SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 16
THAHARAH
Gatot Birowo– STIE AAS
THAHARAH?
Thaharah menurut bahasa artinya “bersih”
Sedangkan menurut istilah
Thaharah adalah bersih dari hadas dan najis. Selain
itu thaharah dapat juga diartikan mengerjakan pekerjaan yang
membolehkan shalat, berupa wudhu, mandi, tayamum dan
menghilangkan najis.
TUJUAN THAHARAH
Ada beberapa hal yang menjadi tujuan disyariatkannya thaharah,
diantaranya:
 Guna menyucikan diri dari kotoran
berupa hadats dan najis.
 Sebagai syarat sahnya shalat dan ibadah
seorang hamba
Thaharah dibagi menjadi dua yaitu :
Thaharah dari hadast
Thaharah dari najis
Dalam pembagian hadas dibagi dua yaitu hadas besar dan
hadas kecil
 Hadas kecil seperti kentut
 Hadas besar seperti janabah
Dalam mensucikannya terdapat tiga cara yaitu
wudlu, mandi dan tayamum
Wudhu’ merupakan sebuah rangkaian ibadah
bersuci untuk menghilangkan hadas kecil. Wudlu
merupakan syarat sah sholat, yang artinya seseorang
dinilai tidak sah sholatnya jika dia melakukan tanpa
berwudlu.
Rukun Wudhu’
• Niat
• Membasuh Muka
• Membasuh Kedua Tangan
• Membasuh Sebagian Kepala
• Membasuh Kedua Kaki
• Tertib
1. Kencing (buang air kecil/BAK)
2. Buang Air Besar
3. Keluar angin dari dubur (kentut)
4. Keluar Darah Haid dan Nifas
5. Keluarnya Mani
6. Jima’ (senggama)
7. Menyentuh kemaluan dan pintu dubur
Mandi Junub
adalah aktivitas mengalirkan air pada seluruh tubuh dengan niat
tertentu. Adapun sebab-sebab yang mewajibkan mandi, yakni :
1. Bersetubuh
2. Mengeluarkan mani dalam mimpi
bersetubuh
3. Selesainya haid
Rukun Mandi Junub
• Niat.
• Mengalirkan air ke seluruh badan.
• Bagi orang yang bernajis pada bagian tubuhnya, maka wajib menghilangkan
najisnya terlebih dahulu, baru kemudian berniat mandi untuk menghilangkan
hadas.
• Membasahi seluruh rambut dan kulit diseluruh tubuh dengan air.
Tayamum
Secara harfiah memiliki arti menyengaja,
sedangkan menurut syara,
Tayamumadalah menempelkan debu
yang suci pada wajah dan tangan sebagai pengganti wudlu,
mandi, atau membasuh anggota tubuh dengan syarat-
syarat tertentu.
Sebab Melakukan Tayamum
• Jumlah air tidak mencukupi karena jumlahnya sedikit
• Telah berusaha mencari air tapi tidak diketemukan
• Air yang ada hanya untuk minum
• Pada sumber air yang ada memiliki bahaya
• Sakit dan tidak boleh terkena air
Rukun Tayamum
1. Niat Tayamum
2. Menyapu muka dengan debu atau tanah
3. Menyapu kedua tangan dengan debu atau tanah hingga ke
siku
Yang membatalkan Tayamum
 Melihat air. Bagi orang yang bertayamum karena
kesulitan mendapatkan air lalu melihat air sebelum
masuk waktu sholat maka tayamumnya batal
Thaharah adalah tindakan membersihkan
atau menyucikan diri dari hadast dan najis.
Thaharah atau Bersuci beberapa macam-
macamnya adalah
wudlu, mandi, dan tayamum.
THAHARAH
Gatot Birowo– STIE AAS TERIMAKASIH

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt? (20)

Thaharah
ThaharahThaharah
Thaharah
 
FIQIH THAHARAH - lengkap
FIQIH THAHARAH - lengkap FIQIH THAHARAH - lengkap
FIQIH THAHARAH - lengkap
 
Taharah
TaharahTaharah
Taharah
 
Bab taharah
Bab taharahBab taharah
Bab taharah
 
Fiqih bab i thaharah
Fiqih bab i thaharahFiqih bab i thaharah
Fiqih bab i thaharah
 
1. materi tentang thaharah
1. materi tentang thaharah1. materi tentang thaharah
1. materi tentang thaharah
 
Semua bersih hidup jadi nyaman
Semua bersih hidup jadi nyamanSemua bersih hidup jadi nyaman
Semua bersih hidup jadi nyaman
 
Thaharoh
ThaharohThaharoh
Thaharoh
 
Bab 5 Thaharah (Bersuci) docx
Bab 5  Thaharah  (Bersuci)   docxBab 5  Thaharah  (Bersuci)   docx
Bab 5 Thaharah (Bersuci) docx
 
Ppt thaharah
Ppt thaharahPpt thaharah
Ppt thaharah
 
Wudhu, tayamum, dan mandi besar
Wudhu, tayamum, dan mandi besarWudhu, tayamum, dan mandi besar
Wudhu, tayamum, dan mandi besar
 
Thaharah
ThaharahThaharah
Thaharah
 
Thaharah.ppt
Thaharah.pptThaharah.ppt
Thaharah.ppt
 
SEMUA BERSIH HIDUP JADI NYAMAN
SEMUA BERSIH HIDUP JADI NYAMAN SEMUA BERSIH HIDUP JADI NYAMAN
SEMUA BERSIH HIDUP JADI NYAMAN
 
Slide thoharah
Slide thoharahSlide thoharah
Slide thoharah
 
Slide share thaharah
Slide share thaharahSlide share thaharah
Slide share thaharah
 
Wudhu, mandi, tayammum
Wudhu, mandi, tayammumWudhu, mandi, tayammum
Wudhu, mandi, tayammum
 
Modul thaharah-kelompok
Modul thaharah-kelompokModul thaharah-kelompok
Modul thaharah-kelompok
 
Tatacara wudhu dan_shalat
Tatacara wudhu dan_shalatTatacara wudhu dan_shalat
Tatacara wudhu dan_shalat
 
Thaharah
ThaharahThaharah
Thaharah
 

Ähnlich wie Hand out thaharah

Presentasi Thaharah.pptx
Presentasi Thaharah.pptxPresentasi Thaharah.pptx
Presentasi Thaharah.pptxjumaatisiti
 
Presentasi Thaharah.pptx
Presentasi Thaharah.pptxPresentasi Thaharah.pptx
Presentasi Thaharah.pptxRachmaRusdi
 
Presentasi Thaharah.pptx
Presentasi Thaharah.pptxPresentasi Thaharah.pptx
Presentasi Thaharah.pptxzaltv2
 
Presentasi Thaharah.pptx
Presentasi Thaharah.pptxPresentasi Thaharah.pptx
Presentasi Thaharah.pptxJoniArifin5
 
Presentasi materi terkait dengan Thaharah.pptx
Presentasi materi terkait dengan Thaharah.pptxPresentasi materi terkait dengan Thaharah.pptx
Presentasi materi terkait dengan Thaharah.pptxSanusiARAR
 
presentasi materi untuk pesantren kilat Thaharah.pptx
presentasi materi untuk pesantren kilat  Thaharah.pptxpresentasi materi untuk pesantren kilat  Thaharah.pptx
presentasi materi untuk pesantren kilat Thaharah.pptxYudhistiraPutra9
 
Presentasi Thaharah.pptx
Presentasi Thaharah.pptxPresentasi Thaharah.pptx
Presentasi Thaharah.pptxRahmatApendi2
 
Memahami dan mengaplikasikan fiqih dasar 1
Memahami dan mengaplikasikan fiqih dasar 1Memahami dan mengaplikasikan fiqih dasar 1
Memahami dan mengaplikasikan fiqih dasar 1UmarMuhtar
 
Pelajaran 1 Fiqih MTS.pptx
Pelajaran 1  Fiqih MTS.pptxPelajaran 1  Fiqih MTS.pptx
Pelajaran 1 Fiqih MTS.pptxSuhaidiHazia
 
Makalah thaharah lia
Makalah thaharah liaMakalah thaharah lia
Makalah thaharah liaLiaZaharani
 
ATH-THAHARAH.pptx
ATH-THAHARAH.pptxATH-THAHARAH.pptx
ATH-THAHARAH.pptxmila448993
 
Materi Bersuci (thaharah) untuk SMA.pptx
Materi Bersuci (thaharah) untuk SMA.pptxMateri Bersuci (thaharah) untuk SMA.pptx
Materi Bersuci (thaharah) untuk SMA.pptxZulAdha7
 
THOHAROH (bersuci dari hadas besar maupun kecil).pptx
THOHAROH (bersuci dari hadas besar maupun kecil).pptxTHOHAROH (bersuci dari hadas besar maupun kecil).pptx
THOHAROH (bersuci dari hadas besar maupun kecil).pptxBintiRukayah
 
THOHAROH (bersuci dari hadas besar maupun kecil).pptx
THOHAROH (bersuci dari hadas besar maupun kecil).pptxTHOHAROH (bersuci dari hadas besar maupun kecil).pptx
THOHAROH (bersuci dari hadas besar maupun kecil).pptxBintiRukayah
 
Materi THAHARAH untuk pesantren ramadhan.pptx
Materi THAHARAH untuk pesantren ramadhan.pptxMateri THAHARAH untuk pesantren ramadhan.pptx
Materi THAHARAH untuk pesantren ramadhan.pptxZulAdha7
 

Ähnlich wie Hand out thaharah (20)

Presentasi Thaharah.pptx
Presentasi Thaharah.pptxPresentasi Thaharah.pptx
Presentasi Thaharah.pptx
 
Presentasi Thaharah.pptx
Presentasi Thaharah.pptxPresentasi Thaharah.pptx
Presentasi Thaharah.pptx
 
Presentasi Thaharah.pptx
Presentasi Thaharah.pptxPresentasi Thaharah.pptx
Presentasi Thaharah.pptx
 
Presentasi Thaharah.pptx
Presentasi Thaharah.pptxPresentasi Thaharah.pptx
Presentasi Thaharah.pptx
 
Presentasi materi terkait dengan Thaharah.pptx
Presentasi materi terkait dengan Thaharah.pptxPresentasi materi terkait dengan Thaharah.pptx
Presentasi materi terkait dengan Thaharah.pptx
 
presentasi materi untuk pesantren kilat Thaharah.pptx
presentasi materi untuk pesantren kilat  Thaharah.pptxpresentasi materi untuk pesantren kilat  Thaharah.pptx
presentasi materi untuk pesantren kilat Thaharah.pptx
 
Presentasi Thaharah.pptx
Presentasi Thaharah.pptxPresentasi Thaharah.pptx
Presentasi Thaharah.pptx
 
Thaharah
Thaharah Thaharah
Thaharah
 
thaharah (1).ppt
thaharah (1).pptthaharah (1).ppt
thaharah (1).ppt
 
Memahami dan mengaplikasikan fiqih dasar 1
Memahami dan mengaplikasikan fiqih dasar 1Memahami dan mengaplikasikan fiqih dasar 1
Memahami dan mengaplikasikan fiqih dasar 1
 
Pelajaran 1 Fiqih MTS.pptx
Pelajaran 1  Fiqih MTS.pptxPelajaran 1  Fiqih MTS.pptx
Pelajaran 1 Fiqih MTS.pptx
 
Krutamaan Wudhu
Krutamaan WudhuKrutamaan Wudhu
Krutamaan Wudhu
 
Makalah thaharah lia
Makalah thaharah liaMakalah thaharah lia
Makalah thaharah lia
 
ATH-THAHARAH.pptx
ATH-THAHARAH.pptxATH-THAHARAH.pptx
ATH-THAHARAH.pptx
 
Materi Bersuci (thaharah) untuk SMA.pptx
Materi Bersuci (thaharah) untuk SMA.pptxMateri Bersuci (thaharah) untuk SMA.pptx
Materi Bersuci (thaharah) untuk SMA.pptx
 
THOHAROH (bersuci dari hadas besar maupun kecil).pptx
THOHAROH (bersuci dari hadas besar maupun kecil).pptxTHOHAROH (bersuci dari hadas besar maupun kecil).pptx
THOHAROH (bersuci dari hadas besar maupun kecil).pptx
 
THOHAROH (bersuci dari hadas besar maupun kecil).pptx
THOHAROH (bersuci dari hadas besar maupun kecil).pptxTHOHAROH (bersuci dari hadas besar maupun kecil).pptx
THOHAROH (bersuci dari hadas besar maupun kecil).pptx
 
Materi THAHARAH untuk pesantren ramadhan.pptx
Materi THAHARAH untuk pesantren ramadhan.pptxMateri THAHARAH untuk pesantren ramadhan.pptx
Materi THAHARAH untuk pesantren ramadhan.pptx
 
PPT MATERI THAHARAH.pptx
PPT MATERI THAHARAH.pptxPPT MATERI THAHARAH.pptx
PPT MATERI THAHARAH.pptx
 
Ppt fiqih
Ppt fiqihPpt fiqih
Ppt fiqih
 

Mehr von Gatot Birowo - STIE AAS (11)

Kliring dan Inkaso
Kliring dan InkasoKliring dan Inkaso
Kliring dan Inkaso
 
Zakat dan Wakaf
Zakat dan WakafZakat dan Wakaf
Zakat dan Wakaf
 
Asuransi Syariah
Asuransi SyariahAsuransi Syariah
Asuransi Syariah
 
Efisiensi pasar
Efisiensi pasarEfisiensi pasar
Efisiensi pasar
 
Pemilihan portofolio yang optimal
Pemilihan portofolio yang optimalPemilihan portofolio yang optimal
Pemilihan portofolio yang optimal
 
Hukum perburuhan dan ketenagakerjaan
Hukum perburuhan dan ketenagakerjaanHukum perburuhan dan ketenagakerjaan
Hukum perburuhan dan ketenagakerjaan
 
Ppt syariat, tarekat, hakikat, dan makrifat
Ppt syariat, tarekat, hakikat, dan makrifatPpt syariat, tarekat, hakikat, dan makrifat
Ppt syariat, tarekat, hakikat, dan makrifat
 
Hand out Umar Chapra
Hand out Umar ChapraHand out Umar Chapra
Hand out Umar Chapra
 
Perbedaan tasawuf sunni dengan tasawuf falsafi
Perbedaan tasawuf sunni dengan tasawuf falsafiPerbedaan tasawuf sunni dengan tasawuf falsafi
Perbedaan tasawuf sunni dengan tasawuf falsafi
 
Ruang lingkup bisnis syariah
Ruang lingkup bisnis syariahRuang lingkup bisnis syariah
Ruang lingkup bisnis syariah
 
Sumber dan norma ekonomi islam
Sumber dan norma ekonomi islamSumber dan norma ekonomi islam
Sumber dan norma ekonomi islam
 

Kürzlich hochgeladen

SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga BahagiaSEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga BahagiaRobert Siby
 
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024milliantefraim
 
Ternyata Ada KUASA Dibalik UCAPAN SYUKUR
Ternyata Ada KUASA Dibalik UCAPAN SYUKURTernyata Ada KUASA Dibalik UCAPAN SYUKUR
Ternyata Ada KUASA Dibalik UCAPAN SYUKURSmpPGRI6AminJaya
 
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdf
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdfBuku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdf
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdfsrengseng1c
 
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)ErnestBeardly1
 
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6Adam Hiola
 
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURANAYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURANBudiSetiawan246494
 
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syaratIhsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syaratpuji239858
 
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.KennayaWjaya
 
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRenungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRobert Siby
 
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSWJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSRobert Siby
 
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAHWJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAHRobert Siby
 
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfPenampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfDianNovitaMariaBanun1
 
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .Ustadz Habib
 

Kürzlich hochgeladen (14)

SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga BahagiaSEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
 
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024
 
Ternyata Ada KUASA Dibalik UCAPAN SYUKUR
Ternyata Ada KUASA Dibalik UCAPAN SYUKURTernyata Ada KUASA Dibalik UCAPAN SYUKUR
Ternyata Ada KUASA Dibalik UCAPAN SYUKUR
 
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdf
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdfBuku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdf
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdf
 
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)
 
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
 
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURANAYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURAN
 
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syaratIhsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
 
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
 
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRenungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
 
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSWJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
 
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAHWJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
 
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfPenampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
 
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
 

Hand out thaharah

  • 2. THAHARAH? Thaharah menurut bahasa artinya “bersih” Sedangkan menurut istilah Thaharah adalah bersih dari hadas dan najis. Selain itu thaharah dapat juga diartikan mengerjakan pekerjaan yang membolehkan shalat, berupa wudhu, mandi, tayamum dan menghilangkan najis.
  • 3. TUJUAN THAHARAH Ada beberapa hal yang menjadi tujuan disyariatkannya thaharah, diantaranya:  Guna menyucikan diri dari kotoran berupa hadats dan najis.  Sebagai syarat sahnya shalat dan ibadah seorang hamba
  • 4. Thaharah dibagi menjadi dua yaitu : Thaharah dari hadast Thaharah dari najis
  • 5. Dalam pembagian hadas dibagi dua yaitu hadas besar dan hadas kecil  Hadas kecil seperti kentut  Hadas besar seperti janabah Dalam mensucikannya terdapat tiga cara yaitu wudlu, mandi dan tayamum
  • 6. Wudhu’ merupakan sebuah rangkaian ibadah bersuci untuk menghilangkan hadas kecil. Wudlu merupakan syarat sah sholat, yang artinya seseorang dinilai tidak sah sholatnya jika dia melakukan tanpa berwudlu.
  • 7. Rukun Wudhu’ • Niat • Membasuh Muka • Membasuh Kedua Tangan • Membasuh Sebagian Kepala • Membasuh Kedua Kaki • Tertib
  • 8. 1. Kencing (buang air kecil/BAK) 2. Buang Air Besar 3. Keluar angin dari dubur (kentut) 4. Keluar Darah Haid dan Nifas 5. Keluarnya Mani 6. Jima’ (senggama) 7. Menyentuh kemaluan dan pintu dubur
  • 9. Mandi Junub adalah aktivitas mengalirkan air pada seluruh tubuh dengan niat tertentu. Adapun sebab-sebab yang mewajibkan mandi, yakni : 1. Bersetubuh 2. Mengeluarkan mani dalam mimpi bersetubuh 3. Selesainya haid
  • 10. Rukun Mandi Junub • Niat. • Mengalirkan air ke seluruh badan. • Bagi orang yang bernajis pada bagian tubuhnya, maka wajib menghilangkan najisnya terlebih dahulu, baru kemudian berniat mandi untuk menghilangkan hadas. • Membasahi seluruh rambut dan kulit diseluruh tubuh dengan air.
  • 11. Tayamum Secara harfiah memiliki arti menyengaja, sedangkan menurut syara, Tayamumadalah menempelkan debu yang suci pada wajah dan tangan sebagai pengganti wudlu, mandi, atau membasuh anggota tubuh dengan syarat- syarat tertentu.
  • 12. Sebab Melakukan Tayamum • Jumlah air tidak mencukupi karena jumlahnya sedikit • Telah berusaha mencari air tapi tidak diketemukan • Air yang ada hanya untuk minum • Pada sumber air yang ada memiliki bahaya • Sakit dan tidak boleh terkena air
  • 13. Rukun Tayamum 1. Niat Tayamum 2. Menyapu muka dengan debu atau tanah 3. Menyapu kedua tangan dengan debu atau tanah hingga ke siku
  • 14. Yang membatalkan Tayamum  Melihat air. Bagi orang yang bertayamum karena kesulitan mendapatkan air lalu melihat air sebelum masuk waktu sholat maka tayamumnya batal
  • 15. Thaharah adalah tindakan membersihkan atau menyucikan diri dari hadast dan najis. Thaharah atau Bersuci beberapa macam- macamnya adalah wudlu, mandi, dan tayamum.
  • 16. THAHARAH Gatot Birowo– STIE AAS TERIMAKASIH