SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
PRINSIP UMUM ANALISIS GRAVIMETRI
• Analisis gravimetri adalah cara analisis kuantitatif berdasarkan berat tetap (berat
konstan)-nya
• Gravimetri adalah metode analisis kuantitatif unsur atau senyawa berdasarkan beratnya
yang diawali dengan pengendapan dan diikuti dengan pemisahan dan pemanasan
endapan dan diakhiri dengan penimbangan.
BERDASARKAN DASAR DAN CARA PEMISAHAN,
GRAVIMETRI DIBAGI MENJADI :
1. CARA PENGENDAPAN.
• PADA CARA INI SEJUMLAH SAMPEL DILAKUKAN DENGAN PEREAKSI TERTENTUZAT YANG AKAN DITETAPKAN (ANALIT) DIENDAPKAN. ENDAPAN YANG
TERJADI KEMUDIAN DITETAPKAN BOBOTNYA, DARI KEDUA BOBOT DAN FAKTOR TERTENTU KADAR ZAT DAPAT DICARI. CARA INI PALING BANYAK
DILAKUKAN.
2. CARA PENGUAPAN.
PADA CARA INI SAMPEL DIREAKSIKAN SEHINGGA DIHASILKAN SUATU GAS ATAU DAPAT JUGA DIPANASKAN SEHINGGA MEMECAH MENGHASILKAN GAS.
PENIMBANGAN GAS YANG KELUAR DAPAT SECARA LANGSUNG YAITU DISERAP OLEH SUATU PEREAKSI TERLEBIH DAHULU ATAU SECARA TIDAK LANGSUNG
YAITU PENIMBANGAN ANALAT SEBELUM DAN SESUDAH REAKSI. CARA INI KADANG-KADANG DINAMAKAN CARA EVOLUSI.
3. CARA ELEKTROGRAVIMETRI.
SEPERTI DIKATAKAN DIATAS, CARA INI SEBENARNYA TERMASUK CARA INSTRUMENTAL. PADA CARA INI SAMPEL DIENDAPKAN SECARA ELEKTROLISIS
DENGAN POTENSIAL TERTENTU. CARA INI BANYAK DIGUNAKAN UNTUK MENENTUKAN KADAR LOGAM CU DAN ZN YANG AKAN DIBICARAKAN PADA
PRAKTIKUMKIMIA FISIKA / ANALISIS INSTRUMENTAL.
• UNTUK MEMPEROLEH KEBERHASILAN PADA ANALISIS SECARAGRAVIMETRI, YANG HARUS DIPERHATIKAN
SBB :
UNSUR ATAU SENYAWA YANG DITENTUKAN HARUS TERENDAPKAN SECARASEMPURNA.BENTUK ENDAPAN
YANG DITIMBANG HARUS DIKETAHUI DENGAN PASTI RUMUSMOLEKULNYA.ENDAPAN YANG DIPEROLEH
HARUS MURNI DAN MUDAH DITIMBANG.
• DALAM ANALISIS GRAVIMETRI MELIPUTI BEBERAPA TAHAP SEBAGAI BERIKUT ;
PELARUTAN SAMPEL (UNTUK SAMPEL PADAT).PEMBENTUKAN ENDAPAN DENGANMENAMBAHKAN
PEREAKSI PENGENDAP SECARA BERLEBIH AGAR SEMUA UNSUR/SENYAWA DIENDAPKAN OLEH
PEREAKSI.PENGENDAPANDILAKUKAN PADA SUHU TERTENTU DANPH TERTENTU YANG MERUPAKAN
KONDISI OPTIMUM REAKSI PENGENDAPAN.
• TAHAPAN ANALISIS GRAVIMETRI
TAHAP ANALISA GRAVIMETRI PALING PENTING, YAITU:PENYARINGAN ENDAPAN.PENCUCIAN ENDAPAN,
DENGAN CARA MENYIRAM ENDAPAN DI DALAM PENYARING DENGAN LARUTANTERTENTU.PENGERINGAN
ENDAPAN SAMPAI MENCAPAI BERATKONSTAN.PENIMBANGAN ENDAPAN.PERHITUNGAN.
• METODE PENGENDAPAN (1)SUATU SAMPEL YANG AKAN DITENTUKAN SECARAGRAVIMETRI MULA-MULA
DITIMBANG SECARA KUANTITATIF, DILARUTKAN DALAM PELARUT TERTENTUKEMUDIAN DIENDAPKAN
KEMBALI DENGAN REAGEN TERTENTU. SENYAWA YANG DIHASILKAN HARUS MEMENUHI SYARAT YAITU
MEMILIKI KELARUTAN SANGAT KECIL SEHINGGA BISA MENGENDAP KEMBALIDAN DAPAT DIANALISIS
DENGAN CARA MENIMBANG.
• METODE PENGENDAPAN (2)ENDAPAN YANG TERBENTUK HARUS BERUKURAN LEBIH BESAR DARI PADA
PORI-PORI ALAT PENYARING (KERTAS SARING), KEMUDIAN ENDAPAN TERSEBUT DICUCI DENGAN
LARUTAN ELEKTROLIT YANG MENGANDUNG ION SEJENIS DENGAN IONENDAPAN.HAL INI DILAKUKAN
UNTUK MELARUTKAN PENGOTOR YANG TERDAPATDIPERMUKAAN ENDAPAN DAN MEMAKSIMALKAN
ENDAPAN. ENDAPAN YANG TERBENTUK DIKERINGKAN PADA SUHU DERAJATCELCIUS ATAU DIPIJARKAN
SAMPAI SUHU 800 DERAJATCELCIUS TERGANTUNG SUHU DEKOMPOSISI DARI ANALIT.
• METODE PENGENDAPAN (3)PENAMBAHAN REAGEN DILAKUKAN SECARA BERLEBIHAN UNTUK
MEMPERKECIL KELARUTAN PRODUK YANGDIINGINKAN.PENAMBAHAN REAGEN R SECARA BERLEBIHAN
AKAN MEMAKSIMALKAN PRODUK AARR YANG TERBENTUK.
aA + RR --->AARR
• METODE PENGUAPAN (1)METODE PENGUAPAN DIGUNAKAN UNTUK MENETAPKANKOMPONEN-KOMPONEN
DARI SUATU SENYAWA YANG RELATIF MUDAHMENGUAP.DILAKUKAN DENGAN CARA PEMANASAN DALAM
GAS TERTENTU ATAU PENAMBAHAN SUATU PEREAKSI TERTENTU SEHINGGA KOMPONEN YANG TIDAK
DIINGINKAN MUDAH MENGUAP ATAU PENAMBAHAN SUATU PEREAKSI TERTENTUSEHINGGA KOMPONEN
YANG DIINGINKAN TIDAK MUDAH MENGUAP.
• METODE PENGUAPAN (2)METODE PENGUAPAN DIGUNAKAN UNTUK MENENTUKANKADAR AIR(HIDRAT)
DALAM SUATU SENYAWA ATAU KADAR AIR DALAM SUATU SAMPELBASAH.BERAT SAMPEL SEBELUM
DIPANASKAN MERUPAKAN BERAT SENYAWA DAN BERAT AIR KRISTAL YANGMENGUAP.PEMANASAN
UNTUK MENGUAPKAN AIR KRISTAL ADALAHOC, GARAM-GARAM ANORGANIK BANYAK YANG BERSIFAT
HIGROSKOPIS SEHINGGA DAPAT DITENTUKAN KADAR HIDRAT/AIR YANG TERIKAT SEBAGAI AIR KRISTAL.
• METODE ELEKTROLISIS (1)
METODE ELEKTROLISIS DILAKUKAN DENGAN CARA MEREDUKSI ION-ION LOGAM TERLARUT MENJADI
ENDAPAN LOGAM.ION-ION LOGAM BERADA DALAM BENTUK KATION APABILA DIALIRI DENGAN ARUS
LISTRIK DENGAN BESAR TERTENTU DALAM WAKTU TERTENTU MAKA AKAN TERJADI REAKSI REDUKSI
MENJADI LOGAM DENGAN BILANGAN OKSIDASI =0.
• METODE ELEKTROLISIS (2)
ENDAPAN YANG TERBENTUK SELANJUTNYA DAPAT DITENTUKAN BERDASARKANBERATNYA, MISALNYA
MENGENDAPKAN TEMBAGA TERLARUT DALAM SUATU SAMPEL CAIR DENGAN CARA MEREDUKSI.CARA
ELEKTROLISIS DAPAT DILAKUKAN PADA SAMPEL YANG DIDUGA MENGANDUNGKADAR LOGAM TERLARUT
CUKUP BESAR SEPERTI AIR LIMBAH.
• SUATU ANALISIS GRAVIMETRI DILAKUKAN APABILA KADAR ANALIT YANG TERDAPAT DALAM SAMPEL
RELATIF BESAR SEHINGGA DAPAT DIENDAPKAN DANDITIMBANG.SAMPEL YANG DAPAT DIANALISIS
DENGAN METODE GRAVIMETRI DAPAT BERUPA SAMPEL PADAT MAUPUN SAMPEL CAIR.

More Related Content

Recently uploaded

PPT KAWASAN TANPA ROKOK SESUAI PERATURAN BUPATI
PPT KAWASAN TANPA ROKOK SESUAI PERATURAN BUPATIPPT KAWASAN TANPA ROKOK SESUAI PERATURAN BUPATI
PPT KAWASAN TANPA ROKOK SESUAI PERATURAN BUPATIMuhammadAlfiannur2
 
Presentasi farmakologi materi hipertensi
Presentasi farmakologi materi hipertensiPresentasi farmakologi materi hipertensi
Presentasi farmakologi materi hipertensissuser1cc42a
 
DAM DALAM IBADAH HAJI 2023 BURHANUDDIN_1 (1).pptx
DAM DALAM IBADAH HAJI  2023 BURHANUDDIN_1 (1).pptxDAM DALAM IBADAH HAJI  2023 BURHANUDDIN_1 (1).pptx
DAM DALAM IBADAH HAJI 2023 BURHANUDDIN_1 (1).pptxkemenaghajids83
 
PPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 - 5 TAHUN
PPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 -  5 TAHUNPPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 -  5 TAHUN
PPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 - 5 TAHUNYhoGa3
 
asuhan keperawatan jiwa dengan diagnosa keperawatan resiko perilaku kekerasan
asuhan keperawatan jiwa dengan diagnosa keperawatan resiko perilaku kekerasanasuhan keperawatan jiwa dengan diagnosa keperawatan resiko perilaku kekerasan
asuhan keperawatan jiwa dengan diagnosa keperawatan resiko perilaku kekerasanFeraAyuFitriyani
 
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.pptkonsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.pptKianSantang21
 
Farmakologi_Pengelolaan Obat pada Anak.pptx
Farmakologi_Pengelolaan Obat pada Anak.pptxFarmakologi_Pengelolaan Obat pada Anak.pptx
Farmakologi_Pengelolaan Obat pada Anak.pptxIrfanNersMaulana
 
SISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.ppt
SISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.pptSISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.ppt
SISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.pptAcephasan2
 
Dbd analisis SOAP, tugas Farmakoterapi klinis dan komunitas
Dbd analisis SOAP, tugas Farmakoterapi klinis dan komunitasDbd analisis SOAP, tugas Farmakoterapi klinis dan komunitas
Dbd analisis SOAP, tugas Farmakoterapi klinis dan komunitasariSatya2
 
#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdf
#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdf#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdf
#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdfbendaharadakpkmbajay
 
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptx
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptxFarmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptx
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptxIrfanNersMaulana
 
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutika
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutikaPresentasi materi antibiotik kemoterapeutika
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutikassuser1cc42a
 
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh DiriAsuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diriandi861789
 
4. Pengelolaan rantai Vaksin di puskesmas .pdf
4. Pengelolaan rantai Vaksin di puskesmas .pdf4. Pengelolaan rantai Vaksin di puskesmas .pdf
4. Pengelolaan rantai Vaksin di puskesmas .pdfnoviarani6
 
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosikarbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosizahira96431
 
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal DiabetesFARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal DiabetesNadrohSitepu1
 
Webinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatan
Webinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatanWebinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatan
Webinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatanDevonneDillaElFachri
 
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.pptAnatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.pptAcephasan2
 
one minute preceptor ( pembelajaran dalam satu menit)
one minute preceptor ( pembelajaran dalam satu menit)one minute preceptor ( pembelajaran dalam satu menit)
one minute preceptor ( pembelajaran dalam satu menit)AsriSetiawan3
 
pengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.ppt
pengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.pptpengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.ppt
pengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.pptRekhaDP2
 

Recently uploaded (20)

PPT KAWASAN TANPA ROKOK SESUAI PERATURAN BUPATI
PPT KAWASAN TANPA ROKOK SESUAI PERATURAN BUPATIPPT KAWASAN TANPA ROKOK SESUAI PERATURAN BUPATI
PPT KAWASAN TANPA ROKOK SESUAI PERATURAN BUPATI
 
Presentasi farmakologi materi hipertensi
Presentasi farmakologi materi hipertensiPresentasi farmakologi materi hipertensi
Presentasi farmakologi materi hipertensi
 
DAM DALAM IBADAH HAJI 2023 BURHANUDDIN_1 (1).pptx
DAM DALAM IBADAH HAJI  2023 BURHANUDDIN_1 (1).pptxDAM DALAM IBADAH HAJI  2023 BURHANUDDIN_1 (1).pptx
DAM DALAM IBADAH HAJI 2023 BURHANUDDIN_1 (1).pptx
 
PPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 - 5 TAHUN
PPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 -  5 TAHUNPPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 -  5 TAHUN
PPT KONSEP TUMBUH KEMBANG ANAK DINI 1 - 5 TAHUN
 
asuhan keperawatan jiwa dengan diagnosa keperawatan resiko perilaku kekerasan
asuhan keperawatan jiwa dengan diagnosa keperawatan resiko perilaku kekerasanasuhan keperawatan jiwa dengan diagnosa keperawatan resiko perilaku kekerasan
asuhan keperawatan jiwa dengan diagnosa keperawatan resiko perilaku kekerasan
 
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.pptkonsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
konsep komunikasi terapeutik dalam keperawatan.ppt
 
Farmakologi_Pengelolaan Obat pada Anak.pptx
Farmakologi_Pengelolaan Obat pada Anak.pptxFarmakologi_Pengelolaan Obat pada Anak.pptx
Farmakologi_Pengelolaan Obat pada Anak.pptx
 
SISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.ppt
SISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.pptSISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.ppt
SISTEM KONDUKSI / KELISTRIKAN JANTUNG.ppt
 
Dbd analisis SOAP, tugas Farmakoterapi klinis dan komunitas
Dbd analisis SOAP, tugas Farmakoterapi klinis dan komunitasDbd analisis SOAP, tugas Farmakoterapi klinis dan komunitas
Dbd analisis SOAP, tugas Farmakoterapi klinis dan komunitas
 
#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdf
#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdf#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdf
#3Sosialisasi Penggunaan e-renggar Monev DAKNF 2024.pdf
 
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptx
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptxFarmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptx
Farmakologi_Pengelolaan Obat pd Lansia.pptx
 
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutika
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutikaPresentasi materi antibiotik kemoterapeutika
Presentasi materi antibiotik kemoterapeutika
 
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh DiriAsuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
 
4. Pengelolaan rantai Vaksin di puskesmas .pdf
4. Pengelolaan rantai Vaksin di puskesmas .pdf4. Pengelolaan rantai Vaksin di puskesmas .pdf
4. Pengelolaan rantai Vaksin di puskesmas .pdf
 
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosikarbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
karbohidrat dalam bidang ilmu farmakognosi
 
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal DiabetesFARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
 
Webinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatan
Webinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatanWebinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatan
Webinar MPASI-Kemenkes kementerian kesehatan
 
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.pptAnatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
Anatomi Fisiologi Sistem Muskuloskeletal.ppt
 
one minute preceptor ( pembelajaran dalam satu menit)
one minute preceptor ( pembelajaran dalam satu menit)one minute preceptor ( pembelajaran dalam satu menit)
one minute preceptor ( pembelajaran dalam satu menit)
 
pengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.ppt
pengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.pptpengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.ppt
pengertian mengenai BAKTERI dan segala bentuk bakteri.ppt
 

Featured

PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024Neil Kimberley
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)contently
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024Albert Qian
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsKurio // The Social Media Age(ncy)
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Search Engine Journal
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summarySpeakerHub
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Tessa Mero
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentLily Ray
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best PracticesVit Horky
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementMindGenius
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...RachelPearson36
 
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Applitools
 
12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at WorkGetSmarter
 
Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...
Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...
Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...DevGAMM Conference
 
Barbie - Brand Strategy Presentation
Barbie - Brand Strategy PresentationBarbie - Brand Strategy Presentation
Barbie - Brand Strategy PresentationErica Santiago
 

Featured (20)

PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
 
How to have difficult conversations
How to have difficult conversations How to have difficult conversations
How to have difficult conversations
 
Introduction to Data Science
Introduction to Data ScienceIntroduction to Data Science
Introduction to Data Science
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best Practices
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project management
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
 
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
 
12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work
 
ChatGPT webinar slides
ChatGPT webinar slidesChatGPT webinar slides
ChatGPT webinar slides
 
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike RoutesMore than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
More than Just Lines on a Map: Best Practices for U.S Bike Routes
 
Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...
Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...
Ride the Storm: Navigating Through Unstable Periods / Katerina Rudko (Belka G...
 
Barbie - Brand Strategy Presentation
Barbie - Brand Strategy PresentationBarbie - Brand Strategy Presentation
Barbie - Brand Strategy Presentation
 

5. Gravimetri.pptx

  • 1.
  • 2. PRINSIP UMUM ANALISIS GRAVIMETRI • Analisis gravimetri adalah cara analisis kuantitatif berdasarkan berat tetap (berat konstan)-nya • Gravimetri adalah metode analisis kuantitatif unsur atau senyawa berdasarkan beratnya yang diawali dengan pengendapan dan diikuti dengan pemisahan dan pemanasan endapan dan diakhiri dengan penimbangan.
  • 3. BERDASARKAN DASAR DAN CARA PEMISAHAN, GRAVIMETRI DIBAGI MENJADI : 1. CARA PENGENDAPAN. • PADA CARA INI SEJUMLAH SAMPEL DILAKUKAN DENGAN PEREAKSI TERTENTUZAT YANG AKAN DITETAPKAN (ANALIT) DIENDAPKAN. ENDAPAN YANG TERJADI KEMUDIAN DITETAPKAN BOBOTNYA, DARI KEDUA BOBOT DAN FAKTOR TERTENTU KADAR ZAT DAPAT DICARI. CARA INI PALING BANYAK DILAKUKAN. 2. CARA PENGUAPAN. PADA CARA INI SAMPEL DIREAKSIKAN SEHINGGA DIHASILKAN SUATU GAS ATAU DAPAT JUGA DIPANASKAN SEHINGGA MEMECAH MENGHASILKAN GAS. PENIMBANGAN GAS YANG KELUAR DAPAT SECARA LANGSUNG YAITU DISERAP OLEH SUATU PEREAKSI TERLEBIH DAHULU ATAU SECARA TIDAK LANGSUNG YAITU PENIMBANGAN ANALAT SEBELUM DAN SESUDAH REAKSI. CARA INI KADANG-KADANG DINAMAKAN CARA EVOLUSI. 3. CARA ELEKTROGRAVIMETRI. SEPERTI DIKATAKAN DIATAS, CARA INI SEBENARNYA TERMASUK CARA INSTRUMENTAL. PADA CARA INI SAMPEL DIENDAPKAN SECARA ELEKTROLISIS DENGAN POTENSIAL TERTENTU. CARA INI BANYAK DIGUNAKAN UNTUK MENENTUKAN KADAR LOGAM CU DAN ZN YANG AKAN DIBICARAKAN PADA PRAKTIKUMKIMIA FISIKA / ANALISIS INSTRUMENTAL.
  • 4. • UNTUK MEMPEROLEH KEBERHASILAN PADA ANALISIS SECARAGRAVIMETRI, YANG HARUS DIPERHATIKAN SBB : UNSUR ATAU SENYAWA YANG DITENTUKAN HARUS TERENDAPKAN SECARASEMPURNA.BENTUK ENDAPAN YANG DITIMBANG HARUS DIKETAHUI DENGAN PASTI RUMUSMOLEKULNYA.ENDAPAN YANG DIPEROLEH HARUS MURNI DAN MUDAH DITIMBANG.
  • 5. • DALAM ANALISIS GRAVIMETRI MELIPUTI BEBERAPA TAHAP SEBAGAI BERIKUT ; PELARUTAN SAMPEL (UNTUK SAMPEL PADAT).PEMBENTUKAN ENDAPAN DENGANMENAMBAHKAN PEREAKSI PENGENDAP SECARA BERLEBIH AGAR SEMUA UNSUR/SENYAWA DIENDAPKAN OLEH PEREAKSI.PENGENDAPANDILAKUKAN PADA SUHU TERTENTU DANPH TERTENTU YANG MERUPAKAN KONDISI OPTIMUM REAKSI PENGENDAPAN.
  • 6. • TAHAPAN ANALISIS GRAVIMETRI TAHAP ANALISA GRAVIMETRI PALING PENTING, YAITU:PENYARINGAN ENDAPAN.PENCUCIAN ENDAPAN, DENGAN CARA MENYIRAM ENDAPAN DI DALAM PENYARING DENGAN LARUTANTERTENTU.PENGERINGAN ENDAPAN SAMPAI MENCAPAI BERATKONSTAN.PENIMBANGAN ENDAPAN.PERHITUNGAN.
  • 7. • METODE PENGENDAPAN (1)SUATU SAMPEL YANG AKAN DITENTUKAN SECARAGRAVIMETRI MULA-MULA DITIMBANG SECARA KUANTITATIF, DILARUTKAN DALAM PELARUT TERTENTUKEMUDIAN DIENDAPKAN KEMBALI DENGAN REAGEN TERTENTU. SENYAWA YANG DIHASILKAN HARUS MEMENUHI SYARAT YAITU MEMILIKI KELARUTAN SANGAT KECIL SEHINGGA BISA MENGENDAP KEMBALIDAN DAPAT DIANALISIS DENGAN CARA MENIMBANG.
  • 8. • METODE PENGENDAPAN (2)ENDAPAN YANG TERBENTUK HARUS BERUKURAN LEBIH BESAR DARI PADA PORI-PORI ALAT PENYARING (KERTAS SARING), KEMUDIAN ENDAPAN TERSEBUT DICUCI DENGAN LARUTAN ELEKTROLIT YANG MENGANDUNG ION SEJENIS DENGAN IONENDAPAN.HAL INI DILAKUKAN UNTUK MELARUTKAN PENGOTOR YANG TERDAPATDIPERMUKAAN ENDAPAN DAN MEMAKSIMALKAN ENDAPAN. ENDAPAN YANG TERBENTUK DIKERINGKAN PADA SUHU DERAJATCELCIUS ATAU DIPIJARKAN SAMPAI SUHU 800 DERAJATCELCIUS TERGANTUNG SUHU DEKOMPOSISI DARI ANALIT.
  • 9. • METODE PENGENDAPAN (3)PENAMBAHAN REAGEN DILAKUKAN SECARA BERLEBIHAN UNTUK MEMPERKECIL KELARUTAN PRODUK YANGDIINGINKAN.PENAMBAHAN REAGEN R SECARA BERLEBIHAN AKAN MEMAKSIMALKAN PRODUK AARR YANG TERBENTUK. aA + RR --->AARR
  • 10.
  • 11. • METODE PENGUAPAN (1)METODE PENGUAPAN DIGUNAKAN UNTUK MENETAPKANKOMPONEN-KOMPONEN DARI SUATU SENYAWA YANG RELATIF MUDAHMENGUAP.DILAKUKAN DENGAN CARA PEMANASAN DALAM GAS TERTENTU ATAU PENAMBAHAN SUATU PEREAKSI TERTENTU SEHINGGA KOMPONEN YANG TIDAK DIINGINKAN MUDAH MENGUAP ATAU PENAMBAHAN SUATU PEREAKSI TERTENTUSEHINGGA KOMPONEN YANG DIINGINKAN TIDAK MUDAH MENGUAP.
  • 12. • METODE PENGUAPAN (2)METODE PENGUAPAN DIGUNAKAN UNTUK MENENTUKANKADAR AIR(HIDRAT) DALAM SUATU SENYAWA ATAU KADAR AIR DALAM SUATU SAMPELBASAH.BERAT SAMPEL SEBELUM DIPANASKAN MERUPAKAN BERAT SENYAWA DAN BERAT AIR KRISTAL YANGMENGUAP.PEMANASAN UNTUK MENGUAPKAN AIR KRISTAL ADALAHOC, GARAM-GARAM ANORGANIK BANYAK YANG BERSIFAT HIGROSKOPIS SEHINGGA DAPAT DITENTUKAN KADAR HIDRAT/AIR YANG TERIKAT SEBAGAI AIR KRISTAL.
  • 13. • METODE ELEKTROLISIS (1) METODE ELEKTROLISIS DILAKUKAN DENGAN CARA MEREDUKSI ION-ION LOGAM TERLARUT MENJADI ENDAPAN LOGAM.ION-ION LOGAM BERADA DALAM BENTUK KATION APABILA DIALIRI DENGAN ARUS LISTRIK DENGAN BESAR TERTENTU DALAM WAKTU TERTENTU MAKA AKAN TERJADI REAKSI REDUKSI MENJADI LOGAM DENGAN BILANGAN OKSIDASI =0.
  • 14. • METODE ELEKTROLISIS (2) ENDAPAN YANG TERBENTUK SELANJUTNYA DAPAT DITENTUKAN BERDASARKANBERATNYA, MISALNYA MENGENDAPKAN TEMBAGA TERLARUT DALAM SUATU SAMPEL CAIR DENGAN CARA MEREDUKSI.CARA ELEKTROLISIS DAPAT DILAKUKAN PADA SAMPEL YANG DIDUGA MENGANDUNGKADAR LOGAM TERLARUT CUKUP BESAR SEPERTI AIR LIMBAH.
  • 15. • SUATU ANALISIS GRAVIMETRI DILAKUKAN APABILA KADAR ANALIT YANG TERDAPAT DALAM SAMPEL RELATIF BESAR SEHINGGA DAPAT DIENDAPKAN DANDITIMBANG.SAMPEL YANG DAPAT DIANALISIS DENGAN METODE GRAVIMETRI DAPAT BERUPA SAMPEL PADAT MAUPUN SAMPEL CAIR.