SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
i
PROPOSAL KEGIATAN
PERINGATAN 17 AGUSTUS YANG KE – 68
DISUSUN OLEH :
1. AYU ELISYAH HUMMAIROH
2. LAILATUL MUNAWAROH
DESA SIDOMULYO
KECAMATAN MANTUP
ii
LEMBAR PENGESAHAN
Ketua Pelaksana Sekretaris
Ade Supriyadi Sindhu Kurnia Irawan
Menyetujui,
Bapak Kepala Desa
Mochamad Irsan M
iii
KATA PENGANTAR
Proposal Panitia HUT RI ke-68 ini kami buat dalam rangka memperingati Hari
Ulang Tahun Kemerdekaan Negara Republik Indonesia, yang jatuh pada tanggal 17
Agustus 1945.Dalam rangka memperingati hari ulang tahun kemerdekaan RI yang
ke 68 tersebut, kami akan mengadakan beberapa kegiatan perlombaan.Kegiatan ini
akan diselenggarakan oleh pemuda-pemudi Karang Taruna Desa Sidomulyo yang
tergabung dalam Panitia HUT RI ke-68.
Untuk itu kami sangat mengharapkan kepedulian, bantuan atau dukungan
serta kerja samanya dari semua pihak dan istansi mulai dari pemerintahan sampai
swasta guna terlaksananya beberapa kegiatan tersebut.
Semoga kegiatan ini ada manfaatnya dan mendapat keridhoan Allah SWT,
sehingga kami dapat berperan serta dalam membangaun Kota Lamongan sebagai
kota bermartabat, yang gemah, merenah, tur tumaninah.
iv
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL............................................................................................... i
HALAMAN PENGESAHAN ................................................................................. ii
KATA PENGANTAR ............................................................................................ iii
DAFTAR ISI......................................................................................................... iv
BAB I PENDAHULUAN........................................................................................ 1
1.1 LATAR BELAKANG............................................................................... 1
1.2 MAKSUD DAN TUJUAN ....................................................................... 1
1.3 DASAR KEGIATAN............................................................................... 1
BAB II ISI PROPOSAL ....................................................................................... 2
2.1 TEMA KEGIATAN.................................................................................. 2
2.2 MACAM KEGIATAN.............................................................................. 2
2.3 PESERTA............................................................................................. 2
2.4 WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN.............................................. 2
2.5 SUSUNAN KEPANITIAAN..................................................................... 3
BAB III ESTIMASI BIAYA.................................................................................... 4
3.1 PENGELUARAN.................................................................................... 4
3.2 SUMBER DANA.................................................................................... 4
BAB VI PENUTUP............................................................................................... 5
1
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 LATAR BELAKANG
Tema HUT RI ke-68 “Dengan Semangat Proklamasi 17 Agustus 1945, kita
lanjutkan pembangunan ekonomi menuju peningkatan kesejahteraan rakyat, serta
kita perkuat ketahanan nasional menghadapi tantangan global”.
1.2 MAKSUD DAN TUJUAN
1.2.1 Maksud
Adapun maksud diadakannya kegiatan ini adalah sebagai bentuk rasa
syukur kepada Tuhan YMEdan kegembiraan dalam menyambut Hari Ulang
Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-68 pada tanggal 17 Agustus
2013.
1.2.2 Tujuan Kegiatan
Adapun tujuan diadakannya acara ini :
a. Mempererat tali silaturahmi antar sesama warga Desa Sidomulyo.
b. Meningkatkan semangat juang dalam meraih prestasi diantara anak-anak.
c. Memupuk jiwa sportifitas dalam berlomba di antara anak-anak
d. Memupuk semangat kebangsaan antar generasi untuk memperkuat
ketahanan nasional menghadapi tantangan global.
1.3 DASAR KEGIATAN
Kegiatan ini dilaksanakan berdasarkan :
1. Pancasila sila ke-3, “Persatuan Indonesia”.
2. Petunjuk dan arahan bapak Kepala Desa di Desa Sidomulyo.
2
BAB II
ISI PROPOSAL
2.1 TEMAKEGIATAN
Kegiatan yang mengedepankan kebersamaan warga antar generasi serta
kegiatan anak-anak yang bersifat mengembangkan daya kreatifitas, ketrampilan,
ketangkasan dan sportifitas.
2.2 MACAM KEGIATAN
Beberapa kegiatan yang akan di perlombakan , antara lain :
a. Tarik Tambang antar RT
b. Futsall antar Dusun
c. Panjat Pinang
d. Daur Ulang Sampah
e. Jalan Sehat
2.3 PESERTA
Seluruh warga Desa Sidomulyo.
2.4 WAKTU dan TEMPAT PELAKSANAAN
a. Tarik Tambang
Hari, tanggal : Senin,19 Agustus 2013
Waktu : Pukul 19.00 WIB s/d selesai
Tempat : Lapangan Kelurahan
b. Futsall Antar Dusun
Hari, tanggal : Selasa-kamis 20-22 Agustus 2013
Waktu : Pukul 19.00 WIB s/d selesai
Tempat : Lapangan Kelurahan
3
c. Panjat Pinang
Hari, tanggal : Selasa-kamis 20-22 Agustus 2013
Waktu : Pukul 19.00 WIB s/d selesai
Tempat : Lapangan Kelurahan
d. Daur Ulang Sampah
Hari, tanggal : Jum’at 23 Agustus 2013
Waktu : Pukul 09.00 WIB s/d selesai
Tempat : Balai Desa
e. Jalan Sehat
Hari, tanggal : Sabtu 24 Agustus 2013
Waktu : Pukul 07.00 WIB s/d selesai
Tempat : Balai Desa (start_finish)
2.5 SUSUNAN KEPANITIAAN
Pelindung : Tuhan Yang Maha Esa
Penasehat : Bapak Kades
Penanggung Jawab : Bapak Kades
*Panitia Pelaksana*
Ketua Pelaksana : Ade Supriyadi
Sekretaris : Sindhu K.I. Noegroho
Bendahara : Evi
*Seksi-seksi*
1. Seksi Perlombaan
Koordinator : Sigit
Anggota : Tuti, Kris, Susi, Evi, Linda, Agus, Didi, Tuing, Daus.
2. Seksi Umum & Dokumentasi
Koordinator : Didik Suryadi
Anggota : Sindhu, Daus , Rita
4
BAB III
ESTIMASI BIAYA
3.1 PENGELUARAN
1. Seksi Kesekretariatan
 Pembuatan Proposal : Rp. 25.000
 Foto kopi : Rp. 25.000
2. Seksi Perlombaan Anak-Anak
 Alat dan bahan perlombaan : Rp. 100.000
 Hadiah-hadiah : Rp. 800.000
 Snack untuk 60 orang @Rp. 10.000 : Rp. 600.000
3. Seksi Umum & Dokumentasi
 Cuci cetak foto : Rp. 50.000
 Transport : Rp. 100.000
Total : Rp. 1.700.000
Terbilang : (Tiga Juta Lima Ratus Ribu Rupiah)
3.2 SUMBER DANA
Kegiatan ini memperoleh dana dari :
 Bantuan kas Des : Rp. 200.000
 Arisan ibu-ibu : Rp. 250.000
 Donasi para donatur Desa Sidomulyo : Rp. 450.000
 Partisipasi warga minimal Rp. 25.000/rumah : Rp. 800.000
Total : Rp. 1.700.000
Terbilang : (Tiga Juta Lima Ratus Ribu Rupiah)
5
BAB IV
PENUTUP
Demikian proposal ini kami buat. Kami mengharapkan dukungan dan
partisipasi Bapak/Ibu. Semoga acara ini dapat terlaksana sebagaimana yang kita
harapkan. Atas perhatian dan kerjasama Bapak/Ibu,kami ucapkan terima kasih.

More Related Content

What's hot

MAKALAH Tugas kelompok 1 PASCASARJANA SABURAI ANGKATAN 15-ED
MAKALAH Tugas kelompok 1 PASCASARJANA SABURAI ANGKATAN 15-EDMAKALAH Tugas kelompok 1 PASCASARJANA SABURAI ANGKATAN 15-ED
MAKALAH Tugas kelompok 1 PASCASARJANA SABURAI ANGKATAN 15-EDACHMAD AVANDI,SE,MM Alfaqzamta
 
02. susunan kepanitiaan
02. susunan kepanitiaan02. susunan kepanitiaan
02. susunan kepanitiaanhaningrum1397
 
Contoh teks pidato bulan bahasa
Contoh teks pidato bulan bahasaContoh teks pidato bulan bahasa
Contoh teks pidato bulan bahasaSukardi Juniardi
 
Proposal usaha makanan
Proposal usaha makananProposal usaha makanan
Proposal usaha makanansohibikhsan
 
Contoh analisis-kuesioner
Contoh analisis-kuesionerContoh analisis-kuesioner
Contoh analisis-kuesionerAbdul Manap
 
Contoh Surat lamaran kerja
Contoh Surat lamaran kerjaContoh Surat lamaran kerja
Contoh Surat lamaran kerjaLa hamu
 
Laporan hasil wawancara kelompok 4
Laporan hasil wawancara   kelompok 4Laporan hasil wawancara   kelompok 4
Laporan hasil wawancara kelompok 4Wahyuda5
 
Proposal kegiatan pelatihan kewirausahaan
Proposal kegiatan pelatihan kewirausahaanProposal kegiatan pelatihan kewirausahaan
Proposal kegiatan pelatihan kewirausahaanYan Thea
 
Copy of permohonan izin tempat
Copy of permohonan izin tempatCopy of permohonan izin tempat
Copy of permohonan izin tempatAnik Zlistya
 
Proposal pengajuan bantuan alat musik
Proposal pengajuan bantuan alat musikProposal pengajuan bantuan alat musik
Proposal pengajuan bantuan alat musikmidarussalam_baron
 
Doa Pembukaan Kegiatan
Doa Pembukaan KegiatanDoa Pembukaan Kegiatan
Doa Pembukaan KegiatanMunawar Shodiq
 
Kata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isiKata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isiNuri Andhika Pratama
 
Contoh surat peminjaman ruang
Contoh surat peminjaman ruangContoh surat peminjaman ruang
Contoh surat peminjaman ruangAfan Anwar
 
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx10MThoriqShihab
 
lembar pengesahan, kata pengantar, daftar isi, daftar gambar, daftar tabel la...
lembar pengesahan, kata pengantar, daftar isi, daftar gambar, daftar tabel la...lembar pengesahan, kata pengantar, daftar isi, daftar gambar, daftar tabel la...
lembar pengesahan, kata pengantar, daftar isi, daftar gambar, daftar tabel la...Google+
 

What's hot (20)

MAKALAH Tugas kelompok 1 PASCASARJANA SABURAI ANGKATAN 15-ED
MAKALAH Tugas kelompok 1 PASCASARJANA SABURAI ANGKATAN 15-EDMAKALAH Tugas kelompok 1 PASCASARJANA SABURAI ANGKATAN 15-ED
MAKALAH Tugas kelompok 1 PASCASARJANA SABURAI ANGKATAN 15-ED
 
02. susunan kepanitiaan
02. susunan kepanitiaan02. susunan kepanitiaan
02. susunan kepanitiaan
 
Contoh teks pidato bulan bahasa
Contoh teks pidato bulan bahasaContoh teks pidato bulan bahasa
Contoh teks pidato bulan bahasa
 
Ppt proposal
Ppt proposalPpt proposal
Ppt proposal
 
Proposal usaha makanan
Proposal usaha makananProposal usaha makanan
Proposal usaha makanan
 
Contoh analisis-kuesioner
Contoh analisis-kuesionerContoh analisis-kuesioner
Contoh analisis-kuesioner
 
Contoh Surat lamaran kerja
Contoh Surat lamaran kerjaContoh Surat lamaran kerja
Contoh Surat lamaran kerja
 
Contoh jurnal
Contoh jurnalContoh jurnal
Contoh jurnal
 
Laporan hasil wawancara kelompok 4
Laporan hasil wawancara   kelompok 4Laporan hasil wawancara   kelompok 4
Laporan hasil wawancara kelompok 4
 
Proposal kegiatan pelatihan kewirausahaan
Proposal kegiatan pelatihan kewirausahaanProposal kegiatan pelatihan kewirausahaan
Proposal kegiatan pelatihan kewirausahaan
 
Copy of permohonan izin tempat
Copy of permohonan izin tempatCopy of permohonan izin tempat
Copy of permohonan izin tempat
 
Proposal pengajuan bantuan alat musik
Proposal pengajuan bantuan alat musikProposal pengajuan bantuan alat musik
Proposal pengajuan bantuan alat musik
 
Doa Pembukaan Kegiatan
Doa Pembukaan KegiatanDoa Pembukaan Kegiatan
Doa Pembukaan Kegiatan
 
Kata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isiKata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isi
 
Contoh surat peminjaman ruang
Contoh surat peminjaman ruangContoh surat peminjaman ruang
Contoh surat peminjaman ruang
 
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx
01 Template PPT Sidang Skripsi.pptx
 
lembar pengesahan, kata pengantar, daftar isi, daftar gambar, daftar tabel la...
lembar pengesahan, kata pengantar, daftar isi, daftar gambar, daftar tabel la...lembar pengesahan, kata pengantar, daftar isi, daftar gambar, daftar tabel la...
lembar pengesahan, kata pengantar, daftar isi, daftar gambar, daftar tabel la...
 
Contoh Susunan Panitia
Contoh Susunan PanitiaContoh Susunan Panitia
Contoh Susunan Panitia
 
Program kerja pmr
Program kerja  pmrProgram kerja  pmr
Program kerja pmr
 
Surat kuasa-ambil-ijazah-doc
Surat kuasa-ambil-ijazah-docSurat kuasa-ambil-ijazah-doc
Surat kuasa-ambil-ijazah-doc
 

Similar to Proposal kegiatan 17 agustus

Proposal Turnamen Sepak bola
Proposal Turnamen Sepak bola Proposal Turnamen Sepak bola
Proposal Turnamen Sepak bola fitriza SA
 
PROPSAL 17- AN RT. 11 TANJUNG 2023.docx
PROPSAL  17- AN RT. 11 TANJUNG 2023.docxPROPSAL  17- AN RT. 11 TANJUNG 2023.docx
PROPSAL 17- AN RT. 11 TANJUNG 2023.docximamhasyim1
 
PROPOSAL ORKAP 17 AGUSTUS.pdf
PROPOSAL ORKAP 17 AGUSTUS.pdfPROPOSAL ORKAP 17 AGUSTUS.pdf
PROPOSAL ORKAP 17 AGUSTUS.pdf25RickoDwiAditya
 
Proposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docx
Proposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docxProposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docx
Proposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docxEmyPuji
 
Proposal peringatan hari besar nasional
Proposal peringatan hari besar nasionalProposal peringatan hari besar nasional
Proposal peringatan hari besar nasionalmiftakhu syifa
 
CONTOH_PROPOSAL_HUT_RI_KE_68.docx
CONTOH_PROPOSAL_HUT_RI_KE_68.docxCONTOH_PROPOSAL_HUT_RI_KE_68.docx
CONTOH_PROPOSAL_HUT_RI_KE_68.docxBotingBodok
 
Prosposal usaha dana 17 an
Prosposal usaha dana 17 anProsposal usaha dana 17 an
Prosposal usaha dana 17 anSusanto Wiworo
 
Proposal Kegiatan
Proposal KegiatanProposal Kegiatan
Proposal KegiatanKaruniaOP
 
CONTOH Proposal kegiatan
CONTOH Proposal kegiatanCONTOH Proposal kegiatan
CONTOH Proposal kegiatanajengpujir
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1vitamy
 
TM-PROPOSAL RI 77 (revisi).pdf
TM-PROPOSAL RI 77 (revisi).pdfTM-PROPOSAL RI 77 (revisi).pdf
TM-PROPOSAL RI 77 (revisi).pdfHariWijayanto7
 
Proposal Power Point
Proposal Power PointProposal Power Point
Proposal Power PointMikohk
 
Proposal Kegiatan Power Point
Proposal Kegiatan Power PointProposal Kegiatan Power Point
Proposal Kegiatan Power PointMikohk
 
S1 manejemen nim.2013513395 mikho hadi kusuma power point
S1 manejemen nim.2013513395 mikho hadi kusuma power pointS1 manejemen nim.2013513395 mikho hadi kusuma power point
S1 manejemen nim.2013513395 mikho hadi kusuma power pointMikohk
 

Similar to Proposal kegiatan 17 agustus (20)

Proposal kegiatan
Proposal kegiatanProposal kegiatan
Proposal kegiatan
 
Proposal kegiatan 1
Proposal kegiatan 1Proposal kegiatan 1
Proposal kegiatan 1
 
Proposal Turnamen Sepak bola
Proposal Turnamen Sepak bola Proposal Turnamen Sepak bola
Proposal Turnamen Sepak bola
 
PROPSAL 17- AN RT. 11 TANJUNG 2023.docx
PROPSAL  17- AN RT. 11 TANJUNG 2023.docxPROPSAL  17- AN RT. 11 TANJUNG 2023.docx
PROPSAL 17- AN RT. 11 TANJUNG 2023.docx
 
PROPOSAL ORKAP 17 AGUSTUS.pdf
PROPOSAL ORKAP 17 AGUSTUS.pdfPROPOSAL ORKAP 17 AGUSTUS.pdf
PROPOSAL ORKAP 17 AGUSTUS.pdf
 
Proposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docx
Proposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docxProposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docx
Proposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docx
 
Proposal peringatan hari besar nasional
Proposal peringatan hari besar nasionalProposal peringatan hari besar nasional
Proposal peringatan hari besar nasional
 
CONTOH_PROPOSAL_HUT_RI_KE_68.docx
CONTOH_PROPOSAL_HUT_RI_KE_68.docxCONTOH_PROPOSAL_HUT_RI_KE_68.docx
CONTOH_PROPOSAL_HUT_RI_KE_68.docx
 
Prosposal usaha dana 17 an
Prosposal usaha dana 17 anProsposal usaha dana 17 an
Prosposal usaha dana 17 an
 
Karang taruna cidoyang
Karang taruna cidoyangKarang taruna cidoyang
Karang taruna cidoyang
 
Proposal semarak hut ri revisi
Proposal semarak hut ri revisiProposal semarak hut ri revisi
Proposal semarak hut ri revisi
 
Proposal Kegiatan
Proposal KegiatanProposal Kegiatan
Proposal Kegiatan
 
Proposal peringatan hari ulang tahun
Proposal peringatan hari ulang tahunProposal peringatan hari ulang tahun
Proposal peringatan hari ulang tahun
 
Proposal 73
Proposal 73Proposal 73
Proposal 73
 
CONTOH Proposal kegiatan
CONTOH Proposal kegiatanCONTOH Proposal kegiatan
CONTOH Proposal kegiatan
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
TM-PROPOSAL RI 77 (revisi).pdf
TM-PROPOSAL RI 77 (revisi).pdfTM-PROPOSAL RI 77 (revisi).pdf
TM-PROPOSAL RI 77 (revisi).pdf
 
Proposal Power Point
Proposal Power PointProposal Power Point
Proposal Power Point
 
Proposal Kegiatan Power Point
Proposal Kegiatan Power PointProposal Kegiatan Power Point
Proposal Kegiatan Power Point
 
S1 manejemen nim.2013513395 mikho hadi kusuma power point
S1 manejemen nim.2013513395 mikho hadi kusuma power pointS1 manejemen nim.2013513395 mikho hadi kusuma power point
S1 manejemen nim.2013513395 mikho hadi kusuma power point
 

Recently uploaded

PELATIHAN BAPELKES ANTIKORUPSI 0502.pptx
PELATIHAN BAPELKES ANTIKORUPSI 0502.pptxPELATIHAN BAPELKES ANTIKORUPSI 0502.pptx
PELATIHAN BAPELKES ANTIKORUPSI 0502.pptxZainul Ulum
 
Upaya Indonesia dalam menyelesaikan sengketa dengan Timor Timur hingga tercip...
Upaya Indonesia dalam menyelesaikan sengketa dengan Timor Timur hingga tercip...Upaya Indonesia dalam menyelesaikan sengketa dengan Timor Timur hingga tercip...
Upaya Indonesia dalam menyelesaikan sengketa dengan Timor Timur hingga tercip...mayfanalf
 
Materi Membangun Budaya Ber-Integritas Antikorupsi bagi ASN .pptx
Materi Membangun Budaya Ber-Integritas Antikorupsi bagi ASN .pptxMateri Membangun Budaya Ber-Integritas Antikorupsi bagi ASN .pptx
Materi Membangun Budaya Ber-Integritas Antikorupsi bagi ASN .pptxBudyHermawan3
 
Standar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptx
Standar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptxStandar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptx
Standar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptxhartonohajar
 
Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...
Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...
Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...citraislamiah02
 
RUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdf
RUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdfRUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdf
RUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdfNezaPurna
 
evaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administrator
evaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administratorevaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administrator
evaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administratorDi Prihantony
 
Agenda III - Organisasi Digital - updated.pdf
Agenda III - Organisasi Digital - updated.pdfAgenda III - Organisasi Digital - updated.pdf
Agenda III - Organisasi Digital - updated.pdfHeru Syah Putra
 
2024.03.27_Konsep dan Potret Inflasi Indonesia _Workshop RCE_Badan Pusat Stat...
2024.03.27_Konsep dan Potret Inflasi Indonesia _Workshop RCE_Badan Pusat Stat...2024.03.27_Konsep dan Potret Inflasi Indonesia _Workshop RCE_Badan Pusat Stat...
2024.03.27_Konsep dan Potret Inflasi Indonesia _Workshop RCE_Badan Pusat Stat...iman333159
 
SOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptx
SOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptxSOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptx
SOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptxwansyahrahman77
 
Manajemen Kontrak pada Aplikasi SPANpptx
Manajemen Kontrak pada Aplikasi SPANpptxManajemen Kontrak pada Aplikasi SPANpptx
Manajemen Kontrak pada Aplikasi SPANpptxyovi2305
 
Sosialisasi OSS RBA dan SIINAs Tahun 2024
Sosialisasi OSS RBA dan SIINAs Tahun 2024Sosialisasi OSS RBA dan SIINAs Tahun 2024
Sosialisasi OSS RBA dan SIINAs Tahun 2024DEDI45443
 
UUD NRI TAHUN 1945 TENTANG HAK DAN KEWAJIBAN PASAL 28D AYAT 1
UUD NRI TAHUN 1945 TENTANG HAK DAN KEWAJIBAN PASAL 28D AYAT 1UUD NRI TAHUN 1945 TENTANG HAK DAN KEWAJIBAN PASAL 28D AYAT 1
UUD NRI TAHUN 1945 TENTANG HAK DAN KEWAJIBAN PASAL 28D AYAT 1RomaDoni5
 

Recently uploaded (13)

PELATIHAN BAPELKES ANTIKORUPSI 0502.pptx
PELATIHAN BAPELKES ANTIKORUPSI 0502.pptxPELATIHAN BAPELKES ANTIKORUPSI 0502.pptx
PELATIHAN BAPELKES ANTIKORUPSI 0502.pptx
 
Upaya Indonesia dalam menyelesaikan sengketa dengan Timor Timur hingga tercip...
Upaya Indonesia dalam menyelesaikan sengketa dengan Timor Timur hingga tercip...Upaya Indonesia dalam menyelesaikan sengketa dengan Timor Timur hingga tercip...
Upaya Indonesia dalam menyelesaikan sengketa dengan Timor Timur hingga tercip...
 
Materi Membangun Budaya Ber-Integritas Antikorupsi bagi ASN .pptx
Materi Membangun Budaya Ber-Integritas Antikorupsi bagi ASN .pptxMateri Membangun Budaya Ber-Integritas Antikorupsi bagi ASN .pptx
Materi Membangun Budaya Ber-Integritas Antikorupsi bagi ASN .pptx
 
Standar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptx
Standar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptxStandar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptx
Standar Kompetensi Jabatan Fungsional Arsiparis.pptx
 
Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...
Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...
Aksi Nyata KKTP.pdAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata KKTP.pdf.pptxAksi Nyata ...
 
RUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdf
RUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdfRUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdf
RUNDOWN ACARA ORIENTASI CPNS DAN PPPK TAHUN 2024.pdf
 
evaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administrator
evaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administratorevaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administrator
evaluasi essay agenda 3 pelatihan kepemimpinan administrator
 
Agenda III - Organisasi Digital - updated.pdf
Agenda III - Organisasi Digital - updated.pdfAgenda III - Organisasi Digital - updated.pdf
Agenda III - Organisasi Digital - updated.pdf
 
2024.03.27_Konsep dan Potret Inflasi Indonesia _Workshop RCE_Badan Pusat Stat...
2024.03.27_Konsep dan Potret Inflasi Indonesia _Workshop RCE_Badan Pusat Stat...2024.03.27_Konsep dan Potret Inflasi Indonesia _Workshop RCE_Badan Pusat Stat...
2024.03.27_Konsep dan Potret Inflasi Indonesia _Workshop RCE_Badan Pusat Stat...
 
SOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptx
SOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptxSOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptx
SOSIALISASI RETRIBUSI PELAYANAN PERSAMPAHAN DI KOTA MAKASSAR.pptx
 
Manajemen Kontrak pada Aplikasi SPANpptx
Manajemen Kontrak pada Aplikasi SPANpptxManajemen Kontrak pada Aplikasi SPANpptx
Manajemen Kontrak pada Aplikasi SPANpptx
 
Sosialisasi OSS RBA dan SIINAs Tahun 2024
Sosialisasi OSS RBA dan SIINAs Tahun 2024Sosialisasi OSS RBA dan SIINAs Tahun 2024
Sosialisasi OSS RBA dan SIINAs Tahun 2024
 
UUD NRI TAHUN 1945 TENTANG HAK DAN KEWAJIBAN PASAL 28D AYAT 1
UUD NRI TAHUN 1945 TENTANG HAK DAN KEWAJIBAN PASAL 28D AYAT 1UUD NRI TAHUN 1945 TENTANG HAK DAN KEWAJIBAN PASAL 28D AYAT 1
UUD NRI TAHUN 1945 TENTANG HAK DAN KEWAJIBAN PASAL 28D AYAT 1
 

Proposal kegiatan 17 agustus

  • 1. i PROPOSAL KEGIATAN PERINGATAN 17 AGUSTUS YANG KE – 68 DISUSUN OLEH : 1. AYU ELISYAH HUMMAIROH 2. LAILATUL MUNAWAROH DESA SIDOMULYO KECAMATAN MANTUP
  • 2. ii LEMBAR PENGESAHAN Ketua Pelaksana Sekretaris Ade Supriyadi Sindhu Kurnia Irawan Menyetujui, Bapak Kepala Desa Mochamad Irsan M
  • 3. iii KATA PENGANTAR Proposal Panitia HUT RI ke-68 ini kami buat dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Negara Republik Indonesia, yang jatuh pada tanggal 17 Agustus 1945.Dalam rangka memperingati hari ulang tahun kemerdekaan RI yang ke 68 tersebut, kami akan mengadakan beberapa kegiatan perlombaan.Kegiatan ini akan diselenggarakan oleh pemuda-pemudi Karang Taruna Desa Sidomulyo yang tergabung dalam Panitia HUT RI ke-68. Untuk itu kami sangat mengharapkan kepedulian, bantuan atau dukungan serta kerja samanya dari semua pihak dan istansi mulai dari pemerintahan sampai swasta guna terlaksananya beberapa kegiatan tersebut. Semoga kegiatan ini ada manfaatnya dan mendapat keridhoan Allah SWT, sehingga kami dapat berperan serta dalam membangaun Kota Lamongan sebagai kota bermartabat, yang gemah, merenah, tur tumaninah.
  • 4. iv DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL............................................................................................... i HALAMAN PENGESAHAN ................................................................................. ii KATA PENGANTAR ............................................................................................ iii DAFTAR ISI......................................................................................................... iv BAB I PENDAHULUAN........................................................................................ 1 1.1 LATAR BELAKANG............................................................................... 1 1.2 MAKSUD DAN TUJUAN ....................................................................... 1 1.3 DASAR KEGIATAN............................................................................... 1 BAB II ISI PROPOSAL ....................................................................................... 2 2.1 TEMA KEGIATAN.................................................................................. 2 2.2 MACAM KEGIATAN.............................................................................. 2 2.3 PESERTA............................................................................................. 2 2.4 WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN.............................................. 2 2.5 SUSUNAN KEPANITIAAN..................................................................... 3 BAB III ESTIMASI BIAYA.................................................................................... 4 3.1 PENGELUARAN.................................................................................... 4 3.2 SUMBER DANA.................................................................................... 4 BAB VI PENUTUP............................................................................................... 5
  • 5. 1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG Tema HUT RI ke-68 “Dengan Semangat Proklamasi 17 Agustus 1945, kita lanjutkan pembangunan ekonomi menuju peningkatan kesejahteraan rakyat, serta kita perkuat ketahanan nasional menghadapi tantangan global”. 1.2 MAKSUD DAN TUJUAN 1.2.1 Maksud Adapun maksud diadakannya kegiatan ini adalah sebagai bentuk rasa syukur kepada Tuhan YMEdan kegembiraan dalam menyambut Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-68 pada tanggal 17 Agustus 2013. 1.2.2 Tujuan Kegiatan Adapun tujuan diadakannya acara ini : a. Mempererat tali silaturahmi antar sesama warga Desa Sidomulyo. b. Meningkatkan semangat juang dalam meraih prestasi diantara anak-anak. c. Memupuk jiwa sportifitas dalam berlomba di antara anak-anak d. Memupuk semangat kebangsaan antar generasi untuk memperkuat ketahanan nasional menghadapi tantangan global. 1.3 DASAR KEGIATAN Kegiatan ini dilaksanakan berdasarkan : 1. Pancasila sila ke-3, “Persatuan Indonesia”. 2. Petunjuk dan arahan bapak Kepala Desa di Desa Sidomulyo.
  • 6. 2 BAB II ISI PROPOSAL 2.1 TEMAKEGIATAN Kegiatan yang mengedepankan kebersamaan warga antar generasi serta kegiatan anak-anak yang bersifat mengembangkan daya kreatifitas, ketrampilan, ketangkasan dan sportifitas. 2.2 MACAM KEGIATAN Beberapa kegiatan yang akan di perlombakan , antara lain : a. Tarik Tambang antar RT b. Futsall antar Dusun c. Panjat Pinang d. Daur Ulang Sampah e. Jalan Sehat 2.3 PESERTA Seluruh warga Desa Sidomulyo. 2.4 WAKTU dan TEMPAT PELAKSANAAN a. Tarik Tambang Hari, tanggal : Senin,19 Agustus 2013 Waktu : Pukul 19.00 WIB s/d selesai Tempat : Lapangan Kelurahan b. Futsall Antar Dusun Hari, tanggal : Selasa-kamis 20-22 Agustus 2013 Waktu : Pukul 19.00 WIB s/d selesai Tempat : Lapangan Kelurahan
  • 7. 3 c. Panjat Pinang Hari, tanggal : Selasa-kamis 20-22 Agustus 2013 Waktu : Pukul 19.00 WIB s/d selesai Tempat : Lapangan Kelurahan d. Daur Ulang Sampah Hari, tanggal : Jum’at 23 Agustus 2013 Waktu : Pukul 09.00 WIB s/d selesai Tempat : Balai Desa e. Jalan Sehat Hari, tanggal : Sabtu 24 Agustus 2013 Waktu : Pukul 07.00 WIB s/d selesai Tempat : Balai Desa (start_finish) 2.5 SUSUNAN KEPANITIAAN Pelindung : Tuhan Yang Maha Esa Penasehat : Bapak Kades Penanggung Jawab : Bapak Kades *Panitia Pelaksana* Ketua Pelaksana : Ade Supriyadi Sekretaris : Sindhu K.I. Noegroho Bendahara : Evi *Seksi-seksi* 1. Seksi Perlombaan Koordinator : Sigit Anggota : Tuti, Kris, Susi, Evi, Linda, Agus, Didi, Tuing, Daus. 2. Seksi Umum & Dokumentasi Koordinator : Didik Suryadi Anggota : Sindhu, Daus , Rita
  • 8. 4 BAB III ESTIMASI BIAYA 3.1 PENGELUARAN 1. Seksi Kesekretariatan  Pembuatan Proposal : Rp. 25.000  Foto kopi : Rp. 25.000 2. Seksi Perlombaan Anak-Anak  Alat dan bahan perlombaan : Rp. 100.000  Hadiah-hadiah : Rp. 800.000  Snack untuk 60 orang @Rp. 10.000 : Rp. 600.000 3. Seksi Umum & Dokumentasi  Cuci cetak foto : Rp. 50.000  Transport : Rp. 100.000 Total : Rp. 1.700.000 Terbilang : (Tiga Juta Lima Ratus Ribu Rupiah) 3.2 SUMBER DANA Kegiatan ini memperoleh dana dari :  Bantuan kas Des : Rp. 200.000  Arisan ibu-ibu : Rp. 250.000  Donasi para donatur Desa Sidomulyo : Rp. 450.000  Partisipasi warga minimal Rp. 25.000/rumah : Rp. 800.000 Total : Rp. 1.700.000 Terbilang : (Tiga Juta Lima Ratus Ribu Rupiah)
  • 9. 5 BAB IV PENUTUP Demikian proposal ini kami buat. Kami mengharapkan dukungan dan partisipasi Bapak/Ibu. Semoga acara ini dapat terlaksana sebagaimana yang kita harapkan. Atas perhatian dan kerjasama Bapak/Ibu,kami ucapkan terima kasih.