SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 13
Kelompok 3 
Dwima Sulistiani 
Santika Oktaeni 
Sarah Priskila Novita Waas 
Siti Hartinah
Rasul-Rasul 
Allah 
Agama Islam
Rasul (Arab: رسول ) adalah seorang yang mendapat wahyu 
dari Allah dengan suatu syari'at dan ia diperintahkan untuk 
menyampaikannya dan mengamalkannya. Setiap rasul pasti 
seorang nabi, namun tidak setiap nabi itu seorang rasul. Jadi 
jumlah para nabi itu jauh lebih banyak ketimbang para rasul. 
Menurut syariat Islam jumlah rasul ada 312, sesuai 
dengan hadits yang telah disebutkan oleh Muhammad, yang 
diriwayatkan oleh At-Turmudzi.
Menurut Al-Qur'an Allah telah mengirimkan banyak nabi 
kepada umat manusia. Bagaimanapun, seorang rasul memiliki 
tingkatan lebih tinggi karena menjadi pimpinan ummat, 
sementara nabi tidak harus menjadi pimpinan. 
Di antara rasul yang memiliki julukan Ulul Azmi adalah 
Nuh, Ibrahim, Musa, Isa dan Muhammad. Mereka dikatakan 
memiliki tingkatan tertinggi dikalangan rasul. Rasul terbanyak 
di utus oleh Allah adalah kepada Bani Israel, berawal dari 
Musa berakhir pada Isa dan di antara keduanya terdapat 
seribu nabi.
Rasul dalam Al-Qur'an dan Hadits 
Dari Al-Quran dan hadits disebutkan beberapa nama 
nabi sekaligus rasul, di antaranya yaitu: 
• Idris diutus untuk Bani Qabil di Babul, Iraq dan Memphis. 
• Nuh diutus untuk Bani Rasib di wilayah Selatan Iraq. 
• Hud diutus untuk ʿĀd yang tinggal di Al-Ahqaf, Yaman. 
• Shaleh diutus untuk kaum Tsamūd di Semenanjung Arab. 
• Ibrahim diutus untuk Bangsa Kaldeā di Kaldaniyyun Ur, Iraq. 
• Luth diutus untuk negeri Sadūm dan Amūrah di Syam, 
Palestina.
• Isma'il diutus untuk untuk penduduk Al-Amaliq, bani 
Jurhum dan Qabilah Yaman, Mekkah. 
• Ishaq diutus untuk Kanʻān di wilayah Al-Khalil, Palestina. 
• Yaqub diutus untuk Kanʻān di Syam. 
• Yusuf diutus untuk Hyksos dan Kanʻān di Mesir. 
• Ayyub diutus untuk Bani Israel dan Bangsa Amoria (Aramin) 
di Horan, Syria. 
• Syu'aib diutus untuk Kaum Rass, negeri Madyan dan Aykah.
• Musa dan Harun diutus untuk Bangsa Mesir Kuno dan Bani 
Israel di Mesir. 
• Zulkifli diutus untuk Bangsa Amoria di Damaskus. 
• Yunus diutus untuk bangsa Assyria di Ninawa, Iraq. 
• Ilyas diutus untuk Funisia dan Bani Israel, di Ba'labak Syam. 
• Ilyasa diutus untuk Bani Israel dan kaum Amoria di Panyas, 
Syam. 
• Daud diutus untuk Bani Israel di Palestina.
• Sulaiman diutus untuk Bani Israel di Palestina. 
• Zakaria diutus untuk Bani Israil di Palestina. 
• Yahya diutus untuk Bani Israil di Palestina. 
• Isa diutus untuk Bani Israil di Palestina. 
• Muhammad seorang nabi & rasul terakhir yang diutus di 
Jazirah Arab untuk seluruh umat manusia dan jin
IMAN KEPADA RASUL-RASUL ALLAH 
• IMAN KEPADA RASUL Salah satu rukun iman adalah iman 
kepada rasul-rasul Allah. Iman kepada rasul- rasul Allah artinya 
memercayai dengan sepenuh hati bahwa Allah telah mengutus 
beberapa hambaNya yang shalih sebagai utusan. 
• Kita wajib mengakui kebenaran para rasul. Kita juga wajib 
percaya bahwa diantara para rasul itu telah menerima kitab dari 
Allah. Hal ini sesuai dengan firman Allah dalam Q.S. An-Nisa‟ : 
136
kerasulan bukan suatu derajat atau martabat yang 
didapat sebagai warisan. Sekalipun ada orang yang secara 
maksimal beribadah terus menerus dan berupaya 
meninggalkan kehidupan dunia, kalau Allah tidak berkenan 
memilih maka tidak akan mungkin akan menjadi Nabi atau 
Rasul. Kenabian/kerasulan adalah hak mutlak Allah SWT, 
sebagaimana dijelaskan dalam Q.S. Al-Hajj : 75
• Jumlah Rasul Dalam Al-Qur‟an tidak disebutkan secara 
pasti berapa jumlahnya, namun menyebut nama-nama 
utusan itu sebanyak 25 orang. Sebagian ahli tafsir 
menyebutkan jumlah rasul lebih dari 25 orang, bahkan 
mencapai ribuan. Hal itu berdasarkan Q.S. Al-Mukmin : 78 
• Penjelasan ayat tersebut, didukung oleh hadits masyhur dari 
Abu Dzar yang artinya : “AbuDzar bertanya: berapa jumlah 
rasul diantara nabi itu? Rasulullah menjawab : 313 orang”.
Tugas Rasul 
 Menegakkan ketauhidan (QS. Al Anbiya‟: 25) 
 Menyeru manusia agar hanya menyembah kepada Allah saja 
(QS. An Nahl: 36) 
 Membawa rahmat (QS. Al Anbiya‟: 107) 
 Memberi petunjuk ke jalan yang benar (QS. Fathir: 24) 
 Memberi peringatan dan kabar
SIFAT WAJIB DAN SIFAT MUSTAHIL 
RASUL 
 Siddiq (benar/jujur) 
 Amanah (dapat 
dipercaya) 
 Tabligh 
(menyampaikan) 
 Fathonah (cerdas, 
pandai) 
 Kidzib (bohong, dusta) 
 Khianat (tidak dapat 
dipercaya) 
 Khidman 
(menyembunyikan) 
 Jahlun/Baladah (bodoh)

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

Makalah tentang iman kepada rasul
Makalah tentang iman kepada rasul Makalah tentang iman kepada rasul
Makalah tentang iman kepada rasul sena 21
 
Iman kepada rasul rasul allah p5 u7
Iman kepada rasul rasul allah p5 u7Iman kepada rasul rasul allah p5 u7
Iman kepada rasul rasul allah p5 u7Gunawan Anwar
 
IMAN KEPADA RASUL MATERI SMA KELAS XI
IMAN KEPADA RASUL MATERI SMA KELAS XIIMAN KEPADA RASUL MATERI SMA KELAS XI
IMAN KEPADA RASUL MATERI SMA KELAS XIFathiyyatul Khair
 
4.1 hajatul insan ilar rasul
4.1 hajatul insan ilar rasul4.1 hajatul insan ilar rasul
4.1 hajatul insan ilar rasulIsalzone Faisal
 
Power point pai smk kelas 11 ed. 2020 bab 2
Power point pai smk kelas 11 ed. 2020   bab 2Power point pai smk kelas 11 ed. 2020   bab 2
Power point pai smk kelas 11 ed. 2020 bab 2Lili Rohily
 
Iman Kepada Rasul Allah
Iman Kepada Rasul Allah Iman Kepada Rasul Allah
Iman Kepada Rasul Allah samiul12
 
Iman kepada rasul
Iman kepada rasulIman kepada rasul
Iman kepada rasulmea_ascha
 
Ian Kepada Rasul-Rasul Allah
Ian Kepada Rasul-Rasul AllahIan Kepada Rasul-Rasul Allah
Ian Kepada Rasul-Rasul AllahDIAN SANDIYA
 
Materi iman kepada rasul allah (eli fitriani )
Materi iman kepada rasul allah (eli fitriani )Materi iman kepada rasul allah (eli fitriani )
Materi iman kepada rasul allah (eli fitriani )Nisrokhah6
 
Pendidikan Agama Islam- Cinta kepada Rasul-Rasul Allah
Pendidikan Agama Islam- Cinta kepada Rasul-Rasul AllahPendidikan Agama Islam- Cinta kepada Rasul-Rasul Allah
Pendidikan Agama Islam- Cinta kepada Rasul-Rasul AllahPutri Widyastuti
 
Iman kepada rasul
Iman kepada rasulIman kepada rasul
Iman kepada rasulSaarah Dina
 

Was ist angesagt? (17)

Makalah tentang iman kepada rasul
Makalah tentang iman kepada rasul Makalah tentang iman kepada rasul
Makalah tentang iman kepada rasul
 
Iman kepada rasul rasul allah p5 u7
Iman kepada rasul rasul allah p5 u7Iman kepada rasul rasul allah p5 u7
Iman kepada rasul rasul allah p5 u7
 
IMAN KEPADA RASUL MATERI SMA KELAS XI
IMAN KEPADA RASUL MATERI SMA KELAS XIIMAN KEPADA RASUL MATERI SMA KELAS XI
IMAN KEPADA RASUL MATERI SMA KELAS XI
 
Iman Kepada Rasul Allah
Iman Kepada Rasul AllahIman Kepada Rasul Allah
Iman Kepada Rasul Allah
 
4.1 hajatul insan ilar rasul
4.1 hajatul insan ilar rasul4.1 hajatul insan ilar rasul
4.1 hajatul insan ilar rasul
 
Power point pai smk kelas 11 ed. 2020 bab 2
Power point pai smk kelas 11 ed. 2020   bab 2Power point pai smk kelas 11 ed. 2020   bab 2
Power point pai smk kelas 11 ed. 2020 bab 2
 
4.4 shifatur rasul
4.4 shifatur rasul4.4 shifatur rasul
4.4 shifatur rasul
 
Iman Kepada Rasul Allah
Iman Kepada Rasul Allah Iman Kepada Rasul Allah
Iman Kepada Rasul Allah
 
Iman kepada rasul
Iman kepada rasulIman kepada rasul
Iman kepada rasul
 
Ian Kepada Rasul-Rasul Allah
Ian Kepada Rasul-Rasul AllahIan Kepada Rasul-Rasul Allah
Ian Kepada Rasul-Rasul Allah
 
Materi iman kepada rasul allah (eli fitriani )
Materi iman kepada rasul allah (eli fitriani )Materi iman kepada rasul allah (eli fitriani )
Materi iman kepada rasul allah (eli fitriani )
 
Syumuliyatul islam
Syumuliyatul islamSyumuliyatul islam
Syumuliyatul islam
 
Iman kepada rasul allah
Iman kepada rasul allahIman kepada rasul allah
Iman kepada rasul allah
 
Iman Kepada Rasul-rasul Allah SWT
Iman Kepada Rasul-rasul Allah SWTIman Kepada Rasul-rasul Allah SWT
Iman Kepada Rasul-rasul Allah SWT
 
Pendidikan Agama Islam- Cinta kepada Rasul-Rasul Allah
Pendidikan Agama Islam- Cinta kepada Rasul-Rasul AllahPendidikan Agama Islam- Cinta kepada Rasul-Rasul Allah
Pendidikan Agama Islam- Cinta kepada Rasul-Rasul Allah
 
4.3 makanatur rasul
4.3 makanatur rasul4.3 makanatur rasul
4.3 makanatur rasul
 
Iman kepada rasul
Iman kepada rasulIman kepada rasul
Iman kepada rasul
 

Ähnlich wie Rasul-Rasul Allah

Materi iman kepada rasul allah
Materi iman kepada rasul allahMateri iman kepada rasul allah
Materi iman kepada rasul allahkemarau20
 
Materi iman kepada rasul allah
Materi iman kepada rasul allahMateri iman kepada rasul allah
Materi iman kepada rasul allahkemarau20
 
Materi iman kepada rasul allah
Materi iman kepada rasul allahMateri iman kepada rasul allah
Materi iman kepada rasul allahkemarau20
 
Materi Iman Kepada Rasul Allah
Materi Iman Kepada Rasul Allah Materi Iman Kepada Rasul Allah
Materi Iman Kepada Rasul Allah Amalia Sofitri
 
Materi iman kepada rasul Allah
Materi iman kepada rasul AllahMateri iman kepada rasul Allah
Materi iman kepada rasul Allahmea_ascha
 
Sejarah Nabi Muhammad SAW Kehidupan Rasulullah SAW
Sejarah Nabi Muhammad SAW Kehidupan Rasulullah SAWSejarah Nabi Muhammad SAW Kehidupan Rasulullah SAW
Sejarah Nabi Muhammad SAW Kehidupan Rasulullah SAWHanifanNurfauzi
 
3.1 Nabi & Rasul
3.1 Nabi & Rasul3.1 Nabi & Rasul
3.1 Nabi & Rasulwk_aiman
 
279732649-iman-kepada-rasul-allah-ppt.ppt
279732649-iman-kepada-rasul-allah-ppt.ppt279732649-iman-kepada-rasul-allah-ppt.ppt
279732649-iman-kepada-rasul-allah-ppt.pptraplay072
 
Materi Dakwah Nabi Periode Makkah.pptx
Materi Dakwah Nabi Periode Makkah.pptxMateri Dakwah Nabi Periode Makkah.pptx
Materi Dakwah Nabi Periode Makkah.pptxMayArkoun
 
Dakwah nabi muhammad saw periode mekkah
Dakwah nabi muhammad saw periode mekkahDakwah nabi muhammad saw periode mekkah
Dakwah nabi muhammad saw periode mekkahSaidah Astuti
 
Materi pembelajaran kelas XI semester 1
Materi pembelajaran kelas XI semester 1Materi pembelajaran kelas XI semester 1
Materi pembelajaran kelas XI semester 1elifitriani
 
Imam kepada rasul rasul allah (iswan rahman)
Imam kepada rasul rasul allah (iswan rahman)Imam kepada rasul rasul allah (iswan rahman)
Imam kepada rasul rasul allah (iswan rahman)Iswan Rachman
 
Bab 1 Agama Kelas XI
Bab 1 Agama Kelas XIBab 1 Agama Kelas XI
Bab 1 Agama Kelas XIYulia Pratama
 
Imamkepadarasul rasulallahiswanrahman-130501034646-phpapp02
Imamkepadarasul rasulallahiswanrahman-130501034646-phpapp02Imamkepadarasul rasulallahiswanrahman-130501034646-phpapp02
Imamkepadarasul rasulallahiswanrahman-130501034646-phpapp02Vanda Erwan
 

Ähnlich wie Rasul-Rasul Allah (20)

Materi iman kepada rasul allah
Materi iman kepada rasul allahMateri iman kepada rasul allah
Materi iman kepada rasul allah
 
Materi iman kepada rasul allah
Materi iman kepada rasul allahMateri iman kepada rasul allah
Materi iman kepada rasul allah
 
Materi iman kepada rasul allah
Materi iman kepada rasul allahMateri iman kepada rasul allah
Materi iman kepada rasul allah
 
Materi Iman Kepada Rasul Allah
Materi Iman Kepada Rasul Allah Materi Iman Kepada Rasul Allah
Materi Iman Kepada Rasul Allah
 
Materi iman kepada rasul Allah
Materi iman kepada rasul AllahMateri iman kepada rasul Allah
Materi iman kepada rasul Allah
 
IMAN KEPADA RASUL
IMAN KEPADA RASULIMAN KEPADA RASUL
IMAN KEPADA RASUL
 
Sejarah Nabi Muhammad SAW Kehidupan Rasulullah SAW
Sejarah Nabi Muhammad SAW Kehidupan Rasulullah SAWSejarah Nabi Muhammad SAW Kehidupan Rasulullah SAW
Sejarah Nabi Muhammad SAW Kehidupan Rasulullah SAW
 
Aku ingin pintar vb
Aku ingin pintar vbAku ingin pintar vb
Aku ingin pintar vb
 
Agama
AgamaAgama
Agama
 
3.1 Nabi & Rasul
3.1 Nabi & Rasul3.1 Nabi & Rasul
3.1 Nabi & Rasul
 
279732649-iman-kepada-rasul-allah-ppt.ppt
279732649-iman-kepada-rasul-allah-ppt.ppt279732649-iman-kepada-rasul-allah-ppt.ppt
279732649-iman-kepada-rasul-allah-ppt.ppt
 
Materi Dakwah Nabi Periode Makkah.pptx
Materi Dakwah Nabi Periode Makkah.pptxMateri Dakwah Nabi Periode Makkah.pptx
Materi Dakwah Nabi Periode Makkah.pptx
 
Dakwah nabi muhammad saw periode mekkah
Dakwah nabi muhammad saw periode mekkahDakwah nabi muhammad saw periode mekkah
Dakwah nabi muhammad saw periode mekkah
 
Peta konsep
Peta konsepPeta konsep
Peta konsep
 
Peta konsep
Peta konsepPeta konsep
Peta konsep
 
Materi pembelajaran kelas XI semester 1
Materi pembelajaran kelas XI semester 1Materi pembelajaran kelas XI semester 1
Materi pembelajaran kelas XI semester 1
 
Bab 6
Bab 6Bab 6
Bab 6
 
Imam kepada rasul rasul allah (iswan rahman)
Imam kepada rasul rasul allah (iswan rahman)Imam kepada rasul rasul allah (iswan rahman)
Imam kepada rasul rasul allah (iswan rahman)
 
Bab 1 Agama Kelas XI
Bab 1 Agama Kelas XIBab 1 Agama Kelas XI
Bab 1 Agama Kelas XI
 
Imamkepadarasul rasulallahiswanrahman-130501034646-phpapp02
Imamkepadarasul rasulallahiswanrahman-130501034646-phpapp02Imamkepadarasul rasulallahiswanrahman-130501034646-phpapp02
Imamkepadarasul rasulallahiswanrahman-130501034646-phpapp02
 

Mehr von sansantika_

kas kecil sistem dana tidak tetap
kas kecil sistem dana tidak tetapkas kecil sistem dana tidak tetap
kas kecil sistem dana tidak tetapsansantika_
 
Perbedaan saldo kas dan saldo bank
Perbedaan saldo kas dan saldo bankPerbedaan saldo kas dan saldo bank
Perbedaan saldo kas dan saldo banksansantika_
 
Konfirmasi saldo piutang
Konfirmasi saldo piutangKonfirmasi saldo piutang
Konfirmasi saldo piutangsansantika_
 
Penghapusan piutang
Penghapusan piutangPenghapusan piutang
Penghapusan piutangsansantika_
 
Profesi akuntansi
Profesi akuntansiProfesi akuntansi
Profesi akuntansisansantika_
 

Mehr von sansantika_ (10)

Rekonsilasi
RekonsilasiRekonsilasi
Rekonsilasi
 
kas kecil sistem dana tidak tetap
kas kecil sistem dana tidak tetapkas kecil sistem dana tidak tetap
kas kecil sistem dana tidak tetap
 
Piutang
PiutangPiutang
Piutang
 
Perbedaan saldo kas dan saldo bank
Perbedaan saldo kas dan saldo bankPerbedaan saldo kas dan saldo bank
Perbedaan saldo kas dan saldo bank
 
Konfirmasi saldo piutang
Konfirmasi saldo piutangKonfirmasi saldo piutang
Konfirmasi saldo piutang
 
Penghapusan piutang
Penghapusan piutangPenghapusan piutang
Penghapusan piutang
 
Sejarah Uang
Sejarah UangSejarah Uang
Sejarah Uang
 
Profesi akuntansi
Profesi akuntansiProfesi akuntansi
Profesi akuntansi
 
Firma (fa)
Firma (fa)Firma (fa)
Firma (fa)
 
CFO
CFOCFO
CFO
 

Rasul-Rasul Allah

  • 1. Kelompok 3 Dwima Sulistiani Santika Oktaeni Sarah Priskila Novita Waas Siti Hartinah
  • 3. Rasul (Arab: رسول ) adalah seorang yang mendapat wahyu dari Allah dengan suatu syari'at dan ia diperintahkan untuk menyampaikannya dan mengamalkannya. Setiap rasul pasti seorang nabi, namun tidak setiap nabi itu seorang rasul. Jadi jumlah para nabi itu jauh lebih banyak ketimbang para rasul. Menurut syariat Islam jumlah rasul ada 312, sesuai dengan hadits yang telah disebutkan oleh Muhammad, yang diriwayatkan oleh At-Turmudzi.
  • 4. Menurut Al-Qur'an Allah telah mengirimkan banyak nabi kepada umat manusia. Bagaimanapun, seorang rasul memiliki tingkatan lebih tinggi karena menjadi pimpinan ummat, sementara nabi tidak harus menjadi pimpinan. Di antara rasul yang memiliki julukan Ulul Azmi adalah Nuh, Ibrahim, Musa, Isa dan Muhammad. Mereka dikatakan memiliki tingkatan tertinggi dikalangan rasul. Rasul terbanyak di utus oleh Allah adalah kepada Bani Israel, berawal dari Musa berakhir pada Isa dan di antara keduanya terdapat seribu nabi.
  • 5. Rasul dalam Al-Qur'an dan Hadits Dari Al-Quran dan hadits disebutkan beberapa nama nabi sekaligus rasul, di antaranya yaitu: • Idris diutus untuk Bani Qabil di Babul, Iraq dan Memphis. • Nuh diutus untuk Bani Rasib di wilayah Selatan Iraq. • Hud diutus untuk ʿĀd yang tinggal di Al-Ahqaf, Yaman. • Shaleh diutus untuk kaum Tsamūd di Semenanjung Arab. • Ibrahim diutus untuk Bangsa Kaldeā di Kaldaniyyun Ur, Iraq. • Luth diutus untuk negeri Sadūm dan Amūrah di Syam, Palestina.
  • 6. • Isma'il diutus untuk untuk penduduk Al-Amaliq, bani Jurhum dan Qabilah Yaman, Mekkah. • Ishaq diutus untuk Kanʻān di wilayah Al-Khalil, Palestina. • Yaqub diutus untuk Kanʻān di Syam. • Yusuf diutus untuk Hyksos dan Kanʻān di Mesir. • Ayyub diutus untuk Bani Israel dan Bangsa Amoria (Aramin) di Horan, Syria. • Syu'aib diutus untuk Kaum Rass, negeri Madyan dan Aykah.
  • 7. • Musa dan Harun diutus untuk Bangsa Mesir Kuno dan Bani Israel di Mesir. • Zulkifli diutus untuk Bangsa Amoria di Damaskus. • Yunus diutus untuk bangsa Assyria di Ninawa, Iraq. • Ilyas diutus untuk Funisia dan Bani Israel, di Ba'labak Syam. • Ilyasa diutus untuk Bani Israel dan kaum Amoria di Panyas, Syam. • Daud diutus untuk Bani Israel di Palestina.
  • 8. • Sulaiman diutus untuk Bani Israel di Palestina. • Zakaria diutus untuk Bani Israil di Palestina. • Yahya diutus untuk Bani Israil di Palestina. • Isa diutus untuk Bani Israil di Palestina. • Muhammad seorang nabi & rasul terakhir yang diutus di Jazirah Arab untuk seluruh umat manusia dan jin
  • 9. IMAN KEPADA RASUL-RASUL ALLAH • IMAN KEPADA RASUL Salah satu rukun iman adalah iman kepada rasul-rasul Allah. Iman kepada rasul- rasul Allah artinya memercayai dengan sepenuh hati bahwa Allah telah mengutus beberapa hambaNya yang shalih sebagai utusan. • Kita wajib mengakui kebenaran para rasul. Kita juga wajib percaya bahwa diantara para rasul itu telah menerima kitab dari Allah. Hal ini sesuai dengan firman Allah dalam Q.S. An-Nisa‟ : 136
  • 10. kerasulan bukan suatu derajat atau martabat yang didapat sebagai warisan. Sekalipun ada orang yang secara maksimal beribadah terus menerus dan berupaya meninggalkan kehidupan dunia, kalau Allah tidak berkenan memilih maka tidak akan mungkin akan menjadi Nabi atau Rasul. Kenabian/kerasulan adalah hak mutlak Allah SWT, sebagaimana dijelaskan dalam Q.S. Al-Hajj : 75
  • 11. • Jumlah Rasul Dalam Al-Qur‟an tidak disebutkan secara pasti berapa jumlahnya, namun menyebut nama-nama utusan itu sebanyak 25 orang. Sebagian ahli tafsir menyebutkan jumlah rasul lebih dari 25 orang, bahkan mencapai ribuan. Hal itu berdasarkan Q.S. Al-Mukmin : 78 • Penjelasan ayat tersebut, didukung oleh hadits masyhur dari Abu Dzar yang artinya : “AbuDzar bertanya: berapa jumlah rasul diantara nabi itu? Rasulullah menjawab : 313 orang”.
  • 12. Tugas Rasul  Menegakkan ketauhidan (QS. Al Anbiya‟: 25)  Menyeru manusia agar hanya menyembah kepada Allah saja (QS. An Nahl: 36)  Membawa rahmat (QS. Al Anbiya‟: 107)  Memberi petunjuk ke jalan yang benar (QS. Fathir: 24)  Memberi peringatan dan kabar
  • 13. SIFAT WAJIB DAN SIFAT MUSTAHIL RASUL  Siddiq (benar/jujur)  Amanah (dapat dipercaya)  Tabligh (menyampaikan)  Fathonah (cerdas, pandai)  Kidzib (bohong, dusta)  Khianat (tidak dapat dipercaya)  Khidman (menyembunyikan)  Jahlun/Baladah (bodoh)