SlideShare ist ein Scribd-Unternehmen logo
1 von 14
Downloaden Sie, um offline zu lesen
Implementasi Sistem Informasi Manajemen
pada PT MAYORA INDAH Tbk
Disusun Oleh
Nur Nopita Sari
43218110017
Universitas Mercu Buana
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Akuntansi
2019
Disusun oleh
Nur Nopita Sari
43218110017
Dosen Pengampu
Yananto Mihadi Putra, SE, M.Si
Universitas Mercu Buana
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Akuntansi
2019
KATA PENGANTAR
Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas
karuniaNya-lah penulis masih diberi kesehatan dan dapat menyelesaikan makalah yang
berjudul “Sistem Informasi Manajemen pada PT. MAYORA INDAH Tbk“. Makalah ini
disusun dalam rangka memenuhi salah satu tugas dari dosen mata kuliah Manajemen
Sistem Informasi Bapak Yananto Mihadi Putra, SE, M.Si
Makalah ini disusun dengan tujuan untuk menambah refesensi mahasiswa maupun
siapa saja yang ingin memahami evaluasi tentang sistem informasi manajemen pada
PT. MAYORA INDAH Tbk.
Dalam penulisan makalah ini penulis menyampaikan ucapan terima kasih yang
sebesar-besarnya kepada pihak-pihak yang membantu dalam menyelesaikan makalah
ini, khususnya kepada Dosen kami yang telah memberikan tugas dan petunjuk kepada
kami, sehingga kami dapat menyelesaikan tugas ini.
Makalah ini masih jauh dari sempurna. Untuk itu, penulis mengharapkan kritik dan
saran yang sifatnya membangun dari pembaca demi penyempurnaan makalah
selanjutnya. Besar harapan penulis semoga karya tulis ini bermanfaat bagi kita semua.
Jakarta, September 2019
Penulis
Nur Nopita Sari
Abstrak
Sistem Informasi Manajemen (SIM) merupakan bidang ilmu yang semakin
berkembang. Perkembangan bidang ini semakin cepat dan penting untuk diterapkan
dalam setiap organisasi. Perkembangan ilmu teknologi sekarang ini semakin maju dan
pesat, yang tidak terlepas dari jasa informasi dan komputer. Kemajuan tersebut juga
berpengaruh pada persaingan bisnis.
Sebagai upaya untuk meningkatkan kecepatan dalam menghasilkan produk dan
untuk memonitoring logistic, PT MAYORA INDAH Tbk. membentuk jaringan komputer
antar bagian yaitu, bagian informasi, administrasi, proudksi dan supervisor logistik.
Meskipun pada setiap bagian tersebut terdapat program computer yang sama, namun
program computer pada masing – masing bagian tersebut hanya diaktifkan sesuai
dengan kebutuhan setiap bagian.
Dengan memanfaatkan teknologi computer yang terus berkembang, sebaiknya
lebih di tunjang dengan fasilitas internet dalam menjalin hubungan dengan pelanggan
serta untuk mendapatkan informasi tentang produk yang dihasilkan.
BAB I
Pendahuluan
A. Latar Belakang
Peran Sistem Informasi Manajemen akan lebih terasa bagi perusahaan-perusahaan
besar. Bagi perusahaan-perusahaan besar, kebutuhan untuk mengumpulkan data dan
informasi secara skala besar dan dalam waktu yang cepat lebih dirasakan
kepentinganya berbanding dengan perusahaan-perusahaan menengah apalagi kecil.
Banyak perusahaan di Indonesia sekarang dituntut untuk mempersiapkan diri dengan
berbagai perangkat bisnis sebagai bagian baru dari pola interaksinya dengan
pelanggan, pemasok, dan karyawan. Salah satunya adalah PT. MAYORA INDAH Tbk.
sebagai perusahaan menjalankan usaha dalam bidang industri, perdagangan serta
agen/perwakilan.
B. Rumusan Masalah
Berdasarkan uraian latar belakang di atas, maka rumusan masalah yang akan kami
bahas antara lain :
1. Mengapa kita perlu mempelajari Sistem Informasi Manajemen ?
2. Bagaimana sejarah terciptanya Sistem Informasi Manajemen?
3. Apa tujuan diciptakannya Sistem Informasi Manajemen?
4. Bagaimana Implementasi atau penerapan Sistem Informasi dalam perusahaan?
C. Tujuan
Tujuan penelitian ini adalah Untuk mengetahui seberapa penting sistem informasi
manajemen dalam bisnis. mengembangkan sistem layanan terpadu yang
diimplementasi pada PT MAYORA INDAH Tbk.
BAB II
Tinjauan Pustaka
A. Sejarah Sistem Informasi Manajemen (Steven Gunawan, 2016)
Sistem berasal dari bahasa Latin (systēma) dan bahasa Yunani (sustēma) yang
berarti suatu kesatuan yang terdiri komponen yang dihubungkan bersama untuk
memudahkanaliran informasi, materi atau energi. Sedangkan informasi adalah proses
lebih lanjut dari data yang memiliki arti bagi pengguna untuk pengambilan keputusan.
Jadi, sistem informasi dapat dikatakan sebagai sistem yang dibuat oleh manusia yang
terdiri dari komponen dalam organisasi untuk mnyajikan informasi bagi pengguna.
Sistem informasi manajemen mempunyai pengertian sebagai suatu metode formal
untuk menyediakan informasi yang akurat dan tepat waktu bagi manajemen, yang
diperlukan untuk mempermudah proses pengambilan keputusan dan memungkinkan
fungsi-fungsi perencanaan, pengendalian dan operasional organisasi yang
bersangkutan dapat dilakukan secara efektif (Stoner JAF., 1991).
Sistem informasi manajeman digambarkan sebagai sebuah bangunan piramida
dimana lapisan dasarnya terdiri dari informasi, penjelasan transaksi, penjelasan status,
dan sebagainya. Lapisan berikutnya terdiri dari sumber-sumber informasi dalam
mendukung operasi manajemen sehari-hari. Lapisan ketiga terdiri dari sumber daya
sistem informasi untuk membantu perencanaan dan pengambilan keputusan untuk
pengendalian manajemen. Lapisan puncak terdiri dari sumber daya informasi utnuk
mendukung perencanaan dan perumusan kebijakan oleh tingkat manajemen
(Head,1967).
Sebuah sistem terpadu haruslah terdapat hubungan antara data dan pengolahan.
Hubungan atau integrasi data dicapai melalui “data base”. Pada sebuah sistem
pengolahan informasi, “data base” terdiri dari semua data yang dapat dijangkau oleh
sistem. Pada SIM istilah “data base” biasanya dipakai khusus untuk data yang dapat
dijangkau secara langsung oleh komputer. Manajemen sebuah “data base” adalah
sebuah sistem perangkat lunak komputer yang disebut sebagai sebuah sistem
manajemen “data base”.
Model-model pembantu keputusan yang dipakai dalam sistem dapat berupa
model cerdas (intelligence model) untuk menemukan persoalan, model keputusan
(decision model) utnuk mengenali dan menganalisis penyelesaian yang mungkin, dan
berbagai model pilihan seperti model optimisasi (optimization model) yang memberikan
suatu penyelesaian optimal atau metode pemuas untuk memutuskan sebuah
penyelesaian yang memuaskan. Dengan kata lain, diperlukan berbagai rancangan
analitis dan permodelan untuk memenuhi berbagai situsi yang memerlukan keputusan.
Kemajuan komputer sangatlah mendukung dalam proses pengolahan data.
Pemrosesan data elektronik (Electronic DataProcessing disingkat EDP) adalah metode
dalam suatu pemrosesan data komersial. Sebagai bagian dari teknologi informasi, EDP
melakukan pemrosesan data secara berulang kali terhadap data yang sejenis dengan
bentuk pemrosesan yang sederhana. Selain itu, pengertian Electronic Data Processing
( EDP ) secara umum adalah penggunaan metode otomatis dalam pengolahan data
komersil.
Perkembangan EDP kemudian berkembang menjadi konsep Computer Based
Information System (CBIS) atau Sistem Informasi Berbasis Komputer yang merupakan
suatu sistem pengolah data menjadi sebuah informasi yang berkualitas dan
dipergunakan untuk suatu alat bantu pengambilan keputusan.Sistem Informasi
“berbasis komputer” mengandung arti bahwa komputer memainkan peranan penting
dalam sebuah sistem pembangkit informasi. Dengan integrasi yang dimiliki antar
subsistemnya, sistem informasi akan mampu menyediakan informasi yang berkualitas,
tepat, cepat dan akurat sesuai dengan manajemen yang membutuhkannya.
Sistem informasi manajemen atau disingkat dengan SIM menjadi tolak ukur
keputusan organisasi atau kelompok. Melalui sistem informasi manajemen, sebuah
bidang pekerjaan yang menyangkut analisis manajemen dapat diselesaikan. Dibalik
perlunya ilmu sistem informasi manajemen, ada tujuan pentingnya penggunaan ilmu
tersebut. Tiga tujuan penting yang harus dicermati dari sistem informasi antara lain
untuk perhitungan harga, perencanaan, serta pengambilan dari keputusan. Dengan
memegang tiga tujuan tersebut, maka analisis yang dilakukan dapat dikerjakan dan
ditemukan penyelesaiannya. Ilmu sistem informasi manajemen terbilang dapat
diterapkan secara luas. Tidak hanya dari manajemen sendiri, dapat pula dipelajari
dalam ilmu kedokteran, pendidikan, industri, dan lainnya. Berbicara mengenai
pengertian mengenai sistem informasi manajemen itu sendiri, sebenarnya sudah ada
sejak tahun enam puluhan. Namun karena perkembangan ilmu pengetahuan, maka
terjadilah perkembangan definisi atau pengertian mengenai sistem informasi
manajemen. Dan berikut tiga pengertian yang dijabarkan berbeda dengan inti yang
sama.
B. Definisi Sistem Informasi Manajemen (Steven Gunawan, 2016)
Sebuah sistem informasi manajemen, atau SIM, adalah sebuah sistem informasi
yang selain melakukan semua pengolahan transaksi yang perlu untuk sebuah
organisasi, juga memberi dukungan informasi dan pengolahan untuk fungsi manajemen
dan pengambilan keputusannya. Gagasan sebuah sistem informasi yang demikian itu
telah ada sebelum munculnya komputer.
namun komputer membuat gagasan tersebut menjadi kenyataan. Organisasi selalu
membutuhkan sistem-sistem untuk mengumpulkan, mengolah, menyimpan, melihat
kembali, dan menyalurkan informasi. Komputer telah menambahkan sebuah teknologi
baru dan ampuh pada system informasi. Akibatnya sebuah sistem informasi
berdasarkan komputer akan betul-betul berbeda dengan sistem-sistem yang diolah
secara manual atau elektro-mekanis. Dan suatu organisasi yang sedang mengubah
sistem informasi mereka dalam mengikuti teknologi ini, dalam penerapannya sering
kurang memahami sifat perubahan yang sedang diadakan (Davis, 2002).
Sistem Informasi Manajemen (SIM) didefinisikan sebagai sistem berbasis
komputer yang menyediakan informasi bagi para pengguna yang memiliki kebutuhan
yang sama. Informasi adalah data yang telah diolah sehingga lebih bermakna.
Informasi juga biasanya menyampaikan sesuatu yang baru dan belum diketahui oleh
pengguna. Pengguna SIM umumnya terdiri dari anggota organisasi-organisasi formal,
seperti perusahaan dan sub unitnya. Informasi menyampaikan apa saja yang telah,
sedang, dan akan terjadi di perusahaan serta system utamanya. Output informasi
digunakan oleh orang dalam perusahaan yang membuat keputusan untuk memecahkan
berbagai masalah organisasi.
C. Perkembangan Sistem Informasi Manajemen (Elva dkk, 2013)
Konsep sistem informasi telah ada sebelum munculnya komputer. Sebelum
pertengahan abad ke-20, pada saat itu masih digunakan kartu punch, pemakaian
komputer terbatas pada aplikasi akuntansi yang kemudian dikenal sebagai sistem
informasi akuntansi. Namun demikian para pengguna – khususnya di lingkungan
perusahaan masih mengesampingkan kebutuhan
informasi bagi para manajer. Aplikasi akuntansi yang berbasis komputer tersebut diberi
nama pengolahan data elektronik (PDE).
Pada tahun 1964, komputer generasi baru memperkenalkan prosesorbaru yang
menggunakan silicon chip circuitry dengan kemampuan pemrosesan yang lebih baik.
Untuk mempromosikan generasi komputer tersebut, para produsen memperkenalkan
konsep system informasi manajemen dengan tujuan utama yaitu aplikasi komputer
adalah untuk menghasilkan informasi bagi manajemen. Ketika itu mulai terlihat jelas
bahwa komputer mampu mengisi
kesenjangan terhadap alat bantu yang mampu menyediakan informasi manajemen.
Konsep SIM ini dengan sangat cepat diterima oleh beberapa perusahaan dan institusi
pemerintah dengan skala besar seperti Departemen Keuangan ( saat ini Kementerian
Keuangan) khususnya untuk menangani pengelolaan anggaran, pembiayaan dan
penerimaan negara.Namun demikian, para pengguna yang mencoba SIM pada tahap
awal menyadari bahwa penghalang terbesar justru datang dari para lapisan manajemen
tingkat menengah atas.
Perkembangan konsep ini masih belum mulus dan banyak organisasi mengalami
kegagalan dalam aplikasinya karena adanya beberapa hambatan, misalnya:
1. Kekurangpahaman tentang komputer oleh pengguna sistem informasi
2. Kekurangpahaman spesialis bidang informasi tentang bisnis
3. Relatif mahalnya harga perangkat computer serta terlalu berambisinya para pengguna
yang yakin dapat membangun sistem informasi secara lengkap sehingga dapat
mendukung semua lapisan manajer.
Sementara konsep SIM terus berkembang, Morton, Gorry, dan Keendari
Massachussets Institute of Technology (MIT) mengenalkan konsepbaru yang diberi
nama Sistem Pendukung Keputusan (Decision Support Systems - DSS). DSS adalah
sistem yang menghasilkan informasi Yang ditujukan pada masalah tertentu yang harus
dipecahkan atau keputusan yang harus dibuat
oleh manajer.
Perkembangan yang lain adalah munculnya aplikasi lain, yaituOtomatisasi
Kantor (office automation - OA), yang memberikan fasilitas untuk meningkatkan
komunikasi dan produktivitas para manajer dan staf kantor melalui penggunaan
peralatan elektronik.
Belakangan timbul konsep baru yang dikenal dengan nama Artificial Intelligence
(AI), sebuah konsep dengan ide bahwa komputer bisadiprogram untuk melakukan
proses logic menyerupai otak manusia. Suatu jenis dari AI yang banyak mendapat
perhatian adalah Expert Systems (ES), yaitu suatu aplikasi yang mempunyai fungsi
sebagaispesialis dalam area tertentu.Semua konsep di atas, baik PDE, SM, OA, DSS,
EIS, maupun AI merupakan aplikasi
pemrosesan informasi dengan menggunakan komputer dan bertujuan menyediakan
informasi untuk pemecahan masalah dan pengambilan keputusan (Sutono, 2007).
D. Peranan Sistem Informasi Manajemen (Elva dkk, 2013)
O’ Brien ( 2005) menyebutkan bahwa sistem informasi memiliki tiga peranan
penting untuk sebuah perusahaan yaitu :
a) Mendukung proses bisnis
Dengan adanya sistem informasi, maka semua kegiatan operasional dalam suatu
perusahaan agar terasa lebih mudah karena sistem informasi akan mendukung semua
kegiatan proses bisnis secara keseluruhan sehingga data- data yang penting milik
perusahaan akan tersusun dengan rapi dan baik di pendataan system informasi
perusahaan tersebut.
b) Mendukung pengambilan keputusan pegawai dan manajer
Sistem Informasi juga dapat mempengaruhi seorang manajer ataupun pegawai
dalam mengambil suatu keputusan. Keputusan yang diambil oleh manajer dan pegawai
akan di dukung dengan adanya sistem informasi berupa informasi yang dibutuhkan
dalam mengambil keputusan agar keputusan yang diambil tidak merugikan orang lain
atau kedua belah pihak.
c) Mendukung berbagai strategi untuk keunggulan kompetitif
Perusahaan berusaha menghasilkan produk atau jasa sesuai dengan yang
dibutuhkan oleh pelanggannya dan mendapatkan keuntungan lebih banyak dibanding
dengan pesaingnya. Perusahaan bisa mendapatkan keuntungan ini dengan berbagai
strategi, misalnya menyediakan barang dan jasa dengan harga lebih murah dan
bermutu dibanding pesaing.
Tidak dapat dipastikan bahwa perusahaan dapat mencapai keunggulan dalam
persaingan melalui penggunaan sumberdaya konseptualnya. Dalam bidang system
informasi, keunggulan kompetitif mengacu pada penggunaan informasi untuk
meningkatkan pangsa pasar. Satu hal yang penting harus disadari, manager
perusahaan menggunakan sumberdaya fisik dan konseptual untuk mencapai tujuan
strategis perusahaan.
Sistem informasi menurut O’Brien (2005) :
a) Area fungsional utama yang mendukung keberhasilan bisnis, seperti fungsi akuntansi,
keuangan, manajemen operasional, pemasaran dan manajemen sumber daya
manusia.
b) Kontribusi penting dalam efisiensi operasional, produktivitas, dan moral pegawai serta
layanan kepuasan pelanggan.
c) Sumber utama informasi dan dukungan yang dibutuhkan untuk menyebarluaskan
pengambilan keputusan yang efektif oleh manajer dan praktisi bisnis.
d) Komponen penting dari sumber daya, infrastruktur, dan kemampuan perusahaan
bisnis membentuk jaringan.
E. Peran Dasar Sistem Informasi dalam Bisnis (Elva dkk, 2013)
Terdapat tiga alasan mendasar untuk semua aplikasi bisnis dalam teknologi informasi.
Mereka dapat dirumuskan dalam tiga peran penting yang dapat dilakukan sistem
informasi untuk sebuah perusahaan bisnis. Berikut adalah tiga peran penting tersebut :
1. Mendukung proses dan operasi bisnis
Sebagai seorang pelanggan, anda harus berhubungan secara teratur dengan system
informasi yang mendukung proses dan operasi bisnis di banyak took dan ritel tempat
anda berbelanja. Contohnya, kebanyakan took ritel kini menggunakan sistem informasi
berbasis komputer untuk membantu mereka mencatat pembelian pelanggan,
penelusuran persediaan, membayar pegawai, membeli barang dagangan baru dan lain
sebagainya. Operasi toko akan mati jika tidak ada dukungan dari sitem informasi
semacam ini.
2. Mendukung pengambilan keputusan para pegawai dan manajernya
Sistem informasi juga membantu para manajer took dan praktisi bisnis lainnya untuk
membuat keputusan yang lebih baik. Contohnya, keputusan mengenai lini barang
dagangan apa yang perlu ditambah atau dihentikan, atau mengenal jenis investasi apa
yang mereka butuhkan, biasanya dibuat setelah sebuah analisis diberikan sistem
berbasis komputer
3. Mendukung berbagai strategi untuk keunggulan kompetitif
Sistem informasi dapat mendukung berbagai staretegi untuk keunggulan kompetitif
dimana dengan adanya adanya sistem informasi dapat mengetahui kompetitor kita
serta hal-hal apa saja yang dilakukan untuk dapat bersaing dengan kompetitor yang
dimana memanfaatkan teknologi informasi saat ini. Contohnya, kita ingin mengetahui
harga suatu produk di pasaran berada pada kisaran harga berapa, dengan kita
memanfaatkan sistem informasi kita dapat mengetahui harga pasaran dan peluang
serta potensi kita dalam melakukan bisnis tersebut.
F. Tujuan Sistem Informasi Manajemen
1. Menyediakan informasi yang dipergunakan di dalam perhitungan harga pokok jasa,
produk, dan tujuan lain yang diinginkan manajemen.
2. Menyediakan informasi yang dipergunakan dalam perencanaan, pengendalian,
pengevaluasian, dan perbaikan berkelanjutan.
3. Menyediakan informasi untuk pengambilan keputusan.
Ketiga tujuan tersebut menunjukkan bahwa manajer dan pengguna lainnya perlu
memiliki akses ke informasi akuntansi manajemen dan mengetahui bagaimana cara
menggunakannya. Informasi akuntansi manajemen dapat membantu mereka
mengidentifikasi suatu masalah, menyelesaikan masalah, dan mengevaluasi kinerja
(informasi akuntansi dibutuhkan dan dipergunakan dalam semua tahap manajemen,
termasuk perencanaan, pengendalian dan pengambilan keputusan).
BAB III
PEMBAHASAN
A. Profil Perusahaan
PT.Mayora Indah Tbk di dirikan pada 17 februari 1977 dan mulai beroperasi secara
komersial pada bulan mei 1978.Kantor pusat Mayora berlokasi di gedung Mayora
,Jl.Tomang Raya 21-23 jakarta.sedangkan pabriknya terletak di Tangerang dan Bekasi.
Kegiatan usaha dan produk yang di hasilkan adalah sesuai dengan anggaran
dasarnya.karena PT.Mayora indah tbk adalah perusahaan perseroan,yang di produksi
di antaranya adalah bidang industri.Dan saat ini PT.Mayora Indah Tbk memproduksi
dan memiliki 6 divisi yang masing-masing menghasilkan produk berbeda namun
terintegrasi.yaitu biskuit,wafer,kembang gula,coklat,kopi dan makanan.Perusahaan ini
telah tercatat di bursa efek Indonesia sejak tanggal 4 juli 1990.
B.KEEFEKTIFAN STRUKTUR ORGANISASI
Bentuk organisasi PT.Mayora Indah Tbk adalah struktur organisasi proyek dengan
hubungan organisasi,terutama pada orang orang yang bekerja pada proyek yang
sama.di dalam struktur organisasi perusahaan ini terdiri dari beberapa kelompok dan
fungsi yang berbeda.kendali perusahaan ini pada presiden direktur sebagai pucuk
pimpinan.pelimpahan tugas kerja pada bawahan masing masing manajer
departemen,kemudian di lanjutkan pada staff serta karyawan.Berikut ini struktur
organisasi perusahaan.
a.Dewan komisaris
b.Direksi
- Direksi utama
- Direksi pemasaran
- Direksi umum
- Direksi pengembangan
- Direksi keuangan
c. Divisi Biskuit
d. Divisi kembang gula
e. Divisi coklat dan wafer
f .Manajer plant
g. Manajer produk
h. Manajer quality
C. Visi Dan Misi Perusahaan
Visi : menjadi produsen dengan kualitas produk makanan dan minuman yang
terpercaya oleh konsumen baik di pasar domestic maupun internasional dan
mengendalikan saham yang signifikan.
Misi :
· Terus meningkatkan kompetitip dalam kategori
· Membangun merk yang kuat dan saluran distribusi di semua line
· Menyediakan lingkungan kerja yang menantang,menyenangkan dan menguntungkan
secara financial dengan persaingan yang adil.
Untuk mencapai visi dan misi PT.Mayora indah Tbk selalu berusaha mengembangkan :
a.produk
untuk mengembangkan produk PT.Mayora terus mengembangkan produk
produk baru yang berkualitas demi memenuhi kebutuhan pasar.seperti
biskuit,wafer,permen,coklat,kopi dan makanan kesehatan.
b.media
untuk memperluas pasar PT.Mayora mengenlkan produknya melalui beberapa
media seperti berita,acara,video,foto,dan iklan.
c.pesaing
mayora terus melakukan perbaikan agar dapat bersaing di pasar domestic dan
internasional.
d.Hubungan Bisnis
Dari segi bisnis perusahaan bergantung pada pemasok dan distribusi.
D. Metode Penelitian
Metode penilitian ini adalah metode Kualitatif dengan studi literature dalam bidang
keilmuan Manajemen System Information (MIS) dan Information Technology (IT).
Disamping itu berdasarkan pengamatan pada objek penelitian PT MAYORA INDAH
Tbk.
BAB IV
Result & Discussion
A. Hasil Penelitian
Sistem manajemen kualitas yang sedang berjalan akan digantikan fungsinya dengan
sistem manajemen kualitas yang baru. Sistem manajemen kualitas usulan ini akan
memanfaatkan teknologi informasi dalam implementasinya. Sistem usulan akan
mempunyai dua aplikasi utama, yaitu:
1.Aplikasi QMS (Quality Management System), dan
2.Aplikasi QMS Connector (Quality Management System Connector).
Aplikasi QMS akan dijalankan pada Mobile Device
yang memiliki sistem operasi Android. Aplikasi QMS dikembangkan menggunakan IDE
Eclipse dan bahasa pemrograman Java. Aplikasi QMS akan digunakan pada Mobile
Device
Sistem manajemen kualitas yang telah dibangun akan diimplementasikan dengan
strategi konversi pilot. Strategi konversi pilot ini adalah strategi merubah sistem lama ke
sistem baru dengan memilih satu bagian tertentu dari organisasi atau perusahaan untuk
dijadikan sebagai suatu pelopor. Apabila sistem baru yang diimplementasikan pada
pelopor tersebut berjalan dengan baik, maka bagian-bagian lain akan mulai merubah
sistem lama ke sistem baru.
Konversi ini dilakukan pada salah satu pabrik yang dimiliki oleh PT. Mayora Indah, Tbk.
yang berlokasi di Tangerang, Banten, Indonesia. Pabrik tersebut bernama Jatake 2.
Produk yang diuji pada sistem hanya satu produk dan line produksi yang diuji hanya
satu.
Dari hasil implementasi, diketahui bahwa sistem manajemen kualitas yang baru telah
dapat memenuhi kebutuhan perusahaan yaitu sebagai berikut:
1.Memudahkan pencatatan data pengecekan kualitas produksi dan pengiriman data
pencatatan ke kantor pusat.
2.Mengurangi biaya operasional yang diakibatkan dari penggunaan sistem yang sedang
berjalan.
3.Memudahkan perubahan standar kualitas yang sewaktu-waktu bisa terjadi.
4.Mendisiplinkan petugas Quality Control dalam melaksanakan tugas tepat pada jadwal
yang diberikan
BAB V
PENUTUP
A. Kesimpulan
Berdasarkan hasil analisis bab-bab sebelumnya, makadapat ditarik beberapa
kesimpulan yaitu sebagai berikut:
1.Aplikasi QMS mampu menggantikan fungsi dari Quality Formuntuk menginput
dan menyimpan data.
2.Aplikasi QMS Connector mampu memenuhi fungsi sebaga berikut:
a.Mengolah dan menyimpan data di server
b.Menampilkan data-data transaksi, dan
c.Melakukan penyesuaian (adjustment) terhadap standar kualitas.
3.Sistem mampu mengatasi permasalahan dengan solusi sebagai berikut:
a.Mendisiplinkan Quality Control melalui Mobile Device yang jadwal kerjanya sudah
dibatasi,
b.Biaya operasional berkurang dengan menggantikan Quality Form dengan Mobile
Device dan
c.Hanya dapat digunakan oleh orang-orang tertentu yang berwenang.
B. SARAN
1. Aplikasi perlu diterapkan pada setiap Line produksi yang ada pada pabrik.
2. Mobile Deviceyang digunakan untuk menjalankan aplikasi, paling tidak harus
memiliki spesifikasi perangkat keras yang lebih baik.
3. Diharapkan di masa yang mendatang, aplikasi server mampu dijalankan pada
platform yang berbeda.
4. Berdasarkan hasil evaluasi, refactor perlu dilakukan terhadap kode program.
DAFTAR PUSTAKA
http://intanmania97.blogspot.com/2016/01/sejarah-dan-profil-perusahaan-ptmayora.html
StevenGunawan,2016.http://sti3pan.blogspot.co.id/2016/07/sejarah-sim.html(10Oktober
2017, 10.41)
O’brien, James A. 2005. Introduction to Information System. Mc Grow Hill: USA
Oetomo, Budi. 2001. Perspektif e-Business: Tinjauan Teknis, Manajerial, dan Strategi.
Penerbit Andi Yogyakarta: Yogyakarta.
http://intanmania97.blogspot.com/2016/01/sejarah-dan-profil-perusahaan-ptmayora.html
https://docplayer.info/49526100-Analisis-dan-perancangan-sistem-manajemen-kualitas-
pada-pt-mayora-indah-tbk-menggunakan-sistem-operasi-android.html

Weitere ähnliche Inhalte

Was ist angesagt?

MATA KULIAH SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
MATA KULIAH SISTEM INFORMASI MANAJEMENMATA KULIAH SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
MATA KULIAH SISTEM INFORMASI MANAJEMENRisky Amalia
 
Sistem informasi, organisasi, manajemen, dan
Sistem informasi, organisasi, manajemen, danSistem informasi, organisasi, manajemen, dan
Sistem informasi, organisasi, manajemen, danMiranda Yuanita
 
Tugas sim sistem pengambilan keputusan
Tugas sim   sistem pengambilan keputusanTugas sim   sistem pengambilan keputusan
Tugas sim sistem pengambilan keputusanTheresia Magdalena
 
bisnis elektronik dan kerjasama global
bisnis elektronik dan kerjasama globalbisnis elektronik dan kerjasama global
bisnis elektronik dan kerjasama globalreidjen raden
 
Bab 6 dasar dasar intelejen bisnis, database dan manajemen informasi
Bab 6 dasar dasar intelejen bisnis, database dan manajemen informasiBab 6 dasar dasar intelejen bisnis, database dan manajemen informasi
Bab 6 dasar dasar intelejen bisnis, database dan manajemen informasiKasi Irawati
 
Quiz si & pi minggu 4 55026 (dosen hapzi, prof. dr. mm)
Quiz si & pi minggu 4   55026 (dosen hapzi, prof. dr. mm)Quiz si & pi minggu 4   55026 (dosen hapzi, prof. dr. mm)
Quiz si & pi minggu 4 55026 (dosen hapzi, prof. dr. mm)ADE NURZEN
 
Sistem informasi berdasarkan area fungsional
Sistem informasi berdasarkan area fungsionalSistem informasi berdasarkan area fungsional
Sistem informasi berdasarkan area fungsionalDianFitriAudina
 
Sistem Informasi berbasis komputer
Sistem Informasi berbasis komputerSistem Informasi berbasis komputer
Sistem Informasi berbasis komputerBimbimhaka
 
konsep dasar sistem informasi akuntansi
konsep dasar sistem informasi akuntansikonsep dasar sistem informasi akuntansi
konsep dasar sistem informasi akuntansiajengkartikasari
 
Jawaban pertanyaan manajemen sistem dan teknologi informasi
Jawaban pertanyaan  manajemen sistem dan teknologi informasiJawaban pertanyaan  manajemen sistem dan teknologi informasi
Jawaban pertanyaan manajemen sistem dan teknologi informasiRusmaladewi01
 
Sistem Informasi Manajemen Perusahaan E-Commerce Studi Kasus pada: Shopee Ind...
Sistem Informasi Manajemen Perusahaan E-Commerce Studi Kasus pada: Shopee Ind...Sistem Informasi Manajemen Perusahaan E-Commerce Studi Kasus pada: Shopee Ind...
Sistem Informasi Manajemen Perusahaan E-Commerce Studi Kasus pada: Shopee Ind...IdhamMaulanaOktora1
 
Penerapan decision support system dalam perusahaan
Penerapan decision support system dalam perusahaanPenerapan decision support system dalam perusahaan
Penerapan decision support system dalam perusahaanputrirakhma13
 
Makalah pengaruh teknologi terhadap bisnis
Makalah pengaruh teknologi terhadap bisnis Makalah pengaruh teknologi terhadap bisnis
Makalah pengaruh teknologi terhadap bisnis Eko Mardianto
 
Sistem Informasi Produksi
Sistem Informasi ProduksiSistem Informasi Produksi
Sistem Informasi ProduksiLuthfi Nk
 
Essai Penerapan Sistem Informasi di Era Revolusi Industri 4.0 Dalam Organisasi
Essai Penerapan Sistem Informasi di Era Revolusi Industri 4.0 Dalam OrganisasiEssai Penerapan Sistem Informasi di Era Revolusi Industri 4.0 Dalam Organisasi
Essai Penerapan Sistem Informasi di Era Revolusi Industri 4.0 Dalam OrganisasiEvi Imroatu Fadhillah
 
Dasar-dasar struktur organisasi
Dasar-dasar struktur organisasiDasar-dasar struktur organisasi
Dasar-dasar struktur organisasiTika Nafisah
 
IT BSC and Strategic Alignment Model (SAM)
IT BSC and Strategic Alignment Model (SAM)IT BSC and Strategic Alignment Model (SAM)
IT BSC and Strategic Alignment Model (SAM)EM Nasrul
 
TEKNOLOGI INFORMASI & BISNIS
TEKNOLOGI INFORMASI & BISNISTEKNOLOGI INFORMASI & BISNIS
TEKNOLOGI INFORMASI & BISNISWinata Syahdan
 
Sistem informasi akuntansi diagram aliran data untuk perusahaan kecil
Sistem informasi akuntansi   diagram aliran data untuk perusahaan kecil Sistem informasi akuntansi   diagram aliran data untuk perusahaan kecil
Sistem informasi akuntansi diagram aliran data untuk perusahaan kecil Ulmi_Kalsum
 

Was ist angesagt? (20)

MATA KULIAH SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
MATA KULIAH SISTEM INFORMASI MANAJEMENMATA KULIAH SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
MATA KULIAH SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
 
Sistem informasi, organisasi, manajemen, dan
Sistem informasi, organisasi, manajemen, danSistem informasi, organisasi, manajemen, dan
Sistem informasi, organisasi, manajemen, dan
 
Tugas sim sistem pengambilan keputusan
Tugas sim   sistem pengambilan keputusanTugas sim   sistem pengambilan keputusan
Tugas sim sistem pengambilan keputusan
 
bisnis elektronik dan kerjasama global
bisnis elektronik dan kerjasama globalbisnis elektronik dan kerjasama global
bisnis elektronik dan kerjasama global
 
E bussiness dan e commerce
E bussiness dan e commerceE bussiness dan e commerce
E bussiness dan e commerce
 
Bab 6 dasar dasar intelejen bisnis, database dan manajemen informasi
Bab 6 dasar dasar intelejen bisnis, database dan manajemen informasiBab 6 dasar dasar intelejen bisnis, database dan manajemen informasi
Bab 6 dasar dasar intelejen bisnis, database dan manajemen informasi
 
Quiz si & pi minggu 4 55026 (dosen hapzi, prof. dr. mm)
Quiz si & pi minggu 4   55026 (dosen hapzi, prof. dr. mm)Quiz si & pi minggu 4   55026 (dosen hapzi, prof. dr. mm)
Quiz si & pi minggu 4 55026 (dosen hapzi, prof. dr. mm)
 
Sistem informasi berdasarkan area fungsional
Sistem informasi berdasarkan area fungsionalSistem informasi berdasarkan area fungsional
Sistem informasi berdasarkan area fungsional
 
Sistem Informasi berbasis komputer
Sistem Informasi berbasis komputerSistem Informasi berbasis komputer
Sistem Informasi berbasis komputer
 
konsep dasar sistem informasi akuntansi
konsep dasar sistem informasi akuntansikonsep dasar sistem informasi akuntansi
konsep dasar sistem informasi akuntansi
 
Jawaban pertanyaan manajemen sistem dan teknologi informasi
Jawaban pertanyaan  manajemen sistem dan teknologi informasiJawaban pertanyaan  manajemen sistem dan teknologi informasi
Jawaban pertanyaan manajemen sistem dan teknologi informasi
 
Sistem Informasi Manajemen Perusahaan E-Commerce Studi Kasus pada: Shopee Ind...
Sistem Informasi Manajemen Perusahaan E-Commerce Studi Kasus pada: Shopee Ind...Sistem Informasi Manajemen Perusahaan E-Commerce Studi Kasus pada: Shopee Ind...
Sistem Informasi Manajemen Perusahaan E-Commerce Studi Kasus pada: Shopee Ind...
 
Penerapan decision support system dalam perusahaan
Penerapan decision support system dalam perusahaanPenerapan decision support system dalam perusahaan
Penerapan decision support system dalam perusahaan
 
Makalah pengaruh teknologi terhadap bisnis
Makalah pengaruh teknologi terhadap bisnis Makalah pengaruh teknologi terhadap bisnis
Makalah pengaruh teknologi terhadap bisnis
 
Sistem Informasi Produksi
Sistem Informasi ProduksiSistem Informasi Produksi
Sistem Informasi Produksi
 
Essai Penerapan Sistem Informasi di Era Revolusi Industri 4.0 Dalam Organisasi
Essai Penerapan Sistem Informasi di Era Revolusi Industri 4.0 Dalam OrganisasiEssai Penerapan Sistem Informasi di Era Revolusi Industri 4.0 Dalam Organisasi
Essai Penerapan Sistem Informasi di Era Revolusi Industri 4.0 Dalam Organisasi
 
Dasar-dasar struktur organisasi
Dasar-dasar struktur organisasiDasar-dasar struktur organisasi
Dasar-dasar struktur organisasi
 
IT BSC and Strategic Alignment Model (SAM)
IT BSC and Strategic Alignment Model (SAM)IT BSC and Strategic Alignment Model (SAM)
IT BSC and Strategic Alignment Model (SAM)
 
TEKNOLOGI INFORMASI & BISNIS
TEKNOLOGI INFORMASI & BISNISTEKNOLOGI INFORMASI & BISNIS
TEKNOLOGI INFORMASI & BISNIS
 
Sistem informasi akuntansi diagram aliran data untuk perusahaan kecil
Sistem informasi akuntansi   diagram aliran data untuk perusahaan kecil Sistem informasi akuntansi   diagram aliran data untuk perusahaan kecil
Sistem informasi akuntansi diagram aliran data untuk perusahaan kecil
 

Ähnlich wie SIM-PT MAYORA

Tugas Sim, Akbar Nurhisyam, Yananto Mihadi P., S.E., M.Si., CMA., Implementas...
Tugas Sim, Akbar Nurhisyam, Yananto Mihadi P., S.E., M.Si., CMA., Implementas...Tugas Sim, Akbar Nurhisyam, Yananto Mihadi P., S.E., M.Si., CMA., Implementas...
Tugas Sim, Akbar Nurhisyam, Yananto Mihadi P., S.E., M.Si., CMA., Implementas...akbarnurhisyam1
 
SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Implementasi Si...
SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Implementasi Si...SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Implementasi Si...
SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Implementasi Si...aprilia wahyu perdani
 
SIM, Winne Zaneta Wirastika, Implementasi Sistem Informasi PT. Pos Indonesia ...
SIM, Winne Zaneta Wirastika, Implementasi Sistem Informasi PT. Pos Indonesia ...SIM, Winne Zaneta Wirastika, Implementasi Sistem Informasi PT. Pos Indonesia ...
SIM, Winne Zaneta Wirastika, Implementasi Sistem Informasi PT. Pos Indonesia ...Winne Zaneta
 
SIM, Winne Zaneta Wirastika, Implementasi Sistem Informasi PT. Pos Indonesia ...
SIM, Winne Zaneta Wirastika, Implementasi Sistem Informasi PT. Pos Indonesia ...SIM, Winne Zaneta Wirastika, Implementasi Sistem Informasi PT. Pos Indonesia ...
SIM, Winne Zaneta Wirastika, Implementasi Sistem Informasi PT. Pos Indonesia ...Winne Zaneta
 
Tugas Besar, SI & PI Yovie Aulia Dinanda (55518110057), Hapzi Ali, Implementa...
Tugas Besar, SI & PI Yovie Aulia Dinanda (55518110057), Hapzi Ali, Implementa...Tugas Besar, SI & PI Yovie Aulia Dinanda (55518110057), Hapzi Ali, Implementa...
Tugas Besar, SI & PI Yovie Aulia Dinanda (55518110057), Hapzi Ali, Implementa...Vhiie Audi
 
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,implementasi sistem informasi pt.kia (kokoh inti...
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,implementasi sistem informasi pt.kia (kokoh inti...Sim,lisa andriyani,hapzi ali,implementasi sistem informasi pt.kia (kokoh inti...
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,implementasi sistem informasi pt.kia (kokoh inti...Lisa Andriyani
 
Sim 1,mutzalifah chafifah sari,hapzi ali, sistem informasi menejemen kepegawa...
Sim 1,mutzalifah chafifah sari,hapzi ali, sistem informasi menejemen kepegawa...Sim 1,mutzalifah chafifah sari,hapzi ali, sistem informasi menejemen kepegawa...
Sim 1,mutzalifah chafifah sari,hapzi ali, sistem informasi menejemen kepegawa...Mutzalifahchafifahsari24
 
Artikel mega nurastuti 43219110270
Artikel mega nurastuti   43219110270Artikel mega nurastuti   43219110270
Artikel mega nurastuti 43219110270MegaNurastuti
 
Sim, riyan giri permana, prof. dr. ir hapzi ali, mm, cma,sim minimarket sim ...
Sim, riyan giri permana,  prof. dr. ir hapzi ali, mm, cma,sim minimarket sim ...Sim, riyan giri permana,  prof. dr. ir hapzi ali, mm, cma,sim minimarket sim ...
Sim, riyan giri permana, prof. dr. ir hapzi ali, mm, cma,sim minimarket sim ...Riyan Giri PErmana
 
Sim, bunga lahir wana, prof. dr. hapzi ali. artikel uts implementasi sim pada...
Sim, bunga lahir wana, prof. dr. hapzi ali. artikel uts implementasi sim pada...Sim, bunga lahir wana, prof. dr. hapzi ali. artikel uts implementasi sim pada...
Sim, bunga lahir wana, prof. dr. hapzi ali. artikel uts implementasi sim pada...bunga lahir wana
 
Pengantar Sistem Informasi Manajemen. Roindah Ezra Manuela Silalahi (2018).
Pengantar Sistem Informasi Manajemen. Roindah Ezra Manuela Silalahi (2018). Pengantar Sistem Informasi Manajemen. Roindah Ezra Manuela Silalahi (2018).
Pengantar Sistem Informasi Manajemen. Roindah Ezra Manuela Silalahi (2018). IndahManuela
 
Rizta ade febyana 43218110073 - pengantar sistem informasi manajemen
Rizta ade febyana   43218110073 - pengantar sistem informasi manajemenRizta ade febyana   43218110073 - pengantar sistem informasi manajemen
Rizta ade febyana 43218110073 - pengantar sistem informasi manajemenriztaade
 
SIM, Lia Eka Nurrahmawati , Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Implementasi Si...
SIM, Lia Eka Nurrahmawati , Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Implementasi Si...SIM, Lia Eka Nurrahmawati , Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Implementasi Si...
SIM, Lia Eka Nurrahmawati , Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Implementasi Si...LiaEka1412
 
Tugas sim, siti aisyah, yananto mihadi putra s.e m.si, pengembangan sistem in...
Tugas sim, siti aisyah, yananto mihadi putra s.e m.si, pengembangan sistem in...Tugas sim, siti aisyah, yananto mihadi putra s.e m.si, pengembangan sistem in...
Tugas sim, siti aisyah, yananto mihadi putra s.e m.si, pengembangan sistem in...asyaaisyah
 
Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, tugas uts, universitas mercubuana, 2017
Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, tugas uts, universitas mercubuana, 2017Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, tugas uts, universitas mercubuana, 2017
Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, tugas uts, universitas mercubuana, 2017Milaa Millah
 
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,implementasi sistem informasi pada pt.kia (kokoh...
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,implementasi sistem informasi pada pt.kia (kokoh...Sim,lisa andriyani,hapzi ali,implementasi sistem informasi pada pt.kia (kokoh...
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,implementasi sistem informasi pada pt.kia (kokoh...Lisa Andriyani
 
Sistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemenSistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemenGabriellaLorenza
 
Sistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemenSistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemenGabriellaLorenza
 
Sim, tugas uts, prof dr hapzi ali, mm, cma suryo pranoto p 43116110198, impl...
Sim, tugas uts, prof dr hapzi ali, mm, cma suryo pranoto p 43116110198,  impl...Sim, tugas uts, prof dr hapzi ali, mm, cma suryo pranoto p 43116110198,  impl...
Sim, tugas uts, prof dr hapzi ali, mm, cma suryo pranoto p 43116110198, impl...suryo pranoto
 

Ähnlich wie SIM-PT MAYORA (20)

Tugas Sim, Akbar Nurhisyam, Yananto Mihadi P., S.E., M.Si., CMA., Implementas...
Tugas Sim, Akbar Nurhisyam, Yananto Mihadi P., S.E., M.Si., CMA., Implementas...Tugas Sim, Akbar Nurhisyam, Yananto Mihadi P., S.E., M.Si., CMA., Implementas...
Tugas Sim, Akbar Nurhisyam, Yananto Mihadi P., S.E., M.Si., CMA., Implementas...
 
SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Implementasi Si...
SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Implementasi Si...SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Implementasi Si...
SIM, Aprilia Wahyu Perdani, Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Implementasi Si...
 
SIM, Winne Zaneta Wirastika, Implementasi Sistem Informasi PT. Pos Indonesia ...
SIM, Winne Zaneta Wirastika, Implementasi Sistem Informasi PT. Pos Indonesia ...SIM, Winne Zaneta Wirastika, Implementasi Sistem Informasi PT. Pos Indonesia ...
SIM, Winne Zaneta Wirastika, Implementasi Sistem Informasi PT. Pos Indonesia ...
 
SIM, Winne Zaneta Wirastika, Implementasi Sistem Informasi PT. Pos Indonesia ...
SIM, Winne Zaneta Wirastika, Implementasi Sistem Informasi PT. Pos Indonesia ...SIM, Winne Zaneta Wirastika, Implementasi Sistem Informasi PT. Pos Indonesia ...
SIM, Winne Zaneta Wirastika, Implementasi Sistem Informasi PT. Pos Indonesia ...
 
Tugas Besar, SI & PI Yovie Aulia Dinanda (55518110057), Hapzi Ali, Implementa...
Tugas Besar, SI & PI Yovie Aulia Dinanda (55518110057), Hapzi Ali, Implementa...Tugas Besar, SI & PI Yovie Aulia Dinanda (55518110057), Hapzi Ali, Implementa...
Tugas Besar, SI & PI Yovie Aulia Dinanda (55518110057), Hapzi Ali, Implementa...
 
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,implementasi sistem informasi pt.kia (kokoh inti...
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,implementasi sistem informasi pt.kia (kokoh inti...Sim,lisa andriyani,hapzi ali,implementasi sistem informasi pt.kia (kokoh inti...
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,implementasi sistem informasi pt.kia (kokoh inti...
 
Sim 1,mutzalifah chafifah sari,hapzi ali, sistem informasi menejemen kepegawa...
Sim 1,mutzalifah chafifah sari,hapzi ali, sistem informasi menejemen kepegawa...Sim 1,mutzalifah chafifah sari,hapzi ali, sistem informasi menejemen kepegawa...
Sim 1,mutzalifah chafifah sari,hapzi ali, sistem informasi menejemen kepegawa...
 
Sia 2
Sia 2Sia 2
Sia 2
 
Artikel mega nurastuti 43219110270
Artikel mega nurastuti   43219110270Artikel mega nurastuti   43219110270
Artikel mega nurastuti 43219110270
 
Sim, riyan giri permana, prof. dr. ir hapzi ali, mm, cma,sim minimarket sim ...
Sim, riyan giri permana,  prof. dr. ir hapzi ali, mm, cma,sim minimarket sim ...Sim, riyan giri permana,  prof. dr. ir hapzi ali, mm, cma,sim minimarket sim ...
Sim, riyan giri permana, prof. dr. ir hapzi ali, mm, cma,sim minimarket sim ...
 
Sim, bunga lahir wana, prof. dr. hapzi ali. artikel uts implementasi sim pada...
Sim, bunga lahir wana, prof. dr. hapzi ali. artikel uts implementasi sim pada...Sim, bunga lahir wana, prof. dr. hapzi ali. artikel uts implementasi sim pada...
Sim, bunga lahir wana, prof. dr. hapzi ali. artikel uts implementasi sim pada...
 
Pengantar Sistem Informasi Manajemen. Roindah Ezra Manuela Silalahi (2018).
Pengantar Sistem Informasi Manajemen. Roindah Ezra Manuela Silalahi (2018). Pengantar Sistem Informasi Manajemen. Roindah Ezra Manuela Silalahi (2018).
Pengantar Sistem Informasi Manajemen. Roindah Ezra Manuela Silalahi (2018).
 
Rizta ade febyana 43218110073 - pengantar sistem informasi manajemen
Rizta ade febyana   43218110073 - pengantar sistem informasi manajemenRizta ade febyana   43218110073 - pengantar sistem informasi manajemen
Rizta ade febyana 43218110073 - pengantar sistem informasi manajemen
 
SIM, Lia Eka Nurrahmawati , Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Implementasi Si...
SIM, Lia Eka Nurrahmawati , Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Implementasi Si...SIM, Lia Eka Nurrahmawati , Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Implementasi Si...
SIM, Lia Eka Nurrahmawati , Prof. Dr. Ir. Hapzi Ali, MM, CMA, Implementasi Si...
 
Tugas sim, siti aisyah, yananto mihadi putra s.e m.si, pengembangan sistem in...
Tugas sim, siti aisyah, yananto mihadi putra s.e m.si, pengembangan sistem in...Tugas sim, siti aisyah, yananto mihadi putra s.e m.si, pengembangan sistem in...
Tugas sim, siti aisyah, yananto mihadi putra s.e m.si, pengembangan sistem in...
 
Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, tugas uts, universitas mercubuana, 2017
Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, tugas uts, universitas mercubuana, 2017Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, tugas uts, universitas mercubuana, 2017
Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, tugas uts, universitas mercubuana, 2017
 
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,implementasi sistem informasi pada pt.kia (kokoh...
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,implementasi sistem informasi pada pt.kia (kokoh...Sim,lisa andriyani,hapzi ali,implementasi sistem informasi pada pt.kia (kokoh...
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,implementasi sistem informasi pada pt.kia (kokoh...
 
Sistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemenSistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemen
 
Sistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemenSistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemen
 
Sim, tugas uts, prof dr hapzi ali, mm, cma suryo pranoto p 43116110198, impl...
Sim, tugas uts, prof dr hapzi ali, mm, cma suryo pranoto p 43116110198,  impl...Sim, tugas uts, prof dr hapzi ali, mm, cma suryo pranoto p 43116110198,  impl...
Sim, tugas uts, prof dr hapzi ali, mm, cma suryo pranoto p 43116110198, impl...
 

Kürzlich hochgeladen

AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptxAKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptxHeriyantoHeriyanto44
 
Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdf
Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdfAminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdf
Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdfAminullah Assagaf
 
Perbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdf
Perbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdfPerbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdf
Perbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdfAgungNugroho932694
 
(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru
(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru
(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaruSilvanaAyu
 
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptx
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptxUNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptx
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptxFranxisca Kurniawati
 
Materi B.indo (Penyusunan Paragraf).pptx
Materi B.indo (Penyusunan Paragraf).pptxMateri B.indo (Penyusunan Paragraf).pptx
Materi B.indo (Penyusunan Paragraf).pptxafkarzidan98
 
Penyusunan Paragraf Primakara Informatika IFPagi3
Penyusunan Paragraf Primakara Informatika IFPagi3Penyusunan Paragraf Primakara Informatika IFPagi3
Penyusunan Paragraf Primakara Informatika IFPagi3SatriaPamungkas18
 
Materi Kuliah Ramadhan WARISAN SYAWAL 1444.pptx
Materi Kuliah Ramadhan WARISAN SYAWAL 1444.pptxMateri Kuliah Ramadhan WARISAN SYAWAL 1444.pptx
Materi Kuliah Ramadhan WARISAN SYAWAL 1444.pptxc9fhbm7gzj
 
bahasa-indonesia-penyusunan-paragraf.pptx
bahasa-indonesia-penyusunan-paragraf.pptxbahasa-indonesia-penyusunan-paragraf.pptx
bahasa-indonesia-penyusunan-paragraf.pptxvincentptk17
 
Elemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptx
Elemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptxElemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptx
Elemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptxGyaCahyaPratiwi
 
POKOK BAHASAN DEMOKRASI MATAKULIA PKN - DJOKO AW
POKOK BAHASAN DEMOKRASI MATAKULIA PKN - DJOKO AWPOKOK BAHASAN DEMOKRASI MATAKULIA PKN - DJOKO AW
POKOK BAHASAN DEMOKRASI MATAKULIA PKN - DJOKO AWKafe Buku Pak Aw
 
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdf
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdfAKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdf
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdfHeriyantoHeriyanto44
 
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...Kanaidi ken
 
CERAMAH SINGKAT RAMADHAN RIFKI TENTANG TAUBAT.pptx
CERAMAH SINGKAT RAMADHAN RIFKI TENTANG TAUBAT.pptxCERAMAH SINGKAT RAMADHAN RIFKI TENTANG TAUBAT.pptx
CERAMAH SINGKAT RAMADHAN RIFKI TENTANG TAUBAT.pptxpolianariama40
 
704747337-Ppt-materi-Presentasi-Program-Kerja-Organisasi-kangguru.pptx
704747337-Ppt-materi-Presentasi-Program-Kerja-Organisasi-kangguru.pptx704747337-Ppt-materi-Presentasi-Program-Kerja-Organisasi-kangguru.pptx
704747337-Ppt-materi-Presentasi-Program-Kerja-Organisasi-kangguru.pptxHalomoanHutajulu3
 
Adab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamu
Adab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamuAdab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamu
Adab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamuKarticha
 
MATERI PEMBELAJARAN SENI BUDAYA.KELOMPOK 5.pptx
MATERI PEMBELAJARAN SENI BUDAYA.KELOMPOK 5.pptxMATERI PEMBELAJARAN SENI BUDAYA.KELOMPOK 5.pptx
MATERI PEMBELAJARAN SENI BUDAYA.KELOMPOK 5.pptxwulandaritirsa
 
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptxAksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptxdonny761155
 
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal Faizin
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal  Faizin“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal  Faizin
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal FaizinKanaidi ken
 
Jaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdf
Jaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdfJaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdf
Jaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdfHendroGunawan8
 

Kürzlich hochgeladen (20)

AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptxAKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pptx
 
Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdf
Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdfAminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdf
Aminullah Assagaf_Regresi Lengkap 21_11 April 2024.pdf
 
Perbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdf
Perbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdfPerbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdf
Perbaikan ekonomi zaman Habibie (Offering A - 4-6) Pertemuan - 10.pdf
 
(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru
(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru
(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru
 
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptx
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptxUNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptx
UNSUR - UNSUR, LUAS, KELILING LINGKARAN.pptx
 
Materi B.indo (Penyusunan Paragraf).pptx
Materi B.indo (Penyusunan Paragraf).pptxMateri B.indo (Penyusunan Paragraf).pptx
Materi B.indo (Penyusunan Paragraf).pptx
 
Penyusunan Paragraf Primakara Informatika IFPagi3
Penyusunan Paragraf Primakara Informatika IFPagi3Penyusunan Paragraf Primakara Informatika IFPagi3
Penyusunan Paragraf Primakara Informatika IFPagi3
 
Materi Kuliah Ramadhan WARISAN SYAWAL 1444.pptx
Materi Kuliah Ramadhan WARISAN SYAWAL 1444.pptxMateri Kuliah Ramadhan WARISAN SYAWAL 1444.pptx
Materi Kuliah Ramadhan WARISAN SYAWAL 1444.pptx
 
bahasa-indonesia-penyusunan-paragraf.pptx
bahasa-indonesia-penyusunan-paragraf.pptxbahasa-indonesia-penyusunan-paragraf.pptx
bahasa-indonesia-penyusunan-paragraf.pptx
 
Elemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptx
Elemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptxElemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptx
Elemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptx
 
POKOK BAHASAN DEMOKRASI MATAKULIA PKN - DJOKO AW
POKOK BAHASAN DEMOKRASI MATAKULIA PKN - DJOKO AWPOKOK BAHASAN DEMOKRASI MATAKULIA PKN - DJOKO AW
POKOK BAHASAN DEMOKRASI MATAKULIA PKN - DJOKO AW
 
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdf
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdfAKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdf
AKSI NYATA MODUL 1.3 VISI GURU PENGGERAK.pdf
 
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
 
CERAMAH SINGKAT RAMADHAN RIFKI TENTANG TAUBAT.pptx
CERAMAH SINGKAT RAMADHAN RIFKI TENTANG TAUBAT.pptxCERAMAH SINGKAT RAMADHAN RIFKI TENTANG TAUBAT.pptx
CERAMAH SINGKAT RAMADHAN RIFKI TENTANG TAUBAT.pptx
 
704747337-Ppt-materi-Presentasi-Program-Kerja-Organisasi-kangguru.pptx
704747337-Ppt-materi-Presentasi-Program-Kerja-Organisasi-kangguru.pptx704747337-Ppt-materi-Presentasi-Program-Kerja-Organisasi-kangguru.pptx
704747337-Ppt-materi-Presentasi-Program-Kerja-Organisasi-kangguru.pptx
 
Adab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamu
Adab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamuAdab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamu
Adab bjjkkkkkkk gggggggghhhhywq dede dulu ya itu yg kamu
 
MATERI PEMBELAJARAN SENI BUDAYA.KELOMPOK 5.pptx
MATERI PEMBELAJARAN SENI BUDAYA.KELOMPOK 5.pptxMATERI PEMBELAJARAN SENI BUDAYA.KELOMPOK 5.pptx
MATERI PEMBELAJARAN SENI BUDAYA.KELOMPOK 5.pptx
 
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptxAksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
Aksi Nyata PERENCANAAN BERBASIS DATA.pptx
 
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal Faizin
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal  Faizin“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal  Faizin
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal Faizin
 
Jaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdf
Jaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdfJaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdf
Jaringan VOIP Ringkasan PTT Pertemuan Ke-1.pdf
 

SIM-PT MAYORA

  • 1. Implementasi Sistem Informasi Manajemen pada PT MAYORA INDAH Tbk Disusun Oleh Nur Nopita Sari 43218110017 Universitas Mercu Buana Fakultas Ekonomi dan Bisnis Akuntansi 2019 Disusun oleh Nur Nopita Sari 43218110017 Dosen Pengampu Yananto Mihadi Putra, SE, M.Si Universitas Mercu Buana Fakultas Ekonomi dan Bisnis Akuntansi 2019
  • 2. KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas karuniaNya-lah penulis masih diberi kesehatan dan dapat menyelesaikan makalah yang berjudul “Sistem Informasi Manajemen pada PT. MAYORA INDAH Tbk“. Makalah ini disusun dalam rangka memenuhi salah satu tugas dari dosen mata kuliah Manajemen Sistem Informasi Bapak Yananto Mihadi Putra, SE, M.Si Makalah ini disusun dengan tujuan untuk menambah refesensi mahasiswa maupun siapa saja yang ingin memahami evaluasi tentang sistem informasi manajemen pada PT. MAYORA INDAH Tbk. Dalam penulisan makalah ini penulis menyampaikan ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada pihak-pihak yang membantu dalam menyelesaikan makalah ini, khususnya kepada Dosen kami yang telah memberikan tugas dan petunjuk kepada kami, sehingga kami dapat menyelesaikan tugas ini. Makalah ini masih jauh dari sempurna. Untuk itu, penulis mengharapkan kritik dan saran yang sifatnya membangun dari pembaca demi penyempurnaan makalah selanjutnya. Besar harapan penulis semoga karya tulis ini bermanfaat bagi kita semua. Jakarta, September 2019 Penulis Nur Nopita Sari
  • 3. Abstrak Sistem Informasi Manajemen (SIM) merupakan bidang ilmu yang semakin berkembang. Perkembangan bidang ini semakin cepat dan penting untuk diterapkan dalam setiap organisasi. Perkembangan ilmu teknologi sekarang ini semakin maju dan pesat, yang tidak terlepas dari jasa informasi dan komputer. Kemajuan tersebut juga berpengaruh pada persaingan bisnis. Sebagai upaya untuk meningkatkan kecepatan dalam menghasilkan produk dan untuk memonitoring logistic, PT MAYORA INDAH Tbk. membentuk jaringan komputer antar bagian yaitu, bagian informasi, administrasi, proudksi dan supervisor logistik. Meskipun pada setiap bagian tersebut terdapat program computer yang sama, namun program computer pada masing – masing bagian tersebut hanya diaktifkan sesuai dengan kebutuhan setiap bagian. Dengan memanfaatkan teknologi computer yang terus berkembang, sebaiknya lebih di tunjang dengan fasilitas internet dalam menjalin hubungan dengan pelanggan serta untuk mendapatkan informasi tentang produk yang dihasilkan.
  • 4. BAB I Pendahuluan A. Latar Belakang Peran Sistem Informasi Manajemen akan lebih terasa bagi perusahaan-perusahaan besar. Bagi perusahaan-perusahaan besar, kebutuhan untuk mengumpulkan data dan informasi secara skala besar dan dalam waktu yang cepat lebih dirasakan kepentinganya berbanding dengan perusahaan-perusahaan menengah apalagi kecil. Banyak perusahaan di Indonesia sekarang dituntut untuk mempersiapkan diri dengan berbagai perangkat bisnis sebagai bagian baru dari pola interaksinya dengan pelanggan, pemasok, dan karyawan. Salah satunya adalah PT. MAYORA INDAH Tbk. sebagai perusahaan menjalankan usaha dalam bidang industri, perdagangan serta agen/perwakilan. B. Rumusan Masalah Berdasarkan uraian latar belakang di atas, maka rumusan masalah yang akan kami bahas antara lain : 1. Mengapa kita perlu mempelajari Sistem Informasi Manajemen ? 2. Bagaimana sejarah terciptanya Sistem Informasi Manajemen? 3. Apa tujuan diciptakannya Sistem Informasi Manajemen? 4. Bagaimana Implementasi atau penerapan Sistem Informasi dalam perusahaan? C. Tujuan Tujuan penelitian ini adalah Untuk mengetahui seberapa penting sistem informasi manajemen dalam bisnis. mengembangkan sistem layanan terpadu yang diimplementasi pada PT MAYORA INDAH Tbk.
  • 5. BAB II Tinjauan Pustaka A. Sejarah Sistem Informasi Manajemen (Steven Gunawan, 2016) Sistem berasal dari bahasa Latin (systēma) dan bahasa Yunani (sustēma) yang berarti suatu kesatuan yang terdiri komponen yang dihubungkan bersama untuk memudahkanaliran informasi, materi atau energi. Sedangkan informasi adalah proses lebih lanjut dari data yang memiliki arti bagi pengguna untuk pengambilan keputusan. Jadi, sistem informasi dapat dikatakan sebagai sistem yang dibuat oleh manusia yang terdiri dari komponen dalam organisasi untuk mnyajikan informasi bagi pengguna. Sistem informasi manajemen mempunyai pengertian sebagai suatu metode formal untuk menyediakan informasi yang akurat dan tepat waktu bagi manajemen, yang diperlukan untuk mempermudah proses pengambilan keputusan dan memungkinkan fungsi-fungsi perencanaan, pengendalian dan operasional organisasi yang bersangkutan dapat dilakukan secara efektif (Stoner JAF., 1991). Sistem informasi manajeman digambarkan sebagai sebuah bangunan piramida dimana lapisan dasarnya terdiri dari informasi, penjelasan transaksi, penjelasan status, dan sebagainya. Lapisan berikutnya terdiri dari sumber-sumber informasi dalam mendukung operasi manajemen sehari-hari. Lapisan ketiga terdiri dari sumber daya sistem informasi untuk membantu perencanaan dan pengambilan keputusan untuk pengendalian manajemen. Lapisan puncak terdiri dari sumber daya informasi utnuk mendukung perencanaan dan perumusan kebijakan oleh tingkat manajemen (Head,1967). Sebuah sistem terpadu haruslah terdapat hubungan antara data dan pengolahan. Hubungan atau integrasi data dicapai melalui “data base”. Pada sebuah sistem pengolahan informasi, “data base” terdiri dari semua data yang dapat dijangkau oleh sistem. Pada SIM istilah “data base” biasanya dipakai khusus untuk data yang dapat dijangkau secara langsung oleh komputer. Manajemen sebuah “data base” adalah sebuah sistem perangkat lunak komputer yang disebut sebagai sebuah sistem manajemen “data base”. Model-model pembantu keputusan yang dipakai dalam sistem dapat berupa model cerdas (intelligence model) untuk menemukan persoalan, model keputusan (decision model) utnuk mengenali dan menganalisis penyelesaian yang mungkin, dan berbagai model pilihan seperti model optimisasi (optimization model) yang memberikan suatu penyelesaian optimal atau metode pemuas untuk memutuskan sebuah penyelesaian yang memuaskan. Dengan kata lain, diperlukan berbagai rancangan analitis dan permodelan untuk memenuhi berbagai situsi yang memerlukan keputusan. Kemajuan komputer sangatlah mendukung dalam proses pengolahan data. Pemrosesan data elektronik (Electronic DataProcessing disingkat EDP) adalah metode dalam suatu pemrosesan data komersial. Sebagai bagian dari teknologi informasi, EDP melakukan pemrosesan data secara berulang kali terhadap data yang sejenis dengan bentuk pemrosesan yang sederhana. Selain itu, pengertian Electronic Data Processing ( EDP ) secara umum adalah penggunaan metode otomatis dalam pengolahan data komersil. Perkembangan EDP kemudian berkembang menjadi konsep Computer Based Information System (CBIS) atau Sistem Informasi Berbasis Komputer yang merupakan suatu sistem pengolah data menjadi sebuah informasi yang berkualitas dan
  • 6. dipergunakan untuk suatu alat bantu pengambilan keputusan.Sistem Informasi “berbasis komputer” mengandung arti bahwa komputer memainkan peranan penting dalam sebuah sistem pembangkit informasi. Dengan integrasi yang dimiliki antar subsistemnya, sistem informasi akan mampu menyediakan informasi yang berkualitas, tepat, cepat dan akurat sesuai dengan manajemen yang membutuhkannya. Sistem informasi manajemen atau disingkat dengan SIM menjadi tolak ukur keputusan organisasi atau kelompok. Melalui sistem informasi manajemen, sebuah bidang pekerjaan yang menyangkut analisis manajemen dapat diselesaikan. Dibalik perlunya ilmu sistem informasi manajemen, ada tujuan pentingnya penggunaan ilmu tersebut. Tiga tujuan penting yang harus dicermati dari sistem informasi antara lain untuk perhitungan harga, perencanaan, serta pengambilan dari keputusan. Dengan memegang tiga tujuan tersebut, maka analisis yang dilakukan dapat dikerjakan dan ditemukan penyelesaiannya. Ilmu sistem informasi manajemen terbilang dapat diterapkan secara luas. Tidak hanya dari manajemen sendiri, dapat pula dipelajari dalam ilmu kedokteran, pendidikan, industri, dan lainnya. Berbicara mengenai pengertian mengenai sistem informasi manajemen itu sendiri, sebenarnya sudah ada sejak tahun enam puluhan. Namun karena perkembangan ilmu pengetahuan, maka terjadilah perkembangan definisi atau pengertian mengenai sistem informasi manajemen. Dan berikut tiga pengertian yang dijabarkan berbeda dengan inti yang sama. B. Definisi Sistem Informasi Manajemen (Steven Gunawan, 2016) Sebuah sistem informasi manajemen, atau SIM, adalah sebuah sistem informasi yang selain melakukan semua pengolahan transaksi yang perlu untuk sebuah organisasi, juga memberi dukungan informasi dan pengolahan untuk fungsi manajemen dan pengambilan keputusannya. Gagasan sebuah sistem informasi yang demikian itu telah ada sebelum munculnya komputer. namun komputer membuat gagasan tersebut menjadi kenyataan. Organisasi selalu membutuhkan sistem-sistem untuk mengumpulkan, mengolah, menyimpan, melihat kembali, dan menyalurkan informasi. Komputer telah menambahkan sebuah teknologi baru dan ampuh pada system informasi. Akibatnya sebuah sistem informasi berdasarkan komputer akan betul-betul berbeda dengan sistem-sistem yang diolah secara manual atau elektro-mekanis. Dan suatu organisasi yang sedang mengubah sistem informasi mereka dalam mengikuti teknologi ini, dalam penerapannya sering kurang memahami sifat perubahan yang sedang diadakan (Davis, 2002). Sistem Informasi Manajemen (SIM) didefinisikan sebagai sistem berbasis komputer yang menyediakan informasi bagi para pengguna yang memiliki kebutuhan yang sama. Informasi adalah data yang telah diolah sehingga lebih bermakna. Informasi juga biasanya menyampaikan sesuatu yang baru dan belum diketahui oleh pengguna. Pengguna SIM umumnya terdiri dari anggota organisasi-organisasi formal, seperti perusahaan dan sub unitnya. Informasi menyampaikan apa saja yang telah, sedang, dan akan terjadi di perusahaan serta system utamanya. Output informasi digunakan oleh orang dalam perusahaan yang membuat keputusan untuk memecahkan berbagai masalah organisasi.
  • 7. C. Perkembangan Sistem Informasi Manajemen (Elva dkk, 2013) Konsep sistem informasi telah ada sebelum munculnya komputer. Sebelum pertengahan abad ke-20, pada saat itu masih digunakan kartu punch, pemakaian komputer terbatas pada aplikasi akuntansi yang kemudian dikenal sebagai sistem informasi akuntansi. Namun demikian para pengguna – khususnya di lingkungan perusahaan masih mengesampingkan kebutuhan informasi bagi para manajer. Aplikasi akuntansi yang berbasis komputer tersebut diberi nama pengolahan data elektronik (PDE). Pada tahun 1964, komputer generasi baru memperkenalkan prosesorbaru yang menggunakan silicon chip circuitry dengan kemampuan pemrosesan yang lebih baik. Untuk mempromosikan generasi komputer tersebut, para produsen memperkenalkan konsep system informasi manajemen dengan tujuan utama yaitu aplikasi komputer adalah untuk menghasilkan informasi bagi manajemen. Ketika itu mulai terlihat jelas bahwa komputer mampu mengisi kesenjangan terhadap alat bantu yang mampu menyediakan informasi manajemen. Konsep SIM ini dengan sangat cepat diterima oleh beberapa perusahaan dan institusi pemerintah dengan skala besar seperti Departemen Keuangan ( saat ini Kementerian Keuangan) khususnya untuk menangani pengelolaan anggaran, pembiayaan dan penerimaan negara.Namun demikian, para pengguna yang mencoba SIM pada tahap awal menyadari bahwa penghalang terbesar justru datang dari para lapisan manajemen tingkat menengah atas. Perkembangan konsep ini masih belum mulus dan banyak organisasi mengalami kegagalan dalam aplikasinya karena adanya beberapa hambatan, misalnya: 1. Kekurangpahaman tentang komputer oleh pengguna sistem informasi 2. Kekurangpahaman spesialis bidang informasi tentang bisnis 3. Relatif mahalnya harga perangkat computer serta terlalu berambisinya para pengguna yang yakin dapat membangun sistem informasi secara lengkap sehingga dapat mendukung semua lapisan manajer. Sementara konsep SIM terus berkembang, Morton, Gorry, dan Keendari Massachussets Institute of Technology (MIT) mengenalkan konsepbaru yang diberi nama Sistem Pendukung Keputusan (Decision Support Systems - DSS). DSS adalah sistem yang menghasilkan informasi Yang ditujukan pada masalah tertentu yang harus dipecahkan atau keputusan yang harus dibuat oleh manajer. Perkembangan yang lain adalah munculnya aplikasi lain, yaituOtomatisasi Kantor (office automation - OA), yang memberikan fasilitas untuk meningkatkan komunikasi dan produktivitas para manajer dan staf kantor melalui penggunaan peralatan elektronik. Belakangan timbul konsep baru yang dikenal dengan nama Artificial Intelligence (AI), sebuah konsep dengan ide bahwa komputer bisadiprogram untuk melakukan proses logic menyerupai otak manusia. Suatu jenis dari AI yang banyak mendapat perhatian adalah Expert Systems (ES), yaitu suatu aplikasi yang mempunyai fungsi sebagaispesialis dalam area tertentu.Semua konsep di atas, baik PDE, SM, OA, DSS, EIS, maupun AI merupakan aplikasi pemrosesan informasi dengan menggunakan komputer dan bertujuan menyediakan informasi untuk pemecahan masalah dan pengambilan keputusan (Sutono, 2007).
  • 8. D. Peranan Sistem Informasi Manajemen (Elva dkk, 2013) O’ Brien ( 2005) menyebutkan bahwa sistem informasi memiliki tiga peranan penting untuk sebuah perusahaan yaitu : a) Mendukung proses bisnis Dengan adanya sistem informasi, maka semua kegiatan operasional dalam suatu perusahaan agar terasa lebih mudah karena sistem informasi akan mendukung semua kegiatan proses bisnis secara keseluruhan sehingga data- data yang penting milik perusahaan akan tersusun dengan rapi dan baik di pendataan system informasi perusahaan tersebut. b) Mendukung pengambilan keputusan pegawai dan manajer Sistem Informasi juga dapat mempengaruhi seorang manajer ataupun pegawai dalam mengambil suatu keputusan. Keputusan yang diambil oleh manajer dan pegawai akan di dukung dengan adanya sistem informasi berupa informasi yang dibutuhkan dalam mengambil keputusan agar keputusan yang diambil tidak merugikan orang lain atau kedua belah pihak. c) Mendukung berbagai strategi untuk keunggulan kompetitif Perusahaan berusaha menghasilkan produk atau jasa sesuai dengan yang dibutuhkan oleh pelanggannya dan mendapatkan keuntungan lebih banyak dibanding dengan pesaingnya. Perusahaan bisa mendapatkan keuntungan ini dengan berbagai strategi, misalnya menyediakan barang dan jasa dengan harga lebih murah dan bermutu dibanding pesaing. Tidak dapat dipastikan bahwa perusahaan dapat mencapai keunggulan dalam persaingan melalui penggunaan sumberdaya konseptualnya. Dalam bidang system informasi, keunggulan kompetitif mengacu pada penggunaan informasi untuk meningkatkan pangsa pasar. Satu hal yang penting harus disadari, manager perusahaan menggunakan sumberdaya fisik dan konseptual untuk mencapai tujuan strategis perusahaan. Sistem informasi menurut O’Brien (2005) : a) Area fungsional utama yang mendukung keberhasilan bisnis, seperti fungsi akuntansi, keuangan, manajemen operasional, pemasaran dan manajemen sumber daya manusia. b) Kontribusi penting dalam efisiensi operasional, produktivitas, dan moral pegawai serta layanan kepuasan pelanggan. c) Sumber utama informasi dan dukungan yang dibutuhkan untuk menyebarluaskan pengambilan keputusan yang efektif oleh manajer dan praktisi bisnis. d) Komponen penting dari sumber daya, infrastruktur, dan kemampuan perusahaan bisnis membentuk jaringan.
  • 9. E. Peran Dasar Sistem Informasi dalam Bisnis (Elva dkk, 2013) Terdapat tiga alasan mendasar untuk semua aplikasi bisnis dalam teknologi informasi. Mereka dapat dirumuskan dalam tiga peran penting yang dapat dilakukan sistem informasi untuk sebuah perusahaan bisnis. Berikut adalah tiga peran penting tersebut : 1. Mendukung proses dan operasi bisnis Sebagai seorang pelanggan, anda harus berhubungan secara teratur dengan system informasi yang mendukung proses dan operasi bisnis di banyak took dan ritel tempat anda berbelanja. Contohnya, kebanyakan took ritel kini menggunakan sistem informasi berbasis komputer untuk membantu mereka mencatat pembelian pelanggan, penelusuran persediaan, membayar pegawai, membeli barang dagangan baru dan lain sebagainya. Operasi toko akan mati jika tidak ada dukungan dari sitem informasi semacam ini. 2. Mendukung pengambilan keputusan para pegawai dan manajernya Sistem informasi juga membantu para manajer took dan praktisi bisnis lainnya untuk membuat keputusan yang lebih baik. Contohnya, keputusan mengenai lini barang dagangan apa yang perlu ditambah atau dihentikan, atau mengenal jenis investasi apa yang mereka butuhkan, biasanya dibuat setelah sebuah analisis diberikan sistem berbasis komputer 3. Mendukung berbagai strategi untuk keunggulan kompetitif Sistem informasi dapat mendukung berbagai staretegi untuk keunggulan kompetitif dimana dengan adanya adanya sistem informasi dapat mengetahui kompetitor kita serta hal-hal apa saja yang dilakukan untuk dapat bersaing dengan kompetitor yang dimana memanfaatkan teknologi informasi saat ini. Contohnya, kita ingin mengetahui harga suatu produk di pasaran berada pada kisaran harga berapa, dengan kita memanfaatkan sistem informasi kita dapat mengetahui harga pasaran dan peluang serta potensi kita dalam melakukan bisnis tersebut. F. Tujuan Sistem Informasi Manajemen 1. Menyediakan informasi yang dipergunakan di dalam perhitungan harga pokok jasa, produk, dan tujuan lain yang diinginkan manajemen. 2. Menyediakan informasi yang dipergunakan dalam perencanaan, pengendalian, pengevaluasian, dan perbaikan berkelanjutan. 3. Menyediakan informasi untuk pengambilan keputusan. Ketiga tujuan tersebut menunjukkan bahwa manajer dan pengguna lainnya perlu memiliki akses ke informasi akuntansi manajemen dan mengetahui bagaimana cara menggunakannya. Informasi akuntansi manajemen dapat membantu mereka mengidentifikasi suatu masalah, menyelesaikan masalah, dan mengevaluasi kinerja (informasi akuntansi dibutuhkan dan dipergunakan dalam semua tahap manajemen, termasuk perencanaan, pengendalian dan pengambilan keputusan).
  • 10. BAB III PEMBAHASAN A. Profil Perusahaan PT.Mayora Indah Tbk di dirikan pada 17 februari 1977 dan mulai beroperasi secara komersial pada bulan mei 1978.Kantor pusat Mayora berlokasi di gedung Mayora ,Jl.Tomang Raya 21-23 jakarta.sedangkan pabriknya terletak di Tangerang dan Bekasi. Kegiatan usaha dan produk yang di hasilkan adalah sesuai dengan anggaran dasarnya.karena PT.Mayora indah tbk adalah perusahaan perseroan,yang di produksi di antaranya adalah bidang industri.Dan saat ini PT.Mayora Indah Tbk memproduksi dan memiliki 6 divisi yang masing-masing menghasilkan produk berbeda namun terintegrasi.yaitu biskuit,wafer,kembang gula,coklat,kopi dan makanan.Perusahaan ini telah tercatat di bursa efek Indonesia sejak tanggal 4 juli 1990. B.KEEFEKTIFAN STRUKTUR ORGANISASI Bentuk organisasi PT.Mayora Indah Tbk adalah struktur organisasi proyek dengan hubungan organisasi,terutama pada orang orang yang bekerja pada proyek yang sama.di dalam struktur organisasi perusahaan ini terdiri dari beberapa kelompok dan fungsi yang berbeda.kendali perusahaan ini pada presiden direktur sebagai pucuk pimpinan.pelimpahan tugas kerja pada bawahan masing masing manajer departemen,kemudian di lanjutkan pada staff serta karyawan.Berikut ini struktur organisasi perusahaan. a.Dewan komisaris b.Direksi - Direksi utama - Direksi pemasaran - Direksi umum - Direksi pengembangan - Direksi keuangan c. Divisi Biskuit d. Divisi kembang gula e. Divisi coklat dan wafer f .Manajer plant g. Manajer produk h. Manajer quality C. Visi Dan Misi Perusahaan Visi : menjadi produsen dengan kualitas produk makanan dan minuman yang terpercaya oleh konsumen baik di pasar domestic maupun internasional dan mengendalikan saham yang signifikan. Misi : · Terus meningkatkan kompetitip dalam kategori · Membangun merk yang kuat dan saluran distribusi di semua line · Menyediakan lingkungan kerja yang menantang,menyenangkan dan menguntungkan secara financial dengan persaingan yang adil. Untuk mencapai visi dan misi PT.Mayora indah Tbk selalu berusaha mengembangkan :
  • 11. a.produk untuk mengembangkan produk PT.Mayora terus mengembangkan produk produk baru yang berkualitas demi memenuhi kebutuhan pasar.seperti biskuit,wafer,permen,coklat,kopi dan makanan kesehatan. b.media untuk memperluas pasar PT.Mayora mengenlkan produknya melalui beberapa media seperti berita,acara,video,foto,dan iklan. c.pesaing mayora terus melakukan perbaikan agar dapat bersaing di pasar domestic dan internasional. d.Hubungan Bisnis Dari segi bisnis perusahaan bergantung pada pemasok dan distribusi. D. Metode Penelitian Metode penilitian ini adalah metode Kualitatif dengan studi literature dalam bidang keilmuan Manajemen System Information (MIS) dan Information Technology (IT). Disamping itu berdasarkan pengamatan pada objek penelitian PT MAYORA INDAH Tbk.
  • 12. BAB IV Result & Discussion A. Hasil Penelitian Sistem manajemen kualitas yang sedang berjalan akan digantikan fungsinya dengan sistem manajemen kualitas yang baru. Sistem manajemen kualitas usulan ini akan memanfaatkan teknologi informasi dalam implementasinya. Sistem usulan akan mempunyai dua aplikasi utama, yaitu: 1.Aplikasi QMS (Quality Management System), dan 2.Aplikasi QMS Connector (Quality Management System Connector). Aplikasi QMS akan dijalankan pada Mobile Device yang memiliki sistem operasi Android. Aplikasi QMS dikembangkan menggunakan IDE Eclipse dan bahasa pemrograman Java. Aplikasi QMS akan digunakan pada Mobile Device Sistem manajemen kualitas yang telah dibangun akan diimplementasikan dengan strategi konversi pilot. Strategi konversi pilot ini adalah strategi merubah sistem lama ke sistem baru dengan memilih satu bagian tertentu dari organisasi atau perusahaan untuk dijadikan sebagai suatu pelopor. Apabila sistem baru yang diimplementasikan pada pelopor tersebut berjalan dengan baik, maka bagian-bagian lain akan mulai merubah sistem lama ke sistem baru. Konversi ini dilakukan pada salah satu pabrik yang dimiliki oleh PT. Mayora Indah, Tbk. yang berlokasi di Tangerang, Banten, Indonesia. Pabrik tersebut bernama Jatake 2. Produk yang diuji pada sistem hanya satu produk dan line produksi yang diuji hanya satu. Dari hasil implementasi, diketahui bahwa sistem manajemen kualitas yang baru telah dapat memenuhi kebutuhan perusahaan yaitu sebagai berikut: 1.Memudahkan pencatatan data pengecekan kualitas produksi dan pengiriman data pencatatan ke kantor pusat. 2.Mengurangi biaya operasional yang diakibatkan dari penggunaan sistem yang sedang berjalan. 3.Memudahkan perubahan standar kualitas yang sewaktu-waktu bisa terjadi. 4.Mendisiplinkan petugas Quality Control dalam melaksanakan tugas tepat pada jadwal yang diberikan
  • 13. BAB V PENUTUP A. Kesimpulan Berdasarkan hasil analisis bab-bab sebelumnya, makadapat ditarik beberapa kesimpulan yaitu sebagai berikut: 1.Aplikasi QMS mampu menggantikan fungsi dari Quality Formuntuk menginput dan menyimpan data. 2.Aplikasi QMS Connector mampu memenuhi fungsi sebaga berikut: a.Mengolah dan menyimpan data di server b.Menampilkan data-data transaksi, dan c.Melakukan penyesuaian (adjustment) terhadap standar kualitas. 3.Sistem mampu mengatasi permasalahan dengan solusi sebagai berikut: a.Mendisiplinkan Quality Control melalui Mobile Device yang jadwal kerjanya sudah dibatasi, b.Biaya operasional berkurang dengan menggantikan Quality Form dengan Mobile Device dan c.Hanya dapat digunakan oleh orang-orang tertentu yang berwenang. B. SARAN 1. Aplikasi perlu diterapkan pada setiap Line produksi yang ada pada pabrik. 2. Mobile Deviceyang digunakan untuk menjalankan aplikasi, paling tidak harus memiliki spesifikasi perangkat keras yang lebih baik. 3. Diharapkan di masa yang mendatang, aplikasi server mampu dijalankan pada platform yang berbeda. 4. Berdasarkan hasil evaluasi, refactor perlu dilakukan terhadap kode program.
  • 14. DAFTAR PUSTAKA http://intanmania97.blogspot.com/2016/01/sejarah-dan-profil-perusahaan-ptmayora.html StevenGunawan,2016.http://sti3pan.blogspot.co.id/2016/07/sejarah-sim.html(10Oktober 2017, 10.41) O’brien, James A. 2005. Introduction to Information System. Mc Grow Hill: USA Oetomo, Budi. 2001. Perspektif e-Business: Tinjauan Teknis, Manajerial, dan Strategi. Penerbit Andi Yogyakarta: Yogyakarta. http://intanmania97.blogspot.com/2016/01/sejarah-dan-profil-perusahaan-ptmayora.html https://docplayer.info/49526100-Analisis-dan-perancangan-sistem-manajemen-kualitas- pada-pt-mayora-indah-tbk-menggunakan-sistem-operasi-android.html