SlideShare a Scribd company logo
1 of 30
Kepala Kantor Pertanahan Kab. Donggala
Disampaikan pada :
Sosialisasi Integrasi Penyelenggaraan Penataan Ruang dengan Pertanahan
Tanggal 27 Mei 2016
 UUD RI Tahun 1945 Pasal 18 ayat (6);
 UU No. 5 Tahun 1960 tentang Peraturan Dasar Pokok-Pokok
Agraria (UUPA)
 UU No. 26 Tahun 2007 tentang Penataan Ruang;
 PP No. 26 Tahun 2008 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah
Nasional;
 PP No. 15 Tahun 2010 tentang Penyelenggaran Penataan
Ruang ;
 PP No. 68 Tahun 2010 tentang Bentuk dan Tata Cara Peran
Masyarakat dlm Penataan Ruang;
 PP No. 16 Tahun 2004 tentang Penatagunaan Tanah.
Memahami RDTR
(Rencana Detail Tata Ruang)
Amanah PP No. 15 Tahun 2010 Pasal 59
Disusun pada wilayah kawasan perkotaan
atau kawasan strategis kabupaten/kota
Disusun pada kawasan yang direncanakan
menjadi kawasan perkotaan.
Melindungi Fungsi Ruang
 Kawasan Perdagangan dan Jasa Koridor Jl. Moh. Hatta,
Jl. Juanda dan Jl. Veteran
 Kawasan Perdagangan dan Jasa Pasar Bambaru dan
Pasar Masomba
 Pemindahan aktifitas pemerintahan Kab. Donggala dari
Kota Palu ke Kec. Banawa sejak tahun 2000
mengakibatkan meningkatnya penggunaan tanah
terutama untuk kawasan perkantoran perdagangan,
permukiman, dan pariwisata di Kelurahan Ganti, Boya,
Boneoge, Labuan Bajo, Gunung Bale, Tanjung Batu,
Kabonga Besar dan Kabonga Kecil.
 Pembahasan Penyusunan RDTR baru dimulai
pertengahan tahun 2014 dan unit LPSE di pertengahan
tahun 2015
 Neraca Penatagunaan Tanah (NPGT) menyajikan informasi mengenai
dinamika perubahan penggunaan tanah, kesesuaian penggunaan tanah
terhadap RTR, dan ketersediaan serta kebutuhan tanah sebagai arahan
progran strategis pertanahan (reforma agraria, pendaftaran positif dan
pengadaan tanah untuk kepentingan umum) dlm rangka menunjang
pembangunan dan menjadi referensi dlm menerbitkan perizinan
pemanfaatan ruang.
 Dengan terbitnya RDTR Kecamatan skala 1 : 5.000 yg menjadi acuan dlm
perizinan pemanfaatan ruang, maka perlu disusun neraca penatagunaan
tanah kecamatan dgn skala yg sama. Penyusunan NPGT Kecamatan dpt
menjadi bahan evaluasi pemanfaatan ruang kecamatan dan dpt menjadi
acuan dlm pelayanan administrasi pertanahan terutama dlm rangka
penerbitan pertimbangan teknis pertanahan. Selain NPGT kecamatan jg
dpt menjadi bahan pertimbangan dlm penentuan program-program
pertanahan.
 Data Wilayah Administrasi
 Data fisiografis
 Data kependudukan
 Data ekonomi dan keuangan
 Data ketersediaan sarana dan prasarana
 Data peruntukan ruang
 Data penguasaan, penggunaan dan pemanfaatan tanah
 Peta satelit resolusi tinggi
 Peta rupa bumi dan peta tematik
 Jenis dan intensitas kegiatan
 Data Wilayah Administrasi
 Data peruntukan ruang
 Data penguasaan, penggunaan dan pemanfaatan
tanah
 Peta satelit resolusi tinggi
 Peta rupa bumi dan peta tematik
Data yang kaitannya dengan Pemetaan dapat
dikomparansi antara BIG, ATR/BPN, Pemda setempat dan
sumber lain
Wilayah
Administrasi
Peruntukan
Ruang
Peta Tematik
& Rupa Bumi
Citra Satelit
Resolusi
Tinggi
IP4T
Gabungan Data
dari BIG, ATR/BPN,
PEMDA dan Sumber lain
 Untuk memenuhi kebutuhan data dalam penyusunan
RDTR, maka diperlukan pemanfaatan Ilmu Teknologi
yang sudah berkembang saat ini.
 Anggaran yang terbatas, maka mau tidak mau kita
menggunakan IT yang telah ada yang dikembangkan
sesuai dengan kebutuhan.
 MEMANFAATKAN IT YANG TELAH ADA
1. Menggunakan Aplikasi dari Garmin
2. Memanfaatkan Google Earth sebagai penyedia Peta
Citra Satelit resolusi rendah
3. Memanfaatkan SAS Planet untuk penyediaan citra
satelit dari berbagai vendor penyedia peta
4. Memanfaatkan Peta hasil Foto Udara
 PENGADAAN SARANA PEMETAAN
1. Pengadaan Citra Satelit resolusi tinggi GeoEYE-1
2. Pengadaan Drone (pesawat tanpa awak) dengan
kualitas pemetaan foto udara yang baik dan lebih
detail.
KEKURANGAN :
 harga mahal ($16/km2),
 tanggal perekaman data tergantung dari arsip citra satelit dan akan lebih
mahal bilamana dikehendaki perekaman kondisi terkini,
 dinamika pembangunan akan membuat fakta lapang dengan peta tidak
akan sesuai.
 Dalam jangka waktu tertentu, citra satelit akan ketinggalan sehingga perlu
pengadaan citra baru dengan perekaman terkini
KELEBIHAN
 Mudah mendapatkan (tergantung anggaran yang disediakan)
 Pengolahan data dilakukan pihak ketiga sehingga peta yang diberikan
sudah siap pakai
 Hasil band dari citra satelit dapat diinterpretasi untuk jangka panjang dan
peta tematik yang bervariasi
KEKURANGAN
 Memerlukan sumberdaya setempat untuk pengoperasian Drone dan
Pengolahan Datanya
 Untuk mendapatkan koreksi geometrik diperlukan pengambilan Ground
Control Point (GCP)
 Membutuhkan alokasi biaya & waktu pengambilan foto udara dan
pengolahan datanya.
 Tergantung pada faktor angin dan cuaca
KELEBIHAN
 Harga lebih murah, 1 drone dan perangkat pengolah datanya ± Rp. 80jt (=
370 km2 citra satelit GeoEYE-1 = luas Kota Palu)
 Perekaman data dapat disesuaikan
 Resolusi foto udara lebih tinggi karena pemotretan pada ketinggian ± 100
meter dpt (dibawah atmosfer) sehingga gambar lebih detail
 Dari 4 ragam yang telah disampaikan sebelumnya, saya
hanya fokus pada PEMANFAATAN APLIKASI DARI
GARMIN
 Dengan mengembangkan Aplikasi dari Garmin,
akhirnya digunakan dengan mudah sebagai Aplikasi
Basis Data Pemetaan.
 Di Kantor Pertanahan Kab. Donggala Pengembangan
Aplikasi Garmin Sebagai INOVASI diberi nama
INOVASI “LANDSEYE”
 Landseye adalah Aplikasi Pemetaan dengan
menggabungkan fitur yang terdapat pada
Aplikasi Garmin, add-on BIS (Birdseye Imagery
Satellite) dan GPS Garmin Handhell
 Mengapa kami menyebutnya LANDSEYE…?
Karena tanpa BIS pada Garmin, tanah-tanah
(LAND) sulit untuk diidentifikasi.
 LANDSEYE adalah Aplikasi Pemetaan Online yang memiliki fitur Cloud Storage Data
(CSD) sebesar 150 megabyte. Artinya semua data (point, garis dan keterangan)
tersimpan secara ONLINE. Akan tetapi Cloud hanya digunakan sebagai Pertukaran Data.
 CSD sebesar 150mb mampu menampung :
- 170.000 titik informasi, atau
- 967.500 km panjang garis, atau
- 1.682.000 km2 luas bidang tanah.
 Dalam mengakses data di Desa/Kelurahan, maka kedua Kantor ini (Kantor
Desa/Kelurahan dan Kantor Pertanahan) harus memiliki Jaringan INTERNET. Jika tidak
memiliki INTERNET, copy data dapat dilakukan langsung via USB
 Pertukaran Data di LANDSEYE menggunakan LOGIN. Agar tiap desa/kelurahan tidak
tertukar/bercampur datanya, maka tiap desa/kelurahan dibuatkan ID dan Password
 Saat ini sudah 5 Kantah yang mendapatkan Aplikasi LANDSEYE, hal yang dipertanyakan
adalah mengenai KEAMANAN DATABASE. Agar database aman, maka kita tidak perlu
menyimpan data di CLOUD, setelah kita mengcopy data yang ada di Cloud, maka Cloud
kembali dikosongkan.
 Aplikasi LANDSEYE sangat mudah digunakan karena hanya merupakan
Aplikasi Basis Data.
 Basis Data yang dimaksud adalah, POINT (menandai bidang tanah dan
memasukkan informasi yang diinginkan) POLYGON (memberi batas
bidang-bidang tanah yang dikuasai secara perseorangan,
BUMN/BUMD, tanah aset pemerintah, fasilitas umum, fasilitas sosial,
dll.
 Jadi hanya POINT dan POLYGON (2 perintah saja yang diakses melalui
Pointer Mouse)
 Akan tetapi Basis data yang dimasukkan pada Landseye, dapat pula
digunakan sebagai sarana informasi pemetaan Desa/Kelurahan
meskipun tanpa diolah
 Bilamana LANDSEYE di Desa/Kelurahan dapat berkomunikasi online
dengan Kantor Pertanahan, Kepala Desa/Lurah dapat menandai
suatu bidang tanah kemudian meminta Informasi atas tanah
tersebut
 Informasi yang dapat diperoleh antara lain : status kepemilikan,
nomor sertipikat, riwayat perolehan, dll (sesuai komitmen antar
pimpinan)
 Dengan LANDSEYE, aparat desa/kelurahan dapat memetakan :
- Tempat-tempat penting di Desa/Kelurahan
- Bidang-bidang tanah kepemilikan penduduknya
- Bidang-bidang tanah dengan status Sengketa
- Bidang-bidang tanah sebagai Aset Pemerintah Daerah
- Cadangan bidang-bidang tanah belum diolah, dll
 Peran serta desa/kelurahan dalam pemetaan maka jumlah bidang
tanah dapat diketahui (semua bidang tanah terpetakan)
 Dengan diketahuinya jumlah bidang tanah, dikolaborasikan dengan
data Pajak dan Pertanahan, maka dapat pula diketahui bidang tanah
yang belum memiliki NJOP dan yang telah memiliki Sertipikat.
 Sebagai basis data untuk penyusunan RDTR
 Dapat diinventarisasi jenis penguasaan, pemilikan, pemanfaatan dan
penggunaan tanah setiap Desa/Kelurahan
 Mengetahui sejak dini adanya tanah-tanah Sengketa di Desa/Kelurahan
dan meminimalisir kemungkinan munculnya sengketa pertanahan yang
baru
AKAN DIKETAHUI JUMLAH BIDANG TANAH
• Bidang tanah Bersertipikat akan disediakan oleh Kantor Pertanahan
• Bidang tanah belum bersertipikat di digitasi oleh Desa / Kelurahan
PENINGKATAN PAD DARI PBB
• Pajak akan ditarik sesuai dengan luasan masing-masing bidang tanah
• Semua bidang tanah akan dapat dikenakan PBB
BASIS DATA PENYUSUNAN RDTR
• Menyediakan Informasi status kepemilikan Bidang-bidang tanah
• Mengendalikan Pemanfaatan dan Perubahan Penggunaan Tanah
INVENTARISASI DATA P4T
Penggunaan, Penguasaan, Pemilikan dan Pemanfaatan
Tanah
MEMINIMALISIR SENGKETA PERTANAHAN
Memetakan Bidang Tanah bersengketa dan Histori
Kepemilikan Tanah
 Hasil Pemetaan dengan Landseye, selain sebagai bahan
penyusunan RDTR juga dapat digunakan sebagai pengendali
pemanfaatan tanah.
 Pengendalian Perubahan Penggunaan Tanah sedini mungkin
dapat diantisipasi karena diawasi lebih awal langsung oleh
aparat Desa/Kelurahan
 Overlay Peta Bidang Tanah bersertipikat, Peta Pola Tata Ruang
dan Peta Kehutanan + Hasil Digitasi Bidang Tanah di
Desa/Kelurahan dapat mendukung pelaksanaan RDTR
Kelurahan Ganti
Kel. Kabonga Kecil
Kelurahan Maleni
Kel. Gunung Bale
Landseye membantu menata Batas Antar Desa/Kelurahan dari Batas
Sementara yang telah disisipkan ke aplikasi
APL Menurut SK 869/2014
Hutan Produksi SK.869/2014
Landseye dapat mencegah penerbitan Surat-Surat Tanah yang dibuat di
Desa/Kelurahan termasuk Penerbitan Sertipikat pada area Kehutanan
Pemetaan Bidang-Bidang Tanah lebih cepat dan mudah dikenali karena
Overlay Citra Satelit serta informatif
Batas Biru menandakan bidang tanah
Telah bersertipikat.
Informasi yang dimasukkan sesuai
dengan kebutuhan
Batas Putih menandakan hasil digitasi Desa/
Kelurahan
Kantor Pertanahan Donggala
mengembangkan Inovasi LANDSEYE
untuk percepatan Pemetaan Bidang
Tanah (Sertipikat/non-Sertipikat)
Dengan Memaduserasikan Peta Rencana
Pola Ruang, Peta Kehutanan dan RDTR,
Pemberian Hak Atas Tanah dan
Perubahan Penggunaan Tanah dapat
dikendalikan.
 Tidak menutup kemungkinan, jika Aplikasi disambut baik
oleh Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota, maka akan
dilakukan Pengembangan Aplikasi.
 Yakni Sosialisasi Pengembangan Aplikasi dengan
Pengolahan Data hasil Survey dan Pengolahan Database
Peta Landseye
 Pada akhirnya Database Pemetaan ini dapat pula
dimanfaatkan dalam Perhitungan Luas Bidang Tanah yang
real dalam penarikan Pajak Bumi dan Bangunan
 DANA DESA senilai 1 Milyar, optimis tidak akan sia-sia jika
dimanfaatkan sebagian di LANDSEYE yang berkelanjutan
PENYUSUNAN RDTR dg LANDSEYE

More Related Content

What's hot

Infrastruktur data spatial
Infrastruktur data spatial Infrastruktur data spatial
Infrastruktur data spatial
Musnanda Satar
 

What's hot (20)

130704 pelatihan tr
130704 pelatihan tr130704 pelatihan tr
130704 pelatihan tr
 
Spesifikasi teknis peta desa
Spesifikasi teknis peta desaSpesifikasi teknis peta desa
Spesifikasi teknis peta desa
 
Tayangan PII 2013
Tayangan PII 2013Tayangan PII 2013
Tayangan PII 2013
 
Spesifikasi teknis penyajian peta desa
Spesifikasi teknis penyajian peta desaSpesifikasi teknis penyajian peta desa
Spesifikasi teknis penyajian peta desa
 
Materi kuliah-tata-ruang-dan-perencanaan-lingkungan1
Materi kuliah-tata-ruang-dan-perencanaan-lingkungan1Materi kuliah-tata-ruang-dan-perencanaan-lingkungan1
Materi kuliah-tata-ruang-dan-perencanaan-lingkungan1
 
STANDAR PELAYANAN MINIMAL PENATAAN RUANG
STANDAR PELAYANAN MINIMAL PENATAAN RUANGSTANDAR PELAYANAN MINIMAL PENATAAN RUANG
STANDAR PELAYANAN MINIMAL PENATAAN RUANG
 
Jaring Informasi Geospasial Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat
Jaring Informasi Geospasial Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan RakyatJaring Informasi Geospasial Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat
Jaring Informasi Geospasial Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat
 
Monday's gerung
Monday's gerungMonday's gerung
Monday's gerung
 
Sistem Kelembagaan dan Organisasi di Daerah
Sistem Kelembagaan dan Organisasi di DaerahSistem Kelembagaan dan Organisasi di Daerah
Sistem Kelembagaan dan Organisasi di Daerah
 
Pemanfaatan Tata Ruang di Daerah
Pemanfaatan Tata Ruang di DaerahPemanfaatan Tata Ruang di Daerah
Pemanfaatan Tata Ruang di Daerah
 
Peluang dan Tantangan Pelaksanaan Konsolidasi Tanah di Provinsi Banten
Peluang dan Tantangan Pelaksanaan Konsolidasi Tanah di Provinsi BantenPeluang dan Tantangan Pelaksanaan Konsolidasi Tanah di Provinsi Banten
Peluang dan Tantangan Pelaksanaan Konsolidasi Tanah di Provinsi Banten
 
Audit, Pengawasan dan Pengendalian Pemanfaatan Ruang
Audit, Pengawasan dan Pengendalian Pemanfaatan RuangAudit, Pengawasan dan Pengendalian Pemanfaatan Ruang
Audit, Pengawasan dan Pengendalian Pemanfaatan Ruang
 
Aplikasi GIS dalam penataan ruang
Aplikasi GIS dalam penataan ruangAplikasi GIS dalam penataan ruang
Aplikasi GIS dalam penataan ruang
 
PENATAAN RUANG SEBAGAI ARAH KEBIJAKAN PENGELOLAAN SUMBER DAYA ALAM YANG BERKE...
PENATAAN RUANG SEBAGAI ARAH KEBIJAKAN PENGELOLAAN SUMBER DAYA ALAM YANG BERKE...PENATAAN RUANG SEBAGAI ARAH KEBIJAKAN PENGELOLAAN SUMBER DAYA ALAM YANG BERKE...
PENATAAN RUANG SEBAGAI ARAH KEBIJAKAN PENGELOLAAN SUMBER DAYA ALAM YANG BERKE...
 
Integrasi pelabuhan dengan tata ruang kemenhub 25 juli 2017 - versi 240717
Integrasi pelabuhan dengan tata ruang   kemenhub 25 juli 2017 - versi 240717Integrasi pelabuhan dengan tata ruang   kemenhub 25 juli 2017 - versi 240717
Integrasi pelabuhan dengan tata ruang kemenhub 25 juli 2017 - versi 240717
 
Status RTRW dan RDTR Jawa dan Bali
Status RTRW dan RDTR Jawa dan BaliStatus RTRW dan RDTR Jawa dan Bali
Status RTRW dan RDTR Jawa dan Bali
 
Panduan Pemetaan dan Perencanaan Tata Guna Lahan Secara Partisipatif Berbasis...
Panduan Pemetaan dan Perencanaan Tata Guna Lahan Secara Partisipatif Berbasis...Panduan Pemetaan dan Perencanaan Tata Guna Lahan Secara Partisipatif Berbasis...
Panduan Pemetaan dan Perencanaan Tata Guna Lahan Secara Partisipatif Berbasis...
 
Infrastruktur data spatial
Infrastruktur data spatial Infrastruktur data spatial
Infrastruktur data spatial
 
Arahan Implementasi Kebijakan Pengendalian Pemanfaatan Ruang Provinsi Banten ...
Arahan Implementasi Kebijakan Pengendalian Pemanfaatan Ruang Provinsi Banten ...Arahan Implementasi Kebijakan Pengendalian Pemanfaatan Ruang Provinsi Banten ...
Arahan Implementasi Kebijakan Pengendalian Pemanfaatan Ruang Provinsi Banten ...
 
Ra kebutuhan peta (mus & sai)
Ra kebutuhan peta (mus & sai)Ra kebutuhan peta (mus & sai)
Ra kebutuhan peta (mus & sai)
 

Viewers also liked

Materi Teknis Revisi Pedoman Penyusunan Rencana Tata Ruang Perspektif Bencana
Materi Teknis Revisi Pedoman Penyusunan Rencana Tata Ruang Perspektif BencanaMateri Teknis Revisi Pedoman Penyusunan Rencana Tata Ruang Perspektif Bencana
Materi Teknis Revisi Pedoman Penyusunan Rencana Tata Ruang Perspektif Bencana
Nur Hilaliyah
 
Grand design pasar minggu
Grand design pasar mingguGrand design pasar minggu
Grand design pasar minggu
Cahyo jojo
 

Viewers also liked (20)

Penyusunan rdtr berbasis bidang tanah 1
Penyusunan rdtr berbasis bidang tanah 1Penyusunan rdtr berbasis bidang tanah 1
Penyusunan rdtr berbasis bidang tanah 1
 
Pedoman Layout Peta Sesuai SNI - Indonesia National Standar of Mapping/Layouting
Pedoman Layout Peta Sesuai SNI - Indonesia National Standar of Mapping/LayoutingPedoman Layout Peta Sesuai SNI - Indonesia National Standar of Mapping/Layouting
Pedoman Layout Peta Sesuai SNI - Indonesia National Standar of Mapping/Layouting
 
Pedoman Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang dan Peraturan Zonasi Kabupaten/Kota
Pedoman Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang dan Peraturan Zonasi Kabupaten/KotaPedoman Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang dan Peraturan Zonasi Kabupaten/Kota
Pedoman Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang dan Peraturan Zonasi Kabupaten/Kota
 
pengertian peta dan komponen peta
pengertian peta dan komponen petapengertian peta dan komponen peta
pengertian peta dan komponen peta
 
Materi Teknis Revisi Pedoman Penyusunan Rencana Tata Ruang Perspektif Bencana
Materi Teknis Revisi Pedoman Penyusunan Rencana Tata Ruang Perspektif BencanaMateri Teknis Revisi Pedoman Penyusunan Rencana Tata Ruang Perspektif Bencana
Materi Teknis Revisi Pedoman Penyusunan Rencana Tata Ruang Perspektif Bencana
 
Peraturan Penataan Ruang RDTR
Peraturan Penataan Ruang  RDTRPeraturan Penataan Ruang  RDTR
Peraturan Penataan Ruang RDTR
 
2017 surabaya materi rest ok
2017  surabaya materi rest ok2017  surabaya materi rest ok
2017 surabaya materi rest ok
 
Lampiran III 1 Peta Zonasi Kecamatan
Lampiran III 1 Peta Zonasi Kecamatan Lampiran III 1 Peta Zonasi Kecamatan
Lampiran III 1 Peta Zonasi Kecamatan
 
Rencana Detail Tata Ruang Wilayah Kota
Rencana Detail Tata Ruang Wilayah KotaRencana Detail Tata Ruang Wilayah Kota
Rencana Detail Tata Ruang Wilayah Kota
 
INOVASI LAYANAN PERTANAHAN "GRUPBOX"
INOVASI LAYANAN PERTANAHAN "GRUPBOX"INOVASI LAYANAN PERTANAHAN "GRUPBOX"
INOVASI LAYANAN PERTANAHAN "GRUPBOX"
 
Presentasi BPN tentang Penyelesaian Penguasaan Hak Masyarakat di Kawasan Hutan
Presentasi BPN tentang Penyelesaian Penguasaan Hak Masyarakat di Kawasan HutanPresentasi BPN tentang Penyelesaian Penguasaan Hak Masyarakat di Kawasan Hutan
Presentasi BPN tentang Penyelesaian Penguasaan Hak Masyarakat di Kawasan Hutan
 
Resume paper sip united states
Resume paper   sip united statesResume paper   sip united states
Resume paper sip united states
 
Konsinyasi
KonsinyasiKonsinyasi
Konsinyasi
 
Study kelayakan Kewirausahaan
Study kelayakan KewirausahaanStudy kelayakan Kewirausahaan
Study kelayakan Kewirausahaan
 
Sengketa Tanah di Indonesia
Sengketa Tanah di IndonesiaSengketa Tanah di Indonesia
Sengketa Tanah di Indonesia
 
Pedoman RTRW Segala Aspek
Pedoman RTRW Segala AspekPedoman RTRW Segala Aspek
Pedoman RTRW Segala Aspek
 
Grand design pasar minggu
Grand design pasar mingguGrand design pasar minggu
Grand design pasar minggu
 
Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Surabaya
Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota SurabayaMemorandum Program Sektor Sanitasi Kota Surabaya
Memorandum Program Sektor Sanitasi Kota Surabaya
 
Perencanaan Spasial Kawasan Khusus
Perencanaan Spasial Kawasan KhususPerencanaan Spasial Kawasan Khusus
Perencanaan Spasial Kawasan Khusus
 
The Green Sustainibility Urban Community
The Green Sustainibility Urban CommunityThe Green Sustainibility Urban Community
The Green Sustainibility Urban Community
 

Similar to PENYUSUNAN RDTR dg LANDSEYE

Juknis pengukuran bidang tanah sistematik lengkap
Juknis pengukuran bidang tanah  sistematik lengkap Juknis pengukuran bidang tanah  sistematik lengkap
Juknis pengukuran bidang tanah sistematik lengkap
Ethan Nagekeo
 
Bab 1 pendahuluan sig minapolitan kambitin
Bab 1 pendahuluan sig minapolitan kambitinBab 1 pendahuluan sig minapolitan kambitin
Bab 1 pendahuluan sig minapolitan kambitin
kiky permana
 
Diseminasi Juklak DIP4T 2024Diseminasi Juklak DIP4T 2024Diseminasi Juklak DIP...
Diseminasi Juklak DIP4T 2024Diseminasi Juklak DIP4T 2024Diseminasi Juklak DIP...Diseminasi Juklak DIP4T 2024Diseminasi Juklak DIP4T 2024Diseminasi Juklak DIP...
Diseminasi Juklak DIP4T 2024Diseminasi Juklak DIP4T 2024Diseminasi Juklak DIP...
Singgih60
 
TABEL PERSANDINGAN DELI SERDANG 7Desember2020_versi kawasan transportasi_para...
TABEL PERSANDINGAN DELI SERDANG 7Desember2020_versi kawasan transportasi_para...TABEL PERSANDINGAN DELI SERDANG 7Desember2020_versi kawasan transportasi_para...
TABEL PERSANDINGAN DELI SERDANG 7Desember2020_versi kawasan transportasi_para...
SariWinoto
 
KAK Peta Guna Bangunan Eksisting 2022.pdf
KAK Peta Guna Bangunan Eksisting 2022.pdfKAK Peta Guna Bangunan Eksisting 2022.pdf
KAK Peta Guna Bangunan Eksisting 2022.pdf
EdiVanqom
 

Similar to PENYUSUNAN RDTR dg LANDSEYE (20)

Presentasi ptsl
Presentasi ptslPresentasi ptsl
Presentasi ptsl
 
Perkembangan dan manajemen data geospasial Pusdata Kementerian PU
Perkembangan dan manajemen data geospasial Pusdata Kementerian PUPerkembangan dan manajemen data geospasial Pusdata Kementerian PU
Perkembangan dan manajemen data geospasial Pusdata Kementerian PU
 
Juknis pengukuran bidang tanah sistematik lengkap
Juknis pengukuran bidang tanah  sistematik lengkap Juknis pengukuran bidang tanah  sistematik lengkap
Juknis pengukuran bidang tanah sistematik lengkap
 
Membangun sistem informasi pertanahan
Membangun sistem informasi pertanahanMembangun sistem informasi pertanahan
Membangun sistem informasi pertanahan
 
Manajemen Properti
Manajemen PropertiManajemen Properti
Manajemen Properti
 
Proposal Teknis_Pengukuran Stakeout Lahan Menggunakan GNSS RTK.pptx
Proposal Teknis_Pengukuran Stakeout Lahan Menggunakan GNSS RTK.pptxProposal Teknis_Pengukuran Stakeout Lahan Menggunakan GNSS RTK.pptx
Proposal Teknis_Pengukuran Stakeout Lahan Menggunakan GNSS RTK.pptx
 
Manajemen Properti
Manajemen PropertiManajemen Properti
Manajemen Properti
 
Bab 1 pendahuluan sig minapolitan kambitin
Bab 1 pendahuluan sig minapolitan kambitinBab 1 pendahuluan sig minapolitan kambitin
Bab 1 pendahuluan sig minapolitan kambitin
 
Diseminasi Juklak DIP4T 2024Diseminasi Juklak DIP4T 2024Diseminasi Juklak DIP...
Diseminasi Juklak DIP4T 2024Diseminasi Juklak DIP4T 2024Diseminasi Juklak DIP...Diseminasi Juklak DIP4T 2024Diseminasi Juklak DIP4T 2024Diseminasi Juklak DIP...
Diseminasi Juklak DIP4T 2024Diseminasi Juklak DIP4T 2024Diseminasi Juklak DIP...
 
Kak database perumahan
Kak database perumahanKak database perumahan
Kak database perumahan
 
Bahan Tayang Bu Indira ATR KKPR 7 Oktober.pdf
Bahan Tayang Bu Indira ATR KKPR  7 Oktober.pdfBahan Tayang Bu Indira ATR KKPR  7 Oktober.pdf
Bahan Tayang Bu Indira ATR KKPR 7 Oktober.pdf
 
201029 Sosialisasi UUCK PR - PL ITB F2.pdf
201029 Sosialisasi UUCK PR - PL ITB F2.pdf201029 Sosialisasi UUCK PR - PL ITB F2.pdf
201029 Sosialisasi UUCK PR - PL ITB F2.pdf
 
Penilaian tanah
Penilaian tanahPenilaian tanah
Penilaian tanah
 
TABEL PERSANDINGAN DELI SERDANG 7Desember2020_versi kawasan transportasi_para...
TABEL PERSANDINGAN DELI SERDANG 7Desember2020_versi kawasan transportasi_para...TABEL PERSANDINGAN DELI SERDANG 7Desember2020_versi kawasan transportasi_para...
TABEL PERSANDINGAN DELI SERDANG 7Desember2020_versi kawasan transportasi_para...
 
03_Penyiapan Data RDTR Kec.Cipatat.pptx
03_Penyiapan Data RDTR Kec.Cipatat.pptx03_Penyiapan Data RDTR Kec.Cipatat.pptx
03_Penyiapan Data RDTR Kec.Cipatat.pptx
 
KAK Peta Guna Bangunan Eksisting 2022.pdf
KAK Peta Guna Bangunan Eksisting 2022.pdfKAK Peta Guna Bangunan Eksisting 2022.pdf
KAK Peta Guna Bangunan Eksisting 2022.pdf
 
Materi sosialisasi dak 2022
Materi sosialisasi dak 2022Materi sosialisasi dak 2022
Materi sosialisasi dak 2022
 
KESERASIAN PENATAAN RUANG ANTAR WILAYAKESERASIAN WILAYAH DI KAWASAN JABODETAB...
KESERASIAN PENATAAN RUANG ANTAR WILAYAKESERASIAN WILAYAH DI KAWASAN JABODETAB...KESERASIAN PENATAAN RUANG ANTAR WILAYAKESERASIAN WILAYAH DI KAWASAN JABODETAB...
KESERASIAN PENATAAN RUANG ANTAR WILAYAKESERASIAN WILAYAH DI KAWASAN JABODETAB...
 
1. Konsolidasi Awal RDTR Kab. Seruyan (24052021) Fin.pdf
1. Konsolidasi Awal RDTR Kab. Seruyan (24052021) Fin.pdf1. Konsolidasi Awal RDTR Kab. Seruyan (24052021) Fin.pdf
1. Konsolidasi Awal RDTR Kab. Seruyan (24052021) Fin.pdf
 
Permen no. 9 tahun 2019 ht elektronik upload
Permen no. 9 tahun 2019 ht elektronik uploadPermen no. 9 tahun 2019 ht elektronik upload
Permen no. 9 tahun 2019 ht elektronik upload
 

Recently uploaded

TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.
TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.
TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.
Monhik1
 
BENTUK KEMASAN OBAT.pdf yfibfuhbcigkvkcjxjxjcjcjcjcjcjvkvkv
BENTUK KEMASAN OBAT.pdf yfibfuhbcigkvkcjxjxjcjcjcjcjcjvkvkvBENTUK KEMASAN OBAT.pdf yfibfuhbcigkvkcjxjxjcjcjcjcjcjvkvkv
BENTUK KEMASAN OBAT.pdf yfibfuhbcigkvkcjxjxjcjcjcjcjcjvkvkv
sonyaawitan
 
Jual Obat Cytotec Di Musi Rawas #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Musi Rawas #082122229359 Apotik Jual Cytotec OriginalJual Obat Cytotec Di Musi Rawas #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Musi Rawas #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
miftamifta7899
 
Jual Cytotec Di Cirebon Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Cirebon Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Cirebon Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Cirebon Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
ssupi412
 
Abortion pills In Kuwait |+966572737505 | Get Cytotec
Abortion pills In Kuwait |+966572737505 | Get CytotecAbortion pills In Kuwait |+966572737505 | Get Cytotec
Abortion pills In Kuwait |+966572737505 | Get Cytotec
Abortion pills in Riyadh +966572737505 get cytotec
 
Jual Obat Aborsi Banjarbaru ( ASLI ) 082223109953 Kami Jual Obat Penggugur Ka...
Jual Obat Aborsi Banjarbaru ( ASLI ) 082223109953 Kami Jual Obat Penggugur Ka...Jual Obat Aborsi Banjarbaru ( ASLI ) 082223109953 Kami Jual Obat Penggugur Ka...
Jual Obat Aborsi Banjarbaru ( ASLI ) 082223109953 Kami Jual Obat Penggugur Ka...
Jual Obat Aborsi Banjarbaru ( ASLI ) 082223109953
 
Abortion pills in Riyadh Saudi Arabia !! +966572737505 Get Cytotec pills
Abortion pills in Riyadh Saudi Arabia !! +966572737505 Get Cytotec pillsAbortion pills in Riyadh Saudi Arabia !! +966572737505 Get Cytotec pills
Abortion pills in Riyadh Saudi Arabia !! +966572737505 Get Cytotec pills
Abortion pills in Riyadh +966572737505 get cytotec
 

Recently uploaded (16)

TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.
TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.
TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.
 
BENTUK KEMASAN OBAT.pdf yfibfuhbcigkvkcjxjxjcjcjcjcjcjvkvkv
BENTUK KEMASAN OBAT.pdf yfibfuhbcigkvkcjxjxjcjcjcjcjcjvkvkvBENTUK KEMASAN OBAT.pdf yfibfuhbcigkvkcjxjxjcjcjcjcjcjvkvkv
BENTUK KEMASAN OBAT.pdf yfibfuhbcigkvkcjxjxjcjcjcjcjcjvkvkv
 
MODUL AJAR UI DAN UX UNTUK PEMULA KELAS DESAIN.pdf
MODUL AJAR UI DAN UX UNTUK PEMULA KELAS DESAIN.pdfMODUL AJAR UI DAN UX UNTUK PEMULA KELAS DESAIN.pdf
MODUL AJAR UI DAN UX UNTUK PEMULA KELAS DESAIN.pdf
 
PENYULUHAN CUCI TANGAN DAN SIKAT GIGI.pptx
PENYULUHAN CUCI TANGAN DAN SIKAT GIGI.pptxPENYULUHAN CUCI TANGAN DAN SIKAT GIGI.pptx
PENYULUHAN CUCI TANGAN DAN SIKAT GIGI.pptx
 
Jual Obat Cytotec Di Musi Rawas #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Musi Rawas #082122229359 Apotik Jual Cytotec OriginalJual Obat Cytotec Di Musi Rawas #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Musi Rawas #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
 
Cara Menggugurkan Kandungan 082223109953 dgn Obat Aborsi Usia Janin 1-8 Bula...
Cara Menggugurkan Kandungan 082223109953  dgn Obat Aborsi Usia Janin 1-8 Bula...Cara Menggugurkan Kandungan 082223109953  dgn Obat Aborsi Usia Janin 1-8 Bula...
Cara Menggugurkan Kandungan 082223109953 dgn Obat Aborsi Usia Janin 1-8 Bula...
 
SUPPLIER JASA PASANG WALLPAPER CUSTOM PROFESIONAL MALANG.pdf
SUPPLIER JASA PASANG WALLPAPER CUSTOM PROFESIONAL MALANG.pdfSUPPLIER JASA PASANG WALLPAPER CUSTOM PROFESIONAL MALANG.pdf
SUPPLIER JASA PASANG WALLPAPER CUSTOM PROFESIONAL MALANG.pdf
 
Aksi Nyata Ide-Ide Praktis Pembelajaran.pdf
Aksi Nyata Ide-Ide Praktis Pembelajaran.pdfAksi Nyata Ide-Ide Praktis Pembelajaran.pdf
Aksi Nyata Ide-Ide Praktis Pembelajaran.pdf
 
KELOMPOK 4 asma ppok jhyfydfdrfdtfghghghh
KELOMPOK 4 asma ppok jhyfydfdrfdtfghghghhKELOMPOK 4 asma ppok jhyfydfdrfdtfghghghh
KELOMPOK 4 asma ppok jhyfydfdrfdtfghghghh
 
Jual Cytotec Di Cirebon Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Cirebon Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Cirebon Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Cirebon Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
 
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 🎰👑
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 🎰👑ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 🎰👑
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 🎰👑
 
SITUS GACOR MUDAH MENANG ATRIUM GAMING 2024 TERBARU
SITUS GACOR MUDAH MENANG ATRIUM GAMING 2024 TERBARUSITUS GACOR MUDAH MENANG ATRIUM GAMING 2024 TERBARU
SITUS GACOR MUDAH MENANG ATRIUM GAMING 2024 TERBARU
 
Tumbuhan dan lingkungannya power point..
Tumbuhan dan lingkungannya power point..Tumbuhan dan lingkungannya power point..
Tumbuhan dan lingkungannya power point..
 
Abortion pills In Kuwait |+966572737505 | Get Cytotec
Abortion pills In Kuwait |+966572737505 | Get CytotecAbortion pills In Kuwait |+966572737505 | Get Cytotec
Abortion pills In Kuwait |+966572737505 | Get Cytotec
 
Jual Obat Aborsi Banjarbaru ( ASLI ) 082223109953 Kami Jual Obat Penggugur Ka...
Jual Obat Aborsi Banjarbaru ( ASLI ) 082223109953 Kami Jual Obat Penggugur Ka...Jual Obat Aborsi Banjarbaru ( ASLI ) 082223109953 Kami Jual Obat Penggugur Ka...
Jual Obat Aborsi Banjarbaru ( ASLI ) 082223109953 Kami Jual Obat Penggugur Ka...
 
Abortion pills in Riyadh Saudi Arabia !! +966572737505 Get Cytotec pills
Abortion pills in Riyadh Saudi Arabia !! +966572737505 Get Cytotec pillsAbortion pills in Riyadh Saudi Arabia !! +966572737505 Get Cytotec pills
Abortion pills in Riyadh Saudi Arabia !! +966572737505 Get Cytotec pills
 

PENYUSUNAN RDTR dg LANDSEYE

  • 1. Kepala Kantor Pertanahan Kab. Donggala Disampaikan pada : Sosialisasi Integrasi Penyelenggaraan Penataan Ruang dengan Pertanahan Tanggal 27 Mei 2016
  • 2.  UUD RI Tahun 1945 Pasal 18 ayat (6);  UU No. 5 Tahun 1960 tentang Peraturan Dasar Pokok-Pokok Agraria (UUPA)  UU No. 26 Tahun 2007 tentang Penataan Ruang;  PP No. 26 Tahun 2008 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Nasional;  PP No. 15 Tahun 2010 tentang Penyelenggaran Penataan Ruang ;  PP No. 68 Tahun 2010 tentang Bentuk dan Tata Cara Peran Masyarakat dlm Penataan Ruang;  PP No. 16 Tahun 2004 tentang Penatagunaan Tanah.
  • 3. Memahami RDTR (Rencana Detail Tata Ruang) Amanah PP No. 15 Tahun 2010 Pasal 59 Disusun pada wilayah kawasan perkotaan atau kawasan strategis kabupaten/kota Disusun pada kawasan yang direncanakan menjadi kawasan perkotaan. Melindungi Fungsi Ruang
  • 4.  Kawasan Perdagangan dan Jasa Koridor Jl. Moh. Hatta, Jl. Juanda dan Jl. Veteran  Kawasan Perdagangan dan Jasa Pasar Bambaru dan Pasar Masomba
  • 5.  Pemindahan aktifitas pemerintahan Kab. Donggala dari Kota Palu ke Kec. Banawa sejak tahun 2000 mengakibatkan meningkatnya penggunaan tanah terutama untuk kawasan perkantoran perdagangan, permukiman, dan pariwisata di Kelurahan Ganti, Boya, Boneoge, Labuan Bajo, Gunung Bale, Tanjung Batu, Kabonga Besar dan Kabonga Kecil.  Pembahasan Penyusunan RDTR baru dimulai pertengahan tahun 2014 dan unit LPSE di pertengahan tahun 2015
  • 6.  Neraca Penatagunaan Tanah (NPGT) menyajikan informasi mengenai dinamika perubahan penggunaan tanah, kesesuaian penggunaan tanah terhadap RTR, dan ketersediaan serta kebutuhan tanah sebagai arahan progran strategis pertanahan (reforma agraria, pendaftaran positif dan pengadaan tanah untuk kepentingan umum) dlm rangka menunjang pembangunan dan menjadi referensi dlm menerbitkan perizinan pemanfaatan ruang.  Dengan terbitnya RDTR Kecamatan skala 1 : 5.000 yg menjadi acuan dlm perizinan pemanfaatan ruang, maka perlu disusun neraca penatagunaan tanah kecamatan dgn skala yg sama. Penyusunan NPGT Kecamatan dpt menjadi bahan evaluasi pemanfaatan ruang kecamatan dan dpt menjadi acuan dlm pelayanan administrasi pertanahan terutama dlm rangka penerbitan pertimbangan teknis pertanahan. Selain NPGT kecamatan jg dpt menjadi bahan pertimbangan dlm penentuan program-program pertanahan.
  • 7.  Data Wilayah Administrasi  Data fisiografis  Data kependudukan  Data ekonomi dan keuangan  Data ketersediaan sarana dan prasarana  Data peruntukan ruang  Data penguasaan, penggunaan dan pemanfaatan tanah  Peta satelit resolusi tinggi  Peta rupa bumi dan peta tematik  Jenis dan intensitas kegiatan
  • 8.  Data Wilayah Administrasi  Data peruntukan ruang  Data penguasaan, penggunaan dan pemanfaatan tanah  Peta satelit resolusi tinggi  Peta rupa bumi dan peta tematik Data yang kaitannya dengan Pemetaan dapat dikomparansi antara BIG, ATR/BPN, Pemda setempat dan sumber lain
  • 9. Wilayah Administrasi Peruntukan Ruang Peta Tematik & Rupa Bumi Citra Satelit Resolusi Tinggi IP4T Gabungan Data dari BIG, ATR/BPN, PEMDA dan Sumber lain
  • 10.  Untuk memenuhi kebutuhan data dalam penyusunan RDTR, maka diperlukan pemanfaatan Ilmu Teknologi yang sudah berkembang saat ini.  Anggaran yang terbatas, maka mau tidak mau kita menggunakan IT yang telah ada yang dikembangkan sesuai dengan kebutuhan.
  • 11.  MEMANFAATKAN IT YANG TELAH ADA 1. Menggunakan Aplikasi dari Garmin 2. Memanfaatkan Google Earth sebagai penyedia Peta Citra Satelit resolusi rendah 3. Memanfaatkan SAS Planet untuk penyediaan citra satelit dari berbagai vendor penyedia peta 4. Memanfaatkan Peta hasil Foto Udara
  • 12.  PENGADAAN SARANA PEMETAAN 1. Pengadaan Citra Satelit resolusi tinggi GeoEYE-1 2. Pengadaan Drone (pesawat tanpa awak) dengan kualitas pemetaan foto udara yang baik dan lebih detail.
  • 13. KEKURANGAN :  harga mahal ($16/km2),  tanggal perekaman data tergantung dari arsip citra satelit dan akan lebih mahal bilamana dikehendaki perekaman kondisi terkini,  dinamika pembangunan akan membuat fakta lapang dengan peta tidak akan sesuai.  Dalam jangka waktu tertentu, citra satelit akan ketinggalan sehingga perlu pengadaan citra baru dengan perekaman terkini KELEBIHAN  Mudah mendapatkan (tergantung anggaran yang disediakan)  Pengolahan data dilakukan pihak ketiga sehingga peta yang diberikan sudah siap pakai  Hasil band dari citra satelit dapat diinterpretasi untuk jangka panjang dan peta tematik yang bervariasi
  • 14. KEKURANGAN  Memerlukan sumberdaya setempat untuk pengoperasian Drone dan Pengolahan Datanya  Untuk mendapatkan koreksi geometrik diperlukan pengambilan Ground Control Point (GCP)  Membutuhkan alokasi biaya & waktu pengambilan foto udara dan pengolahan datanya.  Tergantung pada faktor angin dan cuaca KELEBIHAN  Harga lebih murah, 1 drone dan perangkat pengolah datanya ± Rp. 80jt (= 370 km2 citra satelit GeoEYE-1 = luas Kota Palu)  Perekaman data dapat disesuaikan  Resolusi foto udara lebih tinggi karena pemotretan pada ketinggian ± 100 meter dpt (dibawah atmosfer) sehingga gambar lebih detail
  • 15.  Dari 4 ragam yang telah disampaikan sebelumnya, saya hanya fokus pada PEMANFAATAN APLIKASI DARI GARMIN  Dengan mengembangkan Aplikasi dari Garmin, akhirnya digunakan dengan mudah sebagai Aplikasi Basis Data Pemetaan.  Di Kantor Pertanahan Kab. Donggala Pengembangan Aplikasi Garmin Sebagai INOVASI diberi nama INOVASI “LANDSEYE”
  • 16.
  • 17.  Landseye adalah Aplikasi Pemetaan dengan menggabungkan fitur yang terdapat pada Aplikasi Garmin, add-on BIS (Birdseye Imagery Satellite) dan GPS Garmin Handhell  Mengapa kami menyebutnya LANDSEYE…? Karena tanpa BIS pada Garmin, tanah-tanah (LAND) sulit untuk diidentifikasi.
  • 18.  LANDSEYE adalah Aplikasi Pemetaan Online yang memiliki fitur Cloud Storage Data (CSD) sebesar 150 megabyte. Artinya semua data (point, garis dan keterangan) tersimpan secara ONLINE. Akan tetapi Cloud hanya digunakan sebagai Pertukaran Data.  CSD sebesar 150mb mampu menampung : - 170.000 titik informasi, atau - 967.500 km panjang garis, atau - 1.682.000 km2 luas bidang tanah.  Dalam mengakses data di Desa/Kelurahan, maka kedua Kantor ini (Kantor Desa/Kelurahan dan Kantor Pertanahan) harus memiliki Jaringan INTERNET. Jika tidak memiliki INTERNET, copy data dapat dilakukan langsung via USB  Pertukaran Data di LANDSEYE menggunakan LOGIN. Agar tiap desa/kelurahan tidak tertukar/bercampur datanya, maka tiap desa/kelurahan dibuatkan ID dan Password  Saat ini sudah 5 Kantah yang mendapatkan Aplikasi LANDSEYE, hal yang dipertanyakan adalah mengenai KEAMANAN DATABASE. Agar database aman, maka kita tidak perlu menyimpan data di CLOUD, setelah kita mengcopy data yang ada di Cloud, maka Cloud kembali dikosongkan.
  • 19.  Aplikasi LANDSEYE sangat mudah digunakan karena hanya merupakan Aplikasi Basis Data.  Basis Data yang dimaksud adalah, POINT (menandai bidang tanah dan memasukkan informasi yang diinginkan) POLYGON (memberi batas bidang-bidang tanah yang dikuasai secara perseorangan, BUMN/BUMD, tanah aset pemerintah, fasilitas umum, fasilitas sosial, dll.  Jadi hanya POINT dan POLYGON (2 perintah saja yang diakses melalui Pointer Mouse)  Akan tetapi Basis data yang dimasukkan pada Landseye, dapat pula digunakan sebagai sarana informasi pemetaan Desa/Kelurahan meskipun tanpa diolah
  • 20.  Bilamana LANDSEYE di Desa/Kelurahan dapat berkomunikasi online dengan Kantor Pertanahan, Kepala Desa/Lurah dapat menandai suatu bidang tanah kemudian meminta Informasi atas tanah tersebut  Informasi yang dapat diperoleh antara lain : status kepemilikan, nomor sertipikat, riwayat perolehan, dll (sesuai komitmen antar pimpinan)  Dengan LANDSEYE, aparat desa/kelurahan dapat memetakan : - Tempat-tempat penting di Desa/Kelurahan - Bidang-bidang tanah kepemilikan penduduknya - Bidang-bidang tanah dengan status Sengketa - Bidang-bidang tanah sebagai Aset Pemerintah Daerah - Cadangan bidang-bidang tanah belum diolah, dll
  • 21.  Peran serta desa/kelurahan dalam pemetaan maka jumlah bidang tanah dapat diketahui (semua bidang tanah terpetakan)  Dengan diketahuinya jumlah bidang tanah, dikolaborasikan dengan data Pajak dan Pertanahan, maka dapat pula diketahui bidang tanah yang belum memiliki NJOP dan yang telah memiliki Sertipikat.  Sebagai basis data untuk penyusunan RDTR  Dapat diinventarisasi jenis penguasaan, pemilikan, pemanfaatan dan penggunaan tanah setiap Desa/Kelurahan  Mengetahui sejak dini adanya tanah-tanah Sengketa di Desa/Kelurahan dan meminimalisir kemungkinan munculnya sengketa pertanahan yang baru
  • 22. AKAN DIKETAHUI JUMLAH BIDANG TANAH • Bidang tanah Bersertipikat akan disediakan oleh Kantor Pertanahan • Bidang tanah belum bersertipikat di digitasi oleh Desa / Kelurahan PENINGKATAN PAD DARI PBB • Pajak akan ditarik sesuai dengan luasan masing-masing bidang tanah • Semua bidang tanah akan dapat dikenakan PBB BASIS DATA PENYUSUNAN RDTR • Menyediakan Informasi status kepemilikan Bidang-bidang tanah • Mengendalikan Pemanfaatan dan Perubahan Penggunaan Tanah INVENTARISASI DATA P4T Penggunaan, Penguasaan, Pemilikan dan Pemanfaatan Tanah MEMINIMALISIR SENGKETA PERTANAHAN Memetakan Bidang Tanah bersengketa dan Histori Kepemilikan Tanah
  • 23.  Hasil Pemetaan dengan Landseye, selain sebagai bahan penyusunan RDTR juga dapat digunakan sebagai pengendali pemanfaatan tanah.  Pengendalian Perubahan Penggunaan Tanah sedini mungkin dapat diantisipasi karena diawasi lebih awal langsung oleh aparat Desa/Kelurahan  Overlay Peta Bidang Tanah bersertipikat, Peta Pola Tata Ruang dan Peta Kehutanan + Hasil Digitasi Bidang Tanah di Desa/Kelurahan dapat mendukung pelaksanaan RDTR
  • 24. Kelurahan Ganti Kel. Kabonga Kecil Kelurahan Maleni Kel. Gunung Bale Landseye membantu menata Batas Antar Desa/Kelurahan dari Batas Sementara yang telah disisipkan ke aplikasi
  • 25. APL Menurut SK 869/2014 Hutan Produksi SK.869/2014 Landseye dapat mencegah penerbitan Surat-Surat Tanah yang dibuat di Desa/Kelurahan termasuk Penerbitan Sertipikat pada area Kehutanan
  • 26. Pemetaan Bidang-Bidang Tanah lebih cepat dan mudah dikenali karena Overlay Citra Satelit serta informatif Batas Biru menandakan bidang tanah Telah bersertipikat. Informasi yang dimasukkan sesuai dengan kebutuhan Batas Putih menandakan hasil digitasi Desa/ Kelurahan
  • 27.
  • 28. Kantor Pertanahan Donggala mengembangkan Inovasi LANDSEYE untuk percepatan Pemetaan Bidang Tanah (Sertipikat/non-Sertipikat) Dengan Memaduserasikan Peta Rencana Pola Ruang, Peta Kehutanan dan RDTR, Pemberian Hak Atas Tanah dan Perubahan Penggunaan Tanah dapat dikendalikan.
  • 29.  Tidak menutup kemungkinan, jika Aplikasi disambut baik oleh Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota, maka akan dilakukan Pengembangan Aplikasi.  Yakni Sosialisasi Pengembangan Aplikasi dengan Pengolahan Data hasil Survey dan Pengolahan Database Peta Landseye  Pada akhirnya Database Pemetaan ini dapat pula dimanfaatkan dalam Perhitungan Luas Bidang Tanah yang real dalam penarikan Pajak Bumi dan Bangunan  DANA DESA senilai 1 Milyar, optimis tidak akan sia-sia jika dimanfaatkan sebagian di LANDSEYE yang berkelanjutan