SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
Download to read offline
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah              : MA Asy-Syafi’iyyah Jatibarang - Brebes
Mata Pelajaran       : TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
Kelas / Semester     : X / I (Satu)
Standar Kompetensi   : 1. Melakukan Operasi Dasar Komputer
Kompetensi Dasar     : 1.1. Mengaktifkan dan mematikan komputer sesuai dengan prosedur
Alokasi Waktu        : 2 Jam Pelajaran (1 x tatap muka)
Tatap muka ke        :1

A. TUJUAN PEMBELAJARAN :
   1. Siswa dapat menceritakan sejarah dan perkembangan komputer
   2. Siswa dapat menjelaskan pengertian booting, warm boot dan coold boot dan memperagakannya.
   3. Siswa dapat memperagkan cara mematikan komputer dengan prosedur yang benar
B. MATERI AJAR :
   1. Sejarah Perkembangan Komputer
   2. Cold Boot dan Warm Boot
C. METODE PEMBELAJARAN :
   1. Membaca buku dengan cermat
   2. Diskusi dan Presentasi
   3. Demonstrasi
   4. Tanya jawab
D. LANGKAH –LANGKAH PEMBELAJARAN :
   1. Pendahuluan
      a. Memberi salam dan memulai pelajaran dengan membaca basmalah dan berdoa
      b. Mengecek kehadiran siswa
      c. Melakukan apresiasi dengan meminta salah seorang siswa untuk menjelaskan operasi dasar
          komputer secara singkat
      d. Motivasi
           Apakah kalian sudah mengetahui tentang operasi dasar komputer ?
           Peserta didik diminta untuk berfikir sejenak tentang operasi dasar komputer, lalu ditanya :
              “Apakah kalian pernah mempraktikkan operasi dasar komputer ?”
      e. Guru menginformasikan tujuan pembelajaran
   2. Kegiatan Inti
      a. Eksplorasi
          Dalam kegiatan ini guru :
           Mempersiapkan peserta didik untuk kegiatan pembelajaran
           Menggunakan media pembelajaran dan sumber belajar lain.
           Menjelaskan secara singkat tentang : Sejarah perkembangan komputer; Pengertian booting,
              cold boot dan warm boot; serta Menghubungkan kabel ke port yang sesuai dengan benar.
      b. Elaborasi
          Dalam kegiatan ini guru :
           Memfasilitasi peserta didik dalam pemberian tugas / diskusi untuk memecahkan ide baru
           Memberi kesempatan berfikir, menganalisis, problem solving dan bertindak tanpa rasa malu
           Membagi peserta didik menjadi tiga kelompok. (Setiap anggota (siswa) pada masing-masing
              kelompok dibagi tugas untuk membaca buku-buku sumber belajar secara mandiri dengan
              cermat dan menjaga kondusifitas)
              1) Kelompok 1       : Sejarah Perkembangan Komputer
              2) Kelompok 2       : Pengertian Booting, Cold Boot dan Warm Boot
              3) Kelompok 3       : Menghubungkan kabel ke port yang sesuai dengan benar
           Menugaskan setiap siswa di masing-masing kelompok membuat laporan hasil telaahnya.
           Menunjuk salah seorang siswa mewakili setiap kelompok mempresentasikan laporannya
              dan para siswa kelompok lain memberikan tanggapan dengan kritis. (nilai karakter yang
              dapat ditanamkan melalui kegiatan di atas : mentalitas, kritis, demonstratif dan demokratis)
           Memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi siswa
      c. Konfirmasi
           Guru bertanya jawab dari hasil diskusi tentang hal-hal yang belum diketahui
           Guru bersama dengan siswa menyimpulkan pelajaran dan melakukan penilaian singkat
   3. Penutup
      a. Refleksi : peserta didik diajak untuk berfikir dan memahami operasi dasar komputer.
      b. Guru menginformasikan kepada peserta didik pertemuan berikutnya mempelajari menggunakan
          perangkat lunak beberapa program aplikasi
      c. Memberi tugas siswa untuk mencari artikel yang berkaitan dengan operasi dasar komputer
          dengan mencantumkan referensi / alamat website jika dari internet.
      d. Berdoa untuk mengakhiri pelajaran.
E. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN :
   1. Perangkat Komputer dan Akses Internet
   2. Buku ajar (e-book) TIK SMA Kelas X Semester I (Saruri, 2008, TIK SMA Kelas X Semester I Jakarta
      : Kementrian Negara Riset Dan Teknologi)
   3. Buku ajar (paket) TIK SMA untuk Kelas X
   4. Modul Pembelajaran TIK X (Tim Penyusun MGMP TIK MA Kab. Brebes, 2011)
   5. Buku LKS TIK Kelas X (Tim Penyusun, 2010, TIK Kelas X, Klaten : CV. Gema Nusa)
6. Artikel-artikel tentang Operasi Dasar Komputer dari internet :
        http://id.wikipedia.org/wiki
        http://www.ilmukomputer.com/teknologi-informasi-dalam-dunia-pendidikan-di-indonesia/
F. PENILAIAN
       INDIKATOR            TEKNIK        BENTUK                           CATATAN
        PENILAIAN          PENILAIAN INSTRUMEN                            BUTIR SOAL
     Sejarah               Tes lisan    Daftar soal   1. Tuliskan secara singkat sejarah
     Perkembangan                       uraian              perkembangan komputer !
     Komputer              Tes tulis    Soal pilihan  2. Di bawah ini adalah faktor yang
                                        ganda               menyebabkan teknologi komputer
                                                            berkembang sangat pesat, kecuali….
                                                            a. globalisasi    d. harganya murah
                                                            b. pasar bebas e. stagnasi ekonomi
                                                            c. mudah mendapatkannya
                                                      3. Apa yang dimaksud dengan PC….
                                                            a. post komputer     d. personal komputer
                                                            b. piranti komputer e. Perangkat
                                                            Komputer dan Akses Internet
                                                            c. perkembangan komputer
     Pengertian            Tes lisan    Daftar soal   1. Jelaskan langkah-langkah menghidupkan
     Booting, Cold                      uraian              komputer dengan benar !
     Boot dan Warm                                    2. Proses menyalakan komputer dengan cara
     Boot                  Tes tulis    Soal pilihan        menekan tombol power ke posisi ON pada
                                        ganda               casing merupakan booting….
                                                            a. cold booting    d. BIOS
                                                            b. warm booting e. Defragmenter
                                                            c. plug and play
                                                      3. Proses menyalakan komputer kembali pada
                                                            saat komputer masih menyala dengan cara
                                                            menekan tombol CTRL+ALT+DEL
                                                            merupakan proses….
                                                            a. cold booting    d. BIOS
                                                            b. warm booting e. Defragmenter
                                                            c. plug and play
     Menghubungkan         Tes lisan    Daftar soal   1. Dibutuhkan berapa kabel-kah yang harus
     kabel ke port                      uraian              terpasang sehingga komputer dapat
     yang sesuai           Tes tulis    Soal pilihan        dinyalakan….
     dengan benar                       ganda         2. Kabel keyboard ditunjukan dengan warna....
                                                            a. merah          d. ungu
                                                            b. kuning          e. cokelat
                                                            c. hijau
                                                      3. Kabel mouse ditunjukan dengan warna….
                                                            a. merah          d. ungu
                                                            b. kuning          e. cokelat
                                                            c. hijau
                           Self         Skala Rikert  Setelah mengikuti pelajaran ini, seberapa baik
                           Assesment                  kalian dalam beberapa hal berikut ini, silanglah :
                                                      1 untuk BELUM BAIK
                                                      2 untuk CUKUP BAIK
                                                      3 untuk BAIK, dan
                                                      4 untuk SANGAT BAIK

                                                        1. Pemahaman tentang operasi dasar komputer
                                                                                          1 2 3 4
                                                        2. Rasa percaya diri dalam mengemukakan
                                                           pendapat                       1 2 3 4
                                                        3. Kemandirian kalian dalam berdiskusi
                                                                                          1 2 3 4
                                                        4. Kesantunan dalam mengemukakan pendapat
                                                                                          1 2 3 4
                                                        5. Berfikir logis dan kritis
                                                                                          1 2 3 4

                                                     Jatibarang, Juli 2011
Mengetahui                                           Guru Mapel TIK
Kepala MA Asy Syafi’iyyah




Siti Aminah, S.Pd                                    M. Ircham Arifudin, SHI.
SILABUS
                                                         Sekolah                    : MA Asy-Syafi’iyyah Jatibarang - Brebes
                                                         Mata Pelajaran             : TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi)
                                                         Kelas / Semester           : X / I (Satu)
                                                         Alokasi Waktu              : 2 jam Pelajaran (1 x tatap muka)
                                                         Tatap muka ke              :1
                                                 Standar Kompetensi                 : 1.   Melakukan Operasi Dasar Komputer
                                                                                                                                        Penilaian                          Sumber
Kompetensi         Materi                           Kegiatan Pembelajaran                                                                                    Alokasi
                                                                                                      Ranah      Indikator                      Contoh                   dan media       karakter
  Dasar         Pembelajaran                                                                                                  Teknik Bentuk                  waktu
                                             Guru                               Siswa                                                         Instrumen                 pembelajaran
1.1.             Sejarah      1. Eksplorasi                       1. Eksplorasi                      Kognitif Sejarah        Tes    Uraian Tuliskan         2 x 45     Buku-buku     Mentalitas
Mengaktifkan      Perkemban       Menjelaskan secara                 Mendengarkan penjelasan                 Perkembangan   tulis         secara singkat   menit        yang
dan               gan               singkat tentang materi              guru tentang materi                    Komputer                     sejarah                       relevan      Kritis
mematikan         Komputer          pembelajaran                        pembelajaran                                                        perkembangan                  mambahas
komputer         Pengertian   2. Elaborasi                        2. Elaborasi                                                             komputer !                    operasi      Demonstratif
sesuai dengan     Booting         Menugaskan siswa untuk             siswa membaca dan                      Pengertian      Tes    Uraian Jelaskan                      dasar
prosedur         Cold Boot         membaca dan menelaah                menelaah secara mandiri               Booting,        tulis         langkah-                      komputer     Demokratis
                  dan Warm          berbagai literature tentang         berbagai literature tentang           Cold Boot dan                 langkah
                  Boot              operasi dasar komputer.             operasi dasar komputer.               Warm Boot                     menghidupkan                Seperangkat
                                  Membagi siswa ke dalam             Secara berkelompok siswa                                             komputer                     Komputer
                                    kelompok untuk berdiskusi           berdiskusi tentang:                                                 dengan benar!                dan Akses
                                    tentang:                            - Sejarah Perkembangan                Menghubungk     Tes    Uraian Dibutuhkan                   Internet
                                    - Sejarah Perkembangan                 Komputer                           an kabel ke     tulis         berapa kabel-
                                       Komputer                         - Pengertian Booting, Cold            port yang                     kah yang
                                    - Pengertian Booting, Cold             Boot dan Warm Boot                 sesuai dengan                 harus
                                       Boot dan Warm Boot               - Menghubungkan kabel                 benar                         terpasang
                                    - Menghubungkan kabel                  ke port yang sesuai                                              sehingga
                                       ke port yang sesuai                 dengan benar                                                     komputer
                                       dengan benar                3. Konfirmasi                                                            dapat
                               3. Konfirmasi                          Bertanya jawab dengan                                                dinyalakan….
                                  Bertanya jawab dari hasil            Guru dari hasil diskusi
                                    diskusi tentang hal-hal             tentang hal-hal yang belum
                                    yang belum diketahui                diketahui
                                  Bersama-sama dengan                Bersama-sama dengan
                                    siswa menyimpulkan                  guru menyimpulkan
                                    pelajaran                           pelajaran
                                  Melakukan penilaian                Menjawab soal-soal yang
                                    singkat (contoh : tes lisan,        diberikan oleh guru.
                                    kuesioner, dsb.)
Rpp kls x smt 1   baru

More Related Content

Viewers also liked

Viewers also liked (20)

Sistema nervioso central
Sistema nervioso centralSistema nervioso central
Sistema nervioso central
 
PresentacióN2
PresentacióN2PresentacióN2
PresentacióN2
 
Morte e vida_severina
Morte e vida_severinaMorte e vida_severina
Morte e vida_severina
 
Ticc
TiccTicc
Ticc
 
Guia 2,3,4,5 de jimdo
Guia 2,3,4,5 de jimdoGuia 2,3,4,5 de jimdo
Guia 2,3,4,5 de jimdo
 
A educação para quilombolas
A educação para quilombolasA educação para quilombolas
A educação para quilombolas
 
Impressionismo
ImpressionismoImpressionismo
Impressionismo
 
Interfaces senciveis a toque
Interfaces senciveis a toqueInterfaces senciveis a toque
Interfaces senciveis a toque
 
Cámaras Web
Cámaras WebCámaras Web
Cámaras Web
 
Ficha de inscrição
Ficha de inscriçãoFicha de inscrição
Ficha de inscrição
 
BRIEF- seminar pub
BRIEF- seminar pub BRIEF- seminar pub
BRIEF- seminar pub
 
Trainersessie sep final 2011
Trainersessie sep final 2011Trainersessie sep final 2011
Trainersessie sep final 2011
 
Mai Thanh Bằng
Mai Thanh BằngMai Thanh Bằng
Mai Thanh Bằng
 
V22n4a06
V22n4a06V22n4a06
V22n4a06
 
Cerrando circulos
Cerrando circulosCerrando circulos
Cerrando circulos
 
Technology in english classes
Technology in english classesTechnology in english classes
Technology in english classes
 
Arabella brochure
Arabella brochureArabella brochure
Arabella brochure
 
Tvcc analisi immagini
Tvcc analisi immaginiTvcc analisi immagini
Tvcc analisi immagini
 
Hamlet 2
Hamlet 2Hamlet 2
Hamlet 2
 
Accenture innovation awards 2011 - financial services - concept - share2start
Accenture innovation awards 2011 - financial services - concept -  share2startAccenture innovation awards 2011 - financial services - concept -  share2start
Accenture innovation awards 2011 - financial services - concept - share2start
 

Similar to Rpp kls x smt 1 baru

Similar to Rpp kls x smt 1 baru (20)

Soal to 1 tik 2012 + kunci
Soal to 1 tik 2012 + kunciSoal to 1 tik 2012 + kunci
Soal to 1 tik 2012 + kunci
 
TIK SMA soal ulangan
TIK SMA soal ulanganTIK SMA soal ulangan
TIK SMA soal ulangan
 
Trayout 2012 tkj
Trayout 2012 tkjTrayout 2012 tkj
Trayout 2012 tkj
 
Tik x; rpp
Tik x; rppTik x; rpp
Tik x; rpp
 
Kisi fb x
Kisi fb xKisi fb x
Kisi fb x
 
TIK SMA soal ulangan
TIK SMA soal ulanganTIK SMA soal ulangan
TIK SMA soal ulangan
 
Soal un produktif tkj 2014 paket_b
Soal un produktif tkj 2014 paket_bSoal un produktif tkj 2014 paket_b
Soal un produktif tkj 2014 paket_b
 
Soal_un_produktif_tkj_2014_paket_b
Soal_un_produktif_tkj_2014_paket_bSoal_un_produktif_tkj_2014_paket_b
Soal_un_produktif_tkj_2014_paket_b
 
Soal uh tik ix
Soal uh tik ixSoal uh tik ix
Soal uh tik ix
 
Pas ganjil xi f4pg
Pas ganjil xi f4pgPas ganjil xi f4pg
Pas ganjil xi f4pg
 
10 SOAL TIK 11.b.docx
10 SOAL TIK 11.b.docx10 SOAL TIK 11.b.docx
10 SOAL TIK 11.b.docx
 
Soal_un_produktif_tkj_2014_paket_a
Soal_un_produktif_tkj_2014_paket_aSoal_un_produktif_tkj_2014_paket_a
Soal_un_produktif_tkj_2014_paket_a
 
Soal un produktif tkj 2014 paket_a
Soal un produktif tkj 2014 paket_aSoal un produktif tkj 2014 paket_a
Soal un produktif tkj 2014 paket_a
 
Soal n jwbn tik 10 1
Soal n jwbn tik 10 1Soal n jwbn tik 10 1
Soal n jwbn tik 10 1
 
SOAL UAS TIK IX SMP 2011-2012
SOAL UAS TIK IX SMP 2011-2012SOAL UAS TIK IX SMP 2011-2012
SOAL UAS TIK IX SMP 2011-2012
 
Rpp kd 2.1 tik 7
Rpp kd 2.1 tik 7Rpp kd 2.1 tik 7
Rpp kd 2.1 tik 7
 
Plugin modul%20 pengenalan%20windows
Plugin modul%20 pengenalan%20windowsPlugin modul%20 pengenalan%20windows
Plugin modul%20 pengenalan%20windows
 
Latihan Soal Komputer Tingkat III AK/Ap
Latihan Soal Komputer Tingkat III AK/ApLatihan Soal Komputer Tingkat III AK/Ap
Latihan Soal Komputer Tingkat III AK/Ap
 
Rpp kd 2.2 tik 7
Rpp kd 2.2 tik 7Rpp kd 2.2 tik 7
Rpp kd 2.2 tik 7
 
Soal us kkpi 2014
Soal us kkpi 2014Soal us kkpi 2014
Soal us kkpi 2014
 

Rpp kls x smt 1 baru

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Sekolah : MA Asy-Syafi’iyyah Jatibarang - Brebes Mata Pelajaran : TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi) Kelas / Semester : X / I (Satu) Standar Kompetensi : 1. Melakukan Operasi Dasar Komputer Kompetensi Dasar : 1.1. Mengaktifkan dan mematikan komputer sesuai dengan prosedur Alokasi Waktu : 2 Jam Pelajaran (1 x tatap muka) Tatap muka ke :1 A. TUJUAN PEMBELAJARAN : 1. Siswa dapat menceritakan sejarah dan perkembangan komputer 2. Siswa dapat menjelaskan pengertian booting, warm boot dan coold boot dan memperagakannya. 3. Siswa dapat memperagkan cara mematikan komputer dengan prosedur yang benar B. MATERI AJAR : 1. Sejarah Perkembangan Komputer 2. Cold Boot dan Warm Boot C. METODE PEMBELAJARAN : 1. Membaca buku dengan cermat 2. Diskusi dan Presentasi 3. Demonstrasi 4. Tanya jawab D. LANGKAH –LANGKAH PEMBELAJARAN : 1. Pendahuluan a. Memberi salam dan memulai pelajaran dengan membaca basmalah dan berdoa b. Mengecek kehadiran siswa c. Melakukan apresiasi dengan meminta salah seorang siswa untuk menjelaskan operasi dasar komputer secara singkat d. Motivasi  Apakah kalian sudah mengetahui tentang operasi dasar komputer ?  Peserta didik diminta untuk berfikir sejenak tentang operasi dasar komputer, lalu ditanya : “Apakah kalian pernah mempraktikkan operasi dasar komputer ?” e. Guru menginformasikan tujuan pembelajaran 2. Kegiatan Inti a. Eksplorasi Dalam kegiatan ini guru :  Mempersiapkan peserta didik untuk kegiatan pembelajaran  Menggunakan media pembelajaran dan sumber belajar lain.  Menjelaskan secara singkat tentang : Sejarah perkembangan komputer; Pengertian booting, cold boot dan warm boot; serta Menghubungkan kabel ke port yang sesuai dengan benar. b. Elaborasi Dalam kegiatan ini guru :  Memfasilitasi peserta didik dalam pemberian tugas / diskusi untuk memecahkan ide baru  Memberi kesempatan berfikir, menganalisis, problem solving dan bertindak tanpa rasa malu  Membagi peserta didik menjadi tiga kelompok. (Setiap anggota (siswa) pada masing-masing kelompok dibagi tugas untuk membaca buku-buku sumber belajar secara mandiri dengan cermat dan menjaga kondusifitas) 1) Kelompok 1 : Sejarah Perkembangan Komputer 2) Kelompok 2 : Pengertian Booting, Cold Boot dan Warm Boot 3) Kelompok 3 : Menghubungkan kabel ke port yang sesuai dengan benar  Menugaskan setiap siswa di masing-masing kelompok membuat laporan hasil telaahnya.  Menunjuk salah seorang siswa mewakili setiap kelompok mempresentasikan laporannya dan para siswa kelompok lain memberikan tanggapan dengan kritis. (nilai karakter yang dapat ditanamkan melalui kegiatan di atas : mentalitas, kritis, demonstratif dan demokratis)  Memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi siswa c. Konfirmasi  Guru bertanya jawab dari hasil diskusi tentang hal-hal yang belum diketahui  Guru bersama dengan siswa menyimpulkan pelajaran dan melakukan penilaian singkat 3. Penutup a. Refleksi : peserta didik diajak untuk berfikir dan memahami operasi dasar komputer. b. Guru menginformasikan kepada peserta didik pertemuan berikutnya mempelajari menggunakan perangkat lunak beberapa program aplikasi c. Memberi tugas siswa untuk mencari artikel yang berkaitan dengan operasi dasar komputer dengan mencantumkan referensi / alamat website jika dari internet. d. Berdoa untuk mengakhiri pelajaran. E. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN : 1. Perangkat Komputer dan Akses Internet 2. Buku ajar (e-book) TIK SMA Kelas X Semester I (Saruri, 2008, TIK SMA Kelas X Semester I Jakarta : Kementrian Negara Riset Dan Teknologi) 3. Buku ajar (paket) TIK SMA untuk Kelas X 4. Modul Pembelajaran TIK X (Tim Penyusun MGMP TIK MA Kab. Brebes, 2011) 5. Buku LKS TIK Kelas X (Tim Penyusun, 2010, TIK Kelas X, Klaten : CV. Gema Nusa)
  • 2. 6. Artikel-artikel tentang Operasi Dasar Komputer dari internet :  http://id.wikipedia.org/wiki  http://www.ilmukomputer.com/teknologi-informasi-dalam-dunia-pendidikan-di-indonesia/ F. PENILAIAN INDIKATOR TEKNIK BENTUK CATATAN PENILAIAN PENILAIAN INSTRUMEN BUTIR SOAL Sejarah Tes lisan Daftar soal 1. Tuliskan secara singkat sejarah Perkembangan uraian perkembangan komputer ! Komputer Tes tulis Soal pilihan 2. Di bawah ini adalah faktor yang ganda menyebabkan teknologi komputer berkembang sangat pesat, kecuali…. a. globalisasi d. harganya murah b. pasar bebas e. stagnasi ekonomi c. mudah mendapatkannya 3. Apa yang dimaksud dengan PC…. a. post komputer d. personal komputer b. piranti komputer e. Perangkat Komputer dan Akses Internet c. perkembangan komputer Pengertian Tes lisan Daftar soal 1. Jelaskan langkah-langkah menghidupkan Booting, Cold uraian komputer dengan benar ! Boot dan Warm 2. Proses menyalakan komputer dengan cara Boot Tes tulis Soal pilihan menekan tombol power ke posisi ON pada ganda casing merupakan booting…. a. cold booting d. BIOS b. warm booting e. Defragmenter c. plug and play 3. Proses menyalakan komputer kembali pada saat komputer masih menyala dengan cara menekan tombol CTRL+ALT+DEL merupakan proses…. a. cold booting d. BIOS b. warm booting e. Defragmenter c. plug and play Menghubungkan Tes lisan Daftar soal 1. Dibutuhkan berapa kabel-kah yang harus kabel ke port uraian terpasang sehingga komputer dapat yang sesuai Tes tulis Soal pilihan dinyalakan…. dengan benar ganda 2. Kabel keyboard ditunjukan dengan warna.... a. merah d. ungu b. kuning e. cokelat c. hijau 3. Kabel mouse ditunjukan dengan warna…. a. merah d. ungu b. kuning e. cokelat c. hijau Self Skala Rikert Setelah mengikuti pelajaran ini, seberapa baik Assesment kalian dalam beberapa hal berikut ini, silanglah : 1 untuk BELUM BAIK 2 untuk CUKUP BAIK 3 untuk BAIK, dan 4 untuk SANGAT BAIK 1. Pemahaman tentang operasi dasar komputer 1 2 3 4 2. Rasa percaya diri dalam mengemukakan pendapat 1 2 3 4 3. Kemandirian kalian dalam berdiskusi 1 2 3 4 4. Kesantunan dalam mengemukakan pendapat 1 2 3 4 5. Berfikir logis dan kritis 1 2 3 4 Jatibarang, Juli 2011 Mengetahui Guru Mapel TIK Kepala MA Asy Syafi’iyyah Siti Aminah, S.Pd M. Ircham Arifudin, SHI.
  • 3. SILABUS Sekolah : MA Asy-Syafi’iyyah Jatibarang - Brebes Mata Pelajaran : TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi) Kelas / Semester : X / I (Satu) Alokasi Waktu : 2 jam Pelajaran (1 x tatap muka) Tatap muka ke :1 Standar Kompetensi : 1. Melakukan Operasi Dasar Komputer Penilaian Sumber Kompetensi Materi Kegiatan Pembelajaran Alokasi Ranah Indikator Contoh dan media karakter Dasar Pembelajaran Teknik Bentuk waktu Guru Siswa Instrumen pembelajaran 1.1.  Sejarah 1. Eksplorasi 1. Eksplorasi Kognitif Sejarah Tes Uraian Tuliskan 2 x 45  Buku-buku Mentalitas Mengaktifkan Perkemban  Menjelaskan secara  Mendengarkan penjelasan Perkembangan tulis secara singkat menit yang dan gan singkat tentang materi guru tentang materi Komputer sejarah relevan Kritis mematikan Komputer pembelajaran pembelajaran perkembangan mambahas komputer  Pengertian 2. Elaborasi 2. Elaborasi komputer ! operasi Demonstratif sesuai dengan Booting  Menugaskan siswa untuk  siswa membaca dan Pengertian Tes Uraian Jelaskan dasar prosedur  Cold Boot membaca dan menelaah menelaah secara mandiri Booting, tulis langkah- komputer Demokratis dan Warm berbagai literature tentang berbagai literature tentang Cold Boot dan langkah Boot operasi dasar komputer. operasi dasar komputer. Warm Boot menghidupkan  Seperangkat  Membagi siswa ke dalam  Secara berkelompok siswa komputer Komputer kelompok untuk berdiskusi berdiskusi tentang: dengan benar! dan Akses tentang: - Sejarah Perkembangan Menghubungk Tes Uraian Dibutuhkan Internet - Sejarah Perkembangan Komputer an kabel ke tulis berapa kabel- Komputer - Pengertian Booting, Cold port yang kah yang - Pengertian Booting, Cold Boot dan Warm Boot sesuai dengan harus Boot dan Warm Boot - Menghubungkan kabel benar terpasang - Menghubungkan kabel ke port yang sesuai sehingga ke port yang sesuai dengan benar komputer dengan benar 3. Konfirmasi dapat 3. Konfirmasi  Bertanya jawab dengan dinyalakan….  Bertanya jawab dari hasil Guru dari hasil diskusi diskusi tentang hal-hal tentang hal-hal yang belum yang belum diketahui diketahui  Bersama-sama dengan  Bersama-sama dengan siswa menyimpulkan guru menyimpulkan pelajaran pelajaran  Melakukan penilaian  Menjawab soal-soal yang singkat (contoh : tes lisan, diberikan oleh guru. kuesioner, dsb.)