SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 18
Sungguminasa, 11/03/2022
adMINISTRASI &
KESEKRETARIATAN
I. PENDAHULUAN
• Setiap organisasi (apapun bentuknya ) pasti mempunyai rumusan tujuan
yang ingin dicapai. Organisasi yang mempunyai rumusan tujuan yang jelas
akan mendapatkan kesulitan kearah mana organisasi iti akan dibawa.
Perumusan tujuan organisasi yang jelas akan memudahkan organisasi dalam
menentukan kebijakan organisasi. Melalui tujuan tersebut, sebuah organisasi
mendapat gambaran kearah mana orgaisasi tersebut akan dibawa,
mendapatkan landasan bagi organisasi, memudahkan menentukan
macamnya tugas, dan akan mudah menentukan PRODER KISS ME
(program, prosedur, koordinasi, integrasi, simplikasi,sinkronisasi dan
mekanisme ). Perumusan tujuan meski menjadi syarat mutlak bagi
organisasi, tetapi bukanlah merupakan satu-satunya syarat. Rumusan tujuan
perlu ditopang oleh syarat-syarat lain yang tidak kalah pentingnya
diantaranya (anggota), kelompok, kerja sama, dan perangkat lainnya seperti
kesektariatan dan administrasi
II. ADMINISTRASI
• administrasi adalah usaha atau kegiatan sekelompok
orang yang bekerja secara teratur untuk mencapai
suatu tujuan yang telah ditetapkan oleh
organisasi.usaha-usaha atau kegiatan yang dimaksud
meliputi semua kegiatan yang lazim dilakukan oleh
organisasi, seperti penetapan rencana program,
pengorganisasian, penajaman dan penyelenggaraan
program, kegiatan pengawasan, kegiatan evaluasi,
kegiatan pembuatan pelaporan, dan lain lain.
Lanjutan II......
• secara sempit administrasi diartikan sebagai kegiatan tata usaha, clerical
work (kegitan catat mencatat/tulis –menulis ) atau sectretrial work
(pekerjaan sekertaris), yaitu keseluruhan kegiatan mencatat segala kejadian
bagi pimpinan suatu organisasi. Keseluruhan rumusan pengertian
administrasi secara sempit tersebut disebut juga kesektariatan
• Dari batasan-batasan di atas dapatlah diambil kesimpulan bahwa pengetian
administrasi meliputi hal-hal sebagai berikut.
1. Rangkaian kegiatan/ perbuatan, termasuk kegiatan kesekretaritan;
2. Adanya kelompok orang;
3. Adanya kerjasama;
4. Adanya unsur-unsur untuk mencapai tujuan;
III. KESEKRETARIATAN
• Kesekretariatan disebut juga kegiatan tata usaha.
Seperti telah disinggung diatas, bahwa tata usaha
merupakan bagian pengertian sempit administrasi
dan merupakan bagian yang cukup menunjang
tercapainya tujuan administrasi.
Lanjutan III....
• Dengan kata lain, kegiatan tata usaha atau keskretariatan
merupakan suatu bagian dari kegiatan administrasi.
1. Tulis menulis (rencana program, strategi pelaksanaan program,
sampai evaluasi ).
2. Surat menyurat;
3. Kegiatan kearsipan dan agenda;
4. Pemilikan dan pemeliharaan buku induk organisasi;
5. pengiriman dan penerimaan surat; dan
6. data-data lain yang berkaitan langsung dengan kegiatan tilis
menulis
LANJUTAN III.....
• beberapa kegiatan Tata Usaha yang memiliki aturan-aturan
(baku) tertentu yaitu: surat menyurat, kearsipan, agenda,
buku induk, dan buku agrnda kegiatan.
• A. Surat Menyurat
• Surat adalah suatu sarana komunikasi yang digunakan
untuk menyampaikan informasi tertulis oleh suatu pihak
kepada pihak lain. Hubungan yang terjadi antara pihak
pihak tersebut disebut kegiatan surat menyurat atau
korespondensi.
LANJUTAN III.....
• dilihat dari segi bentuk, isi, dan bahasanya, surat dapat
digolongkan atas 3 (tiga) jenis, yaitu:
1. surat pribadi,
2. surat dinas (resmi), dan
3. surat niaga.
• Selain ketiga jenis surat tersebut, terdapat juga jenis surat yang
lain, misalnya
: surat edaran,surat pengumuman, surat perjanjian,
dan surat keputusan.
BAGIAN BAGIAN SURAT
• 1) Kop/Kepala Surat;
• (2) tanggal surat;
• (3) nomor. Lampiran, perihal
• (4) alamt,tujuan;
• (5) salam pembuka;
• (6) Isi surat
• (7) Salam penutup;
• (8) pengirim surat; da,
• (9) tembusan;
B. Kerasipan, Agenda dan
Ekspedisi
1). Arsip
• Arsip adalah suatu tempat penyimpanan dan pengolahan
data-data tertulis, seperti surat-surat dan
dokumendokumen. Arsip berarti pula dokumen tertulis
yang berasal dari komunikasi tertulis ( Surat, akta, dan
sebagainya) yang dikeluarkan instansi resmi, yang
disimpan dan diperlihara ditempat khusus untuk referensi.
Orang (ahli) yang bias mengurus bagian penyimpanan dan
pemeliharaan surat-surat disebut arsiper
Lanjutan B.1....
Arsip memiliki kegunaan sebagai berikut :
1. (seolah-olah) sebagai suatu pusat ingatan dari organisasi
dalam memulihkan keterangan bila diperlukan.
2. Sebagai sarana pembuktian dalam peristiwa hUkum
3. Arsip mempunyai nilai sejarah yang menggambarkan
peristiwa-peristiwa lampau.
4. Arsip memberikan jasa dalam kemajuan dan
perkembangan dunia keilmuan, dan lain lain.
LANJUTAN B.1....
• System penyimpanan (pengarsipan) ada 5 (lima) macam, yaitu :
1) Sistem penyimpanan menurut abjad (Alfabetic Filling), yaitu penyusunan
arsip berdasarkan nama orang atau organisasi utama.
2) Sistem penyimpanan menurut pkok soal (Subject Filling), yaitu penyusunan
arsip didasarkan pada jenis dan isi surat..
3) Sistem penyimpanan menurut wilayah (Geografic Filling), yaitu penyusunan
arsip didasarkan pada asal daerah surat..
4) Sistem penyimpanan menurut nomor (Numeric Filling), yaitu penyusunan
arsip didasarkan angka nomor pada surat.
5) Sistem penyimpanan menurut tanggal (Chronological Filling), yaitu
penyusunan arsip berdasarkan tanggal yang tertera pada surat tersebut
2) Agenda
• Buku agenda, adalah buku catatan yang bertanggal untuk
satu tahun (periode) yang berfungsi untuk mencatat
surat-surat, baik surat masuk maupun surat keluar. Orang
yang bertugas mencatat surat masuk dan keluar
(mengagendakan surat) disebut agendaris.
LANJUTAN B.2....
• Buku agenda, dapat dibagi atas 2 (dua) macam, yaitu :
1) Agenda Tunggal, yaitu agenda yang menggunakan satu buku.
Lembaran sebelah kiri untuk surat masuk dan sebelah kanan
untuk surat keluar.
2) Agenda Ganda, yaitu agenda yang terdiri dari 2 (dua). Satu buku
khusus untuk mencatat surat masuk, dan yang satunya lagi khusus
untuk mencatat surat keluar.
3. Ekspedisi
• Ekspedisi adalah kegiatan mengurus
(mengirim/mengantarkan) surat-surat atau barangbarang.
Orang yang bertugas untuk mengirim/mengantar surat-
surat atau barang-barang disebut ekspeditur.
• Untuk memudahkan surat-surat, sebuah organisasi
memerlukn buku ekspedisi. Buku ini sangat penting
sebagai alat bukti bahwa surat yang dibuat telah dikirim
dan diterima oleh alamat tujuan surat tersebut.
C. Buku Induk dan Agenda
Kegiatan
1. Buku induk merupakan buku-buku yang memuat
data-data identitas pengurus /anggota organisasi
yang bersangkutan. Buku ini berisi data - data atau
identitas baik pengurus maupun anggota organisasi.
Fungsi dari buku ini adalah untuk menginventarisasi
data seluruh personal pengurus dan anggota
organisasi lengkap dengan identitasnya.
LANJUTAN C....
B. Buku agenda kegiatan merupakan buku yang berisi
data-data rangkaian kegiatan organisasi selama
periode tertentu. Buku ini digunakan setiap
organisasi, jawatan, instansi, dan badan badan yang
berguna bagi kelengkapan administrasi dan laporan-
laporan.
IV. P E N U T U P
• Administrasi dan kesekretariatan bukan merupan bagian
disiplin ilmu eksakta. Ini berarti bahwa teori tentang kedua
topik tersebut adalah terus mengalami perubahan,
pergeseran dan penambahan-penambahan sesuai dengan
perkembangan kebutuhan organisasi. Perkembangan
kebutuhan organisasi tidak terlepas dari usaha untuk lebih
memperbaiki citra organisasi tersebut. Oleh karena itu
inisiatif-inisiatif dengan ide-ide cerdas menjadi sangat
penting, termasuk ide-ide dalam bidang administrasi dan
kesekretariatan sebagai piranti penting dalam menjalankan
roda organisasi.

Weitere ähnliche Inhalte

Ähnlich wie Administrasi Organisasi Efektif

administrasiosis-141001045933-phpapp02.pdf
administrasiosis-141001045933-phpapp02.pdfadministrasiosis-141001045933-phpapp02.pdf
administrasiosis-141001045933-phpapp02.pdfdillaminakushi29
 
MATERI_ADMININSTRASI_ORGANISASI.pptx
MATERI_ADMININSTRASI_ORGANISASI.pptxMATERI_ADMININSTRASI_ORGANISASI.pptx
MATERI_ADMININSTRASI_ORGANISASI.pptxsuninang
 
Materi kesekertariatan
Materi kesekertariatanMateri kesekertariatan
Materi kesekertariatanRetnowatyjedah
 
manajemen kesekretariatan untuk sekolah.ppt
manajemen kesekretariatan untuk sekolah.pptmanajemen kesekretariatan untuk sekolah.ppt
manajemen kesekretariatan untuk sekolah.pptKALSUM2026098601
 
Resume profesi pendidikan bagian xi
Resume profesi pendidikan bagian xiResume profesi pendidikan bagian xi
Resume profesi pendidikan bagian xiAlif Wira
 
manajemen-kesekretariatan-osis.ppt
manajemen-kesekretariatan-osis.pptmanajemen-kesekretariatan-osis.ppt
manajemen-kesekretariatan-osis.pptLeli85
 
Makalah unsur administrasi " ketatausahaan"
Makalah unsur administrasi " ketatausahaan"Makalah unsur administrasi " ketatausahaan"
Makalah unsur administrasi " ketatausahaan"Latifah Ratantri
 
Materi Kesekretariatan HMTE Ukri.pptx
Materi Kesekretariatan HMTE Ukri.pptxMateri Kesekretariatan HMTE Ukri.pptx
Materi Kesekretariatan HMTE Ukri.pptxIlhamRamadhan47100
 
Presentasi edukasi pemateri dalam Abu Is.pptx
Presentasi edukasi pemateri dalam Abu Is.pptxPresentasi edukasi pemateri dalam Abu Is.pptx
Presentasi edukasi pemateri dalam Abu Is.pptxsalaluddin01
 
Menentukan sistem kearsipan
Menentukan sistem kearsipanMenentukan sistem kearsipan
Menentukan sistem kearsipanAyuwa Zeeverchie
 
SLIDE_1_PENGERTIAN_ADMINISTRASI.pptx
SLIDE_1_PENGERTIAN_ADMINISTRASI.pptxSLIDE_1_PENGERTIAN_ADMINISTRASI.pptx
SLIDE_1_PENGERTIAN_ADMINISTRASI.pptxHanyaAbdulH
 
KONSEP DASAR ADMINISTRASI, KANTOR, DAN ADMINISTRASI PERKANTORAN
KONSEP DASAR ADMINISTRASI, KANTOR, DAN ADMINISTRASI PERKANTORANKONSEP DASAR ADMINISTRASI, KANTOR, DAN ADMINISTRASI PERKANTORAN
KONSEP DASAR ADMINISTRASI, KANTOR, DAN ADMINISTRASI PERKANTORANNuiiul Muurz
 
PresentationKU.pptx
PresentationKU.pptxPresentationKU.pptx
PresentationKU.pptxSelasa1234
 

Ähnlich wie Administrasi Organisasi Efektif (20)

administrasiosis-141001045933-phpapp02.pdf
administrasiosis-141001045933-phpapp02.pdfadministrasiosis-141001045933-phpapp02.pdf
administrasiosis-141001045933-phpapp02.pdf
 
MATERI_ADMININSTRASI_ORGANISASI.pptx
MATERI_ADMININSTRASI_ORGANISASI.pptxMATERI_ADMININSTRASI_ORGANISASI.pptx
MATERI_ADMININSTRASI_ORGANISASI.pptx
 
Materi kesekertariatan
Materi kesekertariatanMateri kesekertariatan
Materi kesekertariatan
 
PPT LDK OSIS.pptx
PPT LDK OSIS.pptxPPT LDK OSIS.pptx
PPT LDK OSIS.pptx
 
manajemen kesekretariatan untuk sekolah.ppt
manajemen kesekretariatan untuk sekolah.pptmanajemen kesekretariatan untuk sekolah.ppt
manajemen kesekretariatan untuk sekolah.ppt
 
Adm kel 4 tata usaha
Adm kel 4 tata usahaAdm kel 4 tata usaha
Adm kel 4 tata usaha
 
PPT LDK OSIS.pptx
PPT LDK OSIS.pptxPPT LDK OSIS.pptx
PPT LDK OSIS.pptx
 
Resume profesi pendidikan bagian xi
Resume profesi pendidikan bagian xiResume profesi pendidikan bagian xi
Resume profesi pendidikan bagian xi
 
manajemen-kesekretariatan-osis.ppt
manajemen-kesekretariatan-osis.pptmanajemen-kesekretariatan-osis.ppt
manajemen-kesekretariatan-osis.ppt
 
Makalah unsur administrasi " ketatausahaan"
Makalah unsur administrasi " ketatausahaan"Makalah unsur administrasi " ketatausahaan"
Makalah unsur administrasi " ketatausahaan"
 
Materi Kesekretariatan HMTE Ukri.pptx
Materi Kesekretariatan HMTE Ukri.pptxMateri Kesekretariatan HMTE Ukri.pptx
Materi Kesekretariatan HMTE Ukri.pptx
 
Presentasi edukasi pemateri dalam Abu Is.pptx
Presentasi edukasi pemateri dalam Abu Is.pptxPresentasi edukasi pemateri dalam Abu Is.pptx
Presentasi edukasi pemateri dalam Abu Is.pptx
 
PPT LDK OSIS.pptx
PPT LDK OSIS.pptxPPT LDK OSIS.pptx
PPT LDK OSIS.pptx
 
Menentukan sistem kearsipan
Menentukan sistem kearsipanMenentukan sistem kearsipan
Menentukan sistem kearsipan
 
SLIDE_1_PENGERTIAN_ADMINISTRASI.pptx
SLIDE_1_PENGERTIAN_ADMINISTRASI.pptxSLIDE_1_PENGERTIAN_ADMINISTRASI.pptx
SLIDE_1_PENGERTIAN_ADMINISTRASI.pptx
 
Kata pengantar
Kata pengantarKata pengantar
Kata pengantar
 
Kata pengantar
Kata pengantarKata pengantar
Kata pengantar
 
Kata pengantar
Kata pengantarKata pengantar
Kata pengantar
 
KONSEP DASAR ADMINISTRASI, KANTOR, DAN ADMINISTRASI PERKANTORAN
KONSEP DASAR ADMINISTRASI, KANTOR, DAN ADMINISTRASI PERKANTORANKONSEP DASAR ADMINISTRASI, KANTOR, DAN ADMINISTRASI PERKANTORAN
KONSEP DASAR ADMINISTRASI, KANTOR, DAN ADMINISTRASI PERKANTORAN
 
PresentationKU.pptx
PresentationKU.pptxPresentationKU.pptx
PresentationKU.pptx
 

Mehr von KurikulumwaSman14

PERENCANAAN_LOKASI_PABRIK.pptx
PERENCANAAN_LOKASI_PABRIK.pptxPERENCANAAN_LOKASI_PABRIK.pptx
PERENCANAAN_LOKASI_PABRIK.pptxKurikulumwaSman14
 
PENGETAHUAN_DASAR_PEMETAAN.pptx
PENGETAHUAN_DASAR_PEMETAAN.pptxPENGETAHUAN_DASAR_PEMETAAN.pptx
PENGETAHUAN_DASAR_PEMETAAN.pptxKurikulumwaSman14
 
PROFIL PELAJAR PANCASILA (LKD OSIS).pptx
PROFIL PELAJAR PANCASILA (LKD OSIS).pptxPROFIL PELAJAR PANCASILA (LKD OSIS).pptx
PROFIL PELAJAR PANCASILA (LKD OSIS).pptxKurikulumwaSman14
 
PROGRAM KERJA JANGKA PENDEK KURIKULUM.pptx
PROGRAM KERJA JANGKA PENDEK KURIKULUM.pptxPROGRAM KERJA JANGKA PENDEK KURIKULUM.pptx
PROGRAM KERJA JANGKA PENDEK KURIKULUM.pptxKurikulumwaSman14
 
PENGATURAN ALOKASI WAKTU INTRA DAN P5.pptx
PENGATURAN ALOKASI WAKTU INTRA DAN P5.pptxPENGATURAN ALOKASI WAKTU INTRA DAN P5.pptx
PENGATURAN ALOKASI WAKTU INTRA DAN P5.pptxKurikulumwaSman14
 
Bab 3 Geo XII PEMANFAATAN PETA DAN SIG.pptx
Bab 3 Geo XII PEMANFAATAN PETA DAN SIG.pptxBab 3 Geo XII PEMANFAATAN PETA DAN SIG.pptx
Bab 3 Geo XII PEMANFAATAN PETA DAN SIG.pptxKurikulumwaSman14
 
BEBERAPA BAHAN RENUNGAN.docx
BEBERAPA BAHAN RENUNGAN.docxBEBERAPA BAHAN RENUNGAN.docx
BEBERAPA BAHAN RENUNGAN.docxKurikulumwaSman14
 
BAHASA DAN SASTRA INGGRIS.pptx
BAHASA DAN SASTRA INGGRIS.pptxBAHASA DAN SASTRA INGGRIS.pptx
BAHASA DAN SASTRA INGGRIS.pptxKurikulumwaSman14
 
Bahan Ajar PowerPoint Geografi Kelas 12 (masbabal.com) (1).pptx
Bahan Ajar PowerPoint Geografi Kelas 12 (masbabal.com) (1).pptxBahan Ajar PowerPoint Geografi Kelas 12 (masbabal.com) (1).pptx
Bahan Ajar PowerPoint Geografi Kelas 12 (masbabal.com) (1).pptxKurikulumwaSman14
 

Mehr von KurikulumwaSman14 (16)

DATA_KERJA_KURIKULUM.doc
DATA_KERJA_KURIKULUM.docDATA_KERJA_KURIKULUM.doc
DATA_KERJA_KURIKULUM.doc
 
2014508.ppt
2014508.ppt2014508.ppt
2014508.ppt
 
PERENCANAAN_LOKASI_PABRIK.pptx
PERENCANAAN_LOKASI_PABRIK.pptxPERENCANAAN_LOKASI_PABRIK.pptx
PERENCANAAN_LOKASI_PABRIK.pptx
 
PENGETAHUAN_DASAR_PEMETAAN.pptx
PENGETAHUAN_DASAR_PEMETAAN.pptxPENGETAHUAN_DASAR_PEMETAAN.pptx
PENGETAHUAN_DASAR_PEMETAAN.pptx
 
PETA & PEMETAAN.ppt
PETA & PEMETAAN.pptPETA & PEMETAAN.ppt
PETA & PEMETAAN.ppt
 
POLA PERMUKIMAN DESA.pptx
POLA PERMUKIMAN DESA.pptxPOLA PERMUKIMAN DESA.pptx
POLA PERMUKIMAN DESA.pptx
 
PROFIL PELAJAR PANCASILA (LKD OSIS).pptx
PROFIL PELAJAR PANCASILA (LKD OSIS).pptxPROFIL PELAJAR PANCASILA (LKD OSIS).pptx
PROFIL PELAJAR PANCASILA (LKD OSIS).pptx
 
PROGRAM KERJA JANGKA PENDEK KURIKULUM.pptx
PROGRAM KERJA JANGKA PENDEK KURIKULUM.pptxPROGRAM KERJA JANGKA PENDEK KURIKULUM.pptx
PROGRAM KERJA JANGKA PENDEK KURIKULUM.pptx
 
PENGATURAN ALOKASI WAKTU INTRA DAN P5.pptx
PENGATURAN ALOKASI WAKTU INTRA DAN P5.pptxPENGATURAN ALOKASI WAKTU INTRA DAN P5.pptx
PENGATURAN ALOKASI WAKTU INTRA DAN P5.pptx
 
SISTEM INDERAJA.pptx
SISTEM INDERAJA.pptxSISTEM INDERAJA.pptx
SISTEM INDERAJA.pptx
 
Bab 3 Geo XII PEMANFAATAN PETA DAN SIG.pptx
Bab 3 Geo XII PEMANFAATAN PETA DAN SIG.pptxBab 3 Geo XII PEMANFAATAN PETA DAN SIG.pptx
Bab 3 Geo XII PEMANFAATAN PETA DAN SIG.pptx
 
DESA KOTA.pdf
DESA KOTA.pdfDESA KOTA.pdf
DESA KOTA.pdf
 
BEBERAPA BAHAN RENUNGAN.docx
BEBERAPA BAHAN RENUNGAN.docxBEBERAPA BAHAN RENUNGAN.docx
BEBERAPA BAHAN RENUNGAN.docx
 
BAHASA DAN SASTRA INGGRIS.pptx
BAHASA DAN SASTRA INGGRIS.pptxBAHASA DAN SASTRA INGGRIS.pptx
BAHASA DAN SASTRA INGGRIS.pptx
 
Bahan Ajar PowerPoint Geografi Kelas 12 (masbabal.com) (1).pptx
Bahan Ajar PowerPoint Geografi Kelas 12 (masbabal.com) (1).pptxBahan Ajar PowerPoint Geografi Kelas 12 (masbabal.com) (1).pptx
Bahan Ajar PowerPoint Geografi Kelas 12 (masbabal.com) (1).pptx
 
MATERI SOS ANBK 2021.pptx
MATERI SOS ANBK 2021.pptxMATERI SOS ANBK 2021.pptx
MATERI SOS ANBK 2021.pptx
 

Kürzlich hochgeladen

Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptxHR MUSLIM
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarankeicapmaniez
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 

Kürzlich hochgeladen (20)

Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 

Administrasi Organisasi Efektif

  • 2. I. PENDAHULUAN • Setiap organisasi (apapun bentuknya ) pasti mempunyai rumusan tujuan yang ingin dicapai. Organisasi yang mempunyai rumusan tujuan yang jelas akan mendapatkan kesulitan kearah mana organisasi iti akan dibawa. Perumusan tujuan organisasi yang jelas akan memudahkan organisasi dalam menentukan kebijakan organisasi. Melalui tujuan tersebut, sebuah organisasi mendapat gambaran kearah mana orgaisasi tersebut akan dibawa, mendapatkan landasan bagi organisasi, memudahkan menentukan macamnya tugas, dan akan mudah menentukan PRODER KISS ME (program, prosedur, koordinasi, integrasi, simplikasi,sinkronisasi dan mekanisme ). Perumusan tujuan meski menjadi syarat mutlak bagi organisasi, tetapi bukanlah merupakan satu-satunya syarat. Rumusan tujuan perlu ditopang oleh syarat-syarat lain yang tidak kalah pentingnya diantaranya (anggota), kelompok, kerja sama, dan perangkat lainnya seperti kesektariatan dan administrasi
  • 3. II. ADMINISTRASI • administrasi adalah usaha atau kegiatan sekelompok orang yang bekerja secara teratur untuk mencapai suatu tujuan yang telah ditetapkan oleh organisasi.usaha-usaha atau kegiatan yang dimaksud meliputi semua kegiatan yang lazim dilakukan oleh organisasi, seperti penetapan rencana program, pengorganisasian, penajaman dan penyelenggaraan program, kegiatan pengawasan, kegiatan evaluasi, kegiatan pembuatan pelaporan, dan lain lain.
  • 4. Lanjutan II...... • secara sempit administrasi diartikan sebagai kegiatan tata usaha, clerical work (kegitan catat mencatat/tulis –menulis ) atau sectretrial work (pekerjaan sekertaris), yaitu keseluruhan kegiatan mencatat segala kejadian bagi pimpinan suatu organisasi. Keseluruhan rumusan pengertian administrasi secara sempit tersebut disebut juga kesektariatan • Dari batasan-batasan di atas dapatlah diambil kesimpulan bahwa pengetian administrasi meliputi hal-hal sebagai berikut. 1. Rangkaian kegiatan/ perbuatan, termasuk kegiatan kesekretaritan; 2. Adanya kelompok orang; 3. Adanya kerjasama; 4. Adanya unsur-unsur untuk mencapai tujuan;
  • 5. III. KESEKRETARIATAN • Kesekretariatan disebut juga kegiatan tata usaha. Seperti telah disinggung diatas, bahwa tata usaha merupakan bagian pengertian sempit administrasi dan merupakan bagian yang cukup menunjang tercapainya tujuan administrasi.
  • 6. Lanjutan III.... • Dengan kata lain, kegiatan tata usaha atau keskretariatan merupakan suatu bagian dari kegiatan administrasi. 1. Tulis menulis (rencana program, strategi pelaksanaan program, sampai evaluasi ). 2. Surat menyurat; 3. Kegiatan kearsipan dan agenda; 4. Pemilikan dan pemeliharaan buku induk organisasi; 5. pengiriman dan penerimaan surat; dan 6. data-data lain yang berkaitan langsung dengan kegiatan tilis menulis
  • 7. LANJUTAN III..... • beberapa kegiatan Tata Usaha yang memiliki aturan-aturan (baku) tertentu yaitu: surat menyurat, kearsipan, agenda, buku induk, dan buku agrnda kegiatan. • A. Surat Menyurat • Surat adalah suatu sarana komunikasi yang digunakan untuk menyampaikan informasi tertulis oleh suatu pihak kepada pihak lain. Hubungan yang terjadi antara pihak pihak tersebut disebut kegiatan surat menyurat atau korespondensi.
  • 8. LANJUTAN III..... • dilihat dari segi bentuk, isi, dan bahasanya, surat dapat digolongkan atas 3 (tiga) jenis, yaitu: 1. surat pribadi, 2. surat dinas (resmi), dan 3. surat niaga. • Selain ketiga jenis surat tersebut, terdapat juga jenis surat yang lain, misalnya : surat edaran,surat pengumuman, surat perjanjian, dan surat keputusan.
  • 9. BAGIAN BAGIAN SURAT • 1) Kop/Kepala Surat; • (2) tanggal surat; • (3) nomor. Lampiran, perihal • (4) alamt,tujuan; • (5) salam pembuka; • (6) Isi surat • (7) Salam penutup; • (8) pengirim surat; da, • (9) tembusan;
  • 10. B. Kerasipan, Agenda dan Ekspedisi 1). Arsip • Arsip adalah suatu tempat penyimpanan dan pengolahan data-data tertulis, seperti surat-surat dan dokumendokumen. Arsip berarti pula dokumen tertulis yang berasal dari komunikasi tertulis ( Surat, akta, dan sebagainya) yang dikeluarkan instansi resmi, yang disimpan dan diperlihara ditempat khusus untuk referensi. Orang (ahli) yang bias mengurus bagian penyimpanan dan pemeliharaan surat-surat disebut arsiper
  • 11. Lanjutan B.1.... Arsip memiliki kegunaan sebagai berikut : 1. (seolah-olah) sebagai suatu pusat ingatan dari organisasi dalam memulihkan keterangan bila diperlukan. 2. Sebagai sarana pembuktian dalam peristiwa hUkum 3. Arsip mempunyai nilai sejarah yang menggambarkan peristiwa-peristiwa lampau. 4. Arsip memberikan jasa dalam kemajuan dan perkembangan dunia keilmuan, dan lain lain.
  • 12. LANJUTAN B.1.... • System penyimpanan (pengarsipan) ada 5 (lima) macam, yaitu : 1) Sistem penyimpanan menurut abjad (Alfabetic Filling), yaitu penyusunan arsip berdasarkan nama orang atau organisasi utama. 2) Sistem penyimpanan menurut pkok soal (Subject Filling), yaitu penyusunan arsip didasarkan pada jenis dan isi surat.. 3) Sistem penyimpanan menurut wilayah (Geografic Filling), yaitu penyusunan arsip didasarkan pada asal daerah surat.. 4) Sistem penyimpanan menurut nomor (Numeric Filling), yaitu penyusunan arsip didasarkan angka nomor pada surat. 5) Sistem penyimpanan menurut tanggal (Chronological Filling), yaitu penyusunan arsip berdasarkan tanggal yang tertera pada surat tersebut
  • 13. 2) Agenda • Buku agenda, adalah buku catatan yang bertanggal untuk satu tahun (periode) yang berfungsi untuk mencatat surat-surat, baik surat masuk maupun surat keluar. Orang yang bertugas mencatat surat masuk dan keluar (mengagendakan surat) disebut agendaris.
  • 14. LANJUTAN B.2.... • Buku agenda, dapat dibagi atas 2 (dua) macam, yaitu : 1) Agenda Tunggal, yaitu agenda yang menggunakan satu buku. Lembaran sebelah kiri untuk surat masuk dan sebelah kanan untuk surat keluar. 2) Agenda Ganda, yaitu agenda yang terdiri dari 2 (dua). Satu buku khusus untuk mencatat surat masuk, dan yang satunya lagi khusus untuk mencatat surat keluar.
  • 15. 3. Ekspedisi • Ekspedisi adalah kegiatan mengurus (mengirim/mengantarkan) surat-surat atau barangbarang. Orang yang bertugas untuk mengirim/mengantar surat- surat atau barang-barang disebut ekspeditur. • Untuk memudahkan surat-surat, sebuah organisasi memerlukn buku ekspedisi. Buku ini sangat penting sebagai alat bukti bahwa surat yang dibuat telah dikirim dan diterima oleh alamat tujuan surat tersebut.
  • 16. C. Buku Induk dan Agenda Kegiatan 1. Buku induk merupakan buku-buku yang memuat data-data identitas pengurus /anggota organisasi yang bersangkutan. Buku ini berisi data - data atau identitas baik pengurus maupun anggota organisasi. Fungsi dari buku ini adalah untuk menginventarisasi data seluruh personal pengurus dan anggota organisasi lengkap dengan identitasnya.
  • 17. LANJUTAN C.... B. Buku agenda kegiatan merupakan buku yang berisi data-data rangkaian kegiatan organisasi selama periode tertentu. Buku ini digunakan setiap organisasi, jawatan, instansi, dan badan badan yang berguna bagi kelengkapan administrasi dan laporan- laporan.
  • 18. IV. P E N U T U P • Administrasi dan kesekretariatan bukan merupan bagian disiplin ilmu eksakta. Ini berarti bahwa teori tentang kedua topik tersebut adalah terus mengalami perubahan, pergeseran dan penambahan-penambahan sesuai dengan perkembangan kebutuhan organisasi. Perkembangan kebutuhan organisasi tidak terlepas dari usaha untuk lebih memperbaiki citra organisasi tersebut. Oleh karena itu inisiatif-inisiatif dengan ide-ide cerdas menjadi sangat penting, termasuk ide-ide dalam bidang administrasi dan kesekretariatan sebagai piranti penting dalam menjalankan roda organisasi.