SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 6
PENYEBARAN BUTIR SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER GANJIL
Mata Pelajaran : Fisika
Kelas : X MIA
Sekolah : Sekolah Menengah Atas Muhammadiyah 1 Pontianak
No Kompetensi Dasar Bentuk Soal
Jumlah
Soal
1
3.1 Menerapkan hakikat ilmu Fisika, metode
ilmiah, dan keselamatan kerja di
laboratorium serta peran fisika dalam
kehidupan
Pilihan ganda
1
2.
4.1 Membuat prosedur kerja ilmiah dan
keselamatan kerja misalnya pada
pengukuran kalor
Pilihan ganda
3.
3.2 Menerapkan prinsip-prinsip pengukuran
besaran fisis, ketepatan, ketelitian, dan
angka penting, serta notasi ilmiah
Pilihan ganda
3
4.
4.2 Menyajikan hasil pengukuran besaran fisis
berikut ketelitiannya dengan menggunakan
peralatan dan teknik yang tepat serta
mengikuti kaidah angka penting untuk
suatu penyelidikan ilmiah
Pilihan ganda
5.
3.3 Menerapkan prinsip penjumlahan vektor
sebidang (misalnya perpindahan)
Pilihan ganda
10
6.
3.4 Menganalisis besaran-besaran fisis pada
gerak lurus dengan kecepatan konstan
(tetap) dan gerak lurus dengan percepatan
konstan (tetap) berikut makna fisisnya
Pilihan ganda
21
7.
4.4 Menyajikan data dan grafik hasil
percobaan untuk menyelidiki sifat gerak
benda yang bergerak lurus dengan
kecepatan tetap dan bergerak lurus dengan
percepatan tetap berikut makna fisisnya.
Pilihan ganda
5
Total Jumlah Soal 40
KISI-KISI SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER GANJIL
SEKOLAH MENENGAH ATAS SMA MUHAMMADIYAH 1 PONTIANAK
Mata Pelajaran : Fisika Jumlah Soal : 40 butir
Kelas : X MIA Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Kurikulum : 2013 Penyusun : Reva Fauzi, S.Pd
Alokasi Waktu : 120 menit
No Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Indikator Soal
Jumlah
Soal
Nomor Soal
1 3.1 Menerapkan hakikat ilmu
Fisika, metode ilmiah, dan
keselamatan kerja di
laboratorium serta peran fisika
dalam kehidupan
Hakikat fisika dan
prosedur Ilmiah
Peserta didik dapat menentukan rumusan
masalah dan hipotesis yang tepat dari
sebuah fenomena fisika sebagai bagian
dari tahapan metode ilmiah
1 1
2 4.1 Membuat prosedur kerja ilmiah
dan keselamatan kerja misalnya
pada pengukuran kalor
3 3.2 Menerapkan prinsip-prinsip
pengukuran besaran fisis,
ketepatan, ketelitian, dan angka
penting, serta notasi ilmiah
Pengukuran:
- Ketelitian
- Penggunaan alat ukur
- Kesalahan
pengukuran
- Penggunaan angka
penting
Dberikan gambar alat ukur jangka sorong,
peserta didik dapat dengan tepat
menentukan hasil pengukuran yang
ditunjukkan.
1 2
Peserta didik dapat menentukan penulisan
notasi ilmiah sebuah bilangan dengan
tepat.
1 3
No Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Indikator Soal
Jumlah
Soal
Nomor Soal
4 4.2 Menyajikan hasil pengukuran
besaran fisis berikut
ketelitiannya dengan
menggunakan peralatan dan
teknik yang tepat serta
mengikuti kaidah angka
penting untuk suatu
penyelidikan ilmiah
Diberikan gambar alat ukur mikrometer
sekrup, peserta didik dapat dengan tepat
menentukan hasil pengukuran yang
ditunjukkan.
1 4
5 3.3 Menerapkan prinsip
penjumlahan vektor sebidang
(misalnya perpindahan)
Vektor:
- Penjumlahan vektor
- Perpindahan vektor
- Kecepatan vektor
- Percepatan vektor
- Gaya sebagai vektor
Peserta didik dapat menentukan gambar
arah resultan dua buah vektor atau lebih.
2 5, 10
Diberikan gambar dua buah anak panah
vektor atau lebih, peserta didik dapat
menentukan besar resultannya.
3 6, 11, 13
Peserta didik dapat menentukan besar
vektor perpindahan sebuah benda yang
menempuh jarak tertentu dengan tepat.
3 7, 12, 14
Peserta didik dapat menentukan besar
komponen sebuah vektor pada sumbu x
dan sumbu y
1 8
Peserta didik dapat menentukan besar
selisih dua buah vektor dengan tepat. 1 9
No Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Indikator Soal
Jumlah
Soal
Nomor Soal
6 3.4 Menganalisis besaran-besaran
fisis pada gerak lurus dengan
kecepatan konstan (tetap) dan
gerak lurus dengan percepatan
konstan (tetap) berikut makna
fisisnya
Gerak lurus:
- Gerak lurus dengan
kecepatan konstan
- Gerak lurus dengan
percepatan konstan
Peserta didik dapat menentukan contoh
peristiwa yang termasuk benda bergerak
dan benda tidak bergerak terhadap acuan
tertentu dengan tepat.
2 15, 29
Peserta didik dapat menentuk vektor
perpindahan partikel dengan tepat jika
titik koordinat awal dan akhir diketahui.
2 16, 30
Diberikan sejumlah pernyataan, peserta
didik dapat menentukan pernyataan yang
benar jika diketahui sebuah benda
bergerak menempuh jarak tertentu selama
waktu tertentu.
1 17
Peserta didik dapat menghitung besar
kecepatan sebuah benda dengan tepat
apabila diketahui jarak tempuh dan waktu
yang diperlukan pada gerak lurus
1 18
Peserta didik dapat menentukan lama
waktu yang diperlukan sebuah benda yang
bergerak menempuh jarak dengan
kecepatan rata-rata yang telah diketahui.
1 19
Peserta didik dapat menentukan jarak total
yang ditempuh sebuah benda yang
bergerak lurus berubah beraturan
diperlambat.
2 20, 31
No Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Indikator Soal
Jumlah
Soal
Nomor Soal
Peserta didik dapat menentukan jarak total
yang ditempuh sebuah benda yang
bergerak lurus berubah beraturan
dipercepat setelah selang waktu tertentu.
1 21
Peserta didik dapat menentukan besar
kecepatan rata-rata apabila persamaan
posisi benda terhadap waktu diketahui 2 22, 32
Diberikan kasus dua buah mobil bergerak
saling mendekati dengan kecepatan
tertentu, peserta didik dapat menentukan
dimana mobil akan berpapasan
2 23, 40
Peserta didik dapat menghitung dengan
tepat waktu yang diperlukan sebuah benda
bergerak lurus untuk mengubah
kecepatannya.
2 24, 33
Peserta didik dapat menentukan sifat dan
besar percepatan sebuah benda yang
bergerak lurus.dengan tepat
3 25, 34, 38
Peserta didik dapat menentukan
kedudukan akhir benda yang dijatuhkan
atau dilemparkan dari ketinggian tertentu
dengan tepat.
2 26, 35
7 4.4 Menyajikan data dan grafik
hasil percobaan untuk
menyelidiki sifat gerak benda
yang bergerak lurus dengan
Peserta didik dapat menentukan sifat
benda bergerak lurus berdasarkan grafik
hubungan antara waktu dan kecepatan
dengan tepat.
1 27
No Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Indikator Soal
Jumlah
Soal
Nomor Soal
kecepatan tetap dan bergerak
lurus dengan percepatan tetap
berikut makna fisisnya.
Peserta didik dapat menentukan jarak
yang ditempuh oleh benda bergerak lurus
berdasarkan grafik hubungan kecepatan
dan waktu
2 28, 36
Diberikan gambar beberapa buah grafik,
peserta didik dapat menentukan grafik
yang menunjukkan benda dengan gerak
diperlambat beraturan
1 37
Peserta didik dapat menentukan kecepatan
rata-rata benda pada waktu tertentu
berdasarkan grafik hubungan kecepatan
dan waktu dengan tepat.
1 39

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Kls 8 gerak dan gaya ulangan harian kur 2013
Kls 8 gerak dan gaya ulangan harian kur 2013Kls 8 gerak dan gaya ulangan harian kur 2013
Kls 8 gerak dan gaya ulangan harian kur 2013Noer Patrie
 
BAB I KURIKULUM KTSP 2022-2023 TB.docx
BAB I KURIKULUM KTSP 2022-2023  TB.docxBAB I KURIKULUM KTSP 2022-2023  TB.docx
BAB I KURIKULUM KTSP 2022-2023 TB.docxGarindoPrayitno
 
KEL 1_Pembelajaran paradigma baru dan asesmen.pdf
KEL 1_Pembelajaran paradigma baru dan asesmen.pdfKEL 1_Pembelajaran paradigma baru dan asesmen.pdf
KEL 1_Pembelajaran paradigma baru dan asesmen.pdfSalwa695608
 
Soal akm sistem gerak manusia kelas 8
Soal akm sistem gerak manusia kelas 8Soal akm sistem gerak manusia kelas 8
Soal akm sistem gerak manusia kelas 8Dea Rodiana
 
Lkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannya
Lkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannyaLkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannya
Lkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannyaanugerah pratama
 
FORMAT REMEDIAL DAN PENGAYAAN - AISYAH SAFITRI HAYATI.pdf
FORMAT REMEDIAL DAN PENGAYAAN - AISYAH SAFITRI HAYATI.pdfFORMAT REMEDIAL DAN PENGAYAAN - AISYAH SAFITRI HAYATI.pdf
FORMAT REMEDIAL DAN PENGAYAAN - AISYAH SAFITRI HAYATI.pdfAisyah Safitri Hayati
 
JURNAL REFLEKSI GURU.docx
JURNAL REFLEKSI GURU.docxJURNAL REFLEKSI GURU.docx
JURNAL REFLEKSI GURU.docxAnwarMaulana12
 
Format Hasil asesmen pembelajaran_Alfathesa Filoza.docx
Format Hasil asesmen pembelajaran_Alfathesa Filoza.docxFormat Hasil asesmen pembelajaran_Alfathesa Filoza.docx
Format Hasil asesmen pembelajaran_Alfathesa Filoza.docxalfathesafiloza
 
Latihan soal relasi dan fungsi
Latihan soal relasi dan fungsiLatihan soal relasi dan fungsi
Latihan soal relasi dan fungsiTris Yubrom
 
Modul Ajar Fisika Fase E Kelas X Materi Pengukuran Tahun Ajaran 2022-2023.pdf
Modul Ajar Fisika Fase E Kelas X Materi Pengukuran Tahun Ajaran 2022-2023.pdfModul Ajar Fisika Fase E Kelas X Materi Pengukuran Tahun Ajaran 2022-2023.pdf
Modul Ajar Fisika Fase E Kelas X Materi Pengukuran Tahun Ajaran 2022-2023.pdfMuhammad Iqbal
 
Conroh kisi-kisi dan soal
Conroh kisi-kisi dan soalConroh kisi-kisi dan soal
Conroh kisi-kisi dan soalRoHim MohaMad
 
Modul Ajar IPA Kelas 7 SMP Bab 4 Gerak dan Gaya - A. Gerak Benda
Modul Ajar IPA Kelas 7 SMP Bab 4 Gerak dan Gaya - A.  Gerak BendaModul Ajar IPA Kelas 7 SMP Bab 4 Gerak dan Gaya - A.  Gerak Benda
Modul Ajar IPA Kelas 7 SMP Bab 4 Gerak dan Gaya - A. Gerak BendaModul Guruku
 
Rubrik lkpd pemantulan
Rubrik lkpd pemantulanRubrik lkpd pemantulan
Rubrik lkpd pemantulannooraisy22
 
Kumpulan soal-soal Konsep Zat dan Wujudnya UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela Shufa
Kumpulan soal-soal Konsep Zat dan Wujudnya UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela ShufaKumpulan soal-soal Konsep Zat dan Wujudnya UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela Shufa
Kumpulan soal-soal Konsep Zat dan Wujudnya UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela ShufaNurul Shufa
 
Contoh lampiran OJL (Instrumen observasi Guru Yunior)
Contoh lampiran OJL (Instrumen observasi Guru Yunior)Contoh lampiran OJL (Instrumen observasi Guru Yunior)
Contoh lampiran OJL (Instrumen observasi Guru Yunior)Kahar Muzakkir
 
Ptk hasil belajar fisika materi momentum dan impuls pada siswa kelas xi
Ptk hasil belajar fisika materi momentum dan impuls pada siswa kelas xiPtk hasil belajar fisika materi momentum dan impuls pada siswa kelas xi
Ptk hasil belajar fisika materi momentum dan impuls pada siswa kelas xiEko Supriyadi
 
17. Laporan evaluasi dan refleksi diri.docx
17. Laporan evaluasi dan refleksi diri.docx17. Laporan evaluasi dan refleksi diri.docx
17. Laporan evaluasi dan refleksi diri.docxTssupraptoTo
 

Was ist angesagt? (20)

Kls 8 gerak dan gaya ulangan harian kur 2013
Kls 8 gerak dan gaya ulangan harian kur 2013Kls 8 gerak dan gaya ulangan harian kur 2013
Kls 8 gerak dan gaya ulangan harian kur 2013
 
BAB I KURIKULUM KTSP 2022-2023 TB.docx
BAB I KURIKULUM KTSP 2022-2023  TB.docxBAB I KURIKULUM KTSP 2022-2023  TB.docx
BAB I KURIKULUM KTSP 2022-2023 TB.docx
 
KEL 1_Pembelajaran paradigma baru dan asesmen.pdf
KEL 1_Pembelajaran paradigma baru dan asesmen.pdfKEL 1_Pembelajaran paradigma baru dan asesmen.pdf
KEL 1_Pembelajaran paradigma baru dan asesmen.pdf
 
Soal akm sistem gerak manusia kelas 8
Soal akm sistem gerak manusia kelas 8Soal akm sistem gerak manusia kelas 8
Soal akm sistem gerak manusia kelas 8
 
Lkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannya
Lkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannyaLkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannya
Lkpd kelas 5 tema 6 panas dan perpindahannya
 
FORMAT REMEDIAL DAN PENGAYAAN - AISYAH SAFITRI HAYATI.pdf
FORMAT REMEDIAL DAN PENGAYAAN - AISYAH SAFITRI HAYATI.pdfFORMAT REMEDIAL DAN PENGAYAAN - AISYAH SAFITRI HAYATI.pdf
FORMAT REMEDIAL DAN PENGAYAAN - AISYAH SAFITRI HAYATI.pdf
 
JURNAL REFLEKSI GURU.docx
JURNAL REFLEKSI GURU.docxJURNAL REFLEKSI GURU.docx
JURNAL REFLEKSI GURU.docx
 
Format Hasil asesmen pembelajaran_Alfathesa Filoza.docx
Format Hasil asesmen pembelajaran_Alfathesa Filoza.docxFormat Hasil asesmen pembelajaran_Alfathesa Filoza.docx
Format Hasil asesmen pembelajaran_Alfathesa Filoza.docx
 
Latihan soal relasi dan fungsi
Latihan soal relasi dan fungsiLatihan soal relasi dan fungsi
Latihan soal relasi dan fungsi
 
Modul Ajar Fisika Fase E Kelas X Materi Pengukuran Tahun Ajaran 2022-2023.pdf
Modul Ajar Fisika Fase E Kelas X Materi Pengukuran Tahun Ajaran 2022-2023.pdfModul Ajar Fisika Fase E Kelas X Materi Pengukuran Tahun Ajaran 2022-2023.pdf
Modul Ajar Fisika Fase E Kelas X Materi Pengukuran Tahun Ajaran 2022-2023.pdf
 
Conroh kisi-kisi dan soal
Conroh kisi-kisi dan soalConroh kisi-kisi dan soal
Conroh kisi-kisi dan soal
 
Modul Ajar IPA Kelas 7 SMP Bab 4 Gerak dan Gaya - A. Gerak Benda
Modul Ajar IPA Kelas 7 SMP Bab 4 Gerak dan Gaya - A.  Gerak BendaModul Ajar IPA Kelas 7 SMP Bab 4 Gerak dan Gaya - A.  Gerak Benda
Modul Ajar IPA Kelas 7 SMP Bab 4 Gerak dan Gaya - A. Gerak Benda
 
Rubrik lkpd pemantulan
Rubrik lkpd pemantulanRubrik lkpd pemantulan
Rubrik lkpd pemantulan
 
Kumpulan soal-soal Konsep Zat dan Wujudnya UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela Shufa
Kumpulan soal-soal Konsep Zat dan Wujudnya UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela ShufaKumpulan soal-soal Konsep Zat dan Wujudnya UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela Shufa
Kumpulan soal-soal Konsep Zat dan Wujudnya UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela Shufa
 
Contoh lampiran OJL (Instrumen observasi Guru Yunior)
Contoh lampiran OJL (Instrumen observasi Guru Yunior)Contoh lampiran OJL (Instrumen observasi Guru Yunior)
Contoh lampiran OJL (Instrumen observasi Guru Yunior)
 
Pedoman penskoran
Pedoman penskoranPedoman penskoran
Pedoman penskoran
 
Lembar pengesahan
Lembar pengesahanLembar pengesahan
Lembar pengesahan
 
Ptk hasil belajar fisika materi momentum dan impuls pada siswa kelas xi
Ptk hasil belajar fisika materi momentum dan impuls pada siswa kelas xiPtk hasil belajar fisika materi momentum dan impuls pada siswa kelas xi
Ptk hasil belajar fisika materi momentum dan impuls pada siswa kelas xi
 
Lks sistem gerak manusia
Lks sistem gerak manusiaLks sistem gerak manusia
Lks sistem gerak manusia
 
17. Laporan evaluasi dan refleksi diri.docx
17. Laporan evaluasi dan refleksi diri.docx17. Laporan evaluasi dan refleksi diri.docx
17. Laporan evaluasi dan refleksi diri.docx
 

Ähnlich wie Penyebaran butir soal ulangan akhir semester ganjil

Ähnlich wie Penyebaran butir soal ulangan akhir semester ganjil (20)

Kisi-Kisi PAS Fisika X 2021.pdf
Kisi-Kisi PAS Fisika X 2021.pdfKisi-Kisi PAS Fisika X 2021.pdf
Kisi-Kisi PAS Fisika X 2021.pdf
 
[3] Penetapan IPK.doc
[3] Penetapan IPK.doc[3] Penetapan IPK.doc
[3] Penetapan IPK.doc
 
3 fisika
3  fisika3  fisika
3 fisika
 
analisis kurikulum fisika kelas X
analisis kurikulum fisika kelas Xanalisis kurikulum fisika kelas X
analisis kurikulum fisika kelas X
 
3 fisika
3  fisika3  fisika
3 fisika
 
Prota kls x
Prota kls xProta kls x
Prota kls x
 
tiu tik.pdf
tiu tik.pdftiu tik.pdf
tiu tik.pdf
 
ATP FISIKA FASE E KOLABORASI SMAN 10 & SMAN 15 SURABAYA.pdf
ATP FISIKA FASE E KOLABORASI SMAN 10 & SMAN 15 SURABAYA.pdfATP FISIKA FASE E KOLABORASI SMAN 10 & SMAN 15 SURABAYA.pdf
ATP FISIKA FASE E KOLABORASI SMAN 10 & SMAN 15 SURABAYA.pdf
 
Kompetensi
KompetensiKompetensi
Kompetensi
 
14. Kisi-Kisi Ujian Sekolah SMA Fisika.docx
14. Kisi-Kisi Ujian Sekolah SMA Fisika.docx14. Kisi-Kisi Ujian Sekolah SMA Fisika.docx
14. Kisi-Kisi Ujian Sekolah SMA Fisika.docx
 
SILABUS X.pptx
SILABUS X.pptxSILABUS X.pptx
SILABUS X.pptx
 
10c. silabus fis minat sma
10c. silabus fis minat sma10c. silabus fis minat sma
10c. silabus fis minat sma
 
ATP FISIKA FASE E KOLABORASI SMAN 10 & SMAN 15 SURABAYA.docx
ATP FISIKA FASE E KOLABORASI SMAN 10 & SMAN 15 SURABAYA.docxATP FISIKA FASE E KOLABORASI SMAN 10 & SMAN 15 SURABAYA.docx
ATP FISIKA FASE E KOLABORASI SMAN 10 & SMAN 15 SURABAYA.docx
 
3 fisika
3  fisika3  fisika
3 fisika
 
3 fisika
3  fisika3  fisika
3 fisika
 
Suhu dan Kalor
Suhu dan KalorSuhu dan Kalor
Suhu dan Kalor
 
3 fisika
3  fisika3  fisika
3 fisika
 
3 fisika
3  fisika3  fisika
3 fisika
 
BEDAH KISI-KISI SOAL ASESMEN SUMATIF SEKOLAH 2024.pptx
BEDAH KISI-KISI SOAL ASESMEN SUMATIF SEKOLAH 2024.pptxBEDAH KISI-KISI SOAL ASESMEN SUMATIF SEKOLAH 2024.pptx
BEDAH KISI-KISI SOAL ASESMEN SUMATIF SEKOLAH 2024.pptx
 
BEDAH KISI-KISI SOAL ASESMEN SUMATIF SEKOLAH 2024.pptx
BEDAH KISI-KISI SOAL ASESMEN SUMATIF SEKOLAH 2024.pptxBEDAH KISI-KISI SOAL ASESMEN SUMATIF SEKOLAH 2024.pptx
BEDAH KISI-KISI SOAL ASESMEN SUMATIF SEKOLAH 2024.pptx
 

Kürzlich hochgeladen

MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAppgauliananda03
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKgamelamalaal
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxPANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxfitriaoskar
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxsalmnor
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxriscacriswanda
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaAndreRangga1
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANwawan479953
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXIksanSaputra6
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024ssuser0bf64e
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxMaskuratulMunawaroh
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdfAfriYani29
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanAdePutraTunggali
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaharnosuharno5
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...Kanaidi ken
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfEniNuraeni29
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 

Kürzlich hochgeladen (20)

MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxPANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTXAKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
AKSI NYATA TOPIK 1 MERDEKA BELAJAR. PPTX
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptxPPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
PPT SOSIALISASI PENGELOLAAN KINERJA GURU DAN KS 2024.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 

Penyebaran butir soal ulangan akhir semester ganjil

  • 1. PENYEBARAN BUTIR SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER GANJIL Mata Pelajaran : Fisika Kelas : X MIA Sekolah : Sekolah Menengah Atas Muhammadiyah 1 Pontianak No Kompetensi Dasar Bentuk Soal Jumlah Soal 1 3.1 Menerapkan hakikat ilmu Fisika, metode ilmiah, dan keselamatan kerja di laboratorium serta peran fisika dalam kehidupan Pilihan ganda 1 2. 4.1 Membuat prosedur kerja ilmiah dan keselamatan kerja misalnya pada pengukuran kalor Pilihan ganda 3. 3.2 Menerapkan prinsip-prinsip pengukuran besaran fisis, ketepatan, ketelitian, dan angka penting, serta notasi ilmiah Pilihan ganda 3 4. 4.2 Menyajikan hasil pengukuran besaran fisis berikut ketelitiannya dengan menggunakan peralatan dan teknik yang tepat serta mengikuti kaidah angka penting untuk suatu penyelidikan ilmiah Pilihan ganda 5. 3.3 Menerapkan prinsip penjumlahan vektor sebidang (misalnya perpindahan) Pilihan ganda 10 6. 3.4 Menganalisis besaran-besaran fisis pada gerak lurus dengan kecepatan konstan (tetap) dan gerak lurus dengan percepatan konstan (tetap) berikut makna fisisnya Pilihan ganda 21 7. 4.4 Menyajikan data dan grafik hasil percobaan untuk menyelidiki sifat gerak benda yang bergerak lurus dengan kecepatan tetap dan bergerak lurus dengan percepatan tetap berikut makna fisisnya. Pilihan ganda 5 Total Jumlah Soal 40
  • 2. KISI-KISI SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER GANJIL SEKOLAH MENENGAH ATAS SMA MUHAMMADIYAH 1 PONTIANAK Mata Pelajaran : Fisika Jumlah Soal : 40 butir Kelas : X MIA Bentuk Soal : Pilihan Ganda Kurikulum : 2013 Penyusun : Reva Fauzi, S.Pd Alokasi Waktu : 120 menit No Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Indikator Soal Jumlah Soal Nomor Soal 1 3.1 Menerapkan hakikat ilmu Fisika, metode ilmiah, dan keselamatan kerja di laboratorium serta peran fisika dalam kehidupan Hakikat fisika dan prosedur Ilmiah Peserta didik dapat menentukan rumusan masalah dan hipotesis yang tepat dari sebuah fenomena fisika sebagai bagian dari tahapan metode ilmiah 1 1 2 4.1 Membuat prosedur kerja ilmiah dan keselamatan kerja misalnya pada pengukuran kalor 3 3.2 Menerapkan prinsip-prinsip pengukuran besaran fisis, ketepatan, ketelitian, dan angka penting, serta notasi ilmiah Pengukuran: - Ketelitian - Penggunaan alat ukur - Kesalahan pengukuran - Penggunaan angka penting Dberikan gambar alat ukur jangka sorong, peserta didik dapat dengan tepat menentukan hasil pengukuran yang ditunjukkan. 1 2 Peserta didik dapat menentukan penulisan notasi ilmiah sebuah bilangan dengan tepat. 1 3
  • 3. No Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Indikator Soal Jumlah Soal Nomor Soal 4 4.2 Menyajikan hasil pengukuran besaran fisis berikut ketelitiannya dengan menggunakan peralatan dan teknik yang tepat serta mengikuti kaidah angka penting untuk suatu penyelidikan ilmiah Diberikan gambar alat ukur mikrometer sekrup, peserta didik dapat dengan tepat menentukan hasil pengukuran yang ditunjukkan. 1 4 5 3.3 Menerapkan prinsip penjumlahan vektor sebidang (misalnya perpindahan) Vektor: - Penjumlahan vektor - Perpindahan vektor - Kecepatan vektor - Percepatan vektor - Gaya sebagai vektor Peserta didik dapat menentukan gambar arah resultan dua buah vektor atau lebih. 2 5, 10 Diberikan gambar dua buah anak panah vektor atau lebih, peserta didik dapat menentukan besar resultannya. 3 6, 11, 13 Peserta didik dapat menentukan besar vektor perpindahan sebuah benda yang menempuh jarak tertentu dengan tepat. 3 7, 12, 14 Peserta didik dapat menentukan besar komponen sebuah vektor pada sumbu x dan sumbu y 1 8 Peserta didik dapat menentukan besar selisih dua buah vektor dengan tepat. 1 9
  • 4. No Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Indikator Soal Jumlah Soal Nomor Soal 6 3.4 Menganalisis besaran-besaran fisis pada gerak lurus dengan kecepatan konstan (tetap) dan gerak lurus dengan percepatan konstan (tetap) berikut makna fisisnya Gerak lurus: - Gerak lurus dengan kecepatan konstan - Gerak lurus dengan percepatan konstan Peserta didik dapat menentukan contoh peristiwa yang termasuk benda bergerak dan benda tidak bergerak terhadap acuan tertentu dengan tepat. 2 15, 29 Peserta didik dapat menentuk vektor perpindahan partikel dengan tepat jika titik koordinat awal dan akhir diketahui. 2 16, 30 Diberikan sejumlah pernyataan, peserta didik dapat menentukan pernyataan yang benar jika diketahui sebuah benda bergerak menempuh jarak tertentu selama waktu tertentu. 1 17 Peserta didik dapat menghitung besar kecepatan sebuah benda dengan tepat apabila diketahui jarak tempuh dan waktu yang diperlukan pada gerak lurus 1 18 Peserta didik dapat menentukan lama waktu yang diperlukan sebuah benda yang bergerak menempuh jarak dengan kecepatan rata-rata yang telah diketahui. 1 19 Peserta didik dapat menentukan jarak total yang ditempuh sebuah benda yang bergerak lurus berubah beraturan diperlambat. 2 20, 31
  • 5. No Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Indikator Soal Jumlah Soal Nomor Soal Peserta didik dapat menentukan jarak total yang ditempuh sebuah benda yang bergerak lurus berubah beraturan dipercepat setelah selang waktu tertentu. 1 21 Peserta didik dapat menentukan besar kecepatan rata-rata apabila persamaan posisi benda terhadap waktu diketahui 2 22, 32 Diberikan kasus dua buah mobil bergerak saling mendekati dengan kecepatan tertentu, peserta didik dapat menentukan dimana mobil akan berpapasan 2 23, 40 Peserta didik dapat menghitung dengan tepat waktu yang diperlukan sebuah benda bergerak lurus untuk mengubah kecepatannya. 2 24, 33 Peserta didik dapat menentukan sifat dan besar percepatan sebuah benda yang bergerak lurus.dengan tepat 3 25, 34, 38 Peserta didik dapat menentukan kedudukan akhir benda yang dijatuhkan atau dilemparkan dari ketinggian tertentu dengan tepat. 2 26, 35 7 4.4 Menyajikan data dan grafik hasil percobaan untuk menyelidiki sifat gerak benda yang bergerak lurus dengan Peserta didik dapat menentukan sifat benda bergerak lurus berdasarkan grafik hubungan antara waktu dan kecepatan dengan tepat. 1 27
  • 6. No Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Indikator Soal Jumlah Soal Nomor Soal kecepatan tetap dan bergerak lurus dengan percepatan tetap berikut makna fisisnya. Peserta didik dapat menentukan jarak yang ditempuh oleh benda bergerak lurus berdasarkan grafik hubungan kecepatan dan waktu 2 28, 36 Diberikan gambar beberapa buah grafik, peserta didik dapat menentukan grafik yang menunjukkan benda dengan gerak diperlambat beraturan 1 37 Peserta didik dapat menentukan kecepatan rata-rata benda pada waktu tertentu berdasarkan grafik hubungan kecepatan dan waktu dengan tepat. 1 39