SlideShare a Scribd company logo
PENGENALAN INTERNET & WWW

                    M. Ghifary, M.T.
     Lecturer of Information Technology & Science Faculty
               Parahyangan Catholic University
          Research staff of Informatics Engineering
                              ITB
        mghifary@gmail.com, mghifary@unpar.ac.id
Outline Materi
1.    Terminologi umum
2.    HTML
3.    Google features
      search, translation, maps
4.    E-mail
      gmail, yahoomail
5.    Blog
      Wordpress, Tumblr
6.    Social Network Service
      Facebook, Twitter, MySpace, LinkedIn
7.    Social Q&A
      Formspring
8.    File Sharing
      mediafire, 4shared, rapidshare
Terminologi umum
 Internet
   Sistem global dari seluruh jaringan komputer yang saling terhubung
     (internetworking)
 WWW (World Wide Web)
   Ruang informasi berisi sejumlah besar dokumen hypertext (HTML)
   WWW berbeda dengan internet
 HTML (Hypertext Markup Language)
   Bahasa scripting yang dimengerti oleh web browser yang selanjutnya
     akan divisualisasi
 Web Browser
   Software untuk membaca dan menerjemahkan halaman HTML
     menjadi bentuk visual yang bermakna (e.g. Mozilla Firefox, Internet
     Explorer, Google Chrome, dll)
 Web Site
   Bagian dari WWW yang terdiri dari beberapa halaman HTML yang
     dapat diakses dengan URL
Terminologi umum (2)

 URL (Uniform Resource Locator)
   Rangkaian karakter menurut suatu format standar tertentu
    yang digunakan untuk menunjuk alamat suatu web site
    ataupun dokumen HTML
   Dikembangkan menjadi URI (Uniform Resource Identifier)
 Homepage
   Istilah untuk menyebut halaman pertama yang akan
    muncul jika sebuah web site diakses
 HTTP (HyperText Transfer Protocol)
   Protokol komunikasi untuk mentransfer dokumen
    hypertext
   Versi lebih aman: HTTPS (HTTP Secure)
HTML: Struktur Dasar

<HTML>                              TAG PEMBUKA
   <HEAD>
      <TITLE>Ini Judul Halaman Web</TITLE>
   </HEAD>
   <BODY>
      ...... isi dokumen .........
   </BODY>
                                   TAG PENUTUP
</HTML>
Google

 Awalnya merupakan web site mesin pencari
  informasi
 Dibuat oleh Larry Page & Sergey Brin tahun
  1998
Google: Search
   No option
   filetype:
         Mencari tipe file tertentu
         E.g.: filetype:xls (mencari file MS Excel)
   inurl:
         Mencari kata tertentu pada URL
   site:
         Melakukan pencarian pada situs tertentu
   intitle:
         Mencari kata tertentu pada judul halaman
   link:
         Mencari situs mana saja yang mempunyai link ke situs tertentu
   “”:
         Mencari suatu rangkaian kata/kalimat

   Cari gambar atau video
Google: Fitur-fitur lain

 Penerjemah bahasa
   http://translate.google.com
 Peta
   http://maps.google.com
E-mail

 Surat elektronik
   inbox, compose, send, draft, spam, attachment,
    cc, bcc, pushmail
 Gmail
   URL  http://www.gmail.com
 Yahoo Mail
   URL  http://mail.yahoo.com
Blog

 Blog = weB LOG
   Aplikasi web atau web site untuk memuat tulisan-
    tulisan pada sebuah halaman web umum
   Dapat diperbarui dari waktu ke waktu
   CMS (Content Management System)
 Blogger
 Blogspot
 Wordpress
Social Network Service

 Aplikasi/layanan online yang fokus pada
    pembangunan dan pencerminan hubungan
    sosial antara individu
   Friendster
   Facebook
   Twitter
   MySpace
Social Q&A

 Aplikasi tanya-jawab online
 Formspring
   URL http://www.formspring.me
TERIMA KASIH

More Related Content

Viewers also liked

Persentase meja
Persentase mejaPersentase meja
Persentase mejasulfriadi
 
Presentasi seminar penelitian pemodelan web services di unpar
Presentasi seminar penelitian pemodelan web services di unparPresentasi seminar penelitian pemodelan web services di unpar
Presentasi seminar penelitian pemodelan web services di unparMuhammad Ghifary
 
Presentasi seminar penelitian pemodelan web services di unpar
Presentasi seminar penelitian pemodelan web services di unparPresentasi seminar penelitian pemodelan web services di unpar
Presentasi seminar penelitian pemodelan web services di unparMuhammad Ghifary
 
SEO: Getting Personal
SEO: Getting PersonalSEO: Getting Personal
SEO: Getting PersonalKirsty Hulse
 

Viewers also liked (9)

Persentase meja
Persentase mejaPersentase meja
Persentase meja
 
Moodle presentationunpar
Moodle presentationunparMoodle presentationunpar
Moodle presentationunpar
 
Baby it s cold outside
Baby it s cold outsideBaby it s cold outside
Baby it s cold outside
 
Presentasi seminar penelitian pemodelan web services di unpar
Presentasi seminar penelitian pemodelan web services di unparPresentasi seminar penelitian pemodelan web services di unpar
Presentasi seminar penelitian pemodelan web services di unpar
 
Ppt moodle sip
Ppt moodle sipPpt moodle sip
Ppt moodle sip
 
Presentasi seminar penelitian pemodelan web services di unpar
Presentasi seminar penelitian pemodelan web services di unparPresentasi seminar penelitian pemodelan web services di unpar
Presentasi seminar penelitian pemodelan web services di unpar
 
Lecture06 javascript1
Lecture06 javascript1Lecture06 javascript1
Lecture06 javascript1
 
Multimedia Tech
Multimedia TechMultimedia Tech
Multimedia Tech
 
SEO: Getting Personal
SEO: Getting PersonalSEO: Getting Personal
SEO: Getting Personal
 

Similar to Materi trainingweb dr

pengertian URL,HTML, dan Hyperlink beserta contohnya
pengertian URL,HTML, dan Hyperlink beserta contohnyapengertian URL,HTML, dan Hyperlink beserta contohnya
pengertian URL,HTML, dan Hyperlink beserta contohnyaisnaizulziyyah
 
Rangkuman web 3.0 - zaqi
Rangkuman web 3.0 - zaqiRangkuman web 3.0 - zaqi
Rangkuman web 3.0 - zaqiZaqiVoc
 
Belajar HTML: Apa Itu HTML?
Belajar HTML: Apa Itu HTML?Belajar HTML: Apa Itu HTML?
Belajar HTML: Apa Itu HTML?Sahabat Coding
 
Pengenalan Dasar Internet Dan Website
Pengenalan Dasar Internet Dan WebsitePengenalan Dasar Internet Dan Website
Pengenalan Dasar Internet Dan Websiteguest86c4c95
 
Tugas pbw lia ririn pdf
Tugas pbw lia ririn pdfTugas pbw lia ririn pdf
Tugas pbw lia ririn pdfliaririn
 
Homepage untuk informasi dan komunikasi
Homepage untuk informasi dan komunikasiHomepage untuk informasi dan komunikasi
Homepage untuk informasi dan komunikasiResa Firmansyah
 
Pertemuan 1 a
Pertemuan 1 aPertemuan 1 a
Pertemuan 1 aAldy Aldy
 
Pertemuan 1-A
Pertemuan 1-APertemuan 1-A
Pertemuan 1-Azaenald i
 
Pertemuan 1 a
Pertemuan 1 aPertemuan 1 a
Pertemuan 1 af fr
 
Pertemuan 1 a
Pertemuan 1 aPertemuan 1 a
Pertemuan 1 aai as
 
Pertemuan 1 a
Pertemuan 1 aPertemuan 1 a
Pertemuan 1 af fr
 
Pertemuan 1 a
Pertemuan 1 aPertemuan 1 a
Pertemuan 1 af fr
 

Similar to Materi trainingweb dr (20)

Makalah html 5
Makalah html 5Makalah html 5
Makalah html 5
 
Html5
Html5Html5
Html5
 
Situs web
Situs webSitus web
Situs web
 
pengertian URL,HTML, dan Hyperlink beserta contohnya
pengertian URL,HTML, dan Hyperlink beserta contohnyapengertian URL,HTML, dan Hyperlink beserta contohnya
pengertian URL,HTML, dan Hyperlink beserta contohnya
 
Rangkuman web 3.0 - zaqi
Rangkuman web 3.0 - zaqiRangkuman web 3.0 - zaqi
Rangkuman web 3.0 - zaqi
 
Belajar HTML: Apa Itu HTML?
Belajar HTML: Apa Itu HTML?Belajar HTML: Apa Itu HTML?
Belajar HTML: Apa Itu HTML?
 
Bab ii 2
Bab ii 2Bab ii 2
Bab ii 2
 
Situs web
Situs webSitus web
Situs web
 
Html5
Html5Html5
Html5
 
Pengenalan Dasar Internet Dan Website
Pengenalan Dasar Internet Dan WebsitePengenalan Dasar Internet Dan Website
Pengenalan Dasar Internet Dan Website
 
Tugas pbw lia ririn pdf
Tugas pbw lia ririn pdfTugas pbw lia ririn pdf
Tugas pbw lia ririn pdf
 
Html
HtmlHtml
Html
 
Homepage untuk informasi dan komunikasi
Homepage untuk informasi dan komunikasiHomepage untuk informasi dan komunikasi
Homepage untuk informasi dan komunikasi
 
Pertemuan 1 a
Pertemuan 1 aPertemuan 1 a
Pertemuan 1 a
 
Pertemuan 1-A
Pertemuan 1-APertemuan 1-A
Pertemuan 1-A
 
Pertemuan 1 a
Pertemuan 1 aPertemuan 1 a
Pertemuan 1 a
 
Pertemuan 1 a
Pertemuan 1 aPertemuan 1 a
Pertemuan 1 a
 
Pertemuan 1 a
Pertemuan 1 aPertemuan 1 a
Pertemuan 1 a
 
Pertemuan 1 a
Pertemuan 1 aPertemuan 1 a
Pertemuan 1 a
 
Pertemuan 1 a
Pertemuan 1 aPertemuan 1 a
Pertemuan 1 a
 

Recently uploaded

CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxCONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxAhmadBarkah2
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaimuhammadmasyhuri9
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...
RENCANA + Link2 MATERI  Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...RENCANA + Link2 MATERI  Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...
RENCANA + Link2 MATERI Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...Kanaidi ken
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfTarkaTarka
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...haryonospdsd011
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGEviRohimah3
 
Materi BKR Bina Keluarga Remaja BKKBN Untuk Kader
Materi BKR Bina Keluarga Remaja BKKBN Untuk KaderMateri BKR Bina Keluarga Remaja BKKBN Untuk Kader
Materi BKR Bina Keluarga Remaja BKKBN Untuk KaderRemonHendra3
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfnaqarin2
 
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024SABDA
 
KEL 10_DIGITALISASI ADMINISTRASI PENDIDIKAN.pdf
KEL 10_DIGITALISASI ADMINISTRASI PENDIDIKAN.pdfKEL 10_DIGITALISASI ADMINISTRASI PENDIDIKAN.pdf
KEL 10_DIGITALISASI ADMINISTRASI PENDIDIKAN.pdfMurniWahyuningsih3
 
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxPresentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxDWIHANDOYOPUTRO2
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnalrepyjayanti
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxEkoPutuKromo
 
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJARAKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJARcakrasyid
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024SABDA
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxKurnia Fajar
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxSriayuAnisaToip
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfindrawatiahmad62
 
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis JurnalLidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis JurnalCloudybblz
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxlastri261
 

Recently uploaded (20)

CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxCONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...
RENCANA + Link2 MATERI  Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...RENCANA + Link2 MATERI  Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...
RENCANA + Link2 MATERI Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
 
Materi BKR Bina Keluarga Remaja BKKBN Untuk Kader
Materi BKR Bina Keluarga Remaja BKKBN Untuk KaderMateri BKR Bina Keluarga Remaja BKKBN Untuk Kader
Materi BKR Bina Keluarga Remaja BKKBN Untuk Kader
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
 
KEL 10_DIGITALISASI ADMINISTRASI PENDIDIKAN.pdf
KEL 10_DIGITALISASI ADMINISTRASI PENDIDIKAN.pdfKEL 10_DIGITALISASI ADMINISTRASI PENDIDIKAN.pdf
KEL 10_DIGITALISASI ADMINISTRASI PENDIDIKAN.pdf
 
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxPresentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJARAKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
 
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis JurnalLidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 

Materi trainingweb dr

  • 1. PENGENALAN INTERNET & WWW M. Ghifary, M.T. Lecturer of Information Technology & Science Faculty Parahyangan Catholic University Research staff of Informatics Engineering ITB mghifary@gmail.com, mghifary@unpar.ac.id
  • 2. Outline Materi 1. Terminologi umum 2. HTML 3. Google features  search, translation, maps 4. E-mail  gmail, yahoomail 5. Blog  Wordpress, Tumblr 6. Social Network Service  Facebook, Twitter, MySpace, LinkedIn 7. Social Q&A  Formspring 8. File Sharing  mediafire, 4shared, rapidshare
  • 3.
  • 4. Terminologi umum  Internet  Sistem global dari seluruh jaringan komputer yang saling terhubung (internetworking)  WWW (World Wide Web)  Ruang informasi berisi sejumlah besar dokumen hypertext (HTML)  WWW berbeda dengan internet  HTML (Hypertext Markup Language)  Bahasa scripting yang dimengerti oleh web browser yang selanjutnya akan divisualisasi  Web Browser  Software untuk membaca dan menerjemahkan halaman HTML menjadi bentuk visual yang bermakna (e.g. Mozilla Firefox, Internet Explorer, Google Chrome, dll)  Web Site  Bagian dari WWW yang terdiri dari beberapa halaman HTML yang dapat diakses dengan URL
  • 5. Terminologi umum (2)  URL (Uniform Resource Locator)  Rangkaian karakter menurut suatu format standar tertentu yang digunakan untuk menunjuk alamat suatu web site ataupun dokumen HTML  Dikembangkan menjadi URI (Uniform Resource Identifier)  Homepage  Istilah untuk menyebut halaman pertama yang akan muncul jika sebuah web site diakses  HTTP (HyperText Transfer Protocol)  Protokol komunikasi untuk mentransfer dokumen hypertext  Versi lebih aman: HTTPS (HTTP Secure)
  • 6. HTML: Struktur Dasar <HTML> TAG PEMBUKA <HEAD> <TITLE>Ini Judul Halaman Web</TITLE> </HEAD> <BODY> ...... isi dokumen ......... </BODY> TAG PENUTUP </HTML>
  • 7. Google  Awalnya merupakan web site mesin pencari informasi  Dibuat oleh Larry Page & Sergey Brin tahun 1998
  • 8. Google: Search  No option  filetype:  Mencari tipe file tertentu  E.g.: filetype:xls (mencari file MS Excel)  inurl:  Mencari kata tertentu pada URL  site:  Melakukan pencarian pada situs tertentu  intitle:  Mencari kata tertentu pada judul halaman  link:  Mencari situs mana saja yang mempunyai link ke situs tertentu  “”:  Mencari suatu rangkaian kata/kalimat  Cari gambar atau video
  • 9. Google: Fitur-fitur lain  Penerjemah bahasa  http://translate.google.com  Peta  http://maps.google.com
  • 10. E-mail  Surat elektronik  inbox, compose, send, draft, spam, attachment, cc, bcc, pushmail  Gmail  URL  http://www.gmail.com  Yahoo Mail  URL  http://mail.yahoo.com
  • 11. Blog  Blog = weB LOG  Aplikasi web atau web site untuk memuat tulisan- tulisan pada sebuah halaman web umum  Dapat diperbarui dari waktu ke waktu  CMS (Content Management System)  Blogger  Blogspot  Wordpress
  • 12. Social Network Service  Aplikasi/layanan online yang fokus pada pembangunan dan pencerminan hubungan sosial antara individu  Friendster  Facebook  Twitter  MySpace
  • 13. Social Q&A  Aplikasi tanya-jawab online  Formspring  URL http://www.formspring.me