SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 25
Manajemen Strategis
Dosen Pengampu:Ibu Melfrianti Romauli Purba, S.P., M.M.
Strategi Tingkat
Korporat
Oleh Kelompok 3
1.Tony Ruswandy (213304020707)
2.Kristanta Stevanus (213304020706)
3.Marion (213304020672)
4.Michael (213304020413)
5.Siddharta Salim (213304020556)
6.Veri Patikawa (213304020688)
7.Ones (213304020664)
8.Ruben (213304020183)
9.Robby Wang (213304020182)
10.Feri Andika (213304020683)
11.Vinka (213304020424)
Table Of Content
-Latar Belakang
-Rumusan Masalah
Jenis Strategi Tingkat
Korporat & Komponennya
Pengertian Strategi Tingkat
Korporat & Elemen Utama
Strategi Korporat
Integrasi Horizontal &
Vertikal
01 03
02 04
Table Of Content
Meningkatkan Profitabilitas
Melalui Integrasi Vertikal
Aliansi Strategis,Hubungan
Jangka Panjang &
Outsourcing Strategis
Alternatif Integrasi Vertikal
dengan Integrasi Quasi
Kontrak Jangka Pendek &
Lelang Kompetitif
05 07
06 08
1.Latar Belakang
Seiring perkembangan zaman dunia ini semakin canggih dan semakin berkembang dan akan
mengalami perubahan seperti adanya globalisasi,pengaturan masyarakat, perkembangan
teknologi, dan memberikan dampak bagi perkembangan suatu negara maupun bisnis. Kontrol
masyarakat terhadap pelaksanaan kegiatan pemerintahan maupun perusahaan, sehingga
pemerintah maupun pemimpin perusahaan tidak dapat membuat kebijakan yang mengabaikan
kepentingan masyarakat.
Rumusan Masalah
1.Pengertian Strategi Tingkat Korporat dan Elemennya?
2. Jenis dan Komponen Strategi Tingkat Korporat?
3.Integrasi Horizontal dan Vertikal
4.Meningkatkan Profitabilitas dengan Integrasi Vertikal
5. Alternatif Integrasi Vertikal dengan Integrasi Quasi
6.Kontrak Jangka Pendek & Lelang Kompetitif
7.Aliansi Strategi,Hubungan Jangka Panjang,Outsourcing
Pembahasan
1.Pengertian Strategi Tingkat Korporat dan Elemennya?
Strategi tingkat korporat merupakan strategi yang mencerminkan seluruh arah perusahaan
dengan bertujuan untuk menciptakan pertumbuhan bagi perusahaan secara keseluruhan dan
manajemen berbagai macam bisnis. Terdapat beberapa pilihan strategi yang dapat diterapkan
dalam tingkat ini, bergantung dari situasi dan kondisi yang sedang terjadi di dalam perusahaan
Elemen Strategi Tingkat Korporat
Elemen utama strategi korporat,yaitu:
1. Membangun posisi pada bisnis yang berbeda dan mencapai keberagaman bisnis.
2.Strategi yang meningkatkan kinerja dengan mengejar pertumbuhan yang cepat,
menjaga bisnis inti tetap sehat, memprakarsai putar haluan dari bisnis yang lemah
dengan yang potensial, melakukan divestasi terhadap bisnis yang tidak lagi menarik.
3.Mengikuti cara untuk menangkap kesesuaian strategi bisnis yang bernilai dan
memasukkannya ke dalam keunggulan bersaing.
4.Membangun prioritas investaasi dan menggerakan sumber daya perusahaan ke
dalam unit bisnis yang menarik.
Jenis Strategi Tingkat Korporat
1. Growth Strategy (Strategi Pertumbuhan)
2. Stability strategy (Strategi Kestabilan)
3. Renewal Strategy (Strategi Pembaruan)
Komponen Strategi Tingkat Korporat
1.Visi
2.Tujuan
3.Alokasi Sumber Daya
4. Prioritas
Integrasi Horizontal
Integrasi Horizontal adalah salah satu strategi korporat yang dapat digunakan
oleh perusahaan dalam satu industri. Dengan integritas horizontal, perusahaan
tersebut mencoba untuk mengintegrasikan seluruh kegiatan bisnisnya di tingkat
horizontal, atau di tingkat yang sama dalam industri tersebut.
Integrasi Vertikal
Integrasi Vertikal adalah suatu strategi dimana perusahaan
mencoba untuk mengintegrasikan kegiatan bisnisnya di
tingkat vertikal, atau di tingkat yang berbeda dalam industri
yang sama. Ini sering dilakukan dengan cara memasuki
industri baru yang terkait dengan industri yang sedang
dijalani perusahaan.
Perbedaan antara Masalah Integrasi Horizontal dengan Integrasi Vertikal
Kalau Masalah Integrasi Horizontal:
1. Risiko terlalu bergantung pada kegiatan bisnis di tingkat horizontal, sehingga terdapat
risiko yang tinggi jika terjadi perubahan dalam industri tersebut.
2. Ketergantungan pada satu atau beberapa sumber daya tertentu dapat menimbulkan
masalah jika sumber daya tersebut tidak tersedia atau tidak dapat dipercayai.
Kalau Masalah Integrasi Vertikal:
1. Risiko terlalu bergantung pada kegiatan bisnis di tingkat vertikal, sehingga terdapat risiko
yang tinggi jika terjadi perubahan dalam industri tersebut.
2. Ketergantungan pada satu atau beberapa sumber daya tertentu dapat menimbulkan
masalah jika sumber daya tersebut tidak tersedia atau tidak dapat dipercayai.
Keuntungan dan Kerugian Integrasi Horizontal
Keuntungan Integrasi Horizontal:
1. Menurunkan biaya dengan mengintegrasikan seluruh kegiatan bisnis dari awal hingga akhir, sehingga
dapat mengurangi biaya pengadaan bahan baku, produksi, distribusi, dan lainnya.
2. Menyederhanakan proses bisnis dengan mengintegrasikan seluruh kegiatan bisnis di tingkat
horizontal, sehingga lebih mudah untuk memantau dan mengelola kegiatan tersebut.
Keuntungan dan Kerugian Integrasi Horizontal
Disamping adanya Keuntungan pasti ada yang Namanya Kerugian yang ditimbulkan dari Integrasi
Horizontal,yaitu:
1. Menghancurkan Nilai. Merger & Akusisi jarang menambah nilai bagi perusahaan. Lebih sering
Merger & Akuisisi gagal dan menghancurkan nilai perusahaan yang terlibat di dalamnya karena
sinergi yang diharapkan tidak pernah terwujud.
2. Fleksibilitas berkurang. Organisasi besar lebih sulit dikelola dan mereka kurang fleksibel dalam
memperkenalkan inovasi ke pasar.
Meningkatkan Profitabilitas dengan
Integrasi Vertikal
1.Menambah nilai tambah produk atau jasa dengan mengintegrasikan kegiatan
bisnis di tingkat vertikal yang berbeda.
2.Mengurangi biaya dengan mengintegrasikan kegiatan bisnis di tingkat vertikal
yang berbeda.
3.Meningkatkan efisiensi dengan mengintegrasikan kegiatan bisnis di tingkat
vertikal yang berbeda
Alternatif Integrasi Vertikal dengan Integrasi Quasi
Integrasi vertikal dan integrasi quasi merupakan dua bentuk integrasi yang berbeda
dalam bisnis. Integrasi vertikal terjadi ketika perusahaan melakukan akuisisi atau
mengintegrasikan operasi di dalam rantai pasokan perusahaan, mulai dari sumber
bahan baku hingga penjualan akhir ke konsumen. Misalnya, perusahaan yang
mengintegrasikan operasinya dari tambang hingga ke pabrik, atau dari pabrik
hingga ke gudang penyimpanan dan penjualan.
Alternatif Integrasi Vertikal dengan Integrasi Quasi
Integrasi quasi, di sisi lain, terjadi ketika perusahaan melakukan akuisisi atau
mengintegrasikan operasi yang berada di sektor yang berbeda namun saling
berhubungan. Misalnya, perusahaan yang mengintegrasikan operasinya di sektor
transportasi dengan sektor telekomunikasi atau perusahaan yang mengintegrasikan
operasinya di sektor perbankan dengan sektor asuransi.
Kontrak Jangka Pendek & Lelang Kompetitif
Aliansi jangka pendek dan lelang kompetitif adalah dua metode yang berbeda untuk menjalin kerjasama
bisnis antara perusahaan atau antara perusahaan dan pemerintah.
Aliansi jangka pendek (short-term alliances) adalah kerjasama bisnis yang dibentuk untuk jangka waktu
tertentu dengan tujuan untuk mencapai tujuan bisnis tertentu.
Lelang kompetitif (competitive bidding) adalah proses di mana perusahaan atau pemerintah menawarkan
kontrak atau proyek kepada beberapa perusahaan yang berminat untuk dikerjakan, dan perusahaan yang
menawarkan harga atau kualitas terbaik yang memenuhi persyaratan akan dipilih sebagai pemenang
Aliansi Strategi,Hubungan Jangka Panjang,Outsourcing
Aliansi strategis adalah kerjasama antara dua atau lebih perusahaan atau organisasi untuk
mencapai tujuan tertentu.
Kontrak jangka panjang adalah perjanjian yang mengikat dua atau lebih pihak untuk
bekerja sama dalam jangka waktu yang Panjang
Aliansi strategis dan kontrak jangka panjang sering digunakan bersama-sama untuk
mencapai tujuan yang sama.
Membangun Hubungan Kerjasama Jangka Panjang
Ada beberapa hal yang dapat dilakukan untuk membangun hubungan
kerjasama jangka panjang yang baik:
1.Komunikasi yang efektif
2.Tujuan yang sama
3.Kepercayaan
4.Fleksibilitas
5.Saling menghormati
Outsourcing Strategis
Outsourcing strategi adalah proses perencanaan dan implementasi
keputusan untuk menyediakan jasa atau produk dari perusahaan
lain, daripada memproduksi sendiri. Tujuan utama dari
outsourcing strategi adalah untuk meningkatkan efisiensi,
menurunkan biaya, dan meningkatkan kinerja perusahaan.
Jenis Outsourcing
1.Outsourcing Operasional
2.Outsourcing Keuangan dan Akuntansi
3.Outsourcing Sumber Daya Manusia
4.Outsourcing Teknologi Informasi
Sekian Presentasi dari Kami
Thanks…

Weitere ähnliche Inhalte

Ähnlich wie Tugas 2 Strategi Tingkat Bisnis (1).pptx

5, sm, adrianto, hapzi ali, tipe, formulasi dan implementasi strategi, univer...
5, sm, adrianto, hapzi ali, tipe, formulasi dan implementasi strategi, univer...5, sm, adrianto, hapzi ali, tipe, formulasi dan implementasi strategi, univer...
5, sm, adrianto, hapzi ali, tipe, formulasi dan implementasi strategi, univer...
Adrianto Dasoeki
 
Resume materi kuliah tipe tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strateg...
Resume materi kuliah tipe tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strateg...Resume materi kuliah tipe tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strateg...
Resume materi kuliah tipe tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strateg...
Izzatul Muhammad
 
Sm, humannisa rubina lestari, prof hapzi ali,.tools for strategy implementati...
Sm, humannisa rubina lestari, prof hapzi ali,.tools for strategy implementati...Sm, humannisa rubina lestari, prof hapzi ali,.tools for strategy implementati...
Sm, humannisa rubina lestari, prof hapzi ali,.tools for strategy implementati...
humannisa
 

Ähnlich wie Tugas 2 Strategi Tingkat Bisnis (1).pptx (20)

Sm, khoirul anwar, hapzi ali, business level strategi, strategi di tingkat un...
Sm, khoirul anwar, hapzi ali, business level strategi, strategi di tingkat un...Sm, khoirul anwar, hapzi ali, business level strategi, strategi di tingkat un...
Sm, khoirul anwar, hapzi ali, business level strategi, strategi di tingkat un...
 
7,sm, salam imam taifur, hapzi ali,business level strategi, strategi di tingk...
7,sm, salam imam taifur, hapzi ali,business level strategi, strategi di tingk...7,sm, salam imam taifur, hapzi ali,business level strategi, strategi di tingk...
7,sm, salam imam taifur, hapzi ali,business level strategi, strategi di tingk...
 
Formulasi strategi dan strategi korporasi manajemen strategik
Formulasi strategi dan  strategi korporasi manajemen strategikFormulasi strategi dan  strategi korporasi manajemen strategik
Formulasi strategi dan strategi korporasi manajemen strategik
 
7,SM,Lusianasari,Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali.MM.CMA,Business Level Strategi,strategi...
7,SM,Lusianasari,Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali.MM.CMA,Business Level Strategi,strategi...7,SM,Lusianasari,Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali.MM.CMA,Business Level Strategi,strategi...
7,SM,Lusianasari,Prof.Dr.Ir.Hapzi Ali.MM.CMA,Business Level Strategi,strategi...
 
strategi formulation - corporate strategy
strategi formulation - corporate strategystrategi formulation - corporate strategy
strategi formulation - corporate strategy
 
5, sm, adrianto, hapzi ali, tipe, formulasi dan implementasi strategi, univer...
5, sm, adrianto, hapzi ali, tipe, formulasi dan implementasi strategi, univer...5, sm, adrianto, hapzi ali, tipe, formulasi dan implementasi strategi, univer...
5, sm, adrianto, hapzi ali, tipe, formulasi dan implementasi strategi, univer...
 
Sm, annisa nurlestari, hapzi ali, strategic implementation from short term st...
Sm, annisa nurlestari, hapzi ali, strategic implementation from short term st...Sm, annisa nurlestari, hapzi ali, strategic implementation from short term st...
Sm, annisa nurlestari, hapzi ali, strategic implementation from short term st...
 
Sm,maya dwi indrawati, prof.dr.hapzi ali, cma,strategic implementation form s...
Sm,maya dwi indrawati, prof.dr.hapzi ali, cma,strategic implementation form s...Sm,maya dwi indrawati, prof.dr.hapzi ali, cma,strategic implementation form s...
Sm,maya dwi indrawati, prof.dr.hapzi ali, cma,strategic implementation form s...
 
Success on merger & acquisition on 2016
Success on merger & acquisition on 2016Success on merger & acquisition on 2016
Success on merger & acquisition on 2016
 
5, sm, santika maruhun, hapzi ali, strategic management, type, form and imple...
5, sm, santika maruhun, hapzi ali, strategic management, type, form and imple...5, sm, santika maruhun, hapzi ali, strategic management, type, form and imple...
5, sm, santika maruhun, hapzi ali, strategic management, type, form and imple...
 
Business level strategi
Business level strategiBusiness level strategi
Business level strategi
 
Fix chapter 7
Fix chapter 7Fix chapter 7
Fix chapter 7
 
Resume materi kuliah tipe tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strateg...
Resume materi kuliah tipe tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strateg...Resume materi kuliah tipe tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strateg...
Resume materi kuliah tipe tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strateg...
 
Tipe, Bentuk, Perencanaan, Formulasi, dan Evaluasi Strategi
Tipe, Bentuk, Perencanaan, Formulasi, dan Evaluasi StrategiTipe, Bentuk, Perencanaan, Formulasi, dan Evaluasi Strategi
Tipe, Bentuk, Perencanaan, Formulasi, dan Evaluasi Strategi
 
Jenis - Jenis Strategi
Jenis - Jenis StrategiJenis - Jenis Strategi
Jenis - Jenis Strategi
 
Aliansi Strategik.pptx
Aliansi Strategik.pptxAliansi Strategik.pptx
Aliansi Strategik.pptx
 
Sm, humannisa rubina lestari, prof hapzi ali,.tools for strategy implementati...
Sm, humannisa rubina lestari, prof hapzi ali,.tools for strategy implementati...Sm, humannisa rubina lestari, prof hapzi ali,.tools for strategy implementati...
Sm, humannisa rubina lestari, prof hapzi ali,.tools for strategy implementati...
 
5, sm, maharani gustianingtyas, hapzi ali, strategic management, tipe tipe st...
5, sm, maharani gustianingtyas, hapzi ali, strategic management, tipe tipe st...5, sm, maharani gustianingtyas, hapzi ali, strategic management, tipe tipe st...
5, sm, maharani gustianingtyas, hapzi ali, strategic management, tipe tipe st...
 
Sm, nadiatur rakhma, prof. dr. ir. h. hapzi ali pre m sc, mm. cma, tipe-tipe...
Sm, nadiatur rakhma, prof. dr. ir. h. hapzi ali pre m sc, mm. cma,  tipe-tipe...Sm, nadiatur rakhma, prof. dr. ir. h. hapzi ali pre m sc, mm. cma,  tipe-tipe...
Sm, nadiatur rakhma, prof. dr. ir. h. hapzi ali pre m sc, mm. cma, tipe-tipe...
 
Sm, annisa nurlestari, hapzi ali, tools for strategy implementations; structu...
Sm, annisa nurlestari, hapzi ali, tools for strategy implementations; structu...Sm, annisa nurlestari, hapzi ali, tools for strategy implementations; structu...
Sm, annisa nurlestari, hapzi ali, tools for strategy implementations; structu...
 

Kürzlich hochgeladen

Abortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh City
Abortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh CityAbortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh City
Abortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh City
jaanualu31
 
Abortion pills in Jeddah |+966572737505 | Get Cytotec
Abortion pills in Jeddah |+966572737505 | Get CytotecAbortion pills in Jeddah |+966572737505 | Get Cytotec
Abortion pills in Jeddah |+966572737505 | Get Cytotec
Abortion pills in Riyadh +966572737505 get cytotec
 
Abortion pills in Dammam (+966572737505) get cytotec
Abortion pills in Dammam (+966572737505) get cytotecAbortion pills in Dammam (+966572737505) get cytotec
Abortion pills in Dammam (+966572737505) get cytotec
Abortion pills in Riyadh +966572737505 get cytotec
 
Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...
Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...
Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...
Jual Obat Aborsi Serang 082223109953 Cytotec Asli Serang
 
5 CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN DAN Jual Obat ABORSI + obat PENGGUGUR KANDUNGAN...
5 CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN DAN Jual Obat ABORSI + obat PENGGUGUR KANDUNGAN...5 CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN DAN Jual Obat ABORSI + obat PENGGUGUR KANDUNGAN...
5 CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN DAN Jual Obat ABORSI + obat PENGGUGUR KANDUNGAN...
BagaimanaCaraMenggug
 

Kürzlich hochgeladen (17)

TEORI DUALITAS TENTANG (PRIM AL-DUAL).pptx
TEORI DUALITAS TENTANG (PRIM AL-DUAL).pptxTEORI DUALITAS TENTANG (PRIM AL-DUAL).pptx
TEORI DUALITAS TENTANG (PRIM AL-DUAL).pptx
 
kasus audit PT KAI 121212121212121212121
kasus audit PT KAI 121212121212121212121kasus audit PT KAI 121212121212121212121
kasus audit PT KAI 121212121212121212121
 
METODE TRANSPORTASI NORTH WEST CORNERWC.pptx
METODE TRANSPORTASI NORTH WEST CORNERWC.pptxMETODE TRANSPORTASI NORTH WEST CORNERWC.pptx
METODE TRANSPORTASI NORTH WEST CORNERWC.pptx
 
PEREKONIMIAN EMPAT SEKTOR (PEREKONOMIAN TERBUKA).pptx
PEREKONIMIAN EMPAT SEKTOR (PEREKONOMIAN TERBUKA).pptxPEREKONIMIAN EMPAT SEKTOR (PEREKONOMIAN TERBUKA).pptx
PEREKONIMIAN EMPAT SEKTOR (PEREKONOMIAN TERBUKA).pptx
 
Abortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh City
Abortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh CityAbortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh City
Abortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh City
 
Abortion pills in Jeddah |+966572737505 | Get Cytotec
Abortion pills in Jeddah |+966572737505 | Get CytotecAbortion pills in Jeddah |+966572737505 | Get Cytotec
Abortion pills in Jeddah |+966572737505 | Get Cytotec
 
Abortion pills in Dammam (+966572737505) get cytotec
Abortion pills in Dammam (+966572737505) get cytotecAbortion pills in Dammam (+966572737505) get cytotec
Abortion pills in Dammam (+966572737505) get cytotec
 
K5-Kebijakan Tarif & Non Tarif kelompok 5
K5-Kebijakan Tarif & Non Tarif kelompok 5K5-Kebijakan Tarif & Non Tarif kelompok 5
K5-Kebijakan Tarif & Non Tarif kelompok 5
 
MODEL TRANSPORTASI METODE LEAST COST.pptx
MODEL TRANSPORTASI METODE LEAST COST.pptxMODEL TRANSPORTASI METODE LEAST COST.pptx
MODEL TRANSPORTASI METODE LEAST COST.pptx
 
Karakteristik dan Produk-produk bank syariah.ppt
Karakteristik dan Produk-produk bank syariah.pptKarakteristik dan Produk-produk bank syariah.ppt
Karakteristik dan Produk-produk bank syariah.ppt
 
Kemenkop LAPORAN KEUANGAN KOPERASI- SAK EP (25042024).pdf
Kemenkop LAPORAN KEUANGAN KOPERASI- SAK EP (25042024).pdfKemenkop LAPORAN KEUANGAN KOPERASI- SAK EP (25042024).pdf
Kemenkop LAPORAN KEUANGAN KOPERASI- SAK EP (25042024).pdf
 
Presentasi Pengertian instrumen pasar modal.ppt
Presentasi Pengertian instrumen pasar modal.pptPresentasi Pengertian instrumen pasar modal.ppt
Presentasi Pengertian instrumen pasar modal.ppt
 
Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...
Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...
Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...
 
MODEL TRANSPORTASI METODE VOGEL APPROXIMATIONAM.pptx
MODEL TRANSPORTASI METODE VOGEL APPROXIMATIONAM.pptxMODEL TRANSPORTASI METODE VOGEL APPROXIMATIONAM.pptx
MODEL TRANSPORTASI METODE VOGEL APPROXIMATIONAM.pptx
 
1. PERMENDES 15 TH 2021 SOSIALISASI.pptx
1. PERMENDES 15 TH 2021 SOSIALISASI.pptx1. PERMENDES 15 TH 2021 SOSIALISASI.pptx
1. PERMENDES 15 TH 2021 SOSIALISASI.pptx
 
5 CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN DAN Jual Obat ABORSI + obat PENGGUGUR KANDUNGAN...
5 CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN DAN Jual Obat ABORSI + obat PENGGUGUR KANDUNGAN...5 CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN DAN Jual Obat ABORSI + obat PENGGUGUR KANDUNGAN...
5 CARA MENGGUGURKAN KANDUNGAN DAN Jual Obat ABORSI + obat PENGGUGUR KANDUNGAN...
 
Saham dan hal-hal yang berhubungan langsung
Saham dan hal-hal yang berhubungan langsungSaham dan hal-hal yang berhubungan langsung
Saham dan hal-hal yang berhubungan langsung
 

Tugas 2 Strategi Tingkat Bisnis (1).pptx

  • 1. Manajemen Strategis Dosen Pengampu:Ibu Melfrianti Romauli Purba, S.P., M.M.
  • 3. Oleh Kelompok 3 1.Tony Ruswandy (213304020707) 2.Kristanta Stevanus (213304020706) 3.Marion (213304020672) 4.Michael (213304020413) 5.Siddharta Salim (213304020556) 6.Veri Patikawa (213304020688) 7.Ones (213304020664) 8.Ruben (213304020183) 9.Robby Wang (213304020182) 10.Feri Andika (213304020683) 11.Vinka (213304020424)
  • 4. Table Of Content -Latar Belakang -Rumusan Masalah Jenis Strategi Tingkat Korporat & Komponennya Pengertian Strategi Tingkat Korporat & Elemen Utama Strategi Korporat Integrasi Horizontal & Vertikal 01 03 02 04
  • 5. Table Of Content Meningkatkan Profitabilitas Melalui Integrasi Vertikal Aliansi Strategis,Hubungan Jangka Panjang & Outsourcing Strategis Alternatif Integrasi Vertikal dengan Integrasi Quasi Kontrak Jangka Pendek & Lelang Kompetitif 05 07 06 08
  • 6. 1.Latar Belakang Seiring perkembangan zaman dunia ini semakin canggih dan semakin berkembang dan akan mengalami perubahan seperti adanya globalisasi,pengaturan masyarakat, perkembangan teknologi, dan memberikan dampak bagi perkembangan suatu negara maupun bisnis. Kontrol masyarakat terhadap pelaksanaan kegiatan pemerintahan maupun perusahaan, sehingga pemerintah maupun pemimpin perusahaan tidak dapat membuat kebijakan yang mengabaikan kepentingan masyarakat.
  • 7. Rumusan Masalah 1.Pengertian Strategi Tingkat Korporat dan Elemennya? 2. Jenis dan Komponen Strategi Tingkat Korporat? 3.Integrasi Horizontal dan Vertikal 4.Meningkatkan Profitabilitas dengan Integrasi Vertikal 5. Alternatif Integrasi Vertikal dengan Integrasi Quasi 6.Kontrak Jangka Pendek & Lelang Kompetitif 7.Aliansi Strategi,Hubungan Jangka Panjang,Outsourcing
  • 8. Pembahasan 1.Pengertian Strategi Tingkat Korporat dan Elemennya? Strategi tingkat korporat merupakan strategi yang mencerminkan seluruh arah perusahaan dengan bertujuan untuk menciptakan pertumbuhan bagi perusahaan secara keseluruhan dan manajemen berbagai macam bisnis. Terdapat beberapa pilihan strategi yang dapat diterapkan dalam tingkat ini, bergantung dari situasi dan kondisi yang sedang terjadi di dalam perusahaan
  • 9. Elemen Strategi Tingkat Korporat Elemen utama strategi korporat,yaitu: 1. Membangun posisi pada bisnis yang berbeda dan mencapai keberagaman bisnis. 2.Strategi yang meningkatkan kinerja dengan mengejar pertumbuhan yang cepat, menjaga bisnis inti tetap sehat, memprakarsai putar haluan dari bisnis yang lemah dengan yang potensial, melakukan divestasi terhadap bisnis yang tidak lagi menarik. 3.Mengikuti cara untuk menangkap kesesuaian strategi bisnis yang bernilai dan memasukkannya ke dalam keunggulan bersaing. 4.Membangun prioritas investaasi dan menggerakan sumber daya perusahaan ke dalam unit bisnis yang menarik.
  • 10. Jenis Strategi Tingkat Korporat 1. Growth Strategy (Strategi Pertumbuhan) 2. Stability strategy (Strategi Kestabilan) 3. Renewal Strategy (Strategi Pembaruan)
  • 11. Komponen Strategi Tingkat Korporat 1.Visi 2.Tujuan 3.Alokasi Sumber Daya 4. Prioritas
  • 12. Integrasi Horizontal Integrasi Horizontal adalah salah satu strategi korporat yang dapat digunakan oleh perusahaan dalam satu industri. Dengan integritas horizontal, perusahaan tersebut mencoba untuk mengintegrasikan seluruh kegiatan bisnisnya di tingkat horizontal, atau di tingkat yang sama dalam industri tersebut.
  • 13. Integrasi Vertikal Integrasi Vertikal adalah suatu strategi dimana perusahaan mencoba untuk mengintegrasikan kegiatan bisnisnya di tingkat vertikal, atau di tingkat yang berbeda dalam industri yang sama. Ini sering dilakukan dengan cara memasuki industri baru yang terkait dengan industri yang sedang dijalani perusahaan.
  • 14. Perbedaan antara Masalah Integrasi Horizontal dengan Integrasi Vertikal Kalau Masalah Integrasi Horizontal: 1. Risiko terlalu bergantung pada kegiatan bisnis di tingkat horizontal, sehingga terdapat risiko yang tinggi jika terjadi perubahan dalam industri tersebut. 2. Ketergantungan pada satu atau beberapa sumber daya tertentu dapat menimbulkan masalah jika sumber daya tersebut tidak tersedia atau tidak dapat dipercayai. Kalau Masalah Integrasi Vertikal: 1. Risiko terlalu bergantung pada kegiatan bisnis di tingkat vertikal, sehingga terdapat risiko yang tinggi jika terjadi perubahan dalam industri tersebut. 2. Ketergantungan pada satu atau beberapa sumber daya tertentu dapat menimbulkan masalah jika sumber daya tersebut tidak tersedia atau tidak dapat dipercayai.
  • 15. Keuntungan dan Kerugian Integrasi Horizontal Keuntungan Integrasi Horizontal: 1. Menurunkan biaya dengan mengintegrasikan seluruh kegiatan bisnis dari awal hingga akhir, sehingga dapat mengurangi biaya pengadaan bahan baku, produksi, distribusi, dan lainnya. 2. Menyederhanakan proses bisnis dengan mengintegrasikan seluruh kegiatan bisnis di tingkat horizontal, sehingga lebih mudah untuk memantau dan mengelola kegiatan tersebut.
  • 16. Keuntungan dan Kerugian Integrasi Horizontal Disamping adanya Keuntungan pasti ada yang Namanya Kerugian yang ditimbulkan dari Integrasi Horizontal,yaitu: 1. Menghancurkan Nilai. Merger & Akusisi jarang menambah nilai bagi perusahaan. Lebih sering Merger & Akuisisi gagal dan menghancurkan nilai perusahaan yang terlibat di dalamnya karena sinergi yang diharapkan tidak pernah terwujud. 2. Fleksibilitas berkurang. Organisasi besar lebih sulit dikelola dan mereka kurang fleksibel dalam memperkenalkan inovasi ke pasar.
  • 17. Meningkatkan Profitabilitas dengan Integrasi Vertikal 1.Menambah nilai tambah produk atau jasa dengan mengintegrasikan kegiatan bisnis di tingkat vertikal yang berbeda. 2.Mengurangi biaya dengan mengintegrasikan kegiatan bisnis di tingkat vertikal yang berbeda. 3.Meningkatkan efisiensi dengan mengintegrasikan kegiatan bisnis di tingkat vertikal yang berbeda
  • 18. Alternatif Integrasi Vertikal dengan Integrasi Quasi Integrasi vertikal dan integrasi quasi merupakan dua bentuk integrasi yang berbeda dalam bisnis. Integrasi vertikal terjadi ketika perusahaan melakukan akuisisi atau mengintegrasikan operasi di dalam rantai pasokan perusahaan, mulai dari sumber bahan baku hingga penjualan akhir ke konsumen. Misalnya, perusahaan yang mengintegrasikan operasinya dari tambang hingga ke pabrik, atau dari pabrik hingga ke gudang penyimpanan dan penjualan.
  • 19. Alternatif Integrasi Vertikal dengan Integrasi Quasi Integrasi quasi, di sisi lain, terjadi ketika perusahaan melakukan akuisisi atau mengintegrasikan operasi yang berada di sektor yang berbeda namun saling berhubungan. Misalnya, perusahaan yang mengintegrasikan operasinya di sektor transportasi dengan sektor telekomunikasi atau perusahaan yang mengintegrasikan operasinya di sektor perbankan dengan sektor asuransi.
  • 20. Kontrak Jangka Pendek & Lelang Kompetitif Aliansi jangka pendek dan lelang kompetitif adalah dua metode yang berbeda untuk menjalin kerjasama bisnis antara perusahaan atau antara perusahaan dan pemerintah. Aliansi jangka pendek (short-term alliances) adalah kerjasama bisnis yang dibentuk untuk jangka waktu tertentu dengan tujuan untuk mencapai tujuan bisnis tertentu. Lelang kompetitif (competitive bidding) adalah proses di mana perusahaan atau pemerintah menawarkan kontrak atau proyek kepada beberapa perusahaan yang berminat untuk dikerjakan, dan perusahaan yang menawarkan harga atau kualitas terbaik yang memenuhi persyaratan akan dipilih sebagai pemenang
  • 21. Aliansi Strategi,Hubungan Jangka Panjang,Outsourcing Aliansi strategis adalah kerjasama antara dua atau lebih perusahaan atau organisasi untuk mencapai tujuan tertentu. Kontrak jangka panjang adalah perjanjian yang mengikat dua atau lebih pihak untuk bekerja sama dalam jangka waktu yang Panjang Aliansi strategis dan kontrak jangka panjang sering digunakan bersama-sama untuk mencapai tujuan yang sama.
  • 22. Membangun Hubungan Kerjasama Jangka Panjang Ada beberapa hal yang dapat dilakukan untuk membangun hubungan kerjasama jangka panjang yang baik: 1.Komunikasi yang efektif 2.Tujuan yang sama 3.Kepercayaan 4.Fleksibilitas 5.Saling menghormati
  • 23. Outsourcing Strategis Outsourcing strategi adalah proses perencanaan dan implementasi keputusan untuk menyediakan jasa atau produk dari perusahaan lain, daripada memproduksi sendiri. Tujuan utama dari outsourcing strategi adalah untuk meningkatkan efisiensi, menurunkan biaya, dan meningkatkan kinerja perusahaan.
  • 24. Jenis Outsourcing 1.Outsourcing Operasional 2.Outsourcing Keuangan dan Akuntansi 3.Outsourcing Sumber Daya Manusia 4.Outsourcing Teknologi Informasi
  • 25. Sekian Presentasi dari Kami Thanks…