SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 43
Psikologi Industri dan Organisasi
PT Rajawali Citra
Oleh:
Kelompok 1
Psikologi C
Fakultas Psikologi
Universitas Muhammadiyah Malang
2013
PT Rajawali Citra
Daftar Karyawan
Eka Wulandari 09810097
Restu Agung Setiawan 09810107
Anastasya Shelly P. 2012-139
Wilda Zulmi R. 2012-140
Hana Lintang P. 2012-141
Fibri Nanang F.K. 2012-142
Maghfirotika Argha T. 2012-146
Dewi Pitriani 2012-151
Siti Elita Akashi 2012-155
Laila Qurrota A. 2012-157
Ridha Dwita M. 2012-158
Kumala Ayu W. 2012-163
Diajeng Nilam R. 2012-171
Ria Indi S.N. 2012-172
Audia Citra P. 2012-186
Ibnu Munfaridz 2012-187
Lila Putri Dewanti 2012-189
Qoriatussani 2012-191
PT Rajawali Citra
Visi:
RC telah menjadi bagian dari keluarga sehat Indonesia lebih selama lebih dari 30
tahun.Sebagai pelopor air minum dalam kemasan sejak didirikan tahun 1973, kini RC menjadi
bagian yang tidak terpisahkan dari hidup sehat masyarakat Indonesia.Dulu dan kini, RC tetap
dan selalu menjadi yang terbesar dan terdepan di Indonesia.Volume penjualan RC
merupakan volume penjualan terbesar di dunia untuk kategori air mineral.
Misi :
RC selalu ingin melakukan program untuk menyehatkan konsumen Indonesia,
diantaranya program RKSI (RC untuk Keluarga Sehat Indonesia) dan RuAI (RC untuk Anak
Indonesia).
Motto:
“Segarkan Harimu dengan RC”
Produk:
PT Rajawali Citra memproduksi 4 jenis
air mineral. Air mineral rasa leci, ras melon, rasa
jeruk, dan original. Produk ini menggunakan
sumber mata air pilihan. Air mineral yang rasa
ini dengan menggunakan ekstrak buah.
Jenis botol plastik yang digunakan HDPE
(high densit polyethylene).Botol plastic jenis
HDPE memiliki sifat bahan yang lebih kuat,
keras, buram dan lebih tahan pada suhu tinggi.
Merupakan salah satu bahan plastic yang aman untuk digunakan karena kemampuan untuk
mencegah reaksi kimia antara kemasan plastic berbahan HDPE dengan makanan maupun
minuman yang dikemasnya, sama seperti PETE ( polyethylene terephthalate ) juga
disarankan hanya untuk senyawa antimony trioksidanya meningkat seiring waktu.
Proses pengelolaan air minuman kemasan RC
1. Pre-filter 5 micron dipergunakan untuk memfilter partikel yang ada sampai ukuran 5
micron.
2. Kedian filter 1 micron dipergunakan untuk memfilter partikel yang berukuran sampai
dengan 1 micron (parasit)
3. Ozone: untuk menghilangkan bakteri
4. Mengambil sample per jam dari langkah nomor 9,10 and 11 untuk mengukur PH balance,
kebersihan, kejernihan dan keseimbangan mineral.
5. Melakukan uji Coliform pada sumber air setiap harinya
6. Melakukan tes Coliform mingguan pada produk akhir
7. Melakukan pemeriksaan kimiawi dan fisikal menyeluruh setiap bulannya pada produk
akhir.
8. Melakukan pemeriksaan tahunan untuk logam berat dalam produk akhir.
9. Apabila pemeriksaan setiap jamnya untuk Ozon, pH, kebersihan dan kejernihan air diluar
standar, lini produksi akan dihentikan dan produk akan dikeluarkan dan akan diperiksa
apakah produk aman untuk dikonsumsi atau tidak.
10. Operator mempergunakan pakaian yang terbuat dari ‘parachute material’ dan sarung
tangan yang dipergunakan diberi desinfektan setiap 15 menit.
11. Botol dan gelas diproduksi dari palet plastik hingga menjadi kemasan botol dan gelas
didalam pabrik yang sama dan hanya sesaat sebelum botol diisi dengan air, hal ini
meminimalisir kontak manusia untuk memastikan derajat kebersihan yang tinggi.
12. Semua air botolan diperiksa untuk melihat bila ada cacat di tutup dan lapisan pelindung.
13. Semua material yang dipergunakan diperiksa dan disetujui oleh BTC (Beverage
Technology Centre)
14. Dukungan teknis dari bottling line oleh BTC (Beverage Technology Centre)
15. Keseluruhan proses dari sumber hingga produk akhir berada dibawah pengawasan ketat
dan sesuai dengan Standar Manufaktur yang baik meski Indonesia kaya akan sumber
mata air, namun tidak semuanya layak menjadi sumber bahan baku untuk air minum RC.
Karenanya bagi RC, kerja keras untuk mencari sejumlah sumber air terbaik di seluruh
Indonesia, bukanlah main-main.
Sumber Mata Air
a) Pemilihan lokasi untuk mata air yang mengalir dengan sendirinya dan berlokasi jauh dari
perumahan.
b) Uji untuk memeriksa polusi dan kontaminasi,
c) Penelitian serta pemeriksaan efek dari kondisi yang berbeda selama 2 tahun
d) Pemeliharaan lingkungan disekeliling sumber pipa air dalam tanah untuk menghindari
kontaminasi.
e) Menciptakan kolam tertutup untuk perlindungan (menghindari resiko kontaminasi)
f) Mengadakan uji setiap jamnya untuk kandungan pH balance, kebersihan, kejernihan
dan keseimbangan mineral.
g) Mengadakan pemeriksaan radiologi setiap 4 tahun sekali (untuk kandungan radioaktif)
Omzet:
No Keterangan Jumlah
Biaya bahan baku
1 Biaya air baku
- Pertangki (Rp. 100.000 x 12 truk) Rp. 1.200.000
2 Ekstrak rasa buah : leci, jeruk, melon (@Rp
10.000.000)
Rp. 30.000.000
3 Biaya solar (18 truk) @5.400.000 x 3 Rp. 16.200.000
4 Biaya oli truk
@2 liter = Rp.100.000 x 18 truk Rp. 1.800.000
Jumlah biaya sumber air Rp. 49.200.000
Biaya pengolahan air:
1 Biaya pemiliharaan instalasi pompa Rp. 1.200.000
2 Biaya pemeliharaan alat-alat pengolahan air Rp. 2.800.000
3 Biaya pemakaian bahan pembantu
(label botol, biji plastik, tutup botol, karton)
Rp. 80.000.000
Jumlah Biaya pengolahan air: Rp. 110.000.000
Biaya periklanan:
1 Biaya periklanan di berbagai stasiun TV Rp. 50.000.000
2 Biaya periklanan di berbagai stasiun radio Rp. 5.000.000
3 Biaya periklanan lainnya Rp. 10.000.000
Jumlah biaya periklanan Rp. 65.000.000
Biaya perpajakan
1 PBB Rp. 65.000.000
2 Izin usaha Rp. 40.000.000
3 Listrik Rp. 150.000.000
Jumlah biaya perpajakan Rp. 125.000.000
Gaji pegawai
1 Gaji pegawai kantor (22 orang) Rp. 105.000.000
2 Gaji pegawai produksi
- @Rp. 1.500.000 x 300 Rp. 450.000.000
3 Gaji distributor
- Sopir pengirim dan sopir truk tangki
@Rp. 700.000 x 18 Rp.12.600.000
4 Satpam atau keamanan @Rp. 850.000 x 4 Rp. 3.400.000
5 OB @Rp.500.000 x 6 Rp. 3.000.000
Jumlah gaji pegawai Rp. 374.000.000
Biaya diluar usaha:
1 Biaya lain-lain Rp. 100.000.000
Jumlah biaya diluar usaha Rp. 100.000.000
TOTAL RINCIAN BIAYA Rp. 823.200.000
OMZET PERUSAHAAN
Kemasan 600 ml
Perhari memproduksi:
@truk 9000 liter x 12 = 108.000 liter = 108.000.000 ml
Botol: = 180.000 botol
Karton: = 7500 karton
@karton 7500 x 4 = 30.000
Perbulan memproduksi:
30.000 karton x 30 hari = 900.000 karton
Harga:
Perbotol : Rp. 1.500
Perkarton (24 biji) : Rp. 35.000
: Rp. 35.000 x 900.000 karton
: Rp. 3.150.000.000
ANALISIS SWOT ( STRENGHT, WEEKNESS, OPPURTUNITTY, DAN TREATH ):
Strenght
Perusahaan kami memiliki keunggulan disegala bidang. Kualitas air yang sangat terjaga,
kebersihan pabrik dan bahan-bahan yang kami gunakan adalah bahan yang tidak
menimbulkan efek samping ketika dikonsumsi. RC grup akan menjadi perusahhan air mineral
yang menembus pasar dunia dengan produk-produk berkualitas yang kami hasilkan.
Salah satu produk andalan yang kan kami produksi adalah air mineral dengan rasa buah-
buahan yang menyegarkan. Selain memproduksi air mineral original, kami juga memproduksi
air mineral dengan beberapa varian rasa buah yang tentunya tidak akan membuat konsumen
kecewa dengan produk yang akan kami luncurkan ini. RC akan memproduksi air mineral
dengan tiga varian rasa.
Weekness
RC sebagai perusahaan yang baru dirintis, kami sadar bahwa perusahaan kami butuh banyak
perbaikan. Dengan seiring berjalannya waktu, kami akan memperbaiki kekurangan dari
produk-produk yang kami produkdi dengan cara membuka kritik dan saran dari konsumen
untuk perusahaan kami, terutama untuk air mmineral dengan varian rasa buah. Kami sadar
bahwa sedikitnya varian rasa yang kami luncurkan, namun bejalan dengan peluncuran
produk ini, kami juga melakukan riset terhadap peminat dari produk kami.
Hasil penjualan perusahaan : Rp. 3.150.000.000
Pengeluaran total perusahaan : Rp. 823.200.000
Hasil bersih perusahaan : Rp. 2.326.800.000
Oppurtunity
Degan kelebihan (air mineral dengan varian rasa buah yang unik) yang perusahaan kami
produksi , peluang untuk tembus di pasar dunia semakin terbuka lebar, didukung dengan
promosi menarik yang akan kami lakukan untuk menjual produk kami, dan juga kualitas air
mineral yang sangat kami jaga. Varian rasa yang beragam yang tidak akan mempengaruhi
kualitas air mineral
Treath
Dengan banyaknya perusahaan air mineral yang baru, adalah suatu ancaman untuk
perusahaan yang baru kai rintis ini. Semakin ketatnya persaingan bisnis, membuat kami
sangat hati-hati dalammenjaga kualitas air mineral milik kkami, supaya kualitasnya terjaga
dan tidak dapat di jatuhkan oleh perusahaan air mineral lainya. Naiknya harga kebutuhan
sehari-hari juga sangat menjadi ancama untuk pemasaran produk baru kami. Sedikitnya
sumber mata air di indonesia membuat kami agak kesulitan dalam memilih yang terbaik
untuk para konsumen.
Struktur Organisasi:
Dewan
Komisaris
Audia Citra
Pradita
Direktur
Umum
Fibri
Nanang
Firman
Direktur
Pembelian &
Gudang
Wulan
Direktur
Administrasi
&Keuangan
A. Shely
Direktur
Pemasaran
Ibnu
Munfaridz
Manager Penjualan
Restu
Manager Promosi
Ria Indi
Manager Akutansi
Lyla Putri D.
Manager Keuangan
Lyla qurota A.
Manager Personalia
& Umum
Siti Elita Akasi
Manager Pembelian
Indra Sentika
Manager
Penerimaan
Qoriatusani
Manager Gudang
Kumala Ayu Wardani
Bagian Rekrutmen
Hanna Lintang
Bagian HUMAS
Diajeng Nilam
Bagian Kredit & Kasir
Ridha Dwitaminanti
Bagian Pembukuan &
Penagihan
Dewi Pitriani
Bagian Penjualan &
Pengiriman
Wilda Zulmi
Bagian Promosi & Riset
Pasar
Magfirotika Arga
Perencanaan Sumber Daya Manusia:
Sumber Daya Manusia dalam perusahaan air minum PT. Rajawali Citra, dibutuhkan
beberapa tenaga kerja, diantaranya meliputi :
1. Direktur utama
2. Direktur pembelian dan gudang
3. Direktur administrasi dan keuangan
4. Direktur pemasaran
5. Manager pembelian
6. Manager penerimaan
7. Manager gudang
8. Manager personalia dan umum
9. Manager keuangan
10. Manager akutansi
11. Manager penjualan
12. Manager promosi
13. Bagian rekrutmen
14. Bagian HUMAS
15. Bagian Kredit & Kasir
16. Bagian penagihan dan pembukuan
17. Bagian Pengiriman & Penjualan
18. Bagian Riset Pasar & Promosi
Adapun persyaratan-persyaratannya adalah sebagai berikut :
1. Direktur, persyaratannya :
a. Pekerja keras, smart, dan orientasi pada target, mempunyai kemampuan
leadership yang baik, teliti dan tegas.
b. Meiliki rasa tanggung jawab yang tinggi, tidak dipengaruhi kepentinga pribadi
dan golongan dalam menjalankan tugas.
c. Memiliki sense of bussines yang tinggi
d. Mampu menyusun dan melaksanakan bussines plan, secara efektif dan efisien
demi perkembangan, kemajuan, dan keuntungan perusahaan.
e. Menguasai prosedur operasional perusahaan Rajawali Citra
f. Memiliki jaringan dan hubungan yang luas di dunia bisnis.
g. Menguasai managemen penanggulangan resiko
h. Mampu mengoperasikan program computer minimal Microsoft office.
i. Jenjang pendidikan S1.
Adapun untuk bagian direktur pemasaran, direktur pembelian dan gudang, selain
persyaratan diatas, dibutuhkan tenaga ahli yang berpengalaman di bidang jual beli atau
dunia bisnis.
2. Manager, persyaratanya :
a. Mempunyai jiwa kepemimpinan yang baik.
b. Memiliki pengalaman selama minimal 5 tahun di bidang Sumber Daya
Manusia.
c. Mempunyai latar belakang pengetahuan psikologi.
d. Memiliki pengetahuan yang banyak mengenai prosedur hire and recruitment
e. Memiliki kemapuan menggunakan program computer miimal Microsoft office
dan aplikasi HR yang ada di computer.
Recruitment, Selection, and Placement:
Tujuan utama dari proses rekrutmen dan seleksi adalah untuk mendapatkan orang
yang tepat bagi suatu jabatan tertentu, sehingga orang tersebut mampu bekerja secara
optimal dan dapat bertahan di perusahaan untuk waktu yang lama, sedangkan penempatan
kerja itu sendiri adalah hasil akhir dari rekrutmen dan seleksi sesuai dengan tingkat
kemampuan dan potensi dari pekerja itu sendiri.
Penempatan kerja dari Rajawali Citra (RC) beserta wewenang dari setiap bagian-bagian
pekerjaannya itu antara lain, sebagai berikut :
1. Dewan Komisaris
Dewan Komisaris dari PT. Rajawali Citra adalah seorang wanita yang bernama Audia
Citra P, dimana dia adalah orang yang bertanggung jawab atau yang membawahi dari
Direktur Umum.
Kelebihan : Citra itu ditinjau dari segi kepemimpinan dia adalah orang yang pantas
untuk dijadikan pemimpin yang baik, ditambah citra adalah orang yang mempunyai
ide dan saham yang terbesar dalam perusahan ini.
2. Direktur Umum
Direktur Umum dari PT.Rajawali Citra adalah seorang laki-laki yang bernama Fibri
Firman Nanang.
Kelebihan : karena dapat dilihat pengalaman dan factor prestasi dari seorang fibri
yang dapat memimpin dan dapat bekerja sama dengan baik disertakan pula pada
pendidkan fibri itu sendiri.
3. Direkter Pembelian & Gudang
Direktur Pembelian & Gudang di pimpin oleh wulan.
Kelebihan : karena factor usia dan factor pengalaman yang sangat memadai dalam
urusan penerimaan,pembelian dan gudang yang dapat memberikan wewenang dan
kebijakan dalam berbagai hal diatas.
4. Direktur Administrasi & Keuangan
Direktur Administrasi & Keuangan dipimpin oleh Anasthasya Shely.
Kelebihan : karena factor kinerja dan factor dari latarbelakang pendidikan yang
sangat baik dalam bidang atau berangkutan dengan administrasi dan seluruh
dokumen penting yang berkaitan dengan kegiatan perusahaan yang berkaitn dengan
keuangan.
5. Direktur Pemasaran
Direktur Pemasaran dari PT.Rajawali Citra itu sendiri dipimpin oleh ibnu munfaridz.
Kelebihan : karena perusahaan ini menjual produk yang selalu diproduksi setiap hari,
maka sangat dibutuhkan orang-orang yang kreatif serta banyak ide.kemudian dapat
ditinjau dari segi pengalaman dan faiz adalah orang yang tepat untuk memimpin
bidang ini yang notabennya berwewenang dalam menetapkan haega barang dan jasa
kemudian menetapkan dan mengevaluasi upaya strategi dan kebijakan pemasaran
sertapengadaan barang dan jasa dan yang terakhir menetapkan sistem pengendalian
hasil produksi serta bahan baku dan pelengkap dari produk itu sendiri.
Manager & Bagian – Bagian Di PT. Rajawali Citra (RC)
1. Manager Pembelian yaitu dipimpin oleh Indra Sentika.
Kelebihan : karena Indra adalah orang yang sangat kritis dan teliti. Dimana pada
bagian ini sangat dibutuhkan orang yang dapat menguasai dan sigap dalam membuat
pemesanan pembelian dan pemesanan barang kepada pemasok serta dapat
membuat pembelian yang berfungsi untuk menambah stok barang bagi PT. RC itu
sendiri.
2. Manager Penerimaan yaitu dipimpin oleh Qoryatusani.
kelebihan : karena qory adalah orang yang sangat teliti dan sama cekatannya dengan
maneger pembelian, selain itu juga dapat ditinjau dari pengalaman dan pendidikan
dari qory itu sendiri . Jadi apabila ada barang yang tidak sesuai dengan pesanan dari
perusahan maka qory dapat menolak dan meminta ganti rugi apabila ada kerugian
terhadap perusahaan .
3. Manager Gudang yaitu dipimpin oleh Kumala Ayu Wardani.
Kelebihan : karena dari factor usia, factor pendidikan dan pengalaman yang sangat
memadai yang bisa memeriksa penjualan yang dibawa pelanggan saat ingin
melakukan retur penjualan mengontrol retur penjualan dan retur pembelian.
4. Manager Personalia & Umum yaitu Siti Elita Akasi
Kelebihan : karena dari factor pengalaman,factor kesehatan fisik & mental yang
dapat menilai dan mengukur kinerja pegawai, memberikan sangsi pada pegawai yang
melanggar aturan perusahaan dan memberikan saran-saran dan pertimbangan
kepada direktur.
5. Manager Keuangan yaitu Lyla qurotta a’yun
Kelebihan : karena factor pengalaman dan ditinjau dengan pendidikan yang sangat
memadai dengan potensi dengan tanggung jawab pada keuangan perusahaan.
6. Manager Akutansi yaitu Lila Putri Dewanti
Kelebihan : karena factor pengalaman, factor usia dan latarbelakang pendidikan yang
sangat memadai dalam menetapkan metode-metode yang digunakan dalam
pencatatan akutansi.
7. Manager Penjualan yaitu Restu
Kelebihan : karena factor usia dan dengan disertai kemampuan akademik dan
pendidikan serta mempunyai komunikasi yang baik dengan orang lain.
8. Manager Promosi yaitu Ria Indi
Kelebihan :karena factor usia dan factor pengalaman, kemudian ditambah dengan
pengalaman yang baik dan komunikasi yang baik.
9. Bagian rekrutmen yaitu Hanna Lintang P
Kelebihan :karena dapat ditinjau dengan latarbelakang pendidikan yang baik dan
dengan pengalaman serta seleksi yang baik sehingga dapat memperoleh karyawan
yang baik dan dapat bertanggungjawab dengan perusahaan.
10. Bagian HUMAS yaitu Diajeng Nilam
Kelebihan : karena difaktorkan dengan factor usia dan pengalaman dan pendidikan
yang sangat memadai dengan pekerjaan yang dapat berhubungan langsung dengan
orang sekitar.
11. Bagian Kredit & Kasir yaitu Ridha Dwiminanti
Kelebihan : dilihat dari segi pendidikan dan latarbelakang pengalaman. Sehingga
dapat memberikan tanggal dan cap lunas pada tiap bukti penerimaan dan
pengeluaran kas dan juga berwenang dan dan bertanggung jawab dalam menerima
dan mengeluarkan uang kas perusahan kemudian ditambah dengan menentukan
para pesaing usaha sehingga mengetahui kelemahan dan kelebihan guna
mendapatkan keuntungan.
12. Bagian penagihan dan pembukuan yaitu Dewi pitriani
Kelebihan : dapat ditinjau dalam segi pendidikan dan factor usia juga pengalaman
kerja sehingga dapat mengkoordinasi dengan kasir dan bagian pelayanan terhadap
validasi transaksi sebelum melakukan pencatatan pada sistem terkomputerisasi dan
juga membuattagihan dan mengirimkan kepada pemegang kartu kredit perusahaan
dilampiri dengan fakur penjualan kartu kredit.
13. Bagian Pengiriman & Penjualan yaitu Wilda Zulmi
Kelebihan : dapat dilihat dari factor usia dan pengalaman sehingga dapat mengontrol
penjualan serta pengiriman barang.
14. Bagian Riset Pasar & Promsi yaitu Magfirotika Arga T
Kelebihan : ditinjau dari pengalaman dan factor usia juga dengan didasari
latarbelakng pendidikan sehingga dapat menentukan pesaing usaha sehingga
mengetahui kelemahan dan kelebihan guna mendapatkan keuntungan dan juga
dapat memasarkan atau mempromosikan produk & mengusulkannya ke departemen
promosi dan juga menentukan pemasangan iklan terkait dengan promosi produk.
Analisa Jabatan:
NO. Jabatan Job Deskripsi Job Spesifikasi Note
1 Dewan Komisaris 1. Dewan Komisaris melakukan
pengawasan atas kebijaksanaan
Direksi dalam menjalankan
perseroan serta memberikan
nasehat kepada Direksi.
2. Dewan Komisaris berhak
Pendidikan
minimal S2
Berpengalaman
dalam
mengadakan
perjanjian antar
memeriksa dan mengetahui
tindakan Direksi.
3. Dewan Komisaris berhak meminta
penjelasan terkait dengan
pelaksanaan operasional
perusahaan.
4. Dewan Komosaris berhak
memberhentikan sementara
seorang atau lebih anggota Direksi
yang tindakannya bertentangan
dengan Anggaran Dasar dan
peraturan perundang-undangan
yang berlaku.
5. Apabila seluru anggota Direksi
diberhentikan dan sementara
Perseroan tidak mempunyai
seorang anggoata Direksi, maka
untuk sementara Dewan Komisaris
berhak untuk memberikan
kekuasaan sementara kepada
salah seorang anggota Dewan
Komisaris.
perusahaan
Mampu bekerja
sama dengan
seluruh unit
pekerja dengan
baik
Bertanggung
jawab, jujur
serta loyal
terhadap
perusahaan
2 Direktur Utama Memimpin seluruh dewan atau
komite eksekutif
Menawarkan visi dan imajinasi di
tingkat tertinggi (biasanya
bekerjasama dengan MD atau
CEO)
Memimpin rapat umum, dalam
hal: untuk memastikan
pelaksanaan tata-tertib;
keadilan dan kesempatan bagi
semua untuk berkontribusi
secara tepat; menyesuaikan
alokasi waktu per item masalah;
menentukan urutan agenda;
mengarahkan diskusi ke arah
Pekerja keras,
smart dan
orientasi pada
target,
mempunyai
kemampuan
leadership dan
komunikasi
yang baik, teliti
dan tegas
Memiliki rasa
tanggung
jawab yang
tinggi dan
tidak di
konsensus; menjelaskan dan
menyimpulkan tindakan dan
kebijakan
Bertindak sebagai perwakilan
organisasi dalam hubungannya
dengan dunia luar
Memainkan bagian terkemuka
dalam menentukan komposisi
dari board dan sub-komite,
sehingga tercapainya
keselarasan dan efektivitas
Mengambil keputusan
sebagaimana didelegasikan oleh
BOD atau pada situasi tertentu
yang dianggap perlu, yang
diputuskan, dalam meeting-
meeting BOD.
Menjalankan tanggung jawab
dari direktur perusahaan sesuai
dengan standar etika dan
hukum, sebagai referensi dalam
… (apapun standar dokumen
kebijakan direktur yang
mungkin Anda gunakan).
pengaruhi
kepentingan
pribadi dan
golongan
dalam
menjalankan
tugas
Memiliki sense
of business
yang tinggi
Mampu
menyusun dan
melaksanakan
business plan
secara efektif
dan efisien
demi
perkembangan
, kemajuan dan
keuntungan
perusahaan
Menguasai
prosedur
operasional
perusahaan
Dll.
D.
Pembelian&Gudang
Bertanggung jawab kepada: Direktur
utama
Membawahi: bagian pembelian,bagian
penerimaan,bagian gudang
Tugas:
menandatangani segala urusan
pembelian ,penerimaan,dan
gudang.
bertanggung jawab atas segala
urusan yang berhubungan
Pendidikan
minimal S2
Berpengalaman
dalam
mengadakan
perjanjian antar
perusahaan
Mampu bekerja
sama dengan
seluruh unit
dengan pembelian
Wewenang:
memberikan kebijaksanaan
mengenai hal-hal yang berkaitan
dengan pembelian dan gudang
pekerja dengan
baik
Bertanggung
jawab, jujur
serta loyal
terhadap
perusahaan
M. Pembelian Bertanggung jawab kepada: Direktur
pembelian dan gudang
Membawahi: -
Tugas:
mementukan pemasok yang
dipilih dalam pengadaan barang
mengeluarkan order pembelian
kepada pemasok yang dipilih
Wewenang:
membuat pemesanan
pembelian dan memesan
barang kepada pemasok
membuat pembelian yang berfungsi
untuk menambah stock barang
Berpendidikan
minimal S1
Bagian
Marketing
Mampu
mengkoordinir
dan mengawasi
segala kegiatan
pembelian
Berdedikasi
tinggi dan
bertanggungja
wab
M. Penerimaan Bertanggung jawab kepada: Direktur
pembelian dan gudang
Membawahi: -
Tugas:
memeriksa jenis,mutu, dan
kuantitas barang yang diterima
dari pemasok
bertanggungjawab untuk
menerima barang dari pembeli
yang berasal dari transaksi
penjualan
membuat laporan penerimaan
barang untuk melampiri memo
Berpendidikan
minimal S1
Bagian
Marketing
Mampu
mengkoordinir
dan
mengawasi
segala
kegiatan
penerimaan
Berdedikasi
tinggi dan
bertanggungja
wab
kredit yang dikirim ke direktur
pembelian dan gudang
Wewenang:
menolak barang yan dikirim
pemasok jika barang yang
dikirim tidak sesuai dengan
surat pesanan
mengotorisasi untuk
penerimaan barang yang jenis,
spesifikasi, mutu, kuantitas dan
pemasoknya seperti yang
tercantum menerima barang
yang diretur
M. Gudang Bertanggung jawab kepada: Direktur
pembelian dan gudang
Membawahi:-
Tugas:
memepersiapkan barang yang
akan dikirim
bertanggung jawab atas
penyimpanan kembali barang
yang diterima dari retur
penjualan
bertanggung jawab
menyerahkan surat order
penjualan dan barangnya ke
bagian pengiriman
mengajukan permintaan
pembelian sesuai dengan posisi
persediaan yang ada digudang
Wewenang:
memeriksa penjualan yang dibawa
pelanggan saat ingin melakukan retur
penjualan
mengontrol retur penjualan dan retur
pembelian
D. Administrasi dan
Keuangan
tugas :
Menciptakan penataan dan
pengawasan terhadap seluruh
aktifitas manajemen
administrasi, kepersonaliaan,
keuangan, dan urusan umum
yang merupakan dasar strategi
yang tak terpisahkan dari
seluruh system kegiatan dan
kinerja perusahaan.
Pemusatan perhatian pada
rencana, pelaksanaan dan
pengawasan manajemen
administrasi, kepersonaliaan,
keuangan dan urusan umum
yang mengacu pada kontinuitas
dan pengembangan perusahaan
secara keseluruhan sebagai
suatu straegi dasar seluruh
departemen /divisi.
Menetapkan acuan system dan
mekanisme manajemen
administrasi, kepersonaliaan,
keuangan dan urusan umum
yang ditata berdasarkan system
manajemen umum yang terus
berkembang sebagai suatu
kontribusi terhadap kelancaran
seluruh system kegiatan dan
kinerja perusahaan.
Menetapkan sasaran
manajemen secara konsetual,
mengarah pada pemenuhan
target perusahaan dalam
menata system manajemen
administrasi, kepersonaliaan,
* Pendidikan :
Perguruan tinggi S-
1
* pengalaman :
minimal 1 (satu)
tahun dalam
bidangnya.
* kemampuan :
- menguasai
dasar-dasar ilmu
administrasi,
kepersonaliaan,
keuangan, urusan
umum, computer,
dan pembukuan.
- dapat membuat,
menyusun dan
mengerjakan
konsep dan
kerangka kerja
yang berhubungan
dengan
penjadwalan,
aplikasi,
pengawasan, dan
pengembangan.
- mampu
merencanakan,
mengadakan dan
mengatur negoissi
dengan pihak-
pihak lain.
- mampu dan aktif
keuangan dan urusan umum
yang di dasarkan pada
pencerminan dari keputusan
strategi yang diambil oleh
perusahaan.
Berkaitan dengan hal-hal
mengenai pengembangan
system, kualitas, dan kuantitas
perusahaan dan staf.
Berkaitan dengan keuangan
organisasi perusahaan dalam
bidang pembukuan, audit,
system penganggaran dan
pembiyaan serta rencana
penjadwalan anggaran untuk
masa sekarang dan yang akan
datang.
Berkaitan dengan lancarnya
kinerja manajemen administrasi,
keperrsonaliaan, keuangan dan
urusan umum serta interpretasi
dari kebijaksanaan
pertanggungjawaban dan
prosedur-prosedur dalam
mereflesi secara cermat kondisi
departemental.
Menyiapkan informasi dan data
untuk pelaporan sesuai dengan
kebijksanaan dan prosedur-
prosedur yang telah ditentukan
berkaitan dengan anggaran
dasar dan anggaran rumah
tangga perusahaan mencakup
konsep, fungsi penggerak,
peraturan, procedural, dan
system.
Berhubungan dengan hokum
perusahaan.
berbahasa inggris.
* kecekatan dan
kecermatan :
dapat mem[rediksi
dan mengestimasi
variable resiko dan
peluang.
* kepemimpinan :
dapat memimpin
bawahan dengan
baik dalam rangka
melaksanakan
pekerjannya.
* prakarsa :
memiliki prakarsa
yang berkaitan
dengan tugas
terhadap
bawahannya.
* analisa : memiliki
kemampuan
menganalisa
kinerja
administrasi,
kepersonaliaan,
keuangan dan
urusan ummum
dengan baik dalam
rangka
pelaksanaan tugas
dan pengawasan.
* keadaaandarurat
: dapat berlaku
tenang dan
bijaksana teruama
Berkenaan dengan system
pengawasan terhadap kinerja
manajemen administrasi,
kepersonaliaan, keuangan dan
urusan umum.
#Fungsi utama :
- Bertanggung jawab atas seluruh
kegiatan, kinerja dan prosedur –
prosedur yang dipergunakan.
- Bertanggung jawab atas seluruh
kinerja, kebijakan dan prosedur-
prosedur manajemen
administrasi, kepersonaliaan,
keuangan dan urusan umum
secara umum.
- Bertanggung jawab terhadap
penelitian dan pengembangan
yang berhubungan dengan
kualitas keseluruhan kinerja
perusahaan.
#Tugas utama:
- Membuat, merumuskan,
menyusun, menetapkan konsep
dan rencama umum
perusahaan, mengarahkan dan
memberikan
kebijakan/keputusan atas segala
rancang bangun dan
impelemntasi manajemen
administrasi., kepersonaliaan,
keuangan dan urusan umum kea
rah pertumbuhan dan
perkembangan perusahaan.
- Mengarahkan karyawan untuk
meningkatkan seluruh sumber
dalam hal
penyelamatan
dokumen-
dokumen.
Dipelukan
kesabaran dalam
rangka pencapaian
hasil kerja dengan
ketelitian yang
tinggi. Berlaku
tenang, sabar,
teliti dan jujur.
daya yang ada secara optimal
bagi kepentingan perusahaan
- Memberikan kemampuan
professional secara optimal bagi
kepentingan perusahaan
- Melakukan pengawasan dan
pengendalian atas seluruh
kinerja manajemen administrasi,
kepersonaliaan, keuangan, dan
urusan umum bagi kepentingan
perusahaan.
#wewenang dan hak :
- Menerima imbalan kerja berupa
haji, insentif, inventariasi,
jaminan kesehatan, asuransi
kerja, cuti dan benefit lainnya
sesuai kesepakatan
- Mengarahkan para manager
bawah departemennya untuk
mengatur, membuat kebijakan
dan peraturan-peraturan
manajemen dan administrasi,
kepersonaliaan, keuangan dan
urusan uumum, melakukan
implementasi dan kinerja tak
terbatas bagi kepentingan
perusahaan.
- Melakukan kerjasama dalam
bentuk apapun dengan pihak
lain bagi kepentingan
perusahaan, atas persetujuan
direktur utama
Mempergunakan dan melakukan
implmentasi keuangan perusahaan bagi
kepentingan perusahaan.
M Personalia Tugas: laki-laki /
Bertanggung jawab dalam
penghitungan gaji, lembur
dan jamsostek.
Bertanggung jawab terhadap
administrasi kepegawaian.
Bertanggungjawab atas proses
rekrutmen dan pembinaan
karyawan
membuat perencanaan pegawai
sesuai kebutuhan dari setiap
departemen
bertanggungjawab dalam
memilih dan mendapatkan
pegawai yang sesuai dengan
kebutuhan- perusahaan
memberikan pelatihan kepada
pegawai agar mempunyai
motivasi kerja dan menemukan
solusi untuk setiap persoalan
yang dihadapi oleh pegawai
perusahaan
wewenang :
menilai dan mengukur kinerja
pegawai
memberikan sanksi kepada
pegawai yang melanggar aturan
perusahaan
memberikan saran-saran dan
pertimbangan kepada direktu
perempuan max
45th
S1/D3 Hukum ,
Psikologi ,
Management
menguasai Ms.
Office
Pengalaman
dibidang HRD
minimal 5 tahun.
Jujur, teliti,
pekerja keras
dan mengerti
aspek-aspek
HRD.
Menguasai
peraturan
ketenagakerjaan
Indonesia
Menguasai
perhitungan
Pajak
Karyawan/ti
menguasai
bahasa Inggris ,
Mandarin ,
Jepang
B rekrutmen nama jabatan : bagian rekrutmen
department/divisi : bagian rekrutmen
atasan : manager personalia & umum
a. Warga Negara
Indonesia (WNI)
b. Jenis kelamin :
pria dan wanita
c. Usia maksimal
bawahan : -
lokasi kerja : kantor pusat
Ringkasan
Mencari, merekrut, dan menyaring
pelamar kerja untuk mengisi pos
pekerjaan saat ini dan yang akan
datang serta mempromosikan peluang
pengembangan karir di dalam sebuah
organisasi.
Tanggung Jawab
·Memberikan saran mengenai
penyusunan, persiapan, dan
implementasi program rekrutmen dan
retensi kepada pihak manajemen.
·Melakukan pengecekan latar belakang
dan referensi pelamar kerja.
·Menghubungi pelamar kerja dan
menginformasikan kesempatan kerja,
pertimbangan, dan seleksinya.
·Membangun dan menjaga hubungan
dengan manajer perekrutan untuk
mengikuti perkembangan tren
perekrutan saat ini dan yang akan
dating serta keperluan bisnis lainnya.
·Mengevaluasi kriteria penyeleksian
dan rekrutmen untuk memastikan
kepatuhan terhadap standar testing,
statistik, dan profesionalisme serta
menganjurkan revisi jika diperlukan.
·Memberitahukan kepada pelamar
35 tahun
d. Memiliki/
memperoleh ijazah
sesuai dengan
formasi yang
dibutuhkan dengan
Nilai rata – rata
7,00.
e. Berbadan sehat
dan tidak buta
warna
g. Bersedia
ditempatkan sesuai
formasi yang
ditetapkan.
h. Berkelakuan baik
i. Tidak pernah
terlibat narkoba
dan atau
psikotropika.
j. Tidak bertato
baik pria maupun
wanita
k. Khusus pria tidak
bertindik
l. Tidak sedang
dalam ikatan kerja
langsung dengan
instansi lain.
kerja yang potensial tentang fasilitas,
operasional/cara kerja, tunjangan, dan
kesempatan karir dalam organisasi.
·Mewawancarai pelamar kerja yang
potensial untuk memperoleh informasi
tentang pengalaman kerja, pelatihan,
pendidikan, dan keterampilan kerja.
·Mengatur jadwal wawancara dan
menyediakan transportasi jika
diperlukan.
·Mengikuti perkembangan perundang-
undangan yang berkaitan dengan
rekrutmen.
·Mencari kandidat pegawai sesuai
dengan posisi yang ditawarkan di
gudang data komputer, jaringan bisnis,
media perekrutan di Internet, telepon,
media offline, perusahaan perekrutan,
dan referensi pegawai.
·Mencari kandidat pegawai sesuai
dengan posisi yang ditawarkan serta
mengatur job fair dengan perwakilan
universitas.
·Melakukan review and evaluasi
terhadap persyaratan si pelamar kerja
menurut panduan yang ada.
·Menyaring dan mereferensikan
pelamar kerja ke personel SDM di
perusahaan serta membuat
rekomendasi jika diperlukan.
·Menyampaikan informasi tentang
posisi pekerjaan yang ditawarkan serta
kesempatan pengembangan karir
kepada organisasi-organisasi sosial
maupun di konferensi atau seminar
yang dihadiri.
·Memberikan saran kepada manajer
dan karyawan mengenai prosedur dan
kebijakan kepegawaian.
·Mempekerjakan kandidat dan
mengesahkan dokumen yang berkaitan
dengan posisi pekerjaannya.
·Menyiapkan dan mengelola
pembukuan karyawan.
·Menyiapkaan proyeksi tahunan
anggaran perekrutan sebagai
pertimbangan dan supervisi.
·Mengacu kepada badan atau biro
penyeleksian dan pengujian untuk
mengevaluasi hasil tes si pelamar serta
menghubungi kandidat yang potensial
untuk diwawancara.
·Mengawasi personel yang
mengerjakan pengarsipan, pengetikan,
dan kegiatan pembukuan lainnya.
B humas nama jabatan : bagian humas
department/divisi : bagian humas
atasan : manager personalia & umum
bawahan : -
- Pendidikan Min.
S1 Sosial /
Hukum
- Pengalaman
bekerja di
bidangnya min.
lokasi kerja : di pusat kantor dan di luar
kantor, dimana ia di tugaskan
Humas (Hubungan masyarakat) atau
yang juga dikenal dengan sebutan
Public Relations (PR). Tugas seorang
PR Manager secara umum adalah
merencanakan dan mengembangkan
komunikasi yang lebih bersifat
korporat, meliputi penulisan berita
korporat, membina hubungan baik
dengan pihak eksternal perusahaan,
termasuk membina hubungan dengan
media (jurnalis, news editor, dll),
sekaligus juga bertanggung jawab
terhadap lancarnya komunikasi di
tingkat internal perusahaan, misalnya
dengan menerbitkan buletin karyawan,
dll.
Dalam menjalankan tugasnya, ia juga
berhubungan dengan Brand/Marketing
Manager menyangkut komunikasi
internal dan eksternal berita-berita
seputar aktifitas brand. Beberapa
project bahkan perlu dilakukan
bersama antara PR manager dan
Brand/Marketing Manager dalam
kaitan program PR campaign sebuah
brand yang menjadi bagian dari
program IMC (Integrated Marketing
Communication).
Tugas dan Kewajiban
1. Bertugas mengadakan
kegiatan yang berkaitan
dengan kehumasan.
2. Berkewajiban
3 tahun,
diutamakan di
industri air
mineral
- Memahami
pengurusan
perijinan di
perusahaan air
mineral
- Sehat Jasmani
dan Rohani.
Dapat
mengoperasikan
Ms. Word dan
Ms. Excel
memepertanggungjawab
kan kegiatan kepada
Ketua Umum melalui
ketua Bidang Humas.
Hak dan Wewenang
1. Berhak menyusun
konsep, rencana kerja
dalam Humas IMAMA
2. Berwenang mengadakan
kegiatan berkaitan
dengan Humas
Berhak mengadakan kooordinasi
dengan pengurus lainnya dalam
organisasi IMAMA
M keuangan nama jabatan : manager keuangan
department/divisi : manager keuangan
atasan : direktur administrasi &
keuangan
bawahan : bagian kasir & bagian kredit
lokasi kerja : kantor pusat
Finance Manager: Tugas & Tanggung
Jawab - FinanceManager, sebuah posisi
jabatan penting sebagai ujung tombak
dalam kaitan dengan finance. Seperti
apa sih gambaran tugas dan tanggung
jawab seorang yang memegang
jabatan Finance Manager itu?
Tujuan Jabatan:
Merencanakan, mengembangkan, dan
- keahlian di
bidang
akuntansi dan
ekonomi
- pengalaman di
bidang
perbankan dan
pembuatan
laporan
keuangan dan
analisis data.
- memiliki
pengetahuan
tentang
manajemen dan
Bisnis sejak
pekerjaannya
memerlukan
perencanaan
untuk masa
depan dan
mengontrol fungsi keuangan dan
akuntansidi perusahaan dalam
memberikan informasi keuangan
secara komprehensif dantepat waktu
untuk membantu perusahaan dalam
proses pengambilan keputusanyang
mendukung pencapaian target financial
perusahaan.
Tanggung Jawab Utama
1. Mengelola fungsi akuntansi dalam
memproses data dan
informasikeuangan untuk
menghasilkan laporan keuangan yang
dibutuhkanperusahaan secara akurat
dan tepat waktu.
2. Mengkoordinasikan dan mengontrol
perencanaan, pelaporan
danpembayaran kewajiban pajak
perusahaan agar efisien, akurat,
tepatwaktu, dan sesuai dengan
peraturan pemerintah yang berlaku.
3. Merencanakan, mengkoordinasikan
dan mengontrol arus kasperusahaan
(cashflow), terutama pengelolaan
piutang dan hutang,sehingga
memastikan ketersediaan dana untuk
operasionalperusahaan dan kesehatan
kondisi keuangan.
4. Merencanakan dan
mengkoordinasikan penyusunan
anggaranperusahaan, dan mengontrol
penggunaan anggaran tersebut
untukmemastikan penggunaan dana
secara efektif dan efisien
dalammenunjang kegiatan operasional
perusahaan.
5. Merencanakan dan
koordinasi
orang.
- Kepemimpinan
dan teknik pada
pengambilan
keputusan juga
kualitas sangat
penting bahwa
ia harus miliki.
Selain dari yang
telah disebutkan
- memiliki
keahlian
matematika
seperti
aritmatika dan
akuntansi pasti
akan membuat
tugas di tangan
lebih mudah.
- Keterampilan
menulis yang baik
juga harus jelas
dan terakhir, ia
harus mampu
mengetahui dan
memahami hukum
mengenai bisnis,
pinjaman dan
aturan hukum atau
etika.
- Teknis utama
untuk kualifikasi
harus mencakup
menjadi lulusan
akuntansi atau
administrasi bisnis
dengan tahun
mengkoordinasikan pengembangan
sistem danprosedur keuangan dan
akuntansi, serta mengontrol
pelaksanaannyauntuk memastikan
semua proses dan transaksi keuangan
berjalandengan tertib dan teratur,
serta mengurangi risiko keuangan.
6. Mengkoordinasikan dan melakukan
perencanaan dan analisa
keuanganuntuk dapat memberikan
masukan dari sisi keuangan bagi
pimpinanperusahaan dalam mengambil
keputusan bisnis, baik untuk
kebutuhaninvestasi, ekspansi,
operasional maupun kondisi keuangan
lainnya.
7. Merencanakan dan
mengkonsolidasikan perpajakan
seluruhperusahaan untuk memastikan
efisiensi biaya dan kepatuhan
terhadapperaturan perpajakan
Indikator:
1.Ketepatan waktu penyerahan laporan
keuangan
2.Akurasi laporan keuangan
3.Ketepatan waktu penyerahan laporan
pajak
4.Akurasi dan kelengkapan dokumen
5.Efisiensi
6.Cashflow
7.Rasio keuangan
8.Anggaran Perusahaan
9.Budget variance
10.Tingkat risiko keuangan perusahaan
11.Hasil audit keuangan
12.Rencana keuangan
13.Rasio keuangan
pengalaman
disukai.
14.Tax ratio
15.Tax compliance
Tugas fungsional manajemen keuangan
adalah:
1. Menetapkan struktur keuangan
entitas. Yaitu menetapkan
kebutuhan entitas akan dana
untuk sekarang (modal kerja
jangka pendek) dan masa depan
(keperluan investasi jangka
panjang) dan menetapkan
sumber dana yang dapat
menutup kebutuhan-kebutuhan
itu secara sehat. Di dalam
prinsipnya, kebutuhan dana
jangka pendek dibiayai oleh
sumber jangka pendek, dan
kebutuhan dana jangka panjang
dibiayai dari sumber jangka
panjang.
2. Mengalokasikan dana
sedemikian agar dapat
memperoleh tingkat efisiensi
atau profitabilitas yang optimal.
3. Mengendalikan keuangan
perusahaan dengan
mengadakan sistem dan
prosedur yang dapat mencegah
penyimpangan dan mengambil
langkah perbaikan jika terjadi
penyimpangan di dalam
pelaksanaan usaha dan
memengaruhi struktur
keuangan dan alokasi dana.
4. Tugas-tugas dasar yang
diemban oleh seorang menejer
keuangan secara umum adalah :
1. Mendapatkan Dana
Perusahaan
2. Menggunakan Dana
Perusahaan
3. Membagi Keuntugan / Laba
Perusahaan
5. Tujuan Manajemen Keuangan :
Tujuan dengan adanya manajer
keuangan untuk mengeloa dana
perusahaan pada suatu
perusahaan secara umum
adalah untuk memaksimalisasi
nilai perusahaan. Dengan
demikian apabila suatu saat
perusahaan dijual maka
harganya dapat ditetapkan
setinggi mungkin.
- bertanggung jawab dalam
mengkoordinasikan dan
mengarahkan kegiatan
keuangan dari para pekerja
dalam perusahaan departemen,
cabang atau kantor.
Ada tiga tujuan utama yang
seorang manajer keuangan
harus selalu ada dalam pikiran
dan ini adalah:
- untuk dapat mengarahkan
karyawan transaksi keuangan
dan pastikan bahwa mereka
terkoordinasi dengan baik
untuk menolak atau menyetujui garis
kredit berkaitan dengan berbagai
transaksi seperti real estat atau
komersial dan jalur kredit berkaitan
dengan pinjaman untuk penggunaan
pribadi.
B kasir nama jabatan : bagian kasir
department/divisi : bagian kasir
atasan : manager keuangan
bawahan : -
lokasi kerja : kantor pusat
Tugas
1. Menjalankan proses penjualan
dan pembayaran
2. Melakukan pencatatan atas
semua transaksi
3. Membantu pelanggan dalam
memberikan informasi
mengenai suatu produk
4. Melakukan proses transaksi
pelayanan jual beli serta
melakukan pembungkusan
5. Melakukan pengecekan atas
jumlah barang pada sat
penerimaan barang
6. Melakukan pencatatan kas fisik
serta melakukan pelaporan
kepada atasan.
7. Melakukan pengecekan atas
stok bulanan
Kewajiban Khusus
Melakukan penghitungan secara
teliti agar tidak terjadi selisih
antara produk dan uang yang
- Pendidikan :
Minimal lulusan
SMA atau
lulusan diploma
- Pengalaman
kerja : minimal
pernah bekerja
di bagian kasir di
perusahaan lain
- Menguasai
Manajemen Kas
- Mampu
berhitung
Dengan Baik
- Menguasai MS
Excel, MS Word
ada dengan laporan yang
dibuat.
Melakukan pembukuan dengan
baik dan benar
Mampu berkomunikasi dengan
baik dan benar
Terampil dalam melayani
konsumen
Jujur dan andal, tepat, jujur
Keterampilan dalam berkomunikasi
B kredit nama jabatan : bagian kredit
department/divisi : bagian kredit
atasan : manager keuangan
bawahan : -
lokasi kerja : kantor pusat
Tugas:
memberi otorisasi
penghapusan piutang yang
sudah tidak dapat ditagih lagi
Memeriksa data kredit
pelanggan yang mencakup
sejarah kredit dan batas kredit
pelanggan
melakukan pengumpulan
informasi tentang kemampuan
keuangan calon anggota
bertanggung jawab atas pemberian
kartu kredit kepada pelanggan terkirim
Pria/Wanita
Usia max 36
Tahun
Sehat
jasmani/rohani
Pendidikan
Minimal
SMA/D3
Bisa Berbahasa
Indonesia
dengan baik dan
benar
M akutansi nama jabatan : manager akuntansi
department/divisi : manager akuntansi
sarjana ekonomi
akuntansi
sudah
atasan : direktur administrasi &
keuangan
bawahan : bagian penagihan & bagian
pembukaan
lokasi kerja : di pusat kantor
Tugas:
bertanggung jawab pada uruan
piutang, utang, penagihan,dan
pembukuan
memeriksa kebenaran penulisan
dan perhitungan kwitansi dan
surat jalan
memeriksa limit piutang dari
setiap peruahaan
mendistribusikan dan penjualan
Wewenang:
Menetapkan metode-metode yang
digunakan dalam pencatatan
akuntansi
berpengalaman
di bidang
akuntansi dan
keuangan,
perpajakan,
costing, cash
flow, budgeting.
Bisa
mengaplikasikan
komputer.
B penagihan nama jabatan : bagian penagihan
department/divisi : bagian penagihan
atasan : manager akuntansi
bawahan : -
lokasi kerja : di luar kantor, di tempat
yang perusahaan tugaskan
A.TUGAS POKOK PEKERJAAN
Melakukan tukar faktur atau penagihan
ke pelanggan sesuai dengan nota yang
Pria umur 20-25
thn
Pendidikan SMA
/ SMK, Jujur,
Sehat jasmani &
rohani,
Komunikatif,
dan Menguasai
semua hal yg
berhubungan dg
penagihan,
Memiliki sim C,
Kooperatif
sudah jatuh tempo berdasarkan
informasi dari bagian administrasi.
B.TANGGUNG JAWAB
1.Menerima nota penjualan / invoice
atau tanda terima faktur dari bagian
administrasi untuk ditagih ke
pelanggan.
2.Menyerahkan hasil tagihan berupa
uang cash, giro, tanda terima faktur
atau nota penjualan pada hari itu juga
ke bagian administrasi dengan
melakukan tanda terima sesuai yang
telah ditentukan.
3.Meneruskan informasi ke bagian
terkait jika ada keluhan atau masukan
dari pelanggan.
4.Melakukan komunikasi dengan
bagian lainnya seperti administrasi,
sales, gudang dan pengiriman agar
proses bisnis berjalan dengan baik.
5.Melakukantugas-tugas lainnya yang
diberikan oleh atasan langsung.
C.WEWENANG
1.Memberikan informasi ke manager
MT apabila tidak ada penyelesaian
permasalahan yang sebelumnya sudah
didiskusikan dengan koordinator
cabang.
2.Meminta bantuan tenaga sales untuk
menyelesaikan tagihan yang
bermasalah dan memberikan masukan
ke bagian terkait untuk
dipertimbangkan apakah
diperbolehkan dikirim barang atau
tidak.
HUBUNGAN KERJA:
# Hubungan kerja internal perusahaan
- koordinator cabang : menerima
instruksi pekerjaan sebagai
acuan dn agenda kerja
- administrasi : melaporkan hasil
kerja
# Hubungan kerja eksternal
perusahaan
- Konsumen : Menagih ke
pelanggan perihal tagihan yang sudah
jatuh tempo untuk dilakukan
pembayaran.
- Melayani keluhan dari pelanggan
dengan baik dan diteruskan ke pihak
terkait untuk ditindak lanjuti.
B pembukuan nama jabatan : bagian pembukuan
department/divisi : bagian pembukuan
atasan : manager akuntansi
bawahan : -
lokasi kerja : kantor pusat
Responsibilities:
Bertanggung jawab untuk memeriksa,
menghitung, membuat bon / faktur /
Mampu dan
mengerti
Perpajakan Rapi
dalam bekerja
Semangat dalam
bekerja Single,
usia Max 35
Tahun, Wanita
Dapat bekerja
sama dengan
sesama Rekan
kerja Rajin, Ulet
tagihan
Tugas:
melaksanakan penyelesaian
administrasi keuangan
melaksanakan pembayaran gaji
dan tunjangan-tunjangan
lainnya
melaksanakan tata pembukuan
keuangan
menyimpan dan melaporkan
dana operasional transaksi
secara harian dan bulanan
Wewenang:
melakukan koordinasi dengan kasir dan
bagian pelayanan terhadap validasi
transaksi sebelum melakukan
pencatatan pada sistem
terkomputerisasi
dan
bertanggung
Jawab Tidak
pernah alph.
menguasai
pembukuan /
akuntansi,
menguasai
program exel.
usia max 23 th.
serius bekerja.
D pemasaran Bertanggung jawab kepada: Direktur
utama
Membawahi: departemen
penjualan,departemen promosi
Tugas:
merencanakan dan
merumuskan kebijakan strategis
yang menyangkut pemasaran
memonitoring dan
mengarahkan proses-proses
diseluruh divisi direktorat
pemasaran
melakukan koordinasi strategis
antar direktorat
memberikan masukan pada
Laki-laki
Lulusan D3
(Fresh Graduate
Welcome)
Mengerti
Pemasaran dan
Promosi
Mempunyai
kemampuan
berbahasa
Inggris yang baik
Komunikatif
Mampu
menangani
keluhan
pelanggan
direktur utama dalam
memutuskan hal-hal yang
berkaitan dengan pemasaran
Wewenang:
menetapkan pedoman harga
barang dan jasa
menetapkan dan mengevaluasi
upaya strategis dan kebijakan
pemasaran serta pengadaan
barang dan jasa
menetapkan sistem pengendalian hasil
produksi serta bahan baku dan
pelengkap
Mampu
mengoperasikan
Komputer
(Word, Excel
dll.)
Diutamakan bisa
menggunakan
Mobil atau
motor
Memiliki SIM A
atau SIM C
M penjualan Bertanggung jawab kepada: Direktur
pemasaran
Membawahi: bagian order penjualan
,bagain pengiriman
Tugas:
bertanggungjawab kepada
direktur pemasaran
mengkoordinir penjualan agar
memenuhi target
menyusun rencana penjualan
mengikuti dan menganalisa
fperkembangan pasar
menganalisa laporan penjualan &
mengadakan evaluasi serta
memberikan saran dalam rangka
peningkatan penjualan
Wewenang:
memberikan kebijakan-kebijakan atas
rencana penjualan
Wanita
Jenjang
pendidikan
minimal SMA
atau Sederajat
Mampu
mengoperasikan
komputer,
antara lain
Microsoft
Office, Word
dan Excel
Mampu
berbahasa
Inggris
Rapi, teliti,
cekatan, jujur dan
bertanggung
jawab
B pengiriman Bertanggung jawab kepada: Memiliki
Departemen penjualan
Membawahi:
Tugas:
menyerahkan barang yang
dipesan sesuai dg
mutu,kuantitas,spesifikasinya
sesuai dg yang tercantum dalam
tembusan faktur penjualan
kartu kredit yang diterima dari
penjual
Wewenang:
meng-otorisasi dalam membuat nota
pengiriman
DEPARTEMEN PROMOSI
Bertanggung jawab kepada:direktur
pemasaran
Membawahi:bagian riset pasar,bagian
promosi
Tugas:
bertanggungjawab atas
kegiatan pemasaran
menerima dan memahami
setiap keluhan pelanggan
membuat rencana “costumer
visit” dan “costumer call” untuk
periode tertentu
Wewenang:
menetapkan cara mempromosikan
barang ke pelanggan
kemampuan
tanggung jawab
dalam menerima
barang .
Jujur, Ulet,
memiliki
loyalitas yang
tinggi dan mau
bekerja keras .
Leadership
,energik,kreatif
dan Inovatif &
mampu bekerja
secara team.
Memiliki
kemampuan
berkomunikasi
yang baik dan
kepribadian
yang menarik.
Jujur, Ulet,
memiliki
loyalitas yang
tinggi dan mau
bekerja keras .
Leadership
,energik,kreatif
dan Inovatif &
mampu bekerja
secara team.
Berwibawa dan
bertanggung
jawab.
Kompensasi:
DEWAN KOMISARIS
Direktur Utama : Rp.15.000.000
Direktur Administrasi&Keuangan : Rp.10.000.000
Direktur PEMBELIAN & GUDANG : Rp.10.000.000
Direktur Pemasaran : Rp.10.000.000
Manager Pembelian : Rp.5.000.000
Manager Penerimaan : Rp.5.000.000
Manager Gudang : Rp.5.000.000
Manager Personalia & Umum : Rp.5.000.000
Manager Keuangan : Rp.5.000.000
Manager Akutansi : Rp.5.000.000
Manager Penjualan : Rp.5.000.000
Manager Promosi : Rp.5.000.000
Bagian Rekrutmen : Rp.2.000.000
Bagian Humas : Rp.2.000.000
Bagian Kasir : Rp.2.000.000
Bagian Pengajian : Rp.2.000.000
Bagian Kredit : Rp.2.000.000
Bagian Penagihan : Rp.2.000.000
Bagian Pembukuan : Rp.2.000.000
Bagian Pengiriman : Rp.2.000.000
Bagian Penjualan : Rp.2.000.000
Bagian Riset Pasar : Rp.2.000.000
Bagian Promosi : Rp.2.000.000

Weitere ähnliche Inhalte

Ähnlich wie Perusahaan. pio

Pengolahan pelastik pelastik bekas kelompok
Pengolahan pelastik pelastik bekas kelompokPengolahan pelastik pelastik bekas kelompok
Pengolahan pelastik pelastik bekas kelompokviktoriusiwan91
 
Tugas pelestarian lingkungan LIMBAH PEBRIK
Tugas pelestarian lingkungan LIMBAH PEBRIKTugas pelestarian lingkungan LIMBAH PEBRIK
Tugas pelestarian lingkungan LIMBAH PEBRIKanitawulandari11
 
Hdi pure presentation edit tanpa bisnis
Hdi pure presentation edit tanpa bisnisHdi pure presentation edit tanpa bisnis
Hdi pure presentation edit tanpa bisnisBillionaires
 
TUGAS MANAGEMENT STRATEGI (AQUA).pptx
TUGAS MANAGEMENT STRATEGI (AQUA).pptxTUGAS MANAGEMENT STRATEGI (AQUA).pptx
TUGAS MANAGEMENT STRATEGI (AQUA).pptxElviNasriandani
 
25442461 business-plan-paling-baru
25442461 business-plan-paling-baru25442461 business-plan-paling-baru
25442461 business-plan-paling-baruPT. BEHAESTEX
 
Workshop Technology & Engineering for Student - Wijanarko (Retech Solution In...
Workshop Technology & Engineering for Student - Wijanarko (Retech Solution In...Workshop Technology & Engineering for Student - Wijanarko (Retech Solution In...
Workshop Technology & Engineering for Student - Wijanarko (Retech Solution In...sekolahbatasnegeri
 
Tata Kelola Keuangan Pemerintahan (How to Managed)!
Tata Kelola Keuangan Pemerintahan (How to Managed)! Tata Kelola Keuangan Pemerintahan (How to Managed)!
Tata Kelola Keuangan Pemerintahan (How to Managed)! YessicaClaudian
 
Isi makalah LAPORAN SANITASI LINGKUNGAN DI INDUSTRI “COCO NONO”
Isi makalah LAPORAN SANITASI LINGKUNGAN DI INDUSTRI “COCO NONO”Isi makalah LAPORAN SANITASI LINGKUNGAN DI INDUSTRI “COCO NONO”
Isi makalah LAPORAN SANITASI LINGKUNGAN DI INDUSTRI “COCO NONO”Febsi Meri
 
MANAJEMEN LIMBAH PABRIK KARET DALAM RANGKA PENURUNAN KADAR BOD (BIOLOGICAL OX...
MANAJEMEN LIMBAH PABRIK KARET DALAM RANGKA PENURUNAN KADAR BOD (BIOLOGICAL OX...MANAJEMEN LIMBAH PABRIK KARET DALAM RANGKA PENURUNAN KADAR BOD (BIOLOGICAL OX...
MANAJEMEN LIMBAH PABRIK KARET DALAM RANGKA PENURUNAN KADAR BOD (BIOLOGICAL OX...Asramid Yasin
 
Proposal kewirausahaan
Proposal kewirausahaanProposal kewirausahaan
Proposal kewirausahaanAnisa Fitri
 
Hbl, ade ayu larassati, hapzi ali,lingkungan perusahaan aqua, universitas mer...
Hbl, ade ayu larassati, hapzi ali,lingkungan perusahaan aqua, universitas mer...Hbl, ade ayu larassati, hapzi ali,lingkungan perusahaan aqua, universitas mer...
Hbl, ade ayu larassati, hapzi ali,lingkungan perusahaan aqua, universitas mer...adeayularassati
 
PPT Business Plan 20052016
PPT Business Plan 20052016PPT Business Plan 20052016
PPT Business Plan 20052016Dian Khaerunnisa
 
Workshop Technology & Engineering for Teacher - Wijanarko (Retech Solution In...
Workshop Technology & Engineering for Teacher - Wijanarko (Retech Solution In...Workshop Technology & Engineering for Teacher - Wijanarko (Retech Solution In...
Workshop Technology & Engineering for Teacher - Wijanarko (Retech Solution In...sekolahbatasnegeri
 
Kearifan lokal dalam pemanfaatan sumber daya alam
Kearifan lokal dalam pemanfaatan sumber daya alamKearifan lokal dalam pemanfaatan sumber daya alam
Kearifan lokal dalam pemanfaatan sumber daya alamdeviarsel
 

Ähnlich wie Perusahaan. pio (20)

Pengolahan pelastik pelastik bekas kelompok
Pengolahan pelastik pelastik bekas kelompokPengolahan pelastik pelastik bekas kelompok
Pengolahan pelastik pelastik bekas kelompok
 
Tugas pelestarian lingkungan LIMBAH PEBRIK
Tugas pelestarian lingkungan LIMBAH PEBRIKTugas pelestarian lingkungan LIMBAH PEBRIK
Tugas pelestarian lingkungan LIMBAH PEBRIK
 
Hdi pure presentation edit tanpa bisnis
Hdi pure presentation edit tanpa bisnisHdi pure presentation edit tanpa bisnis
Hdi pure presentation edit tanpa bisnis
 
Sains B6D4E1
Sains B6D4E1Sains B6D4E1
Sains B6D4E1
 
CV.MULTINDO JAYA RENDI
CV.MULTINDO JAYA RENDICV.MULTINDO JAYA RENDI
CV.MULTINDO JAYA RENDI
 
TUGAS MANAGEMENT STRATEGI (AQUA).pptx
TUGAS MANAGEMENT STRATEGI (AQUA).pptxTUGAS MANAGEMENT STRATEGI (AQUA).pptx
TUGAS MANAGEMENT STRATEGI (AQUA).pptx
 
25442461 business-plan-paling-baru
25442461 business-plan-paling-baru25442461 business-plan-paling-baru
25442461 business-plan-paling-baru
 
Business Plan
Business PlanBusiness Plan
Business Plan
 
Workshop Technology & Engineering for Student - Wijanarko (Retech Solution In...
Workshop Technology & Engineering for Student - Wijanarko (Retech Solution In...Workshop Technology & Engineering for Student - Wijanarko (Retech Solution In...
Workshop Technology & Engineering for Student - Wijanarko (Retech Solution In...
 
Tata Kelola Keuangan Pemerintahan (How to Managed)!
Tata Kelola Keuangan Pemerintahan (How to Managed)! Tata Kelola Keuangan Pemerintahan (How to Managed)!
Tata Kelola Keuangan Pemerintahan (How to Managed)!
 
Isi makalah LAPORAN SANITASI LINGKUNGAN DI INDUSTRI “COCO NONO”
Isi makalah LAPORAN SANITASI LINGKUNGAN DI INDUSTRI “COCO NONO”Isi makalah LAPORAN SANITASI LINGKUNGAN DI INDUSTRI “COCO NONO”
Isi makalah LAPORAN SANITASI LINGKUNGAN DI INDUSTRI “COCO NONO”
 
MANAJEMEN LIMBAH PABRIK KARET DALAM RANGKA PENURUNAN KADAR BOD (BIOLOGICAL OX...
MANAJEMEN LIMBAH PABRIK KARET DALAM RANGKA PENURUNAN KADAR BOD (BIOLOGICAL OX...MANAJEMEN LIMBAH PABRIK KARET DALAM RANGKA PENURUNAN KADAR BOD (BIOLOGICAL OX...
MANAJEMEN LIMBAH PABRIK KARET DALAM RANGKA PENURUNAN KADAR BOD (BIOLOGICAL OX...
 
Proposal kewirausahaan
Proposal kewirausahaanProposal kewirausahaan
Proposal kewirausahaan
 
Hbl, ade ayu larassati, hapzi ali,lingkungan perusahaan aqua, universitas mer...
Hbl, ade ayu larassati, hapzi ali,lingkungan perusahaan aqua, universitas mer...Hbl, ade ayu larassati, hapzi ali,lingkungan perusahaan aqua, universitas mer...
Hbl, ade ayu larassati, hapzi ali,lingkungan perusahaan aqua, universitas mer...
 
Proposal Pembuatan KRIPEY'S.docx
Proposal Pembuatan KRIPEY'S.docxProposal Pembuatan KRIPEY'S.docx
Proposal Pembuatan KRIPEY'S.docx
 
PPT Business Plan 20052016
PPT Business Plan 20052016PPT Business Plan 20052016
PPT Business Plan 20052016
 
Workshop Technology & Engineering for Teacher - Wijanarko (Retech Solution In...
Workshop Technology & Engineering for Teacher - Wijanarko (Retech Solution In...Workshop Technology & Engineering for Teacher - Wijanarko (Retech Solution In...
Workshop Technology & Engineering for Teacher - Wijanarko (Retech Solution In...
 
Makalah stategic
Makalah stategicMakalah stategic
Makalah stategic
 
Kearifan lokal dalam pemanfaatan sumber daya alam
Kearifan lokal dalam pemanfaatan sumber daya alamKearifan lokal dalam pemanfaatan sumber daya alam
Kearifan lokal dalam pemanfaatan sumber daya alam
 
PROPOSAL_USAHA.pptx
PROPOSAL_USAHA.pptxPROPOSAL_USAHA.pptx
PROPOSAL_USAHA.pptx
 

Kürzlich hochgeladen

TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 

Kürzlich hochgeladen (20)

TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 

Perusahaan. pio

  • 1. Psikologi Industri dan Organisasi PT Rajawali Citra Oleh: Kelompok 1 Psikologi C Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Malang 2013
  • 2. PT Rajawali Citra Daftar Karyawan Eka Wulandari 09810097 Restu Agung Setiawan 09810107 Anastasya Shelly P. 2012-139 Wilda Zulmi R. 2012-140 Hana Lintang P. 2012-141 Fibri Nanang F.K. 2012-142 Maghfirotika Argha T. 2012-146 Dewi Pitriani 2012-151 Siti Elita Akashi 2012-155 Laila Qurrota A. 2012-157 Ridha Dwita M. 2012-158 Kumala Ayu W. 2012-163 Diajeng Nilam R. 2012-171 Ria Indi S.N. 2012-172 Audia Citra P. 2012-186 Ibnu Munfaridz 2012-187 Lila Putri Dewanti 2012-189 Qoriatussani 2012-191
  • 3. PT Rajawali Citra Visi: RC telah menjadi bagian dari keluarga sehat Indonesia lebih selama lebih dari 30 tahun.Sebagai pelopor air minum dalam kemasan sejak didirikan tahun 1973, kini RC menjadi bagian yang tidak terpisahkan dari hidup sehat masyarakat Indonesia.Dulu dan kini, RC tetap dan selalu menjadi yang terbesar dan terdepan di Indonesia.Volume penjualan RC merupakan volume penjualan terbesar di dunia untuk kategori air mineral. Misi : RC selalu ingin melakukan program untuk menyehatkan konsumen Indonesia, diantaranya program RKSI (RC untuk Keluarga Sehat Indonesia) dan RuAI (RC untuk Anak Indonesia). Motto: “Segarkan Harimu dengan RC” Produk: PT Rajawali Citra memproduksi 4 jenis air mineral. Air mineral rasa leci, ras melon, rasa jeruk, dan original. Produk ini menggunakan sumber mata air pilihan. Air mineral yang rasa ini dengan menggunakan ekstrak buah. Jenis botol plastik yang digunakan HDPE (high densit polyethylene).Botol plastic jenis HDPE memiliki sifat bahan yang lebih kuat, keras, buram dan lebih tahan pada suhu tinggi. Merupakan salah satu bahan plastic yang aman untuk digunakan karena kemampuan untuk
  • 4. mencegah reaksi kimia antara kemasan plastic berbahan HDPE dengan makanan maupun minuman yang dikemasnya, sama seperti PETE ( polyethylene terephthalate ) juga disarankan hanya untuk senyawa antimony trioksidanya meningkat seiring waktu. Proses pengelolaan air minuman kemasan RC 1. Pre-filter 5 micron dipergunakan untuk memfilter partikel yang ada sampai ukuran 5 micron. 2. Kedian filter 1 micron dipergunakan untuk memfilter partikel yang berukuran sampai dengan 1 micron (parasit) 3. Ozone: untuk menghilangkan bakteri 4. Mengambil sample per jam dari langkah nomor 9,10 and 11 untuk mengukur PH balance, kebersihan, kejernihan dan keseimbangan mineral. 5. Melakukan uji Coliform pada sumber air setiap harinya 6. Melakukan tes Coliform mingguan pada produk akhir 7. Melakukan pemeriksaan kimiawi dan fisikal menyeluruh setiap bulannya pada produk akhir. 8. Melakukan pemeriksaan tahunan untuk logam berat dalam produk akhir. 9. Apabila pemeriksaan setiap jamnya untuk Ozon, pH, kebersihan dan kejernihan air diluar standar, lini produksi akan dihentikan dan produk akan dikeluarkan dan akan diperiksa apakah produk aman untuk dikonsumsi atau tidak.
  • 5. 10. Operator mempergunakan pakaian yang terbuat dari ‘parachute material’ dan sarung tangan yang dipergunakan diberi desinfektan setiap 15 menit. 11. Botol dan gelas diproduksi dari palet plastik hingga menjadi kemasan botol dan gelas didalam pabrik yang sama dan hanya sesaat sebelum botol diisi dengan air, hal ini meminimalisir kontak manusia untuk memastikan derajat kebersihan yang tinggi. 12. Semua air botolan diperiksa untuk melihat bila ada cacat di tutup dan lapisan pelindung. 13. Semua material yang dipergunakan diperiksa dan disetujui oleh BTC (Beverage Technology Centre) 14. Dukungan teknis dari bottling line oleh BTC (Beverage Technology Centre) 15. Keseluruhan proses dari sumber hingga produk akhir berada dibawah pengawasan ketat dan sesuai dengan Standar Manufaktur yang baik meski Indonesia kaya akan sumber mata air, namun tidak semuanya layak menjadi sumber bahan baku untuk air minum RC. Karenanya bagi RC, kerja keras untuk mencari sejumlah sumber air terbaik di seluruh Indonesia, bukanlah main-main. Sumber Mata Air a) Pemilihan lokasi untuk mata air yang mengalir dengan sendirinya dan berlokasi jauh dari perumahan. b) Uji untuk memeriksa polusi dan kontaminasi, c) Penelitian serta pemeriksaan efek dari kondisi yang berbeda selama 2 tahun d) Pemeliharaan lingkungan disekeliling sumber pipa air dalam tanah untuk menghindari kontaminasi.
  • 6. e) Menciptakan kolam tertutup untuk perlindungan (menghindari resiko kontaminasi) f) Mengadakan uji setiap jamnya untuk kandungan pH balance, kebersihan, kejernihan dan keseimbangan mineral. g) Mengadakan pemeriksaan radiologi setiap 4 tahun sekali (untuk kandungan radioaktif) Omzet: No Keterangan Jumlah Biaya bahan baku 1 Biaya air baku - Pertangki (Rp. 100.000 x 12 truk) Rp. 1.200.000 2 Ekstrak rasa buah : leci, jeruk, melon (@Rp 10.000.000) Rp. 30.000.000 3 Biaya solar (18 truk) @5.400.000 x 3 Rp. 16.200.000 4 Biaya oli truk @2 liter = Rp.100.000 x 18 truk Rp. 1.800.000 Jumlah biaya sumber air Rp. 49.200.000 Biaya pengolahan air: 1 Biaya pemiliharaan instalasi pompa Rp. 1.200.000 2 Biaya pemeliharaan alat-alat pengolahan air Rp. 2.800.000 3 Biaya pemakaian bahan pembantu (label botol, biji plastik, tutup botol, karton) Rp. 80.000.000 Jumlah Biaya pengolahan air: Rp. 110.000.000 Biaya periklanan: 1 Biaya periklanan di berbagai stasiun TV Rp. 50.000.000 2 Biaya periklanan di berbagai stasiun radio Rp. 5.000.000 3 Biaya periklanan lainnya Rp. 10.000.000 Jumlah biaya periklanan Rp. 65.000.000 Biaya perpajakan 1 PBB Rp. 65.000.000 2 Izin usaha Rp. 40.000.000 3 Listrik Rp. 150.000.000 Jumlah biaya perpajakan Rp. 125.000.000 Gaji pegawai 1 Gaji pegawai kantor (22 orang) Rp. 105.000.000 2 Gaji pegawai produksi - @Rp. 1.500.000 x 300 Rp. 450.000.000 3 Gaji distributor
  • 7. - Sopir pengirim dan sopir truk tangki @Rp. 700.000 x 18 Rp.12.600.000 4 Satpam atau keamanan @Rp. 850.000 x 4 Rp. 3.400.000 5 OB @Rp.500.000 x 6 Rp. 3.000.000 Jumlah gaji pegawai Rp. 374.000.000 Biaya diluar usaha: 1 Biaya lain-lain Rp. 100.000.000 Jumlah biaya diluar usaha Rp. 100.000.000 TOTAL RINCIAN BIAYA Rp. 823.200.000 OMZET PERUSAHAAN Kemasan 600 ml Perhari memproduksi: @truk 9000 liter x 12 = 108.000 liter = 108.000.000 ml Botol: = 180.000 botol Karton: = 7500 karton @karton 7500 x 4 = 30.000 Perbulan memproduksi: 30.000 karton x 30 hari = 900.000 karton Harga: Perbotol : Rp. 1.500 Perkarton (24 biji) : Rp. 35.000 : Rp. 35.000 x 900.000 karton : Rp. 3.150.000.000
  • 8. ANALISIS SWOT ( STRENGHT, WEEKNESS, OPPURTUNITTY, DAN TREATH ): Strenght Perusahaan kami memiliki keunggulan disegala bidang. Kualitas air yang sangat terjaga, kebersihan pabrik dan bahan-bahan yang kami gunakan adalah bahan yang tidak menimbulkan efek samping ketika dikonsumsi. RC grup akan menjadi perusahhan air mineral yang menembus pasar dunia dengan produk-produk berkualitas yang kami hasilkan. Salah satu produk andalan yang kan kami produksi adalah air mineral dengan rasa buah- buahan yang menyegarkan. Selain memproduksi air mineral original, kami juga memproduksi air mineral dengan beberapa varian rasa buah yang tentunya tidak akan membuat konsumen kecewa dengan produk yang akan kami luncurkan ini. RC akan memproduksi air mineral dengan tiga varian rasa. Weekness RC sebagai perusahaan yang baru dirintis, kami sadar bahwa perusahaan kami butuh banyak perbaikan. Dengan seiring berjalannya waktu, kami akan memperbaiki kekurangan dari produk-produk yang kami produkdi dengan cara membuka kritik dan saran dari konsumen untuk perusahaan kami, terutama untuk air mmineral dengan varian rasa buah. Kami sadar bahwa sedikitnya varian rasa yang kami luncurkan, namun bejalan dengan peluncuran produk ini, kami juga melakukan riset terhadap peminat dari produk kami. Hasil penjualan perusahaan : Rp. 3.150.000.000 Pengeluaran total perusahaan : Rp. 823.200.000 Hasil bersih perusahaan : Rp. 2.326.800.000
  • 9. Oppurtunity Degan kelebihan (air mineral dengan varian rasa buah yang unik) yang perusahaan kami produksi , peluang untuk tembus di pasar dunia semakin terbuka lebar, didukung dengan promosi menarik yang akan kami lakukan untuk menjual produk kami, dan juga kualitas air mineral yang sangat kami jaga. Varian rasa yang beragam yang tidak akan mempengaruhi kualitas air mineral Treath Dengan banyaknya perusahaan air mineral yang baru, adalah suatu ancaman untuk perusahaan yang baru kai rintis ini. Semakin ketatnya persaingan bisnis, membuat kami sangat hati-hati dalammenjaga kualitas air mineral milik kkami, supaya kualitasnya terjaga dan tidak dapat di jatuhkan oleh perusahaan air mineral lainya. Naiknya harga kebutuhan sehari-hari juga sangat menjadi ancama untuk pemasaran produk baru kami. Sedikitnya sumber mata air di indonesia membuat kami agak kesulitan dalam memilih yang terbaik untuk para konsumen.
  • 10. Struktur Organisasi: Dewan Komisaris Audia Citra Pradita Direktur Umum Fibri Nanang Firman Direktur Pembelian & Gudang Wulan Direktur Administrasi &Keuangan A. Shely Direktur Pemasaran Ibnu Munfaridz Manager Penjualan Restu Manager Promosi Ria Indi Manager Akutansi Lyla Putri D. Manager Keuangan Lyla qurota A. Manager Personalia & Umum Siti Elita Akasi Manager Pembelian Indra Sentika Manager Penerimaan Qoriatusani Manager Gudang Kumala Ayu Wardani Bagian Rekrutmen Hanna Lintang Bagian HUMAS Diajeng Nilam Bagian Kredit & Kasir Ridha Dwitaminanti Bagian Pembukuan & Penagihan Dewi Pitriani Bagian Penjualan & Pengiriman Wilda Zulmi Bagian Promosi & Riset Pasar Magfirotika Arga
  • 11. Perencanaan Sumber Daya Manusia: Sumber Daya Manusia dalam perusahaan air minum PT. Rajawali Citra, dibutuhkan beberapa tenaga kerja, diantaranya meliputi : 1. Direktur utama 2. Direktur pembelian dan gudang 3. Direktur administrasi dan keuangan 4. Direktur pemasaran 5. Manager pembelian 6. Manager penerimaan 7. Manager gudang 8. Manager personalia dan umum 9. Manager keuangan 10. Manager akutansi 11. Manager penjualan 12. Manager promosi 13. Bagian rekrutmen 14. Bagian HUMAS 15. Bagian Kredit & Kasir 16. Bagian penagihan dan pembukuan 17. Bagian Pengiriman & Penjualan 18. Bagian Riset Pasar & Promosi Adapun persyaratan-persyaratannya adalah sebagai berikut : 1. Direktur, persyaratannya : a. Pekerja keras, smart, dan orientasi pada target, mempunyai kemampuan leadership yang baik, teliti dan tegas.
  • 12. b. Meiliki rasa tanggung jawab yang tinggi, tidak dipengaruhi kepentinga pribadi dan golongan dalam menjalankan tugas. c. Memiliki sense of bussines yang tinggi d. Mampu menyusun dan melaksanakan bussines plan, secara efektif dan efisien demi perkembangan, kemajuan, dan keuntungan perusahaan. e. Menguasai prosedur operasional perusahaan Rajawali Citra f. Memiliki jaringan dan hubungan yang luas di dunia bisnis. g. Menguasai managemen penanggulangan resiko h. Mampu mengoperasikan program computer minimal Microsoft office. i. Jenjang pendidikan S1. Adapun untuk bagian direktur pemasaran, direktur pembelian dan gudang, selain persyaratan diatas, dibutuhkan tenaga ahli yang berpengalaman di bidang jual beli atau dunia bisnis. 2. Manager, persyaratanya : a. Mempunyai jiwa kepemimpinan yang baik. b. Memiliki pengalaman selama minimal 5 tahun di bidang Sumber Daya Manusia. c. Mempunyai latar belakang pengetahuan psikologi. d. Memiliki pengetahuan yang banyak mengenai prosedur hire and recruitment e. Memiliki kemapuan menggunakan program computer miimal Microsoft office dan aplikasi HR yang ada di computer.
  • 13. Recruitment, Selection, and Placement: Tujuan utama dari proses rekrutmen dan seleksi adalah untuk mendapatkan orang yang tepat bagi suatu jabatan tertentu, sehingga orang tersebut mampu bekerja secara optimal dan dapat bertahan di perusahaan untuk waktu yang lama, sedangkan penempatan kerja itu sendiri adalah hasil akhir dari rekrutmen dan seleksi sesuai dengan tingkat kemampuan dan potensi dari pekerja itu sendiri. Penempatan kerja dari Rajawali Citra (RC) beserta wewenang dari setiap bagian-bagian pekerjaannya itu antara lain, sebagai berikut : 1. Dewan Komisaris Dewan Komisaris dari PT. Rajawali Citra adalah seorang wanita yang bernama Audia Citra P, dimana dia adalah orang yang bertanggung jawab atau yang membawahi dari Direktur Umum. Kelebihan : Citra itu ditinjau dari segi kepemimpinan dia adalah orang yang pantas untuk dijadikan pemimpin yang baik, ditambah citra adalah orang yang mempunyai ide dan saham yang terbesar dalam perusahan ini. 2. Direktur Umum Direktur Umum dari PT.Rajawali Citra adalah seorang laki-laki yang bernama Fibri Firman Nanang. Kelebihan : karena dapat dilihat pengalaman dan factor prestasi dari seorang fibri yang dapat memimpin dan dapat bekerja sama dengan baik disertakan pula pada pendidkan fibri itu sendiri. 3. Direkter Pembelian & Gudang Direktur Pembelian & Gudang di pimpin oleh wulan. Kelebihan : karena factor usia dan factor pengalaman yang sangat memadai dalam urusan penerimaan,pembelian dan gudang yang dapat memberikan wewenang dan kebijakan dalam berbagai hal diatas. 4. Direktur Administrasi & Keuangan
  • 14. Direktur Administrasi & Keuangan dipimpin oleh Anasthasya Shely. Kelebihan : karena factor kinerja dan factor dari latarbelakang pendidikan yang sangat baik dalam bidang atau berangkutan dengan administrasi dan seluruh dokumen penting yang berkaitan dengan kegiatan perusahaan yang berkaitn dengan keuangan. 5. Direktur Pemasaran Direktur Pemasaran dari PT.Rajawali Citra itu sendiri dipimpin oleh ibnu munfaridz. Kelebihan : karena perusahaan ini menjual produk yang selalu diproduksi setiap hari, maka sangat dibutuhkan orang-orang yang kreatif serta banyak ide.kemudian dapat ditinjau dari segi pengalaman dan faiz adalah orang yang tepat untuk memimpin bidang ini yang notabennya berwewenang dalam menetapkan haega barang dan jasa kemudian menetapkan dan mengevaluasi upaya strategi dan kebijakan pemasaran sertapengadaan barang dan jasa dan yang terakhir menetapkan sistem pengendalian hasil produksi serta bahan baku dan pelengkap dari produk itu sendiri. Manager & Bagian – Bagian Di PT. Rajawali Citra (RC) 1. Manager Pembelian yaitu dipimpin oleh Indra Sentika. Kelebihan : karena Indra adalah orang yang sangat kritis dan teliti. Dimana pada bagian ini sangat dibutuhkan orang yang dapat menguasai dan sigap dalam membuat pemesanan pembelian dan pemesanan barang kepada pemasok serta dapat membuat pembelian yang berfungsi untuk menambah stok barang bagi PT. RC itu sendiri. 2. Manager Penerimaan yaitu dipimpin oleh Qoryatusani. kelebihan : karena qory adalah orang yang sangat teliti dan sama cekatannya dengan maneger pembelian, selain itu juga dapat ditinjau dari pengalaman dan pendidikan dari qory itu sendiri . Jadi apabila ada barang yang tidak sesuai dengan pesanan dari perusahan maka qory dapat menolak dan meminta ganti rugi apabila ada kerugian terhadap perusahaan . 3. Manager Gudang yaitu dipimpin oleh Kumala Ayu Wardani.
  • 15. Kelebihan : karena dari factor usia, factor pendidikan dan pengalaman yang sangat memadai yang bisa memeriksa penjualan yang dibawa pelanggan saat ingin melakukan retur penjualan mengontrol retur penjualan dan retur pembelian. 4. Manager Personalia & Umum yaitu Siti Elita Akasi Kelebihan : karena dari factor pengalaman,factor kesehatan fisik & mental yang dapat menilai dan mengukur kinerja pegawai, memberikan sangsi pada pegawai yang melanggar aturan perusahaan dan memberikan saran-saran dan pertimbangan kepada direktur. 5. Manager Keuangan yaitu Lyla qurotta a’yun Kelebihan : karena factor pengalaman dan ditinjau dengan pendidikan yang sangat memadai dengan potensi dengan tanggung jawab pada keuangan perusahaan. 6. Manager Akutansi yaitu Lila Putri Dewanti Kelebihan : karena factor pengalaman, factor usia dan latarbelakang pendidikan yang sangat memadai dalam menetapkan metode-metode yang digunakan dalam pencatatan akutansi. 7. Manager Penjualan yaitu Restu Kelebihan : karena factor usia dan dengan disertai kemampuan akademik dan pendidikan serta mempunyai komunikasi yang baik dengan orang lain. 8. Manager Promosi yaitu Ria Indi Kelebihan :karena factor usia dan factor pengalaman, kemudian ditambah dengan pengalaman yang baik dan komunikasi yang baik. 9. Bagian rekrutmen yaitu Hanna Lintang P Kelebihan :karena dapat ditinjau dengan latarbelakang pendidikan yang baik dan dengan pengalaman serta seleksi yang baik sehingga dapat memperoleh karyawan yang baik dan dapat bertanggungjawab dengan perusahaan. 10. Bagian HUMAS yaitu Diajeng Nilam Kelebihan : karena difaktorkan dengan factor usia dan pengalaman dan pendidikan yang sangat memadai dengan pekerjaan yang dapat berhubungan langsung dengan orang sekitar.
  • 16. 11. Bagian Kredit & Kasir yaitu Ridha Dwiminanti Kelebihan : dilihat dari segi pendidikan dan latarbelakang pengalaman. Sehingga dapat memberikan tanggal dan cap lunas pada tiap bukti penerimaan dan pengeluaran kas dan juga berwenang dan dan bertanggung jawab dalam menerima dan mengeluarkan uang kas perusahan kemudian ditambah dengan menentukan para pesaing usaha sehingga mengetahui kelemahan dan kelebihan guna mendapatkan keuntungan. 12. Bagian penagihan dan pembukuan yaitu Dewi pitriani Kelebihan : dapat ditinjau dalam segi pendidikan dan factor usia juga pengalaman kerja sehingga dapat mengkoordinasi dengan kasir dan bagian pelayanan terhadap validasi transaksi sebelum melakukan pencatatan pada sistem terkomputerisasi dan juga membuattagihan dan mengirimkan kepada pemegang kartu kredit perusahaan dilampiri dengan fakur penjualan kartu kredit. 13. Bagian Pengiriman & Penjualan yaitu Wilda Zulmi Kelebihan : dapat dilihat dari factor usia dan pengalaman sehingga dapat mengontrol penjualan serta pengiriman barang. 14. Bagian Riset Pasar & Promsi yaitu Magfirotika Arga T Kelebihan : ditinjau dari pengalaman dan factor usia juga dengan didasari latarbelakng pendidikan sehingga dapat menentukan pesaing usaha sehingga mengetahui kelemahan dan kelebihan guna mendapatkan keuntungan dan juga dapat memasarkan atau mempromosikan produk & mengusulkannya ke departemen promosi dan juga menentukan pemasangan iklan terkait dengan promosi produk. Analisa Jabatan: NO. Jabatan Job Deskripsi Job Spesifikasi Note 1 Dewan Komisaris 1. Dewan Komisaris melakukan pengawasan atas kebijaksanaan Direksi dalam menjalankan perseroan serta memberikan nasehat kepada Direksi. 2. Dewan Komisaris berhak Pendidikan minimal S2 Berpengalaman dalam mengadakan perjanjian antar
  • 17. memeriksa dan mengetahui tindakan Direksi. 3. Dewan Komisaris berhak meminta penjelasan terkait dengan pelaksanaan operasional perusahaan. 4. Dewan Komosaris berhak memberhentikan sementara seorang atau lebih anggota Direksi yang tindakannya bertentangan dengan Anggaran Dasar dan peraturan perundang-undangan yang berlaku. 5. Apabila seluru anggota Direksi diberhentikan dan sementara Perseroan tidak mempunyai seorang anggoata Direksi, maka untuk sementara Dewan Komisaris berhak untuk memberikan kekuasaan sementara kepada salah seorang anggota Dewan Komisaris. perusahaan Mampu bekerja sama dengan seluruh unit pekerja dengan baik Bertanggung jawab, jujur serta loyal terhadap perusahaan 2 Direktur Utama Memimpin seluruh dewan atau komite eksekutif Menawarkan visi dan imajinasi di tingkat tertinggi (biasanya bekerjasama dengan MD atau CEO) Memimpin rapat umum, dalam hal: untuk memastikan pelaksanaan tata-tertib; keadilan dan kesempatan bagi semua untuk berkontribusi secara tepat; menyesuaikan alokasi waktu per item masalah; menentukan urutan agenda; mengarahkan diskusi ke arah Pekerja keras, smart dan orientasi pada target, mempunyai kemampuan leadership dan komunikasi yang baik, teliti dan tegas Memiliki rasa tanggung jawab yang tinggi dan tidak di
  • 18. konsensus; menjelaskan dan menyimpulkan tindakan dan kebijakan Bertindak sebagai perwakilan organisasi dalam hubungannya dengan dunia luar Memainkan bagian terkemuka dalam menentukan komposisi dari board dan sub-komite, sehingga tercapainya keselarasan dan efektivitas Mengambil keputusan sebagaimana didelegasikan oleh BOD atau pada situasi tertentu yang dianggap perlu, yang diputuskan, dalam meeting- meeting BOD. Menjalankan tanggung jawab dari direktur perusahaan sesuai dengan standar etika dan hukum, sebagai referensi dalam … (apapun standar dokumen kebijakan direktur yang mungkin Anda gunakan). pengaruhi kepentingan pribadi dan golongan dalam menjalankan tugas Memiliki sense of business yang tinggi Mampu menyusun dan melaksanakan business plan secara efektif dan efisien demi perkembangan , kemajuan dan keuntungan perusahaan Menguasai prosedur operasional perusahaan Dll. D. Pembelian&Gudang Bertanggung jawab kepada: Direktur utama Membawahi: bagian pembelian,bagian penerimaan,bagian gudang Tugas: menandatangani segala urusan pembelian ,penerimaan,dan gudang. bertanggung jawab atas segala urusan yang berhubungan Pendidikan minimal S2 Berpengalaman dalam mengadakan perjanjian antar perusahaan Mampu bekerja sama dengan seluruh unit
  • 19. dengan pembelian Wewenang: memberikan kebijaksanaan mengenai hal-hal yang berkaitan dengan pembelian dan gudang pekerja dengan baik Bertanggung jawab, jujur serta loyal terhadap perusahaan M. Pembelian Bertanggung jawab kepada: Direktur pembelian dan gudang Membawahi: - Tugas: mementukan pemasok yang dipilih dalam pengadaan barang mengeluarkan order pembelian kepada pemasok yang dipilih Wewenang: membuat pemesanan pembelian dan memesan barang kepada pemasok membuat pembelian yang berfungsi untuk menambah stock barang Berpendidikan minimal S1 Bagian Marketing Mampu mengkoordinir dan mengawasi segala kegiatan pembelian Berdedikasi tinggi dan bertanggungja wab M. Penerimaan Bertanggung jawab kepada: Direktur pembelian dan gudang Membawahi: - Tugas: memeriksa jenis,mutu, dan kuantitas barang yang diterima dari pemasok bertanggungjawab untuk menerima barang dari pembeli yang berasal dari transaksi penjualan membuat laporan penerimaan barang untuk melampiri memo Berpendidikan minimal S1 Bagian Marketing Mampu mengkoordinir dan mengawasi segala kegiatan penerimaan Berdedikasi tinggi dan bertanggungja wab
  • 20. kredit yang dikirim ke direktur pembelian dan gudang Wewenang: menolak barang yan dikirim pemasok jika barang yang dikirim tidak sesuai dengan surat pesanan mengotorisasi untuk penerimaan barang yang jenis, spesifikasi, mutu, kuantitas dan pemasoknya seperti yang tercantum menerima barang yang diretur M. Gudang Bertanggung jawab kepada: Direktur pembelian dan gudang Membawahi:- Tugas: memepersiapkan barang yang akan dikirim bertanggung jawab atas penyimpanan kembali barang yang diterima dari retur penjualan bertanggung jawab menyerahkan surat order penjualan dan barangnya ke bagian pengiriman mengajukan permintaan pembelian sesuai dengan posisi persediaan yang ada digudang Wewenang: memeriksa penjualan yang dibawa pelanggan saat ingin melakukan retur penjualan mengontrol retur penjualan dan retur
  • 21. pembelian D. Administrasi dan Keuangan tugas : Menciptakan penataan dan pengawasan terhadap seluruh aktifitas manajemen administrasi, kepersonaliaan, keuangan, dan urusan umum yang merupakan dasar strategi yang tak terpisahkan dari seluruh system kegiatan dan kinerja perusahaan. Pemusatan perhatian pada rencana, pelaksanaan dan pengawasan manajemen administrasi, kepersonaliaan, keuangan dan urusan umum yang mengacu pada kontinuitas dan pengembangan perusahaan secara keseluruhan sebagai suatu straegi dasar seluruh departemen /divisi. Menetapkan acuan system dan mekanisme manajemen administrasi, kepersonaliaan, keuangan dan urusan umum yang ditata berdasarkan system manajemen umum yang terus berkembang sebagai suatu kontribusi terhadap kelancaran seluruh system kegiatan dan kinerja perusahaan. Menetapkan sasaran manajemen secara konsetual, mengarah pada pemenuhan target perusahaan dalam menata system manajemen administrasi, kepersonaliaan, * Pendidikan : Perguruan tinggi S- 1 * pengalaman : minimal 1 (satu) tahun dalam bidangnya. * kemampuan : - menguasai dasar-dasar ilmu administrasi, kepersonaliaan, keuangan, urusan umum, computer, dan pembukuan. - dapat membuat, menyusun dan mengerjakan konsep dan kerangka kerja yang berhubungan dengan penjadwalan, aplikasi, pengawasan, dan pengembangan. - mampu merencanakan, mengadakan dan mengatur negoissi dengan pihak- pihak lain. - mampu dan aktif
  • 22. keuangan dan urusan umum yang di dasarkan pada pencerminan dari keputusan strategi yang diambil oleh perusahaan. Berkaitan dengan hal-hal mengenai pengembangan system, kualitas, dan kuantitas perusahaan dan staf. Berkaitan dengan keuangan organisasi perusahaan dalam bidang pembukuan, audit, system penganggaran dan pembiyaan serta rencana penjadwalan anggaran untuk masa sekarang dan yang akan datang. Berkaitan dengan lancarnya kinerja manajemen administrasi, keperrsonaliaan, keuangan dan urusan umum serta interpretasi dari kebijaksanaan pertanggungjawaban dan prosedur-prosedur dalam mereflesi secara cermat kondisi departemental. Menyiapkan informasi dan data untuk pelaporan sesuai dengan kebijksanaan dan prosedur- prosedur yang telah ditentukan berkaitan dengan anggaran dasar dan anggaran rumah tangga perusahaan mencakup konsep, fungsi penggerak, peraturan, procedural, dan system. Berhubungan dengan hokum perusahaan. berbahasa inggris. * kecekatan dan kecermatan : dapat mem[rediksi dan mengestimasi variable resiko dan peluang. * kepemimpinan : dapat memimpin bawahan dengan baik dalam rangka melaksanakan pekerjannya. * prakarsa : memiliki prakarsa yang berkaitan dengan tugas terhadap bawahannya. * analisa : memiliki kemampuan menganalisa kinerja administrasi, kepersonaliaan, keuangan dan urusan ummum dengan baik dalam rangka pelaksanaan tugas dan pengawasan. * keadaaandarurat : dapat berlaku tenang dan bijaksana teruama
  • 23. Berkenaan dengan system pengawasan terhadap kinerja manajemen administrasi, kepersonaliaan, keuangan dan urusan umum. #Fungsi utama : - Bertanggung jawab atas seluruh kegiatan, kinerja dan prosedur – prosedur yang dipergunakan. - Bertanggung jawab atas seluruh kinerja, kebijakan dan prosedur- prosedur manajemen administrasi, kepersonaliaan, keuangan dan urusan umum secara umum. - Bertanggung jawab terhadap penelitian dan pengembangan yang berhubungan dengan kualitas keseluruhan kinerja perusahaan. #Tugas utama: - Membuat, merumuskan, menyusun, menetapkan konsep dan rencama umum perusahaan, mengarahkan dan memberikan kebijakan/keputusan atas segala rancang bangun dan impelemntasi manajemen administrasi., kepersonaliaan, keuangan dan urusan umum kea rah pertumbuhan dan perkembangan perusahaan. - Mengarahkan karyawan untuk meningkatkan seluruh sumber dalam hal penyelamatan dokumen- dokumen. Dipelukan kesabaran dalam rangka pencapaian hasil kerja dengan ketelitian yang tinggi. Berlaku tenang, sabar, teliti dan jujur.
  • 24. daya yang ada secara optimal bagi kepentingan perusahaan - Memberikan kemampuan professional secara optimal bagi kepentingan perusahaan - Melakukan pengawasan dan pengendalian atas seluruh kinerja manajemen administrasi, kepersonaliaan, keuangan, dan urusan umum bagi kepentingan perusahaan. #wewenang dan hak : - Menerima imbalan kerja berupa haji, insentif, inventariasi, jaminan kesehatan, asuransi kerja, cuti dan benefit lainnya sesuai kesepakatan - Mengarahkan para manager bawah departemennya untuk mengatur, membuat kebijakan dan peraturan-peraturan manajemen dan administrasi, kepersonaliaan, keuangan dan urusan uumum, melakukan implementasi dan kinerja tak terbatas bagi kepentingan perusahaan. - Melakukan kerjasama dalam bentuk apapun dengan pihak lain bagi kepentingan perusahaan, atas persetujuan direktur utama Mempergunakan dan melakukan implmentasi keuangan perusahaan bagi kepentingan perusahaan. M Personalia Tugas: laki-laki /
  • 25. Bertanggung jawab dalam penghitungan gaji, lembur dan jamsostek. Bertanggung jawab terhadap administrasi kepegawaian. Bertanggungjawab atas proses rekrutmen dan pembinaan karyawan membuat perencanaan pegawai sesuai kebutuhan dari setiap departemen bertanggungjawab dalam memilih dan mendapatkan pegawai yang sesuai dengan kebutuhan- perusahaan memberikan pelatihan kepada pegawai agar mempunyai motivasi kerja dan menemukan solusi untuk setiap persoalan yang dihadapi oleh pegawai perusahaan wewenang : menilai dan mengukur kinerja pegawai memberikan sanksi kepada pegawai yang melanggar aturan perusahaan memberikan saran-saran dan pertimbangan kepada direktu perempuan max 45th S1/D3 Hukum , Psikologi , Management menguasai Ms. Office Pengalaman dibidang HRD minimal 5 tahun. Jujur, teliti, pekerja keras dan mengerti aspek-aspek HRD. Menguasai peraturan ketenagakerjaan Indonesia Menguasai perhitungan Pajak Karyawan/ti menguasai bahasa Inggris , Mandarin , Jepang B rekrutmen nama jabatan : bagian rekrutmen department/divisi : bagian rekrutmen atasan : manager personalia & umum a. Warga Negara Indonesia (WNI) b. Jenis kelamin : pria dan wanita c. Usia maksimal
  • 26. bawahan : - lokasi kerja : kantor pusat Ringkasan Mencari, merekrut, dan menyaring pelamar kerja untuk mengisi pos pekerjaan saat ini dan yang akan datang serta mempromosikan peluang pengembangan karir di dalam sebuah organisasi. Tanggung Jawab ·Memberikan saran mengenai penyusunan, persiapan, dan implementasi program rekrutmen dan retensi kepada pihak manajemen. ·Melakukan pengecekan latar belakang dan referensi pelamar kerja. ·Menghubungi pelamar kerja dan menginformasikan kesempatan kerja, pertimbangan, dan seleksinya. ·Membangun dan menjaga hubungan dengan manajer perekrutan untuk mengikuti perkembangan tren perekrutan saat ini dan yang akan dating serta keperluan bisnis lainnya. ·Mengevaluasi kriteria penyeleksian dan rekrutmen untuk memastikan kepatuhan terhadap standar testing, statistik, dan profesionalisme serta menganjurkan revisi jika diperlukan. ·Memberitahukan kepada pelamar 35 tahun d. Memiliki/ memperoleh ijazah sesuai dengan formasi yang dibutuhkan dengan Nilai rata – rata 7,00. e. Berbadan sehat dan tidak buta warna g. Bersedia ditempatkan sesuai formasi yang ditetapkan. h. Berkelakuan baik i. Tidak pernah terlibat narkoba dan atau psikotropika. j. Tidak bertato baik pria maupun wanita k. Khusus pria tidak bertindik l. Tidak sedang dalam ikatan kerja langsung dengan instansi lain.
  • 27. kerja yang potensial tentang fasilitas, operasional/cara kerja, tunjangan, dan kesempatan karir dalam organisasi. ·Mewawancarai pelamar kerja yang potensial untuk memperoleh informasi tentang pengalaman kerja, pelatihan, pendidikan, dan keterampilan kerja. ·Mengatur jadwal wawancara dan menyediakan transportasi jika diperlukan. ·Mengikuti perkembangan perundang- undangan yang berkaitan dengan rekrutmen. ·Mencari kandidat pegawai sesuai dengan posisi yang ditawarkan di gudang data komputer, jaringan bisnis, media perekrutan di Internet, telepon, media offline, perusahaan perekrutan, dan referensi pegawai. ·Mencari kandidat pegawai sesuai dengan posisi yang ditawarkan serta mengatur job fair dengan perwakilan universitas. ·Melakukan review and evaluasi terhadap persyaratan si pelamar kerja menurut panduan yang ada. ·Menyaring dan mereferensikan pelamar kerja ke personel SDM di perusahaan serta membuat rekomendasi jika diperlukan.
  • 28. ·Menyampaikan informasi tentang posisi pekerjaan yang ditawarkan serta kesempatan pengembangan karir kepada organisasi-organisasi sosial maupun di konferensi atau seminar yang dihadiri. ·Memberikan saran kepada manajer dan karyawan mengenai prosedur dan kebijakan kepegawaian. ·Mempekerjakan kandidat dan mengesahkan dokumen yang berkaitan dengan posisi pekerjaannya. ·Menyiapkan dan mengelola pembukuan karyawan. ·Menyiapkaan proyeksi tahunan anggaran perekrutan sebagai pertimbangan dan supervisi. ·Mengacu kepada badan atau biro penyeleksian dan pengujian untuk mengevaluasi hasil tes si pelamar serta menghubungi kandidat yang potensial untuk diwawancara. ·Mengawasi personel yang mengerjakan pengarsipan, pengetikan, dan kegiatan pembukuan lainnya. B humas nama jabatan : bagian humas department/divisi : bagian humas atasan : manager personalia & umum bawahan : - - Pendidikan Min. S1 Sosial / Hukum - Pengalaman bekerja di bidangnya min.
  • 29. lokasi kerja : di pusat kantor dan di luar kantor, dimana ia di tugaskan Humas (Hubungan masyarakat) atau yang juga dikenal dengan sebutan Public Relations (PR). Tugas seorang PR Manager secara umum adalah merencanakan dan mengembangkan komunikasi yang lebih bersifat korporat, meliputi penulisan berita korporat, membina hubungan baik dengan pihak eksternal perusahaan, termasuk membina hubungan dengan media (jurnalis, news editor, dll), sekaligus juga bertanggung jawab terhadap lancarnya komunikasi di tingkat internal perusahaan, misalnya dengan menerbitkan buletin karyawan, dll. Dalam menjalankan tugasnya, ia juga berhubungan dengan Brand/Marketing Manager menyangkut komunikasi internal dan eksternal berita-berita seputar aktifitas brand. Beberapa project bahkan perlu dilakukan bersama antara PR manager dan Brand/Marketing Manager dalam kaitan program PR campaign sebuah brand yang menjadi bagian dari program IMC (Integrated Marketing Communication). Tugas dan Kewajiban 1. Bertugas mengadakan kegiatan yang berkaitan dengan kehumasan. 2. Berkewajiban 3 tahun, diutamakan di industri air mineral - Memahami pengurusan perijinan di perusahaan air mineral - Sehat Jasmani dan Rohani. Dapat mengoperasikan Ms. Word dan Ms. Excel
  • 30. memepertanggungjawab kan kegiatan kepada Ketua Umum melalui ketua Bidang Humas. Hak dan Wewenang 1. Berhak menyusun konsep, rencana kerja dalam Humas IMAMA 2. Berwenang mengadakan kegiatan berkaitan dengan Humas Berhak mengadakan kooordinasi dengan pengurus lainnya dalam organisasi IMAMA M keuangan nama jabatan : manager keuangan department/divisi : manager keuangan atasan : direktur administrasi & keuangan bawahan : bagian kasir & bagian kredit lokasi kerja : kantor pusat Finance Manager: Tugas & Tanggung Jawab - FinanceManager, sebuah posisi jabatan penting sebagai ujung tombak dalam kaitan dengan finance. Seperti apa sih gambaran tugas dan tanggung jawab seorang yang memegang jabatan Finance Manager itu? Tujuan Jabatan: Merencanakan, mengembangkan, dan - keahlian di bidang akuntansi dan ekonomi - pengalaman di bidang perbankan dan pembuatan laporan keuangan dan analisis data. - memiliki pengetahuan tentang manajemen dan Bisnis sejak pekerjaannya memerlukan perencanaan untuk masa depan dan
  • 31. mengontrol fungsi keuangan dan akuntansidi perusahaan dalam memberikan informasi keuangan secara komprehensif dantepat waktu untuk membantu perusahaan dalam proses pengambilan keputusanyang mendukung pencapaian target financial perusahaan. Tanggung Jawab Utama 1. Mengelola fungsi akuntansi dalam memproses data dan informasikeuangan untuk menghasilkan laporan keuangan yang dibutuhkanperusahaan secara akurat dan tepat waktu. 2. Mengkoordinasikan dan mengontrol perencanaan, pelaporan danpembayaran kewajiban pajak perusahaan agar efisien, akurat, tepatwaktu, dan sesuai dengan peraturan pemerintah yang berlaku. 3. Merencanakan, mengkoordinasikan dan mengontrol arus kasperusahaan (cashflow), terutama pengelolaan piutang dan hutang,sehingga memastikan ketersediaan dana untuk operasionalperusahaan dan kesehatan kondisi keuangan. 4. Merencanakan dan mengkoordinasikan penyusunan anggaranperusahaan, dan mengontrol penggunaan anggaran tersebut untukmemastikan penggunaan dana secara efektif dan efisien dalammenunjang kegiatan operasional perusahaan. 5. Merencanakan dan koordinasi orang. - Kepemimpinan dan teknik pada pengambilan keputusan juga kualitas sangat penting bahwa ia harus miliki. Selain dari yang telah disebutkan - memiliki keahlian matematika seperti aritmatika dan akuntansi pasti akan membuat tugas di tangan lebih mudah. - Keterampilan menulis yang baik juga harus jelas dan terakhir, ia harus mampu mengetahui dan memahami hukum mengenai bisnis, pinjaman dan aturan hukum atau etika. - Teknis utama untuk kualifikasi harus mencakup menjadi lulusan akuntansi atau administrasi bisnis dengan tahun
  • 32. mengkoordinasikan pengembangan sistem danprosedur keuangan dan akuntansi, serta mengontrol pelaksanaannyauntuk memastikan semua proses dan transaksi keuangan berjalandengan tertib dan teratur, serta mengurangi risiko keuangan. 6. Mengkoordinasikan dan melakukan perencanaan dan analisa keuanganuntuk dapat memberikan masukan dari sisi keuangan bagi pimpinanperusahaan dalam mengambil keputusan bisnis, baik untuk kebutuhaninvestasi, ekspansi, operasional maupun kondisi keuangan lainnya. 7. Merencanakan dan mengkonsolidasikan perpajakan seluruhperusahaan untuk memastikan efisiensi biaya dan kepatuhan terhadapperaturan perpajakan Indikator: 1.Ketepatan waktu penyerahan laporan keuangan 2.Akurasi laporan keuangan 3.Ketepatan waktu penyerahan laporan pajak 4.Akurasi dan kelengkapan dokumen 5.Efisiensi 6.Cashflow 7.Rasio keuangan 8.Anggaran Perusahaan 9.Budget variance 10.Tingkat risiko keuangan perusahaan 11.Hasil audit keuangan 12.Rencana keuangan 13.Rasio keuangan pengalaman disukai.
  • 33. 14.Tax ratio 15.Tax compliance Tugas fungsional manajemen keuangan adalah: 1. Menetapkan struktur keuangan entitas. Yaitu menetapkan kebutuhan entitas akan dana untuk sekarang (modal kerja jangka pendek) dan masa depan (keperluan investasi jangka panjang) dan menetapkan sumber dana yang dapat menutup kebutuhan-kebutuhan itu secara sehat. Di dalam prinsipnya, kebutuhan dana jangka pendek dibiayai oleh sumber jangka pendek, dan kebutuhan dana jangka panjang dibiayai dari sumber jangka panjang. 2. Mengalokasikan dana sedemikian agar dapat memperoleh tingkat efisiensi atau profitabilitas yang optimal. 3. Mengendalikan keuangan perusahaan dengan mengadakan sistem dan prosedur yang dapat mencegah penyimpangan dan mengambil langkah perbaikan jika terjadi penyimpangan di dalam pelaksanaan usaha dan memengaruhi struktur keuangan dan alokasi dana. 4. Tugas-tugas dasar yang diemban oleh seorang menejer
  • 34. keuangan secara umum adalah : 1. Mendapatkan Dana Perusahaan 2. Menggunakan Dana Perusahaan 3. Membagi Keuntugan / Laba Perusahaan 5. Tujuan Manajemen Keuangan : Tujuan dengan adanya manajer keuangan untuk mengeloa dana perusahaan pada suatu perusahaan secara umum adalah untuk memaksimalisasi nilai perusahaan. Dengan demikian apabila suatu saat perusahaan dijual maka harganya dapat ditetapkan setinggi mungkin. - bertanggung jawab dalam mengkoordinasikan dan mengarahkan kegiatan keuangan dari para pekerja dalam perusahaan departemen, cabang atau kantor. Ada tiga tujuan utama yang seorang manajer keuangan harus selalu ada dalam pikiran dan ini adalah: - untuk dapat mengarahkan karyawan transaksi keuangan dan pastikan bahwa mereka terkoordinasi dengan baik untuk menolak atau menyetujui garis kredit berkaitan dengan berbagai transaksi seperti real estat atau komersial dan jalur kredit berkaitan
  • 35. dengan pinjaman untuk penggunaan pribadi. B kasir nama jabatan : bagian kasir department/divisi : bagian kasir atasan : manager keuangan bawahan : - lokasi kerja : kantor pusat Tugas 1. Menjalankan proses penjualan dan pembayaran 2. Melakukan pencatatan atas semua transaksi 3. Membantu pelanggan dalam memberikan informasi mengenai suatu produk 4. Melakukan proses transaksi pelayanan jual beli serta melakukan pembungkusan 5. Melakukan pengecekan atas jumlah barang pada sat penerimaan barang 6. Melakukan pencatatan kas fisik serta melakukan pelaporan kepada atasan. 7. Melakukan pengecekan atas stok bulanan Kewajiban Khusus Melakukan penghitungan secara teliti agar tidak terjadi selisih antara produk dan uang yang - Pendidikan : Minimal lulusan SMA atau lulusan diploma - Pengalaman kerja : minimal pernah bekerja di bagian kasir di perusahaan lain - Menguasai Manajemen Kas - Mampu berhitung Dengan Baik - Menguasai MS Excel, MS Word
  • 36. ada dengan laporan yang dibuat. Melakukan pembukuan dengan baik dan benar Mampu berkomunikasi dengan baik dan benar Terampil dalam melayani konsumen Jujur dan andal, tepat, jujur Keterampilan dalam berkomunikasi B kredit nama jabatan : bagian kredit department/divisi : bagian kredit atasan : manager keuangan bawahan : - lokasi kerja : kantor pusat Tugas: memberi otorisasi penghapusan piutang yang sudah tidak dapat ditagih lagi Memeriksa data kredit pelanggan yang mencakup sejarah kredit dan batas kredit pelanggan melakukan pengumpulan informasi tentang kemampuan keuangan calon anggota bertanggung jawab atas pemberian kartu kredit kepada pelanggan terkirim Pria/Wanita Usia max 36 Tahun Sehat jasmani/rohani Pendidikan Minimal SMA/D3 Bisa Berbahasa Indonesia dengan baik dan benar M akutansi nama jabatan : manager akuntansi department/divisi : manager akuntansi sarjana ekonomi akuntansi sudah
  • 37. atasan : direktur administrasi & keuangan bawahan : bagian penagihan & bagian pembukaan lokasi kerja : di pusat kantor Tugas: bertanggung jawab pada uruan piutang, utang, penagihan,dan pembukuan memeriksa kebenaran penulisan dan perhitungan kwitansi dan surat jalan memeriksa limit piutang dari setiap peruahaan mendistribusikan dan penjualan Wewenang: Menetapkan metode-metode yang digunakan dalam pencatatan akuntansi berpengalaman di bidang akuntansi dan keuangan, perpajakan, costing, cash flow, budgeting. Bisa mengaplikasikan komputer. B penagihan nama jabatan : bagian penagihan department/divisi : bagian penagihan atasan : manager akuntansi bawahan : - lokasi kerja : di luar kantor, di tempat yang perusahaan tugaskan A.TUGAS POKOK PEKERJAAN Melakukan tukar faktur atau penagihan ke pelanggan sesuai dengan nota yang Pria umur 20-25 thn Pendidikan SMA / SMK, Jujur, Sehat jasmani & rohani, Komunikatif, dan Menguasai semua hal yg berhubungan dg penagihan, Memiliki sim C, Kooperatif
  • 38. sudah jatuh tempo berdasarkan informasi dari bagian administrasi. B.TANGGUNG JAWAB 1.Menerima nota penjualan / invoice atau tanda terima faktur dari bagian administrasi untuk ditagih ke pelanggan. 2.Menyerahkan hasil tagihan berupa uang cash, giro, tanda terima faktur atau nota penjualan pada hari itu juga ke bagian administrasi dengan melakukan tanda terima sesuai yang telah ditentukan. 3.Meneruskan informasi ke bagian terkait jika ada keluhan atau masukan dari pelanggan. 4.Melakukan komunikasi dengan bagian lainnya seperti administrasi, sales, gudang dan pengiriman agar proses bisnis berjalan dengan baik. 5.Melakukantugas-tugas lainnya yang diberikan oleh atasan langsung. C.WEWENANG 1.Memberikan informasi ke manager MT apabila tidak ada penyelesaian permasalahan yang sebelumnya sudah didiskusikan dengan koordinator cabang. 2.Meminta bantuan tenaga sales untuk menyelesaikan tagihan yang
  • 39. bermasalah dan memberikan masukan ke bagian terkait untuk dipertimbangkan apakah diperbolehkan dikirim barang atau tidak. HUBUNGAN KERJA: # Hubungan kerja internal perusahaan - koordinator cabang : menerima instruksi pekerjaan sebagai acuan dn agenda kerja - administrasi : melaporkan hasil kerja # Hubungan kerja eksternal perusahaan - Konsumen : Menagih ke pelanggan perihal tagihan yang sudah jatuh tempo untuk dilakukan pembayaran. - Melayani keluhan dari pelanggan dengan baik dan diteruskan ke pihak terkait untuk ditindak lanjuti. B pembukuan nama jabatan : bagian pembukuan department/divisi : bagian pembukuan atasan : manager akuntansi bawahan : - lokasi kerja : kantor pusat Responsibilities: Bertanggung jawab untuk memeriksa, menghitung, membuat bon / faktur / Mampu dan mengerti Perpajakan Rapi dalam bekerja Semangat dalam bekerja Single, usia Max 35 Tahun, Wanita Dapat bekerja sama dengan sesama Rekan kerja Rajin, Ulet
  • 40. tagihan Tugas: melaksanakan penyelesaian administrasi keuangan melaksanakan pembayaran gaji dan tunjangan-tunjangan lainnya melaksanakan tata pembukuan keuangan menyimpan dan melaporkan dana operasional transaksi secara harian dan bulanan Wewenang: melakukan koordinasi dengan kasir dan bagian pelayanan terhadap validasi transaksi sebelum melakukan pencatatan pada sistem terkomputerisasi dan bertanggung Jawab Tidak pernah alph. menguasai pembukuan / akuntansi, menguasai program exel. usia max 23 th. serius bekerja. D pemasaran Bertanggung jawab kepada: Direktur utama Membawahi: departemen penjualan,departemen promosi Tugas: merencanakan dan merumuskan kebijakan strategis yang menyangkut pemasaran memonitoring dan mengarahkan proses-proses diseluruh divisi direktorat pemasaran melakukan koordinasi strategis antar direktorat memberikan masukan pada Laki-laki Lulusan D3 (Fresh Graduate Welcome) Mengerti Pemasaran dan Promosi Mempunyai kemampuan berbahasa Inggris yang baik Komunikatif Mampu menangani keluhan pelanggan
  • 41. direktur utama dalam memutuskan hal-hal yang berkaitan dengan pemasaran Wewenang: menetapkan pedoman harga barang dan jasa menetapkan dan mengevaluasi upaya strategis dan kebijakan pemasaran serta pengadaan barang dan jasa menetapkan sistem pengendalian hasil produksi serta bahan baku dan pelengkap Mampu mengoperasikan Komputer (Word, Excel dll.) Diutamakan bisa menggunakan Mobil atau motor Memiliki SIM A atau SIM C M penjualan Bertanggung jawab kepada: Direktur pemasaran Membawahi: bagian order penjualan ,bagain pengiriman Tugas: bertanggungjawab kepada direktur pemasaran mengkoordinir penjualan agar memenuhi target menyusun rencana penjualan mengikuti dan menganalisa fperkembangan pasar menganalisa laporan penjualan & mengadakan evaluasi serta memberikan saran dalam rangka peningkatan penjualan Wewenang: memberikan kebijakan-kebijakan atas rencana penjualan Wanita Jenjang pendidikan minimal SMA atau Sederajat Mampu mengoperasikan komputer, antara lain Microsoft Office, Word dan Excel Mampu berbahasa Inggris Rapi, teliti, cekatan, jujur dan bertanggung jawab B pengiriman Bertanggung jawab kepada: Memiliki
  • 42. Departemen penjualan Membawahi: Tugas: menyerahkan barang yang dipesan sesuai dg mutu,kuantitas,spesifikasinya sesuai dg yang tercantum dalam tembusan faktur penjualan kartu kredit yang diterima dari penjual Wewenang: meng-otorisasi dalam membuat nota pengiriman DEPARTEMEN PROMOSI Bertanggung jawab kepada:direktur pemasaran Membawahi:bagian riset pasar,bagian promosi Tugas: bertanggungjawab atas kegiatan pemasaran menerima dan memahami setiap keluhan pelanggan membuat rencana “costumer visit” dan “costumer call” untuk periode tertentu Wewenang: menetapkan cara mempromosikan barang ke pelanggan kemampuan tanggung jawab dalam menerima barang . Jujur, Ulet, memiliki loyalitas yang tinggi dan mau bekerja keras . Leadership ,energik,kreatif dan Inovatif & mampu bekerja secara team. Memiliki kemampuan berkomunikasi yang baik dan kepribadian yang menarik. Jujur, Ulet, memiliki loyalitas yang tinggi dan mau bekerja keras . Leadership ,energik,kreatif dan Inovatif & mampu bekerja secara team. Berwibawa dan bertanggung jawab.
  • 43. Kompensasi: DEWAN KOMISARIS Direktur Utama : Rp.15.000.000 Direktur Administrasi&Keuangan : Rp.10.000.000 Direktur PEMBELIAN & GUDANG : Rp.10.000.000 Direktur Pemasaran : Rp.10.000.000 Manager Pembelian : Rp.5.000.000 Manager Penerimaan : Rp.5.000.000 Manager Gudang : Rp.5.000.000 Manager Personalia & Umum : Rp.5.000.000 Manager Keuangan : Rp.5.000.000 Manager Akutansi : Rp.5.000.000 Manager Penjualan : Rp.5.000.000 Manager Promosi : Rp.5.000.000 Bagian Rekrutmen : Rp.2.000.000 Bagian Humas : Rp.2.000.000 Bagian Kasir : Rp.2.000.000 Bagian Pengajian : Rp.2.000.000 Bagian Kredit : Rp.2.000.000 Bagian Penagihan : Rp.2.000.000 Bagian Pembukuan : Rp.2.000.000 Bagian Pengiriman : Rp.2.000.000 Bagian Penjualan : Rp.2.000.000 Bagian Riset Pasar : Rp.2.000.000 Bagian Promosi : Rp.2.000.000