SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 30
TANGGAL/DATED __________ ___2021
PT ________________
sebagai Pembeli/as Purchaser
DAN/AND
PT ___________
sebagai Penjual/as Seller
Perjanjian Jual Beli Aset /
Asset Sale and Purchase Agreement
2
Purchaser Seller
ASSET SALE AND PURCHASE
AGREEMENT
PERJANJIAN JUAL – BELI ASET
This Asset Sale and Purchase Agreement is made
and signed on the day of ______, date
_________month _______ year _______
(______) (hereinafter referred to as the
"Agreement"), by and between:
Perjanjian Jual Beli Aset ini dibuat dan
ditandatangani pada hari ______, tanggal
______ bulan ______ tahun ________
(_______) (selanjutnya disebut "Perjanjian"),
oleh dan antara:
1. PT. ________, a limited liability company
incorporated under the laws of the
Republic of Indonesia, located in Jalan
________ (hereinafter referred to as
"AB"). In this case is represented by Mr.
________ as Director, and therefore,
legally acting for and on behalf of AB (AB
hereinafter referred to as the
"Purchaser");
1. PT. ________, suatu Perseroan Terbatas
yang didirikan berdasarkan ketentuan
hukum Republik Indonesia, berdomisili di
Jalan ___________ (selanjutnya disebut
sebagai "AB"). Dalam hal ini diwakili oleh
________, yang bertindak sebagai
Direktur, dan oleh karena itu, bertindak
secara sah untuk dan atas nama AB (AB
selanjutnya disebut sebagai "Pembeli");
2. PT. _________, a limited liability
company incorporated under the laws of
the Republic of Indonesia, located on
______________ (hereinafter referred to
as "CD"). In this case represented by Mr.
______ as Director, and therefore, legally
acting for and on behalf of CD;
(CD hereinafter referred to as the
"Seller").
2. PT. _______, suatu Perseroan Terbatas
yang didirikan berdasarkan ketentuan
hukum Republik Indonesia, berdomisili di
__________ (selanjutnya disebut sebagai
"CD"). Dalam hal ini diwakili oleh
_________, yang bertindak sebagai
Direktur, dan karena itu bertindak secara
sah untuk dan atas nama CD;
(CD selanjutnya disebut sebagai
"Penjual").
The Purchaser and the Seller to hereinafter
individually referred to as "Party" and
collectively referred to as the "Parties".
Pembeli dan Penjual untuk selanjutnya
secara sendiri-sendiri disebut sebagai
"Pihak" dan dan secara bersama-sama
disebut sebagai "Para Pihak".
INTRODUCTION PENDAHULUAN
The Parties firstly explain the following: Pertama-tama, Para Pihak menjelaskan hal-hal
berikut:
3
Purchaser Seller
A. Whereas, the Seller is a Limited Liability
Company in the Republic of Indonesia
which is engaged in ______, and the legal
owners of certain assets located on
___________________ Street;
A. Bahwa, Penjual adalah suatu Perseroan
Terbatas di Republik Indonesia yang
bergerak dalam bidang ______, dan
pemilik yang sah atas beberapa aset
tertentu yang berada di Jalan_____;
B. Whereas, the Seller intends to sell and
transfer ownership of the assets stated
above to the Purchaser and the
Purchaser intends to purchase and take
over all the assets of the Seller;
B. Bahwa, Penjual bermaksud untuk
menjual dan mengalihkan kepemilikan
aset-aset tersebut di atas kepada Pembeli
dan Pembeli bermaksud untuk membeli
dan mengambil alih seluruh aset Penjual;
C. Whereas, the assets in question are all of
the assets listed in the list of documents
attached in Annex 1 of this Agreement
and constitute an integral and inseparable
part of this Agreement (which will be
defined below as “Assets”);
C. Bahwa, aset-aset yang dimaksud adalah
seluruh aset yang tercantum dalam daftar
dokumen sebagaimana terlampir dalam
Lampiran 1 Perjanjian ini yang
merupakan satu kesatuan dan bagian yang
tidak terpisahkan dari Perjanjian ini
(yang akan didefinisikan di bawah ini
sebagai “Aset”);
THEN, THEREFORE, the Parties have agreed
to do a sale and purchase of the Assets (defined
below) based on the following terms and
conditions:
DENGAN DEMIKIAN, Para Pihak telah
setuju untuk melakukan penjualan dan
pembelian Aset (sebagaimana didefinisikan di
bawah ini) berdasarkan persyaratan dan
ketentuan sebagai berikut:
ARTICLE 1
DEFINITIONS
PASAL 1
DEFINISI
1. Unless expressly stated otherwise, the
following terms shall mean as follows:
1. Kecuali secara tegas dinyatakan lain,
istilah-istilah berikut ini akan memiliki
arti sebagai berikut:
"Approval" means any consents,
registrations, agreements, licenses,
permits or approvals from the authorities
or government agencies.
"Persetujuan" berarti setiap persetujuan,
pendaftaran, perjanjian, lisensi, ijin atau
persetujuan lainnya dari pihak yang
berwenang atau lembaga pemerintah.
"Assets" means all assets located in Jalan
________________ which includes Land,
“Aset" berarti seluruh aset yang berada di
Jalan _____________ yang meliputi
4
Purchaser Seller
Building, Machinery and Equipment and
Office Equipment as further listed in
Annex 1 of this Agreement, including the
documents of ownership of Land and
Building, Office Equipment (to the extend
available) and for the Machinery and
Equipment (to the extend available), their
instruction manuals, maintenance records,
warranties, and any other documents and
records relating to the ownership or
operation of the relevant Machinery and
Equipment.
Tanah, Bangunan, Mesin dan Peralatan
dan Peralatan Kantor sebagaimana lebih
lanjut termuat dalam Lampiran 1
Perjanjian ini, termasuk dokumen-
dokumen kepemilikan Tanah dan
Bangunan, Peralatan Kantor (sepanjang
tersedia) dan untuk Mesin serta Peralatan
(sepanjang tersedia), petunjuk manual,
catatan perawatan, garansi dan dokumen
dan catatan-catatan lainnya yang berkaitan
dengan kepemilikan atau pengoperasian
Mesin dan Peralatan tersebut.
"Building" means all buildings and other
structures which are constructed on the
Land which details explained in Annex 1
of this Agreement.
"Bangunan" berarti semua bangunan dan
struktur lainnya yang dibangun di atas
Tanah yang detailnya dijelaskan pada
Lampiran 1 Perjanjian ini.
"Business Day" means Monday through
Friday, except public holidays as set out
by the Government of the Republic of
Indonesia.
"Hari Kerja" berarti Senin sampai Jumat,
kecuali hari libur nasional seperti
sebagaimana ditetapkan oleh Pemerintah
Republik Indonesia.
"Effective Date" means the date of
signing of the Transfer of Assets Deed and
Transfer of Land Deed, each between the
Seller and the Purchaser, provided that
such date shall be no later than 5 (five)
Business Day after the conditions
precedent for Third Payment as set out in
Article 3 paragraph (3) point c of this
Agreement and the conditions precedent
for the Effective Date as set out in Article
4 paragraph (1) of this Agreement have
been fulfilled in full by the Seller and/or
no later than 3 (three) months since the
date of Second Payment as set out in
Article 3 paragraph (3) point b of this
Agreement.
"Tanggal Efektif" berarti tanggal
penandatanganan Akta Pengalihan Aset
dan Akta Pengalihan Hak Atas Tanah,
masing-masing antara Penjual dan
Pembeli, dengan ketentuan bahwa tanggal
tersebut tidak boleh lebih dari 5 (lima)
Hari Kerja terhitung sejak syarat-syarat
pendahuluan untuk Pembayaran Ketiga
sebagaimana diatur di dalam Pasal 3 ayat
(3) huruf c Perjanjian dan syarat
pendahuluan untuk Tanggal Efektif
sebagaimana diatur di dalam ketentuan
Pasal 4 ayat (1) Perjanjian ini telah
dipenuhi seluruhnya oleh Penjual
dan/atau tidak lebih dari 3 (tiga) bulan
terhitung sejak tanggal Pembayaran
Kedua sebagaimana diatur di dalam
5
Purchaser Seller
ketentuan Pasal 3 ayat (3) huruf b
Perjanjian ini.
“Land” means ___ of land which details
are listed in Annex 1 of this Agreement.
"Tanah" berarti ____ bidang tanah
dengan rincian yang termuat dalam
Lampiran 1 dari Perjanjian ini.
“Machinery and Equipment” means
movable and immovable machinery and
equipment which listed in the attachment
to Annex 1 this Agreement.
"Mesin dan Peralatan" berarti mesin dan
peralatan baik yang bergerak maupun
tidak bergerak yang termuat dalam
lampiran dari Lampiran 1 Perjanjian ini.
“Office Equipment” means office
equipment located in the Building which
listed in the attachment to Annex 1 of this
Agreement.
“Peralatan Kantor” berarti peralatan-
peralatan kantor yang terdapat di dalam
Bangunan yang termuat di dalam
lampiran dari Lampiran 1 Perjanjian ini.
"Purchase Price" means the sale and
purchase price of all the Assets as further
regulated in Article 3 paragraph (1) below.
"Harga Pembelian" adalah harga jual beli
atas seluruh Aset sebagaimana diatur lebih
lanjut dalam Pasal 3 ayat (1) di bawah ini.
“Transfer of Land Deed” is collectively
all sale and purchase agreements of the
Land (and Building) in notarial deed forms
to be entered between the Parties.
"Akta Pengalihan Hak atas Tanah"
secara bersama-sama seluruh perjanjian
jual beli Tanah (dan Bangunan) dalam
bentuk akta notaris yang akan dibuat
antara Para Pihak.
“Transfer of Assets Deed” means a
transfer of asset deed that will be signed
by the Seller and the Purchaser before a
notary for the transfer of the Assets other
than Land and Building.
“Akta Pengalihan Aset" berarti akta
pengalihan aset yang akan ditandatangani
oleh Penjual dan Pembeli di hadapan
notaris untuk pengalihan Aset selain
Tanah dan Bangunan.
“Appraiser” means independent party
which designated by each Party that has
the license, qualification, skills and
experience, that from day to day
conducting the practice of assessment and
consulting which connected with the
assessment in accordance with their
expertise and professionalism, and
referring to the Standar Himpunan
“Penilai” berarti pihak independen yang
ditunjuk oleh masing-masing Pihak yang
yang memiliki izin, kualifikasi,
kemampuan dan pengalaman, yang sehari-
hari melakukan kegiatan praktek penilaian
dan konsultansi yang terkait dengan
penilaian sesuai dengan keahlian dan
profesionalisme yang dimiliki, serta
mengacu kepada Standar Himpunan
6
Purchaser Seller
Konsultan Hukum Pasar Modal
(HKHPM), Standar Penilaian Indonesia
(SPI), Kode Etik Penilaian Indonesia
(KEPI) and other standard skill which
related to the assessment activities and a
member of appraiser association which
recognized by the Government.
“Appraisal” means appraisal process
which will be conducted by the Appraiser
on the Asset, whether from legal aspect of
the Assets and/or to determine the
value/price of the Assets.
Konsultan Hukum Pasar Modal
(HKHPM), Standar Penilaian Indonesia
(SPI), Kode Etik Penilaian Indonesia
(KEPI) dan Standar Keahlian lain, yang
terkait dengan kegiatan penilaian dan
merupakan anggota asosiasi penilai yang
diakui oleh Pemerintah.
“Penilaian” berarti proses penilaian yang
akan dilakukan oleh Penilai terhadap Aset,
baik dari segi legalitas Aset dan/atau untuk
menentukan nilai/harga dari Aset.
2. In this Agreement, unless otherwise
specified:
2. Dalam Perjanjian ini, kecuali dinyatakan
khusus:
(a) Words in the singular also
encompasses plural and vice versa;
(a) Kata-kata dalam bentuk tunggal
mencakup juga bentuk jamak dan
sebaliknya;
(b) References to certain documents
(including the Agreement) also
encompasses a reference to the
document as amended,
consolidated, modified, assigned,
supplemented, amended and
restated or replaced;
(b) Referensi pada dokumen tertentu
(termasuk Perjanjian ini) juga
mencakup referensi dokumen
sebagaimana telah diubah,
konsolidasi, dimodifikasi,
dialihkan, ditambah, diubah dan
dinyatakan kembali atau diganti;
(c) References to the articles,
paragraphs, clauses, pre-
introduction and appendices are
references to chapters, paragraphs,
clauses, pre- introduction and
annexes of this Agreement;
(c) Referensi terhadap pasal,
paragraf, ayat, pendahuluan dan
lampiran-lampiran adalah
referensi untuk pasal, paragraf,
ayat, pendahuluan dan lampiran-
lampiran dari Perjanjian ini;
(d) The titles of articles used for
convenience only and should not
be used to interpret this
Agreement.
(d) Judul pasal digunakan hanya untuk
memudahkan saja dan tidak
digunakan untuk menafsirkan
Perjanjian ini.
7
Purchaser Seller
ARTICLE 2
SALE OF ASSETS
PASAL 2
PENJUALAN ASET
1. In accordance with the terms and
conditions of this Agreement, the Seller
hereby promises and binds itself to
transfer and deliver to the Purchaser all
its ownership on all the Assets as set out in
the Annex 1 of this Agreement and the
Buyer further promises and binds itself to
accept the transfer of the Assets from the
Seller.
1. Tunduk pada persyaratan dan ketentuan
dalam Perjanjian ini, Penjual dengan ini
berjanji dan mengikatkan dirinya untuk
mengalihkan dan menyerahkan kepada
Pembeli seluruh kepemilikannya atas
seluruh Aset sebagaimana tercantum
dalam Lampiran 1 Perjanjian ini dan
Pembeli lebih lanjut berjanji dan
mengikatkan dirinya untuk menerima
pengalihan Aset dari Penjual.
2. The Parties hereby promise and undertake
that any time shall work in good faith in
implementing this Agreement in
accordance with the terms and conditions
as stipulated in this Agreement.
2. Para Pihak dengan ini berjanji dan setuju
untuk setiap saat akan bekerja dengan
itikad baik dalam pelaksanaan Perjanjian
ini sesuai dengan syarat dan ketentuan
yang diatur dalam Perjanjian ini.
ARTICLE 3
PURCHASE PRICE
PASAL 3
HARGA PEMBELIAN
1. The Parties agree that the Purchase Price
of the Assets is IDR __________
(____________________ Rupiah), which
consists of:
1. Para Pihak setuju bahwa Harga
Pembelian atas Aset adalah sebesar Rp
__________ (_________ Rupiah), yang
terdiri dari:
a. The Purchase Price of Land whose
value will be further determined by
mutual written consent of the Parties
based on the Appraisal result that
conducted by the Appraiser that
designated by each Party, provided
that such Appraisal process shall be
a. Harga Pembelian Tanah yang
nilainya akan ditentukan lebih lanjut
atas dasar kesepakatan tertulis Para
Pihak berdasarkan hasil Penilaian
dari masing-masing Penilai yang
ditunjuk masing-masing Pihak,
dengan ketentuan bahwa proses
8
Purchaser Seller
completed by each Party not later
than 14 (fourteen) calendar days since
submission of documents for the
Assets as set out in Annex 3 of this
Agreement has been received in full
by the Appraiser appointed by the
Purchaser;
Penilaian tersebut wajib diselesaikan
masing-masing Pihak dalam jangka
waktu selambat-lambatnya 14
(empat belas) hari kalender sejak
penyerahan dokumen atas Aset
sebagaimana diatur di dalam
Lampiran 3 Perjanjian ini telah
diterima secara lengkap oleh Penilai
yang ditunjuk oleh Pembeli;
b. The Purchase Price of Buildings
whose value will be further
determined by mutual written consent
of the Parties based on the Appraisal
result that conducted by the
Appraiser that designated by each
Party, provided that such Appraisal
process shall be completed by each
Party not later than 14 (fourteen)
calendar days since submission of
documents for the Assets as set out in
Annex 3 of this Agreement has been
received in full by the Appraiser
appointed by the Purchaser; and
b. Harga Pembelian Bangunan yang
nilainya akan ditentukan lebih lanjut
atas dasar kesepakatan tertulis Para
Pihak berdasarkan hasil Penilaian
dari masing-masing Penilai yang
ditunjuk masing-masing Pihak,
dengan ketentuan bahwa proses
Penilaian tersebut wajib diselesaikan
masing-masing Pihak dalam jangka
waktu selambat-lambatnya 14
(empat belas) hari kalender sejak
penyerahan dokumen atas Aset
sebagaimana diatur di dalam
Lampiran 3 Perjanjian ini telah
diterima secara lengkap oleh Penilai
yang ditunjuk oleh Pembeli; dan
c. The Purchase Price of the Machinery
and Equipment whose value will be
further determined by mutual written
consent of the Parties based on the
Appraisal result that conducted by the
Appraiser that designated by each
Party, provided that such Appraisal
process shall be completed by each
Party not later than 14 (fourteen)
calendar days since submission of
documents for the Assets as set out in
Annex 3 of this Agreement has been
c. Harga Pembelian Mesin dan
Peralatan yang nilainya akan
ditentukan lebih lanjut atas dasar
kesepakatan tertulis Para Pihak
berdasarkan hasil Penilaian dari
masing-masing Penilai yang
ditunjuk masing-masing Pihak,
dengan ketentuan bahwa proses
Penilaian tersebut wajib diselesaikan
masing-masing Pihak dalam jangka
waktu selambat-lambatnya 14
(empat belas) hari kalender sejak
penyerahan dokumen atas Aset
9
Purchaser Seller
received in full by the Appraiser
appointed by the Purchaser.
The Parties agreed that the mutual written
consent of the Parties for each of the
Purchase Price of the Land, the Purchase
Price of Building and the Purchase Price
of Machinery and Equipment will be
attached as the Annex 6 of this Agreement.
sebagaimana diatur di dalam
Lampiran 3 Perjanjian ini telah
diterima secara lengkap oleh Penilai
yang ditunjuk oleh Pembeli.
Para Pihak sepakat bahwa kesepakatan
tertulis Para Pihak atas masing-masing
Harga Pembelian Tanah, Harga Pembelian
Bangunan dan Harga Pembelian Mesin
dan Peralatan akan dilampirkan sebagai
Lampiran 3 Perjanjian ini.
2. The Parties agreed that the Purchase
Price as stipulated in Article 3 paragraph
(1) is excludes:
a. The value added tax related to the sale
and transfer of the Machinery and
Equipment that will be solely born by
the Purchaser;
b. Any and all other taxes, duties, levies,
charges and any other deductions
related to this sale and purchase that
shall be the liabilities of each Party
according to the prevailing laws and
regulations, including but not limited,
the income tax by the Sellerand a duty
to obtain land and building (BPHTB)
by the Purchaser; and
c. All stock of raw materials that are
owned by the Seller (if available).
2. Para Pihak sepakat bahwa Harga
Pembelian sebagaimana diatur di dalam
ketentuan Pasal 3 ayat (1) tersebut adalah
tidak termasuk:
a. Pajak pertambahan nilai yang
berkaitan dengan penjualan dan
pengalihan Mesin dan Peralatan yang
akan ditanggung oleh Pembeli
sendiri;
b. Setiap dan semua pajak lainnya, bea,
retribusi, biaya dan pengurangan lain
yang berkaitan dengan jual beli ini
yang akan menjadi kewajiban masing-
masing Pihak sesuai dengan
perundang-undangan dan peraturan
yang berlaku, termasuk tetapi tidak
terbatas, pajak penghasilan (PPh) oleh
Penjual dan bea perolehan hak tanah
dan bangunan (BPHTB) oleh
Pembeli; dan
c. Seluruh stok bahan baku yang
dimiliki oleh Penjual (jika ada);
10
Purchaser Seller
3. The Parties agree that the Purchase Price
shall be paid on the following terms:
3. Para Pihak setuju bahwa Harga
Pembelian akan dibayarkan dengan
ketentuan sebagai berikut:
a. First Payment as an advance payment
is IDR ______ (______Rupiah) will
be paid by the Purchaser to the
Seller at the signing date of this
Agreement. This Agreement
constitutes a valid receipt by the
Seller of that payment;
a. Pembayaran Pertama sebagai uang
muka adalah sebesar Rp _______
(________- Rupiah) yang akan
dibayar oleh Pembeli kepada Penjual
pada saat tanggal penandatanganan
Perjanjian ini. Perjanjian ini
merupakan bukti yang sah (kwitansi)
atas penerimaan pembayaran oleh
Penjual;
b. Second Payment of IDR _______
(_____ Rupiah) will be paid by the
Purchaser to the Seller not later than
5 (five) Business Days after the
completion of the Appraisal process
that conducted by each Appraiser that
designated by each Party;
b. Pembayaran Kedua adalah sebesar Rp
________ (_______Rupiah) akan
dibayar oleh Pembeli kepada Penjual
selambat-lambatnya 5 (lima) Hari
Kerja setelah selesainya proses
Penilaian atas Aset oleh masing-
masing Penilai yang ditunjuk masing-
masing Pihak;
c. Third Payment of IDR ________
(_________ Twenty Thousand
United States Dollar) will be paid by
the Purchaser to the Seller on the
Effective Date, provided that:
The Seller has and has provided all
necessary documents as required in
Annex 1, Annex 2, and Annex 3 of
this Agreement to the Buyer and/or
the Appraiser that designated by the
Buyer in accordance with the
schedule as required in this
Agreement;
c. Pembayaran Ketiga adalah sebesar Rp
______ (_______ Rupiah) akan
dibayar oleh Pembeli kepada Penjual
pada Tanggal Efektif, dengan
ketentuan bahwa:
Penjual telah memiliki dan telah
menyerahkan seluruh dokumen-
dokumen yang dipersyaratkan
sebagaimana diatur di dalam
Lampiran 1, Lampiran 2, dan
Lampiran 3 Perjanjian ini kepada
Pembeli dan/atau pihak Penilai yang
ditunjuk oleh Pembeli sesuai dengan
jadwal yang dipersyaratkan dalam
Perjanjian ini;
4. The Parties agree that the payment of the
Purchase Price shall be made by the
4. Para Pihak setuju bahwa pembayaran
Harga Pembelian harus dilakukan oleh
Pembeli kepada Penjual melalui transfer
11
Purchaser Seller
Purchaser to the Seller via bank transfer
to the Seller’s bank account as follow:
1. PT________
Bank :
Branch :
Account No. :
Account Owner : PT.
Type : Rupiah
bank ke rekening bank milik Penjual
sebagai berikut:
1. PT.____________
Bank :
Cabang :
No. Rekening :
Nama Pemilik
Rekening : PT.
Jenis : Rupiah
ARTICLE 4
COMPLETION OF THE TRANSFER
PASAL 4
PENYELESAIAN PENGALIHAN
1. The Parties agree on the Effective Date,
the Transfer of Land Deed and the
Transfer of Assets Deed will be signed by
the Parties and therefore, the ownership
of the Assets and the risk to the Assets
shall legally transfer from the Sellerto the
Purchaser, if the following conditions
have been satisfied:
1. Para Pihak setuju pada Tanggal Efektif,
Akta Pengalihan Hak atas Tanah dan Akta
Pengalihan Aset akan ditandatangani oleh
Para Pihak dan karenanya kepemilikan
terhadap Aset dan resiko terhadap Aset
secara sah beralih dari Penjual menjadi
tanggungan Pembeli, apabila kondisi
dibawah ini telah dipenuhi:
a. The Seller has provided all
documents as required in Annex 1,
Annex 2, Annex 3 of this Agreement
to the Buyer and/or the Appraiser
that designated by the Buyer in
accordance with the schedule as
required in this Agreement;
b. The Seller has obtained all the
necessary approvals for the sale and
a. Penjual telah menyerahkan seluruh
dokumen-dokumen yang
dipersyaratkan sebagaimana diatur
di dalam Lampiran 1, Lampiran 2,
Lampiran 3 Perjanjian ini kepada
Pembeli dan/atau pihak Penilai
yang ditunjuk oleh Pembeli sesuai
dengan jadwal yang dipersyaratkan
dalam Perjanjian ini;
b. Penjual telah memperoleh semua
persetujuan yang diperlukan untuk
12
Purchaser Seller
transfer of the Assets, ie. (i) its
corporate approvals (ie. shareholders
approvals), and (ii) the notification to
and/or approval from Indonesian
Investment Coordinating Board
(“BKPM”) (if necessary), provided
that the Parties agreed that the costs
for obtaining the BKPM approval or
notification shall borne by the Seller;
d. The Seller has received the approval
from the Seller’s creditors (if any
and/or necessary);
penjualan dan pengalihan Aset,
yaitu: (i) persetujuan korporasi
(yaitu persetujuan Para Pemegang
Saham); dan (ii) pemberitahuan
dan/atau persetujuan dari Badan
Koordinasi Penanaman Modal
(“BKPM“) (jika diperlukan),
dengan ketentuan bahwa Para Pihak
sepakat biaya untuk memperoleh
persetujuan dari atau pemberitahuan
kepada BKPM akan menjadi
tanggungan Penjual;
d. Penjual telah mendapatkan segala
persetujuan dari para kreditur
Penjual (jika ada dan/atau
diperlukan).
e. The Seller has paid the Land and
Building Tax (PBB) on the Land and
Building until ___ and have provided
the Purchaser with copies of the
payment evidence;
e. Penjual telah membayar Pajak
Bumi dan Bangunan (PBB) atas
Tanah dan Bangunan sampai tahun
____ dan telah memberikan kepada
Pembeli salinan bukti pembayaran
tersebut;
f. The Seller has settled its obligations
to its employees (if relevant) related
to the sale of the Assets, that proved
with: 1) Receipt of each
employee’s severance; and/or 2)
Written agreement between the Seller
and its employee relating to the
termination of employment;
f. Penjual telah menyelesaikan
kewajibannya kepada karyawan
(jika terkait) sehubungan dengan
penjualan atas Aset,yang dibuktikan
dengan: 1) Tanda terima atas
setiap pesangon karyawan; dan/atau
2) Kesepakatan tertulis antara
Penjual dan karyawan terkait
pemutusan hubungan kerja;
g. The Purchaser has paid in full the
Purchase Price to the Seller.
g. Pembeli telah membayar penuh
Harga Pembelian kepada Penjual.
ARTICLE 5 PASAL 5
13
Purchaser Seller
PERIOD BEFORE COMPLETION OF
ASSETS TRANSFER
PERIODE SEBELUM SELESAINYA
PENGALIHAN ASET
1. The Parties agree that after the payment
of the Second Payment as referred to in
Article 3 paragraph (3) above, the
Purchaser may place security guard
officers at the location of the Assets in
order to protect the Assets, with an at least
3 (Three) Business Days prior written
notice to the Seller on the numbers and
details of the relevant officers.
1. Para Pihak setuju bahwa setelah
Pembayaran Kedua sebagaimana
dimaksud dalam Pasal 3 ayat (3) di atas,
Pembeli dapat menempatkan petugas
penjaga keamanan di lokasi di mana Aset
berada dalam rangka melindungi Aset,
dengan menyampaikan pemberitahuan
tertulis mengenai jumlah dan rincian para
petugas terkait sekurang-kurangnya 3
(Tiga) Hari Kerja sebelumnya kepada
Penjual.
Any costs and fees, including salary and
allowance, of the relevant security guard
officers shall be fully borne by the
Purchaser. The Purchaser hereby
confirms that there is and will be no
whatsoever relationship (including any
employment relationship) between the
Seller and the relevant security guard
officers.
Setiap biaya dan ongkos, termasuk gaji
dan tunjangan dari petugas penjaga
keamanan terkait sepenuhnya menjadi
tanggungan Pembeli. Pembeli dengan ini
menegaskan bahwa tidak ada dan tidak
akan ada hubungan apapun (termasuk
hubungan kerja) antara Penjual dan
petugas keamanan terkait.
2. The Parties agree that after the First
Payment and until the Effective Date, the
Seller has full right to enter into, to use
and have access to the Assets and perform
its ordinary business activities in the
relevant Land and Building or use the
Machinery and Equipment and the
Office Equipment.
2. Para Pihak setuju bahwa setelah
Pembayaran Pertama sampai dengan
Tanggal Efektif, Penjual memiliki hak
secara penuh untuk memasuki,
menggunakan dan memiliki akses
terhadap Aset dan menjalankan kegiatan
usaha rutinnya di area Tanah dan
Bangunan serta mengunakan Mesin dan
Peralatan dan Peralatan Kantor tersebut.
3. Unless otherwise agreed by the Parties in
writing, the Parties agree that as long as
the stock of raw materials owned by the
3. Kecuali disepakati lain oleh Para Pihak
secara tertulis, Para Pihak setuju bahwa
selama stok bahan baku yang dimiliki
14
Purchaser Seller
Sellerare still available; the Sellerhas full
right to transfer its ownership right of all
stock of raw materials which are owned by
the Seller to any other third party (if
applicable).
Penjual masih tersedia; Penjual memiliki
hak penuh untuk mengalihkan hak
kepemilikan atas seluruh stok bahan baku
yang masih dimiliki Penjual kepada pihak
ketiga lainnya (Jika ada).
ARTICLE 6
REPRESENTATIONS AND WARRANTIES
PASAL 6
PERNYATAAN DAN JAMINAN
1. The Seller hereby represents and warrants
to the Purchaser as follows:
1. Penjual dengan ini menyatakan dan
menjamin kepada Pembeli sebagai
berikut:
a. the Seller has and at the Effective
Date will have valid title to, and is
entitled to and will be entitled to all
of the rights and interest relating to
the Assets on such date, free and
clear of any encumbrances to any
third party; no person has any
agreement, or right capable of
becoming an agreement or option for
the purchase from the Seller of any
of the Assets.
As at the Effective Date, the Seller
warrants that no other party has any
financial or other interests on the
Assets, whether direct, indirect,
contingent or otherwise that may
affect the sell and transfer of the
Assets provided in this Agreement,
that have not been disclosed by the
Seller to the Purchaser or available
during the due diligence by the
Purchaser on the Assets.
a. Penjual memiliki dan pada Tanggal
Efektif akan mempunyai hak yang
sah untuk, dan berhak untuk dan
akan berhak atas semua hak dan
kepentingan yang terkait dengan
Aset pada tanggal tersebut, bebas
dan tidak sedang dijaminkan kepada
pihak ketiga, tidak ada pihak lain
yang memiliki perjanjian apapun,
atau hak yang dapat menimbulkan
suatu kesepakatan atau opsi untuk
pembelian Aset dari Penjual.
Pada Tanggal Efektif, Penjual
menjamin bahwa tidak ada pihak
lain mempunyai kepentingan
keuangan atau kepentingan lainnya
atas Aset, baik langsung, tidak
langsung, bersyarat atau sebaliknya
yang dapat mempengaruhi penjualan
dan pengalihan Aset sebagaimana
diatur dalam Perjanjian ini, yang
tidak diungkapkan atau disampaikan
oleh Penjual kepada Pembeli
selama proses pemeriksaan/uji
15
Purchaser Seller
tuntas atas Aset yang dilakukan oleh
Pembeli.
b. the Seller are not involved in a case
that may prevent, hinder or make this
Agreement becomes invalid or void
or cause the Seller unable to carry
out its obligations as provided in this
Agreement.
b. Penjual tidak terlibat dalam perkara
apapun yang dapat mencegah,
menghalangi atau membuat
Perjanjian ini menjadi tidak sah
atau batal atau menyebabkan
Penjual tidak dapat melaksanakan
kewajibannya sebagaimana
ditentukan dalam Perjanjian ini.
2. The Purchaser hereby represents and
warrants to the Seller as follows:
a. On the Effective Date, the
Purchaser shall and has obtained
all the necessary approvals for the
purchase of the Assets, including
without limitation to (i) its corporate
approvals (ie. board of
commissioner approval) (if
necessary) and/or (ii) any necessary
approvals from any related
authorities (if necessary).
b. the Buyer is not involved in a case
that may prevent, hinder or make
this Agreement becomes invalid or
void or cause the Buyer unable to
carry out its obligations as provided
in this Agreement.
2. Pembeli dengan ini menyatakan dan
menjamin kepada Penjual sebagai berikut:
a. Pada Tanggal Efektif, Pembeli akan
dan telah memiliki semua persetujuan
yang diperlukan untuk pembelian
Aset termasuk namun tidak terbatas
kepada: (i) persetujuan korporasi
(yaitu persetujuan dewan komisaris)
(apabila diperlukan); dan/atau (ii)
persetujuan dari instansi berwenang
lainnya (apabila diperlukan).
b. Pembeli tidak terlibat dalam perkara
apapun yang dapat mencegah,
menghalangi atau membuat
Perjanjian ini menjadi tidak sah atau
batal atau menyebabkan Pembeli
tidak dapat melaksanakan
kewajibannya sebagaimana
ditentukan dalam Perjanjian ini.
ARTICLE 7
FEES AND EXPENSES
PASAL 7
ONGKOS-ONGKOS DAN BIAYA
1. Each Party shall bear its own costs
associated with the preparation,
1. Setiap Pihak harus menanggung sendiri
biaya-biaya yang terkait dengan,
16
Purchaser Seller
negotiation, execution and registration of
this Agreement.
persiapan, negosiasi, penandatanganan
dan pendaftaran Perjanjian ini.
2. The Parties agree that the notary and/or
land officer’s fee for the execution of the
Transfer of Land Deed and Transfer of
Assets Deed shall be borne solely by the
Purchaser. Costs for the transfer of
right/transfer of title process of the Assets
until they are under the name of the
Purchaser will be at the expense of and
solely paid by the Purchaser.
2. Para Pihak setuju bahwa biaya notaris
atau PPAT untuk pelaksanaan Akta
Pengalihan Hak atas Tanah dan Akta
Pengalihan Aset sepenuhnya ditanggung
oleh Pembeli. Biaya untuk pengalihan
hak/pengalihan proses balik nama atas
Aset menjadi atas nama Pembeli
merupakan biaya dan dibayarkan sendiri
oleh Pembeli.
3. As referred to in Article 3 paragraph (1)
above, the income tax (PPh) and a duty to
obtain land and building (BPHTB)
payable in relation to the transfer of rights
over of the Land and Building are for the
account of each Party and must be paid in
accordance with the prevailing laws and
regulations.
At the date of execution of the Transfer
of Land Deed, the Parties must provide
and deliver evidence of the above payment
to the relevant notary or land officer
appointed by the Purchaser.
3. Dengan mengacu kepada Pasal 3 ayat (1)
di atas, pajak penghasilan (PPh) dan biaya
perolehan hak atas tanah dan bangunan
(BPHTB) yang harus dibayarkan
sehubungan dengan pengalihan hak atas
Tanah dan Bangunan merupakan
kewajiban masing-masing Pihak dan
dibayarkan oleh Pihak terkait sesuai
dengan peraturan perundangan yang
berlaku.
Pada saat penandatangan Akta
Pengalihan Hak atas Tanah, Para Pihak
harus menyediakan dan menyerahkan
bukti pembayaran kepada notaris atau
PPAT yang ditunjuk oleh Pembeli.
4. In respect of the Assets (except for the
costs related to the security guard officers
stated in Article 5 above), all bills and
charges related to the Land and Building,
such as the electricity, water and telephone
bills, Land and Building Tax (PBB),
sanitation and security retribution, and
other donations in accordance to the
prevailing laws, or any penalty that may
incur and payable until the Effective Date,
is the Seller’s obligation and shall be paid
4. Sehubungan dengan Aset (kecuali untuk
biaya yang berhubungan dengan petugas
penjaga keamanan yang diatur dalam
Pasal 5 di atas), semua tagihan dan biaya
yang berkaitan dengan Tanah dan
Bangunan, seperti air, listrik dan tagihan
telepon, Pajak Bumi dan Bangunan
(PBB), sanitasi dan retribusi keamanan,
dan sumbangan lainnya sesuai dengan
ketentuan yang berlaku, atau denda yang
mungkin timbul dan terhutang sampai
17
Purchaser Seller
by the Seller. The Seller shall provide
copies of this evidence of payments to the
Purchaser on the Effective Date.
Tanggal Efektif, adalah merupakan
kewajiban Penjual yang harus dibayarkan
oleh Penjual. Penjual harus menyediakan
salinan dari bukti pembayaran tersebut
kepada Pembeli pada Tanggal Efektif.
ARTICLE 8
TERMINATION OF AGREEMENT
PASAL 8
PENGAKHIRAN PERJANJIAN
1. If the Purchaser is unable to perform the
payments as referred to in Article 3
paragraph (3) above and/or if after the
Appraisal process is completed, the
Purchaser make a new offer of the
Purchase Price at a price that cannot be
accepted by the Seller and/or breaches any
provisions of this Agreement and/or or
the representations and warranties given
by the Buyer in this Agreement are
untrue, incorrect or inaccurate in any
material respect as at the Effective Date
and/or the Purchaser is unable to sign the
required documents for the sale and
purchase transaction after the conditions
set out in Article 4 paragraph (1) has been
satisfied by the Seller, then the Seller has
the right to terminate this Agreement by
written notice.
As the result of the termination, the Seller
shall be entitled to the whole amount of
money it receives from the Purchaser,
and the Purchaser has no right to ask for
the repayment of the amount paid by it to
the Seller, this amount will be considered
1. Jika Pembeli tidak dapat melakukan
pembayaran sebagaimana ditentukan
dalam Pasal 3 ayat (3) di atas dan/atau
apabila setelah proses Penilaian selesai
dilaksanakan, Pembeli melakukan
penawaran baru atas Harga Pembelian
dengan harga yang tidak dapat diterima
oleh Penjual dan/atau Pembeli
melakukan pelanggaran terhadap
ketentuan dalam Perjanjian ini dan/atau
dan/atau pernyataan dan jaminan yang
diberikan oleh Pembeli dalam Perjanjian
ini tidak benar, tidak tepat atau tidak
akurat secara material pada Tanggal
Efektif dan/atau Pembeli tidak dapat
menandatangani dokumen yang
diperlukan untuk transaksi jual beli setelah
kondisi yang diatur dalam Pasal 4 ayat (1)
telah dipenuhi oleh Penjual, maka
Penjual memiliki hak untuk mengakhiri
Perjanjian dengan pemberitahuan secara
tertulis.
Sebagai akibat dari pengakhiran
Perjanjian tersebut, Penjual berhak atas
seluruh jumlah uang yang diterimanya
dari Pembeli, dan Pembeli tidak memiliki
hak untuk meminta pembayaran kembali
dari jumlah yang dibayar oleh Pembeli ke
18
Purchaser Seller
as a penalty/compensation paid to the
Seller due to the cancellation/termination
of this Agreement.
Penjual, jumlah ini dianggap sebagai
uang denda/kompensasi yang dibayarkan
kepada Penjual karena adanya
pembatalan/pengakhiran Perjanjian ini.
2. If the Seller fails to satisfy any condition
under Article 4 paragraph (1) or the
representations and warranties given by
the Seller in this Agreement are untrue,
incorrect or inaccurate in any material
respect as at the Effective Date, or the
Seller conducts a material breach of any
provision of this Agreement, then the
Purchaser has the right to terminate this
Agreement by written notice.
As the result of termination in accordance
with the terms of this Agreement, the
payment of the Purchase Price that has
been received by the Seller will be
refunded by the Seller to the Purchaser.
2. Jika Penjual gagal memenuhi kondisi
sebagaimana ditentukan dalam Pasal 4
ayat (1) atau pernyataan dan jaminan yang
diberikan oleh Penjual dalam Perjanjian
ini tidak benar, tidak tepat atau tidak
akurat secara material pada Tanggal
Efektif, atau Penjual melakukan
pelanggaran yang bersifat material
terhadap suatu ketentuan Perjanjian ini,
maka Pembeli berhak untuk mengakhiri
Perjanjian ini dengan memberikan
pemberitahuan secara tertulis.
Sebagai akibat dari pemutusan yang
dilakukan atas ketentuan Perjanjian ini,
Harga Pembelian yang telah diterima
oleh Penjual harus dikembalikan oleh
Penjual kepada Pembeli seluruhnya.
3. In connection with the termination of the
Agreement, the Parties hereby agree to
waive the application of provisions of
Articles 1266 and 1267 of the Civil Code
(KUHP) to the extent a judicial decision is
required for the termination of this
Agreement.
3. Sehubungan dengan pengakhiran
Perjanjian ini, Para Pihak dengan ini
sepakat untuk mengesampingkan
penerapan ketentuan Pasal 1266 dan 1267
Kitab Undang-Undang Hukum Perdata
(KUHP) sepanjang suatu keputusan
pengadilan diperlukan untuk pengakhiran
Perjanjian ini.
ARTICLE 9 PASAL 9
19
Purchaser Seller
ASSIGNMENT PENGALIHAN
The rights and obligations of the Parties arising
under this Agreement can not be transferred or
in any way assigned to any other party without
the prior written consent of the Parties.
Hak dan kewajiban Para Pihak yang timbul
berdasarkan Perjanjian ini tidak dapat
dialihkan atau dengan cara apapun dioperkan
kepada pihak lain tanpa persetujuan tertulis
sebelumnya dari Para Pihak.
ARTICLE 10
FORCE MAJEURE
PASAL 10
KEADAAN KAHAR
1. If circumstances beyond the power and
control of the Parties (an “Event of Force
Majeure”) occur, such as acts of God,
riots, violent demonstrations, and wars,
the affected Party shall notify the other
Party within 2 (two) x 24 (twenty four)
hours after the occurrence of the relevant
Event of Force Majeure by providing a
complete explanation including actions
that have been taken to overcome the
situation.
1. Jika keadaan di luar kekuasaan dan
kendali Para Pihak ("Peristiwa Force
Majeure") terjadi, seperti bencana alam,
kerusuhan, demonstrasi dengan
kekerasan, dan perang, maka Pihak yang
mengalami peristiwa tersebut harus
memberitahukan kepada Pihak lainnya
dalam waktu 2 (dua) x 24 (dua puluh
empat) jam setelah terjadinya Peristiwa
Force Majeure dengan memberikan
penjelasan yang lengkap termasuk
tindakan-tindakan yang telah diambil
untuk mengatasi situasi tersebut.
2. The Parties shall:
a. makes all reasonable efforts to
prevent and reduce to a minimum and
mitigate the effect of any delay
occasioned by any Event of Force
Majeure; and
b. uses their best efforts to ensure
resumption of normal performance of
this Agreement after the occurrence
of any Event of Force Majeure and
2. Para Pihak wajib:
a. melakukan segala upaya-upaya yang
wajar untuk mencegah dan
mengurangi seminimal mungkin dan
mengurangi dampak dari
keterlambatan yang disebabkan oleh
Peristiwa Force Majeure; dan
b. menggunakan usaha terbaik mereka
untuk menjamin kembalinya
pelaksanaan secara normal
Perjanjian ini setelah terjadinya
Peristiwa Force Majeure dan harus
20
Purchaser Seller
shall perform their obligations to the
maximum extent practicable agreed
between the Parties.
memenuhi kewajiban mereka
semaksimal mungkin sebagaimana
telah disepakati oleh Para Pihak.
3. Either Party shall be excused from
performance and shall not be construed to
be in default in respect of any obligation
hereunder for so long as failure to perform
such obligation shall be due to an Event of
Force Majeure, and it has been notified to
the other Party according to paragraph (1)
above.
3. Masing-masing Pihak akan dibebaskan
dari pelaksanaan dan tidak akan dianggap
melakukan wanprestasi sehubungan
dengan kewajibannya dalam Perjanjian
ini selama wanprestasi dalam pelaksanaan
kewajiban tersebut adalah akibat dari
suatu Peristiwa Force Majeure, dan telah
diberitahukan kepada Pihak lainnya
tersebut sebagaimana diatur dalam ayat
(1) di atas.
4. If an Event of Force Majeure shall have
occurred, the Parties shall consult with
one another as soon as practicable (but
shall not later than 14 (fourteen) calendar
days of the occurrence of an Event of
Forece Majeure) concerning the effects of
such delay as a result of an Event of Force
Majeure and the measures taken by the
Parties to reschedule activities in order to
avoid or minimize overall delays resulting
from the Event of Force Majeure.
4. Jika Peristiwa Force Majeure terjadi, Para
Pihak harus berkonsultasi dengan satu
sama lain sesegera mungkin (tetapi tidak
lebih dari 14 (empat belas) hari kalender
sejak terjadinya Peristiwa Force Majeure)
tentang dampak penundaan akibat
Peristiwa Force Majeure tersebut dan
tindakan yang diambil oleh Para Pihak
untuk menjadwal ulang kegiatan-kegiatan
untuk menghindari atau meminimalkan
keseluruhan penundaan akibat dari
Peristiwa Force Majeure tersebut.
5. If the relevant Event of Force Majeure has
occurred for more than 30 (thirty) calendar
days, the non-affected Party may
terminate this Agreement with written
notice, without any compensation
whatsoever to the other Party.
5. Jika Peristiwa Force Majeure tersebut
telah berlangsung selama lebih dari 30
(tiga puluh) hari kalender, Pihak yang
tidak mengalami peristiwa tersebut dapat
mengakhiri Perjanjian ini dengan
pemberitahuan tertulis, tanpa kompensasi
apapun kepada Pihak lainnya.
ARTICLE 11
CONFIDENTIALITY
PASAL 11
KERAHASIAAN
21
Purchaser Seller
Except as required by the prevailing laws and
regulations, each Party shall not provide in any
way to any third party any information
concerning the Parties or transactions referred to
in this Agreement, without obtaining the prior
written consent of the other Party. Each Party
also shall not use information obtained related to
this Agreement except in order to achieve the
goals and objectives in accordance with this
Agreement.
Kecuali dipersyaratkan oleh undang-undang
dan peraturan yang berlaku, masing-masing
Pihak tidak akan mengungkapkan dengan cara
apapun kepada pihak ketiga informasi tentang
Para Pihak atau transaksi-transaksi yang
dimaksud dalam Perjanjian ini, tanpa
memperoleh persetujuan tertulis sebelumnya
dari Pihak lainnya. Setiap Pihak juga tidak
akan menggunakan informasi yang diperoleh
terkait dengan Perjanjian ini kecuali dalam
rangka mencapai tujuan dan sasaran sesuai
dengan Perjanjian ini.
Any announcement or similar publicity with
respect to this Agreement or the transactions
contemplated herein shall be issued at such time
and in such manner as the Parties shall agree,
provided that nothing herein shall prevent either
Party, upon prior notice to the other, from
making such public announcement as that
Party’s legal obligations require.
Setiap pengumuman atau publikasi serupa
sehubungan dengan Perjanjian ini atau
transaksi-transaksi yang diatur di dalam
Perjanjian ini akan diterbitkan pada waktu dan
dengan cara sebagaimana disepakati oleh Para
Pihak, dengan ketentuan bahwa tidak ada yang
dapat mencegah salah satu Pihak, berdasarkan
pemberitahuan terlebih dahulu kepada yang
lain, untuk melakukan pengumuman publik
tersebut sebagaimana diwajibkan secara hukum
atas Pihak tersebut.
ARTICLE 12
APPLICABLE LAW
PASAL 12
HUKUM YANG BERLAKU
This Agreement and other documents relating to
the Agreement shall be governed and construed
according to the laws of the Republic of
Indonesia.
Perjanjian ini dan dokumen lain yang berkaitan
dengan Perjanjian ini akan tunduk dan
ditafsirkan sesuai dengan hukum Republik
Indonesia.
ARTICLE 13 PASAL 13
22
Purchaser Seller
AMENDMENT TO THE AGREEMENT PERUBAHAN ATAS PERJANJIAN
The Parties agree that all provisions of this
Agreement can not be amended, modified,
replaced or cancelled without a written consent
from both Parties.
Para Pihak sepakat bahwa semua ketentuan
dalam Perjanjian ini tidak dapat diubah,
dimodifikasi, diganti atau dibatalkan tanpa
persetujuan tertulis dari Para Pihak.
ARTICLE 14
NOTICE
PASAL 14
PEMBERITAHUAN
All correspondence, including letters and
notices, to a Party shall submitted to the
following address:
Semua surat menyurat, termasuk surat dan
pemberitahuan, ke Pihak lainnya harus
disampaikan ke alamat berikut:
Seller : PT. ____________ Penjual : PT. _________________
Address :
To :
Phone :
Facsimile :
Alamat :
UP :
Tel :
No. Fax :
Purchaser: PT. ________________ Pembeli : PT. _
Address : Jl. Alamat : Jl.
To : UP :
Phone : Tel :
Facsimile : No. Fax :
ARTICLE 15 PASAL 15
23
Purchaser Seller
LANGUAGES BAHASA
This Agreement is made in 2 (Two) languages,
Indonesian and English. In case of discrepancy,
the Indonesian version of this Agreement
prevails.
Perjanjian ini dibuat dalam 2 (Dua) bahasa,
Indonesia dan Inggris. Jika ada perbedaan
penafsiran, maka versi bahasa Indonesia dari
Perjanjian ini yang akan diberlakukan.
ARTICLE 16
DISPUTE SETTLEMENT
PASAL 16
PENYELESAIAN SENGKETA
1. Any and all disputes, controversies, and
conflicts between the Parties in
connection with this Agreement shall, so
far as is possible, be settled amicably
between the Parties within 30 (thirty)
calendar days of the first formal meeting
of the Parties to resolve the dispute,
controversy or conflict between the
Parties.
1. Setiap dan semua perselisihan, sengketa,
dan beda pendapat antara Para Pihak
sehubungan dengan Perjanjian ini wajib,
selama dimungkinkan, diselesaikan secara
damai antara Para Pihak dalam waktu 30
(Tigapuluh) hari kalender dari saat
diadakannya pertemuan formal pertama
kali diantara Para Pihak untuk
menyelesaikan perselisihan, sengketa,
atau beda pendapat antara Para Pihak
tersebut.
2. Failing an amicable settlement referred to
in paragraph (1) above, any and all
disputes, controversies, and conflicts
arising out of or in connection with this
Agreement or its performance, shall be
resolved by a 3 (three)-person arbitration
board in Jakarta, in the English language
in accordance with the Rules of the
Indonesian National Arbitration Board
(BANI) and Act No. 30 of 1999 on
Arbitration and Alternative Dispute
Resolution, prevailing from time to time.
The Parties agree that all notices and/or
communications and/or documentations
relating to any disputes, controversies
2. Jika penyelesaian secara damai
sebagaimana dimaksud dalam ayat (1) di
atas gagal disepakati, maka setiap dan
semua perselisihan, sengketa dan beda
pendapat yang timbul dari atau
sehubungan dengan Perjanjian ini atau
pelaksanaannya, wajib diselesaikan
melalui dewan arbitrase yang terdiri dari 3
(tiga) orang arbiter di Jakarta, dalam
bahasa Indonesia sesuai dengan Peraturan
dari Badan Arbitrase Nasional Indonesia
(BANI) dan Undang-Undang No. 30
Tahun 1999 tentang Arbitrase dan
Alternatif Penyelesaian Sengketa, yang
berlaku dari waktu ke waktu. Para Pihak
sepakat bahwa seluruh pemberitahuan
dan/atau komunikasi dan/atau
24
Purchaser Seller
and/or conflicts resolution proceedings,
shall be in the English language.
dokumentasi yang terkait dengan proses
penyelesaian perselisihan, sengketa dan
perbedaan pendapat harus dilakukan
dalam bahasa Inggris.
3. The decision of the arbitrators is final and
binding on the Parties. The Parties agree
that there will be no appeal to any court or
other authority against the decision of the
arbitrators and the Parties shall not
dispute or question the validity of such
award before any judicial or other
authority of any enforcement action taken
by the Party in whose favor the award was
rendered. The arbitrators must state the
reasons for their decision in writing and
shall be bound by strict rules of law in
making their decision.
3. Keputusan para arbiter bersifat final dan
mengikat Para Pihak. Para Pihak setuju
bahwa tidak akan ada upaya banding ke
pengadilan atau pihak yang berwenang
lainnya terhadap keputusan para-arbiter
dan Para Pihak tidak akan
mensengketakan atau mempertanyakan
keberlakukan keputusan tersebut di badan
peradilan atau pihak berwenang lain atas
tindakan pelaksanaan keputusan yang
dilakukan oleh Pihak yang diuntungkan
oleh keputusan tersebut. Para arbiter wajib
menyatakan alasan-alasan atas
pengambilan keputusan mereka secara
tertulis dan akan mematuhi aturan hukum
dalam pengambilan keputusan mereka.
4. The expenses of arbitration shall be borne
in accordance with the determination of
the Board of Arbitration with respect
thereto.
4. Biaya arbitrase dibebankan sesuai dengan
penetapan Dewan Arbitrase mengenai hal
tersebut.
5. The provisions contained in this Article
shall survive the termination of this
Agreement.
5. Ketentuan dalam Pasal ini akan tetap
berlaku sampai dengan pengakhiran dari
Perjanjian ini.
ARTICLE 17
OTHER PROVISIONS
PASAL 17
KETENTUAN LAIN-LAIN
25
Purchaser Seller
1. Any and all attachments, appendixes,
addendum, and/or amendments to the
Agreement shall be an integral and
inseparable part of this Agreement.
1. Setiap dan semua lampiran, tambahan,
addendum, dan/atau perubahan
Perjanjian ini merupakan satu kesatuan
dan bagian yang tidak terpisahkan dari
Perjanjian ini.
2. Matters that have not been regulated or
insufficiently provided in this Agreement,
will be discussed in good faith by the
Parties and will be set out in a written
document that will be signed by the
Parties.
2. Hal-hal yang belum diatur atau belum
cukup diatur dalam Perjanjian ini, akan
dibahas dengan itikad baik oleh Para
Pihak dan akan ditetapkan dalam
dokumen tertulis yang akan
ditandatangani oleh Para Pihak.
3. This Agreement constitutes the entire
agreement between the Parties with
respect to the subject matter hereof and
cancels and supersedes any prior
understandings and agreements between
the Parties with respect thereto. There are
no representations, warranties, terms,
conditions, undertakings or agreements,
express, implied or statutory, between the
Parties other than as expressly set forth in
this Agreement.
3. Perjanjian ini merupakan keseluruhan
perjanjian antara Para Pihak sehubungan
dengan pokok perjanjian ini dan
membatalkan dan menggantikan semua
pemahaman dan kesepakatan sebelumnya
antara Para Pihak mengenai hal tersebut.
Tidak ada pernyataan, jaminan, syarat,
kondisi, janji atau perjanjian, yang baik
secara tegas tersurat, tersirat maupun
secara hukum diantara Para Pihak selain
yang secara jelas tercantum dalam
Perjanjian ini.
4. In the event that any clause or part of a
clause in this Agreement shall for any
reason be determined by any court or
arbitral tribunal to be illegal, invalid or
unenforceable, then Agreement shall not
be affected and/or the remaining clauses
and other parts of the clause shall not be
affected, impaired or invalidated and shall
remain in full force and effect and shall
continue to be binding upon the Parties.
The Parties shall, in any such event, agree
on new clause(s) that would replace such
clause(s).
4. Dalam hal salah satu atau sebagian
ketentuan dari Perjanjian ini ditetapkan
oleh suatu pengadilan atau arbitrase
menjadi melanggar ketentuan hukum,
tidak sah atau tidak dapat diterapkan, maka
hal tersebut tidak akan mempengaruhi
Perjanjian dan ketentuan lain dan/atau
bagian lain dari ketentuan lain tersebut
tidak akan terpengaruh, terganggu atau
batal dan akan tetap berlaku sepenuhnya
dan akan terus mengikat Para Pihak.
Para Pihak wajib, dalam setiap kejadian
semacam itu, menyepakati ketentuan(-
ketentuan) baru yang akan menggantikan
ketentuan(-ketentuan) yang tidak berlaku
tersebut.
26
Purchaser Seller
This Agreement is made and signed by the
Parties and come into force on the day and date
as stated in the beginning part of this
Agreement.
Perjanjian ini dibuat dan ditandatangani oleh
Para Pihak dan mulai berlaku pada hari dan
tanggal yang tercantum di bagian awal
Perjanjian ini.
PURCHASER/PEMBELI,
PT. ___________________
____________________
Director/Direktur
SELLER/PENJUAL,
PT. ______________
________________
Director/Direktur
Para Saksi / Witnesses
1. ______________ ______________
2. ______________ ______________
3. ______________ _______________
Annex 1/Lampiran 1
27
Purchaser Seller
List of Sold Assets/Daftar Aset yang Dijual
a. ____ (____) plots of Land as evidenced by:
(1) HGB No. _____, for an area of
____M2, issued by Badan Pertanahan
Nasional, Kantor Pertanahan
Kabupaten _________, based on
Situation Picture No. ___/____ dated
_________________;
(2) HGB No. _______, for an area
of _____ M2, issued by Badan
Pertanahan Nasional, Kantor
Pertanahan Kabupaten _____, based
on Measurement Letter No. ____
dated _________;
All located in Jalan ___________.
b. Plant as evidenced by Permits to Build
(IMB) No. ________ and ________ that is
constructed on the plots of land referred to
in item a above;
c. Machinery and Equipment listed in
Attachment of this Annex 1; and
d. Office Equipment as listed in the
Attachment of this Annex 1.
a. ______ bidang tanah sebagaimana
dibuktikan oleh:
(1) HGB No. _____, untuk lahan seluas
________ M2, yang dikeluarkan oleh
Badan Pertanahan Nasional, Kantor
Pertanahan Kabupaten __,
berdasarkan Gambar Situasi Nomor
___/____ tertanggal__________;
(2) HGB No. ____, untuk lahan seluas
_______ M2, yang dikeluarkan oleh
Badan Pertanahan Nasional, Kantor
Pertanahan Kabupaten ____,
berdasarkan Surat Ukur Nomor
_______ tertanggal _______;
Keseluruhan tanah tersebut diatas berlokasi
di Jalan dan terdaftar atas nama PT
________
b. Bangunan pabrik yang dibuktikan dengan
Izin Mendirikan Bangunan (IMB) No.
______ dan _________ yang dibangun di
atas lahan tanah yang dimaksud dalam huruf
a di atas; dan
c. Mesin dan Peralatan yang tercantum dalam
Lampiran dari Lampiran 1 ini; dan
d. Peralatan Kantor sebagaimana tercantum
dalam Lampiran dari Lampiran 1 ini.
Annex 2/Lampiran 2
28
Purchaser Seller
Necessary Legal Requirements/Dokumen Hukum Yang Dipersyaratkan
1. Copy of Article of Association of the
Company and any amendments thereto,
including recent changes to the Articles
of Association of the Company;
2. Copy of Certificate of Company
Domicile;
3. Copy of Company Industrial Business
Permit;
4. Copy of Company Registration
Certificate;
5. Copy of Taxpayer Registration Number;
6. Copy of Taxable Entrepreneur
Identification Number;
7. Copy of payment evidence of Land and
Building Tax on the Assets for year ____;
8. Copy of Building Construction Permit
for any building built on the Assets;
9. Copy of General Meeting of
Shareholders relating the approval for the
transfer of Assets;
10. Approval Letter from Indonesian
Investmen Coordinating Board regarding
the transfer of the Assets (if necessary).
11. Court clearance from Tangerang District
Court that stated the Assets, especially
Land and Building assets are free from
1. Fotocopy Anggaran Dasar Perusahaan
dan segala perubahannya termasuk
perubahan terakhir terhadap Anggaran
Dasar Perusahaan;
2. Fotocopy Surat Keterangan Domisili
Perusahaan;
3. Fotocopy Izin Usaha Industri
Perusahaan;
4. Fotocopy Tanda Daftar Perusahaan;
5. Fotocopy Nomor Pokok Wajib Pajak
Perusahaan;
6. Fotocopy Surat Pengukuhan Pengusaha
Kena Pajak;
7. Fotocopy Bukti Pembayaran Pajak Bumi
dan Bangunan atas Aset tahun ____;
8. Fotocopy Izin Mendirikan Bangunan
(IMB) bagi bangunan yang berdiri di
atas Aset;
9. Fotocopy Rapat Umum Pemegang
Saham terkait dengan persetujuan
pengalihan Aset;
10. Surat Persetujuan Pengalihan Aset dari
Badan Koordinasi Penanaman Modal
terkait dengan pengalihan Aset (jika
diperlukan);
11. Surat Keterangan dari Pengadilan Negeri
Tangerang yang menyatakan bahwa
Aset, khususnya aset Tanah dan
Bangunan, bebas dari segala sengketa
29
Purchaser Seller
any disputes (shall be provided by the
Buyer pursuant to the power of attorney
from the Seller);
12. Warkah from National Land Agency
relating the Building Exploitation Permit
(Hak Guna Bangunan) of Land Assets,
provided that any costs arising from such
process shall be borne by the Purchaser.
(akan disediakan oleh Pembeli
berdasarkan surat kuasa dari Penjual);
12. Warkah dari Badan Pertanahan Nasional
terkait dengan Sertifikat Hak Guna
Bangunan atas Aset berupa Tanah
dengan ketentuan biaya yang timbul atas
proses tersebut akan ditanggung oleh
Pembeli.
Annex 3/Lampiran 3
List of Required Documents for the Appraisal Process of the Assets
Daftar Dokumen-Dokumen Yang Diperlukan Untuk Proses Penilaian atas Asset
30
Purchaser Seller
1. Fotocopy Bukti Pembayaran Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) Tahun _____ dan Tahun
_____ (jika ada) (Asli diperlihatkan);
2. Fotocopy Surat Pemberitahuan Pajak Bumi dan Bangunan Tahun _____ (Asli
diperlihatkan);
3. Fotocopy Sertifikat atas Tanah (Asli diperlihatkan);
4. Fotocopy Peta Lokasi (blueprint / layout) atas Tanah (Asli diperlihatkan);
5. Daftar Aset; dan
6. Fotocopy Kuitansi atas pembelian Mesin (Asli diperlihatkan);

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Surat gugatan wanprestasi
Surat gugatan wanprestasiSurat gugatan wanprestasi
Surat gugatan wanprestasiLegal Akses
 
Surat gugatan perdata suhendri
Surat gugatan perdata suhendriSurat gugatan perdata suhendri
Surat gugatan perdata suhendriSuhendri desaign
 
Contoh Perjanjian Pengikatan Jual Beli Saham Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 0...
Contoh Perjanjian Pengikatan Jual Beli Saham Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 0...Contoh Perjanjian Pengikatan Jual Beli Saham Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 0...
Contoh Perjanjian Pengikatan Jual Beli Saham Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 0...GLC
 
CONTOH PERJANJIAN SEWA MENYEWA RUANGAN KANTOR (Beli Perjanjian, Hub: 08118887...
CONTOH PERJANJIAN SEWA MENYEWA RUANGAN KANTOR (Beli Perjanjian, Hub: 08118887...CONTOH PERJANJIAN SEWA MENYEWA RUANGAN KANTOR (Beli Perjanjian, Hub: 08118887...
CONTOH PERJANJIAN SEWA MENYEWA RUANGAN KANTOR (Beli Perjanjian, Hub: 08118887...GLC
 
Perjanjian pemberian hutang dan pengakuan hutang simple
Perjanjian pemberian hutang dan pengakuan hutang simplePerjanjian pemberian hutang dan pengakuan hutang simple
Perjanjian pemberian hutang dan pengakuan hutang simpleGLC
 
PERJANJIAN KONTRAK
PERJANJIAN KONTRAKPERJANJIAN KONTRAK
PERJANJIAN KONTRAKWahyu Ym
 
Contoh Perjanjian Kerjasama Ijin Pemanfaatan Kayu Terbaru (Beli Perjanjian, H...
Contoh Perjanjian Kerjasama Ijin Pemanfaatan Kayu Terbaru (Beli Perjanjian, H...Contoh Perjanjian Kerjasama Ijin Pemanfaatan Kayu Terbaru (Beli Perjanjian, H...
Contoh Perjanjian Kerjasama Ijin Pemanfaatan Kayu Terbaru (Beli Perjanjian, H...GLC
 
Draft perjanjian keagenan_hori_2011
Draft perjanjian keagenan_hori_2011Draft perjanjian keagenan_hori_2011
Draft perjanjian keagenan_hori_2011Dian Sukma
 
Contoh surat gugatan wanprestasi
Contoh surat gugatan wanprestasiContoh surat gugatan wanprestasi
Contoh surat gugatan wanprestasiNasria Ika
 
Contoh Surat perjanjian jual beli
Contoh Surat perjanjian jual beliContoh Surat perjanjian jual beli
Contoh Surat perjanjian jual beliJohanez Diaz
 
Perjanjian Opsi Beli - Call option agreement_Bilingual (Beli Perjanjian, Hub...
Perjanjian Opsi Beli - Call option agreement_Bilingual  (Beli Perjanjian, Hub...Perjanjian Opsi Beli - Call option agreement_Bilingual  (Beli Perjanjian, Hub...
Perjanjian Opsi Beli - Call option agreement_Bilingual (Beli Perjanjian, Hub...GLC
 
Perjanjian Sewa / Lease Agreement (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
Perjanjian Sewa / Lease Agreement (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))Perjanjian Sewa / Lease Agreement (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
Perjanjian Sewa / Lease Agreement (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))GLC
 
Contoh Perjanjian Survei Lahan Pengembangan Kelapa Sawit (Beli Perjanjian, Hu...
Contoh Perjanjian Survei Lahan Pengembangan Kelapa Sawit (Beli Perjanjian, Hu...Contoh Perjanjian Survei Lahan Pengembangan Kelapa Sawit (Beli Perjanjian, Hu...
Contoh Perjanjian Survei Lahan Pengembangan Kelapa Sawit (Beli Perjanjian, Hu...GLC
 
Draf perjanjian jasa pengangkutan barang
Draf perjanjian jasa pengangkutan barangDraf perjanjian jasa pengangkutan barang
Draf perjanjian jasa pengangkutan barangLegal Akses
 
Surat perjanjian-distributor
Surat perjanjian-distributorSurat perjanjian-distributor
Surat perjanjian-distributorDecky Kusuma
 
Contoh Perjanjian Kerjasama UKL UPL Terbaru (Beli Kontrak, Hub: 08118887270 (...
Contoh Perjanjian Kerjasama UKL UPL Terbaru (Beli Kontrak, Hub: 08118887270 (...Contoh Perjanjian Kerjasama UKL UPL Terbaru (Beli Kontrak, Hub: 08118887270 (...
Contoh Perjanjian Kerjasama UKL UPL Terbaru (Beli Kontrak, Hub: 08118887270 (...GLC
 
Uji Tuntas Hukum Akuisisi Saham
Uji Tuntas Hukum Akuisisi SahamUji Tuntas Hukum Akuisisi Saham
Uji Tuntas Hukum Akuisisi SahamLeks&Co
 
Perjanjian pekerjaan pembangunan proyek (building work) (Beli Perjanjian, Hub...
Perjanjian pekerjaan pembangunan proyek (building work) (Beli Perjanjian, Hub...Perjanjian pekerjaan pembangunan proyek (building work) (Beli Perjanjian, Hub...
Perjanjian pekerjaan pembangunan proyek (building work) (Beli Perjanjian, Hub...GLC
 

Was ist angesagt? (20)

Surat gugatan wanprestasi
Surat gugatan wanprestasiSurat gugatan wanprestasi
Surat gugatan wanprestasi
 
Surat gugatan perdata suhendri
Surat gugatan perdata suhendriSurat gugatan perdata suhendri
Surat gugatan perdata suhendri
 
Contoh Perjanjian Pengikatan Jual Beli Saham Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 0...
Contoh Perjanjian Pengikatan Jual Beli Saham Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 0...Contoh Perjanjian Pengikatan Jual Beli Saham Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 0...
Contoh Perjanjian Pengikatan Jual Beli Saham Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 0...
 
CONTOH PERJANJIAN SEWA MENYEWA RUANGAN KANTOR (Beli Perjanjian, Hub: 08118887...
CONTOH PERJANJIAN SEWA MENYEWA RUANGAN KANTOR (Beli Perjanjian, Hub: 08118887...CONTOH PERJANJIAN SEWA MENYEWA RUANGAN KANTOR (Beli Perjanjian, Hub: 08118887...
CONTOH PERJANJIAN SEWA MENYEWA RUANGAN KANTOR (Beli Perjanjian, Hub: 08118887...
 
Perjanjian pemberian hutang dan pengakuan hutang simple
Perjanjian pemberian hutang dan pengakuan hutang simplePerjanjian pemberian hutang dan pengakuan hutang simple
Perjanjian pemberian hutang dan pengakuan hutang simple
 
PERJANJIAN KONTRAK
PERJANJIAN KONTRAKPERJANJIAN KONTRAK
PERJANJIAN KONTRAK
 
Contoh Perjanjian Kerjasama Ijin Pemanfaatan Kayu Terbaru (Beli Perjanjian, H...
Contoh Perjanjian Kerjasama Ijin Pemanfaatan Kayu Terbaru (Beli Perjanjian, H...Contoh Perjanjian Kerjasama Ijin Pemanfaatan Kayu Terbaru (Beli Perjanjian, H...
Contoh Perjanjian Kerjasama Ijin Pemanfaatan Kayu Terbaru (Beli Perjanjian, H...
 
Draft perjanjian keagenan_hori_2011
Draft perjanjian keagenan_hori_2011Draft perjanjian keagenan_hori_2011
Draft perjanjian keagenan_hori_2011
 
Contoh surat gugatan wanprestasi
Contoh surat gugatan wanprestasiContoh surat gugatan wanprestasi
Contoh surat gugatan wanprestasi
 
Contoh Surat perjanjian jual beli
Contoh Surat perjanjian jual beliContoh Surat perjanjian jual beli
Contoh Surat perjanjian jual beli
 
Perjanjian Opsi Beli - Call option agreement_Bilingual (Beli Perjanjian, Hub...
Perjanjian Opsi Beli - Call option agreement_Bilingual  (Beli Perjanjian, Hub...Perjanjian Opsi Beli - Call option agreement_Bilingual  (Beli Perjanjian, Hub...
Perjanjian Opsi Beli - Call option agreement_Bilingual (Beli Perjanjian, Hub...
 
Perjanjian Sewa / Lease Agreement (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
Perjanjian Sewa / Lease Agreement (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))Perjanjian Sewa / Lease Agreement (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
Perjanjian Sewa / Lease Agreement (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
 
Contoh Perjanjian Survei Lahan Pengembangan Kelapa Sawit (Beli Perjanjian, Hu...
Contoh Perjanjian Survei Lahan Pengembangan Kelapa Sawit (Beli Perjanjian, Hu...Contoh Perjanjian Survei Lahan Pengembangan Kelapa Sawit (Beli Perjanjian, Hu...
Contoh Perjanjian Survei Lahan Pengembangan Kelapa Sawit (Beli Perjanjian, Hu...
 
pernyataan dan jaminan
pernyataan dan jaminanpernyataan dan jaminan
pernyataan dan jaminan
 
Draf perjanjian jasa pengangkutan barang
Draf perjanjian jasa pengangkutan barangDraf perjanjian jasa pengangkutan barang
Draf perjanjian jasa pengangkutan barang
 
Kontrak jual beli
Kontrak jual beliKontrak jual beli
Kontrak jual beli
 
Surat perjanjian-distributor
Surat perjanjian-distributorSurat perjanjian-distributor
Surat perjanjian-distributor
 
Contoh Perjanjian Kerjasama UKL UPL Terbaru (Beli Kontrak, Hub: 08118887270 (...
Contoh Perjanjian Kerjasama UKL UPL Terbaru (Beli Kontrak, Hub: 08118887270 (...Contoh Perjanjian Kerjasama UKL UPL Terbaru (Beli Kontrak, Hub: 08118887270 (...
Contoh Perjanjian Kerjasama UKL UPL Terbaru (Beli Kontrak, Hub: 08118887270 (...
 
Uji Tuntas Hukum Akuisisi Saham
Uji Tuntas Hukum Akuisisi SahamUji Tuntas Hukum Akuisisi Saham
Uji Tuntas Hukum Akuisisi Saham
 
Perjanjian pekerjaan pembangunan proyek (building work) (Beli Perjanjian, Hub...
Perjanjian pekerjaan pembangunan proyek (building work) (Beli Perjanjian, Hub...Perjanjian pekerjaan pembangunan proyek (building work) (Beli Perjanjian, Hub...
Perjanjian pekerjaan pembangunan proyek (building work) (Beli Perjanjian, Hub...
 

Ähnlich wie Draft perjanjian jual beli aset billingual clean

Penyusunan-Kontrak-Pertemuan-7.ppt
Penyusunan-Kontrak-Pertemuan-7.pptPenyusunan-Kontrak-Pertemuan-7.ppt
Penyusunan-Kontrak-Pertemuan-7.pptSonyaMarbun1
 
Contoh Perjanjian Opsi Beli Sederhana Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118887...
Contoh Perjanjian Opsi Beli Sederhana Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118887...Contoh Perjanjian Opsi Beli Sederhana Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118887...
Contoh Perjanjian Opsi Beli Sederhana Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118887...GLC
 
Rancangan kontrak dan syarat kontrak perencana manpk 2020
Rancangan kontrak dan syarat kontrak perencana manpk 2020Rancangan kontrak dan syarat kontrak perencana manpk 2020
Rancangan kontrak dan syarat kontrak perencana manpk 2020Fiqri Daffa
 
PERJANJIAN KOMPENSASI _CLEAN DRAFT.docx
PERJANJIAN KOMPENSASI _CLEAN DRAFT.docxPERJANJIAN KOMPENSASI _CLEAN DRAFT.docx
PERJANJIAN KOMPENSASI _CLEAN DRAFT.docxMeneerGultom
 
PERJANJIAN SEWA GUNA USAHA (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
PERJANJIAN SEWA GUNA USAHA  (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))PERJANJIAN SEWA GUNA USAHA  (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
PERJANJIAN SEWA GUNA USAHA (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))GLC
 
Perjanjian sewa apartemen
Perjanjian sewa apartemenPerjanjian sewa apartemen
Perjanjian sewa apartemenLegal Akses
 
Contoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.pdf
Contoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.pdfContoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.pdf
Contoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.pdfTianNugraha5
 
Contoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.docx
Contoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.docxContoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.docx
Contoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.docxTianNugraha5
 
Perjanjian gadai-saham-pledge-of-shares-agreement (Beli Perjanjian, Hub: 0811...
Perjanjian gadai-saham-pledge-of-shares-agreement (Beli Perjanjian, Hub: 0811...Perjanjian gadai-saham-pledge-of-shares-agreement (Beli Perjanjian, Hub: 0811...
Perjanjian gadai-saham-pledge-of-shares-agreement (Beli Perjanjian, Hub: 0811...GLC
 
Contoh Perjanjian Sewa Menyewa Rumah Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 081188872...
Contoh Perjanjian Sewa Menyewa Rumah Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 081188872...Contoh Perjanjian Sewa Menyewa Rumah Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 081188872...
Contoh Perjanjian Sewa Menyewa Rumah Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 081188872...GLC
 
Perjanjian keagenan Produk
Perjanjian keagenan ProdukPerjanjian keagenan Produk
Perjanjian keagenan ProdukMeneerGultom
 
Perjanjian jual beli saham bersyarat cspa bumn
Perjanjian jual beli saham bersyarat cspa bumnPerjanjian jual beli saham bersyarat cspa bumn
Perjanjian jual beli saham bersyarat cspa bumnGLC
 
Draf surat kuasa jual
Draf surat kuasa jualDraf surat kuasa jual
Draf surat kuasa jualLegal Akses
 
Perjanjian Sewa-Menyewa
Perjanjian Sewa-MenyewaPerjanjian Sewa-Menyewa
Perjanjian Sewa-MenyewaRizqy Putra
 
05. draf perjanjian pemborongan pekerjaan
05. draf perjanjian pemborongan pekerjaan05. draf perjanjian pemborongan pekerjaan
05. draf perjanjian pemborongan pekerjaanlegalakses636
 
Perjanjian pemborongan pekerjaan
Perjanjian pemborongan pekerjaanPerjanjian pemborongan pekerjaan
Perjanjian pemborongan pekerjaanLegal Akses
 
Perjanjian restrukturisasi hutang glc
Perjanjian restrukturisasi hutang  glcPerjanjian restrukturisasi hutang  glc
Perjanjian restrukturisasi hutang glcGLC
 
Perjanjian jual beli kenderaan
Perjanjian jual beli kenderaanPerjanjian jual beli kenderaan
Perjanjian jual beli kenderaanAzril Amdan
 
perjanjian-pengalihan-piutang-assignment-agreement-billingual (Beli Perjanjia...
perjanjian-pengalihan-piutang-assignment-agreement-billingual (Beli Perjanjia...perjanjian-pengalihan-piutang-assignment-agreement-billingual (Beli Perjanjia...
perjanjian-pengalihan-piutang-assignment-agreement-billingual (Beli Perjanjia...GLC
 

Ähnlich wie Draft perjanjian jual beli aset billingual clean (20)

Penyusunan-Kontrak-Pertemuan-7.ppt
Penyusunan-Kontrak-Pertemuan-7.pptPenyusunan-Kontrak-Pertemuan-7.ppt
Penyusunan-Kontrak-Pertemuan-7.ppt
 
Contoh Perjanjian Opsi Beli Sederhana Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118887...
Contoh Perjanjian Opsi Beli Sederhana Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118887...Contoh Perjanjian Opsi Beli Sederhana Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118887...
Contoh Perjanjian Opsi Beli Sederhana Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 08118887...
 
Rancangan kontrak dan syarat kontrak perencana manpk 2020
Rancangan kontrak dan syarat kontrak perencana manpk 2020Rancangan kontrak dan syarat kontrak perencana manpk 2020
Rancangan kontrak dan syarat kontrak perencana manpk 2020
 
PERJANJIAN KOMPENSASI _CLEAN DRAFT.docx
PERJANJIAN KOMPENSASI _CLEAN DRAFT.docxPERJANJIAN KOMPENSASI _CLEAN DRAFT.docx
PERJANJIAN KOMPENSASI _CLEAN DRAFT.docx
 
PERJANJIAN SEWA GUNA USAHA (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
PERJANJIAN SEWA GUNA USAHA  (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))PERJANJIAN SEWA GUNA USAHA  (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
PERJANJIAN SEWA GUNA USAHA (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
 
Perjanjian sewa apartemen
Perjanjian sewa apartemenPerjanjian sewa apartemen
Perjanjian sewa apartemen
 
Contoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.pdf
Contoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.pdfContoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.pdf
Contoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.pdf
 
Contoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.docx
Contoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.docxContoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.docx
Contoh Surat Perjanjian Sewa Tanah.docx
 
Perjanjian gadai-saham-pledge-of-shares-agreement (Beli Perjanjian, Hub: 0811...
Perjanjian gadai-saham-pledge-of-shares-agreement (Beli Perjanjian, Hub: 0811...Perjanjian gadai-saham-pledge-of-shares-agreement (Beli Perjanjian, Hub: 0811...
Perjanjian gadai-saham-pledge-of-shares-agreement (Beli Perjanjian, Hub: 0811...
 
Contoh Perjanjian Sewa Menyewa Rumah Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 081188872...
Contoh Perjanjian Sewa Menyewa Rumah Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 081188872...Contoh Perjanjian Sewa Menyewa Rumah Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 081188872...
Contoh Perjanjian Sewa Menyewa Rumah Terbaru (Beli Perjanjian, Hub: 081188872...
 
Perjanjian keagenan Produk
Perjanjian keagenan ProdukPerjanjian keagenan Produk
Perjanjian keagenan Produk
 
Perjanjian jual beli saham bersyarat cspa bumn
Perjanjian jual beli saham bersyarat cspa bumnPerjanjian jual beli saham bersyarat cspa bumn
Perjanjian jual beli saham bersyarat cspa bumn
 
Draf surat kuasa jual
Draf surat kuasa jualDraf surat kuasa jual
Draf surat kuasa jual
 
Perjanjian Sewa-Menyewa
Perjanjian Sewa-MenyewaPerjanjian Sewa-Menyewa
Perjanjian Sewa-Menyewa
 
Pertanyaan dan Jawaban seputar Hukum Perdata
Pertanyaan dan Jawaban seputar Hukum Perdata Pertanyaan dan Jawaban seputar Hukum Perdata
Pertanyaan dan Jawaban seputar Hukum Perdata
 
05. draf perjanjian pemborongan pekerjaan
05. draf perjanjian pemborongan pekerjaan05. draf perjanjian pemborongan pekerjaan
05. draf perjanjian pemborongan pekerjaan
 
Perjanjian pemborongan pekerjaan
Perjanjian pemborongan pekerjaanPerjanjian pemborongan pekerjaan
Perjanjian pemborongan pekerjaan
 
Perjanjian restrukturisasi hutang glc
Perjanjian restrukturisasi hutang  glcPerjanjian restrukturisasi hutang  glc
Perjanjian restrukturisasi hutang glc
 
Perjanjian jual beli kenderaan
Perjanjian jual beli kenderaanPerjanjian jual beli kenderaan
Perjanjian jual beli kenderaan
 
perjanjian-pengalihan-piutang-assignment-agreement-billingual (Beli Perjanjia...
perjanjian-pengalihan-piutang-assignment-agreement-billingual (Beli Perjanjia...perjanjian-pengalihan-piutang-assignment-agreement-billingual (Beli Perjanjia...
perjanjian-pengalihan-piutang-assignment-agreement-billingual (Beli Perjanjia...
 

Mehr von GLC

Draft Perjanjian Ganti Kerugian - Indemnity Agreement- Billingual
Draft Perjanjian Ganti Kerugian - Indemnity Agreement- BillingualDraft Perjanjian Ganti Kerugian - Indemnity Agreement- Billingual
Draft Perjanjian Ganti Kerugian - Indemnity Agreement- BillingualGLC
 
248889449-Contoh-Keputusan-Sirkuler-Pemegang-Saham.doc
248889449-Contoh-Keputusan-Sirkuler-Pemegang-Saham.doc248889449-Contoh-Keputusan-Sirkuler-Pemegang-Saham.doc
248889449-Contoh-Keputusan-Sirkuler-Pemegang-Saham.docGLC
 
Perjanjian-Pemberian-Cessie.doc
Perjanjian-Pemberian-Cessie.docPerjanjian-Pemberian-Cessie.doc
Perjanjian-Pemberian-Cessie.docGLC
 
236079122-Contoh-Format-Daftar-Pemegang-Saham.doc
236079122-Contoh-Format-Daftar-Pemegang-Saham.doc236079122-Contoh-Format-Daftar-Pemegang-Saham.doc
236079122-Contoh-Format-Daftar-Pemegang-Saham.docGLC
 
Draft_Subkontraktor_ CLEAN.DOCX
Draft_Subkontraktor_ CLEAN.DOCXDraft_Subkontraktor_ CLEAN.DOCX
Draft_Subkontraktor_ CLEAN.DOCXGLC
 
TEMPLATE PERJANJIAN KERJASAMA PENGEMBANGAN TEKNOLOGI DAN LAYANAN APLIKASI DIG...
TEMPLATE PERJANJIAN KERJASAMA PENGEMBANGAN TEKNOLOGI DAN LAYANAN APLIKASI DIG...TEMPLATE PERJANJIAN KERJASAMA PENGEMBANGAN TEKNOLOGI DAN LAYANAN APLIKASI DIG...
TEMPLATE PERJANJIAN KERJASAMA PENGEMBANGAN TEKNOLOGI DAN LAYANAN APLIKASI DIG...GLC
 
Perjanjian Kerjasama Ekslusif Penanaman Modal dan Pendirian PT.docx
Perjanjian Kerjasama Ekslusif Penanaman Modal dan Pendirian PT.docxPerjanjian Kerjasama Ekslusif Penanaman Modal dan Pendirian PT.docx
Perjanjian Kerjasama Ekslusif Penanaman Modal dan Pendirian PT.docxGLC
 
Draft_Perjanjian Jual Beli Batubara Terbaru.docx
Draft_Perjanjian Jual Beli Batubara Terbaru.docxDraft_Perjanjian Jual Beli Batubara Terbaru.docx
Draft_Perjanjian Jual Beli Batubara Terbaru.docxGLC
 
Consultancy Agreement_Billingual-IndoEng.docx
Consultancy Agreement_Billingual-IndoEng.docxConsultancy Agreement_Billingual-IndoEng.docx
Consultancy Agreement_Billingual-IndoEng.docxGLC
 
Pertamina_Sustainability_Report_2021.pdf
Pertamina_Sustainability_Report_2021.pdfPertamina_Sustainability_Report_2021.pdf
Pertamina_Sustainability_Report_2021.pdfGLC
 
Perjanjian Pialang Broker Asuransi.doc
Perjanjian Pialang Broker Asuransi.docPerjanjian Pialang Broker Asuransi.doc
Perjanjian Pialang Broker Asuransi.docGLC
 
CONTRACT FOR SOIL INVESTIGATION_CLEAN DRAFT.docx
CONTRACT FOR SOIL INVESTIGATION_CLEAN DRAFT.docxCONTRACT FOR SOIL INVESTIGATION_CLEAN DRAFT.docx
CONTRACT FOR SOIL INVESTIGATION_CLEAN DRAFT.docxGLC
 
NOTA KESEPAHAMAN PENGAMBILALIHAN SAHAM-CLEAN DRAFT.docx
NOTA KESEPAHAMAN PENGAMBILALIHAN SAHAM-CLEAN DRAFT.docxNOTA KESEPAHAMAN PENGAMBILALIHAN SAHAM-CLEAN DRAFT.docx
NOTA KESEPAHAMAN PENGAMBILALIHAN SAHAM-CLEAN DRAFT.docxGLC
 
SPK-Pra survei-Kelapa Sawit-CLEAN DRAFT.docx
SPK-Pra survei-Kelapa Sawit-CLEAN DRAFT.docxSPK-Pra survei-Kelapa Sawit-CLEAN DRAFT.docx
SPK-Pra survei-Kelapa Sawit-CLEAN DRAFT.docxGLC
 
Perjanjian pinjam meminjam glc
Perjanjian pinjam meminjam  glcPerjanjian pinjam meminjam  glc
Perjanjian pinjam meminjam glcGLC
 
5b english poa-to_sell_shares-
5b english poa-to_sell_shares-5b english poa-to_sell_shares-
5b english poa-to_sell_shares-GLC
 
5a indonesian-poa to-sell_shares
5a indonesian-poa to-sell_shares5a indonesian-poa to-sell_shares
5a indonesian-poa to-sell_sharesGLC
 
4 notice instruction-final
4 notice instruction-final4 notice instruction-final
4 notice instruction-finalGLC
 
3 lampiran 2 consent-to_transfer-final
3 lampiran 2 consent-to_transfer-final3 lampiran 2 consent-to_transfer-final
3 lampiran 2 consent-to_transfer-finalGLC
 
2 notice acknowledgement-final
2 notice acknowledgement-final2 notice acknowledgement-final
2 notice acknowledgement-finalGLC
 

Mehr von GLC (20)

Draft Perjanjian Ganti Kerugian - Indemnity Agreement- Billingual
Draft Perjanjian Ganti Kerugian - Indemnity Agreement- BillingualDraft Perjanjian Ganti Kerugian - Indemnity Agreement- Billingual
Draft Perjanjian Ganti Kerugian - Indemnity Agreement- Billingual
 
248889449-Contoh-Keputusan-Sirkuler-Pemegang-Saham.doc
248889449-Contoh-Keputusan-Sirkuler-Pemegang-Saham.doc248889449-Contoh-Keputusan-Sirkuler-Pemegang-Saham.doc
248889449-Contoh-Keputusan-Sirkuler-Pemegang-Saham.doc
 
Perjanjian-Pemberian-Cessie.doc
Perjanjian-Pemberian-Cessie.docPerjanjian-Pemberian-Cessie.doc
Perjanjian-Pemberian-Cessie.doc
 
236079122-Contoh-Format-Daftar-Pemegang-Saham.doc
236079122-Contoh-Format-Daftar-Pemegang-Saham.doc236079122-Contoh-Format-Daftar-Pemegang-Saham.doc
236079122-Contoh-Format-Daftar-Pemegang-Saham.doc
 
Draft_Subkontraktor_ CLEAN.DOCX
Draft_Subkontraktor_ CLEAN.DOCXDraft_Subkontraktor_ CLEAN.DOCX
Draft_Subkontraktor_ CLEAN.DOCX
 
TEMPLATE PERJANJIAN KERJASAMA PENGEMBANGAN TEKNOLOGI DAN LAYANAN APLIKASI DIG...
TEMPLATE PERJANJIAN KERJASAMA PENGEMBANGAN TEKNOLOGI DAN LAYANAN APLIKASI DIG...TEMPLATE PERJANJIAN KERJASAMA PENGEMBANGAN TEKNOLOGI DAN LAYANAN APLIKASI DIG...
TEMPLATE PERJANJIAN KERJASAMA PENGEMBANGAN TEKNOLOGI DAN LAYANAN APLIKASI DIG...
 
Perjanjian Kerjasama Ekslusif Penanaman Modal dan Pendirian PT.docx
Perjanjian Kerjasama Ekslusif Penanaman Modal dan Pendirian PT.docxPerjanjian Kerjasama Ekslusif Penanaman Modal dan Pendirian PT.docx
Perjanjian Kerjasama Ekslusif Penanaman Modal dan Pendirian PT.docx
 
Draft_Perjanjian Jual Beli Batubara Terbaru.docx
Draft_Perjanjian Jual Beli Batubara Terbaru.docxDraft_Perjanjian Jual Beli Batubara Terbaru.docx
Draft_Perjanjian Jual Beli Batubara Terbaru.docx
 
Consultancy Agreement_Billingual-IndoEng.docx
Consultancy Agreement_Billingual-IndoEng.docxConsultancy Agreement_Billingual-IndoEng.docx
Consultancy Agreement_Billingual-IndoEng.docx
 
Pertamina_Sustainability_Report_2021.pdf
Pertamina_Sustainability_Report_2021.pdfPertamina_Sustainability_Report_2021.pdf
Pertamina_Sustainability_Report_2021.pdf
 
Perjanjian Pialang Broker Asuransi.doc
Perjanjian Pialang Broker Asuransi.docPerjanjian Pialang Broker Asuransi.doc
Perjanjian Pialang Broker Asuransi.doc
 
CONTRACT FOR SOIL INVESTIGATION_CLEAN DRAFT.docx
CONTRACT FOR SOIL INVESTIGATION_CLEAN DRAFT.docxCONTRACT FOR SOIL INVESTIGATION_CLEAN DRAFT.docx
CONTRACT FOR SOIL INVESTIGATION_CLEAN DRAFT.docx
 
NOTA KESEPAHAMAN PENGAMBILALIHAN SAHAM-CLEAN DRAFT.docx
NOTA KESEPAHAMAN PENGAMBILALIHAN SAHAM-CLEAN DRAFT.docxNOTA KESEPAHAMAN PENGAMBILALIHAN SAHAM-CLEAN DRAFT.docx
NOTA KESEPAHAMAN PENGAMBILALIHAN SAHAM-CLEAN DRAFT.docx
 
SPK-Pra survei-Kelapa Sawit-CLEAN DRAFT.docx
SPK-Pra survei-Kelapa Sawit-CLEAN DRAFT.docxSPK-Pra survei-Kelapa Sawit-CLEAN DRAFT.docx
SPK-Pra survei-Kelapa Sawit-CLEAN DRAFT.docx
 
Perjanjian pinjam meminjam glc
Perjanjian pinjam meminjam  glcPerjanjian pinjam meminjam  glc
Perjanjian pinjam meminjam glc
 
5b english poa-to_sell_shares-
5b english poa-to_sell_shares-5b english poa-to_sell_shares-
5b english poa-to_sell_shares-
 
5a indonesian-poa to-sell_shares
5a indonesian-poa to-sell_shares5a indonesian-poa to-sell_shares
5a indonesian-poa to-sell_shares
 
4 notice instruction-final
4 notice instruction-final4 notice instruction-final
4 notice instruction-final
 
3 lampiran 2 consent-to_transfer-final
3 lampiran 2 consent-to_transfer-final3 lampiran 2 consent-to_transfer-final
3 lampiran 2 consent-to_transfer-final
 
2 notice acknowledgement-final
2 notice acknowledgement-final2 notice acknowledgement-final
2 notice acknowledgement-final
 

Kürzlich hochgeladen

1. TTT - AKKP (Pindaan 2022) dan AKJ (Pemansuhan 2022) (1A) (1).pptx
1. TTT - AKKP (Pindaan 2022) dan AKJ (Pemansuhan 2022) (1A) (1).pptx1. TTT - AKKP (Pindaan 2022) dan AKJ (Pemansuhan 2022) (1A) (1).pptx
1. TTT - AKKP (Pindaan 2022) dan AKJ (Pemansuhan 2022) (1A) (1).pptxmohamadhafiz651
 
PENANGANAN PELANGGARAN PEMILU TAHUN 2024.pptx
PENANGANAN PELANGGARAN PEMILU TAHUN 2024.pptxPENANGANAN PELANGGARAN PEMILU TAHUN 2024.pptx
PENANGANAN PELANGGARAN PEMILU TAHUN 2024.pptxmuhammadarsyad77
 
2. MACAM MACAM KORBAN.ppt Materi Kuliah Hukum Viktimologi
2. MACAM MACAM KORBAN.ppt Materi Kuliah Hukum Viktimologi2. MACAM MACAM KORBAN.ppt Materi Kuliah Hukum Viktimologi
2. MACAM MACAM KORBAN.ppt Materi Kuliah Hukum ViktimologiSaktaPrwt
 
UU-HKPD-Bahan-Sosialisasi-UU-No-1-tahun-2022-HKPD.pdf
UU-HKPD-Bahan-Sosialisasi-UU-No-1-tahun-2022-HKPD.pdfUU-HKPD-Bahan-Sosialisasi-UU-No-1-tahun-2022-HKPD.pdf
UU-HKPD-Bahan-Sosialisasi-UU-No-1-tahun-2022-HKPD.pdfSumardi Arahbani
 
materi hukum bisnis hukum persaingan usaha
materi hukum bisnis hukum persaingan usahamateri hukum bisnis hukum persaingan usaha
materi hukum bisnis hukum persaingan usahayunitahatmayantihafi
 
BUKU FAKTA SEJARAH :Pangeran Heru Arianataredja (keturunan Sultan Sepuh III S...
BUKU FAKTA SEJARAH :Pangeran Heru Arianataredja (keturunan Sultan Sepuh III S...BUKU FAKTA SEJARAH :Pangeran Heru Arianataredja (keturunan Sultan Sepuh III S...
BUKU FAKTA SEJARAH :Pangeran Heru Arianataredja (keturunan Sultan Sepuh III S...Indra Wardhana
 
BENTUK NEGARA ,BENTUK PEMERINTAHAN DAN SISTEM PEMERINTAHAN
BENTUK NEGARA ,BENTUK PEMERINTAHAN DAN SISTEM PEMERINTAHANBENTUK NEGARA ,BENTUK PEMERINTAHAN DAN SISTEM PEMERINTAHAN
BENTUK NEGARA ,BENTUK PEMERINTAHAN DAN SISTEM PEMERINTAHANharri34
 
HAK PATEN yang merupakan salah satu bagian dari HAKI
HAK PATEN yang merupakan salah satu bagian dari HAKIHAK PATEN yang merupakan salah satu bagian dari HAKI
HAK PATEN yang merupakan salah satu bagian dari HAKIdillaayuna
 
pdf-makalah-manusia-nilai-moral-hukum.docx
pdf-makalah-manusia-nilai-moral-hukum.docxpdf-makalah-manusia-nilai-moral-hukum.docx
pdf-makalah-manusia-nilai-moral-hukum.docxINTANAMALINURAWALIA
 
interpretasi literal and purposive .pptx
interpretasi literal and purposive .pptxinterpretasi literal and purposive .pptx
interpretasi literal and purposive .pptxekahariansyah96
 

Kürzlich hochgeladen (10)

1. TTT - AKKP (Pindaan 2022) dan AKJ (Pemansuhan 2022) (1A) (1).pptx
1. TTT - AKKP (Pindaan 2022) dan AKJ (Pemansuhan 2022) (1A) (1).pptx1. TTT - AKKP (Pindaan 2022) dan AKJ (Pemansuhan 2022) (1A) (1).pptx
1. TTT - AKKP (Pindaan 2022) dan AKJ (Pemansuhan 2022) (1A) (1).pptx
 
PENANGANAN PELANGGARAN PEMILU TAHUN 2024.pptx
PENANGANAN PELANGGARAN PEMILU TAHUN 2024.pptxPENANGANAN PELANGGARAN PEMILU TAHUN 2024.pptx
PENANGANAN PELANGGARAN PEMILU TAHUN 2024.pptx
 
2. MACAM MACAM KORBAN.ppt Materi Kuliah Hukum Viktimologi
2. MACAM MACAM KORBAN.ppt Materi Kuliah Hukum Viktimologi2. MACAM MACAM KORBAN.ppt Materi Kuliah Hukum Viktimologi
2. MACAM MACAM KORBAN.ppt Materi Kuliah Hukum Viktimologi
 
UU-HKPD-Bahan-Sosialisasi-UU-No-1-tahun-2022-HKPD.pdf
UU-HKPD-Bahan-Sosialisasi-UU-No-1-tahun-2022-HKPD.pdfUU-HKPD-Bahan-Sosialisasi-UU-No-1-tahun-2022-HKPD.pdf
UU-HKPD-Bahan-Sosialisasi-UU-No-1-tahun-2022-HKPD.pdf
 
materi hukum bisnis hukum persaingan usaha
materi hukum bisnis hukum persaingan usahamateri hukum bisnis hukum persaingan usaha
materi hukum bisnis hukum persaingan usaha
 
BUKU FAKTA SEJARAH :Pangeran Heru Arianataredja (keturunan Sultan Sepuh III S...
BUKU FAKTA SEJARAH :Pangeran Heru Arianataredja (keturunan Sultan Sepuh III S...BUKU FAKTA SEJARAH :Pangeran Heru Arianataredja (keturunan Sultan Sepuh III S...
BUKU FAKTA SEJARAH :Pangeran Heru Arianataredja (keturunan Sultan Sepuh III S...
 
BENTUK NEGARA ,BENTUK PEMERINTAHAN DAN SISTEM PEMERINTAHAN
BENTUK NEGARA ,BENTUK PEMERINTAHAN DAN SISTEM PEMERINTAHANBENTUK NEGARA ,BENTUK PEMERINTAHAN DAN SISTEM PEMERINTAHAN
BENTUK NEGARA ,BENTUK PEMERINTAHAN DAN SISTEM PEMERINTAHAN
 
HAK PATEN yang merupakan salah satu bagian dari HAKI
HAK PATEN yang merupakan salah satu bagian dari HAKIHAK PATEN yang merupakan salah satu bagian dari HAKI
HAK PATEN yang merupakan salah satu bagian dari HAKI
 
pdf-makalah-manusia-nilai-moral-hukum.docx
pdf-makalah-manusia-nilai-moral-hukum.docxpdf-makalah-manusia-nilai-moral-hukum.docx
pdf-makalah-manusia-nilai-moral-hukum.docx
 
interpretasi literal and purposive .pptx
interpretasi literal and purposive .pptxinterpretasi literal and purposive .pptx
interpretasi literal and purposive .pptx
 

Draft perjanjian jual beli aset billingual clean

  • 1. TANGGAL/DATED __________ ___2021 PT ________________ sebagai Pembeli/as Purchaser DAN/AND PT ___________ sebagai Penjual/as Seller Perjanjian Jual Beli Aset / Asset Sale and Purchase Agreement
  • 2. 2 Purchaser Seller ASSET SALE AND PURCHASE AGREEMENT PERJANJIAN JUAL – BELI ASET This Asset Sale and Purchase Agreement is made and signed on the day of ______, date _________month _______ year _______ (______) (hereinafter referred to as the "Agreement"), by and between: Perjanjian Jual Beli Aset ini dibuat dan ditandatangani pada hari ______, tanggal ______ bulan ______ tahun ________ (_______) (selanjutnya disebut "Perjanjian"), oleh dan antara: 1. PT. ________, a limited liability company incorporated under the laws of the Republic of Indonesia, located in Jalan ________ (hereinafter referred to as "AB"). In this case is represented by Mr. ________ as Director, and therefore, legally acting for and on behalf of AB (AB hereinafter referred to as the "Purchaser"); 1. PT. ________, suatu Perseroan Terbatas yang didirikan berdasarkan ketentuan hukum Republik Indonesia, berdomisili di Jalan ___________ (selanjutnya disebut sebagai "AB"). Dalam hal ini diwakili oleh ________, yang bertindak sebagai Direktur, dan oleh karena itu, bertindak secara sah untuk dan atas nama AB (AB selanjutnya disebut sebagai "Pembeli"); 2. PT. _________, a limited liability company incorporated under the laws of the Republic of Indonesia, located on ______________ (hereinafter referred to as "CD"). In this case represented by Mr. ______ as Director, and therefore, legally acting for and on behalf of CD; (CD hereinafter referred to as the "Seller"). 2. PT. _______, suatu Perseroan Terbatas yang didirikan berdasarkan ketentuan hukum Republik Indonesia, berdomisili di __________ (selanjutnya disebut sebagai "CD"). Dalam hal ini diwakili oleh _________, yang bertindak sebagai Direktur, dan karena itu bertindak secara sah untuk dan atas nama CD; (CD selanjutnya disebut sebagai "Penjual"). The Purchaser and the Seller to hereinafter individually referred to as "Party" and collectively referred to as the "Parties". Pembeli dan Penjual untuk selanjutnya secara sendiri-sendiri disebut sebagai "Pihak" dan dan secara bersama-sama disebut sebagai "Para Pihak". INTRODUCTION PENDAHULUAN The Parties firstly explain the following: Pertama-tama, Para Pihak menjelaskan hal-hal berikut:
  • 3. 3 Purchaser Seller A. Whereas, the Seller is a Limited Liability Company in the Republic of Indonesia which is engaged in ______, and the legal owners of certain assets located on ___________________ Street; A. Bahwa, Penjual adalah suatu Perseroan Terbatas di Republik Indonesia yang bergerak dalam bidang ______, dan pemilik yang sah atas beberapa aset tertentu yang berada di Jalan_____; B. Whereas, the Seller intends to sell and transfer ownership of the assets stated above to the Purchaser and the Purchaser intends to purchase and take over all the assets of the Seller; B. Bahwa, Penjual bermaksud untuk menjual dan mengalihkan kepemilikan aset-aset tersebut di atas kepada Pembeli dan Pembeli bermaksud untuk membeli dan mengambil alih seluruh aset Penjual; C. Whereas, the assets in question are all of the assets listed in the list of documents attached in Annex 1 of this Agreement and constitute an integral and inseparable part of this Agreement (which will be defined below as “Assets”); C. Bahwa, aset-aset yang dimaksud adalah seluruh aset yang tercantum dalam daftar dokumen sebagaimana terlampir dalam Lampiran 1 Perjanjian ini yang merupakan satu kesatuan dan bagian yang tidak terpisahkan dari Perjanjian ini (yang akan didefinisikan di bawah ini sebagai “Aset”); THEN, THEREFORE, the Parties have agreed to do a sale and purchase of the Assets (defined below) based on the following terms and conditions: DENGAN DEMIKIAN, Para Pihak telah setuju untuk melakukan penjualan dan pembelian Aset (sebagaimana didefinisikan di bawah ini) berdasarkan persyaratan dan ketentuan sebagai berikut: ARTICLE 1 DEFINITIONS PASAL 1 DEFINISI 1. Unless expressly stated otherwise, the following terms shall mean as follows: 1. Kecuali secara tegas dinyatakan lain, istilah-istilah berikut ini akan memiliki arti sebagai berikut: "Approval" means any consents, registrations, agreements, licenses, permits or approvals from the authorities or government agencies. "Persetujuan" berarti setiap persetujuan, pendaftaran, perjanjian, lisensi, ijin atau persetujuan lainnya dari pihak yang berwenang atau lembaga pemerintah. "Assets" means all assets located in Jalan ________________ which includes Land, “Aset" berarti seluruh aset yang berada di Jalan _____________ yang meliputi
  • 4. 4 Purchaser Seller Building, Machinery and Equipment and Office Equipment as further listed in Annex 1 of this Agreement, including the documents of ownership of Land and Building, Office Equipment (to the extend available) and for the Machinery and Equipment (to the extend available), their instruction manuals, maintenance records, warranties, and any other documents and records relating to the ownership or operation of the relevant Machinery and Equipment. Tanah, Bangunan, Mesin dan Peralatan dan Peralatan Kantor sebagaimana lebih lanjut termuat dalam Lampiran 1 Perjanjian ini, termasuk dokumen- dokumen kepemilikan Tanah dan Bangunan, Peralatan Kantor (sepanjang tersedia) dan untuk Mesin serta Peralatan (sepanjang tersedia), petunjuk manual, catatan perawatan, garansi dan dokumen dan catatan-catatan lainnya yang berkaitan dengan kepemilikan atau pengoperasian Mesin dan Peralatan tersebut. "Building" means all buildings and other structures which are constructed on the Land which details explained in Annex 1 of this Agreement. "Bangunan" berarti semua bangunan dan struktur lainnya yang dibangun di atas Tanah yang detailnya dijelaskan pada Lampiran 1 Perjanjian ini. "Business Day" means Monday through Friday, except public holidays as set out by the Government of the Republic of Indonesia. "Hari Kerja" berarti Senin sampai Jumat, kecuali hari libur nasional seperti sebagaimana ditetapkan oleh Pemerintah Republik Indonesia. "Effective Date" means the date of signing of the Transfer of Assets Deed and Transfer of Land Deed, each between the Seller and the Purchaser, provided that such date shall be no later than 5 (five) Business Day after the conditions precedent for Third Payment as set out in Article 3 paragraph (3) point c of this Agreement and the conditions precedent for the Effective Date as set out in Article 4 paragraph (1) of this Agreement have been fulfilled in full by the Seller and/or no later than 3 (three) months since the date of Second Payment as set out in Article 3 paragraph (3) point b of this Agreement. "Tanggal Efektif" berarti tanggal penandatanganan Akta Pengalihan Aset dan Akta Pengalihan Hak Atas Tanah, masing-masing antara Penjual dan Pembeli, dengan ketentuan bahwa tanggal tersebut tidak boleh lebih dari 5 (lima) Hari Kerja terhitung sejak syarat-syarat pendahuluan untuk Pembayaran Ketiga sebagaimana diatur di dalam Pasal 3 ayat (3) huruf c Perjanjian dan syarat pendahuluan untuk Tanggal Efektif sebagaimana diatur di dalam ketentuan Pasal 4 ayat (1) Perjanjian ini telah dipenuhi seluruhnya oleh Penjual dan/atau tidak lebih dari 3 (tiga) bulan terhitung sejak tanggal Pembayaran Kedua sebagaimana diatur di dalam
  • 5. 5 Purchaser Seller ketentuan Pasal 3 ayat (3) huruf b Perjanjian ini. “Land” means ___ of land which details are listed in Annex 1 of this Agreement. "Tanah" berarti ____ bidang tanah dengan rincian yang termuat dalam Lampiran 1 dari Perjanjian ini. “Machinery and Equipment” means movable and immovable machinery and equipment which listed in the attachment to Annex 1 this Agreement. "Mesin dan Peralatan" berarti mesin dan peralatan baik yang bergerak maupun tidak bergerak yang termuat dalam lampiran dari Lampiran 1 Perjanjian ini. “Office Equipment” means office equipment located in the Building which listed in the attachment to Annex 1 of this Agreement. “Peralatan Kantor” berarti peralatan- peralatan kantor yang terdapat di dalam Bangunan yang termuat di dalam lampiran dari Lampiran 1 Perjanjian ini. "Purchase Price" means the sale and purchase price of all the Assets as further regulated in Article 3 paragraph (1) below. "Harga Pembelian" adalah harga jual beli atas seluruh Aset sebagaimana diatur lebih lanjut dalam Pasal 3 ayat (1) di bawah ini. “Transfer of Land Deed” is collectively all sale and purchase agreements of the Land (and Building) in notarial deed forms to be entered between the Parties. "Akta Pengalihan Hak atas Tanah" secara bersama-sama seluruh perjanjian jual beli Tanah (dan Bangunan) dalam bentuk akta notaris yang akan dibuat antara Para Pihak. “Transfer of Assets Deed” means a transfer of asset deed that will be signed by the Seller and the Purchaser before a notary for the transfer of the Assets other than Land and Building. “Akta Pengalihan Aset" berarti akta pengalihan aset yang akan ditandatangani oleh Penjual dan Pembeli di hadapan notaris untuk pengalihan Aset selain Tanah dan Bangunan. “Appraiser” means independent party which designated by each Party that has the license, qualification, skills and experience, that from day to day conducting the practice of assessment and consulting which connected with the assessment in accordance with their expertise and professionalism, and referring to the Standar Himpunan “Penilai” berarti pihak independen yang ditunjuk oleh masing-masing Pihak yang yang memiliki izin, kualifikasi, kemampuan dan pengalaman, yang sehari- hari melakukan kegiatan praktek penilaian dan konsultansi yang terkait dengan penilaian sesuai dengan keahlian dan profesionalisme yang dimiliki, serta mengacu kepada Standar Himpunan
  • 6. 6 Purchaser Seller Konsultan Hukum Pasar Modal (HKHPM), Standar Penilaian Indonesia (SPI), Kode Etik Penilaian Indonesia (KEPI) and other standard skill which related to the assessment activities and a member of appraiser association which recognized by the Government. “Appraisal” means appraisal process which will be conducted by the Appraiser on the Asset, whether from legal aspect of the Assets and/or to determine the value/price of the Assets. Konsultan Hukum Pasar Modal (HKHPM), Standar Penilaian Indonesia (SPI), Kode Etik Penilaian Indonesia (KEPI) dan Standar Keahlian lain, yang terkait dengan kegiatan penilaian dan merupakan anggota asosiasi penilai yang diakui oleh Pemerintah. “Penilaian” berarti proses penilaian yang akan dilakukan oleh Penilai terhadap Aset, baik dari segi legalitas Aset dan/atau untuk menentukan nilai/harga dari Aset. 2. In this Agreement, unless otherwise specified: 2. Dalam Perjanjian ini, kecuali dinyatakan khusus: (a) Words in the singular also encompasses plural and vice versa; (a) Kata-kata dalam bentuk tunggal mencakup juga bentuk jamak dan sebaliknya; (b) References to certain documents (including the Agreement) also encompasses a reference to the document as amended, consolidated, modified, assigned, supplemented, amended and restated or replaced; (b) Referensi pada dokumen tertentu (termasuk Perjanjian ini) juga mencakup referensi dokumen sebagaimana telah diubah, konsolidasi, dimodifikasi, dialihkan, ditambah, diubah dan dinyatakan kembali atau diganti; (c) References to the articles, paragraphs, clauses, pre- introduction and appendices are references to chapters, paragraphs, clauses, pre- introduction and annexes of this Agreement; (c) Referensi terhadap pasal, paragraf, ayat, pendahuluan dan lampiran-lampiran adalah referensi untuk pasal, paragraf, ayat, pendahuluan dan lampiran- lampiran dari Perjanjian ini; (d) The titles of articles used for convenience only and should not be used to interpret this Agreement. (d) Judul pasal digunakan hanya untuk memudahkan saja dan tidak digunakan untuk menafsirkan Perjanjian ini.
  • 7. 7 Purchaser Seller ARTICLE 2 SALE OF ASSETS PASAL 2 PENJUALAN ASET 1. In accordance with the terms and conditions of this Agreement, the Seller hereby promises and binds itself to transfer and deliver to the Purchaser all its ownership on all the Assets as set out in the Annex 1 of this Agreement and the Buyer further promises and binds itself to accept the transfer of the Assets from the Seller. 1. Tunduk pada persyaratan dan ketentuan dalam Perjanjian ini, Penjual dengan ini berjanji dan mengikatkan dirinya untuk mengalihkan dan menyerahkan kepada Pembeli seluruh kepemilikannya atas seluruh Aset sebagaimana tercantum dalam Lampiran 1 Perjanjian ini dan Pembeli lebih lanjut berjanji dan mengikatkan dirinya untuk menerima pengalihan Aset dari Penjual. 2. The Parties hereby promise and undertake that any time shall work in good faith in implementing this Agreement in accordance with the terms and conditions as stipulated in this Agreement. 2. Para Pihak dengan ini berjanji dan setuju untuk setiap saat akan bekerja dengan itikad baik dalam pelaksanaan Perjanjian ini sesuai dengan syarat dan ketentuan yang diatur dalam Perjanjian ini. ARTICLE 3 PURCHASE PRICE PASAL 3 HARGA PEMBELIAN 1. The Parties agree that the Purchase Price of the Assets is IDR __________ (____________________ Rupiah), which consists of: 1. Para Pihak setuju bahwa Harga Pembelian atas Aset adalah sebesar Rp __________ (_________ Rupiah), yang terdiri dari: a. The Purchase Price of Land whose value will be further determined by mutual written consent of the Parties based on the Appraisal result that conducted by the Appraiser that designated by each Party, provided that such Appraisal process shall be a. Harga Pembelian Tanah yang nilainya akan ditentukan lebih lanjut atas dasar kesepakatan tertulis Para Pihak berdasarkan hasil Penilaian dari masing-masing Penilai yang ditunjuk masing-masing Pihak, dengan ketentuan bahwa proses
  • 8. 8 Purchaser Seller completed by each Party not later than 14 (fourteen) calendar days since submission of documents for the Assets as set out in Annex 3 of this Agreement has been received in full by the Appraiser appointed by the Purchaser; Penilaian tersebut wajib diselesaikan masing-masing Pihak dalam jangka waktu selambat-lambatnya 14 (empat belas) hari kalender sejak penyerahan dokumen atas Aset sebagaimana diatur di dalam Lampiran 3 Perjanjian ini telah diterima secara lengkap oleh Penilai yang ditunjuk oleh Pembeli; b. The Purchase Price of Buildings whose value will be further determined by mutual written consent of the Parties based on the Appraisal result that conducted by the Appraiser that designated by each Party, provided that such Appraisal process shall be completed by each Party not later than 14 (fourteen) calendar days since submission of documents for the Assets as set out in Annex 3 of this Agreement has been received in full by the Appraiser appointed by the Purchaser; and b. Harga Pembelian Bangunan yang nilainya akan ditentukan lebih lanjut atas dasar kesepakatan tertulis Para Pihak berdasarkan hasil Penilaian dari masing-masing Penilai yang ditunjuk masing-masing Pihak, dengan ketentuan bahwa proses Penilaian tersebut wajib diselesaikan masing-masing Pihak dalam jangka waktu selambat-lambatnya 14 (empat belas) hari kalender sejak penyerahan dokumen atas Aset sebagaimana diatur di dalam Lampiran 3 Perjanjian ini telah diterima secara lengkap oleh Penilai yang ditunjuk oleh Pembeli; dan c. The Purchase Price of the Machinery and Equipment whose value will be further determined by mutual written consent of the Parties based on the Appraisal result that conducted by the Appraiser that designated by each Party, provided that such Appraisal process shall be completed by each Party not later than 14 (fourteen) calendar days since submission of documents for the Assets as set out in Annex 3 of this Agreement has been c. Harga Pembelian Mesin dan Peralatan yang nilainya akan ditentukan lebih lanjut atas dasar kesepakatan tertulis Para Pihak berdasarkan hasil Penilaian dari masing-masing Penilai yang ditunjuk masing-masing Pihak, dengan ketentuan bahwa proses Penilaian tersebut wajib diselesaikan masing-masing Pihak dalam jangka waktu selambat-lambatnya 14 (empat belas) hari kalender sejak penyerahan dokumen atas Aset
  • 9. 9 Purchaser Seller received in full by the Appraiser appointed by the Purchaser. The Parties agreed that the mutual written consent of the Parties for each of the Purchase Price of the Land, the Purchase Price of Building and the Purchase Price of Machinery and Equipment will be attached as the Annex 6 of this Agreement. sebagaimana diatur di dalam Lampiran 3 Perjanjian ini telah diterima secara lengkap oleh Penilai yang ditunjuk oleh Pembeli. Para Pihak sepakat bahwa kesepakatan tertulis Para Pihak atas masing-masing Harga Pembelian Tanah, Harga Pembelian Bangunan dan Harga Pembelian Mesin dan Peralatan akan dilampirkan sebagai Lampiran 3 Perjanjian ini. 2. The Parties agreed that the Purchase Price as stipulated in Article 3 paragraph (1) is excludes: a. The value added tax related to the sale and transfer of the Machinery and Equipment that will be solely born by the Purchaser; b. Any and all other taxes, duties, levies, charges and any other deductions related to this sale and purchase that shall be the liabilities of each Party according to the prevailing laws and regulations, including but not limited, the income tax by the Sellerand a duty to obtain land and building (BPHTB) by the Purchaser; and c. All stock of raw materials that are owned by the Seller (if available). 2. Para Pihak sepakat bahwa Harga Pembelian sebagaimana diatur di dalam ketentuan Pasal 3 ayat (1) tersebut adalah tidak termasuk: a. Pajak pertambahan nilai yang berkaitan dengan penjualan dan pengalihan Mesin dan Peralatan yang akan ditanggung oleh Pembeli sendiri; b. Setiap dan semua pajak lainnya, bea, retribusi, biaya dan pengurangan lain yang berkaitan dengan jual beli ini yang akan menjadi kewajiban masing- masing Pihak sesuai dengan perundang-undangan dan peraturan yang berlaku, termasuk tetapi tidak terbatas, pajak penghasilan (PPh) oleh Penjual dan bea perolehan hak tanah dan bangunan (BPHTB) oleh Pembeli; dan c. Seluruh stok bahan baku yang dimiliki oleh Penjual (jika ada);
  • 10. 10 Purchaser Seller 3. The Parties agree that the Purchase Price shall be paid on the following terms: 3. Para Pihak setuju bahwa Harga Pembelian akan dibayarkan dengan ketentuan sebagai berikut: a. First Payment as an advance payment is IDR ______ (______Rupiah) will be paid by the Purchaser to the Seller at the signing date of this Agreement. This Agreement constitutes a valid receipt by the Seller of that payment; a. Pembayaran Pertama sebagai uang muka adalah sebesar Rp _______ (________- Rupiah) yang akan dibayar oleh Pembeli kepada Penjual pada saat tanggal penandatanganan Perjanjian ini. Perjanjian ini merupakan bukti yang sah (kwitansi) atas penerimaan pembayaran oleh Penjual; b. Second Payment of IDR _______ (_____ Rupiah) will be paid by the Purchaser to the Seller not later than 5 (five) Business Days after the completion of the Appraisal process that conducted by each Appraiser that designated by each Party; b. Pembayaran Kedua adalah sebesar Rp ________ (_______Rupiah) akan dibayar oleh Pembeli kepada Penjual selambat-lambatnya 5 (lima) Hari Kerja setelah selesainya proses Penilaian atas Aset oleh masing- masing Penilai yang ditunjuk masing- masing Pihak; c. Third Payment of IDR ________ (_________ Twenty Thousand United States Dollar) will be paid by the Purchaser to the Seller on the Effective Date, provided that: The Seller has and has provided all necessary documents as required in Annex 1, Annex 2, and Annex 3 of this Agreement to the Buyer and/or the Appraiser that designated by the Buyer in accordance with the schedule as required in this Agreement; c. Pembayaran Ketiga adalah sebesar Rp ______ (_______ Rupiah) akan dibayar oleh Pembeli kepada Penjual pada Tanggal Efektif, dengan ketentuan bahwa: Penjual telah memiliki dan telah menyerahkan seluruh dokumen- dokumen yang dipersyaratkan sebagaimana diatur di dalam Lampiran 1, Lampiran 2, dan Lampiran 3 Perjanjian ini kepada Pembeli dan/atau pihak Penilai yang ditunjuk oleh Pembeli sesuai dengan jadwal yang dipersyaratkan dalam Perjanjian ini; 4. The Parties agree that the payment of the Purchase Price shall be made by the 4. Para Pihak setuju bahwa pembayaran Harga Pembelian harus dilakukan oleh Pembeli kepada Penjual melalui transfer
  • 11. 11 Purchaser Seller Purchaser to the Seller via bank transfer to the Seller’s bank account as follow: 1. PT________ Bank : Branch : Account No. : Account Owner : PT. Type : Rupiah bank ke rekening bank milik Penjual sebagai berikut: 1. PT.____________ Bank : Cabang : No. Rekening : Nama Pemilik Rekening : PT. Jenis : Rupiah ARTICLE 4 COMPLETION OF THE TRANSFER PASAL 4 PENYELESAIAN PENGALIHAN 1. The Parties agree on the Effective Date, the Transfer of Land Deed and the Transfer of Assets Deed will be signed by the Parties and therefore, the ownership of the Assets and the risk to the Assets shall legally transfer from the Sellerto the Purchaser, if the following conditions have been satisfied: 1. Para Pihak setuju pada Tanggal Efektif, Akta Pengalihan Hak atas Tanah dan Akta Pengalihan Aset akan ditandatangani oleh Para Pihak dan karenanya kepemilikan terhadap Aset dan resiko terhadap Aset secara sah beralih dari Penjual menjadi tanggungan Pembeli, apabila kondisi dibawah ini telah dipenuhi: a. The Seller has provided all documents as required in Annex 1, Annex 2, Annex 3 of this Agreement to the Buyer and/or the Appraiser that designated by the Buyer in accordance with the schedule as required in this Agreement; b. The Seller has obtained all the necessary approvals for the sale and a. Penjual telah menyerahkan seluruh dokumen-dokumen yang dipersyaratkan sebagaimana diatur di dalam Lampiran 1, Lampiran 2, Lampiran 3 Perjanjian ini kepada Pembeli dan/atau pihak Penilai yang ditunjuk oleh Pembeli sesuai dengan jadwal yang dipersyaratkan dalam Perjanjian ini; b. Penjual telah memperoleh semua persetujuan yang diperlukan untuk
  • 12. 12 Purchaser Seller transfer of the Assets, ie. (i) its corporate approvals (ie. shareholders approvals), and (ii) the notification to and/or approval from Indonesian Investment Coordinating Board (“BKPM”) (if necessary), provided that the Parties agreed that the costs for obtaining the BKPM approval or notification shall borne by the Seller; d. The Seller has received the approval from the Seller’s creditors (if any and/or necessary); penjualan dan pengalihan Aset, yaitu: (i) persetujuan korporasi (yaitu persetujuan Para Pemegang Saham); dan (ii) pemberitahuan dan/atau persetujuan dari Badan Koordinasi Penanaman Modal (“BKPM“) (jika diperlukan), dengan ketentuan bahwa Para Pihak sepakat biaya untuk memperoleh persetujuan dari atau pemberitahuan kepada BKPM akan menjadi tanggungan Penjual; d. Penjual telah mendapatkan segala persetujuan dari para kreditur Penjual (jika ada dan/atau diperlukan). e. The Seller has paid the Land and Building Tax (PBB) on the Land and Building until ___ and have provided the Purchaser with copies of the payment evidence; e. Penjual telah membayar Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) atas Tanah dan Bangunan sampai tahun ____ dan telah memberikan kepada Pembeli salinan bukti pembayaran tersebut; f. The Seller has settled its obligations to its employees (if relevant) related to the sale of the Assets, that proved with: 1) Receipt of each employee’s severance; and/or 2) Written agreement between the Seller and its employee relating to the termination of employment; f. Penjual telah menyelesaikan kewajibannya kepada karyawan (jika terkait) sehubungan dengan penjualan atas Aset,yang dibuktikan dengan: 1) Tanda terima atas setiap pesangon karyawan; dan/atau 2) Kesepakatan tertulis antara Penjual dan karyawan terkait pemutusan hubungan kerja; g. The Purchaser has paid in full the Purchase Price to the Seller. g. Pembeli telah membayar penuh Harga Pembelian kepada Penjual. ARTICLE 5 PASAL 5
  • 13. 13 Purchaser Seller PERIOD BEFORE COMPLETION OF ASSETS TRANSFER PERIODE SEBELUM SELESAINYA PENGALIHAN ASET 1. The Parties agree that after the payment of the Second Payment as referred to in Article 3 paragraph (3) above, the Purchaser may place security guard officers at the location of the Assets in order to protect the Assets, with an at least 3 (Three) Business Days prior written notice to the Seller on the numbers and details of the relevant officers. 1. Para Pihak setuju bahwa setelah Pembayaran Kedua sebagaimana dimaksud dalam Pasal 3 ayat (3) di atas, Pembeli dapat menempatkan petugas penjaga keamanan di lokasi di mana Aset berada dalam rangka melindungi Aset, dengan menyampaikan pemberitahuan tertulis mengenai jumlah dan rincian para petugas terkait sekurang-kurangnya 3 (Tiga) Hari Kerja sebelumnya kepada Penjual. Any costs and fees, including salary and allowance, of the relevant security guard officers shall be fully borne by the Purchaser. The Purchaser hereby confirms that there is and will be no whatsoever relationship (including any employment relationship) between the Seller and the relevant security guard officers. Setiap biaya dan ongkos, termasuk gaji dan tunjangan dari petugas penjaga keamanan terkait sepenuhnya menjadi tanggungan Pembeli. Pembeli dengan ini menegaskan bahwa tidak ada dan tidak akan ada hubungan apapun (termasuk hubungan kerja) antara Penjual dan petugas keamanan terkait. 2. The Parties agree that after the First Payment and until the Effective Date, the Seller has full right to enter into, to use and have access to the Assets and perform its ordinary business activities in the relevant Land and Building or use the Machinery and Equipment and the Office Equipment. 2. Para Pihak setuju bahwa setelah Pembayaran Pertama sampai dengan Tanggal Efektif, Penjual memiliki hak secara penuh untuk memasuki, menggunakan dan memiliki akses terhadap Aset dan menjalankan kegiatan usaha rutinnya di area Tanah dan Bangunan serta mengunakan Mesin dan Peralatan dan Peralatan Kantor tersebut. 3. Unless otherwise agreed by the Parties in writing, the Parties agree that as long as the stock of raw materials owned by the 3. Kecuali disepakati lain oleh Para Pihak secara tertulis, Para Pihak setuju bahwa selama stok bahan baku yang dimiliki
  • 14. 14 Purchaser Seller Sellerare still available; the Sellerhas full right to transfer its ownership right of all stock of raw materials which are owned by the Seller to any other third party (if applicable). Penjual masih tersedia; Penjual memiliki hak penuh untuk mengalihkan hak kepemilikan atas seluruh stok bahan baku yang masih dimiliki Penjual kepada pihak ketiga lainnya (Jika ada). ARTICLE 6 REPRESENTATIONS AND WARRANTIES PASAL 6 PERNYATAAN DAN JAMINAN 1. The Seller hereby represents and warrants to the Purchaser as follows: 1. Penjual dengan ini menyatakan dan menjamin kepada Pembeli sebagai berikut: a. the Seller has and at the Effective Date will have valid title to, and is entitled to and will be entitled to all of the rights and interest relating to the Assets on such date, free and clear of any encumbrances to any third party; no person has any agreement, or right capable of becoming an agreement or option for the purchase from the Seller of any of the Assets. As at the Effective Date, the Seller warrants that no other party has any financial or other interests on the Assets, whether direct, indirect, contingent or otherwise that may affect the sell and transfer of the Assets provided in this Agreement, that have not been disclosed by the Seller to the Purchaser or available during the due diligence by the Purchaser on the Assets. a. Penjual memiliki dan pada Tanggal Efektif akan mempunyai hak yang sah untuk, dan berhak untuk dan akan berhak atas semua hak dan kepentingan yang terkait dengan Aset pada tanggal tersebut, bebas dan tidak sedang dijaminkan kepada pihak ketiga, tidak ada pihak lain yang memiliki perjanjian apapun, atau hak yang dapat menimbulkan suatu kesepakatan atau opsi untuk pembelian Aset dari Penjual. Pada Tanggal Efektif, Penjual menjamin bahwa tidak ada pihak lain mempunyai kepentingan keuangan atau kepentingan lainnya atas Aset, baik langsung, tidak langsung, bersyarat atau sebaliknya yang dapat mempengaruhi penjualan dan pengalihan Aset sebagaimana diatur dalam Perjanjian ini, yang tidak diungkapkan atau disampaikan oleh Penjual kepada Pembeli selama proses pemeriksaan/uji
  • 15. 15 Purchaser Seller tuntas atas Aset yang dilakukan oleh Pembeli. b. the Seller are not involved in a case that may prevent, hinder or make this Agreement becomes invalid or void or cause the Seller unable to carry out its obligations as provided in this Agreement. b. Penjual tidak terlibat dalam perkara apapun yang dapat mencegah, menghalangi atau membuat Perjanjian ini menjadi tidak sah atau batal atau menyebabkan Penjual tidak dapat melaksanakan kewajibannya sebagaimana ditentukan dalam Perjanjian ini. 2. The Purchaser hereby represents and warrants to the Seller as follows: a. On the Effective Date, the Purchaser shall and has obtained all the necessary approvals for the purchase of the Assets, including without limitation to (i) its corporate approvals (ie. board of commissioner approval) (if necessary) and/or (ii) any necessary approvals from any related authorities (if necessary). b. the Buyer is not involved in a case that may prevent, hinder or make this Agreement becomes invalid or void or cause the Buyer unable to carry out its obligations as provided in this Agreement. 2. Pembeli dengan ini menyatakan dan menjamin kepada Penjual sebagai berikut: a. Pada Tanggal Efektif, Pembeli akan dan telah memiliki semua persetujuan yang diperlukan untuk pembelian Aset termasuk namun tidak terbatas kepada: (i) persetujuan korporasi (yaitu persetujuan dewan komisaris) (apabila diperlukan); dan/atau (ii) persetujuan dari instansi berwenang lainnya (apabila diperlukan). b. Pembeli tidak terlibat dalam perkara apapun yang dapat mencegah, menghalangi atau membuat Perjanjian ini menjadi tidak sah atau batal atau menyebabkan Pembeli tidak dapat melaksanakan kewajibannya sebagaimana ditentukan dalam Perjanjian ini. ARTICLE 7 FEES AND EXPENSES PASAL 7 ONGKOS-ONGKOS DAN BIAYA 1. Each Party shall bear its own costs associated with the preparation, 1. Setiap Pihak harus menanggung sendiri biaya-biaya yang terkait dengan,
  • 16. 16 Purchaser Seller negotiation, execution and registration of this Agreement. persiapan, negosiasi, penandatanganan dan pendaftaran Perjanjian ini. 2. The Parties agree that the notary and/or land officer’s fee for the execution of the Transfer of Land Deed and Transfer of Assets Deed shall be borne solely by the Purchaser. Costs for the transfer of right/transfer of title process of the Assets until they are under the name of the Purchaser will be at the expense of and solely paid by the Purchaser. 2. Para Pihak setuju bahwa biaya notaris atau PPAT untuk pelaksanaan Akta Pengalihan Hak atas Tanah dan Akta Pengalihan Aset sepenuhnya ditanggung oleh Pembeli. Biaya untuk pengalihan hak/pengalihan proses balik nama atas Aset menjadi atas nama Pembeli merupakan biaya dan dibayarkan sendiri oleh Pembeli. 3. As referred to in Article 3 paragraph (1) above, the income tax (PPh) and a duty to obtain land and building (BPHTB) payable in relation to the transfer of rights over of the Land and Building are for the account of each Party and must be paid in accordance with the prevailing laws and regulations. At the date of execution of the Transfer of Land Deed, the Parties must provide and deliver evidence of the above payment to the relevant notary or land officer appointed by the Purchaser. 3. Dengan mengacu kepada Pasal 3 ayat (1) di atas, pajak penghasilan (PPh) dan biaya perolehan hak atas tanah dan bangunan (BPHTB) yang harus dibayarkan sehubungan dengan pengalihan hak atas Tanah dan Bangunan merupakan kewajiban masing-masing Pihak dan dibayarkan oleh Pihak terkait sesuai dengan peraturan perundangan yang berlaku. Pada saat penandatangan Akta Pengalihan Hak atas Tanah, Para Pihak harus menyediakan dan menyerahkan bukti pembayaran kepada notaris atau PPAT yang ditunjuk oleh Pembeli. 4. In respect of the Assets (except for the costs related to the security guard officers stated in Article 5 above), all bills and charges related to the Land and Building, such as the electricity, water and telephone bills, Land and Building Tax (PBB), sanitation and security retribution, and other donations in accordance to the prevailing laws, or any penalty that may incur and payable until the Effective Date, is the Seller’s obligation and shall be paid 4. Sehubungan dengan Aset (kecuali untuk biaya yang berhubungan dengan petugas penjaga keamanan yang diatur dalam Pasal 5 di atas), semua tagihan dan biaya yang berkaitan dengan Tanah dan Bangunan, seperti air, listrik dan tagihan telepon, Pajak Bumi dan Bangunan (PBB), sanitasi dan retribusi keamanan, dan sumbangan lainnya sesuai dengan ketentuan yang berlaku, atau denda yang mungkin timbul dan terhutang sampai
  • 17. 17 Purchaser Seller by the Seller. The Seller shall provide copies of this evidence of payments to the Purchaser on the Effective Date. Tanggal Efektif, adalah merupakan kewajiban Penjual yang harus dibayarkan oleh Penjual. Penjual harus menyediakan salinan dari bukti pembayaran tersebut kepada Pembeli pada Tanggal Efektif. ARTICLE 8 TERMINATION OF AGREEMENT PASAL 8 PENGAKHIRAN PERJANJIAN 1. If the Purchaser is unable to perform the payments as referred to in Article 3 paragraph (3) above and/or if after the Appraisal process is completed, the Purchaser make a new offer of the Purchase Price at a price that cannot be accepted by the Seller and/or breaches any provisions of this Agreement and/or or the representations and warranties given by the Buyer in this Agreement are untrue, incorrect or inaccurate in any material respect as at the Effective Date and/or the Purchaser is unable to sign the required documents for the sale and purchase transaction after the conditions set out in Article 4 paragraph (1) has been satisfied by the Seller, then the Seller has the right to terminate this Agreement by written notice. As the result of the termination, the Seller shall be entitled to the whole amount of money it receives from the Purchaser, and the Purchaser has no right to ask for the repayment of the amount paid by it to the Seller, this amount will be considered 1. Jika Pembeli tidak dapat melakukan pembayaran sebagaimana ditentukan dalam Pasal 3 ayat (3) di atas dan/atau apabila setelah proses Penilaian selesai dilaksanakan, Pembeli melakukan penawaran baru atas Harga Pembelian dengan harga yang tidak dapat diterima oleh Penjual dan/atau Pembeli melakukan pelanggaran terhadap ketentuan dalam Perjanjian ini dan/atau dan/atau pernyataan dan jaminan yang diberikan oleh Pembeli dalam Perjanjian ini tidak benar, tidak tepat atau tidak akurat secara material pada Tanggal Efektif dan/atau Pembeli tidak dapat menandatangani dokumen yang diperlukan untuk transaksi jual beli setelah kondisi yang diatur dalam Pasal 4 ayat (1) telah dipenuhi oleh Penjual, maka Penjual memiliki hak untuk mengakhiri Perjanjian dengan pemberitahuan secara tertulis. Sebagai akibat dari pengakhiran Perjanjian tersebut, Penjual berhak atas seluruh jumlah uang yang diterimanya dari Pembeli, dan Pembeli tidak memiliki hak untuk meminta pembayaran kembali dari jumlah yang dibayar oleh Pembeli ke
  • 18. 18 Purchaser Seller as a penalty/compensation paid to the Seller due to the cancellation/termination of this Agreement. Penjual, jumlah ini dianggap sebagai uang denda/kompensasi yang dibayarkan kepada Penjual karena adanya pembatalan/pengakhiran Perjanjian ini. 2. If the Seller fails to satisfy any condition under Article 4 paragraph (1) or the representations and warranties given by the Seller in this Agreement are untrue, incorrect or inaccurate in any material respect as at the Effective Date, or the Seller conducts a material breach of any provision of this Agreement, then the Purchaser has the right to terminate this Agreement by written notice. As the result of termination in accordance with the terms of this Agreement, the payment of the Purchase Price that has been received by the Seller will be refunded by the Seller to the Purchaser. 2. Jika Penjual gagal memenuhi kondisi sebagaimana ditentukan dalam Pasal 4 ayat (1) atau pernyataan dan jaminan yang diberikan oleh Penjual dalam Perjanjian ini tidak benar, tidak tepat atau tidak akurat secara material pada Tanggal Efektif, atau Penjual melakukan pelanggaran yang bersifat material terhadap suatu ketentuan Perjanjian ini, maka Pembeli berhak untuk mengakhiri Perjanjian ini dengan memberikan pemberitahuan secara tertulis. Sebagai akibat dari pemutusan yang dilakukan atas ketentuan Perjanjian ini, Harga Pembelian yang telah diterima oleh Penjual harus dikembalikan oleh Penjual kepada Pembeli seluruhnya. 3. In connection with the termination of the Agreement, the Parties hereby agree to waive the application of provisions of Articles 1266 and 1267 of the Civil Code (KUHP) to the extent a judicial decision is required for the termination of this Agreement. 3. Sehubungan dengan pengakhiran Perjanjian ini, Para Pihak dengan ini sepakat untuk mengesampingkan penerapan ketentuan Pasal 1266 dan 1267 Kitab Undang-Undang Hukum Perdata (KUHP) sepanjang suatu keputusan pengadilan diperlukan untuk pengakhiran Perjanjian ini. ARTICLE 9 PASAL 9
  • 19. 19 Purchaser Seller ASSIGNMENT PENGALIHAN The rights and obligations of the Parties arising under this Agreement can not be transferred or in any way assigned to any other party without the prior written consent of the Parties. Hak dan kewajiban Para Pihak yang timbul berdasarkan Perjanjian ini tidak dapat dialihkan atau dengan cara apapun dioperkan kepada pihak lain tanpa persetujuan tertulis sebelumnya dari Para Pihak. ARTICLE 10 FORCE MAJEURE PASAL 10 KEADAAN KAHAR 1. If circumstances beyond the power and control of the Parties (an “Event of Force Majeure”) occur, such as acts of God, riots, violent demonstrations, and wars, the affected Party shall notify the other Party within 2 (two) x 24 (twenty four) hours after the occurrence of the relevant Event of Force Majeure by providing a complete explanation including actions that have been taken to overcome the situation. 1. Jika keadaan di luar kekuasaan dan kendali Para Pihak ("Peristiwa Force Majeure") terjadi, seperti bencana alam, kerusuhan, demonstrasi dengan kekerasan, dan perang, maka Pihak yang mengalami peristiwa tersebut harus memberitahukan kepada Pihak lainnya dalam waktu 2 (dua) x 24 (dua puluh empat) jam setelah terjadinya Peristiwa Force Majeure dengan memberikan penjelasan yang lengkap termasuk tindakan-tindakan yang telah diambil untuk mengatasi situasi tersebut. 2. The Parties shall: a. makes all reasonable efforts to prevent and reduce to a minimum and mitigate the effect of any delay occasioned by any Event of Force Majeure; and b. uses their best efforts to ensure resumption of normal performance of this Agreement after the occurrence of any Event of Force Majeure and 2. Para Pihak wajib: a. melakukan segala upaya-upaya yang wajar untuk mencegah dan mengurangi seminimal mungkin dan mengurangi dampak dari keterlambatan yang disebabkan oleh Peristiwa Force Majeure; dan b. menggunakan usaha terbaik mereka untuk menjamin kembalinya pelaksanaan secara normal Perjanjian ini setelah terjadinya Peristiwa Force Majeure dan harus
  • 20. 20 Purchaser Seller shall perform their obligations to the maximum extent practicable agreed between the Parties. memenuhi kewajiban mereka semaksimal mungkin sebagaimana telah disepakati oleh Para Pihak. 3. Either Party shall be excused from performance and shall not be construed to be in default in respect of any obligation hereunder for so long as failure to perform such obligation shall be due to an Event of Force Majeure, and it has been notified to the other Party according to paragraph (1) above. 3. Masing-masing Pihak akan dibebaskan dari pelaksanaan dan tidak akan dianggap melakukan wanprestasi sehubungan dengan kewajibannya dalam Perjanjian ini selama wanprestasi dalam pelaksanaan kewajiban tersebut adalah akibat dari suatu Peristiwa Force Majeure, dan telah diberitahukan kepada Pihak lainnya tersebut sebagaimana diatur dalam ayat (1) di atas. 4. If an Event of Force Majeure shall have occurred, the Parties shall consult with one another as soon as practicable (but shall not later than 14 (fourteen) calendar days of the occurrence of an Event of Forece Majeure) concerning the effects of such delay as a result of an Event of Force Majeure and the measures taken by the Parties to reschedule activities in order to avoid or minimize overall delays resulting from the Event of Force Majeure. 4. Jika Peristiwa Force Majeure terjadi, Para Pihak harus berkonsultasi dengan satu sama lain sesegera mungkin (tetapi tidak lebih dari 14 (empat belas) hari kalender sejak terjadinya Peristiwa Force Majeure) tentang dampak penundaan akibat Peristiwa Force Majeure tersebut dan tindakan yang diambil oleh Para Pihak untuk menjadwal ulang kegiatan-kegiatan untuk menghindari atau meminimalkan keseluruhan penundaan akibat dari Peristiwa Force Majeure tersebut. 5. If the relevant Event of Force Majeure has occurred for more than 30 (thirty) calendar days, the non-affected Party may terminate this Agreement with written notice, without any compensation whatsoever to the other Party. 5. Jika Peristiwa Force Majeure tersebut telah berlangsung selama lebih dari 30 (tiga puluh) hari kalender, Pihak yang tidak mengalami peristiwa tersebut dapat mengakhiri Perjanjian ini dengan pemberitahuan tertulis, tanpa kompensasi apapun kepada Pihak lainnya. ARTICLE 11 CONFIDENTIALITY PASAL 11 KERAHASIAAN
  • 21. 21 Purchaser Seller Except as required by the prevailing laws and regulations, each Party shall not provide in any way to any third party any information concerning the Parties or transactions referred to in this Agreement, without obtaining the prior written consent of the other Party. Each Party also shall not use information obtained related to this Agreement except in order to achieve the goals and objectives in accordance with this Agreement. Kecuali dipersyaratkan oleh undang-undang dan peraturan yang berlaku, masing-masing Pihak tidak akan mengungkapkan dengan cara apapun kepada pihak ketiga informasi tentang Para Pihak atau transaksi-transaksi yang dimaksud dalam Perjanjian ini, tanpa memperoleh persetujuan tertulis sebelumnya dari Pihak lainnya. Setiap Pihak juga tidak akan menggunakan informasi yang diperoleh terkait dengan Perjanjian ini kecuali dalam rangka mencapai tujuan dan sasaran sesuai dengan Perjanjian ini. Any announcement or similar publicity with respect to this Agreement or the transactions contemplated herein shall be issued at such time and in such manner as the Parties shall agree, provided that nothing herein shall prevent either Party, upon prior notice to the other, from making such public announcement as that Party’s legal obligations require. Setiap pengumuman atau publikasi serupa sehubungan dengan Perjanjian ini atau transaksi-transaksi yang diatur di dalam Perjanjian ini akan diterbitkan pada waktu dan dengan cara sebagaimana disepakati oleh Para Pihak, dengan ketentuan bahwa tidak ada yang dapat mencegah salah satu Pihak, berdasarkan pemberitahuan terlebih dahulu kepada yang lain, untuk melakukan pengumuman publik tersebut sebagaimana diwajibkan secara hukum atas Pihak tersebut. ARTICLE 12 APPLICABLE LAW PASAL 12 HUKUM YANG BERLAKU This Agreement and other documents relating to the Agreement shall be governed and construed according to the laws of the Republic of Indonesia. Perjanjian ini dan dokumen lain yang berkaitan dengan Perjanjian ini akan tunduk dan ditafsirkan sesuai dengan hukum Republik Indonesia. ARTICLE 13 PASAL 13
  • 22. 22 Purchaser Seller AMENDMENT TO THE AGREEMENT PERUBAHAN ATAS PERJANJIAN The Parties agree that all provisions of this Agreement can not be amended, modified, replaced or cancelled without a written consent from both Parties. Para Pihak sepakat bahwa semua ketentuan dalam Perjanjian ini tidak dapat diubah, dimodifikasi, diganti atau dibatalkan tanpa persetujuan tertulis dari Para Pihak. ARTICLE 14 NOTICE PASAL 14 PEMBERITAHUAN All correspondence, including letters and notices, to a Party shall submitted to the following address: Semua surat menyurat, termasuk surat dan pemberitahuan, ke Pihak lainnya harus disampaikan ke alamat berikut: Seller : PT. ____________ Penjual : PT. _________________ Address : To : Phone : Facsimile : Alamat : UP : Tel : No. Fax : Purchaser: PT. ________________ Pembeli : PT. _ Address : Jl. Alamat : Jl. To : UP : Phone : Tel : Facsimile : No. Fax : ARTICLE 15 PASAL 15
  • 23. 23 Purchaser Seller LANGUAGES BAHASA This Agreement is made in 2 (Two) languages, Indonesian and English. In case of discrepancy, the Indonesian version of this Agreement prevails. Perjanjian ini dibuat dalam 2 (Dua) bahasa, Indonesia dan Inggris. Jika ada perbedaan penafsiran, maka versi bahasa Indonesia dari Perjanjian ini yang akan diberlakukan. ARTICLE 16 DISPUTE SETTLEMENT PASAL 16 PENYELESAIAN SENGKETA 1. Any and all disputes, controversies, and conflicts between the Parties in connection with this Agreement shall, so far as is possible, be settled amicably between the Parties within 30 (thirty) calendar days of the first formal meeting of the Parties to resolve the dispute, controversy or conflict between the Parties. 1. Setiap dan semua perselisihan, sengketa, dan beda pendapat antara Para Pihak sehubungan dengan Perjanjian ini wajib, selama dimungkinkan, diselesaikan secara damai antara Para Pihak dalam waktu 30 (Tigapuluh) hari kalender dari saat diadakannya pertemuan formal pertama kali diantara Para Pihak untuk menyelesaikan perselisihan, sengketa, atau beda pendapat antara Para Pihak tersebut. 2. Failing an amicable settlement referred to in paragraph (1) above, any and all disputes, controversies, and conflicts arising out of or in connection with this Agreement or its performance, shall be resolved by a 3 (three)-person arbitration board in Jakarta, in the English language in accordance with the Rules of the Indonesian National Arbitration Board (BANI) and Act No. 30 of 1999 on Arbitration and Alternative Dispute Resolution, prevailing from time to time. The Parties agree that all notices and/or communications and/or documentations relating to any disputes, controversies 2. Jika penyelesaian secara damai sebagaimana dimaksud dalam ayat (1) di atas gagal disepakati, maka setiap dan semua perselisihan, sengketa dan beda pendapat yang timbul dari atau sehubungan dengan Perjanjian ini atau pelaksanaannya, wajib diselesaikan melalui dewan arbitrase yang terdiri dari 3 (tiga) orang arbiter di Jakarta, dalam bahasa Indonesia sesuai dengan Peraturan dari Badan Arbitrase Nasional Indonesia (BANI) dan Undang-Undang No. 30 Tahun 1999 tentang Arbitrase dan Alternatif Penyelesaian Sengketa, yang berlaku dari waktu ke waktu. Para Pihak sepakat bahwa seluruh pemberitahuan dan/atau komunikasi dan/atau
  • 24. 24 Purchaser Seller and/or conflicts resolution proceedings, shall be in the English language. dokumentasi yang terkait dengan proses penyelesaian perselisihan, sengketa dan perbedaan pendapat harus dilakukan dalam bahasa Inggris. 3. The decision of the arbitrators is final and binding on the Parties. The Parties agree that there will be no appeal to any court or other authority against the decision of the arbitrators and the Parties shall not dispute or question the validity of such award before any judicial or other authority of any enforcement action taken by the Party in whose favor the award was rendered. The arbitrators must state the reasons for their decision in writing and shall be bound by strict rules of law in making their decision. 3. Keputusan para arbiter bersifat final dan mengikat Para Pihak. Para Pihak setuju bahwa tidak akan ada upaya banding ke pengadilan atau pihak yang berwenang lainnya terhadap keputusan para-arbiter dan Para Pihak tidak akan mensengketakan atau mempertanyakan keberlakukan keputusan tersebut di badan peradilan atau pihak berwenang lain atas tindakan pelaksanaan keputusan yang dilakukan oleh Pihak yang diuntungkan oleh keputusan tersebut. Para arbiter wajib menyatakan alasan-alasan atas pengambilan keputusan mereka secara tertulis dan akan mematuhi aturan hukum dalam pengambilan keputusan mereka. 4. The expenses of arbitration shall be borne in accordance with the determination of the Board of Arbitration with respect thereto. 4. Biaya arbitrase dibebankan sesuai dengan penetapan Dewan Arbitrase mengenai hal tersebut. 5. The provisions contained in this Article shall survive the termination of this Agreement. 5. Ketentuan dalam Pasal ini akan tetap berlaku sampai dengan pengakhiran dari Perjanjian ini. ARTICLE 17 OTHER PROVISIONS PASAL 17 KETENTUAN LAIN-LAIN
  • 25. 25 Purchaser Seller 1. Any and all attachments, appendixes, addendum, and/or amendments to the Agreement shall be an integral and inseparable part of this Agreement. 1. Setiap dan semua lampiran, tambahan, addendum, dan/atau perubahan Perjanjian ini merupakan satu kesatuan dan bagian yang tidak terpisahkan dari Perjanjian ini. 2. Matters that have not been regulated or insufficiently provided in this Agreement, will be discussed in good faith by the Parties and will be set out in a written document that will be signed by the Parties. 2. Hal-hal yang belum diatur atau belum cukup diatur dalam Perjanjian ini, akan dibahas dengan itikad baik oleh Para Pihak dan akan ditetapkan dalam dokumen tertulis yang akan ditandatangani oleh Para Pihak. 3. This Agreement constitutes the entire agreement between the Parties with respect to the subject matter hereof and cancels and supersedes any prior understandings and agreements between the Parties with respect thereto. There are no representations, warranties, terms, conditions, undertakings or agreements, express, implied or statutory, between the Parties other than as expressly set forth in this Agreement. 3. Perjanjian ini merupakan keseluruhan perjanjian antara Para Pihak sehubungan dengan pokok perjanjian ini dan membatalkan dan menggantikan semua pemahaman dan kesepakatan sebelumnya antara Para Pihak mengenai hal tersebut. Tidak ada pernyataan, jaminan, syarat, kondisi, janji atau perjanjian, yang baik secara tegas tersurat, tersirat maupun secara hukum diantara Para Pihak selain yang secara jelas tercantum dalam Perjanjian ini. 4. In the event that any clause or part of a clause in this Agreement shall for any reason be determined by any court or arbitral tribunal to be illegal, invalid or unenforceable, then Agreement shall not be affected and/or the remaining clauses and other parts of the clause shall not be affected, impaired or invalidated and shall remain in full force and effect and shall continue to be binding upon the Parties. The Parties shall, in any such event, agree on new clause(s) that would replace such clause(s). 4. Dalam hal salah satu atau sebagian ketentuan dari Perjanjian ini ditetapkan oleh suatu pengadilan atau arbitrase menjadi melanggar ketentuan hukum, tidak sah atau tidak dapat diterapkan, maka hal tersebut tidak akan mempengaruhi Perjanjian dan ketentuan lain dan/atau bagian lain dari ketentuan lain tersebut tidak akan terpengaruh, terganggu atau batal dan akan tetap berlaku sepenuhnya dan akan terus mengikat Para Pihak. Para Pihak wajib, dalam setiap kejadian semacam itu, menyepakati ketentuan(- ketentuan) baru yang akan menggantikan ketentuan(-ketentuan) yang tidak berlaku tersebut.
  • 26. 26 Purchaser Seller This Agreement is made and signed by the Parties and come into force on the day and date as stated in the beginning part of this Agreement. Perjanjian ini dibuat dan ditandatangani oleh Para Pihak dan mulai berlaku pada hari dan tanggal yang tercantum di bagian awal Perjanjian ini. PURCHASER/PEMBELI, PT. ___________________ ____________________ Director/Direktur SELLER/PENJUAL, PT. ______________ ________________ Director/Direktur Para Saksi / Witnesses 1. ______________ ______________ 2. ______________ ______________ 3. ______________ _______________ Annex 1/Lampiran 1
  • 27. 27 Purchaser Seller List of Sold Assets/Daftar Aset yang Dijual a. ____ (____) plots of Land as evidenced by: (1) HGB No. _____, for an area of ____M2, issued by Badan Pertanahan Nasional, Kantor Pertanahan Kabupaten _________, based on Situation Picture No. ___/____ dated _________________; (2) HGB No. _______, for an area of _____ M2, issued by Badan Pertanahan Nasional, Kantor Pertanahan Kabupaten _____, based on Measurement Letter No. ____ dated _________; All located in Jalan ___________. b. Plant as evidenced by Permits to Build (IMB) No. ________ and ________ that is constructed on the plots of land referred to in item a above; c. Machinery and Equipment listed in Attachment of this Annex 1; and d. Office Equipment as listed in the Attachment of this Annex 1. a. ______ bidang tanah sebagaimana dibuktikan oleh: (1) HGB No. _____, untuk lahan seluas ________ M2, yang dikeluarkan oleh Badan Pertanahan Nasional, Kantor Pertanahan Kabupaten __, berdasarkan Gambar Situasi Nomor ___/____ tertanggal__________; (2) HGB No. ____, untuk lahan seluas _______ M2, yang dikeluarkan oleh Badan Pertanahan Nasional, Kantor Pertanahan Kabupaten ____, berdasarkan Surat Ukur Nomor _______ tertanggal _______; Keseluruhan tanah tersebut diatas berlokasi di Jalan dan terdaftar atas nama PT ________ b. Bangunan pabrik yang dibuktikan dengan Izin Mendirikan Bangunan (IMB) No. ______ dan _________ yang dibangun di atas lahan tanah yang dimaksud dalam huruf a di atas; dan c. Mesin dan Peralatan yang tercantum dalam Lampiran dari Lampiran 1 ini; dan d. Peralatan Kantor sebagaimana tercantum dalam Lampiran dari Lampiran 1 ini. Annex 2/Lampiran 2
  • 28. 28 Purchaser Seller Necessary Legal Requirements/Dokumen Hukum Yang Dipersyaratkan 1. Copy of Article of Association of the Company and any amendments thereto, including recent changes to the Articles of Association of the Company; 2. Copy of Certificate of Company Domicile; 3. Copy of Company Industrial Business Permit; 4. Copy of Company Registration Certificate; 5. Copy of Taxpayer Registration Number; 6. Copy of Taxable Entrepreneur Identification Number; 7. Copy of payment evidence of Land and Building Tax on the Assets for year ____; 8. Copy of Building Construction Permit for any building built on the Assets; 9. Copy of General Meeting of Shareholders relating the approval for the transfer of Assets; 10. Approval Letter from Indonesian Investmen Coordinating Board regarding the transfer of the Assets (if necessary). 11. Court clearance from Tangerang District Court that stated the Assets, especially Land and Building assets are free from 1. Fotocopy Anggaran Dasar Perusahaan dan segala perubahannya termasuk perubahan terakhir terhadap Anggaran Dasar Perusahaan; 2. Fotocopy Surat Keterangan Domisili Perusahaan; 3. Fotocopy Izin Usaha Industri Perusahaan; 4. Fotocopy Tanda Daftar Perusahaan; 5. Fotocopy Nomor Pokok Wajib Pajak Perusahaan; 6. Fotocopy Surat Pengukuhan Pengusaha Kena Pajak; 7. Fotocopy Bukti Pembayaran Pajak Bumi dan Bangunan atas Aset tahun ____; 8. Fotocopy Izin Mendirikan Bangunan (IMB) bagi bangunan yang berdiri di atas Aset; 9. Fotocopy Rapat Umum Pemegang Saham terkait dengan persetujuan pengalihan Aset; 10. Surat Persetujuan Pengalihan Aset dari Badan Koordinasi Penanaman Modal terkait dengan pengalihan Aset (jika diperlukan); 11. Surat Keterangan dari Pengadilan Negeri Tangerang yang menyatakan bahwa Aset, khususnya aset Tanah dan Bangunan, bebas dari segala sengketa
  • 29. 29 Purchaser Seller any disputes (shall be provided by the Buyer pursuant to the power of attorney from the Seller); 12. Warkah from National Land Agency relating the Building Exploitation Permit (Hak Guna Bangunan) of Land Assets, provided that any costs arising from such process shall be borne by the Purchaser. (akan disediakan oleh Pembeli berdasarkan surat kuasa dari Penjual); 12. Warkah dari Badan Pertanahan Nasional terkait dengan Sertifikat Hak Guna Bangunan atas Aset berupa Tanah dengan ketentuan biaya yang timbul atas proses tersebut akan ditanggung oleh Pembeli. Annex 3/Lampiran 3 List of Required Documents for the Appraisal Process of the Assets Daftar Dokumen-Dokumen Yang Diperlukan Untuk Proses Penilaian atas Asset
  • 30. 30 Purchaser Seller 1. Fotocopy Bukti Pembayaran Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) Tahun _____ dan Tahun _____ (jika ada) (Asli diperlihatkan); 2. Fotocopy Surat Pemberitahuan Pajak Bumi dan Bangunan Tahun _____ (Asli diperlihatkan); 3. Fotocopy Sertifikat atas Tanah (Asli diperlihatkan); 4. Fotocopy Peta Lokasi (blueprint / layout) atas Tanah (Asli diperlihatkan); 5. Daftar Aset; dan 6. Fotocopy Kuitansi atas pembelian Mesin (Asli diperlihatkan);