SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 8
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Satuan Pendidikan : MAN 2 MODEL BANJARMASIN
Mata Pelajaran : PRAKARYA DAN KEWIRAUSAHAAN(PERTANIAN)
Kelas / Semester : X / Semester 1
Materi Pokok : Membesarkan Ikan Secara Monokultur
Alokasi waktu : 2 X 45 menit
A. KOMPETENSI INTI
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
3. Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan
bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri serta bertindak
secara efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan
B. Kompetensi Dasar dan Indikator
1.1 Menghayati keberhasilan dan kegagalan wirausahawan dan keberagaman produk budidaya di
wilayah setempat dan lainnya sebagai anugerah Tuhan
2.1 Menunjukkan motivasi internal dan peduli lingkungan dalam menggali informasi tentang
keberagaman produk budidaya dan kewirausahaan di wilayah setempat dan lainnya
2.2 Menghayati perilaku jujur, percaya diri, dan mandiri dalam memperkenalkan produk
budidaya di wilayah setempat dan lainnya dan menerap kan wirausaha
2.3 Menghayati sikap bekerjasama, gotong royong, bertoleransi, disiplin, bertanggung jawab,
kreatif dan inovatif dalam memahami kewirausahaan dan melaksanakan budidaya di
wilayah setempat dan lainnya dengan memperhatika estetika produk akhir untuk
membangun semangat usaha
3. 1 Memahami teknik penebaran benih ikan
Indikator
3.1.1 Memahami prinsip pemilihan benih ikan
3.1.2 Memahami prinsip pengangkutan benih ikan
3.1.3 Memahami kaidah padat penebaran benih
3.1.4 Memahami prinsip aklimatisasi
4.1 Melaksanakan penebaran benih ikan
Indikator
4.1.1 Memilih benih ikan yang baik
4.1.2 Mengangkut benih ikan
4.1.3 Menghitung padat penebaran benih yang optimal
4.1.4 Melepas benih ikan
D. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengamati, menanya, menalar, mencoba, dan mengomunikasikan teknik penebaran benih
ikan, siswa dapat :
1. menunjukan rasa syukur atas anugerah Tuhan akan keberagaman produk budidaya di wilayah
setempat dan lainnya
2. mengetahui ciri benih ikan yang baik berdasarkan morfologi ukuran secara jujur, peduli dan
sopan serta tanggung jawab
3. mengenali macam-macam metode pengangkutan secara jujur, bertanggung jawab, disilin,
responsif dan pro-aktif
4. mengetahui cara menghitung padat penebaran benih ikan yang optimal secara jujur,
bertanggung jawab, disilin, responsif dan pro-aktif
5. mengetahui cara dan waktu melepas benih ikan secara jujur, jujur, bertanggung jawab,
disiplin, responsif dan pro-aktif
6. memilih benih ikan yang baik secara jujur, bertanggung jawab, disiplin, responsif dan pro-
aktif
7. mengangkut benih ikan secara jujur, bertanggung jawab, disiplin, responsif dan pro-aktif
8. menghitung padat penebaran benih ikan secara jujur, bertanggung jawab, disiplin, responsif
dan pro-aktif
9. melepas benih ikan secara jujur, bertanggung jawab, disiplin, responsif dan pro-aktif
E. Materi
BENIH IKAN MAS
Untuk memperoleh benih ikan yang baik harus dilakukan seleksi benih. Secara morfologi,
kualitas benih ikan dapat dilihat dari warna, postur tubuh (ukuran ideal), bentuk badan, gerakan
renang dan keadaan fisik tubuh. Sedangkan secara genetis, benih ikan sangat ditentukan oleh
kualitas induknya. Secara genetika induk yang baik akan menghasilkan keturunan yang sebagian
besar sama atau identik dengan induknya. Kualitas induk yang baik dapat dilihat dari kurva
pertumbuhan dan keadaan fisiknya.
Secara umum dilihat dari penampilan, benih yang sehat ditandai dengan: keadaan fisik
tubuh tidak cacat, sisik teratur rapi dan tidak kaku, sirip lengkap dan
proporsional, sigap dan gesit. Untuk kualifikasi benih masing-masing jenis ikan berbeda, dalam
modul ini akan diuraikan tuntas kualifikasi benih ikan mas.
Benih ikan mas yang baik, untuk dibesarkan sebagai ikan konsumsi dapat diamati dari
pertumbuhan dan kesehatannya terutama pada periode pemeliharaan benih tahap pertama yang
menghasilkan benih berukuran 2 - 3 cm dan periode pemeliharaan produksi gelondongan yang
menghasilkan benih berukuran 8 – 12 cm.
PENGANGKUTAN BENIH IKAN MAS
Dalam usaha pengembangan usaha budi daya ikan, khususnya ikan air tawar akan dapat
berkembang dengan baik apabila di daerah tersebut dapat di produksi benih ikan sendiri. Namun
karena kondisi air (kualitasnya) yang tidak memiliki persyaratan untuk usaha pembenihan, maka
daerah-daerah tertentu hanya memungkinkan untuk pembesaran ikan saja. untuk itu keperluan akan
benih harus didatangkan dari daerah penghasil benih. Dengan demikian perlu dipikirkan cara-cara
pengangkutan yang praktis dan efisien agar tujuan dari pengangkutan tercapai.
A. Faktor yang mempengaruhi pengangkutan
Faktor-faktor yang perlu diperhatikan dalam pengangkutan, khususnya yang menyangkut
kualitas air adalah:
1. Suhu
Suhu merupakan faktor yang penting dalam pengangkutan benih, baik benih ikan, udang
atau bandeng. Suhu air normal untuk pengangkutan adalah sekitar 20oC, perubahan suhu
udara sekeliling akan mempengaruhi suhu air dimana ikan berada. Kenaikan suhu tersebut
erat kaitannya dengan kecepatan metabolisme sehingga kelarutan 02 akan menurun.
Sehubungan dengan faktor suhu tersebut, sebaiknya dalam pengangkutann kita tidak
menggunakan alat-alat yang terbuat dari aluminium atau seng, karena mudah menghisap
panas dari luar. Pergunakan alat angkut yang tidak mudah menghantarkan panas, seperti:
kantong plastik, jerigen plastik dan keramba dari bambu.
2. Kadar oksigen
Kebutuhan oksigen untuk ikan besar dan ikan kecil berbeda, hal ini didasarkan atas
perbedaan permukaan insangnya. Untuk ikan besar permukaan insangnya lebih luas apabila
dibandingkan dengan ikan kecil, sehingga oksigen yang diperlukan relatif lebih banyak
dibandingkan ikan kecil. Tetapi apabila dibandingkan dalam satuan berat yang sama ikan
besar lebih sedikit membutuhkan oksigen dari pada ikan-ikan kecil. Untuk mempertahankan
kadar oksigen selama pengangkutan, karena adanya respirasi dari ikan yang diangkut maka
harus diusahakan penambahan oksigen dari luar yaitu dengan cara:
a. Menggoyang-goyang air dalam wadah pengangkutan untuk
pengangkutan secara terbuka
b. Memberi aerasi selama pengangkutan
c. Memberi gas O2l untuk pengangkutan secara tertutup
pH dan Daya Mengikat Asam (DMA)
Pada akhir pengangkutan kadar pH akan turun sifat air menjadi asam hal
ini disebabkan meningkatnya kadar CO2 dan juga banyaknya kotoran
yang menyebabkan kadar DMA meningkat. Makin besar DMA maka
makin turun nilai pH sehingga air menjadi asam. lkan tahan dalam
pengangkutan pada pH air + 6,3 -7,6.
Untuk mencegah goncangan pH dan menetralisir sifat racun dari kotorankotoran
ikan yang dikeluarkan selama pengangkutan, maka dapat diatasi
dengan penambahan larutan buffer yang berupa natrium monohydrogen
phospat (Na2 HPOa).
Ukuran dan Jenis lkan
Ketentuan ikan yang berukuran kecil sangat berbeda dengan ikan yang
berukuran besar selama dalam pengangkutan, sehingga ukuran ikan
akan sangat menentukan dalam proses pengangkutan. Jenis ikan erat
kaitannya dengan sifaUkebiasaan makan. lkan-ikan yang di alam bebas
mempunyai pergerakan yang aktif dan suka menentang air dalam
3.
4.
F. Metode
• Pendekatan : sceintifik
• Metode : curah pendapat, diskusi, dan penugasan
• Model pembelajaran : project based learning
G. Media, Alat, dan Sumber Belajar
Media : Modul, LKS, Power Point, Video Pembelajaran, Kolam Ikan
Alat : LCD, DVD, Alat Tangkap, Jaring
Sumber Belajar
• Modul Penebaran Benih Ikan secara Monokultur. 1997. Jakarta: Kemendikbud.
H. Langkah-Langkah Pembelajaran
Pertemuan Pertama
Pendahuluan (10 menit)
1. Salah seorang siswa memimpin berdoa.
2. Mengondisikan siswa (presensi, menanyakan keadaan, menanyakan kesiapan siswa).
3. Curah pendapat tentang manfaat budidaya ikan dalam kehidupan sehari-hari.
4. Mengekspresikan rasa syukur atas keberagaman produk budidaya.
5. Menyampaikan tujuan pembelajaran.
6. Menyepakati kegiatan yang akan dilakukan.
Inti (60 menit)
Mengamati
• Siswa mengidentifikasi ciri benih ikan yang baik dan jelek
• Siswa mengamati metode pengangkutan
• Siswa mengamati teknik pelepasan benih
Menanya
• Siswa mempertanyakan dasar pemilihan benih ikan yang baik dan jelek
• Siswa mempertanyakan metode pengangkutan yang tepat
• Siswa mempertanyakan aspek apa saja yang harus diperhatikan saat pelepasan benih
Mengeksplorasi
• Siswa menemukan ciri benih yang baik, metode pengangkutan yang tepat, dan prinsip aklimatisasi
sehingga mampu melaksanakan penebaran benih
Mengasosiasi
• Siswa mendiskusikan dan menyimpulkan hasil temuan terkait dengan teknik penebaran benih ikan
Mengomunikasikan
• Siswa membacakan hasil diskusi tentang teknik penebaran benih ikan
• Siswa mempresentasikan cara memilih benih, metode pengangkutan, dan teknik pelepasan benih
Penutup (10 menit)
1. Membuat rangkuman
2. Melakukan refleksi, misalnya mereviu bagian mana yang perlu dijelaskan lebih lanjut.
3. Mencatat informasi tentang tugas untuk pertemuan kedua, yaitu cara memberi pakan.
4. Mencatat bahwa pada pertemuan kedua akan didiskusikan hasil temuan dari tiap siswa.
5. Salah seorang siswa memimpin berdoa untuk mengakhiri pembelajaran.
I. PENILAIAN
Penilaian Sikap
No Nama Kriteria Jumlah
Nilai
Rerata Kategori
Disiplin Kekompakkan Toleransi Kerja
sama
1 Tomblok 4 3 2 3 12 3 B
2 Tuminem
3 Sagiyo
4 Sukino
5
6
Rubrik Penilaian
• Disiplin :
(1) dinilai 4 apabila datang tepat waktu, mengikuti pelajaran penuh perhatian, tidak mengganggu
teman, membawa peralatan dengan lengkap
(2) dinilai 3 apabila datang tepat waktu, mengikuti pelajaran penuh perhatian, tidak menganggu
teman
(3) dinilai 2 apabila datang tepat waktu, mengikuti pelajaran penuh perhatian
(4) dinilai 1 apabila mengikuti pelajaran penuh perhatian
• Kekompakkan :
(1) dinilai 4 apabila datang tepat waktu, mengikuti pelajaran penuh perhatian, tidak mengganggu
teman, membawa peralatan dengan lengkap
(2) dinilai 3 apabila datang tepat waktu, mengikuti pelajaran penuh perhatian, tidak menganggu
teman
(3) dinilai 2 apabila datang tepat waktu, mengikuti pelajaran penuh perhatian
(4) dinilai 1 apabila mengikuti pelajaran penuh perhatian
Penilaian hasil
Indicator
pencapaian
Kompetensi
Teknik
penilaian
Bentuk
penilaian
Instrument
Mengetahui ciri benih
ikan yang baik
Tes Isian
Mengenali macam-
macam metode
pengangkutan
Tes Isian
Mengetahui cara
menghitung padat
penebaran benih ikan
Tes Isian
Memilih benih ikan
yang baik
Unjuk
kerja
Praktik
Mengangkut benih ikan Unjuk
kerja
Praktik
Melepas benih ikan Unjuk
kerja
Praktik
LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP
Mata Pelajaran : Prakarya dan Kewirausahaan
Kelas/Semester : X/1
Tahun Pelajaran : 2013/2014
Waktu Pengamatan : 2 x 45 ( 1 x pertemuan )
Bubuhkan tanda √ pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.
No Nama Siswa
Sikap
jujur
Tanggung
jawab
disiplin Percaya diri
K
B
B
S
B
K
B
B
S
B
K
B
B
S
B
K
B
B
S
B
1
2
Keterangan
KB : Kurang baik B : Baik SB : Sangat baik
Indikator sikap aktif dalam pembelajaran.
1. Kurang baik jika menunjukkan sama sekali tidak ambil bagian dalam pembelajaran
2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha ambil bagian dalam pembelajaran tetapi belum
konsisten
3. Sangat baik jika menunjukkan sudah ambil bagian dalam menyelesaikan tugas kelompok
secara terus menerus dan konsisten
Indikator sikap bekerjasama dalam kegiatan kelompok.
1. Kurang baik jika sama sekali tidak berusaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok.
2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok tetapi
masih belum ajeg/konsisten.
3. Sangat baik jika menunjukkan adanya usaha bekerjasama dalam kegiatan kelompok secara
terus menerus dan ajeg/konsisten.
Indikator sikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif.
1. Kurang baik jika sama sekali tidak bersikap toleran terhadap proses pemecahan masalah
yang berbeda dan kreatif.
2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses pemecahan
masalah yang berbeda dan kreatif tetapi masih belum konsisten.
3. Sangat baik jika menunjukkansudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses
pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif secara terus menerus dan konsisten.
Indikator sikap kreatif terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif.
1. Kurang baik jika sama sekali tidak memunculkan ide terhadap proses pemecahan masalah
yang berbeda dan kreatif.
2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk memunculkan ide terhadap proses
pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif tetapi masih belum konsisten.
3. Sangat baik jika menunjukkansudah ada usaha untuk memunculkan ide terhadap proses
pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif secara terus menerus dan konsisten.
LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN KETERAMPILAN
Mata Pelajaran : Prakarya dan Kewirausahaan
Kelas/Semester : X/1
Tahun Pelajaran : 2013/2014
Waktu Pengamatan : 4 x 45 ( 2 x pertemuan )
Bubuhkan tanda √ pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.
Keterangan
A. Memilih benih ikan
1. Memilih benih ikan tidak sesuai dengan morfologi ukuran (bentuk, warna dan gerakan ekor)
2. Memilih benih ikan yang bentuknya sesuai namun warna dan gerakan ekor tidak
diperhatikan
3. Memilih benih ikan yang bentuk dan warna sesuai namun gerakan ekor tidak diperhatikan
4. Memilih benih ikan yang bentuk, warna dan gerakan ekornya sesuai
B. Mengangkut benih ikan
1. Mengangkut benih ikan tanpa memperhatikan faktor dan cara yang digunakan tidak tepat
2. Mengangkut benih ikan dengan memperhatikan faktor namun cara yang digunakan tidak
tepat
3. Mengangkut benih ikan kurang memperhatikan faktor namun cara yang digunakan tepat
4. Mengangkut benih ikan dengan memperhatikan faktor dan cara yang digunakan tepat
C. Menghitung padat tebar benih
1. Menghitung padat tebar benih tanpa memperhatikan jumlah benih yang optimal, cara
menghitung dan luas kolam
2. Menghitung padat tebar benih dengan memperhatikan jumlah benih yang optimal namun
cara menghitung dan luas kolam tidak diperhatikan
3. Menghitung padat tebar benih dengan memperhatikan jumlah benih yang optimal dan cara
N
o
Nama
Siswa
Memilih benih Mengangkut
benih
Menghitung
padat tebar
benih
Melepas benih
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1
2
3
menghitung namun tidak memperhatikan luas kolam
4. Menghitung padat tebar benih dengan memperhatikan jumlah benih yang optimal, cara
menghitung dan luas kolam
D. Menebar benih
1. Menebar benih tanpa memperhatikan prinsip aklimatisasi, cara, dan waktu yang tepat
2. Menebar benih dengan memperhatikan prinsip aklimatisasi namun cara dan waktu tidak
tepat
3. Menebar benih dengan memperhatikan prinsip aklimatisasi dan waktu penebaran namun
caranya tidak tepat
4. Menebar benih dengan memperhatikan prinsip aklimatisasi, cara, dan waktu yang tepat
Soal Latihan
1. Benih ikan yang ditebar ukurannya perlu seragam agar pertumbuhannya seimbang dan merata
sehingga produksinya tinggi.
2. Secara umum dilihat dari penampilannya benih yang sehat ditandai dengan:
a. Keadaan fisik tubuh tidak cacat
b. Sisik teratur rapi dan tidak kaku
c. Sirip lengkap dan proporsional
d. Sigap dan gesit
3. Ciri-ciri benih ikan mas yang sehat ukuran gelondongan adalah:
a. Bentuk badan gemuk dan tebal
b. Warna bagian perut kuning tua, punggung kelabu kehijauan dan ekor terang bersinar
c. Pergerakan lincah dan gesit.

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Format media pembelajaran jugri-ppg 2018
Format media pembelajaran  jugri-ppg 2018Format media pembelajaran  jugri-ppg 2018
Format media pembelajaran jugri-ppg 2018jufriappy
 
Rubrik presentasi kelompok
Rubrik presentasi kelompokRubrik presentasi kelompok
Rubrik presentasi kelompokwawan_wawan
 
1. Modul Wawasan kebangsaan dan Nilai BN_baru.pdf
1. Modul Wawasan kebangsaan dan Nilai BN_baru.pdf1. Modul Wawasan kebangsaan dan Nilai BN_baru.pdf
1. Modul Wawasan kebangsaan dan Nilai BN_baru.pdfsriningsih63
 
SILABUS MATA PELAJARAN PPKn Kelas XI
SILABUS MATA PELAJARAN PPKn Kelas XISILABUS MATA PELAJARAN PPKn Kelas XI
SILABUS MATA PELAJARAN PPKn Kelas XIMuhamad Yogi
 
Dinamika Pelanggaran Hukum
Dinamika Pelanggaran HukumDinamika Pelanggaran Hukum
Dinamika Pelanggaran Hukumafifahdhaniyah
 
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.4
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.4RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.4
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.4Kusmiati
 
Menciptakan proses pembelajaran berbasis karakter
Menciptakan proses pembelajaran berbasis karakterMenciptakan proses pembelajaran berbasis karakter
Menciptakan proses pembelajaran berbasis karaktererna yuniar
 
Dinamika Pelanggaran Hukum
Dinamika Pelanggaran HukumDinamika Pelanggaran Hukum
Dinamika Pelanggaran HukumMuhamad Yogi
 
Pikp modul07 sub sistem budidaya
Pikp modul07 sub sistem budidayaPikp modul07 sub sistem budidaya
Pikp modul07 sub sistem budidayaYosie Andre Victora
 
MODUL AJAR INFORMATIKA 3 - SISTEM KOMPUTER.pdf
MODUL AJAR INFORMATIKA 3 - SISTEM KOMPUTER.pdfMODUL AJAR INFORMATIKA 3 - SISTEM KOMPUTER.pdf
MODUL AJAR INFORMATIKA 3 - SISTEM KOMPUTER.pdfeka sarip hidayat
 
Kualitas air dalam budidaya
Kualitas air dalam budidayaKualitas air dalam budidaya
Kualitas air dalam budidayapadree_box
 
Perbedaan pertumbuhan dan perkembangan 1
Perbedaan pertumbuhan dan perkembangan 1Perbedaan pertumbuhan dan perkembangan 1
Perbedaan pertumbuhan dan perkembangan 1Ir. Zakaria, M.M
 
Uu 45 tahun 2009 tentang perikanan
Uu 45 tahun 2009 tentang perikananUu 45 tahun 2009 tentang perikanan
Uu 45 tahun 2009 tentang perikananbachrisb
 
Sikap menghadapi globalisasi
Sikap menghadapi globalisasiSikap menghadapi globalisasi
Sikap menghadapi globalisasihubertjosua_
 
Essay Nasional, Lomba Essay LPM Paradigma
Essay Nasional, Lomba Essay LPM ParadigmaEssay Nasional, Lomba Essay LPM Paradigma
Essay Nasional, Lomba Essay LPM ParadigmaKhoerul Anwar Abdulloh
 
Makalah pengawetan ikan dengan metode penggaraman
Makalah pengawetan ikan dengan metode penggaramanMakalah pengawetan ikan dengan metode penggaraman
Makalah pengawetan ikan dengan metode penggaramanAbd Taj Khalwatiyah
 
Peran Lembaga Penegak Hukum dalam Menjamin Keadilan
Peran Lembaga Penegak Hukum dalam Menjamin KeadilanPeran Lembaga Penegak Hukum dalam Menjamin Keadilan
Peran Lembaga Penegak Hukum dalam Menjamin Keadilansyanin ayu
 

Was ist angesagt? (20)

Makalah budidaya ikan lele
Makalah budidaya ikan leleMakalah budidaya ikan lele
Makalah budidaya ikan lele
 
Format media pembelajaran jugri-ppg 2018
Format media pembelajaran  jugri-ppg 2018Format media pembelajaran  jugri-ppg 2018
Format media pembelajaran jugri-ppg 2018
 
Rubrik presentasi kelompok
Rubrik presentasi kelompokRubrik presentasi kelompok
Rubrik presentasi kelompok
 
1. Modul Wawasan kebangsaan dan Nilai BN_baru.pdf
1. Modul Wawasan kebangsaan dan Nilai BN_baru.pdf1. Modul Wawasan kebangsaan dan Nilai BN_baru.pdf
1. Modul Wawasan kebangsaan dan Nilai BN_baru.pdf
 
SILABUS MATA PELAJARAN PPKn Kelas XI
SILABUS MATA PELAJARAN PPKn Kelas XISILABUS MATA PELAJARAN PPKn Kelas XI
SILABUS MATA PELAJARAN PPKn Kelas XI
 
Dinamika Pelanggaran Hukum
Dinamika Pelanggaran HukumDinamika Pelanggaran Hukum
Dinamika Pelanggaran Hukum
 
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.4
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.4RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.4
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.4
 
Menciptakan proses pembelajaran berbasis karakter
Menciptakan proses pembelajaran berbasis karakterMenciptakan proses pembelajaran berbasis karakter
Menciptakan proses pembelajaran berbasis karakter
 
Dinamika Pelanggaran Hukum
Dinamika Pelanggaran HukumDinamika Pelanggaran Hukum
Dinamika Pelanggaran Hukum
 
Pikp modul07 sub sistem budidaya
Pikp modul07 sub sistem budidayaPikp modul07 sub sistem budidaya
Pikp modul07 sub sistem budidaya
 
MODUL AJAR INFORMATIKA 3 - SISTEM KOMPUTER.pdf
MODUL AJAR INFORMATIKA 3 - SISTEM KOMPUTER.pdfMODUL AJAR INFORMATIKA 3 - SISTEM KOMPUTER.pdf
MODUL AJAR INFORMATIKA 3 - SISTEM KOMPUTER.pdf
 
Ki kd ppkn sma
Ki kd ppkn smaKi kd ppkn sma
Ki kd ppkn sma
 
Kualitas air dalam budidaya
Kualitas air dalam budidayaKualitas air dalam budidaya
Kualitas air dalam budidaya
 
Perbedaan pertumbuhan dan perkembangan 1
Perbedaan pertumbuhan dan perkembangan 1Perbedaan pertumbuhan dan perkembangan 1
Perbedaan pertumbuhan dan perkembangan 1
 
Uu 45 tahun 2009 tentang perikanan
Uu 45 tahun 2009 tentang perikananUu 45 tahun 2009 tentang perikanan
Uu 45 tahun 2009 tentang perikanan
 
Sikap menghadapi globalisasi
Sikap menghadapi globalisasiSikap menghadapi globalisasi
Sikap menghadapi globalisasi
 
Essay Nasional, Lomba Essay LPM Paradigma
Essay Nasional, Lomba Essay LPM ParadigmaEssay Nasional, Lomba Essay LPM Paradigma
Essay Nasional, Lomba Essay LPM Paradigma
 
Makalah pengawetan ikan dengan metode penggaraman
Makalah pengawetan ikan dengan metode penggaramanMakalah pengawetan ikan dengan metode penggaraman
Makalah pengawetan ikan dengan metode penggaraman
 
Peran Lembaga Penegak Hukum dalam Menjamin Keadilan
Peran Lembaga Penegak Hukum dalam Menjamin KeadilanPeran Lembaga Penegak Hukum dalam Menjamin Keadilan
Peran Lembaga Penegak Hukum dalam Menjamin Keadilan
 
SK-KD Agama Kristen SMP-SMPLB
SK-KD Agama Kristen SMP-SMPLBSK-KD Agama Kristen SMP-SMPLB
SK-KD Agama Kristen SMP-SMPLB
 

Ähnlich wie RPP Ikan Mas

Rpp budidaya kelas 8
Rpp budidaya kelas 8Rpp budidaya kelas 8
Rpp budidaya kelas 8kasoke
 
Rpp budidaya kelas 8
Rpp budidaya kelas 8 Rpp budidaya kelas 8
Rpp budidaya kelas 8 kasoke
 
RPP SMA PKWU Aspek Budidaya Kelas XI
RPP SMA PKWU Aspek Budidaya Kelas XIRPP SMA PKWU Aspek Budidaya Kelas XI
RPP SMA PKWU Aspek Budidaya Kelas XIDiva Pendidikan
 
RPP Prakarya BAB III terbaru
RPP Prakarya BAB III terbaruRPP Prakarya BAB III terbaru
RPP Prakarya BAB III terbaruNovri Yansyah
 
Silabus prakarya budidaya smk xi
Silabus prakarya   budidaya smk xiSilabus prakarya   budidaya smk xi
Silabus prakarya budidaya smk xiIlham Hamid Ilham
 
Rpp revisi 2016 pkwu smp kelas 9 rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 pkwu smp kelas 9   rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 pkwu smp kelas 9   rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 pkwu smp kelas 9 rpp diva pendidikanDiva Pendidikan
 
Rpp budidaya smt 1 bab 1 kelas x1 mia iis
Rpp budidaya  smt 1 bab 1 kelas x1 mia iisRpp budidaya  smt 1 bab 1 kelas x1 mia iis
Rpp budidaya smt 1 bab 1 kelas x1 mia iiseli priyatna laidan
 
Rpp prakarya smt 1 dan 2 kelas x1
Rpp prakarya smt 1 dan 2 kelas x1Rpp prakarya smt 1 dan 2 kelas x1
Rpp prakarya smt 1 dan 2 kelas x1eli priyatna laidan
 
MODUL AJAR KELAS 10.docx
MODUL AJAR KELAS 10.docxMODUL AJAR KELAS 10.docx
MODUL AJAR KELAS 10.docxnadia868813
 
Contoh rpp laporan hasil observasi smp kelas 7
Contoh rpp laporan hasil observasi smp kelas 7Contoh rpp laporan hasil observasi smp kelas 7
Contoh rpp laporan hasil observasi smp kelas 7Isnaini Shaleh
 
KEANEKARAGAMAN HAYATI.pptx
KEANEKARAGAMAN HAYATI.pptxKEANEKARAGAMAN HAYATI.pptx
KEANEKARAGAMAN HAYATI.pptxENNYRIYANTISP
 
MAKALAH PENGAWETAN PENGASAPAN DAN PENGGARAMAN - Copy.pdf
MAKALAH PENGAWETAN PENGASAPAN DAN PENGGARAMAN - Copy.pdfMAKALAH PENGAWETAN PENGASAPAN DAN PENGGARAMAN - Copy.pdf
MAKALAH PENGAWETAN PENGASAPAN DAN PENGGARAMAN - Copy.pdfDinaSeptiRande
 
Silabus 2013 geo-sma-11
Silabus 2013 geo-sma-11Silabus 2013 geo-sma-11
Silabus 2013 geo-sma-11Tuti Lestari
 
RPP PKWU- Pengolahan SMP Kelas VIII
RPP PKWU- Pengolahan SMP Kelas VIIIRPP PKWU- Pengolahan SMP Kelas VIII
RPP PKWU- Pengolahan SMP Kelas VIIIDiva Pendidikan
 
(Fase B ) - Kewirausahaan - Abon Lele.pdf
(Fase B ) - Kewirausahaan - Abon Lele.pdf(Fase B ) - Kewirausahaan - Abon Lele.pdf
(Fase B ) - Kewirausahaan - Abon Lele.pdfTaufikHidayat490838
 
Rpp repaired 11,12- semester 2
Rpp  repaired 11,12- semester 2Rpp  repaired 11,12- semester 2
Rpp repaired 11,12- semester 2Arjuna Ahmadi
 
RPP PKWU-Pengolahan SMA Kelas XI
RPP PKWU-Pengolahan SMA Kelas XIRPP PKWU-Pengolahan SMA Kelas XI
RPP PKWU-Pengolahan SMA Kelas XIDiva Pendidikan
 
Rpp prakarya 9 pengolahan 1 covid
Rpp prakarya 9 pengolahan 1 covidRpp prakarya 9 pengolahan 1 covid
Rpp prakarya 9 pengolahan 1 covidDesty Erni
 

Ähnlich wie RPP Ikan Mas (20)

Rpp budidaya kelas 8
Rpp budidaya kelas 8Rpp budidaya kelas 8
Rpp budidaya kelas 8
 
Rpp budidaya kelas 8
Rpp budidaya kelas 8 Rpp budidaya kelas 8
Rpp budidaya kelas 8
 
RPP SMA PKWU Aspek Budidaya Kelas XI
RPP SMA PKWU Aspek Budidaya Kelas XIRPP SMA PKWU Aspek Budidaya Kelas XI
RPP SMA PKWU Aspek Budidaya Kelas XI
 
RPP Prakarya BAB III terbaru
RPP Prakarya BAB III terbaruRPP Prakarya BAB III terbaru
RPP Prakarya BAB III terbaru
 
Silabus prakarya budidaya smk xi
Silabus prakarya   budidaya smk xiSilabus prakarya   budidaya smk xi
Silabus prakarya budidaya smk xi
 
Rpp revisi 2016 pkwu smp kelas 9 rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 pkwu smp kelas 9   rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 pkwu smp kelas 9   rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 pkwu smp kelas 9 rpp diva pendidikan
 
Rpp budidaya smt 1 bab 1 kelas x1 mia iis
Rpp budidaya  smt 1 bab 1 kelas x1 mia iisRpp budidaya  smt 1 bab 1 kelas x1 mia iis
Rpp budidaya smt 1 bab 1 kelas x1 mia iis
 
Rpp prakarya smt 1 dan 2 kelas x1
Rpp prakarya smt 1 dan 2 kelas x1Rpp prakarya smt 1 dan 2 kelas x1
Rpp prakarya smt 1 dan 2 kelas x1
 
MODUL AJAR KELAS 10.docx
MODUL AJAR KELAS 10.docxMODUL AJAR KELAS 10.docx
MODUL AJAR KELAS 10.docx
 
Contoh rpp laporan hasil observasi smp kelas 7
Contoh rpp laporan hasil observasi smp kelas 7Contoh rpp laporan hasil observasi smp kelas 7
Contoh rpp laporan hasil observasi smp kelas 7
 
KEANEKARAGAMAN HAYATI.pptx
KEANEKARAGAMAN HAYATI.pptxKEANEKARAGAMAN HAYATI.pptx
KEANEKARAGAMAN HAYATI.pptx
 
1 pendahuluan
1 pendahuluan1 pendahuluan
1 pendahuluan
 
MAKALAH PENGAWETAN PENGASAPAN DAN PENGGARAMAN - Copy.pdf
MAKALAH PENGAWETAN PENGASAPAN DAN PENGGARAMAN - Copy.pdfMAKALAH PENGAWETAN PENGASAPAN DAN PENGGARAMAN - Copy.pdf
MAKALAH PENGAWETAN PENGASAPAN DAN PENGGARAMAN - Copy.pdf
 
Silabus 2013 geo-sma-11
Silabus 2013 geo-sma-11Silabus 2013 geo-sma-11
Silabus 2013 geo-sma-11
 
RPP PKWU- Pengolahan SMP Kelas VIII
RPP PKWU- Pengolahan SMP Kelas VIIIRPP PKWU- Pengolahan SMP Kelas VIII
RPP PKWU- Pengolahan SMP Kelas VIII
 
(Fase B ) - Kewirausahaan - Abon Lele.pdf
(Fase B ) - Kewirausahaan - Abon Lele.pdf(Fase B ) - Kewirausahaan - Abon Lele.pdf
(Fase B ) - Kewirausahaan - Abon Lele.pdf
 
Silabus geografi 11
Silabus geografi 11Silabus geografi 11
Silabus geografi 11
 
Rpp repaired 11,12- semester 2
Rpp  repaired 11,12- semester 2Rpp  repaired 11,12- semester 2
Rpp repaired 11,12- semester 2
 
RPP PKWU-Pengolahan SMA Kelas XI
RPP PKWU-Pengolahan SMA Kelas XIRPP PKWU-Pengolahan SMA Kelas XI
RPP PKWU-Pengolahan SMA Kelas XI
 
Rpp prakarya 9 pengolahan 1 covid
Rpp prakarya 9 pengolahan 1 covidRpp prakarya 9 pengolahan 1 covid
Rpp prakarya 9 pengolahan 1 covid
 

Kürzlich hochgeladen

Modul persamaan perakaunan prinsip akaun
Modul persamaan perakaunan prinsip akaunModul persamaan perakaunan prinsip akaun
Modul persamaan perakaunan prinsip akaunnhsani2006
 
Modul Ajar Informatika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaAbdiera
 
KISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docx
KISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docxKISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docx
KISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docxjohan effendi
 
Perbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdf
Perbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdfPerbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdf
Perbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdfAgungNugroho932694
 
Jaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdf
Jaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdfJaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdf
Jaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdfHendroGunawan8
 
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdfEstetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdfHendroGunawan8
 
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptx
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptxSBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptx
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptxFardanassegaf
 
Hakikat Penciptaan Manusia - Al-Quran Hadits
Hakikat Penciptaan Manusia - Al-Quran HaditsHakikat Penciptaan Manusia - Al-Quran Hadits
Hakikat Penciptaan Manusia - Al-Quran HaditsBismaAdinata
 
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukanPLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukanssuserc81826
 
Gandum & Lalang (Matius......13_24-30).pptx
Gandum & Lalang (Matius......13_24-30).pptxGandum & Lalang (Matius......13_24-30).pptx
Gandum & Lalang (Matius......13_24-30).pptxHansTobing
 
PPT Hukum Adat Keberadaan Hukum Adat Di Kehidupan Masyarakat.pdf
PPT Hukum Adat Keberadaan Hukum Adat Di Kehidupan Masyarakat.pdfPPT Hukum Adat Keberadaan Hukum Adat Di Kehidupan Masyarakat.pdf
PPT Hukum Adat Keberadaan Hukum Adat Di Kehidupan Masyarakat.pdfSBMNessyaPutriPaulan
 
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...Riyan Hidayatullah
 
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdf
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdfAKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdf
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdfHeriyantoHeriyanto44
 
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...NiswatuzZahroh
 
PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............
PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............
PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............SenLord
 
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptx
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptxUNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptx
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptxFranxisca Kurniawati
 
Mata Kuliah Etika dalam pembelajaran Kristen.pptx
Mata Kuliah Etika dalam pembelajaran Kristen.pptxMata Kuliah Etika dalam pembelajaran Kristen.pptx
Mata Kuliah Etika dalam pembelajaran Kristen.pptxoperatorsttmamasa
 
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdfWahyudinST
 
Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdf
Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdfAminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdf
Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdfAminullah Assagaf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]Abdiera
 

Kürzlich hochgeladen (20)

Modul persamaan perakaunan prinsip akaun
Modul persamaan perakaunan prinsip akaunModul persamaan perakaunan prinsip akaun
Modul persamaan perakaunan prinsip akaun
 
Modul Ajar Informatika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
KISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docx
KISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docxKISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docx
KISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docx
 
Perbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdf
Perbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdfPerbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdf
Perbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdf
 
Jaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdf
Jaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdfJaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdf
Jaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdf
 
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdfEstetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdf
Estetika Humanisme Diskusi Video Sesi Ke-1.pdf
 
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptx
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptxSBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptx
SBM_Kelompok-7_Alat dan Media Pembelajaran.pptx
 
Hakikat Penciptaan Manusia - Al-Quran Hadits
Hakikat Penciptaan Manusia - Al-Quran HaditsHakikat Penciptaan Manusia - Al-Quran Hadits
Hakikat Penciptaan Manusia - Al-Quran Hadits
 
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukanPLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
PLaN & INTERVENSI untuk sekolah yang memerlukan
 
Gandum & Lalang (Matius......13_24-30).pptx
Gandum & Lalang (Matius......13_24-30).pptxGandum & Lalang (Matius......13_24-30).pptx
Gandum & Lalang (Matius......13_24-30).pptx
 
PPT Hukum Adat Keberadaan Hukum Adat Di Kehidupan Masyarakat.pdf
PPT Hukum Adat Keberadaan Hukum Adat Di Kehidupan Masyarakat.pdfPPT Hukum Adat Keberadaan Hukum Adat Di Kehidupan Masyarakat.pdf
PPT Hukum Adat Keberadaan Hukum Adat Di Kehidupan Masyarakat.pdf
 
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...
 
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdf
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdfAKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdf
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdf
 
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
 
PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............
PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............
PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............
 
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptx
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptxUNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptx
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptx
 
Mata Kuliah Etika dalam pembelajaran Kristen.pptx
Mata Kuliah Etika dalam pembelajaran Kristen.pptxMata Kuliah Etika dalam pembelajaran Kristen.pptx
Mata Kuliah Etika dalam pembelajaran Kristen.pptx
 
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
 
Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdf
Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdfAminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdf
Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]
 

RPP Ikan Mas

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan : MAN 2 MODEL BANJARMASIN Mata Pelajaran : PRAKARYA DAN KEWIRAUSAHAAN(PERTANIAN) Kelas / Semester : X / Semester 1 Materi Pokok : Membesarkan Ikan Secara Monokultur Alokasi waktu : 2 X 45 menit A. KOMPETENSI INTI 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia 3. Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah 4. Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri serta bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan B. Kompetensi Dasar dan Indikator 1.1 Menghayati keberhasilan dan kegagalan wirausahawan dan keberagaman produk budidaya di wilayah setempat dan lainnya sebagai anugerah Tuhan 2.1 Menunjukkan motivasi internal dan peduli lingkungan dalam menggali informasi tentang keberagaman produk budidaya dan kewirausahaan di wilayah setempat dan lainnya 2.2 Menghayati perilaku jujur, percaya diri, dan mandiri dalam memperkenalkan produk budidaya di wilayah setempat dan lainnya dan menerap kan wirausaha 2.3 Menghayati sikap bekerjasama, gotong royong, bertoleransi, disiplin, bertanggung jawab, kreatif dan inovatif dalam memahami kewirausahaan dan melaksanakan budidaya di wilayah setempat dan lainnya dengan memperhatika estetika produk akhir untuk membangun semangat usaha 3. 1 Memahami teknik penebaran benih ikan Indikator 3.1.1 Memahami prinsip pemilihan benih ikan 3.1.2 Memahami prinsip pengangkutan benih ikan 3.1.3 Memahami kaidah padat penebaran benih 3.1.4 Memahami prinsip aklimatisasi 4.1 Melaksanakan penebaran benih ikan Indikator 4.1.1 Memilih benih ikan yang baik 4.1.2 Mengangkut benih ikan
  • 2. 4.1.3 Menghitung padat penebaran benih yang optimal 4.1.4 Melepas benih ikan D. Tujuan Pembelajaran Setelah mengamati, menanya, menalar, mencoba, dan mengomunikasikan teknik penebaran benih ikan, siswa dapat : 1. menunjukan rasa syukur atas anugerah Tuhan akan keberagaman produk budidaya di wilayah setempat dan lainnya 2. mengetahui ciri benih ikan yang baik berdasarkan morfologi ukuran secara jujur, peduli dan sopan serta tanggung jawab 3. mengenali macam-macam metode pengangkutan secara jujur, bertanggung jawab, disilin, responsif dan pro-aktif 4. mengetahui cara menghitung padat penebaran benih ikan yang optimal secara jujur, bertanggung jawab, disilin, responsif dan pro-aktif 5. mengetahui cara dan waktu melepas benih ikan secara jujur, jujur, bertanggung jawab, disiplin, responsif dan pro-aktif 6. memilih benih ikan yang baik secara jujur, bertanggung jawab, disiplin, responsif dan pro- aktif 7. mengangkut benih ikan secara jujur, bertanggung jawab, disiplin, responsif dan pro-aktif 8. menghitung padat penebaran benih ikan secara jujur, bertanggung jawab, disiplin, responsif dan pro-aktif 9. melepas benih ikan secara jujur, bertanggung jawab, disiplin, responsif dan pro-aktif E. Materi BENIH IKAN MAS Untuk memperoleh benih ikan yang baik harus dilakukan seleksi benih. Secara morfologi, kualitas benih ikan dapat dilihat dari warna, postur tubuh (ukuran ideal), bentuk badan, gerakan renang dan keadaan fisik tubuh. Sedangkan secara genetis, benih ikan sangat ditentukan oleh kualitas induknya. Secara genetika induk yang baik akan menghasilkan keturunan yang sebagian besar sama atau identik dengan induknya. Kualitas induk yang baik dapat dilihat dari kurva pertumbuhan dan keadaan fisiknya. Secara umum dilihat dari penampilan, benih yang sehat ditandai dengan: keadaan fisik tubuh tidak cacat, sisik teratur rapi dan tidak kaku, sirip lengkap dan proporsional, sigap dan gesit. Untuk kualifikasi benih masing-masing jenis ikan berbeda, dalam modul ini akan diuraikan tuntas kualifikasi benih ikan mas. Benih ikan mas yang baik, untuk dibesarkan sebagai ikan konsumsi dapat diamati dari pertumbuhan dan kesehatannya terutama pada periode pemeliharaan benih tahap pertama yang menghasilkan benih berukuran 2 - 3 cm dan periode pemeliharaan produksi gelondongan yang menghasilkan benih berukuran 8 – 12 cm. PENGANGKUTAN BENIH IKAN MAS Dalam usaha pengembangan usaha budi daya ikan, khususnya ikan air tawar akan dapat berkembang dengan baik apabila di daerah tersebut dapat di produksi benih ikan sendiri. Namun karena kondisi air (kualitasnya) yang tidak memiliki persyaratan untuk usaha pembenihan, maka daerah-daerah tertentu hanya memungkinkan untuk pembesaran ikan saja. untuk itu keperluan akan
  • 3. benih harus didatangkan dari daerah penghasil benih. Dengan demikian perlu dipikirkan cara-cara pengangkutan yang praktis dan efisien agar tujuan dari pengangkutan tercapai. A. Faktor yang mempengaruhi pengangkutan Faktor-faktor yang perlu diperhatikan dalam pengangkutan, khususnya yang menyangkut kualitas air adalah: 1. Suhu Suhu merupakan faktor yang penting dalam pengangkutan benih, baik benih ikan, udang atau bandeng. Suhu air normal untuk pengangkutan adalah sekitar 20oC, perubahan suhu udara sekeliling akan mempengaruhi suhu air dimana ikan berada. Kenaikan suhu tersebut erat kaitannya dengan kecepatan metabolisme sehingga kelarutan 02 akan menurun. Sehubungan dengan faktor suhu tersebut, sebaiknya dalam pengangkutann kita tidak menggunakan alat-alat yang terbuat dari aluminium atau seng, karena mudah menghisap panas dari luar. Pergunakan alat angkut yang tidak mudah menghantarkan panas, seperti: kantong plastik, jerigen plastik dan keramba dari bambu. 2. Kadar oksigen Kebutuhan oksigen untuk ikan besar dan ikan kecil berbeda, hal ini didasarkan atas perbedaan permukaan insangnya. Untuk ikan besar permukaan insangnya lebih luas apabila dibandingkan dengan ikan kecil, sehingga oksigen yang diperlukan relatif lebih banyak dibandingkan ikan kecil. Tetapi apabila dibandingkan dalam satuan berat yang sama ikan besar lebih sedikit membutuhkan oksigen dari pada ikan-ikan kecil. Untuk mempertahankan kadar oksigen selama pengangkutan, karena adanya respirasi dari ikan yang diangkut maka harus diusahakan penambahan oksigen dari luar yaitu dengan cara: a. Menggoyang-goyang air dalam wadah pengangkutan untuk pengangkutan secara terbuka b. Memberi aerasi selama pengangkutan c. Memberi gas O2l untuk pengangkutan secara tertutup pH dan Daya Mengikat Asam (DMA) Pada akhir pengangkutan kadar pH akan turun sifat air menjadi asam hal ini disebabkan meningkatnya kadar CO2 dan juga banyaknya kotoran yang menyebabkan kadar DMA meningkat. Makin besar DMA maka makin turun nilai pH sehingga air menjadi asam. lkan tahan dalam pengangkutan pada pH air + 6,3 -7,6. Untuk mencegah goncangan pH dan menetralisir sifat racun dari kotorankotoran ikan yang dikeluarkan selama pengangkutan, maka dapat diatasi dengan penambahan larutan buffer yang berupa natrium monohydrogen phospat (Na2 HPOa). Ukuran dan Jenis lkan Ketentuan ikan yang berukuran kecil sangat berbeda dengan ikan yang berukuran besar selama dalam pengangkutan, sehingga ukuran ikan akan sangat menentukan dalam proses pengangkutan. Jenis ikan erat kaitannya dengan sifaUkebiasaan makan. lkan-ikan yang di alam bebas mempunyai pergerakan yang aktif dan suka menentang air dalam 3. 4. F. Metode
  • 4. • Pendekatan : sceintifik • Metode : curah pendapat, diskusi, dan penugasan • Model pembelajaran : project based learning G. Media, Alat, dan Sumber Belajar Media : Modul, LKS, Power Point, Video Pembelajaran, Kolam Ikan Alat : LCD, DVD, Alat Tangkap, Jaring Sumber Belajar • Modul Penebaran Benih Ikan secara Monokultur. 1997. Jakarta: Kemendikbud. H. Langkah-Langkah Pembelajaran Pertemuan Pertama Pendahuluan (10 menit) 1. Salah seorang siswa memimpin berdoa. 2. Mengondisikan siswa (presensi, menanyakan keadaan, menanyakan kesiapan siswa). 3. Curah pendapat tentang manfaat budidaya ikan dalam kehidupan sehari-hari. 4. Mengekspresikan rasa syukur atas keberagaman produk budidaya. 5. Menyampaikan tujuan pembelajaran. 6. Menyepakati kegiatan yang akan dilakukan. Inti (60 menit) Mengamati • Siswa mengidentifikasi ciri benih ikan yang baik dan jelek • Siswa mengamati metode pengangkutan • Siswa mengamati teknik pelepasan benih Menanya • Siswa mempertanyakan dasar pemilihan benih ikan yang baik dan jelek • Siswa mempertanyakan metode pengangkutan yang tepat • Siswa mempertanyakan aspek apa saja yang harus diperhatikan saat pelepasan benih Mengeksplorasi • Siswa menemukan ciri benih yang baik, metode pengangkutan yang tepat, dan prinsip aklimatisasi sehingga mampu melaksanakan penebaran benih Mengasosiasi • Siswa mendiskusikan dan menyimpulkan hasil temuan terkait dengan teknik penebaran benih ikan Mengomunikasikan • Siswa membacakan hasil diskusi tentang teknik penebaran benih ikan • Siswa mempresentasikan cara memilih benih, metode pengangkutan, dan teknik pelepasan benih Penutup (10 menit) 1. Membuat rangkuman 2. Melakukan refleksi, misalnya mereviu bagian mana yang perlu dijelaskan lebih lanjut. 3. Mencatat informasi tentang tugas untuk pertemuan kedua, yaitu cara memberi pakan. 4. Mencatat bahwa pada pertemuan kedua akan didiskusikan hasil temuan dari tiap siswa. 5. Salah seorang siswa memimpin berdoa untuk mengakhiri pembelajaran.
  • 5. I. PENILAIAN Penilaian Sikap No Nama Kriteria Jumlah Nilai Rerata Kategori Disiplin Kekompakkan Toleransi Kerja sama 1 Tomblok 4 3 2 3 12 3 B 2 Tuminem 3 Sagiyo 4 Sukino 5 6 Rubrik Penilaian • Disiplin : (1) dinilai 4 apabila datang tepat waktu, mengikuti pelajaran penuh perhatian, tidak mengganggu teman, membawa peralatan dengan lengkap (2) dinilai 3 apabila datang tepat waktu, mengikuti pelajaran penuh perhatian, tidak menganggu teman (3) dinilai 2 apabila datang tepat waktu, mengikuti pelajaran penuh perhatian (4) dinilai 1 apabila mengikuti pelajaran penuh perhatian • Kekompakkan : (1) dinilai 4 apabila datang tepat waktu, mengikuti pelajaran penuh perhatian, tidak mengganggu teman, membawa peralatan dengan lengkap (2) dinilai 3 apabila datang tepat waktu, mengikuti pelajaran penuh perhatian, tidak menganggu teman (3) dinilai 2 apabila datang tepat waktu, mengikuti pelajaran penuh perhatian (4) dinilai 1 apabila mengikuti pelajaran penuh perhatian Penilaian hasil Indicator pencapaian Kompetensi Teknik penilaian Bentuk penilaian Instrument Mengetahui ciri benih ikan yang baik Tes Isian Mengenali macam- macam metode pengangkutan Tes Isian Mengetahui cara menghitung padat penebaran benih ikan Tes Isian Memilih benih ikan yang baik Unjuk kerja Praktik Mengangkut benih ikan Unjuk kerja Praktik Melepas benih ikan Unjuk kerja Praktik
  • 6. LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP Mata Pelajaran : Prakarya dan Kewirausahaan Kelas/Semester : X/1 Tahun Pelajaran : 2013/2014 Waktu Pengamatan : 2 x 45 ( 1 x pertemuan ) Bubuhkan tanda √ pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan. No Nama Siswa Sikap jujur Tanggung jawab disiplin Percaya diri K B B S B K B B S B K B B S B K B B S B 1 2 Keterangan KB : Kurang baik B : Baik SB : Sangat baik Indikator sikap aktif dalam pembelajaran. 1. Kurang baik jika menunjukkan sama sekali tidak ambil bagian dalam pembelajaran 2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha ambil bagian dalam pembelajaran tetapi belum konsisten 3. Sangat baik jika menunjukkan sudah ambil bagian dalam menyelesaikan tugas kelompok secara terus menerus dan konsisten Indikator sikap bekerjasama dalam kegiatan kelompok. 1. Kurang baik jika sama sekali tidak berusaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok. 2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok tetapi masih belum ajeg/konsisten. 3. Sangat baik jika menunjukkan adanya usaha bekerjasama dalam kegiatan kelompok secara terus menerus dan ajeg/konsisten. Indikator sikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif. 1. Kurang baik jika sama sekali tidak bersikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif. 2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif tetapi masih belum konsisten. 3. Sangat baik jika menunjukkansudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif secara terus menerus dan konsisten. Indikator sikap kreatif terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif.
  • 7. 1. Kurang baik jika sama sekali tidak memunculkan ide terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif. 2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk memunculkan ide terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif tetapi masih belum konsisten. 3. Sangat baik jika menunjukkansudah ada usaha untuk memunculkan ide terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif secara terus menerus dan konsisten. LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN KETERAMPILAN Mata Pelajaran : Prakarya dan Kewirausahaan Kelas/Semester : X/1 Tahun Pelajaran : 2013/2014 Waktu Pengamatan : 4 x 45 ( 2 x pertemuan ) Bubuhkan tanda √ pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan. Keterangan A. Memilih benih ikan 1. Memilih benih ikan tidak sesuai dengan morfologi ukuran (bentuk, warna dan gerakan ekor) 2. Memilih benih ikan yang bentuknya sesuai namun warna dan gerakan ekor tidak diperhatikan 3. Memilih benih ikan yang bentuk dan warna sesuai namun gerakan ekor tidak diperhatikan 4. Memilih benih ikan yang bentuk, warna dan gerakan ekornya sesuai B. Mengangkut benih ikan 1. Mengangkut benih ikan tanpa memperhatikan faktor dan cara yang digunakan tidak tepat 2. Mengangkut benih ikan dengan memperhatikan faktor namun cara yang digunakan tidak tepat 3. Mengangkut benih ikan kurang memperhatikan faktor namun cara yang digunakan tepat 4. Mengangkut benih ikan dengan memperhatikan faktor dan cara yang digunakan tepat C. Menghitung padat tebar benih 1. Menghitung padat tebar benih tanpa memperhatikan jumlah benih yang optimal, cara menghitung dan luas kolam 2. Menghitung padat tebar benih dengan memperhatikan jumlah benih yang optimal namun cara menghitung dan luas kolam tidak diperhatikan 3. Menghitung padat tebar benih dengan memperhatikan jumlah benih yang optimal dan cara N o Nama Siswa Memilih benih Mengangkut benih Menghitung padat tebar benih Melepas benih 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3
  • 8. menghitung namun tidak memperhatikan luas kolam 4. Menghitung padat tebar benih dengan memperhatikan jumlah benih yang optimal, cara menghitung dan luas kolam D. Menebar benih 1. Menebar benih tanpa memperhatikan prinsip aklimatisasi, cara, dan waktu yang tepat 2. Menebar benih dengan memperhatikan prinsip aklimatisasi namun cara dan waktu tidak tepat 3. Menebar benih dengan memperhatikan prinsip aklimatisasi dan waktu penebaran namun caranya tidak tepat 4. Menebar benih dengan memperhatikan prinsip aklimatisasi, cara, dan waktu yang tepat Soal Latihan 1. Benih ikan yang ditebar ukurannya perlu seragam agar pertumbuhannya seimbang dan merata sehingga produksinya tinggi. 2. Secara umum dilihat dari penampilannya benih yang sehat ditandai dengan: a. Keadaan fisik tubuh tidak cacat b. Sisik teratur rapi dan tidak kaku c. Sirip lengkap dan proporsional d. Sigap dan gesit 3. Ciri-ciri benih ikan mas yang sehat ukuran gelondongan adalah: a. Bentuk badan gemuk dan tebal b. Warna bagian perut kuning tua, punggung kelabu kehijauan dan ekor terang bersinar c. Pergerakan lincah dan gesit.