SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 10
KB 3. KETERAMPILAN MENGELOLA KELAS
• Dalam pembelajaran, tugas guru adalah melakukan kegiatan
pengelolaan yang berpengaruh terhadap keberhasilan kegiatan
instruksional. Hal ini berarti bahwa kegiatan intruksional akan
berhasil optimal apabila guru dapat mengelola kelas dengan baik.
• Pendidik diharapkan mampu untuk :
1. Membedakan pengelolaan kelas dari pembelajaran.
2. Memberikan contoh komponen-komponen keterampilan mengelola
kelas.
3. Mengelola kelas dengan efektif.
A. Rasional
• Faktor yang mendukung keberhasilan kegiatan pembelajaran adalah
iklim belajar yang kondusif atau optimal
• Iklim belajar kondusif atau optimal berkaitan dengan pengaturan
orang dan barang.
• Pendidik memegang peranan penting didalam menciptakan iklim
kelas yang kondusif atau optimal.
B. Pengertian
• Pengelolan kelas dapat didefinisikan dengan berbagai pendekatan
yaitu:
1. Pendekatan Otoriter
2. Pendekatan Permisif
3. Pendekatan Modifikasi Tingkah Laku
4. Asusmsi bahwa proses belajar dapat dimaksimalkan dalam iklim
kelas yang positif.
5. Asumsi bahwa perilaku siswa sebagai kelompok kelas mempunyai
pengaruh pada terjadinya pembelajaran.
C. Kegiatan Pengelolaan dan Kegiatan
Instruksional
• Kegiatan Pengelolaan adalah keiatan yang bertujuan untuk
menciptakan, memelihara atau mengembalikan kondisi yang
memungkinkan terjadinya kegiatan pembelajaran yang efektif, seperti
membuat aturan/tata tertib kelas.
• Kegiatan Instruksional adalah kegiatan yang diarahkan untuk
membantu siswa menguasai kemampuan yang diharapkan, seperti
memberikan penjelasan, mendiagnosis kesulitan belajar,
membimbing diskusi kelompok atau menyusun lembaran kerja.
D. Komponen-Komponen Keterampilan
• Keterampilan yang Bersifat Preventif
• Keterampilan yang Bersifat Represif
Keterampilan yang Bersifat Preventif
1. Menunjukkan Sifat Tanggap meliputi :
• Memandang secara saksama
• Gerak mendekati
• Memberikan pernyataan
• Memberikan reaksi terhadap gangguan
dan ketakacuhan siswa
2. Membagi Perhatian meliputi :
• Secara verbal
• Secara visual
3. Memusatkan Perhatian Kelompok
meliputi :
• Menyiagakn siswa
• Menuntut tanggung jawab siswa
4. Memberikan Petunjuk yang Jelas
5. Menegur
6. Memberi Penguatan
Keterampilan yang Bersifat Represif
1. Memodifikasi Tingkah Laku
• Meningkatkan tingkah laku yang diinginkan
• Mengajarkan tingkah laku baru
• Mengurangi/Menghilangkan tingkah laku yang
tidak diinginkan
2. Pengelolaan Kelompok
• Memperlancar tugas-tugas dengan cara
mempererat kerja sama, menetapkan aturan
kerja, memperbaiki kondisi melalui pemecahan
masalah dalam diskusi kelas, memodifikasi
kondisi kelas.
• Memelihara kegiatan kelompok dengan cara
memelihara dan memulihkan semangat siswa,
menangani konflik yang muncul, memperkecil,
masalah pengelolaan.
3. Menemukan dan Memecahkan Tingkah Laku
yang Menimbulkan Masalah memiliki 2 asumsi :
• Tingkah laku yang menyimpang merupakan
gejala yang bersumber dari sejumlah sebab
• Luasnya tindakan yang akan diambil untuk
mengindentifikasi dan memperbaiki sebab-
sebab dasar tersebut sangat menentukan
berkurangnya tingkah laku yang menyimpang.
E. Hal - Hal yang Perlu Diperhatikan
1. Kehangatan dan keantusiasan guru
2. Kata-kata dan tindakan guru
3. Penggunaan variasi dalam mengajar
4. Keluwesan guru
5. Guru harus selalu menekankan hal-
hal yang positif
6. Guru hendaknya mempu menjadi
contoh dalam menanamkan disiplin
diri sendiri
7. Guru hendaknya menghindari
terjadinya hal-hal berikut :
• Mencampuri kegiatan siswa secara
berlebihan
• Kesenyapan
• Ketidaktepatan memulai dan
mengakhiri kegiatan
• Penyimpangan yang berlarut-larut
• Bertele-tele
• Mengulangi penjelasan yang tidak
perlu
KB 4. KETERAMPILAN MENGAJAR KELOMPOK
KECIL DAN PERORANGAN
• Keterampilan mengajar kelompok kecil dan perorangan merupakan
keterampilan dasar mengajar yang paling kompleks dan menuntut
penguasaan keterampilan dasar mengajar sebelumnya.
• Pendidik diharapkan mampu untuk :
1. Menjelaskan pengertian mengajar kelompok kecil dan perorangan
2. Menjelaskan komponen-komponen keterampilan mengajar
kelompok kecil dan perorangan
3. Menerapkan keterampilan mengajar kelompok kecil dan
perorangan dalam pembelajaran
MENGELOLA KELAS

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Pemahaman Peserta Didik.pptx
Pemahaman Peserta Didik.pptxPemahaman Peserta Didik.pptx
Pemahaman Peserta Didik.pptxSultonRizal
 
RUANG KOLABORASI.pdf
RUANG KOLABORASI.pdfRUANG KOLABORASI.pdf
RUANG KOLABORASI.pdfUmiZainab1
 
PPT KONSEP DASAR PTK (PENELITIAN TINDAKAN KELAS)
PPT KONSEP DASAR PTK (PENELITIAN TINDAKAN KELAS)PPT KONSEP DASAR PTK (PENELITIAN TINDAKAN KELAS)
PPT KONSEP DASAR PTK (PENELITIAN TINDAKAN KELAS)Rudi Salam Sinulingga
 
AKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docx
AKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docxAKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docx
AKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docxsatrioFajarP
 
Ruang Kolaborasi Topik 7.pptx
Ruang Kolaborasi Topik 7.pptxRuang Kolaborasi Topik 7.pptx
Ruang Kolaborasi Topik 7.pptxAnggiGinanjar9
 
Lembar wawancara siswa
Lembar wawancara siswaLembar wawancara siswa
Lembar wawancara siswaAna Fitriana
 
memahami Understanding by Design
memahami Understanding by Designmemahami Understanding by Design
memahami Understanding by DesignSMK Negeri 6 Malang
 
Teknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikap
Teknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikapTeknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikap
Teknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikapAchmad Anang Aswanto
 
Kurikulum Hilda Taba, Olivia Beauchamp dan Rogers, .pdf
Kurikulum Hilda Taba, Olivia Beauchamp dan Rogers, .pdfKurikulum Hilda Taba, Olivia Beauchamp dan Rogers, .pdf
Kurikulum Hilda Taba, Olivia Beauchamp dan Rogers, .pdfAPRILIANYUNTIARI
 
discovery learning (DL) pembelajaran penemuan
discovery learning (DL) pembelajaran penemuandiscovery learning (DL) pembelajaran penemuan
discovery learning (DL) pembelajaran penemuanDesy Aryanti
 
Mengenal framework UbD - Understanding by Design
Mengenal framework UbD - Understanding by DesignMengenal framework UbD - Understanding by Design
Mengenal framework UbD - Understanding by DesignUwes Chaeruman
 
Keterampilan mengelola kelas
Keterampilan mengelola kelasKeterampilan mengelola kelas
Keterampilan mengelola kelasNora Indrasari
 
Instrumen penilaian kalor
Instrumen penilaian kalorInstrumen penilaian kalor
Instrumen penilaian kalorWinda Oktori
 
Filosofi_Topik 5_Aksi Nyata.pptx
Filosofi_Topik 5_Aksi Nyata.pptxFilosofi_Topik 5_Aksi Nyata.pptx
Filosofi_Topik 5_Aksi Nyata.pptxRizkyAristia
 

Was ist angesagt? (20)

Standar Proses
Standar ProsesStandar Proses
Standar Proses
 
Pemahaman Peserta Didik.pptx
Pemahaman Peserta Didik.pptxPemahaman Peserta Didik.pptx
Pemahaman Peserta Didik.pptx
 
RUANG KOLABORASI.pdf
RUANG KOLABORASI.pdfRUANG KOLABORASI.pdf
RUANG KOLABORASI.pdf
 
PPT KONSEP DASAR PTK (PENELITIAN TINDAKAN KELAS)
PPT KONSEP DASAR PTK (PENELITIAN TINDAKAN KELAS)PPT KONSEP DASAR PTK (PENELITIAN TINDAKAN KELAS)
PPT KONSEP DASAR PTK (PENELITIAN TINDAKAN KELAS)
 
AKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docx
AKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docxAKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docx
AKSI NYATA_TOPIK 4 Satrio Fajar Prianto.docx
 
Ruang Kolaborasi Topik 7.pptx
Ruang Kolaborasi Topik 7.pptxRuang Kolaborasi Topik 7.pptx
Ruang Kolaborasi Topik 7.pptx
 
Lembar wawancara siswa
Lembar wawancara siswaLembar wawancara siswa
Lembar wawancara siswa
 
Penataan lingkungan belajar
Penataan lingkungan belajarPenataan lingkungan belajar
Penataan lingkungan belajar
 
memahami Understanding by Design
memahami Understanding by Designmemahami Understanding by Design
memahami Understanding by Design
 
Teknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikap
Teknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikapTeknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikap
Teknik dan bentuk_instrumen_penilaian_sikap
 
Kurikulum Hilda Taba, Olivia Beauchamp dan Rogers, .pdf
Kurikulum Hilda Taba, Olivia Beauchamp dan Rogers, .pdfKurikulum Hilda Taba, Olivia Beauchamp dan Rogers, .pdf
Kurikulum Hilda Taba, Olivia Beauchamp dan Rogers, .pdf
 
discovery learning (DL) pembelajaran penemuan
discovery learning (DL) pembelajaran penemuandiscovery learning (DL) pembelajaran penemuan
discovery learning (DL) pembelajaran penemuan
 
Mengenal framework UbD - Understanding by Design
Mengenal framework UbD - Understanding by DesignMengenal framework UbD - Understanding by Design
Mengenal framework UbD - Understanding by Design
 
Ppt model webbed
Ppt model webbedPpt model webbed
Ppt model webbed
 
Keterampilan mengelola kelas
Keterampilan mengelola kelasKeterampilan mengelola kelas
Keterampilan mengelola kelas
 
Desain pengelolaan kelas
Desain pengelolaan kelasDesain pengelolaan kelas
Desain pengelolaan kelas
 
Instrumen penilaian kalor
Instrumen penilaian kalorInstrumen penilaian kalor
Instrumen penilaian kalor
 
Gerak(kelas 7)
Gerak(kelas 7)Gerak(kelas 7)
Gerak(kelas 7)
 
Filosofi_Topik 5_Aksi Nyata.pptx
Filosofi_Topik 5_Aksi Nyata.pptxFilosofi_Topik 5_Aksi Nyata.pptx
Filosofi_Topik 5_Aksi Nyata.pptx
 
UbD Klp 3.pptx
UbD Klp 3.pptxUbD Klp 3.pptx
UbD Klp 3.pptx
 

Ähnlich wie MENGELOLA KELAS

Keterampilan mengelola kelas
Keterampilan mengelola kelasKeterampilan mengelola kelas
Keterampilan mengelola kelasAl Hafidh Anas
 
Keterampilan Mengelola Kelas (PPT Micro Teaching)
Keterampilan Mengelola Kelas (PPT Micro Teaching)Keterampilan Mengelola Kelas (PPT Micro Teaching)
Keterampilan Mengelola Kelas (PPT Micro Teaching)Mu'allimah Rodhiyana
 
ketrampilan mengelola kelas
ketrampilan mengelola kelasketrampilan mengelola kelas
ketrampilan mengelola kelasNora Indrasari
 
jkasiuiusvisvisvbbfvuidiuvdiiiivdjvbdbvdbuvdi
jkasiuiusvisvisvbbfvuidiuvdiiiivdjvbdbvdbuvdijkasiuiusvisvisvbbfvuidiuvdiiiivdjvbdbvdbuvdi
jkasiuiusvisvisvbbfvuidiuvdiiiivdjvbdbvdbuvdiKangMusya1
 
Tugas etika aulia ismi akhyas reza
Tugas etika aulia ismi akhyas rezaTugas etika aulia ismi akhyas reza
Tugas etika aulia ismi akhyas rezaAulia Yanti
 
KETERAMPILAN PENGELOLAAN KELAS.pptx
KETERAMPILAN PENGELOLAAN KELAS.pptxKETERAMPILAN PENGELOLAAN KELAS.pptx
KETERAMPILAN PENGELOLAAN KELAS.pptxAqiilahafiifadiyah
 
857551503_Yulianie Purwaningtyas (Rangkuman Modul 11,12,13).pptx
857551503_Yulianie Purwaningtyas (Rangkuman Modul 11,12,13).pptx857551503_Yulianie Purwaningtyas (Rangkuman Modul 11,12,13).pptx
857551503_Yulianie Purwaningtyas (Rangkuman Modul 11,12,13).pptxSkyHeart5
 
Bab 1 modul kb 6 mengelola kelas(1)
Bab 1 modul kb 6 mengelola kelas(1)Bab 1 modul kb 6 mengelola kelas(1)
Bab 1 modul kb 6 mengelola kelas(1)PratiwiKartikaSari
 
Komponen pengelolaan kelas
Komponen pengelolaan kelasKomponen pengelolaan kelas
Komponen pengelolaan kelasfauziahpustikaw
 
Komponen pengelolaan kelas
Komponen pengelolaan kelasKomponen pengelolaan kelas
Komponen pengelolaan kelasrizkadamayantii
 
Komponen Pengelolaan Kelas
Komponen Pengelolaan KelasKomponen Pengelolaan Kelas
Komponen Pengelolaan Kelasnurassyah1122
 
Makalah Kurikulum Dan Pembelajaran
Makalah Kurikulum Dan  PembelajaranMakalah Kurikulum Dan  Pembelajaran
Makalah Kurikulum Dan PembelajaranDESYFITRIANI
 

Ähnlich wie MENGELOLA KELAS (20)

Keterampilan mengelola kelas
Keterampilan mengelola kelasKeterampilan mengelola kelas
Keterampilan mengelola kelas
 
Keterampilan Mengelola Kelas (PPT Micro Teaching)
Keterampilan Mengelola Kelas (PPT Micro Teaching)Keterampilan Mengelola Kelas (PPT Micro Teaching)
Keterampilan Mengelola Kelas (PPT Micro Teaching)
 
Peta konsep manajemen kelas
Peta konsep manajemen kelasPeta konsep manajemen kelas
Peta konsep manajemen kelas
 
ketrampilan mengelola kelas
ketrampilan mengelola kelasketrampilan mengelola kelas
ketrampilan mengelola kelas
 
RESUME PENGOLAHAN KELAS
RESUME PENGOLAHAN KELASRESUME PENGOLAHAN KELAS
RESUME PENGOLAHAN KELAS
 
Strategi pengelolaan kelas
Strategi pengelolaan kelasStrategi pengelolaan kelas
Strategi pengelolaan kelas
 
jkasiuiusvisvisvbbfvuidiuvdiiiivdjvbdbvdbuvdi
jkasiuiusvisvisvbbfvuidiuvdiiiivdjvbdbvdbuvdijkasiuiusvisvisvbbfvuidiuvdiiiivdjvbdbvdbuvdi
jkasiuiusvisvisvbbfvuidiuvdiiiivdjvbdbvdbuvdi
 
Modul KB 6 Mengelola Kelas
Modul KB 6 Mengelola KelasModul KB 6 Mengelola Kelas
Modul KB 6 Mengelola Kelas
 
Keterampilan dan strategi
Keterampilan dan strategiKeterampilan dan strategi
Keterampilan dan strategi
 
Tugas etika aulia ismi akhyas reza
Tugas etika aulia ismi akhyas rezaTugas etika aulia ismi akhyas reza
Tugas etika aulia ismi akhyas reza
 
Makalah
MakalahMakalah
Makalah
 
KETERAMPILAN PENGELOLAAN KELAS.pptx
KETERAMPILAN PENGELOLAAN KELAS.pptxKETERAMPILAN PENGELOLAAN KELAS.pptx
KETERAMPILAN PENGELOLAAN KELAS.pptx
 
Definisi pengelolaan kelas
Definisi pengelolaan kelasDefinisi pengelolaan kelas
Definisi pengelolaan kelas
 
857551503_Yulianie Purwaningtyas (Rangkuman Modul 11,12,13).pptx
857551503_Yulianie Purwaningtyas (Rangkuman Modul 11,12,13).pptx857551503_Yulianie Purwaningtyas (Rangkuman Modul 11,12,13).pptx
857551503_Yulianie Purwaningtyas (Rangkuman Modul 11,12,13).pptx
 
Bab 1 modul kb 6 mengelola kelas(1)
Bab 1 modul kb 6 mengelola kelas(1)Bab 1 modul kb 6 mengelola kelas(1)
Bab 1 modul kb 6 mengelola kelas(1)
 
Pengurusan bilik darjah - Psikologi Pendidikan
Pengurusan bilik darjah - Psikologi PendidikanPengurusan bilik darjah - Psikologi Pendidikan
Pengurusan bilik darjah - Psikologi Pendidikan
 
Komponen pengelolaan kelas
Komponen pengelolaan kelasKomponen pengelolaan kelas
Komponen pengelolaan kelas
 
Komponen pengelolaan kelas
Komponen pengelolaan kelasKomponen pengelolaan kelas
Komponen pengelolaan kelas
 
Komponen Pengelolaan Kelas
Komponen Pengelolaan KelasKomponen Pengelolaan Kelas
Komponen Pengelolaan Kelas
 
Makalah Kurikulum Dan Pembelajaran
Makalah Kurikulum Dan  PembelajaranMakalah Kurikulum Dan  Pembelajaran
Makalah Kurikulum Dan Pembelajaran
 

MENGELOLA KELAS

  • 1. KB 3. KETERAMPILAN MENGELOLA KELAS • Dalam pembelajaran, tugas guru adalah melakukan kegiatan pengelolaan yang berpengaruh terhadap keberhasilan kegiatan instruksional. Hal ini berarti bahwa kegiatan intruksional akan berhasil optimal apabila guru dapat mengelola kelas dengan baik. • Pendidik diharapkan mampu untuk : 1. Membedakan pengelolaan kelas dari pembelajaran. 2. Memberikan contoh komponen-komponen keterampilan mengelola kelas. 3. Mengelola kelas dengan efektif.
  • 2. A. Rasional • Faktor yang mendukung keberhasilan kegiatan pembelajaran adalah iklim belajar yang kondusif atau optimal • Iklim belajar kondusif atau optimal berkaitan dengan pengaturan orang dan barang. • Pendidik memegang peranan penting didalam menciptakan iklim kelas yang kondusif atau optimal.
  • 3. B. Pengertian • Pengelolan kelas dapat didefinisikan dengan berbagai pendekatan yaitu: 1. Pendekatan Otoriter 2. Pendekatan Permisif 3. Pendekatan Modifikasi Tingkah Laku 4. Asusmsi bahwa proses belajar dapat dimaksimalkan dalam iklim kelas yang positif. 5. Asumsi bahwa perilaku siswa sebagai kelompok kelas mempunyai pengaruh pada terjadinya pembelajaran.
  • 4. C. Kegiatan Pengelolaan dan Kegiatan Instruksional • Kegiatan Pengelolaan adalah keiatan yang bertujuan untuk menciptakan, memelihara atau mengembalikan kondisi yang memungkinkan terjadinya kegiatan pembelajaran yang efektif, seperti membuat aturan/tata tertib kelas. • Kegiatan Instruksional adalah kegiatan yang diarahkan untuk membantu siswa menguasai kemampuan yang diharapkan, seperti memberikan penjelasan, mendiagnosis kesulitan belajar, membimbing diskusi kelompok atau menyusun lembaran kerja.
  • 5. D. Komponen-Komponen Keterampilan • Keterampilan yang Bersifat Preventif • Keterampilan yang Bersifat Represif
  • 6. Keterampilan yang Bersifat Preventif 1. Menunjukkan Sifat Tanggap meliputi : • Memandang secara saksama • Gerak mendekati • Memberikan pernyataan • Memberikan reaksi terhadap gangguan dan ketakacuhan siswa 2. Membagi Perhatian meliputi : • Secara verbal • Secara visual 3. Memusatkan Perhatian Kelompok meliputi : • Menyiagakn siswa • Menuntut tanggung jawab siswa 4. Memberikan Petunjuk yang Jelas 5. Menegur 6. Memberi Penguatan
  • 7. Keterampilan yang Bersifat Represif 1. Memodifikasi Tingkah Laku • Meningkatkan tingkah laku yang diinginkan • Mengajarkan tingkah laku baru • Mengurangi/Menghilangkan tingkah laku yang tidak diinginkan 2. Pengelolaan Kelompok • Memperlancar tugas-tugas dengan cara mempererat kerja sama, menetapkan aturan kerja, memperbaiki kondisi melalui pemecahan masalah dalam diskusi kelas, memodifikasi kondisi kelas. • Memelihara kegiatan kelompok dengan cara memelihara dan memulihkan semangat siswa, menangani konflik yang muncul, memperkecil, masalah pengelolaan. 3. Menemukan dan Memecahkan Tingkah Laku yang Menimbulkan Masalah memiliki 2 asumsi : • Tingkah laku yang menyimpang merupakan gejala yang bersumber dari sejumlah sebab • Luasnya tindakan yang akan diambil untuk mengindentifikasi dan memperbaiki sebab- sebab dasar tersebut sangat menentukan berkurangnya tingkah laku yang menyimpang.
  • 8. E. Hal - Hal yang Perlu Diperhatikan 1. Kehangatan dan keantusiasan guru 2. Kata-kata dan tindakan guru 3. Penggunaan variasi dalam mengajar 4. Keluwesan guru 5. Guru harus selalu menekankan hal- hal yang positif 6. Guru hendaknya mempu menjadi contoh dalam menanamkan disiplin diri sendiri 7. Guru hendaknya menghindari terjadinya hal-hal berikut : • Mencampuri kegiatan siswa secara berlebihan • Kesenyapan • Ketidaktepatan memulai dan mengakhiri kegiatan • Penyimpangan yang berlarut-larut • Bertele-tele • Mengulangi penjelasan yang tidak perlu
  • 9. KB 4. KETERAMPILAN MENGAJAR KELOMPOK KECIL DAN PERORANGAN • Keterampilan mengajar kelompok kecil dan perorangan merupakan keterampilan dasar mengajar yang paling kompleks dan menuntut penguasaan keterampilan dasar mengajar sebelumnya. • Pendidik diharapkan mampu untuk : 1. Menjelaskan pengertian mengajar kelompok kecil dan perorangan 2. Menjelaskan komponen-komponen keterampilan mengajar kelompok kecil dan perorangan 3. Menerapkan keterampilan mengajar kelompok kecil dan perorangan dalam pembelajaran