foto-foto dan 
berita-berita penting yang menarik yang 
bisa menarik minat masyarakat.
4. Buatlah sebuah Website 
Untuk sebuah bisnis yang ingin berkembang 
dan sukses, sangat perlu dibuat sebuah 
Website. hal pertama yang dilakukan 
customer saat ingin membeli sebuah produk 
adalah mencarinya lewat Google. Sebuah 
Website yang menarik dapat membuat bisnis 
Anda terlihat profesional, dan meningkatkan 
kepercayaan pelanggan terhadap bisnis 
Anda. sosial media yang Anda gunakan juga 
harus terhubung dengan Website Anda.
5. Tulislah sebuah blog 
Ini adalah cara yang paling cepat untuk 
menjaga relevansi website Anda. Dengan 
blog Anda juga dapat mempengaruhi 
orang-orang untuk terus membuka 
website Anda, dan memperbanyak 
pengujung web. Anda harus berperan 
sebagai orang yang paling ahli dalam 
bidang yang Anda jual. JIka orang-orang 
menyukai apa yang Anda tulis, mereka 
akan lebih menghargai Brand Anda.
6. Marketing melalui email 
Email dapat memudahkan Anda untuk 
berhubungan dengan berjuta-juta orang 
hanya dengan satu tombol “kirim”. Anda 
bahkan bisa mendapatkan calon-calon 
pembeli potensial melalui email. Cara 
mendapatkan customer pun mudah. Anda 
cukup memberikan kolom alamat email untuk 
mereka isi, kapanpun mereka membeli 
produk dari Anda, sehingga hubungan Anda 
dengan cutomer Anda tidak terputus.
7. Buatlah pembeli Anda sebagai 
agen promosi Anda 
Konsumen yang berpotensi umumnya 
mengenal produk Anda dari kenalan atau 
sahabat mereka, yang merekomendasikan 
produk Anda. Jadi, mengapa Anda tidak 
memanfaatkan hal ini? Anda bisa 
menbuat konsumen Anda menjadi 
seorang Brand Ambassador. Anda bisa 
memberikan mereka diskon khusus jika 
mereka merekomendasikan produk Anda 
ke masyarakat luas.
8. Buatlah konsumen Anda 
menjadi fans produk Anda 
Anda harus melihat bagaimana Steve Jobs 
dapat membuat beribu orang mencintai 
dirinya, dan sangat setia dengan produk-produk 
yang ia luncurkan. Anda harus 
membuat produk, bahkan diri Anda 
sendiri sangat menarik, hingga semua 
orang tertarik untuk mempromosikannya 
kepada teman mereka.
9. Tawarkan kartu diskon 
Cara untuk memberikan hadiah kepada 
konsumen Anda yag loyal adalah dengan 
memberikan kartu diskon. Hal ini dapat 
membantu membangun loyalitas orang-orang 
terhadap Brand Anda, dan mereka 
akan terus kembali lagi untuk menikmati 
diskon-diskon yang Anda berikan.
10. Mintalah testimonial dari 
pelanggan Anda 
Mintalah Testimonial dari pelanggan Anda 
yang merasa puas dengan produk yang 
Anda jual. Hal itu dapat mempengaruhi 
masyarakat lain, karena adanya 
pengalaman yang positif dari orang lain, 
keyakinan akan produk Anda dapat 
semakin berkembang.
11. Buatlah sebuah Kompetisi 
Buatlah sesuatu yang dapat dibicarakan 
orang banyak. Buatlah sebuah kompetisi 
menarik yang dapat menjadi bahan 
pembicaraan orang-orang, dan dapat 
mengundang orang-orang untuk terlibat 
dengan Bisnis yang Anda jalankan. 
Keterlibatan itu tidak hanya sebatas 
sebagai pembeli, tapi juga dapat terlibat 
langsung melalui kompetisi yang Anda 
adakan.
12. Mintalah para pakar untuk 
menulis di website Anda 
Salah satu cara untuk membuat website 
atau majalah Anda dapat dipercaya 
adalah dengan melalui testimonial para 
pakar. Mintalah CEO dari perusahaan 
tertentu menuliskan testimonial mereka 
dalam website Anda. Ini adalah cara yang 
baik untuk meningkatkan reputasi Bisnis 
Anda.
13. Cobalah dan menangkan 
sebuah penghargaan Bisnis 
Masuk nominasi penghargaan di dunia 
Bisnis tidaklah sesulit yang dibayangkan. 
Untuk beberapa orang, hal yang perlu 
dilakukan hanyalah sekedar mengisi 
aplikasi. Jika Anda sukses, koran-koran 
lokal bisa tertarik untuk meliput bisnis 
Anda sehingga networking Anda semakin 
luas.
14. Bentuklah kemitraan 
Untuk seorang trader tunggal, terkadang 
kemitraan sangat dibutuhkan untuk 
membangun Bisnis yang lebih besar. 
Bekerja sama dengan Bisnis lain berarti 
Anda bisa memiliki akses untuk konsumen 
mereka. Anda juga memiliki orang-orang 
yang dapat mebantu Anda melewati 
kesulitan-kesulitan dalam menghadapi 
permasalahan Bisnis Anda.
15. Buatlah kegiatan sosial 
Membantu sebuah organisasi sosial akan 
sangat berpengaruh untuk Brand bisnis 
Anda. memiliki dan membangun 
hubungan yang baik dengan masyarakat 
dapat menaikkan pamor Anda di dunia 
Industri, dan membantu penjualan 
nantinya.
16. Mintalah seorang ahli untuk 
menulis di website Anda 
Di luar sana, terdapat begitu banyak 
orang-orang yang berkompetensi di 
berbagai bidang tertentu. Mintalah 
mereka untuk menulis artikel di website 
Anda. Update berita yang terus-menerus 
dapat membantu menaikkan rangking 
perusahaan Anda dalam SEO.
17. Manfaatkan Youtube 
Tidak hanya memanfaatkan sosial media 
untuk membantu mempromosikan Brand 
Anda, Anda juga dapat memanfaatkan 
Youtube untuk mempromosikan Branda 
Anda. Dengan memanfaatkan Youtube, 
Anda dapat pengiklanan melalui visual 
dan Audio, yang dapat secara langsung 
menyentuh konsumen Anda
18. Buatlah business card yang 
menarik 
Business card bisa dengan murah 
diperoleh dan dapat memberi kesan yang 
baik dari bisnis Anda. Dengan business 
card, Anda dapat terkesan profesional dan 
dapat membuat orang-orang mengingat 
Bisnis Anda. Jika Anda bertemu dengan 
konsumen-konsumen yang berpotensi, 
berikanlah kartu Bisnis Anda. Dengan 
begitu mereka dapat mengingat Anda dan 
menghubungi Anda di kemudian hari.

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Produk yang mudah di dapat dengan harga yang murah
Produk yang mudah di dapat dengan harga yang murahProduk yang mudah di dapat dengan harga yang murah
Produk yang mudah di dapat dengan harga yang murahSenduker Printing
 
power point presentation
power point presentationpower point presentation
power point presentationDearNdut212
 
18 cara menjualkan produk dengan biaya rendah
18 cara menjualkan produk dengan biaya rendah18 cara menjualkan produk dengan biaya rendah
18 cara menjualkan produk dengan biaya rendahkevin1st
 
50 ideapemasaranluarbiasa
50 ideapemasaranluarbiasa50 ideapemasaranluarbiasa
50 ideapemasaranluarbiasaemma aman
 
5 strategi lejitkan sales disaat covid19 (2)
5 strategi lejitkan sales disaat covid19 (2)5 strategi lejitkan sales disaat covid19 (2)
5 strategi lejitkan sales disaat covid19 (2)Tresia Hoban
 
Tugas sim, yenni nalam sinaga, yananto mahadi putra, blog dan database, 2018
Tugas sim, yenni nalam sinaga, yananto mahadi putra, blog dan database, 2018Tugas sim, yenni nalam sinaga, yananto mahadi putra, blog dan database, 2018
Tugas sim, yenni nalam sinaga, yananto mahadi putra, blog dan database, 2018ynsinaga
 
Ebook panduan 21 ide bisnis yang menguntungkan
Ebook   panduan 21 ide bisnis yang menguntungkanEbook   panduan 21 ide bisnis yang menguntungkan
Ebook panduan 21 ide bisnis yang menguntungkanMuhammad Fahmi Fathony
 
Entrepreneur Way #22 - September 2016
Entrepreneur Way #22 - September 2016Entrepreneur Way #22 - September 2016
Entrepreneur Way #22 - September 2016UCEO
 
Beberapa Trick Marketing
Beberapa Trick MarketingBeberapa Trick Marketing
Beberapa Trick Marketingahmadihbal
 
Entrepreneur Way for Mobile
Entrepreneur Way for MobileEntrepreneur Way for Mobile
Entrepreneur Way for MobileUCEO
 
Entrepreneur Way #10 - Mei 2015
Entrepreneur Way #10 - Mei 2015Entrepreneur Way #10 - Mei 2015
Entrepreneur Way #10 - Mei 2015UCEO
 
Apa Pentingnya Judul atau Headline Dalam Copywriting
Apa Pentingnya Judul atau Headline Dalam CopywritingApa Pentingnya Judul atau Headline Dalam Copywriting
Apa Pentingnya Judul atau Headline Dalam Copywritingahmadihbal
 
Entrepreneur Way #15 - Februari 2016
Entrepreneur Way #15 - Februari 2016Entrepreneur Way #15 - Februari 2016
Entrepreneur Way #15 - Februari 2016UCEO
 
Entrepreneur Way #18 - Mei 2016
Entrepreneur Way #18 - Mei 2016Entrepreneur Way #18 - Mei 2016
Entrepreneur Way #18 - Mei 2016UCEO
 
Hujan, dan mentari, di kiat bisnis, pagi (1)
Hujan, dan mentari, di kiat bisnis, pagi (1)Hujan, dan mentari, di kiat bisnis, pagi (1)
Hujan, dan mentari, di kiat bisnis, pagi (1)sofianomics
 
Ebook bosan kerja resign aja goukm.id
Ebook bosan kerja resign aja goukm.idEbook bosan kerja resign aja goukm.id
Ebook bosan kerja resign aja goukm.idAdang Nur MI
 
8 kunci prospek yang sukses
8 kunci prospek yang sukses8 kunci prospek yang sukses
8 kunci prospek yang suksesMuhammad Firdaus
 
Entrepreneur Way #21 - Agustus 2016
Entrepreneur Way #21 - Agustus 2016Entrepreneur Way #21 - Agustus 2016
Entrepreneur Way #21 - Agustus 2016UCEO
 

Was ist angesagt? (20)

Produk yang mudah di dapat dengan harga yang murah
Produk yang mudah di dapat dengan harga yang murahProduk yang mudah di dapat dengan harga yang murah
Produk yang mudah di dapat dengan harga yang murah
 
power point presentation
power point presentationpower point presentation
power point presentation
 
18 cara menjualkan produk dengan biaya rendah
18 cara menjualkan produk dengan biaya rendah18 cara menjualkan produk dengan biaya rendah
18 cara menjualkan produk dengan biaya rendah
 
50 ideapemasaranluarbiasa
50 ideapemasaranluarbiasa50 ideapemasaranluarbiasa
50 ideapemasaranluarbiasa
 
5 strategi lejitkan sales disaat covid19 (2)
5 strategi lejitkan sales disaat covid19 (2)5 strategi lejitkan sales disaat covid19 (2)
5 strategi lejitkan sales disaat covid19 (2)
 
Grand Cianjur
Grand CianjurGrand Cianjur
Grand Cianjur
 
Tugas sim, yenni nalam sinaga, yananto mahadi putra, blog dan database, 2018
Tugas sim, yenni nalam sinaga, yananto mahadi putra, blog dan database, 2018Tugas sim, yenni nalam sinaga, yananto mahadi putra, blog dan database, 2018
Tugas sim, yenni nalam sinaga, yananto mahadi putra, blog dan database, 2018
 
Ebook panduan 21 ide bisnis yang menguntungkan
Ebook   panduan 21 ide bisnis yang menguntungkanEbook   panduan 21 ide bisnis yang menguntungkan
Ebook panduan 21 ide bisnis yang menguntungkan
 
Entrepreneur Way #22 - September 2016
Entrepreneur Way #22 - September 2016Entrepreneur Way #22 - September 2016
Entrepreneur Way #22 - September 2016
 
Beberapa Trick Marketing
Beberapa Trick MarketingBeberapa Trick Marketing
Beberapa Trick Marketing
 
Entrepreneur Way for Mobile
Entrepreneur Way for MobileEntrepreneur Way for Mobile
Entrepreneur Way for Mobile
 
Entrepreneur Way #10 - Mei 2015
Entrepreneur Way #10 - Mei 2015Entrepreneur Way #10 - Mei 2015
Entrepreneur Way #10 - Mei 2015
 
Apa Pentingnya Judul atau Headline Dalam Copywriting
Apa Pentingnya Judul atau Headline Dalam CopywritingApa Pentingnya Judul atau Headline Dalam Copywriting
Apa Pentingnya Judul atau Headline Dalam Copywriting
 
Entrepreneur Way #15 - Februari 2016
Entrepreneur Way #15 - Februari 2016Entrepreneur Way #15 - Februari 2016
Entrepreneur Way #15 - Februari 2016
 
Entrepreneur Way #18 - Mei 2016
Entrepreneur Way #18 - Mei 2016Entrepreneur Way #18 - Mei 2016
Entrepreneur Way #18 - Mei 2016
 
Hujan, dan mentari, di kiat bisnis, pagi (1)
Hujan, dan mentari, di kiat bisnis, pagi (1)Hujan, dan mentari, di kiat bisnis, pagi (1)
Hujan, dan mentari, di kiat bisnis, pagi (1)
 
50 kuasa pemasaran
50 kuasa pemasaran50 kuasa pemasaran
50 kuasa pemasaran
 
Ebook bosan kerja resign aja goukm.id
Ebook bosan kerja resign aja goukm.idEbook bosan kerja resign aja goukm.id
Ebook bosan kerja resign aja goukm.id
 
8 kunci prospek yang sukses
8 kunci prospek yang sukses8 kunci prospek yang sukses
8 kunci prospek yang sukses
 
Entrepreneur Way #21 - Agustus 2016
Entrepreneur Way #21 - Agustus 2016Entrepreneur Way #21 - Agustus 2016
Entrepreneur Way #21 - Agustus 2016
 

Andere mochten auch

Proud to Be Moslempreneur
Proud to Be MoslempreneurProud to Be Moslempreneur
Proud to Be MoslempreneurArry Rahmawan
 
Student Today Entrepreneur Also - Seminar UPN VJ
Student Today Entrepreneur Also - Seminar UPN VJStudent Today Entrepreneur Also - Seminar UPN VJ
Student Today Entrepreneur Also - Seminar UPN VJArry Rahmawan
 
Reach Your Market with Social Media
Reach Your Market with Social MediaReach Your Market with Social Media
Reach Your Market with Social MediaArry Rahmawan
 
Paper Pemasaran via sosial media instagram
Paper Pemasaran via sosial media instagramPaper Pemasaran via sosial media instagram
Paper Pemasaran via sosial media instagramYusuf Darismah
 
Let's Talk About SLIDE DESIGN
Let's Talk About SLIDE DESIGN Let's Talk About SLIDE DESIGN
Let's Talk About SLIDE DESIGN Arry Rahmawan
 
Tugas Power Point TIK " Akses Internet"
Tugas Power Point TIK " Akses Internet"Tugas Power Point TIK " Akses Internet"
Tugas Power Point TIK " Akses Internet"GerbangIlmu
 
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #1
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #1Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #1
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #1Arry Rahmawan
 
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #5
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #5Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #5
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #5Arry Rahmawan
 
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #2
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #2Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #2
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #2Arry Rahmawan
 
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #4
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #4Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #4
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #4Arry Rahmawan
 
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #3
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #3Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #3
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #3Arry Rahmawan
 

Andere mochten auch (12)

Proud to Be Moslempreneur
Proud to Be MoslempreneurProud to Be Moslempreneur
Proud to Be Moslempreneur
 
Student Today Entrepreneur Also - Seminar UPN VJ
Student Today Entrepreneur Also - Seminar UPN VJStudent Today Entrepreneur Also - Seminar UPN VJ
Student Today Entrepreneur Also - Seminar UPN VJ
 
Reach Your Market with Social Media
Reach Your Market with Social MediaReach Your Market with Social Media
Reach Your Market with Social Media
 
Paper Pemasaran via sosial media instagram
Paper Pemasaran via sosial media instagramPaper Pemasaran via sosial media instagram
Paper Pemasaran via sosial media instagram
 
Let's Talk About SLIDE DESIGN
Let's Talk About SLIDE DESIGN Let's Talk About SLIDE DESIGN
Let's Talk About SLIDE DESIGN
 
Tugas power point tik
Tugas power point tikTugas power point tik
Tugas power point tik
 
Tugas Power Point TIK " Akses Internet"
Tugas Power Point TIK " Akses Internet"Tugas Power Point TIK " Akses Internet"
Tugas Power Point TIK " Akses Internet"
 
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #1
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #1Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #1
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #1
 
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #5
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #5Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #5
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #5
 
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #2
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #2Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #2
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #2
 
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #4
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #4Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #4
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #4
 
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #3
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #3Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #3
Contoh Desain Slide Presentasi Ilmiah Kreatif dan Menarik #3
 

Ähnlich wie 18CaraRendah

18 cara menjualkan sebuah produk dengan biaya rendah
18 cara menjualkan sebuah produk dengan biaya rendah18 cara menjualkan sebuah produk dengan biaya rendah
18 cara menjualkan sebuah produk dengan biaya rendahkevin1st
 
Strategi pemasaran online
Strategi pemasaran onlineStrategi pemasaran online
Strategi pemasaran onlinethecremaster
 
Entrepreneur Way #17 - April 2016
Entrepreneur Way #17 - April 2016Entrepreneur Way #17 - April 2016
Entrepreneur Way #17 - April 2016UCEO
 
menetapkan rencana pemasaran
menetapkan rencana pemasaranmenetapkan rencana pemasaran
menetapkan rencana pemasaranpuspitaindah
 
#PandaiBerdagang: Panduan Lengkap Mengalihkan Bisnis Offline ke Online
#PandaiBerdagang: Panduan Lengkap Mengalihkan Bisnis Offline ke Online#PandaiBerdagang: Panduan Lengkap Mengalihkan Bisnis Offline ke Online
#PandaiBerdagang: Panduan Lengkap Mengalihkan Bisnis Offline ke OnlineNovia Widya Utami
 
KEWIRAUSAHAN MATERI 5b.ppt
KEWIRAUSAHAN MATERI 5b.pptKEWIRAUSAHAN MATERI 5b.ppt
KEWIRAUSAHAN MATERI 5b.pptInnerCircle444
 
Startupbisnis strategi-membuat-killer-content
Startupbisnis strategi-membuat-killer-contentStartupbisnis strategi-membuat-killer-content
Startupbisnis strategi-membuat-killer-contentSejahtera Affif
 
2. Pert 2. Business Model Canvas.pptx
2. Pert 2. Business Model Canvas.pptx2. Pert 2. Business Model Canvas.pptx
2. Pert 2. Business Model Canvas.pptxenglish79
 
Selling vs Branding
Selling vs BrandingSelling vs Branding
Selling vs BrandingPanji Ulum
 
Pemasaran Online
Pemasaran OnlinePemasaran Online
Pemasaran OnlineLuthfi Nk
 
Promosi dan Pemilihan Media Promosi _Pelatihan "Effective MARKETING FUNDING &...
Promosi dan Pemilihan Media Promosi _Pelatihan "Effective MARKETING FUNDING &...Promosi dan Pemilihan Media Promosi _Pelatihan "Effective MARKETING FUNDING &...
Promosi dan Pemilihan Media Promosi _Pelatihan "Effective MARKETING FUNDING &...Kanaidi ken
 

Ähnlich wie 18CaraRendah (18)

18 cara menjualkan sebuah produk dengan biaya rendah
18 cara menjualkan sebuah produk dengan biaya rendah18 cara menjualkan sebuah produk dengan biaya rendah
18 cara menjualkan sebuah produk dengan biaya rendah
 
Strategi pemasaran online
Strategi pemasaran onlineStrategi pemasaran online
Strategi pemasaran online
 
Marketing untuk pemula 2
Marketing untuk pemula 2Marketing untuk pemula 2
Marketing untuk pemula 2
 
Entrepreneur Way #17 - April 2016
Entrepreneur Way #17 - April 2016Entrepreneur Way #17 - April 2016
Entrepreneur Way #17 - April 2016
 
Guerilla marketing
Guerilla marketingGuerilla marketing
Guerilla marketing
 
menetapkan rencana pemasaran
menetapkan rencana pemasaranmenetapkan rencana pemasaran
menetapkan rencana pemasaran
 
#PandaiBerdagang: Panduan Lengkap Mengalihkan Bisnis Offline ke Online
#PandaiBerdagang: Panduan Lengkap Mengalihkan Bisnis Offline ke Online#PandaiBerdagang: Panduan Lengkap Mengalihkan Bisnis Offline ke Online
#PandaiBerdagang: Panduan Lengkap Mengalihkan Bisnis Offline ke Online
 
KEWIRAUSAHAN MATERI 5b.ppt
KEWIRAUSAHAN MATERI 5b.pptKEWIRAUSAHAN MATERI 5b.ppt
KEWIRAUSAHAN MATERI 5b.ppt
 
MARKETING
MARKETINGMARKETING
MARKETING
 
Startupbisnis strategi-membuat-killer-content
Startupbisnis strategi-membuat-killer-contentStartupbisnis strategi-membuat-killer-content
Startupbisnis strategi-membuat-killer-content
 
2. Pert 2. Business Model Canvas.pptx
2. Pert 2. Business Model Canvas.pptx2. Pert 2. Business Model Canvas.pptx
2. Pert 2. Business Model Canvas.pptx
 
Rahsia Kumpul Database
Rahsia Kumpul DatabaseRahsia Kumpul Database
Rahsia Kumpul Database
 
Selling vs Branding
Selling vs BrandingSelling vs Branding
Selling vs Branding
 
dgm part 3.pptx
dgm part 3.pptxdgm part 3.pptx
dgm part 3.pptx
 
Pemasaran Online
Pemasaran OnlinePemasaran Online
Pemasaran Online
 
Perilaku konsumen dan marketing
Perilaku konsumen dan marketingPerilaku konsumen dan marketing
Perilaku konsumen dan marketing
 
Promosi dan Pemilihan Media Promosi _Pelatihan "Effective MARKETING FUNDING &...
Promosi dan Pemilihan Media Promosi _Pelatihan "Effective MARKETING FUNDING &...Promosi dan Pemilihan Media Promosi _Pelatihan "Effective MARKETING FUNDING &...
Promosi dan Pemilihan Media Promosi _Pelatihan "Effective MARKETING FUNDING &...
 
Cyber branding
Cyber brandingCyber branding
Cyber branding
 

Mehr von Senduker Printing

Mehr von Senduker Printing (20)

Menolak LGBT dan Menyelamatkan yang Terjerat.pptx
Menolak LGBT dan Menyelamatkan yang Terjerat.pptxMenolak LGBT dan Menyelamatkan yang Terjerat.pptx
Menolak LGBT dan Menyelamatkan yang Terjerat.pptx
 
Excel Tutorial.pdf
Excel Tutorial.pdfExcel Tutorial.pdf
Excel Tutorial.pdf
 
Hukum Tabur Tuai
Hukum Tabur TuaiHukum Tabur Tuai
Hukum Tabur Tuai
 
Instagram Marketing
Instagram MarketingInstagram Marketing
Instagram Marketing
 
Britania Bekasi
Britania BekasiBritania Bekasi
Britania Bekasi
 
Materi II - Copywriting
Materi II - CopywritingMateri II - Copywriting
Materi II - Copywriting
 
Product Knowledge Kartu Nama
Product Knowledge Kartu NamaProduct Knowledge Kartu Nama
Product Knowledge Kartu Nama
 
Thamrin District @ Bekasi - Developed by Pikko Group
Thamrin District @ Bekasi - Developed by Pikko GroupThamrin District @ Bekasi - Developed by Pikko Group
Thamrin District @ Bekasi - Developed by Pikko Group
 
Azalea Suites Apartment Cikarang
Azalea Suites Apartment CikarangAzalea Suites Apartment Cikarang
Azalea Suites Apartment Cikarang
 
The Orient Residence Oyama Plaza
The Orient Residence Oyama PlazaThe Orient Residence Oyama Plaza
The Orient Residence Oyama Plaza
 
Percetakan Murah - Cepat - Bagus
Percetakan Murah - Cepat - BagusPercetakan Murah - Cepat - Bagus
Percetakan Murah - Cepat - Bagus
 
Tujuan Wisata Singapura
Tujuan Wisata SingapuraTujuan Wisata Singapura
Tujuan Wisata Singapura
 
Tujuan Wisata Thailand
Tujuan Wisata ThailandTujuan Wisata Thailand
Tujuan Wisata Thailand
 
Milagros Miracle Water
Milagros Miracle WaterMilagros Miracle Water
Milagros Miracle Water
 
Chadstone Cikarang
Chadstone CikarangChadstone Cikarang
Chadstone Cikarang
 
Menteng Park - Emerald Tower
Menteng Park - Emerald TowerMenteng Park - Emerald Tower
Menteng Park - Emerald Tower
 
Levanto
LevantoLevanto
Levanto
 
Marketing Love In Ubud
Marketing  Love In UbudMarketing  Love In Ubud
Marketing Love In Ubud
 
Living At Kalibata
Living At KalibataLiving At Kalibata
Living At Kalibata
 
Bagaimana Membuat Blog
Bagaimana Membuat BlogBagaimana Membuat Blog
Bagaimana Membuat Blog
 

18CaraRendah

  • 1. 18 Cara Menjual Produk Dengan Biaya Rendah Ariel dan Maria Kelas X-B
  • 2. Sebagai seorang entrepreneur, merupakan hal yang penting untuk mengenalkan Brand Anda kepada orang banyak. Semakin banyak orang yang Anda jangkau, semakin banyak pula angka penjulan yang bisa Anda capai. Simple. Anda bisa menjadi desainer baju dalam ternama, atau seorang pembuat sandwich ternama di seluruh dunia, tapi jika Anda gagal memasarkan Brand Anda, dan cutomer tidak mengenal Anda, bagaimana cara anda menjual produk Anda?
  • 3. Oleh karena itu, marketing merupakan hal yang harus benar-benar diperhatikan untuk seorang entrepreneur. Meskipun begitu, hal yang paling esensial yang harus anda perhatikan dalam marketing Anda pertama-tama adalah strategi marketing yang baik. Jangan sia-siakan seluruh dana Anda untuk sat chanel saja, tapi lihatlah segala kesempatan yang bisa Anda manfaatkan untuk mencapai penjualan yang lebih luas dan lebih jauh lagi.
  • 4. Hal penting lainnya yang harus Anda ingat bahwa marketing merupakan hal yang terus berubah, maka Anda pun harus bisa terus berinovasi. Berinovasilah sehinga produk yang Anda jual bisa berbeda dari produk-produk yang ada di pasaran.
  • 5. 1. Tulislah sebuah berita Tulislah sebuah berita yang berisi konten yang menjelaskan secara detail tentang bisnis Anda, dan apa yang membuat bisnis Anda berbeda dari yang lain. Targetkan seluruh surat kabar yang dinilai relevan dengan bisnis Anda, dan jangan berhenti sampai disitu. Targetkan juga website, majalah, dan radio yang sesuai dengan bisnis yang Anda jalankan.
  • 6. 2. Gunakanlah media sosial yang berpengaruh, seperti Twitter. Buatlah akun Facebook dan Twitter, serta sosial media lain yang sedang booming untuk bisnis Anda. Anda harus membuat orang-orang megenal dan peduli dengan produk Anda. Jika Anda memiliki sebuah toko atau stand, tweet lah tentang hal itu, atau apa saja yang Anda sediakan di toko Anda. Tweet pula diskon-diskon yang ada di toko Anda, dan tweet lah hal-hal yang dapat menginfokan produk Anda kepada masyarakat.
  • 7. 3. Gunakanlah Facebook Manfaatkalah Facebook untuk mengiklankan poduk Anda secara gratis, dengan cara membagikan foto-foto dan berita-berita penting yang menarik yang bisa menarik minat masyarakat.
  • 8. 4. Buatlah sebuah Website Untuk sebuah bisnis yang ingin berkembang dan sukses, sangat perlu dibuat sebuah Website. hal pertama yang dilakukan customer saat ingin membeli sebuah produk adalah mencarinya lewat Google. Sebuah Website yang menarik dapat membuat bisnis Anda terlihat profesional, dan meningkatkan kepercayaan pelanggan terhadap bisnis Anda. sosial media yang Anda gunakan juga harus terhubung dengan Website Anda.
  • 9. 5. Tulislah sebuah blog Ini adalah cara yang paling cepat untuk menjaga relevansi website Anda. Dengan blog Anda juga dapat mempengaruhi orang-orang untuk terus membuka website Anda, dan memperbanyak pengujung web. Anda harus berperan sebagai orang yang paling ahli dalam bidang yang Anda jual. JIka orang-orang menyukai apa yang Anda tulis, mereka akan lebih menghargai Brand Anda.
  • 10. 6. Marketing melalui email Email dapat memudahkan Anda untuk berhubungan dengan berjuta-juta orang hanya dengan satu tombol “kirim”. Anda bahkan bisa mendapatkan calon-calon pembeli potensial melalui email. Cara mendapatkan customer pun mudah. Anda cukup memberikan kolom alamat email untuk mereka isi, kapanpun mereka membeli produk dari Anda, sehingga hubungan Anda dengan cutomer Anda tidak terputus.
  • 11. 7. Buatlah pembeli Anda sebagai agen promosi Anda Konsumen yang berpotensi umumnya mengenal produk Anda dari kenalan atau sahabat mereka, yang merekomendasikan produk Anda. Jadi, mengapa Anda tidak memanfaatkan hal ini? Anda bisa menbuat konsumen Anda menjadi seorang Brand Ambassador. Anda bisa memberikan mereka diskon khusus jika mereka merekomendasikan produk Anda ke masyarakat luas.
  • 12. 8. Buatlah konsumen Anda menjadi fans produk Anda Anda harus melihat bagaimana Steve Jobs dapat membuat beribu orang mencintai dirinya, dan sangat setia dengan produk-produk yang ia luncurkan. Anda harus membuat produk, bahkan diri Anda sendiri sangat menarik, hingga semua orang tertarik untuk mempromosikannya kepada teman mereka.
  • 13. 9. Tawarkan kartu diskon Cara untuk memberikan hadiah kepada konsumen Anda yag loyal adalah dengan memberikan kartu diskon. Hal ini dapat membantu membangun loyalitas orang-orang terhadap Brand Anda, dan mereka akan terus kembali lagi untuk menikmati diskon-diskon yang Anda berikan.
  • 14. 10. Mintalah testimonial dari pelanggan Anda Mintalah Testimonial dari pelanggan Anda yang merasa puas dengan produk yang Anda jual. Hal itu dapat mempengaruhi masyarakat lain, karena adanya pengalaman yang positif dari orang lain, keyakinan akan produk Anda dapat semakin berkembang.
  • 15. 11. Buatlah sebuah Kompetisi Buatlah sesuatu yang dapat dibicarakan orang banyak. Buatlah sebuah kompetisi menarik yang dapat menjadi bahan pembicaraan orang-orang, dan dapat mengundang orang-orang untuk terlibat dengan Bisnis yang Anda jalankan. Keterlibatan itu tidak hanya sebatas sebagai pembeli, tapi juga dapat terlibat langsung melalui kompetisi yang Anda adakan.
  • 16. 12. Mintalah para pakar untuk menulis di website Anda Salah satu cara untuk membuat website atau majalah Anda dapat dipercaya adalah dengan melalui testimonial para pakar. Mintalah CEO dari perusahaan tertentu menuliskan testimonial mereka dalam website Anda. Ini adalah cara yang baik untuk meningkatkan reputasi Bisnis Anda.
  • 17. 13. Cobalah dan menangkan sebuah penghargaan Bisnis Masuk nominasi penghargaan di dunia Bisnis tidaklah sesulit yang dibayangkan. Untuk beberapa orang, hal yang perlu dilakukan hanyalah sekedar mengisi aplikasi. Jika Anda sukses, koran-koran lokal bisa tertarik untuk meliput bisnis Anda sehingga networking Anda semakin luas.
  • 18. 14. Bentuklah kemitraan Untuk seorang trader tunggal, terkadang kemitraan sangat dibutuhkan untuk membangun Bisnis yang lebih besar. Bekerja sama dengan Bisnis lain berarti Anda bisa memiliki akses untuk konsumen mereka. Anda juga memiliki orang-orang yang dapat mebantu Anda melewati kesulitan-kesulitan dalam menghadapi permasalahan Bisnis Anda.
  • 19. 15. Buatlah kegiatan sosial Membantu sebuah organisasi sosial akan sangat berpengaruh untuk Brand bisnis Anda. memiliki dan membangun hubungan yang baik dengan masyarakat dapat menaikkan pamor Anda di dunia Industri, dan membantu penjualan nantinya.
  • 20. 16. Mintalah seorang ahli untuk menulis di website Anda Di luar sana, terdapat begitu banyak orang-orang yang berkompetensi di berbagai bidang tertentu. Mintalah mereka untuk menulis artikel di website Anda. Update berita yang terus-menerus dapat membantu menaikkan rangking perusahaan Anda dalam SEO.
  • 21. 17. Manfaatkan Youtube Tidak hanya memanfaatkan sosial media untuk membantu mempromosikan Brand Anda, Anda juga dapat memanfaatkan Youtube untuk mempromosikan Branda Anda. Dengan memanfaatkan Youtube, Anda dapat pengiklanan melalui visual dan Audio, yang dapat secara langsung menyentuh konsumen Anda
  • 22. 18. Buatlah business card yang menarik Business card bisa dengan murah diperoleh dan dapat memberi kesan yang baik dari bisnis Anda. Dengan business card, Anda dapat terkesan profesional dan dapat membuat orang-orang mengingat Bisnis Anda. Jika Anda bertemu dengan konsumen-konsumen yang berpotensi, berikanlah kartu Bisnis Anda. Dengan begitu mereka dapat mengingat Anda dan menghubungi Anda di kemudian hari.