SlideShare a Scribd company logo
1 of 8
QUALITY:
The Conformance of Customer
Expectation
Disusun Oleh:
-Suyono Saputra
-Wisnu Yuwono
-Nasar Buntu Laulita
Dosen: Prof. Ir. Syamsir Abduh, MM, Ph.D.
Program Doktoral Ilmu Ekonomi Konsentrasi Strategic Management,
Universitas Trisakti
Jakarta, 2017
100
Definisi
 Menurut Atiyah (2016), kualitas
mempertimbangkan sumber dasar yang penting
dalam meningkatkan loyalitas pelanggan dan
meningkatkan derajat keuntungan perusahaan
dalam jangka menengah dan panjang
 Menurut Schindler et al. (2015), kualitas memiliki
tujuan, transformatif, eksepsional, dan akuntabel,
yang diuji berdasarkan sekumpulan indikator
kualitas yang ditentukan.
 Menurut Xu (2016), kualitas kinerja diukur melalui
konsistensi kehandalan (reliabilitas) dari pelayanan,
persepsi pelanggan, dan kesesuaian layanan
dengan standardisasi pelanggan
 Menurut Werner (2015), manajemen kualitas
menunjukkan perkembangan yang konstan menuju
realisasi kualitas yang lebih komprehensif dan
efisien untuk semua produk yang dijual.
 Bourke & Roper (2017), perubahan
manajemen berorientasi kualitas dan inovasi
merupakan strategi utama bagi perusahaan,
yang menimbulkan tantangan manajerial,
organisasi dan teknis yang signifikan, dan
mungkin juga melibatkan kelambatan yang
signifikan sebelum manfaat dapat
direalisasikan.
 Kiran (2017), Konsep dan praktik baru dalam
manajemen mutu, yang memungkinkan
industri di seluruh dunia bertransformasi
dalam ekonomi global.
 Aquino et al. (2017), mendefinisikan
perubahan manajemen kualitas melibatkan
alat, program, metode, standard, dan
prosedur yang dapat diaplikasikan dalam
proses produksi untuk memenuhi permintaan
pasar.
 Menurut ISO 9001:2015:
◦ Kualitas adalah spesifikasi yang digerakkan (specification driven) –
apakah memenuhi persyaratan yang ditetapkan.
◦ Kualitas diukur pada awal proses produksi – persentasi yang
melampaui harapan pelanggan
◦ Kualitas dapat diamati dengan jumlah penolakan dari pelanggan
 Menurut British Standard (BS4778), kualitas merupakan totalitas
fitur dan karakteristik produk atau layanan yang sesuai dengan
kemampuan untuk memenuhi kebutuhan yang tersirat maupun
tidak tersirat.
 Chartered Quality Institute /CQI (2017), Kualitas merupakan
proses pembentukan kinerja organisasi untuk para stakeholder
mulai dari perbaikan produk, sistem, dan proses, untuk
memastikan proses yang efektif dan sesuai bagi keseluruhan
organisasi.
 DHL (2017), Kualitas dalam logistik, merupakan proses
pengiriman barang tanpa kesalahan, kerusakan produk yang
rendah, pengiriman tepat waktu, produktifitas tinggi,
kesempurnaan sesuai dengan keinginan pelanggan, dan
kepatuhan pada aturan.
 SAMSUNG (2017): quality policy, based on an effective
management system, that ensures our delivering of the best
product and services that exceed our customer requirement and
Justifikasi
Mengacu pada definisi dari para ahli dan organisasi
terkait, definisi Kualitas dapat dirumuskan sebagai berikut:
 Dalam proses perbaikan kualitas, menurut Aquino et al.
(2017) perlu melibatkan alat, program, metode, standard, dan
prosedur yang dapat diaplikasikan dalam rangka memenuhi
permintaan dan ekspektasi pasar. Schindler et al. (2015)
memiliki konsep besar dalam pencapaian kualitas yaitu tujuan,
transformatif, eksepsional, dan akuntabel, yang diuji
berdasarkan sekumpulan indikator kualitas yang ditentukan.
 Menurut ISO 9001; 2015, kualitas diukur pada awal proses
produksi dengan harapan mampu melampaui ekspekstasi
pelanggan. Definisi ini konsisten dengan CQI yang
menyatakan kualitas merupakan proses pembentukan kinerja
organisasi untuk para stakeholder mulai dari perbaikan
produk, sistem, dan proses, untuk memastikan proses yang
efektif dan sesuai bagi keseluruhan organisasi.
Aquino (2017), proses
pemenuhan ekspektasi
pasar
Schindler (2015),
mengacu pada indikator
kualitas
ISO 9001:2015, diukur
pada awal proses
produksi
CQI: proses perbaikan
kinerja, produk, sistem,
tindakan, dan prosedur
Kualitas adalah proses
pemenuhan harapan
konsumen
Rumusan Definisi
 Kualitas telah menjadi tolak ukur dalam
semua sektor usaha seperti
industri/manufaktur, kesehatan,
pemasaran, pendidikan, teknologi
informasi, jasa perbankan/lembaga
keuangan, dll
 Kualitas merupakan proses pemenuhan
harapan konsumen dan stakeholder
dalam kegiatan produksi barang dan
jasa, tugas, tindakan, dan pengambilan
keputusan oleh manajemen organisasi
Referensi
 Atiyah, Latif, 2016. Product’s Quality And Its Impact On Customer Satisfaction A
Field Study In Diwaniyah Dairy Factory, Proceedings Of The 10th International
Management Conference "Challenges of Modern Management", November 3rd-
4th, 2016, Bucharest, Romania
 Aquino, André Tavares de; Silva, Jéssica Larissa; Melo, Renata Maciel de; Silva,
Maisa Medonça, (2017), Organizational change in quality management aspects:
a quantitative proposal for classification, Production (DOI: 10.1590/0103-
6513.216516) , pp 1-15
 Bourke J, & Roper, S. (2017), Innovation, quality management and learning:
Short-term and longer-term effects, Research Policy, Vol. 46, Iss. 8, pp. 1505-
1518
 Chartered Quality Institute (CQI), diunggah pada Sabtu, 18 Nov 2017, melalui
website https://www.quality.org/article/what-quality
 Kiran, D. R. (2017), Total Quality Management, Key Concepts and Case Studies,
BSPBook Pvt. Ltd., published by Elsevier.
 Xu, Jayanth Jayaram Kefeng , (2016),"Determinants of quality and efficiency
performance in service operations",International Journal of Operations &
Production Management, Vol. 36 Iss 3 pp. –
 Werner, Albert Weckenmann Goekhan Akkasoglu Teresa, (2015),"Quality
management – history and trends", The TQM Journal, Vol. 27 Iss 3 pp. 281 – 293
 Schindler, Laura; Puls-Elvidge, Sarah; Welzant, Heather, Crawford, Linda, 2015.
Definitions of Quality in Higher , Education:A Synthesis of the Literature, High.
Learn. Res. Commun, Volume 5, Num. 3

More Related Content

What's hot

What's hot (20)

Pendekatan mutu dan kepuasan pelanggan dalam pelayanan kesehatan
Pendekatan mutu dan kepuasan pelanggan dalam pelayanan kesehatanPendekatan mutu dan kepuasan pelanggan dalam pelayanan kesehatan
Pendekatan mutu dan kepuasan pelanggan dalam pelayanan kesehatan
 
Sejarah Perkembangan Manajemen Mutu
Sejarah Perkembangan Manajemen MutuSejarah Perkembangan Manajemen Mutu
Sejarah Perkembangan Manajemen Mutu
 
Manajemen mutu
Manajemen mutuManajemen mutu
Manajemen mutu
 
Mutu layanan
Mutu layananMutu layanan
Mutu layanan
 
Manajemen mutu terpadu (total quality management)
Manajemen mutu terpadu (total quality management)Manajemen mutu terpadu (total quality management)
Manajemen mutu terpadu (total quality management)
 
Definisi dan sejarah kualitas
Definisi dan sejarah kualitasDefinisi dan sejarah kualitas
Definisi dan sejarah kualitas
 
Konsep Dasar Manajemen Mutu
Konsep Dasar Manajemen MutuKonsep Dasar Manajemen Mutu
Konsep Dasar Manajemen Mutu
 
Total Quality Management (Manajemen Kualitas Total)
Total Quality Management (Manajemen Kualitas Total)Total Quality Management (Manajemen Kualitas Total)
Total Quality Management (Manajemen Kualitas Total)
 
Teori dasar pengendalian kualitas
Teori dasar    pengendalian kualitasTeori dasar    pengendalian kualitas
Teori dasar pengendalian kualitas
 
Total Quality Management
Total Quality ManagementTotal Quality Management
Total Quality Management
 
Penjaminan mutu dalam pelayanan kesehatan (quality assurance)
Penjaminan mutu dalam pelayanan kesehatan (quality assurance)Penjaminan mutu dalam pelayanan kesehatan (quality assurance)
Penjaminan mutu dalam pelayanan kesehatan (quality assurance)
 
Quality Management Systems PPT (Prof. Syamsir Abduh)
Quality Management Systems PPT (Prof. Syamsir Abduh)Quality Management Systems PPT (Prof. Syamsir Abduh)
Quality Management Systems PPT (Prof. Syamsir Abduh)
 
TOTAL QUALITY MANAGEMENT (TQM) - MANAJEMEN OPERASI
TOTAL QUALITY MANAGEMENT (TQM) - MANAJEMEN OPERASITOTAL QUALITY MANAGEMENT (TQM) - MANAJEMEN OPERASI
TOTAL QUALITY MANAGEMENT (TQM) - MANAJEMEN OPERASI
 
Mutu asuhan keperawatan rangki
Mutu asuhan keperawatan rangkiMutu asuhan keperawatan rangki
Mutu asuhan keperawatan rangki
 
Understanding ISO 9001 2008
Understanding ISO 9001 2008Understanding ISO 9001 2008
Understanding ISO 9001 2008
 
Definisi kualitas
Definisi kualitasDefinisi kualitas
Definisi kualitas
 
Definisi Kualitas dalam Manajemen
Definisi Kualitas dalam ManajemenDefinisi Kualitas dalam Manajemen
Definisi Kualitas dalam Manajemen
 
Quality Assurance (Jaminan Mutu)
Quality Assurance (Jaminan Mutu)Quality Assurance (Jaminan Mutu)
Quality Assurance (Jaminan Mutu)
 
Jaminan mutu
Jaminan mutuJaminan mutu
Jaminan mutu
 
Strategi mutu pelayanan kesehatan
Strategi mutu pelayanan kesehatanStrategi mutu pelayanan kesehatan
Strategi mutu pelayanan kesehatan
 

Similar to Quality : The Conformance of Customer Expectation

Pengendalian Mutu Terpadu .pptx
Pengendalian Mutu Terpadu .pptxPengendalian Mutu Terpadu .pptx
Pengendalian Mutu Terpadu .pptx
sigit486598
 
Manajemen mutu sekolah
Manajemen mutu sekolahManajemen mutu sekolah
Manajemen mutu sekolah
Heldy Eriston
 
Tugas Online8, Juan Ponce Enrile Febriansyah, Erlina Puspitaloka Mahadewi, Ha...
Tugas Online8, Juan Ponce Enrile Febriansyah, Erlina Puspitaloka Mahadewi, Ha...Tugas Online8, Juan Ponce Enrile Febriansyah, Erlina Puspitaloka Mahadewi, Ha...
Tugas Online8, Juan Ponce Enrile Febriansyah, Erlina Puspitaloka Mahadewi, Ha...
20180309106
 
Presentasi mutu dalam perspektif broto m
Presentasi mutu dalam perspektif   broto mPresentasi mutu dalam perspektif   broto m
Presentasi mutu dalam perspektif broto m
Broto Mudjianto
 

Similar to Quality : The Conformance of Customer Expectation (20)

Kualitas pelayanan di Pizza Hut
Kualitas pelayanan di Pizza HutKualitas pelayanan di Pizza Hut
Kualitas pelayanan di Pizza Hut
 
Tugas paper check sheet mmt
Tugas paper check sheet mmtTugas paper check sheet mmt
Tugas paper check sheet mmt
 
Pengertian Kualitas
Pengertian KualitasPengertian Kualitas
Pengertian Kualitas
 
Integrasi Fuzzy-TQM
Integrasi Fuzzy-TQM Integrasi Fuzzy-TQM
Integrasi Fuzzy-TQM
 
Pengendalian Mutu Terpadu .pptx
Pengendalian Mutu Terpadu .pptxPengendalian Mutu Terpadu .pptx
Pengendalian Mutu Terpadu .pptx
 
Makalah kelompok 7 ( realisasi anggaran publik )
Makalah kelompok 7 ( realisasi anggaran publik )Makalah kelompok 7 ( realisasi anggaran publik )
Makalah kelompok 7 ( realisasi anggaran publik )
 
208956 analisis-penerapan-sistem-manajemen-mutu
208956 analisis-penerapan-sistem-manajemen-mutu208956 analisis-penerapan-sistem-manajemen-mutu
208956 analisis-penerapan-sistem-manajemen-mutu
 
Chapter 4 Buku The Health care Quality Book
Chapter 4 Buku The Health care Quality BookChapter 4 Buku The Health care Quality Book
Chapter 4 Buku The Health care Quality Book
 
Manajemen mutu sekolah
Manajemen mutu sekolahManajemen mutu sekolah
Manajemen mutu sekolah
 
Standar kualitas produk & jasa by igedeauditta as accountant
Standar kualitas produk & jasa by igedeauditta as accountantStandar kualitas produk & jasa by igedeauditta as accountant
Standar kualitas produk & jasa by igedeauditta as accountant
 
QUALITY IS DYNAMIC CONDITION
QUALITY IS DYNAMIC CONDITIONQUALITY IS DYNAMIC CONDITION
QUALITY IS DYNAMIC CONDITION
 
QUALITY IS DYNAMIC CONDITION
QUALITY IS DYNAMIC CONDITION QUALITY IS DYNAMIC CONDITION
QUALITY IS DYNAMIC CONDITION
 
manajemen mutu juni 2021
manajemen mutu juni 2021manajemen mutu juni 2021
manajemen mutu juni 2021
 
KELOMPOK 3.pptx
KELOMPOK 3.pptxKELOMPOK 3.pptx
KELOMPOK 3.pptx
 
Manajemen Mutu PKP
Manajemen Mutu PKP Manajemen Mutu PKP
Manajemen Mutu PKP
 
Pendekatan tqm,69 72-abas
Pendekatan tqm,69 72-abasPendekatan tqm,69 72-abas
Pendekatan tqm,69 72-abas
 
1. Kualitas Mutu.pptx
1. Kualitas Mutu.pptx1. Kualitas Mutu.pptx
1. Kualitas Mutu.pptx
 
Tugas Online8, Juan Ponce Enrile Febriansyah, Erlina Puspitaloka Mahadewi, Ha...
Tugas Online8, Juan Ponce Enrile Febriansyah, Erlina Puspitaloka Mahadewi, Ha...Tugas Online8, Juan Ponce Enrile Febriansyah, Erlina Puspitaloka Mahadewi, Ha...
Tugas Online8, Juan Ponce Enrile Febriansyah, Erlina Puspitaloka Mahadewi, Ha...
 
ARTIKEL
ARTIKELARTIKEL
ARTIKEL
 
Presentasi mutu dalam perspektif broto m
Presentasi mutu dalam perspektif   broto mPresentasi mutu dalam perspektif   broto m
Presentasi mutu dalam perspektif broto m
 

Recently uploaded

bsc ekonomi balance scorecard bahan tayang paparan presentasi sudah oke
bsc ekonomi balance scorecard bahan tayang paparan presentasi sudah okebsc ekonomi balance scorecard bahan tayang paparan presentasi sudah oke
bsc ekonomi balance scorecard bahan tayang paparan presentasi sudah oke
galuhmutiara
 
presentasi pertemuan 2 ekonomi pertanian
presentasi pertemuan 2 ekonomi pertanianpresentasi pertemuan 2 ekonomi pertanian
presentasi pertemuan 2 ekonomi pertanian
HALIABUTRA1
 
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuanganuang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
langkahgontay88
 
Abortion pills in Dammam (+966572737505) get cytotec
Abortion pills in Dammam (+966572737505) get cytotecAbortion pills in Dammam (+966572737505) get cytotec
Abortion pills in Dammam (+966572737505) get cytotec
Abortion pills in Riyadh +966572737505 get cytotec
 
Sistem Informasi Akuntansi Perusahaan Sosro
Sistem Informasi Akuntansi Perusahaan SosroSistem Informasi Akuntansi Perusahaan Sosro
Sistem Informasi Akuntansi Perusahaan Sosro
mohhmamedd
 
Abortion pills in Jeddah |+966572737505 | Get Cytotec
Abortion pills in Jeddah |+966572737505 | Get CytotecAbortion pills in Jeddah |+966572737505 | Get Cytotec
Abortion pills in Jeddah |+966572737505 | Get Cytotec
Abortion pills in Riyadh +966572737505 get cytotec
 
Abortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh City
Abortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh CityAbortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh City
Abortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh City
jaanualu31
 

Recently uploaded (18)

bsc ekonomi balance scorecard bahan tayang paparan presentasi sudah oke
bsc ekonomi balance scorecard bahan tayang paparan presentasi sudah okebsc ekonomi balance scorecard bahan tayang paparan presentasi sudah oke
bsc ekonomi balance scorecard bahan tayang paparan presentasi sudah oke
 
presentasi pertemuan 2 ekonomi pertanian
presentasi pertemuan 2 ekonomi pertanianpresentasi pertemuan 2 ekonomi pertanian
presentasi pertemuan 2 ekonomi pertanian
 
Presentasi Pengertian instrumen pasar modal.ppt
Presentasi Pengertian instrumen pasar modal.pptPresentasi Pengertian instrumen pasar modal.ppt
Presentasi Pengertian instrumen pasar modal.ppt
 
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxPSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
 
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuanganuang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
 
Abortion pills in Dammam (+966572737505) get cytotec
Abortion pills in Dammam (+966572737505) get cytotecAbortion pills in Dammam (+966572737505) get cytotec
Abortion pills in Dammam (+966572737505) get cytotec
 
Slide-AKT-102-PPT-Chapter-10-indo-version.pdf
Slide-AKT-102-PPT-Chapter-10-indo-version.pdfSlide-AKT-102-PPT-Chapter-10-indo-version.pdf
Slide-AKT-102-PPT-Chapter-10-indo-version.pdf
 
sejarah dan perkembangan akuntansi syariah.ppt
sejarah dan perkembangan akuntansi syariah.pptsejarah dan perkembangan akuntansi syariah.ppt
sejarah dan perkembangan akuntansi syariah.ppt
 
Karakteristik dan Produk-produk bank syariah.ppt
Karakteristik dan Produk-produk bank syariah.pptKarakteristik dan Produk-produk bank syariah.ppt
Karakteristik dan Produk-produk bank syariah.ppt
 
Sistem Informasi Akuntansi Perusahaan Sosro
Sistem Informasi Akuntansi Perusahaan SosroSistem Informasi Akuntansi Perusahaan Sosro
Sistem Informasi Akuntansi Perusahaan Sosro
 
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptxBAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
 
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptxWAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
 
Saham dan hal-hal yang berhubungan langsung
Saham dan hal-hal yang berhubungan langsungSaham dan hal-hal yang berhubungan langsung
Saham dan hal-hal yang berhubungan langsung
 
Memahami Terkait Perilaku Konsumen untuk bisnis
Memahami Terkait Perilaku Konsumen untuk bisnisMemahami Terkait Perilaku Konsumen untuk bisnis
Memahami Terkait Perilaku Konsumen untuk bisnis
 
Abortion pills in Jeddah |+966572737505 | Get Cytotec
Abortion pills in Jeddah |+966572737505 | Get CytotecAbortion pills in Jeddah |+966572737505 | Get Cytotec
Abortion pills in Jeddah |+966572737505 | Get Cytotec
 
Review Kinerja sumberdaya manusia pada perusahaan
Review Kinerja sumberdaya manusia pada perusahaanReview Kinerja sumberdaya manusia pada perusahaan
Review Kinerja sumberdaya manusia pada perusahaan
 
kasus audit PT KAI 121212121212121212121
kasus audit PT KAI 121212121212121212121kasus audit PT KAI 121212121212121212121
kasus audit PT KAI 121212121212121212121
 
Abortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh City
Abortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh CityAbortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh City
Abortion Pills For Sale in Jeddah (+966543202731))Get Cytotec in Riyadh City
 

Quality : The Conformance of Customer Expectation

  • 1. QUALITY: The Conformance of Customer Expectation Disusun Oleh: -Suyono Saputra -Wisnu Yuwono -Nasar Buntu Laulita Dosen: Prof. Ir. Syamsir Abduh, MM, Ph.D. Program Doktoral Ilmu Ekonomi Konsentrasi Strategic Management, Universitas Trisakti Jakarta, 2017 100
  • 2. Definisi  Menurut Atiyah (2016), kualitas mempertimbangkan sumber dasar yang penting dalam meningkatkan loyalitas pelanggan dan meningkatkan derajat keuntungan perusahaan dalam jangka menengah dan panjang  Menurut Schindler et al. (2015), kualitas memiliki tujuan, transformatif, eksepsional, dan akuntabel, yang diuji berdasarkan sekumpulan indikator kualitas yang ditentukan.  Menurut Xu (2016), kualitas kinerja diukur melalui konsistensi kehandalan (reliabilitas) dari pelayanan, persepsi pelanggan, dan kesesuaian layanan dengan standardisasi pelanggan  Menurut Werner (2015), manajemen kualitas menunjukkan perkembangan yang konstan menuju realisasi kualitas yang lebih komprehensif dan efisien untuk semua produk yang dijual.
  • 3.  Bourke & Roper (2017), perubahan manajemen berorientasi kualitas dan inovasi merupakan strategi utama bagi perusahaan, yang menimbulkan tantangan manajerial, organisasi dan teknis yang signifikan, dan mungkin juga melibatkan kelambatan yang signifikan sebelum manfaat dapat direalisasikan.  Kiran (2017), Konsep dan praktik baru dalam manajemen mutu, yang memungkinkan industri di seluruh dunia bertransformasi dalam ekonomi global.  Aquino et al. (2017), mendefinisikan perubahan manajemen kualitas melibatkan alat, program, metode, standard, dan prosedur yang dapat diaplikasikan dalam proses produksi untuk memenuhi permintaan pasar.
  • 4.  Menurut ISO 9001:2015: ◦ Kualitas adalah spesifikasi yang digerakkan (specification driven) – apakah memenuhi persyaratan yang ditetapkan. ◦ Kualitas diukur pada awal proses produksi – persentasi yang melampaui harapan pelanggan ◦ Kualitas dapat diamati dengan jumlah penolakan dari pelanggan  Menurut British Standard (BS4778), kualitas merupakan totalitas fitur dan karakteristik produk atau layanan yang sesuai dengan kemampuan untuk memenuhi kebutuhan yang tersirat maupun tidak tersirat.  Chartered Quality Institute /CQI (2017), Kualitas merupakan proses pembentukan kinerja organisasi untuk para stakeholder mulai dari perbaikan produk, sistem, dan proses, untuk memastikan proses yang efektif dan sesuai bagi keseluruhan organisasi.  DHL (2017), Kualitas dalam logistik, merupakan proses pengiriman barang tanpa kesalahan, kerusakan produk yang rendah, pengiriman tepat waktu, produktifitas tinggi, kesempurnaan sesuai dengan keinginan pelanggan, dan kepatuhan pada aturan.  SAMSUNG (2017): quality policy, based on an effective management system, that ensures our delivering of the best product and services that exceed our customer requirement and
  • 5. Justifikasi Mengacu pada definisi dari para ahli dan organisasi terkait, definisi Kualitas dapat dirumuskan sebagai berikut:  Dalam proses perbaikan kualitas, menurut Aquino et al. (2017) perlu melibatkan alat, program, metode, standard, dan prosedur yang dapat diaplikasikan dalam rangka memenuhi permintaan dan ekspektasi pasar. Schindler et al. (2015) memiliki konsep besar dalam pencapaian kualitas yaitu tujuan, transformatif, eksepsional, dan akuntabel, yang diuji berdasarkan sekumpulan indikator kualitas yang ditentukan.  Menurut ISO 9001; 2015, kualitas diukur pada awal proses produksi dengan harapan mampu melampaui ekspekstasi pelanggan. Definisi ini konsisten dengan CQI yang menyatakan kualitas merupakan proses pembentukan kinerja organisasi untuk para stakeholder mulai dari perbaikan produk, sistem, dan proses, untuk memastikan proses yang efektif dan sesuai bagi keseluruhan organisasi.
  • 6. Aquino (2017), proses pemenuhan ekspektasi pasar Schindler (2015), mengacu pada indikator kualitas ISO 9001:2015, diukur pada awal proses produksi CQI: proses perbaikan kinerja, produk, sistem, tindakan, dan prosedur Kualitas adalah proses pemenuhan harapan konsumen
  • 7. Rumusan Definisi  Kualitas telah menjadi tolak ukur dalam semua sektor usaha seperti industri/manufaktur, kesehatan, pemasaran, pendidikan, teknologi informasi, jasa perbankan/lembaga keuangan, dll  Kualitas merupakan proses pemenuhan harapan konsumen dan stakeholder dalam kegiatan produksi barang dan jasa, tugas, tindakan, dan pengambilan keputusan oleh manajemen organisasi
  • 8. Referensi  Atiyah, Latif, 2016. Product’s Quality And Its Impact On Customer Satisfaction A Field Study In Diwaniyah Dairy Factory, Proceedings Of The 10th International Management Conference "Challenges of Modern Management", November 3rd- 4th, 2016, Bucharest, Romania  Aquino, André Tavares de; Silva, Jéssica Larissa; Melo, Renata Maciel de; Silva, Maisa Medonça, (2017), Organizational change in quality management aspects: a quantitative proposal for classification, Production (DOI: 10.1590/0103- 6513.216516) , pp 1-15  Bourke J, & Roper, S. (2017), Innovation, quality management and learning: Short-term and longer-term effects, Research Policy, Vol. 46, Iss. 8, pp. 1505- 1518  Chartered Quality Institute (CQI), diunggah pada Sabtu, 18 Nov 2017, melalui website https://www.quality.org/article/what-quality  Kiran, D. R. (2017), Total Quality Management, Key Concepts and Case Studies, BSPBook Pvt. Ltd., published by Elsevier.  Xu, Jayanth Jayaram Kefeng , (2016),"Determinants of quality and efficiency performance in service operations",International Journal of Operations & Production Management, Vol. 36 Iss 3 pp. –  Werner, Albert Weckenmann Goekhan Akkasoglu Teresa, (2015),"Quality management – history and trends", The TQM Journal, Vol. 27 Iss 3 pp. 281 – 293  Schindler, Laura; Puls-Elvidge, Sarah; Welzant, Heather, Crawford, Linda, 2015. Definitions of Quality in Higher , Education:A Synthesis of the Literature, High. Learn. Res. Commun, Volume 5, Num. 3