SlideShare a Scribd company logo
1 of 18
KERAJAAN-KERAJAAN
HINDU-BUDDHA DI
INDONESIA
Untuk Sejarah Peminatan Kelas XI
KERAJAAN SRIWIJAYA
(TAHUN 600 AN – 1100 AN M)
 Lokasi : Sumatera Selatan (Palembang).
 Raja pertama bernama Dapunta Hyang Sri Jayanasa.
 Sri = bercahaya gemilang, wijaya = kejayaan kemenangan.
 Kerajaan Sriwijaya berhasil menguasai Kerajaan Melayu dan menguasai Sumatera.
 Sriwijaya adalah kerajaan Maritim yang bergantung pada perikanan, pertanian,
dan perdagangan.
 Pada masa Sriwijaya ini muncul dinasti Syailendra yang beragama Buddha dan
menjadi penguasa kerajaan Sriwijaya di tahun 776M.
 Dinasti Syailendra memerintah Sriwijaya dari Jawa (Kerajaan Mataram Kuno).
 Pada masa Sriwijaya agama Buddha, Hindu, dan Islam mulai banyak dianut oleh
penduduk Sriwijaya.
 Raja terkenal Sriwijaya adalah Balaputradewa (abad 9M).
 Pada masa itu Sriwijaya menjadi pusat Agama Buddha di Asia Tenggara.
 Bahkan ada Universitas Buddha di Sriwijaya dengan pengajarnya yakni Pendeta
Buddha Dharmapala dan Syakyakirti.
Kisah Balaputradewa
 Balaputradewa sebenarnya adalah keluarga Raja dari Dinasti Syailendra yang
memerintah di Kerajaan Mataram Kuno Jawa Tengah.
 Balaputradewa adalah adik dari Samaratungga Raja Mataram Kuno, sayangnya
Samaratungga tidak punya anak lelaki. Maka Balaputradewa berambisi menjadi
raja.
 Balaputradewa berebut kekuasaan dengan keponakannya yakni
Pramodharwardani.
 Pramodharwardani dan suaminya yakni Rakai Pikatan berhasil mengalahkan
Balaputradewa.
 Kekalahan Balaputradewa mengakhiri kekuasaan Dinasti Syailendra di Bumi
Mataram, Karena Rakai Pikatan berasal dari Dinasti Sanjaya.
 Karena kalah, Balaputradewa kembali ke Sriwijaya dan menjadi raja yang terkenal
di sana.
Kehidupan Ekonomi, Sosial, dan
Budaya di Kerajaan Sriwijaya
KERAJAAN MATARAM KUNO
(TAHUN 732 M – 900 M)
 Didirikan oleh Raja Sanjaya pada masa itu raja Sanjaya mendirikan Dinasti
Sanjaya.
 Sanjaya masih keluarga Ratu Shima dari Kalingga, ia menerima kedaulatan
menjadi raja karena merupakan keturunan Ratu Shima.
 Lokasi nya di Jawa Tengah (sekitar Surakarta).
 Setelah Sanjaya meninggal, penggantinya adalah Rakai Panangkaran.
 Setelah kerajaan Mataram diperintah oleh Rakai Panangkaran, Kerajaan
Mataram jatuh ke dalam kekuasaan dinasti Syailendra (Buddha). Pada masa itu
Rakai Panangkaran harus membangun candi Buddha (Candi Kalasan).
 Akhirnya kerajaan Mataram kuno terpecah menjadi 2 kekuasaan yakni dinasti
Sanjaya (Hindu) dan dinasti Syailendra (Buddha) dengan Dinasti Syailendra
sebagai pemimpin Mataram Kuno.
 Perebutan kekuasaan ini diakhiri oleh Rakai Pikatan (dinasti Sanjaya) yang
menikah dengan Pramodhawardani (dinasti Syailendra). Tentu saja pernikahan
ini ditentang oleh keluarga Syailendra terutama Balaputradewa.
 Balaputradewa kalah, dan iapun kembali ke Sriwijaya dan menjadi raja di sana.
 Setelah itu Rakai Pikatan menjadi raja dan membuat dinasti Sanjaya kembali
berkuasa di Mataram Kuno.
 Raja Mataram kuno dinasti Sanjaya yang terkenal adalah Raja Diah Balitung,
beliau berhasil memperluas kekuasaan hingga ke Jawa Timur. Bahkan Mataram
pernah menyerang kerajaan Sriwijaya.
 Pada saat pemerintahan Raja Rakai Wawa, terjadi letusan gunung Merapi yang
amat dahsyat dan menghancurkan kota Mataram Kuno. Pada saat itu Rakai
Wawa ikut meninggal.
 Kerajaan dilanjutkan oleh menantu Rakai Wawa yakni mpu sindok.
 Karena ibu kota Mataram sudah hancur dan akan diserang oleh Kerajaan
Sriwijaya, maka mpu Sindok memindahkan pusat kerajaan ke Jawa Timur.
 Mpu Sindok mendirikan kerajaan baru bernama Kerajaan Medang Kamulan juga
mendirikan dinasti baru yaitu dynasti Isyana.
 Walaupun kerajaan telah berganti dan dinasti juga berganti namun permusuhan
antara Sriwijaya dengan kerajaan Medang Kamulan (lanjutan Mataram Kuno)
terus berlangsung.
 Akhirnya kerajaan Medang Kamulan berhasil dihancurkan oleh Sriwijaya pada
saat pemerintahan raja Darmawangsa.
 Peninggalan dinasti Sanjaya yang terkenal adalah Candi Prambanan dan
peninggalan dinasti Syailendra yang terkenal adalah candi Borobudur.
Kehidupan Ekonomi, Sosial, dan
Budaya di Kerajaan Mataram Kuno
KERAJAAN KEDIRI
(TAHUN1045 -1222 M)
 Berdirinya Kerajaan Kediri dapat ditelusuri dari peristiwa pembagian wilayah
Kerajaan Mataram Kuno oleh raja terakhirnya, Airlangga yang membagikerajaan
menjadi dua, yaitu menjadi Panjalu dan Janggala.
 Semula Janggala adalah pihak yang menang. Ketika di bawah pemerintahan
Jayeswara, Panjalu dan Janggala berhasil disatukan dan menjadi Kerajaan
Kediri.
 Raja Kediri yang paling terkenal adalah Raja Jayabaya. Di bawah pemerintahan
Jayabaya, Kerajaan Kediri mencapai puncak kejayaannya. Jayabaya dikenal
sebagai raja yang besar dan bijaksana. Ia juga dikenal sebagai pujangga. Karya
Jayabaya yang hingga kini sangat dikenal adalah jangka (ramalan) Jayabaya.
 Jayabaya memiliki keahlian untuk melihat masa depan, pada masa ini muncul
kitab ramalan Jayabaya yang menggambarkan keadaan republic Indonesia di
masa depan kitab ini bernama Jongko Jayabaya.
 Jayabaya berhasil mengalahkan kerajaan Jenggala dan mempersatukannya di
bawah pemerintahan Kediri.
 Kediri runtuh pada masa pemerintahan Raja Kertajaya (1222 M), pada masa itu
Kertajaya merasa dirinya sebagai dewa dan harus disembah oleh kaum
Brahmana. Akhirnya kaum Brahmana meminta perlindungan dari Ken Arok (Raja
Tumapel).
 Ken Arok bertempur melawan Kertajaya dan berhasil membunuhnya. Akhirnya
Kediri menjadi daerah jajahan bagi Kerajaan Singasari (Tumapel).
SILSILAH RAJA-RAJA
KEDIRI
Kehidupan Ekonomi, Sosial, dan
Budaya di Kerajaan Kediri
KERAJAAN SINGASARI (TUMAPEL)
(TAHUN 1222 – 1292 M)
 Didirikan oleh Ken Arok setelah membunuh Tunggul Ametung dan memperistri istri
Tunggul Ametung yakni Ken Dedes.
 Pada awalnya Ken Arok adalah raja Tumapel, namun setelah menjajah Kediri
kerajaannya menjadi besar dan diberi nama Singasari.
 Lokasi Singasari adalah Jawa Timur (di Malang).
 Singasari menjadi besar dan terkenal saat diperintah oleh Kertanegara. Pada masa
itu Singasari berambisi untuk menguasai seluruh nusantara.
 Sayang hal itu tidak berhasil, Singasari malah diserang oleh Kerajaan Kediri saat
tentara Singasari banyak yang pergi menaklukan kerajaan – kerajaan di Sumatera.
 Kertanegara akhirnya dibunuh oleh Jayakatuang (sepupunya sendiri) yang
merupakan raja Kediri. Wilayah Singasari dijadikan wilayah Kediri.
 Menantu Kertanegara (Raden Wijaya) berhasil selamat dan mencoba untuk
membalas dendam terhadap Jayakatuang.
Kisah Ken Arok
 Ken Arok adalah seorang perampok, penjudi, dan penjahat yang menjadi
buronan Kerajaan Kediri.
 Ken Arok bertemu dengan Brahamana India bernama Lohgawe dan hidupnya
berubah, ia bertobat dan tidak mau menjadi perampok lagi.
 Setelah dibimbing oleh Lohgawe, Ken Arok pun dipromosikan untuk bekerja
sebagai pegawai Istana Tumapel.
 Pada saat itu Raja Tumapel yakni Akuwu Tunggul Ametung memiliki istri yang
amat cantik bernama Ken Dedes.
 Ken Arok ingin mempersunting Ken Dedes dengan cara membunuh Tunggul
Ametung.
 Ken Arok lalu menemui seorang ahli keris bernama Mpu Gandring untuk
meminta sebuah keris sakti guna membunuh Tunggul Ametung yang memiliki
ilmu kebal.
 Karena tidak sabar, Ken Arok membunuh mpu Gandring yang tak bisa membuat
keris tepat waktu. Akhirnya keris sakti setengah jadi yang dibuat mpu gandring
ini dibawa oleh Ken Arok ke kerajaan Tumapel.
 Ken Arok pun membunuh Tunggul Ametung dan melimpahkan kesalahannya
kepada sahabatnya sendiri yakni Kebo Ijo.
 Akhirnya setelah Tunggul Ametung wafat, Ken Arok memperistri Ken Dedes.
Namun saat pernikahan ternyata Ken Dedes sedang dalam keadaan hamil dari
Tunggul Ametung.
Kehidupan Ekonomi, Sosial, dan
Budaya di Kerajaan Singasari
KERAJAAN MAJAPAHIT
(TAHUN 1292 – 1527 M)
 Kerajaan Majapahit didirikan oleh Raden Wijaya (menantu Kertanegara dari Singasari).
 Beliau bekerja sama dengan Aryawiraraja (raja Madura) dan pasukan Tar–Tar (Mongolia) untuk
membunuh Jaya Katuang (Raja Kediri).
 Setelah Jaya Katuang terbunuh, Raden Wijaya mendirikan kerajaan Majapahit.
 Majapahit adalah buah maja yang rasanya pahit.
 Setelah Raden Wijaya tua, kekuasaan dipegang oleh anaknya yang bernama Jayanegara.
 Sayang, Jayanegara bukanlah seorang pemimpin yang baik maka terjadi banyak
pemberontakan. Jayanegara hamper terbunuh pada pemberontakan Ra Kuti namun untungnya
ia diselamatkan oleh Gajah Mada.
 Saat Jayanegara meninggal karena dibunuh oleh Ra Tanca, maka kekuasaan jatuh ke tangan
kakak sepupunya yang bernama Tribhuwana Tunggadewi. Pada saat ini Gajah Mada diangkat
menjadi Mahapatih.
 Mahapatih Gajah Mada mengucapkan sumpahnya yang terkenal bernama Sumpah Pallapa.
 Setelah Tribhuwana Tunggadewi tua, kekuasaan Majapahit diteruskan oleh Hayam Wuruk.
 Hayam Wuruk dan Mahapatih Gajah Mada membawa Majapahit menjadi kerajaan yang sangat
hebat.
 Sayangnya hubungan antara Hayam Wuruk dan Gajah Mada menjadi renggang setelah
peristiwa perang Bubat.
 Pada awalnya Hayam Wuruk ingin mempersunting putri kerajaan pajajaran yang bernama
Dyah Pitaloka, lamaran ini diterima oleh Sri Baduga Maharaja dan akhirnya rombongan
kerajaan Pajajaran datang ke Majapahit dan menginap di lapangan Bubat.
 Gajah Mada mulai galau karena Pajajaran belum dikuasainya (Sumpah Pallapa), bila
terjadi perkawinan antara Pajajaran dan Majapahit maka Gajah Mada tidak bisa menjajah
Pajajaran.
 Akhirnya Gajah Mada membujuk Sri Baduga Maharaja untuk menyerahkan putrinya
sebagai persembahan Negara jajahan Majapahit. Raja Pajajaran ini menolak, ia tidak sudi
menjadi kerajaan jajahan Majapahit.
 Maka terjadilah perang yang tidak imbang ini. Rombongan kerajaan Pajajaran diserang
dan dihabisi oleh pasukan Gajah Mada hingga Sri Baduga pun terbunuh.
 Diah Pitaloka amat sedih dan akhirnya bunuh diri. Hal ini membuat Hayam Wuruk murka.
 Gajah Mada sempat dipecat oleh Hayam Wuruk, namun ia kembali lagi memerintah untuk
masa yang singkat sebelum akhirnya Gajah Mada meninggal.
 Kerajaan Majapahit hancur karena :
1. Tidak ada lagi orang yang kuat selain Gajah Mada.
2. Daerah – daerah jajahan Majapahit melepaskan diri.
3. Perang paregreg (perebutan kekuasaan antara keluarga raja Hayam Wuruk).
4. Banyak keluarga Majapahit masuk Agama Islam dan melepaskan diri dari kekuasaan
Majapahit.
Kisah Gajah Mada
 Nama aslinya adalah Mada, ia awalnya seorang bekel
(satpam) di pasukan bhayangkara (pasukan polisi
Majapahit).
 Ia bertugas menjaga istana Jayanegara, hingga suatu
ketika saat Ra Kuti (anggota Dharmaputra)
memberontak, Mada melarikan Jayanegara ke hutan
Bedander.
 Setelah itu Ra Kuti pun ditangkap dan di hukum mati.
Gajah mada diangkat menjadi pemimpin pasukan
Bhayangkara karena jasanya. Jayanegara memberi
nama Gajah.
 Pada masa itu ada seorang yang amat licik bernama
Halayuda yang ingin berkuasa. Ia memfitnah seluruh
anggota Dharma putra sehingga mereka dibunuh oleh
pasukan Jayanegara. Saat itu Majapahit penuh dengan
pemberontakan karena Jayanegara adalah raja yang
bodoh.
 Jayanegara akhirnya mati ditusuk keris oleh tabib Ra
Tanca (anggota terakhir Dharma Putra).
 Setelah terbunuh, kekuasaan Majapahit jatuh ke
tangan saudara (beda ibu) yang bernama Tribhuwana
Tunggadewi. Karena Tribuwana Tunggadewi tidak
terlalu mengerti urusan pemerintahan, maka
diangkatlah Gajah mada menjadi Mahapatih (perdana
menteri) untuk menjalankan kekuasaan harian.
Peran Majapahit terhadap
kehidupan Indonesia modern
Warna bendera Majapahit (Merah Putih) dijadikan
bendera nasional.
Cita cita Gajah Mada mempersatukan nusantara
menginspirasi para pejuang untuk membuat Negara
Indonesia.
Istilah Bhinneka Tunggal Ika diambil dari kutipan kitab
Sutasoma yang dibuat oleh Mpu Tantular dibuat di
masa Majapahit.
Cikal bakal kepolisian adalah pasukan Bhayangkara
yang dibuat di jaman Majapahit.
Nama Pallapa dijadikan sebagai nama satelit
Indonesia.
Gajah Mada menjadi nama universitas di Yogyakarta.
Kehidupan Ekonomi, Sosial, dan
Budaya di Kerajaan Majapahit

More Related Content

What's hot

Makalah sejarah kerajaan majapahit (contoh)
Makalah sejarah kerajaan majapahit (contoh)Makalah sejarah kerajaan majapahit (contoh)
Makalah sejarah kerajaan majapahit (contoh)
client7
 
Sejarah lengkap kerajaan majapahit new
Sejarah lengkap kerajaan majapahit newSejarah lengkap kerajaan majapahit new
Sejarah lengkap kerajaan majapahit new
Purna Senda
 
Kerajaan mataram kuno
Kerajaan mataram kunoKerajaan mataram kuno
Kerajaan mataram kuno
Febii_L
 
Kelompok 5 xi ipa 4
Kelompok 5 xi ipa 4Kelompok 5 xi ipa 4
Kelompok 5 xi ipa 4
Purna Senda
 
Presentasi Sejarah Mataram Kuno SMA XI
Presentasi Sejarah Mataram Kuno SMA XI  Presentasi Sejarah Mataram Kuno SMA XI
Presentasi Sejarah Mataram Kuno SMA XI
M-ia
 

What's hot (20)

Makalah sejarah kerajaan majapahit (contoh)
Makalah sejarah kerajaan majapahit (contoh)Makalah sejarah kerajaan majapahit (contoh)
Makalah sejarah kerajaan majapahit (contoh)
 
Makalah sejarah
Makalah sejarahMakalah sejarah
Makalah sejarah
 
Kerajaan majapahit
Kerajaan majapahitKerajaan majapahit
Kerajaan majapahit
 
Kerajaan majapahit
Kerajaan majapahitKerajaan majapahit
Kerajaan majapahit
 
Kerajaan mataram kuno XI IA 5
Kerajaan mataram kuno XI IA  5 Kerajaan mataram kuno XI IA  5
Kerajaan mataram kuno XI IA 5
 
Makalah kerajaan 2
Makalah kerajaan 2Makalah kerajaan 2
Makalah kerajaan 2
 
Peninggalan Kerajaan Hindu Budha di Indonesia
Peninggalan Kerajaan Hindu Budha di IndonesiaPeninggalan Kerajaan Hindu Budha di Indonesia
Peninggalan Kerajaan Hindu Budha di Indonesia
 
Majapahit
MajapahitMajapahit
Majapahit
 
Kerajaan Mataram Kuno
Kerajaan Mataram KunoKerajaan Mataram Kuno
Kerajaan Mataram Kuno
 
Sejarah lengkap kerajaan majapahit new
Sejarah lengkap kerajaan majapahit newSejarah lengkap kerajaan majapahit new
Sejarah lengkap kerajaan majapahit new
 
Kerajaan Hindu Buddha Bagian 1
Kerajaan Hindu Buddha Bagian 1Kerajaan Hindu Buddha Bagian 1
Kerajaan Hindu Buddha Bagian 1
 
Presentasi sejarah mataram di jawa timur
Presentasi sejarah mataram di jawa timurPresentasi sejarah mataram di jawa timur
Presentasi sejarah mataram di jawa timur
 
Kerajaan Majapahit
Kerajaan MajapahitKerajaan Majapahit
Kerajaan Majapahit
 
kerajaan-mataram-kuno
kerajaan-mataram-kuno kerajaan-mataram-kuno
kerajaan-mataram-kuno
 
Sejarah kelas X SMA - Kerajaan Singasari
Sejarah kelas X SMA - Kerajaan Singasari Sejarah kelas X SMA - Kerajaan Singasari
Sejarah kelas X SMA - Kerajaan Singasari
 
Kerajaan Majapahit
Kerajaan MajapahitKerajaan Majapahit
Kerajaan Majapahit
 
Kerajaan mataram kuno
Kerajaan mataram kunoKerajaan mataram kuno
Kerajaan mataram kuno
 
Kelompok 5 xi ipa 4
Kelompok 5 xi ipa 4Kelompok 5 xi ipa 4
Kelompok 5 xi ipa 4
 
Kerajaan majapahit
Kerajaan majapahitKerajaan majapahit
Kerajaan majapahit
 
Presentasi Sejarah Mataram Kuno SMA XI
Presentasi Sejarah Mataram Kuno SMA XI  Presentasi Sejarah Mataram Kuno SMA XI
Presentasi Sejarah Mataram Kuno SMA XI
 

Similar to kerajaan hindu budha

Kerajaan kediri
Kerajaan kediriKerajaan kediri
Kerajaan kediri
Azzah Hani
 
Sejarah kerajaan majapahit
Sejarah kerajaan majapahitSejarah kerajaan majapahit
Sejarah kerajaan majapahit
Mar Yatie
 
Kerajaan Singasari XI IIS3 SMA 7 Purworejo
Kerajaan Singasari XI IIS3 SMA 7 PurworejoKerajaan Singasari XI IIS3 SMA 7 Purworejo
Kerajaan Singasari XI IIS3 SMA 7 Purworejo
shaayu
 
Kerajaan kediri, kerajaan singasari, dan kerajaan
Kerajaan kediri, kerajaan singasari, dan kerajaanKerajaan kediri, kerajaan singasari, dan kerajaan
Kerajaan kediri, kerajaan singasari, dan kerajaan
Iga Igo
 

Similar to kerajaan hindu budha (20)

"Sejarah Kerajaan Majapahit dan Singasari" SMA N 7 YK
"Sejarah Kerajaan Majapahit dan Singasari" SMA N 7 YK"Sejarah Kerajaan Majapahit dan Singasari" SMA N 7 YK
"Sejarah Kerajaan Majapahit dan Singasari" SMA N 7 YK
 
Sejarah Kerajaan Majapahit Detail
Sejarah Kerajaan Majapahit DetailSejarah Kerajaan Majapahit Detail
Sejarah Kerajaan Majapahit Detail
 
Majapahit Kingdom
Majapahit KingdomMajapahit Kingdom
Majapahit Kingdom
 
Kerajaan Majapahit
Kerajaan MajapahitKerajaan Majapahit
Kerajaan Majapahit
 
Kerajaan Majapahit
Kerajaan MajapahitKerajaan Majapahit
Kerajaan Majapahit
 
Kerajaan kuta1
Kerajaan kuta1Kerajaan kuta1
Kerajaan kuta1
 
Tugas sejarah rissa
Tugas sejarah rissaTugas sejarah rissa
Tugas sejarah rissa
 
Kerajaan kediri
Kerajaan kediriKerajaan kediri
Kerajaan kediri
 
Sejarah kerajaan majapahit
Sejarah kerajaan majapahitSejarah kerajaan majapahit
Sejarah kerajaan majapahit
 
Tugas sejarah (2)
Tugas sejarah (2)Tugas sejarah (2)
Tugas sejarah (2)
 
Kerajaan Singasari XI IIS3 SMA 7 Purworejo
Kerajaan Singasari XI IIS3 SMA 7 PurworejoKerajaan Singasari XI IIS3 SMA 7 Purworejo
Kerajaan Singasari XI IIS3 SMA 7 Purworejo
 
Berdirinya majapahit .Doc
Berdirinya majapahit .DocBerdirinya majapahit .Doc
Berdirinya majapahit .Doc
 
Kerajaan singasari, sejarah wajib kelas 10
Kerajaan singasari, sejarah wajib kelas 10Kerajaan singasari, sejarah wajib kelas 10
Kerajaan singasari, sejarah wajib kelas 10
 
Sejarah kerajaan kediri
Sejarah kerajaan kediriSejarah kerajaan kediri
Sejarah kerajaan kediri
 
sejarah wajib
 sejarah wajib sejarah wajib
sejarah wajib
 
KERAJAAN_KEDIRI.pptx
KERAJAAN_KEDIRI.pptxKERAJAAN_KEDIRI.pptx
KERAJAAN_KEDIRI.pptx
 
Kerajaan Kediri (7)
Kerajaan Kediri (7)Kerajaan Kediri (7)
Kerajaan Kediri (7)
 
TUGAS KELOMPOK 7 P.AKSARA & HB.pptx
TUGAS KELOMPOK 7 P.AKSARA & HB.pptxTUGAS KELOMPOK 7 P.AKSARA & HB.pptx
TUGAS KELOMPOK 7 P.AKSARA & HB.pptx
 
Kerajaan kediri, kerajaan singasari, dan kerajaan
Kerajaan kediri, kerajaan singasari, dan kerajaanKerajaan kediri, kerajaan singasari, dan kerajaan
Kerajaan kediri, kerajaan singasari, dan kerajaan
 
Majapahit
MajapahitMajapahit
Majapahit
 

More from abd_

Materippknsmaxiibab7
Materippknsmaxiibab7Materippknsmaxiibab7
Materippknsmaxiibab7
abd_
 
Materippknsmaxiibab6
Materippknsmaxiibab6Materippknsmaxiibab6
Materippknsmaxiibab6
abd_
 
Materippknsmaxiibab5
Materippknsmaxiibab5Materippknsmaxiibab5
Materippknsmaxiibab5
abd_
 
Materippknsmaxiibab2
Materippknsmaxiibab2Materippknsmaxiibab2
Materippknsmaxiibab2
abd_
 
Materippknsmaxiibab4
Materippknsmaxiibab4Materippknsmaxiibab4
Materippknsmaxiibab4
abd_
 
Materippknsmaxiibab3
Materippknsmaxiibab3Materippknsmaxiibab3
Materippknsmaxiibab3
abd_
 
Materippknsmaxiibab1
Materippknsmaxiibab1Materippknsmaxiibab1
Materippknsmaxiibab1
abd_
 
globalisasi dan dampaknya
globalisasi dan dampaknyaglobalisasi dan dampaknya
globalisasi dan dampaknya
abd_
 
perubahan sosial
perubahan sosialperubahan sosial
perubahan sosial
abd_
 
kelompok sosial
kelompok sosialkelompok sosial
kelompok sosial
abd_
 
permasalahan sosial
permasalahan sosialpermasalahan sosial
permasalahan sosial
abd_
 
hubungan sosial
hubungan sosialhubungan sosial
hubungan sosial
abd_
 
fungsi dan peran sosiologi dalam memahami gejala sosial
fungsi dan peran sosiologi dalam memahami gejala sosialfungsi dan peran sosiologi dalam memahami gejala sosial
fungsi dan peran sosiologi dalam memahami gejala sosial
abd_
 
perjuangan mempertahankan kedaulatan nkri
perjuangan mempertahankan kedaulatan nkriperjuangan mempertahankan kedaulatan nkri
perjuangan mempertahankan kedaulatan nkri
abd_
 
perang dingin
perang dinginperang dingin
perang dingin
abd_
 
peristiwa-peristiwa penting di eropa yang berpengaruh bagi dunia
peristiwa-peristiwa penting di eropa yang berpengaruh bagi duniaperistiwa-peristiwa penting di eropa yang berpengaruh bagi dunia
peristiwa-peristiwa penting di eropa yang berpengaruh bagi dunia
abd_
 
kerajaan kerajaan besar masa hindu budha islam di indonesia
kerajaan kerajaan besar masa hindu budha islam di indonesiakerajaan kerajaan besar masa hindu budha islam di indonesia
kerajaan kerajaan besar masa hindu budha islam di indonesia
abd_
 
penelitian dan penulisan sejarah
penelitian dan penulisan sejarahpenelitian dan penulisan sejarah
penelitian dan penulisan sejarah
abd_
 
ruang lingkup dan berfikir sejarah
ruang lingkup dan berfikir sejarahruang lingkup dan berfikir sejarah
ruang lingkup dan berfikir sejarah
abd_
 
manusia dan sejarah
manusia dan sejarahmanusia dan sejarah
manusia dan sejarah
abd_
 

More from abd_ (20)

Materippknsmaxiibab7
Materippknsmaxiibab7Materippknsmaxiibab7
Materippknsmaxiibab7
 
Materippknsmaxiibab6
Materippknsmaxiibab6Materippknsmaxiibab6
Materippknsmaxiibab6
 
Materippknsmaxiibab5
Materippknsmaxiibab5Materippknsmaxiibab5
Materippknsmaxiibab5
 
Materippknsmaxiibab2
Materippknsmaxiibab2Materippknsmaxiibab2
Materippknsmaxiibab2
 
Materippknsmaxiibab4
Materippknsmaxiibab4Materippknsmaxiibab4
Materippknsmaxiibab4
 
Materippknsmaxiibab3
Materippknsmaxiibab3Materippknsmaxiibab3
Materippknsmaxiibab3
 
Materippknsmaxiibab1
Materippknsmaxiibab1Materippknsmaxiibab1
Materippknsmaxiibab1
 
globalisasi dan dampaknya
globalisasi dan dampaknyaglobalisasi dan dampaknya
globalisasi dan dampaknya
 
perubahan sosial
perubahan sosialperubahan sosial
perubahan sosial
 
kelompok sosial
kelompok sosialkelompok sosial
kelompok sosial
 
permasalahan sosial
permasalahan sosialpermasalahan sosial
permasalahan sosial
 
hubungan sosial
hubungan sosialhubungan sosial
hubungan sosial
 
fungsi dan peran sosiologi dalam memahami gejala sosial
fungsi dan peran sosiologi dalam memahami gejala sosialfungsi dan peran sosiologi dalam memahami gejala sosial
fungsi dan peran sosiologi dalam memahami gejala sosial
 
perjuangan mempertahankan kedaulatan nkri
perjuangan mempertahankan kedaulatan nkriperjuangan mempertahankan kedaulatan nkri
perjuangan mempertahankan kedaulatan nkri
 
perang dingin
perang dinginperang dingin
perang dingin
 
peristiwa-peristiwa penting di eropa yang berpengaruh bagi dunia
peristiwa-peristiwa penting di eropa yang berpengaruh bagi duniaperistiwa-peristiwa penting di eropa yang berpengaruh bagi dunia
peristiwa-peristiwa penting di eropa yang berpengaruh bagi dunia
 
kerajaan kerajaan besar masa hindu budha islam di indonesia
kerajaan kerajaan besar masa hindu budha islam di indonesiakerajaan kerajaan besar masa hindu budha islam di indonesia
kerajaan kerajaan besar masa hindu budha islam di indonesia
 
penelitian dan penulisan sejarah
penelitian dan penulisan sejarahpenelitian dan penulisan sejarah
penelitian dan penulisan sejarah
 
ruang lingkup dan berfikir sejarah
ruang lingkup dan berfikir sejarahruang lingkup dan berfikir sejarah
ruang lingkup dan berfikir sejarah
 
manusia dan sejarah
manusia dan sejarahmanusia dan sejarah
manusia dan sejarah
 

Recently uploaded

Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
nabilafarahdiba95
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
JuliBriana2
 

Recently uploaded (20)

Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 

kerajaan hindu budha

  • 2. KERAJAAN SRIWIJAYA (TAHUN 600 AN – 1100 AN M)  Lokasi : Sumatera Selatan (Palembang).  Raja pertama bernama Dapunta Hyang Sri Jayanasa.  Sri = bercahaya gemilang, wijaya = kejayaan kemenangan.  Kerajaan Sriwijaya berhasil menguasai Kerajaan Melayu dan menguasai Sumatera.  Sriwijaya adalah kerajaan Maritim yang bergantung pada perikanan, pertanian, dan perdagangan.  Pada masa Sriwijaya ini muncul dinasti Syailendra yang beragama Buddha dan menjadi penguasa kerajaan Sriwijaya di tahun 776M.  Dinasti Syailendra memerintah Sriwijaya dari Jawa (Kerajaan Mataram Kuno).  Pada masa Sriwijaya agama Buddha, Hindu, dan Islam mulai banyak dianut oleh penduduk Sriwijaya.  Raja terkenal Sriwijaya adalah Balaputradewa (abad 9M).  Pada masa itu Sriwijaya menjadi pusat Agama Buddha di Asia Tenggara.  Bahkan ada Universitas Buddha di Sriwijaya dengan pengajarnya yakni Pendeta Buddha Dharmapala dan Syakyakirti.
  • 3. Kisah Balaputradewa  Balaputradewa sebenarnya adalah keluarga Raja dari Dinasti Syailendra yang memerintah di Kerajaan Mataram Kuno Jawa Tengah.  Balaputradewa adalah adik dari Samaratungga Raja Mataram Kuno, sayangnya Samaratungga tidak punya anak lelaki. Maka Balaputradewa berambisi menjadi raja.  Balaputradewa berebut kekuasaan dengan keponakannya yakni Pramodharwardani.  Pramodharwardani dan suaminya yakni Rakai Pikatan berhasil mengalahkan Balaputradewa.  Kekalahan Balaputradewa mengakhiri kekuasaan Dinasti Syailendra di Bumi Mataram, Karena Rakai Pikatan berasal dari Dinasti Sanjaya.  Karena kalah, Balaputradewa kembali ke Sriwijaya dan menjadi raja yang terkenal di sana.
  • 4. Kehidupan Ekonomi, Sosial, dan Budaya di Kerajaan Sriwijaya
  • 5. KERAJAAN MATARAM KUNO (TAHUN 732 M – 900 M)  Didirikan oleh Raja Sanjaya pada masa itu raja Sanjaya mendirikan Dinasti Sanjaya.  Sanjaya masih keluarga Ratu Shima dari Kalingga, ia menerima kedaulatan menjadi raja karena merupakan keturunan Ratu Shima.  Lokasi nya di Jawa Tengah (sekitar Surakarta).  Setelah Sanjaya meninggal, penggantinya adalah Rakai Panangkaran.  Setelah kerajaan Mataram diperintah oleh Rakai Panangkaran, Kerajaan Mataram jatuh ke dalam kekuasaan dinasti Syailendra (Buddha). Pada masa itu Rakai Panangkaran harus membangun candi Buddha (Candi Kalasan).  Akhirnya kerajaan Mataram kuno terpecah menjadi 2 kekuasaan yakni dinasti Sanjaya (Hindu) dan dinasti Syailendra (Buddha) dengan Dinasti Syailendra sebagai pemimpin Mataram Kuno.  Perebutan kekuasaan ini diakhiri oleh Rakai Pikatan (dinasti Sanjaya) yang menikah dengan Pramodhawardani (dinasti Syailendra). Tentu saja pernikahan ini ditentang oleh keluarga Syailendra terutama Balaputradewa.
  • 6.  Balaputradewa kalah, dan iapun kembali ke Sriwijaya dan menjadi raja di sana.  Setelah itu Rakai Pikatan menjadi raja dan membuat dinasti Sanjaya kembali berkuasa di Mataram Kuno.  Raja Mataram kuno dinasti Sanjaya yang terkenal adalah Raja Diah Balitung, beliau berhasil memperluas kekuasaan hingga ke Jawa Timur. Bahkan Mataram pernah menyerang kerajaan Sriwijaya.  Pada saat pemerintahan Raja Rakai Wawa, terjadi letusan gunung Merapi yang amat dahsyat dan menghancurkan kota Mataram Kuno. Pada saat itu Rakai Wawa ikut meninggal.  Kerajaan dilanjutkan oleh menantu Rakai Wawa yakni mpu sindok.  Karena ibu kota Mataram sudah hancur dan akan diserang oleh Kerajaan Sriwijaya, maka mpu Sindok memindahkan pusat kerajaan ke Jawa Timur.  Mpu Sindok mendirikan kerajaan baru bernama Kerajaan Medang Kamulan juga mendirikan dinasti baru yaitu dynasti Isyana.  Walaupun kerajaan telah berganti dan dinasti juga berganti namun permusuhan antara Sriwijaya dengan kerajaan Medang Kamulan (lanjutan Mataram Kuno) terus berlangsung.  Akhirnya kerajaan Medang Kamulan berhasil dihancurkan oleh Sriwijaya pada saat pemerintahan raja Darmawangsa.  Peninggalan dinasti Sanjaya yang terkenal adalah Candi Prambanan dan peninggalan dinasti Syailendra yang terkenal adalah candi Borobudur.
  • 7. Kehidupan Ekonomi, Sosial, dan Budaya di Kerajaan Mataram Kuno
  • 8. KERAJAAN KEDIRI (TAHUN1045 -1222 M)  Berdirinya Kerajaan Kediri dapat ditelusuri dari peristiwa pembagian wilayah Kerajaan Mataram Kuno oleh raja terakhirnya, Airlangga yang membagikerajaan menjadi dua, yaitu menjadi Panjalu dan Janggala.  Semula Janggala adalah pihak yang menang. Ketika di bawah pemerintahan Jayeswara, Panjalu dan Janggala berhasil disatukan dan menjadi Kerajaan Kediri.  Raja Kediri yang paling terkenal adalah Raja Jayabaya. Di bawah pemerintahan Jayabaya, Kerajaan Kediri mencapai puncak kejayaannya. Jayabaya dikenal sebagai raja yang besar dan bijaksana. Ia juga dikenal sebagai pujangga. Karya Jayabaya yang hingga kini sangat dikenal adalah jangka (ramalan) Jayabaya.  Jayabaya memiliki keahlian untuk melihat masa depan, pada masa ini muncul kitab ramalan Jayabaya yang menggambarkan keadaan republic Indonesia di masa depan kitab ini bernama Jongko Jayabaya.  Jayabaya berhasil mengalahkan kerajaan Jenggala dan mempersatukannya di bawah pemerintahan Kediri.  Kediri runtuh pada masa pemerintahan Raja Kertajaya (1222 M), pada masa itu Kertajaya merasa dirinya sebagai dewa dan harus disembah oleh kaum Brahmana. Akhirnya kaum Brahmana meminta perlindungan dari Ken Arok (Raja Tumapel).  Ken Arok bertempur melawan Kertajaya dan berhasil membunuhnya. Akhirnya Kediri menjadi daerah jajahan bagi Kerajaan Singasari (Tumapel).
  • 10. Kehidupan Ekonomi, Sosial, dan Budaya di Kerajaan Kediri
  • 11. KERAJAAN SINGASARI (TUMAPEL) (TAHUN 1222 – 1292 M)  Didirikan oleh Ken Arok setelah membunuh Tunggul Ametung dan memperistri istri Tunggul Ametung yakni Ken Dedes.  Pada awalnya Ken Arok adalah raja Tumapel, namun setelah menjajah Kediri kerajaannya menjadi besar dan diberi nama Singasari.  Lokasi Singasari adalah Jawa Timur (di Malang).  Singasari menjadi besar dan terkenal saat diperintah oleh Kertanegara. Pada masa itu Singasari berambisi untuk menguasai seluruh nusantara.  Sayang hal itu tidak berhasil, Singasari malah diserang oleh Kerajaan Kediri saat tentara Singasari banyak yang pergi menaklukan kerajaan – kerajaan di Sumatera.  Kertanegara akhirnya dibunuh oleh Jayakatuang (sepupunya sendiri) yang merupakan raja Kediri. Wilayah Singasari dijadikan wilayah Kediri.  Menantu Kertanegara (Raden Wijaya) berhasil selamat dan mencoba untuk membalas dendam terhadap Jayakatuang.
  • 12. Kisah Ken Arok  Ken Arok adalah seorang perampok, penjudi, dan penjahat yang menjadi buronan Kerajaan Kediri.  Ken Arok bertemu dengan Brahamana India bernama Lohgawe dan hidupnya berubah, ia bertobat dan tidak mau menjadi perampok lagi.  Setelah dibimbing oleh Lohgawe, Ken Arok pun dipromosikan untuk bekerja sebagai pegawai Istana Tumapel.  Pada saat itu Raja Tumapel yakni Akuwu Tunggul Ametung memiliki istri yang amat cantik bernama Ken Dedes.  Ken Arok ingin mempersunting Ken Dedes dengan cara membunuh Tunggul Ametung.  Ken Arok lalu menemui seorang ahli keris bernama Mpu Gandring untuk meminta sebuah keris sakti guna membunuh Tunggul Ametung yang memiliki ilmu kebal.  Karena tidak sabar, Ken Arok membunuh mpu Gandring yang tak bisa membuat keris tepat waktu. Akhirnya keris sakti setengah jadi yang dibuat mpu gandring ini dibawa oleh Ken Arok ke kerajaan Tumapel.  Ken Arok pun membunuh Tunggul Ametung dan melimpahkan kesalahannya kepada sahabatnya sendiri yakni Kebo Ijo.  Akhirnya setelah Tunggul Ametung wafat, Ken Arok memperistri Ken Dedes. Namun saat pernikahan ternyata Ken Dedes sedang dalam keadaan hamil dari Tunggul Ametung.
  • 13. Kehidupan Ekonomi, Sosial, dan Budaya di Kerajaan Singasari
  • 14. KERAJAAN MAJAPAHIT (TAHUN 1292 – 1527 M)  Kerajaan Majapahit didirikan oleh Raden Wijaya (menantu Kertanegara dari Singasari).  Beliau bekerja sama dengan Aryawiraraja (raja Madura) dan pasukan Tar–Tar (Mongolia) untuk membunuh Jaya Katuang (Raja Kediri).  Setelah Jaya Katuang terbunuh, Raden Wijaya mendirikan kerajaan Majapahit.  Majapahit adalah buah maja yang rasanya pahit.  Setelah Raden Wijaya tua, kekuasaan dipegang oleh anaknya yang bernama Jayanegara.  Sayang, Jayanegara bukanlah seorang pemimpin yang baik maka terjadi banyak pemberontakan. Jayanegara hamper terbunuh pada pemberontakan Ra Kuti namun untungnya ia diselamatkan oleh Gajah Mada.  Saat Jayanegara meninggal karena dibunuh oleh Ra Tanca, maka kekuasaan jatuh ke tangan kakak sepupunya yang bernama Tribhuwana Tunggadewi. Pada saat ini Gajah Mada diangkat menjadi Mahapatih.  Mahapatih Gajah Mada mengucapkan sumpahnya yang terkenal bernama Sumpah Pallapa.  Setelah Tribhuwana Tunggadewi tua, kekuasaan Majapahit diteruskan oleh Hayam Wuruk.  Hayam Wuruk dan Mahapatih Gajah Mada membawa Majapahit menjadi kerajaan yang sangat hebat.
  • 15.  Sayangnya hubungan antara Hayam Wuruk dan Gajah Mada menjadi renggang setelah peristiwa perang Bubat.  Pada awalnya Hayam Wuruk ingin mempersunting putri kerajaan pajajaran yang bernama Dyah Pitaloka, lamaran ini diterima oleh Sri Baduga Maharaja dan akhirnya rombongan kerajaan Pajajaran datang ke Majapahit dan menginap di lapangan Bubat.  Gajah Mada mulai galau karena Pajajaran belum dikuasainya (Sumpah Pallapa), bila terjadi perkawinan antara Pajajaran dan Majapahit maka Gajah Mada tidak bisa menjajah Pajajaran.  Akhirnya Gajah Mada membujuk Sri Baduga Maharaja untuk menyerahkan putrinya sebagai persembahan Negara jajahan Majapahit. Raja Pajajaran ini menolak, ia tidak sudi menjadi kerajaan jajahan Majapahit.  Maka terjadilah perang yang tidak imbang ini. Rombongan kerajaan Pajajaran diserang dan dihabisi oleh pasukan Gajah Mada hingga Sri Baduga pun terbunuh.  Diah Pitaloka amat sedih dan akhirnya bunuh diri. Hal ini membuat Hayam Wuruk murka.  Gajah Mada sempat dipecat oleh Hayam Wuruk, namun ia kembali lagi memerintah untuk masa yang singkat sebelum akhirnya Gajah Mada meninggal.  Kerajaan Majapahit hancur karena : 1. Tidak ada lagi orang yang kuat selain Gajah Mada. 2. Daerah – daerah jajahan Majapahit melepaskan diri. 3. Perang paregreg (perebutan kekuasaan antara keluarga raja Hayam Wuruk). 4. Banyak keluarga Majapahit masuk Agama Islam dan melepaskan diri dari kekuasaan Majapahit.
  • 16. Kisah Gajah Mada  Nama aslinya adalah Mada, ia awalnya seorang bekel (satpam) di pasukan bhayangkara (pasukan polisi Majapahit).  Ia bertugas menjaga istana Jayanegara, hingga suatu ketika saat Ra Kuti (anggota Dharmaputra) memberontak, Mada melarikan Jayanegara ke hutan Bedander.  Setelah itu Ra Kuti pun ditangkap dan di hukum mati. Gajah mada diangkat menjadi pemimpin pasukan Bhayangkara karena jasanya. Jayanegara memberi nama Gajah.  Pada masa itu ada seorang yang amat licik bernama Halayuda yang ingin berkuasa. Ia memfitnah seluruh anggota Dharma putra sehingga mereka dibunuh oleh pasukan Jayanegara. Saat itu Majapahit penuh dengan pemberontakan karena Jayanegara adalah raja yang bodoh.  Jayanegara akhirnya mati ditusuk keris oleh tabib Ra Tanca (anggota terakhir Dharma Putra).  Setelah terbunuh, kekuasaan Majapahit jatuh ke tangan saudara (beda ibu) yang bernama Tribhuwana Tunggadewi. Karena Tribuwana Tunggadewi tidak terlalu mengerti urusan pemerintahan, maka diangkatlah Gajah mada menjadi Mahapatih (perdana menteri) untuk menjalankan kekuasaan harian.
  • 17. Peran Majapahit terhadap kehidupan Indonesia modern Warna bendera Majapahit (Merah Putih) dijadikan bendera nasional. Cita cita Gajah Mada mempersatukan nusantara menginspirasi para pejuang untuk membuat Negara Indonesia. Istilah Bhinneka Tunggal Ika diambil dari kutipan kitab Sutasoma yang dibuat oleh Mpu Tantular dibuat di masa Majapahit. Cikal bakal kepolisian adalah pasukan Bhayangkara yang dibuat di jaman Majapahit. Nama Pallapa dijadikan sebagai nama satelit Indonesia. Gajah Mada menjadi nama universitas di Yogyakarta.
  • 18. Kehidupan Ekonomi, Sosial, dan Budaya di Kerajaan Majapahit