SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 22
By
IKHSAN PARINDURI, S.Si., M.Si
STRUKTUR DAN FUNGSI KOMPUTER
Komputer adalah sebuah mesin hitung elektronik yang
secara cepat menerima informasi masukan digital dan
mengolah informasi tersebut menurut seperangkat
instruksi yang tersimpan dalam komputer tersebut dan
menghasilkan keluaran informasi yang dihasilkan
setelah diolah.
Pengertian Komputer Menurut Para Ahli
1. Robert H. Blissmer
Menurut Robert H. Blissmer, pengertian komputer adalah suatu alat
elektronik yang mampu melakukan beberapa tugas, yaitu menerima
input, memproses input sesuai dengan instruksi yang diberikan,
menyimpan perintah-perintah dan hasil pengolahannya, serta
menyediakan output dalam bentuk informasi.
2. V. C. Hamacher
Menurut V. C. Hamacher, definisi komputer adalah mesin penghitung
elektronik yang cepat dan dapat menerima informasi input digital,
kemudian memprosesnya sesuai dengan program yang tersimpan di
memorinya, dan menghasilkan output berupa informasi.
3. Donald H. Sanders
Menurut Sanders, pengertian komputer adalah sistem elektronik yang
digunakan untuk memanipulasi data yang cepat serta tepat, dirancang
dan diorganisasikan agar dapat secara otomatis menerima dan
menyimpan data, memproses data hingga menghasilkan output
berdasarkan perintah yang sudah tersimpan di dalam memori.
4. Wiliam M. Fuori
Menurut Fuori, pengertian komputer adalah suatu alat pemroses data
yang bisa melakukan perhitungan secara besar dan cepat, termasuk
perhitungan aritmatika serta operasi logika, dan tidak ada campur tangan
manusia.
4. Robert H. Blissmer
Menurut Robert H. Blissmer, pengertian komputer adalah suatu alat
elektronik yang mampu melakukan beberapa tugas diantaranya
menerima input, memproses input, menyimpan perintah-perintah dan
menghasilkan output yang berbentuk informasi.
5. Williams & Sawyer
Menurut Williams & Sawyer, definisi komputer adalah mesin serbaguna
yang dapat diprogram, bisa menerima data (fakta-fakta serta gambar-
gambar kasar) dan memproses atau memanipulasi data tersebut ke dalam
informasi yang dapat digunakan.
Unit Fungsional dasar
pada komputer
Unit masukan menerima informasi yang yang dikodekan
dari operator manusia lewat alat-alat elektro mekanik
seperti papan ketik pada suatu terminal video, atau dari
komputer-komputer lain lewat jalur komunikasi digital.
Informasi yang diterima dan disimpan dalam memori untuk
dipergunakan kelak, atau langsung diolah oleh rangkaian
aritmetika dan logika untuk melaksanakan operasi yang
diinginkan.
Organisasi Komputer
 Organisasi Komputer adalah bagian yang terkait erat
dengan unit-unit operasional dan interkoneksi antar
komponen penyusun sistem komputer dalam
merealisasikan aspek arsitekturalnya. Contoh aspek
organisasional adalah teknologi hardware, perangkat
antarmuka, teknologi memori, sistem memori, dan
sinyal-sinyal kontrol.
 Arsitektur Komputer lebih cenderung pada kajian
atribut-atribut sistem komputer yang terkait dengan
seorang programmer. Contohnya, set instruksi,
aritmetika yang digunakan, teknik pengalamatan,
mekanisme I/O.
Struktur Komputer
Komputer adalah sebuah sistem yang
berinteraksi dengan cara tertentu dengan dunia
luar. Interaksi dengan dunia luar dilakukan
melalui perangkat peripheral dan saluran
komunikasi.
Struktur Dasar Komputer
 Control Unit, berfungsi untuk mengontrol operasi CPU dan
mengontrol komputer secara keseluruhan.
 Arithmetic And Logic Unit (ALU), berfungsi untuk
membentuk fungsi - fungsi pengolahan data komputer.
 Register, berfungsi sebagai penyimpan internal bagi CPU.
 CPU Interconnection, berfungsi menghubungkan seluruh
bagian dari CPU.
Fungsi Komputer
1. Fungsi Operasi Pengolahan
Data
2. Fungsi Operasi
Penyimpanan Data
3. Fungsi Operasi Pemindahan
Data
Fungsi Dasar Komputer dan Operasi-Opersasi
Komputer
Fungsi Pengolahan data
 Contoh: updating bank statement
Fungsi Penyimpanan data
 Contoh: download dari internet
Fungsi Pemindahan data
 Contoh: keyboard ke layar monitor
Fungsi Pengolahan data
Contoh: pencetakan bank statement
Ada 4 bagian
1. Data Movement Apparatus merupakan “interface” untuk
pemindahan data
2. Data Storage Facility merupakan unit penyimpan data
3. Data Processing Facility merupakan unit untuk pemrosesan
data
4. Control Mechanism merupakan pengendali utama fungsi
computer
Fungsi Pengolahan Data (1)
Langkah-Langkah
1. Data diambil dar i Storage oleh Control
2. Control memberikan kebagian Processing untuk diolah
3. Hasil olahan pada bagian Processing kemudian
disimpan kembali ke Storage sebagai sebuah “result”
Fungsi Pengolahan Data
Langkah – Langkah
1. Data diambil dari Data Movement Apparatus oleh Control
2. Control memberikanya kebagian Processing untuk diolah
3. Hasil olahan pada bagian Processing kemudian disimpan
ke Storage sebagai sebuah “result” Sebaliknya Data dari
Storage diambi loleh control untuk diolah, setelah itu hasilnya ke
Data Movement Apparatus.
Fungsi Data Storage
Langkah – langkah
1. Data dari Data Movement Apparatus dipindahkan
oleh Control untuk di “save” ke Memory Storage.
2. Sebaliknya , data dari memory Storage
dipindahkan oleh Control untuk di “write” ke Data
Movement Apparatus
Fungsi Data Movement
Langkah – Langkah
Data yang berasa dari Data Movement Apparatus oleh Control kemudian di
kirim kembali kebagian Data Movement Apparatus yang lain.
Tugas Online :
1. Jelaskan Pengertian dari :
a. Control Unit
b. Arithmetic And Logic Unit (ALU)
c. Register CPU Interconnection
2. Jelaskan Pengertian dari :
a. data movement Apparatus
b. Data Processing Facility
c. Data Storage Facility
Tugas Offline :
Terangkanlah dari Bagan- bagan dari Fungsi dasar
sistem komputer secara lengkap

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

BAB III - IV Laporan Kerja Praktek
BAB III - IV Laporan Kerja PraktekBAB III - IV Laporan Kerja Praktek
BAB III - IV Laporan Kerja Praktek
Google+
 
Interaksi manusia dengan komputer 1
Interaksi manusia dengan komputer 1Interaksi manusia dengan komputer 1
Interaksi manusia dengan komputer 1
Ihsan Nurhalim
 
Makalah komponen sistem informasi
Makalah komponen sistem informasiMakalah komponen sistem informasi
Makalah komponen sistem informasi
Arief Munandar
 
Komunikasi data
Komunikasi dataKomunikasi data
Komunikasi data
5104
 
Dfd sistem pemesanan tiket pesawat (1)
Dfd sistem pemesanan tiket pesawat (1)Dfd sistem pemesanan tiket pesawat (1)
Dfd sistem pemesanan tiket pesawat (1)
Rahul Aulia
 
teknologi informasi dan komunikasi untuk sistem informasi manajemen
teknologi informasi dan komunikasi untuk sistem informasi manajementeknologi informasi dan komunikasi untuk sistem informasi manajemen
teknologi informasi dan komunikasi untuk sistem informasi manajemen
Apriwati Sholihat
 

Was ist angesagt? (20)

Etika dalam sistem informasi kel 2 ppt
Etika dalam sistem informasi kel 2 pptEtika dalam sistem informasi kel 2 ppt
Etika dalam sistem informasi kel 2 ppt
 
Pengenalan konsep dan komponen Oracle database recovery
Pengenalan konsep dan komponen Oracle database recoveryPengenalan konsep dan komponen Oracle database recovery
Pengenalan konsep dan komponen Oracle database recovery
 
BAB III - IV Laporan Kerja Praktek
BAB III - IV Laporan Kerja PraktekBAB III - IV Laporan Kerja Praktek
BAB III - IV Laporan Kerja Praktek
 
Interaksi manusia dengan komputer 1
Interaksi manusia dengan komputer 1Interaksi manusia dengan komputer 1
Interaksi manusia dengan komputer 1
 
Sistem bus komputer
Sistem bus komputerSistem bus komputer
Sistem bus komputer
 
Hirarki memori
Hirarki memoriHirarki memori
Hirarki memori
 
PowerPoint perangkat keras
PowerPoint perangkat kerasPowerPoint perangkat keras
PowerPoint perangkat keras
 
Makalah komponen sistem informasi
Makalah komponen sistem informasiMakalah komponen sistem informasi
Makalah komponen sistem informasi
 
Matematika diskrit tree
Matematika diskrit  treeMatematika diskrit  tree
Matematika diskrit tree
 
komunikasi dan jaringan komputer
komunikasi dan jaringan komputerkomunikasi dan jaringan komputer
komunikasi dan jaringan komputer
 
Contoh project sistem informasi
Contoh project sistem informasiContoh project sistem informasi
Contoh project sistem informasi
 
Pertemuan 11 input output
Pertemuan 11 input outputPertemuan 11 input output
Pertemuan 11 input output
 
Materi Struktur Data Tree
Materi Struktur Data TreeMateri Struktur Data Tree
Materi Struktur Data Tree
 
Komunikasi data
Komunikasi dataKomunikasi data
Komunikasi data
 
Dfd sistem pemesanan tiket pesawat (1)
Dfd sistem pemesanan tiket pesawat (1)Dfd sistem pemesanan tiket pesawat (1)
Dfd sistem pemesanan tiket pesawat (1)
 
Bagan terstruktur
Bagan terstrukturBagan terstruktur
Bagan terstruktur
 
Ch 04 (Siklus Instruksi dan Interrupt)
Ch 04 (Siklus Instruksi dan Interrupt)Ch 04 (Siklus Instruksi dan Interrupt)
Ch 04 (Siklus Instruksi dan Interrupt)
 
Sistem kontrol, pengendalian & keamanan sistem
Sistem kontrol, pengendalian & keamanan sistemSistem kontrol, pengendalian & keamanan sistem
Sistem kontrol, pengendalian & keamanan sistem
 
teknologi informasi dan komunikasi untuk sistem informasi manajemen
teknologi informasi dan komunikasi untuk sistem informasi manajementeknologi informasi dan komunikasi untuk sistem informasi manajemen
teknologi informasi dan komunikasi untuk sistem informasi manajemen
 
4 ip address dan subnetting
4 ip address dan subnetting4 ip address dan subnetting
4 ip address dan subnetting
 

Ähnlich wie Pertemuan ii struktur dan fungsi komputer

01. pti konsep dasar sistem komputer dan ti (ok)-rev-kur
01. pti   konsep dasar sistem komputer dan ti (ok)-rev-kur01. pti   konsep dasar sistem komputer dan ti (ok)-rev-kur
01. pti konsep dasar sistem komputer dan ti (ok)-rev-kur
Andreas Boerbodipoero
 
Pengenalan sistem komputer hardware beserta input
Pengenalan sistem komputer hardware beserta inputPengenalan sistem komputer hardware beserta input
Pengenalan sistem komputer hardware beserta input
Alfa Felle
 
1. gambaran umum pengenalan komputer dan teknologi informasi
1. gambaran umum pengenalan komputer dan teknologi informasi1. gambaran umum pengenalan komputer dan teknologi informasi
1. gambaran umum pengenalan komputer dan teknologi informasi
Sahroni Ariani
 
Penjelasan Tentang Komputer
Penjelasan Tentang KomputerPenjelasan Tentang Komputer
Penjelasan Tentang Komputer
Yudha Pangestu
 
1. pti konsep dasar-sistem_komputer_dan_ti_(ok)
1. pti konsep dasar-sistem_komputer_dan_ti_(ok)1. pti konsep dasar-sistem_komputer_dan_ti_(ok)
1. pti konsep dasar-sistem_komputer_dan_ti_(ok)
ONE HEART
 
Pengantar Teknologi Informasi (PTI)
Pengantar Teknologi Informasi (PTI)Pengantar Teknologi Informasi (PTI)
Pengantar Teknologi Informasi (PTI)
Toto Soegiarto
 

Ähnlich wie Pertemuan ii struktur dan fungsi komputer (20)

Makalah struktur komputer
Makalah struktur komputerMakalah struktur komputer
Makalah struktur komputer
 
01. pti konsep dasar sistem komputer dan ti (ok)-rev-kur
01. pti   konsep dasar sistem komputer dan ti (ok)-rev-kur01. pti   konsep dasar sistem komputer dan ti (ok)-rev-kur
01. pti konsep dasar sistem komputer dan ti (ok)-rev-kur
 
pengenalan-perkembangan-komputer.ppt
pengenalan-perkembangan-komputer.pptpengenalan-perkembangan-komputer.ppt
pengenalan-perkembangan-komputer.ppt
 
Pengenalan sistem komputer hardware beserta input
Pengenalan sistem komputer hardware beserta inputPengenalan sistem komputer hardware beserta input
Pengenalan sistem komputer hardware beserta input
 
1. gambaran umum pengenalan komputer dan teknologi informasi
1. gambaran umum pengenalan komputer dan teknologi informasi1. gambaran umum pengenalan komputer dan teknologi informasi
1. gambaran umum pengenalan komputer dan teknologi informasi
 
BAB I rev3.pdf
BAB I rev3.pdfBAB I rev3.pdf
BAB I rev3.pdf
 
Presentation Komputer.pptx
Presentation Komputer.pptxPresentation Komputer.pptx
Presentation Komputer.pptx
 
Sistem Informasi - Struktur dan Fungsi Sistem Komputer
Sistem Informasi - Struktur dan Fungsi Sistem KomputerSistem Informasi - Struktur dan Fungsi Sistem Komputer
Sistem Informasi - Struktur dan Fungsi Sistem Komputer
 
Pengertian komputer
Pengertian komputerPengertian komputer
Pengertian komputer
 
Penjelasan Tentang Komputer
Penjelasan Tentang KomputerPenjelasan Tentang Komputer
Penjelasan Tentang Komputer
 
Makalah struktru komputer
Makalah struktru komputerMakalah struktru komputer
Makalah struktru komputer
 
Makalah struktru komputer
Makalah struktru komputerMakalah struktru komputer
Makalah struktru komputer
 
Makalah struktru komputer
Makalah struktru komputerMakalah struktru komputer
Makalah struktru komputer
 
Makalah struktru komputer
Makalah struktru komputerMakalah struktru komputer
Makalah struktru komputer
 
1. pti konsep dasar-sistem_komputer_dan_ti_(ok)
1. pti konsep dasar-sistem_komputer_dan_ti_(ok)1. pti konsep dasar-sistem_komputer_dan_ti_(ok)
1. pti konsep dasar-sistem_komputer_dan_ti_(ok)
 
Pengenalan perkembangan-komputer
Pengenalan perkembangan-komputerPengenalan perkembangan-komputer
Pengenalan perkembangan-komputer
 
lkpd informatika.pdf
lkpd informatika.pdflkpd informatika.pdf
lkpd informatika.pdf
 
Chapter 01 pertemuan 1&2- donpas - konsep dasar sistem komputer dan ti
Chapter 01 pertemuan 1&2- donpas - konsep dasar sistem komputer dan tiChapter 01 pertemuan 1&2- donpas - konsep dasar sistem komputer dan ti
Chapter 01 pertemuan 1&2- donpas - konsep dasar sistem komputer dan ti
 
Pengantar Teknologi Informasi (PTI)
Pengantar Teknologi Informasi (PTI)Pengantar Teknologi Informasi (PTI)
Pengantar Teknologi Informasi (PTI)
 
Makalah perangkat lunak dan keras 2
Makalah perangkat lunak dan keras 2Makalah perangkat lunak dan keras 2
Makalah perangkat lunak dan keras 2
 

Kürzlich hochgeladen

Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
AtiAnggiSupriyati
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
ssuser35630b
 

Kürzlich hochgeladen (20)

LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
Lingkungan bawah airLingkungan bawah air.ppt
Lingkungan bawah airLingkungan bawah air.pptLingkungan bawah airLingkungan bawah air.ppt
Lingkungan bawah airLingkungan bawah air.ppt
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 

Pertemuan ii struktur dan fungsi komputer

  • 1. By IKHSAN PARINDURI, S.Si., M.Si STRUKTUR DAN FUNGSI KOMPUTER
  • 2. Komputer adalah sebuah mesin hitung elektronik yang secara cepat menerima informasi masukan digital dan mengolah informasi tersebut menurut seperangkat instruksi yang tersimpan dalam komputer tersebut dan menghasilkan keluaran informasi yang dihasilkan setelah diolah.
  • 3. Pengertian Komputer Menurut Para Ahli 1. Robert H. Blissmer Menurut Robert H. Blissmer, pengertian komputer adalah suatu alat elektronik yang mampu melakukan beberapa tugas, yaitu menerima input, memproses input sesuai dengan instruksi yang diberikan, menyimpan perintah-perintah dan hasil pengolahannya, serta menyediakan output dalam bentuk informasi. 2. V. C. Hamacher Menurut V. C. Hamacher, definisi komputer adalah mesin penghitung elektronik yang cepat dan dapat menerima informasi input digital, kemudian memprosesnya sesuai dengan program yang tersimpan di memorinya, dan menghasilkan output berupa informasi. 3. Donald H. Sanders Menurut Sanders, pengertian komputer adalah sistem elektronik yang digunakan untuk memanipulasi data yang cepat serta tepat, dirancang dan diorganisasikan agar dapat secara otomatis menerima dan menyimpan data, memproses data hingga menghasilkan output berdasarkan perintah yang sudah tersimpan di dalam memori.
  • 4. 4. Wiliam M. Fuori Menurut Fuori, pengertian komputer adalah suatu alat pemroses data yang bisa melakukan perhitungan secara besar dan cepat, termasuk perhitungan aritmatika serta operasi logika, dan tidak ada campur tangan manusia. 4. Robert H. Blissmer Menurut Robert H. Blissmer, pengertian komputer adalah suatu alat elektronik yang mampu melakukan beberapa tugas diantaranya menerima input, memproses input, menyimpan perintah-perintah dan menghasilkan output yang berbentuk informasi. 5. Williams & Sawyer Menurut Williams & Sawyer, definisi komputer adalah mesin serbaguna yang dapat diprogram, bisa menerima data (fakta-fakta serta gambar- gambar kasar) dan memproses atau memanipulasi data tersebut ke dalam informasi yang dapat digunakan.
  • 6. Unit masukan menerima informasi yang yang dikodekan dari operator manusia lewat alat-alat elektro mekanik seperti papan ketik pada suatu terminal video, atau dari komputer-komputer lain lewat jalur komunikasi digital. Informasi yang diterima dan disimpan dalam memori untuk dipergunakan kelak, atau langsung diolah oleh rangkaian aritmetika dan logika untuk melaksanakan operasi yang diinginkan.
  • 7. Organisasi Komputer  Organisasi Komputer adalah bagian yang terkait erat dengan unit-unit operasional dan interkoneksi antar komponen penyusun sistem komputer dalam merealisasikan aspek arsitekturalnya. Contoh aspek organisasional adalah teknologi hardware, perangkat antarmuka, teknologi memori, sistem memori, dan sinyal-sinyal kontrol.  Arsitektur Komputer lebih cenderung pada kajian atribut-atribut sistem komputer yang terkait dengan seorang programmer. Contohnya, set instruksi, aritmetika yang digunakan, teknik pengalamatan, mekanisme I/O.
  • 8. Struktur Komputer Komputer adalah sebuah sistem yang berinteraksi dengan cara tertentu dengan dunia luar. Interaksi dengan dunia luar dilakukan melalui perangkat peripheral dan saluran komunikasi.
  • 10.  Control Unit, berfungsi untuk mengontrol operasi CPU dan mengontrol komputer secara keseluruhan.  Arithmetic And Logic Unit (ALU), berfungsi untuk membentuk fungsi - fungsi pengolahan data komputer.  Register, berfungsi sebagai penyimpan internal bagi CPU.  CPU Interconnection, berfungsi menghubungkan seluruh bagian dari CPU.
  • 11. Fungsi Komputer 1. Fungsi Operasi Pengolahan Data 2. Fungsi Operasi Penyimpanan Data 3. Fungsi Operasi Pemindahan Data
  • 12. Fungsi Dasar Komputer dan Operasi-Opersasi Komputer
  • 13. Fungsi Pengolahan data  Contoh: updating bank statement
  • 14. Fungsi Penyimpanan data  Contoh: download dari internet
  • 15. Fungsi Pemindahan data  Contoh: keyboard ke layar monitor
  • 16. Fungsi Pengolahan data Contoh: pencetakan bank statement
  • 17. Ada 4 bagian 1. Data Movement Apparatus merupakan “interface” untuk pemindahan data 2. Data Storage Facility merupakan unit penyimpan data 3. Data Processing Facility merupakan unit untuk pemrosesan data 4. Control Mechanism merupakan pengendali utama fungsi computer
  • 18. Fungsi Pengolahan Data (1) Langkah-Langkah 1. Data diambil dar i Storage oleh Control 2. Control memberikan kebagian Processing untuk diolah 3. Hasil olahan pada bagian Processing kemudian disimpan kembali ke Storage sebagai sebuah “result”
  • 19. Fungsi Pengolahan Data Langkah – Langkah 1. Data diambil dari Data Movement Apparatus oleh Control 2. Control memberikanya kebagian Processing untuk diolah 3. Hasil olahan pada bagian Processing kemudian disimpan ke Storage sebagai sebuah “result” Sebaliknya Data dari Storage diambi loleh control untuk diolah, setelah itu hasilnya ke Data Movement Apparatus.
  • 20. Fungsi Data Storage Langkah – langkah 1. Data dari Data Movement Apparatus dipindahkan oleh Control untuk di “save” ke Memory Storage. 2. Sebaliknya , data dari memory Storage dipindahkan oleh Control untuk di “write” ke Data Movement Apparatus
  • 21. Fungsi Data Movement Langkah – Langkah Data yang berasa dari Data Movement Apparatus oleh Control kemudian di kirim kembali kebagian Data Movement Apparatus yang lain.
  • 22. Tugas Online : 1. Jelaskan Pengertian dari : a. Control Unit b. Arithmetic And Logic Unit (ALU) c. Register CPU Interconnection 2. Jelaskan Pengertian dari : a. data movement Apparatus b. Data Processing Facility c. Data Storage Facility Tugas Offline : Terangkanlah dari Bagan- bagan dari Fungsi dasar sistem komputer secara lengkap