SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 22
KELOMPOK 4
LATAR BELAKANG
RUMUSAN MASALAH
1. Apa pengertian model belajar CLIS?
2.Apa faktor yang memengaruhi CLIS?
3.Bagaimana penerapan CLIS dalam
pembelajaran?
4.Apa kelemahan dan kelebihan model
belajar CLIS dalam belajar mengajar?
• Model pembelajaran CLIS adalah kerangka berpikir
untuk menciptakan lingkungan yang memungkinkan
terjadinya kegiatan belajar mengajar yang melibatkan
siswa dalam kegiataan pengamatan dan percobaan
dengan menggunakan LKS.
• Model pembelajaran CLIS bertujuan membentuk
pengetahuan (konsep) ke dalam memori siswa agar
konsep tersebut dapat bertahan lama, karena
menggunakan sederet tahapan kegiatan siswa dalam
mempelajari konsep yang diajarkan.
CLIS MENURUT PARA AHLI
1. Rosalind Driver
Mengatakan bahwa model
pembelajaran CLIS adalah
model mengajar yang sudah
ditentukan dan terdiri dari
beberapa tahap:
• Orientasi
• Pemunculan gagasan
• Penyusunan ulang gagasan
• Penerapan gagasan
• Mengkaji ulang perubahan
gagasan
Berdasarkan tahapan tersebut
maka dapat dikemukakan
karakteristik model
pembelajaran CLIS antara lain:
• Dilandasi oleh pandangan
konstruktifisme
• Pembelajaran berpusat pada
siswa
• Melakukan aktifitas hands on/
minds on
• Menggunakan lingkungan
sebagai sumber belajar
Alfiati Syafrina (2000: 20)
“Mengemukakan bahwa model belajar CLIS adalah model
pembelajan yang memiliki tahap-tahap untuk
membangkitkan pemahaman konseptual siswa yang
dilandasi pandangan konstruktivisme yang
memperhatikan pengalaman dan konsep awal siswa,
pembelajaran berpusat pada siswa melalui aktivitas hands
on/ minds on dan menghadapi lingkungan sebagai
bahan belajar.”
KELEBIHAN MODEL PEMBELAJARAN
CLIS1. Gagasan anak lebih mudah dimunculkan
2. Empat syarat perubahan konsepsi yang dikemukakan oleh
posner et al terpenuhi
3. Membiasakan siswa belajar mandiri dalam memecahkan suatu
masalah
4. Menciptakan kreativitas siswa untuk belajar sehingga tercipta
suasana kelas yang lebih nyaman dan kreatif, terjalinnya
kerja sama sesama siswa dan siswa terlibat secara
langsung dalam melakukan kegiatan.
KELEMAHAN MODEL PEMBELAJARAN CLIS
Menciptakan situasi belajar terbuka dan kebebasan
mengemukaan gagasan
Memberikan kesempatan untuk bertanya. Kemudian
pada akhir kegiatan pembelajaran, guru menjelaskan
konsep dan contohnya
Memberikan tugas peorangan
• Dalam Yuyu Rahayu (2001 : 29) Russefendi (1983 : 30)
menyatakan perlu memerhatikan beberapa faktor yang dapat
memengaruhi hasil belajar, M. Surya menemukakan aspek-aspek
tergolong kedalam faktor internal, yaitu :
1. Faktor fisiologis
2. Faktor psikologis
3. Faktor kematangan
FAKTOR FISIOLOGIS
Fakor psikologis, baik bersifat
bawaan maupun yang
diperoleh siswa
• Faktor potensial : intelengensi
dan bakat
• Faktor aktual : achievment
atau prestasi
• Faktor non-intelektif : minat,
kebiasaan, motivasi, konsep
diri, dan emosional.
Faktor fisiologis atau jasmaniah
siswa, baik bersifat bawaan
maupun yang diperoleh siswa,
misal : pendengaran,
penglihatan, struktur, dan cacat
tubuh
FAKTOR PSIKOLOGIS
FAKTOR KEMATANGAN
baik fisik maupun psikis
No
.
Perbedaan CLIS Konvensional
1. Kegiatan awal • Guru mengecek kehadiran siswa.
Fase 1 : Orientasi
• Guru melakukan apersepsi dan
menghadapkan siswa pada
fenomena alam yang sering
dijumpai. Fase 2 : Pemunculan
gagasan awal
• Guru menggali konsepsi awal
siswa
• Mengondisikan siswa
• Menyampaikan tujuan
pembelajaran
No. Perbedaan CLIS Konvensional
2 Kegiatan
Inti
Fase 3 :
Penyusunan gagasan
a. Siswa menggunakan teori untuk
berhipotesis.
b. Guru mengajak siswa berkelompok
untuk melakukan eksperimen
c. Siswa melakukan eksperimen
membuktikan hipotesisnya
d. Siswa diminta menghubungkan
hasil eksperimen dengan hipotesis
Fase 4 :
a. Siswa diminta menjawab
pertanyaan-pertanyaan di LKS
b. Dengan bimbingan guru, siswa
mendiskusikan hasil eksperimen
a. Guru menerangkan suatu
konsep
b. Siswa bertanya hal-hal yang
tidak dimengerti
c. Guru memberikan contoh soal
aplikasi konsep
d. Guru meminta isswa untuk
mngerjakan latihan soal dari
buku paket
e. Siswa mencatat materi yang
diterangkan dan diberi soal-
pekerjaan rumah
No. Perbedaan CLIS Konvensional
3. Kegiatan
penutup
Fase 5 :
Kaji ulang perubahan
gagasan
a. Guru memberikan
pertanyaan lisan atau kuis
untuk mengevaluai apa
yang telah diperoleh
selama proses
pembelajaran
a. Mengecek
dan memberikan
umpan balik
Pokok Materi Pelajaran
Dilakukan tahap analisis kebutuhan pokok bahasan yang akan
dijadikan materi pelajaran yang disesuaikan dalam silabus
pembelajaran dan buku sumber pelajaran siswa.
Silabus pembelajaran disesuaikan dengan
- SK : memahami fungsi dan proses kerja berbagai peralatan
teknologi informasi dan komunikasi
- KD : menjelaskan fungsi dan cara kerja jaringan telekomunikasi
(wireline, wirelesss, modem, satelit)
Tipe ini juga didesain untuk mengakomodasi rentang tingkat
kemampuan siswa dalam suatu kelas dengan menggunakan
teknik pengelompokan siswa sehingga terjadi proses interaksi
antar siswa yang berimplikasi pada peningkatan pemahaman
siswa tersebut.
1. Fase orientasi
2. Fase pemunculan gagasan awal
3. Fase pengungkapan dan pertemuan awal
4. Pembuktian situasi dan konflik
5. Kontruksi gagasan baru dan evaluasi
6. Penerapan gagasan
7. Mengkaji ulang penerapan gagasan
• Children Learning In Science (CLIS) merupakan model
pembelajaran yang dilandasi paradigma konstruktivisme dengan
memperhatikan pengetahuan awal siswa menggunakan LKS.
Pembelajaran berpusat pada siswa melalui aktivitas hands on /
minds on.
• Pembelajaran ini umum untuk semua mata pelajaran. Sehingga
dalam penggunaannya harus disesuaikan dengan materi.
• CLIS memiliki beberapa kelebihan dan kekurangan seperti
halnya model belajar lain.

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Landasan Pengembangan Kurikulum
Landasan Pengembangan KurikulumLandasan Pengembangan Kurikulum
Landasan Pengembangan Kurikulum
Dewi17
 
Ctl revisi smp--2009
Ctl  revisi  smp--2009Ctl  revisi  smp--2009
Ctl revisi smp--2009
Anwar Sanusi
 
Konstruktivisme implikasi baru dalam tep
Konstruktivisme  implikasi baru dalam tepKonstruktivisme  implikasi baru dalam tep
Konstruktivisme implikasi baru dalam tep
Dedi Yulianto
 

Was ist angesagt? (19)

Landasan Pengembangan Kurikulum
Landasan Pengembangan KurikulumLandasan Pengembangan Kurikulum
Landasan Pengembangan Kurikulum
 
Penelitian Tindakan Kelas - Pengertian dan Ruang Lingkup PTK
Penelitian Tindakan Kelas -  Pengertian dan Ruang Lingkup PTKPenelitian Tindakan Kelas -  Pengertian dan Ruang Lingkup PTK
Penelitian Tindakan Kelas - Pengertian dan Ruang Lingkup PTK
 
Project based learning
Project based learningProject based learning
Project based learning
 
Presentasi ptk
Presentasi ptkPresentasi ptk
Presentasi ptk
 
Model pembelajaran project based learning (pjbl)
Model pembelajaran project based learning (pjbl)Model pembelajaran project based learning (pjbl)
Model pembelajaran project based learning (pjbl)
 
Ptk presentasi
Ptk presentasiPtk presentasi
Ptk presentasi
 
Ctl revisi smp--2009
Ctl  revisi  smp--2009Ctl  revisi  smp--2009
Ctl revisi smp--2009
 
Langkah ptk
Langkah ptkLangkah ptk
Langkah ptk
 
Objek dalam Penelitian Tindakan Kelas - smst VI
Objek dalam Penelitian Tindakan Kelas - smst VIObjek dalam Penelitian Tindakan Kelas - smst VI
Objek dalam Penelitian Tindakan Kelas - smst VI
 
Tugas individu 2. desain kurikulum
Tugas individu 2. desain kurikulumTugas individu 2. desain kurikulum
Tugas individu 2. desain kurikulum
 
problem based learning (PBL) pembelajaran berbasis masalah
problem based learning (PBL) pembelajaran berbasis masalahproblem based learning (PBL) pembelajaran berbasis masalah
problem based learning (PBL) pembelajaran berbasis masalah
 
Penelitian Tindakan Kelas - Perkembangan PTK
Penelitian Tindakan Kelas - Perkembangan PTKPenelitian Tindakan Kelas - Perkembangan PTK
Penelitian Tindakan Kelas - Perkembangan PTK
 
Model Pembelajaran
Model PembelajaranModel Pembelajaran
Model Pembelajaran
 
PTK model NHT
PTK model NHTPTK model NHT
PTK model NHT
 
Konstruktivisme implikasi baru dalam tep
Konstruktivisme  implikasi baru dalam tepKonstruktivisme  implikasi baru dalam tep
Konstruktivisme implikasi baru dalam tep
 
Konsep teori dan contoh PTK
Konsep teori dan contoh PTKKonsep teori dan contoh PTK
Konsep teori dan contoh PTK
 
Model pembelajaran berbasis proyek
Model pembelajaran berbasis proyekModel pembelajaran berbasis proyek
Model pembelajaran berbasis proyek
 
Model-model Pengembangan Kurikulum
Model-model Pengembangan KurikulumModel-model Pengembangan Kurikulum
Model-model Pengembangan Kurikulum
 
Kelompok 5 (contoh pembelajaran berbasis projek)
Kelompok 5 (contoh pembelajaran berbasis projek)Kelompok 5 (contoh pembelajaran berbasis projek)
Kelompok 5 (contoh pembelajaran berbasis projek)
 

Andere mochten auch

14 pbk hipermedia dan pemberagaman pembelajaran
14 pbk hipermedia dan pemberagaman pembelajaran14 pbk hipermedia dan pemberagaman pembelajaran
14 pbk hipermedia dan pemberagaman pembelajaran
wahyuarfan
 
Teori perspektif, deskriptif, dan behavioristik
Teori perspektif, deskriptif, dan behavioristikTeori perspektif, deskriptif, dan behavioristik
Teori perspektif, deskriptif, dan behavioristik
Atika Aziz
 
Belajar dan pembelajaran
Belajar dan pembelajaranBelajar dan pembelajaran
Belajar dan pembelajaran
Fitri117
 

Andere mochten auch (20)

14 pbk hipermedia dan pemberagaman pembelajaran
14 pbk hipermedia dan pemberagaman pembelajaran14 pbk hipermedia dan pemberagaman pembelajaran
14 pbk hipermedia dan pemberagaman pembelajaran
 
Pembelajaran di sekolah dasar
Pembelajaran di sekolah dasarPembelajaran di sekolah dasar
Pembelajaran di sekolah dasar
 
Belajar dan pembelajaran
Belajar dan pembelajaranBelajar dan pembelajaran
Belajar dan pembelajaran
 
Paragraf Bahasa Indonesia
Paragraf Bahasa IndonesiaParagraf Bahasa Indonesia
Paragraf Bahasa Indonesia
 
Teori perspektif, deskriptif, dan behavioristik
Teori perspektif, deskriptif, dan behavioristikTeori perspektif, deskriptif, dan behavioristik
Teori perspektif, deskriptif, dan behavioristik
 
UTS Semester Ganjil Kurikulum dan Pembelajaran
UTS Semester Ganjil Kurikulum dan PembelajaranUTS Semester Ganjil Kurikulum dan Pembelajaran
UTS Semester Ganjil Kurikulum dan Pembelajaran
 
Pendekatan pembelajaran up
Pendekatan pembelajaran upPendekatan pembelajaran up
Pendekatan pembelajaran up
 
Teori belajar
Teori belajarTeori belajar
Teori belajar
 
Presentasi belajar dan pembelajaran
Presentasi belajar dan pembelajaranPresentasi belajar dan pembelajaran
Presentasi belajar dan pembelajaran
 
Teori Neo Psikoanalisis (Alfred Adler)
Teori Neo Psikoanalisis (Alfred Adler)Teori Neo Psikoanalisis (Alfred Adler)
Teori Neo Psikoanalisis (Alfred Adler)
 
4. teori-belajar
4. teori-belajar4. teori-belajar
4. teori-belajar
 
BK Lintas Budaya
BK Lintas BudayaBK Lintas Budaya
BK Lintas Budaya
 
Curriculum and Instruction Class # 1
Curriculum and Instruction Class # 1Curriculum and Instruction Class # 1
Curriculum and Instruction Class # 1
 
Konseling lintas budaya
Konseling  lintas budayaKonseling  lintas budaya
Konseling lintas budaya
 
PPT BIMBINGAN KONSELING
PPT BIMBINGAN KONSELINGPPT BIMBINGAN KONSELING
PPT BIMBINGAN KONSELING
 
6 Paragraf
6 Paragraf6 Paragraf
6 Paragraf
 
Teori belajar kognitif
Teori belajar kognitifTeori belajar kognitif
Teori belajar kognitif
 
Power Point Gaya Belajar
Power Point Gaya BelajarPower Point Gaya Belajar
Power Point Gaya Belajar
 
Belajar dan pembelajaran
Belajar dan pembelajaranBelajar dan pembelajaran
Belajar dan pembelajaran
 
Bimbingan konseling
Bimbingan konselingBimbingan konseling
Bimbingan konseling
 

Ähnlich wie Teori belajar dan pembelajaran

Model pembelajaran lc
Model pembelajaran lcModel pembelajaran lc
Model pembelajaran lc
Zuha Farhana
 
Kurikulum Dan Pengajaran
Kurikulum Dan PengajaranKurikulum Dan Pengajaran
Kurikulum Dan Pengajaran
itanurhayati
 
Kurikulum Dan Pengajaran
Kurikulum Dan PengajaranKurikulum Dan Pengajaran
Kurikulum Dan Pengajaran
itanurhayati
 

Ähnlich wie Teori belajar dan pembelajaran (20)

Tugas kajian kritis
Tugas kajian kritisTugas kajian kritis
Tugas kajian kritis
 
3.2 Model-Model Pembelajaran.pptx
3.2 Model-Model Pembelajaran.pptx3.2 Model-Model Pembelajaran.pptx
3.2 Model-Model Pembelajaran.pptx
 
Model pembelajaran lc
Model pembelajaran lcModel pembelajaran lc
Model pembelajaran lc
 
Model Pembelajaran Terpadu
Model Pembelajaran TerpaduModel Pembelajaran Terpadu
Model Pembelajaran Terpadu
 
Bab ii
Bab iiBab ii
Bab ii
 
Problem based learning
Problem based learningProblem based learning
Problem based learning
 
Model pembelajaran learning cycle
Model pembelajaran learning cycleModel pembelajaran learning cycle
Model pembelajaran learning cycle
 
Kurikulum Dan Pengajaran
Kurikulum Dan PengajaranKurikulum Dan Pengajaran
Kurikulum Dan Pengajaran
 
Model kurikulum 2013
Model kurikulum 2013Model kurikulum 2013
Model kurikulum 2013
 
LK 2.1.docx
LK 2.1.docxLK 2.1.docx
LK 2.1.docx
 
Jurnal
JurnalJurnal
Jurnal
 
Kurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan PembelajaranKurikulum Dan Pembelajaran
Kurikulum Dan Pembelajaran
 
Ctl
Ctl Ctl
Ctl
 
Kajian tindakan
Kajian tindakanKajian tindakan
Kajian tindakan
 
pemebelajaranportofolio-201116025752.pptx
pemebelajaranportofolio-201116025752.pptxpemebelajaranportofolio-201116025752.pptx
pemebelajaranportofolio-201116025752.pptx
 
Kurikulum Dan Pengajaran
Kurikulum Dan PengajaranKurikulum Dan Pengajaran
Kurikulum Dan Pengajaran
 
Model Pembelajaran portofolio
Model Pembelajaran portofolioModel Pembelajaran portofolio
Model Pembelajaran portofolio
 
16. kimia (ptk)
16. kimia (ptk)16. kimia (ptk)
16. kimia (ptk)
 
Tugas belajar dan pembelajaran
Tugas belajar dan pembelajaranTugas belajar dan pembelajaran
Tugas belajar dan pembelajaran
 
Model Belajar "Probelm Base Learning"
Model Belajar "Probelm Base Learning"Model Belajar "Probelm Base Learning"
Model Belajar "Probelm Base Learning"
 

Kürzlich hochgeladen

bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
AtiAnggiSupriyati
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
dpp11tya
 

Kürzlich hochgeladen (20)

MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 

Teori belajar dan pembelajaran

  • 1.
  • 4. RUMUSAN MASALAH 1. Apa pengertian model belajar CLIS? 2.Apa faktor yang memengaruhi CLIS? 3.Bagaimana penerapan CLIS dalam pembelajaran? 4.Apa kelemahan dan kelebihan model belajar CLIS dalam belajar mengajar?
  • 5. • Model pembelajaran CLIS adalah kerangka berpikir untuk menciptakan lingkungan yang memungkinkan terjadinya kegiatan belajar mengajar yang melibatkan siswa dalam kegiataan pengamatan dan percobaan dengan menggunakan LKS. • Model pembelajaran CLIS bertujuan membentuk pengetahuan (konsep) ke dalam memori siswa agar konsep tersebut dapat bertahan lama, karena menggunakan sederet tahapan kegiatan siswa dalam mempelajari konsep yang diajarkan.
  • 6. CLIS MENURUT PARA AHLI 1. Rosalind Driver Mengatakan bahwa model pembelajaran CLIS adalah model mengajar yang sudah ditentukan dan terdiri dari beberapa tahap: • Orientasi • Pemunculan gagasan • Penyusunan ulang gagasan • Penerapan gagasan • Mengkaji ulang perubahan gagasan Berdasarkan tahapan tersebut maka dapat dikemukakan karakteristik model pembelajaran CLIS antara lain: • Dilandasi oleh pandangan konstruktifisme • Pembelajaran berpusat pada siswa • Melakukan aktifitas hands on/ minds on • Menggunakan lingkungan sebagai sumber belajar
  • 7.
  • 8. Alfiati Syafrina (2000: 20) “Mengemukakan bahwa model belajar CLIS adalah model pembelajan yang memiliki tahap-tahap untuk membangkitkan pemahaman konseptual siswa yang dilandasi pandangan konstruktivisme yang memperhatikan pengalaman dan konsep awal siswa, pembelajaran berpusat pada siswa melalui aktivitas hands on/ minds on dan menghadapi lingkungan sebagai bahan belajar.”
  • 9. KELEBIHAN MODEL PEMBELAJARAN CLIS1. Gagasan anak lebih mudah dimunculkan 2. Empat syarat perubahan konsepsi yang dikemukakan oleh posner et al terpenuhi 3. Membiasakan siswa belajar mandiri dalam memecahkan suatu masalah 4. Menciptakan kreativitas siswa untuk belajar sehingga tercipta suasana kelas yang lebih nyaman dan kreatif, terjalinnya kerja sama sesama siswa dan siswa terlibat secara langsung dalam melakukan kegiatan.
  • 11. Menciptakan situasi belajar terbuka dan kebebasan mengemukaan gagasan Memberikan kesempatan untuk bertanya. Kemudian pada akhir kegiatan pembelajaran, guru menjelaskan konsep dan contohnya Memberikan tugas peorangan
  • 12. • Dalam Yuyu Rahayu (2001 : 29) Russefendi (1983 : 30) menyatakan perlu memerhatikan beberapa faktor yang dapat memengaruhi hasil belajar, M. Surya menemukakan aspek-aspek tergolong kedalam faktor internal, yaitu : 1. Faktor fisiologis 2. Faktor psikologis 3. Faktor kematangan
  • 13. FAKTOR FISIOLOGIS Fakor psikologis, baik bersifat bawaan maupun yang diperoleh siswa • Faktor potensial : intelengensi dan bakat • Faktor aktual : achievment atau prestasi • Faktor non-intelektif : minat, kebiasaan, motivasi, konsep diri, dan emosional. Faktor fisiologis atau jasmaniah siswa, baik bersifat bawaan maupun yang diperoleh siswa, misal : pendengaran, penglihatan, struktur, dan cacat tubuh FAKTOR PSIKOLOGIS FAKTOR KEMATANGAN baik fisik maupun psikis
  • 14.
  • 15. No . Perbedaan CLIS Konvensional 1. Kegiatan awal • Guru mengecek kehadiran siswa. Fase 1 : Orientasi • Guru melakukan apersepsi dan menghadapkan siswa pada fenomena alam yang sering dijumpai. Fase 2 : Pemunculan gagasan awal • Guru menggali konsepsi awal siswa • Mengondisikan siswa • Menyampaikan tujuan pembelajaran
  • 16. No. Perbedaan CLIS Konvensional 2 Kegiatan Inti Fase 3 : Penyusunan gagasan a. Siswa menggunakan teori untuk berhipotesis. b. Guru mengajak siswa berkelompok untuk melakukan eksperimen c. Siswa melakukan eksperimen membuktikan hipotesisnya d. Siswa diminta menghubungkan hasil eksperimen dengan hipotesis Fase 4 : a. Siswa diminta menjawab pertanyaan-pertanyaan di LKS b. Dengan bimbingan guru, siswa mendiskusikan hasil eksperimen a. Guru menerangkan suatu konsep b. Siswa bertanya hal-hal yang tidak dimengerti c. Guru memberikan contoh soal aplikasi konsep d. Guru meminta isswa untuk mngerjakan latihan soal dari buku paket e. Siswa mencatat materi yang diterangkan dan diberi soal- pekerjaan rumah
  • 17. No. Perbedaan CLIS Konvensional 3. Kegiatan penutup Fase 5 : Kaji ulang perubahan gagasan a. Guru memberikan pertanyaan lisan atau kuis untuk mengevaluai apa yang telah diperoleh selama proses pembelajaran a. Mengecek dan memberikan umpan balik
  • 18. Pokok Materi Pelajaran Dilakukan tahap analisis kebutuhan pokok bahasan yang akan dijadikan materi pelajaran yang disesuaikan dalam silabus pembelajaran dan buku sumber pelajaran siswa. Silabus pembelajaran disesuaikan dengan - SK : memahami fungsi dan proses kerja berbagai peralatan teknologi informasi dan komunikasi - KD : menjelaskan fungsi dan cara kerja jaringan telekomunikasi (wireline, wirelesss, modem, satelit)
  • 19.
  • 20. Tipe ini juga didesain untuk mengakomodasi rentang tingkat kemampuan siswa dalam suatu kelas dengan menggunakan teknik pengelompokan siswa sehingga terjadi proses interaksi antar siswa yang berimplikasi pada peningkatan pemahaman siswa tersebut.
  • 21. 1. Fase orientasi 2. Fase pemunculan gagasan awal 3. Fase pengungkapan dan pertemuan awal 4. Pembuktian situasi dan konflik 5. Kontruksi gagasan baru dan evaluasi 6. Penerapan gagasan 7. Mengkaji ulang penerapan gagasan
  • 22. • Children Learning In Science (CLIS) merupakan model pembelajaran yang dilandasi paradigma konstruktivisme dengan memperhatikan pengetahuan awal siswa menggunakan LKS. Pembelajaran berpusat pada siswa melalui aktivitas hands on / minds on. • Pembelajaran ini umum untuk semua mata pelajaran. Sehingga dalam penggunaannya harus disesuaikan dengan materi. • CLIS memiliki beberapa kelebihan dan kekurangan seperti halnya model belajar lain.